Anda di halaman 1dari 1

Laki-laki 55 tahun

Keluhan = nyeri dada


Onset = 2 jam yang lalu
Keluhan lain = pegal di leher dan punggung serta keringat dingin
Tidak membaik setelah istirahat
Kebiasaan = merokok (perokok berat)
Terapi awal = kejang

Setelah kejangdenyut nadi (-)

Kemudian dilakukan resusitasi jantung paru dan tindakan defibrilasi sesuai dengan basic life
support and advanced cardiac life support dari ILCOR 2015 dan AHA 2015

Pertanyaan
1. Bapak e sakit apa?
2. Interpretasi EKG 1?
3. Interpretasi EKG 2?
4. Hubungan EKG 1 dan EKG 2
5. Bagaimana pengaruh rokok terhadap penyakit pasien?
6. Mengapa tidak membaik setelah istirahat?
7. Tatalaksana apa yang diberikan?
8. Kenapa pemberian tatalaksana awal malah jadi kejang?
9. Mengapa denyut nadi (-)?
10. Bagaimana cara melakukan resusitasi jantung paru dan tindakan defibrilasi sesuai
dengan basic life support and advanced cardiac life support dari ILCOR 2015 dan AHA
2015?

Anda mungkin juga menyukai