Anda di halaman 1dari 5

DINAS KESEHATAN KABUPATEN KOTAWARINGIN TIMUR

PUSKESMAS MENTAYA SEBERANG


Jln. Mentaya Seberang, Seranau

KEPUTUSAN
KEPALA PUSKESMAS MENTAYA SEBERANG
Nomor :

TENTANG
SEMUA PIHAK YANG TERLIBAT DALAM UPAYA PENINGKATAN MUTU
PELAYANAN KLINIS DAN KESELAMATAN PASIEN
DI PUSKESMAS MENTAYA SEBERAG

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA


KEPALA PUSKESMAS MENTAYA SEBERANG,

Menimbang : a. bahwa keselamatan pasien menjadi prioritas dalam penyelenggaraan


pelayanan klinis.
b. bahwa seluruh jajaran manajemen dan karyawan Puskesmas harus ikut
terlibat dalam peningkatan mutu dan keselamatan pasien.
c. bahwa untuk maksud pada point a dan huruf b, perlu di tetapkan dengan
Keputusan Kepala Puskesmas Baamang II.

Mengingat : 1. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 8 Tahun 1999 tentang


Perlindungan Konsumen;
2. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009 tentang
Kesehatan;
4. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 65 Tahun 2005 tentang
Pedoman Penyusunan dan Penerapan Standar Pelayanan Minimal;
5. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
1691/MENKES/PER/VIII/2011 Tentang Keselamatan Pasien Rumah Sakit;
6. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
128/MENKES/SK/II/2004 tentang Kebijakan Dasar Pusat Kesehatan
Masyarakat;
7. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
432/MENKES/SK/IV/2007 tentang Pedoman Manajemen Kesehatan dan
Keselamatan Kerja (K3) Di Rumah Sakit;
MEMUTUSKAN
MENETAPKAN : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS MENTAYA SEBERANG
TENTANG PIHAK-PIHAK YANG TERLIBAT DALAM UPAYA
PENINGKATAN MUTU DAN KESELAMATAN PASIEN.
Kesatu : Menetapkan Nama, Jabatan, Tanggung jawab dan Uraian Tugas dimuat
dalam lampiran keputusan yang merupakan bagian tidak terpisahkan
dari keputusan ini.
Kedua : Surat keputusan ini berlaku mulai tanggal ditetapkan dengan ketentuan
apabila di kemudian hari terdapat kekeliruan akan diperbaiki/ dirubah
sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di Sampit
pada tanggal 11 Februari 2017
KEPALA PUSKESMAS MENTAYA SEBERANG,

HASIM SOPIAN
Lampiran : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS TENTANG PIHAK-PIHAK YANG
TERLIBAT DALAM UPAYA PENINGKATAN MUTU DAN
KESELAMATAN PASIEN
Nomor :
Tanggal : 17 Februari 2017

PIHAK-PIHAK YANG TERLIBAT DALAM UPAYA PENINGKATAN


MUTU DAN KESELAMATAN PASIEN

NO NAMA/JABATAN TANGGUNG JAWAB URAIAN TUGAS


1. Petugas 1. Validitas Indentitas pasien 1. Menyiapkan rekam medis.
pendaftaran pasien 2. Tersedianya rekam medis 2. Menulis identitas rekam medis dengan
3. Bertanggung jawab terhadap jelas dan benar
budaya mutu dan 3. Mengutamakan keselamatan pasien
keselamatan pasien dalam dalam memberikan pelayanan di loket
memberikan pelayanan. pendaftaran
4. Menyimpan rekam medis sesuai
prosedur
5. Melaporkan Insiden KTD, KPC,dan
KNC

2. Petugas Medis 1. Bertanggung jawab terhadap 1. Melaksanakan identifikasi pasien


(Dokter Umum dan pelayanan klinis di dalam dengan cermat.

Dokter gigi) dan di luar gedung 2. Melaksanakan pelayanan medis sesuai


2. Kelengkapan isi rekam prosedur.
medis 3. Melakukan prosedur informed
3. Bertanggung jawab terhadap consent
budaya mutu dan 4. Mengkomunikasikan hak-hak pasien
keselamatan pasien 5. Mengutamakan keselamatan pasien
dalam melaksanakan pelayanan klinis.
6. Melaporkan Insiden KTD, KPC, dan
KNC

3. Perawat 1. Membantu dokter dalam 1. Melaksanakan identifikasi pasien


memberikan pelayanan dengan cermat.
klinis di dalam dan luar 2. Melaksanakan pelayanan asuhan
gedung keperawatan sesuai prosedur.
2. Mengingatkan dokter 3. Mengkomunikasikan hak-hak pasien
dalam pengisian 4. Mengutamakan keselamatan pasien
kelengkapan Rekam dalam melaksanakan pelayanan
Medis klinis.
5. Melaporkan Insiden KTD, KPC, dan
KNC

4. Bidan 1. Membantu dokter dalam 1. Melaksanakan identifikasi pasien


memberikan pelayanan dengan cermat.
klinis di dalam dan luar 2. Melaksanakan pelayanan persalinan
gedung dengan asuhan kebidanan sesuai
2. Mengingatkan dokter prosedur.
dalam pengisian 3. Melakukan pelayanan ANC dan KB
kelengkapan Rekam Medis sesuai prosedur.
4. Melakukan Pelayanan MTBS sesuai
standar.
5. Mengkomunikasikan hak-hak pasien
6. Mengutamakan keselamatan pasien
dalam melaksanakan pelayanan
klinis.
7. Melaporkan Insiden KTD, KPC, dan
KNC.

5. Analis Melaksanakan Pelayanan


Laboratorium sesuai prosedur.

KEPALA PUSKESMAS MENTAYA SEBERANG,

HASIM HASIM

Anda mungkin juga menyukai