Anda di halaman 1dari 10

Centre - Jakarta, Indonesia

Bagian 2: Kuesioner LSM


PEWAWANCARA:

BERIKAN

PERTANYAAN

LSM

(CC1

sampai

CC6)

DAN

PERHITUNGKAN KODE KELOMPOK LSM RESPONDEN DENGAN MENGGUNAKAN


KARTU SKOR LSM.
Pendidikan.
SHOWCARD (KECUALI BUTA HURUF).
CC1. Yang mana dari pilihan berikut yang paling tepat menggambarkan tingkat
pendidikan tertinggi dari pencari nafkah utama atau kepala keluarga di rumah Anda?
SATU KODE SAJA

LINGKARI RESPON SAJA.


(3031-3032)

Kode
01
02
03
04
05
06
07
08
09
10
11
12

Buta huruf (TIDAK DI SHOWCARD)


Bisa membaca namun tanpa pendidikan formal/ sekolah
Tidak tamat SD
Tamat SD
Tidak tamat SMP
Tamat SMP
Tidak tamat SMA
Tamat SMA
Tidak tamat kuliah
Tamat kuliah (sarjana)
Tidak tamat S2 (tidak sampai dapat gelar magister)
Tamat S2 (dapat gelar magister)

1 | Page

Respon

Skor

01

02

03

04

05

06

07

08

09

10

11

12

Centre - Jakarta, Indonesia


Informasi fisik bangunan rumah.
CC2. Berapa banyak ruangan di rumah Anda? Termasuk kamar mandi, toilet, dapur,
namun tidak termasuk loteng dan ruang bawah tanah, kecuali kalau digunakan juga
untuk tempat tinggal.
SATU KODE SAJA

LINGKARI RESPON SAJA.


(3033-3034)

2 | Page

Kode

Jumlah ruangan

Respon

Skor

01
02
03
04
05
06
07
08
09
10
11
12

1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12+

01
02
03
04
05
06
07
08
09
10
11
12

2
2
3
3
4
4
5
6
7
8
8
9

Centre - Jakarta, Indonesia


Fasilitas di rumah.
CC3.

Mana saja dari fasilitas berikut yang Anda miliki di rumah Anda?

BACAKAN.
BISA BANYAK KODE LINGKARI RESPON SAJA.

Kode
Listrik

Suplai gas (gas pipa langsung ke rumah Anda)

Pemanas sentral

AC (yang terpasang, BUKAN yang portable)

Sistem keamanan rumah elektronik (misalnya alarm maling)

Toilet flush duduk/ non-duduk (bukan yang disiram sendiri


dengan gayung)

6
7

Tidak ada toilet flush duduk/ non-duduk

(3035)
Respon

Skor

-3

Skor CC3.
Adanya produk rumah tangga dan teknologi.
CC4.

Mana dari produk berikut yang masih berfungsi yang Anda miliki di rumah Anda?

BACAKAN.
BISA BANYAK KODE LINGKARI RESPON SAJA.

Kode
01

Tempat cuci piring

02

Meja makan

03

Kompor parafin / kompor gas tabung

04

Kulkas (satu pintu bisa saja ada kotak es di dalamnya namun


TIDAK ada freezer yang terpisah di pintu sendiri)

06

Kulkas freezer (yaitu ada bagian freezer dengan pintu sendiri,


terpisah dari pintu kulkas bawah)
Freezer khusus yang terpisah

07

Alat masak (misalnya oven & tungku)

05

3 | Page

(30413090)
Respon

Skor

01

02

03

-3

04

05

06

07

Centre - Jakarta, Indonesia


08

Vacuum cleaner

09

Ceret/ teko listrik

10

Oven microwave

11

Mesin cuci

12

Pengering baju

13

Mesin cuci piring

14

Penggoreng listrik (deep fryer)

15

Mixer listrik

16

Setrika listrik

17

Alat penyaring air

18

Telepon rumah

19

Mesin faksimili

20

Hi-Fi / stereo system (kaset, CD, atau piringan hitam)

21

Video player/ recorder (VCR)

22

DVD recorder (tidak sekadar DVD player)

23

Sistem navigasi mobil elektronik (Sat Nav) / sistem GPS

24

Docking station (untuk MP3 / iPod)

25

Home cinema/ theatre / entertainment centre / HDD multimedia


player

Skor CC4.

4 | Page

08

09

10

11

12

13

14

15

16

17

18

19

20

21

22

23

24

25

Centre - Jakarta, Indonesia


Jumlah produk rumah tangga, teknologi, dan transportasi.
CC5. Berapa jumlah masing-masing produk berikut ini yang masih berfungsi yang Anda
miliki di rumah Anda?
BACAKAN.
BISA BANYAK KODE MASUKKAN JUMLAH YANG DIMILIKI TERMASUK NOL (JIKA
PERLU).
Jumlah
yang
dimiliki

Kode

01
02

Mobil
Becak manual/ motor

Radio (tidak termasuk radio yang ada di


03 Hi-Fi system atau radio jam)
04
05
06
07
08
09
10
11
12
13
14

Jam radio
Komputer PC/ desktop
Komputer laptop
Kamera biasa (non digital)
Kamera biasa(digital)
Kamera video (non digital)
Kamera video (digital)
Pemutar CD / kaset
MP3 player / iPod
Telepon seluler/ telepon mobil
Telepon seluler dengan fasilitas email

Konsol game (di rumah maupun


15 portable / dipegang)
16
17
18

TV hitam putih

Skor
1

5+

TV warna tabung
*
TV warna LCD/ Plasma TV

* Skor untuk TV warna Tabung dan LCD / Plasma:

5 | Page

Centre - Jakarta, Indonesia


Lingkari satu pilihan di bawah (satu
kode)
Tidak ada TV warna

1 TV warna (tabung)

2 atau lebih TV warna (tabung saja)

1 TV warna (LCD / Plasma)

2 atau lebih TV warna (minimal 1 LCD /


Plasma)

Skor CC5.

6 | Page

Kode

Skor
0
2
4
4
6

Centre - Jakarta, Indonesia


Kepemilikan peralatan olahraga dan rekreasi.
CC6.

Apakah Anda memiliki produk-produk olahraga atau rekreasi berikut ini?

BACAKAN.
BISA BANYAK KODE LINGKARI RESPON SAJA.

Kode
1
2
3
4
5
6
7
8
9

Perlengkapan golf
Pelengkapan menyelam/ selancar
Perlengkapan ski / selancar salju / ice skating
Perlengkapan layang / paralayang (tanpa mesin)
Treadmill / peralatan gym lainnya
Perahu motor/ perahu layar
Kolam renang
Alat musik kualitas profesional (misalnya piano, biola, dll.)
Hot tub / Jacuzzi / Sauna

Skor CC6.

7 | Page

(31413149)
Respon

Skor

15

10

Centre - Jakarta, Indonesia


SKOR TOTAL KLASIFIKASI KONSUMEN

Skor CC1.
Skor CC2.

0
0

Skor CC3.
Skor CC4.
Skor CC5.
Skor CC6.

SKOR TOTAL (DARI CC1CC6)

KLASIFIKASI KONSUMEN

Catatan untuk pewawancara: mohon merujuk pada kartu skor LSM yang terlampir di
akhir survey ini untuk menentukan kategori Klasifikasi Konsumen/ LSM responden.
Persyaratan: Seluruh responden harus LSM 3-7. Sisanya hentikan.
LIHAT KLASIFIKASI LSM DI 2 HALAMAN AKHIR

8 | Page

Centre - Jakarta, Indonesia

9 | Page

Centre - Jakarta, Indonesia


(Terjemah Halaman 18)

LEMBAR JAWABAN KLASIFIKASI KONSUMEN


Mohon untuk tidak menulis di lembar jawaban ini, dan pastikan lembar ini
dikembalikan ke supervisor.

Kalikan Skor Total dari kuesioner (CC1 CC6) dengan angka 10.
Dengan menggunakan tabel di bawah, tentukan Klasifikasi Konsumen
yang relevan dan catat pada kuesioner.

Contoh:
1. Total Skor responden 1 adalah 13.
2. Kalikan 10 = skor menjadi 130.
3. Berdasarkan tabel di bawah, skor ini tergolong ke dalam Klasifikasi
Konsumen 01 (yaitu skor antara 76 sampai 130).
4. Maka, 01 dicatat di kolom yang tersedia untuk Klasifikasi Konsumen di
dalam kuesioner.

10 | P a g e

Anda mungkin juga menyukai