Anda di halaman 1dari 3

OBAT UGD

Posted on 10 Januari 2014 by amincai


PENGGUNAAN OBAT LIVE SAVING DI UGD
Adrenalin
untuk vasokontriksi perifir ,
vasodilatasi terhadap
pembuluh darah jantung, otot lurik
dan bronkhus
dosis 0,5 mg/ 3-5 menit
pemakaian : IV / IM / SC
Sulfas atropin
untuk memperbaiki irama jantung
dosis 0,5 mg
pemakaian IV
Aminophilin
Sebagai bronkhodilator
dosis 3-5 mg / kg BB
pemakaian IV
Bicarbonat Natrikus / Meylon
Mengoreksi asidosis metabolik
dosis 1-2 mg / kg BB
pemakaian IV
Dopamin / doperba
meningkatkan curah jantung
dosis 5-10 mg / kg BB / menit
pemakaian perdrip
Lanoxin /Cedilanid
obat standart untuk penderita gagal
jantung dan bila terjadi takhikardi
dosis 3 x 0,25 mg dalam 3 hari
pemakaian IV dengan pengenceran
Oradexon/ Kalmetason/ Dellametason
untuk anafilaktik shock , edema
cerebri, acut
severe asthma
dosis sesui dengan kebutuhan
pemakaian IV
Xyllocard
untuk menurunkan myocardial
exitability
dosis 50-100 mg / 5-10 menit sampai
500 mg / jam
pemakaian IV / drip
Nitrat SL / Nitrodisc
untuk meredakan nyeri dada pada
angina
pectoris stabil
pemakaian sub lingual dan lokal di
dada
Pethidin / Morphin
mengatasi nyeri dada dan
menghilangkan
kecemasan pada infark myocard
dosis sesuai kebutuhan
pemakaian IV / IM
DAFTAR ALAT ALAT UNTUK LIVE SAVING
1 DC SYOK
2 AMBUBAG LENGKAP
3 SUCTION
4 TABUNG OXIGEN DAN ISINYA
5 MONITOR EKG
6 INTUBASI SET
7 EKG
8 VENASECTIEN SET
9 PARTUS SET
10 BEDAH MINOR SET
OBAT DAN ALAT KESEHATAN DI UGD
CAIRAN INFUS
1 Ringer laktat 15
2 Ringer dextrose 15
3 Dextrose 5 % 15
4 Dextrose 10 % 10
5 NaCl 0,9 % 15
6 Kaen 3B 10
7 Kaen 3A 10
8 N4 10
9 Meylon 10
10K Cl 25 ml 10
ALAT ALAT KESEHATAN
1 Aquadest 50 ml 10
2 Bisturi no 10
50
3 Bisturi no 15
50
4 Bisturi no 20
50
5 Blood Set
15
6 Cateter no
12 / 14/ 16/ 18 / 20 / 22/ 24 2
7 Cateter tip
10
8 Disposible 1cc 50
9 Disposible 3cc 100
10Disposible 5cc / 10cc 50
11Disposible 20cc / 50cc 20
12Endure no20/ 22/ 24 20
13Insyte no24 20
14Infus set makro 50
15Infus set mikro 50
16Jarum GSTC B14-1204 12
17Jarum no26 100
18Jarum no23 50
19Mersilk 2/0 12
20Mersilk 3/0 12
21Plain gut 3/0 12
22Wing nedle 10
Obat injeksi
ATS 10
Bricasma 10
Baralgin 10
Buskopan 10
Dopamin 10
Dextyrose 40 % 10
Kalmetason 10 Luminal
10
Methergin 10
Ulceranin 10
Nicholin 250mg 10 Nootrophil
10
Oradexon 10
Primperan 10
Profenid 10
Sotatic 10
Systabon 10
Trental 10
Valium 10
Aminophilin 2
Atropin sulfas 30
Adrenalin 10
Avil 10

Anda mungkin juga menyukai