Anda di halaman 1dari 4

PENGANTAR ARSITEKTUR

EDI KURNIAWAN

F 221 14 143

JURUSAN TEKNIK ARSITEKTUR

FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS TADULAKO
Yoyogi National Gymnasium

Karya : Kenzo tange

Yoyogi National Gymnasium adalah sebuah gedung atau stadion olah raga multi
funsi yang cukup terkenal di dunia.Terletak di Jepang,dibuka pada tahun
1964.Terkenalnya bangunan ini ikut mengangkat nama sang arsitek Kenzo tange.

Berikut Prinsip-prinsip Desain yang digunakan :

-Proportion

Proportion atau proporsi dari bangunan ini dapat terlihat dari desain penempatan
bukaan-bukaan yang berjejer beraturan disisi bangunan.Pola-pola ini member kesan
yang rapid an teratur.
-Skala

Untuk skala sendiri,skala eksterior maupun skala interior yang digunakan,adalah skala
informal atau skala besar.Hal ini dimaksudkan untuk menyesuaikan dengan fungsi
bangunan tersebut,yaitu sebagai stadiun olahraga multi fungsi yang tentunya
digunakan oleh ribuan orang.

-Balance/Keseimbangan

Untuk Balance atau keseimbangan dari bangunan ini sendiri menggunakan desain
keseimbangan simetris.Dapat kita lihat dari bentuk atap dari bangunan ini.

-Tekanan/Point of interest

Untuk Point of Interest dari bangunan ini dapat terlihat dari bentuk lengkungan atap
yang unik dan tidak biasanya.Bagian kanan dan kiri seperti dibatasi oleh sebuah garis
panjang,dan kedua sisi tersebut memaparkan lengkungan yang seolah-olah berbalas-
balasan.

Anda mungkin juga menyukai