Anda di halaman 1dari 4

INDIKATOR PENILAIAN PERMASALAHAN SOLUSI

KEBIJAKAN
Ada Tidaknya Rencana Kegiatan Terperinci 1 - Ketidakcocokan data - Pemeriksaan yang memerlukan
tahun ketelitian mengenai kecocokan data
pada setiap buku yang diperlukan

- Kurangnya perincian program kerja - Pembuatan program kerja yang lebih


pada buku kegiatan dan buku notulen terperinci dan penjabaran yang jelas

KINERJA KADER
Jumlah Kader yang Melakukan Kunjungan Kurangnya kunjungan rumah yang dilakukan Melakukan peningkatan kunjungan rumah tiap
tiap bulan bulannya

PENGORGANISASIAN
Adanya Penyuluhan Majelis Taklim dalam Penjabaran kegiatan yang dilakukan kurang Melengkapi penjabaran mengenai kegiatan
Pergerakan Masyarakat Datang ke Posyandu terperinci pada buku kegiatan dan buku lintas majelis taklim yang dilakukan pada buku lintas
sektoral sektoral

Adanya informasi H-1 Posyandu dari Kurangnya informasi H-1 Posyandu secara Pembuatan informasi sercara tertulis
Masjid/Mushollah tertulis kepada pihak Masjid/Mushollah mengenai pemberitahuan H-1 Posyandu
kepada pihak Masjid/Mushollah

Adanya Dukungan Pemuda Kurangnya data mengenai dukungan pemuda Pendataan yang dilakukan secara tertulis
Masjid/Mushollah dalam Penyelenggaraan serta kegiatan yang dilakukan oleh pemuda mengenai pemuda Masjid/Mushollah dan
Posyandu Masjid/Mushollah dalam penyelenggaraan kegiatan yang dilakukan dalam mendukung
Posyandu penyelenggaraan Posyandu
PROSES
Pemberitahuan Hari Buka Posyandu sebelum Belum ada jadwal tertulis yang dapat menjadi Pembuatan jadwal tertulis agar warga sekitar
hari H informasi mengenai hari buka posyandu turut serta dalam penyelengaraan Posyandu

Adanya Tindak Lanjut Setelah Hari H (bukan Kurangnya kegiatan yang dilakukan oleh
kunjungan rumah) posyandu setelah mendapat temuan-temuan
yang memerulukan perhatian khusus

PENGEMBANGAN PROGRAM
Adanya Program PAUD (Pendidikan Anak Kurang lengkapnya data mengenai anak-anak Pendataan yang lebih terperinci mengenai
Usia Dini) yang memerlukan PAUD untuk selanjutnya anak-anak yang memerlukan PAUD
dapat ditindak lanjuti

Penyuluhan Pendidikan - Kurangnya penyuluhan tentang - Mengembangkan dan memberikan


Jumlah Sasaran PAUD pendidikan yang dilakukan untuk lebih banyak penyuluhan tentang
masyarakat sekitar pendidikan

- Kurangnya data tertulis pada buku - Memperbaiki kekurangan data tertulis


penyuluhan pada buku penyuluhan

PEMBERDAYAAN MASYARAKAT
Adanya Distribusi Alat Kontrasepsi yang Kurangnya data mengenai masyarakat yang Melengkapi data mengenai masyarakat yang
Digunakan memerlukan penggunaan alat kontrasepsi memerlukan penggunaan alat kontrasepsi
untuk selanjutnya ditindaklanjuti
SUMBER DAYA
Kader yang Terampil dalam Melaksanakan Adanya keterbatasan jumlah kader yang Penambahan jumlah kader yang terampil
Penimbangan terampil dalam melaksanakan kegiatan dalam melaksanakan kegiatan posyandu
posyandu

OUTPUT/GOAL
Cakupan Fe (Zat Besi) Belum tersedianya data ibu hamil yang Pendataan ibu hamil yang lebih terperinci dan
memerlukan tindak lanjut lengkap serta tindak lanjut yang dilakukan

Cakupan ASI Eksklusif Data yang tersedia belum berupa grafik/chart Pembuatan data berupa grafik

ASPEK PERAN SERTA MASYARAKAT


Perencanaan pada Hari ”H-1” Kurangnya perencanaan program kerja Pembuatan perencanaan program kerja sesuai
kegiatan jangka pendek dan jangka panjang dengan ketentua:
- Jangka pendek yaitu selama 1 bulan
- Jangka panjang yaitu selama 3 bulan

Adanya Forum RT Siaga Belum adanya data mengenai hal-hal yang Pendataan mengenai semua hal yang
berhubungan dengan kegawatdaruratan berhubungan dengan kegawatdaruratan
lingkungan sekitar lingkungan sekitar beserta dengan
distribusinya

Adanya Pertemuan Forum RT Siaga Kurangnya pertemuan Forum RT Siaga yang Perlunya pertemuan Forum RT Siaga yang
dilakukan diadakan rutin tiap minggunya untuk
membahas hal-hal yang berkaitan dengan
fungsi Forum RT Siaga
ASPEK PROGRAM KIA (KESEHATAN IBU DAN
ANAK)
Jumlah Kader yang Menyampaikan 5 Adanya keterbatasan kader dalam menguasai Penambahan jumlah kader dan pembinaan
Program Utama (KIA, KB, Diare, Gizi, dan memahami topik dari materi yang kader untuk menguasai materi sesuai dengan
Imunisasi) menjadi Program Utama topik masing-masing kader

Register Ibu Hamil Belum adanya data mengenai disribusi ibu Pendataan yang lebih terperinci mengenai
hamil distribusi ibu hamil di sekitar posyandu

Cakupan Imunisasi Kurangnya data yang diperlukan mengenai Pendataan yang lebih terperinci mengenai
imunisasi yang perlu ditindaklanjuti imunisasi dan tindak lanjut yang dilakukan

Anda mungkin juga menyukai