Anda di halaman 1dari 6

SATUAN ACARA PENYULUHAN

Topik : Tuberculosis (TBC)


Sub topik : Pengenalan tentang TBC
Sasaran : Keluarga Tn.S
Tempat : Dirumah Tn.S
Waktu : 30 menit

A. Analisa Situasi
Berdasarkan pengkajian dan hasil wawancara mahasiswa
STIKES Mataram dengan salah satu anggota keluarga Tn.S
didapatkan data bahwa salah satu anggota keluarga
yaitu Ny.S menderita tuberculosis paru.
B. Tujuan Instruksional Umum
Pada akhir proses penyuluhan, semua anggota keluarga
Tn.S dapat mengetahui tentang tuberculosis paru.
C. Tujuan Instruksional Khusus
Setelah diberikan penyuluhan, orang tua dapat :
1. Menyebutkan pengertian TBC
2. Menyebutkan penyebab TBC
3. Menyebutkan tanda-tanda TBC
4. Menyebutkan cara penularan TBC
5. Mengetahui cara pencegahan penularan TBC
D. Sasaran
Semua anggota keluarga Tn.S.
E. Materi
1. Pengertian TBC
2. Penyebab TBC
3. Tanda dan gejala TBC
4. Cara penularan TBC
5. Cara pencegahan penularan TBC
F. Metode
1. Ceramah
2. Tanya Jawab
G. Media
1. Leaflet
2. Lembar balik

H. Kegiatan Penyuluhan

No. WAKTU KEGIATAN PENYULUH KEGIATAN PESERTA

1. 3 Pembukaan :
Menit Membuka kegiatan dengan Menjawab salam
mengucapkan salam.
Memperkenalkan diri Mendengarkan
Menjelaskan tujuan dari Memperhatikan
penyuluhan
Menyebutkan materi yang Memperhatikan
akan diberikan
2. 15 Pelaksanaan :
Menit Menjelaskan tentang Memperhatikan
pengertian TBC
Menjelaskan tentang Memperhatikan
penyebab TBC
Menjelaskan tentang tanda Memperhatikan
dan gejala TBC
Menjelaskan tentang cara Memperhatikan
penularan TBC
Menjelaskan tentang cara memperhatikan
pencegahan penularan TBC
3. 10 Evaluasi :
Menit Menanyakan kepada peserta Menjawab
tentang materi yang telah pertanyaan
diberikan, dan
reinforcement kepada
orang tua yang dapat
menjawab pertanyaan.
bertanya
Memberikan kesempatan
bagi orang tua unstuck
bertanya
4. 2 Terminasi :
Menit Mengucapkan terimakasih Mendengarkan
atas peran serta peserta.
Mengucapkan salam penutup Menjawab salam
I. Kriteria Evaluasi
1. Evaluasi Struktur
Semua anggota keluarga berada di rumah
Penyelenggaraan penyuluhan dilaksanakan di rumah
Tn.S
Pengorganisasian penyelenggaraan penyuluhan
dilakukan sebelumnya
2. Evaluasi Proses
Anggota keluarga antusias terhadap materi
penyuluhan
Tidak ada anggota kelurga yang meninggalkan
tempat penyuluhan
Anggota kelurga mengajukan pertanyaan dan
menjawab pertanyaan secara benar
3. Evaluasi Hasil
Semua anggota kelurga mengetahui tentang TBC
Jumlah anggota kelurga yang ada disesuaikan
dengan jumlah anggota kelurga yang ada.
J. Pengorganisasian
Penyaji : Baiq Nurlita Dewi,S.Kep.
MATERI

TUBERCULOSIS PARU (TBC)

A. Pengertian
Tuberculosis adalah penyakit yang disebabkan
mycobacterium tuberculosis yang hamper seluruh organ
tubuh dapat terserang olehnya, tapi yang paling banyak
adalah paru-paru (ipd, fk, ui).

B. Etiologi
Agens infeksius utama, mycobacterium tuberculosis
adalah batang aerobic tahan asam (price, 1997) yang
tumbuh dengan lambat dan sensitive terhadap panas dan
sinar ultra violet, dengan ukuran panjang 1-4 /um dan
tebal 0,3 0,6/um.

C. TandadanGejala
1. Batuk
2. Batuk Berdarah
3. Sesak Nafas
4. Nyeri Dada
5. Berkeringat Pada Malam Hari
6. Berat Badan Menurun
7. Nafsu Makan Berkurang
8. Demam

D. Cara penularan
1. Melalui udara
2. Melalui ludah/dahak
3. Melalui darah
4. Melalui barang-barang yang digunakan penderita
E. Cara pencegahanpenularan TBC
1. Imunisasi bcg pada anak balita, vaksin bcg
sebaiknya diberikan sejak anak masih kecil agar
terhindar dari penyakit tersebut.
2. Bilaada yang dicurigai sebagai penderita tbc maka
harus segera diobati sampai tuntas agar tidak
menjadi penyakit yang lebih berat dan terjadi
penularan.
3. Jangan minum susu sapi mentah dan harus dimasak.
4. Bagi penderita untuk tidak membuang ludah
sembarangan.
5. Pencegahan terhadap penyakit tbc dapat dilakukan
dengan tidak melakukan kontak udara dengan
penderita, minum obat pencegah dengan dosis tinggi
dan hidup secara sehat. Terutama rumah harus baik
ventilasi udaranya dimana sinar matahari pagi masuk
kedalam rumah.
6. Tutup mulut dengan sapu tangan bila batuk serta
tidak meludah/ mengeluarkan dahak di sembarangan
tempat dan menyediakan tempat ludah yang diberi
lisol atau bahan lain yang dianjurkan dokter dan
untuk mengurangi aktivitas kerja serta menenangkan
pikiran.
DAFTAR PUSTAKA
Price, Sylvia Anderson.2005.Patofisiologi: Konsep Klinis
Proses-Proses Penyakit Edisi 6. Jakarta:EGC

Smeltzer, Suzanne. C dan Bare, Brenda. G. 2001. Buku ajar


Keperawatan Medikal Bedah Brunner dan Suddarth Volume
1. Jakarta: EGC

Underwood, J.C.E.1999. Patologi Umum dan Sistematik Volume


2. Jakarta: EGC

Tucker dkk. 1999. Standar Perawatan Pasien , Jakarta : EGC.

Anda mungkin juga menyukai