Anda di halaman 1dari 9

Efek Doppler

Disusun oleh :
20. Zefani Meika Krisnawan

20.1. Perlihatkan bahwa persamaan 20-9 dari persamaan 20-10 scara praktis
menjadi identik bila laju dari sumber dan pengamatan adalah kecil
dibandingkan terhadap laju bunyi di dalam medium trsebut.
Misalkan Vo = Vs = u . Yakni , misalkan u menyatakan laju pengamat atau
sumber . Maka Persamaanya menjadi ???
u

V = V( 1 v )
Maka kita harus memperlihatkan bahwa prsamaan 20-10 ,
v
V = V ( v u )
Akan direduksi menjadi bentuk sebelumnya bila u/v << 1 . Kita dapat
menuliskan kembali persamaan 20-10 sebagai
1
V = V ( 1 u/v )
Nah dengan demikian binomial :
1
u
( 1 u/v ) = ( 1 v

)-1 = 1

u
v

u
+ ( v )2

Tetapi jika u/v adalah cukup kecil dibandingkan terhadap satu maka kita
dapat mengabaikan(u/v)2 dan pangkat pangkat yang lebih tinggi .
1
u
( 1 u/ v ) = 1 v
Dan persamaan 20-10 menjadi
u
V= V ( 1 v )
Yang sama dengan persamaan 20-9
Sebagai sebuah contoh numerik ambillah u=73,0 mil/jam ( =117,5 km/jam ).
Laju bunyi di dalam udara adalah kira-kira 730 mil/jam (=1175 km/jam) .
Maka jika sumber mempunyai laju sebesar Vs = u = 73,0 mil/jam menuju

pengamat yang stasioner , frekuensi yang didengar perngamat tersebut


adalah persamaan 20-10
V
730
V=V( V Vs ) = V( 73073,0 )
V'
V

= 1,11

Jika pengamat mempunyai laju sebesar V0 = u = 73,0 mil/jam menuju


sumber yang stasioner , maka frekuensi yang didengar oleh pengamat
tersebut adalah

V = V

V Vo
V
V'
V

730+73,0
730

=V(

= 1,10

( Sumber : Halliday. 1995: 679-680 )


20.2. Mobil pemadam kebakaran sedang bergerak dengan laju 20 m.s 1 sambil
membunyikan sirine pada frekuensi 400 Hz (cepat rambat bunyi 300 m.s 1).
Jika mobil pemadam kebakaran bergerak menjauhi seseorang yang sedang
berdiri di tepi jalan, maka orang tersebut akan mendengar frekuensi sirine
pada frekuensi ..... ?
Penyelesaian :
Diketahui :

vs = 20 m/s
fs = 400 Hz
vp = 0 (pendengar diam)
v = 300 m/s

Ditanya

fp = ......... ???

Jawab

fp=

V Vp
V + Vs

. fs

m
0
s
m
m
300 +20
s
s
300

fp= (

300 m/ s
320 m/ s

fp=

) . 400Hz

. 400Hz

= 375 Hz

(Sumber : Murdaka. 1999: 182-183)

20.3. Andaikan fs = 1000 get/sek , dan c = ft/sek . Panjang gelombang dari


gelombang yang di pancarkan oleh sumber yang tidak bergerak c/fs = 1,00
ft .
(a) berapa panjang gelombang di depan dan di belakang sumber , jika
kecepatannya 100 ft / sek ?
Di depan sumber ,
=

cVs
fs

1000100
1000

1000+100
1000

= 0,90 ft.

Di belakang sumber ,

c+Vs
fs

= 1,10 ft.

(b) Bila pendengar diam dan sumber menjauhinya dengan kecepatan 100
ft/sek , berapakah frekuensi yang didengar oleh pendengar ?
Karena Vp=0 dan Vs=100 ft s-1
Maka ,

fp=fs

c
c+Vs

= 1000

1000
1000+100

= 909 Hz

(c) Bila sumber itu diam , tetapi pendengar bergerak 100 ft/sek ke kiri ,
berapakah frekuensi yang didengar oleh pendengar ?
Arah positif (dari pendengar ke sumber) masih tetap dari kiri ke kanan ,
sehingga !
Vp = -100ft/s-1 , Vs = 0

fp=fs

c+Vp
c

= 1000

1000100
1000

= 900 Hz

(Sumber : Sears: 1998: 197-198)

20.4 Sebuah mobil yang bergerak dengan laju 30,0 m/det mendekati peluit pabrik
yang memiliki frekuensi 500 Hz .
(a) jika laju bunyi di udara adalah 340 m/det , berapakah frekuensi peluit
yang didengar oleh pengemudi mobil ?
(b) ulangi khasus untuk mobil meninggalkan pabrik dengan laju yang sama .
Ini adalah soal perubahan efek doppler di mana pengamat bergerak dengan
arah positif dan Vs = 0 . Sehingga kita menggunakan +V0 pada bagian
pertama . Maka ;
(a) f0=fs

V Vo
V Vs

= (500Hz).

340 m/det +30,0 m/det


340 m/ det0

= 544Hz

Dengan mobil meninggalkan pabrik dalam arah negatif kita menggunakan -v0
Maka ;
V Vo
340 m/det 30,0 m/det
(b) f0 = fs V Vs = (500Hz)
= 456 Hz
340 m/det0

( Sumber: Sears. 1980: 228 )

20.5 Frekuensi dari suara klakson dari sebuah mobil diketahui 400 Hz.
Berapakah frekuensi yang kita dengar jika mobil mendekati kita dengan
kecepatan 34 m/s ( Anggaplah kecepatan suara di udara 340 m/s )
Dari persamaan fp =
Diketahui

Ditanya
Jawab

V
V Vs

fs , dimana sumber mendekati pendengar !

:v
= 340 m/s
: vs
= 34 m/s
: fs
= 400 Hz
: fp ........ ??
V
: fp = V Vs fs

fp =

340
34034

. 400Hz

fp = 444,44 Hz
( Sumber: Ishaq. 2006: 176-177 )

20.6 Ketika dua garpu tala dibunyikan secara simultan , mereka menghasilkan
satu layangan setiap 0,30 detik .
(a) Berapa besar perbedaan frekuensi keduanya ?
(b) Sepotong kecil permen karet ditempelkan pada kaki pada salah satu garpu
tala . Sekarang terdapat satu layangan setiap 0,40 detik . Apakah garpu tala ini
adalah garpu tala yang lebih rendah atau lebih tinggi frekuensinya ?
Jawab

Jumlah layangan per detik setara dengan perbedaan frekuensi.


(a) Perbedaan frekuensi =

1
0,30 detik

= 3,3 Hz

(b) Perbedaan frekuensi =

1
0,40 detik

= 2,5 Hz

Menambahkan permen karet pada kakinya meningkatkan massanya sehingga


menurunkan frekuensi getarannya . Penurunan frekuensi ini menyebabkan
mendekati frekuensi garpu tala lainnya . Sehingga garpu yang dipertanyakan
mempunyai frekuensi yang lebih TINGGI !

(Sumber : Bueche. 1998: 228)

20.7 Sebuah mobil bergerak dengan laju 20 m/det dengan klakson berbunyi
(f=1200Hz) mengejar mobil lain yang melaju 15 m/det ke arah yang sama .
Berapakah frekuensi klakson seperti yang terdengar oleh pngemudi yang
dikejar ? Ambil laju bunyi sebagai 340 m/det !
Jawab

Ini adalah masalah doppler dimana baik sumber dan pengamat bergerak
dengan arah negatif . Sehingga kita menggunakan -v0 dan -vs
F 0 = fs

V Vo
V Vs

= ( 1200 Hz )

34015
34020

= 1,22 kHz

(Sumber: Bueche.1998: 228 )

20.8 Sebuah garpu tala dengan frekuensi 400 Hz dijauhkan dari pengamat dan
bergerak menuju sebuah dinding rata dengan laju 2,0 m/det . Berapakah
frekuensi yang tampak ?
(a) Dari gelombang gelombang bunyi yang tidak dipantulkan yang bergerak
ke arah pengamat
(b) Gelombang gelombang bunyi yang datang ke arah pengamat setelah
pemantulan ?
(c) Berapa banyak layangan per detik yang terdengar , Asumsikan bahwa laju
bunyi di udara 340 m/det .
Jawab

(a) Garpu yang merupakan sumber , menjauhi pengamat dalam arah positif ,
maka kita menggunakan +Vs tidak penting tanda apa yang berkaitan
dengan V0 karena V0 = 0
F 0 = fs

V Vo
V Vs

= (400Hz)

340 m/det +0
340 m/det +2,0 m/det

=397,7 Hz = 398

Hz

(b) Puncak-puncak gelombang yang mencapai dinding lebih dekat satu sama
lain dibanding kondisi normal karena garpu bergerak ke arah dinding .
Oleh karena itu , gelombang yang dipantulkan tampak datang dari sumber
yang mendekati .

F 0 = fs

V Vo
V Vs

= ( 400Hz )

340 m/det +0
340 m/det 2,0 m/det

= 402,4 Hz = 402

Hz
(c) Layangan per detik = perbedaan antara frekuensi
(402,4 Hz 397,7 Hz ) = 4,7 Layangan per detik !

(Sumber: Beiser. 1997: 229 )

DAFTAR PUSTAKA
Halliday, David., & Robert Resnick. 1994. Fisika Edisi Ke 3 Jilid 1. Jakarta :
Penerbit Erlangga.
Murdaka, Bambang. 1999. Fisika Dasar 1. Singapura: Penerbit Kin Keong
Printing CO. PTE. LTD.
Sears, Weston Francis. 1998. Physics for University. USA: Penerbit The City
College of New York.
Ishaq, Mohamad. 2006. Fisika Dasar. Yogyakarta: Penerbit Graha Ilmu.

Bueche, J.Frederick. 2003. Schaums Outlines College Physics. USA. Penerbit


McGraw Hill Companies.
Beiser, Arthur. 2003. Schaums Outlines Applied Physics. USA. Penerbit
McGraw Hill Companies.

Anda mungkin juga menyukai