Anda di halaman 1dari 8

[PROFIL SENTRA HKI & INKUBATOR BISNIN]

SENTRA HKI & INKUBATOR BISNIS


UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA

Sentra HKI & Inkubator Bisnis

merupakan salah satu unit yang

berada dibawah naungan Universitas Sultan Ageng Tirtayasa, dalam


melaksanakan kegiatannya Sentra HKI & Inkubator Bisnis

ini

bertanggung jawab kepada Rektor Universitas Sultan Ageng Tirtayasa.


Unit kerja ini dibentuk dikarenakan Universitas Sultan Ageng Tirtayasa
(UNTIRTA) merupakan satu satunya Perguruan Tinggi Negeri yang
berada di Propinsi Banten. UNTIRTA didirikan sejak 1981, saat ini telah
memiliki tujuh fakultas yaitu Fakultas Teknik, Fakultas Pertanian,
Fakultas Hukum, Fisip (Fakultas Ilmu Sosial & Politi), Fakultas Agama
Islam, Fakultas Ekonomi dan Fakultas Kedokteran dan ilmu kesehatan
(sedang dalam proses ijin). Proses invensi di Untirta telah berjalan baik
melalui

dukungan

terhadap

tradisi

penelitian.

Beberapa

hasil

penelitian telah dipublikasikan dalam tulisan ilmiah di beberapa jurnal


dan prosiding seminar. Ada juga hasil penelitian berupa inovasi yang
dapat diadopsi langsung oleh masyarakat, namun banyak hasil
penelitian yang akhirnya hanya ditumpuk dalam buku laporan
penelitian. Pada lima tahun terakhir, penelitian di Untirta belum ada
yang memperoleh HKI. Bertolak dari gambaran umum tersebut,
keberadaan sentra HKI di Untirta merupakan kebutuhan penting dalam
aspek pengembangan tradisi ilmiah. Dengan sentra HKI, Perguruan
Tinggi

dapat

mendorong

peningkatan

proses

invensi

civitas

akademisnya dan berpartisipasi dalam pengembangan masyarakat


dan

industi

perlindungan

dengan

temuan

hukumnya.

baru

Disamping

yang
itu

jelas
Salah

legalitas
satu

ide

dan
dari

konseptualisasi hak kekayaan intelektual (HKI) adalah mewujudkan


kesejahteraan terhadap kreator, inventor, industri dan masyarakat
1

[PROFIL SENTRA HKI & INKUBATOR BISNIN]


secara

keseluruhan.

diharapkan

dapat

Adanya

perlindungan

memberikan

dan

kontribusi

penegakan

dalam

HKI

mendorong

berkembangnya inovasi di bidang teknologi dan alih teknologi, serta


penyebaran teknologi bagi keuntungan bersama Pasal 7 Trade Related
Aspect of Intellectual Property Rights, TRIPs) . Guna tercapainya tujuan
tersebut, maka aspek perlindungan dan pengelolaan atas HKI yang
sifatnya terorganisir dan terlembagakan menjadi sangat penting
diupayakan
Sesuai dengan Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan
Republik Indonesia nomor 29 tahun 2012, yang menyatakan bahwa
fungsi pengelolaan HKI ditangani oleh LPPM (Lembaga Penelitian dan
Pengabdian Kepada Masyarakat) Untirta melalui bagian tata usaha,
namun karena keterbatasan personil dan perbedaan lokasi kota antara
LPPM yang berada di kota Serang dan Fakultas Teknik Untirta berada
di kota Cilegon, sehingga pelayanan untuk HKI menjadi tidak efektif.
Didalam Visi Misi dalam Renstra FT Untirta tahun 2012 pada misi
ke tiga FT Untirta menyelenggarakan riset aplikatif untuk industri dan
masyarakat, menyatakan akan mendorong

hasil penelitian untuk

memperolehan HKI. Maka keberadaan Sentra HKI (Hak Kekayaan


Intelektual) yang memiliki fungsi antara lain mendorong proses invensi
atau

penemuan

hasil

karya

cipta

atau

kreatifitas

baru

akan

mendukung misi dalam renstra tersebut untuk menunjang Visi dan


Misi Fakultas, selain itu keberadaan sentra HKI memberikan penguatan
legalitas dan perlindungan hukum atas invensi tersebut, meningkatkan
kesadaran masyarakat tentang perlunya HKI, mendukung dunia usaha
dan

industri

dengan

penyediaan

berbagai

macam

kebutuhan

teknologi, maka dibentuklah Sentra HKI Fakultas Teknik Universitas


Sultan Ageng Tirtayasa berdasarkan Keputusan Dekan Fakultas
Teknik

Universitas

UN43.3/SK/LL/2012,
berupaya

Sultan
Tanggal

memberikan

Ageng
10

Tirtayasa

September

pendampingan

No.

2012.

mengenai

Sentra

legalitas

769/
HKI
dan
2

[PROFIL SENTRA HKI & INKUBATOR BISNIN]


perlindungan

hukum

terhadap

inovasi

tersebut

mencegah

kemungkinkan terjadinya kasus penjiplakan (plagiat) yang merugikan


banyak pihak.
Universitas Sultan Ageng Tirtayasa (Untirta) memiliki potensi
yang besar dalam menghasilkan paten maupun desain industri,
Universitas Sultan Ageng Tirtayasa juga berkepentingan terhadap
terbentuknya sentra HKI FT Untirta ini, karena dengan ada nya sentra
HKI ini diharapkan terjadi akselerasi perolehan patent, desain industri
dalam waktu 5 (lima) tahun ke depan sehingga bisa menigkatkan
peringkat universitas di tingkat nasional maupun tingkat internasional,
selain itu, sebagai upaya untuk memberikan pelayanan akademik
Universitas

Sultan

Ageng

Tirtayasa

bagi

HKI

dan

IPTEK

yang

bermanfaat, maka ranah sentra HKI FT Untirta diperluas oleh Rektor


Universitas Sultan Ageng Tirtayasa dengan dikeluarkannya Surat
Keputusan Rektor No. 259/ UN43?KL/SK/2013 tentang Tim
Pengelola
Universitas

Sentra

Hak

Sultan

atas

Ageng

Kekayaan

Tirtayasa

Intelektual

Tahun

2013.

(HAKI)
Dengan

demikian Sentra HKI Untirta memperluas jaringan pelayanannya bagi


seluruh akademisi Untirta dan masyarakat sekitar kampus.yang
hendak mendaftarkan Paten, desain industri, hak cipta dan merek.
A. Visi

Menjadi

Sentra

pengembangan,

HKI

yang

penerapan,

berkomitmen

pemanfaatan

invensi

pada
dan

penemuan hasil karya cipta dan kreatifitas baru yang


berguna bagi masyarakat
B. MISI:

Melakukan

sosialisasi

HKI

kepada

Civitas

Akadamisi

dan

Masyarakat dalam rangka pemahaman HKI;


3

[PROFIL SENTRA HKI & INKUBATOR BISNIN]

Menyediakan layanan jasa konsultan dan pendampingan bagi


inventor untuk perlindungan hukum atas hasil temuan para
inventor

Penerapan, pemanfaatan dan pengelolaan HKI

Bantuan layanan pendaftaran perolehan HKI untuk mendorong


HKI dari berbagai produk budaya dan kreatifitas masyarakat

Komersialisasi dengan menjalin kerjasama industri/ alih teknologi

C. Tujuan

Mewujudkan pemahaman HKI pada Akademisi Untirta dan


masyarakat secara komprehensif dan berkesinambungan;

Mewujudkan

hubungan

sinergis

antara

kreator/inventor,

universitas, dan industri dalam penerapan, pemanfaatan dan


pengelolaan HKI;

Mewujudkan pusat dokumentasi HKI dan mendorong optimalisasi


perlindungan dan pengelolaannya.

D. Kegiatan Pelayanan

Kegiatan Pelayanan Internal Sentra HKI Untirta meliputi :


1. Pemberi informasi segala sesuatu mengenai HKI
2. Melakukan Indentifikasi potensi HKI dari hasil penelitian di lingkup
Universitas Sultan Ageng
3. Memberikan asistensi untuk pengajuan hibah raih paten.
4. Sebagai Partner Inventor Fakultas Teknik yang memberikan
layanan teknis

[PROFIL SENTRA HKI & INKUBATOR BISNIN]


5. Sebagai penghubung dan mediasi antara Inventor dan pihak
Dirjen HKI
Secara Eksternal Sentra HKI Untirta akan memberikan :
1. Pemberian informasi pada masyarakat dan industri yang berada
disekitar Provinsi Banten tentang keberadaan Sentra HKI
2. Pemberian informasi pada masyarakat dan industri yang ada
disekitar Kampus/Provinsi Banten tentang proses aplikasi HKI.
3. Pemberian fasilitas dan informasi tentang tata cara pengusulan HKI
untuk masyarakat dan industri yang ada disekitar Kampus/ Provinsi
Banten
E. Strategi Sentra HKI
Adapun strategi-strategi yang akan dilakukan sentra HKI guna
mendukung visi dan misi Sentra HKI adalah sebagai berikut :
1. Membuat katalog penemuan dan penelitian yang dilaksanakan oleh
FT Unitirta dan penghimpunan referensi dari penelitian paten yang
dirujuk oleh Kementerian Riset dan Teknologi sebagai acuan bagi
kegiatan pengolahan potensi HKI dari sisi pengembangan untuk
menghindari penyimpangan.
2. Melakukan inventaris aspek hukum melalui pendalaman terhadap
Undang-Undang HKI dan merumuskan kata-kata kunci dalam
clausal UU tersebut untuk mempermudah pemahaman agar
terhindar dari penyimpangan HKI.
3. Melakukan sosialisasi aspek aspek hukum yang harus diikuti dalam
pengelolaan dan pengembangan potensi HKI untuk menghindari
potensi penyimpangan dalam prosesnya.
4. Melakukan publikasi media (situs web dan media cetak/eletronik)
tentang kegiatan dalam memunculkan potensi HKI yang mudah
dipahami sehingga terhindar dari penyimpangan hukum.
5

[PROFIL SENTRA HKI & INKUBATOR BISNIN]

F. Fasilitas

Untirta

akan

mempersiapkan

fasilitas-fasilitas

yang

akan

digunakan dalam kegiatan pengolahan potensi HKI sebagai berikut :


1. Memberdayakan Laboratorium Perancangan Berbasis Komputer
Jurusan Teknik Mesin yang ada sebagai wadah eksplorasi bagi
mahasiswa/dosen/peneliti untuk melakukan drafting paten.
2. Melengkapi pustaka dan referensi paten atau HKI secara online
melalui blog/situs web yang dapat diakses oleh seluruh civitas
akademika Universitas Sultan Ageng Tirtayasa.
3. Mempersiapkan ruangan beserta peralatan kantornya yang akan
digunakan sebagai sekertariat Unit Sentra HKI dalam memberikan
pelayanan HKI pada civitas akademica Untirta, dan masyarakat
sekitar.
G. Keberlanjutan

Fakultas Teknik Untirta akan membentuk unit inkubator bisnis


dengan tujuan komersialisasi suatu produk/aplikasi serta menjadi
jembatan yang menguntungkan bagi para pemilik potensi HKI di
wilayah sekitar agar tertarik mengikuti program pendaftaran Raih HKI.
Strategi yang diambil adalah dengan memberikan kesempatan untuk
diikutkan dalam kegiatan pameran teknologi dan kegiatan temu
industri bagi yang mendaftarkan/melaporkan potensi HKI-nya.
Untuk pemeliharaan paten yang dihasilkan, Sentra HKI

akan

bekerjasama dengan LPPM Untirta sebagai lembaga resmi yang akan


memelihara hasil-hasil paten yang telah di raih oleh inventor.

[PROFIL SENTRA HKI & INKUBATOR BISNIN]


Susunan Pengurus Sentra HKI Untirta
Penanggung jawab
Pengarah

: Kurnia Nugraha S.T., MT,


: Dr. Ni Ketut Caturwati, Ir.,MT
Disied Haryono, S.T.,MT
Hadi Setiawan, S.T.,MT

Manajer

: Erwin, S.T., M.T.

Ahli Aspek Hukum

: Inge Dwisvimiar, S.H., M.Hum

Penyusun Aplikasi Paten

: Nurul Ummi S.T., M.T.


Lely Herlina

Examiner

: Adhitya Trenggono S.T., M. Sc.

Divisi Database dan Website : Ari Setiadi, ST


BEBERAPA AKTIFITAS YANG DILAKUKAN
1. Kunjungan Kerja ke Dirjen HKI 10 Juni 2013
2. Pelatihan Drafting Paten
3. Seminar Sosialisasi HKI FT- Untirta
4. Kunjungan ke DKIB Universitas Indonesia
5. Survey Potensi Paten di Kabupaten Pandeglang (Asap Cair Daun
Kelapa) 23 September 2013
6. Survey Potensi Unggulan di Kabupaten Lebak (Gula Semut) 20
September 2013
7. Survey Potensi Merek di Kota Serang ( Sate Bandeng Ibu Aliyah &
Ibu Maryam)
8. Survey Potensi Hak Cipta dan Desain Industri di Kota Serang
(Batik Keraton Banten)
9. Pelatihan Drafting Paten dan Lisensi bagi pengelolan sentra HKI
(Bogor 29 30 Oktober 2013)

Alamat Sentra HKI & Inkubator Bisnis


JL. Raya Sudirman Km. 3
7

[PROFIL SENTRA HKI & INKUBATOR BISNIN]


Cilegon - Banten 42435
Telp

: (0254) 395502, 376712

Fax

: (0254) 395440, 376712

E-mail
Website

:
: http://haki.ft-untirta.ac.id/

Anda mungkin juga menyukai