Anda di halaman 1dari 3

RENCANA KEGIATAN MINGGUAN

Departemen

: Jiwa

Periode

: 5-10 September 2016

Persepti

: Lia Dewi Mustika Sari

Ruang

: R. 23 Psikiatri RSSA

Kelompok

: 16

Selama berada di ruang 23 Pikiatri RSSA diharapkan mampu memberikan asuhan


keperawatan jiwa dalam satu minggu.
1. Mampu menggunakan komunikasi terapeutik dalam interaksi dengan klien dan
keluarga
2. Mampu menggunakan teknologi dan informasi kesehatan jiwa secara efektif dalam
kerja tim kesehatan jiwa
3. Mampu menggunakan keterampilan interpersonal yang efektif dalam kerja tim
kesehatan jiwa
4. Mampu mengelola asuhan keperawatan jiwa secara komprehensif dengan bebas
pada kasus gangguan jiwa
5. Mampu mengoptimlkan kaidah-kaidah

etik

dan

legal

keperawatan

dalam

memberikan asuhan keperawatan jiwa termasuk diantaranya melakukan pencatatan


dan kasus dokumentasi secara sistematis, akurat, lengkap, tepat sesuai dengan
masalah dan penyelesaiannya pada masing-masing kasus kelolaan
6. Mampu memberikan asuhan peka budaya dengan menghargai etnik, agama, atau
faktor lain dari setiap klien yang unik
7. Mampu melakukan kolaborasi dengan tim kesehatan lain
8. Mampu mendemonstrasikan ketrampilan teknis keperawatan yang sesuai dengan
standart yang berlaku dan secara kreatif dan inovatif agar pelayanan yang diberikan
efektif dan efisien
9. Mampu mengembangkan pola pikir kritis, logis dan etis dalam mengembangkan
asuhan keperawatan jiwa
10. Mampu memberikan asuhan keperawatan secara holistik, kontinue dan konsisten
11. Mampu menjalankan fungsi advokasi untuk mempertahankan klien agar dapat
mengambil keputusan untuk dirinya.
12. Mampu mempertahankan lingkungan yang aman secara konsisten melalui
penggunaan strategi manajemen kualitas dan manajemen resiko
13. Mampu melaksanakan pelayanan kesehatan jiwa sesuai dengan kebijakan yang
berlaku dalam bidang kesehatan
14. Mampu meberikan dukungan
mempertahankan

akuntabilitas

kepada

tim

asuhankesehatan

asuhan

keperawatan

yang

jiwa

diberikan

dengan
serta

memberdayakan sistem pendukung klien dalam melakukan asuhan keperawatan


jiwa
15. Mampu menciptakan lingkungan kerja yang kondusif
16. Mampu mengembangkan potensi diri untuk meningkatkan kemampuan rofesional
17. Mampu berkontribusi dalam mengembangkan profesi keperawatan

18. Mampu melaksanakan terapi modalitas keperawatan jiwa sesuai dengan masalah
klien
19. Dapat melakukan pengkajian keperawatanjiwa pada pasien kasus kelolaan
20. Dapat melakukan analisa data subjektif dan data objektif klien
21. Dapat menentukan diagnosa keperawatan jiwa prioritas berdasarkan hasil analisa
data
22. Dapat menentukan rencana tndakan keperawtan jiwa
23. Dapat melakukan implementasi tindakan keperawatan jiwa sesuai dengan rencanan
tindakan keperawatan
24. Mampu melakukan evaluasi dari tindakan keperawatan
25. Mampu melakukan dokumentasi keperawatan jiwa
No

JENIS KEGIATAN

WAKTU

KRITERIA HASIL

dan

1-6 hari

Mengikuti kegiatan pre-conference

terapeutik

Hari 1-6

dan operan
Terbina hubungan saling percaya

.
1

Preconference

operan
Komunikasi

kepada klien
Pengkajian keperawatan

Hari 1

Mendapatkan data subjektif dan

jiwa
Melakukan analisa data

Hari 1

objektif
Mendapatkan

masalah

terkait dengan kasus


Melakukan
strategi

Hari 1-6

keperawatan
Strategi Pelaksanaan

Tindakan

pelaksanaan

tindakan

Keperawatan (SPTK)

keperawatan (SPTK)
Pendidikan Kesehatan

Hari 3

Melaksanakan

Terapi aktifitas kelompok

Hari 6

kesehatan
Melaksanakan

pendidikan
terapi

aktifitas

kelompok

Evaluasi pelaksanaan kegiatan


1. Struktur
- Kehadiran 100%
- Laporanpendahuluan, laporan kegiatan pendidikan kesehatan, laporan
kegiatan TAK, laporan asuhan keperawatan jiwa, dan strategi pelaksanaan
-

tindakan keperawatan jiwa yang telah dibuat


Mengikuti kegiatan preconference dan operan
Melaksanakan presentasi kasus, kegiatan penyuluhan kesehatan dan TAK

(Terapi Aktifitas Kelompok)


2. Proses
- Komunikais terapeutik sudah dilakukan berdasarkan target dan kompetensi
saat pengkajian

Melaksanakan responsi dengan pembimbing klinik dan dan pembimbing

akademik
Melaksanakan presentasi kasus

3. Rencana Tindak Lanjut


- Diharapkan setelah berada di Ruang 23 Psikiatri dapat meningkatkan
pengetahuan, skill, dan kemampuan perawatan dalam merawat klien dengan
gangguan jiwa.

Malang, 5 September 2016

Mengetahui,
Persepti

Perseptor Klinik

Anda mungkin juga menyukai