Anda di halaman 1dari 1

Produk yang tidak boleh masuk di New Zealand

Pada dasarnya New Zealand ingin melindungi keragaman hayati, oleh karena itu
setiap orang yang masuk ke negara ini dilarang membawa benda atau makhluk hidup
yang dikhawatirkan merusak keragaman hayati. Produk yang tidak boleh dibawa ke New
Zealand sebagai berikut :

a. Buah-buahan segar maupun kering

b. Sayuran

c. Segala produk dairy (susu)

d. Madu

e. Segala macam daging

f. Telur

g. Tanaman ( biji/bibit )

h. Obat tradisional/herbal

i. Barang-barang kerajinan dari kayu

Anda mungkin juga menyukai