Anda di halaman 1dari 4

LAMPIRAN 1

KUESIONER PENELITIAN

Permasalahan Pengelolaan Ibu Hamil Dengan KEK Di Puskesmas Tanjung Pinang


Kota Jambi Tahun 2018

A. Karakteristik responden

Suami Responden (ibu hamil)


Nama Nama
Umur Umur
Pekerjaan Pekerjaan
Pendapatan perbulan Pendapatan perbulan
Jumlah anak Kehamilan ke
Pendidikan Pendidikan

B. Data antropoometri

1. Apakah ibu mendapatkan biskuit sebagai bahan tambahan makanan di puskesmas,


atau dimana?
a. Di Puskesmas
b. Di Puskesmas pembantu (Pustu)
c. Di posyandu
d. Di antar kerumah
e. Lainnya.........
2. Apakah ibu mengetahui kenapa diberikan biskuit tersebut?
a. supaya berat badan naik
b. karena kurang asupan gizi
c. Karena kurang protein
d. Tidak tahu
e. Lainnya.......
3. Apakah ibu mengetahui cara mengkonsumsi biskuitnya?
a. 1 bungus sehari
b. 2 bungkus sehari
c. 3 kali sehari
d. Bila kepingin saja
e. Tidak tahu
f. Lainnya......
4. Apakah teratur setiap hari makan biskuitnya? Jika tidak, kenapa alasannya?
a. Teratur, setiap hari
b. Tidak teratur setiap hari, karena........
5. Apakah menurut ibu biskuit ini penting untuk menunjang masa kehamilan? Apa
alasannya?
a. Penting untuk menambah gizi terhadap bayi
b. Penting untuk menambah berat badan
c. Penting untu mencukupi kebutuhan gizi
d. Tidak penting, sama sajadengan cemilan lain
e. Tidak tahu
f. Lainnya..............
6. Menurut ibu, bagaimana porsi makan seharusnya saat hamil?
a. Lebih banyak dari sebelum hamil
b. Sama seperti sebelum hamil
c. Tidak tahu
d. Lainnya..............
e.
7. Bagaimana porsi makan ibu sehari-hari?
a. 3 kali sehari
b. 1-2 kali sehari
c. Lainnya.........
8. Menurut ibu, apa saja contoh makanan mengandung protein?
a. Ikan dan tempe
b. Pisang dan bayam
c. Nasi dan gandum
d. Tidak tahu
e. Lainnya......
9. Menurut ibu, apa fungsi protein bagi tubuh?
a. Sumber zat pembangun
b. Sumber zat tenaga
c. Sumber zat pengatur
d. Tida tahu
e. Lainnya......
10. Menurut ibu, apa saja contoh makanan mengandung karbohidrat?
a. Nasi, singkong, roti
b. Sayur, daging
c. Apel dan pisang
d. Tidak tahu
e. Lainnya......
11. Menurut ibu apakah fungsi karbohidrat?
a. Sumber zat pembangun
b. Sumber zat tenaga
c. Sumber zat pengatur
d. Tida tahu
e. Lainnya......
12. Menurut ibu, makanan apa saja yang mengandung vitamin dan mineral?
a. Sayur dan buah
b. Nasi dan gandum
c. Ikan dan daging
d. Tidak tahu
e. Lainnya..........
13. Menurut ibu, makanan apa saja yang mengandung zat besi (Fe)?
a. Daing, ikan, hati ayam
b. Nasi dan gandum
c. Jeruk dan nanas
d. Tidak tahu
e. Lainnya.....
14. Apakah ibu ada pantangan makan selama kehamilan? Sebutkan!
a. Tidak ada
b. Ada.................
15. Menurut ibu, apakah yang dimaksud dengan ibu hamil kurang energi kronis?
a. Ibu hamil dengan berat badan kurang
b. Ibu hamil dengan tinggi kurang
c. Ibu hamil dengan ukuran lingkar lengan atas kurang
d. Tidak tahu
e. Lainnya..........
16. Menurut ibu, bagaimana cara mengatasi ibu hamil dengan kurang energi kronis?
a. Mengokonsumsi makanan lebih banyak dari sebelum hamil
b. Mengkonsumsi vitamin pada saat hamil
c. Mengkonsumsi protein pada saat hamil
d. Tidak tahu
e. Lainnya.............
17. Menurut ibu, apa dampak apabila ibu hamil mengalami kurang energi kronis?
a. Berat badan bayi lahir rendah
b. Gangguan pertumbuhan janin
c. Keguguran
d. Tidak tahu
e. Lainnya.............

18.

Anda mungkin juga menyukai