Anda di halaman 1dari 4

SOAL LATIHAN UKK IPA KELAS 3

____________________________________________________________________
www.swastoteguh.blogspot.com

I . PILIHAN GANDA
Pilihlah a,b atau c dengan memberikan tand asilang ( x) pada huruf jawaban yang
kamu anggap paling benar.
1. Gambar bentuk benda di bawah ini yang bergerak menggelinding adalah .
A. B. C.

2. Permukaan bidang miring yang kasar menyebabkan balok kayu meluncur


dengan....
A. sama cepat.
B. lebih lambat.
C. lebih cepat .

3. Manfaat yang langsung diperoleh dari energi matahari ialah dapat ... .
A. mengeringkan pakaian
B. menggiling padi
C. memompa air

4. Bunyi gitar dihasilkan oleh ....


A. senar ditiup.
B. getaran senar
C. pukulan senar

5. Energi yang dihasilkan oleh kincir angin ialah ....


A. angin
B. gerak
C. panas

6. Mematikan lampu jika tidak diperlukan merupakan cara menghemat energi ....
A. cahaya
B. panas
C. listrik

7. Kertas dapat sebagai bahan membuat kincir angin sederhana, kertas dibuat
sedemikian rupa menjadi .
A. porosnya
B. baling-baling
C. tangkai
8. Alat alat di bawah ini yang digunakan untuk membuat kincir angin sederhana
adalah .
A. gunting
B. staples
C. kapak

9. Permukaan bumi sebagian besar terdiri atas ....


A. daratan
B. pegunungan
C. lautan

10. Rangkaian gunung yang bersambung disebut ....


A.. pegunungan
B.. perbukitan
C. dataran

11. Perhatikan gambar di bawah ini !

2 Wilayah Lautan pada peta di tunjukan oleh


nomor :
1 A. 1
B. 2
3 C. 3

12. Wilayah lautan terdiri atas ....


A.. laut, teluk, selat, dan samudra
B.. laut, sungai, danau, dan rawa
C.gunung,
gunung, laut, bukit, dan pantai

13. Keadaan cuaca dapat ditunjukkan dari ....


A.. keadaan udara
B.. bentuk awan
C.. keadaan matahari

14. Awan yang menunjukkan


menunju tanda tanda akan turun hujan ialah ....
A. stratus
B. cumulus
C. sirus

15. Petani akan menyiram tanaman pada siang hari jika cuaca sedang... .
A. mendung
B. panas
C. hujan

16. Perhatikan
erhatikan gambar dibawah ini !
Gambar tersebut menunjukan cuaca sedang .
A. mendung
B. hujan
C. cerah
17. Bahan-bahan
bahan alam yang dimanfaatkan untuk memenuhi kebutuhan manusia
disebut ....
A.. bahan pokok
B.. sumber daya manusia
C.. sumber daya alam

18. Sumber daya alam yang dimanfaatkan sebagai bahan bakar kendaraan ialah ....
A. air
B. angin
C.. minyak bumi

19. Melakukan reboisasi bertujuan untuk mencegah ....


A.. hutan gundul
B.. timbulnya gempa bumi
C.. gunung meletus

20. Berikut ini usaha untuk mencegah erosi, di antaranya ....


A. tidak membuang sampah sembarangan.
B. Melapisi permukaan tanah dengan beton
C.. membuat sengkedan di bagian bukit curam.

II. ISIAN
Isilah titik-titik
titik dengan jawaban yang singkat dan benar
benar.

21. Layang-layang
layang dapat melayang di udara karena adanya energy . . . .
22. Air bergerak
ak dengan cara .
23. Kertas yang akan dibuat menjadi baling-baling
baling baling harus berbentuk .
24. Ban mobil dibuat bulat agar mudah .
25. Pegunungan pada peta ditunjukkan dengan warna ....
26. Lautan sempit di antara pulau-pulau
pulau pulau disebut ... .
27.
Gambar di samping menunjukan cuaca .

28. Pakaian yang sangat tebal atau jaket dikenakan pada saat cuaca . . . .
29. Buaya, ular, harimau, dan anjing laut diburu manusia untuk diambil . . .
30. Mendirikan suaka marga satwa merupakan salah satu usaha untuk
melestarikan ... .

KUNCI JAWABAN
IPA III
1. C
2. B
3. A
4. B
5. B
6. C
7. B
8. C PENSEKORAN
9. C
10.A PILIHAN GANDA :
11.B JAWABAN SALAH : SKOR 0
12.A JAWABAN BENAR : SKOR 1
13.A SKOR MAKSIMAL : 20
14.C
15.B ISIAN :
16.B JAWABAN SALAH : SKOR 0
17.C JAWABAN BENAR : SKOR 2
18.C SKOR MAKSIMAL : 20
19.A
20.C SKOR TOTAL = SKOR PG + SKOR ISIAN

21. ANGIN NILAI = (SKOR PEROLEHAN : SKOR TOTAL) X 100


22. MENGALIR
23. PERSEGI ( LIHAT TABEL )

24. BERGERAK
25. MERAH
26. SELAT
27. CERAH BERAWAN
28. HUJAN/DINGIN
29. KULITNYA
30. HEWAN LANGKA

Anda mungkin juga menyukai