Anda di halaman 1dari 3

SMK MUHAMMADIYAH GARUT

ULANGAN TENGAH SEMESTER 2/4/6


TAHUN AJARAN 2016-2017

MENATA PRODUK
RABU, 08 MARET 2017
XII PM

Pilihlah salah satu jawaban yang paling benar!


1. Salah satu tujuan display adalah untuk menarik perhatian dan membangkitkan gairah ingin tahu dari pembeli disebut .
a. Attention dan desire d. Interest dan action customer
b. Attention dan action customer e. Attention dan interest customer
c. Interest dan desire
2. Bentuk pemajangan dibagian sisi kiri dan kanan gondola ujung disebut ..
a. Gondola end d. Floor display
b. Dancing up e. Clip strip
c. Wing stage
3. Pengaturan warna produk akan mempengaruhi pemajangan. Warna gelap sebaiknya dipajang .
a. Pada bagian atas d. Pada bagian bawah
b. Pada bagian sisi kiri e. Pada bagian sisi kiri dan sisi kanan
c. Pada bagian sisi kanan
4. Penataan produk dengan barang dipajang dilantai lengkap dengan kardus atau petinya adalah .
a. Wing stage d. Clip strip
b. Floor display e. Gondola end
c. Wing stage
5. Clip strip adalah .
a. Jenis pemajangan yang ditempel di tiap 3 gondola
b. Gondola akhir yang paling ujung untuk disewakan
c. Bentuk pemajangan disisi kiri dan kanan gondola
d. Menata barang dengan cross merchandising yang ada diorong antargondola blok
e. Penataan produk di lantai
6. Frozen island adalah .
a. Peralatan pemajangan berupa rak
b. Peralatan pemajangan berupa etalase
c. Peralatan pemajangan untuk produk beku
d. Suatu ruangan yang mempunyai pengaturan suhu dingin
e. Peralatan untuk pemajangan buah, sayur, dan lain-lain
7. Peralatan yang biasanya digunakan untuk menyimpan produk yang sedang dipromosikan atau diskon adalah
a. Gondola d. Single hook
b. Shelving e. Wagon
c. Showcase
8. Susunan pemajangan produk di rak satu baris ke bawah disebut ..
a. Tier d. Piramid
b. Face e. Bay
c. COC
9. Barang yang mempunyai daya tarik sangat rendah, tetapi memberikan manfaat yang sangat tinggi kepada konsumen dalam jangka panjang
adalah .
a. Deficient product d. Shopping product
b. Pressing product e. Solutary product
c. Speciality product
10. Obat-obatan merupakan kelompok barang .
a. Deficient product d. Speciality product
b. Solutary product e. Shopping product
c. Pressing product
11. Berikut ini yang termasuk kelompok pressing product adalah .
a. Sabun deterjen d. Obat-obatan
b. Sepeda motor dan pakaian e. Permen dan es
c. Rokok dan minuman keras
12. Barang yang pada saat membeli harus dipertimbangkan, baik mutu, harga, maupun hal lainnya adalah .
a. Convencience goods d. desirable product
b. Speciality goods e. shopping goods
c. Barang impulsive
13. Dalam pengaturan ruangan took modern memungkinkan konsumen .
a. Mencari barang yang dibutuhkan
b. Mencari barang yang dipajang
c. Bingung dalam mencari barang kebutuhan
d. Memeriksa barang yang dibutuhkan
e. Menemukan barang dan melayani diri sendiri
14. SOP display di swalayan untuk barang supermarket paling awal yang harus diperhatikan adalah .
a. Banyak produk d. Peralatan yang akan digunakan
b. Penggunaan ruangan e. Jenis-jenis produk yang akan dijual
c. Sarana perparkiran yang memadai
15. Tujuan dari penataan ruangan took yang indah dan rapi adalah .
a. Toko ramai dikunjungi pembeli
b. Situasi ruangan nyaman, semarak dan enak dipandang
c. Pramuniaga tidak merasa cepat lelah
d. Barang tertata rapi
e. Barang tetap terpelihara
16. Kegiatan memanjangkan barang dagangan dari suatu perusahaan, baik dalam ruangan maupun di luar ruangan disebut .
a. Menata display produk d. Pemajangan produk
b. Menata procedure produk e. Penyusunan produk
c. Menata output produk
17. Salah satu tujuan penataan produk adalah .
a. Memudahkan pemeliharaan d. Memudahkan penggolongan barang
b. Memudahkan penjulan barang e. Memudahkan pemasaran barang
c. Memudahkan pelayanan penjualan
18. Pemetaan area yang akan digunakan sebagai tempat menjal suatu barang disebut juga .
a. Counter d. Etalase
b. Visual merchandising e. Center point
c. Layout
19. Tujuan dari pemetaan area adalah .
a. Membantu mempromosikan produk
b. Membantu pemasaran barang
c. Membantu penyaluran barang
d. Membantu konsumen dalam berbelanja barang yang dikehendaki
e. Membantu pengawasan produk
20. Mengatasi setiap perubahan pada display produk dapat dilakukan dengan cara .
a. Pengawasan ulang terhadap barang
b. Menilai ulang terhadap display produk
c. Menyusun dan mengelompokkan barang dari segi kerusakan
d. Pemetaan ulang terhadap area took
e. Penataan ulang terhadap display yang rusak dan berubah dari perencanaan
21. Barang-barang berharga seperti perhiasan emas, jam tangan, handphone biasanya dipajang secara .
a. Window display d. Architectural display
b. Open interior display e. Eksterior display
c. Close interior display
22. Memperhatikan tanggal kedaluarsa merupakan salah satu tindakan .
a. Memonitor display produk
b. Mengevaluasi display produk
c. Memperbaiki susunan letak display produk
d. Mengatasi perubahan pada display produk
e. Mengidentifikasi perubahan pada display produk
23. Salah satu yang perlu diperhatikan pada tata letak dalam toko adalah .
a. Menata produk secara rapi
b. Barang yang ditata harus baru
c. Mempromosikan produk sesuai dengan kategorinya
d. Menambahkan hiasan-hiasan
e. Menempatkan petugas pada counter
24. Keterampilan yang harus dimiliki dalam memonitor penataan produk adalah .
a. Mengawasi produk yang dipajang
b. Mengevaluasi display
c. Mengidentifikasi kerusakan pada display
d. Mengevaluasi, mengidentifikasi kerusakan, dan mengatasi setiap perubahan pada display
e. Memperbaiki penataan produk
25. Menilai ulang penataan produk yang disesuaikan dengan perencanaa, perlengkapan, peralatan, tempat, dan produk yang di display adalah
cara ..
a. Mengevaluasi display produk d. Pengawasan produk
b. Mengidentifikasi kerusakan pada display e. Perubahan display
c. Mengatasi setiap perubahan pada display
26. Menyusun dan mengelompokkan barang dari segi kerusakan atau perubahan merupakan cara .
a. Memonitor display produk d. Mengatasi perubahan pada display produk
b. Mengevaluasi display produk e. Memperbaiki susunan letak display produk
c. Mengidentifikasi perubahan pada display produk
27. Pemajangan barang dengan menunjukkan penggunaan barang secara nyata dan realistis disebut .
a. Open display d. Architectural display
b. Close display e. Eksterior display
c. Window display
28. Dalam layout suatu toko secara ideal harus memiliki sarana utama, yaitu .
a. Ruang administrasi d. ruang keuangan
b. Ruang direksi e. etalase
c. Sarana parkir yang memadai
29. Mengganti barang yang rusak dengan barang yang baru adalah tindakan .
a. Pengawasan display produk d. mengatasi setiap perubahan pada display produk
b. Evaluasi display produk e. memonitor display produk
c. Mengidentifikasi display produk
30. Barang-barang yang tidak diketahui atau diketahui konsumen, namun secara normal tidak berpikir untuk membelinya adalah .
a. Industrial goods d. shopping goods
b. Unsought goods e. speciality goods
c. Convenience goods
31. Desire dan action customer adalah tujuan display untuk .
a. Menimbulkan keinginan memiliki barang dan melakukan pembelian
b. Menarik perhatian dan membangkitkan gairah ingin tahu pembeli
c. Menarik perhatian dan menimbulkan keinginan membeli barang
d. Menarik perhatian dan bertindak melakukan pembelian
e. Membangkitkan gairah ingin tahu dan menimbulkan keinginan memiliki barang
32. Clip strip adalah .
a. Jenis pemajangan yang ditempel di tiap 3 gondola
b. Gondola akhir yang paling ujung untuk disewakan
c. Bentuk pemajangan di sisi kiri dan kanan gondola
d. Menata barang dengan cross merchandising yang ada di lorong antargondola blok
e. Penataan produk di lantai
33. COC adalah .
a. Keterangan yang menunjukkan nama produk, harga, nomor PLU produk
b. Susunan pemajangan produk di rak satu baris ke bawah
c. Pemajangan produk yang menempel di depan kassa
d. Barisan pemajangan barang ke belakang
e. Pemajangan produk dengan muka harus menghadap ke muka
34. Salah satu fungsi dari eksterior display adalah ..
a. Untuk menambah daya tarik terhadap keseluruhan suasana toko
b. Memancing pembeli dengan pemajangan barang-barang istimewa yang dijual di toko
c. Untuk memberi kesempatan calon pembeli melihat, memegang, dan meneliti barang
d. Memperhatikan kegunaan barang
e. Membangun hubungan baik antara perusahaan dengan masyarakat
35. Salah satu kewajiban konsumen adalah .
a. Memberi kompensasi dan anti rugi
b. Memberikan informasi yang benar, jelas, dan jujur
c. Menjamin mutu barang/jasa yang diperdagangkan
d. Membaca atau mengikuti petunjuk informasi dan pemakaian
e. Melakukan pembelaan diri sepatutnya
36. Dalam pengelompokan barang dagangan biasanya dikelompokan menjadi tiga, yaitu .
a. Barang supermarket, barang fresh, dan barang fashion
b. Barang food, barang nonfood, dan barang fresh
c. Barang household, barang food, dan barang fashion
d. Barang stationary, barang household, dan barang fashion
e. Barang fresh, barang household, dan barang fashion
37. Dalam tata letak produk diperlukan perlatan dan perlengkapan diantaranya rak yang disebut juga .
a. Wagon d. wing stage
b. Shelving e. clip strip
c. Showcase
38. Salah satu teknik yang digunakan dalam mengevaluasi display adalah .
a. Pelabelan masih utuh dalam 2-3 minggu
b. Sudah dilakukan pelabelan secara keseluruhan dengan baik dan benar
c. Terdapat kerusakan pada perubahan pada peralatan display
d. Terdapat kerusakan pada produk yang dipajang
e. Tidak ada perubahan pada produk yang dipajang
39. Mengidentifikasi kerusakan atau perubahan pada display produk fashion dapat dilakukan dengan memperhatikan ..
a. Apakah sudah dilakukan pelabelan
b. Apakah penataan barang sudah sesuai dengan SOP dan teknik pemajangan
c. Apakah penataan presentasi visual dan medianya sudah lengkap
d. Apakah warnanya sudah pudar dan kusut
e. Apakah sudah mengikuti prinsip-prinsip penataan barang
40. Salah satu cara yang dilakukan untuk mengatasi setiap perubahan pada display produk adalah ..
a. Memperhatikan apakah ana perubahan perlatan display
b. Memperhatikan apakah ada kerusakan pada produk yang dipajang
c. Membersihkan barang yang dipajang dari debu dan kotoran
d. Memperhatikan apakah alat bantu telah tersedia sesuai kebutuhan
e. Memperhatikan apakah alat penataan barang sesuai dengan SOP

Anda mungkin juga menyukai