Anda di halaman 1dari 2

UPTD PUSKESMAS BULIK

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR


PEMERIKSAAN GLUCOSE
No. Dokumen : / UKM / SOP / / 2017
SOP No. Revisi :
Tanggal Terbit : FEBRUARI 2017
Halaman :
PEMERINTAH KEPALA PUSKESMAS BULIK
DAERAH
KABUPATEN
LAMANDAU D E N N Y, SKM.
................................................................... 19790303 200012 1 003

1. Pengertian Trigliserida merupakan jenis lemak yang dapat ditemukan dalam darah dan merupakan hasil uraian tubuh pada
makanan mengandung lemak dan kolesterol yang telah dikonsumsi dan masuk ke tubuh serta dibentuk dihati. .

2. Tujuan Untuk mengetahui kadar trigliserida darah seseorang dalam mg/dl.

3. Prinsip Kerja UV Test


Trigliserida ditentukan setelah hidrolisa enzimatik dengan lipase quinoneimine terbentuk dari hidrogen peroksida 4-
aminoantipyrine dan 4-chlorophenol dibawah pengaruh katalisa peroksidase dan dapat diukur secara fotometrik.

4. Kebijakan Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 43 tahun 2013 tentang Cara Penyelenggaraan
Laboratorium Klinik yang Baik.

5. Referensi Leaflet Reagen Pemeriksaan Trigliserida Rajawali Nusindo

6. Prosedur / Peralatan dan reagen


Langkah - Reagen Uric Acid
langkah Tabung Reaksi
Mikropipet 1000 L ; 20 L
Blue tip ; yellow tip
Tissue
Fotometer
Langkah langkah kerja :
1. Siapkan Peralatan dan Reagen.
2. Pipet Reagen sebanyak 1000 L menggunakan mikropipet 1000 L dengan menggunakan blue
tip masukan kedalam tabung reaksi. Perlakuan yang sama pada pembuatan standar Uric Acid.
3. Pipet sampel serum / plasma / standar sebanyak 20 L menggunakan mikropipet 20 L dan
yellow tip usap menggunakan tissue pada bagian luar yellow tip dan masukkan kedalam tabung
yang berisi reagen uric acid, homogenkan.
4. Inkubasi 5 menit pada suhu kamar, kemudian ukur absorban pada fotometer.
5. Catat hasil pada kertas hasil dan buku regestrasi laboratorium.

Tabung ke Standar Serum Reagen


1. Blanko - - 1000 L
2. Standar 20 L - 1000 L
3. Sampel - 20 L 1000 L
6. Unit terkait Laboratorium

7. Alur
Pelaksanaan Persiapkan peralatan dan Persiapankan pasien dengan memberikan
reagen pemeriksaan antiseptik kapas alkohol ke daerah vena
mediana cubiti yang ingin diambil
Masukkan darah pada tabung Pipet Reagen sebanyak 1000 L
diamkan selama 5 menit kemudian menggunakan mikropipet 1000 L dengan
disentrifuge dengan kecepatan
3000rpm selama 5 menit menggunakan blue tip masukan kedalam
tabung reaksi. Perlakuan yang sama pada
pembuatan standar.

Pipet sampel serum / plasma / standar


sebanyak 20 L menggunakan
mikropipet 20 L dan yellow tip usap
menggunakan tissue pada bagian luar
Inkubasi 5 menit pada suhu kamar, kemudian
yellow tip dan masukkan kedalam
ukur absorban pada fotometer.
tabung yang berisi reagen uric acid,
homogenkan.

Catat hasil pada kertas hasil dan buku


regestrasi laboratorium

8. Pelaksanaan Nama TANDA TANGAN


Kegiatan

1. DEVI WULANDARI 1.

2. DEWI SETIANINGSIH 2.

Anda mungkin juga menyukai