Anda di halaman 1dari 7

TAPI

Aku bawakan bunga padamu


tapi kau bilang masih
Aku bawakan resahku padamu
tapi kau bilang hanya
Aku bawakan darahku padamu
tapi kau bilang cuma
Aku bawakan mimpiku padamu
tapi kau bilang meski

Aku bawakan dukaku padamu


tapi kau bilang tapi
Aku bawakan mayatku padamu
tapi kau bilang hampir
Aku bawakan arwahku padamu
tapi kau bilang kalau
Tanpa apa aku datang padamu
Wah!

Arti
Puisi ini menggambarkan bahwa
manusia tidak ada artinya di mata
Tuhan, sehingga manusia tidak boleh
menyombongkan diri.

Makna
Bahwa apapun yang dibawa oleh aku
selalu tidak berharga di mata kau
=> Derajat kau lebih tinggi daripada
aku

Tipograf
Dalam puisi ini, kata aku dan kau selalu
terpisah (tidak pernah ada dalam satu
bait), seperti percakapan yang tidak akan
pernah sejajar.

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai