Anda di halaman 1dari 3

Diagnosis

a. Hipertensi kronik

Tekanan diastolik darah 90 mmHg saat usia gestasi kurang


dari 20 minggu
b. Hipertensi kronik yang disertai pre-eklamsia

Tekanan diastolik darah 90-110 mmHg saat usia gestasi


kurang dari 20 minggu

Proteinuria +2
c. Pre-eklamsia ringan

Tekanan diastolik darah 90-110 mmHg saat usia gestasi


lebih dari 20 minggu. Pengukuran dilakukan 2 kali dengan
jarak waktu 4 jam pada keadaan istirahat

Proteinuria +2
d. Pre-eklamsia berat

Tekanan diastolik darah 110 mmHg saat usia gestasi


lebih dari 20 minggu

Proteinuria +3
Gejala dan tanda lain yang terkadang muncul
o
Hiperrefleksia
o
Sakit kepala (frekuensi meningkat, tidak hilang dengan
analgesik)
o
Pandangan berbayang
o
Oligouria (< 400 mL/24 jam)
o
Nyeri abdomen atas (nyeri epigastrium atau nyeri
hipokondria kanan)
o
Edema pulmonal
e. Eklamsia
o
Kejang
o
Tekanan diastolic darah 90 mmHg saat usia gestasi
lebih dari 20 minggu
o
Proteinuria +2
Gejala dan tanda lain yang terkadang muncul
o
Koma (Tidak sadar)
o
Gejala dan tanda lain dari pre-eklamsia berat
Ini sumbernya dari WHO. Ga ada nama pengarang atau editornya atau tanggal posted nya
di internet. Yang jelas Cuma ada alamatnya.
www.who.int/reproductivehealth/impac/symptoms/Headache_blood_pressure_S35_S36.html
Diagnosis Hipertensi dalam Kehamilan
1. Hipertensi Gestasional
o Tekanan darah 140/90 mm Hg untuk pertama kali dalam
kehamilan
o Tidak ada proteinuria

2.

3.
4.

5.

o Tekanan darah kembali normal < 12 minggu


pascamelahirkan
o Dapat disertai gejala seperti pada pre-eklamsia seperti
nyeri epigastrium atau trombositopenia
Pre-eklamsia
Kriteria minimum
o Tekanan darah 140/90 mm Hg setelah usia gestasi 20
minggu
o Proteinuria 300 mg/24 jam atau +1 pada dipstick
Gejala dan tanda-tanda lain yang meningkatkan kecurigaan preeklamsia
o
Tekanan darah 190/110 mmHg
o
Proteinuria 2.0/24 jam atau +1 dipstik
o
Kreatinin serum > 1.2 mg/dL
o
Trombosit < 100.000/mm3
o
Hemolisis mikroangiopati (peningkatan LDH)
o
Peningkatan SGOT atau SGPT
o
Sakit kepala menetap atau gangguan serebral dan
penglihatan
o
Nyeri epigastrium yang menetap
Eklamsia
o Kejang bukan karena penyakit lain
Hipertensi kronik yang disertai pre-eklamsia
o Proteinuria 300 mg/24 jam pada wanita dengan hipertensi
namun proteinuria setelah usia gestasi 20 minggu
o Peningkatan mendadak proteinuria atau tekanan darah
atau trombosit < 100.000/mm3 pada wanita dengan
hipertensi dan proteinuria sebelum usia gestasi 20 minggu
Hipertensi kronik
o Tekanan darah > 140/90 mmHg sebelum kehamilan atau didiagnosis
sebelum usia 20 minggu gestasi
o Hipertensi pertama kali didiagnosis setelah usia gestasi 20 minggu dan
menetap hingga minggu 12 pascamelahirkan

Ini sumbernya dari


Cunningham G, et al. Hypertensive Disorders in Pregnancy. In: Cunningham G, Gant NF,
Leveno KJ, Gilstrap LC, Hauth JC, Wenstrom KD, editors. Williams Obstetrics. 21st
edition. USA: McGraw-Hill; 2001. p.567-618.
Diagnosis eklamsia imminens tidak berdasarkan tinggi tekanan darah serta jumlah
proteinuria. Wanita hamil yang mengalami hipertensi dan proteinuria, jika memiliki
gejala dan tanda di bawah ini dinyatakan mengalami eklamsia imminensL
1. Sakit kepala
2. Gangguan penglihatan

3. Nyeri epigastrium dan/atau nyeri hipokondria kanan


4. Hiperrefleks
Ini sumbernya dari internet yang gwe lupa namanya..

Anda mungkin juga menyukai