Anda di halaman 1dari 147

ht

tp
s://
sul
ba
r.b
ps.
go
.id
ht
tp
s:
//s
ul
ba
r.b
ps
.g
o.
id
DAFTAR NAMA WILAYAH ADMINISTRASI
PROVINSI SULAWESI BARAT
SEMESTER I 2017

ISBN: 978-602-5572-02-9
Nomor Publikasi: 76560.1706
Katalog BPS: 1304046.76
Ukuran Buku: 17,5 cm x 25 cm

.id
Jumlah Halaman: xiv + 131 halaman

o
.g
ps
Naskah:
.b

Bidang Integrasi Pengolahan dan Diseminasi Statistik


r
ba
ul

Gambar Kulit:
//s

Bidang Integrasi Pengolahan dan Diseminasi Statistik


s:
tp
ht

Diterbitkan Oleh:
© BPS Provinsi Sulawesi Barat

Dicetak Oleh:
CV. Prima Digi

Dilarang mengumumkan, mendistribusikan, mengomunikasikan, dan/atau


menggandakan sebagian atau seluruh isi buku ini untuk tujuan komersial tanpa
izin tertulis dari Badan Pusat Statistik

ii
VISI DAN MISI

Badan Pusat Statistik

Visi

Pelopor data statistik terpercaya untuk semua


Misi

.id
1. Menyediakan data statistik berkualitas melalui kegiatan statistik yang

o
terintegrasi dan berstandar nasional maupun internasional.

.g
2. ps
Memperkuat Sistem Statistik Nasional yang berkesinambungan
melalui pembinaan dan koordinasi di bidang statistik.
r .b

3. Membangun insan statistik yang profesional, berintegritas dan


ba

amanah untuk kemajuan perstatistikan.


ul
//s
s:
tp
ht

iii
ht
tp
s:
//s
ul

iv
ba
r.b
ps
.g
o .id
ht
tp
s:
//s
ul

v
ba
r.b
ps
.g
o .id
ht
tp
s:
//s
ul

vi
ba
r.b
ps
.g
o .id
KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT atas segala rahmat
dan karunia-Nya sehingga publikasi “Daftar Nama Wilayah Administrasi
Provinsi Sulawesi Barat Semester I 2017” ini dapat terselesaikan dengan sebaik-
baiknya.

Publikasi ini berisikan nama-nama wilayah administrasi, jumlah, dan


informasi mengenai perkembangan wilayah administrasi di Provinsi Sulawesi
Barat serta dasar hukum pembentukan wilayah administrasi. Data yang dipakai
dalam publikasi ini berasal dari Master File Desa Semester I Tahun 2017.

.id
Perkembangan Wilayah Administrasi di Provinsi Sulawesi Barat yang berlangsung
secara dinamis sebagai akibat dari perubahan wilayah administrasi karena

o
.g
pembentukan, pemekaran atau penggabungan menjadi latar belakang penulisan
publikasi ini.
ps
.b
Publikasi ini diharapkan dapat secara rutin diterbitkan pada setiap
r
ba

semester serta terus dikembangkan informasi di dalamnya. Kepada semua pihak


yang telah memberikan masukan dan bantuan sehingga publikasi ini dapat
ul

diterbitkan, kami ucapkan terima kasih dan penghargaan yang setinggi-tingginya.


//s

Kritik dan saran dari semua pihak yang bersifat membangun selalu kami harapkan
s:

demi kesempurnaan publikasi dimasa yang akan datang.


tp

Demikian semoga publikasi ini bermanfaat.


ht

Mamuju, 10 Desember 2017


Kepala Badan Pusat Statistik
Provinsi Sulawesi Barat

Suntono, SE., M.Si

vii
ht
tp
s:
//s
ul
ba
r.b
ps
.g
o .id
DAFTAR ISI
Hal

Peta Wilayah Provinsi Sulawesi Barat dalam Peta Indonesia ..................................... v


Peta Wilayah Provinsi Sulawesi Barat .................................................................................... vi
Kata Pengantar ................................................................................................................................... v2
Daftar Isi ................................................................................................................................................ ix
Daftar Tabel ......................................................................................................................................... x
Daftar Grafik ........................................................................................................................................ xiv
Bab 1. Pendahuluan ......................................................................................................................... 1

.id
1.1. Konsep dan Definisi Wilayah Administrasi ..................................................... 7
1.2. Perkembangan Wilayah Administrasi Provinsi

o
.g
Sulawesi Barat................................................................................................................. 19
ps
Bab 2. Daftar Nama Wilayah Administrasi ........................................................................... 27
.b
2.1. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kabupaten Majene .................................. 37
r

2.2. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kab. Polewali Mandar ........................... 47


ba

2.3. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kabupaten Mamasa ............................... 65


ul

2.4. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kabupaten Mamuju ................................ 85


//s

2.5. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kab. Mamuju Utara................................. 99


s:

2.6. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kab. Mamuju Tengah............................. 113


tp

Bab 3. Koordinat Wilayah Administrasi................................................................................. 121


ht

3.1. Koordinat Kantor Bupati Menurut Kabupaten .............................................. 123


3.2. Koordinat Kantor Kecamatan di Kabupaten Majene .................................. 124
3.3. Koordinat Kantor Kecamatan di Kab. Polewali Mandar ........................... 125
3.4. Koordinat Kantor Kecamatan di Kabupaten Mamasa ................................ 126
3.5. Koordinat Kantor Kecamatan di Kabupaten Mamuju ................................ 127
3.6. Koordinat Kantor Kecamatan di Kabupaten Mamuju Utara ................... 128
3.7. Koordinat Kantor Kecamatan di Kabupaten Mamuju Tengah ............... 129
Sumber Referensi.............................................................................................................................. 131

ix
DAFTAR TABEL
Hal

KONSEP DAN DEFINISI WILAYAH ADMINISTRASI


1.1.Kode angka (digit) pertama tiap-tiap Pulau/Kepulauan ........................................ 11

PERKEMBANGAN WILAYAH ADMINISTRASI


1.2.1. Rata-rata luas desa dan rata-rata jumlah penduduk tiap desa ..................... 25

DAFTAR NAMA WILAYAH ADMINISTRASI

.id
2.1. Daftar Nama Kabupaten di Provinsi Sulawesi Barat................................................ 29
2.2. Daftar Nama Kecamatan di Kabupaten Majene .......................................................... 30

o
.g
2.3. Daftar Nama Kecamatan di Kabupaten Polewali Mandar ..................................... 31
ps
2.4. Daftar Nama Kecamatan di Kabupaten Mamasa........................................................ 32
.b
2.5. Daftar Nama Kecamatan di Kabupaten Mamuju ........................................................ 33
r

2.6. Daftar Nama Kecamatan di Kabupaten Mamuju Utara ........................................... 34


ba

2.7. Daftar Nama Kecamatan di Kabupaten Mamuju Tengah ....................................... 35


ul
//s

DAFTAR NAMA DESA/KELURAHAN DI KABUPATEN MAJENE


s:

2.1.1. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Banggae ........................................ 39


tp

2.1.2. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Banggae Timur ......................... 40


ht

2.1.3. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Pamboang ................................... 41


2.1.4. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Sendana........................................ 42
2.1.5. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Tammerodo ............................... 43
2.1.6. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Tubo Sendana ........................... 44
2.1.7. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Malunda ....................................... 45
2.1.8. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Ulumanda .................................... 46

DAFTAR NAMA DESA/KELURAHAN DI KABUPATEN POLEWALI MANDAR


2.2.1. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Tinambung ................................. 49
2.2.2. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Balanipa ....................................... 50
2.2.3. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Limboro ....................................... 51
2.2.4. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Tubbi Taramanu ...................... 52
2.2.5. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Alu................................................... 53

x
2.2.6. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Campalagian .............................. 54
2.2.7. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Luyo ............................................... 55
2.2.8. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Wonomulyo ................................ 56
2.2.9. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Mapilli ........................................... 57
2.2.10. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Tapango .................................... 58
2.2.11. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Matakali..................................... 59
2.2.12. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Bulo ............................................. 60
2.2.13. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Polewali ..................................... 61
2.2.14. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Binuang ..................................... 62
2.2.15. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Anreapi ...................................... 63
2.2.16. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Matangnga ............................... 64

o .id
.g
DAFTAR NAMA DESA/KELURAHAN DI KABUPATEN MAMASA
ps
2.3.1. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Sumarorong ............................... 67
2.3.2. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Messawa ...................................... 68
.b

2.3.3. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Pana ............................................... 69


r
ba

2.3.4. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Nosu ............................................... 70


ul

2.3.5. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Tabang .......................................... 71


//s

2.3.6. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Mamasa ........................................ 72


s:

2.3.7. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Tanduk Kalua ............................ 73


tp

2.3.8. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Balla ............................................... 74


ht

2.3.9. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Sesenapadang ........................... 75


2.3.10. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Tawalian ................................... 76
2.3.11. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Mambi ........................................ 77
2.3.12. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Bambang ................................... 78
2.3.13. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kec. Rantebulahan Timur .......................... 79
2.3.14. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Mehalaan .................................. 80
2.3.15. Daftar Nama Desa/Kelurahan di KecamatanAralle ........................................... 81
2.3.16. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Buntu Malangka .................... 82
2.3.17. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Tabulahan ................................ 83

DAFTAR NAMA DESA/KELURAHAN DI KABUPATEN MAMUJU


2.4.1. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Tapalang ...................................... 87
2.4.2. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Tapalang Barat ......................... 88
2.4.3. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Mamuju ........................................ 89

xi
2.4.4. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Simboro ........................................ 90
2.4.5 Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Bala-balakang............................. 91
2.4.6. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Kalukku ........................................ 92
2.4.7. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Papalang ...................................... 93
2.4.8. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Sampaga....................................... 94
2.4.9. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Tommo ......................................... 95
2.4.10. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Kalumpang ............................... 96
2.4.11. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Bonehau .................................... 97

DAFTAR NAMA DESA/KELURAHAN DI KABUPATEN MAMUJU UTARA


2.5.1. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Sarudu .......................................... 101

.id
2.5.2. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Dapurang ..................................... 102

o
2.5.3. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Duripoku ..................................... 103

.g
ps
2.5.4. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Baras.............................................. 104
2.5.5. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Bulutaba....................................... 105
.b

2.5.6. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Lariang ......................................... 106


r
ba

2.5.7. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Pasang Kayu ............................... 107


ul

2.5.8. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Tikke Raya .................................. 108


//s

2.5.9. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Pedongga ..................................... 109


2.5.10. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Bambalamotu ......................... 110
s:
tp

2.5.11. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Bambaira .................................. 111


ht

2.5.12. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Sarjo ............................................ 112

DAFTAR NAMA DESA/KELURAHAN DI KABUPATEN MAMUJU TENGAH


2.6.1. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Pangale ......................................... 115
2.6.2. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kec. Budong-Budong ...................................... 116
2.6.3. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Tobadak ....................................... 117
2.6.4. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Topoyo.......................................... 118
2.6.5. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Karossa ....................................... 119

DAFTAR KOORDINAT WILAYAH ADMINISTRASI


3.1. Koordinat Kantor Bupati Menurut Kabupaten ........................................................... 123
3.2. Koordinat Kantor Kecamatan di Kabupaten Majene ............................................... 124
3.3. Koordinat Kantor Kecamatan di Kab. Polewali Mandar ......................................... 125
3.4. Koordinat Kantor Kecamatan di Kabupaten Mamasa ............................................. 126

xii
3.5. Koordinat Kantor Kecamatan di Kabupaten Mamuju ........................................... 127
3.6. Koordinat Kantor Kecamatan di Kabupaten Mamuju Utara .............................. 128
3.7. Koordinat Kantor Kecamatan di Kabupaten Mamuju Tengah ........................... 129

o .id
.g
ps
r .b
ba
ul
//s
s:
tp
ht

xiii
DAFTAR GRAFIK

PERKEMBANGAN WILAYAH ADMINISTRASI


1.2.1. Perkembangan Jumlah Kecamatan dan Desa Provinsi Sulawesi Barat
2005-Semester I Tahun 2017……………………………………...................................... 22
1.2.2. Jumlah Kecamatan dan Desa Provinsi Sulawesi Barat Kondisi
Semester I Tahun 2017 ....................................................................................................... 23

o .id
.g
ps
r .b
ba
ul
//s
s:
tp
ht

xiv
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

o .id
.g
ps
r .b
ba
ul
//s
s:
tp
ht

BAB 1.
PENDAHULUAN

1
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

o .id
.g
ps
r .b
ba
ul
//s
s:
tp
ht

2
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

PENDAHULUAN
Sejak tahun 2000 telah terjadi perkembangan Wilayah Administrasi (WA)
yang cukup pesat. Salah satu penyebab pesatnya perubahan yang terjadi yaitu
diberlakukannya UU Nomor 22 Tahun 1999 tentang Pemerintahan Daerah, yang
diperbarui dengan UU Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah.
Salah satunya adalah dengan terbentuknya Provinsi Sulawesi Barat yang
merupakan pecahan dari Provinsi Sulawesi Selatan. Hal ini mengakibatkan

.id
berubahnya Master File Desa (MFD) dan Master Blok Sensus (MBS), sehingga

o
.g
MFD dan MBS harus dimutakhirkan sesuai dengan adanya perubahan tersebut.
ps
.b
MFD adalah daftar nama-nama desa/kelurahan seluruh Indonesia yang
r

disusun secara terstruktur menurut susunan/hierarki pembagian wilayah


ba

administrasi mulai dari provinsi, kabupaten/kota, dan kecamatan.


ul
//s

Blok Sensus (BS) adalah wilayah kerja pencacahan yang merupakan


s:

bagian dari suatu wilayah desa/kelurahan. MBS adalah daftar blok sensus seluruh
tp
ht

Indonesia, yang disusun secara terstruktur menurut susunan/hierarki pembagian


wilayah administrasi mulai dari provinsi, kabupaten/kota, kecamatan dan
desa/kelurahan.

MFD digunakan sebagai kerangka pengambilan sampel wilayah, untuk


kegiatan pengumpulan data yang unit sampelnya yaitu desa/kelurahan,
sedangkan MBS digunakan apabila unit sampelnya yaitu blok sensus.

Badan Pusat Statistik telah menerapkan penggunaan aplikasi sistem


informasi MFD dan MBS online berbasis Web sejak Januari 2010, dimana telah
dilakukan sosialisasi sebelumnya pada tahun 2009. Dalam perjalanannya selalu
dilakukan pengembangan untuk memantau perubahan wilayah administrasi di
seluruh Nusantara. Perkembangan wilayah tersebut meliputi perubahan wilayah

3
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

administrasi karena pembentukan, pemekaran atau penggabungan wilayah. Agar


kondisi MFD dapat sesuai dengan keadaan di lapangan, oleh karena itu, perlu
dilakukan Sistem Pemutakhiran MFD dan MBS Berbasis Web setiap semesternya.

Pemutakhiran MFD dilakukan berdasarkan daftar nama desa/kelurahan


hasil pendataan Statistik Potensi Desa (PODES) yang dilakukan menjelang
pelaksanaan sensus. Seperti diketahui pendataan PODES dilaksanakan menjelang
Sensus Penduduk (SP), Sensus Pertanian (ST), dan Sensus Ekonomi (SE).
Perubahan desa/kelurahan yang terjadi antar PODES baik yang disebabkan oleh

.id
pemekaran, penggabungan, maupun perubahan status (misal dari Unit

o
Pemukiman Transmigrasi /UPT menjadi desa definitif), sering kali tidak dapat

.g
memperlihatkan sejarah terjadinya perubahan tersebut. Perubahan-perubahan
ps
tersebut sering kali sangat menyulitkan dalam melakukan monitoring terhadap
r .b

sampel-sampel wilayah terpilih, karena ternyata sampel terpilih tidak sesuai


ba

dengan kenyataan di lapangan, dengan kata lain, wilayah terpilih tidak sesuai
ul

dengan lokasi pendataan. Untuk menjamin kebenaran wilayah terpilih sesuai


//s

dengan lokasi pendataan, diperlukan informasi yang memudahkan untuk melacak


s:
tp

sejarah terjadinya perubahan WA. Informasi tentang perubahan ini bisa didapat,
ht

apabila setiap terjadi perubahan WA, segera dilakukan pemutakhiran data terkait
dengan perubahan WA tersebut, dan dilakukan secara berkesinambungan.
Dengan demikian MFD dan MBS juga dijamin kemutakhirannya, dengan syarat
perubahan WA harus mengacu pada dasar hukum pembentukannya.

Dalam upaya untuk memfasilitasi pencatatan dan perekaman terhadap


perubahan-perubahan WA yang terjadi, Subdirektorat Pengembangan Kerangka
Sampel, Direktorat Pengembangan Metodologi Sensus dan Survei menyusun
Sistem dan Program MFD dan MBS Berbasis Web agar setiap terjadi perubahan
WA dan BS dapat segera dilakukan perbaikan MFD dan MBS.

4
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Dengan memanfaatkan internet, kegiatan pemutakhiran dan monitoring


dapat dilaksanakan secara online, di mana data perubahan WA dan BS seluruh
Indonesia dikumpulkan dalam satu basis data yang disimpan di server BPS.
Melalui sistem ini BPS Povinsi dan BPS Kabupaten/Kota secara langsung dapat
mencatat dan merekam perubahan WA dan BS yang terhubung dengan server
BPS. Hasil pemutakhiran juga dapat dipantau dan dimanfaatkan langsung oleh
seluruh jajaran BPS maupun pengguna lain.

Publikasi Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat ini

.id
menyajikan nama-nama wilayah administrasi, jumlah, dasar hukum pembentukan

o
wilayah dan informasi mengenai perkembangan wilayah administrasi di Provinsi

.g
ps
Sulawesi Barat. Data yang dipakai dalam publikasi ini berasal dari Master File
.b
Desa Semester I Tahun 2017.
r
ba
ul
//s
s:
tp
ht

5
ht
tp
s:
//s
ul
ba
r.b
ps
.g
o .id
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

o .id
.g
ps
r .b
ba
ul
//s
s:
tp
ht

1.1.
KONSEP DAN DEFINISI
WILAYAH ADMINISTRASI

7
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

o .id
.g
ps
r .b
ba
ul
//s
s:
tp
ht

8
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

KONSEP DAN DEFINISI

Provinsi

adalah satuan wilayah tertinggi dari badan pemerintah regional daerah yang
wilayahnya mencakup beberapa kabupaten/kota dipimpin oleh seorang
gubernur. Wilayah provinsi terdiri atas wilayah darat dan wilayah laut sejauh dua
belas mil laut yang diukur dari garis pantai ke arah laut lepas dan atau ke arah

.id
perairan kepulauan.

o
.g
Kabupaten/Kota ps
.b
adalah satuan wilayah yang berada satu tingkat di bawah provinsi pada badan
r
ba

pemerintah regional daerah yang wilayahnya mencakup beberapa kecamatan


ul

atau satuan wilayah yang setingkat lainnya, kabupaten dipimpin oleh seorang
//s

bupati sedangkan kota dipimpin oleh walikota. Perbedaan antara kabupaten


s:

dengan kota dapat dilihat dari beberapa perbedaan karakteristik, diantaranya


tp

aspek luas wilayah, aspek kependudukan, aspek mata pencahariaan penduduk,


ht

aspek struktur pemerintahan, aspek sosial budaya, dan aspek perekonomian.

Kecamatan

adalah satuan wilayah yang dipimpin oleh camat yang dalam pelaksanaan
tugasnya memperoleh pelimpahan sebagian wewenang bupati atau walikota
untuk menangani sebagian urusan otonomi daerah, kecamatan dibentuk di
wilayah kabupaten/kota dengan Perda berpedoman pada Peraturan Pemerintah.

9
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Kelurahan

adalah satuan wilayah yang dipimpin oleh lurah yang dalam pelaksanaan
tugasnya memperoleh pelimpahan dari Bupati/Walikota, kelurahan dibentuk di
wilayah kecamatan dengan Perda berpedoman pada Peraturan Pemerintah.

Desa

adalah kesatuan masyarakat hukum yang memiliki kewenangan untuk mengatur


dan mengurus kepentingan masyarakat setempat berdasarkan asal usul dan adat

.id
istiadat setempat yang diakui dalam sistem Pemerintahan Nasional dan berada di

o
.g
daerah kabupaten.
ps
Kawasan Perkotaan
r .b
ba

adalah kawasan yang mempunyai kegiatan utama bukan pertanian, dengan


ul

susunan fungsi kawasan sebagai tempat permukiman perkotaan, pemusatan dan


//s

distribusi pelayanan jasa pemerintahan, pelayanan sosial, dan kegiatan ekonomi.


s:
tp

Kawasan Perdesaan
ht

adalah kawasan yang mempunyai kegiatan utama pertanian, termasuk


pengelolaan sumber daya alam, dengan susunan fungsi kawasan sebagai tempat
permukiman perdesaan, pelayanan jasa pemerintahan, pelayanan sosial, dan
kegiatan ekonomi.

Sistem Kode Wilayah Administrasi


1. Nomor kode wilayah merupakan identitas wilayah administrasi yang berguna
untuk membedakan satu wilayah administrasi dengan wilayah administrasi
lain. Kode wilayah administrasi dibuat sedemikian rupa mengikuti tingkatan
wilayah administrasi mulai dari provinsi, kabupaten/kota, kecamatan, dan

10
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

desa/kelurahan. Kode wilayah administrasi terdiri dari 10 (sepuluh) angka


(digit) dengan perincian sebagai berikut :
a. Digit pertama menunjukkan nomor urut wilayah pulau/kepulauan.
Pengurutan nomor ini didasarkan pada letak geografis kepulauan
Indonesia yang membentang dari barat ke timur. Pembagian wilayah
pulau/kepulauan dimaksudkan agar kode provinsi yang terbentuk nanti
mempunyai ciri lokasi yang khusus serta untuk mempermudah mengingat
kode-kode provinsi.
Nama

.id
Kode
Pulau/Kepulauan

o
.g
ps 1
Sumatera
2
.b

3
r
ba

Jawa
4
ul

Nusa Tenggara 5
//s

Kalimantan 6
s:
tp

Sulawesi 7
ht

Maluku 8
Papua 9

Tabel 1.1 Kode angka (digit) pertama tiap-tiap pulau/kepulauan


Catatan:
Pulau Sumatera terdapat lebih dari 9 provinsi, oleh
karena itu mempunyai 2 kode. Sedangkan di Pulau
Jawa karena hanya terdapat 6 provinsi, tetapi
apabila bertambah dan melebihi 9 provinsi, maka
kode 4 digunakan sebagai cadangan

11
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

b. Digit kedua menunjukkan nomor urut provinsi dalam pulau/kepulauan


yang bersangkutan. Nomor urut provinsi pada setiap pulau/kepulauan
terdiri dari satu angka (digit), yaitu angka 1 sampai dengan 9.
c. Digit ketiga dan keempat menunjukkan nomor urut kabupaten/kota
dalam provinsi. Nomor urut untuk kabupaten adalah 01, 02, 03,…,69,
sedangkan untuk nomor urut untuk kota adalah 71, 72, 73,…
d. Digit kelima, keenam, dan ketujuh menunjukkan nomor urut kecamatan
dalam kabupaten/kota. Dalam hal ini, digit kelima dan enam
menunjukkan nomor urut kecamatan pada suatu kabupaten/kota dan

.id
digit ketujuh menunjukkan apakah kecamatan yang bersangkutan

o
.g
merupakan kecamatan yang bersangkutan merupakan kecamatan
ps
pecahan atau bukan. Bila tidak ada pemecahan kecamatan, digit kelima,
.b
enam, dan tujuh pada kode kecamatan yang membentuk kabupaten/kota
r
ba

adalah 010, 020, 030, … , 690, sedangkan kecamatan yang membentuk


ul

kotif diberi kode 710, 720, 730, … Jika digit ketujuh bukan 0 (nol), berarti
//s

kecamatan tersebut merupakan kecamatan pecahan.


s:

e. Digit kedelapan, kesembilan, dan kesepuluh menunjukkan nomor urut


tp

desa/kelurahan dalam kecamatan. Nomor urut untuk desa/kelurahan


ht

adalah 001, 002, 003, …

2. Untuk mengetahui kode wilayah administrasi suatu kabupaten/kota yang


juga merupakan kode pengenalan tempat, maka kode kabupaten/kota
tersebut harus dicantumkan kode provinsinya. Untuk mengetahui kode
pengenalan tempat kecamatan, harus dicantumkan kode kabupaten/kotanya.
Demikian juga untuk kode/kelurahan, harus dicantumkan kode
kecamatannya. Dengan demikian, dari banyaknya angka (digit) pada suatu
kode wilayah administrasi, dapat diketahui tingkatan wilayah administrasi
yang memiliki kode tersebut. Kode Provinsi terdiri dari 2 digit, kode

12
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

kabupaten/kota terdiri dari 4 digit, kode kecamatan terdiri dari 7 digit, dan
kode desa/kelurahan terdiri dari 10 digit.

o.id
.g
ps
Cara pembacaan kode wilayah administrasi
r .b
ba

3. Pemberian nomor kode wilayah administrasi mengacu pada letak geografis,


ul

dan dilakukan pada wilayah administrasi satu tingkat diatasnya. Untuk kode
//s

kabupaten/kota harus diurutkan habis dalam satu provinsi. Untuk kode


s:

kecamatan harus diurutkan habis dalam sau kabupaten/kota. Demikian juga


tp

untuk kode desa/kelurahan, harus diurutkan habis dalam satu kecamatan.


ht

4. Pemberian kode wilayah setingkat provinsi untuk setiap pulau/kepulauan


disusun menurut letak geografisnya. Penentuan nomor urut pertama dan arah
nomor dan arah nomor berikutnya tergantung pada susunan letak provinsi di
setiap pulau/kepulauan. Pada umumnya pemberian nomor dimulai dari arah
barat dan berikutnya kearah timur seperti di Jawa, Nusa Tenggara, Maluku,
dan Irian Jaya. Untuk Sumatera dimulai dari barat laut kea rah tenggara,
sedangkan untuk wilayah Sulawesi dari utara ke selatan.

5. Cara memberi nomor kode kabupaten pada umumnya dimulai dari kabupaten
yang berada di batas provinsi sebelah barat daya kemudian dilanjutkan

13
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

dengan wilayah lain. Penomoran kemudian dilanjutkan ke arah sebaliknya


secara berurutan kembali ke arah barat. Setelah sampai pada wilayah paling
barat yang berbatasan dengan wilayah lain, kembali berbelok kearah timur,
demikian seterusnya sampai habis pada wilayah yang bersangkutan. Tatacara
penomoran wilayah secara zig-zag seperti ini dikenal dengan nama serpentin
(berbelok-belok). Tujuan dari tatacara penomoran wilayah seperti ini adalah
agar penarikan contoh (sampel) untuk kegiatan survey menyebar dalam
suatu wilayah untuk dapat “mewakili” populasinya.

.id
6. Letak kota dalam suatu provinsi biasanya terpencar, oleh karena itu urutan

o
.g
nomor dan letak geografisnya tidak begitu diperhatikan. Umumnya diurutkan
menurut lokasinya saja.
ps
r .b
ba

7. Tata cara pemberian nomor kode kecamatan di tiap kabupaten/kota dan tata
ul

cara pembrian nomor kode desa/kelurahan di tiap kecamatan sama seperti


//s

pemberian nomor kode kabupaten di tiap wialayh administrasi setingkat


s:

provinsi, pada umumnya menggunakan sistem serpentin (berbelok-belok).


tp
ht

8. Kode wilayah administrasi dipertahankan untuk jangka waktu 10 tahun sejak


dilakukan pemetaan menjelang Sensus Penduduk. Jika setelah pemetaan SP
terjadi perubahan wilayah administrasi, maka cara pemberian kodenya
ditentukan sebagai berikut :

a. Kode Wilayah Provinsi


Perubahan yang terjadi biasanya berupa pemecahan provinsi sehingga
terbentuk provinsi baru. Pembentukan ini harus berdasarkan Undang-
Undang. Nomor kode provinsi baru adalah nomor kode berikutnya
melanjutkan kode provinsi dalam satu pulau/kepulauan. Bila ada
pembentukan provinsi baru, maka pemberian nomor kode kabupaten di

14
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

provinsi tersebut diurutkan kembali mulai dari 01, 02, 03, … dan kode
kota juga diurutkan mulai dari 71, 72, 73, … Kode kabupaten/kota di
provinsi lama tidak berubah.

b. Kode Wilayah Kabupaten/Kota


Seperti halnya provinsi, perubahan pada wilayah kabupaten/kota
biasanya berupa pemecahan kabupaten/kota sehingga terbentuk
kabupaten/kota baru. Pembentukan ini juga harus berdasarkan Undang-
Undang. Nomor kode kabupaten/kota baru adalah nomor kode beriutnya

.id
melanjutkan nomor kode kabupaten/kota dalam satu provinsi.

o
.g
ps
c. Kode Wilayah Kecamatan
.b

Bila suatu kecamatan dipecah menjadi beberapa kecamatan, dimana nama


r
ba

kecamatan lama masih tetap ada, maka pemberian nomor kode


ul

kecamatan lama tersebut tetap tidak berubah. Sedangkan kecamatan baru


//s

diberi nomor kode dengan mengganti angka nol pada digit ketujuh dari
s:

kode kecamatan lama dengan angka 1 sampai dengan 9, sesuai dengan


tp
ht

banyaknya kecamatan baru tersebut. Bila suatu kecamatan dipecah


menjadi beberapa kecamatan, dimana nama kecamatan lama tidak
digunakan lagi (namanya sudah berubah), maka nomor kode kecamatan
lama tidak dipakai lagi. Sedangkan untuk nomor kode kecamatan yang
baru , digit kelima dan keenam sma dengan kode kecamatan lama, dan
digit ketujuhnya diberi nomor kode angka 1 sampai dengan 9 sesuai
dengan banyaknya kecamatan baru.

Bila dua kecamatan atau lebih dalam satu kabupaten/kota dipecah


menjadi tiga kecamatan atau lebih dimana nama kecamatan pertama dan
nama kecamatan kedua tetap sedangkan nama kecamatan ketiga baru,
maka untuk menentukan kode kecamatan baru adalah dengan melihat

15
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

jumlah desa yang berasal dari kecamatan mana yang paling banyak. Kode
kecamatan ketiga mengikuti kecamatan asal dari desa yang paling banyak
diambil. Bila kecamatan baru dibentuk dan merupakan gabungan dari
bagian dua kabupaten/kota, maka kode kecamatan baru akan mengikuti
kode kecamatan di kabupaten/kota mana kecamatan baru terletak. Bila
kecamatan baru dibentuk dan merupakan gabungan dari bagian dua
kabupaten/kota, maka kode kecamatan baru akan mengikuti kode
kecamatan di kabupaten/kota mana kecamatan baru terletak. Bila ada
pembentukan kabupaten/kota baru, maka pemberian nomor kode

.id
kecamatan di kabupaten/kota tersebut diurutkan

o
.g
kembali mulai dari 010, 020, 030, … Kode kecamatan di kabupaten/kota
ps
lama tidak berubah. Bila suatu kotif berubah menjadi kota, maka
r .b

kecamatan kecamatan di dalamnya semula berkode 710, 720, 730,


ba

…diurutkan kembali 010, 020, 030,…


ul
//s

d. Kode Wilayah Desa/Kelurahan


s:
tp

Bila suatu desa/kelurahan dipecah menjadi beberapa desa/kelurahan,


ht

dimana nama desa/kelurahan lama masih tetap ada, maka kode


desa/kelurahan lama tersebut tetap, tidak berubah. Sedangkan
desa/kelurahan baru diberi nomor kode berikutnya setelah nomor kode
desa/kelurahan terakhir dalam satu kecamatan. Bila suatu
desa/kelurahan dipecah menjadi beberapa desa/kelurahan di mana nama
desa/kelurahan lama tidak digunakan lagi (namanya sudah berubah),
maka nomor kode desa/kelurahan lama tidak dipakai lagi. Sedangkan
untuk desa/kelurahan yang baru, diberi nomor kode berikutnya setelah
nomor kode desa/kelurahan terakhir dalam satu kecamatan.

Bila desa/kelurahan baru merupakan gabungan dari dua desa/kelurahan


atau lebih dimana nama desa/kelurahan baru tersebut masih

16
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

menggunakan nama salah satu desa lama, maka nomor kode


desa/kelurahan baru tersebut adalah sama dengan kode desa/kelurahan
lama yang namanya masih dipakai. Bila desa/kelurahan baru merupakan
gabungan dari dua desa/kelurahan atau lebih dimana nama
desa/kelurahan baru tersebut tidak menggunakan nama salah satu desa
lama, maka nomor kode desa/kelurahan tersebut diberi nomor urut
berikutnya setelah nomor kode terakhir dalam satu kecamatan. Bila ada
pembentukan kecamatan baru, maka pemberian nomor kode
desa/kelurahan diurutkan kembali mulai dari 001, 002, 003, … dan

.id
seterusnya dalam satu kecamatan. Kode desa/kelurahan di kecamatan

o
.g
lama tidak perlu diurutkan kembali. ps
.b
r
ba
ul
//s
s:
tp
ht

17
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

o .id
.g
ps
r .b
ba
ul
//s
s:
tp
ht

18
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

o .id
.g
ps
r .b
ba
ul
//s
s:
tp
ht

1.2.
PERKEMBANGAN
WILAYAH ADMINISTRASI

19
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

o .id
.g
ps
r .b
ba
ul
//s
s:
tp
ht

20
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

PERKEMBANGAN WILAYAH ADMINISTRASI


PROVINSI SULAWESI BARAT

Untuk mengetahui legalitas pembentukan wilayah administrasi, dasar hukum


minimal yang tersedia adalah sebagai berikut:

.id
a. Provinsi dibentuk berdasarkan undang-undang

o
.g
b. Kabupaten/Kota yang dibentuk berdasarkan undang-undang
ps
c. Kecamatan dibentuk berdasarkan peraturan daerah
.b

d. Desa/Kelurahan dibentuk berdasarkan Peraturan Daerah/SK Bupati


r
ba

e. UPT dibentuk berdasarkan SK Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi


ul

f. PMT dibentuk berdasarkan SK Menteri Sosial


//s
s:

Sejak tahun 2000 telah terjadi perkembangan wilayah administrasi yang


tp

cukup pesat. Salah satu penyebab pesatnya perubahan yang terjadi yaitu
ht

diberlakukannya UU Nomor 22 Tahun 1999 tentang Pemerintahan Daerah, yang


diperbarui dengan UU Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah.
Salah satunya adalah dengan terbentuknya Provinsi Sulawesi Barat yang
merupakan pecahan dari Provinsi Sulawesi Selatan dan merupakan provinsi ke-
33. Provinsi Sulawesi Barat diresmikan tanggal 5 Oktober 2004 berdasarkan
Undang-Undang Nomor 26 Tahun 2004. Hal ini mengakibatkan berubahnya MFD
dan MBS, sehingga MFD dan MBS harus dimutakhirkan sesuai dengan adanya
perubahan tersebut.

Pada saat pembentukannya Provinsi Sulawesi Barat terdiri atas 5 (lima)


Kabupaten, yaitu Kabupaten Majene, Kabupaten Polewali Mandar, Kabupaten
Mamasa, Kabupaten Mamuju, dan Kabupaten Mamuju Utara. Sejak saat itu hingga

21
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

tahun 2012, Provinsi Sulawesi Barat telah menambah daerah otonom sejumlah 18
kecamatan, dan 163 desa/kelurahan hingga semester 2 tahun 2012. Pada
semester I tahun 2013, berdasarkan UU No. 4 Tahun 2013 tanggal 14 Desember
2012 Kabupaten Mamuju Tengah yang merupakan kabupaten baru hasil
pemekaran dari Kabupaten Mamuju, secara resmi terbentuk. Kabupaten Mamuju
Tengah terdiri dari 5 kecamatan yaitu Kecamatan Pangale, Kecamatan Budong-
Budong, Kecamatan Tobadak, Kecamatan Topoyo, dan Kecamatan Karossa.
Jumlah desa/kelurahan di Mamuju Tengah sebanyak 56. Sampai dengan semester
I tahun 2017, jumlah desa/kelurahan dan kecamatan di Provinsi Sulawesi Barat,

.id
masing-masing sebesar 650 desa/kelurahan dan 69 kecamatan.

o
.g
Grafik perkembangan wilayah administrasi kecamatan dan
ps
desa/kelurahan Provinsi Sulawesi Barat sejak tahun 2005 sampai dengan
.b
semester I tahun 2017 disajikan pada grafik 1.2.1. Sedangkan persebaran daerah
r
ba

administrasi kecamatan dan desa/kelurahan disajikan pada grafik 1.2.2. di bawah


ul

ini :
//s

Grafik 1.2.1.
s:

Perkembangan Jumlah Kecamatan dan Desa di Provinsi Sulawesi Barat 2005 - Semester I 2017
tp
ht

800
645 645 645 649 649 648 648 650
700 602 603
535
600 482 490
500
400
300
200
53 65 66 69 69 69 69 69 69 69 69
100 51 51
0
200520062007200820092010201120122013201420152016 Smtr
1
Jumlah Desa/Kelurahan
2017
Jumlah Kecamatan

22
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Grafik 1.2.2.
Jumlah Kecamatan dan Desa Provinsi Sulawesi Barat Menurut Kabupaten Kondisi Semester I
Tahun 2017

800
700 650
600
500
400

.id
300
167 181

o
200
82 101 63

.g
100
12 5 56 69
8 16 17 11ps
0
Kab. Kab. Kab. Kab. Kab. Kab. Prov.
.b
Majene Polewali Mamasa Mamuju Mamuju Mamuju Sulawesi
r

Mandar Utara Tengah Barat


ba
ul

Jumlah Desa/Kelurahan
Jumlah Kecamatan
//s
s:
tp

Sejak mulai terbentuk sebagai daerah otonom sendiri Provinsi Sulawesi


ht

Barat telah menambah daerah otonom sejumlah 18 kecamatan, dan 163


desa/kelurahan hingga semester 2 tahun 2012. Perkembangan ini terjadi pada
semua wilayah kabupaten yang ada. Antara lain Kabupaten Majene yang pada
awal terbentuknya Provinsi Sulawesi Barat hanya memiliki 4 Kecamatan dengan
40 Desa/Kelurahan, pada semester II 2012 telah menjadi 8 Kecamatan dengan 82
Desa/Kelurahan. Kabupaten Polewali Mandar bertambah 1 Kecamatan dan 35
Desa/Kelurahan selama kurun waktu 2004-2012, yaitu dari awalnya memiliki 15
Kecamatan dengan 132 Desa/Kelurahan menjadi 16 Kecamatan dan 167
Desa/Kelurahan pada semester II 2012. Kabupaten Mamasa bertambah 4 daerah
otonom setingkat Kecamatan dan 11 Desa/Kelurahan, yang awalnya 13
Kecamatan dengan 167 Desa/Kelurahan menjadi 17 Kecamatan dengan 178

23
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Desa/Kelurahan. Kabupaten Mamuju bertambah 1 Kecamatan pada tahun 2009


dan sejak 2006 sampai 2012 bertambah 45 Desa/Kelurahan, yaitu dari awalnya
tahun 2004 memiliki 15 Kecamatan dan 110 Desa/Kelurahan berkembang
menjadi 16 Kecamatan dan 155 Desa/Kelurahan. Kabupaten Mamuju Utara juga
mengalami perkembangan wilayah administrasi secara signifikan, yaitu yang
pada tahun 2004 hanya memiliki 4 Kecamatan dengan 33 Desa/Kelurahan, pada
tahun 2012 telah menjadi 12 Kecamatan dan 63 Desa/Kelurahan.

Pada semester I tahun 2013, terjadi perubahan wilayah administrasi

.id
karena terbentuknya kabupaten baru yaitu Kabupaten Mamuju Tengah yang

o
merupakan pemekaran dari Kabupaten Mamuju serta pemekaran desa/kelurahan

.g
di Kabupaten Mamasa. Sedangkan kabupaten lain tidak ada perubahan wilayah
ps
administrasi. Perbandingan wilayah administrasi di Provinsi Sulawesi Barat
r .b

tahun 2016-2017 Semester 1 bisa dilihat pada tabel 1.2.1 berikut:


ba
ul

Tabel 1.2.1
//s

Perbandingan Jumlah Kecamatan, Desa/Kelurahan Per Kabupaten Tahun 2015-2016


s:
tp

Tahun 2015 Tahun 2017 Smstr 1


ht

Kabupaten Kecamatan Desa/Kelurahan Kecamatan Desa/Kelurahan


(1) (2) (3) (4) (5)
Majene 8 82 8 82
Polewali Mandar 16 167 16 167
Mamasa 17 181 17 181
Mamuju 11 99 11 101
Mamuju Utara 12 63 12 63
Mamuju Tengah 5 56 5 56
Provinsi Sulawesi
69 648 69 650
Barat

Pada semester 1 tahun 2017 terjadi pemekaran wilayah administrasi di


Kabupaten Mamuju, yang semula 99 desa/kelurahan di tahun 2016 bertambah 2
desa/kelurahan pada semester 1 2017 sehingga menjadi 101 desa/kelurahan.
2
Provinsi Sulawesi Barat yang memiliki luas wilayah 16.787,18 km (sesuai

24
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri No. 39 Tahun 2015) memiliki yang
terbagi dalam 650 Desa/Kelurahan sehingga memiliki luas rata-rata tiap desa
2
25,91 km . Jumlah penduduk Provinsi Sulawesi Barat pada tahun 2016 mencapai
1.306.478 jiwa yang tersebar di 6 Kabupaten (650 Desa/Kelurahan). Sehingga
apabila diambil rata-ratanya setiap wilayah Desa/Kelurahan didalamnya rata rata
setiap desa dihuni oleh sekitar 2.016,17 jiwa.
Untuk rata-rata luas desa dan rata-rata jumlah penduduk tiap desa per
Kabupaten Tahun 2016 dapat dilihat pada tabel 1.2.2 di bawah ini :

.id
Tabel 1.2.2
Rata-Rata Luas Desa Dan Rata-Rata Jumlah Penduduk Tiap Desa Per Kabupaten

o
.g
ps Jumlah Rata-rata jumlah
Nama Luas Rata-rata luas
Kabupaten
.b
Ibukota 2 2 penduduk Thn penduduk per desa
(km ) desa (km ) 2016 (jiwa) (jiwa/desa)
r
ba

(1) (2) (3) (4) (5) (6)


Majene Banggae 947,84 11,56 166 397 2 029
ul

Polewali Mandar Polewali 1 775,65 10,63 427 484 2 560


//s

Mamasa Mamasa 3 005,88 16,61 154 927 856


s:

Mamuju Mamuju 4 999,69 50,50 272 258 2 750


tp

Mamuju Utara Pasangkayu 3 043,75 48,31 161 032 2 556


ht

Mamuju Tengah Tobadak 3 014,37 53,83 124 380 2 221


Provinsi Sulawesi
Mamuju 16 787,18 25,91 1 306 478 2 016
Barat

Kabupaten terluas di Provinsi Sulawesi Barat adalah Kabupaten Mamuju


yaitu seluas 4.999,69 km2 atau hampir sepertiga dari total luas provinsi Sulawesi
Barat sedangkan Kabupaten Majene mempunyai luas terkecil yakni seluas 947,84
km2. Jika dilihat dari jumlah penduduk tahun 2016, Kabupaten Polewali Mandar
merupakan kabupaten yang memiliki jumlah penduduk terbesar yakni sebanyak
427.484 jiwa dengan rata-rata jumlah penduduk per desa mencapai 2.560 jiwa.
Sedangkan Kabupaten Mamuju Tengah yang merupakan kabupaten baru hasil
pemekaran dari Kabupaten Mamuju mempunyai jumlah penduduk yang paling
sedikit yakni sebesar 124.380 jiwa.

25
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

o .id
.g
ps
r .b
ba
ul
//s
s:
tp
ht

27
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

o .id
.g
ps
r .b
l ba
su
s ://
tp
ht

BAB 2.
DAFTAR NAMA
WILAYAH ADMINISTRASI

27
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

o .id
.g
ps
r .b
l ba
su
s ://
tp
ht

28
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

DAFTAR NAMA WILAYAH ADMINISTRASI

Tabel 2.1. Daftar Nama Kabupaten di Provinsi Sulawesi Barat

JUMLAH
NO JUMLAH
KODE NAMA KABUPATEN DESA/ DASAR HUKUM
KEC.
KEL

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1 7601 MAJENE 8 82 UU No. 26 Tahun 2004

o .id
.g
2 7602 POLEWALI MANDAR 16 ps 167 UU No. 26 Tahun 2004
r .b
ba

3 7603 MAMASA 17 181 UU No. 11 Tahun 2002


l
su
s ://
tp

4 7604 MAMUJU 11 101 Permendagri No. 18/2005


ht

5 7605 MAMUJU UTARA 12 63 UU No. 7 Tahun 2003

6 7606 MAMUJU TENGAH 5 56 UU No. 4 Tahun 2013

7600 SULAWESI BARAT 69 650 UU No. 26 Tahun 2004

29
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.2. Daftar Nama Kecamatan di Kabupaten Majene

NO JUMLAH
KODE NAMA KECAMATAN DASAR HUKUM
DESA/KEL

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7601010 BANGGAE 8 *

2 7601011 BANGGAE TIMUR 9 Perda No. 4 Tahun 2006

o .id
3 7601020 PAMBOANG 15 *

.g
ps
4 7601030 SENDANA 17 *
.b
r
ba

5 7601031 TAMMERODO 6 Perda No. 3 Tahun 2006


l
su

6 7601033 TUBO SENDANA 7 Perda No. 3 Tahun 2006


s ://
tp

7 7601040 MALUNDA 12 *
ht

8 7601041 ULUMANDA 8 Perda No 2 Tahun 2006

7601 MAJENE 82 UU No. 26 Tahun 2004

*, data belum dilengkapi

30
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.3. Daftar Nama Kecamatan di Kabupaten Polewali Mandar

JUMLAH
NO KODE NAMA KECAMATAN DASAR HUKUM
DESA/KEL

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7602010 TINAMBUNG 8 Perda No. 8/2000

2 7602011 BALANIPA 11 Perda No. 8/2000

3 7602012 LIMBORO 11 Perda No. 8/2000

.id
4 7602020 TUBBI TARAMANU 13 Perda No. 8/2000

o
.g
5 7602021 ALU 8 Perda No. 8/2000

6 7602030 CAMPALAGIAN
ps 18 Perda No. 8/2000
.b
7 7602031 LUYO 11 Perda No. 8/2000
r
ba

8 7602040 WONOMULYO 14 Perda No. 8/2000


l
su

9 7602041 MAPILLI 12 Perda No. 8/2000


://

10 7602042 TAPANGO 14 Perda No. 8/2000


s

11 7602043 MATAKALI 7 Perda No. 8/2000


tp
ht

12 7602044 BULO 9 Perda No. 1/2007

13 7602050 POLEWALI 9 Perda No. 8/2000

14 7602051 BINUANG 10 Perda No. 8/2000

15 7602052 ANREAPI 5 Perda No. 8/2000

16 7602061 MATANGA 7 Perda No. 8/2000

7602 POLEWALI MANDAR 167 UU No. 26 Tahun 2004

31
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.4. Daftar Nama Kecamatan di Kabupaten Mamasa

JUMLAH
NO KODE NAMA KECAMATAN DASAR HUKUM
DESA/KEL

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7603010 SUMARORONG 10 Perda No. 8/2000

2 7603020 MESSAWA 9 Perda No. 8/2000

3 7603030 PANA 13 Perda No. 8/2000

.id
4 7603031 NOSU 7 Perda Kab. Mamasa No 8 2003

o
.g
5 7603040 TABANG 7 Perda No. 8/2000

6 7603050 MAMASA
ps 12 Perda No. 8/2000
.b
7 7603060 TANDUK KALUA 12 Perda No. 8/2000
r
ba

8 7603061 BALLA 8 Perda Kab. Mamasa No 8 2003


l
su

9 7603070 SESENAPADANG 10 Perda No. 8/2000


://

10 7603071 TAWALIAN 4 Perda Kab. Mamasa No 7 2005


s

11 7603080 MAMBI 13 Perda No. 8/2000


tp
ht

12 7603081 BAMBANG 20 Perda Kab. Mamasa No 8 2003

13 7603082 RANTEBULAHAN TIMUR 8 Perda Kab. Mamasa No. 1/2006

14 7603083 MEHALAAN 11 Perda Kab. Mamasa No 6 2009

15 7603090 ARALLE 12 Perda No. 8/2000

16 7603091 BUNTU MALANGA 11 Perda Kab. Mamasa No 6 2009

17 7603100 TABULAHAN 14 Perda No. 8/2000

7603 MAMASA 181 UU No. 11 Tahun 2002

32
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.5. Daftar Nama Kecamatan di Kabupaten Mamuju

JUMLAH
NO KODE NAMA KECAMATAN DASAR HUKUM
DESA/KEL

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7604010 TAPALANG 10 Permendagri No. 18/2005

2 7604011 TAPALANG BARAT 7 Permendagri No. 18/2005

o.id
3 7604020 MAMUJU 8 Permendagri No. 18/2005

.g
4 7604022 SIMBORO
ps
8 Permendagri No. 18/2005
r .b

5 7604023 BALABALAKANG 2 Perda Kab Mamuju no 12/ 2009


ba
l

6 7604030 KALUKKU 14 Permendagri No. 18/2005


su
://

7 7604031 PAPALANG 9 Permendagri No. 18/2005


s
tp

8 7604032 SAMPAGA 7 Permendagri No. 18/2005


ht

9 7604033 TOMMO 14 Permendagri No. 18/2005

10 7604040 KALUMPANG 13 Permendagri No. 18/2005

11 7604041 BONEHAU 9 Permendagri No. 18/2005

7604 MAMUJU 101 Permendagri No. 18/2005

33
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.6. Daftar Nama Kecamatan di Kabupaten Mamuju Utara

NAMA JUMLAH
NO KODE DASAR HUKUM
KECAMATAN DESA/KEL

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7605010 SARUDU 5 UU No 7 Tahun 2003

2 7605011 DAPURANG 5 Perda Kab. Mamuju Utara No 3 2007

.id
3 7605012 DURIPOKU 4 Perda Kab. Mamuju Utara No 3 2007

o
.g
4 7605020 BARAS 6 UU No 7 Tahun 2003
ps
5 7605021 BULU TABA 7 Perda Kab. Mamuju Utara No 3 2007
r .b
ba

6 7605022 LARIANG 7 Perda Kab. Mamuju Utara No 3 2007


l
su

7 7605030 PASANGKAYU 6 UU No 7 Tahun 2003


://

8 7605031 TIKKE RAYA 5 Perda Kab. Mamuju Utara No 3 2007


s
tp

9 7605032 PEDONGGA 4 Perda Kab. Mamuju Utara No 3 2007


ht

10 7605040 BAMBALAMOTU 6 UU No 7 Tahun 2003

11 7605041 BAMBAIRA 4 Perda Kab. Mamuju Utara No 3 2007

12 7605042 SARJO 4 Perda Kab. Mamuju Utara No 3 2007

7605 MAMUJU UTARA 63 UU No. 7 Tahun 2003

34
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.7. Daftar Nama Kecamatan di Kabupaten Mamuju Tengah

JUMLAH
NO KODE NAMA KECAMATAN DASAR HUKUM
DESA/KEL

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7606010 PANGALE 9 UU No. 4 Tahun 2013

.id
o
.g
2 7606020 BUDONG-BUDONG 11 UU No. 4 Tahun 2013
ps
.b
r
ba

3 7606030 TOBADAK 8 UU No. 4 Tahun 2013


l
su
://

4 7606040 TOPOYO 15 UU No. 4 Tahun 2013


s
tp
ht

5 7606050 KAROSSA 13 UU No. 4 Tahun 2013

7606 MAMUJU TENGAH 56 UU No. 4 Tahun 2013

35
ht
tp
s://
su
lba
r.b
ps
.g
o .id
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

o .id
.g
ps
r .b
l ba
su
s ://
tp
ht

2.1.
DAFTAR NAMA DESA/KELURAHAN
KABUPATEN MAJENE

37
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

o .id
.g
ps
r .b
l ba
su
s ://
tp
ht

38
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.1.1. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Banggae

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7601010001 TOTOLI 1 Perda No. 8 Tahun 2010

.id
2 7601010002 BARU 1 Perda No. 8 Tahun 2010

o
.g
3 7601010003 PANGALI-ALI 1 Perda No. 8 Tahun 2010
ps
.b
4 7601010004 BANGGAE 1 Perda No. 8 Tahun 2010
r
l ba

5 7601010005 RANGAS 1 Perda No. 8 Tahun 2010


su
://

6 7601010006 PALIPI SOREANG 1 Perda No. 8 Tahun 2010


s
tp
ht

7 7601010007 PAMBOBORANG 1 Perda No. 8 Tahun 2010

8 7601010008 GALUNG 1 Perda No. 8 Tahun 2010

7601010 BANGGAE 8 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

39
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.1.2. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Banggae Timur

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7601011001 BAURUNG 1 Perda No. 8 Tahun 2010

2 7601011002 LABUANG 1 Perda No. 8 Tahun 2010

o .id
.g
3 7601011003 TANDE 2 Perda No. 8 Tahun 2010
ps
4 7601011004 BARUGA 2 Perda No. 8 Tahun 2010
r .b
ba

5 7601011005 BARUGA DUA 2 Perda No. 8 Tahun 2010


l
su

6 7601011006 LEMBANG 1 Perda No. 8 Tahun 2010


s://
tp

7 7601011007 LABUANG UTARA 1 Perda No. 8 Tahun 2010


ht

8 7601011008 TANDE TIMUR 2 Perda No. 8 Tahun 2010

9 7601011009 BUTTU BARUGA 2 Perda No. 8 Tahun 2010

7601011 BANGGAE TIMUR 9 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

40
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.1.3. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Pamboang

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7601020001 BONDE 2 Perda No. 7 Tahun 2010

2 7601020002 BABABULO 2 Perda No. 7 Tahun 2010

.id
3 7601020003 SIMBANG 2 Perda No. 7 Tahun 2010

o
4 7601020004 LALAMPANUA 1 Perda No. 8 Tahun 2010

.g
5 7601020005 BETTENG
ps 2 Perda No. 7 Tahun 2010
.b
6 7601020006 ADOLANG 2 Perda No. 7 Tahun 2010
r
ba

7 7601020007 SIRINDU 2 Perda No. 8 Tahun 2010


l
su

8 7601020008 BONDE UTARA 2 Perda No. 7 Tahun 2010


s ://
tp

9 7601020009 BABABULO UTARA 2 Perda No. 7 Tahun 2010


ht

10 7601020010 BUTTU PAMBOANG 2 Perda No. 7 Tahun 2010

11 7601020011 TINAMBUNG 1 Perda No. 8 Tahun 2010

12 7601020012 BANUA ADOLANG 2 Perda No. 7 Tahun 2010

13 7601020013 ADOLANG DUA 2 Perda No. 7 Tahun 2010

14 7601020014 PESULOANG 2 Perda No. 8 Tahun 2010

15 7601020015 BALOMBONG 2 Perda No. 8 Tahun 2010

7601020 PAMBOANG 15 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

41
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.1.4. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Sendana

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7601030001 MOSSO DUA 2 Perda No. 8 Tahun 2010

2 7601030002 MOSSO 2 Perda No. 8 Tahun 2010

3 7601030003 PUTTADA 2 Perda No. 7 Tahun 2010

.id
4 7601030004 SENDANA 2 Perda No. 7 Tahun 2010

o
.g
5 7601030005 TALLUM BANUA 2 Perda No. 7 Tahun 2010
ps
6 7601030011 PUNDAU 2 Perda No. 7 Tahun 2010
r .b

7 7601030012 BUKIT SAMANG 2 Perda No. 8 Tahun 2010


l ba

8 7601030013 LIMBUA 2 Perda No. 8 Tahun 2010


su
://

9 7601030014 LALATEDONG 2 Perda No. 7 Tahun 2010


s

10 7601030015 PAMINGGALAN 2 Perda No. 7 Tahun 2010


tp
ht

11 7601030016 TOTOLISI SENDANA 2 Perda No. 7 Tahun 2010

12 7601030017 BANUA SENDANA 2 Perda No. 7 Tahun 2010

13 7601030018 TALLU BANUA UTARA 2 Perda No. 7 Tahun 2010

14 7601030019 LIMBORO RAMBU-RAMBU 2 Perda No. 7 Tahun 2010

15 7601030020 LEPPANGAN 2 Perda No. 7 Tahun 2010

16 7601030021 BINANGA 2 Perda No. 7 Tahun 2010

7601030 SENDANA 16 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

42
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.1.5. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Tammerodo

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL*

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7601031002 TALLAMBALAO 2 Perda No. 7 Tahun 2010

.id
2 7601031003 TAMMERODO 2 Perda No. 7 Tahun 2010

o
.g
3 7601031004 SEPPONG ps 2 Perda No. 7 Tahun 2010
r .b

4 7601031005 ULIDANG 2 Perda No. 7 Tahun 2010


lba
su

5 7601031006 TAMMERODO UTARA 2 Perda No. 7 Tahun 2010


s ://
tp

6 7601031007 MANYAMBA 2 Perda No. 7 Tahun 2010


ht

7 7601031008 AWO 2 Perda No. 7 Tahun 2010

7601031 TAMMERODO 7 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

43
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.1.6. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Tubo Sendana

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7601033002 ONANG 2 Perda No. 7 Tahun 2010

.id
2 7601033003 ONANG UTARA 2 Perda No. 7 Tahun 2010

o
.g
3 7601033004 TUBO SELATAN ps 2 Perda No. 7 Tahun 2010
r .b

4 7601033005 TUBO 2 Perda No. 7 Tahun 2010


l ba
su

5 7601033006 BONDE-BONDE 2 Perda No. 7 Tahun 2010


s ://
tp

6 7601033007 TUBO TENGAH 2 Perda No. 7 Tahun 2010


ht

7 7601033008 TUBO POANG 2 Perda No. 7 Tahun 2010

7601033 TUBO SENDANA 7 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

44
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.1.7. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Malunda

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7601040006 MALUNDA 2 Perda No. 8 Tahun 2010

2 7601040007 LOMBONG 2 Perda No. 7 Tahun 2010

.id
3 7601040008 BAMBANGAN 2 Perda No. 7 Tahun 2010

o
.g
4 7601040009 MEKKATTA 2 Perda No. 7 Tahun 2010
ps
5 7601040010 MALIAYA 2 Perda No. 7 Tahun 2010
r .b
ba

6 7601040011 LOMBANG 2 Perda No. 7 Tahun 2010


l
su

7 7601040012 LAMUNGANG BATU 2 Perda No. 8 Tahun 2010


://

8 7601040013 KAYUANGIN 2 Perda No. 8 Tahun 2010


s
tp

9 7601040014 LOMBONG TIMUR 2 Perda No. 7 Tahun 2010


ht

10 7601040015 SALUTAHONGAN 2 Perda No. 7 Tahun 2010

11 7601040016 MEKKATTA SELATAN 2 Perda No. 7 Tahun 2010

12 7601040017 LOMBANG TIMUR 2 Perda No. 7 Tahun 2010

7601040 MALUNDA 12 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

45
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.1.8. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Ulumanda

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7601041001 ULUMANDA 2 Perda No. 7 Tahun 2010

.id
2 7601041002 SAMBABO 2 Perda No. 7 Tahun 2010

o
.g
3 7601041003 TANDEALLO
ps 2 Perda No. 7 Tahun 2010
r .b
ba

4 7601041005 KABIRAAN 2 Perda No. 7 Tahun 2010


l
su
://

5 7601041006 POPENGA 2 Perda No. 7 Tahun 2010


s
tp
ht

6 7601041007 SALUTAMBUNG 2 Perda No. 7 Tahun 2010

7 7601041008 PANGGALO 2 Perda No. 7 Tahun 2010

8 7601041009 SULAI 2 Perda No. 7 Tahun 2010

7601041 ULUMANDA 8 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

46
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

o .id
.g
ps
r .b
l ba
su
s ://
tp
ht

2.2.
DAFTAR NAMA DESA/KELURAHAN
KABUPATEN POLEWALI MANDAR

47
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

o .id
.g
ps
r .b
l ba
su
s ://
tp
ht

48
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.2.1. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Tinambung

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7602010001 TANDUNG 2 Perda No. 8/2000

o .id
2 7602010002 SEPA BATU 1 Perda No. 8/2000

.g
ps
.b
3 7602010003 TANGNGA-TANGNGA 2 Perda No. 8/2000
r
l ba

4 7602010004 KARAMA 1 Perda No. 8/2000


su
s ://

5 7602010014 BATULAYA 2 Perda No. 8/2000


tp
ht

6 7602010018 TINAMBUNG 1 Perda No. 8/2000

7 7602010019 LEKOPADIS 2 Perda No. 8/2000

8 7602010021 GALUNG LOMBOK 2 Perda No. 8/2000

7602010 TINAMBUNG 8 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

49
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.2.2. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Balanipa

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7602011001 BALANIPA 2 Perda No. 8/2000

2 7602011002 TAMMANGALLE 2 Perda No. 8/2000

o .id
3 7602011003 GALUNG TULU 2 Perda No. 8/2000

.g
ps
4 7602011004 SABANG SUBIK 2 Perda No. 8/2000
r .b
ba

5 7602011005 PAMBUSUANG 1 Perda No. 8/2000


l
su

6 7602011006 BALA 2 Perda No. 8/2000


s ://

7 7602011007 LEGO 2 Perda No. 8/2000


tp
ht

8 7602011008 LAMBANAN 2 Perda No. 8/2000

9 7602011009 MOSSO 2 Perda No. 8/2000

10 7602011010 TAMMAJARRA 2 Perda No. 8/2000

11 7602011011 PALLIS 2 Perda No.8 Tahun 2008

7602011 BALANIPA 11 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

50
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.2.3. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Limboro

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7602012001 RENGGEANG 2 Perda No. 8/2000

.id
2 7602012002 TANDASURA 2 Perda No. 8/2000

o
.g
3 7602012003 TANGAN BARU 2 Perda No. 8/2000
ps
.b
4 7602012004 LEMBANG LEMBANG 2 Perda No. 8/2000
r
ba

5 7602012005 LIMBORO 1 Perda No. 8/2000


l
su
://

6 7602012006 SAMASUNDU 2 Perda No. 8/2000


s
tp
ht

7 7602012007 NAPO 2 Perda No. 8/2000

8 7602012008 SALARRI 2 Perda No. 8/2000

9 7602012009 TODANG TODANG 2 Perda No. 8/2000

10 7602012010 PENDULANGAN 2 Perda No. 8/2000

11 7602012011 PALECE 2 Perda No.8 Tahun 2008

7602012 LIMBORO 11 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

51
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.2.4. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Tubbi Taramanu

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7602020006 TARAMANU 2 Perda No. 8/2000

2 7602020007 AMBOPADANG 2 Perda No. 8/2000

o .id
3 7602020008 TUBBI 2 Perda No. 8/2000

.g
4 7602020009 RATTE ps 2 Perda No. 8/2000
.b
5 7602020010 BESOANGIN 2 Perda No. 8/2000
r
ba

6 7602020011 PIRIANG TAPIKO 2 Perda No. 8/2000


l
su
://

7 7602020012 POLLEWANI 2 Perda No.8 Tahun 2008


s
tp

8 7602020013 PODA 2 Perda No.8 Tahun 2008


ht

9 7602020014 BESOANGIN UTARA 2 Perda No.8 Tahun 2008

10 7602020015 ARABUA 2 Perda No.8 Tahun 2008

11 7602020016 TARAMANU TUA 2 Perda No.8 Tahun 2008

12 7602020017 TALOBA 2 Perda No.8 Tahun 2008

13 7602020018 PEBURRU 2 Perda No.8 Tahun 2008

7602020 TUBI TARAMANU 13 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

52
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.2.5. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Alu

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7602021001 SARAGIAN 2 Perda No. 8/2000

.id
2 7602021002 MOMBI 2 Perda No. 8/2000

o
.g
ps
3 7602021003 PETOOSANG 2 Perda No. 8/2000
r .b
lba

4 7602021004 KALUMAMMANG 2 Perda No. 8/2000


su
s ://

5 7602021005 PAO PAO 2 Perda No. 8/2000


tp
ht

6 7602021006 PUPUURING 2 Perda No. 8/2000

7 7602021007 SAYOANG 2 Perda No.8 Tahun 2008

8 7602021008 ALU 2 Perda No.8 Tahun 2008

7602021 ALU 8 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

53
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.2.6. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Campalagian

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7602030001 LALIKO 2 Perda No. 8/2000

2 7602030002 LAPEO 1 Perda No. 8/2000

3 7602030003 KENJE 2 Perda No. 8/2000

.id
4 7602030004 SURUANG 2 Perda No. 8/2000

o
.g
5 7602030005 PAPPANG 1
ps Perda No. 8/2000

6 7602030006 BONDE
.b
1 Perda No. 8/2000
r
ba

7 7602030007 PARAPPE 2 Perda No. 8/2000


l

8 7602030008 PANYAMPA 2 Perda No. 8/2000


su
://

9 7602030009 LEMO 2 Perda No. 8/2000


s
tp

10 7602030010 KATUMBANGAN 2 Perda No. 8/2000


ht

11 7602030011 LAMPOKO 2 Perda No. 8/2000

12 7602030012 ONGKO 2 Perda No. 8/2000

13 7602030013 SUMARRANG 2 Perda No. 8/2000

14 7602030016 BOTTO 2 Perda No. 8/2000

15 7602030017 LAGI AGI 2 Perda No.8 Tahun 2008

16 7602030018 PADANG 2 Perda No.8 Tahun 2008

17 7602030019 GATTUNGAN 2 Perda No.8 Tahun 2008

18 7602030020 PADANG TIMUR 2 Perda No.8 Tahun 2008

7602030 CAMPALAGIAN 18 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

54
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.2.7. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Luyo

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7602031001 SAMBALIWALI 2 Perda No. 8/2000

2 7602031002 TENGGELAN 2 Perda No. 8/2000

o.id
.g
3 7602031003 BARU 2 Perda No. 8/2000
ps
4 7602031004 MAPILLI BARAT 2 Perda No. 8/2000
r .b
ba

5 7602031005 LUYO 2 Perda No. 8/2000


l
su

6 7602031006 MAMBU 2 Perda No.8 Tahun 2000


s ://
tp

7 7602031007 PUSSUI 2 Perda No. 8/2000


ht

8 7602031008 BATUPANGA 2 Perda No. 8/2000

9 7602031009 BATUPANGA DAALA 2 Perda No. 8/2000

10 7602031010 PUCCADI 2 Perda No.8 Tahun 2008

11 7602031011 PUSSUI BARAT 2 Perda No.8 Tahun 2008

7602031 LUYO 11 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

55
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.2.8. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Wonomulyo

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7602040001 TUMPILING 2 Perda No. 8/2000

2 7602040003 NEPO 2 Perda No. 8/2000

.id
3 7602040004 KEBUNSARI 2 Perda No. 8/2000

o
.g
4 7602040005 ARJOSARI 2 Perda No. 8/2000
ps
5 7602040006 BUMIAYU 2 Perda No. 8/2000
r .b
ba

6 7602040007 BUMI MULYO 2 Perda No. 8/2000


l
su

7 7602040008 SIDOREJO 1 Perda No. 8/2000


://

8 7602040009 SIDODADI 1 Perda No. 8/2000


s
tp

9 7602040010 CAMPURJO 2 Perda No. 8/2000


ht

10 7602040014 SUMBERJO 2 Perda No. 8/2000

11 7602040015 SUGIHWARAS 1 Perda No. 8/2000

12 7602040016 BANUA BARU 1 Perda No. 8/2000

13 7602040021 BAKKA-BAKKA 2 Perda No. 8/2000

14 7602040022 GALESO 2 Perda No. 8/2004

7602040 WONOMULYO 14 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

56
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.2.9. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Mapilli

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7602041001 BUKU 2 Perda No. 8/2000

2 7602041002 RUMPA 2 Perda No. 8/2000

o.id
3 7602041003 UGI BARU 1 Perda No. 8/2000

.g
4 7602041004 BONNE-BONNE ps 2 Perda No. 8/2000
.b
5 7602041005 MAPILLI 2 Perda No. 8/2000
r
l ba

6 7602041006 KURMA 2 Perda No. 8/2000


su
://

7 7602041007 RAPPANG BARAT 2 Perda No.9 Tahun 2008


s
tp

8 7602041008 BEROANGIN 2 Perda No. 8/2000


ht

9 7602041009 SEGERANG 2 Perda No.8 Tahun 2008

10 7602041010 BONRA 2 Perda No.8 Tahun 2008

11 7602041011 SATTOKO 2 Perda No.8 Tahun 2008

12 7602041012 LANDI KANUSUANG 2 Perda No.9 Tahun 2008

7602041 MAPILLI 12 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

57
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.2.10. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Tapango

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7602042001 BUSSU 2 Perda No. 8/2000

2 7602042002 RAPPANG 2 Perda No. 8/2000

.id
3 7602042003 DAKKA 2 Perda No. 8/2000

o
.g
4 7602042004 PELITAKAN 2 Perda No. 8/2000
ps
5 7602042005 TAPANGO 2 Perda No. 8/2000
r .b
ba

6 7602042006 TAPANGO BARAT 2 Perda No. 8/2000


l
su

7 7602042007 BATU 2 Perda No. 8/2000


://

8 7602042008 PALATTA 2 Perda No. 8/2000


s
tp

9 7602042009 RISO 2 Perda No. 8/2000


ht

10 7602042010 KURRAK 2 Perda No. 8/2000

11 7602042011 TUTTULA 2 Perda No.8 Tahun 2008

12 7602042012 JAMBU MALEA 2 Perda No.8 Tahun 2008

13 7602042013 BANATO REJO 2 Perda No.8 Tahun 2008

14 7602042014 KALIMBUA 2 Perda No.8 Tahun 2008

7602042 TAPANGO 14 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

58
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.2.11. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Matakali

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7602043002 PATAMPANUA 2 Perda No. 8/2000

.id
2 7602043003 MATAKALI 2 Perda No. 8/2000

o
.g
3 7602043004 TONRO LIMA 2 Perda No. 8/2000
ps
.b
4 7602043005 INDUMAKKOMBONG 2 Perda No. 8/2000
r
ba
l

5 7602043006 BARUMBUNG 2 Perda No. 8/2000


su
://

6 7602043007 PASIANG 2 Perda No. 8/2000


s
tp
ht

7 7602043008 BUNGA-BUNGA 2 Perda No. 8/2008

760243 MATAKALI 7 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

59
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.2.12. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Bulo

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7602044001 PULLIWA 2 Perda No. 1/2007

.id
2 7602044002 DAALA TIMUR 2 Perda No. 1/2007

o
.g
3 7602044003 BULO 2 Perda No. 1/2007
ps
4 7602044004 KAROMBANG 2 Perda No. 1/2007
r .b
ba

5 7602044005 PATAMBANUA 2 Perda No. 1/2007


l
su

6 7602044006 LENGGO 2 Perda No. 1/2007


://

7 2
s

7602044007 SEPPORAKKI Perda No.8 Tahun 2008


tp
ht

8 7602044008 IHING 2 Perda No.8 Tahun 2008

9 7602044010 SABURA 2 Perda No.8 Tahun 2008

7602044 BULO 9 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

60
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.2.13. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Polewali

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7602050001 DARMA 1 Perda No. 8/2000

2 7602050002 MANDING 1 Perda No. 8/2000

o.id
.g
3 7602050003 MADATTE 1 Perda No. 8/2000
ps
.b
4 7602050004 PEKKABATA 1 Perda No. 8/2000
r
ba

5 7602050005 TAKATIDUNG 1 Perda No. 8/2000


l
su
://

6 7602050006 LANTORA 1 Perda No. 8/2000


s
tp

7 7602050007 SULEWATANG 2 Perda No. 8/2000


ht

8 7602050008 WATTANG 1 Perda No. 8/2000

9 7602050009 POLEWALI 1 Perda No. 8/2000

7602050 POLEWALI 9 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

61
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.2.14. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Binuang

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7602051001 TONYAMAN 2 Perda No. 8/2000

2 7602051002 AMASSANGAN 2 Perda No. 8/2000

o .id
3 7602051003 MIRRING 2 Perda No. 8/2000

.g
4 7602051004 PAKU 2
ps Perda No. 8/2000
r .b

5 7602051005 BATETANGNGA 2 Perda No. 8/2000


ba
l
su

6 7602051006 KUAJANG 2 Perda No. 8/2000


s ://

7 7602051007 MAMMI 1 Perda No. 8/2000


tp
ht

8 7602051008 KALEOK 2 Perda No.8 Tahun 2008

9 7602051009 REA 2 Perda No.8 Tahun 2008

10 7602051010 AMOLA 2 Perda No.8 Tahun 2008

7602051 BINUANG 10 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

62
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.2.15. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Anreapi

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7602052002 ANREAPI 2 Perda No. 8/2000

.id
2 7602052003 KELAPA DUA 2 Perda No. 8/2000

o
.g
3 7602052004 PAPPANDANGAN 2
ps Perda No. 8/2000
.b

4 7602052005 DUAMPANUA 2 Perda No. 8/2000


r
ba
l
su

5 7602052006 KUNYI 2 Perda No. 2/2004


s ://
tp

7602052 ANREAPI 5 Desa


ht

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

63
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.2.16. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Matangnga

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7602061001 LILLI 2 Perda No. 8/2000

2 7602061002 TAPUA 2 Perda No. 8/2000

o .id
3 7602061003 MATANGNGA 2 Perda No. 8/2000

.g
4 7602061004 RANGOAN
ps
2 Perda No. 8/2000
r .b

5 7602061005 BA'PA TAPUA 2 Perda No.8 Tahun 2008


lba
su

6 7602061006 MAMBU TAPUA 2 Perda No.8 Tahun 2008


://

7 7602061007 KATIMBANG 2 Perda No.8 Tahun 2008


s
tp
ht

7602061 MATANGNGA 7 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

64
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

o .id
.g
ps
r .b
l ba
su
s ://
tp
ht

2.3.
DAFTAR NAMA DESA/KELURAHAN
KABUPATEN MAMASA

65
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

o .id
.g
ps
r .b
l ba
su
s ://
tp
ht

66
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.3.1. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Sumarorong

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7603010001 SIBANAWA 2 Perda No. 8/2000

2 7603010002 BATANGURU 2 Perda No. 8/2000

o .id
.g
3 7603010003 TABONE 2 Perda No. 8/2000
ps
4 7603010004 TADISI 2 Perda No. 8/2000
r .b
ba

5 7603010005 SASAKAN 2 Perda No. 8/2000


l
su

6 7603010006 SUMARORONG 2 Perda No. 8/2000


s ://
tp

7 7603010007 BANEA 2 Perda Kab. Mamasa No 7/2004


ht

8 7603010008 SALUBALO 2 Perda Kab. Mamasa No 7/2004

9 7603010009 BATANGURU TIMUR 2 Perda Kab. Mamasa No 7/2004


Keputusan Bupati Mamasa
10 7603010010 RANTE KAMASE 2 Nomor 140/11/SET/2004

7603010 SUMARORONG 10 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

67
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.3.2. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Messawa

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7603020001 MESSAWA 2 Perda No. 8/2000

2 7603020002 RIPPUNG 2 Perda No. 8/2000

o.id
.g
3 7603020003 MAKUANG 2 Perda No. 8/2000
ps
4 7603020004 SEPANG 2 Perda No. 8/2000
r .b
ba

5 7603020005 MALIMBONG 2 Perda No. 8/2000


l
su

6 7603020006 MATANDE 2 Perda Kab. Mamasa No 7/2004


s ://
tp

7 7603020007 SIPAI 2 Perda Kab. Mamasa No 7/2004


ht

8 7603020008 PASAPA' MAMBU 2 Perda Kab. Mamasa No 7/2004

Keputusan Bupati Mamasa


9 7603020009 TANETE BATU 2 Nomor 140/11/SET/2004

7603020 MESSAWA 9 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

68
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.3.3. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Pana

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7603030001 PANA 2 Perda No. 8/2000

2 7603030002 MANIPI 2 Perda No. 8/2000

o .id
3 7603030003 MAMULLU 2 Perda No. 8/2000

.g
4 7603030004 ULUSALU ps 2 Perda No. 8/2000
.b
5 7603030005 SAPAN 2 Perda No. 8/2000
r
l ba

6 7603030006 DATU BARINGAN 2 Perda No. 8/2000


su
://

7 7603030007 PANURA 2 Perda No. 8/2000


s

Perda Kab. Mamasa No


tp

8 7603030008 TALLANG BULAWAN 2 7/2004


ht

Perda Kab. Mamasa No


9 7603030009 KARAKA 2 7/2004
Keputusan Bupati Mamasa
10 7603030010 WERI 2 Nomor 140/11/SET/2004
Keputusan Bupati Mamasa
11 7603030011 ULUSALU INDAH 2 Nomor 140/11/SET/2004
Keputusan Bupati Mamasa
12 7603030012 SALUTAMBUN 2 Nomor 140/11/SET/2004
Keputusan Bupati Mamasa
13 7603030013 SALOAN 2 Nomor 140/11/SET/2004

7603030 PANA 13 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

69
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.3.4. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Nosu

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7603031001 NOSU 2 Perda No. 8/2000

o.id
.g
2 7603031002 MASEWE 2 Perda No. 8/2000
ps
.b
3 7603031003 BATU PAPAN 2 Perda No. 8/2000
r
l ba
su

4 7603031004 MINANGA 2 Perda No. 8/2000


s ://
tp

Perda Kab. Mamasa No


5 7603031005 SIWI 2 7/2004
ht

6 7603031006 MINANGA TIMUR 2 Perda Kab. Mamasa No 7/2004

Keputusan Bupati Mamasa


7 7603031007 PARINDING 2 Nomor 140/11/SET/2004

7603031 NOSU 7 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

70
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.3.5. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Tabang

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7603040001 TABANG 2 Perda No. 8/2000

.id
2 7603040002 TABANG BARAT 2 Perda No. 8/2000

o
.g
3 7603040003 TADO' KALUA
ps2 Perda No. 8/2000
r .b
ba

4 7603040004 MASUPPU 2 Perda Kab. Mamasa No 7/2004


l
su
://

5 7603040005 BAKADISURA 2 Perda Kab. Mamasa No 7/2004


s
tp
ht

6 7603040006 KALAMA' 2 Perda Kab. Mamasa No 7/2004

Keputusan Bupati Mamasa


7 7603040007 SALUKONA 2 Nomor 140/11/SET/2004

7603040 TABANG 7 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

71
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.3.6. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Mamasa

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7603050001 MAMASA 1 Perda No. 8/2000

2 7603050002 OSANGO 2 Perda No. 8/2000

.id
3 7603050003 RAMBU SARATU 2 Perda No. 8/2000

o
.g
4 7603050004 LAMBANAN 2 Perda No. 8/2000
ps
5 7603050005 LEMBANGNA SALULO 2 Perda No. 8/2000
r .b
ba

6 7603050006 TAUPE 2 Perda No. 8/2000


l
su

7 7603050007 BUNTUBUDA 2 Perda Kab. Mamasa No 7/2004


://

8 7603050008 TONDOK BAKARU 2 Perda Kab. Mamasa No 7/2004


s
tp

9 7603050009 PEBASSIAN 2 Perda Kab. Mamasa No 7/2004


ht

10 7603050010 MAMBULILLING 2 Perda Kab. Mamasa No 7/2004

11 7603050011 BOMBONG LAMBE 2 Perda Kab. Mamasa No 7/2004


Keputusan Bupati Mamasa
12 7603050012 BUBUN BATU 2 Nomor 140/11/SET/2004

7603050 MAMASA 12 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

72
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.3.7. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Tanduk Kalua

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7603060001 MESAKADA 2 Perda Kab. Mamasa No 7/2004

2 7603060002 TAMALANTIK 2 Perda No. 8/2000

o.id
3 7603060003 BALA BATU 2 Perda Kab. Mamasa No 7/2004

.g
4 7603060004 MALABO ps 2 Perda No. 8/2000
.b
5 7603060005 MINAKE 2 Perda No. 8/2000
r
ba
l

6 7603060006 MANNABABA 2 Perda Kab. Mamasa No 7/2004


su
://

7 7603060007 PARONDO BULAWAN 2 Perda No. 8/2000


s
tp

8 7603060008 SINDAGAMANIK 2 Perda No. 8/2000


ht

Keputusan Bupati Mamasa


9 7603060009 KANAN 2 Nomor 140/11/SET/2004
Keputusan Bupati Mamasa
10 7603060010 PAMBE 2 Nomor 140/11/SET/2004
Keputusan Bupati Mamasa
11 7603060011 SALURANO 2 Nomor 140/11/SET/2004
Keputusan Bupati Mamasa
12 7603060012 TALIMBUNG 2 Nomor 140/11/SET/2004

7603060 TANDUK KALUA 12 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

73
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.3.8. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Balla

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7603061001 BALLA 2 Perda No. 8/2000

.id
2 7603061002 BALLA SATANETEAN 2 Perda No. 8/2000

o
.g
3 7603061003 BALLA BARAT ps 2 Perda No. 8/2000
r .b

4 7603061004 PIDARA 2 Perda Kab. Mamasa No 7/2004


l ba
su

5 7603061005 BALLA TUMUKA' 2 Perda Kab. Mamasa No 7/2004


s ://

Keputusan Bupati Mamasa


tp

6 7603061006 BAMBAPUANG 2 Nomor 140/11/SET/2004


ht

7 7603061007 SEPAKUAN 2 Perda Kab. Mamasa No 7/2004

Keputusan Bupati Mamasa


8 7603061008 BALLA TIMUR 2 Nomor 140/11/SET/2004

7603061 BALLA 8 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

74
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.3.9. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Sesenapadang

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7603070001 RANTEPUANG 2 Perda No. 8/2000

2 7603070002 MELANGKENA PADANG 2 Perda Kab. Mamasa No 7/2004

o .id
3 7603070003 PALADAN 2 Perda No. 8/2000

.g
4 7603070004 SATANETEAN ps 2 Perda Kab. Mamasa No 7/2004
.b
5 7603070005 OROBUA SELATAN 2 Perda Kab. Mamasa No 7/2004
r
ba
l

6 7603070006 OROBUA 2 Perda No. 8/2000


su
://

7 7603070007 OROBUA TIMUR 2 Perda No. 8/2000


s
tp

8 7603070008 LISUAN ADA' 2 Perda Kab. Mamasa No 7/2004


ht

Keputusan Bupati Mamasa


9 7603070013 MALIMBONG 2 Nomor 140/11/SET/2004
Keputusan Bupati Mamasa
10 7603070014 MARAMPAN OROBUA 2 Nomor 140/11/SET/2004

7603070 SESENAPADANG 10 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

75
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.3.10. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Tawalian

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7603071001 TAWALIAN TIMUR 2 Perda No. 8/2000

.id
o
.g
ps
2 7603071002 KARIANGO 2 Perda Kab. Mamasa No 7/2004
r.b
l ba
su

3 7603071003 TAWALIAN 2 Perda No. 8/2000


s ://
tp
ht

4 7603071004 RANTETANGNGA 2 Perda Kab. Mamasa No 7/2004

7603071 TAWALIAN 4 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

76
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.3.11. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Mambi

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7603080001 MAMBI 2 Perda No. 8/2000

2 7603080002 TALIPPUKI 2 Perda No. 8/2000

.id
3 7603080004 RANTEBULAHAN 2 Perda No. 8/2000

o
.g
4 7603080006 SONDONG LAJUK 2 Perda No. 8/2000
ps
.b
5 7603080010 SALUBANUA 2 Perda No. 8/2000
r
ba

6 7603080011 TAPALINNA 2 Perda No. 8/2000


l
su

7 7603080012 PAMMOSEANG 2 Perda No. 8/2000


s ://

8 7603080013 SALUMAKAK 2 Perda No. 8/2000


tp
ht

9 7603080014 BUJUNGMANURUNG 2 Perda No. 8/2000

10 7603080016 SENDANA 2 Perda Kab. Mamasa No 7/2004


Keputusan Bupati Mamasa
11 7603080027 INDO BANUA 2 Nomor 140/11/SET/2004

12 7603080028 SALUALO' 2 Perda Kab. Mamasa

13 7603080029 SALUDURIAN 2 Perda Kab. Mamasa

7603080 MAMBI 13 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

77
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.3.12. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Bambang

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7603081001 BAMBANG 2 Perda No. 8/2000

2 7603081002 BAMBANG TIMUR 2 Perda No. 8/2000

3 7603081003 RANTELEMO 2 Perda No. 8/2000

.id
4 7603081004 ULUMAMBI 2 Perda No. 8/2000

o
5 7603081005 SALUDENGEN 2 Perda No. 8/2000

.g
6 7603081006 MINANGA ps 2 Perda No. 8/2000

7 7603081007 SIKAMASE 2 Perda No. 8/2000


r .b

8 7603081008 LEMBANGMOKALLANG 2 Perda Kab. Mamasa No 7/2004


ba

9 7603081009 MASOSO 2 Perda Kab. Mamasa No 7/2004


l
su

10 7603081010 SALUASSING 2 Perda Kab. Mamasa No 7/2004


://

11 7603081011 SALUBULO 2 Perda Kab. Mamasa No 7/2004


s
tp

12 7603081012 SALUKADI 2 Perda Kab. Mamasa No 7/2004


ht

13 7603081013 SALUKEPOPO 2 Perda Kab. Mamasa No 7/2004

14 7603081014 ULUMAMBI BARAT 2 Perda Kab. Mamasa No 7/2004

15 7603081015 LIMBADEBATA 2 Perda Kab. Mamasa No 7/2004

16 7603081016 TANETE TOMBA 2 Perda Kab. Mamasa No 7/2004


Keputusan Bupati Mamasa
17 7603081017 SALUTABANG 2 Nomor 140/11/SET/2004
Keputusan Bupati Mamasa
18 7603081018 SALURURU 2 Nomor 140/11/SET/2004
Keputusan Bupati Mamasa
19 7603081019 RANTETARIMA 2 Nomor 140/11/SET/2004
Keputusan Bupati Mamasa
20 7603081020 BALATANA 2 Nomor 140/11/SET/2004

7603081 BAMBANG 20 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

78
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.3.13. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Rantebulahan Timur

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7603082001 SALUMOKANAN 2 Perda No. 8/2000

.id
2 7603082002 LEKO 2 Perda Kab. Mamasa No 7/2004

o
.g
3 7603082003 BUANGIN 2 Perda Kab. Mamasa No 7/2004
ps
.b
4 7603082004 SALUMOKANAN BARAT 2 Perda Kab. Mamasa No 7/2004
r
l ba

5 7603082005 SALUMOKANAN UTARA 2 Perda Kab. Mamasa No 7/2004


su
://

6 7603082006 BAMBANG BUDA 2 Perda Kab. Mamasa No 7/2004


s
tp

Keputusan Bupati Mamasa


ht

7 7603082007 KIRAK 2 Nomor 140/ /SET/XI/2007

8 7603082008 SAMPALE 2

7603082 RANTEBULAHAN TIMUR 8 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

79
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.3.14. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Mehalaan

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7603083001 BOTTENG 2 Perda No. 8/2000

Keputusan Bupati Mamasa


2 7603083002 PASSEMBUK 2 Nomor 141/195/SET/XI/200

.id
3 7603083003 SALUKONTA 2 Perda No. 8/2000

o
Keputusan Bupati Mamasa

.g
4 7603083004 LEKO SUKAMAJU 2 Nomor 140/11/SET/2004
ps Perda Kab. Mamasa No 7 Th
.b
5 7603083005 MESAKADA 2 2004 tgl 24 Mei 2004
r
ba

6 7603083006 MEHALAAN 2 Perda No. 8/2000


l
su

Keputusan Bupati Mamasa


7 7603083007 MEHALAAN BARAT 2 Nomor 140/11/SET/2004
s ://

Keputusan Bupati Mamasa


tp

8 7603083008 SALUAHOK 2 Nomor 141/195/SET/XI/200


ht

9 7603083009 KONDO 2

10 7603083010 ULUMEA 2

11 7603083011 SALUBALO 2

7603083 MEHALAAN 11 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

80
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.3.15. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Aralle

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7603090001 ARALLE 2 Perda No. 8/2000

2 7603090003 RALLEANAK 2 Perda No. 8/2000

.id
3 7603090004 PANETEAN 2 Perda No. 8/2000

o
.g
4 7603090005 UHAILANU ps 2 Perda No. 8/2000
r .b

5 7603090007 ARALLE UTARA 2 Perda No. 8/2000


l ba
su

6 7603090009 UHAIDAO 2 Perda No. 8/2000


://

Perda Kab. Mamasa No 7 Th


7 7603090010 BARURU 2 2004 tgl 24 Mei 2004
s
tp

Perda Kab. Mamasa No 7 Th


ht

8 7603090015 RALLEANAK UTARA 2 2004 tgl 24 Mei 2004

Perda Kab. Mamasa No 7 Th


9 7603090016 PAMMOSEANG PANGGA 2 2004 tgl 24 Mei 2004

Keputusan Bupati Mamasa


10 7603090017 ARALLE SELATAN 2 Nomor 143/12/SET/III/200

Keputusan Bupati Mamasa


11 7603090018 HAHANGAN 2 Nomor 143/12/SET/III/200

Keputusan Bupati Mamasa


12 7603090019 KALABE 2 Nomor 143/12/SET/III/200

7603090 ARALLE 12 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

81
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.3.16. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Buntu Malangka

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

Perda Kab. Mamasa No 7 Th


1 7603091001 ARALLE TIMUR 2 2004 tgl 24 Mei 2004

Keputusan Bupati Mamasa


2 7603091002 SALUTAMBUN TIMUR 2 Nomor 140/11/SET/2004

o .id
.g
3 7603091003 SALUTAMBUN 2 Perda No. 8/2000
ps Perda Kab. Mamasa No 7 Th
4 7603091004 KEBANGA 2 2004 tgl 24 Mei 2004
r .b

Keputusan Bupati Mamasa


ba

5 7603091005 SALUTAMBUN BARAT 2 Nomor 140/11/SET/2004


l
su

Perda Kab. Mamasa No 7 Th


6 7603091006 KABAE 2 2004 tgl 24 Mei 2004
s ://
tp

7 7603091007 SALURINDUK 2 Perda No. 8/2000


ht

Keputusan Bupati Mamasa


8 7603091008 PENATANGAN 2 Nomor 140/11/SET/2004

9 7603091009 BUNTU MALANGKA 2 Perda No. 8/2000

Perda Kab. Mamasa No 7 Th


10 7603091010 RANTEBERANG 2 2004 tgl 24 Mei 2004

Perda Kab. Mamasa No 7 Th


11 7603091011 TAORA 2 2004 tgl 24 Mei 2004

7603091 BUNTU MALANGKA 11 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

82
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.3.17. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Tabulahan

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7603100001 LAKAHANG 2 Perda No. 8/2000

2 7603100002 PERIANGAN 2 Perda No. 8/2000

3 7603100003 MALATIRO 2 Perda No. 8/2000

o .id
4 7603100004 TABULAHAN 2 Perda No. 8/2000

.g
5 7603100005 SALULEANG
ps 2 Perda No. 8/2000
.b
Perda Kab. Mamasa No 7 Th
r

6 7603100007 TAMPAK KURRA 2 2004 tgl 24 Mei 2004


ba

Perda Kab. Mamasa No 7 Th


l

7 7603100008 GANDANG DEWATA 2 2004 tgl 24 Mei 2004


su

Perda Kab. Mamasa No 7 Th


://

8 7603100009 BURANA 2 2004 tgl 24 Mei 2004


s
tp

Perda Kab. Mamasa No 7 Th


9 7603100010 SALUBAKKA 2 2004 tgl 24 Mei 2004
ht

Perda Kab. Mamasa No 7 Th


10 7603100011 PANGANDARAN 2 2004 tgl 24 Mei 2004
Keputusan Bupati Mamasa
11 7603100012 LAKAHANG UTAMA 2 Nomor 140/11/SET/2004
Keputusan Bupati Mamasa
12 7603100013 TALOPAK 2 Nomor 140/11/SET/2004

13 7603100014 TIMORO 2 Perda No. 8/2000


Keputusan Bupati Mamasa
Nomor 146.2/KPTS-
14 7603100015 PEU 2 592.b/III/2008

7603100 TABULAHAN 14 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

83
ht
tp
s://
su
lba
r.b
ps
.g
o .id
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

o .id
.g
ps
r .b
l ba
su
s ://
tp
ht

2.4.
DAFTAR NAMA DESA/KELURAHAN
KABUPATEN MAMUJU

85
ht
tp
s://
su
lba
r.b
ps
.g
o .id
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.4.1. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Tapalang

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7604010001 KASAMBANG 1 Permendagri No. 18/2005

2 7604010002 BELA 2 Permendagri No. 18/2005

.id
3 7604010003 GALUNG 1 Permendagri No. 18/2005

o
.g
4 7604010004 OROBATU ps2 Permendagri No. 18/2005
r .b

5 7604010005 TAKANDEANG 2 Permendagri No. 18/2005


ba
l
su

6 7604010006 TAAN 2 Permendagri No. 18/2005


://

7 7604010007 KOPEANG 2 Perda Kab Mamuju no 2/ 2008


s
tp
ht

8 7604010008 RANTEDODA 2 Perda Kab Mamuju no 2/ 2008

9 7604010009 TAMPALANG 2 Perda Kab Mamuju no 2/ 2008

10 7604010010 DAYANGINNA 2 Perda Kab. Mamuju No. 5 / 2015


7604010 TAPALANG 10 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

87
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.4.2. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Tapalang Barat

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7604011001 PASA'BU 2 Permendagri No. 18/2005

.id
2 7604011002 DUNGKAIT 2 Permendagri No. 18/2005

o
.g
3 7604011003 LABUANG RANO ps2 Permendagri No. 18/2005
r .b

4 7604011004 LEBANI 2 Permendagri No. 18/2005


ba
l
su

5 7604011005 TANETE PAO 2 Perda Kab Mamuju no 5/ 2006


s ://
tp

6 7604011006 AHU 2 Perda Kab Mamuju no 2/ 2008


ht

7 7604011007 PANGASAAN 2 Perda Kab Mamuju no 2/ 2008

7601011 TAPALANG BARAT 7 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

88
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.4.3. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Mamuju

NO KLASIFIKASI
KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7604020003 BINANGA 1 Permendagri No. 18/2005

.id
2 7604020004 MAMUNYU 1 Permendagri No. 18/2005

o
.g
3 7604020005 TADUI 2 Permendagri No. 18/2005
ps
.b
4 7604020006 BAMBU 2 Permendagri No. 18/2005
r
lba

5 7604020007 KARAMPUANG 2 Permendagri No. 18/2005


su
://

6 7604020008 RIMUKU 1 Perda Kab Mamuju no 5/ 2006


s
tp
ht

7 7604020009 KAREMA 1 Perda Kab Mamuju no 5/ 2006

8 7604020010 BATU PANU 2 Perda Kab Mamuju no 2/ 2008

7604020 MAMUJU 8 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

89
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.4.4. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Simboro

NO KLASIFIKASI
KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7604022001 BOTTENG 2 Permendagri No. 18/2005

.id
2 7604022002 SALLETTO 2 Permendagri No. 18/2005

o
.g
3 7604022003 SIMBORO 1 Permendagri No. 18/2005
ps
.b
4 7604022004 RANGAS 1 Permendagri No. 18/2005
r
ba
l

5 7604022005 SUMARE 2 Permendagri No. 18/2005


su
://

6 7604022006 BOTTENG UTARA 2 Perda no 5 tahun 2006


s
tp
ht

7 7604022007 TAPANDULLU 2 Perda Kab Mamuju no 2/ 2008

8 7604022009 PATI`DI 2 Perda Kab Mamuju no 2/ 2008

7604022 SIMBORO 8 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

90
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.4.5. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Bala-balakang

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

.id
1 7604023001 BALABALAKANG 2 Perda Kab Mamuju no 12/ 2009

o
.g
ps
.b

2 7604023002 BALABALAKANG TIMUR 2 Perda Kab Mamuju no 12/ 2009


r
lba
su
s ://
tp

7604023 BALABALAKANG 2 Desa


ht

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

91
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.4.6. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Kalukku

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7604030001 BEBANGA 1 Permendagri No. 18/2005

2 7604030002 SINYONYOI 1 Permendagri No. 18/2005

o.id
3 7604030003 KEANG 2 Permendagri No. 18/2005

.g
4 7604030004 SONDOANG ps
2 Permendagri No. 18/2005
.b
5 7604030005 KALUKKU 2 Permendagri No. 18/2005
r
l ba

6 7604030006 BERU-BERU 2 Permendagri No. 18/2005


su
://

7 7604030007 KABULOANG 2 Permendagri No. 18/2005


s
tp

8 7604030008 BELANG-BELANG 2 Permendagri No. 18/2005


ht

9 7604030009 POKKANG 2 Perda Kab Mamuju no 5/ 2006

10 7604030010 GULILING 2 Perda Kab Mamuju no 5/ 2006

11 7604030011 UHAIMATE 2 Perda Kab Mamuju no 5/ 2006

12 7604030012 KALUKKU BARAT 2 Perda Kab Mamuju no 2/ 2008

13 7604030013 PAMMULUKANG 2 Perda Kab Mamuju no 2/ 2008

14 7604030014 SINYOINYOI SELATAN 2 Perda Kab. Mamuju No. 6 / 2015


7604030 KALUKKU 14 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

92
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.4.7. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Papalang

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7604031001 PAPALANG 2 Permendagri No. 18/2005

.id
2 7604031002 TOPORE 2 Permendagri No. 18/2005

o
.g
3 7604031003 SUKADAMAI 2 Permendagri No. 18/2005
ps
.b
4 7604031004 SALOKAYU I 2 Permendagri No. 18/2005
r
ba
l

5 7604031005 TOABO 2 Permendagri No. 18/2005


su
://

6 7604031006 BONDA 2 Permendagri No. 18/2005


s
tp
ht

7 7604031007 BODA-BODA 2 Perda Kab Mamuju no 5/ 2006

8 7604031008 BATU AMPA 2 Perda Kab Mamuju no 2/ 2008

9 7604031009 SISANGO 2 Perda Kab Mamuju no 2/ 2008

7604031 PAPALANG 9 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

93
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.4.8. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Sampaga

NAMA KLASIFIKASI
NO KODE DASAR HUKUM
DESA/KEL DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7604032001 SALUBARANA 2 Permendagri No. 18/2005

2 7604032002 KALONDING 2 Permendagri No. 18/2005

o .id
.g
3 7604032003 TANAMBUA 2 Permendagri No. 18/2005
ps
r .b

4 7604032004 BUNDE 2 Permendagri No. 18/2005


l ba
su

5 7604032005 TARAILU 2 Permendagri No. 18/2005


s ://
tp

6 7604032006 SAMPAGA 2 Permendagri No. 18/2005


ht

7 7604032007 LOSSO 2 Perda Kab Mamuju no 2/ 2008

7604032 SAMPAGA 7 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

94
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.4.9. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Tommo

NO KLASIFIKASI
KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7604033001 TAMEMONGGA 2 Permendagri No. 18/2005

2 7604033002 TOMMO 2 Permendagri No. 18/2005

.id
3 7604033003 BUANA SAKTI 2 Permendagri No. 18/2005

o
.g
4 7604033004 CAMPALOGA 2 Permendagri No. 18/2005
ps
.b
5 7604033005 RANTE MARIO 2 Permendagri No. 18/2005
r
ba

6 7604033006 TAMMEJARRA 2 Permendagri No. 18/2005


l
su

7 7604033007 MALINO 2 Permendagri No. 18/2005


s ://

8 7604033008 KAKULLASAN 2 Permendagri No. 18/2005


tp
ht

9 7604033009 LELING 2 Permendagri No. 18/2005

10 7604033010 KALEPU 2 Perda Kab Mamuju no 5/ 2006

11 7604033011 SALUDENGEN 2 Perda Kab Mamuju no 2/ 2008

12 7604033012 SANDANA 2 Perda Kab Mamuju no 2/ 2008

13 7604033013 LELING BARAT 2 Perda Kab Mamuju no 2/ 2008

14 7604033014 LELING UTARA 2 Perda Kab Mamuju no 2/ 2008

7604033 TOMMO 14 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

95
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.4.10. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Kalumpang

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7604040001 KALUMPANG 2 Permendagri No. 18/2005

2 7604040002 KARATAUN 2 Permendagri No. 18/2005

.id
3 7604040003 SIRAUN 2 Permendagri No. 18/2005

o
.g
4 7604040004 KARAMA ps
2 Permendagri No. 18/2005
r .b

5 7604040005 TUMONGA 2 Permendagri No. 18/2005


ba
l
su

6 7604040007 SALUMAKKI 2 Perda Kab Mamuju no 5/ 2006


://

7 7604040008 POLIO 2 Perda Kab Mamuju no 5/ 2006


s
tp
ht

8 7604040009 LIMBONG 2 Perda Kab Mamuju no 5/ 2006

9 7604040010 SANDAPANG 2 Perda Kab Mamuju no 5/ 2006

10 7604040011 KONDO BULO 2 Perda Kab Mamuju no 5/ 2006

11 7604040012 MAKKALIKI 2 Perda Kab Mamuju no 2/ 2008

12 7604040013 LASA' 2 Perda Kab Mamuju no 2/ 2008

13 7604040014 BATU MAKKADA 2 Perda Kab Mamuju no 2/ 2008

7604040 KALUMPANG 13 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

96
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.4.11. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Bonehau

NO KLASIFIKASI
KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7604041001 BUTTU ADA 2 Permendagri No. 18/2005

2 7604041002 BONEHAU 2 Permendagri No. 18/2005

o.id
3 7604041003 SALUTIWO 2 Permendagri No. 18/2005

.g
4 7604041005 LUMIKA
ps
2 Permendagri No. 18/2005
r .b

5 7604041007 TAMALEA 2 Perda Kab Mamuju no 5/ 2006


ba
l
su

6 7604041008 MAPPU 2 Perda Kab Mamuju no 2/ 2008


://

7 7604041009 BANUADA 2 Perda Kab Mamuju no 2/ 2008


s
tp
ht

8 7604041010 HINUA 2 Perda Kab Mamuju no 2/ 2008

9 7604041011 KINANTANG 2 Perda Kab Mamuju no 2/ 2008

7604041 BONEHAU 9 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

97
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

o .id
.g
ps
r .b
l ba
su
s ://
tp
ht

98
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

o .id
.g
ps
r .b
l ba
su
s ://
tp
ht

2.5.
DAFTAR NAMA DESA/KELURAHAN
KABUPATEN MAMUJU UTARA

99
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

o .id
.g
ps
r .b
l ba
su
s ://
tp
ht

100
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.5.1. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Sarudu

NAMA KLASIFIKASI
NO KODE DASAR HUKUM
DESA/KEL DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7605010003 SARUDU 2 UU No. 7 Tahun 2003

.id
2 7605010004 KUMASARI 2 UU No. 7 Tahun 2003

o
.g
3 7605010007 BULU MARIO 2
ps UU No. 7 Tahun 2003
r .b

4 7605010011 PATIKA 2 Perda Kab Mamuju Utara No. 3/ 2007


ba
l
su

5 7605010012 DODA 2 Perda Kab Mamuju Utara No. 3/ 2007


s ://
tp

7605010 SARUDU 5 Desa


ht

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

101
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.5.2. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Dapurang

NAMA KLASIFIKASI
NO KODE DASAR HUKUM
DESA/KEL DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7605011001 BENGGAULU 2 Perda Kab Mamuju Utara No. 3/ 2007

.id
2 7605011002 BULU BONGGU 2 Perda Kab Mamuju Utara No. 3/ 2007

o
.g
3 7605011003 TIRTA BUANA 2
ps UU No. 7 Tahun 2003
r .b

4 7605011004 SARASA 2 Perda Kab Mamuju Utara No. 3/ 2007


l ba
su

5 7605011005 DAPURANG 2 UU No. 7 Tahun 2003


s ://
tp

7605011 DAPURANG 5 Desa


ht

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

102
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.5.3.Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Duripoku

NO KLASIFIKASI
KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7605012001 TAMMARUNANG 2 UU No. 7 Tahun 2003

o .id
.g
2 7605012002 SAPTANAJAYA 2 UU No. 7 Tahun 2003
ps
3 7605012003 TARANGGI 2 Perda Kab Mamuju Utara No. 3/ 2007
r .b
ba

4 7605012004 SIPAKAINGA 2 Perda Kab Mamuju Utara No. 3/ 2007


l
su
s ://

7605012 DURIPOKU 4 Desa


tp

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan


ht

103
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.5.4. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Baras

NAMA KLASIFIKASI
NO KODE DASAR HUKUM
DESA/KEL DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7605020001 BARAS 2 UU No. 7 Tahun 2003

2 7605020002 BALANTI 2 UU No. 7 Tahun 2003

o .id
3 7605020003 MOTU 2 UU No. 7 Tahun 2003

.g
4 7605020012 BULU PARIGI 2
ps Perda Kab Mamuju Utara No. 3/ 2007
r .b

5 7605020013 TOWONI 2 Perda Kab Mamuju Utara No. 3/ 2007


ba
l
su

6 7605020014 KASANO 2 Perda Kab Mamuju Utara No. 3/ 2007


://

7605020 BARAS 6 Desa


s
tp

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan


ht

104
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.5.5. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Bulutaba

NO KLASIFIKASI
KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7605021001 KARAVE 2 UU No. 7 Tahun 2003

.id
2 7605021002 LILIMORI 2 UU No. 7 Tahun 2003

o
.g
3 7605021003 BUKIT HARAPAN 2 Perda Kab Mamuju Utara No. 3/ 2007
ps
.b
4 7605021004 OMPI 2 Perda Kab Mamuju Utara No. 3/2007
r
l ba

5 7605021005 SUMBER SARI 2 UU No. 7 Tahun 2003


su
://

6 7605021006 LELEJAE 2 UU No. 7 Tahun 2003


s
tp
ht

7 7605021007 KASTA BUANA 2 UU No. 7 Tahun 2003

7605021 BULU TABA 7 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

105
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.5.6. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Lariang

NO KLASIFIKASI
KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7605022001 BAJAWALI 2 UU No. 7 Tahun 2003

.id
2 7605022002 SINGGANI 2 Perda Kab Mamuju Utara No. 3/ 2007

o
.g
3 7605022003 PARABU 2 UU No. 7 Tahun 2003
ps
.b
4 7605022004 KENANGAN 2 UU No. 7 Tahun 2003
r
ba
l

5 7605022005 KULU 2 Perda Kab Mamuju Utara No. 3/ 2007


su
://

6 7605022006 BAMBAKORO 2 Perda Kab Mamuju Utara No. 3/ 2007


s
tp
ht

7 7605022007 BATU MATORU 2 Perda Kab Mamuju Utara No. 3/ 2007

7605022 LARIANG 7 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

106
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.5.7. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Pasang Kayu

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7605030023 PASANGKAYU 1 UU No. 7 Tahun 2003

.id
2 7605030024 MARTAJAYA 2 UU No. 7 Tahun 2003

o
.g
3 7605030031 PAKAWA 2ps UU No. 7 Tahun 2003
.b
4 7605030037 KARYA BERSAMA 2 Perda Kab Mamuju Utara No. 3/ 2007
r
ba
l
su

5 7605030038 AKO 2 Perda Kab Mamuju Utara No. 3/ 2007


s ://

6 7605030039 GUNUNG SARI 2 Perda Kab Mamuju Utara No. 3/ 2007


tp
ht

7605030 PASANGKAYU 6 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

107
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.5.8. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Tikke Raya

NO KLASIFIKASI
KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7605031001 LARIANG 2 UU No. 7 Tahun 2003

o .id
2 7605031002 JENGENG RAYA 2 Perda Kab Mamuju Utara No. 3/ 2007

.g
ps
.b
3 7605031003 TIKKE 2 UU No. 7 Tahun 2003
r
l ba

4 7605031004 MAKMUR JAYA 2 UU No. 7 Tahun 2003


su
s ://

5 7605031005 PAJALELE 2 UU No. 7 Tahun 2003


tp
ht

7605031 TIKKE RAYA 5 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

108
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.5.9. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Pedongga

NO NAMA KLASIFIKASI
KODE DASAR HUKUM
DESA/KEL DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7605032001 MARTASARI 2 UU No. 7 Tahun 2003

o .id
2 7605032002 MALEI 2 UU No. 7 Tahun 2003

.g
ps
.b
3 7605032003 PEDANDA 2 UU No. 7 Tahun 2003
r
ba
l

4 7605032004 BATU OGE 2 Perda Kab Mamuju Utara No. 3/ 2007


su
s ://

7605032 PEDONGGA 4 Desa


tp
ht

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

109
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.5.10. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Bambalamotu

NO KLASIFIKASI
KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7605040001 POLEWALI 2 UU No. 7 Tahun 2003

2 7605040002 BAMBALAMOTU 2 UU No. 7 Tahun 2003

o.id
3 7605040003 RANDOMAYANG 2 UU No. 7 Tahun 2003

.g
4 7605040007 PANGIANG 2ps Perda Kab Mamuju Utara No. 3/ 2007
.b
5 7605040008 KALOLA 2 Perda Kab Mamuju Utara No. 3/ 2007
r
ba
l

6 7605040009 WULAI 2 Perda Kab Mamuju Utara No. 3/ 2007


su
s ://

7605040 BAMBALAMOTU 6 Desa


tp

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan


ht

110
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.5.11. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Bambaira

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7605041001 KASOLOANG 2 UU No. 7 Tahun 2003

.id
2 7605041002 KALUKU NANGKA 2 Perda Kab Mamuju Utara No. 3/ 2007

o
.g
3 7605041003 BAMBAIRA
ps
2 UU No. 7 Tahun 2003
r .b
ba

4 7605041004 TAMPAURE 2 Perda Kab Mamuju Utara No. 3/ 2007


l
su
s ://

7605041 BAMBAIRA 4 Desa


tp

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan


ht

111
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.5.12. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Sarjo

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7605042001 MAPONU 2 Perda Kab Mamuju Utara No. 3/ 2007

o .id
.g
2 7605042002 LETAWA 2 Perda Kab Mamuju Utara No. 3/ 2007
ps
.b
3 7605042003 SARJO 2 UU No. 7 Tahun 2003
r
ba
l
su

4 7605042004 SARUDE 2 Perda Kab Mamuju Utara No. 3/ 2007


s ://
tp

7605042 SARJO 4 Desa


ht

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

112
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

o .id
.g
ps
r .b
l ba
su
s ://
tp
ht

2.6.
DAFTAR NAMA DESA/KELURAHAN
KABUPATEN MAMUJU TENGAH

113
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

o .id
.g
ps
r .b
l ba
su
s ://
tp
ht

114
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.6.1. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Pangale

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7606010001 PANGALE 2 Permendagri No. 18/2005

o .id
2 7606010002 LEMO-LEMO 2 Permendagri No. 18/2005

.g
ps
3 7606010003 POLOPANGALE 2 Permendagri No. 18/2005
r .b
ba

4 7606010004 SARTANAMAJU 2 Permendagri No. 18/2005


l
su
://

5 7606010005 KOMBILING 2 Permendagri No. 18/2005


s
tp

6 7606010006 LAMBA-LAMBA 2 Permendagri No. 18/2005


ht

7 7606010007 POLOCAMBA 2 Permendagri No. 18/2005

8 7606010008 POLO LERENG 2 Perda Kab Mamuju no 5/ 2006

9 7606010009 KUO 2 Perda Kab Mamuju no 2/ 2008

7606010 PANGALE 9 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

115
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.6.2. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Budong-Budong

NO KLASIFIKASI
KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7606020001 LUMU 2 Permendagri No. 18/2005

2 7606020002 SALUMANURUNG 2 Permendagri No. 18/2005

3 7606020003 BARAKKANG 2 Permendagri No. 18/2005

o.id
4 7606020004 TINALI 2 Permendagri No. 18/2005

.g
5 7606020005 SALOGATTA
ps2 Permendagri No. 18/2005
r .b

6 7606020006 KIRE 2 Permendagri No. 18/2005


ba
l

7 7606020007 BABANA 2 Permendagri No. 18/2005


su
://

8 7606020008 PONTANAKAYANG 2 Perda Kab Mamuju no 5/ 2006


s
tp

9 7606020009 LEMBAH HADA 2 Perda Kab Mamuju no 5/ 2006


ht

10 7606020010 BOJO 2 Perda Kab Mamuju no 2/ 2008

11 7606020011 PASAPPA 2 Perda Kab Mamuju no 2/ 2008

7606020 BUDONG-BUDONG 11 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

116
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.6.3. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Tobadak

NO NAMA KLASIFIKASI
KODE DASAR HUKUM
DESA/KEL DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7606030001 SULOBAJA 2 Permendagri No. 18/2005

2 7606030002 BAMBADARU 2 Permendagri No. 18/2005

o.id
.g
3 7606030003 SALO ADAK 2 Permendagri No. 18/2005
ps
r .b

4 7606030004 SEJATI 2 Permendagri No. 18/2005


ba
l
su

5 7606030005 BATU PARIGI 2 Permendagri No. 18/2005


s ://
tp

6 7606030006 PALONGAN 2 Permendagri No. 18/2005


ht

7 7606030007 MAHAHE 2 Perda Kab Mamuju no 5/ 2006

8 7606030008 TOBADAK 2 Perda Kab Mamuju no 5/ 2006

7606030 TOBADAK 8 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

117
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.6.4. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Topoyo

KLASIFIKASI
NO KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7606040001 BUDONG-BUDONG 2 Permendagri No. 18/2005

2 7606040002 PANGALLOANG 2 Permendagri No. 18/2005

.id
3 7606040003 TOPOYO 2 Permendagri No. 18/2005

o
4 7606040004 PARAILI 2 Permendagri No. 18/2005

.g
5 7606040005 KABUBU
ps 2 Permendagri No. 18/2005
.b
6 7606040006 TUMBU 2 Permendagri No. 18/2005
r
ba

7 7606040007 SINABATTA 2 Permendagri No. 18/2005


l
su

8 7606040008 WAEPUTEH 2 Permendagri No. 18/2005


://

9 7606040009 TAPPILINA 2 Permendagri No. 18/2005


s
tp

10 7606040010 SALUPANGKANG IV 2 Permendagri No. 18/2005


ht

11 7606040011 BAMBAMANURUNG 2 Permendagri No. 18/2005

12 7606040012 SALUPANGKANG 2 Permendagri No. 18/2005

13 7606040013 TANGKOU 2 Perda Kab Mamuju no 2/ 2008

14 7606040014 TABOLANG 2 Perda Kab Mamuju no 2/ 2008

15 7606040015 SALULEKBO 2 Perda Kab Mamuju no 2/ 2008

7606040 TOPOYO 15 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

118
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 2.6.5. Daftar Nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Karossa

NO KLASIFIKASI
KODE NAMA DESA/KEL DASAR HUKUM
DESA/KEL *

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7606050001 KAMBUNONG 2 Permendagri No. 18/2005

2 7606050002 TASOKKO 2 Permendagri No. 18/2005

.id
o
3 7606050003 SALUBIRU 2 Permendagri No. 18/2005

.g
4 7606050004 LARA
ps
2 Permendagri No. 18/2005
.b

5 7606050005 SUKAMAJU 2 Permendagri No. 18/2005


r
ba
l

6 7606050006 LEMBAH HOPO 2 Permendagri No. 18/2005


su
://

7 7606050007 UPT LARA III 2 Permendagri No. 18/2005


s
tp

8 7606050008 KAROSSA 2 Perda Kab Mamuju no 2/ 2008


ht

9 7606050009 KAYUCALLA 2 Permendagri No. 18/2005

10 7606050010 KADAILA 2 Permendagri No. 18/2005

11 7606050011 BENGGAULU 2 Perda Kab Mamuju no 5/ 2006

12 7606050012 MORA IV 2 Perda Kab Mamuju no 2/ 2008

13 7606050013 SANJANGO 2 Perda Kab Mamuju no 2/ 2008

7606050 KAROSSA 13 Desa

*Klasifikasi Desa/Kel : 1-Perkotaan, 2-Perdesaan

119
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

o .id
.g
ps
r .b
l ba
su
s ://
tp
ht

120
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

o .id
.g
ps
r .b
l ba
su
s ://
tp
ht

BAB 3.
KOORDINAT
WILAYAH ADMINISTRASI

121
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

o .id
.g
ps
r .b
l ba
su
s ://
tp
ht

122
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 3.1. Koordinat Kantor Bupati Menurut Kabupaten di Provinsi Sulawesi Barat

KOORDINAT
NO
KODE NAMA KABUPATEN
LINTANG (LS) BUJUR (BT)

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7601 MAJENE -3.54805 118.9594

.id
2 7602 POLEWALI MANDAR -3.4081 119.3118

o
.g
ps
.b
3 7603 MAMASA -2.9557 119.3628
r
l ba
su

4 7604 MAMUJU -2.6899 118.8846


s ://
tp
ht

5 7605 MAMUJU UTARA -1.1738 119.377

6 7606 MAMUJU TENGAH -2.077 119.296

123
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 3.2. Koordinat Kantor Kecamatan di Kabupaten Majene

KOORDINAT
NO KODE NAMA KECAMATAN
LINTANG (LS) BUJUR (BT)

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7601010 BANGGAE -3.55083 118.9472

2 7601011 BANGGAE TIMUR -3.545 118.9747

o .id
3 7601020 PAMBOANG -3.49167 118.8972

.g
ps
4 7601030 SENDANA -3.37611 118.8492
.b
r
ba

5 7601031 TAMMERODO -3.24444 118.8411


l
su

6 7601033 TUBO SENDANA -3.11389 118.7814


s ://
tp

7 7601040 MALUNDA -3.01389 118.8578


ht

8 7601041 ULUMANDA -3.04639 118.8808

124
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 3.3. Koordinat Kantor Kecamatan di Kabupaten Polewali Mandar

KOORDINAT
NO KODE NAMA KECAMATAN
LINTANG (LS) BUJUR (BT)

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7602010 TINAMBUNG -3.5028 119.0267

2 7602011 BALANIPA -3.5024 119.0467

o .id
3 7602012 LIMBORO -3.4877 119.0136

.g
4 7602020 TUBBI TARAMANU
ps -3.3425 119.0258
.b
5 7602021 ALU -3.4267 118.9928
r
ba

6 7602030 CAMPALAGIAN -3.4703 119.1404


l
su

7 7602031 LUYO -3.3736 119.1404


s ://
tp

8 7602040 WONOMULYO -3.3975 119.2101


ht

9 7602041 MAPILLI -3.4039 119.1811

10 7602042 TAPANGO -3.3256 119.2483

11 7602043 MATAKALI -3.3834 119.2831

12 7602044 BULO -3.2306 119.1518

13 7602050 POLEWALI -3.4075 119.3092

14 7602051 BINUANG -3.4485 119.4025

15 7602052 ANREAPI -3.3838 119.3515

16 7602061 MATANGA -3.1282 119.2177

125
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 3.4. Koordinat Kantor Kecamatan di Kabupaten Mamasa

KOORDINAT
NO KODE NAMA KECAMATAN
LINTANG (LS) BUJUR (BT)

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7603010 SUMARORONG -3.142 119.31

2 7603020 MESSAWA -3.271 119.325

.id
3 7603030 PANA -3.059 119.564

o
.g
4 7603031 NOSU -3.1307 119.4836
ps
5 7603040 TABANG -2.957 119.569
r .b

6 7603050 MAMASA -2.93171 119.381


ba

7 7603060 TANDUK KALUA -3.0306 119.2928


l
su

8 7603061 BALLA -2.9776 119.3242


s://

9 7603070 SESENAPADANG -2.982 119.397


tp
ht

10 7603071 TAWALIAN -2.9589 119.3873

11 7603080 MAMBI -2.9467 119.1753

12 7603081 BAMBANG -2.9606 119.2013

13 7603082 RANTEBULAHAN TIMUR -2.975 119.264

14 7603083 MEHALAAN -3.0194 119.1957

15 7603090 ARALLE -2.8894 119.1492

16 7603091 BUNTU MALANGA -2.838 119.175

17 7603100 TABULAHAN -2.6827 119.1844

126
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 3.5. Koordinat Kantor Kecamatan di Kabupaten Mamuju

KOORDINAT
NO KODE NAMA KECAMATAN
LINTANG (LS) BUJUR (BT)

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7604010 TAPALANG -2.8662 118.8756

2 7604011 TAPALANG BARAT -2.8536 118.7747

-2.67627 118.8906

.id
3 7604020 MAMUJU

o
4 7604022 SIMBORO -2.6597 118.8497

.g
ps
-2.26393 117.313864
5 7604023 BALABALAKANG
r .b

-2.5426 119.0686
ba

6 7604030 KALUKKU
l
su

7 7604031 PAPALANG -2.4247 119.1594


://

8 7604032 SAMPAGA -2.3342 119.1744


s
tp
ht

9 7604033 TOMMO -2.31533 119.2994

10 7604040 KALUMPANG -2.4793 119.4855

11 7604041 BONEHAU -2.5056 119.3465

127
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 3.6. Koordinat Kantor Kecamatan di Kabupaten Mamuju Utara

KOORDINAT
NO KODE NAMA KECAMATAN
LINTANG (LS) BUJUR (BT)

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7605010 SARUDU -1.6897 119.2882

2 7605011 DAPURANG -1.7467 119.3278

.id
3 7605012 DURIPOKU -1.65408 119.421944

o
.g
4 7605020 BARAS -1.58883 119.327856
ps
.b
5 7605021 BULU TABA -1.4762 119.42
r
ba

6 7605022 LARIANG -1.4745 119.3698


l
su

7 7605030 PASANGKAYU -1.17438 119.360081


://

8 7605031 TIKKE RAYA -1.33599 119.375578


s
tp

9 7605032 PEDONGGA -1.26395 119.325978


ht

10 7605040 BAMBALAMOTU -1.0488 119.4777

11 7605041 BAMBAIRA -0.9764 119.503

12 7605042 SARJO -0.8709 119.5544

128
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

Tabel 3.7. Koordinat Kantor Kecamatan di Kabupaten Mamuju Tengah

KOORDINAT
NO KODE NAMA KECAMATAN
LINTANG (LS) BUJUR (BT)

(1) (2) (3) (4) (5)

1 7606010 PANGALE -2.27231 119.187536

o .id
2 7606020 BUDONG-BUDONG -2.07667 119.198

.g
ps
.b
3 7606030 TOBADAK -2.115 119.360833
r
lba
su

4 7606040 TOPOYO -2.05456 119.2711


s ://
tp
ht

5 7606050 KAROSSA -1.79391 119.4057

129
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

o .id
.g
ps
r .b
l ba
su
s ://
tp
ht

130
Daftar Nama Wilayah Administrasi Provinsi Sulawesi Barat
Semester I 2017

SUMBER REFERENSI

http://mfdonline.bps.go.id/index.php

Peraturan Menteri Dalam Negeri No 28 Tahun 2006 tentang Pembentukan, Penghapusan,


Penggabungan Desa dan Perubahan Status Desa Menjadi Kelurahan

Sulawesi Barat Barat Dalam Angka Tahun 2016

.id
Peraturan Menteri Dalam Negeri No. 39 Tahun 2015

o
.g
Undang-Undang No. 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah
ps
Undang-Undang No.26 Tahun 2004 tentang Pembentukan Provinsi Sulawesi Barat
.b
r
ba

Undang-Undang No.4 Tahun 2013 tentang Pembentukan Kabupaten Mamuju Tengah


l
su
s ://
tp
ht

131
ht
tp
s ://
su
lba
r.b
ps
.g
o.
id

Anda mungkin juga menyukai