Anda di halaman 1dari 10

3/22/2018 20 Soal dan Pembahasan Fisika Tentang Efek Doppler - Blog Sazili

Home News Tutorial Music dan Games Pelajaran

Beranda » pelajaran FOLLOW BY EMAIL

Email address... Submit

20 Soal dan Pembahasan Fisika


Tentang Efek Doppler
Materi Pembelajaran Efek Doppler biasanya kita
temui pada mata pelajaran Fisika disemester 1
ataupun dikelas 11 dan 10

Contoh ilustrasi Efek Doppler 

tentunya untuk memahami Tentang Efek doppler


kita harus mengetahui yang mana sumber
bunyi dan yang mana pendengar
Efek Doppler juga memiliki Rumus tersendiri
sama seperti Materi yang lainnya , kalian harus hafal
http://ilhamsazili.blogspot.co.id/2012/10/20-soal-dan-pembahasan-fisika-tentang.html 1/10
3/22/2018 20 Soal dan Pembahasan Fisika Tentang Efek Doppler - Blog Sazili

dan paham dengan rumus Efek Doppler tersebut .

namun jangan khawatir , jika kalian paham dan


memperhatikan guru kalian menerangkan materi , so
pasti kalian bisa memehami nya
tapi bagi kalian yang butuh kumpulan Soal
Fisika Efek Doppler dan Pembahasannya ,
Silakan di simak soal di bawah ini

CONTOH SOAL DAN PEMBAHASAN


EFEK DOPPLER SOAL NO 1
Seseorang berdiri di pinggir jalan, sebuah mobil
bergerak menjauhi orang tadi dengan kecepatan 20
m/s sambil membunyikan klakson yang berfrekuensi
400 Hz. Jika cepat rambat bunyi di udara pada saat
itu 380 m/s. maka frekuensi klakson yang didengar
oleh orang tadi adalah ....
Pembahasan :
Vs = 20 m/s menjauh (bertanda + )
fs = 400 Hz
Vp = 0 (diam)
V = 380 m/s
fp = 380/400 x 400
fp = 380 m/s

SOAL 2
Sebuah mobil ambulans bergerak dengan kecepatan
20 m/s sambil menghidupkan sirine dengan
frekuensi 300 Hz. Jika dari arah yang berlawanan
seorang anak berjalan dengan kecepatan 1 m/s, maka
tentukanlah frekuensi bunyi
yang didengar anak tersebut. Cepat rambat bunyi di
udara 340 m/s.
Pendengar dan sumber bergerak dengan arah
berlawanan dan saling mendekati, maka :
jawaban :
Fp/Fs = V+Vp/V-Vs
fp/300= 340+1/340-20
http://ilhamsazili.blogspot.co.id/2012/10/20-soal-dan-pembahasan-fisika-tentang.html 2/10
3/22/2018 20 Soal dan Pembahasan Fisika Tentang Efek Doppler - Blog Sazili

fp = 102300/320
Fp =319,68 Hz.

SOAL 3
Bu Mita mengendarai sepeda motor ke pasar
melewati toko. Dari toko tersebut terdengar bunyi
musik dengan frekuensi 1.200 Hz. Kecepatan bunyi
musik saat itu sebesar 320 m/s. Frekuensi bunyi
musikyang didengar Bu Mita saat mendekati toko
tersebut sebesar 1.275 Hz. Kecepatan sepeda motor
yang dikendarai Bu Mita . . . m/s.

jawaban
fp = (v + vp) fs/v
1275 = (320 + vp) 1200/320
1275 . 320/1200 = 320 + vp
340 – 320 = vp
20 m/s = vp

SOAL 4
Perbedaan frekuensi bunyi yang diakibatkan oleh
gerak relatif antara sumber bunyi dan pendengar
disebut ….
Efek Doppler adalah fenomena perbedaan frekuensi
akibat gerak relatif yang terjadi antara sumber bunyi
dan pendengar. Jika sumber bunyi diam, maka
panjang gelombang tetap dan frekuensi berubah.
Jika sumber bunyi bergerak, maka frekuensi tetap
dan panjang gelombang berubah.

SOAL 5
Mobil polisi bergerak dengan kecepatan 72 km/jam
sambil membunyikan sirene dengan frekuensi
1.400 Hz. Di belakang mobil polisi ada pengendara
sepeda motor yang bergerak mendekati mobil
dengan kecepatan 54 km/jam. Jika cepat rambat
bunyi di udara pada saat itu 330 m/s, frekuensi
sirene mobil yang didengar pengendara sepeda
http://ilhamsazili.blogspot.co.id/2012/10/20-soal-dan-pembahasan-fisika-tentang.html 3/10
3/22/2018 20 Soal dan Pembahasan Fisika Tentang Efek Doppler - Blog Sazili

motor sebesar . . .Hz.


jawaban
fp = (v + vp) fs/v+vs
fp = (330 + 15) 1.400/330+20
fp = 345. 1.400/350
fp = 1.380 Hz

SOAL 5
Ali memainkan alat musik dengan frekuensi 990
Hz sambil bergerak dengan kecepatan 2 m/s. Ali
mendekati Made yang juga sedang bergerak
mendekatinya dengan kecepatan 4 m/s. Kecepatan
rambat bunyi di udara saat itu sebesar 332 m/s.
Frekuensi yang didengar Made sebesar . . . Hz.
Pembahasan :
Persamaan
fp = (v + vp) fs/v-vs
fp = (332 + 4) 990/332 – 2
fp = 336.990/330
fp = 1.008 Hz

SOAL 6
Adam berdiri di dalam stasiun kereta api. Dari
kejauhan, dia mendengar bunyi klakson kereta api
yang mempunyai frekuensi 335 Hz. Jika kereta api
tersebut melaju dengan laju 5 m/s mendekati Adam,
maka frekuensi klakson yang didengar Adam adalah
….

JAWAB
Diketahui:
fs = 335 Hz
vs = 5 m/s
vp = diam
v = 340 m/s
V-Vp/Fp = V-Vs/Fs
340/fp = 340-5 /335
=340 Hz
http://ilhamsazili.blogspot.co.id/2012/10/20-soal-dan-pembahasan-fisika-tentang.html 4/10
3/22/2018 20 Soal dan Pembahasan Fisika Tentang Efek Doppler - Blog Sazili

SOAL 7
Seorang pengamat mendengar frekuensi fp dari
sumber bunyi yang mengeluarkan frekuensi fs
Kecepatan pengamat adalah vo, kecepatan sumber
bunyi adalah vs, dan kecepdtan bunyi di udara
adalah v. Frekuensi yang didengar pengamat paling
kecil saat persamaannya
jawaban "
Fp = V-Vp/V+Vs (Fs)

SOAL 8
Jika pendengar semakin dekat dengan sumber bunyi,
maka …
jawaban :
Semakin dekat pendengar dengan sumber bunyi,
semakin tinggi frekuensi yang didengar oleh
pendengar. Jika frekuensi semakin tinggi, maka
semakin banyak gelombang bunyi yang sampai di
telinga pendengar

SOAL 9
Suatu sumber bunyi bergerak dengan kecepatan 20
m/s menjauhi seorang pendengar yang diam. Jika
frekuensi sumber bunyi 900 Hz dan cepat rambat
bunyi di udara 340 m/s, frekuensi gelombang bunyi
yang terdengar adalah ….
Diketahui :
v_s = 20 m/s
v = 340 m/s
f_s = 900 Hz
Fp = V/V+vs (fs)
Fp = 340/340+20 (900)
Fp =850 HZ

SOAL 10
http://ilhamsazili.blogspot.co.id/2012/10/20-soal-dan-pembahasan-fisika-tentang.html 5/10
3/22/2018 20 Soal dan Pembahasan Fisika Tentang Efek Doppler - Blog Sazili

Sebuah sumber bunyi memancarkan nada dengan


frekuensi 600 Hz. Sumber ini bergerak dengan
kecepatan 10 m/s menjauhi pendengar. Jika
kecepatan bunyi 340 m/s, hitunglah frekuensi bunyi
yang didengar oleh pengamat yang berdiri di tanah!
Jawab :
Fp = (340-0)/(340+10) x 600
Fp = 340/350 x 600
Fp = 582,85 Hz

SOAL 11
Seorang pengemudi mobil mengendarai mobilnya
pada 20 m/s mendekati sebuah sumber bunyi 600
Hz yang diam. Berapakah frekuensi yang terdeteksi
oleh pengemudi sebelum dan sesudah melewati
sumber bunyi tersebut jika kecepatan bunyi di udara
340 m/s?
jawaban
vp = 20
fs = 600
vs=0
v=340
a. sebelum melewati sumber
Fp= V+Vp/V-Vs (fs)
Fp = 340+20/340-0 (600)
Fp =635,8 Hz
b. sesudah melewati bunyi
Fp = V-vp/v+vs (fs)
Fp = 340-20/340 (600)
fp = 564,7

SOAL 12
Sebuah mobil sambil membunyikan sirene bergerak
ke utara dengan kecepatan 36 km/jam. Seorang
pengamat duduk di pinggir jalan dan pengamat yang
lain mengendarai mobil bergerak ke arah selatan
mendekati mobil pertama dengan kecepatan 15 m/s.
Kecepatan bunyi di udara 340 m/s. Hitunglah
frekuensi yang didengar oleh kedua pendengar itu
http://ilhamsazili.blogspot.co.id/2012/10/20-soal-dan-pembahasan-fisika-tentang.html 6/10
3/22/2018 20 Soal dan Pembahasan Fisika Tentang Efek Doppler - Blog Sazili

jika frekuensi sebesar 600 Hz!


Jawab:
Fp2 = (340-15)/(340+10) x 600
Fp2 = 325/350
Fp2 = 557, 14 Hz

SOAL 13
Sebuah sumber bunyi dengan frekuensi 500 Hz
bergerak dengan kecepatan 10 m/s mendekati
seseorang yang sedang diam. Angin bertiup
dengankecepatan 10 m/s menyongsong sumber
bunyi tersebut. Jika kecepatan bunyi di udara 340
m/s, hitunglah frekuensi yang didengar orang yang
sedang diam tersebut!
Jawab:
Fp = [(340-10)+0]/[(340-10)-10] x 500
Fp = 330/320 x 500 = 515,62 Hz

LATIHAN SOAL EFEK DOPPLER Sudah


bisa dimengerti bukan
selanjutnya silakan anda jawab beberapa soal berikut
ini ya
note : gunakan Rumus Efek Doppler dan anda
harus memahami yang mana Fs/Fp dan
Vs/Vp
silakan mencoba

SOAL 1
Suatu sumber bunyi bergerak dengan kecepatan 20
m s–1 mendekati seseorang yang diam. Frekuensi
sumber bunyi = 380 Hz. Dan cepat rambat bunyi di
udara 400 m s–1. Frekuensi gelombang bunyi yang
didengar orang tersebut adalah

SOAL 2
Mobil polisi bergerak dengan kelajuan 10 m/s,
sambil membunyikan sirene dengan frekuensi 400
Hz. Cepat rambat bunyi di udara adalah 340 m/s.
Seorang pengendara motor brgerak dgn kelajuan 5
http://ilhamsazili.blogspot.co.id/2012/10/20-soal-dan-pembahasan-fisika-tentang.html 7/10
3/22/2018 20 Soal dan Pembahasan Fisika Tentang Efek Doppler - Blog Sazili

m/s. Brpakah frekuensi yg didengar olh pengndara


ketika pengendara dan mbil polisi saling mendekat
dan menjauh

SOAL 3
Seorng penerbang menerbangkn pesawatnya menuju
bandara mendengr bunyi sirene menara dgn
frekuensi 2000 Hz. Jika sirene memancarkan bunyi
dgn frekuensi 1700 Hz dan Cepat rambat bunyi di
udara 340 m/s, maka kecepatan pesawat udara
sebesar....m/s.

SOAL 4

Sebuah truk bergerak dengan kecepatan 36 km/jam


di belakang sepeda motor. Pada saat truk
mengeluarkan bunyi klakson dengan frekuensi 1000
Hz, pengemudi sepeda motor membaca pada
spidometer angka 72 km/jam. Apabila kecepatan
bunyi 340 m/s, maka pengemudi sepeda motor akan
mendengar klakson pada frekuensi

SOAL 5
Suatu sumber bunyi bergerak dengan kecepatan 20
m/s mendekati seseorang yang diam. Frekuensi
sumber bunyi 380 Hz dan cepat rambat bunyi di
udara 400 m/s Frekuensi gelombang bunyi yang
didengar orang tersebut adalah …

SOAL 6
Sebuah truk bergerak dengan kecepatan 36 km/jam
dibelakang sepeda motor. ada saat truk
mengeluarkan bunyi klakson dengan frekuensi 1000
Hz, pengemudi sepeda motor membaca pada
spidometer angka 72 km/jam. Apabila kecepatan
bunyi 340 m/s, maka pengemudi sepeda motor akan
mendengar klakson pada frekuensi .…

SOAL 7
http://ilhamsazili.blogspot.co.id/2012/10/20-soal-dan-pembahasan-fisika-tentang.html 8/10
3/22/2018 20 Soal dan Pembahasan Fisika Tentang Efek Doppler - Blog Sazili

Seseorang berdiri di pinggir jalan, sebuah mobil


bergerak menjauhi orang tadi dengan kecepatan 20
m/s ambil membunyikan klakson yang berfrekuensi
400 Hz. Jika cepat rambat bunyi di udara pada saat
itu 380 m/s. maka frekuensi klakson yang didengar
oleh orang tadi adalah……..

itulah materi mengenai Contoh dan Latihan Soal


Mengenai EFEK DOPPLER

1 Tweet
Suka

Postingan terkait:
Makalah dan PPT Kesetimbangan Fasa
Lengkap

Sebutkan kegunaan dari acetaldehyde?

18 Cara lolos Proposal PKM dikti ( Kiat-kiat)

Makalah Lengkap Tentang Warisan - Agama


Islam

Makalah Gerak Rotasi Fisika Dasar -


Lengkap

Ditulis ilham sazili — 3 Comments — pelajaran

3 Tanggapan untuk "20 Soal dan Pembahasan


Fisika Tentang Efek Doppler"

Azizah Marali 27 April 2017 at 05:20


Thanks. Sangat membantu

Reply

http://ilhamsazili.blogspot.co.id/2012/10/20-soal-dan-pembahasan-fisika-tentang.html 9/10
3/22/2018 20 Soal dan Pembahasan Fisika Tentang Efek Doppler - Blog Sazili

Azizah Marali 27 April 2017 at 05:22


Reply
Soal nomor 13 bagian contoh soal bisa diterangkan lebih
jelas ? Apa hubungan angin sama kecepatan sumber
dan penerima ? Terima kasih.

Herminasihotang80@gmail.com
26 September 2017 at 02:52 Gimana cara
mencari cepat
Reply rambat di udara ( V )? Rumusnya apa min ?

Berkomentar lah dengan sebaik mungkin :)


Jangan menaruh link aktif!!!

Enter your comment...

Comment as: Google Accoun

Publish Preview

← Newer Post Home

SUBSCRIBE TO

Posts

Comments

Copyright © 2015 Blog sazili Design by Blog sazili - Powered by Blogger

http://ilhamsazili.blogspot.co.id/2012/10/20-soal-dan-pembahasan-fisika-tentang.html 10/10

Anda mungkin juga menyukai