Anda di halaman 1dari 1

Data b.

Klasifikasi data menurut sifat data


Data kuantitatif (Quantitative Data)
adalah jenis data yang dapat diukur (measurable) Variabel
1.Pengertian Data atau dihitung secara langsung sebagai variabel
Secara etomologis, istilah “data” berasal dari angka atau bilangan. Variabel dalam ilmu
statistika adalah atribut, karakteristik, atau 1.Pengertian Variabel
bahasa Latin, yaitu “Datum” yang artinya Variabel adalah objek penelitian, atau apa
sesuatu yang diberikan. Dengan kata lain, pengukuran yang mendeskripsikan suatu kasus
atau objek penelitian. yang menjadi fokus di dalam suatu penelitian
data merupakan hasil pengukuran atau baik yang berbentuk abstrak maupun real.
pengamatan suatu variabel yang bentuknya Contohnya: Data jumlah siswa tiap tahun suatu
dapat berupa simbol, warna, kata-kata, sekolah & data penjualan barang
suatu toko tiap hari. 2.Jenis Variabel berdasarkan hubungannya
angka, atau citra. Data adalah sekumpulan
keterangan atau fakta mentah berupa Data Kualitatif (Qualitative Data) Variabel bebas/Variabel independen
simbol, angka, kata-kata, atau citra, yang adalah data dari penjelasan kata verbal tidak adalah variabel yang mempengaruhi atau
didapatkan melalui proses pengamatan atau dapat dianalisis dalam bentuk bilangan atau menjadi sebab perubahan sehingga
pencarian ke sumber-sumber tertentu. angka. Dalam penelitian, data kualitatif berupa menimbulkan variabel terikat (dependen).
gambaran mengenai objek penelitian. Variabel ini disebut dengan variabel bebas,
2. Klasifikasi Data
Contohnya: Deskripsi suatu daerah yang diteliti. variabel kuasa, variabel pengaruh, variabel
Menurut Sutabri (2012:3), Klarifikasi data, stimulus, variabel resiko dan lain-lain. Contoh:
yaitu “data itu sendiri dapat diklasifikasikan c. Klasifikasi data menurut sumber data Judul:
menurut jenis, sifat, dan sumber. Mengenai Pengaruh Kepemimpinan dan Pengembangan
penjelasan klasifikasi data tersebut Data Internal (Internal Data)
adalah data yang asli, artinya data sebagai SumberDayaManusia terhadap Kinerja Karyawan
akan diurai dibawah ini”. Variabel Independen:
hasil penelitian yang dilakukan sendiri, bukan
a.Klasifikasi data menurut jenis data data hasil yang dibuat oleh orang lain. Kepemimpinan dan Pengembangan Sumber
Data hitung (Enumeration/Counting Data), Data Eksternal (External Data) Daya Manusia
yaitu hasil dari penghitungan atau jumlah adalah data yang di dapat dari hasil penelitian
perhitungan tertentu. Yang termasuk data Variabel terikat/Variabel dependen
orang lain. Seseorang boleh saja menggunakan
hitung adalah persentase dari suatu jumlah adalah jenis variabel yang telah dipengaruhi
data untuk suatu keperluan, meskipun data
pada data tertentu. Mencatat jumlah oleh adanya variabel independen atau variabel
tersebut hasil kerja orang lain. Data eksternalini
karyawan dalam suatu ruang kantor atau bebas. Variabel dependen atau variabel terikat
terdiri dari 2 (dua) jenis, yaitu :
persentase dari karyawan dalam ruang adalah variabel yang timbul disebabkan oleh
ØData Eksternal Primer (Primary External Data) variabel bebas.Contoh:
kantor akan memperoleh suatu data hitung. adalah data dalam bentuk ucapan kata-kata atau
tulisan dari orang yang memiliki data itu sendiri, Judul:
Data Ukur (Measurement Data) Pengaruh Kepemimpinan dan Pengembangan
yakni orang yang melakukan penelitian sendiri.
adalah yang menunjukan ukuran mengenai ØData Eksternal Sekunder (Secondary External Data) SumberDayaManusia terhadap Kinerja Karyawan
nilai sesuatu. Angka yang ditunjukan alat adalah data yang di dapat bukan dari orang lain Variabel Independen:
barometer atau thermometer adalah hasil yang melakukan penelitian, melainkan melalui Kinerja Karyawan
proses pengukuran. seseorang atau beberapa orang lain.

Anda mungkin juga menyukai