Anda di halaman 1dari 37

LATIHAN SOAL UAS I SENI RUPA 2015

PAKET I :

PETUNJUK SOAL :

Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat dengan member tanda Silang (X) !
1. Unsur unsur seni rupa terdiri dari :
a. Garis, raut (bidang dan bentuk), ruang, tekstur, warna,gelap terang
b. Garis, raut (bidang dan bentuk), ruang, tekstur, warna primer
c. Garis, raut (bidang dan bentuk), ruang, nilai raba dari suatu benda
d. Garis, raut (bidang dan bentuk), tekstur, warna,gelap terang
e. Garis, raut (bidang dan bentuk), ruangdan waktu, tekstur, warna,gelap terang
2. Karya seni rupa yang memiliki panjang dan lebar, disebut :
a. Karya seni rupa lukis
b. Karya seni rupa 2 dimensi
c. Karya seni rupa 3 dimensi
d. Karya seni rupa terapan
e. Karya seni rupa menggambar
3. Karya seni rupa yang memiliki panjang ,lebar dan tinggi /ketebalan, disebut :
a. Karya seni rupa kerajinan
b. Karya seni rupa lukis
c. Karya seni rupa 2 dimensi
d. Karya seni rupa 3 dimensi
e. Karya seni rupa patung
4. Yang dimaksud dengan tekstur adalah :
a. Nilai- nilai seni rupa yang memiliki daya imajinasi yang kuat
b. Unsur seni rupa yang paling menarik perhatian
c. Unsurrupa yang menunjukan kualitas taktis dari suatu permukaan atau penggambaran
struktur permukaan suatu objek karya seni rupa
d. Nilai-nilai raba dari sebuah lukisan
e. Potongan atau wujud dari suatu objek
5. Yang dimaksud dengan warna, adalah :
a. Nilai- nilai seni rupa yang memiliki daya imajinasi yang kuat
b. Unsur rupa yang paling menarik perhatian
c. Unsur rupa yang menunjukan kualitas taktis dari suatu permukaan atau
penggambaran struktur permukaan suatu objek karya seni rupa
d. Nilai-nilai raba dari sebuah lukisan
e. Potongan atau wujud dari suatu objek
6. Menurut Brewster, semua warna berasal dari 3 warna pokok, yaitu :
a. Merah, kuning, hijau
b. Merah, orange, ungu
c. Orange, hijau, ungu
d. Orange, hitam, putih

e. Merah, kuning, biru


7. Komposisi dapat mencakup beberapa prinsip penataan seperti :
a. Kesatuan, tekstur, irama, penekanan, proporsi dan keselarasan
b. Kesatuan, warna, irama, penekanan, proporsi dan keselarasan
c. Kesatuan, keseimbangan , irama, penekanan, proporsi dan keselarasan
d. Kesatuan, tekstur, irama, penekanan, proporsi dan daya tarik
e. Kesatuan, tekstur, irama, penekanan, proporsi dan gagasan
8. Tujuan dari menggambar Mistar adalah :
a. Melatih ketelitian dan kecermatan menggunakan
menyambung garis, garis singgung dan potongan garis
b. Melatih ketelitian dan kecermatan menggunakan
menyambung garis lurus dan lengkung
c. Melatih ketelitian dan kecermatan menggunakan
menyambung garis , garis vertical dan horizontal
d. Melatih ketelitian dan kecermatan menggunakan
menyambung garis lurus dan siku
e. Melatih ketelitian dan kecermatan menggunakan
menyambung semua garis.

alat-alat gambar, ketepatan


alat-alat gambar, ketepatan
alat-alat gambar, ketepatan
alat-alat gambar, ketepatan
alat-alat gambar, ketepatan

9. Yang dimaksud dengan Ilmu Proyeksi adalah :


a. Ilmu yang mempelajari cara menggambar bayangan benda yang dianggap disinari
oleh cahaya yang datang sejajar dan membentuk sudut tertentu dengan bidang gambar
b. Ilmu yang mempelajari cara menggambar bayangan benda yang dianggap disinari
oleh cahaya yang datang sejajar dan membentuk sudut tertentu
c. Ilmu yang mempelajari cara menggambar benda-benda yang dianggap disinari oleh
cahaya yang datang sejajar dan membentuk sudut tertentu dengan bidang gambar
d. Ilmu yang mempelajari cara menggambar bayangan benda
e. Ilmu yang mempelajari cara menggambar bayangan benda yang datang sejajar dan
membentuk sudut tertentu dengan bidang
10. Jenis proyeksi ada 2, antara lain :
a. Proyeksi tegak dan orthogonal
b. Proyeksi miring dan trimatra
c. Proyeksi tegak dan miring
d. Proyesi lurus dan orthogonal
e. Proyeksi tidak beraturan
11. Yang dimaksud dengan ilmu perspektif adalah :
a. Ilmu yang mempelajari cara menggambar benda,
sebagaimana kesan mata kita melihat benda tersebut dan
jauh dan dekat
b. Ilmu yang mempelajari cara menggambar benda,
sebagaimana kesan mata kita melihat benda tersebut dan
jauh

sehingga kesan gambar


terlihat pula adanya kesan
sehingga kesan gambar
terlihat pula adanya kesan

c. Ilmu yang mempelajari cara menggambar benda, sehingga kesan gambar


sebagaimana kesan mata kita melihat benda tersebut dan terlihat pula adanya kesan ja
dekat
d. Ilmu yang mempelajari cara menggambar bayangan benda yang dianggap disinari
oleh cahaya yang datang sejajar dan membentuk sudut tertentu
e. Ilmu yang mempelajari cara menggambar bayangan benda yang datang sejajar dan
membentuk sudut tertentu dengan bidang
12. Bahan dan alat untuk membuat batik, diantaranya adalah :
a. Malam, kain, klerek, vernis dan canting
b. Malam, kain, kompor gas, wajan dan canting
c. Malam, pencil, kapur, wajan
d. Pewarna,gawangan, malam/lilin, canting, wajan,kompor, kain mori,meja dan kursi
e. Pewarna,gawangan, canting, wajan,kompor, kain mori,meja dan kursi
13. Banyak beberapa istilah dalam membatik, antara lain :
a. Nglowong, ngukir,medel dan mengerok
b. Nglowong, ngecat,medel dan mengerok
c. Nglowong, nembok,niup dan mengerok
d. Nglowong, mernis,medel dan mengerok
e. Nglowong, nembok,medel dan mengerok
14. Unsur fisik yang mendasar dan penting dalam mewujudkan sebuah karya seni rupa
adalah :
a. Raut
b. Ruang
c. Garis
d. Tekstur
e. Warna
15. Gambar yang memperjelas ide cerita atau narasi disebut :
a. Gambar Poster
b. Gambar Iklan
c. Gambar Illustrasi
d. Gambar kaligrafi
e. Gambar Batik
16. Dilihat dari fungsi dan tujuan pembuatannya, karya seni rupa 3 dimensi dibagi atas :
a. Seni rupa murni dan seni rupa terapan
b. Seni rupa tebal dan seni rupa tipis
c. Seni patung dan seni bangunan
d. Seni dekorasi dan panggung
e. Seni bangunan dan kriya
17. Contoh dari karya seni rupa 3 dimensi adalah :
a. Gambar illustrasi

b.
c.
d.
e.

Gambar karikatur
Batik
Gambar perspektif
Patung

18. Simbul merupakan lambang yang mengandung makna atau arti, Kata simbul dalam
bahasa Yunani adalah :
a. Symbolon
b. Syimbloon
c. Symbol
d. Simbul
e. Timbul
19. Warna hitam seringkali digunakan sebagai lambang :
a. Cinta kasih
b. Duka cita
c. Gagah dan berani
d. Ketangkasan
e. Keagungan
20. Estetika identik dengan pengertian :
a. Seni dan keindahan
b. Seni dan ketulusan
c. Seni dan keanekaragaman
d. Seni dan budi pekerti
e. Seni dan keseimbangan
21. Seni yang menonjolkan keindahan dibandingkan dengan fungsi benda, adalah :
a. Seni Rupa
b. Seni Murni
c. Seni Rupa Dwi Matra
d. Seni Rupa Tri Matra
e. Seni Bangunan
22. Yang dimaksud dengan teknik butsir adalah :
a. Mengurangi bahan menggunakan alat pahat. Misalnya, membuat patung dan relief
dengan bahan dasar kayu dan batu.
b. Membentuk benda dengan mengurangi dan menambah bahan. Misalnya, membuat
keramik dengan bahan dasar tanah liat
c. Membuat karya seni dengan membuat alat cetakan kemudian dituangkan adonan
berupa semen, gips, dan sebagainya sehingga menghasilkan bentuk yang diinginkan.
Misalnya, membuat patung.
d. Membuat karya seni dengan cara menggabungkan bahan satu ke bahan lain untuk
mendapatkan bentuk tertentu. Misalnya, membuat patung kontemporer dengan bahan
dasar logam.

e. Membuat karya seni dengan cara membuat cetakan terlebih dahulu. Misalnya,
membuat keramik dan patung dengan bahan dasar tanah liat dan semen
23. Yang dimaksud dengan teknik pahat adalah :
a. Mengurangi bahan menggunakan alat pahat. Misalnya, membuat patung dan relief
dengan bahan dasar kayu dan batu.
b. Membentuk benda dengan mengurangi dan menambah bahan. Misalnya, membuat
keramik dengan bahan dasar tanah liat
c. Membuat karya seni dengan membuat alat cetakan kemudian dituangkan adonan
berupa semen, gips, dan sebagainya sehingga menghasilkan bentuk yang diinginkan.
Misalnya, membuat patung
d. Membuat karya seni dengan cara menggabungkan bahan satu ke bahan lain untuk
mendapatkan bentuk tertentu. Misalnya, membuat patung kontemporer dengan bahan
dasar logam.
e. Membuat karya seni dengan cara membuat cetakan terlebih dahulu. Misalnya,
membuat keramik dan patung dengan bahan dasar tanah liat dan semen
24. Yang dimaksud dengan teknik cor adalah :
a. Mengurangi bahan menggunakan alat pahat. Misalnya, membuat patung dan relief
dengan bahan dasar kayu dan batu
b. Membentuk benda dengan mengurangi dan menambah bahan. Misalnya, membuat
keramik dengan bahan dasar tanah liat
c. Membuat karya seni dengan membuat alat cetakan kemudian dituangkan adonan
berupa semen, gips, dan sebagainya sehingga menghasilkan bentuk yang diinginkan.
Misalnya, membuat patung
d. Membuat karya seni dengan cara menggabungkan bahan satu ke bahan lain untuk
mendapatkan bentuk tertentu. Misalnya, membuat patung kontemporer dengan bahan
dasar logam.
e. Membuat karya seni dengan cara membuat cetakan terlebih dahulu. Misalnya,
membuat keramik dan patung dengan bahan dasar tanah liat dan semen
25. Yang dimaksud dengan teknik cetak adalah :
a. Membuat karya seni dengan cara membuat cetakan terlebih dahulu. Misalnya,
membuat keramik dan patung dengan bahan dasar tanah liat dan semen
b. Membuat karya seni dengan cara menggabungkan bahan satu ke bahan lain untuk
mendapatkan bentuk tertentu. Misalnya, membuat patung kontemporer dengan bahan
dasar logam.
c. Membuat karya seni dengan membuat alat cetakan kemudian dituangkan adonan
berupa semen, gips, dan sebagainya sehingga menghasilkan bentuk yang diinginkan.
Misalnya, membuat patung

d. Mengurangi bahan menggunakan alat pahat. Misalnya, membuat patung dan relief
dengan bahan dasar kayu dan batu
e. Membentuk benda dengan mengurangi dan menambah bahan. Misalnya, membuat
keramik dengan bahan dasar tanah liat
26. Memandang keindahan karya seni rupa berada pada wujud karya seni itu sendiri artinya
keindahan tampak kasat mata. Sesungguhnya keindahan sebuah karya seni rupa tersusun
dari komposisi yang baik, perpaduan warna yang sesuai, penempatan obyek yang
membentuk kesatuan dan sebagainya. Keselarasan dalam menata unsur- unsur visual
yang mewujudkan sebuah karya seni rupa. Hal ini disebut :
a. Nilai estetis obyektif
b. Nilai estetis subyektif
c. Nilai estetis seni
d. Nilai estetis
e. Nilai progresif
27. Keindahan seni rupa tidak hanya pada unsur-unsur fisik yang diserap oleh mata secara
visual, tetapi ditentukan oleh selera penikmatnya atau orang yang melihatnya. Ketika
melihat sebuah karya seni lukis atau seni patung abstrak, kita dapat menemukan nilai
estetis dari penataan unsur rupa pada karya tersebut. Hal ini disebut :
a. Nilai estetis obyektif
b. Nilai estetis subyektif
c. Nilai estetis seni
d. Nilai estetis
e. Nilai progresif
28. Menempel benda-benda tiga demensi yang ditata sedemikian rupa sehingga
menghasilkan lukisan, disebut :
a. Teknik Mozaik
b. Teknik Aplikasi
c. Teknik Menganyam
d. Teknik Merakit
e. Teknik Makrame
29. Seni kerajinan yang dikerjakan dengan cara mengangkat dan menumpangtindihkan atau
menyilang-nyilangkan , disebut :
a. Teknik Mozaik
b. Teknik Aplikasi
c. Teknik Menganyam
d. Teknik Merakit
e. Teknik Makrame
30. Seni kerajina dengan cara melekatkan ,menyambung, mengelem, dengan jarum dan
benang ,disebut :
a. Teknik Mozaik
b. Teknik Menjahit

c. Teknik menganyam
d. Teknik Merakit
e. Teknik macram
31. Kegiatan penyajian visual untuk menyampaikan ide kreatifnya kepada khalayak umum,
disebut :
a. Seni Illustrasi
b. Demonstrasi
c. Melukis
d. Memahat
e. Pameran
32. Meningkatkan kemampuan siswa dalam berkarya sekaligus sebagai ajang prestasi dan
kompetisi di bidang seni termasuk bagian dari :
a. Manfaat Pameran Kelas/Sekolah
b. Tujuan Pameran Kelas
c. Tujuan Pameran Sekolah
d. Tugas akhir mata pelajaran seni budaya
e. Tugas siswa dalam berkarya
33. Menurut jenisnya pameran dapat digolongkan :
a. Pameran Umum
b. Pameran Khusus
c. Pameran Umum dan Pameran Khusus
d. Pameran Sekolah
e. Pameran kelas
34. Pameran yang diselenggarakan oleh kalangan tertentu, misalnya sekolah mengadakan
pameran kelas atau sekolah. Hal ini disebut :
a. Pameran Umum
b. Pameran Khusus
c. Pameran Umum dan Pameran Khusus
d. Pameran sekolah
e. Pameran kelas
35. Tahapan persiapan pameran diantaranya adalah :
a. Tahap perencanaan, menyeleksi ketua, penentuan tema, penyusunan jadwal
b. Tahap perencanaan, penarikan uang, penentuan tema, penyusunan jadwal
c. Tahap perencanaan, surat ijin orang tua ,penentuan tema, penyusunan jadwal
d. Tahap perencanaan, pembuatan proposal, penentuan tema,penyusunan jadwal
e. Tahap perencanaan, pencarian gedung yang mewah, penentuan tema, penyusunan
jadwal
36. Pelindung bertugas sebagai penanggung jawab terlaksananya kegiatan pameran di kelas
atau sekolah, baik yang menyangkut urusan ke dalam maupun ke luar, hal ini tugas dari :
a. Kepala Sekolah
b. Wakasek Humas

c. Wakasek Kesiswaan
d. Ketua Panitia
e. Guru Seni Budaya
37. Yang bertugas memberikan arahan dan bimbingan tentang kegiatan pameran yang akan
dilakukan , adalah tugas dari :
a. Kepala Sekolah
b. Wakasek Humas
c. Wakasek Kesiswaan
d. Guru Seni Budaya
e. Ketua Pameran
38. Yang bertugas mengatur dan membuat ruang pameran menjadi lebih indah dan menarik,
adalah tugas dari seksi :
a. Perlengkapan
b. Dekorasi
c. Dokumentasi
d. Konsumsi
e. Akomodasi
39. Yang bertugas mencari dana yang dibutuhkan, misalnya dengan mencari sponsor atau
donator, adalah tugas dari seksi
a. Usaha
b. Perlengkapan
c. Dokumentasi
d. Akomodasi
e. Perlengkapan
40. Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan dalam penataan karya, yang paling tepat
adalah :
a. Penempatan karya seni rupa hendaknya mempertimbangkan rasa aman dan nyaman
bagi pengunjung, Karya dua dimensi dapat dipajang pada sketsel (panil) atau dinding,
Karya tiga dimensi diletakkan di atas meja (level). Bila ukurannya terlalu besar, boleh
diletakkan di lantai
b. Penempatan karya seni rupa hendaknya mempertimbangkan rasa aman dan nyaman
bagi pengunjung, Karya dua dimensi dapat dipajang pada sketsel (panil) atau dinding,
Karya tiga dimensi diletakkan di atas meja (level). Bila ukurannya terlalu besar, boleh
diletakkan di Meja
c. Penempatan karya seni rupa hendaknya mempertimbangkan rasa aman dan nyaman
bagi panitia, Karya dua dimensi dapat dipajang pada sketsel (panil) atau dinding,
Karya tiga dimensi diletakkan di atas meja (level). Bila ukurannya terlalu besar, boleh
diletakkan di Meja
d. Penempatan karya seni rupa hendaknya mempertimbangkan rasa aman dan nyaman
bagi panitia, Karya dua dimensi dapat dipajang pada sketsel (panil) atau dinding,
Karya tiga dimensi diletakkan di atas meja (level). Bila ukurannya terlalu besar, boleh
diletakkan dilantai

e. Penempatan karya seni rupa hendaknya mempertimbangkan rasa aman dan nyaman
bagi panitia, Karya dua dimensi dapat dipajang pada sketsel (panil) atau dinding,
Karya tiga dimensi diletakkan di atas meja (level). Bila ukurannya terlalu besar, boleh
diletakkan dilantai dan meja.
41. Agar kita dapat meningkatkan dan memupuk kecintaan kepada karya bangsa sendiri dan
sekaligus kecintaan kepada sesama manusia, adalah makna dari :
a. Fungsi kegiatan apresiasi seni
b. Fungsi kegiatan Pameran
c. Memupuk rasa cinta tanah air
d. Tanggung jawab sebagai guru seni buaya
e. Makna pameran
42. Jenis kritik terbagi atas :
a. Kritik Populer, kritik jurnalistik, kritik keilmuan, kritik seni tari
b. Kritik Populer, kritik jurnalistik, kritik seni rupa, kritik pendidikan
c. Kritik Populer, kritik jurnalistik, kritik keilmuan, kritik bahasa
d. Kritik Populer, kritik jurnalistik, kritik keilmuan, kritik umum
e. Kritik Populer, kritik jurnalistik, kritik keilmuan, kritik pendidikan
43. Jenis kritik seni yang cenderung menilai karya seni berdasarkan kemampuannya
mencapai tujuan moral, relegius, politik atau psikologi, adalah :
a. Kritik instrumentalitik
b. Kritik popular
c. Kritik jurnalistik
d. Kritik keilmuan
e. Kritik pendidikan
44. Fungsi kritik seni rupa yang utama adalah :
a. Menjembatani persepsi dan apresiasi artistik dan estetik karya seni rupa, antara
pencipta, karya dan penikmat seni
b. Menjembatani persepsi dan apresiasi artistik dan estetik karya seni rupa, antara
pencipta, karya dan media masa
c. Menjembatani persepsi dan apresiasi artistik dan estetik karya seni rupa, antara
pencipta, karya dan tokoh seni
d. Menjembatani persepsi dan apresiasi artistik dan estetik karya seni rupa, antara
pencipta, karya dan budayawan
e. Menjembatani persepsi dan apresiasi artistik dan estetik karya seni rupa, antara
pencipta, karya dan sastrawan
45. Tahapan - tahapan dari kritik seni secara umum adalah :
a. Deskripsi, analisis formal, interpetasi, evaluasi
b. Deskripsi, analisis formal, penilaian, evaluasi
c. Deskripsi, analisis formal, interpetasi, solusi
d. Deskripsi, analisis formal, interpetasi
e. Deskripsi, analisis formal, interpetasi, kesimpulan

46. Mengevaluasi atau menilai secara kritis dapat dilakukan dengan berbagai langkah,
diantaranya :
a. Mengaitkan sebanyak-banyak karya
b. Mengaitkan sebanyak-banyak karya yang dinilai dengan karya yang sejenis
c. Deskripsi, analisis formal, interpetasi, evaluasi
d. Mengaitkan sebanyak-banyak karya yang dinilai dengan karya yang tidak sejenis
e. Menetapkan karya
47. Mengkritisi sebuah karya seni rupa tidak bertujuan untuk :
a. Mencari-cari kesalahan
b. Mencari-cari pembenaran
c. Mencari-cari karya terbaik
d. Mencari nilai terbaik
e. Mencari pendapatan
48. Bagi seniman perupa, kritik seni memiliki beberapa fungsi, diantaranya :
a. Mendeteksi kelemahan
b. Mengupas kedalaman
c. Membangun kekurangan
d. Mencari keuntungan
e. Jawaban a,b dan c benar
49. Kritik seni akan membantu mereka untuk memahami karya, meningkatkan wawasan dan
pengetahuannya terhadap karya seni yang berkualitas,. Hal ini fungsi seni bagi :
a. Apresiator
b. Penikmat karya seni
c. Guru seni
d. Seniman
e. Jawaban a dan b benar
50. Tahapan dalam kritik untuk menemukan,mencatat dan mendeskripsikan segala sesuatu
yang dilihat apa adanya dan tidak berusaha melakukan analisis atau nmengambil
kesimpulan, adalah pengertian dari :
a. Mendeskripsi
b. Menganalisis
c. Menafsirkan
d. Menilai
e. Evaluasi
PAKET II:
1. Perhatikan kolom di bawah ini
A

1.

Fiberglass

1.

Es

1. Tanah Liat

2. Plastik
2. Logam
2. Kayu
3. Batu
3. Bubur kertas
3. Gip
Bahan yang tepat untuk membuat karya seni Kriya dengan teknik cetak adalah . . .
A. A1, B1, C1
B. A2, B2, C2
C. A3, B3, C3
D. A1, B2, C3
E. A2, B3, C1
2. Salah satu unsur seni rupa yang berkaitan dengan nilai raba (halus, kasar, lembut) disebut
A. Bidang
B. Warna
C. Gelap terang
D. Tekstur
E. Garis
3. Penciptaan karya seni yang sejalan dengan selera masyarakat atau pemesanan untuk alasan
perdagangan, adalah tujuan penciptaan seni untuk . . . .
A. Ekspresi pribadi
B. Terapi kejiwaan
C. Keagamaan
D. Politik
E. Objek ekonomi
4. Menciptakan keseimbangan dalam berkarya seni dengan kesan dinamis dan tidak formal,
adalah jenis pola keseimbangan
A. Simetris
B. Asimetris
C. Terpusat
D. Segitiga
E. Spiral
5. Proses penciptaan karya seni oleh seorang seniman denganmemadukan bentuk satu dengan
yang lain, sehingga tercipta bentuk baru yang unik. Termasuk jenis proses penciptaan karya
seni dengan cara....
A. Modifikasi
B. Aplikatif/duplikasi
C. Ekspresif
D. Kolaborasi
E. Murni

6. Seni rupa murni yang berwujud dua dimensi dan dikerjakan melalui teknik cetak, disebut
dengan . . . .
A. Seni patung
B. Seni lukis
C. Seni grafis
D. Seni kriya
E. Seni keramik
7.

Dalam teori lingkaran warna Brewster penyusunan paduan warna berdasarkan tingkat
perpaduan dengan warna hitam / putih disebut dengan warna. . . .
A. Analogus
B. Monokromatik
C. Gradasi
D. Kontras
E. Sekunder

8.

Gambar diatas termasuk jenis


A. Brosur
B. Logo
C. Iklan
D. Baliho
E. Poster
9.

Garis yang bersudut dapat menciptakan kesan.


A. Lamban
B. Tenang
C. Statis
D. Tajam
E. Stabil

10. Berikut yang termasuk sifat fisik dari sterofoam adalah . . . .


A. Lunak
B. Keras
C. Kasar

D. Licin
E. Padat
11. Karya seni batik yang menggunakan motif figuratif dengan pewarnaan analogus coklat
adalah ciri batik dari daerah...
A. Yogyakarta
B. Pekalongan
C. Madura
D. Cirebon
E. Jepara
12. Suatu bentuk seni yang menggunakan gambar-gambar tidak bergerak yang disusun sedemikian
rupa sehingga membentuk jalinan cerita merupakan karya seni berupa . . . .
A. Skenario
B. Komik
C. Animasi
D. Drama
E. Teater
13.

Motif ragam hias geometris diatas adalah....


A. Pilin
B. Swastika
C. Tumpal
D. Pinggiran Awan
E. Meander
14. Suatu hasil karya seni dikatagorikan fine/ pure art (seni murni) apabila.
A. Segi kegunaan lebih penting dari pada nilai seninya
B. Memenuhi kebutuhan fisik seseorang
C. Memenuhi kebutuhan fisik dan emosional seseorang
D. Karya seni yang dinikmati keindahannya dan sebagai kepuasan batin seseorang
E. Proses pembuatan dan penyelesaian nya dikerjakan secara sungguh-sungguh dan tuntas
15. Karya seni harus unik, maksudnya adalah.

A. Seperti biasa
B. Digayakan
C. Bentuk berubah
D. Duplikasi yang ada
E. Lain dari yang lain
16. Reklame berupa Papan Nama berukuran besar dan sementara, disebut.
A. Baliho
B. Iklan mini
C. Bill board
D. Katalog
E. Poster
17. Daerah di Indonesia yang paling terkenal sebagai penghasil karya ukir kayu adalah...
A. Yogyakarta, Solo
B. Jepara, Bali
C. Kasongan, Dinoyo
D. Kota gedhe yogyakarta
E. Cibaduyut, Yogya
18. Alat diatas digunakan dalam proses pembuatan Batik, yang disebut ...
A. Gawangan
B. Lilin
C. Canthing
D. Kipas
E. Kuas
19.

Motif ragam hias disamping ciri khas dari daerah....


A. Jepara
B. Cirebon
C. Yoyakarta
D. Madura
E. Solo

A. 20.

A.
B.
C.
D.
E.

Pemilihan pensil yang cocok / sesuai untuk menggambar Sketsa adalah ...
2B
HB
H
2 HB
2H

21. Kegiatan dengan cara mereaksi karya seni dengan melihat, mendengarkan, mengobservasi,
mengana lisa, menikmati, menilai dan meresapi nilai-nilai seni terhadap karya seni yang bisa
menimbulkan re aksi perasaan sedih, gembira, kagum, bangga, terharu hanyut memikirkan
masa silam dan masa depan dsb., disebut kegiatan.
A. Kolaburasi
B. Reformatif
C. Akomodatif
D. Interpretatif
E. Apresiasi
22. Dalam penataan hasil karya seni rupa pada pameran perlu adanya pengelompokan
sesuai
.
.
.
.
A. Harga
B. Kualitas
C. Warna
D. Bentuk
E. Fungsi
23.

A.

20.
24.

Salah satu media seni rupa yang memiliki sifat khusus, yaitu tembus pandang / trasparan
adalah . . . .
A. Crayon
Pastel
B. Tinta
C. Cat air
D. Cat minyak
Karya seni rupa yang mempunyai ukuran panjang dan lebar dan hanya bisa dilihat dari
satu arah depan saja. Misalnya, wayang kulit, tenun, foto, gambar dan batik.
A. Karya seni rupa dua dimensi (dwimatra)
B. Karya seni rupa satu dimensi (onematra)
C. Karya seni rupa tiga dimensi (trimatra)

D. Karya seni rupa empat dimensi (fourmatra)


E. Karya seni rupa tanpa ukuran/dimensi
25.

Dalam pembuatan karya seni yang memperhitungkan aspek untung dan rugi sebagai
bahan pertimbangan, merupakan karya seni yang pembuatannya bertujuan untuk...
A. Rekreasi
B. Komersial
C. Ekspresi
D. Komunitas
E. Ritual

26. Pada kegiatan pameran patung harus dapat dinikmati dari segala arah pandang,
mengingat karya seni patung merupakan...
A. Memiliki ukuran panjang dan lebar
B. Dapat diraba
C. Sangat berat untuk dipindah
D. Karya seni dua dimensi
E. Karya seni tiga dimensi
27.

Di bawah ini ada satu jenis istilah yang tidak termasuk jenis-jenis kritik
A . Kritik ilmiah
B. Kritik Populer
C. Kritik Jurnalistik
D. Kritik Pedagogik
E. Kritik Instalansi

28. Langkah-langkah melakukan kritik yang baik adalah....


A. Deskripsi-Analisis-Interpretasi-Evaluasi
B. Analisis-Deskripsi-Interpretasi-Evaluasi
C. Interpretasi- Deskripsi- Analisis- Evaluasi
D. Evaluasi- Deskripsi- Analisis- Interpretasi
E. Interpretasi- Deskripsi- Evaluasi- Analisis
29. Pameran rutin yang biasanya diselenggarakan tahunan/satu tahun sekali, disebut...
A. Pameran Annual
B. Pameran Biennial
C. Pameran Triennial
D. Pameran Insidental
E. Pameran Tunggal

30. Tempat penyelenggaraan pameran di dalam ruangan/Indoor Exhibition yang tepat


adalah....
A. taman
B. pantai
C. lapangan
D. museum
E. hutan
31. Dengan pameran, masyarakat di didik untuk menyadari dan mewarisi nilai-nilai
keunggulan dan keindahan seni. Ini termasuk fungsi sosial pameran sebagai sarana...
A. Sarana apresiasi
B. Sarana edukasi
C. Sarana rekreasi
D. Sarana sosial
E. Sarana prestasi
32. Untuk memajang / menggantungkan karya seni dua dimensi dalam pameran disebut...
A. Meja karya
B. Panel
C. Dekorasi
D. Katalog
E. Meja Putar
33. Penyelenggaraan pameran perlu dibentuk panitia, seksi yang bertugas menata ruangan
pameran agar pengunjung nyaman disebut seksi...
A. Akomodasi
B. Konsumsi
C. Dekorasi
D. Publikasi
E. Dokumentasi
34. Untuk mewarnai desain yang paling cocok menggunakan media...
A. stabilo
B. spidol
C. pinsil warna
D. crayon
E. cat minyak
35. Apabila kita melihat sebuah tabung dari depan dengan posisi tabung berdiri tegak, maka

tabung tersebut berbentuk ...


A. kerucut
B. lingkaran
C. segitiga
D. tabung
E. persegi empat
36. Tulisan harus mudah dibaca, warna yang menarik, gambar harus sesuai, kata-kata harus
singkat dan jelas. Adalah syarat-syarat dalam pembuatan...
A. ilustrasi
B. reklame
C. karya kriya
D. dekorasi
E. kaligrafi
37.

Gambar diatas merupakan...


A. Poster
B. Brosur
C. Cover buku
D. Selebaran
E. Banner
38. Karya seni dua dimensi yang berfungsi sebagai benda hias, harus dapat memenuhi
kebutuhan manusia dalam hal...
A. ekspresi
B. keindahan

C. fungsi
D. kenyamanan
E. keamanan
39. Prinsip desain yang mengutamakan fungsi dan menghindari kerumitan karyanya, yaitu...
A. prinsip keselarasan
B. Prinsip irama
C. Prinsip kesederhanaan
D. Prinsip kesimbangan
E. prinsip kesatuan
40. Agar keramik memiliki lapisan luar dan mengkilap , dilapisi bubur tanah liat yang
diendapkan dan diberi warna yang disebut...
A. tanah sawah
B. tanah lempung
C. tanah glasir
D. tanah engobe
E. tanah gembur
41. Mutu kain batik tulis dapat ditentukan oleh, kecuali...
A. motif hiasannya
B. lama pembuatannya
C. warna yang dipakai
D. banyak yang menyukai
E. jenis kain yang dipakai
42. Perhatikan pernyataan dibawah ini, yang benar adalah...
A. bahan keras menggunakan tekhnik membentuk langsung
B. bahan lunak dan cepat kering menggunakan tekhnik cetak
C. bahan cenderung lunak dan lama mengeras menggunakan tekhnik cor
D. bahan keras dan cepat kering menggunakan tekhnik pahat
E. bahan lunak dan cepat mengeras menggunakan tekhnik pilin
43. 1. Pewarnaan
2. Nglorod
3. Nembok
4. Ngrengreng
5. Ngloyor
Urutan yang betul dalam proses pembuatan batik tulis adalah....
A. 1-2-3-4-5
B. 1-3-5-2-4
C. 5-4-3-2-1

D. 3-5-4-1-2
E. 5-4-3-1-2
44. Ngrengreng adalah salah satu bagian dari proses pembuatan batik tulis yang berbentuk...
A. Kegiatan pemberian warna pada kain batik
B. Kegiatan menghilangkan malam dari kain batik dengan cara di rebus
C. Kegiatan pemilihan jenis kain untuk dibatik
D. Kegiatan menutup pola dengan alat canthing sampai semua pola tertutup/nerusi
E. Kegiatan pengepakkan kain batik untuk siap dijual
45.

Motif batik diatas terdiri dari motif...


A. Flora
B. Fauna
C. flora dan fauna
D. Manusia
E. Geometris/kawung
46. Pada kegiatan pameran, macam media yang bisa dipakai publikasi bagi para sponsor
adalah kecuali....
A. poster
B. spanduk/banner
C. undangan
D. lukisan
E. dekorasi panggung
47. Dalam sebuah pameran menampilkan banyak jenis karya seni, ini disebut dengan
pameran....
A. pameran indoor
B. pameran heterogen
C. pameran tunggal

D. pameran homogen
E. pameran bersama
48.

Seorang desainer harus menguasai banyak hal. Belajar dari kebutuhan manusia, sifat
manusia dan kecenderungan yang sering dilakukan manusia. Maka seorang desainer
harus betul-betul paham tentang hal-hal dibawah ini kecuali...
A. nirmana
B. sketsa
C. gambar bentuk & ilustrasi
D. gambar kaligrafi
E. gambar ekspresi & proyeksi

49. Teori keindahan menempatkan keindahan itu sendiri terletak pada obyeknya. Adalah
teori...
A. estetik
B. artistik
C. subyektif
D. obyektif
E. ekspresif
50. Di bawah ini yang tidak termasuk hasil kerajinan tangan atau seni kriya adalah...
A. lukisan dari ubud Bali
B. anyaman dari Tasik
C. batik dari Pekalongan
D. keramik dari Kasongan
E. ukiran dari Jepara

PAKET III :
Pilihlah jawaban yang paling benar!
1. Dalam penyelenggaraan pameran karya seni, berupa lukisan dua dimensi dan keramik
serta patung-patung tiga dimensi, maka ...
a. Dapat diletakkan di ruang pameran yang sama dengan posisi yang tepat.
b. Dibutuhkan lebih dari satu ruang pameran.
c. Harus diletakkan pemisah ruangan.
d. Semua lukisan harus terletak di tengah, sedangkan benda tiga dimensi di pinggir
ruangan.
e. Semua lukisan harus terletak di suatu sudut, sedangkan sudut lain digunakan untuk
menata benda tiga dimensi.

2. Di bawah ini yang bukan merupakan hal yang dibicarakan dalam evaluasi pameran,
yaitu ...
a. Cara kerja panitia.
b. Banyak sedikitnya panitia.
c. Kesan pesan dari pengunjung.
d. Kelebihan dan kekurangan pameran.
e. Kualitas dan kuantitas benda yang dipamerkan.
3. Berikut ini tidak termasuk perbedaan pameran di ruang publik dengan pameran di ruang
khusus pameran ...
a. Pengunjung di ruang publik datang bukan secara khusus untuk melihat pameran.
b. Pengunjung di ruang pameran khusus datang hanya untuk melihat pameran.
c. Pengunjung pameran di ruang khusus pameran akan lebih banyak.
d. Pameran di ruang publik tidak membutuhkan tempat secara khusus.
e. Orang yang datang ke ruang publik lebih seragam.
4. Pameran dapat menimbulkan kesadaran terhadap nilai-nilai budaya. Dalam hal ini,
pameran berfungsi sebagai sarana ...
a. Apresiasi
d. Rekreasi
b. Edukasi
e. Partisipasi
c. Prestasi
5. Pemasangan karya seni dua dimensi pada sebuah pameran hendaknya ...
a. Berada sejajar dengan mata pengunjung.
b. Berada di atas mata pengunjung.
c. Berada di bawah mata pengunjung.
d. Berada pada ketinggian satu meter dari lantai.
e. Berjajar secara acak agar lebih estetis.
6. Di bawah ini yang bukan sumber pembahasan penyelenggaraan pameran, yaitu ...
a. Lembar pengamatan.
d. Buku tamu.
b. Buku administrasi.
e. Katalog pameran.
c. Buku kesan dan pesan.
7. Manfaat pembahasan pameran adalah ...
a. Menentukan karya-karya yang baik.
b. Menentukan karya-karya yang tidak baik.
c. Mengukur ketercapaian tujuan.
d. Menghitung untung dan rugi.
e. Menentukan apresiasi pengunjung.
8. Pameran seni rupa terkadang disertai pentas musik, ini bertujuan untuk ...
a. Mendorong daya apresiasi.
d. Menarik perhatian pengunjung.
b. Agar lebih syahdu.
e. Memberi kesempatan pada pecinta musik.
c. Memeriahkan pameran.

9. Tinjauan karya seni desain dari segi ekonomi, misalnya ...


a. Pengembangan industri kecil kerajinan.
b. Perilaku pengguna karya desain.
c. Fenomena pembajakan karya desain.
d. Konsep dan ideologi pembangunan.
e. Konsep karya ditinjau dari segi ekonomis.
10. Di bawah ini adalah tujuan diselenggarakannya sebuah pameran, kecuali ...
a. Tujuan sosial.
d. Tujuan kemanusiaan.
b. Tujuan komersial.
e. Tujuan rasial.
c. Tujuan pendidikan.
11. Ada empat faktor pendukung dan penghambat proses penciptaan karya seni. Faktorfaktor itu adalah ...
a. Komposisi, ekspresi, kreativitas, dan ciri khusus.
b. Ritual, sakral, ekspresi, dan komersial.
c. Motivasi, rekreasi, apresiasi, dan dorongan luar.
d. Seniman, lingkungan, sarana dan waktu.
e. Kemauan, kemampuan, bakat, dan kreativitas.
12. Dalam lukisan tipe aquarel, kesalahan dalam mewarnai sulit diperbaiki penyebabnya
adalah ...
a. Sifat air yang transparan.
b. Media dasarnya kertas sehingga tidak bisa dicuci.
c. Goresan cat harus sangat tipis.
d. Pengulangan menimbulkan kesan tidak rata.
e. Warna yang akan ditutup menjadi luntur.
13. Berikut yang tidak termasuk prasyarat yang harus dipelajari sebelum membuat komik,
adalah teknik membentuk ...
a. Proporsi bentuk.
d. Ekspresi wajah.
b. Perspektif.
e. Arsiran.
c. Gerakan.
14. Yang dimaksud dengan impresionistik dalam aliran impresionisme adalah ...
a. Penampilan bentuk yang mengesankan.
b. Penampilan bentuk yang kecil dan biasa.
c. Penampilan bentuk yang sederhana dan biasa.
d. Penampilan bentuk yang indah dan mengesankan.
e. Penampilan bentuk yang memesona.
15. Unsur penting dan utama dalam karya seni rupa adalah ...
a. Bentuk, warna dan kreativitas.
b. Bentuk, aroma dan penyedap.
c. Bentuk, nada dan suara.
d. Bentuk, gerak dan kelembutan.

e. Gerak, nada dan suara.


16. Warna putih secara general dihubungkan dengan ...
a. Kebersihan, keanggunan, dan kearaifan.
b. Kebijaksanaan, keanggunan, dan kebersihan.
c. Kearifan, keanggunan, dan kebebasan.
d. Kebebasan, keanggunan, dan kebersihan.
e. Kebersihan, kemurnian dan kearifan.
17. Membuat komposisi secara kontras yaitu dengan ...
a. Membuat karya dengan tekstur lembut.
b. Membuat bidang dengan ukuran yang berbeda jauh.
c. Membuat karya dengan warna-warna yang harmonis.
d. Melukis dengan warna-warna yang cemerlang.
e. Membuat karya dengan warna yang bervariasi.
18. Aspek-aspek yang dinilai dalam karya seni yaitu ...
a. Ukuran lukisan dan format.
b. Tempat pelaksanaan pameran.
c. Medium dan harga lukisan.
d. Teknik dan karakter.
e. Lama pembuatan karya seni.
19. Yang bukan termasuk fungsi arsir pada gambar adalah ...
a. Memberi karakter obyek.
b. Memberi kesan jarak dan kedalaman.
c. Mengisi bidang kosong.
d. Sebagai penyelesaian akhir.
e. Latihan menggambar model.
20. Secara umum unsur seni terdiri dari ...
a. Subyek, bentuk dan isi.
b. Isi, keserasian dan kesatuan.
c. Kontras, bentuk dan isi.
d. Keseimbangan, isi dan subyek.
e. Subyek, isi dan kontras.
21. Faktor artistik akan terpenuhi apabila mencakup ...
a. Kerapian, kerajinan dan kelembutan.
b. Kegunaan, keamanan dan kenyamanan.
c. Selera perupa, harga dan permintaan penikmat seni.
d. Prinsip seni, unsur seni, dan fungsi seni.
e. Unsur seni, fungsi seni dan tujuan seni.
22. Prinsip desain meliputi ...
a. Balance, kesatuan, konsep, irama, kontras, dan harmoni.

b.
c.
d.
e.

Keseimbangan, irama, kesatuan, kontras dan harmoni.


Keseimbangan, irama, inovasi, dan tujuan.
Balance, kesatuan, irama, inovasi dan tujuan.
Keseimbangan, irama, tujuan, kontras, dan inovasi.

23. Tujuan mata pelajaran seni rupa adalah agar peserta didik ...
a. Menjadi seniman terkenal.
b. Menjadi perancang yang kreatif.
c. Mampu mengasah kreativitas dan keterampilan.
d. Memperoleh lapangan pekerjaan setelah lulus.
e. Menjadi anak yang berbakat.
24. Yang bukan merupakan kegiatan desain adalah ...
a. Menggagas inovasi.
b. Merancang barang.
c. Membuat format poster.
d. Membajak karya.
e. Merencanakan model.
25. Monalisa adalah lukisan yang sangat terkenal, karya ...
a. Leonardo Dicaprio.
d. Pablo Picasso.
b. Leonardo Da Vinci.
e. Michaelangelo.
c. Vincen Van Gogh.
26. Karya-karya seni lukis Raden Saleh, Basuki Abdullah, dan Abdullah Suryo Subroto
bercorak ...
a. Impressionis.
d. Surrealis.
b. Naturalis.
e. Abstrak.
c. Ekspresionis.
27. Istilah gaya lukisan Mooi Indie yang populer di zaman kolonial kerap dipergunakan
untuk menyebut ...
a. Lukisan abstrak.
d. Lukisan penari Bali.
b. Lukisan pemandangan.
e. Lukisan lembah ngarai.
c. Lukisan Indonesia jelita.
28. Fungsi seni ukir yang mengandung simbol-simbol tertentu dan berfungsi sebagai benda
magis berkaitan kepercayaan untuk kepentingan spiritual merupakan fungsi ukiran
sebagai ...
a. Hias.
d. Konstruktif.
b. Magis.
e. Ekonomis.
c. Simbolik.
29. Berikut ini merupakan produk seni rupa tiga dimensi ...
a. Baju.
d. Poster.
b. Lukisan.
e. Batik.

c. Kursi.
30. Pematung terkenal Indonesia yang menghasilkan karya Garuda Wisnu Kencana Bali,
Perwira Angkatan Laut Surabaya, Arjuna Wiwaha Jakarta, adalah ...
a. I Nyoman Cokot.
d. I Nyoman Nuarta
b. Bagong Kussudiardja.
e. Edhi Sunarso
c. Basuki Abdullah.
31. Patung yang dibuat dengan tujuan untuk memperingati jasa seseorang, kelompok, atau
peristiwa bersejarah disebut patung ....
a. Religi
d. Monumen
b. Dekorasi
e. patung mainan
c. Arsitektur
32. Penampilan karya seni patung yang hanya menampilkan bagian badan, dada, pinggang
dan pinggul disebut ...
a. Patung monumen
d. Patung dada
b. Patung pahlawan
e. Patung wajah
c. Patung torso
33. Kedudukan struktur tulang dan otot-otot yang menentukan besar kecil dan cekung tubuh
manusia dalam bentuk keseluruhan tubuh disebut ...
a. Figuratif
d. Posisi
b. Anatomi
e. Kesatuan
c. Proporsi
34. Ciri-ciri seni rupa berbentuk tiga dimensi adalah ...
a. Senirupa yang hanya mengkhususkan bidang bangunan.
b. Seni rupa yang mempunyai ukuran panjang, lebar, dan tinggi.
c. Seni rupa yang hanya mempunyai nilai keindahan.
d. Senirupa yang mempunyai ukuran panjang dan lebar.
e. Seni rupa yang hanya berbentuk patung.
35. Teknik membuat patung dengan cara mengurangi sedikit demi sedikit terhadap suatu
bahan, sehingga terbentuk sebuah patung disebut teknik ...
a. Modeling.
d. Pilin.
b. Carving.
e. Butsir
c. Casting.
36. Sebuah usaha untuk mengerti, memahami dan sekaligus memberikan penilaian terhadap
karya seni disebut
a. Kreativitas.
d. Estetika.
b. Apresiasi.
e. Konservasi.
c. Eksploitasi.

37. Kemampuan berapresiasi secara benar dapat membuat kita menghargai karya seni, yang
berarti juga kita
a. Mampu menghargai karya orang lain.
b. Mampu menghargai diri sendiri.
c. Mampu menghargai penikmat seni.
d. Mampu menghargai apresiasi seni.
e. Mampu menghargai ciptaan tuhan.
38. Apresiasi seni secara kritis sangat penting bagi kehidupan kita karena
a. Memperluas wawasan budaya.
b. Mempertajam dan mengasah daya pikir.
c. Memahami nilai jual seni.
d. Dapat memiliki selera.
e. Menghasilkan uang jika dipublikasikan.
39. Suatu karya seni mempunyai ciri khas tersendiri dari setiap seniman. Hal ini merupakan
ciri khusus hasil kreativitas, yaitu
a. Unik.
d. Ekspresif.
b. Individual.
e. Survival.
c. Universal.
40. Pendekatan dalam apresiasi dengan cara menganalisis dari sisi periodesasi dan asal-usul
adalah
a. Pendekatan aplikatif.
b. Pendekatan kesejarahan.
c. Pendekatan problematik.
d. Pendekatan apresiatif.
e. Pendekatan perspektif.
41. Apresiasi karya seni rupa secara kritis pada hakikatnya adalah
a. Menganalisis dan mengkritik karya seni rupa. d. Belajar dari karya seni rupa.
b. Menikmati karya seni rupa.
e. Menilai kelebihan karya seni rupa.
c. Mengkritik karya seni rupa.
42. Karya-karya lukisan Affandi, Popo Iskandar, Zaini bercorak
a. Naturalis.
d. Surealis.
b. Impresionis.
e. Realis.
c. Ekspresionis.
43. Dalam proses apresiasi, harus ada unsur pokok. Yang tidak termasuk unsur pokok
tersebut adalah
a. Seniman (pencipta).
d. Penikmat seni (apresiator).
b. Karya seni (obyek).
e. Kritikus seni.
c. Pemerintah (pengatur).

44. Tinjauan karya seni rupa dengan mempertimbangkan kebiasaan masyarakat termasuk
dalam tinjauan dari segi
a. Sosial.
d. Budaya.
b. Hukum.
e. Politik.
c. Ekonomi.
45. Pelaksanaan undang-undang yang berkaitan dengan kekayaan intelektual termasuk
tinjauan karya desain dari segi
a. Sosial.
d. Budaya.
b. Hukum.
e. Politik.
c. Ekonomi.
46. Ekspresi yang muncul akibat adanya rangsangan dari luar dan ide dari dalam sehingga
tercipta karya yang unik, disebut
a. Aktivitas.
d. Mentalitas.
b. Prioritas.
e. Spiritualitas.
c. Kreativitas.
47. Berikut ini yang bukan ciri utama bahwa bangsa Indonesia telah memiliki peradapan
modern adalah
a. Tumbuhnya pabrik.
d. Tumbuhnya jiwa kebangsaan.
b. Percaya kepada mistis.
e. Inovasi dan orisinalitas.
c. Berpikir rasional.
48. Seniman batik lukis yang terkenal di Indonesia adalah
a. Affandi.
d. GM Sidharta.
b. Amri Yahya.
e. Bagong Kussudiadja.
c. Nyoman Nuarta.
49. Gambar yang berfungsi sebagai penjelas suatu tulisan atau sebuah teks disebut
a. Gambar ilustrasi.
d. Gambar vignet.
b. Gambar komik.
e. Gambar manga.
c. Gambar karikatur.
50. Apresiasi berasal dari kata appreciation yang artinya
a. Pengamatan.
d. Pujian.
b. Kenyaman.
e. Simpati.
c. Penghargaan.
PAKET IV:
1. Kerajinan apa yang terbuat dari gibsum.
1. Baju ular

2. Meja
3. Kursi
4. patung
2. serat alam memiliki banyak jenis dan jenis yang paling bagus digunakan untuk aksesoris
adalah
1. bambu
2. kulit ular
3. gibsum
4. tanah liat
3. bahan kerajinan apa yang terbuat dari kayu
1. baju
2. kursi
3. celana
4. tas
4. pipet digunakan untuk membuat bahan seperti
1. bunga
2. pot
3. rumah
4. keramik
5. Alat-alat untuk membuat kerajinan bahan bambu adalah
1. bambu,pisau raut
2. bambu dan rol
3. bambu dan plengki
4. bambu dan tanah liat

6. kerajinan wayang kulit terbuat dari bahan


1. kulit
2. kayu
3. rotan
4. tanah liat
7. rol putar digunakan untuk membuat
1. batu
2. kayu
3. guci tanah liat
4. tas
8. seni serat alam banyak ditemui di
1. Indonesia
2. Amerika
3. Filipina
4. Thailand

1. Bahan utama keramik adalah


1. Tanah liat
2. kayu
3. batu
4. bambu
2. Bahan utama pembuatan gibsum adalah
1. Gibsum

2. Tanah liat
3. Batu
4. Bambu
3. Contoh Kerajinan dari tanah liat salah satunya adalah
1. Batu
2. kendi
3. Tas
4. Topi
4. Batu bata agar keras di
1. diPanaskan
2. Dinginkan
3. Dicairkan
4. Dipadatkan
5. Salah satu kerajinan dari bahan kayu adalah
1. Meja
2. Baju
3. Topi
4. sandal
6. keramik dipanaskan dengan keadaan suhu
1. 150-200
2. 600-1300
3. 100-1200
4. 500-600

7. enceng gondok dapat diolah menjadi.


1. Tas
2. Kursi
3. Meja
4. Baju
8. Dalam membuat bahan dari kayu yang perlu diperhatikan adalah
1. Keadaan kayunya
2. Bentuk kayu
3. Besar kayu
4. Tinggi kayu
9. Keramik pada umumnya dapat digunakan pada bagian rumah pada bagian
1. Lantai
2. Langit\atap
3. Dinding
4. Di pintu
10. Dibawah ini Kayu yang paling kuat adalah kayu
1. Jati
2. Pinus
3. Bulian
4. Meranti
11. Kerajinan dari enceng gondok kebanyakan di gunakan untuk
1. Hiasan
2. Hiasan rumah

3. Sebagai tempat sampah


4. Tempat pena
12. Pembentukan badan keramik dengan menggunakan alat putar dinamakan teknik
1. Cetak
2. Lempengan

d. Pijat tekan

3. Pilin

e. Putar

13. Teknik pembentukan Badan keramik secara manual disebut juga


1. Teknik pilin
2. Teknik lempengan
3. Teknik putar
4. Teknik pijat tekan
5. Teknik Cetak
14. Teknik pembentukan keramik secara manual caranya tanah liat digulung hingga
berbentuk pilinan tanah dinamakan
1. Teknik pilin
2. Teknik lempengan
3. Teknik putar
4. Teknik pijat tekan
5. Teknik Cetak
15. Teknik pembentukan badan keramik secara manual dengan cara membentuk lempengan
dengan rol dinamakan
1. Teknik pilin
2. Teknik lempengan
3. Teknik putar

4. Teknik pijat tekan


5. Teknik Cetak
16. Serat gelas merupakan kaca cair yang ditarik menjadi serat tipis merupakan pengertian
dari
1. Kaca serat (fiber glass)
2. Kaca besar
3. Kaca kecil
4. Kaca sedang
5. Kaca halus
17. Sumber penerangan yang terdiri atas sumbu yang diselimuti oleh bahan bakar padat
merupakan pengertian dari
1. Kaca

d. lilin

2. Gelas

e. Sabun

3. Wayang
18. Bahan buatan yang dihasilkan dari deterjen dinamakan
1. Gelas

d. Sabun

2. Kaca

e. Pisau

3. Wayang
19. Angklung merupakan kerajinan yang terbuat dari
1. Kertas
2. Batu
3. Kaca
4. Bambu
5. Eceng gondok

20. Kerajinan batik menggunakan media


1. Warna dan soga
2. Malam,lilin dan chanting
3. Tinta dan pena
4. Netop dan pensil
5. Buku dan tinta
21. Orang yang ahli membuat lukisan adalah
1. Koreografer

d. Photofgafer

2. Pelukis

e. Videomer

3. Pemain
22. Kegiatan apresiasi mempunyai manfaat untuk
1. Pengembangan dan kemajuan
2. Kemantapan
3. Kemajuan karya itu sendiri
4. Material
23. Mengapresiasi sebuah karya kerajinan bias berupa penilaian dan
1. Score

c. Analisis

2. Komentar

d. hadiah

24. Dengan sering membuat karya kerajinan kita akan menjadi semakin
1. Berkembang

d. Disukai

2. Populer

e. Mahal

25. Manfaaat bagi siswa sering mengapresiasi sebuah karya kerajinan


1. Peka nilai estetisnya

2. Hafal banyak karya


3. Tahu
4. Pintar
26. Fungsi karya kerajinan sebagai pemenuhan akan benda estetis adalah
1. Cangkir

c. Kursi

2. Lukisan

d. Guci

27. Gambar karya yang bersumber pada ungkapan perasaan/batin isi penggambar disebut
gambar
1. Imajinasi
2. Estetis

c. Ekspresi
d. Model

28. Karya kerajinan 2 dimensi yang wujudnya memiliki ukuran


1. Panjang dan Lebar
2. Tinggi
3. Lurus
4. Lebar
29. Penampilan karya patung yang hanya menampilkan bagian badan, dada, pinggang dan
pinggul disebut
1. Patung dekorasi
2. Patung lengkap
3. Patung torso
4. Patung dada
30. Yang termasuk peralatan seni lukis untuk kerajinan dibawah ini adalah
1. Cat Minyak

c. Kertas

2. Dinding

d. kaca

31. Kerajinan patung yang dibuat untuk memperignati jasa seseorang, kelompok atau
peristiwa bersejarah disebut patung
1. Religi

c. Arsitektur

2. Dekorasi

d. Monumen

32. Selain disebut Plastic atau art atau seni plastic patung juga diartikan sebagai seni
1. Bentuk

c. Ukir

2. Pahat

d. arca

Anda mungkin juga menyukai