Anda di halaman 1dari 6

KABEL VGA

NYAMBUNGIN KABEL VGA


Male setting :
______________________________________
/\
/ 1 2 3 4 5 \<-- Kabel Warna | | | 6 7 8 9 10 |<--Kabel Ground \ / \ 11 12 13 14 15 /<-- Kabel +
-------------------------------------1 = (Kabel Warna) Merah (kabel dengan ground)
2 = (Kabel Warna) Biru (kabel dengan ground)/ abu abu
3 = (Kabel Warna) Hijau (kabel dengan ground)
4 = Kosong
5 = Kosong
6 = Ungu
7 = Putih
8 = Biru
9 = Kosong
10 = Hitam
11 = Kosong
12 = Merah
13 = Kuning
14 = hitam / putih
15 = Kosong

GW pake kabel = AWM STYLE 2919 30V 80oC isi kabel = 3 kabel + 3 ground + 6
------------------------------------------------coba pake configurasi yg biasa me pergunakan, sbb :
1 merah
2 biru
3 hijau
5 hitam
6 merah ground
7 biru g
8 hijau ground
10 coklat
13 putih
14 kunimg
* yang tidak ada nomernya diatas berarti kosong...
Serabut Foil ---->Connector Ground
Nah berikut ini skema kabel dan pin yg harus disambung beserta warna kabelnya biar lebih enak
nyoldernya :
pin 1 ---> orange
pin 2 ---> hijau
pin 3 ---> biru
pin 4 ---> gak dipake

pin 5 ---> gak dipake


pin 6 ---> putih-orange
pin 7 ---> putih hijau
pin 8 ---> putih biru
pin 9 ---> gak dipake
pin 10 ---> gak dipake
pin 11 ---> gak dipake
pin 13 ---> coklat
pin 14 ---> putih coklat
pin 15 ---> gak dipake

Koneksi kabel VGA dalam sebuah perangkat komputer sangat penting peranannya yang
fungsinya untuk menampilkan out put / hasil pengolahan data PC untuk selanjutnya bisa kita lihat
di depan CRT monitor

MELAKUKAN PERAKITAN KABEL VGA

Alat & Bahan


Solder
Obeng
Gunting
Gunting kuku
Pisau
Konverter VGA 15 pin
Pelindung Konverter VGA
Kabel VGA
Timah

Langkah Langkah Perakitan


-Potong kabel VGA
-Lalu buka kulit kabel hingga tembaga yang akan di solder muncul
-Lalu tentukan susunan kabel yang akan di solder
-kemudian lakukan penyolderan

Langkah Langkah menyolder


Solder kabel ground pada pin 6,7,& 8 dengan menghubungkan solderan antara ketiga pin tersebut.
Sprti pada gambar d bawah ini

Solder kabel pinkpada pin 1


Lalu Solder kabel hijau pada pin 2
Setelah itu Solder kabel putih pada pin 3
Lalu Solder kabel hitam pada pin 13
Kemudian Solder kabel merahpada pin 14
Saat nyolder perlu hati-hati karena jarak pin yg cukup rapat jangan sampai ada yang saling
bersentuhan, jika ada sisa kabel dari saat penyolderan yang bersentuhan pada pin di dekatnya,potong
kabel (tembaga) tersebut menggunakan gunting kuku

Gangguan pada monitor jika ada slah satu kabel yang putus
Jika kabel pink putus maka layar monitor berwarna biru,
Jika kabel hijau putus maka layar monitor berwarna pink,
Jika kabel putih putus maka layar monitor berwarna hijau muda,
Jika kabel ground putus maka layar monitor blank atau tidak ada tampilan dan muncul pesan kable
not connetted,

Jadi kesimpulannya,bahwa jika kabel pink,hijau &putih putus maka layar monitor hanya mengalami
perubahan warna sj
dan jika kabel ground putus layar monitor menjadi gangguan dan setelah berapa menit kemudian monitor
tdk menampilkan apa apa dan muncul pesan cable not conneted
lalu jika kabel hitam dan merah putus maka layar monitor tdk menampilkan apa apa dan muncul pesan
cable not conneted
Diposkan oleh Abd.Rachim.M di 20.34

Cara Mengganti Konektor kabel VGA


Mengganti sendiri Konektor kabel VGA, berarti biaya dapat lebih di tekan alias lebih murah dari pada
membeli kabel VGA baru. Kenapa saya bilang begitu karna rata-rata LCD / INFOCUS berubah
warna karna salah satu ping kabel VGAnya ada yang putus atau tidak rapat. Oke, gak perlu

penjelasan yang terlalu panjang lebar langsung saja sediakan komponen berikut ini :
1. Kabel VGA

2. Konektor VGA male 15 pin (2 biji)

3. rumah konektor 2 biji

Sedangkan peralatan yg dipake antara lain solder dengan timahnya, gunting, tang
buat ngupas n motong kabel. Nah itu saja yg diperlukan....
Nah berikut ini skema kabel dan pin yg harus disambung beserta warna kabelnya
biar lebih enak nyoldernya :

Pin
Pin
Pin
Pin

nomor
nomor
nomor
nomor

1
2
3
5

itu
itu
itu
itu

kabel
kabel
kabel
kabel

Pin
Pin
Pin
Pin

nomor
nomor
nomor
nomor

6 itu ground dari kabel warna merah besar.


7 itu ground kabel dari warna hijau besar.
8 itu ground dari kabel warna biru besar.
10 itu kabel warna coklat kecil.

Pin
Pin
Pin
Pin

nomor
nomor
nomor
nomor

12
13
14
15

itu
itu
itu
itu

warna
warna
warna
warna

kabel
kabel
kabel
kabel

merah besar.
hijau besar.
biru besar.
hitam kecil.

warna
warna
warna
warna

orange kecil.
merah kecil.
hijau kecil.
kuning kecil.

Nah itu kabel sesuai dengan warna solderkan pada masing-masing konektor
sesuai dengan nomor pin sesuai dengan keterangan di atas. Solder kedua VGA
konektor pada masing-masing ujung kabel. Setelah itu solder kawat shielding (yaitu
kawat yg nempel dengan pembungkus foil aluminiumnya) dengan besi bodi
konektor.cuman gitu aja....jangan lupa pasang rumah konektor dan baut dengan
kencang.

Saat nyolder perlu hati-hati karena jarak pin yag cukup rapat Sebaiknya solder dulu
pada

pin bagian tengah yaitu deretan pin 8, 7 ,6 dan 10 baru diikuti

pin pada barisan bagian atas yaitu deretan pin 3, 2, 1 dan 5

setelah itu pin pada barisan bawah yaitu deretan 15, 14, 13 dan 12.

Gunakan solder yg ujungnya lancip biar gak nempel ke mana-mana. AWAS


JANGAN SAMPE SOLDERAN ANTAR PIN BERSINGGUNGAN ATAU NEMPEL
karna akan mempengaruhi warna pada Monitor/Proyektor saat kabelnya
dihubungkan...pokoknya hati-hati saja dan pelan-pelan nyoldernya....Kalo perlu
cek dengan multitester dan pastikan solderan benar dan tidak saling nempel satu
sama lain.
Selamat mencoba.

catatan
1. Pin nomor 4, 9, dan 11 itu tidak terpakai.
2. Samakan warna antara ujung yang 1 dengan yang lain.
Sumber : Gilang Ramadhan

Anda mungkin juga menyukai