Anda di halaman 1dari 8

PEMERINTAH KABUPATEN MUARO JAMBI

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS PENYENGAT OLAK
JL Lintas timur – kecamatan Jambi luar kota

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS PENYENGAT OLAK

Nomor : /PKM.PO / I / 2018

TENTANG

PENINGKATAN KINERJA DALAM PELAKSANAAN UKM

PUSKESMAS PENYENGAT OLAK

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA


KEPALA PUSKESMAS PENYENGAT OLAK,

Menimbang : a. bahwa peningkatan mutu dan kinerja memerlukan peran serta aktif
baik Kepala Puskesmas, penanggung jawab
UKM Puskesmas, pelaksana dan pihak-pihak terkait,sehingga
perencanaan dan pelaksana perbaikan mutu dapat terwujud dan
memberikan kepuasan kepada sasaran;
b. bahwa sehubungan dengan hurup a ditas di tetapkan tentang
peningkatan kinerja dalam pengelolaan dan pelaksanaan kegiatan
UKM;

Mengingat : 1. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 25 tahun 2009 tentang


pelayanan publik;
2. Undang – undang Republik Indonesia Nomor No 36 Tahun 2019
Tentang Kesehatan;
3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75 Tahun
2014 TentangPusat Kesehatan Masyarakat;

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA PUKESMAS PENYENGAT OLAK TENTANG


PENINGKATAN KINERJA DALAM PENGELOLAAN DAN
PELAKSANAAN UKM PUSKESMAS PENYENGAT OLAK TAHUN
2018.

KESATU : Menetapkan bahwa kepala Puskesmas,penanggung jawab Ukm


Puskesmas dan pelaksana kegiatan UKM bertanggung jawab dalam
membudayakan perbaikan kinerja secara berkesinambungan dalam
pengelolaan dan pelaksanaan UKM Puskesmas Penyengat
olak,sehingga perencanaan dan pelaksanaan perbaikan mutu dapat
terwujud dan memberikan kepuasan dan sasaran.
KEDUA : Keputusan ini berlaku sejak tanggal di tetapkan dengan catatan akan
di tinjau kembali apabila dikemudian hari ternyata ada kekeliruan
dalam penetapanya.

Ditetapkan di : Penyengat olak


Pada Tanggal : 2018
Kepala Puskesmas Penyengat olak

( Emaviarni ahmad)
NIP : 197907222009022001
Lampiran I
Surat Keputusan
Kepala Puskesmas Penyengat olak
Nomor : /PKM-PO/ I / 2018
Tanggal : Januari 2018
Tentang : Penunjukan Koordinator UKM Dan
Penanggung Jawab Program
Puskesmas Penyengat olak

NO Nama Jabatan

1. Emaviarni ahmad,SKM, PLH Puskesmas

2. Leny priyetni AmKeP Penanggung jawab UKM

3. Cahyani Dewi AmKep Kordinator P2M

4. Ramini,AMKeb Koordinator KIA

5. Salima sianturi,Amkeb Koordinator Gizi

6. Puspa armilia,AMKep,SKM Koordinator Promkes

7. Afrizal Penanggung jawab Kesling

8. Diana Winarni AmKeb Koordinator Imunisasi

9. Afrina AmKeb Staf Puskesmas

10. Darmiyanti Koordinator Kespro

11. Tuti heryani Koordinator MTBS

12. Nely Hartati Staf Puskesmas

13. Munikawati Koordinator Usila

14. Riska Utami Staf Puskesmas

Ditetapkan di : Penyengat olak


Pada Tanggal : 2018
Kepala Puskesmas Penyengat 0lak

( Emaviarni ahmad)
NIP. 1979070222009022000
PEMERINTAH KABUPATEN MUARO JAMBI
DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS PENYENGAT OLAK
P – KECAMATAN JALUKO
JL LINTAS TIMUR

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS PENYENGAT OLAK

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS PENYENGAT OLAK

Nomor : /PKM.PO / / 2018

TENTANG
VISI, MISI, MOTTO DAN TATA NILAI PUSKESMAS PENYENGAT OLAK TAHUN 2018

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA


KEPALA PUSKESMAS PENYENGAT OLAK

Menimbang : a. bahwa untuk memperjelas pelaksanaan kegiatan puskesmas agar


berjalan dengan baik searah dan sesuai dengan tujuan dan kebijakan
Dinas kesehatan kabupaten maupun pemerintah kabupaten Muaro
jambi perlu adanya Visi, Motto dan Tata Nilai Puskesmas;
b. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada huruf
a di atas perlu di tetapkan dengan keputusan kepala Puskesmas
Penyengat olak;

Mengingat : 1. Undang-undang Negara Republik Indonesia Nomor 36 tahun 2009


tentang kesehatan ( Lembaran Negara Republik Indonesia tahun
2009 nomor 144,Tambahan lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5063);
2. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75 Tahun
2014 TentangPusat Kesehatan Masyarakat;

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA PUKESMAS PENYENGAT OLAK TENTANG


VISI, MISI, TUJUAN, dan TATA NILAI PUSKESMAS PENYENGAT
OLAK

KESATU : Visi, Misi, Tujuan dan Tata nilai Puskesmas Penyengat olak
sebagaimana dimaksud dalam Diktum menetapkan diuraikannya
dalam lampiran keputusan ini.

KEDUA : Keputusan ini berlaku sejak tanggal di tetapkan dengan ketentuan


akan diubah kembali sebagaimana mestinya jika ditemukannya
kekeliruan dalam penetapanya.

Ditetapkan di : Penyengat Olak


Pada Tanggal : 2018

Kepala Puskesmas Penyengat Olak

(Emaviarni Ahmad)
NIP : 197907222009022000
PEMERINTAH KABUPATEN MUARO JAMBI
DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS PENYENGAT OLAK
JL LINTAS TIMUR – KECAMATAN JALUKO

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS JAMBI KECIL

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS PENYENGAT OLAK

Nomor : /PKM.PO / III/ 2018

TENTANG
PENDOKUMENTASIAN KEGIATAN PERBAIKAN KINERJA
UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT
PUSKESMAS PENYENGAT OLAK

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA


KEPALA PUSKESMAS PENYENGAT OLAK,

Menimbang : a. bahwa kinerja dalam pengelolaan dan pelaksanaan UKM Puskesmas

harus diperbaiki dan ditingkatkan secara berkesinambungan;

b. bahwa proses perbaikan atau peningkatan kinerja juga merupakan

sarana pembelajaran bagi penanggung jawab, pelaksana, lintas

program dan lintas sector terkait sehingga perlu didukumentasikan;

c.c. bahwa untuk melaksanakan sebagaimana dimaksud ada huruf a dan

b perlu ditetapkan Keputusan Kepala Puskesmas Penyengat Olak

tentang pendokumentasian kegiatan perbaikan kinerja UKM di

Puskesmas Penyengat Olak

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintah Daerah

sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir dengan Undang –

Undang Nomor 23 tahun 2014 ( lLembaran Negara):

2. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2009 tentang Pelayanan Publik;

3.. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan;

4. Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 46 tahun 2014 tentang

AKreditasi Puskesmas, Klinik Pratama, Tempat Praktik Mandiri

Dokter dan Prakti Mandiri Dokter Gigi;

5. Keputusan Menteri Kesehatan RI Nomor 1457/MENKES/SK/X/2003

tentang Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan di

Kabupaten/Kota;

6. Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Nomor

KEP/25/MENPAN/II/2004 tentang Pedoman Umum Penyusunan

Indeks Kepuasan Masyarakat Unit Pelayanan Instansi Pemerintah;

2. Keputusan Bupati Muaro Jambi NO: 821.24/456/III/BKPPD/2010


tentang Pengangkatan Pegawai Negeri Sipil dalam jabatan
struktural.
MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA PUKESMAS PENYENGAT OLAK TENTANG


PENDOKUMENTASIAN KEGIATAN PERBAIKAN KINERJA UKM DI
PUSKESMAS PENYENGET OLAK.

KESATU : Rangkaian kegiatan perbaikan kinerja UKM mulai dari :

1. Monitoring kegiatan UKM

2. Penilaian / evaluasi kegiatan UKM

3. Analisis kinerja UKM

4. Penyusunan rencana perbaikan

5. Pelaksanaan perbaikan

6. Evaluasi terhadap kegiatan perbaikan

KEDUA : Rangkaian kegitan perbaikan kinerja UKM diatas harus

didokumentasikan.

KETIGA : Dalam melaksanakan program kegiatan tersebut dan dalam

kelancaran setiap kegiatan harus dibuat Standar Operasional

Prosedur (SOP) tentang pendokumentasian kegiatan perbaikan

kinerja.

KEEMPAT : Surat Keputusa ini berlaku sejak tanggal ditetapkan, apabila

dikemudian hari ternyata terdapat kekeliruan dalam penetapan surat

keputusan ini, maka akan dilakukan perubahan/perbaikan

sebagaimana mestinya

Ditetapkan di : Jambi Kecil


Pada Tanggal : 2017

Kepala Puskesmas Penyengat Olak

(Emaviarni ahmad)
NIP : 197907222009022000
PEMERINTAH KABUPATEN MUARO JAMBI
DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS RAWAT INAP JAMBI KECIL
KELURAHAN JAMBI KECIL - KECAMATAN MAROSEBO
Pkmjambikecil@gmail.com

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS RAWAT INAP JAMBI KECIL

Nomor : /PKM.JK /III/ 2017

TENTANG
KEGIATAN KAJI BANDING PUSKESMAS RAWAT INAP JAMBI KECIL

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA


KEPALA PUSKESMAS RAWAT INAP JAMBI KECIL,

Menimbang : a. Bahwa kegiatan kaji banding merupakan sarana untuk pembelajaran


cara pengelolaan dan pelaksanaan upaya/kegiatan Puskesmas
dengnan Puskesmas lain.
b. Bahwa perlu dibuat rencana kaji banding dalam bentuk kerangka acuan
kegiatan yang menjelaskan waktu dan tempat pelaksanaan serta
instrumen kaji banding yang digunakan.

Mengingat : 1. Undang – undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009 tentang


Kesehatan;
3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75 Tahun
2014 tentang Pusat Kesehatan Masyarakat;
4. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 46 Tahun
2015 tentang Akreditasi Puskesmas, Klinik Pratama, Praktek Dokter
Umum/Dokter Gigi;
5. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor 59 Tahun 2015 tentang Komisi
Akreditasi FKTP.
6. Keputusan Bupati Muaro Jambi NO: 821.24/456/III/BKPPD/2010
tentang Pengangkatan Pegawai Negeri Sipil dalam jabatan struktural.

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA PUKESMAS RAWAT INAP JAMBI KECIL


TENTANG KAJI BANDING PUSKESMAS RAWAT INAP JAMBI
KECIL.

KESATU : Menyusun instrumen kaji banding untuk membandingkan capaian


kinerja dan perbandingan proses pelaksanaan kegiatan Upaya
Kesehatan Kesehatan Masyarakat dan pelayanan klinis.

KEDUA : Rencana kaji banding dibuat dalam bentuk kerangka acuan kegiatan
yang menjelaskan waktu dan tempat pelaksanaan serta instrumen
kaji banding yang digunakan.

KETIGA : Surat keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan


ketentuan apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan akan diadakan
perbaikan/perubahan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Jambi Kecil


Pada tanggal : Maret 2017
Kepala Puskesmas Rawat Inap
Jambi Kecil
(Ariany Widiastuty)

PEMERINTAH KABUPATEN MUARO JAMBI


DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS RAWAT INAP JAMBI KECIL
KELURAHAN JAMBI KECIL - KECAMATAN MAROSEBO
Pkmjambikecil@gmail.com

SURAT PERINTAH TUGAS


NOMOR : 090 / /SPT /PKM-JK/ III/ 2017

MEMERINTAHKAN :

Kepada :

N Nama / Nip Pangkat / Gol Jabatan


o
1. dr.Ariany widiastuty Penata TK I/ III d Kepala Puskemas
2. drg.Henny Betrick Penata TK I / III d Pokja Penanggung Jawab Mutu
3. dr. Yurizka Penata Muda TK I / III b Pokja Penanggung Jawab UKP
4. Riduwanto, Am.Kep. Penata Muda TK I/ III b Pokja Penanggung
Jawab Admen
5. Hermansyah,Am.Kep. Penata Muda TK I / III b Pokja Penanggung Jawab UKM
6. Rohilatun Penata TK I / III d Koordinator KIA
Najmah,Am.Keb.
7. Lenny Farida L.,S.Gz. Penata Muda TK I / III b Koordinator Gizi
8. Hamidah ,Am.Kep. Penata Muda TK I / III b Koordinator Promkes
9. Novita, SST. Penata TK I / III d Koordinator Kb dan Usila
10. Okta Sri Rahayu,am.Kep. Pengatur TK I / II d Koordinator P2P
11. Sumarni, Am.Keb. Peanata TK I / III d Koordinator Kespro
12. Sahrul Hadi, Am.Kep. Penata Muda / III a Koordinator Kesling
13. Reni Wulandari, S.Kep. Penata Muda TK I / III b Koordinator SIK
14. Ashari amin,Am.Kep Penata Muda / III a Koordinator Kesmas
15. Jamhuri, Am.Kep. Penata Muda / III a Koordinator TB

Untuk : 1. Maksud : Kaji Banding


2. Tanggal : 20 Maret 2017
3. Tujuan : PKM Rawat inap sungai Duren
Demikian surat perintah tugas ini di buat,untuk dapat di pergunakan sebagaimana
mestinya.
Ditetapkan di: Jambi Kecil
Pada tanggal: 20 Maret 2017

KEPALA PUSKESMAS RAWAT INAP


JAMBI KECIL
( ARIANY WIDIASTUTY)

Anda mungkin juga menyukai