Anda di halaman 1dari 18

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(14)

Sekolah/Satuan Pendidikan : SMA Negeri 3 Kendari


Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas/Semester : X/2
Materi Pokok : Ciri dan Struktur Teks Biografi serta Hal-hal yang Dapat Diteladani
dari Teks Biografi
Alokasi Waktu : 2 Pertemuan (4 Jam Pelajaran x 45 menit)

A. Kompetensi Inti :

Rumusan kompetensi sikap spiritual adalah menghayati dan mengamalkan ajaran agama
yang dianutnya, dan rumusan sikap sosial adalah menghayati dan mengamalkan perilaku
jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun,
responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai
permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta
dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia
KI 3: Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan,
kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan
pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya
untuk memecahkan masalah
KI 4: Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri serta bertindak
secara efektif dan kreatif, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan

B. Kompetensi Dasar dan Pencapaian Indikator Kompetensi

3.14 Menilai hal yang dapat diteladani dari teks biografi.


Indikator :
3.14.1 Mengidentifikasi ciri/karakteristik teks biografi berdasarkan isinya.
3.14.2 Mengidentifikasi struktur teks biografi.
3.14.3 Mengidentifikasi pola penyajian karakter unggul dalam teks biografi.
3.14.4 Mengevaluasi hal-hal yang dapat diteladani dari teks biografi.

4.14 Mengungkapkan kembali hal-hal yang dapat diteladani dari tokoh yang terdapat dalam teks
biografi yang dibaca dan ditonton secara lisan dan tertulis.
Indikator :
4.14.1 Mengidentifikasi kepribadian unggul yang dapat diteladani dari tokoh biografi.
4.14.2 Mendeskripsikan cara meneladani karakter unggul tokoh yang terdapat dalam teks
biografi.

SMA Negeri 3 Kendari Kelas X


4.14.3 Mempresentasikan dan saling menanggapi hasil kerja kelompok dalam
menyampaikan hala-hal yang dapat diteladani dari tokoh yang terdapat dalam teks
biografi.

C. Tujuan Pembelajaran
Melalui kegiatan pembelajaran dengan pendekatan saintifik menggunakan metode tanya
jawab, diskusi, penugasan dan model pembelajaran Problem Based Learning dengan
metode tanya jawab, diskusi, dan penugasan peserta didik dapat menilai hal yang dapat
diteladani dari teks biografi dengan cara mengidentifikasi karakteristik, struktur, dan pola
penyajian karakter unggul dalam teks biografi dan dapat mengungkapkan kembali hal-hal
yang dapat diteladani dari tokoh yang terdapat dalam teks biografi yang dibaca ditonton,
sehingga peserta didik dapat membangun kesadaran akan kebesaran Tuhan Yang Maha
Esa, menumbuhkan prilaku disiplin, bertanggungjawab, proaktif, jujur, santun, percaya
diri, dan kerjasama.

D. Materi Pembelajaran
a. Fakta
Contoh teks biografi yang berjudul “ Biografi B.J. Habibie ” halaman 210-213 dan
Video singkat “Biografi B.J Habibie”.
b. Konsep
 Ciri/karakteristik teks biogragi
 Struktur teks biografi
 Pola penyajian karakter unggul dalam teks biografi
 Cara meneladani karakter unggul tokoh biografi
c. Prinsip
1. Ciri/karakteristik teks biografi :
 Ada tokoh yang dibahas
 Ada permasalahan yang dihadapi tokoh
 Cara tokoh memecahkan permasalahan hingga mencapai keberhasilan
 Ada hal menarik yang dari tokoh tersebut
 Ada hal yang dapat diteladani dari tokoh tersebut
2. Struktur teks negosiasi :
 Orientasi atau setting, berisi informasi mengenai latar belakang kisah atau
peristiwa yang akan diceritakan selanjutnya untuk membantu pendengar/
pembaca. Informasi yang dimaksud berkenaan dengan ihwal siapa, kapan, di
mana, dan mengapa.
 Kejadian penting, berisi rangkaian peristiwa yang disusun secara kronologis,
menurut urutan waktu, yang meliputi kejadian-kejadian utama yang dialami
tokoh.
 Reorientasi, yang berisi komentar evaluatif atau pernyataan kesimpulan
mengenai rangkaian peristiwa yang telah diceritakan sebelumnya.

SMA Negeri 3 Kendari Kelas X


3. Pola penyajian karakter unggul dalam teks biografi :
 Alur penceritaan
 Sudut pandang
 Gaya penulisan
 Fokus penceritaan
4. Cara meneladani karakter unggul tokoh biografi dapat dilakukan dengan membaca
berulang dan menonton video singkat teks biaografi tersebut, karena manfaatnya
sangat dirasakan. Setelah memahami isi teks biografi tersebut, maka pembaca atau
menyimak dapat meneladani karakter unggul tokoh dalam biografi untuk
diterapkan dalam kehidupan sehari-hari.

d. Prosedur
1. Ciri/karakteristik teks biografi
2. Struktur teks biografi
3. Pola penyajian karakter unggul dalam teks biografi
4. Cara meneladani karakter unggul tokoh yang terdapat dalam teks biografi
5. Mempresentasikan dan saling menanggapi hal-hal yang dapat diteladani dari
tokoh yang terdapat dalam teks biografi

E. Pendekatan dan Metode Pembelajaran

1. Pendekatan : Saintifik
2. Model Pembelajaran : Problem Based Learning
3. Metode : Tanya jawab, diskusi, penugasan

F. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran

1. Media: Power Point,


2. Alat: LCD, laptop, teks biografi dalam bentuk teks bacaan dan video singkat
3. Sumber Belajar
 Bahasa Indonesia. 2016. Jakarta: Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan
Republik Indonesia.
 Hatikah, Tika,Mulyanis, Kissumi Dwiyananingsih. 2013. Bahasa Indonesia.
Bandung: Grafindo Media Pratama.
 Video “Biografi B.J. Habibie” dari You Tube

SMA Negeri 3 Kendari Kelas X


G. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

Pertemuan Pertama

Kegiatan Deskripsi Alokasi waktu


 Guru mengucapkan salam dan Peserta didik merespon
salam tanda mensykuri anugerah Tuhan Yang Maha Esa
dan selanjutnya guru meminta salah seorang siswa untuk
memimpin doa. (PPK: Religius)
 Guru dan peserta didik bersama-sama menyanyikan salah
Pendahuluan satu lagu nasional. (PPK: Cinta Tanah Air) 15 menit
 Peserta didik menerima informasi dengan proaktif tentang
keterkaitan pembelajaran sebelumnya dengan pembelajaran
yang akan dilaksanakan.(PPK: Mandiri)
 Peserta didik menerima informasi kompetensi, materi,
tujuan, manfaat, dan langkah pembelajaran yang akan
dilaksanakan.

1. Orientasi Masalah
 Guru menjelaskan tujuan pembelajaran dan menjelaskan
logistik yang dibutuhkan.
 Guru memotivasi peserta didik untuk terlibat aktif dalam
pemecahan masalah yang dipilih.
 Peserta didik membaca contoh teks biografi yang berjudul
“ Biografi B.J. Habibie ” halaman 210-213 (Literasi)
 Peserta didik selain membaca contoh teks biografi, mereka
ditontonkan video singkat “Biografi B.J. Habibie”
 Peserta didik mengumpulkan informasi tentang
ciri/karakteristik teks biografi berdasarkan isinya, struktur
teks biografi, dan kepribadian unggul yang dapat diteladani
dari tokoh biografi dengan disiplin. (PPK dan 4C: Kreatif
dan Inovasi)
 Peserta didik secara proaktif mengemukakan pendapatnya
(mengomunikasikan) tentang teks biografi yang dibaca dan
ditontonnya. (PPK dan 4C: Komunikasi)

SMA Negeri 3 Kendari Kelas X


Inti 2. Pengorganisasian Peserta Didik 65 menit
 Guru membantu siswa mendefenisikan dan
mengorganisasikan tugas belajar yang berhubungan dengan
masalah tersebut. (4C: Kolaborasi)
 Peserta didik dikelompokkan secara heterogen, masing-
masing mengkaji lembar kegiatan pengamatan tentang
ciri/karakteristik teks biografi berdasarkan isinya, struktur
teks biografi, dan kepribadian unggul yang dapat diteladani
dari tokoh biografi. (4C: Bersifat Kritis dan Kreatif dan
Inovasi)
 Peserta didik secara disiplin bertanya tentang
ciri/karakteristik teks biografi berdasarkan isinya dan
struktur teks biografi. (PPK dan 4C: Komunikasi)
 Peserta didik bertanya jawab dengan proaktif tentang
kepribadian unggul yang dapat diteladani dari tokoh
biografi. (PPK dan 4C: Komunikasi)
.
3. Bimbingan Penyelidikan
 Peserta didik diarahkan untuk bekerja secara berkelompok.
(4C: Kolaborasi)
 Secara berkelompok peserta didik dengan proaktif
mengidentifikasi dan menjelaskan ciri/karakteristik teks
biografi berdasarkan isinya dan struktur teks biografi. (PPK
dan 4C: Kolaborasi)
 Setiap kelompok dengan penuh tanggung jawab
mengerjakan pekerjaan sesuai dengan yang ada dalam
lembar kerja. (PPK)
 Setiap kelompok dengan disiplin menjawab berbagai
masalah yang diajukan dalam lembar kerja. (PPK dan 4C:
Bersifat Kritis)
 Dengan bimbingan guru, peserta didik
mengidentifikasi/mencari (mengumpulkan informasi)
tentang kepribadian unggul yang dapat diteladani dari tokoh
biografi yang dibaca dan ditontonnya. (Pembelajaran
Hots)

4. Mengembangkan dan Menyajikan Hasil Karya


 Setelah mengidentifikasi, secara bekerjasama peserta didik
menentukan (mengolah informasi) ciri/karakteristik teks
biografi berdasarkan isinya dan struktur teks biografi yang

SMA Negeri 3 Kendari Kelas X


dibacanya dengan penuh tanggung jawab. (PPK, 4C:
Kolaborasi, dan Literasi)
 Peserta didik secara bekerjasama berdiskusi menemukan
ciri/karakteristik teks biografi berdasarkan isinya dan
struktur teks biografi yang dibaca dan ditontonnya. (PPK,
Literasi, dan Pembelajaran Hots)
 Peserta didik bekerjasama dengan kelompoknya
mengidentifikasi kepribadian unggul yang dapat diteladani
dari tokoh biografi yang dibaca dan ditontonnya. (PPK dan
4C: Kolaborasi)
 Peserta didik dengan penuh tanggung jawab
mempresentasikan hasil kerjanya (mengomunikasikan)
hasil dari mengidentifikasi ciri/karakteristik teks biografi
berdasarkan isinya, struktur teks biografi dan kepribadian
unggul yang dapat diteladani dari tokoh biografi yang
dibaca dan dtontonnya. (PPK, 4C: Komunikasi, dan
Pembelajaran Hots)
5. Analisis dan Pemecahan Masalah
 Peserta didik melakukan diskusi kelas untuk menganalisis
hasil pemecahan masalah dan menyamakan persepsi
tentang ciri/karakteristik teks biografi berdasarkan isinya,
struktur teks biografi, dan kepribadian unggul yang dapat
diteladani dari tokoh biografi yang dibacanya dengan penuh
tanggung jawab. (PPK, Literasi, dan Pembelajaran Hots)
 Dengan bimbingan guru, peserta didik secara jujur
merefleksi aktivitas pembelajaran yang telah dilakukan.
(PPK dan 4C: Kreatif dan inovasi)
 Guru memberikan penguatan (mengasosiasi) terkait materi
yang telah dibahas.

 Siswa menyimpulkan materi yang telah dipelajari.


(Pembelajaran Hots)
 Siswa melakukan evaluasi pembelajaran. (4C: Bersifat
Penutup Kritis) 10 menit
 Siswa saling memberikan umpan balik hasil evaluasi
pembelajaran yang telah dicapai. (4C: Komunikasi dan
Kreatif)
 Siswa menyepakati tugas portofolio, yakni mencari dan
menentukan ciri/karakteristik teks biografi berdasarkan isi,
struktur teks biografi, dan kepribadian unggul yang dapat

SMA Negeri 3 Kendari Kelas X


diteladani dari tokoh biografi yang dibaca dan ditontonnya.
( Literasi dan 4C: Kreatif dan Inovasi)

Pertemuan Kedua

Kegiatan Deskripsi Alokasi waktu

 Guru mengucapkan salam dan Peserta didik merespon


salam tanda mensykuri anugerah Tuhan Yang Maha Esa
dan selanjutnya guru meminta salah seorang siswa untuk
Pendahuluan memimpin doa. (PPK: Religius) 15 menit
 Guru dan peserta didik bersama-sama menyanyikan salah
satu lagu nasional. (PPK: Cinta Tanah Air)
 Peserta didik menerima informasi dengan proaktif tentang
keterkaitan pembelajaran sebelumnya dengan
pembelajaran yang akan dilaksanakan.(PPK: Mandiri)
 Peserta didik menerima informasi kompetensi, materi,
tujuan, manfaat, dan langkah pembelajaran yang akan
dilaksanakan.

1. Orientasi Masalah
 Guru menjelaskan tujuan pembelajaran dan menjelaskan
logistik yang dibutuhkan.
 Guru memotivasi peserta didik untuk terlibat aktif dalam
pemecahan masalah yang dipilih. (4C: Kreatif dan
Berfikir Kritis)
 Peserta didik dihadapkan pada masalah hasil pengamatan
tentang pola penyajian karakter unggul dalam teks
biografi, menilai hal-hal yang dapat diteladani dari teks
biografi, dan cara meneladani karakter unggul tokoh yang
terdapat dalam teks biografi. (4C: Bersifat Kritis)
 Peserta didik dan membaca contoh teks biografi yang
Inti 65 menit
berjudul “George Saa, Si Jenius dari Papua” halaman
217-220. (Literasi)

SMA Negeri 3 Kendari Kelas X


 Peserta didik mengumpulkan informasi tentang pola
penyajian karakter unggul dalam teks biografi, hal-hal
yang dapat diteladani dari teks biografi, dan cara
meneladani karakter unggul tokoh yang terdapat dalam
teks biografi dengan disiplin. (PPK dan 4C: Bersifat
Kritis)
 Peserta didik secara proaktif mengemukakan pendapatnya
(mengomunikasikan) tentang pola penyajian karakter
unggul dalam teks biografi, hal-hal yang dapat diteladani dari
teks biografi, dan cara meneladani karakter unggul tokoh
yang terdapat dalam teks biografi yang dibacanya. (PPK dan
4C: Komunikasi)

2. Pengorganisasian Peserta Didik


 Peserta didik dikelompokkan secara heterogen, masing-
masing mengkaji lembar kegiatan pengamatan,
menganalisis pola penyajian karakter unggul dalam teks
biografi, hal-hal yang dapat diteladani dari teks biografi,
dan cara meneladani karakter unggul tokoh yang terdapat
dalam teks biografi. (Pembelajaran Hots)

 Guru membantu peserta didik menganalisis dan


mengorganisasikan tugas belajar yang berhubungan
dengan masalah yang ada. (4C: Kolaborasi)
 Peserta didik secara disiplin bertanya tentang pola
penyajian karakter
unggul dalam teks biografi, hal-hal yang dapat diteladani
dari teks biografi, dan cara meneladani karakter unggul
tokoh yang terdapat dalam teks biografi. (PPK dan 4C:
Komunikasi)
 Peserta didik bertanya jawab dengan proaktif tentang pola
penyajian karakter unggul dalam teks biografi, hal-hal
yang dapat diteladani dari teks biografi, dan cara
meneladani karakter unggul tokoh yang terdapat dalam
teks biografi. (PPK dan 4C: Komunikasi)

3. Bimbingan Penyelidikan
 Guru mendorong peserta didik untuk mengumpulkan
informasi yang sesuai, melaksanakan pengamatan untuk
mendapatkan penjelasan dan pemecahan masalah. (4C:
Kreatif)

SMA Negeri 3 Kendari Kelas X


 Peserta didik diarahkan untuk bekerja secara kelompok.
(4C: Kolaborasi)
 Peserta didik secara berkelompok melakukan pengamatan
terhadap teks biografi sesuai dengan prosedur dalam
lembar kegiatan dengan penuh tanggung jawab. (PPK, 4C:
Kolaborasi, dan Literasi)
 Secara berdiskusi peserta didik menganalisis tentang pola
penyajian karakter unggul dalam teks biografi, hal-hal
yang dapat diteladani dari teks biografi, dan cara
meneladani karakter unggul tokoh yang terdapat dalam
teks biografi. (Pembelajaran Hots)
 Dengan bimbingan guru, peserta didik mencari
(mengumpulkan informasi) dan menganalisis pola
penyajian karakter unggul dalam teks biografi, hal-hal
yang dapat diteladani dari teks biografi, dan cara
meneladani karakter unggul tokoh yang terdapat dalam
teks biografi. (Pembelajaran Hots)
 Guru membimbing peserta didik dalam memecahkan
masalah. (4C: Bersifat Kritis)

4. Mengembangkan dan Menyajikan Hasil Karya


 Guru membantu peserta didik dalam merencanakan dan
menyiapkan karya yang sesuai seperti laporan hasil
pekerjaan.
 Setelah mengidentifikasi, secara bekerjasama peserta didik
menganalisis (mengolah informasi) pola penyajian
karakter unggul dalam teks biografi, hal-hal yang dapat
diteladani dari teks biografi, dan cara meneladani karakter
unggul tokoh yang terdapat dalam teks biografi. (PPK, 4C:
Kolaborasi, dan Pembelajaran Hots)
 Peserta didik secara bekerjasama mendiskusikan hasil
analisis pola penyajian karakter unggul dalam teks
biografi, hal-hal yang dapat diteladani dari teks biografi,
dan cara meneladani karakter unggul

tokoh yang terdapat dalam teks biografi. (PPK, 4C:


Komunikasi, dan Pembelajaran Hots)
 Peserta didik secara disiplin mempresentasikan dan saling
menanggapi hasil kerja kelompok dalam menyampaikan
hal-hal yang dapat diteladani dari tokoh yang terdapat
dalam teks biografi yang dibacanya. (PPK, 4C:
Komunikasi, dan Pembelajaran Hots)
SMA Negeri 3 Kendari Kelas X
5. Analisis dan Pemecahan Masalah
 Peserta didik secara disiplin melakukan diskusi kelas untuk
menganalisis hasil pemecahan masalah dan menyamakan
persepsi tentang pola penyajian karakter unggul dalam teks
biografi, hal-hal yang dapat diteladani dari teks biografi,
dan cara meneladani karakter unggul tokoh yang terdapat
dalam teks biografi. Peserta didik diharapkan
menggunakan buku sumber untuk bantuan mengevaluasi
hasil diskusi. (PPK dan Pembelajaran Hots)
 Dengan bimbingan guru, peserta didik secara jujur
merefleksi aktivitas pembelajaran yang telah dilakukan.
(PPK dan 4C: Kreatif dan Inovasi)
 Guru memberikan penguatan (mengasosiasi) terkait
materi yang telah dibahas.

 Siswa menyimpulkan materi yang telah dipelajari.


(Pembelajaran Hots)
 Siswa melakukan evaluasi pembelajaran. (4C: Bersifat
Kritis) 10 menit
Penutup  Siswa saling memberikan umpan balik hasil evaluasi
pembelajaran yang telah dicapai. (4C: Komunikasi dan
Kreatif)
 Siswa menyepakati tugas portofolio, yakni mencari dan
menentukan pola penyajian karakter unggul dalam teks
biografi yang dibacanya. (Literasi dan 4C: Kreatif dan
Inovasi)

H. Penilaian Proses dan Hasil Belajar

Penilaian Autentik
1. Penilaian proses
Penilaian Sikap

Teknik Waktu
No Aspek yang dinilai Instrumen Penilaian
Penilaian Penilaian
1. Religius Pengamatan Proses Lembar Pengamatan
2. Tanggung jawab
3. Disiplin

SMA Negeri 3 Kendari Kelas X


Teknik Waktu
No Aspek yang dinilai Instrumen Penilaian
Penilaian Penilaian
4. Proaktif
5. Jujur

2. Penilaian Hasil
a. Penilaian Pengetahuan

No Indikator Pencapaian Teknik Bentuk


Instrumen
Kompetensi Penilaian Penilaian
1. Mengidentifikasi Tes tertulis uraian Identifikasilah
ciri/karakteristik teks ciri/karakteristik teks
biografi berdasarkan biografi yang Anda baca
isinya. dan lihat berdasarkan
isinya!
2. Mengidentifikasi Tes tertulis uraian Identifikasilah struktur teks
struktur teks biografi. biografi yang Anda baca
dan lihat!

3. Mengidentifikasi pola Tes tertulis uraian Identifikasilah pola


penyajian karakter penyajian karakter unggul
unggul dalam teks dalam teks biografi yang
biografi. Anda baca dan lihat!

4. Mengevaluasi hal-hal Tes tertulis uraian Evaluasilah hal-hal yang


yang dapat diteladani dapat diteladani dari teks
dari teks biografi. biografi yang Anda baca
dan lihat!

b. Penilaian Keterampilan

1. Mengidentifikasi Tes tertulis uraian Identifikasilah kepribadian


kepribadian unggul unggul yang dapat diteladani
yang dapat dari tokoh biografi
diteladani dari tokoh berdasarkan teks biografi
biografi. yang Anda baca dan lihat!

2. Mendeskripsikan Tes lisan uraian Desklripsikanlah cara


cara meneladani meneladani karakter unggul
karakter unggul tokoh yang terdapat dalam
tokoh yang terdapat teks biografi yang Anda baca
dalam teks biografi. dan lihat!

SMA Negeri 3 Kendari Kelas X


3. Mempresentasikan Tes lisan uraian Presentasikan dan saling
dan saling menanggapilah hasil kerja
menanggapi hasil kelompok dalam
kerja kelompok menyampaikan hal-hal yang
dalam dapat diteladani dari tokoh
menyampaikan hal- yang terdapat dalam teks
hal yang dapat biografi yang Anda baca
diteladani dari tokoh dan lihat!
yang terdapat dalam
teks biografi.

3. Pedoman Penskoran

No. Petunjuk Penskoran Skor


Soal
1. Tepat 3
Kurang tepat 2
Tidak tepat 1
2. Tepat 3
Kurang tepat 2
Tidak tepat 1
3. Tepat 3
Kurang tepat 2
Tidak tepat 1
4 Tepat 3
Kurang tepat 2
Tidak tepat 1

Keterangan
Perolehan skor
Nilai = x 100
Jumlah skor maksimal

RUBRIK PENILAIAN PENGETAHUAN TES URAIAN TULIS


Nama Siswa :………………………………………………………………………..
Kelas :…………………………….…………………………………………..
Nomor Absen :………………………………….……………………………………..
KD : 3.5 dan 4.5 (laporan teks observasi)

SMA Negeri 3 Kendari Kelas X


Skala Penilaian Skor
No Indikator Penilaian
0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 Siswa
Jika mampu menyebutkan 7
1
fakta penting.
Jika mampu menyebutkan 6
2
fakta penting.
Jika mampu menyebutkan 5
3
fakta penting.
Jika mampu menyebutkan 4
4
fakta penting.
Jika mampu menyebutkan 3
5
fakta penting.
Jika mampu menyebutkan 2
6
fakta penting.
Jika mampu menyebutkan 1
7
fakta penting.
Jika tidak mampu menyebutkan
8
sama sekali

Jumlah
Skor Maksimal (8 x 10) / 8 100
Skor akhir

RUBRIK PENILAIAN PENGETAHUAN TES URAIAN LISAN


Nama Siswa :………………………………………………………………………..
Kelas :………………………………………………………………………..
Nomor Absen :………………………………………………………………………..
KD : 3.5 dan 4.5 (laporan teks observasi)

Skala Penilaian Skor


No Indikator Penilaian
0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 Siswa
Jawaban tepat, argumen dan
faktanya tepat disampaikan
1
kronologis dengan kalimat yang
efektif dan santun
Jawaban tepat alasan tidak
lengkap, argument dan fakta
2
tidak lengkap disampaikan tidak
kronologis dan kalimat tidak
efektif
Jawaban tidak tepat, argumen
dan fakta tidak lengkap, dan
3
disampaikan tidak kronologis
dan tidak efektif.
SMA Negeri 3 Kendari Kelas X
4 Tidak dapat menjawab
Skor Maksimal 100

RUBRIK PENILAIAN KETRAMPILAN MENULIS

Nama Siswa :………………………………………………………………………..


Kelas :………………………………………………………………………..
Nomor Absen :………………………………………………………………………..
KD : 3.5 dan 4.5 (laporan teks observasi)

Skala Penilaian Skor


No Aspek Penilaian
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 Siswa
1 Kualitas dan ruang lingkup isi
2 Organisasi dan Penyajian isi
3 Gaya dan bentuk bahasa
Mekanik: Tata Bahasa, Kosa Kata
4 dan Ejaan
Respon afektif guru ( Teknik
5 penulisan, kerapian, dan keaslian)

Jumlah
Skor Maksimal ( 5 x 100) / 5 100
Skor akhir

Catatan Guru Tanggal Kegiatan


Hari,………./…../………

……………………………………………………………........ Paraf

………………………………………………………………… Siswa Guru

…………………………………………………………………

…………………………………………………………………

…………………………………………………………………

…………………………………………………………………

SMA Negeri 3 Kendari Kelas X


Pedoman Penskoran

PROFIL PENILAIAN KEGIATAN SISWA


DALAM PELAJARAN TEKS OBSERVASI
Nama : ... ... ... ... ... ... ... ... ... ... ... ... ... ...
Judul : ... ... ... ... ... ... ... ... ... ... ... ... ... ... Tanggal: ... ... ... ... ... ... ... ... ... ... ... ... ...

Skor Kriteria Komentar

27-30 Sangat baik -sempurna: menguasai topik tulisan;


substantif; pengembangan pernyataan pendapat (teks)
argumentasi^penegasan ulang penda secara lengkap;
relevan dengan topik yang dibahas

22-26 Cukup baik: cukup menguasai permasalahan; cukup


memadai; pengembangan teks terbatas; relevan
ISI

dengan topik, tetapi kurang terperinci

17-21 Sedang- cukup: penguasaan permasalahan terbatas;


substansi kurang; pengembangan topik tidak memadai

13-16 Sangat kurang-kurang: tidak menguasa


permasalahan; tidak ada substansi; tidak relevan
tidak layak dinilai

18 -20 Sangat baik—sempurna: ekspresi lancar; gagasan


terungkap padat, dengan jelas; tertata dengan baik;
urutan logis (pernyataan pendapat (teks) argumentasi
penegasan ulang pendapat); kohesif
STRUKTUR

14 -17 Cukup—baik: kurang lancar; kurang terorganisasi, tetapi


ide utama ternyatakan; pendukung terbatas; logis, tetapi
tidak lengkap

10- 13 Sedang—cukup: tidak lancar; gagasan kacau atau tidak


terkait; urutan dan pengembangan kurang logis

7-9 Sangat kurang—kurang: tidak komunikatif; tidak


terorganisasi; tidak layak dinilai

18-20 Sangat baik—sempurna: penguasaan kata canggih;


KOSAK
ATA

pilihan kata dan ungkapan efektif; menguasai


pembentukan kata; penggunaan register tepat

SMA Negeri 3 Kendari Kelas X


14-17 Cukup-baik: penguasaan kata memadai; pilihan, bentuk,
dan penggunaan kata/ungkapan kadang- kadang salah,
tetapi tidak mengganggu

10-13 Sedang—cukup: penguasaan kata terbatas; sering terjadi


kesalahan bentuk, pilihan, dan penggunaan
kosakata/ungkapan; makna membingungkan atau tidak
jelas

7-9 Sangat kurang-kurang: pengetahuan tentang kosakata,


ungkapan, dan pembentukan kata rendah; tidak layak
nilai

18- 20 Sangat baik-sempurna: konstruksi kompleks dan


efektif; terdapat hanya sedikit kesalahan penggunaan
bahasa (urutan/fungsi kata, artikel, pronomina,
preposisi)

14-17 Cukup-baik: konstruksi sederhana, tetapi efektif; terdapat


kesalahan kecil pada konstruksi kompleks; terjadi
sejumlah kesalahan penggunaan bahasa (fungsi/urutan
kata, artikel, pronomina, preposisi), tetapi makna cukup
jelas

10-13 Sedang-cukup: terjadi kesalahan serius dalam konstruksi


kalimat tunggal/kompleks (sering

9- 10 Sangat baik-sempurna: menguasai aturan penulisan;


terdapat sedikit kesalahan ejaan, tanda baca, penggunaan
huruf kapital, dan penataan paragraf

7-8 Cukup-baik:kadang-kadang terjadi kesalahan ejaan, tanda


baca, penggunaan huruf kapital, dan penataan paragraf,
tetapi tidak mengaburkan makna

4-6 Sedang—cukup: sering terjadi kesalahan ejaan, tanda


baca, penggunaan huruf kapital, dan penataan paragraf;
tulisan tangan tidak jelas; makna membingungkan atau
kabur

1-3 Sangat kurang - kurang: tidak menguasai aturan penulisan;


MEKANIK

terdapat banyak kesalahan ejaan, tanda baca,


penggunaanhuruf kapital, dan penataan paragraf; tulisan
tidak terbaca; tidak layak dinilai

SMA Negeri 3 Kendari Kelas X


Jumlah:

Komentar

……………………………………………………………………… Penilai
………………………………………………………………………
………………………………………………………………………
………………………………………………………………………
………………………………………………………………………
………………………………………………………………………

Rekapitulasi presentase kegitan siswa

Menguatkan
Mendengarkan Membaca Berbicara Menulis
Tata Bahasa

10% 30% 9% 14% 30% 6%

Apresiasi kebahasaan/kesastraan dalam tema kegiatan belajar

Rekapitulasi penilaian kegitan siswa

No Jenis Teks Apek Peniliain

Isi Analisis Teks Biografi Kosa Kalimat Mekanik


Kata

1 Teks biografi 30 Pola penyajian 20 20 20 20


karakter unggul

4. Penilaian Proses dan Hasil

LEMBAR OBSERVASI

Kelompok yang observasi : ...........................................


Kelompok ASPEK JUMLAH
NO yang Penguasaan Penggunaa Ketrampilan
diobservasi Sikap
materi n bahasa berbahasa

SMA Negeri 3 Kendari Kelas X


1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.

Penilaian Sikap dalam Berdiskusi


NO KRITERIA 1 2 3 4
1. Aktif berdiskusi
2. Bahasa yang digunakan
sopan
3. Tidak menyela dalam
diskusi

Rubrik penilaian
4 : aktif berdiskusi 80% s.d 100%
3 : aktif berdiskusi 70% s.d. 80%
2 : aktif berdiskusi 60% s.d. 70%
1 : aktif berdiskusi < 60%

Rubrik penilaian
4 : menyela lebih dari 4 kali
3. : menyela 3 s.d.4 kali
2. : menyela 1 s.d. 2 kali
1 : tidak menyela sama sekali

Kendari, 2017
Mengetahui,
Kepala SMA Negeri 3 Kendari Guru Mata Pelajaran,

Muh. Akil, S.Pd.,M.Si. Nur Ramlayanti Alimuddin, S.Pd.


NIP

SMA Negeri 3 Kendari Kelas X

Anda mungkin juga menyukai