Anda di halaman 1dari 27

warta KESMAS

KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA

Edisi 02 | 2017

GIZI,
Investasi
Masa Depan
Bangsa
FOKUS

Gizi Menjadi
Penentu Masa
Depan Bangsa
FOKUS

Pintu Sekolah Pintu


Anak Sehat
PERISTIWA

Menengok
Pertambangan
Rakyat di Pundu
Jaya
SERBA-SERBI

Kanal Informasi
Kesmas

Edisi 02 | 2017 1
2 Edisi 02 | 2017 Edisi 02 | 2017 3
KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA

warta KESMAS Salam pembaca

daftar isi
Edisi 02 | 2017

Susunan
Redaksi

Gizi, investasi masa depan


Pengarah
Direktur Jenderal Kesehatan Masyarakat
Penanggungjawab
Sekretaris Direktorat Jenderal Kesehatan Masyarakat
Pimpinan redaksi
bangsa
FOKUS Kabag Hukormas Setditjen Kesmas
Redaktur pelaksana
Kasubbag Advokasi Hukum dan Humas Bagian
Hukormas Setditjen Kesmas
Sekretaris
Kasubbag Peraturan Perundang-Undangan Bagian
Indonesia masih menghadapi permasalahan gizi
Hukormas Setditjen Kesmas
Redaksi
yang berdampak serius terhadap kualitas sumber
• Bonar Sianturi,SH, MH (Sekretariat Direktorat daya manusia (SDM). Salah satu masalah gizi
Jenderal Kesehatan Masyarakat);
• Bagus Satrio Utomo, S.Kom, MKM (Sekretariat yang menjadi perhatian utama saat ini adalah
Direktorat Jenderal Kesehatan Masyarakat);
• Sendy Pucy, S. AP (Direktorat Kesehatan masih tingginya anak balita pendek (stunting).
Keluarga);
• dr. Weni Muniarti (Direktorat Kesehatan Keluarga)
Sekitar 1 dari 3 anak balita di negara kita masih
• Yuni Zahraini, SKM, MKM (Direktorat Gizi
Masyarakat);
mengalami stunting.
• Lia Rahmawati Susila, SKM (Direktorat Gizi
Masyarakat) Kekurangan gizi disebabkan berbagai faktor baik
• dr. Tri Danu Warsito (Direktorat Kesehatan Kerja
di dalam maupun di luar masalah kesehatan. Hal ini telah diketahui

06 13 22
dan Olahraga);
Gizi Menjadi Penentu Pintu Sekolah • Murtiah, SKM (Direktorat Kesehatan Kerja dan
sebagai determinan dari masalah gizi di negara kita. Mulai dari asupan
Olahraga);
Masa Depan Bangsa Kebun Gizi Narang Pintu Anak Sehat • Astrid Salome E, SKM (Direktorat Kesehatan makanan yang tidak cukup, penyakit infeksi, sanitasi, hingga faktor
Lingkungan);
• Indah Hidayat, ST, MT Direktorat Kesehatan ekonomi.
Lingkungan);

Peristiwa FOKUS
06 Gizi Menjadi Penentu Masa Depan Bangsa 09 Masa Lalu yang Harus Ditinggalkan
• Lucky Aris Suryono, SKM, M.Kes (Sekretariat
Direktorat Jenderal Kesehatan Masyarakat); Untuk mengawal upaya perbaikan gizi masyarakat, sejak tahun 2014
• R. Danu Ramadityo, SKM, MKM (Direktorat
Promosi Kesehatan);
telah dilaksanakan surveilans gizi berupa Pemantauan Status Gizi
12 Kebun Gizi Narang (Bunzirang 15 Joint-Assesment, Model Evaluasi Bersama Untuk • Desy Sosanti Renata, SKM ((Direktorat Promosi (PSG) pada 34 provinsi, sebagai alat untuk monitoring dan evaluasi
Percepatan Perbaikan Gizi 18 Gizi Seimbang dan Lanjut Usia 20 Wawancara Direktur Gizi
Kesehatan);
• Nurkhalida, MKM (Sekretariat Direktorat Jenderal kegiatan dan dasar penentuan kebijakan dan perencanaan kegiatan
23 Pintu Sekolah Pintu Anak Sehat 26 Produktifitas Kerja dan Makanan Di Atas Meja Kesehatan Masyarakat);
• Ema Puspita Wulandari, S.Sos, MKM (Sekretariat berbasis bukti yang spesifik wilayah. PSG sebagai upaya monitoring
Kerja 29 Pemberian Tablet Tambah Darah untuk Remaja Putri Direktorat Jenderal Kesehatan Masyarakat);
dan evaluasi keberhasilan progam perbaikan gizi guna memberikan
• Purwati, S.Sos (Sekretariat Direktorat Jenderal
Menengok

32
Penambangan Rakyat
Kesehatan Masyarakat);
• Ferry Firmansyah (Sekretariat Direktorat Jenderal
petunjuk apakah program yang dijalankan sudah berdampak pada
di Pundu Jaya PERISTIWA
Kesehatan Masyarakat); penurunan masalah gizi seperti yang diharapkan yaitu menurunkan
• Irna Windu Prasetyani, SAB (Sekretariat Direktorat
32 Cara Puskesmas Cilamaya, Memotret Masalah Kesehatan Di Wilayah Kerjanya 35 Jenderal Kesehatan Masyarakat); prevalensi stunting, underweight, dan wasting. Oleh karena itu, PSG
• Ririn Nivia, SH (Sekretariat Direktorat Jenderal
Menengok Penambangan Rakyat di Pundu Jaya 38 SATUAN KARYA PRAMUKA BAKTI Kesehatan Masyarakat); perlu dijalankan setiap tahun.
Serba serbi HUSADA. Satya Kudarmakan, Darma Kubaktikan 42 Senam GERMAS Lampung Raih Rekor
• Heri Sudaryatno (Sekretariat Direktorat Jenderal
Kesehatan Masyarakat);
Diharapkan anak Indonesia yang bergizi baik menjadi aset dan investasi
• Editor/penyunting: Sam August & Dhenok Hastuti
MURI • Desainer: Rifky Fadzri sumber daya manusia (SDM) bangsa ke depan. Untuk mendapatkan
ALAMAT REDAKSI sumber daya manusia yang berkualitas, diperlukan perhatian terus-
Kementerian Kesehatan RI
SERBA SERBI Direktorat Jenderal Kesehatan Masyarakat menerus dan program yang berkesinambungan. Pemerintah akan
Jl. H. R. Rasuna Said Blok X-5 Kavling 4-9
45 Mesin yang Jadi Momok itu, Ternyata Bisa Jadi Penebar Kuman 48 Kanal Informasi Jakarta 19250 terus berkomitmen untuk menghadirkan gizi yang baik bagi anak-anak.
Kesmas 50 Galeri Foto Telp: 021-522 1225 / 522 1226
Maka Warta Kesmas edisi II ini mengangkat tema “Gizi Investasi Masa
Kanal Informasi
Kesmas 43 Web: www.kesmas.kemkes.go.id
email: wartakesmas@yahoo.com
Facebook: Humas Kesmas
Twitter: @ditjenkesmas
Depan Bangsa”.
Semua penjelasan dan informasi mengenai GIZI tersaji dalam fokus
utama Warta Kesmas edisi II di Tahun 2017 ini. Selain itu ada informasi
lainnya dalam rubrik peristiwa, serba-serbi dan galeri. Selamat
membaca!

FOTO COVER
PINTU SEHAT PINTU ANAK SEKOLAH
4 Edisi 02 | 2017 Edisi 02 | 2017 5
dilakukan Pemantauan Konsumsi terdapat 8,5% Balita
Gizi (PKG) dengan sampel seluruh sangat pendek dan 19,0%
ibu hamil yang ada dalam klaster Balita pendek. Masalah
PSG terpilih dari populasi semua Balita pendek di Indonesia
ibu hamil. merupakan masalah
kesehatan masyarakat masuk
PSG 2016 menyediakan data
dalam kategori masalah kronis
dan informasi status gizi Balita,
(berdasarkan WHO masalah
remaja, dewasa, WUS, ibu hamil
Balita pendek sebesar 27,5%).
dan nifas serta konsumsi Ibu hamil
secara cepat, akurat, teratur, dan 3. Prevalensi Balita kurus cukup
berkelanjutan untuk penyusunan tinggi dimana terdapat 3,1%
perencanaan dan perumusan balita yang sangat kurus
kebijakan program gizi. Secara dan 8,0% Balita yang kurus.
singkat, berikut adalah beberapa Masalah Balita kurus di
FOKUS data yang terdapat di dalam Hasil Indonesia merupakan masalah
PSG 2016 tersebut, antara lain: kesehatan masyarakat yang
masuk dalam kategori akut
Informasi mengenai status gizi
(berdasarkan WHO diketahui
pada anak Balita Informasi Capaian Indikator
GIZI MENJADI PENENTU MASA DEPAN BANGSA 1. Prevalensi gizi buruk dan
masalah Balita kurus sebesar
11,1%.
Pembinaan Gizi dan Konsumsi
Zat Gizi pada Ibu Hamil
gizi kurang pada Balita,
4. Balita yang memiliki tinggi
terdapat 3,4% Balita dengan 1. Hasil pemeriksaan garam
badan dan berat badan ideal
Oleh: BAGUS SATRIO UTOMO gizi buruk dan 14,4% gizi berdasarkan kandungan
(TB/U normal dan BB/TB
kurang. Masalah gizi buruk- Iodium di rumah tangga
normal) jumlahnya 61,1%.
kurang pada Balita di menunjukkan hasil yang baik,
Indonesia masih menghadapi hingga faktor ekonomi. Secara aksesbilitas pangan pada Masih ada 38,9% Balita
Indonesia merupakan masalah dimana 90,8% garam yang
permasalahan gizi yang langsung disebabkan oleh 2 tingkat keluarga miskin, masih di Indonesia yang masing
kesehatan masyarakat yang digunakan di rumah tangga
berdampak serius terhadap (dua) hal, yaitu asupan gizi yang tingginya penyakit infeksi, belum mengalami masalah gizi,
masuk dalam kategori sedang mengandung iodium.
kualitas sumber daya manusia tidak adekuat dan penyakit memadainya pola asuh ibu terutama Balita dengan tinggi
(Indikator WHO diketahui
badan dan berat badan 2. Persentase Balita yang datang
(SDM). Salah satu masalah infeksi. Sedangkan asupan dan rendahnya akses keluarga masalah gizi buruk-kurang
(pendek – normal) sebesar dan ditimbang di posyandu
kekurangan gizi yang masih gizi yang kurang dan penyakit terhadap pelayanan kesehatan sebesar 17,8%).
23,4% yang berpotensi akan minimal 4 kali dalam 6 bulan
cukup tinggi di Indonesia infeksi secara tidak langsung dasar.
2. Prevalensi Balita pendek mengalami kegemukan. terakhir cukup baik yaitu
terutama masalah pendek disebabkan faktor kemiskinan
Pemantauan Status Gizi (PSG) cenderung tinggi, dimana 72,4%. Balita yang memiliki
(stunting) dan kurus (wasting) dan ketersediaan pangan yang
merupakan kegiatan pemantauan KMS atau buku KIA sebesar
pada balita serta masalah kurang, pola asuh yang kurang,
perkembangan status gizi balita 88,3%.
anemia dan kurang energi kronik kebersihan yang kurang baik
yang dilaksanakan setiap tahun
(KEK) pada ibu hamil. Masalah dan pelayanan kesehatan belum 3. Persentase Ibu yang sama
secara berkesinambungan untuk
kekurangan gizi pada ibu hamil maksimal. sekali tidak melakukan IMD
memberikan gambaran tentang
ini dapat menyebabkan berat masih cukup besar yaitu
Beberapa faktor yang kondisi status gizi balita. PSG
badan bayi lahir rendah (BBLR) 48,2%.
memengaruhi terjadinya gizi tahun 2016 telah dilaksanakan di
dan kekurangan gizi pada balita. 4. Persentase konsumsi hanya
kurang di Indonesia, antara lain 34 provinsi dan 514 kabupaten/
Kekurangan gizi disebabkan masih tingginya kemiskinan, kota. ASI saja pada bayi 0-5 bulan
berbagai faktor baik di dalam rendahnya kesehatan hanya 29,5%. Dan terdapat
PSG merupakan cross sectional
maupun di luar masalah lingkungan, belum optimalnya 71,5% bayi 0-5 bulan yang
survey dengan sampel balita di
kesehatan, mulai dari asupan kerjasama lintas sektor dan lintas telah diberi makanan lain
10 rumah Tangga yang dipilih
makanan yang tidak cukup, program, melemahnya partisipasi selain ASI.
dari populasi seluruh balita usia
penyakit infeksi, sanitasi, masyarakat, terbatasnya
0-59 bulan. Pada PSG 2016 juga

6 Edisi 02 | 2017 Edisi 02 | 2017 7


FOKUS

Pesan presiden tentang gizi buruk:


“Masa Lalu yang Harus Ditinggalkan.”

Oleh. FERRY FIRMANSYAH

Belakangan pada tiap sejak dini,” tutur Jokowi ketika sistematis, terarah, terpadu,
kunjungan kerja Presiden memberikan pesan kepada menyeluruh, serta keterlibatan
5. Persentase Balita umur 6 – 59 persentasenya 36,8%. kurang energy kronis ( KEK) Jokowidodo (Jokowi) ke jajaran kesehatan seluruh berbagai komponen bangsa.
bulan yang mendapatkan sebesar 16,2%. Persentase Ibu daerah di Indonesia selalu Indonesia yang hadir dalam
8. Persentase remaja puteri Pada kesempatan itu pula,
Vitamin A sebesar 90,1%. Dari hamil KEK yang mendapatkan ditandai dengan pemberian Rakerkesnas yang berlangsung di
yang mendapatkan tablet Kepala Negara mengajak
angka tersebut, Balita yang makanan tambahan sebesar makanan tambahan untuk Hotel Bidakara Jakarta (Februari
tambah darah masih masyarakat untuk kembali dan
mengkonsumsi kapsul Vitamin 79,3%. warga setempat. Mengapa? 2017) tersebut.
sangat rendah yaitu hanya membiasakan diri dengan pola
A warna biru pada bayi 6-11 Pertanyaan itu terjawab dalam
10,3%. Menunjukan masih 11. Ibu hamil yang mengalami Saat ini, pembangunan hidup sehat. Kepada para tenaga
bulan dalam 6 bulan terakhir Rapat Kerja Kesehatan Nasional
banyak remaja puteri yang defisit energi sebesar 53,9%, kesehatan menjadi investasi kesehatan, presiden meminta
adalah 69,1%. Sedangkan (Rakerkesnas) yang dihadiri
mengalami anemia dan sedangkan yang defisit utama untuk pengembangan untuk terus mengingatkan
persentase konsumsi kapsul jajaran kesehatan dari seluruh
akan menghasilkan generasi protein sebanyak 51,9%. kualitas sumber daya manusia kepada masyarakat mengenai
Vitamin A warna merah pada Indonesia. “Kenapa saya
penerus yang mengalami (SDM) Indonesia. Pembangunan pola hidup sehat ini melalui
bayi 12-59 bulan dalam 6 12. Persentase konsumsi berkunjung ke daerah untuk
masalah gizi apabila tidak kesehatan merupakan suatu Gerakan Masyarakat Hidup Sehat
bulan terakhir adalah 93,2%. energi dan zat gizi (Protein, Pemberian Makanan Tambahan
dicegah sejak masa remaja. upaya meningkatkan kesadaran, (Germas). “Kita kembalikan lagi
karbohidrat, dan lemak) (PMT) ke ibu hamil dan balita?
6. Persentase ibu nifas yang kemauan, dan kemampuan kepada pola hidup sehat. Entah
9. Dari seluruh ibu hamil secara nasional: energi Saya hanya ingin memberikan
menerima/minum kapsul setiap individu untuk dapat pola makannya, pemeriksaan
yang ada, Ibu hamil yang (73,6%), protein (86,4%), pesan bahwa yang namanya
vitamin A cukup besar yaitu berperilaku sehat bagi dirinya, kegiatan olahraganya,
mendapatkan TTD lebih dari karbohidrat (76,8%) dan 70% gizi itu diperlukan sejak dalam
71,8%. tercapainya derajat kesehatan lingkungan sanitasi, atau air
90 tablet yaitu hanya 40,2% lemak. kandungan. Ini investasi
7. Pemberian Makanan yang mendapatkan TTD. masyarakat yang setinggi- bersihnya. Kita gerakkan ke
jangka panjang. Begitu kita
Tambahan (PMT) yang tingginya. Untuk mewujudkan sana,” tandasnya. Menurut
10. Ibu hamil yang memiliki risiko berkompetisi dengan negara
didapatkan oleh balita kurus itu, diperlukan perencanaan Presdien, upaya perbaikan
lain, menang dan kalah itu
pembangunan kesehatan secara kesehatan yang dimulai dengan
ditentukan dari investasi kita

8 Edisi 02 | 2017 Edisi 02 | 2017 9


keberhasilan pemerintah. Sebab, merupakan hal yang sangat kesehatan seperti ekonomi
keberhasilan pemerintah dalam penting. Untuk itu dalam besar pengaruhnya terhadap
menangani persoalan kesehatan setiap kunjungan kerjanya ke pengambilan keputusan orang
masyarakat sesungguhnya berbagai daerah di Nnusantara, tua dalam memilihkan jenis
ditandai dengan semakin Presiden selalu menyerahkan makan yang akan dikonsumsi
meningkatnya masyarakat bantuan Pemberian Makanan anaknya. Untuk itu, orang
yang menjalankan hidup Tambahan (PMT) kepada ibu tua harus mengetahui dan
sehat. Karenanya Presiden hamil, balita, dan anak sekolah. memahami beragam jenis
juga meminta seluruh pihak Menurut Presiden, persoalan protein agar dapat memberikan
untuk mengubah pola pikirnya gizi itu sangat fundamental anaknya sumber-sumber protein
mengenai kesehatan. Menurut karena menyangkut kesehatan yang beragam secara kreatif
Presiden, yang benar adalah anak-anak Indonesia. “Harus agar terpenuhi kebutuhan gizi
kita membuat masyarakat diperhatikan. Pemenuhannya anak-anaknya sesuai dengan
sehat sehingga Puskesmas mulai di dalam kandungan, kemampuan keluarga. Dalam
dan rumah sakit sepi. “Yang balita, bahkan anak sekolah”. kesempatan itu juga, Presiden
benar itu, jangan dibalik- sangat mengharapkan agar
Presiden juga berpesan agar
balik. Saya masuk rumah sakit generasi Indonesia dua puluh
anak-anak diberikan makanan
daerah dapat laporan kalau tahun ke depan merupakan
tambahan berupa asupan
di sana pasien selalu antri. Ini generasi yang cerdas dan unggul
protein yang penting untuk
yang keliru,” kata Presiden. karena persaingan antar bangsa
tumbuh kembangnya. ‘’Pertama,
Puskesmas atau rumah sakit itu pada masa tersebut akan sangat
anak-anak kita biar sehat. Kedua,
penuh dengan pasien bukanlah ketat.
anak-anak kita juga akan jadi
hal yang bisa dibanggakan.
pinter kalau gizinya cukup. ‘’Anak-anak kita harus pintar
Sebaliknya, semakin banyak
Selain roti dan biskuit, tolong semuanya. Karena persaingan
orang sakit, pertanda upaya
juga berikan telur, ikan, daging, antar negara nanti ketat sekali.
bidang kesehatan mengalami
entah ayam atau sapi, juga sayur- Anak-anak gizinya harus baik,
kegagalan. Karena itu, Presiden
sayuran buat anak-anak kita. agar sehat dan pintar semuanya.
menghimbau Puskesmas untuk
Penting itu..” kata Presiden. Saya titip itu!’’ pesan Presiden
mengarahkan masyarakat
Orang tua merupakan penentu Jokowi.
kepada gerakan pencegahan
pemenuhan gizi merupakan Bidang kesehatan menjadi diperlukan indikator yang salah keberhasilan pemenuhan
terhadap munculnya berbagai
salah satu investasi jangka salah satu sektor negara yang satunya soal kesehatan. Untuk gizi anaknya. Faktor non
penyakit. Artinya mengajak
panjang terbaik yang dapat sangat mendasar untuk bisa itu, Presiden mengimbau kepada masyarakat untuk hidup sehat
dilakukan. Di era persaingan berkompetisi dengan negara Pemerintah terutama yang dengan kebiasaan berolahraga,
seperti ini, Indonesia selain lain. Permasalahan gizi buruk bekerja di bidang kesehatan perbanyak makan makanan
membutuhkan sumber daya menjadi salah satu faktor agar melakukan upaya promotif bergizi secara seimbang,
manusia yang terampil, tentunya penghambat yang seharusnya preventif. “Kalau ada satu lingkungan dan sanitasi air
juga memerlukan sumber daya dapat diselesaikan dan dicegah. masalah gizi buruk, baru ada bersih. Untuk mewujudkannya
manusia yang sehat. “Bagaimana kita mau bersaing, dua atau tiga orang penderita, harus diawali dari diri sendiri.
mau berkompetisi dengan harus segera menyelsaikannya,” “Kalo setiap individu dari kita
Untuk menjadi negara yang
negara lain jika gizi buruk masih titahnya. bisa melakukanya. Dalam diri
mampu bersaing masuk ke-5
menjadi persoalan kita? Ini kita akan terasa bahwa kita telah
negara dengan PDB terbesar Presiden juga meminta seluruh
persoalan yang bisa diselesaikan. melakukan sesuatu yang baik
di 2045, harus mampu pihak untuk mengubah pola
Gizi buruk itu masa lalu yang dalam hal ini,” imbuhnya
menyelesaikan persoalan dan pikirnya mengenai kesehatan.
harus kita tinggalkan,” ungkap
beban secepatnya. Tidak ada Banyaknya pasien yang berhasil Di berbagai kesempatan,
Presiden bersemangat.
lagi anak yang kekurangan gizi ditangani oleh sebuah fasilitas Presiden juga selalu menekankan
dan hidup dalam kemiskinan, Agar dapat berkompetisi dengan kesehatan, disebut Presiden tentang gizi yang dianggapnya
apalagi sampai meninggal. negara lain yang serba terbuka, bukan menjadi tolok ukur sebuah

10 Edisi 02 | 2017 Edisi 02 | 2017 11


gizi. Beberapa tanaman tak bisa yang hasilnya nanti akan Gizi di Posyandu yang memiliki
diselamatkan, namun sebagian dibagikan kepada penderita gizi sasaran balita dengan gizi buruk
besar berhasil ditanam kembali buruk di wilayah kerja Puskesmas terbanyak. Hasil dari bunzirang
di lokasi baru. Tanaman uji coba Narang bersamaan dengan ini juga akan dimanfaatkan untuk
tersebut sebagian kami berikan kegiatan kunjungan rumah sosialisasi mengenai makanan
juga kepada warga yang telah gizi buruk yang dijadwalkan sehat dengan gizi seimbang di
meminjamkan lahannya. dilakukan bulan Juli ini. Selain Posyandu tersebut.
itu, Tim Nusantara Sehat juga
Saat ini, Tim Nusantara Sehat
berencana akan membuat Pos
sedang menanam bibit baru

FOKUS

KEBUN GIZI NArANG (Bunzirang)


Uji coba Kebun Gizi Narang
Oleh. Yohanes I Manek (BUNZIRANG)

Puskesmas Narang berada suatu program pemberdayaan Kebun gizi ini rencananya akan
di Kecamatan Satar Mese masyarakat, yaitu Kebun Gizi ditanami sayur-sayuran, umbi-
Barat, Kabupaten Manggarai, Narang (bunzirang). umbian, dan rempah-rempah.
Provinsi Nusa Tenggara Timur. Bibitnya akan disediakan oleh
Sejak awal direncanakan,
Dengan iklim tropis, wilayah tenaga kesehatan, kemudian
bunzirang ini akan dibuat
yang didominasi oleh daerah penduduk akan diberdayakan
di setiap desa wilayah kerja
perbukitan dan pegunungan, untuk memelihara tanaman
Puskesmas Narang, dengan
menyebabkan tanah yang tersebut. Hasilnya dapat
memanfaatkan lahan kosong.
berada di sekitarnya subur. digunakan langsung oleh
Bunzirang diutamakan berada
Sebagian besar penduduknya keluarga yang memiliki penderita Pengelolan Kebun Gizi Narang Hasil uji coba Kebun Gizi Narang
di sekitar rumah penduduk yang (BUNZIRANG) di lahan warga setempat. (BUNZIRANG)
bermata pencaharian sebagai gizi buruk.
menderita gizi buruk atau dimulai
petani. Akan tetapi, masih ada
di rumah kader di wilayah Tim Nusantara Sehat pun mulai
penduduk di wilayah kerja
Posyandu setempat. Sayangnya melakukan uji coba dengan
Puskesmas Narang yang memiliki
Tim Nusantara Sehat mengalami menggunakan penanaman bibit
anak dengan gizi kurang dan
kesulitan dalam mendapatkan di poly bag sambil mencari lahan
gizi buruk. Berdasarkan data
lahan yang dapat digunakan yang dapat digunakan untuk
terakhir, jumlah penderita gizi
untuk membuat bunzirang. Hal mengelola kebun gizi tersebut.
buruk hingga 2016 mengalami
ini karena sebagian besar lahan Setelah melakukan pendekatan
peningkatan menjadi 5 kasus
memiliki pemilik dan sudah kepada beberapa warga sekitar,
dibandingkan dengan tahun
direncanakan untuk ditanami dan akhirnya tim mendapatkan
sebelumnya yaitu 4 kasus. Hal
kemudian dijual. warga yang bersedia lahannya
inilah yang mendasari Tim
digunakan sebagai lahan kebun
Nusantara Sehat untuk membuat

12 Edisi 02 | 2017 Edisi 02 | 2017 13


FOKUS

JOINT ASSESSMENT
MODEL EVALUASI BERSAMA UNTUK
PERCEPATAN PErbaikan gizi
Oleh. YUNI ZAHRAINI

Pembangunan kesehatan dan suatu gerakan gizi internasional terencana dan terkoordinasi
gizi masyarakat Indonesia yang luas dan dikenal sebagai untuk percepatan perbaikan gizi
diarahkan untuk mendukung gerakan Scaling Up Nutrition masyarakat dengan prioritas pada
Program Indonesia Sehat dengan (SUN) sebagai respon negara- 1000 HPK.
meningkatkan derajat kesehatan negara di dunia terhadap
Secara operasional upaya
dan status gizi masyarakat. Upaya kondisi status gizi di sebagian
percepatan dilakukan melalui
yang dilakukan meliputi bidang besar negara berkembang
intervensi dari dua sisi yaitu
kesehatan dan pemberdayaan yang cukup memprihatinkan
kesehatan (spesifik) dan non
masyarakat yang didukung terutama masalah stunting. Di
kesehatan (sensitif) yang harus
dengan finansial dan pemerataan Indonesia gerakan ini disebut
dilakukan secara selaras dan
pelayanan kesehatan. Bangsa sebagai Gerakan Nasional
berkesinambungan. Intervensi
ini membutuhkan kerja ekstra Percepatan Perbaikan Gizi
spesifik meliputi imunisasi,
keras dengan percepatan di dalam Rangka 1000 Hari
PMT ibu hamil dan balita,
segala bidang termasuk gizi jika Pertama Kehidupan (Gerakan
monitoring pertumbuhan balita
menginginkan hasil yang lebih 1000 HPK). Melalui Peraturan
di Posyandu, suplementasi tablet
konkrit dan mampu bersaing Presiden nomor 42 tahun
besi folat ibu hamil, promosi
dengan bangsa lain. 2013, gerakan ini dicanangkan
ASI Eksklusif, dan MP-ASI tepat
dengan mengedepankan upaya
Di dunia internasional ada jumlah dan jenis. Intervensi
bersama antara pemerintah dan
upaya untuk memperbaiki dan sensitif merupakan berbagai
masyarakat melalui penggalangan
meningkatkan kinerja program kegiatan pembangunan di luar
partisipasi dan kepedulian
gizi. Sejak tahun 2010 upaya sektor gizi dan kesehatan namun
pemangku kepentingan secara
ini telah berkembang menjadi berpengaruh besar terhadap

14 Edisi 02 | 2017 Edisi 02 | 2017 15


penanggulangan masalah gizi, di Joint Assessment diharapkan PMBA di tingkat kabupaten
antaranya penyediaan air bersih, dapat menjadi sarana untuk oleh CSO, Upaya Perbaikan Gizi
sarana sanitasi, penanggulangan mengukur capaian pelaksanaan Remaja oleh Donor & UN System,
kemiskinan, ketahanan pangan Gerakan Nasional Percepatan dukungan dana untuk kampanye
dan gizi, fortifikasi pangan, Perbaikan Gizi di Indonesia oleh dan pendidikan gizi oleh dunia
pendidikan gizi dan kesehatan, berbagai pemangku kepentingan. usaha, masuknya pendidikan
dan kesetaraan gender. Dengan mengetahui pencapaian gizi dalam kurikulum resmi di
Sebetulnya kegiatan-kegiatan di tersebut, masing-masing berbagai pendidikan tinggi oleh
atas bukanlah hal baru, namun pemangku kepentingan dapat para akademisi, serta gencarnya
dalam penerapannya masih melakukan koreksi sehingga pembangunan infrastruktur
sangat dibutuhkan dukungan, kontribusi terhadap perbaikan gizi sanitasi oleh pemerintah.
koordinasi, dan komitmen yang semakin meningkat.
Upaya perbaikan gizi dengan
kuat dari berbagai pihak.
Di tahun 2017 ini, Joint- melibatkan lintas sektor juga
Sebagai salah satu bentuk Assessment telah dilaksanakan semakin gencar dilakukan
evaluasi dari pelaksanaan pada tanggal 7 Juni 2017 mulai dari Penyusunan RAN-
percepatan perbaikan gizi yang lalu dengan melibatkan lintas PG termasuk Penyusunan Buku Jenderal Kesehatan Masyarakat “Dengan adanya program benah sudah ada. Dan rumah saya
dilakukan oleh seluruh negara kementerian di pemerintahan, Pedoman Penyusunan RAD- telah membenahi kurang rumah ini, kepedulian masyarakat menjadi lebih bersih dan sehat,”
anggota SUN Movement, maka dunia usaha, donor, dan UN, PG dan Pedoman Monitoring lebih 200 rumah warga, sekitar untuk berpartisipasi ujar Ata, salah satu peserta benah
diwajibkan penyelenggaraan CSO, serta akademisi yang RAD-PG, serta pembinaan sejak peluncuran Gerakan dalam membantu sangat rumah di Kabupaten Pandeglang.
penilaian (assessment) dengan bertempat di Hotel Mandarin penyusunan dan pelaksanaan Masyarakat Hidup Sehat besar. Timbullah kerjasama dan
Dalam kegiatan ini, Kementerian
melibatkan pemangku Oriental. Hasil evaluasi yang RAD-PG di Provinsi; Penyusunan (GERMAS) November tahun lalu. jiwa gotong royong sesama
mengajak seluruh elemen
kepentingan seperti pemerintah, didapat dari proses ini antara lain Peta Jalan Percepatan Perbaikan Pembenahan rumah tersebut masyarakat. Harapannya, yang
masyarakat memberikan
organisasi masyarakat madani, agar terus dilakukan internalisasi Gizi; serta Penyiapan Rancangan tersebar di 10 kota/kabupaten, awalnya hanya benah rumah
dukungan, seperti Kementerian
akademisi (organisasi profesi), percepatan perbaikan gizi di Peraturan Presiden Kebijakan antara lain Kabupaten Bantul dapat berubah menjadi bedah
PUPERA yang berkomitmen
dunia usaha, donor, dan UN masing-masing institusi sehingga Strategis Pangan dan Gizi. Ke (Yogyakarta), Pulau Belakang rumah sehingga keluarga
umtuk meningkatkan kesadaran
System. terdapat pemahaman yang depannya secara multi sektoral Padang Batam (Kepulauan bisa memiliki rumah yang
hidup sehat dalam pencanangan
sama tentang gerakan ini. perbaikan gizi juga akan lebih Riau), Kabupaten Bogor (Jawa lebih nyaman dan juga dapat
Penilaian diukur melalui 4 program Infrastruktur Berbasis
Sebagai tahapan berikutnya, fokus dan terintegrasi termasuk Barat), Kota Jambi (Jambi), Kota terwujudnya keluarga sehat,”
proses (progress markers) Masyarakat (IBM) di sepuluh
diharapkan setiap network dapat dengan akan disiapkannya Madiun (Jawa Timur), Kabupaten kata Lurah Desa Candiwulan,
yaitu partisipasi pemangku wilayah yang berfokus pada
menambahkan anggota, tidak pangkalan data di Sekretariat Padang Pariaman (Sumatera Kecamatan Kutasari, Kabupaten
kepentingan dalam berbagi pembangunan akses air minum,
saja yang berasal dari kesehatan SUN Indonesia, dan pelaksanaan Barat), Kabupaten Pandeglang Purbalingga.
pengalaman pelaksanaan; sanitasi, dan pemukiman
dan gizi, tetapi juga berbagai kegiatan yang holistik dan (Banten), Kabupaten Pare-Pare
kebijakan yang koheren dan Sasaran program adalah layak huni yang merupakan
stake holder terkait lainnya. terintegrasi untuk perbaikan gizi (Sulawesi Selatan), Kabupaten
kerangka legalitas program; rumah warga yang tidak layak insfrastruktur dasar guna
sesuai yang ditetapkan RKP 2018. Purbalingga (Jawa Tengah), dan
keselarasan kegiatan dengan Diketahui dari proses ini juga huni. Pembenahan meliputi mendukung PHBS. Diharapkan
Kota Surabaya (Jawa Timur).
kerangka program gerakan 1000 bahwa berbagai tantangan Sebagai tindak lanjutnya, pembuatan jamban keluarga, keluarga yang mendapatkan
Program benah rumah tersebut
HPK; serta identifikasi sumber- saat ini terus dihadapi, diharapkan rekomendasi dari perbaikan dinding dan atap program benah rumah mampu
merupakan aksi nyata dalam
sumber pembiayaan. terutama dalam koordinasi dan proses Joint-Assessment ini rumah. Pengadaan fasilitas baru mengubah kebiasaan dan
upaya meningkatkan kualitas
pengembangan sistem informasi dapat menjadi pertimbangan tersebut disambut baik warga. perilaku yang tidak sehat.
Assessment SUN Movement rumah masyarakat yang layak
dan knowledge platform, serta penting dalam pengambilan Mereka yang sebelumnya harus
di Indonesia telah dimulai huni. Program yang diinisiasi Mari budayakan hidup sehat
perlunya dilakukan budget kebijakan di seluruh jejaring, menumpang BAB (Buang Air
sejak tahun 2014, yang diawali Kementerian Kesehatan ini dengan melakukan langkah kecil
tracking untuk mengetahui terutama untuk selalu melibatkan Besar) di tetangga atau pergi jauh
dengan Self-Assessment dan bertujuan untuk membangun melalui perubahan pola hidup
besaran alokasi pembiayaan seluruh pemangku kepentingan ke tepian selokan yang ada di
kembali dilakukan di tahun 2015. kesadaran dalam perilaku hidup yang lebih sehat, seperti menjaga
Percepatan Perbaikan Gizi baik di dalam kegiatan atau program lingkungannya, kini tak perlu lagi.
Kemudian pada tahun 2016 mulai bersih dan sehat (PHBS) pada kebersihan rumah, cuci tangan
daerah maupun di pusat. yang dilakukan dan tidak lagi “Saya sangat berterimakasih sebelum makan, ketersediaan air
dilaksanakan Joint-Assessment masyarakat Indonesia, juga
bekerja sendiri. sekali dengan program benah bersih, makan sayur yang cukup,
yang dilaksanakan juga di tahun Beberapa kegiatan network menghidupkan kembali gairah
berikutnya yaitu di 2017. yang dapat diapresiasi antara Hingga hari ini Kementerian gerakan gotong royong di antara rumah. Yang dulu saya belum olahraga, tidur yang cukup,
lain advokasi PERDA ASI dan Kesehatan melalui Direktorat warga. punya kamar mandi, sekarang menjauhkan anak-anak dari rokok.

16 Edisi 02 | 2017 Edisi 02 | 2017 17


Sayur dan buah merupakan Kelompok lansia harus berusaha itu sangat dianjurkan untuk
sumber berbagai vitamin, mempertahankan kondisi melakukan aktivitas fisik yang
mineral, dan serat pangan. natrium darah tetap normal ringan seperti jalan-jalan,
Selain itu sayur dan buah juga dengan cara mengonsumsi air bersepeda, berkebun, dan
mengandung antioksidan atau sesuai dengan kebutuhan dan melakukan olah raga ringan
penangkal senyawa jahat dalam mengonsumsi makanan yang seperti yoga atau senam
tubuh. Makan sayur dan buah rendah natrium. Kadar natrium usia lanjut yang berfungsi
yang cukup akan membantu yang tinggi akan memicu membantu kelenturan dan
menjaga kenormalan tekanan terjadinya hipertensi. relaksasi otot. Aktivitas fisik
darah, kadar gula, dan yang dilakukan lansia dapat
d. Minumlah air putih yang
kolesterol darah. Konsumsi disesuaikan dengan kondisi dan
cukup
sayur dan buah yang cukup kemampuan mereka. Aktivitas
juga menurunkan risiko sulit Lansia sangat rentan terhadap fisik yang teratur juga akan
buang air besar (BAB/sembelit) kekurangan cairan tubuh atau menambah kesehatan jantung
dan kegemukan. Hal ini dehidrasi. Dehidrasi dapat dan kebugaran tubuh.
menunjukkan bahwa konsumsi menyebabkan demensia,
f. Batasi konsumsi gula, garam,
sayuran dan buah-buahan yang mudah lupa, kandungan
dan lemak
memadai turut berperan dalam natrium darah menjadi
FOKUS naik sehingga risiko terjadi Banyak mengonsumsi makanan
pencegahan penyakit tidak
menular. hipertensi makin tinggi. berkadar gula, garam, lemak
Sebaliknya bila kelebihan cairan bagi lansia akan meningkatkan
Gizi seimbang bagi usia lanjut b. Biasakan mengonsumsi
GIZI SEIMBANG BAGI LANJUT USIA makanan sumber kalsium
seperti ikan dan susu
akan meningkatkan beban
jantung dan ginjal. Oleh karena
risiko terhadap timbulnya
penyakit tidak menular seperti
itu kelompok lansia perlu air hipertensi, stroke, penyakit
Kepadatan tulang lansia mulai minum yang cukup, yakni 1500- jantung, kanker, dan penyakit
Oleh. DESY SOSANTI RENATA berkurang sehingga berisiko 1600ml per hari. kencing manis (diabetes
mengalami osteoporosis. melitus). Lansia juga berisiko
e. Tetap melakukan aktivitas
Untuk mencegah kondisi yang tinggi mengalami gout (tinggi
fisik
Tua adalah proses alami yang yakni kelompok usia 45 sampai rasa manis, asin, asam, dan lebih parah dianjurkan untuk asam urat). Oleh karena itu,
terjadi pada setiap orang, 59 tahun pahit. mengonsumsi pangan sumber Kelenturan dan fungsi sel-sel konsumsi pangan dengan
termasuk kita. Proses menua ini kalsium terutama dari ikan dan otot mulai menurun pada kandungan purin tinggi seperti
· Lanjut usia (elderly), antara 60 3. Penurunan rasa lapar. lansia. Kontraksi dan relaksasi
dapat terlihat secara fisik dengan susu. jeroan dan emping melinjo
sampai 74 tahun otot menjadi berkurang
perubahan yang terjadi pada 4. Penurunan fungsi penyerapan harus dihindari.
c. Batasi mengonsumsi makanan
tubuh, berbagai organ, disertai · Lanjut usia tua (old), antara 75 sari-sari makanan di usus. sehingga sering mengalami
yang mengandung tinggi
dengan penurunan fungsi tubuh sampai 90 tahun kekakuan otot. Oleh karena
5. Pelebaran organ kerongkongan. natrium
dan organ tersebut. Namun · Usia sangat tua (very old), di
tua bukanlah alasan untuk 6. Melemahnya gerakan otot
atas 90 tahun
kita tidak sehat dan produktif. dinding usus yang biasanya
Memperhatikan asupan gizi Apa yang terjadi dengan lansia? akan menimbulkan keluhan
seimbang dapat membantu para konstipasi/sembelit.
Pada masa lansia terjadi beberapa
lanjut usia (lansia) untuk lebih perubahan seperti: Dengan mengetahui faktor-
sehat dan produktif. faktor di atas, tubuh lansia akan
1. Berkurangnya kemampuan
sangat mudah terserang berbagai
dalam mencerna makanan;
penyakit. Asupan gizi dan nutrisi
Siapa saja yang termasuk lanjut karena kerusakan gigi dan
yang baik akan membantu
usia (lansia)? menurunnya fungsi kerja
mengatasi hal-hal tersebut.
lambung.
Menurut Organisasi Kesehatan Apa pesan gizi seimbang bagi
Dunia (WHO), batasan lansia 2. Berkurangnya indera
lansia?
meliputi: pengecapan yang
mengakibatkan penurunan a. Banyak makan sayuran dan
· Usia pertengahan (middle age), fungsi lidah untuk merasakan cukup buah-buahan

18 Edisi 02 | 2017 Edisi 02 | 2017 19


Indonesia diperkirakan pada sudah ada melalui dukungan 1000 HPK ?
tahun 2020 memiliki puncak dari kepemimpinan nasional,
Status gizi dan kesehatan ibu dan
jumlah penduduk dengan penetapan prioritas, dan
anak sebagai penentu kualitas
usia produktif atau yang harmonisasi  program.
sumber daya manusia, semakin
disebut bonus demografi. Oleh karena itu, diperlukan
jelas dengan adanya bukti
Mayoritas penduduk pada saat itu koordinasi dan dukungan
bahwa status gizi dan kesehatan
adalah usia produktif, sehingga teknis, advokasi tingkat tinggi,
ibu pada masa pra-hamil, saat
kualitas generasi di masa tersebut serta kemitraan lintas sektoral
kehamilannya dan saat menyusui
akan menentukan peluang untuk mempercepat sasaran
merupakan periode yang sangat
Indonesia menjadi negara maju. perbaikan gizi masyarakat
kritis. Apabila dihitung dari sejak
Oleh karena itu perbaikan gizi yang diharapkan dengan focus
hari pertama kehamilan, kelahiran
pada anak usia dini menjadi perbaikan gizi pada 1000 Hari
bayi sampai anak usia 2 tahun,
penting untuk menciptakan SDM Pertama Kehidupan (HPK).
maka periode ini merupakan
yang berkualitas agar bonus
Dukungan terhadap upaya periode 1000 hari pertama
demografi dapat dimanfaatkan
FOKUS percepatan perbaikan gizi juga kehidupan manusia. Periode
secara optimal. Kemampuan dan
disampaikan oleh Presiden ini telah dibuktikan secara
kualitas sumberdaya manusia
RI dalam salah satu Instruksi ilmiah merupakan periode yang
WAWANCARA DIREKTUR GIZI MASYARAKAT Indonesia yang sehat, cerdas dan
Presiden tentang Kesehatan menentukan kualitas kehidupan,
produktif merupakan modal dasar
IR. DODDY IZWARDY, MA dalam mencapaiterwujudnya
yaitu Gizi adalah Investasi
Bangsa;“jangan sampai ada
oleh karena itu periode ini ada
yang menyebutnya sebagai
masyarakat Indonesia yang
lagi masalah gizi buruk” “periode emas”, “periode
mandiri, maju, adil dan makmur.
dimana Indonesia saat ini kritis”, dan Bank Dunia (2006)
Oleh. TIM REDAKSI sudah termasuk dalam negara menyebutnya sebagai “window
berpenghasilan menengah. of opportunity” Walaupun
Apa komitmen pemerintah
remaja putri secara eksplisit
untuk menanggulangi masalah Sasaran yang ingin dicapai
Bagaimana keadaan gizi balita Meskipun terjadi penurunan Mengapa masalah gizi tersebut tidak disebutkan dalam 1000
tersebut? pada akhir tahun 2025
kita saat ini ? prevalensi, namun bila dilihat bisa terjadi pada anak-anak HPK, namun status gizi remaja
melalui Gerakan ini yaitu: 1)
dari ambang batas masalah gizi kita? Apa penyebabnya dan Sejaktahun 2011 Indonesia putri atau pranikah memiliki
Indonesia saat ini mengalami Menurunkan proporsi anak
saat ini posisi status gizi balita bagaimana dampaknya bila bergabung dengan SUN Global kontribusi besar pada kesehatan
beban ganda masalah gizi. balita yang stunting sebesar 40
kita masih termasuk dalam tidak ditangani? Movement yaitu sebuah Inisiatif dan keselamatan kehamilan dan
Di satu sisi Indonesia masih persen, 2) Menurunkan proporsi
masalah kesehatan masyarakat. Global di bawah koordinasi kelahiran, apabila remaja putri
berhadapan dengan masalah Masalah gizi secara langsung anak balilta yang menderita
Dengan demikian upaya Sekjen PBB untuk menurunkan menjadi ibu.
kekurangan gizi,namun disisi lain dipengaruhi oleh factor konsumsi kurus (wasting) kurang dari 5
percepatan perbaikan gizi harus proporsi penduduk yang
juga mulai mengalami masalah makanan dan penyakit infeksi. persen; 3) Menurunkan anak Periode seribu hari, yaitu 270
terus dilakukan. menderita masalah gizi. Di
kelebihan gizi. Secara rinci Secara tidak langsung dipengaruhi yang lahir berat badan rendah hari selama kehamilannya
Indonesia, gerakan ini disebut
dijelaskan pada table berikut: oleh pola asuh, ketersediaan dan sebesar 30 persen; 4) Tidak dan 730 hari pada kehidupan
sebagai Gerakan Nasional
konsumsi pangan beragam, social ada kenaikan proporsi anak pertama bayi yang dilahirkannya,
Ambang Batas Percepatan Perbaikan Gizi dalam
PSG 2015 PSG 2016 ekonomi, budaya, dan politik. yang mengalami gizi lebih; 5) merupakan periode yang sensitif
Status Gizi Masalah Gizi Rangka 1000 Hari Pertama
Masalah gizi yang terus terjadi Menurunkan proporsi ibu usia karena akibat yang ditimbulkan
(%) (%) Kehidupan (Gerakan 1000
(%) subur yang menderita anemia terhadap bayi pada masa ini
tentunya dapat menjadi HPK) yang ditetapkan melalui
Balita gizi kurang (underweight) 18,8 17,8 10,0 factor penghambat dalam sebanyak 50 persen; dan 6) akan bersifat permanen dan
Peraturan Presiden nomor 42
menurut BB/U Meningkatkan persentase ibu tidak dapat dikoreksi. Dampak
pembangunan nasional sehingga tahun 2013.
Balita pendek (stunting) 29,0 27,5 20,0 investasi gizi dalam hal ini sangat yang memberikan ASI ekslusif buruk yang dapat ditimbulkan
menurut TB/U Gerakan ini bukanlah inisiatif selama 6 bulan paling kurang oleh masalah gizi pada periode
diperlukan untuk memutus
Balita kurus (wasting) menurut 12,0 11,1 5,0
baru ataupun pendanaan baru, 50 persen. tersebut, dalam jangka
lingkaran masalah yang pada
BB/TB melainkan upaya peningkatan pendek adalah terganggunya
jangka panjang akan berdampak
efektivitas dari berbagai inisiatif perkembangan otak, kecerdasan,
Balita gemuk (overweight) 5,3 4,3 5,0 pada kualitas sumberdaya
menurut BB/TB dan program/kegiatan yang Mengapa harus berfokus pada gangguan pertumbuhan fisik,
manusia.

20 Edisi 02 | 2017 Edisi 02 | 2017 21


dan gangguan metabolisme
dalam tubuh. Sedangkan, dalam
Bagaimana upaya untuk
jangka panjang akibat buruk
mendukung pelaksanaan
yang dapat ditimbulkan adalah
kegiatan dan program-program
menurunnya kemampuan kognitif
tersebut?
dan prestasi belajar, menurunnya
kekebalan tubuh sehingga mudah Kita telah berupaya melakukan
sakit, dan resiko tinggi untuk advokasi tingkat tinggi yang
munculnya penyakit diabetes, berkelanjutan dan kabar baiknya
kegemukan, penyakit jantung adalah saat ini gizi menjadi
dan pembuluh darah, kanker, salah satu prioritas nasional.
stroke, dan disabilitas pada usia Pendekatan Multi-sektor juga
tua. serta kualitas kerja yang tidak terus dilakukan melalui program-
kompetitif yang berakibat pada program gizi sensitif yang
rendahnya produktivitas ekonomi. dilaksanakan secara simultan
termasuk pembelajaran dari
FOKUS
berbagai program sebelumnya
Secara konkrit, apa yang harus yang sangat berhasil seperti
dilakukan ? Posyandu, PKH, PNPM Generasi,
fasilitasi; reformasi program gizi
Pintu sekolah, pintu anak sehat
Pamsimas
Dari sisi gizi atau disebut juga masyarakat.
intervensi secara spesifik, upaya- Mengupayakan pembiayaan
upaya yang harus dilakukan berbasis hasil, yaitu DAK berbasis
secara maksimal diantaranya kinerja di sektor kesehatan Apa harapan Bapak terhadap Oleh. WENI MUNIARTI
adalah mendukung praktek gizi dan pendidikan dengan sektor lain untuk mendukung
yang baik seperti dukungan menggunakan indikator-indikator percepatan perbaikan gizi?
terhadap pemberian ASI, gizi; mendorong penerapan “Mom, I don’t wanna have rice Hampir setahun kami sekeluarga telur atau daging saja. Tanpa
Upaya percepatan perbaikan
dukungan terhadap pemberian pembayaran kapitasi JKN untuk for my lunch. I wanna have tinggal di Melbourne. Banyak sayuran dan buah-buahan
gizi membutuhkan komitmen
makanan pendamping yang memperbaiki layanan gizi; sandwich for my lunch with lots perubahan yang kami alami. seperti teman-teman lainnya.
kuat dari berbagai pihak, baik
benar dan perilaku hidup sehat mendorong Dana Desa untuk of vegies and chicken in my Salah satunya soal pola makan Bahkan gurunya meyakinkan
dari pemerintah dan pemerintah
termasuk cuci tangan dengan merevitalisasi program gizi luch box,” pinta Einar memecah anak-anak. Seperti pagi itu, kalau banyak sayur dan buah
daerah, lembaga sosial
sabun di air yang mengalir. masyarakat. kesibukan saya yang sedang tiba-tiba Einar, anak pertama segar yang manis, Einar pasti
kemasyarakatan dan keagamaan,
Mikronutrien juga perlu diberikan memasak di dapur. saya yang berusia 4 tahun, suka. Terkejut sekaligus senang
Melakukan advokasi untuk akademisi, organisasi profesi,
kepada kelompok rentan seperti penguatan kepemimpinan dan meminta bekal makan siang perasaan saya mendengarnya,
media massa, dunia usaha dan Pagi itu, jam dinding di sebelah
obat cacing, suplemen Vitamin kesadaran untuk mengatasi di sekolah berupa sandwich mengingat pola makan anak
mitra pembangunan. Saya sangat kiri saya menunjukkan hampir
A, bubuk mikronutrien, suplemen masalah mal nutrisi; kapasitas isi sayuran dan ayam. Sesuatu saya yang kurang suka sayuran.
berharap kita semua dapat jam 7. Di luar masih kabut gelap.
zat besi-folat bagi ibu hamil, untuk merencanakan, yang terbayangkan sebelumnya. Apalagi menyiapkan sandwich
bekerja bersama dengan satu Matahari belum jelas kapan
fortifikasi makanan dengan melaksanakan dan memantau Bukan lagi nasi goreng dan telur, sebagai bekal sekolah anak
tujuan utama yaitu perbaikan akan muncul. Musim gugur baru
zat besi, iodisasi garam, dan program gizi multi sektor secara makanan favoritnya sewaktu di jauh lebih mudah dibandingkan
generasi masa depan yang sehat berganti musim dingin. Suhu
suplemen yodium bagi ibu hamil. terpadu; penegakan Standar Indonesia. memasak menu-menu Indonesia,
dan produktif dan memiliki daya udara saat itu sekitar 2 derajat
Pelayanan Minimum yang terkait bagi saya yang saat itu berjibaku
Terhadap masalah gizi yang saing. celcius. Sementara real feel yang Saya sempat bertanya mengapa
dengan layanan gizi dengan lebih menyelesaikan studi sekaligus
sudah terjadi, pengobatan tertera di telepon genggam ia menolak nasi sebagai menu
baik. ibu bagi dua anak. Einar juga
mutlak harus dilakukan meliputi menunjukkan -1 derajat. Sangat makan siangnya. Menurutnya,
berpesan supaya saya mengganti
pencegahan dan pengobatan dingin, meski tidak sedingin nasi tetap makanan kesukaannya,
Memastikan pelaksanaan susu coklat kesukaannya menjadi
anak kurang gizi sedang yang tahun lalu. Bisa jadi kami sudah tetapi beberapa kali gurunya
program yang berkualitas dan susu putih tawar karena tidak
berusia antara 6 sampai 23 bulan, sedikit terbiasa dengan suasana mengingatkan bahwa menu
terukur; platform pelayanan baik untuk gigi dan berat
suplemen zinc terapeutik, serta dingin di kota ini: Melbourne, makan siang Einar kurang
terpadu di tingkat masyarakat; badannya yang sedikit berlebih.
pengobatan gizi buruk akut Australia. sehat karena lebih sering nasi
koordinasi berbagai struktur

22 Edisi 02 | 2017 Edisi 02 | 2017 23


Satu hal menarik lainnya adalah Dalam banyak
makanan yang dibawa ke kesempatan kita temui
sekolah harus tanpa gula. Tidak seorang anak lebih
diperkenankan bekal makanan mendengarkan apa
seperti kue, cake, roti-roti yang disampaikan oleh
dengan selai, apalagi coklat dan gurunya, ketimbang
permen. Tidak ada minuman apa yang disampaikan
selain air putih. Bahkan perayaan oleh orang tuanya.
ulang tahun diselenggarakan di Terlintas dalam benak
sekolah tanpa kue ulang tahun. saya, seandainya
Sebagai gantinya akan ada pemerintah secara
makanan olahan para orang tua bersama-sama
yang bersedia meluangkan waktu menjadikan sekolah
mengisi sesi masak di kelas. sebagai basis untuk
Alasan pihak sekolah, anak-anak mengajarkan dan
sudah mendapat cukup gula- membangun budaya
gula di luar sekolah sehingga makan makanan yang
biarlah anak-anak itu tanpa sehat kepada anak-
gula walau hanya sesaat. Hal ini anak, mungkin tidak
menjadi poin penting bagi saya, akan menjamur para dianjurkan, maupun melalui
Perubahan serupa juga dialami seorang anak akan makan jika makan tiba.
karena ternyata dengan larangan pedagang jajanan di sekitar program bantuan pemerintah
oleh anak kedua saya, Kiral. ia merasa lapar. Sebaliknya, jika
Variasi menu yang disajikan makanan bergula semua acara sekolah. Mereka tumbuh karena
Berusia dua tahun, saat Kiral anak tidak mau makan, artinya ia daerah yang mendukung
di daycare, seperti umumnya yang diselenggarakan sekolah banyaknya permintaan dari para
pertama kali saya titip ke daycare tidak lapar. Para carer (pengasuh) masyarakat sekitar sekolah
menu yang disajikan pada mampu menyajikan menu-menu pembeli yaitu anak-anak sekolah.
dekat kampus. Kiral termasuk ini yakin dengan prinsip tersebut untuk menyediakan makanan
acara-acara sekolah di Australia, yang lezat sekaligus sehat.
anak yang sulit makan, tetapi karena hanya anak sehat yang Saat ini Kementerian Kesehatan sarapan anak-anak dengan aneka
membawa pengaruh positif Semua anak menikmati seluruh
dia suka bermacam-macam boleh bergabung di daycare. bersama Kementerian menu daerah (Program Gizi
pada anak-anak. Mereka mau hidangan.
buah. Merupakan hal yang luar Hal ini terseleksi melalui catatan Pendidikan dan Kebudayaan Anak Sekolah). Belum semua
makan buah-buahan dan sayuran
biasa jika dia lahap memakan imunisasi sesuai usia anak yang Hikmah besar yang sampai sedang menggalakkan makanan sekolah menerapkan, tetapi
segar yang dihidangkan sebagai
masakan rumah dan itu jarang dikeluarkan oleh pemerintah sekarang tertanam, bagaimana sehat di sekolah. Baik anak- keberhasilan dari sekolah yang
camilan, misalnya wortel, batang
terjadi. Bahkan karena sulitnya setempat. Jangankan menyuapi kuatnya sekolah melalui pendidik anak membawa bekal dari sudah melaksanakan dapat
seledri dan timun. Jika sekolah
makan, akhirnya saya mengalah anak-anak, para carer ini bahkan mempengaruhi perubahan rumah dengan komposisi ditularkan. Terlihat dari fisik anak
menyediakan biskuit, akan dipilih
pada keadaan dengan mulai hanya akan menawarkan makan perilaku pada murid-muridnya. menu gizi seimbang yang yang lebih bugar, kehadiran di
biskuit panggang dengan rasa
mengenalkan makanan cepat di saat jam makan. Di luar itu, sekolah yang meningkat serta
tawar yang mudah dijumpai
saji yang pasti disukai anak- makanan sudah dibersihkan dan prestasi yang membanggakan.
di toko-toko makanan dengan
anak. Terlebih saat saya dikejar anak-anak harus menunggu jam Tepat kiranya kalau kampanye
harga terjangkau. Tak jarang saya
deadline tugas kuliah, saya makan selanjutnya. Awalnya makan sehat di sekolah
menemui anak-anak sekolah
menanamkan pada diri sendiri saya tidak nyaman dengan dilaksanakan secara masif,
dalam transportasi umum pun
prinsip ‘yang penting anak saya kebijakan ini, bahkan berpikir melibatkan tidak hanya lembaga
menikmati wortel atau timun
tidak kelaparan’, sehingga saya untuk memindahkan anak saya pendidikan dan kesehatan,
segar sambil berbincang dengan
menyediakan aneka makanan ke penitipan anak yang dikelola tetapi bahkan mengajak semua
teman-temannya. Air putih
cepat saji tanpa diminta anak- oleh orang Indonesia. Namun, pihak mengambil peran. Budaya
menjadi pilihan utama untuk
anak. setelah mencari informasi bahwa makan sehat harus dimulai,
menjaga kecukupan cairan tubuh
ternyata hal ini lazim di sana, bukan hanya di rumah, tetapi
Awal menitipkan Kiral ke merespon cuaca Melbourne
maka perlahan saya menerima. juga di sekolah-sekolah. Kita
daycare,, saya sempat khawatir yang sering mendadak berganti.
Kemudian bahkan takjub melihat harus menjadikan pintu sekolah
soal pola makannya. Bagaimana Hampir semua anak memilki
perubahan Kiral menjadi mandiri, sebagai pintu anak sehat
tidak, sistem pengasuhannya botol minum dan membawanya
makan tanpa disuapi dan akan Indonesia.
berpegang pada prinsip bahwa kemana pun mereka pergi.
aktif meminta makan saat jam

24 Edisi 02 | 2017 Edisi 02 | 2017 25


kembung, rasa terbakar dilakukan untuk berjaga- ke seluruh tubuh dan otak.
di ulu hati, dan gangguan jaga jika sewaktu-waktu Hal ini juga bisa memberikan
pencernaan lainnya karena mengalami kelaparan saat kesempatan lebih untuk
fokus konsentrasi saat makan sore hari. Makanan yang Anda bersosialisasi dan
terganggu dengan stress disimpan cenderung memiliki berinteraksi sesama rekan
atau tekanan berkerja untuk kadar gula dan lemak yang kerja.
menyelesaikan tugas dalam tinggi, dengan karakteristik
waktu cepat diselingi dengan makanan manis, renyah,
makan di meja kerja. dan gurih. Biasanya jenis Hal lain juga yang tidak kalah
makanan yang dipilih adalah pentingnya adalah penilaian
makanan yang praktis dan status gizi Anda selaku pekerja.
2. Rasa lapar berkepanjangan cepat saji, kurang serat, Harapannya status gizi Anda
sehingga tidak cukup dalam keadaan baik maka
Asupan makanan yang
lengkap kandungan gizinya. produktivitas kerja Anda akan
berlebihan terjadi karena
Hanya asal murah dan optimal. Dengan mengetahui
FOKUS tidak memperhatikan dan
status gizi Anda, dapat
menikmati proses makan, mengenyangkan. Sebaiknya
hal ini bisa diganti dengan ditentukan kebutuhan gizi yang
fokus terhadap apa yang
Produktifitas kerja dan makanan dimakan terpecah oleh mengonsumsi buah buahan.

di atas meja kerja pekerjaan yang dilakukan


sambil menyantap makanan.
4. Refreshing sejenak
Hal ini membuat Anda tidak
sadar telah menghabiskan Makan di meja kerja sering
Oleh: TRI DANU WARSITO satu porsi makanan yang kali dilakukan para pekerja
jumlah kalorinya setara untuk menghemat waktu.
dengan porsi makan siang Hal ini terkesan memang
Anda merasa sibuk? Merasa produktivitas pekerja dengan untuk datang di saat Anda yang dikonsumsi orang pada dapat membuat waktu
sedikit waktu yang diberikan makanan di meja makan? telah meninggalkan kantor. umumnya. Bahkan Anda bekerja terasa lebih efisien,
untuk menyelesaikan semua Meski kebiasaan makan di Berpindahnya bakteri dari akan tetap mengonsumsi tetapi sebenarnya yang
tugas kantor? Tidak ada satu pun meja kerja terkesan sepele, meja kerja ke makanan yang makananan sampai dengan terjadi malah kebalikannya.
pekerjaan yang selesai? Merasa namun sebenarnya hal tersebut disantap pun akan besar, tugas Anda selesai. Porsi Tanpa sadar bila Anda
pekerjaan selalu bertambah menimbulkan efek yang karena makan di meja kerja makan yang belebihan tetap di meja kerja, otak
meski pekerjaan sebelumnya merugikan dan membahayakan pastinya diselingi dengan akan menyebabkan tidak mendapatkan cukup
belum terselesaikan? Merasa kesehatan dan berdampak pekerjaan multitasking kalori menumpuk dan istirahat dan sepert diforsir
pusing karena di akhir hari juga terhadap kinerja dan seperti mengetik, menulis menimbulkan kegemukan. untuk berkerja. Akibatnya
masih banyak tugas yang belum produktifitas pekerja. Dan email, dan membereskan Padahal pekerjaan yang cepat lelah dan bosan.
terselesaikan? Jika semua inilah alasan kenapa Anda berkas. Dalam semua Anda lalukan keseharian Dengan meninggalkan
jawaban ‘ya’, lalu apakah Anda perlu meninggalkan kebiasaan proses tersebut tangan merupakan pekerjaan meja kerja sejenak untuk
meletakkan makanan di meja tersebut sekarang juga. dan jemari Anda tidak dengan tingkat aktivitas makan siang bersama di
kerja Anda? Anda memakan sadar akan bergantian dan rendah dengan 60% waktu kantin atau di meja makan
1. Sumber penyakit
makanan kecil di meja kerja berulang ulang menyentuh kerja duduk di ruang kerja. di lingkungan kerja juga
selama Anda berkerja? Atau Meja kerja merupakan salah keyboard, laptop, mouse, bermanfaat membuat otak
bahkan Anda biasa makan di satu tempat bersarangnya dan beralih lagi ke makanan beristirahat, membantu
meja kerja Anda? Jika jawaban kuman dan bakteri, ditambah yang Anda santap. Kondisi 3. Gagal diet menyegarkan kembali otak,
Anda pun juga ‘ya’, maka lagi dengan makanan yang ini bersikio menimbulkan Makanan yang disimpan dan mengurangi lelah.
kesimpulannya: Anda tidak juga berpotensi mengotori gangguan kesehatan di atas meja kerja, atau di Menggerakkan tubuh untuk
produktif! meja kerja Anda, dan seperti tifus, diare, atau laci meja, adalah hal umum berjalan ke kantin atau ke
mengundang serangga hepatitis. Risiko lain yang di kantor. Biasanya hal ini meja makan juga membantu
Lalu apa hubunganya tingkat
atau binatang pengerat mungkin dirasakan adalah memperlancar suplai oksigen

26 Edisi 02 | 2017 Edisi 02 | 2017 27


sesuai serta pemberian intervensi
gizi selanjutnya bila diperlukan.
Selain ketiga faktor tersebut
masih ada faktor lain penentu
ketika Anda dalam masa
pemulihan kesehatan
Tablet tambah darah untuk remaja putri
kebutuhan gizi yaitu: pasca sakit, atau pasca
Berikut ini adalah faktor-faktor
perawatan di rumah sakit,
yang memengaruhi kebutuhan 1. Jenis pekerja atau aktivitas
maka kebutuhan zat gizi
gizi Anda dalam berkerja dengan yang dilakukan sehari-hari. Oleh. LIA RAHMAWATI
Anda lebih besar daripada
asumsi keadaan lingkungan Makin besar aktivitas yang
keadaan biasanya.
bekerja Anda dalam keadaan dilakukan maka kebutuhan
normal serta tubuh Anda dalam zat gizi, terutama energi, 4. Keadaan lingkungan kerja. Anemia merupakan salah satu bersifat permanen sampai usia lain terintegrasi dengan program
kondisi sehat/normal. makin tinggi pula. Jika Anda berada dalam masalah kesehatan di Indonesia dewasa. Timbulnya masalah gizi penanggulangan anemia kepada
Namun jika lebih banyak kondisi lingkungan kerja
Yang pertama, dengan yang dapat di alami oleh pada anak usia di bawah dua kelompok sasaran rematri dan
duduk berkerja di depan yang memiliki suhu ekstrim,
bertambah usia, kebutuhan semua kelompok umur, mulai tahun erat kaitannya dengan wanita usia subur (WUS).
komputer, pertimbangkan semisal dalam pengolahan
zat gizi Anda akan relatif lebih dari balita sampai usia lanjut. persiapan kesehatan dan gizi
pola asupan gizi dalam makanan, atau dalam ruang Rekomendasi WHO pada
rendah dibandingkan dengan Anemia gizi besi menjadi salah seorang perempuan untuk
konsumsi Anda pendingin, juga pengaruh World Health Assembly (WHA)
usia muda untuk tiap kilogram satu penyebab utama anemia, menjadi calon ibu. Remaja putri
tekanan udara, radiasi, ke-65 yang menyepakati
berat badan. Kedua, semakin 2. Keadaan fisioligis. Bila Anda diantaranya karena asupan (rematri) yang menderita anemia,
dan bahan kimia, semua rencana aksi dan target global
besar ukuran tubuh (tinggi pada kondisi hamil dan makanan sumber zat besi yang ketika menjadi ibu hamil berisiko
hal tersebut tentunya akan untuk gizi ibu, bayi, dan anak,
dan berat badan) Anda, maka menyusui maka kebutuhan kurang. Riset Kesehatan Dasar melahirkan Berat Bayi Lahir
meningkatkan kebutuhan dengan komitmen mengurangi
semakin besar kebutuhan gizinya zat gizi Anda meningkat (Riskedas) 2013 menunjukkan Rendah (BBLR) dan stunting.
zat gizi Anda. separuh (50%) prevalensi
dibandingkan dengan ukuran dari keadaan biasa akibat bahwa prevalensi anemia
meningkatnya metabolisme Dalam rangka Gerakan Nasional anemia pada WUS pada
tubuh kecil. Dan untuk hal ini pada perempuan usia ≥
serta konsumsi makanan Percepatan Perbaikan Gizi, sesuai tahun 2025. Menindaklanjuti
kebutuhan zat gizi ditentukan 15% tahun sebesar 22,7%.
untuk kebutuhan diri sendiri dengan Perpres No. 42 tahun rekomendasi tersebut maka
terutama oleh komponen lemak Masalah kesehatan dan gizi di
dan bayi yang dikandung 2013, upaya kesehatan dan gizi pemerintah Indonesia melakukan
dari setiap kilogram berat Indonesia pada periode 1000
serta persiapan produksi diprioritaskan pada 1000 Hari intensifikasi pencegahan dan
badan. Ketiga, jenis kelamin. Hari Pertama Kehidupan (HPK)
Pertama Kehidupan (HPK) untuk penanggulangan anemia pada
ASI. Begitu juga bagi menjadi fokus perhatian karena
Kebutuhan zat gizi antara laki- meningkatkan pertumbuhan rematri dan WUS dengan
Anda, wanita yang sedang tidak hanya berdampak pada
laki dan perempuan dewasa dan perkembangan anak. memprioritaskan pemberian
menstruasi, kebutuhan zat angka kesakitan dan kematian
berbeda, terutama disebabkan Upaya percepatan perbaikan tablet tambah daerah (TTD)
besi Anda akan meningkat pada ibu dan anak, melainkan
oleh perbedaan komposisi tubuh gizi dilakukan melalui intervensi melalui institusi sekolah.
untuk mencegah anemia.
(komponen lemak dan non juga memberikan konsekuensi
spesifik dan sensitif yang antara
lemak) dan jenis akitivitasnya. 3. Keadaan khusus seperti kualitas hidup individu yang Rencana Strategis Kementerian

28 Edisi 02 | 2017 Edisi 02 | 2017 29


Depok dan Puskesmas Cikokol, setelah berjalan selama 3 bulan. Sampling pengambilan darah untuk
Kota Tangerang Dari hasil evaluasi, seluruh pemeriksaan kadar Hb
siswi mau mengonsumsi TTD,
Pada tahun 2016 di Puskemas
walaupun ada beberapa siswi
Tugu Depok sudah mulai
yang mengeluh mual setelah
dilakukan program pemberian
meminumnya. Dukungan dari
TTD untuk remajatri. Program ini program dimulai, dilakukan
pihak sekolah dan guru UKS
dilaksanakan di SMPN 8 Depok sampling pengambilan darah
sangat membantu berjalannya
untuk siswi di kelas 1, 2, dan 3, untuk pemeriksaan kadar
program pemberian TTD rematri
dengan total jumlah sasaran 330 Hb kepada 31 siswi. Hasil
ini.
Kesehatan RI tahun 2015- TTD adalah rematri usia 12-18 sesuai kesepakatan di masing- siswi. Sebelum program TTD pemeriksaan tersebut tercatat,
2019 menargetkan cakupan tahun di institusi pendidikan masing sekolah. Saat libur berjalan, tenaga pelaksana gizi Di Puskesmas Cikokol Kota sebanyak 17 siswi dengan kadar
pemberian TTD pada rematri (SMP dan SMA sederajat), sekolah TTD diberikan sebelum (TPG) Puskesmas Tugu datang Tangerang, pemberian TTD HB normal ( >12 g/dl), 10 siswi
secara bertahap dari 10% dengan frekuensi 1 tablet setiap libur sekolah dan siswa dapat untuk memberikan penyuluhan rematri dilakukan di SMPN 14 masuk kekategori anemia ringan
(2015) hingga mencapai 30% minggu sepanjang tahun. meminumnya di rumah. mengenai anemia pada rematri. Tangerang sejak Oktober 2016 (Hb 11–11,9 g/dl) dan ada 4 siswi
(2019). Diharapkan sektor terkait Pemberian TTD pada rematri di Ada kartu kontrol yang diisi oleh sampai April 2017. Untuk awal yang masuk kategori anemia
Program Pemberian Tablet
di tingkat pusat dan daerah sekolah dapat dilakukan dengan siswi dan dikumpulkan ke guru program, TTD hanya diberikan sedang (Hb 8–10.9 g/dl).
Tambah Darah untuk Rematri di
mengadakan TTD secara mandiri menentukan hari minum TTD UKS. Program TTD dievaluasi pada siswi kelas 1 saja. Sebelum
Wilayah Kerja Puskesmas Tugu Setelah dilakukan sampling
sehingga intervensi efektif bersama setiap minggunya
pengambilan darah untuk
dengan cakupan dapat dicapai
pemeriksaan kadar Hb, TPG
hingga 90% (The Lancet Series
Puskesmas Cikokol memberi
Maternal and Child Nutrition,
penyuluhan mengenai manfaat
2013).
TTD pada rematri. Selanjutnya
Pemberian tablet tambah darah pemberian TTD dilakukan setiap
untuk remaja putri bertujuan Jumat dengan pengawasan
untuk meningkatkan status gizi guru UKS. Setelah 6 bulan
remaja putri sehingga dapat program berjalan dilakukan
memutus mata rantai terjadinya evaluasi. Hasilnya, semua siswi
stunting, mencegah anemia dan mau meminum TTD, walau ada
meningkatkan cadangan zat beberapa siswi yang mengeluh
gizi dalam tubuh sebagai bekal mual. Kerjasama antara pihak
dalam mempersiapkan generasi puskesmas dan sekolah juga
yang sehat berkualitas dan diperlukan agar program
produktif. Komposisi TTD adalah pemberian TTD rematri ini dapat
dari 60 mg zat besi dan 0,4 mcg Penyuluhan mengenai anemia pada Caption foto: siswi SMPN 1 Tangerang berjalan dengan baik.
asam folat. Sasaran pemberian remaja putri di SMPN 8 Depok bersama-sama meminum Tablet Tambah Darah

30 Edisi 02 | 2017 Edisi 02 | 2017 31


di antaranya Promosi Kesehatan, Indra, Graha Semesta, Kesehatan meningkatkan profesionalisme
Kesehatan Lingkungan, Kerja, MATRA, Laboratorium Sumber Daya Manusia dalam
Perbaikan Gizi, Kesejahteraan sederhana, dan Pembinaan menggerakan pembangunan
Ibu dan Anak (KIA) dan Keluarga pengobatan tradisional. Demi yang berwawasan kesehatan.
Berencana (KB), P2PL serta memberikan pelayanan prima
Untuk menunjang keberhasil
Pengobatan Dasar. Adapun kepada masyarakat, Puskesmas
dari visi dan misi tersebut,
program penunjangnya yang Cilamaya merumuskan visi
menurut Sumari, rencana
turut dilaksanakan di Puskesmas untuk terwujudnya Kemandirian
stretagis yang dijalankannya
yg berlokasi tidak jauh dari Masyarakat Kecamatan Cilamaya
adalah memberikan pelayanan
pasar Cilamaya itu, seperti Wetan untuk Hidup Sehat di
kesehatan yang optimal kepada
Pencatatan dan Pelaporan, Tahun 2020. Sedangkan misinya
masyarakat, mendorong
Usaha Kesehatan Sekolah (UKS), adalah meningkatkan pelayanan
kesadaran dan peran serta aktif
Perawatan Kesehatan Masyarakat kesehatan yang bermutu
masyarakat untuk membangun
(Perkesmas), Usaha Kesehatan merata dan menjangkau
Perilaku Hidup Bersih dan Sehat,
Gigi dan Mulut, Konseling seluruh masyarakat, mendorong
PERISTIWA Berhenti Merokok, Kesehatan kemandirian masyarakat untuk
serta kesadaran masyarakat dan
peran aktif lintas sektor dalam
pada lanjut Usia, Kesehatan hidup bersih dan sehat, serta
Puskesmas cilamaya memotret masalah
kesehatan di wilayah kerjanya Ketika kami melakukan wawancara dengan Ka.TU
Puskesmas Cilamaya, Sumari, SKM.
(foto: Pendi)

Oleh. FERRY FIRMANSYAH

Ada tiga hal yang menjadi kesehatan masyarakat ke depan yang matang. Dengan demikian
tantangan kesehatan masyarakat tidak hanya pada pengobatan sekaligus dapat menekan
di desa binaan Puskesmas penyakit (kuratif), pencatatan, penghamburan uang, terutama
Cilamaya, Kabupaten Karawang. dan pelaporan program saja. dari kalangan masyarakat miskin.
Pertama, masalah pelayanan Peningkatan pengetahuan
Selama tahun 2016 lalu,
kesehatan yang sangat pelik masyarakat terhadap penyakit,
Puskesmas Cilamaya yang
mulai dari minimnya anggaran pelaksanan program kesehatan
kepalai oleh dr. Aziz Gopur
terutama bagi masyarakat miskin yang melibatkan potensi
itu, telah melakukan berbagai
yang masih terbatas dalam masyarakat maupun aparat
kegiatan pokok pelayanan
mengakses pelayanan kesehatan, pemerintahan, harus dipikirkan
kesehatan bagi masyarakat,
masalah SDM pelaksana, dan juga,” ujar Kepala Tata Usaha
baik di dalam maupun di luar
minimnya fasilitas kesehatan. Puskesmas Cilamaya, Sumari,
wilayah kerja, seperti masyarakat
Kedua, masalah pelayanan SKM.
perbatasan di Kabupaten
kesehatan masih terkendala
“Terobosan ke arah itu sedang Subang. Wilayah kerja UPTD
data kependudukan yang
terus kami pikirkan bersama,” Puskesmas Cilamaya sendiri
belum akurat. Ketiga, masalah
tambah Sumari. Terobosan yang meliputi Desa Cikarang,
kebijakan kesehatan yang
dimaksud adalah upaya agar Cikalong, Tegalsari, Tegalwaru,
terkadang masih tumpang tindih
aneka masalah kesehatan dapat Mekarmaya, Cilamaya, dan Desa
dan tidak berkesinambungan di
diatasi secara permanen. Selain Muara.
antara program, maupun lintas
itu setiap kebijakan program
program. Secara panjang lebar Suari
dibuat secara berkesinambungan
membeberkan program pokok
“Maunya sih, pelayanan dan terukur melalui perencanaan
Puskesmas yg dilaksanakannya,

32 Edisi 02 | 2017 Edisi 02 | 2017 33


lingkungan sehat harus terus
didorong.
Kecamatan Cilamaya Wetan
berlokasi di ujung timur
Kabupaten Karawang,
merupakan salah satu dari
36 kecamatan di Kabupaten
Karawang. Kecamatan dengan
luas wilayah ± 6158 Ha yang
secara keseluruhan adalah
tanah datar ini terdiri dari tanah
sawah seluas 3.140 Ha, tanah
kering 1.384 Ha, dan empang/
tambak seluas 1.634 Ha. Jumlah
penduduk pada tahun 2015 PERISTIWA
sebanyak 55.142 jiwa.
Untuk ‘memotret’ masalah Musyawarah Masalah Desa (MMD) yang diselenggarakan di Balai Desa Cikalong,
kesehatan di wilayah kerjanya, Kecamatan Cilamaya Wetan. Kabupaten Karawang (foto:Heri)
Menengok pertambangan rakyat
setiap bulannya Puskesmas
Cilamaya mengadakan
kader (sample). Hasil quesioner yang diselenggarakan di Desa
di pundu jaya
Musyawarah Masalah Desa
(MMD) yang yang melibatkan inilah yang dibahas dalam Cikalong, kecamatan Cilamaya
pertemuan MMD yang dihadiri Wetan. Acara yang diadakan Oleh. PURWATI
masyarakat. Sebelumnya,
terlebih dahulu dilakukan para kader, perwakilan warga, di Balai Desa itu diikuti oleh
dilakukan Survey Masalah Desa dan tenaga kesehatan dari sekira 75 warga termasuk kader
Puskesmas Kecamatan Cilamaya. dan wakil dari Dinas Kesehatan Indonesia merupakan satu tinggi ini banyak sekali diminati Kabupaten Kotawaringin
(SMD) dengan menggunakan
Kabupaten Karawang. Dari dari sekian banyak negara di sebagai barang investasi karena Timur. Pundu jaya merupakan
metode penyebaran quesioner Ketika saya berkunjung, tengah
dinamika pembahasan, jamban dunia yang dikaruniai banyak harganya yang kian hari kian Wilayah Pertambangan Rakyat
kepada sejumlah warga dan para berlangsung acara MMD
masih merupakan skala prioritas sekali sumber daya alam. meroket. Masyarakat biasanya (WPR) yang dikelola oleh
di desa Cikalong, selain perilaku Tidak terbatas pada sumber memanfaatkan emas sebagai koperasi dengan jumlah pekerja
buang sampah sembarangan daya terbarukan seperti hutan, investasi dalam bentuk emas sebanyak 150 orang dengan
oleh warga yang menjadi topik satwa, dan hasil laut, tapi batangan, perhiasan, koin dinar, luas wilayah mencapai 25 Ha.
hangat di ruang itu. Ujung dari juga sumber daya alam yang dan sebagainya. Indonesia WPR ini diresmikan sesuai
pertemuan yang berlangsung sifatnya tidak terbarukan, seperti adalah negara yang mampu dengan SK Bupati Kotawaringin
selama tiga jam lebih itu, ada hasil tambang. Hasil tambang menghasilkan emas dalam Timur No.188.45/178/HUK-
kesepakatan membangun Indonesia begitu beragam. jumlah yang cukup besar. Saat Distaren2013 pada tanggal 9
jamban secara swadaya yaitu Hampir semua jenis logam ini, tambang emas banyak April 2013.
dengan cara membuat ‘arisan- bisa dengan mudah ditemukan dikuasai oleh perusahaan
Setelah melakukan perjalanan
jamban’ sebagai solusi dari di Nusantara, seperti emas, asing, Badan Usaha Milik
yang cukup jauh, kami tiba
masalah PHBS di Desa Cikalong. perak, bauksit, timah, bijih besi, Negara (BUMN), atau bahkan
di lokasi. Saya sangat terkejut
aluminium, kuningan, bahkan penambang liar.
melihat para penambang yang
beragam jenis batu bernilai
Bersama tim dari Kementerian sedang bekerja; di tempat yang
tinggi seperti permata, berlian,
Kesehatan, saya melihat begitu panas para penambang
rubi, dan masih banyak lagi yang
dari dekat salah satu wilayah bekerja dengan menggunakan
lainnya.
pertambangan rakyat Pundu alat yang sangat sederhana.
Disela-sela acara, peserta rapat MMD Nah, sekarang kita fokus pada Jaya yang terletak di Bukit
Ada beberapa cara
melakukan senam peregangan selama emas dulu. Logam mulia bernilai Harapan Kecamatan Parenggean
10 menit (foto:Pendi) penambangan emas manual di

34 Edisi 02 | 2017 Edisi 02 | 2017 35


Pundu Jaya, seperti: yang digunakan hanya berbekal air minum dan segan-segan berobat jika
berukuran 90 x 90 roti. Makanan yang tak ada gejala sakit. Hal ini
- Tanah disemprot, diambil
cm. Untuk membantu mencukupi, memunculkan sebagai wujud kepedulian
bebatuannya. Bebatuan
pernafasan digunakan aneka keluhan gangguan pemerintah terhadap para
tersebut lalu dicuci-
perangkat dari plastik lambung dari para pekerja tambang guna
dihancurkan-dicampur
yang terhubung dengan penambang. mewujudkan Indonesia
air raksa atau merkuri.
blower di atas permukaan sehat.
Sangat memprihatinkan, di Gubangan akibat
tanah. Perangkat disertai
tengah kondisi panas, para pengalian para Air raksa/merkuri sendiri
peralatan kaleng yang
pekerja menghacurkan penambang merupakan bahan kimia
berfungsi sebagai penganti
batu dengan peralatan yang digunakan untuk
bel. Jika ada hal-hal yang Petugas puskesmas, Faisal
sederhana seperti palu. memisahkan emas.
diperlukan si penambang mengatakan, para pekerja
Dalam sehari para pekerja Limbah pembuangan
di bawah, maka kaleng tambang banyak datang
dapat menghasilkan 2 hasil tambang yang
akan berbunyi. ke puskesmas dengan
karung batu halus dengan mengandung merkuri ini
keluhan gatal gatal,
upah Rp 2000 per karung. hanya dibuang begitu saja.
malaria, dan lambung.
Saya menyarankan Padahal merkuri berbahaya
Lubang sedalam 30 Penyebabnya adalah
para pekerjaan agar bagi tubuh manusia.
m untuk lewat para kurang minum air putih Proses penghalusan batu
mengunakan masker saat Logam berat ini dapat
penambang dan makanan yang
bekerja. masuk ke dalam tubuh
terbatas. Faisal juga telah
Bisa dibayangkan, manusia melalui udara, berupa cacat mental, kecamatan dan kepolisian
- Pada penambangan berpesan, selain berbekal
penambang mulai masuk makanan, dan minuman kebutaan, abortus/ setempat. Sosialisasi
berkedalaman 20 makanan yang cukup, para
ke area lubang jam 08.00 yang terkontaminasi, kematian, penurunan IQ, Dampak Kesehatan Akibat
s.d 30 meter, lubang pekerja juga diminta tak
s.d jam 15.00, hanya dan absorbsi melalui dan gangguan saraf. Pencemaran Merkuri bagi
kulit. Dampak kesehatan para penambang emas
Terkait dampak merkuri
yang ditimbulkan ini sekaligus tindak lanjut
di area pertambangan,
di antaranya adalah dari instruksi Presiden
Direktorat Jenderal
gangguan saraf, saluran untuk meningkatkan
Kesehatan Kerja dan
cerna, ginjal, pernafasan, kualitas hidup
Olahraga melakukan
dan kardiovaskular. masyarakat Indonesia.
sosialisasi bersama Dinas
Sementara pada janin Sosialisasi mengupas
Kesehatan Provinsi dan
dan anak, merkuri dapat akibat pencemaran
Kabupaten/Kota, dan
menyebabkan gangguan merkuri dan langkah
melibatkan petugas
yang harus dilakukan
agar para penambang
dan masyarakat di
sekitar wilayah area
pertambangan dapat
hidup sehat. Hal ini
sebagai bagian dari
upaya menyukseskan
Gerakan Masyarakat Hidup
Sehat (GERMAS), agar
masyarakat Indonesia lebih
sehat dan mengurangi
berobat.

Proses pencampuran batu halus dan air raksa


selama 12 jam

36 Edisi 02 | 2017 Edisi 02 | 2017 37


keseluruhan Saka Bakti Husada Pramuka dalam kegiatan masing-masing. Pemimpin Saka
memiliki 35 SKK. Untuk itu yang berbasis pemberdayaan Bakti Husada Tingkat Nasional
diharapkan Pimpinan Saka Bakti masyarakat seperti Gerakan pada akhir tahun 2016 telah
Husada (SBH) dapat memberi Masyarakat Hidup Sehat melaksanakan Perkemahan Bakti
bimbingan organisatoris dan (Germas), Gerakan Bersama Nasional ke-5 dan pertemuan
teknis kepada Saka Bakti Pramuka Memberantas Jentik koordinasi secara berkala untuk
Husada serta memberikan (Gema Pramantik), serta membahas tentang kegiatan
bantuan fasilitas dan dukungan mengalokasikan sumber dayanya Saka Bakti Husada. Selain itu
lainnya. Sehubungan dengan untuk meningkatkan dan berperan serta dalam agenda
hal-hal tersebut, Unit Utama memajukan Saka Bakti Husada. Nasional Gerakan Pramuka
PERISTIWA
di lingkungan Kementerian seperti Jambore Nasional XXI
Pemimpin Saka Bakti Husada
Kesehatan maupun Dinas dan acara Ulang Tahun Gerakan
SAKA KARYA PRAMUKA BAKTI HUSADA Kesehatan di daerah-daerah
Tingkat Nasional telah
melaksanakan pembinaan Saka
Pramuka serta Raimuna Nasional
telah diminta untuk selalu XI di Buperta Cibubur pada
Satyaku kudarmakan, darmaku kubaktikan mengikut-sertakan Gerakan
Bakti Husada yang terintegrasi
dengan tugas dan fungsi di unit
Agustus 2017 ini.

Oleh: DANU RAMADITYO

“satu, takwa terhadap Tuhan bagi para Pramuka Penegak agent of change dalam
Yang Maha Esa.. dua, cinta dan Pandega (16 – 25 tahun) berperilaku hidup sehat;
alam dan kasih sayang sesama dibentuk Satuan-satuan mendorong masyarakat untuk
manusia…” Karya guna menyalurkan melaksanakan dan mewujudkan
minat, mengembangkan masyarakat yang teratur
Hampir semua pernah
bakat dan pengalaman melakukan aktivitas fisik,
merasakan menghafal kalimat
para pramuka dalam berbagai konsumsi sayur dan buah, cek
tersebut. Bagi yang pernah
bidang ilmu pengetahuan kesehatan secara rutin, menjaga
ikut kegiatan Pramuka, akan
dan teknologi. Salah satu kesehatan lingkungan dan
langsung tahu bahwa itu adalah
Satuan Karya Pramuka adalah sebagainya.
bagian dari Dasa Dharma
Satuan Karya Pramuka Bakti
Pramuka. Hafal dan mengerti Saka Bakti Husada memiliki 6
Husada (Saka Bakti Husada)
Dasa Dharma adalah salah satu (enam) krida yaitu:
yang merupakan sarana dan
Syarat Kecakapan Umum pada
wahana guna memupuk, 1. Krida Bina PHBS
tingkatan Pramuka Siaga yang
mengembangkan, membina,
biasanya wajib diikuti para siswa 2. Krida Bina Keluarga Sehat
dan mengarahkan minat dan
Sekolah Dasar. Gerakan Pramuka
bakat generasi muda terhadap 3. Krida Bina Gizi
bertujuan untuk membentuk
kesehatan. Saka Bakti Husada
kaum muda yang memiliki iman, 4. Krida Bina Penanggulangan
diresmikan pada 17 Juli 1985,
takwa, watak kepribadian, akhlak Penyakit
ditandai dengan dilantiknya
mulia, dan kecakapan hidup
Pemimpin Saka Bakti Husada
sebagai kader bangsa dalam 5. Krida Bina Lingkungan Sehat
Tingkat Nasional oleh Kwartir
menjaga keutuhan Negara
Nasional Gerakan Pramuka. 6. Krida Bina Obat
Kesatuan RI, mengamalkan
Pancasila, mewujudkan Setelah 32 tahun Setiap krida memiliki serangkaian
masyarakat madani, melestarikan penyelenggaraannya, Pramuka syarat kecakapan khusus (SKK)
lingkungan hidup, dan menjaga Saka Bakti Husada diharapkan yang harus dikuasai oleh
perdamaian dunia. mampu berperan aktif selain Pramuka Saka Bakti Husada
menyebarluaskan informasi untuk mendapatkan Tanda
Dalam kegiatan pramuka,
kesehatan, sekaligus sebagai Kecakapan Khusus (TKK). Secara

38 Edisi 02 | 2017 Edisi 02 | 2017 39


Melalui berbagai kegiatan dan anggota Pramuka di gugus
krida-krida Saka Bakti Husada, depan masing-masing.
diharapkan para anggota
c. Memiliki sikap dan perilaku
Gerakan Pramuka yang telah
hidup sehat serta menjadi
mengikuti kegiatan Satuan Karya:
contoh bagi teman sebaya,
a. Memiliki pengetahuan, keluarga, dan masyarakat di
keterampilan, dan lingkungannya.
pengalaman dalam bidang
d. Mau dan mampu
kesehatan, khususnya
menyebarluaskan informasi
tentang: Lingkungan
kesehatan tersebut di atas.
Sehat, Keluarga Sehat,
Penanggulangan Penyakit, Untuk itu diperlukan komitmen,
Gizi, Obat, dan Perilaku arahan, dan bimbingan dari
Hidup Bersih dan Sehat Pemimpin Saka Bakti Husada,
(PHBS). baik di tingkat nasional, daerah,
cabang, maupun ranting, untuk
b. Mampu memberikan
pembinaan selanjutnya.
pengetahuan dan
keterampilan tentang Salam Pramuka!
kesehatan kepada para

40 Edisi 02 | 2017 Edisi 02 | 2017 41


PERISTIWA

Senam germas lampung raih rekor muri

Oleh. ASEP SUWANDA

Senam Germas Lampung Selain Pemprov Lampung, menampilkan aneka informasi daerah masing-masing,” kata
kreasi Pemerintah Provinsi MURI juga memberikan rekor tentang kesehatan, sosialisasi Yusuf Nadri.
(Pemprov) Lampung berhasil kepada Menteri Kesehatan. Pada Gerakan Masyarakat Hidup
Senam Germas Lampung
tercatat di Museum Rekor Dunia kesempatan ini penerimaan Sehat (GERMAS), dan konsultasi
dirancang antara lain untuk
Indonesia (MURI) untuk kategori piagam dan plakat Rekor MURI masalah kesehatan. Dalam
meningkatkan keseimbangan,
sosialisasi senam yang diikuti diwakili oleh Direktur Promosi acara tersebut, Gubernur Ridho
mengoptimalkan tumbuh
oleh perwakilan dari provinsi Kesehatan dan Pemberdayaan Ficardo mengajak masyarakat
kembang, menurunkan risiko
terbanyak dengan nomor rekor Masyarakat Kementerian senantiasa hidup sehat. Melalui
kematian dini, dan meningkatkan
7992. MURI mencatat Senam Kesehatan RI, dr. HR. Dedi momentum ini Gubernur
kerja otot jantung. Menurut
Germas tersebut dengan rekor Kuswenda, M.Kes dan Kepala juga mengajak kembali
Reihana, senam ini memerlukan
5.000 peserta, 996 di antaranya Dinas Kesehatan Provinsi mengolahragakan masyarakat
waktu 31 menit untuk melakukan
perwakilan 33 provinsi. Lampung, Reihana. dan memasyarakatkan olahraga.
gerakan pemanasan 6
“Mari kita viralkan olahraga
Plakat rekor yang diteken Ketua Direktorat Promosi Kesehatan menit, gerakan inti 15 menit,
bersama ini, membiasakan hidup
Umum MURI Jaya Suprana itu (Ditpromkes) dan Pemberdayaan pendinginan 5 menit, dan
sehat, melakukan olahraga
diserahkan Yusuf Nandri kepada Masyarakat ikut berperan peregangan 5 menit.
secara rutin,” kata Gubernur.
Gubenur Lampung Muhammad serta pada acara Hari Keluarga
Ridho Ficardo didampingi Wakil Nasional yang diselenggarakan Menurut perwakilan MURI, Yusuf
Gubernur Lampung Bachtiar oleh Badan Kependudukan dan Nadri, Senam Germas Lampung
Basri, pada acara Olahraga Keluarga Berencana Nasional sangat bernuansa Lampung. “Ini
Keluarga Harganas XXIV, di (BKKBN). Bentuk perannya mampu menjadi inspirasi provinsi
Lapangan Enggal Bandar adalah menjadi salah satu lain untuk mengaplikasikan
Lampung, Jumat (14/7/2017). peserta pameran, dengan Senam Germas Lampung ini di

42 Edisi 02 | 2017 Edisi 02 | 2017 43


MENCEGAH
KEGEMUKAN Mesin yang jadi momok itu,
SERBA-SERBI

ternyata bisa jadi penebar kuman


1.
3.
2. Oleh. Ferry Firmansyah

Mengurangi porsi makan


dari biasanya, perbanyak Mengurangi penggunaan Memasukan jari ke mesin berdebar. Tidak heran bila otomatis pembayaran tukin akan
Mengurangi
makan buah, sayur dan minyak (gorengan) fingerprint menjadi sebuah pemandangan pagi hari dipotong. Jadi ada tiga unsur
makanan
kacang-kacangan dan santan, dianjurkan kewajiban setiap hari pegawai kendaraan bermotor pegawai penilaian agar pegawai dapat
dan minuman
memasak dengan cara saat datang dan pulang. harus saling bekejaran dengan menerima tunjangan kinerja
yang manis
dikukus, direbus, dipanggang. Kehadiran mesin absen yang
waktu supaya tidak datang yaitu berdasarkan absensi,
terlambat, untuk menghindari kinerja kerja, dan disiplin
menggunakan fingerprint di tiap
sanksi pengurangan pembayaran pegawai. Absen sidik jari pada
instansi sekarang ini, dinilai lebih
4. tunjangan kinerjanya. Peraturan pagi dan sore hari merupakan
‘menyeramkan’ daripada atasan
ini telah diatur oleh Perpres langkah awal dalam tolok ukur
5. 6. langsung. Sejak keberadaannya,
Nomor 108/2014 tentang pembayaran tunjangan kinerja
benda ini seperti momok yang
Tunjangan Kinerja Pegawai, atau tukin tersebut.
menakutkan. Dan saat jari kita
yang ditandatangani oleh
Mengurangi penggunaan garam menyentuhnya tak ada respon Tapi ada yang menggelitik,
Presiden RI, Susilo Bambang
dan makanan yang diawetkan, Hindari susu tinggi lemak, Meningkatkan
jawaban ‘T-E-R-I-M-A---K-A-
Yudhoyono, tanggal 17
dengan perhitungan datang
diasinkan dan dikemas dalam kaleng. minumlah susu yang makan ikan segar.
S-I-H’ dari mesin itu, berarti dan pulang tepat waktu maka
September 2014. Pembayaran
rendah lemak. absen kita gagal direkam mesin. pegawai akan menerima
tukin didasarkan pada kehadiran
Konsekuensinya pegawai yang tunjangan kinerja 100% sesuai
pegawai yang dicatat melalui
datang terlambat dikenakan dengan gradenya.  Padahal,
mesin fingerprint, di samping
potongan atas tunjangan kerja datang terlambat belum tentu
persyaratan lain. Namun
(tukin) yang akan diterimanya tidak memiliki kinerja; sebaliknya,
7. nanti.
absensi sangat berpengaruh,
datang tepat waktu belum tentu
sehingga kalau ada pegawai
memiliki kinerja yang baik.
Saat baru dilaksanakannya atau karyawan yang datang dan
penggunaan mesin absen jari pulang tidak mengindahkan Terlepas dari apa yang terjadi,
Melakukan aktivitas fisik minimal 30 menit setiap hari. itu sering membuat jantung mesin fingerprint, maka secara yang jelas sekarang ‘berkejaran
Kegiatan ini dapat dilakukan dimana saja dan kapan saja
seperti berjalan kaki, bersepeda, bermain bola.
44 Edisi 02 | 2017 Edisi 02 | 2017 45
ketika lampu sensor tidak (AC) atau dari rambutnya bila permukaan jempol atau jari
menyala dan biasanya keadaan baru keramas. Celakanya bila lainnya ke tembok dekat
permukaan sensor terjadi tidak ditemukan air, beberapa mesin absensi. Jangan heran
goresan sehingga lampu sensor orang akan menggunakan air bila tembok di sekitar mesin
tidak berfungsi secara normal. ludahnya untuk membasahi absen menjadi lebih dekil dan
Ujung-ujungnya kita harus permukaan jarinya. Ini yang kusam karena ‘ternoda’ oleh
memasukan jari berulang-ulang. menyebabkan penyebaran mereka yang ‘ngelap’ jarinya
kuman menjadi semakin seru. sembarangan. Mungkin ada
Mesin fingerprint yang harus
Perilaku ‘menjilat jari’ untuk baiknya, di samping mesin
menerima banyak jari pegawai
menyiasati gagal absen ini pasti fingerprint disediakan antiseptik
setiap hari
banyak ditemui di tempat kerja. dan tisu, agar penyebaran
Biasanya kalau sudah begini, kuman melalui mesin absensi
Ini yang semestinya: ‘Antiseptik
pegawai yang absen akan dapat dihindari. Bila pegawainya
yang harus bersanding dengan
membasahi jarinya dengan pada sakit, pasti yang repot
mesin finger absensi’
air yang ditemui disekitarnya perusahaan juga kan? Walaupun
agar bisa lembab dan Hal lain yang dilakukan para biaya pengobatannya sudah
dapat terdeteksi. Air yang pegawai saat gagal absen karena ditanggung oleh BPJS. Iya ga?
alat pemindai menjadi berkurang dipercaya sebagai hardware digunakan bisa dari tetesan air tangannya yang berminyak
dengan matahari pagi untuk
dan sering mengakibatkan terbaik untuk mesin absensi pembuangan pendingin ruangan adalah menggosokkan
memasukkan jari di mesin
absensi adalah pemandangan kegagalan dalam mendeteksi tersebut yang telah memenuhi
dalam mengawali pagi’. sidik jari. standardisasi. Akan tetapi
Padahal, mesin absensi dengan hardware sebaik apapun bila
Seperti yang saya baca di
pemindai sidik jari yang jadi tidak dirawat dan dipergunakan
absensi.com, setiap mesin
momok menakutkan itu, bisa sesuai dengan aturan pakainya,
absensi dengan sistem pemindai
juga menjadi media perantara justru akan menimbulkan
sidik jari memang memiliki
penularan kuman. Karena sebuah masalah di kemudian hari,
kualitas yang berbeda. Hal itu
media yang sama, disentuh seperti terjadinya kelambatan
dikarenakan penggunaan jenis
oleh banyak tangan orang. pada saat mengindentifikasi
hardware yang berbeda pula
Hal ini diperparah saat mesin objek.
antara mesin absensi yang
absensi ini sudah dipakai cukup satu dengan yang lainnya. Mesin absensi menjadi lambat
lama sehingga bantalan silikon Katanya sih, hardware yang biasanya dikarenakan oleh
menipis. Akibatnya sensitivitas sering digunakan dan telah beberapa faktor, di antaranya
kondisi permukaan kaca optik
yang kotor atau buram yang di
dalamnya terdapat sensor untuk
memindai suatu objek terhalang
oleh kotoran yang menempel.
Jumlah data terlalu melebihi
kapasitas memori hardisk yang
tersedia dalam mesin absensi
sidik jari yang merupakan faktor
kedua terjadinya kelambatan
pada saat mimindai suatu objek.
Masalah lainnya, mesin abensi
tidak dapat melakukan pindai
atau scan pada sidik jari.
Permasalahan ini sering dijumpai

46 Edisi 02 | 2017 Edisi 02 | 2017 47


pemerintah yang mencantumkan publik dan terbuka. Setiap orang lalu, angka tersebut kini telah
akun media sosial mereka. dapat bergabung, berpartisipasi, naik menjadi 106 juta pengguna.
Selebihnya antara website dan dilihat oleh orang lain setiap Para pengguna yang secara
dengan media sosial tidak saling aktivitasnya. Sehingga baik aktif menggunakan media sosial
mendukung dan berjalan sendiri- pemerintah maupun masyarakat di perangkat mobile pun naik
sendiri. interaksinya akan dapat dipantau dari angka 66 juta menjadi 92
oleh publik. juta. Data ini berdasarkan data
Latar belakang adanya kanal
statistik Asosiasi Penyelenggara
informasi kesehatan masyarakat Populasi pengguna internet
Jasa Internet (APJII) tahun 2016.
atau kesmas ialah kondisi sarana di Indonesia terus meningkat
akses informasi yang telah dari tahun ke tahun seiring Pemanfaatan website dan media
ada saat ini yang kebanyakan dengan meningkatnya sosial sebagai kanal informasi
masih menggunakan media pembangunan infrastruktur ini sejalan dengan ketentuan
konvensional. Jika dilihat dari teknologi informasi di Indonesia dalam reformasi birokrasi, antara
kondisi geografis Indonesia dan program pemerintah lain pemanfaatan teknologi
SERBA-SERBI yang berbukit-bukit, dipisahkan yang memperkenalkan sarana informasi (e-government),
perairan dan juga jarak antar internet hingga ke pelosok strategi komunikasi,
daerah yang jauh membuat Indonesia. Situs (website) yang manajemen perubahan (change
media konvensional tidak efektif paling banyak dikunjungi management), manajemen
KANAL INFORMASI KESMAS dari segi waktu, biaya, dan jarak. pengguna internet di Indonesia
adalah situs-situs media sosial,
pengetahuan (knowledge
management), dan penataan tata
Kondisi diperparah dengan
keadaan birokrasi Indonesia seperti facebook, twitter, laksana (business process).
yang berbelit. Kondisi birokrasi dan youtube.
Humas pemerintah harus
yang berbelit dan bertingkat Pada awal tahun 2016 pengguna mengomunikasikan kebijakan,
Oleh: BAGUS SATRIO UTOMO
ini membutuhkan media internet di Indonesia sekitar rencana kerja, dan capaian
yang efektif. Oleh karena itu, 88,1 juta. Pengguna internet kinerja kepada masyarakat luas,
Salah satu tugas humas menjunjung tinggi kedaulatan Kondisi-kondisi mengenai apabila mengandalkan media di tanah air telah naik sebesar melalui media tradisional, media
pemerintah adalah rakyat. Keterbukaan informasi kedekatan masyarakat konvensional untuk sarana 51 persen ke angka 132,7 juta konvensional, dan media baru.
menyebarluaskan informasi dan publik sekaligus menjadi dengan media sosial tersebut sosialisasi dan publikasi kepada pengguna pada awal 2017 ini. Komunikasi yang menggunakan
kebijakan pemerintah sesuai sarana dalam mengoptimalkan menarik pemerintah untuk masyarakat akan semakin Pertumbuhan jumlah pengguna media baru atau teknologi
dengan institusi/lembaga pengawasan publik dan memanfaatkannya. Salah tidak efektif. Selain itu, media internet ini turut diiringi oleh internet dapat menjangkau
masing-masing kepada publik, merupakan salah satu upaya satu bentuk ketertarikan konvensional juga tidak cukup meningkatnya jumlah pengguna langsung dan cepat kepada
menampung dan mengolah untuk mengembangkan pemerintah adalah dengan representatif. Di lain sisi, media layanan media sosial. Hanya semua pihak.
aspirasi masyarakat, serta masyarakat informasi yang menghubungkan kanal resmi baru cenderung lebih bersifat berjumlah 79 juta pada tahun
membangun kepercayaan makin berkualitas. Lebih lanjut berupa website lembaga
publik guna menjaga citra dan dalam pasal 2 UU Nomor 14 pemerintah dengan akun
reputasi pemerintah. Untuk itu, Tahun 2008 disebutkan: setiap media sosial. Pengintegrasian
diperlukan upaya-upaya kreatif informasi publik harus dapat website dengan media sosial
dan persuasif dalam pelaksanaan diperoleh dengan cepat, tepat ini harapannya akan dapat
misi tersebut. waktu dan biaya ringan, dan cara menjangkau lebih banyak orang
yang sederhana. Pemanfaatan untuk dirangkul pemerintah.
UU Nomor 14 Tahun 2008
teknologi informasi, khususnya Namun, jumlah yang melakukan
tentang Keterbukaan
melalui jejaring media sosial integrasi antara website
Informasi Publik disebutkan:
dalam melaksanakan diseminasi pemerintah dengan media sosial
“Hak memperoleh informasi
informasi publik menjadi salah masih belum banyak. Menurut
merupakan hak asasi manusia
satu terobosan yang perlu karena penelitian Effect of Social Media
dan keterbukaan informasi
sifatnya cepat, tepat waktu, on Website City Government
merupakan salah satu ciri
murah, dan mudah. in Indonesia (2014), hanya
penting negara demokratis yang
30% website resmi lembaga

48 Edisi 02 | 2017 Edisi 02 | 2017 49


GALERI FOTO
GALERI KAMPANYE GERMAS

Rakornis TMMD ke-99 Hari Lansia 2017 di Kabupaten Bandung GERMAS Provinsi Bengkulu GERMAS Provinsi Kalbar

GERMAS Kota Cilegon GERMAS Kota Bima


Dialog Kebijakan GERMAS Ngobrol Bareng Blogger di RPTA Kalijodo

GERMAS Kabupaten Kediri GERMAS Kota Padang

Festival Kuliner Ikan Cek Kesehatan Rutin

GERMAS Kabupaten Konawe GERMAS Kabupaten Bongo


Orientasi Penjamah TPM dengan PT KAI Rakortek Kesmas 2017

50 Edisi 02 | 2017 Edisi 02 | 2017 51


52 Edisi 02 | 2017

Anda mungkin juga menyukai