Anda di halaman 1dari 3

Muhammadiyah Cabang Banjarmasin 3

MAJELIS PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH


SMK FARMASI AL FURQAN
(TERAKREDITASI PERINGKAT BAIK)
SK. BAS Prov. Kalsel Nomor. 135/KEP/BAP-SM/X/KU/2015, Tanggal 31 Oktober 2015
NPSN: 106488, ID UN: 15-01-018, NSS : 30314705
Jl. Cemara Ujung,Komp.Awang Sejahtera RT 51 No. 37 Banjarmasin (70123) Telp. 0511 – 3302898
Email : alfurqansmkfarmasi@yahoo.co.idWebsite: : www.smkfarmasi-alfurqan.cf

Mata Pelajaran Biologi Waktu 90 Menit


Hari & Tanggal Senin, 14/05/2018 Kelas XI

Berilah tanda silang (x) pada salah satu huruf e. Duodenum, rektum, dan ileum
a, b, c, d, atau e di depan jawaban yang paling 7. Berikut ini adalah fungsi ginjal, yaitu ....
tepat ! a. Mengatur pH, konsentrasi ion, dan
suhu
1. Gigi yang berfungsi untuk mengunyah b. Mengatur pH, suhu dan kelembapan
makanan adalah .... c. Mengatur konsentrasi ion dan
a. Insisivus molekul
b. Kanisus d. Mengatur komposisi air dalam darah
c. Molar dan pH
d. Gigi depan e. Mengatur pH, konsentrasi ion, dan
e. Gigi belakang kelembapan
2. Sistem organ saraf tersusun atas .... 8. Gathering system pada ginjal terdiri atas
a. Otak dan serabut saraf ....
b. Otak, otot dan saraf a. Tubulus penghubung
c. Otak, sumsum tulang belakang dan b. Tubulus kortikal
rambut saraf c. Tubulus kolektivus medularis
d. Sumsum tulang belakang, otot dan d. a, b, c, benar
otak e. semua salah
e. Otot dan tendon 9. Kandungan air hasil filtrasi memasuki
3. Otot mampu bergerak karena ada tubulus ginjal dengan cara ....
aktivitas dari .... a. Difusi
a. Aktin dan miosin b. Difusi terfasilitasi
b. Asetilkolin c. Osmosis
c. ATP d. Pinositosis
d. Kontraksi e. Pompa ion
e. Reseptor 10. Aliran kapiler darah pada ginjal berasal
4. Otot dapat kembali ke bentuk semula dari ....
setelah terjadi kontraksi disebut .... a. Arteri eferen
a. Elastis b. Artikulasi
b. Kontraktibilitas c. Vena
c. Ekstensibilitas d. Arteri pulmonalis
d. Diatasi e. Aorta
e. Hipertrofi 11. Fungsi nefron adalah dalam hal ....
5. Hubungan antara dua tulang yang a. Regulasi, filtrasi dan absorpsi
memungkinkan terjadinya gerak yang b. Regulasi dan sirkulasi
tidak terbatas disebut .... c. Sirkulasi, filtrasi dan metabolisme
a. Artikulasi d. Proteksi dan sirkulasi
b. Diartrosis e. Regulasi dan proteksi
c. Amfiartrosis 12. Retroperitoneal artinya ....
d. Osfikasi a. Di belakang peritoneum
e. Sendi b. Di depan peritoneum
6. Berikut ini adalah pembagian usus c. Di samping peritoneum
besar, yaitu .... d. Di atas peritoneum
a. Cecum, ileum dan rektum e. Di bawah peritoneum
b. Duodenum, jejunum, dan ileum
c. Cecum, rektum dan kolon
d. Ileum, rektum dan jejunum
13. Organ yang berfungsi menghasilkan 21. Cabang biologi yang berhubungan
hormon untuk mencegah penyakit DM dengan struktur dan organisasi makhluk
adalah .... hidup, disebut ....
a. Limpa a. Morfologi
b. Jantung b. Geologi
c. Ginjal c. Zootomi
d. Hati d. Biologi kompleks
e. Pankreas e. Sains foundation
14. Mata miopi dapat diberi bantuan dengan 22. Anatomi berasal dari bahasa Yunani
menggunakan kacamata berlensa .... “anatomia” atau “anatemnein” yang
a. Positif berarti ....
b. Negatif a. Membelah
c. Rangkap b. Memotong
d. Mika c. Membentuk
e. Miop d. Meningkatkan
15. Struktur bagian bola mata yang e. Menyambung
bertugas menangkap cahaya adalah .... 23. Alat pernapasan pada berudu adalah ....
a. Pupil a. Paru-paru
b. Bintik kuning b. Kulit
c. Retina c. Selaput rongga mulut
d. Kornea d. Insang
e. Lensa mata e. Paru-paru buku
16. Darah bersih akan masuk ke jantung, 24. Alat pernapasan pada katak adalah ....
yaitu bagian .... a. Paru-paru
a. Serambi kanan b. Kulit
b. Serambi kiri c. Selaput rongga mulut
c. Bilik kanan d. Insang
d. Bilik kiri e. ingsang buku
e. Serambi kanan dan bilik kanan 25. Hati merupakan organ yang berperan
17. Antara serambi kanan dan bilik kanan penting dalam metabolisme dan
dipisahkan oleh .... memiliki beberapa fungsi , adapun
a. Katup bikuspidalis fungsi hati adalah, kecuali ....
b. Katup jantung a. Penyimpanan glikogen
c. Katup kardial b. Sintesis protein plasma
d. Katup serambi c. Penetralan obat
e. Katup trikuspidalis d. Pembentukan glukosa
18. Jantung dilindungi oleh .... e. Memproduksi bile (empedu)
a. Perikondrium 26. Salah satu hewan ruminansia adalah ....
b. Peritonium a. Gajah
c. Perikardium b. Kelinci
d. Periosteum c. Tikus
e. Peritalium d. Harimau
19. Berikut ini adalah organ pada hewan, e. Sapi
kecuali .... 27. Kelenjar tanpa saluran yang
a. Jantung, paru-paru, dan ginjal berhubungan erat dengan sirkulasi darah
b. Hati, usus, kulit, dan tulang dan berfungsi menghancurkan sel darah
c. Otak, mata, dan limpa merah yang telah tua, perannya apabila
d. Otak, tulang, dan jantung tidak ada akan mengakibatkan infeksi
e. Uterus, pankreas, dan usus pada tubuh, disebut ....
20. Kelompok jaringan yang menjalankan a. Pankreas
suatu fungsi disebut .... b. Limpa
a. Organ c. Ginjal
b. Sistem organ d. Usus
c. Tubuh e. Hati
d. Individu 28. Yang bukan organ bagian mata adalah
e. Organisme .....
a. Kornea
b. Lensa
c. Pupil e. Fundus
d. Iris 30. Bagian mata yang mengatur fokus
e. Fundus cahaya sehingga cahaya jatuh tepat pada
29. Bagian mata yang berfungsi menerima bintik kuning pada retina adalah ....
cahaya adalah .... a. Kornea
a. Kornea b. Lensa
b. Lensa c. Pupil
c. Pupil d. Iris
d. Iris e. Fundus
Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan benar !

1. Bagaimana cara kerja jantung ?


2. Bagaimana ikan dapat bernapas di dalam air ?
3. Sebutkan organ-organ penyusun sistem sirkulasi ?
4. Sebutkan macam-macam gangguan pada otot dan rangka ?
5. Bagaimana kadar ion dikendalikan oleh ginjal ?

Anda mungkin juga menyukai