Anda di halaman 1dari 25

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan

: Sekolah Menengah Atas Negeri 9 Pekanbaru

Mata Pelajaran

: FISIKA

Kelas/Semester

: X/1

Materi pokok

: Hukum Newton Tentang Gerak dan Penerapannya

Alokasi Waktu

: 3 x 4 Jp

A. Kompetensi Inti
KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli
(gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan
menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI 3 : Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual,

konseptual,

prosedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi,


seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan,
kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta
menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah
KI 4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan
mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan
B. Kompetensi Dasar
1.1 Bertambah Keimanannya dengan menyadari hubungan keteraturan dan kompleksitas
alam dan jagad raya terhadap kebesaran Tuhan yang menciptakannya.
1.2 Menyadari kebesaran Tuhan yang mengatur karakteristik fenomena gerak, fluida kalor
dan optik.
3.4 Menganalisis hubungan antara gaya, massa dan gerakan benda pada gerak lurus
Indikator:
1. Mengidentifikasi pengertian dari 3 hukum newton
2. Menerapkan konsep-konsep dasar dalam hukum-hukum newton
3. Mendemonstrasikan contoh-contoh hukum-hukum newton yang berkaitan dengan
kehidupan sehari-hari dengan menggunakan media
4. Mengapikasikan hukum newton 2 dan penerapan konsep mengenai massa dan
percepatan benda dalam gerak lurus

Hukum Newton Dan Penerapannya

Page 1

4.4 Merencanakan dan melaksanakan percobaan untuk menyelidiki hubungan gaya, massa
dan percepatan dalam gerak lurus
Indikator :
1. Melakukan percobaan yang berhubungan dengan hukum-hukum Newton
2. Menjelaskan pengertian gaya berat dan gaya gesekan serta contoh aplikasinya
dalam kehidupan sehari-hari
3. Menjelaskan konsep gaya sentripental pada gerak melingkar
4. Melukiskan diagram gaya-gaya yang bekerja pada suatu benda
5. Melakukan analisis kuantitatif untuk persoalan-persoalan dinamika sederhana pada
bidang tanpa gesekan
C. Tujuan Pembelajaran
Setelah proses mengamati, menanya, berdiskusi, melaksanakan percobaan, mengasosiasi
dan mengkomunikasikan siswa dapat :
1. Menerapkan hukum Newton sebagai prinsip dasar dinamika untuk gerak lurus, gerak
vertical, dan gerak melingkar beraturan dalam kehidupan sehari-hari
2. Mengembangkan karakter siswa tentang kreatif, teliti, cermat, dan rasa ingin tahu
3. Mengembangkan kedisiplinan, kejujuran, kerja sama, kepedulian dan tanggung
jawab
4. Menghargai kebesaran terhadap Tuhan Yang Maha Esa
D. Materi Ajar
1. Hukum I Newton
2. Hukum II Newton
3. Hukum III Newton
4. Penerapan Hukum-hukum Newton dalam kehidupan sehari-hari.
E. Metode Pembelajaran
Pendekatan

: Scientific

Model

: Discovery-Inquiary Learning

Metode

1. Pengamatan
2. Tanya jawab
3. Eksperimen
4. Diskusi
5. Penugasan
6. Ceramah

F. Media, Alat dan Sumber Belajar

Media

Hukum Newton Dan Penerapannya

Page 2

o LKS
o Power Point
o Gambar/Foto/video tentang Hukum-hukum Newton
Alat/Bahan
1. 2 buah neraca pegas
2. 3 buah beban (50 gram)
3. Selembar kertas
4. Botol air minum
5. Tali dengan panjang 30 cm
6. Mistar

Sumber Belajar
o Buku teks pelajaran fisika
o Panduan praktikum fisika SMA, Erlangga
o Internet
o Buku pendamping yang relevan.

G. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran


1. Pertemuan Kesatu
a. Kegiatan Pendahuluan ( 20 menit )
Memberikan salam dan berdoa
Mengondisikan kelas dan pembiasaan
Apersepsi dan motivasi
Pada saat berada didalam mobil, tubuh kita akan bergerak kebelakang ketika tibatiba mobil bergerak kedepan. Mengapa demikian? Prinsip apakah yang berperan
penting dalam peristiwa tersebut?
Guru menyampaikan Tujuan pembelajaran
Pretest
b. Kegiatan Inti ( 100 menit )
Mengamati

Benda diletakkan diatas kertas kemudian kertas ditarik perlahan dan tiba-riba ditari
dengan cepat.
Siswa mengamati dan membuat hipotesis tentang hasil pengamatannya
Guru menilai keterampilan siswa mengamati

Menanya

Siswa mendiskusikan hasil temuan yang didapat dari proses mencermati yang
didemonstrasikan guru
Siswa mengidentifikasi besaran-besaran apa saja yang terdapat dalam demostrasi yang
dilakukan oleh guru

Hukum Newton Dan Penerapannya

Page 3

Guru menilai keterampilan siswa dalam mengungkap permasalahan yang disajikan


oleh guru
Mencoba

Siswa melakukan eksperimen yang di demonstrasikan oleh guru, kemudian siswa


mencari tahu apakah posisi benda bergerak atau tidak
Guru menilai sikap siswa dalam kerja kelompok dan membimbing/ menilai
keterampilan mencoba, menggunakan alat, dan mengolah data, serta menilai
kemampuan siswa menerapkan konsep dan prinsip dalam pemecahan masalah
Mengasosiasi

Menganalisis penerapan hukum newton tentang gerak


Menerapkan konsep hukum ke 2 newton dalam pemecahan masalah lewat contoh soal
Guru membimbing/menilai kemampuan siswa menganalisis dan merumuskan
kesimpulan
Mengkomunikasikan

Kelompok mendiskusikan, menyimpulkan dan mengkomunikasikan hasil pemecahan


masalah tentang percobaan
Kelompok mendiskusikan dan menjawab soal yang di berika guru.
Guru menilai kemampuan siswa berkomunikasi lisan dan tulisan baik perorangan
maupun kelompok

c. Penutup (15 menit )


Bersama siswa menyimpulkan besaran-besaran apa saja yangberhubungan dengan
hukum newton
Memberikan tugas untuk menyelesaikan soal tentang penerapan hukum-hukum
newton
Melaksanakan post test
2. Pertemuan Kedua
a. Pendahuluan ( 20 menit )

Memberikan salam dan berdoa


Mengondisikan kelas dan pembiasaan
Apersepsi dan motivasi
Sebuah benda di letakkan pada bidang datar, kemudian benda yang satunya lagi di
letakkan pada bidang miring, apakah arah gaya berat benda yang dihasilkan oleh
kedua benda adalah sama?
Guru menyampaikan Tujuan pembelajaran
Pretest
b. Kegiatan Inti ( 100 menit )
Mengamati
Sebuah benda ditarik atau di dorong untuk menghasilkan gerak

Hukum Newton Dan Penerapannya

Page 4

Benda kemudian diletakkan diatas bidang miring


Siswa mengamati dan membuat hipotesis tentang hasil pengamatannya
Guru menilai keterampilan siswa mengamati
Menanya
Siswa mendiskusikan hasil temuan yang didapat dari proses mencermati yang
didemonstrasikan guru
Siswa mengidentifikasi apa saja yang mempengaruhi benda bergerak. Apakah ada
gaya, percepatan dan massa.
Guru menilai keterampilan siswa dalam mengungkap permasalahan yang disajikan
oleh guru
Mencoba
Siswa melakukan eksperimen tentang penerapan hukum 1 dan hukum 2 newton
Siswa mencoba menerapkan hukum 2 newton yaitu mendiskusikan pengaruh massa
dan percepatan terhadap gaya yang dihasilkan benda
Guru menilai sikap siswa dalam kerja kelompok dan membimbing/ menilai
keterampilan mencoba, menggunakan alat, dan mengolah data, serta menilai
kemampuan siswa menerapkan konsep dan prinsip dalam pemecahan masalah
Mengasosiasi
Menganalisis penerapan hukum newton tentang gerak
Menghitung percepatan benda yang diletakkan pada bidang miring
Menghitung percepatan benda yang di letakkan pada bidang miring
Guru membimbing/menilai kemampuan siswa menganalisis dan merumuskan
kesimpulan

Mengkomunikasikan

Kelompok mendiskusikan, menyimpulkan dan mengkomunikasikan hasil pemecahan


masalah tentang percobaan
Masing masing kelompok menggambar diagram gaya berat dan gaya normal pada
bidang datar dan pada bidang miring
Kelompok mendiskusikan dan menjawab soal yang di berikan guru.
Guru menilai kemampuan siswa berkomunikasi lisan dan tulisan baik perorangan
maupun kelompok

c. Penutup (15 menit )


Bersama siswa menggambarkan diagram gaya pada sebuah benda yang diletakkan
pada bidang miring dan bidang datar
Memberikan tugas untuk menyelesaikan soal tentang penerapan hukum newton 2
pada benda yang berada pada bidang miring dan pada bidang datar.
Melaksanakan post test
3. Pertemuan Ke Tiga
a. Pendahuluan ( 20 menit )

Memberikan salam dan berdoa

Hukum Newton Dan Penerapannya

Page 5

Mengondisikan kelas dan pembiasaan


Apersepsi dan motivasi
Apa yang terjadi pada benda yang berada pada lift yang putus?
Guru menyampaikan Tujuan pembelajaran
Pretest
b. Kegiatan Inti ( 100 menit )
Mengamati

Seorang anak berdiri diatas timbangan, timbangan tersebut diletakkan pada suatu
bidang datar
Seoran supir mengerem mobil di jalan raya
Siswa mengamati dan membuat hipotesis tentang hasil pengamatannya
Guru menilai keterampilan siswa mengamati
Menanya

Siswa mendiskusikan hasil temuan yang didapat dari proses mencermati yang
didemonstrasikan guru
Siswa mengidentifikasi perbedaan gaya gesekkan statis dan gaya gesekkan kinetic
Siswa mendiskusikan tentang koefisien gesekkan
Guru menilai keterampilan siswa dalam mengungkap permasalahan yang disajikan
oleh guru

Mencoba

Siswa melakukan eksperimen untuk menentukan koefisien gesekkan static antara


balok kayu dan permukaan datar dengan menggunakan neraca pegas
Siswa mencoba menerapkan hukum 1 newton dan hukum ke 2 newton dalam
eksperimen untuk mencari koefisien gesekkan
Guru menilai sikap siswa dalam kerja kelompok dan membimbing/ menilai
keterampilan mencoba, menggunakan alat, dan mengolah data, serta menilai
kemampuan siswa menerapkan konsep dan prinsip dalam pemecahan masalah
Mengasosiasi

Menganalisis penerapan hukum newton tentang gerak


Menghitung gaya gesekan statis
Menghitung gaya gesekan kinetis
Mencari koefisien gesekkan dari ekperimen yang dilakukan
Guru membimbing/menilai kemampuan siswa menganalisis dan merumuskan
kesimpulan
Mengkomunikasikan

Hukum Newton Dan Penerapannya

Page 6

Kelompok mendiskusikan, menyimpulkan dan mengkomunikasikan hasil pemecahan


masalah tentang percobaan
Menggambar diagram gaya yang bekerja pada benda yang sedang diam atau sedang
bergerak
Kelompok mendiskusikan dan menjawab soal yang di berikan guru.
Guru menilai kemampuan siswa berkomunikasi lisan dan tulisan baik perorangan
maupun kelompok

c. Penutup (15 menit )


Bersama siswa menyimpulkan pengertian gaya gesekkan statis, gaya gesekkan kinetis
dan koefisien gesekkan suatu benda
Memberikan tugas kepada sisa tentang gaya tegangan tali melalu konsep yang telah di
terapkan
Melaksanakan post test
4. Pertemuan Keempat
a. Kegiatan pendahuluan ( 20 Menit )
Mengucapkan salam, mengabsen peserta didik, dan menanyakan kondisi

peserta didik.
Menanyakan kesiapan peserta didik untuk mengikuti ulangan harian.
Menyampaikan aturan dalam ujian (bahwa peserta didik di larang berkerja

sama, apabila ada yang kedapatan bekerja sama ujian di anggap gagal).
Memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk membaca 5 menit.

b. Kegiatan Inti ( 100 Menit )


Guru membagikan soal ujian kepada peserta didik.
Peserta didik mengerjakan soal-soal ujian dengan tertib
c. Kegiatan Penutup ( 15 Menit )
Guru memberikan kode bahwa ujian telah selesai.
Peserta didik mengumpulkan hasil ujian.
Guru menutup pertemuan.

H. Penilaian
1. Mekanisme dan prosedur
Penilaian dilakukan dari proses dan hasil. Penilaian proses dilakukan melalui observasi
kerja kelompok, kinerja presentasi, dan laporan tertulis. Sedangkan penilaian hasil
dilakukan melalui tes tertulis.
2. Aspek dan Instrumen penilaian
Instrumen observasi menggunakan lembar pengamatan dengan fokus utama pada
aktivitas dalam kelompok, kedisiplinan, dan kerjasama. Instrumen kinerja presentasi
menggunakan lembar pengamatan dengan fokus utama pada aktivitas peran serta, kualitas
Hukum Newton Dan Penerapannya

Page 7

visual presentasi, dan isi presentasi. Instrumen laporan praktik menggunakan rubrik
penilaian dengan fokus utama pada kualitas visual, sistematika sajian data, kejujuran, dan
jawaban pertanyaan. Instrumen tes menggunakan tes tertulis uraian dan/atau pilihan
ganda
3. Contoh Instrumen (Terlampir)
Pekanbaru, 01 November 2014
Mahasiswa PPL

Guru Pamong

Azmi,S. Si
NIP.197204072006041016

Jusi Putri Ardini


1105113633

Mengetahui,
Kepala Sekolah SMA Negeri 9 Pekanbaru

Drs. H. Azwir
NIP.196309071989031007

Hukum Newton Dan Penerapannya

Page 8

LAMPIRAN
Instrumen Penilaian
Soal kuis
Soal kuis I
1. Apakah yang dimaksud dengan gaya dan kelembamam? Skor (25)
2. Jelaskan ketiga Hukum Newton? Skor (50)
3. Sebutkan 2 contoh hukum-hukum Newton dalam kehidupan sehari-hari? Skor (25)
Jawaban
1. Gaya adalah
Kelembamam adalah
2. Hukum 1 Newton Benda yang mula-mula diam akan tetap diam, dan benda yang
mula-mula bergerak akan terus bergerak dengan kecepatan tetap.
F=0
Hukum 2 Newton Percepatan yang di hasilkan oleh resultan gaya yang bekerja pada
suatu benda berbanding lurus dengan resultan gaya, searah dengan resultan gayan,
dan berbanding terbalik dengan massa benda.
F= m a
Hukum 3 Newton Jika benda pertama mengerjakan gaya pada benda kedua, maka
benda kedua akan memberikan gaya yang sama besar tetapi berlawanan arah.
FAksi = - FReaksi
3. Contoh hukum 1 newton yaitu:
Contoh hukum 2 Newton yaitu: Mobil berjalan, lift berjalan.
Contoh hukum 3 Newton yaitu: Menabrak dinding, berjalan di atas lantai
Penilaian Kognitif
Objektif
1. Bila resultan gaya yang bekerja pada sebuah benda sama dengan nol, maka benda...
a. Pasti dalam keaadan diam
b. Pasti dalam keadaan bergerak
c. Mungkin bergerak di percepat
d. Mungkin bergerak lurus beraturan
e. Bergerak lalu berhenti
2. Sebuah mobil mempunyai massa 3.000 kg. Dari keadaan diam mulai bergerak setelah
12 sekon kecepatan mobil mencapai 6 m/s. Hitunglah gaya yang bekerja pada mobil !
a. 1500 N
c. 2500 N
e. 3000 N
b. 2000 N
d. 2750 N
(a)
3. Pada bidang datar licin terdapat sebuah benda yang bermassa 2 kg, mula-mula
bergerak dengan kecepatan 8 m/s. Karena pengaruh sebuah gaya yang tetap besarnya,

Hukum Newton Dan Penerapannya

Page 9

searah dengan arah gerak benda, seteah menempuh jarak 6 m kecepatannya menjadi
16 m/s, tentukan besar gaya tersebut !
a. 16 N
b. 20 N
c. 24 N
d. 28 N
e. 32 N
(e)
4. Balok dengan massa 7 kg meluncur pada bidang miring yang kemiringannya 45 , g =
10 m/s. Tentukan kecepatan balok selama 15 sekon !
a. 40 m/s
b. 45 3 m/s
c. 50 m/s
d. 55 2 m/
e. 60 m/s
(b)
5. Sebuah benda dengan massa 10 kg bergerak dengan kecepatan 2 m/s. Berapakah besar
gaya yang diberikan pada benda ?
a. 20 N
b. 24 N
c. 5 N
d. 12 N
e. 10 N

(a)

Essay
1. Jelaskanlah bunyi hukum I, II dan III Newton?
2. Sebutkan 3 peristiwa sehari-hari yang melibatkan hukum II newton?
3. Sebuah mobil bermassa 2000kg bergerak dengan kecepatan kontan melawan gaya
gesekan sebesar 400 N. Tentukan besarnya gaya yang di kerjakan oleh mesin.
4. Sebuah mobil bermassa 400 kg dipercepat oleh mesinnya dari keadaan diam sampai
50 m/s dalam waktu 20 s. Jika gesekan jalan dan hambatan angin di abaikan,
tentukanlah gaya mesin yang menghasilkan percepatan ini !
5. Sebuah mobil sport bertabrakan dengan sebuag truk bermuatan penuh. Kendaraan
manakah yang memperoleh gaya kontak lebih besar? Kendaraan manakah yang
memperoleh percepatan lebih besar? (jelaskanlah)

Tugas mandiri
1. Cari di sekitar lingkungan tempat tinggalmu, yang menerapkan Hukum-Hukum
Newton, kemudian jelaskan berdasarkan konsep Hukum-Hukum Newton!

Hukum Newton Dan Penerapannya

Page 10

Lembar Kerja Siswa 1


HUKUM NEWTON
I. Tujuan
Melakukan percobaan untuk:
1. Memahami konsep Hukum I Newton
2. Menentukan hubungan antara masa, percepatan, dan gaya
3. Memahami konsep Hukum III Newton
II.
1.
2.
3.
4.
5.
6.

Alat dan Bahan


2 buah neraca pegas
3 buah beban
Selembar kertas
Botol air minum
Tali dengan panjang 30 cm
Mistar

III.

Langkah-langkah Percobaan
Hukum Newton 1
1.
2.
3.
4.

Letakkan botol minuman di atas sebuah kertas di atas meja.


Lalu tariklah kertas dengan cepat, Apakah yang terjadi?
Ulangi percobaan pertama dengan menarik kertas secara perlahan.
Catatlah hasil percobaanmu di tabel.

Hukum II Newton
Percobaan 1
1. Ikat beban 1 dengan tali dan neraca pegas
2. Tahan beban kemudian taik pegas dengan gaya 1N
3. Lepaskan benda dan ukurlah jarak yang ditempuh benda
4. Ulangi langkah 1, 2, dan 3 untuk gaya 2N dan 3N
Percobaan 2
1. Ikat beban 1 dengan tali dan neraca pegas
2. Tahan beban kemudian tarik pegas dengan gaya 3N
3. Lepaskan benda dan ukurlah jarak yang ditempuh benda
4. Ulangi langkah 1, 2, dan 3 untuk beban 2 dan 3
5. Catatlah hasil pengamatanmu di tabel!
Hukum III Newton
1.
2.
3.
4.
IV.

Susunlah dua neraca pegas seperti pada gambar di bawah ini!


Beri pemisah pembeda neraca (yang satu A dan yang satu lagi B)!
Tariklah neraca B dengan gaya 1N, 2N, dan 3N sedangkan neraca A tetap!
Gaya oleh A dan B dapat dibaca pada neraca tersebut

Data Hasil Pengamatan

Hukum Newton Dan Penerapannya

Page 11

Tabel 1 data hasil pengamatan percobaan Hukum 1 Newton


Keadaan botol setelah kertas

Perlakuan

ditarik

Kertas ditarik dengan cepat


Kertas ditarik dengan lambat
Tabel 2 data hasil pengamatan percobaan 1 Hukum II Newton
No

Massa Beban (gram)

1
2
3

50 gram
50 gram
50 gram

Gaya (N)

Jarak (cm)

Tabel 3 data hasil pengamatan percobaan 2 Hukum II Newton


No

Massa Beban (gram)

1
2
3

50 gram
100 gram
150 gram

Gaya (N)

Jarak (cm)

Tabel 4 data hasil pengamatan percobaan Hukum III Newton


No
1
2
3

V. Pembahasan
1. Apa yang terjadi pada botol minuman ketika kertas di tarik dengan cepat dan lambat?
Mengapa demikian?
Jawab:
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
2. Dari jawaban pertanyaan nomor 1, jelaskan bunyi hukum I Newton!
Hukum Newton Dan Penerapannya

Page 12

Jawab:
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
3. Bagaimana hubungan antara percepatan dengan resultan gaya? (percobaan hukum II
Newton)
Jawab:
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
4. Bagaimana hubungan antara percepatan dengan massa benda?
Jawab:
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
5. Tentukanlah hubungan antara massa, percepatan dan gaya?
Jawab:
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
6. Dari jawaban pertanyaan nomor 3, 4, dan 5, jelaskan bunyi hukum II Newton!
Jawab:
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
Hukum Newton Dan Penerapannya

Page 13

.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
7. Dengan memperhatikan data pada tabel 4, jika gaya oleh A disebut gaya aksi dan
gaya oleh B disebut gaya reaksi, bagaimanakah besar dan arah kedua gaya tersebut?
Jawab:
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
8. Dari jawaban pertanyaan nomor 7, jelaskan bunyi hukum III Newton!
Jawab:
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
VI. Kesimpulan
......................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................

Lampiran
a. Lembar Observasi dan kinerja presentasi
Hukum Newton Dan Penerapannya

Page 14

Mata Pelajaran
Kelas/semester
Kompetensi

LEMBAR PENGAMATAN OBSERVASI


DAN KINERJA PRESENTASI
: Fisika
: X/satu
: KD 3.4
Observasi

No

Nama Siswa

Akt
(1)

Disl
(2)

Kerjsm
(3)

1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.

Keterangan pengisian skor


4. Sangat tinggi
3. Tinggi
2. Cukup tinggi
1. Kurang

Nilai =

Jumlah Skor
24

x 100

Hukum Newton Dan Penerapannya

Page 15

Kinerja Presentasi
Prnsrt
(4)

Visual
(5)

Isi
(6)

Jml
Skor

NilaI

FORMAT PENILAIAN LAPORAN TUGAS PROYEK


(PORTOFOLIO)

Mata Pelajaran

: Fisika

Kelas/semester

: X/satu

Materi Pokok

: Hukum-Hukum Newton dan Penerapannya

Keterangan pengisian skor


4. Sangat tinggi
3. Tinggi
2. Cukup tinggi
1. Kurang

Nilai =

Jumlah Skor
24

x 100

Contoh Teknik Penilaian Proyek

Mata Pelajaran

Hukum Newton Dan Penerapannya

Page 16

Jawaban
Pertanyaan

Bentuk Regresi

1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.

Penyajian Data

Kejujuran

Nama Peserta didik

Ketelitian

No

Visual

Aspek Penilaian
Jumlah
skor

Nilai

Nama Proyek

Alokasi Waktu

Guru Pembimbing:
Nama

NIS

Kelas

:
Skor (1-5)

ASPEK

No

PERENCANAAN :
a.
Persiapan
b.
Rumusan Judul

PELAKSANAAN :
a.
Sistematika Penulisan
b.
Keakuratan Sumber Data /
Informasi
c.
Kuantitas Sumber Data
d.
Analisis Data
e.
Penarikan Kesimpulan

LAPORAN PROYEK :
a.
Performans
b.
Presentasi / Penguasaan

TOTAL SKOR
Catatan :
*) Skor diberikan dengan rentang skor 1 sampai dengan 5, dengan ketentuan semakin
lengkap jawaban dan ketepatan dalam proses pembuatan maka semakin tinggi nilainya

*Pedoman rubrik penskoran:


- Penilaian Portofolio
Kriteria
Hukum Newton Dan Penerapannya

1
Page 17

Skor
2

Persiapan

-Pemilihan alat dan -Pemilihan alat dan -Pemilihan


alat
bahan
tidak
bahan
kurang
dan bahan tepat
tepat
tepat
-rangakaian
alat
-rangakaian
alat -rangakaian
alat
benar
tidak benar
kurangbenar

Pelaksanaan

Hasil

Nilai =

Langkah kerja dan


jumlah waktu
pelaksanaan tidak
tepat/tidak sesuai
prosedur
Data yang
diberikan akuran
dan simpulan yang
diajukan tidak
tepat

Total skor p erolehan


9

Langkah kerja dan -Langkah


kerja
jumlah waktu
dan
jumlah
pelaksanaan kurang
waktu
tepat
pelaksanaan
tepat
Data yang
Data yang
diberikan kurang
diberikan akurat
akurat dan
dan simpulan
simpulan yang
yang diajukan
diajukan kurang
tepat dan benar
tepat dan kurang
benar

x 100

Nilai sikap dikualifikasi menjadi predikat sebagai berikut


SB = Sangat Baik = 80-100

C = cukup = 60-69

B = Baik = 70-79

K = Kurang = < 60

Hukum Newton Dan Penerapannya

Page 18

1. Instrumen Penilaian Sikap (Afektif)


Lembar pengamatan sikap (penskoran)
No

Aspek yang dinilai

Mengagumi semua fenomena gerak pada


hukum newton sebagai ciptaan Tuhan

2
3

Rasa ingin tahu


Ketelitian dan kehati-hatian dalam

melakukan percobaan
Ketekunan dan tanggungjawab dalam

Keterangan

belajar dan bekerja baik secara individu


5

maupun berkelompok
Keterampilan berkomunikasi pada saat
belajar

Rubrik penilaian Sikap


No
1

Aspek yang dinilai


Mengagumi semua
fenomena gerak
pada hukum newton
sebagai ciptaan
Tuhan

Rubrik
3: menunjukkan ekspresi kekaguman terhadap
fenomena hukum newton dan/atau ungkapan verbal
yang menunjukkan rasa syukur terhadap Tuhan
2: belum secara eksplisit menunjukkan ekspresi
kekaguman atau ungkapan syukur, namun menaruh
minat terhadap hukum Newton
1: belum menunjukkan ekspresi kekaguman, atau
menaruh minat terhadap Hukum Newton

Menunjukan rasa

3: Menunjukkan rasa ingin tahu yang besar, antusias,

ingin tahu

aktif dalam kegiatan kelompok

2: Menunjukkan rasa ingin tahu, namun tidak terlalu


antusias dan baru terlibat aktif dalam kegiatan
Hukum Newton Dan Penerapannya

Page 19

kelompok ketika disuruh


1: Tidak menunjukkan antusias dalam pengamatan,
sulit terlibat aktif dalam kegiatan kelompok
3

Ketelitian dan hati-

walaupun telah didorong untuk terlibat


3: Mengamati hasil percobaan sesuai prosedur, hati-

hati

hati dalam melakukan percobaan


2: Mengamati hasil percobaan sesuai prosedur,
kurang hati-hati dalam melakukan percobaan
1: Mengamati hasil percobaan sesuai prosedur,

Ketekunan dan

kurang hati-hati dalam melakukan percobaan


3: Tekun dalam menyelesaikan tugas dengan hasil

tanggungjawab

terbaik yang bisa dilakukan, berupaya tepat waktu

dalam belajar dan

2: berupaya tepat waktu dalam menyelesaikan tugas

bekerja baik secara

namun belum menunjukkan upaya terbaiknya

individu maupun

1: tidak berupaya sungguh-sungguh dalam

kelompok
Berkomunikasi

menyelesaikan tugas dan tugasnya tidak selesai


3: aktif dalam tanya jawab, dalam mengemukakan
gagasan atau ide, menghargai pendapat siswa lain
2: aktif dalam tanya jawab, tidak ikut mengemukakan
gagasan atau ide, menghargai pendapat orang lain
1: aktif dalam tanya jawab, tidak ikut mengemukakan
gagasan atau ide, kurang menghargai pendapat siswa
lain

2. Instrumen Penilaian Psikomotorik


Penilaian Kinerja

Hukum Newton Dan Penerapannya

Page 20

Rubrik : Rubrik ini digunakan sebagai acuan untuk menilai kinerja siswa pada waktu
mengerjakan tugas dan kerja ilmiah
Sko
r

Kemampuan/keterampila
n yang dinilai Skor

Kemampuan
mengorganisasi
tugas, kerja, atau
kegiatan

Ketepatan
melaksanakan
tugas

Siswa mempunyai
pemahaman yang jelas
tentang maksud tugas yang
diberikan.

Ia mampu
mengorganisasikan
tugas dengan cara
yang logis sesuai
dengan suruhan
yang

siswa
mengamati,
mengukur,
mencatat dan
melakukan
kegiatankegiatan
lainnya dengan
benar dan
aman.

diberikan.

Siswa membutuhkan sedikit


bantuan untuk memahami
tujuan kegiatan, tugas atau
percobaan.

Ia mampu
mengikuti instruksi,
tapi membutuhkan
beberapa bantuan
dalam
mengembangkan
prosedur kerja/
kegiatan yang logis

Pengamatan,
pengukuran,
dan hasil
kegiatan
lainnya pada
umumnya
memuaskan,
tapi masih ada
kesalahan
dalam
ketepatan
mencatat atau
membahas.

Siswa membutuhkan
bantuan secukupnya untuk
memahami tujuan kegiatan,
tugas atau percobaan, serta
dalam mengorganisasikan
kerjanya.

Ia mampu
mengikuti
tugas/instruksi jika
diberikan sejumlah
bantuan yang
berarti

Siswa banyak
melakukan
kesalahan, baik
pencatatan, dan
ketepatan
dalam
pencatatan atau
pun hasil kerja
lainnya

Siswa banyak bergantung


pada bantuan dan dukungan
agar mampu memahami

Bantuan tetap
dibutuhkan
walaupun dalam

Banyak
pengamatan
/unsur-unsur

Hukum Newton Dan Penerapannya

Page 21

tujuan tugas/ kegiatan yang


diberikan, dan
melakukannya.

instruksi yang
sederhana.
Ketidaktepatan
dalam pengamatan,
pengukuran atau
unsur-unsur hasil
kerja lainnya.

bahasan luput
diamati atau
tidak
dicatat/dibahas/
dikerjakan.

Siswa tidak mampu


mengikuti
suruhan/instruksi
dari tugas yang
diberikan.

Tidak memahami tujuan


kegiatan, tugas atau
percobaan yang diberikan
serta tidak mampu
melaksanakan walaupun
dengan bantuan.

Pengamatan,
pengukuran
atau unsurunsur hasil
kerja lainnya
tidak benar atau
relevan dengan
tugasnya

Hukum Newton Dan Penerapannya

Page 22

Lembar penilaian diri


LEMBAR PENILAIAN DIRI
Mata Pelajaran
Kelas/Semester
Kompetensi

: Fisika
: X/1
: KD 3.5

bacalah pernyataan dibawah ini dengan seksama, dan berikan tanda

) sesuai dengan

keadaan dirimu yang sebenarnya.


No
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.

Penyataan
Saya mengenali hampir seluruh alat ukur yang

Ya

Tidak

ditampilkan oleh guru


Saya selalu aktif dalam kegiatan pembelajaran
Saya bertanggung jawab dalam kegitan pembelajaran
Saya bertoleransi terhadap teman dalam melakukan
diskusi kelompok
Saya kreatif dalam melakukan percobaan
Saya jujur dalam memberikan data hasil percobaan
Saya berani menunjukkan rasa keingintahuan
Saya menghargai pendapat teman dalam berdiskusi dan
presentasi
Rekapitulasi hasil penilaian diri
Skor pernyataan No

No

Skor

Nama Peserta didik


1

1
2
3
4
5

Nilai =

Total skor p erolehan


8

x 100

Lembar penilaian Teman Sejawat


LEMBAR PENILAIAN TEMAN SEJAWAT
Mata Pelajaran
: Fisika
Kelas/Semester
: X/1
Kompetensi
: KD 3.5
Nama peserta didik yang diamati :
Hukum Newton Dan Penerapannya

Page 23

Nilai

Waktu Pengamatan

2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.

No

Aktif dalam kegiatan pembelajaran


Bertanggung jawab dalam kegitan pembelajaran
Toleransi terhadap teman dalam melakukan diskusi kelompok
Kreatif dalam melakukan percobaan
Jujur dalam memberikan data hasil percobaan
Menunjukkan rasa keingintahuan
Menghargai pendapat teman dalam berdiskusi dan presentasi

Nam
a
Peser
ta
yang
diam
ati

Nam
a
Peng
amat

Skor
perny
ataan
No

Skor
Nilai

1
1
2
3
dst

Muncul
Ya
Tidak

Penyataan

No

Penilaian Teman Sejawat

Nilai =

Total skor p erolehan


8

x 100

Penilaian akhir sikap


( N N DIRI N AT N JUR )
N RSIKAP OB
4

Hukum Newton Dan Penerapannya

Page 24

Penilaian harian Pendidik


No

Hari/Tanggal

Nama Peserta

Kegiatan Positif yang

didik

muncul

Hukum Newton Dan Penerapannya

Page 25

Tindak Lanjut

Anda mungkin juga menyukai