Anda di halaman 1dari 7

PEMERINTAH KABUPATEN CILACAP

DINAS PENDIDIKAN, PEMUDA DAN OLAHRAGA


SD NEGERI KARANGSEMBUNG 03
KECAMATAN NUSAWUNGU
Jln. Wanasedira No.18 Karangsembung Kec. Nusawungu
CILACAP
Kode Pos 53283

BERITA ACARA
PENYUSUNAN VISI, MISI DAN TUJUAN
SD NEGERI KARANGSEMBUNG 03 KECAMATAN NUSAWUNGU
KABATEN CILACAP

Pada hari Senin tanggal Dua puluh tujuh bulan Juli Tahun Dua Ribu Lima Belas kami yang
bertanda tangan di bawah ini bertindak sebagai Kepala SD Negeri Karangsembung 03 Desa
Karangsembung Kecamatan Nusawungu Kabupaten Cilacap, melalui forum musyawarah
melakukan Penyusunan Visi, Misi dan Tujuan Sekolah bertempat di SD Negeri Karangsembung
03 Kecamatan Nusawungu Kabupaten Cilacap yang dihadiri oleh Kepala Sekolah, Dewan Guru,
Komite, dan tokoh masyarakat

VISI, MISI DAN TUJUAN SEKOLAH telah disusun sesuai dengan hasil musyawarah dengan
penuh tanggung jawab serta tanpa ada tekanan dari pihak manapun.

Adapun dari hasil musyawarah dalam penyusunan Visi, Misi dan Tujuan Sekolah adalah sebagai
berikut :

A. VISI SEKOLAH :
Visi SD NEGERI KARANGSEMBUNG 03 adalah :
“ UNGGUL DALAM PRESTASI MANTAP BUDI PEKERTI”
Visi tersebut mencerminkan profil dan cita-cita sekolah yang :
a. berorientasi ke depan dengan memperhatikan potensi kekinian
b. sesuai dengan norma dan harapan masyarakat
c. ingin mencapai keunggulan
d. mendorong semangat dan komitmen seluruh warga sekolah
e. mendorong adanya perubahan yang lebih baik
f. mengarahkan langkah-langkah strategis sekolah

B. MISI SEKOLAH :
Misi SD NEGERI KARANGSEMBUNG 03 adalah :
1. Mengembangkan sikap religiusitas dan pengalaman agama di sekolah dan di luar
sekolah.
2. Mengembangkan budaya gemar membaca, rasa ingin tahu, bertoleransi, bekerja sama,
saling menghargai, disiplin, jujur, kerja keras, kreatif, dan mandiri.
3. Melaksanakan pembelajaran yang aktif, kreatif, efisien, dan menyenangkan serta
bimbingan belajar secara aktif sehingga siswa berkembang secara optimal.
4. Mengupayakan lingkungan sekolah yang rapi, bersih, aman dan nyaman.
5. Menanamkan kepedulian sosial, dan lingkungan, cinta damai, cinta tanah air, semangat
kebangsaan,dan hidup demokratis.
6. Mengutamakan sikap keteladanan dari segenap warga sekolah sebagai suatu kebiasaan
secara konsisten.
7. Mewujudkan hubungan timbal balik yang harmonis kepada masyarakat dan stekholder.

C. TUJUAN SEKOLAH :
Mengacu pada visi dan misi sekolah, serta tujuan umum pendidikan dasar, maka tujuan
sekolah dalam mengembangkan pendidikan sebagai berikut,
1. Mampu melaksanakan kegiatan keagamaan dan kepedulian sosial.
2. Unggul dalam perolehan nilai ujiansekolah maupunujian nasional.
3. Mampu bersaing masuk sekolah ke jenjang yang lebih tinggi.
4. Dapat menciptakan kebersihan,keamanan ketertban dan kedisiplinan.
5. Mampu menghasilkan siswayang berprestasi
6. Mampu membentuk karakter siswa dan mandiri

Demikian berita acara ini dibuat sebagai tanda kesepakatan bersama dalam penyusunan visi,
misi, dan tujuan Sekolah dan sebagai landasan bagi Sekolah untuk dapat melaksanakan
dengan sebaik – baiknya.

Mengetahui, Karangsembung, 27 Juli 2015


Ketua Komite Kepala Sekolah,

TARMAN SARDJIMAN, S.Pd.


NIP. 19620511 198508 1 002

NB : Daftar Hadir Rapat Terlampir.


DAFTAR HADIR
PENYUSUNAN VISI, MISI, DAN TUJUAN SEKOLAH
Tanggal 27 Juli 2015

NO NAMA JABATAN Tanda Tangan

1 Sardjiman, S.Pd. Kepala Sekolah 1

2 Tarman Ketua Komite 2

3 Sujiman, S.Pd. Pengawas 3

4 Mursiati, S.Pd. Guru OR 4

5 Kangsi, S.Pd.SD. Guru Kelas 5

6 Sapono, S.Pd.I. Guru PAI 6

7 Heru Suwartono, S.Pd. Guru Kelas 7

8 Nasimah, S.Pd.SD. Guru Kelas 8

9 Idham Saifudin Zuhri, S.Pd. Guru OR 9

10 Supriyani Dwiningsih, S.Pd. Guru Kelas 10

11 Suheri, S.Pd. Guru Kelas 11

12 Diana Tungga Dewi, S.Pd. Guru Kelas 12

13 Gunadi Penjaga 13

Mengetahui, Karangsembung, 27 Juli 2015


Ketua Komite Kepala Sekolah,

TARMAN SARDJIMAN, S.Pd.


NIP. 19620511 198508 1 002
PEMERINTAH KABUPATEN CILACAP
DINAS PENDIDIKAN, PEMUDA DAN OLAHRAGA
SD NEGERI KARANGSEMBUNG 03
KECAMATAN NUSAWUNGU
Jln. Wanasedira No.18 Karangsembung Kec. Nusawungu
CILACAP
Kode Pos 53283

KEPUTUSAN KEPALA SD NEGERI KARANGSEMBUNG 03


KECAMATAN NUSAWUNGU
KABUPATEN CILACAP
Nomor : 421.2/ 20 /17/2015

Tentang

VISI, MISI DAN TUJUAN


SD NEGERI KARANGSEMBUNG 03

KEPALA SD NEGERI KARANGSEMBUNG 03

Menimbang : a. Bahwa adanya perubahan di tataran nasional, regional, dan global saat
ini dan masa yang akan datang menuntut penyesuaian Visi, Misi, dan
Tujuan SD Negeri Karangsembung 03 agar lebih meningkatkan
perannya sebagai lembaga pendidikan.
b. Bahwa untuk memberikan arahan bagi kebijakan pelaksanaan dan
pengembangan tugas pokok dan fungsi SD Negeri Karangsembung 03
maka Visi, Misi, dan Tujuan SD Negeri Karangsembung 03 perlu
disesuaikan
Mengingat :a. Undang-Undang No.20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan
Nasional;
b. Undang-Undang No.32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah;
c. Undang-Undang No.08 Tahun 1974 Jo. Undang-Undang No.43 Tahun
1999 tentang Pokok-Pokok Kepegawaian;
d. Peraturan Pemerintah No.19 tahun 2005 tentang Standar Nasional
Pendidikan;
e. Peraturan Pemerintah No.29 Tahun 1990 tentang Pendidikan
menengah;
f. Peraturan Pemerintah No.25 Tahun 2000 tentang Kewenangan
Pemerintah dan Kewenangan Propinsi sebagai Daerah Otonom;
g. Peraturan Pemerintah No.106 Tahun 2000 tentang Pengelolaaan dan
Pertanggungjawaban Keuangan dalam Pelaksanaan Dekonsentrasi dan
Tugas Pembantuan;
h. Keputusan Presiden Republik Indonesia No.102 Tahun 2001 tentang
Kedudukan, Tugas, Fungsi, Kewenangan, Susunan Organisasi, dan
Tata Kerja Departemen sebagaimana telah diubah terakhir dengan
Keputusan Republik Indonesia No.35 Tahun 2004;
i. Keputusan Menteri Pendayaagunaan Aparatur Negara No.84 Tahun
1993 tentang Jabatan Fungsional Guru dan Angka Kreditnya;
j. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia Nomor 22,
23 dan 24 Tahun 2006 tentang stándar Isi, stándar Kompetensi
Lulusan dan Pelaksanaannya untuk Satuan Pendidikan Dasar dan
Menengah;
k

MEMUTUSKAN

Menetapkan :
PERTAMA : Mengesahkan Visi, Misi, dan Tujuan SD Negeri Karangsembung 03
sebagaimana berikut:
VISI
“ UNGGUL DALAM PRESTASI MANTAP BUDI PEKERTI”
Visi tersebut mencerminkan profil dan cita-cita sekolah yang :
a. berorientasi ke depan dengan memperhatikan potensi kekinian
b. sesuai dengan norma dan harapan masyarakat
c. ingin mencapai keunggulan
d. mendorong semangat dan komitmen seluruh warga sekolah
e. mendorong adanya perubahan yang lebih baik
f. mengarahkan langkah-langkah strategis sekolah.

MISI
1. Mengembangkan sikap religiusitas dan pengalaman agama di
sekolah dan di luar sekolah.
2. Mengembangkan budaya gemar membaca, rasa ingin tahu,
bertoleransi, bekerja sama, saling menghargai, disiplin, jujur, kerja
keras, kreatif, dan mandiri.
3. Melaksanakan pembelajaran yang aktif, kreatif, efisien, dan
menyenangkan serta bimbingan belajar secara aktif sehingga siswa
berkembang secara optimal.
4. Mengupayakan lingkungan sekolah yang rapi, bersih, aman dan
nyaman.
5. Menanamkan kepedulian sosial, dan lingkungan, cinta damai, cinta
tanah air, semangat kebangsaan,dan hidup demokratis.
6. Mengutamakan sikap keteladanan dari segenap warga sekolah
sebagai suatu kebiasaan secara konsisten.
7. Mewujudkan hubungan timbal balik yang harmonis kepada
masyarakat dan stekholder.
TUJUAN
Mengacu pada visi dan misi sekolah, serta tujuan umum pendidikan
dasar, maka tujuan sekolah dalam mengembangkan pendidikan
sebagai berikut,
1. Mampu melaksanakan kegiatan keagamaan dan kepedulian sosial.
2. Unggul dalam perolehan nilai ujiansekolah maupunujian nasional.
3. Mampu bersaing masuk sekolah ke jenjang yang lebih tinggi.
4. Dapat menciptakan kebersihan,keamanan ketertban dan
kedisiplinan.
5. Mampu menghasilkan siswayang berprestasi
6. Mampu membentuk karakter siswa dan mandiri
KEDUA : Ketetapan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan, dan akan diperbaiki
jika terdapat kekeliruan dalam penetapannya

Ditetapkan Di: Karangsembung


Pada Tanggal : 28 Juli 2015
Kepala Sekolah

SARDJIMAN, S.Pd.
NIP. 19620511 198508 1 002

Tembusan:

1. Kepala UPT Disdikpora Nusawungu


2. Komite SD Negeri Karangsembung 03
3. Arsip
PEMERINTAH KABUPATEN CILACAP
DINAS PENDIDIKAN, PEMUDA DAN OLAHRAGA
SD NEGERI KARANGSEMBUNG 03
KECAMATAN NUSAWUNGU
Jln. Wanasedira No.18 Karangsembung Kec. Nusawungu
CILACAP
Kode Pos 53283

Nomor : 005/ /23/2015 Kepada :


Lamp. : - Yth 1. Ka UPTD Kec. Nusawungu
Perihal : Undangan 2. Pengawas Sekolah
3. Komite Sekolah
4. Guru dan Kariawan
di
tempat

Dengan Hormat,
Kami mengundang kepada Bapak/Ibu dan Saudara dalam rapat
pembahasan penyusunan Visi, Misi dan Tujuan SD Negeri Karangsembung 03
tahun pelajaran 2016/2017 yang akan dilaksanakan pada :

Hari, Tanggal : Senin, 27 Juli 2015


Pukul : 9.30 s/d Selesai
Tempat : SD Negeri Karangsembung 03
Acara : Penyusunan Visi, Misi dan Tujuan Sekolah

Karena pentingnya acara , diharap dengan sangat kepada Bapak/Ibu dan


Saudara untuk dapat hadir tepat waktu dan atas partisipasi dan kehadirannya
kami menyampaikan terima kasih.

Karangsembung, 27 Juli 2015


Kepala SD Negeri Karangsembung 03

SARDJIMAN, S.Pd
NIP. 19620511 198508 1 002

Anda mungkin juga menyukai