Anda di halaman 1dari 7

BIMBINGAN BELAJAR GAMA 4.

(1)Namun jumlah korban tewas di Asia Tenggara,


Asia Selatan, dan Afrika Timur yang sebenarnya
PERSIAPAN UJIAN SEMESTER GANJIL
tidak akan pernah bisa diketahui, diperkirakan
BAHASA INDONESIA sedikitnya 150.000 orang. (2)PBB memperkirakan
sebagian besar dari korban tewas tambahan berada
KELAS XII KURIKULUM 2013
di Indonesia. (3)Pasalnya, sebagian besar bantuan
kemanusiaan seperti sandang pangan dan obat-
1. Sebuah bom meledak di dekat barisan polisi. Polisi obatan terhambat masuk karena masih banyak
pun membabi-buta menembaki buruh yang daerah yang terisolir. (4)Sementara itu, data jumlah
berdemonstrasi. Akibatnya korban pun jatuh dari korban tewas di Propinsi Nanggroe Aceh
pihak buruh pada 3 Mei 1886, empat orang buruh Darussalam dan Sumatera Utara menurut
tewas dan puluhan lainnya terluka. Dengan tuduhan Departemen Sosial RI (11/1/2005) adalah 105.262
terlibat dalam pengeboman, delapan orang aktivis orang. (5)Sedangkan menurut kantor berita Reuters,
buruh ditangkap dan dipenjarakan. Akibat dari jumlah korban Tsunami diperkirakan sebanyak
tindakan ini, polisi menerapkan pelarangan 168.183 jiwa dengan korban paling banyak diderita
terhadap setiap demonstrasi buruh. Namun, kaum Indonesia, 115.229 (per Minggu 16/1/2005).
buruh tidak begitu saja menyerah. Pada 1888 Kalimat yang menggunakan frasa nomina
mereka kembali melakukan aksi dengan tuntutan koordinatif adalah kalimat ...
yang sama. Selain itu, mereka juga memutuskan a. 1 d. 4
untuk kembali melakukan demonstrasi pada 1 Mei b. 2 e. 5
1890. c. 3
Kutipan paragraf di atas menunjukkan bagian
stuktur ... 5. (1)Keberhasilan Jules Rimet menjadi Presiden
a. Reorientasi d. Orientasi FIFA diikuti dengan impian menggelar turnamen
b. Urutan peristiwa e. Tesis internasional sepak bola. (2) FIFA yang diketuainya
c. Sumber berita saat itu sempat memasukkan sepak bola di
Olimpiade 1924 yang dimenangi Uruguay. (3)
2. Tahun 1965, Singapura yang memisahkan diri dari Namun, gemanya belum terlalu besar. (4) Selain
Malaysia berusaha membuka hubungan dengan itu, muncul konflik siapa yang berhak mengatur
negara tetangganya. (2) Di Indonesia, Pemerintahan turnamen itu, FIFA atau Komite Olimpiade
Orde Baru kemudian melakukan upaya untuk Internasional (IOC). (5) Oleh sebab itu, FIFA
mengakhiri konfrontasi dengan Malaysia serta mencoba membuat turnamen sendiri pada 1928
mengusahakan terjalinnya hubungan yang lebih dengan tuan rumah Hungaria.
bersahabat dengan negara tetangganya. (3) Di Kalimat yang menggunakan nominalisasi
Filipina, Marcos yang terpilih menjadi presiden kombinasi afiks adalah kalimat ....
mengambil kebijakan untuk memulihkan hubungan a. 1 d. 4
diplomatik dengan Malaysia. (4) Dampak positif b. 2 e. 5
dari meredanya rasa saling curiga dan konflik c. 3
antara bangsa di Asia Tenggara mendorong
pembentukan organisasi kerja sama regional. (5) 6. Teks 1
Pertemuan konsultatif dilakukan secara intensif Lima hari setelah terjadi gempa pertama, Propinsi
antara para Menteri Luar Negeri. Baluchistan kembali diguncang gempa berkekuatan
Kalimat yang menggunakan konjungsi temporal 6,8 skala Richter, yaitu pada 28 September 2013.
adalah kalimat ... Pusat gempa berada di 96 kilometer timur laut
a. 1 d. 4 Distrik Awaran, dengan kedalaman 14 kilometer.
b. 2 e. 5 Sedikitnya 22 orang tewas dan hampir 15.000
c. 3 rumah di kota Nokjo, bagian Barat Provinsi
Baluchistan.
3. Banyak pihak yang terkejut mengetahui isi wasiat Teks 2
tersebut, termasuk keluarganya. Kontroversi terus Pada 1821, seorang tentara telah membuktikan
bergulir. Pro dan kontra terhadap isi wasiat terus bahwa perutusan yang ditulis dengan titik dan tanda
terjadi, sehingga pemberian Hadiah Nobel baru bisa sengkang dapat ditekan di atas kertas untuk
terlaksana lima tahun setelah Alfred Nobel wafat. kegunaan perhubungan ketentaraan pada waktu
Nominalisasi yang dicetak miring dalam paragraf di malam dalam parit peertahanan. Louis Braille
atas berasal dari kelas kata ... memperbaiki sistem ini dan menulis buku
a. Adjektifa d. Konjungsi berkenaan dengan sistem braille pada 1829 dan
b. Adverbia e. Verba 1837.
c. Pronomina Kedua teks di atas menunjukkan bagian struktur..
a. Orientasi d. Tesis sekitar 300 tahun sebelum Angkor Wat di Kamboja
b. Urutan peristiwa e. Deskripsi bagian dan 400 tahun sebelum katedral-katedral agung di
c. Reorientasi Eropa dibangun.
Teks 2
Teks berikut untuk soal nomor 7-9. (1)Penetapan ini dilakukan untuk memperingati
Teks 1 momen tuntutan delapan jam kerja sehari dan juga
(1)Bencana ini merupakan bencana terbesar dan memberikan semangat baru perjuangan kelas
terparah sepanjang sejarah. (2)Kekuatan gempa pekerja yang mencapai titik masif di era tersebut.
pada awalnya dilaporkan mencapai magnitude 9.0. (2)Tuntutan kaum buruh ini bermula sejak era
(3)Pada Februari 2005 dilaporkan gempa industri di awal abad ke-19. (3)Perkembangan
berkekuatan magnitude 9.3. (4)Meskipun Pacific kapitalisme industri menandakan perubahan drastis
Tsunami Warning Center telah menyetujui angka ekonomi-politik, terutama di negara kapitalis Barat.
tersebut. Kalimat yang menggunakan konjungsi temporal
Teks 2 dari teks di atas adalah ....
(1)Indonesia memiliki begitu banyak objek wisata a. Teks 1 kalimat 1, teks 2 kalimat 2
terkenal, salah satunya Candi Borobudur. (2)Candi b. Teks 1 kalimat 2, teks 2 kalimat 1
itu menjadi salah satu candi terbesar tidak hanya di c. Teks 1 kalimat 3, teks 2 kalimat 2
Indonesia saja, melainkan juga di dunia. d. Teks 1 kalimat 4, teks 2 kalimat 2
(3)Bangunan raksasa itu diselesaikan pada masa e. Teks 1 kalimat 3, teks 2 kalimat 1
Ratu Pramudawardhani. (4)Hal ini tentunya
menjadi kekayaan tersendiri bagi negara kita dan Teks berikut untuk soal nomor 11-13.
patut kita jaga sebaik mungkin agar dapat dinikmati (1)Meski gempa bumi Sumatera Barat sudah terjadi
oleh anak dan cucu kita dimasa yang akan datang. 8 tahun yang lalu, namun kejadian tersebut masih
selalu ada dalam ingatan, (2)terlebih untuk orang-
7. Kalimat yang mengandung nominalisasi konfiks orang yang keluarganya menjadi korban dalam
pada kedua paragraf tersebut adalah .... bencana ini. (3)Mengingat kejadian di masa lalu,
a. Teks 1 kalimat 1, teks 2 kalimat 4 sudah sepantasnya kita memahami tentang gempa
b. Teks 1 kalimat 2, teks 2 kalimat 2 bumi agar kita selalu berhati –hati ketika
c. Teks 1 kalimat 3, teks 2 kalimat 2 mengunjungi daerah rawan gempa (4)atau kita
d. Teks 1 kalimat 2, teks 2 kalimat 4 mencari informasi akurat dari badan terkait yang
e. Teks 1 kalimat 4, teks 2 kalimat 2 bertugas (5)memantau aktivitas dalam perut bumi
untuk mendeteksi gempa.
8. Pernyataan yang tepat untuk nominalisasi konfiks
dalam kedua paragraf di atas adalah ..... 11. Paragraf di atas menunjukkan stuktur ....
a. Nominalisasi teks 1 berasal dari kata sifat, teks a. Urutan peristiwa karena berisi rekaman
2 berasal dari kata benda peristiwa sejarah yang pernah terjadi dan
b. Nominalisasi teks 1 berasal dari kata sifat, teks disampaikan secara kronologis (berurutan).
2 berasal dari kata keterangan b. Orientasi karena berisi pengenalan dari sebuah
c. Nominalisasi teks 1 dan teks 2 berasal dari kata cerita atau peristiwa sejarah.
sifat c. Reorientasi karena berisi perkenalan tentang
d. Nominalisasi teks 1 dan teks 2 berasal dari kata tokoh-tokoh dalam cerita yang akan
kerja diceritakan.
e. Nominalisasi teks 1 dan teks 2 berasal dari kata d. Urutan peristiwa karena mengandung konjungsi
benda temporal.
e. Reorientasi karena berisi komentar dari penulis
9. Kalimat yang mengandung verba koordinatif tentang peristiwa sejarah yang diceritakan di
terletak pada .... dalam teks.
a. Teks 1 kalimat 4, teks 2 kalimat 1
b. Teks 1 kalimat 2, teks 2 kalimat 2 12. Ide pokok yang terdapat dalam kutipan paragraf
c. Teks 1 kalimat 3, teks 2 kalimat 2 tersebut adalah ….
d. Teks 1 kalimat 2, teks 2 kalimat 4 a. Kita harus mencari informasi yang akurat
e. Teks 1 kalimat 1, teks 2 kalimat 4 ketika mengunjungi daerah rawan gempa.
b. Gempa bumi yang terjadi 8 tahun yang lalu
10. Teks 1 masih melekat di ingatan, terutama bagi
(1)Candi Borobodur adalah monumen Buddha keluarga korban.
terbesar yang ada di bumi ini. (2)Dibangun pada c. Gempa bumi disebabkan oleh adanya aktivitas
masa Raja Samaratungga dari Wangsa Syailendra dari dalam perut bumi.
pada sekitar tahun 824. (3)Candi ini didirikan
d. Warga harus memantau setiap aktivitas yang 17. (1)Proses uji sampel makanan dan minuman yang
terjadi dalam perut bumi. dijual di sekitar Kompleks Pasar Ngemplak, Kota
e. Kita tidak boleh mengingat kembali bencana Tulungagung itu sendiri diselenggarakan secara
gempa 8 tahun yang lalu. gratis. (2) Menggunakan satu unit mobil
laboratorium keliling, setiap konsumen maupun
13. Kelompok verba modifikatif dapat kita temukan pedagang diberi kesempatan untuk memeriksakan
dalam kalimat ..... bahan pangan yang baru dibelinya tanpa dipungut
a. 1 d. 4 biaya sepeser pun. (3) Selain layanan gratis itu,
b. 2 e. 5 pemeriksaan secara “jemput bola” juga dilakukan
c. 3 petugas dengan mengambil beberapa sampel
makanan/bahan pangan yang dijual di dalam Pasar
14. Perhatikan susunan kalimat acak di bawah ini! Ngemplak. (4) Hal itu tentu produsen makanan
(1) Ilmuwan ini terkejut melihat hasil kecil dan cepat saji akan segera jera; mengingat di
penemuannya justru dimanfaatkan untuk tujuan dalam bahan makanan tersebut banyak kandungan
yang merusak yang tidak ramah pada tubuh.
(2) Oleh sebab itulah dia membuat wasiat. Kalimat penjelas yang tidak padu dalam kutipan
(3) Penghargaan Nobel pertama kali diberikan tersebut adalah ….
berdasarkan wasiat Alfred Nobel, seorang a. 1 d. 4
industrialis Swedia yang telah menemukan b. 2 e. 1 dan 2
dinamit. c. 3
(4) Pria kelahiran Swedia, 21 Oktober 1833 ini
menandatangani wasiatnya di Swedish- 18. Mata uang rupiah bukanlah satu-satunya mata uang
Norwegian Club, Paris, pada 27 November yang pernah berlaku di Indonesia. Kerajaan
1895. Mataran lama, Sriwijaya, dan Majapahit telah
Susunan yang tepat agar membentuk paragraf yang mengenal dan menggunakan berbagai tipe “uang”
padu ialah .... yang umumnya berupa logam. Setelah kedatangan
a. (3), (1), (2), (4) d. (4), (2), (3), (1) penjajah di Indonesia pun, Indonesia telah
b. (3), (1), (4), (2) e. (4), (1), (2), (3) mengenal berbagai macam mata uang, termasuk sen
c. (4), (3), (2), (1) dan gulden yang diterbitkan oleh De Javasche Bank
khusus untuk dipergunakan di Hindia Belanda
15. Perhatikan paragraf rumpang berikut! (Indonesia saat itu).
....... jenazah disemayamkan selama tiga hari di Paragraf di atas menunjukkan stuktur ....
Union Buildings di Pretoria, tempat dia dilantik a. Urutan peristiwa karena berisi rekaman
menjadi presiden kulit hitam pertama Afrika peristiwa sejarah yang pernah terjadi dan
Selatan pada 1994. disampaikan secara kronologis (berurutan).
Konjungsi temporal yang tepat untuk melengkapi b. Orientasi karena berisi pengenalan dari sebuah
paragraf rumpang di atas .... cerita atau peristiwa sejarah.
a. Sesudahnya d. Sambil c. Reorientasi karena berisi perkenalan tentang
b. Tetapi e. Sebelumnya tokoh-tokoh dalam cerita yang akan
c. Tatkala diceritakan.
d. Urutan peristiwa karena mengandung konjungsi
16. Mandela dimakamkan dengan adat Xhosa di sebuah temporal.
makam di Desa Qunu, tempat ia meghabiskan masa e. Reorientasi karena berisi komentar dari penulis
kecilnya, 15 Desember 2013. Pemakaman terletak tentang peristiwa sejarah yang diceritakan di
di tanah luas keluarga yang dibangun Mandela dalam teks.
kemudian dibebaskan dari penjara tahun 1990.
Mandela dipenjarakan oleh pemerintah rezim kulit 19. Duta Besar Amerika Serikat untuk Jepang Caroline
putih yang rasial selama 27 tahun (1964—1990). Kennedy menjalani “kencan” istimewa dengan
Perdana Menteri Jepang Shinzo Abe, Sabtu (12/4).
Kelemahan kaidah kebahasaan yang terdapat dalam Struktur teks dalam kutipan tersebut merupakan….
teks di atas adalah.... a. Orientasi d. Latar cerita
a. Penggunaan kata ganti ia b. Peristiwa e. Abstraksi
b. Penggunaan frasa yang dibangun c. Sumber berita
c. Penggunaan konjungsi kemudian
d. Penggunaan kata rasial Simaklah kutipan berita berikut untuk soal no 20-22!
e. Penulisan kata dipenjarakan (1)Disebutkan juga jika dua pekan lalu, parlemen
Jerman sudah menyepakati rencana pendukungan
operasi militer koalisi Amerika Serikat untuk
melawan kelompok Islamic State of Iraq and Syria 25. (1)Hari itu, Abe mengajak Kennedy menjajal kereta
(ISIS) di Suriah. (2)Jerman sepakat untuk api magnetik supercepat yang akan ditawarkan
mengirimkan beberapa jumlah armada pendukung kepada AS.
menuju dekat Suriah. (3)Jerman melakukan (2)Mari kita menjajal kereta api magnetik
pengintaian dengan sejumlah jet pengintai berjenis supercepat.
Tornado, kemudian satu buah kapal perang berjenis Perbedaan kategori subjek kedua kalimat di atas
frigate. (4)Para media di Jerman menamai misi adalah ....
tersebut sebagai 'perang pertama' Kanselir Angela a. Teks 1 verba, teks 2 nomina
Merkel. (5)Diberitakan Bild, BND memperbarui b. Teks 1 nomina, teks 2 pronomina
kontrak kerja sama dengan intelijen Suriah guna c. Teks 1 nomina, teks 2 nomina
saling bertukar informasi terkait militan, terutama d. Teks 1 ajektiva, teks 2 pronomina
mengenai ISIS. e. Teks 1 pronomina, teks 2 nomina

20. Kalimat yang menggunakan keterangan alat yaitu ... 26. (1)Presiden Jokowi akan mengunjungi korban
a. 1 d. 4 erupsi Gunung Agung.
b. 2 e. 5 (2)Jusuf Kalla sangat bijaksana dalam menanggapi
c. 3 isu korupsi yang terjadi di DPR.
Perbedaan kategori prediket kedua kalimat di atas
21. Kalimat yang menggunakan keterangan tempat adalah ....
yaitu ... a. Teks 1 verba, teks 2 ajektiva
a. 1 d. 4 b. Teks 1 nomina, teks 2 frasa nomina
b. 2 e. 5 c. Teks 1 frasa nomina, teks 2 frasa nomina
c. 3 d. Teks 1 frasa verba, teks 2 frasa ajektiva
e. Teks 1 frasa verba, teks 2 ajektiva
22. Kalimat yang menggunakan keterangan waktu yaitu
a. 1 d. 4 27. Penjahat itu tidak hanya terlibat dalam kasus
b. 2 e. 5 perampokan, ........ kasus pembunuhan.
c. 3 Konjungsi yang tepat untuk melengkapi kalimat di
atas adalah ....
Teks 1 a. Melainkan d. Tetapi
Serangan terbaru Taliban kali ini terjadi setelah 10 b. Tetapi juga e. Namun
milisi berseragam tentara masuk ke Bandar Udara c. Melainkan juga
Internasional Jinnah, Karachi, Minggu (8/6) pukul
23.00 waktu setempat. Mereka masuk ke terminal 28. Banjir kembali melanda Kecamatan Jorong,
lama yang biasa digunakan untuk pesawat carter Kabupaten Tanah Laut, Kalimantan Selatan, Sabtu
dan penerbagan eksekutif. (21/7). Ini merupakan yang ketiga kalinya dalam
dua bulan terakhir. Banjir akibat hujan yang
Teks 2 berlangsung dalam tiga hari ini merendam 300-an
“Sekitar pukul 17.00 tanggal 7 Juni lalu, ada 63 rumah di Desa Jiplatan dan Asam-Asam.
kapal Vietnam di area itu. Mereka mencoba untuk Pokok berita di atas adalah . . . .
menerobos iring-iringan kapal kami. Mereka telah a. Banjir melanda desa Jiplatan dan Asam-Asam.
menabrak kapal-kapal Pemerintah Tiongkok b. Dalam dua bulan terakhir terjadi 3 kali banjir.
sebanyak 1.416 kali,” ungkap pernyataan tertulis c. Banjir berlangsung selama tiga hari.
Kemlu RRT, Senin (9/6). d. Banjir merendam 300-an rumah.
e. Banjir terjadi akibat hujan deras
23. Kedua teks di atas menunjukkan bagian struktur..
a. Orientasi d. Tesis 29. Gempa berkekuatan 6,8 SR mengguncang Kab.
b. Urutan peristiwa e. Deskripsi bagian Dompu, Nusa Tenggara Barat (NTB). Ratusan
c. Reorientasi rumah mengalami kerusakan dan enam warga
dilaporkan meninggal.
24. Kalimat yang menggunakan keterangan tujuan Unsur berita yang tidak terdapat pada kutipan di
adalah... atas adalah ….
a. Teks 1 kalimat 1 d. Teks 2 kalimat 1 a. Apa d. Bagaimana
b. Teks 1 kalimat 2 e. Teks 2 kalimat 2 b. Siapa e. Kapan
c. Teks 2 kalimat 3 c. Di mana
30. Bandingkan kedua teks berikut! a. Nelpon d. Sepuasnya
Teks 1 Teks 2 b. Setahun e. Soulmate-mu
Pukul 02.05 WIB Seorang laki-laki c. Cuma 10 ribu
kemarin, sebuah ATM nekat membakar ATM.
dibakar. Pelakunya tidak Kejadian itu tepat pukul 34. “Pisang coklat Maknyuss, ayo diborong. Beli
dikenali. Akibat aksi 02.05 WIB dini hari. sepuluh gratis dua”
tersebut, gerai ATM Akibatnya gerai ATM Kalimat di atas menunjukkan kaidah ....
meledak hingga meledak, namun tidak a. Imperatif d. Persuasif
terpental sejauh 10 ada korban jiwa. b. Naratif e. Opini
meter. c. Verba
Berikut ini persamaan kedua teks tersebut, kecuali.
a. Sama-sama menyajikan objek yang dibakar, 35. “Jam tangan Gowess cocok untuk dijadikan kado
yakni ATM ulang tahun. Belikanlah ayahmu jam tangan baru
b. Sama-sama berposisi sebagai kepala/lead dan untuk melengkapi penampilannya”
menyajikan informasi pokok Pada teks iklan di atas terkandung unsur ....
c. Sama-sama menggunakan kata keterangan a. Imperatif d. Persuasif
waktu b. Naratif e. Opini
d. Sama-sama tidak menjelaskan tempat kejadian c. Verba
e. Sama-sama tidak menyebutkan waktu kejadian
36. Perhatikan dua buah iklan berikut!
31. Hubungi contact center PLN 123 dan pasang listrik
pintar sekarang juga!
Kalimat di atas termasuk bagian dari struktur ...
a. Orientasi d. Tubuh iklan
b. Justifikasi e. reorientasi
c. Koda

32. Perhatikan iklan di bawah ini!

Perbedaan jenis iklan di atas adalah ...


a. Iklan 1 Niaga, iklan 2 Layanan Masyarakat
b. Iklan 1 Niaga, iklan 2 Pengumuman
c. Iklan 1 Niaga, iklan 2 Iklan Baris
d. Iklan 1 Pengumuman , iklan 2 Niaga
e. Iklan 1 Penawaran, iklan 2 Pengumuman

37. (1) Saatnya Anda beralih ke listrik pintar.


(2) Manfaat terlengkap bagi pekerja.
Persamaan kedua struktur teks iklan di atas adalah ..
a. Orientasi d. Reorientasi
Iklan di atas termasuk jenis iklan ..... b. Tubuh iklan e. Imperatif
a. Pemberitahuan d. Niaga c. Justifikasi
b. Keluarga e. Penawaran
c. Layanan masyarakat 38. Hadiri dan Saksikan!! Pameran dan Bursa Buku
di Diamond Convention Centre tanggal 8-13
33. Perhatikan iklan di bawah ini! Novemeber 2008. Tersedia Berbagai Macam Buku.
Harga Paling Murah. Koleksi Buku Lengkap. Harga
Diskon.
Fakta yang terdapat dalam penggalan iklan tersebut
adalah . . . .
a. Pameran dan bursa buku di Diamond
Convention Centre
b. Semua merek ada di sini
c. Harga paling murah
d. Kualitas terjamin
Yang termasuk baster pada iklan di atas adalah ... e. Koleksi buku lengkap
39. Perhatikan iklan berikut! Kalimat imperatif yang tepat untuk gambar di atas...
Dicr: staf Akt Wnt, Meng. Lap. Keuangan. Min. a. Matikanlah lampu yang tidak diperlukan.
SMA Plus/D3, Bs Comp, Usia max.30th. Dtg b. Lampu dapat memberi penerangan.
lsg&Bw CV Ke: Jl. Kalibata Selatan No. 16, Pasar c. Lampu Mhilips lampu terbaik sepanjang masa
Minggu (Depan Gedung Tranka) d. Listrik adalah sumber cahaya terbesar
Pernyataan berikut yang tidak sesuai dengan iklan e. Mati lampu, mati pencaharianku.
di atas adalah . . . .
a. Pekerjaan yang ditawarkan dalam iklan di atas 43. Yang termasuk kalimat persuasif dalam iklan
adalah staf akuntan. adalah....
b. Orang yang berhak mengisi lowongan tersebut a. Pakai hitam, siapa takut?
adalah wanita yang mengerti laporan keuangan b. Buanglah sampah pada tempatnya!
c. Orang yang berhak mengisi lowongan tersebut c. Marilah kita kunjungi Pekan Posyandu 2018.
adalah wanita dengan pendidikan terakhir SMA Anak sehat, Ibu bahagia.
Plus atau D3. d. Kalau ada yang murah, kenapa pilih yang
d. Orang yang dapat mengisi lowongan tersebut mahal?
adalah lulusan D3 dan usia minimal 28 tahun. e. Biar murah asalkan tidak murahan.
e. Orang yang dapat mengisi lowongan tersebut
adalah lulusan D3 dan usia maksimal 30 tahun. 44. Perhatikan ilustrasi berikut!

40. “Kekuatan menopang negeri, Semen Padang kokoh


tak tertandingi”
Struktur yang tidak ada dalam iklan di atas adalah..
a. Orientasi d. Reorientasi
b. Tubuh iklan e. Imperatif
c. Justifikasi

41. Perhatikan iklan berikut!

Kalimat iklan yang tepat sesuai ilustrasi di atas...


a. Buanglah sampah pada tempatnya!
b. Berhentilah merokok, sebelum rokok
menghentikan nyawamu!
c. Merokok dapat merusak paru-parumu.
d. Asap rokok menyakiti orang-orang sekitarmu.
e. Merokoklah di tempat yang disediakan!

45. Internetan pakai Acis, dijamin Termurah dan


Tercepat se-Indonesia.
Pernyataan yang tepat untuk kaidah kebahasaan
iklan di atas adalah ...
Pernyataan yang tidak sesuai dengan iklan di atas ...
a. Tepat, karena menggunakan baster.
a. Pungutlah sampah yang terlihat
b. Tidak tepat, karena menggunakan kata
b. Pungutlah sampah walaupun sampah orang lain
superlatif.
c. Bawalah sampah sampai menemukan tong
c. Tidak tepat, karena bersifat persuasif.
pembuangannya
d. Tepat, karena menggunakan bahasa yang baku.
d. Buanglah sampah yang ditemui
e. Tidak tepat, karena bersifat promosi.
e. Buanglah sampah yang hanya berasal dari diri
sendiri
46. Satu Pohon ditanam untuk kehidupan
42. Perhatikan gambar berikut! Itulah perbuatan yang dilakukan daripada
Seribu Pohon ditebang untuk tambang
Perbaikan iklan tersebut yang tepat adalah ….
a. Seribu Pohon ditanam untuk kehidupan lebih
baik dari Satu Pohon ditebang untuk tambang
b. Satu Pohon ditebang untuk tambang
lebih baik Satu Pohon ditanam untuk kehidupan
c. Satu Pohon ditanam untuk Kehidupan
lebih baik daripada Seribu Pohon ditebang
untuk tambang
d. Satu Pohon ditanam untuk kehidupan 50. Berikut ini yang termasuk ke dalam bentuk kalimat
Sedangkan Satu Pohon ditebang untuk tambang persuasif adalah .…
e. Satu Pohon ditanam untuk kehidupan a. Larutan ini dapat menghilangkan sariawan dan
Sedangkan Seribu Pohon ditebang untuk mengobati bibir pecah-pecah.
tambang b. Gunakan paket kuota internet kami dan
dapatkan tambahan bonus kuota 10 GB!
47. Berikut ini merupakan contoh iklan yang isinya c. Pertama hadir di kota Anda, layanan tv
mengandung fakta adalah . . . . berbayar dengan koneksi satelit NASA.
a. Minum “Singset Putri”' tubuh lebih langsing, d. Teh siap minum yang diproduksi dengan
kulit mulus bak putri keraton! seduhan air murni.
b. Perangi kebodohan dengan cara membaca! e. Diimpor langsung dari Eropa tanpa waktu yang
c. Griya Anggrek Indah, hunian nyaman keluarga lama membuat produk ini berharga murah.
bahagia!
d. Basmi nyamuk dengan “Sorafit”, nyamuk
hilang tidur tenang!
e. Yamaha Bio, irit dan bertenaga!

48. Perhatikan teks iklan berikut!


JUAL CPT MBL FORTUNA MATIC HTM
MULUS. THN 2014. 430 JT (NEGO).
HUB AUDREY 08573468290
Pernyataan yang sesuai dengan teks iklan baris di
atas adalah ...
a. Audrey menjual secara cepat mobil Fortuna
warna hitam yang dibelinya tahun 2014 dengan
harga 430 juta. Jika berminat bisa menghubungi
08573468290.
b. Audrey akan menjual cepat mobil Fortuna
miliknya dengan harga 430 juta. Mobil
keluaran 2014 itu berwarna hitam dan masih
mulus. Jika berminat bisa menghubungi Audrey
langsung.
c. Mobil Fortuna hitam dengan mesin matic tahun
2014 akan dijual secara cepat dengan harga 430
juta tetapi bisa nego. Jika berminat bisa
menghubungi Audrey di 08573468290.
d. Mobil Fortuna matic putih akan Audrey jual
secara cepat dengan harga 430 juta dan masih
bisa nego. Jika berminat bisa menghubungi
Audrey di 08573468290.
e. Mobil Fortuna tahun 2014 berwarna hitam akan
dijual cepat dengan harga 430 juta. Jika
berminat bisa menghubungi Audrey di
08573468290.

49. Orientasi : Solusi isi ulang dari PLN


Tubuh iklan : Saatnya Anda beralih ke listrik pintar
Justifikasi : Hubungi contac center PLN dan
pasang listrik pintar sekarang juga!
Ciri kebahasaan teks iklan tersebut di atas adalah
sebagai berikut, kecuali ....
a. Orientasi berupa klausa
b. Tubuh iklan berupa kelompok kata.
c. Tubuh iklan berupa kalimat
d. Justifikasi contac center PLN berupa kelompok
kata
e. Justifikasi listrik pintar berupa kelompok kata

Anda mungkin juga menyukai