Anda di halaman 1dari 42

LAPORAN PRAKTIKUM

PENGANTAR METODE STATISTIKA


MODUL 2

ANALISIS DISTRIBUSI PELUANG DISKRIT DAN


DISTRIBUSI PELUANG KONTINU

Oleh :
Rifqi Rabbanie (062116 4000 0096)
Fachrezadara Permatasari (062117 4000 0099)

Asisten Dosen:
Rahmat Ramdhany (062114 4000 0004)

Dosen:
Dr. Suhartono, M.Sc
Prof. Drs. Nur Iriawan, M.Ikom, Ph.D
Ni Luh Putu Satyaning Pradnya Paramita, S.Si, M.Sc

PROGRAM STUDI SARJANA


DEPARTEMEN STATISTIKA
FAKULTAS MATEMATIKA KOMPUTASI DAN SAINS DATA
INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER
SURABAYA
2017
LAPORAN PRAKTIKUM

PENGANTAR METODE STATISTIKA


MODUL 2

ANALISIS DISTRIBUSI PELUANG DISKRIT DAN


DISTRIBUSI PELUANG KONTINU

Oleh :
Rifqi Rabbanie (062116 4000 0096)
Fachrezadara Permatasari (062117 4000 0099)

Asisten Dosen:
Rahmat Ramdhany (062114 4000 0004)

Dosen:
Dr. Suhartono, M.Sc
Prof. Drs. Nur Iriawan, M.Ikom, Ph.D
Ni Luh Putu Satyaning Pradnya Paramita, S.Si, M.Sc

PROGRAM STUDI SARJANA


DEPARTEMEN STATISTIKA
FAKULTAS MATEMATIKA KOMPUTASI DAN SAINS DATA
INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER
SURABAYA
2017

i
ABSTRAK

Pada era globalisasi seperti sekarang, data tidak dapat di pisahkan dengan
kehidupan sehari-hari. Dilingkungan sekitar terdapat banyak data yang dapat
diolah sedemikian rupa guna memberikan informasi yang jelas, menarik, dan
informatif. Dari data yang telah di olah tersebut dapat di tarik sebuah kesimpulan
dan dijadikan sebagai acuan pengambilan keputusan yang tepat. Dari sinilah ilmu
statistika sangat erat kaitannya dengan metode pengolahan data.Setiap kejadian
disekitar lingkungan kita memiliki unsur ketidakpastian sehingga menimbulkan
model peluang yang berbeda-beda. Distribusi peluang dibagi menjadi dua jenis
yaitu distribusi diskrit dan distribusi kontinu. Distribusi diskrit merupakan
distribusi yang jumlah seluruh peluangnya adalah satu,sedangkan distribusi
kontinu adalah distribusi peluang yang memiliki batas tak hingga. Dalam
praktikum ini, distribusi diskrit meliputi distribusi binomial,distribusi poisson,dan
distribusi geometrik. Sedangkan distribusi normal dan distribusi eksponensial
termasuk kedalam distribusi kontinu. Pada praktikum ini, variabel yang digunakan
adalah jumlah pengunjung Perpustakaan Pusat ITS yang memakai baju kotak-
kotak,selisih waktu kedatangan pengunjung Perpustakaan Pusat ITS dan Nilai IPK
Mahasiswa Statistika ITS tahun angkatan 2014,2015,dan 2016 . Pengamatan
jumlah pengunjung Perpustakaan Pusat ITS yang memakai baju kotak-kotak
dilaksanakan selama dua jam,mulai pukul 07.15 sampai dengan pukul 09.15 .
Peluang sukses dalam pengamatan yang dilakukan di Perpustakaan Pusat ITS
tersebut adalah apabila pengunjung Perpustakaan Pusat ITS memakai baju kotak-
kotak. Data hasil pengamatan yang telah dilakukan kemudian di olah
menggunakan bantuan software Minitab 17 dan Microsoft Excel . Hasil dari
pengolahan data tersebut dapat di sajikan dalam bentuk visual yaitu tabel, grafik
histogram,scatterplot, serta pie chart sehingga lebih menarik dan lebih mudah
dipahami.
Kata Kunci :Distribusi Binomial,Distribusi Eksponensial,Distribusi Geometrik,
Distribusi Normal,Distribusi Peluang,Distribusi Poisson

ii
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL………………………………..………………………..…...i
ABSTRAK ............................................................................................................. ii

DAFTAR ISI......................................................................................................... iii

DAFTAR GAMBAR ............................................................................................ vi

DAFTAR TABEL ............................................................................................... vii

BAB I PENDAHULUAN ...................................................................................... 1

1.1 Latar Belakang .............................................................................................. 1

1.2 Rumusan Masalah ......................................................................................... 1

1.3 Tujuan Praktikum.......................................................................................... 2

1.4 Manfaat ......................................................................................................... 2

BAB II TINJAUAN PUSTAKA .......................................................................... 4

2.1 Variabel Random .......................................................................................... 4

2.2 Distribusi Peluang Diskret ............................................................................ 4

2.2.1 Distribusi Binomial ................................................................................ 5

2.2.2 Distribusi Geometri ................................................................................ 5

2.2.3 Distribusi Poisson .................................................................................. 6

2.3 Distribusi Peluang Kontinu ........................................................................... 6

2.2.1 Distribusi Normal................................................................................... 6

2.3.2 Distribusi Eksponensial ......................................................................... 7

2.4 Penyajian Grafik Data ................................................................................... 7

2.4.1 Scatterplot .............................................................................................. 7

BAB III METODOLOGI PENELITIAN ........................................................... 8

3.1 Sumber Data .................................................................................................. 8

3.2 Variabel Penelitian ........................................................................................ 8

3.3 Langkah Analisis .......................................................................................... 8

iii
3.4 Diagram Alir ................................................................................................. 9

BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN ...................................................... 11

4.1 Statistika Deskriptif .................................................................................... 11

4.1.1 Data Pengamatan ................................................................................. 11

4.1.2 Nilai IPK .............................................................................................. 12

2.2 Pendekatan Distribusi Binomial Terhadap Pengunjung Perpustakaan Pusat


ITS….. ............................................................................................................... 13

2.2.1 Mean, Varians, dan PDF dari Distribusi Binomial Pengunjung


Perpustakaan Pusat ITS ................................................................................. 14

2.2.2 Analisis Secara Visual dari Distribusi Binomial Pengunjung


Perpustakaan Pusat ITS dengan Scatterplot ................................................. 14

2.3 Pendekatan Distribusi Geometri Terhadap Pengunjung Perpustakaan Pusat


ITS….. ............................................................................................................... 15

2.3.1 Mean, Varians, dan PDF dari Distribusi Geometri Pengunjung


Perpustakaan Pusat ITS ................................................................................. 15

2.3.2 Analisis Secara Visual dari Distribusi Geometri Pengunjung


Perpustakaan Pusat ITS dengan Scatterplot ................................................. 16

2.4 Pendekatan Distribusi Poisson Terhadap Pengunjung Perpustakaan Pusat


ITS……………………………………………………………………………..16

2.4.1 Mean, Varians, dan PDF dari Distribusi Poisson Pengunjung


Perpustakaan Pusat ITS ................................................................................. 17

2.4.2 Analisis Secara Visual dari Distribusi Poisson Pengunjung Perpustakaan


Pusat ITS dengan Scatterplot ........................................................................ 17

2.5 Pendekatan Distribusi Eksponensial Terhadap Pengunjung Perpustakaan


Pusat ITS……….. ............................................................................................. 18

2.5.1 Mean, Varians, dan PDF dari Distribusi Eksponensial Pengunjung


Perpustakaan Pusat ITS ................................................................................. 18

iv
2.5.2 Analisis Secara Visual dari Distribusi Eksponensial Pengunjung
Perpustakaan Pusat ITS dengan Scatterplot ................................................. 19

2.6 Pendekatan Distribusi Normal Terhadap Nilai IPK Mahasiswa Statistika ITS
………………………………………………………………………….19

2.6.1 Mean, Varians, dan PDF dari Distribusi Normal Terhadap Nilai IPK
Mahasiswa Statistika ITS .............................................................................. 20

2.6.2 Analisis Secara Visual dari Distribusi Poisson Pengunjung Perpustakaan


Pusat ITS dengan Scatterplot ........................................................................ 20

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN .............................................................. 22

5.1 Kesimpulan ................................................................................................. 22

5.2 Saran ........................................................................................................... 23

DAFTAR PUSTAKA .......................................................................................... 24

LAMPIRAN ......................................................................................................... 25

v
DAFTAR GAMBAR

Gambar 3.1 Diagram Alir ...................................................................................... 9


Gambar 3.1 Diagram Alir (Lanjutan) .................................................................. 10
Gambar 4.1 Pie Chart Pengunjung Perpustakaan Pusat ITS.……………………11
Gambar 4.2 Histogram Nilai IPK Mahasiswa Statistika ITS……………………13
Gambar 4.3 Distribusi Peluang Binomial dari Pegunjung Perpustakaan Pusat ITS
............................................................................................................................... 14
Gambar 4.4 Distribusi Peluang Geometri dari Pegunjung Perpustakaan Pusat ITS
............................................................................................................................... 16
Gambar 4.5 Distribusi Peluang Poisson dari Pegunjung Perpustakaan Pusat ITS
............................................................................................................................... 17
Gambar 4.6 Distribusi Peluang Eksponensial dari Pegunjung Perpustakaan Pusat
ITS ......................................................................................................................... 19
Gambar 4.7 Distribusi Peluang Normal dari Pegunjung Perpustakaan Pusat ITS
............................................................................................................................... 20

vi
DAFTAR TABEL

Tabel 4.1 Ukuran Penyebaran Data Nilai IPK ..................................................... 12


Tabel 4.2 Ukuran Pemusatan Data ....................................................................... 12

vii
BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Dalam kehidupan sehari-hari,terdapat berbagai macam kejadian yang
terjadi di lingkungan sekitar kita yang memiliki berbagai macam model peluang.
Faktor ketidakpastian yang terjadi menggambarkan sebuah kejadian yang mungkin
saja terjadi apabila berada dalam kondisi-kondisi tertentu. Kejadian-kejadian
tersebut terjadi tanpa di sengaja. Namun apabila kejadian-kejadian tersebut di amati
dengan cermat akan memberikan manfaat ketika mengambil keputusan . Kejadian-
kejadian dengan berbagai model peluang tersebut dapat di manfaatkan setelah
melalui proses observasi dan analisis data yang valid. Metode permodelan peluang
tersebut biasa disebut sebagai distribusi peluang. Distribusi peluang merupakan
suatu model peluang yang memungkinkan untuk mempelajari hasil kejadian acak
dan menduga hasil yang akan terjadi dalam kondisi tertentu. Distribusi jenis
tersebut merupakan distribusi populasi sebab berhubungan dengan nilai yang
mungkin terjadi serta mempunyai populasi dalam bentuk variabel random tersebut.
Berdasarkan hal tersebut dapat diperkiraan hasil yang akan terjadi apabila
karakteristik kejadiannya sama seperti data yang dibangkitkan.
Berdasarkan jenis variabelnya dibedakan menjadi dua, yaitu
distribusi peluang diskrit dan distribusi peluang kontinu. Distribusi peluang diskrit
adalah suatu ruang contoh yang mengandung jumlah titik contoh yang terhingga.
Berbeda dengan distribusi peluang kontinu adalah suatu ruang contoh mengandung
titik contoh tidak terhingga, banyaknya titik contoh sama dengan banyaknya titik
pada sebuah garis. Distribusi peluang diskrit terdiri dari puluhan distribusi peluang.
Namun pada praktikum kali ini hanya digunakan tiga macam peluang diskrit yaitu
distribusi binomial,distribusi poisson,serta distribusi geometrik. Sedangkan,
distribusi peluang kontinu pada praktikum kali ini hanya menggunakan dua macam
distribusi kontinu yaitu,ditribusi normal dan eksponensial.

1.2 Rumusan Masalah


Dalam praktikum ini, permasalah yang muncul sebagai acuan untuk analisis
adalah sebagai berikut.

1
1. Bagaimana karakteristik dari data pengunjung Perpustakaan Pusat ITS dan
Nilai IPK mahasiswa Statistika ITS?
2. Bagaimana hasil pendekatan dengan distribusi binomial terhadap data
pengunjung Perpustakan Pusat ITS?
3. Bagaimana hasil pendekatan dengan distribusi geometri terhadap data
pengunjung Perpustakan Pusat ITS?
4. Bagaimana hasil pendekatan dengan distribusi poisson terhadap data
pengunjung Perpustakan Pusat ITS?
5. Bagaimana hasil pendekatan dengan distribusi eksponensial terhadap data
pengunjung Perpustakan Pusat ITS?
6. Bagaimana hasil pendekatan dengan distribusi normal terhadap data nilai
IPK mahasiswa Statistika ITS?

1.3 Tujuan Praktikum


Rumusan masalah diatas menghasilkan tujuan yang akan dicapai pada
praktikum ini yaitu sebagai berikut :
1. Untuk mengetahui karakteristik dari data pengunjung Perpustakaan Pusat
ITS dan Nilai IPK mahasiswa Statistika ITS.
2. Untuk mengetahui hasil pendekatan dengan distribusi binomial terhadap
data pengunjung Perpustakan Pusat ITS.
3. Untuk mengetahui hasil pendekatan dengan distribusi geometri terhadap
data pengunjung Perpustakan Pusat ITS.
4. Untuk mengetahui hasil pendekatan dengan distribusi poisson terhadap data
pengunjung Perpustakan Pusat ITS.
5. Untuk mengetahui hasil pendekatan dengan distribusi eksponensial
terhadap data pengunjung Perpustakan Pusat ITS.
6. Untuk mengetahui hasil pendekatan dengan distribusi normal terhadap data
nilai IPK mahasiswa Statistika ITS.

1.4 Manfaat
Berdasarkan tujuan praktikum di atas, manfaat yang dapat diambil adalah
sebagai berikut.
1. Mampu mengetahui karakteristik data terhadap seluruh variabel.

2
2. Mampu memahami cara menganalisis data dengan menggunakan distribusi
binomial, poisson, geometri, normal, dan exponensial.
3. Mampu menginterpretasikan hasil analisis data survei dengan metode
statistika deskriptif dan metode distribusi peluang

3
BAB II
TINJAUAN PUSTAKA

2.1 Statistika Deskriptif


Statistika deskriptif adalah metode-metode statistika yang berkaitan dengan
pengumpulan , pengolahan serta penyajian suatu gugus data sehingga data tersebut
dapat memberikan informasi yang berguna. Hasil analisis data statistika deskriptif
tersebut dapat di sajikan dalam bentuk tabel, pie chart, dan histogram agar lebih
menarik serta mudah untuk di pahami,sehingga dapat mengambil kesimpulan dari
data tersebut guna di jadikan sebagai acuan dalam mengambil keputusan.
(Dr.Ridwan, 2015)
Dalam praktikum kali ini variabel yang akan di analisis adalah jumlah
pengunjung Perpustakaan Pusat ITS yang menggunakan baju kotak-kotak,jumlah
pengunjung Perpustakaan Pusat ITS yang tidak menggunakan baju kotak-kotak,
dan nilai IPK Mahasiswa Statistika ITS. Data tersebut akan di analisis ukuran
pemusatan,ukuran persebaran,kemudian di visualisasikan menjadi grafik atau
diagram. Data jumlah pengunjung Perpustakaan Pusat ITS yang menggunakan baju
kotak-kotak dan jumlah pengunjung Perpustakaan Pusat ITS yang tidak
menggunakan baju kotak-kotak sebagai data dengan variabel kategorik akan di
analisis modus data tersebut kemudian di visualisasikan menggunakan pie chart .
Sedangkan data IPK Mahasiswa Statistika ITS merupakan data nominal akan di
analisis ukuran pemusatan data , ukuran persebaran data kemudian akan di
visualisasikan menggunakan histogram. Berikut akan di sajikan analisis data secara
statistika deskriptif.

2.2 Variabel Random


Suatu fungsi yang nilainya berupa bilangan real yang ditentukan oleh setiap
unsur dalam ruang sampel disebut variabel acak atau variabel random. (Walpole,
1995)

2.3 Distribusi Peluang Diskret


Bila suatu ruang sampel mengandung jumlah titik sampel yang terhingga
atau suatu barisan unsur yang tidak pernah berakhir sama tetapi yang sama

4
banyaknya dengan bilangan cacah disebut sebagai distribusi peluang diskret.
(Walpole, 1995)

2.3.1 Distribusi Binomial


Distribusi binomial adalah distribusi probabilitas diskret jumlah
keberhasilan dalam 𝑛 percobaan memiliki probabilitas ya/tidak (berhasil/gagal)
yang saling bebas, dimana setiap hasil percobaan memiliki probabilitas 𝑝.
Distribusi binomial merupakan dasar dari uji binomial dalam uji signifikansi
statistik. Distribusi ini seringkali digunakan untuk memodelkan jumlah
keberhasilan pada jumlah sampel 𝑛 dari jumlah populasi 𝑁. (Putranto, 2013)
Definisi tersebut dapat dinyatakan sebagai berikut :
𝑏(𝑥; 𝑛, 𝑝) = (𝑛𝑥)𝑝 𝑥 𝑞 𝑛−𝑥 untuk𝑥 = 0,1,2, … , 𝑛. (2.1)
dengan rata-rata dan varians :
𝜇 =𝑛 ×𝑝 (2.2)
𝜎 2 = 𝑛𝑝(1 − 𝑝) (2.3)
Keterangan :
𝑥 =banyaknya peristiwa yang diharapkan
𝑛 =banyaknya percobaan
𝑝 =peluang sukses
𝑞 = 1 – 𝑝peluang gagal

2.3.2 Distribusi Geometri


Distribusi geometri merupakan bentuk khusus dari distribusi binomial
dengan 𝑛 kali percobaan dan berhenti hingga ditemukan sukses pertama. (Walpole,
1995)
Definisi tersebut dapat dinyatakan seperti berikut :
ℎ(𝑥, 𝑝) = 𝑝 × (1 − 𝑝)𝑥−1 , untuk 𝑥 = 0,1,2, … , 𝑘. (2.4)
dengan rata-rata dan varians :
1
𝜇= (2.5)
𝑝
1−𝑝
𝜎2 = (2.6)
𝑝

Keterangan :
𝑥 =banyaknya kesuksesan dalam peubah acak 𝑋
𝑝 =Probabilitas Sukses

5
2.3.3 Distribusi Poisson
Percobaan yang menghasilkan nilai-nilai bagi suatu variabel acak 𝑋, yaitu
banyaknya hasil percobaan yang terjadi selama suatu selang waktu tertentu atau di
suatu daerah tertentu , disebut dengan distribusi poisson. Selang waktu tersebut
dapat berapa saja panjangnya, misalnya semenit, sehari, seminggu, sebulan, atau
bahkan setahun. (Walpole, 1995)
Definisi tersebut dapat dinyatakan seperti berikut :
𝑒 −𝜇 𝜇 𝑥
𝑝(𝑥; 𝜇) = , untuk 𝑥 = 1,2, … (2.7)
𝑥!

dengan rata-rata dan varians :


𝜇= 𝜆 (2.8)
𝜎2 = 𝜆 (2.9)
Keterangan :
𝑥 =banyaknya unsur berhasil dalam sampel
𝜇 =rata-rata banyaknya hasil percobaan yang terjadi selama selang waktu yang
ditanyakan
𝑒 =bilangan natural = 2,71828...

2.4 Distribusi Peluang Kontinu


Bila suatu ruang sampel mengandung tak hingga banyaknya titik sampel
yang sama dengan banyaknya titik pada sebuah ruas garis disebut sebagai distribusi
peluang kontinu. (Walpole, 1995)

2.4.1 Distribusi Normal


Distribusi normal adalah suatu distribusi empiris atau teoritis, yang banyak
digunakan dalam bidang statistic dan menggambarkan penyebaran probabilitas dari
pengamatan yang tidak terbatas dan diukur terus-menerus. (Salim, 1999)
Persamaan distribusi normal adalah sebagai berikut :
−(𝑥−𝜇)2
1
𝑓(𝑥) = 𝜎√2𝜋 𝑒 2𝜎2 , untuk −∞ < 𝑥 < ∞ (2.10)

Keterangan :
𝜇 =rata-rata
𝜎 =simpangan baku
𝑒 =bilangan natural = 2,71828...
𝜋 = 3,14

6
2.4.2 Distribusi Eksponensial
Distribusi eksponensial merupakan bentuk khusus dari distribusi Weibull
dan dijelaskan oleh tingkat kegagalan yang tetap. Tingkat kegagalan yang besar
berarti resiko kegagalan tinggi, sedangkan tingkat kegagalan yang kecil berarti
resiko kegagalan rendah. (Prayudhani, 2010)
Jika 𝑡 adalah waktu tahan yang mengikuti distribusi eksponensial dengan
parameter 𝜃, fungsi densitas peluang distribusi ekponensial (𝑡, 𝜃) adalah
1 −𝑡⁄
𝑒 𝜃, 𝑡 ≥ 0, 𝜃 > 0
𝑓(𝑥) = {𝜃 (2.11)
0, 𝑡 < 0
dengan𝜃 adalah rata-rata waktu kegagalan dan 𝑡 adalah waktu percobaan.

2.5 Penyajian Grafik Data


Grafik data disebut juga diagram data, adalah penyajian data secara
visualisasi data dalam bentuk gambar. (Wijaya, 2009)

2.5.1 Scatterplot
Scatterplot adalah sebuah grafik yang biasa digunakan untuk melihat suatu
pola hubungan antara 2 variabel. Untuk bisa menggunakan Scatterplot, skala data
yang digunakan haruslah skala interval dan rasio. (Wijaya, 2009)

7
BAB III
METODOLOGI PENELITIAN

3.1 Sumber Data


Sumber data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer. Data
primer diperoleh dari hasil survei atau pengamatan yang dilakukan terhadap
pengunjung di Perpustakaan Pusat ITS selama dua jam dan data nilai IPK
mahasiswa Statistika ITS yang diambil dari survai sebelumnya. Adapun
pengambilan data dilakukan pada,
hari, tanggal : Selasa, 31 Oktober 2017,
tempat : Perpustakaan Pusat ITS,
waktu : 07.15 – 09.15 WIB.

3.2 Variabel Penelitian


Variabel penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah sebagai
berikut.
1. Banyaknya kejadian sukses, yaitu pengunjung yang mengenakan kemeja kotak-
kotak untuk distribusi binomial. Pengamatan selama dua jam.
2. Banyaknya kejadian sukses, yaitu pengunjung yang mengenakan kemeja kotak-
kotak untuk distribusi geometrik. Pengamatan selama dua jam.
3. Banyaknya pengunjung yang datang dalam waktu interval setiap tiga menit
untuk distribusi poisson.
4. Selisih waktu antar tiap kedatangan pengunjung untuk distribusi Eksponensial.
5. Nilai IPK mahasiswa Statistika ITS untuk data distribusi normal.

3.3 Langkah Analisis


Langkah-langkah analisis pada penelitian ini adalah sebagai berikut.
1. Mengidentifikasi dan merumuskan masalah.
2. Mengambil data nilai IPK mahasiswa Statistika ITS dari data survei
sebelumnya.
3. Melakukan survei pengamatan pengunjung perpustakaan pusat ITS selama dua
jam.
4. Mencatat kejadian sukses dimana pengunjung perpustakaan mengenakan
kemeja kotak-kotak.

8
5. Menentukan mean, varians dan PDF dari distribusi binomial, geometri, poisson,
eksponensial, dan normal.
6. Melakukan analisis data dari distribusi binomial, geometri, poisson,
eksponensial, dan normal secara visual dengan menggunakan scatterplot dan
menginterpretasikan hasil persebaran datanya.
7. Menghitung peluang sebanyak tujuh orang pengunjung Perpustakaan Pusat ITS
mengenakan kemeja kotak-kotak.
8. Menghitung peluang pengunjung pertama Perpustakaan Pusat ITS yang
mengenakan kemeja kotak-kotak merupakan pengamatan ketujuh.
9. Menghitung peluang datangnya lima pengunjung Perpustakaan Pusat ITS
selama tiga menit.
10. Menghitung peluang kedatangan dalam waktu 9 menit atau lebih di
Perpustakaan Pusat ITS.
11. Menghitung peluang mahasiswa Statistika ITS memiliki nilai IPK 3,5 atau
lebih.
12. Membuat kesimpulan dan saran.

3.4 Diagram Alir


Diagram alir untuk penelitian kali ini adalah seperti berikut ini.

Mulai

Mengidentifikasi dan merumuskan masalah

Mengumpulkan data

Data Primer : Data Sekunder :


Melakukan survai Melakukan survai data
pengamatan di nilai IPK mahasiswa
Perpustakaan Pusat ITS Statistika ITS

Gambar 3.1 Diagram Alir

9
A

Mengolah dan menganalisis data

Menganalisis Menganalisis Menganalisis


distribusi binomial distribusi Geometri distribusi poisson
dari pengunjung dari pengunjung dari pengunjung
Perpustakaan Pusat Perpustakaan Pusat Perpustakaan Pusat
ITS ITS ITS

Menganalisis distribusi Menganalisis distribusi


eksponensial dari Normal dari nilai IPK
pengunjung mahasiswa Statistika
Perpustakaan Pusat ITS
ITS

Kesimpulan

Selesai

Gambar 3.2 Diagram Alir (Lanjutan)

10
BAB IV
ANALISIS DAN PEMBAHASAN

4.1 Statistika Deskriptif


Statistika deskriptif adalah metode-metode statistika yang berkaitan dengan
pengumpulan , pengolahan serta penyajian suatu gugus data sehingga data tersebut
dapat memberikan informasi yang berguna. Hasil analisis data statistika deskriptif
tersebut dapat di sajikan dalam bentuk tabel, pie chart, dan histogram agar lebih
menarik serta mudah untuk di pahami,sehingga dapat mengambil kesimpulan dari
data tersebut guna di jadikan sebagai acuan dalam mengambil keputusan.
4.1.1. Data Pengamatan
Berdasarkan data hasil pengamatan pengunjung Perpustakaan Pusat ITS,
diperoleh analisis deskriptif berupa ukuran pemusatan data sebagai berikut. Banyak
pengunjung yang diamati selama 2 di Perpustakaan ITS adalah 202 orang. Paling
banyak dari pengunjung yang datang merupakan mahasiswa dan yang paling
banyak diamati adalah pengunjung yang tidak menegenakan kemeja kotak-kotak
jika dibandingkan dengan yang mengenakan kemeja kotak-kotak.

Pie Chart of Kategori


Category
Mengenakan Kemeja Kotak-kotak
Tidak Mengenakan Kemeja Kotak-kotak
29, 12.5%

203, 87.5%

Gambar 4.1 Pie Chart Pengunjung Perpustakaan Pusat ITS

Dari hasil pengolahan data di atas diperoleh yaitu banyak pengunjung


Perpustakaan Pusat ITS yang datang dengan tidak memakai baju kotak-kotak
dengan jumlah sebanyak 203 orang. Sedangkan variabel pengunjung Perpustakaan
Pusat ITS yang memakai baju kotak-kotak berjumlah 29 orang. Dapat di lihat dari
diagram pie chart bahwa pengunjung Perpusatakaan Pusat ITS yang tidak memakai
baju kotak-kotak memiliki persentase lebih besar dibandingkan yang memakai baju

11
kotak-kotak, yaitu sebesar 87,5% sedangkan yang memakai baju kotak-kotak
hanya 12,5%
4.1.2. Nilai IPK
Berikut ini adalah analisis ukuran penyebaran data nilai IPK mahasiswa
Statistika ITS.

Tabel 4.1 Ukuran Penyebaran Data Nilai IPK

Variabel Rang Varia Standa Q1 Q3 Minimu Maksimu


e n r m m
Deviasi
Nilai IPK 1,54 0,1169 0,3419 3,107 3,562 2,39 3,93
Mahasisw 5 5
a
Berdasarkan hasil pengolahan data di atas diperoleh juga besar varian pada
data nilai IPK Mahasiswa Statistika ITS adalah 0,1169. Besar nilai standar deviasi
dari data nilai IPK Mahasiswa Statistika ITS adalah 0,3419. Besar nilai standar
deviasi dan varian tersebut cinderung mendekati nol ,sehingga dapat di simpulkan
bahwa data nilai IPK Mahasiswa Statistika ITS tersebut tidak begitu beragam.
Range pada data di atas adalah 1,54 , sebagaimana di ketahui bahwa range adalah
selisih data terbesar dan data terkecil. Range data di atas tidak terlalu besar sehingga
menunjukkan data tersebut memiliki keragaman yang cinderung kecil (cinderung
seragam). Kuartil 1 (Q1) dari data nilai IPK Mahasiswa Statistika ITS diatas adalah
3,1075. Hal tersebut berarti pada posisi ¼ data yang telah diurutkan, nilai IPK yang
di tunjukkan sebesar 3,1075. Kuartil 3 (Q3) dari data nilai IPK Mahasiswa Statistika
ITS diatas adalah 3,5625. Hal tersebut berarti pada posisi ¾ data yang telah
diurutkan,nilai IPK yang di tunjukkan sebesar 3,5625. Berdasarkan keseluruhan
data Nilai IPK Mahasiswa Statistika ITS nilai terendah yang didapat mahasiswa
Statistika ITS adalah 2,9 dan nilai tertinggi yang didapat mahasiswa Statistika ITS
adalah 3,93.
Tabel 4.2 Ukuran Pemusatan Data

Variabel Mean Median Modus


Nilai IPK 3,2922 3,31 3,2
Mahasiswa
Dari hasil pengolahan data hasil pengamatan di atas pada variabel Nilai IPK
Mahasiswa Statistika ITS diketahui bahwa nilai rata-rata atau mean IPK
Mahasiswa Statistika ITS adalah 3,2922. Pada histogram diatas dapat dilihat bagian

12
kurva meruncing pada angka 3,3. Modus dari data nilai IPK Mahasiswa Statistika
ITS adalah 3,2. Dapat dilihat pada histogram di atas batang yang paling panjang
berada di nilai 3,2 menunjukkan modus dari data tersebut. Dari tabel di atas median
atau nilai tengah dari data nilai IPK Mahasiswa Statistika ITS adalah 3,31.
Berdasarkan hasil pengolahan data diketahui bahwa besar modus,mean, dan median
dari data nilai IPK Mahasiswa Statistika ITS hampir sama. Hal ini menunjukkan
data tersebut memiliki distribusi normal. Selain di tunjukkan dari besar
modus,mean,dan median yang hampir sama,kurva pada histogram juga dapat
menunjukkan bahwa data tersebut berdistribusi normal.
Normal
35 Mean 3.292
StDev 0.3419
N 202
30

25
Frequency

20

15

10

0
2.4 2.7 3.0 3.3 3.6 3.9
x

Gambar 4.2 Histogram Nilai IPK Mahasiswa Statistika ITS

Dari Gambar 4.2, dapat dilihat bahwa nilai yang paling banyak muncul
adalah 3,2. Dilihat dari bentuk kurvanya yang agak sedikit lancip, menunjukkan
bahwa variannya cukup kecil serta bentuknya left-skewed menunjukkan bahwa
persebaran data lebih banyak berada di sisi sebelah kanan.

2.2 Pendekatan Distribusi Binomial Terhadap Pengunjung Perpustakaan


Pusat ITS
Setelah melakukan survei pengamatan tehadap pengunjung Perpustakaan
Pusat ITS, didapatkan bahwa banyaknya pengunjung yang mengenakan kemeja
kotak-kotak adalah 29 orang dari total 232 pengunjung yang datang sehingga
dengan begitu bisa didapatkan nilai 𝑝 adalah sebagai berikut.
𝑥 29
𝑝= = = 0,125
𝑛 232
𝑞 = 1 − 𝑝 = 1 − 0,125 = 0,875
Didapatkan bahwa nilai 𝑝 sebesar 0,125 dan 𝑞 sebesar 0,875. Dengan
begitu, nilai mean dan varians dapat dicari sebagai berikut.

13
2.2.1 Mean, Varians, dan PDF dari Distribusi Binomial Pengunjung
Perpustakaan Pusat ITS
Setelah diketahui nilai 𝑝 dan 𝑞, dengan banyak pengunjung sebagai 𝑛 = 232
dapat dicari nilai mean sebagai berikut.
𝜇 = 𝑛 × 𝑝 = 232 × 0,125 = 29
Jadi, nilai mean dari distribusi binomial pengunjung Perpustakaan Pusat ITS
sebesar 29, dengan nilai variansnya adalah seperti berikut ini.
𝜎 2 = 𝑛 × 𝑝 × (1 − 𝑝) = 232 × 0,125 × 0,875 = 25,375
Jadi nilai varians dari distribusi binomial pengunjung Perpustakaan Pusat
ITS adalah 25,375. Fungsi PDF dari distribusi binomial di atas setelah diketahui
nilai 𝑝 dan 𝑞 adalah seperti di bawah ini.
𝑏(𝑥; 𝑛, 𝑝) = (𝑛𝑥) 𝑝 𝑥 𝑞 𝑛−𝑥 untuk 𝑥 = 0,1,2, … , 𝑛
232
= ( ) (0,125)𝑥 (0,875)232−𝑥
𝑥

2.2.2 Analisis Secara Visual dari Distribusi Binomial Pengunjung


Perpustakaan Pusat ITS dengan Scatterplot
Berikut ini akan disajikan secara visual bagaimana persebaran dari
pengunjung Perpustakaan Pusat ITS dengan distribusi binomial menggunakan
scatterplot.

0.08

0.07

0.06

0.05
Peluang

0.04

0.03

0.02

0.01

0.00

0 5 10 15 20 25 30
X

Gambar 4.3 Distribusi Peluang Binomial dari Pegunjung Perpustakaan Pusat ITS

Dari Gambar 4.3, dapat dilihat bahwa persebaran pengunjung secara


Distribusi Binomial dimana peluang paling besar yaitu ketika 𝑥 = 29 dengan nilai
𝑃(𝑋 = 𝑥) = 𝑃 (𝑥 = 29) = 0,0789654 serta nilai 29 merupakan rata-rata dari
banyaknya pengunjung yang mengenakan kemeja kotak-kotak.

14
Besarnya peluang apabila terdapat 7 orang pengunjung yang mengenakan
kemeja kotak-kotak perhitungannya adalah sebagai berikut.
𝑏(𝑥; 𝑛, 𝑝) = 𝑃(𝑥 = 7) = (𝑛𝑥) 𝑝 𝑥 𝑞 𝑛−𝑥 untuk 𝑥 = 0,1,2, … , 𝑛
232
= ( ) (0,125)7 (0,875)232−7
7

= 0,0000003
Jadi, peluang terdapat 7 pengunjung yang mengenakan kemeja kotak-kotak
sebesar 0,0000003.

2.3 Pendekatan Distribusi Geometri Terhadap Pengunjung Perpustakaan


Pusat ITS

Dengan menggunakan data survei pengamatan pengunjung Perpustakaan


Pusat ITS sebelumnya, didapatkan bahwa nilai 𝑝 = 0,125 dan nilai 𝑞 = 1 − 𝑝 =
0,875. Dengan begitu, dapat dihitung untuk nilai mean dan varians dari ditribusi
geometri dari pengunjung Perpustakaan Pusat ITS sebagai berikut.

2.3.1 Mean, Varians, dan PDF dari Distribusi Geometri Pengunjung


Perpustakaan Pusat ITS
Setelah diketahui nilai 𝑝 dan 𝑞, maka dapat dihitung untuk nilai mean dari
distribusi geometri pengunjung Perpustakaan Pusat ITS adalah sebagai berikut.
1 1
𝜇= = =8
𝑝 0,125

Jadi, rata-rata sukses pertama pengunjung Perpustakaan Pusat ITS yang


mengenakan kemeja kotak-kotak adalah dari pengunjung atau pengamatan
kedelapan, dengan nilai varians sebagai berikut.
1−𝑝 1−0,125
𝜎2 = = = 56
𝑝 0,1252

Jadi, nilai varians dari distribusi geometri pengunjung Perpustakaan Pusat


ITS adalah 56. Fungsi PDF dari distribusi geometri pengunjung Perpustakaan Pusat
ITS adalah seperti di bawah ini.
ℎ(𝑥, 𝑝) = 𝑝 × (1 − 𝑝)𝑥−1
= 0,125 × (0,875)𝑥−1

15
2.3.2 Analisis Secara Visual dari Distribusi Geometri Pengunjung
Perpustakaan Pusat ITS dengan Scatterplot
Berikut ini akan disajikan secara visual bagaimana persebaran dari
pengunjung Perpustakaan Pusat ITS dengan distribusi geometri menggunakan
scatterplot.
0.14

0.12

0.10

0.08
Peluang

0.06

0.04

0.02

0.00
0 5 10 15 20 25 30
x

Gambar 4.4 Distribusi Peluang Geometri dari Pegunjung Perpustakaan Pusat ITS

Dari Gambar 4.4, dapat dilihat bahwa persebaran pengunjung secara


Distribusi Geometri dimana peluang paling besar yaitu ketika 𝑥 = 1 dengan nilai
(𝑋 = 𝑥) = 𝑃 (𝑥 = 1) = 0,125. Dapat dilihat bahwa semakin banyak pengamatan
untuk sukses pertama yang terjadi besarnya peluang kejadian suksesnya semakin
kecil pula.
Besarnya peluang sukses pertama pengunjung Perpustakaan Pusat ITS
mengenenakan kemeja kotak-kotak terjadi ke pengunjung atau pengamatan ketujuh
perhitungannya adalah sebagai berikut.
ℎ(𝑥, 𝑝) = 𝑃(𝑥 = 7) = 𝑝 × (1 − 𝑝)𝑥−1
= 0,125 × (0,875)7−1
= 0,05609941483
Jadi, peluang sukses pertama terjadi pada pengamatan pengunjung Perpustakaan
Pusat ITS ketujuh adalah 0,05609941483.

2.4 Pendekatan Distribusi Poisson Terhadap Pengunjung Perpustakaan


Pusat ITS
Dengan menggunakan data survei yang sama, dari 2 jam pengamatan
diperoleh data sebanyak 232 pengunjung Perpustakaan Pusat ITS. Untuk distribusi
poisson ini, pengunjung didata per 3 menit dan didapatkan pengunjung paling

16
banyak dalam 3 menit adalah 24 pengunjung dan paling sedikit adalah 0
pengunjung, sehingga didapatkan 40 kali pengamatan. Berikut ini perhitungan
untuk mean dan varians dari distribusi poisson dari pengunjung Perpustakaan Pusat
ITS.

2.4.1 Mean, Varians, dan PDF dari Distribusi Poisson Pengunjung


Perpustakaan Pusat ITS
Survei pengamatan pengunjung Perpustakaan Pusat ITS selama 2 jam,
dengan 40 kali pengamatan, diperoleh mean dan varians sebagai berikut.
232
𝜇= 𝜆= = 5,8
40

𝜎 2 = 𝜆 = 5,8
Jadi, rata-rata banyaknya pengunjung yang datang ke Perpustakaan Pusat
ITS setiap 3 menit adalah 5,8 ≈ 6 orang dengan nilai varians yang sama juga, yaitu
5,8. Untuk fungsi PDF dari distribusi poisson pengunjung Perpustakaan Pusat ITS
adalah seperti di bawah ini.
𝑒 −𝜇 𝜇 𝑥
𝑝(𝑥; 𝜇) =
𝑥!
𝑒 −5,8 (5,8)𝑥
=
𝑥!

2.4.2 Analisis Secara Visual dari Distribusi Poisson Pengunjung


Perpustakaan Pusat ITS dengan Scatterplot
Berikut ini akan disajikan secara visual bagaimana persebaran dari
pengunjung Perpustakaan Pusat ITS dengan distribusi poisson dengan 𝜇 = 5,8
menggunakan scatterplot.
0.18

0.16

0.14

0.12

0.10
Peluang

0.08

0.06

0.04

0.02

0.00

0 5 10 15 20 25
x

Gambar 4. 5 Distribusi Peluang Poisson dari Pegunjung Perpustakaan Pusat ITS

17
Dari Gambar 4.5, dapat dilihat bahwa paling banyak pengunjung yang
datang pada setiap 3 menit yaitu 5-6 orang. Dari persebaran datanya terlihat ketika
mendekati nilai ,5 peluangnya juga akan semakin naik atau meningkat. Semakin
jauh data kita dari nilai rata-ratanya, peluang terjadinya juga akan semakin kecil.
Berikut ini akan dilakukan perhitungan peluang sebanyak 5 pengunjung
yang datang ke Perpustakaan Pusat ITS dalam 3 menit.
𝑒 −𝜇 𝜇 𝑥
𝑝(𝑥; 𝜇) = 𝑃(𝑥 = 5) =
𝑥!
𝑒 −5,8 (5,8)5
=
5!
= 0,1655963373
Jadi, besarnya peluang sebanyak 5 pengunjung datang dalam waktu 3 menit
adalah 0,1655963373.

2.5 Pendekatan Distribusi Eksponensial Terhadap Pengunjung


Perpustakaan Pusat ITS
Dengan menggunakan data survei yang sama, dari 2 jam pengamatan
diperoleh data sebanyak 232 pengunjung Perpustakaan Pusat ITS. Untuk distribusi
eksponensial, dengan rata-rata pengunjung yang datang setiap 3 menit adalah 5,8.
Berikut akan dihitung nilai mean dan varians dari distribusi eksponensial dari
pengunjung Perpustakaan Pusat ITS.

2.5.1 Mean, Varians, dan PDF dari Distribusi Eksponensial Pengunjung


Perpustakaan Pusat ITS
Dari data yang sudah diperoleh dari survei pengunjung Perpustakaan Pusat
ITS, akan dihitung nilai mean dan variansnya sebagai berikut.
𝑛 5,8 1
𝜇= 𝜃= = = 1,9333 sehingga 𝜃 = 0,517241
𝑡 3
1
𝜎 2 = 𝜃 2 = 1.9332 = 3,73778 sehingga 𝜃2 = 0,2675386445

Jadi, untuk rata-rata selisih waktu kedatangan pengunjung Perpustakaan


Pusat ITS adalah 0,517241 menit dengan varians 0,2675386445. Fungsi PDF dari
distribusi eksponensial untuk pengunjung Perpustakaan Pusat ITS adalah sebagai
berikut.

1 −1𝑥
𝑓(𝑥) = 𝑒 𝜃
𝜃

18
= (0,5172)𝑒 −(0,5172)𝑥

2.5.2 Analisis Secara Visual dari Distribusi EKsponensial Pengunjung


Perpustakaan Pusat ITS dengan Scatterplot
Berikut ini akan disajikan hasil analisis dari pengunjung Perpustakaan Pusat
ITS dengan pendekatan distribusi eksponensial secara visual dengan menggunakan
scatterplot.
0.4

0.3
Peluang

0.2

0.1

0.0

0 2 4 6 8 10
X

Gambar 4.6 Distribusi Peluang Eksponensial dari Pegunjung Perpustakaan Pusat ITS

Dari Gambar 4.6, dapat diihat bahwa jika selisih waktu antar kedatangan
semakin besar, maka semakin kecil peluang kejadian tersebut akan terjadi. Dan
diliha dari gambar di atas, terlihat bahwa nilai peluang paling besar yaitu ketika x
= 1 dengan besar peluangnya adalah 0,367879.
Berikut ini akan dilakukan perhitungan kedatangan dalam waktu 9 menit
atau lebih.
1
𝑃(𝑋 ≥ 𝑥) = 1 − 𝑒 −𝜃𝑥
𝑃(𝑥 ≥ 8) = 1 − 𝑒 −0,5712(8)
= 0,9896412945
Jadi, peluang kedatangan pengunjung Perpustakaan Pusat ITS dalam waktu
9 menit atau lebih adalah sebesar 0,9896.

2.6 Pendekatan Distribusi Normal Terhadap Nilai IPK Mahasiswa


Statistika ITS
Dari data yang diperoleh dari hasil survei mahasiswa Statistika ITS, akan
diolah dan dianalisis dengan menggunakan distribusi normal. Sebelumnya, terlebih
dahulu dihitung nilai mean dan varians dari nilai IPK mahasiswa Statistika ITS.

19
2.6.1 Mean, Varians, dan PDF dari Distribusi Normal Terhadap Nilai IPK
Mahasiswa Statistika ITS
Dengan total mahasiswa Statistika ITS yang disurvei sebanyak 202 orang,
berikut ini adalah perhitungan mean dan varians dari distribusi normal nilai IPK
mahasiswa Statistika ITS.
∑𝑛𝑖=1 𝑥𝑖 ∑202
𝑖=1 𝑥𝑖 665,03
𝑥̅ = = = = 3,29
𝑛 202 202
∑𝑛𝑖=1( 𝑥𝑖 − 𝑥̅ ) ∑202
𝑖=1( 𝑥𝑖 − 𝑥̅ ) 23,50
2
𝑆 = = = = 0,1169
𝑛−1 202 − 1 201
Dari perhitungan di atas, diperoleh bahwa rata-rata nilai IPK mahasiswa
Statistika ITS adalah 3,29 dengan varians sebesar 0,1169. Fungsi PDF dari
distribusi normal untuk nilai IPK mahasiswa Statistika ITS adalah sebagai berikut.
1 −(𝑥−𝜇)2
𝑓(𝑥) = 𝑒 2𝜎2
√2𝜋𝜎 2
1 −(𝑥−3,29)2
= 𝑒 2(0,1169)
√2𝜋(0,1169)

2.6.2 Analisis Secara Visual dari Distribusi Poisson Pengunjung


Perpustakaan Pusat ITS dengan Scatterplot
Berikut ini akan diberikan analisis secara visual dari persebaran data niali
IPK mahasiswa Statistika ITS dengan nilai rata-rata sebesar 3,29 dan standar
deviasinya sebesar 0,34.

1.2

1.0

0.8
Peluang

0.6

0.4

0.2

0.0
0.5 1.0 1.5 2.0 2.5 3.0 3.5 4.0
X

Gambar 4. 7 Distribusi Peluang Normal dari Pegunjung Perpustakaan Pusat ITS

Dari Gambar 4.7, dapat diliha bahwa paling banyak nilai IPK mahasiswa
Statistika ITS berada di nilai 3,29. Dapat dilihat bahwa data nilai IPK ini memiliki
sifat left-skewed, atau persebaran data lebih banyak berada di sebelah kanan. Kurva

20
di atas juga menunjukkan berbentuk runcing, menandakan bahwa variasi dari nilai
mahasiswa Statistika ITS tidak terlalu menyebar merata.
Berikut ini akan ditunjukkan untuk perhitungan besarnya peluang
mahasiswa yang memiliki nilai IPK lebih dari 3,5.
1 −(𝑥−𝜇)2
𝑃(𝑋 = 𝑥) = 𝑃(𝑥 > 3,5) = 1 − 𝑒 2𝜎2
√2𝜋𝜎 2
1 −(3,5−3,29)2
=1− 𝑒 2(0,1169)
√2𝜋(0,1169)
= 1 − 0.730459 = 0.269541
Jadi besarnya peluang mahasiswa memiliki nilai IPK lebih dari 3.5 adalah
sebesar 0.269541.

21
BAB V
KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan
Berdasarkan hasil dari analisis yang dilakukan di atas, didapatkan
kesimpulan seperti di bawah ini.
1. Dari data pengamatan yang dilakukan di Perpustakaan Pusat ITS, sebanyak 29
orang dengan persentase 12,5% mengenakan kemeja kotak-kotak dan sebanya
203 orang tidak mengenakan kemeja kotak-kotak dari total 232 pengunjung.
Sedangkan untuk nilai IPK mahasiswa Statistika ITS yang tertinggi adalah 3,93
dan nilai minimumnya dalah 2,39 dengan range 1,56. Rata-rata nilai IPK
mahasiswa Statistika ITS adalah 3.2922 dengan nilai variansnya adalah 0.1169.
Nilai IPK yang paling banyak muncul adalah 3,2.
2. Rata-rata dari distribusi binomial terhadap pengunjung Perpustakaan Pusat ITS
adalah sebesar 29 dengan nilai varians sebesar 25,375. Adapun PDF dari
distribusi binomial yang terbentuk adalah 𝑓(𝑥) =
(232
𝑥
) (0,125)𝑥 (0,875)232−𝑥 . Peluang sebanyak 7 orang pengunjung yang
datang menggunakan kemeja kotak-kotak adalah sebesar 0,0000003.
3. Rata-rata dari distribusi geometri terhadap pengunjung Perpustakaan Pusat ITS
adalah sebesar 8 dengan nilai varians sebesar 56. Adapun PDF dari distribusi
geometri yang terbentuk adalah 𝑓(𝑥) = 0,125 × (0,875)𝑥−1. Besarnya
peluang orang pertama yang mengenakan kemeja kotak-kotak adalah orang
yang ketuju yang diamati sebesar 0,0561.
4. Rata-rata dari distribusi poisson terhadap pengunjung Perpustakaan Pusat ITS
adalah sebesar 5,8 dengan nilai varians sebesar 5,8 juga. Adapun PDF dari
𝑥
𝑒−5,8 (5,8)
distribusi geometri yang terbentuk adalah 𝑓(𝑥) = . Besarnya
𝑥!
peluang terdapat 5 orang pengunjung dalam waktu 3 menit adalah sebesar
0,1656.
5. Rata-rata dari distribusi eksponensial terhadap pengunjung Perpustakaan Pusat
ITS adalah sebesar 0,5172 dengan nilai varians sebesar 0,2675. Adapun PDF
dari distribusi geometri yang terbentuk adalah 𝑓(𝑥) = (0,5172)𝑒 −(0,5172)𝑥 .

22
Besarnya peluang selisih kedatangan pengunjung Perpustakaan Pusat ITS
adalah sebesar 0,9896.
6. Rata-rata dari nilai IPK mahasiswa Statistika ITS yang berdistribusi normal
adalah sebesar 3,29 dengan nilai varians sebesar 0.1169. Adapaun PDF yang
−(𝑥−3,29)2
1
terbentuk adalah 𝑓(𝑥) = 𝑒 2(0,1169) . Besarnya peluang mahasiswa
√2𝜋(0,1169)

Statistika ITS yang memiliki nilai IPK lebih dari 3,5 adalah 0.269541.

5.2 Saran
Saran untuk penlitian ini adalah dalam mengumpulkan data survei
pengamatan dilakukan lebih baik berdua dengan orang lain agar lebih mudah.
Dalam proses penginputan data dan proses menganalisis data, lakukan dengan
cermat kesalahan jadi terminimalisir untuk terjadi, yang dapat menyebabkan hasil
yang berbeda nantinya.

23
DAFTAR PUSTAKA

Prayudhani, O. (2010). Uji Hidup DIpercepat pada Distribusi Eksponensial


Tersensor Tipe II dengan Tegangan Konstan, 71.
Putranto, Y. Y. (2013). Distribusi Binomial. Statistika Probabilitas, 1.
Salim, O. C. (1999). Distribusi Normal. Kedokteran Trisakti, 108.
Walpole, R. E. (1995). Pengantar Statistika. Jakarta: Gramedia.
Wijaya, P. (2009, Februari 8). Penjelasan Tentang Scatterplot. Retrieved from
Prasetyo Wijaya: www.prasetyowijaya.com

24
LAMPIRAN

Lampiran 1. Data Nilai IPK Mahasiswa Statistika Institut Teknologi Sepuluh


Nopember

No NILAI No NILAI No NILAI No NILAI No NILAI No NILAI


IPK IPK IPK IPK IPK IPK
1 3,77 37 3,52 73 3,38 109 2,98 145 2,86 181 3,14
2 2,80 38 3,52 74 3,23 110 3,36 146 3,32 182 3,24
3 3,08 39 3,18 75 2,84 111 3,56 147 3,05 183 3,53
4 3,02 40 3,65 76 2,52 112 3,64 148 2,7 184 3,33
5 3,01 41 3,66 77 3,72 113 2,98 149 3,2 185 3,51
6 3,41 42 3,72 78 3,50 114 3,28 150 3,34 186 3,6
7 3,51 43 3,93 79 3,20 115 3,73 151 3,23 187 2,93
8 3,51 44 3,00 80 3,64 116 2,7 152 3,52 188 3,88
9 3,45 45 3,45 81 3,31 117 2,88 153 3,18 189 3,29
10 3,20 46 3,23 82 3,31 118 2,85 154 3,1 190 3,81
11 2,95 47 2,91 83 2,78 119 3,2 155 3,14 191 3,75
12 2,98 48 3,13 84 2,56 120 3,43 156 2,8 192 3,33
13 2,70 49 3,32 85 3,64 121 3,31 157 3,3 193 3,72
14 3,58 50 3,33 86 3,17 122 3,56 158 2,79 194 3,75
15 3,30 51 3,17 87 3,66 123 3,72 159 2,9 195 3,42
16 2,94 52 3,60 88 3,22 124 3,8 160 3,75 196 2,5
17 3,20 53 3,16 89 3,57 125 3,67 161 3,67 197 2,56
18 3,33 54 2,40 90 3,57 126 3,01 162 3,35 198 3,64
19 3,26 55 3,49 91 3,20 127 2,7 163 3,31 199 3,71
20 3,34 56 2,44 92 3,23 128 3,21 164 3,65 200 3,18
21 3,50 57 3,33 93 3,43 129 3,19 165 3,44 201 2,9
22 2,75 58 3,55 94 3,29 130 3,7 166 2,8 202 3,33
23 3,56 59 3,71 95 2,73 131 3,81 167 3,16
24 3,10 60 3,65 96 2,39 132 3,72 168 3,75
25 3,66 61 3,22 97 3 133 3,77 169 3,72
26 3,47 62 3,13 98 3,15 134 3,43 170 3,65
27 3,09 63 3,32 99 3,2 135 3,18 171 3,4
28 3,55 64 3,20 100 3,4 136 3,92 172 3,79
29 3,83 65 3,20 101 3,17 137 3,81 173 3,4
30 3,64 66 2,70 102 3,6 138 3,17 174 3,38
31 3,50 67 2,65 103 3,44 139 3,67 175 3,11
32 2,44 68 3,30 104 3,35 140 2,8 176 3,19
33 3,27 69 3,66 105 3,3 141 3,3 177 2,97
34 3,20 70 3,00 106 3,11 142 3,2 178 3,1
35 3,43 71 3,61 107 3,46 143 2,74 179 3,42
36 3,47 72 2,89 108 3,62 144 3,36 180 3,81

25
Lampiran 2.Data Pengunjung Perpustakaan Pusat Institut Teknologi Sepuluh
Nopember

No Waktu Binomial Poisson Geometri Eksponensial


1 7.15.31 0 0.00.31
2 7.16.41 0 0 0.01.10
3 7.17.30 0 0.00.49
4 7.18.11 0 0.00.41
5 7.18.45 0 0.00.34
6 7.18.46 0 0.00.01
7 7.19.36 0 0.00.50
8 7.19.38 0 15 0.00.02
0
9 7.19.44 0 0.00.06
10 7.20.03 0 0.00.19
11 7.20.32 0 0.00.29
12 7.20.33 0 0.00.01
13 7.20.35 0 0.00.02
14 7.21.16 0 0.00.41
15 7.21.17 1 0.00.01
2
16 7.22.27 1 1 0.01.10
17 7.23.48 0 0.01.21
18 7.27.40 0 0.03.52
19 7.28.02 0 0 0.00.22
20 7.30.10 0 0.02.08
21 7.31.19 0 0.01.09
22 7.31.22 0 0.00.03
23 7.32.57 0 0 0.01.35
24 7.33.48 0 15 0.00.51
25 7.33.50 0 0.00.02
26 7.37.40 0 0.03.50
0
27 7.38.04 0 0.00.24
28 7.45.07 0 0.07.03
0
29 7.46.16 0 0.01.09
30 7.50.13 0 0.03.57
31 7.51.01 1 0.00.48
2
32 7.52.05 1 1 0.01.04
33 7.52.52 0 0.00.47
34 7.53.39 0 0 0.00.47
35 7.57.46 0 0 0.04.07
36 8.01.55 0 0 1 0.04.09
37 8.03.16 0 0.01.21
38 8.04.10 0 0 0.00.54
39 8.04.21 0 0.00.11

26
40 8.05.21 0 0.01.00
41 8.07.00 0 0.01.39
42 8.07.18 0 0.00.18
43 8.07.19 0 1 0.00.01
44 8.07.20 1 0.00.01
45 8.08.35 0 0.01.15
46 8.10.14 0 0.01.39
47 8.11.09 0 0 0.00.55
48 8.12.51 0 0.01.42
49 8.13.28 0 9 0.00.37
0
50 8.13.33 0 0.00.05
51 8.16.17 0 0.02.44
52 8.17.13 0 1 0.00.56
53 8.18.33 1 0.01.20
54 8.23.15 1 1 0.04.42
1
55 8.23.17 0 0.00.02
56 8.26.03 0 0.02.46
57 8.26.08 0 0 0.00.05
58 8.26.50 0 0.00.42
59 8.28.08 0 0.01.18
60 8.28.11 0 0.00.03
0
61 8.28.15 0 0.00.04
62 8.29.28 0 0.01.13
63 8.33.20 0 0.03.52
64 8.33.26 0 0.00.06
65 8.34.48 0 0.01.22
66 8.35.36 0 0.00.48
67 8.35.38 0 0.00.02
68 8.35.40 0 0 0.00.02
32
69 8.35.44 0 0.00.04
70 8.35.45 0 0.00.01
71 8.35.47 0 0.00.02
72 8.35.50 0 0.00.03
73 8.35.52 0 0.00.02
74 8.36.08 0 0.00.16
75 8.36.20 0 0.00.12
76 8.36.39 0 0.00.19
77 8.37.17 0 0.00.38
78 8.37.19 0 0 0.00.02
79 8.37.56 0 0.00.37
80 8.38.34 0 0.00.38
81 8.38.42 0 0.00.08
82 8.38.44 0 0.00.02

27
83 8.38.47 0 0.00.03
84 8.39.09 0 0.00.22
85 8.39.33 0 0.00.24
86 8.39.45 1 0.00.12
2
87 8.39.47 1 1 0.00.02
88 8.40.05 0 0.00.18
89 8.40.10 0 0.00.05
90 8.42.11 0 0.02.01
91 8.43.13 0 0.01.02
92 8.43.31 0 0.00.18
0
93 8.44.44 0 0.01.13
94 8.44.50 0 0.00.06
95 8.44.56 0 0.00.06
96 8.45.11 0 0.00.15
97 8.45.20 0 0.00.09
98 8.45.59 0 0.00.39
99 8.46.00 0 0.00.01
0
100 8.46.25 0 0.00.25
101 8.46.40 0 0.00.15
28
102 8.47.37 0 0.00.57
103 8.47.43 0 0.00.06
104 8.49.26 0 0.01.43
105 8.49.34 0 0.00.08
106 8.49.46 0 0.00.12
107 8.49.57 0 0.00.11
108 8.50.32 0 0.00.35
109 8.50.38 0 0.00.06
110 8.50.57 0 1 0.00.19
111 8.50.59 0 0.00.02
112 8.51.14 0 0.00.15
113 8.51.18 0 0.00.04
114 8.51.22 0 0.00.04
115 8.51.23 1 0.00.01
116 8.51.27 0 0.00.04
117 8.52.13 0 0.00.46
4
118 8.52.29 0 0.00.16
119 8.52.32 1 0.00.03
120 8.52.35 0 0.00.03
121 8.52.57 0 2 0.00.22
122 8.52.59 0 0.00.02
14
123 8.53.04 0 0.00.05
124 8.53.07 0 0.00.03
125 8.53.10 0 0.00.03

28
126 8.53.12 0 0.00.02
127 8.53.20 0 0.00.08
128 8.53.24 0 0.00.04
129 8.53.30 0 0.00.06
130 8.53.38 0 0.00.08
131 8.53.45 0 0.00.07
132 8.54.03 0 0.00.18
133 8.54.19 1 0.00.16
134 8.54.59 0 0.00.40
2
135 8.55.01 1 0.00.02
136 8.55.05 0 0.00.04
137 8.55.10 0 0.00.05
138 8.55.12 0 0.00.02
139 8.55.16 0 0.00.04
140 8.55.35 0 0.00.19
141 8.55.37 0 0.00.02
142 8.55.50 0 0.00.13
143 8.56.07 0 0.00.17
144 8.56.10 0 2 0.00.03
18
145 8.56.12 0 0.00.02
146 8.57.20 0 0.01.08
147 8.57.23 0 0.00.03
148 8.57.39 0 0.00.16
149 8.57.42 0 0.00.03
150 8.57.46 0 0.00.04
151 8.57.50 0 0.00.04
152 8.57.52 0 0.00.02
153 8.57.54 1 0.00.02
154 8.58.16 0 0.00.22
155 8.58.26 0 0.00.10
156 8.58.28 0 5 0.00.02
157 8.58.39 0 0.00.11
158 8.58.40 1 0.00.01
159 8.59.04 0 0.00.24
160 8.59.05 0 0.00.01
4
161 8.59.15 0 5 0.00.10
162 8.59.17 1 0.00.02
163 8.59.18 0 0.00.01
2
164 8.59.32 1 0.00.14
165 8.59.35 0 0.00.03
166 8.59.37 0 0.00.02
5
167 9.00.05 0 0.00.28
168 9.00.27 0 0.00.22

29
169 9.00.38 1 0.00.11
170 9.00.40 0 0.00.02
171 9.00.47 0 0.00.07
172 9.00.50 0 5 0.00.03
173 9.00.52 0 0.00.02
174 9.00.55 1 0.00.03
175 9.00.56 0 0.00.01
176 9.00.57 0 0.00.01
177 9.00.59 0 5 0.00.02
178 9.01.17 0 0.00.18
179 9.01.26 1 0.00.09
180 9.01.31 0 0.00.05
2
181 9.01.38 1 0.00.07
182 9.01.52 0 0.00.14
2
183 9.01.59 1 0.00.07
184 9.02.17 0 0.00.18
185 9.02.22 0 0.00.05
4
186 9.02.26 0 0.00.04
5
187 9.02.44 1 0.00.18
188 9.03.00 0 0.00.16
189 9.03.14 0 0.00.14
190 9.03.24 0 5 0.00.10
191 9.03.25 0 0.00.01
192 9.03.27 1 0.00.02
193 9.03.29 0 0.00.02
194 9.03.34 0 0.00.05
195 9.03.36 0 0.00.02
196 9.04.00 0 0.00.24
197 9.04.25 0 0.00.25
198 9.04.27 0 11 0.00.02
199 9.04.35 0 0.00.08
200 9.04.59 0 0.00.24
201 9.05.21 0 0.00.22
2
202 9.05.23 0 0.00.02
203 9.05.25 1 0.00.02
204 9.05.32 0 0.00.07
205 9.05.55 0 3 0.00.23
206 9.05.58 1 0.00.03
207 9.06.43 0 0.00.45
208 9.07.58 0 0.01.15
209 9.07.59 0 14 0.00.01
0
210 9.08.10 0 0.00.11
211 9.08.40 0 0.00.30

30
212 9.08.42 0 0.00.02
213 9.08.53 0 0.00.11
214 9.09.06 0 0.00.13
215 9.09.09 0 0.00.03
216 9.09.40 0 0.00.31
217 9.09.54 0 0.00.14
218 9.10.13 0 0.00.19
219 9.10.25 0 0.00.12
220 9.10.38 1 0.00.13
221 9.10.47 0 0.00.09
222 9.10.48 0 0.00.01
2
223 9.11.53 0 0.01.05
224 9.11.56 0 7 0.00.03
225 9.12.06 0 0.00.10
226 9.12.23 0 0.00.17
227 9.12.25 1 0.00.02
228 9.13.00 0 0.00.35
229 9.13.15 0 0.00.15
230 9.13.49 0 1 5 0.00.34
231 9.14.12 0 0.00.23
232 9.14.22 1 0.00.10

31
Lampiran 3. Analis dengan Minitab
pdf pdf
pdf binomial pdf poisson geometric eksponensial
1 1,16482E-12 1 0,017559818 1 0,125 1 0,031234086
2 1,92195E-11 2 0,050923471 2 0,109375 2 0,030242613
3 2,10499E-10 3 0,098452044 3 0,095703125 3 0,029282612
4 1,72158E-09 4 0,142755463 4 0,083740234 4 0,028353084
5 1,12149E-08 5 0,165596337 5 0,073272705 5 0,027453063
6 6,06138E-08 6 0,064113617 6 0,026581612
7 2,79566E-07 7 0,056099415 7 0,025737823
8 1,12326E-06 8 0,049086988 8 0,024920819
9 3,9938E-06 9 0,042951114 9 0,024129749
10 1,27231E-05 10 0,037582225 10 0,023363791
11 3,66822E-05 11 0,032884447 11 0,022622147
12 9,6509E-05 12 0,028773891 12 0,021904045
13 0,000233319 13 0,025177155 13 0,021208737
14 0,000521395 14 0,02203001 14 0,020535502
15 0,001082516 15 0,019276259 15 0,019883636
16 0,002097375 16 0,016866727 16 0,019252464
17 0,003807001 17 0,014758386 17 0,018641327
18 0,006496073 18 0,012913588 18 0,018049589
19 0,010452327 19 0,011299389 19 0,017476635
20 0,015902469 20 0,009886966 20 0,016921869
21 0,022934174 21 0,008651095 21 0,016384712
22 0,031422796 22 0,007569708 22 0,015864607
23 0,040986256 23 0,006623494 23 0,015361012
24 0,050988854 24 0,005795558 24 0,014873402
25 0,060603895 25 0,005071113 25 0,014401271
26 0,068928606 26 0,004437224 26 0,013944127
27 0,075128534 27 0,003882571 27 0,013501494
28 0,078578313 28 0,00339725 28 0,013072912
29 0,078965399 29 0,002972593 29 0,012657934
30 0,002601019 30 0,012256129
. . . .
. . . .
. . . .
423 3,8249E-08

32
Lampiran 4. Dokumentasi Data Pengunjung Perpustakaan Pusat ITS

33
Lampiran 5. Daftar Pembagian Tugas

Tugas Rifqi Rabbanie Fachreza Dara


062116 4000 0096 Permatasari
062117 4000 0099

Survei Data Pengunjung  


Perpustakaan Pusat ITS


Cover
Sub Cover


Daftar Isi,Daftar
Tabel,Daftar
Gambar,Abstraksi


Bab I Pendahuluan


Bab II Tinjauan Pustaka


Bab III Metodelogi
Penelitian

 
Bab IV Analisis dan
Pembahasan


Bab V Kesimpulan dan
Saran

 
Lampiran dan Daftar
Pustaka

34

Anda mungkin juga menyukai