Anda di halaman 1dari 13

SOAL TENTANG KERANGKA MANUSIA

1. Tulang tengkorak terdiri dari rangkaian tulang yang sebagian besar


berbentuk
a. Bulat
b. Panjang
c. Pipa
d. Pipih
2. Pada masa bayi tulang ubun-ubun terlihat bergerak-gerak karena tersusun
dari tulang
a. Keras
b. Bulat
c. Rawan
d. Pipa
3. Tulang-tulang penyusun rangka kepala terdiri dari tulang keras karena berfungsi
untuk melindungi
a. Hati
b. Paru
c. Otak
d. Lambung
4. Punggung dapat digerakkan ke muka dan ke belakang karena mempunyai
a. Ruas-ruas tulang belakang
b. Tulang-tulang rusuk
c. Tulang dada
d. Tulang paha
5. Penyakit yang mengakibatkan terhambatnya pertumbuhan tulang disebut
a. Rematik
b. Osteoporosis
c. Polio
d. Rakitis
6. Bagian tubuhmu yang bergerak karena adanya sendi engsel adalah
a. Lengan
b. Lulut
c. Betis
d. Leher
7. Rangka manusia tersusun atas
a. Otot-otot
b. Tulang dan otot
c. Tulang-tulang
d. Otot, tulang, dan sendi
8. Rangka anggota gerak pada manusia terdiri dari
a. Rangka kepala, tangan, dan kaki
b. Rangka kepala, badan, dan kaki
c. Rangka tangan dan rangka kaki
d. Rangka badan dan rangka tangan

9. Berikut ini yang bukan merupakan fungsi utama tulang adalah..


a. Memberikan bentuk pada tulang
b. Tempat menempelnya otot-otot
c. Melindungi bagian-bagian tubuh yang lunak
d. Menjaga tubuh agar tetap tegag
10. Penyakit akibat kekurangan zat kapur (kalsium) adalah
a. Polio
b. Osteoporosis
c. Rematik
d. Rakitis
11. dibawah ini yang termasuk alat indra manusia adalah:
a. Lidah
b. Rambut
c. Telinga
d. Kulit
12. Pusat system saraf manusia adalah :
a. Otot
b. Sumsum tulang belakang
c. Otak
d. Jantung
13. Kemampuan seseorang melihat suatu benda dan mendear suara karena kinerja
system saraf dibagian :
a. Otak besar
b. Otak kecil
c. Saraf cranial
d. Saraf simpatis dan saraf pasimpatis
14. Contoh refleks otak yaitu gerak refleks pada...
a. Pupil mata
b.Tempurung lutut
c. Siku tangan
d.Telapak kaki
SOAL ALAT INDERA
15. Jenis indra yang menerima rangsangan (implus) berupa cahaya adalah....
a. Kulit
b. Mata
C. Telinga
d. Lidah
16. Bagian mata yang berfungsi untuk menangkap bayangan adalah :
a. Selaput jala
b. Kornea
c. Pupil
d. Bintik buta

17. Pengertian akomodasi mata yang benar adalah :


a. Kemampuan mata menagtur agar bayangan jatuh pada bintik kuning
b. Kemampuan mata menagtur agar bayangan jatuh pada bintik buta
c. Kemampuan mata menagtur besar kecilnya cahaya
d. Kemampuan mata menagtur agar kornea dapat focus terhadap bayangan
18. Fungsi dari kornea adalah:
a. Menagkap bayangan
b. Mengatur cahaya masuk kedalam mata
c. Menagkap cahaya dari luar dari luar mata
d. Menegah kotoran masuk ke dalam mata
19. Apabila lensa mata terlalu cembung maka bayangan yang diterima jatuh di depan
retina.Kelainan mata seperti ini digolongkan pada...
a. Rabun jauh
b. Rabun dekat
c. Mata tua
d. Katarak
20. Sebelum membentuk gambar di retina, cahay akan melalui :
a. Iris
b. Kornea
c. Saraf
d. Cairan pengisi
21. Penyeakit rabun jauh disebabkan oleh :
a. Bola mata yang terlalu panjang
b. Bola mata yang terlalu pendek
c. Kekurangan vit A
d. Elastisitas lensa
22. Seorang yang berprofesi sebagai pilot seringkali matanya terkena penyakit :
a. Rabun jauh
b. Rabun dekat
c. Rabun senja
d. Buta
23. Fungsi bulu mata....
a. Menghasilkan air mata
b. Menghindarkan masuknya keringat ke mata
c. Mengurangi cahaya dan kotoran yang masuk
d. Melindungi mata dari debu
24. Penyakit rabun senja disebabakan oleh :
a. Bola mata yabg terlalu panjang
b. Bola mata yang terlalu pendek
c. Kekurangan vit A
d. Keturunan
25. Penyakit rabub dekat disebabkan oleh :

a. Bola mata yang terlalu pendek


b. Bola mata yang telalu panjan
c. Kekurangan vit A
d. keturunan
26. Yang termasuk bagian mata kecuali...
a. Lensa mata
b. Kornea
c. Pupil
d. Selaput gendang
27. Yang termasuk bagian-bagian telinga adalah :
a. Telinga bagian luar
b. Telinga bagian dalam
c. Telinga bagian tengah
d. Telinga bagian samping
28. Pusat kesimbangan dan kordinasi gerak tubuh adalah:
a. Otak besar
b. Otak kecil
c. Lidah
d. Sumsum lanjutan
29. Fungsi dari telinga adalah :
a. Untuk mendengar
b. Untuk melihat
c. Untuk mersakan rangsangan
d. Untuk merasakan bau
30. Alat indra yang dapat merasakan suatu aroma yang sedap/tidak sedap adalah :
a. Mata
b. Hidung
c. Telinga
d. Lidah
31. Apa saja penyakit yang menyerang hidung kecuali...
a. Polip
b. Anosmia
c. Influenza
d. Glukoma
32. Fungsi dari rambut hidung adalah :
a. Mencegah kotoran masuk
b. Mencegah udara masuk
c. Untuk mengirup udara
d. Tidak berguna
33. Fungsi dari hidung adalah :
a. Untuk bernafas
b. Untuk mendengar
c. Untuk melihat

d. Untuk menerima rangsangan


34. Getaran suara yang terlalu keras dapat merusak...]
a. Tingkat jorong
b. Tingkat bundar
c. Gendang telinga
d. Rumah siput
35. Menjaga agar tekanan udara di dalam dan di luar rongga telinga sama besarnya,
merupakan fungsi dari...
a. rumah siput
b. gendang telinga
c. saluran eustachius
d. daun telinga
36. Berikut yang merupakan fungsi telinga luar adalah...
a. memperkuat bunyi
b. penangkap getaran bunyi
c. mengimbangkan tekanan udara di dalam dan luar telinga
d. alat keseimbangan selain otak kecil
37. Telinga terdiri atas.... bagian
a. 4
b. 5
c. 6
d. 7
38. Fungsi lidah adalah sebagai berikut, kecuali...
a. membasahi bibir
b. alat pengecap
c. menelan makanan
d. berbicara
39. Bagian lidah yang rasa manis...
a. Pangkal lidah
b. Ujung lidah
c. Samping lidah
d. Tengah lidah
40. Tonjolan lidah disebut juga...
a. kuncup pengecap
b. papila
c. saraf pengecap
d. perasa
41.Untuk mengetahui keadaan dunia luar, mausia mempunyai organ tubuh yang
disebut...
a. Alat penglihatan
b. Alat penggerak
c. Alat pernafasan
d. Alat indera

42. Alat indra yang dapat merasakan rangsangan adalah :


a. Kulit
b. Lidah
c. Mata
d. telinga
43. Penyakit panu atau kurap disebabkan karena infeksi...
a. Bakteri
b. Virus
c. Jamur
d. Kuman
44. Neuron dibagi menjadi....
a. 2 bagian
b. 3 bagian
c. 4 bagian
d. 5 bagian
45. penyakit keturun yang disebabkan tidak adanya pori-pori pada kulit adalah :
a. Alergi kulit
b. Albino
c. Panu
d. Kudis
46. bagian telinga yang terpenting adalah :
a. gendang telinga
b. daun telinga
c. rongga telinga
d. telinga
47. lensa cembung digunakan pada mata:
a. minus
b. plus
c. silinder
d kaca mata baca
48. lensa cekung digunakan pada mata :
a.minus
b.plus
c. silinder
d. kaca mata baca
49. menonton telvisi telalu dekat dapat menyebabkan mata :
a.baik
b.rusak
c. indah
d. berwarna
50. wortel sangat baik untuk mata karna mengandung vit :
a.b

b.c
c.a
d.e
SOAL TENTANG PENGELOMPOKAN HEWAN
51. sapi betina mempunyai bagian tubuh khusus yaitu
a puting susu
b kaki
c tandukhidung
52 sayap burung digunakan untuk
a terbang
b berjalan
c mematuk
53 tubuh ikan diselimuti
a sisik
b bulu
c rambut
54 kucing mempunyai gigi tajam yaitu
a taring
b tanduk
c kaki
55 serangga yang tidak memiliki sayap adalah
a kupu kupu
b lebah
c semut
56 bagian tumbuhan paling bawah adalah
a akar
b daun
c tangkai
57 di atas akar ada
a daun
b tangkai
c batang
58 daun tumbuhan kebanyakan berwarna
a hijau
b merah
c kuning
59 bagian tumbuhan yang sangat menarik
a akar
b bunga
c biji

60 bagian pohon mangga yang dimakan adalah


a biji
b daun
c buah
61. Hewan yang termasuk herbivora adalah
a. Kutu dan kecoa
b. Laba-laba dan kecoa
c. Sapi dan kambing
d. Belalang dan kutu loncat
62. Ayam dan musang termasuk dalam golongan hewan
a. Omnivora
b. Karnivora
c. Herbivora
d. Insektivora
63. Dibawah ini kelompok hewan yang termasuk karnivora adalah
a. Anjing, bebek
b. Kera, ayam
c. Elang, kucing
d. Kerbau, bebek
64. Manfaat mengetahui kelompok hewan berdasarkan jenis makanannya adalah
a. Mengetahui cara memeliharanya
b. Mengetahui musuh alaminya
c. Mengetahui cara membunuhnya
d. Mengetahui cara menangkapnya
65. Jenis daun yang tidak disukai hewan adalah
a. Singkong
b. Nangka
c. Kamboja
d. Petai cina
66. Gigi geraham omivora berguna untuk
a. Memotong
b. Melumat
c. Mengerat
d. Menggigit
67. Jenis burung yang termasuk jenis karnivora adalah
a. Elang
b. Unta
c. Kutilang
d. Nuri
68. Batang bambu muda kesukaan hewan
a. Monyet
b. Kelinci

c. Sapi
d. Panda
69. Omnivora termasuk hewan pemakan.
a. Tumbuhan dan daging
b. Daging
c. Tumbuhan
d. Bangkai
70. Apakah yang dimaksud hewan insektivora
a. Hewan pemakan bangkai
b. Hewan pemakan serangga
c. Hewan pemakan daging
d. Hewan pemakan buah

SOAL HUBUNGAN HEWAN DAN TUMBUHAN


71. Pada rantai makanan konsumen pertama ditempati golongan . . .
a. karnivora
b. herbivora
c. insektivora
d. omnivora
72. Simbiosis Komensalisme terjadi pada hubungan antara . . .
a. karbau dengan burung jalak
b. tumbuhan paku dengan pohon besar
c. kumbang dan bunga
d. tali putri dan tanaman perdu
73. Bunga Raflesia mendapat makanan dari . . .
a. tumbuhan inang
b. tumbuhan liar
c. tanah
d. udara
74. contoh simbiosis antara lebah dan bunga adalah . . .
a. parasitisme
b. komensalisme
c. organisme
d. mutualisme
75. kelompok makhluk hidup yang berbeda beda tinggal dalam satu lingkungan yang
sama disebut . . .
a. komunitas
b. populasi

c. ekosisterm
d. habibat
76. pada rantai makanan ular, belalang, padi dan katak yang termasuk produsen
adalah . . .
a. ular
b. belalang
c. padi
d. katak
77. jenis makanan yang berasal dari tumbuhan misalnya. . .
a. buah dan ikan
b. sayur sayuran dan daging
c. biji bijian dan udang
d. buah dan sayur
78. kegiatan berikut ini yang menggangu keseimbangan ekosistem dapat tertanggu,
kecuali . . .
a. reboisasi
b. pembakaran hutan
c. penangkapan ikan dengan racun
d. penebangan liar
79. tikus atau ular tidak dapat membuat makanan sendiri, maka disebut . . .
a. produsen
b. pengurai
c. konsumen
d. predator
80. peristiwa memakan dan dimakan dan membentuk suatu rantai disebut . . .
a. populasi
b. ekosistem
c. rantai makanan
d. jaring makanan
SOAL TENTANG SIFAT BENDA 81. Berikut ini yang termasuk benda padat ialah ....
a. kain, kertas, benang
b. kain, benang, tinta
c. kain, kertas, tinta
d. kain, bolpoin, tinta
82. Benda padat memiliki sifat ....
a. bentuknya berubah-ubah
b. bentuknya tetap dan memiliki tekanan
c. bentuknya tetap dan isinya tetap
d. menekan ke segala arah
83. Berikut ini yang termasuk benda cair adalah ....
a. air, udara, sirop
b. air, kecap, tinta

c. bolpoin, botol, gelas


d. oksigen, karbon dioksida
84. Sifat benda cair ....
a. bentuk dan isinya selalu berubah
b. bentuknya selalu berubah, sedangkan isinya tetap
c. isinya berubah
d. mengisi seluruh ruangan
85. Air yang dipindahkan dari gelas ke mangkuk ....
a. bentuknya seperti gelas
b. bentuknya seperti mangkuk
c. bentuknya seperti mangkuk, isinya tetap
d. bentuknya seperti gelas, isinya tetap
86. Asap termasuk benda ....
a. gas
b. padat
c. cair
d. gas dan cair
87. Sebuah pensil dipindahkan dari tempat pensil ke atas meja.
Manakah pernyataan di bawah ini yang benar?
a. bentuk pensil tetap, ukuran tetap
b. bentuk pensil tetap, ukuran berubah
c. bentuk pensil berubah
d. ukuran pensil berubah
88. Di bawah ini, yang termasuk benda gas adalah ....
a. udara
b. batu
c. sirop
d. tanah
89. Di bawah ini, yang termasuk benda cair adalah ....
a. buku
b. madu
c. asap
d. rokok
SOAL TENTANG ENERGI dan PENGGUNAANYA
91. Panas merupakan bentuk . . . .
a. gaya b. energi c. usaha d. kerja
92. Sumber energi panas yang utama di bumi adalah . . . .

a. matahari b. api c. kompor d. lampu


93. Zaman dahulu orang membuat api dari batu dan kayu yang digesekkan terusmenerus sebab . . . .
a. batu merupakan sumber energi panas c. gesekan merupakan sumber energi panas
b. kayu merupakan penghasil api d. gesekan merupakan sumber api
94. Benda penghasil api dengan cara digesekkan adalah . . . .
a. korek api b. petasan c. LPG d. bensin
95. Kalau orang kedinginan, kadang-kadang diberi penghangat tubuh dari botol yang
berisi air panas sebab . . . .
a. air panas menembus botol dan mengenai tubuh
b. panas dari air dapat pindah ke botol dan mengenai tubuh
c. air panas menyerap panas dari tubuh
d. botol mencegah panas dari air ke tubuh
96. Alat untuk mengukur panas benda disebut . . . .
a. kalorimeter b. termometer c. barometer d. tensimeter
97. Alat rumah tangga berikut menghasilkan energi panas, kecuali . . . .
a. setrika b. kompor listrik c. magic jar``` d. termos
98. Sumber energi panas yang dimanfaatkan untuk mengambil garam adalah
matahari sebab . . . .
a. panas matahari menguapkan garam c. panas matahari dapat menguapkan air
b. cahaya matahari dapat menguapkan air d. garam mengkristal pada siang hari
99. Alat musik yang berbunyi dengan cara dipukul adalah . . . .
a. kecapi b. gong c. angklung d. gitar
100. Bunyi terjadi karena benda . . . .
a. dipanaskan b. bergetar c. didinginkan d. didorong
101.
Energi panas yang paling utama berasal dari ....
a.makanan
c.air
b.minyak bumi
d.matahari
102.
Energi panas disebut juga ....
a.kalor
b.energi listrik

c.energi cahaya
d.energi kinetic

103.
Alat yang dapat mengubah energi listrik menjadi energi panas adalah ....
a.kipas
c.lampu
b.setrika
d.televisi
104.

Panas matahari dapat sampai ke bumi dengan cara ....

a.merambat
b.konduksi

c.konveksi
d.radiasi

105.
Bunyi dihasilkan oleh benda yang ....
a.bergerak
c.berpindah
b.bergetar
d.berputar
106.
Gerak bolak-balik di sekitar kedudukan setimbang disebut ....
a.getaran
c.resonansi
b.gesekan
d.frekuensi
107.
Bunyi atau suara yang teratur disebut ....
a.frekuensi
c.periode
b.resonansi
d.nada
108.
Peredam suara terbuat dari benda yang mempunyai permukaan ....
a.halus
c.lunak
b.kasar
d.keras

Anda mungkin juga menyukai