Anda di halaman 1dari 4

FORMULIR BEBAN KERJA UNTUK KEBUTUHAN KARYAWAN

1. NAMA JABATAN : STAFF GA (RUMAH TANGGA)


2. UNIT KERJA : GA
3. IKHTISAR JABATAN :
- Menyusun rencana dan melakukan pengelolaan segala urusan rumah tangga dalam lingkup PT. XXX

SATUAN
NO. URAIAN TUGAS HASIL

1 2 3

1. Menyusun rencana kegiatan koordinator urusan rumah tangga


- Menyiapkan bahan kerja Kegiatan
- Menyusun rencana kegiatan tugas penata kerumahtanggaan Laporan
- Membuat laporan hasil penyusunan rencana kegiatan kepada pimpinan Laporan
2. Melakukan pengelolaan kendaraan dinas
- Melakukan pengecekan fisik dan menyusun estimasi kerusakan jika ada Kegiatan
- Menyusun dan melaporkan estimasi biaya perbaikan kepada pimpinan Laporan
- Melakukan perawatan dan atau perbaikan kerusakan yang ada Kegiatan

- Membuat laporan hasil pelaksanaan kegiatan pengelolaan kendaraan dinas Laporan


kepada pimpinan
3. Melakukan pengaturan ruangan rapat
- Menyusun list penggunaan ruang rapat Kegiatan
- Menyiapkan ruangan rapat berkoordinasi dengan pengguna Kegiatan
- Menyiapkan ruangan rapat berkoordinasi dengan teknisi dan operator Kegiatan
- Melaporkan kesiapan ruangan rapat untuk pelaksanaan kegiatan dinas Kegiatan
- Merapihkan kembali ruang rapat seperti sediakala Kegiatan

- Membuat laporan kegiatan pelaksanaan penggunaan ruang rapat kepada Laporan


pimpinan

4. Melaksanakan pengawasan kebersihan gedung dan halaman

- Memberi petunjuk dan arahan kepada anggota kebersihan (Cleaning Service) Kegiatan

- Melakukan pengecekan kebersihan gedung dan halaman Kegiatan


- Membuat laporan hasil pengawasan kebersihan gedung dan halaman kepada Laporan
pimpinan

5 Melaksanakan pengaturan upacara bendera

Susunan
- Membuat susunan acara upacara bendera Acara

- Membuat laporan hasil penyusunan acara upacara bendera kepada atasan Laporan

- Penyiapan perlengkapan upacara bendera dan berkoordinasi dengan teknisi Kegiatan

- Mengatur pelaksanaan latihan tatacara upacara bendera / gladi bersih Kegiatan

- Menjaga peralatan upacara (sound system, dll) selama berlangsungnya upacara Kegiatan
bendera

- Merapihkan peralatan dan tempat upacara bendera seperti sediakala Kegiatan


- Membuat kegiatan pengaturan upacara bendera kepada pimpinan Laporan
6 Melaksanakan pengurusan tagihan listrik / telephone / air
- Menyiapkan dokumen tagihan listrik / telephone / air Kegiatan
- Mengurus tagihan listrik/telephone/air Kegiatan

- Membuat laporan pengurusan tagihan listrik / telephone / air kepada Kegiatan


pimpinan
EBUTUHAN KARYAWAN

am lingkup PT. XXX

WAKTU WAKTU PEGAWAI


PENYELE- KERJA BEBAN YANG KET
SAIAN EFEKTIF KERJA DIBUTUHKAN
(MENIT) (MENIT)

4 5 6 7 8

15 1500 1 0.0100
60 1500 1 0.0400
15 1500 1 0.0100

60 1500 5 0.2000
60 6000 2 0.0200
60 6000 2 0.0200

30 1500 1 0.0200

10 1500 2 0.0133
30 1500 2 0.0400
60 1500 2 0.0800
10 1500 2 0.0133
60 1500 2 0.0800

10 1500 2 0.0133

120 1500 1 0.0800

60 300 1 0.2000
10 1500 2 0.0133

60 72000 1 0.0008

30 72000 1 0.0004

60 72000 1 0.0008

60 72000 12 0.0100

60 72000 12 0.0100

60 72000 12 0.0100
15 72000 1 0.0002

30 6000 1 0.0050
30 6000 1 0.0050

15 6000 1 0.0025

JUMLAH 0.8981
PEMBULATAN 1

Anda mungkin juga menyukai