Anda di halaman 1dari 9

PERUBAHAN JADWAL

SOP

No. Kode
Terbitan
No. Revisi
Tgl. Mulai Berlaku
Halaman

: IV.1.1/SPO/1/VIII/2014
:01
:0
: 1 September 2014
: 1- 2

Puskesmas
Mangaran

Ditetapkan Oleh Kepala


Puskesmas Mangaran

Didik Sudiarso, SKM.,M.Kes


NIP: 19600707 198803 1 008

1.Pengertian

Perubahan jadwal adalah kejelasan tentang suatu proses yang teratur dan sistematis
dalam membandingkan hasil yang dicapai dengan tolak ukur atau kriteria yang telah
ditetapkan kemudian dibuat suatu kesimpulan dan penyusunan jadwal terbaru pada
setiap tahap dari pelaksanaan program ( Azwar, 1996 ).

2.Tujuan

Sebagai pedoman untuk menyampaikan hasil perubahan jadwal dari suatu program yang
benar dan akurat.
Langkah langkah penyampaian perubahan jadwal, wajib dilaksanakan sesuai dengan SOP
ini
Monitoring dan Evaluasi mini lokakarya bulanan
1. Penanggung jawab program menilai kembali setiap kegiatan yang sudah dilakukan
( sesuai dengan rencana atau tidak ),
2. Apabila ada perubahan jadwal, ditulis alasan perubahan jadwal
3. Mensosialisasikan perubahan jadwal pada lintas program ,
4. Menyusun kembali rencana kegiatan,
5. Laporan kepada Kepala Puskesmas untuk menyepakati perubahan jadwal,
6. Penanggung jawab program menyampaiakan perubahan jadwal kepada lintas
program dan lintas sektor sesuai dengan perubahan jadwal paling lambat 2 hari
sebelum jadwal yang sudah ditetapkan.

3.Kebijakan
4.Referensi
5.Prosedur

6. Unit
Terkait

Kepala Puskesmas
Koordinator pelayanan klinis
Koordinator administrasi dan manajemen
Koordinator upaya Puskesmas
Koordinator klinis

Rekaman Historis
No
Halaman

Yang dirubah

Perubahan

Diberlakukan tanggal

IDENTIFIKASI KEBUTUHAN DAN HARAPAN


MASYARAKAT/SASARAN PROGRAM POSYANDU

Puskesmas
Mangaran

Daftar Tilik

No. Kode
Terbitan
No. Revisi
Tgl. Mulai Berlaku
Halaman

:
:01
:0
: 1 September 2014
:1

Unit
: Program posyandu
Nama Petugas
:
Tanggal Pelaksanaan :
No
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.

Kegiatan

Apakah posyandu dibuka setiap bulan


Apakah ada siaran saat H-1 buka posyandu
Apakah tempat pelaksanaan posyandu tetap/ selalu berubah
Apakah pelaksanaan posyandu sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan
Apakah posyandu bisa berjalan sendiri kalau petugas kesehatan tidak bisa
hadir
Apakah kader posyandu selalu hadir lengkap dan aktif saat pelaksanaan
posyandu
Apakah kader selalu mengisi absensi dan buku kegiatan posyandu
Apakah posyandu dilaksanakan dengan 5 meja
Apakah kader melakukan penyuluhan kepada masyarakat setiap kali buka
posyandu

Ya

Tidak

Ket.

10. Apakah ada kegiatan kunjungan rumah di posyandu yang dilakukan oleh
11.

kader
Apakah kader melakukan rujukan bila ditemukan kasus baik pada ibu
maupun bayi/balita
Jumlah

Pesan untuk perbaikan:

Mangaran,
Pelaksana

()

PEMERINTAH KABUPATEN SITUBONDO


DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS MANGARAN
Jalan Raya Tribungan No. Tlp. (0338) 672850
M A N G A R A N 68363
Email : puskesmasmangaran@rocketmail.com

Puskesmas
Mangaran

KERANGKA ACUAN KERJA


PENILAIAN STRATA POSYANDU
A. LATAR BELAKANG
Posyandu adalah merupakan wadah pelayanan terpadu yang meliputi berbagai program
( KIA, KB, Gizi, Imunisasi, dan Penanggulangan Diare ) yang ada di setiap dusun yang
merupakan kegiatan Upaya Kesehatan Berbasis Masyarakat,dimana kegiatan ini dilakukan
sendiri dari, oleh, untuk, dan beserta masyarakat.
Untuk melancarkan semua kegiatan dan mengaktifkan kembali posyandu yang ada di
setiap desa tepatnya di setiap dusun yang di wilayah kerja Puskesmas Mangaran, maka
diperlukan adanya dukungan dari semua pihak terutama kepada pemangku jabatan tertinggi di
desa setempat ( KADES ) bersama KETUA TIM PENGGERAK PKK DESA, perangkat desa,
ketua dusun, tokoh masyarakat dan tokoh agama, serta seluruh kader yang ada di setiap dusun
agar kegiatan terpadu ini berjalan lancar.
Posyandu di wilayah Puskesmas Mangaran pada Tahun 2013 berjumlah 54 posyandu,
dan pada Tahun 2014 berkembang menjadi 56 posyandu yang tersebar di 6 Desa di seluruh
Kecamatan Mangaran. Pengembangan jumlah posyandu ini dikarenakan luasnya wilayah dan
untuk meningkatkan akses masyarakat akan fasilitas kesehatan lewat posyandu. Berdasarkan
hasil Strata penilaian posyandu pada tahun 2013 dari 54 posyandu yang ada pada saat itu
didapatkan 18 dengan posyandu berstrata madya, 33 posyandu berstrata purnama dan 3
posyandu berstrata mandiri.
Di dalam perkembangannya posyandu tidak hanya merupakan pelayanan rutin yang
dilakukan setiap bulan saja, akan tetapi juga perlu di pantau sejauh mana perkembangan sebuah

posyandu atau peningkatan stratanya, mulai dari kelembagaan posyandu ( SK dan struktur
organisasi posyandu ) dan Pengelolaan Posyandu ( input, proses dan output ). Untuk menilai
kemajuan perkembangan sebuah posyandu maka perlu dilakukan penilaian STRATA
POSYANDU di setiap posyandu yang ada di semua wilayah kerja Puskesmas Mangaran.
B. TUJUAN
TUJUAN UMUM
Untuk mendapatkan gambaran strata posyandu di Puskesmas Mangaran.

TUJUAN KHUSUS
1. Mengetahui strata di masing masing posyandu
2. Mengidentifikasi permasalahan di masing masing posyandu
3. Melakukan evaluasi di masing masing posyandu

C. KELUARAN / OUTCOME
1. Laporan hasil penilaian strata posyandu
2. Rencana tindak lanjut
D. METODOLOGI
Wawancara, observasi, diskusi.
E. PELAKSANAAN KEGIATAN
Penanggungjawab
: Kepala Puskesmas
Pelakasana Kegiatan : Penanggung jawab Program Promosi Kesehatan
Waktu pelaksanaan :
NO

DESA

NAMA
POSYANDU/STRATA

WAKTU

PETUGAS

1.

Mangaran

Mawar / Purnama

Mgg 2 Feb 2015

Yuli Indriani

Mangaran

Wijaya Kusuma /
Purnama

Mgg 2 Feb 2015

Pratiwi Puspita Dewi

Mangaran

Cempaka 1 / Purnama

Mgg 2 Feb 2015

Pratiwi Puspita Dewi

Mangaran

Cempaka 2 / Purnama

Mgg 1 Feb 2015

Pratiwi Puspita Dewi

Mangaran

Melati 1 / Punama

Mgg 1 Feb 2015

Yuli Indriani

Mangaran

Melati 2 / Purnama

Mgg 2 Feb 2015

Ayu Marianingsih

Mangaran

Anggrek 1 / Purnama

Mgg 1 Feb 2015

Pratiwi Puspita Dewi

Mangaran

Anggrek 2 / Purnama

Mgg 1 Feb 2015

Ayu marianingsih

Tanjung Kamal

Mawar / Purnama

Mgg 2 Feb 2015

Irma Fransiska

10

Tanjung Kamal

Sedap Malam I /
Purnama

Mgg 1 Feb 2015

Irma Fransiska

11

Tanjung Kamal

Sedap Malam II /
Purnama

Mgg 1 Feb 2015

Irma Fransiska

12

Tanjung Kamal

Flamboyan I/ Purnama

Mgg 1 Feb 2015

Ika Mardiana

13

Tanjung Kamal

Flamboyan II/ Purnama

Mgg 1 Feb 2015

Irma Fransiska

14

Tanjung Kamal

Anggrek/ Purnama

Mgg 1 Feb 2015

Ika Mardiana

15

Tanjung Kamal

Nusa Indah/ Mandiri

Mgg 1 Feb 2015

Ika Mardiana

16

Tanjung Kamal

Teratai / Purnama

Mgg 2 Feb 2015

Irma Fransiska

17

Tanjung Kamal

Melati / Purnama

Mgg 1 Feb 2015

Ika Mardiana

18

Tanjung Kamal

Seroja I / Mandiri

Mgg 1 Feb 2015

Ika Mardiana

19

Tanjung Kamal

Seroja II/ Madya

Mgg 1 Feb 2015

Ika Mardiana

20

Tanjung Kamal

Bugenvile/ Madya

Mgg 1 Feb 2015

Ika Mardiana

21

Tanjung Glugur Nuri / Purnama

Mgg 1 Feb 2015

Yuli Indriani

22

Tanjung Glugur Glatik / Mandiri

Mgg 1 Feb 2015

Nur Hotima

23

Tanjung Glugur Kutilang / Purnama

Mgg 1 Feb 2015

Nur Hotima

24

Tanjung Glugur Merak / Purnama

Mgg 1 Feb 2015

Rindi Jamila

25

Tanjung Glugur Merpati / Purnama

Mgg 1 Feb 2015

Nur Hotima

26

Tanjung Glugur Kenari / Purnama

Mgg 1 Feb 2015

Nur Hotima

27

Tanjung
Pecinan

Anggur / Madya

Mgg 1 Feb 2015

Luri Sukmawati

28

Tanjung
Pecinan

Durian I / Purnama

Mgg 1 Feb 2015

Yuli Indriani

29

Tanjung
Pecinan

Durian II / Madya

Mgg 1 Feb 2015

Luri Sukmawati

30

Tanjung
Pecinan

Durian III / Madya

Mgg 1 Feb 2015

Nurdiana

31

Tanjung
Pecinan

Pepaya / Madya

Mgg 1 Feb 2015

Luri Sukmawati

32

Tanjung
Pecinan

Jambu / Purnama

Mgg 1 Feb 2015

Luri Sukmawati

33

Tanjung
Pecinan

Manggis / Purnama

Mgg 1 Feb 2015

Luri Sukmawati

34

Tanjung
Pecinan

Delima / Purnama

Mgg 1 Feb 2015

Luri Sukmawati

35

Tanjung
Pecinan

Pisang / Purnama

Mgg 1 Feb 2015

Nurdiana

36

Tanjung
Pecinan

Mangga / Madya

Mgg 1 Feb 2015

Luri Sukmawati

37

Tanjung

Kenari I / Madya

Mgg 1 Feb 2015

Nurdiana

Pecinan
38

Tanjung
Pecinan

Kenari II / Madya

Mgg 1 Feb 2015

Nurdiana

39

Semiring

Rambutan / Purnama

Mgg 1 Feb 2015

Fitriyah

40

Semiring

Manggis / Madya

Mgg 1 Feb 2015

Fitriyah

41

Semiring

Kedondong / Purnama

Mgg 1 Feb 2015

Fitriyah

42

Semiring

Semangka / Purnama

Mgg 1 Feb 2015

Yuli Indriani

43

Semiring

Apel / Purnama

Mgg 1 Feb 2015

Fitriyah

44

Semiring

Jeruk / Purnama

Mgg 1 Feb 2015

Fitriyah

45

Trebungan

Beringin I / Madya

Mgg 1 Feb 2015

Ira Irmawanti

46

Trebungan

Beringin II/ Madya

Mgg 1 Feb 2015

Ira Irmawanti

47

Trebungan

Cendrawasih I/ Purnama Mgg 1 Feb 2015

Ira Irmawanti

48

Trebungan

Cendrawasih II/Madya

Mgg 1 Feb 2015

Yuli Indriani

49

Trebungan

Kutilang I / Madya

Mgg 1 Feb 2015

Yuli Indriani

50

Trebungan

Kutilang II / Madya

Mgg 1 Feb 2015

Ira Irmawanti

51

Trebungan

Sekar Tanjung I/ Madya

Mgg 1 Feb 2015

Ira Irmawanti

52

Trebungan

Sekar Tanjung II /
Purnama

Mgg 1 Feb 2015

Ira Irmawanti

53

Trebungan

Kamboja / Madya

Mgg 1 Feb 2015

Ira Irmawanti

54

Trebungan

Merpati / Purnama

Mgg 2 Feb 2015

Yuli Indriani

55

Trebungan

Anggrek / Purnama

Mgg 2 Feb 2015

Ira Irmawanti

56

Trebungan

Dahlia / Madya

Mgg 1 Feb 2015

Ira Irmawanti

F. ALAT DAN BAHAN :


Alat
Bahan

: Format Pengukuran Tingkat Perkembangan Posyandu


:-

G. PEMBIAYAAN
Kegiatan ini dibiayai oleh Dana BOK 2015 sebesar 35 posyandu @ Rp. 30.000,Total dana yang di dapat Rp. 750.000,- ( Tujuh Ratus Lima Puluh Ribu Rupiah )

Mengetahui
Kepala Puskesmas Mangaran

DIDIK
SUDIARSO,SKM.,M.Kes
NIP
19600707 198803 1 008

PEMERINTAH KABUPATEN SITUBONDO


DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS MANGARAN
Jl. Raya Trebungan Mangaran Situbondo. Kode Pos : 68363
Email : puskesmasmangaran@rocketmail.com

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS MANGARAN


KABUPATEN SITUBONDO
NOMOR 440/ /431.206.7.12/2014
Tentang
PEMBERLAKUAN STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL
PROGRAM POSYANDU
Menimbang : a. bahwa hakikat Pembangunan Nasional sebagai pengamalan Pancasila dan Undang
Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 adalah pembangunan
manusia Indonesia seutuhnya dan pembangunan seluruh masyarakat Indonesia;
b. bahwa setiap upaya pembangunan harus dilandasi dengan wawasan kesehatan
dalam arti pembangunan nasional harus memperhatikan kesehatan masyarakat
dan merupakan tanggung jawab semua pihak baik Pemerintah maupun
masyarakat;
c. bahwa guna meningkatkan status gizi ibu hamil, ibu menyusui, bayi, dan balita,
perlu
menjamin terselenggaranya pelayanan kesehatan dasar yang merata melalui
Posyandu sebagai sarana kesehatan yang berbasis masyarakat
Mengingat

: 1.

Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang kesehatan


2. Keputusan Mentri Dalam Negeri Nomor 54 Tahun 2007 tentang pedoman
pembentukan
kelompok kerja operasional pembinaan pos pelayanan
terpadu
3. Peraturan Pemerintah no 30 tahun 1980 tentang Peraturan Penilaian Strata
Posyandu
4. Bupati Situbondo Nomor 118/471/P/004.2/2010 tentang kelompok kerja
operasional
pembinaan pos pelayanan terpadu ( posyandu ) Kabupaten Situbondo
MEMUTUSKAN :

Menetapkan

: -

MEMBERLAKUKAN SPO IDENTIFIKASI KEBUTUHAN DAN


HARAPAN MASYARAKAT TERHADAP PROGRAM POSYANDU
MEMBERLAKUKAN SPO PEMBAHASAN UMPAN BALIK
POSYANDU
MEMBERLAKUKAN SPO KOORDINASI DAN KOMUNIKASI
LINTAS PROGRAM DAN LINTAS SEKTOR PROGRAM
POSYANDU

KESATU
KEDUA

: Membentuk Tim / Petugas pelaksana program penilaian strata posyandu


: Tim pelaksana bertugas untuk :
1.
Mengklasifikasikan hasil penilaian strata posyandu
2.
Melakukan analisis kebutuhan dan harapan masyarakat, umpan balik , koordinasi
dan komunikasi lintas program dan lintas sektor dalam penilaian strata posyandu
3.
Menyusun SPO Identifikasi kebutuhan dan harapan masyarakat, pembahasan
umpan balik , koordinasi dan komunikasi lintas program dan lintas sektor
KETIGA
: Tim pelaksana berkewajiban menyampaikan laporan kegiatan kepada Kepala
Puskesmas , selambat-lambatnya 1 (satu) bulan setelah kegiatan berakhir.
KEEMPAT : Segala biaya yang diperlukan dalam penyusunan SPO Identifikasi kebutuhan dan
harapan masyarakat, pembahasan umpan balik,koordinasi dan komunikasi lintas
program dan lintas sektor dibebankan pada APBD Kabupaten Situbondo dan BOK
Puskesmas
KELIMA
: Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.
KEENAM : Bila kemudian hari terdapat kesalahan dan atau kekeliruan dalam surat keputusan ini,
akan dilakukan perbaikan-perbaikan sebagaimana mestinya.
KETUJUH
: Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan.
Ditetapkan di Situbondo
Pada tanggal ,
KEPALA PUSKESMAS MANGARAN

DIDIK SUDIARSO,SKM.,M.Kes
NIP. 19600707 198803 1 008

SALINAN Keputusan ini disampaikan kepada Yth. :


1. Sdr. Camat Kecamatan Mangaran;
2. Sdr. Kepala Desa;
3. Arsip

LAMPIRAN : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS MANGARAN


NOMOR : 440/ /431.206.7.12/2014
SPO IDENTIFIKASI KEBUTUHAN DAN HARAPAN MASYARAKAT
TERHADAP PROGRAM POSYANDU
SPO PEMBAHASAN UMPAN BALIK POSYANDU
SPO KOORDINASI DAN KOMUNIKASI LINTAS PROGRAM DAN LINTAS
SEKTOR PROGRAM POSYANDU

Anda mungkin juga menyukai