Anda di halaman 1dari 1

LATIHAN ROM (RANGE OF MOTION) EKSTREMITAS BAWAH

Pengertian Tindakan keperawatan melatih dan menggerakkan sendi


ekstremitas bawah secara aktif dan pasif
Tujuan 1. Mencegah kontraktur
2. Menjaga dan mengembalikan kelenturan sendi
3. Meningkatkan vaskularisasi
Prosedur Persiapan :
1. WWZ/ penghangat
2. Sarung tangan 1 pasang
Pelaksanaan :
1. Lakukan cuci tangan
2. Bawa alat ke dekat pasien
3. Ucapkan salam
4. Lakukan identifikasi pasien
5. Jelaskan tujuan dan prosedur tindakan
6. Jaga privacy dengan menutup korden / memasang
sketsel
7. Pakai sarung tangan
8. Hangatkan sendi yang akan dilatih dengan menggunakan
WWZ bila diperlukan
9. Latih sendi-sendi secara bergantian :
“Bapak/ibu, kami akan mulai melatih sendi bapak/ibu”
a. Panggul
1) Gerakkan kaki Abduksi – Adduksi
2) Gerakkan kaki Fleksi – Ekstensi
3) Gerakkan kaki Hiperekstensi – posisi anantomi
4) Rotasi ke luar – ke dalam
b. Lutut
1) Gerakkan kaki fleksi - ekstensi
c. Pergelangan kaki
1) Gerakkan dorsal fleksi – plantar fleksi
d. Gerakkan Supinasi - Pronasi Jari-jari kaki
1) Gerakkan Abduksi – Adduksi
2) Gerakkan Fleksi - Ekstensi
10. Rapikan pasien dan terminasi
11. Dokumentasikan tindakan: tanggal dan jam tindakan,
respon pasien, paraf dan nama terang perawat.

Anda mungkin juga menyukai