Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN KUNINGAN

DINAS KESEHATAN
UPTD. PUSKESMAS CIGANDAMEKAR
Jalan Raya Panawuan-Bunigeulis Kecamatan Cigandamekar Kuningan 45556

KONTRAK SASARAN KERJA PEGAWAI ( SKP )


ANTARA FUNGSIONAL BIDAN PENYELIA PUSKESMAS CIGANDAMEKAR
DENGAN KEPALA UPTD PUSKESMAS CIGANDAMEKAR

Nomor : / / PKM –Cgdmk /I/2014

Pada hari ni Senin tanggal Enam Bulan Januari Tahun Dua Ribu Empat Belas disepakati Kontrak
Sasaran Kerja Pegawai ( SKP ) Tenaga Fungsional Bidan Penyelia UPTD Puskesmas Cigandamekar sebagai
kelengkapan berkas Penilaian Kinerja Pegawai, dengan Tugas Pokok, Fungsi dan Uraian Tugas sebagai
berikut :

TUGAS POKOK : Melaksanakan pelayanan kesehatan ibu dan reproduksi perempuan, pelayanan
Keluarga Berencana, pelayana kesehatan bayi dan anak serta pelayanan kesehatan
masyarakat
FUNGSI : Membantu Kepala UPTD Puskesmas dalam melaksanakan kegiatan puskesmas

URAIAN TUGAS :

TARGET SATUAN
NO KEGIATAN
SASARAN HASIL

1 Mempersiapkan pelayanan kebidanan 293 keg


2 Pengkajian klien pada kasus fisiologis tanpa masalah 906 keg
3 Melaksanakan pemeriksaan fisik pada klien kasus fisiologis tanpa masalah 906 keg
4 Melakukan Pemeriksaan HB 38 klien
5 Melakukan pemeriksaan proteinurin 33 klien
6 Membuat Diagnosa kebidanan kasus fisologis tanpa masalah 906 keg
7 Membuat Diagnosa kebidanan kasus fisiologis bermasalah 115 keg
8 Membuat diagnosa kasus patologis kegawatdaruratan 8 keg
9 Melakukan kolaborasi dengan tim kesehatan lain 294 keg
10 Melakukan kolaborasi dengan tim kesehatan lain kasus fatologis 20 keg

11 Menyusun rencana askeb pada kasus pada kasus fisiologis tanpa masalah 906 keg

12 Menyusun rencana askeb pada kasus patologis kegawatdaruratan 8 keg


Melakukan persiapan pelayanan askeb pada klien kasus fisiologis tanpa
13 906 keg
masalah
14 Melakukan persiapan pelayanan askeb pada kasus patologis kegawatdaruratan 8 keg

15 Mempersiapkan alat dan obat pada kasus fisiologis tanpa masalah 906 keg
Melakukan persiapan alat dan obat pada kasus patologis kegawatdaruratan
16 8 keg
kebidanan
Klien
17 Melaksanakan askeb pada kasus fisologis tanpa masalah persalinanan kala I 18

18 Melaksanakan askeb pada kasus fisologis tanpa masalah persalinanan kala II 18 Klien
19 Melaksanakan askeb pada kasus fisologis tanpa masalah persalinanan kala III 18 klien
20 Melaksanakan askeb pada kasus fisologis tanpa masalah persalinanan kala IV 18 klien

21 Melaksanakan askeb pada kasus dfisiologis bumil,bufas,bbl,kb sederhana 678 klien

Melaksanakan askeb pada kasus fisiologis pada kespro,bayi,anak dan KB


22 210 klien
AKDR
23 Melaksanakan askeb pada kasus patologis kegawatdaruratan kebidanan 8 keg

24 Melakukan KIE klien kasus patologis kegawatdaruratan kebidanan 8 keg

25 Melakukan rujukan pada kasus fisiologis 22 rujukan

26 Melakukan rujukan pada kasus patologis 8 rujukan

27 Melakukan evaluasi askeb pada klien kasus fisiologis tanpa masalah 906 keg

28 Melakukan evaluasi askeb pada klien kasus patologis kegawatdaruratan 8 keg

29 Melakukan dokumentasi askeb kasus fisiologis tanpa masalah 906 keg

30 Melakukan dokumentasi askeb pd kasus patologis kegawatdaruratan 8 keg

31 Melakukan dan mencatat deteksi dinin resiko kebidanan 12 lap

32 Membuat kantong persalinan 12 lap

33 Menjadi anggota organisasi profesi 1 tahun

34 Mengikuti seminar sebagai peserta 2 Tiap kali

35 Pemegang bendahara BPJS 1 tahun

Demikian kontrak kerja ini dibuat, sebagai bahan Penilaian Kinerja Pegawai Jabatan Fungsional
Bidan Penyelia UPTD Puskesmas Cigandamekar Tahun 2014.

KEPALA UPTD PUSKESMAS PELAKSANA,


CIGANDAMEKAR

TOTO BUDIANTO, SKM SULIATIAWATI,AM.Keb


NIP. 19600320 198203 1 014 NIP 19670316 199103 2 004

Mengetahui
KEPALA DINAS KESEHATAN
KABUPATEN KUNINGAN

H. RAJI, SE, M.MKes


Pembina Tk. I
NIP. 19610127 198503 1 003

Anda mungkin juga menyukai