Anda di halaman 1dari 3

FISIOLOGI JANTUNG

Dalam diagram diatas, dapat kita lihat pada Iase ventricular diastole terjadi pengisian
ventrikel (darah mengalir dari atrium ke ventrikel) hingga memasuki Iase atrial systole darah
yang masuk mencapai 135 mL pada ventrikel kiri. Saat itu, terdengar suara jantung satu atau
S1 bersamaan dengan tertutupnya katup mitral dan terbukanya katup aorta.
Selanjutnya pada Iase ventricular systole, volume darah ventrikel kiri turun hingga
65mL. Saat volume darah konstan pada 65mL terdengar suara jantung dua, bertepatan dengan
tertutupnya katup aorta

Siklus jantung
1. Rapid Iilling oI ventricle
75 darah mengalir langsung dari vena cava melewati atrium menuju ke ventrikel
sebelum atrium berkontraksi untuk selanjutnya dilakukan pengisian ventrikel secara
cepat.
Selama Iase sistolik ventrikel, banyak darah masih terkumpul di atrium, karena katup AV
tertutup. Waktu Iase sistolik ventrikel selesai, tekanan di ventrikel menurun sedangkan
tekanan di atrium lebih besar dan meningkat. Hal inilah yang menyebabkan katup AV
terbuka dan darah dapat mengalir dengan cepat ke ventrikel.

Anda mungkin juga menyukai