Anda di halaman 1dari 2

PUSKESMAS KELILING

No.
:
Dokumen
No. Revisi : 0
SOP Tanggal
:
Terbit
Halaman : 1/2

UPT PUSKESMAS Tatang Sukmana, S.Kep,. Ners


pembina
LEUWIGOONG NIP. 19740908 199403 1 002
( …………………………………………………………………. )

Puskesmas Keliling adalah jaringan pelayanan puskesmas yang


1. Pengertian
sifatnya bergerak dan dilengkapi dengan kendaraan
bermotor/roda 4,peralatan kesehatan, peralatan komunikasi
serta sejumlah tenaga yang berasal dari puskesmas untuk
meningkatkan jangkauan dan mutu pelayanan bagi masyarakat
di wilayah kerja puskesmas yang belum terjangkau oleh
pelayanan dalam gedung puskesmas.

Sebagai pedoman kerja bagi petugas puskesmas dalam


2. Tujuan
melaksanakan puskesmas keliling agar berjalan baik dan lancar.
SK Kepala Puskesmas No : 440 / / SK / KA-PKM.LWG / /2017
3. Kebijakan
tentang Pelayanan Klinis.
Kepmenkes RI No 128/Menkes/SK/II/2004 tentang Definisi
4. Referensi
Puskesmas.

Permenkes No.75 tahun 2014 pasal 40 tentang Puskesmas.

1. Petugas membuat jadwal pelaksanaan Puskesmas Keliling


5. Prosedur
dalam satu tahun. Jadwal pelaksanaan tersebut sebisa
/langkah-
mungkin mengikuti jadwal Posyandu setahun.
langkah
2. Petugas berkoordinasi dengan bidan penanggung jawab
desa agar bidan tersebut dapat berkoordinasi dengan
kader kesehatan tempat tujuan puskesmas keliling.
3. Sebelum hari pelaksanaan Pusling (Puskesmas Keliling),
petugas melakukan persiapan obat (mengecek ulang obat
sisa Pusling sebelumnya dan membuat amprahan obat ke
bagian farmasi Puskesmas), mengecek ulang kesediaan
alat dan bahan yang akan dibawa, mengkondisikan mobil
atau kendaraan bermotor yang akan digunakan.
4. Petugas melaksanakan Pusling sesuai jadwal yang telah
ditentukan. Jika ada kendala pelaksanaan, petugas akan
membuat jadwal ulang kapan Pusling bisa dilaksanakan di
desa tersebut, sebisa mungkin mengikuti jadwal
Posyandu, meskipun tempat berbeda asal masih satu
desa.
5. Di lokasi Pusling, setelah masing-masing petugas siap
dengan tugasnya :
a. Petugas melakukan pelayanan medis sebisa mungkin
seperti yang dilakukan di puskesmas.
b. Petugas juga mencari informasi tentang kondisi
kesehatan masyarakat di tempat tersebut dan segera
menindaklanjuti informasi tersebut dengan melakukan
kunjungan langsung misalnya kunjungan rumah.
c. Sebisa mungkin kegiatan Pusling mengikutsertakan
program lain misalnya PTM, proram lansia, kesehatan
No. Dokumen : SOP Puskesmas keliling Halaman :
2/2

jiwa dan lain-lain.

6. Petugas mendokumentasikan hasil kegiatan Pusling.


Setelah balik ke puskesmas, petugas akan menyerahkan
lembar resep ke bagian Farmasi, kartu rekam medik ke
bagian Pendaftaran, daftar hadir Pusling ke bagian Tata
Usaha dan bila ada informasi penting yang didapat di
lokasi Pusling segera melapor kepada Kepala Puskesmas.
6. Bagan Alir

Koordinasi Persiapan dan


Buat
Mulai dengan amprahan
jadwal
bidan desa obat
Pusling

Penyerahan berkas
Pusling dan bila Dokumentasi Pelaksanaan
perlu lapor kepala hasil Pusling Pusling
puskesmas

Selesai

Koordinasi petugas Pusling – bidan desa – kader harus berjalan


7. Hal-hal yang
perlu dengan baik.
diperhatikan

Petugas Pusling, bidan desa, kader kesehatan.


9. Unit Terkait
Surat Tugas Petugas Pusling.
10. Dokumen
Terkait
11. Rekaman Tanggal mulai
historis No Yang diubah Isi perubahan
Perubahan
perubahan

Anda mungkin juga menyukai