Anda di halaman 1dari 1

CONTOH INSTRUMEN NEED ASSESSMENT

ASESMEN KEBUTUHAN SISWA

KELAS ______________________
NAMA SISWA ______________________ TANGGAL ________

MEMBUTUHKAN

MEMBUTUHKAN

MEMBUTUHKAN
SANGAT

TIDAK
1 Apakah anda merasa bahwa anda membutuhkan bantuan
untuk:
A. Membahami apa yang gurumu maui?
B. Bergaul dengan gurumu?
C. Mengembangkan kebiasaan belajarmu?
D. Belajar untuk menghadapi tes?
2 Apakah Anda ingin mengatahui:
A. Kemampuan apakah yang Anda miliki?
B. Mengapa Anda suka melamun?
C. Mengapa Anda cepat bosan?
D. Mengapa Anda harus sekolah?
3 Apakah Anda perlu menggunakan bantuan untuk:
A. Memahami mengapa orangtua membuat aturan?
B. Bergaul dengan orang tua?
C. Bergauldengan saudara?
D. Melakukan tugas-tugas rumah?
4 Apakah Anda memiliki kendala berkawan? Jika ada,
apakah ini karena:
A. Orang lain menggodamu?
B. Anda malu?
C. Anda berperilaku salah di sekolah?
D. Anda tidak mengerti bagaimana menangani suatu
situasi?
5 Apakah Anda tidak berbahagia karena:
A. Anda terlalu pendek, tinggi, gemuk, kurus?
B. Orangtuamu tidak cukup menaruh perhatian?
C. Anda seringsakit?
D. Anda tidak berpikir bahwa sebenarnya anda cukup
pandai?
E. Anda tidak cukup pandsai berolahraga/bermusik?
6 Apakah Anda senang berbicara dengan saya (guru
BK/konselor) secara pribadi?

Jika perlu bubuhkan tandatanganmu:

______________________________________________________

Anda mungkin juga menyukai