Anda di halaman 1dari 3

SATUAN ACARA PENYULUHAN ( SAP )

Mata Kuliah : Kesehatan Reproduksi dan Keluarga Berencana


Pokok Bahasan : Metode Kontrasepsi Jangka panjang
Sub Pokok Bahasan : AKBK / Implan
Penyuluh : Mahasiswa D IV Kebidanan
Jam / Waktu : 09.00 / selesai
Tempat :

I. Tujuan Instruksional Umum ( TIU )


Setelah mahasiswa menyelesaikan pembelajaran ini, mahasiswa diharapkan mampu
melaksanakan keterampilan dasar klinik pada topik MKJP.

II. Tujuan Intruksional Khusus ( TIK )


Setelah pemberian materi tentang MKJP, diharapkan mahasiswi dapat :
1. Menjelaskan macam-macam kontrasepsi.
2. Menjelaskan tentang pengertian Metode Kontrasepsi Jangka Panjang.
3. Menjelaskan klasifikasi MKJP.
4. Menjelaskan manfaat penggunaan MKJP.
5. Menjelaskan cara pemasangan dan pelepasan alat implant.

III. Garis – garis Besar Materi


a. Macam-macam Kontrasepsi
b. Metode Kontrasepsi Jangka Panjang
c. Klasifikasi MKJP
d. Manfaat MKJP
e. Pemasangan dan Pelepasan Implan

IV. Metode
1. Ceramah
2. Tanya Jawab
3. Demonstrasi ( Mempergerakan bersama )

1|Satuan Acara Penyuluhan/Mita Rahmadewi


V. Media dan Alat Peraga
1. Leaflet
2. Power Point : LCD
3. Alat peraga
4. Job sheet / Check list

VI. Proses Kegiatan Penyuluhan

No Waktu Kegiatan Penyuluhan Kegiatan Peserta


1 5 menit Pembukaan:
a. Memberi salam a. Menjawab salam

b. Menjelaskan tujuan penyuluhan b. Mendengarkan


c. Menyebutkan materi/ pokok bahasan c. Memperhatikan
yang akan disampaikan d. Memberi respon

2 15 menit Pelaksanakan :
Menjelaskan materi meliputi : a. Menanyakan yang

a. Macam-macam Kontrasepsi belum jelas

b. Metode Kontrasepsi Jangka Panjang b. Menyimak

c. Klasifikasi MKJP c. Aktif bersama


d. Menyimpulkan
d. Manfaat MKJP
e. Pemasangan dan Pelepasan Implan
3 5 menit Evaluasi
a. Memberi kesempatan kepada mahasiswi a. Merespon dan
untuk bertanya bertanya
b. Memberi kesempatan kepada mahasiswi b. Merespon dengan
untuk menjawab pertanyaan yang menjawab
dilontarkan pertanyaan.
c. Menanyakan kembali tentang materi yang c. Menjawab
disampaikan. pertanyaan.
4 5 menit Penutup:
a. Menyimpulkan materi yang telah a. Menyimak
disampaikan. b. Menanyakan yang
b. Tanya jawab belum jelas
c. Tes akhir c. Menjawab salam

2|Satuan Acara Penyuluhan/Mita Rahmadewi


d. Memberi salam penutup

VII. Sumber Belajar


a. Manuaba, IG, dkk, 2007. Pengantar Kuliah Obstetri. Jakarta : EGC.
b. Maryunani, A, dkk, 2013. Asuhan Kegawatdaruratan Maternal dan Neonatal. Jakarta :
TIM.
c. Syaifudin, 2001. Buku Acuan Nasional Pelayanan Kesehatan Maternal dan Neonatal.
Jakarta : YBPSP.
d. Wiknjosastro, H, 2011. Ilmu Kebidanan. Edisi keempat. Yayasan Bina Pustaka
SarwonoPrawirohardjo.
e. Wiknjosastro, H, 2011. Ilmu Kandungan. Edisi keempat. Yayasan Bina Pustaka
SarwonoPrawirohardjo.

VIII. Evaluasi
Metode :
1. Tanya jawab
2. Mengajukan pertanyaan lisan
a. Jelaskan definisi MKJP?
b. Apa saja yang termasuk ke dalam MKJP?
c. Sebutkan macam-macam jenis kontrasepsi?
d. Faktor-faktor apakah yang menjadi penghambat pemasangan MKJP?
e. Uraikan proses pemasangan alat kontrasepsi implant?

3|Satuan Acara Penyuluhan/Mita Rahmadewi

Anda mungkin juga menyukai