Anda di halaman 1dari 15

EVALUASI PROGRAM MALARIA

DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS


LANGSA LAMA 2013 -2014
URAIAN TUGAS PROGRAM MALARIA DI PUSKESMAS

No Uraian Tugas

1 Membuat laporan rutin/bulanan dan mengirimkan kedinkes langsa.

Melaksanakan sosialisasi cara pengambilan slide kepada Bidan Desa dan


2 Petugas Pustu ( Kerjasama dengan petugas Laboratorium )

3 Melakukan pendataan tempat perindukan nyamuk

4 Melaksanakan kegiatan MFS/MBS ke desa

5 Melakukan Penyelidikan Epidemiologi bila ada kasus Positif Malaria

6 Menyimpan dan menjaga alat dan bahan program malaria


7 Menganalisa data program malaria


8 Melaporkan hasil dari kegiatan program Malaria ke Dinkes Kota Langsa.


INDIKATOR PROGRAM MALARIA

- API (Annual Parasite Incidence) = < 1/1000 pddk


(< 1 )
(Jumlah penderita positif malaria dalam 1 tahun)
- ABER (Annual Blood Examinition Rate) > 3 %
( Jumlah penderita demam yang diperiksa
diwilayah tersebut dengan mikroskop maupun RDT
dalam setahun)
- SPR (Slide Positivity Rate )< 5 %
( Persentase sediaan darah positif dari sedian darah
yang diperiksa)
KEGIATAN PROGRAM MALARIA TAHUN 2014
No Kegiatan

1 Membuat laporan rutin/bulanan dan mengirimkan kedinkes kota langsa.

Melaksanakan sosialisasi cara pengambilan slide kepada Bidan Desa dan


2 Petugas Pustu ( Kerjasama dengan petugas Laboratorium )

3 Melakukan pendataan dan pemetaan tempat perindukan nyamuk

4 Melaksanakan kegiatan MFS ke desa

5 Melakukan Penyelidikan Epidemiologi bila ada kasus Positif Malaria

6 Menyimpan dan menjaga alat dan bahan program malaria



Melakukan Pemeriksaan Ulang sample darah (positif)/ Follow Up
7
Jika ada kasus hari 4, 14, 28,dan 9
Pelacakan kasus Ke Rumah Sakit dan pelayanan kesehatan swasta Setiap
8 Bulan

9 Mengikuti Rapat Rutin pengelola Program Malaria


KEGIATAN PROGRAM MALARIA TAHUN 2014

No Kegiatan

Melaporkan hasil dari kegiatan program Malaria ke Dinkes Kota


11
Langsa.

12 Pemantauan pemakaian kelambu di desa

13
Pembentukan posmaldes/ juru malaria gampong

sosialisasi peraturan walikota tentang eliminasi malaria


14
kepada bidan desa,pustu dan seluruh staf puskesmas

Penyuluhan tentang eliminasi malaria berkerjasama


dengan promkes,uks , posyandu dan kia.
JADWAL KEGIATAN PROGRAM MALARIA
PUSKESMAS TAHUN 2014
No Uraian Tugas
Jadwal Kegiatan

Jan Feb Mar April Mei Juni Juli Agt Sept Okt Nop Des

1 Membuat laporan rutin X X X X X X X X X X X X


2 Sosialisasi pengambilan X
Sediaan darah

3 Pendataan tempat X X X X X X X X X X X X
perindukan nyamuk

4 kegiatan MFS X X X X X X X X X X X X

5 Pelacakan kasus Ke X X X X X X X X X X X X
Rumah Sakit
6 Rapat Rutin pengelola X X X X X X X X X X X X
7 Menganalisa data X X X X
program
JADWAL KEGIATAN PROGRAM MALARIA
PUSKESMAS TAHUN 2014
No Uraian Tugas
Jadwal Kegiatan

Jan Feb Mar April Mei Juni Juli Agt Sept Okt Nop Des

8. Pemantauan pemakaian X
kelambu
9. Pembentukan x
posmaldes/juru malaria
gampong

10 Melakukan sosialisasi X
. peraturan walikota tentang
eliminasi malaria kepada
bides,pustu dan staf
puskesmas.

11 Penyuluhan tentang X X X X X X X X X X X X
eliminasi malaria
bekerjasama dengan
promkes,uks dan posyandu.
POA Program Malaria tahun 2014
Jadwa Volu
Tujuan Rincian Tenaga
N Sasara Targ Lokas l me Unit
Kegiatan Pelaksan Pelaksan Pelaksa Biaya (Rp)
O n et i Kegia Kegi Cost
aan aan na
tan atan

Untuk
Sosialisasi mengetahui Sosialisasi PKM 18 org x 1
1 pengambilan cara pengambilan Bides & 100 % Langsa Malaria, April 18 oh hr Rp Rp 540.000
. slide darah pengambilan sampel darah Pustu lama Labor 2014 30.000
sampel darah
Malaria

Menemukan Desa Malaria, Jan s/d 3oh x 12


2 Kegiatan MFS Penderita MFS Malaria Masyarak 100 % wilayah Survelens, Des 432 oh desa x Rp 12.960.000
. Malaria at Demam kerja Labor 2014 Rp30.000 x
PKM 12 bln

Pemeriksaan Melihat Pewarnaan Sediaan Jan s/d 5 SD x12 ds


3 Sediaan darah parasit dan darah 100% Laborat Labor Des 720 x 12 bln x Rp. 2880000
hasil MFS malaria pemeriksaan hasil MFS orium 2014 4000
sediaan darah

Mengetahui Penderita Rumah Malaria, Jika ada 2oh x 3


4 PE Malaria asal kasus PE Malaria Malaria 100 % penderit Survelens kasus 6 oh kasus x Rp Rp 180.000
yang ( + ) a 30.000

Pemeriksaan
ulang sampel Memantau Melakukan Rumah 2oh x 3
5 darah penderita penderita kunjungan Penderita 100 % Penderit Malaria, Jika ada 24 oh kasus x 4 hr Rp 720.000
(+) Follow up malaria (+) rumah malaria a Labor kasus Rp 30.000
hari ke 4,14,28. penderita ( + )
dan 90.

Mengetahui Mendata Tempat- Desa Malaria


Pendataa Tempat tempat tempat Wilayah Surveylan Mei 4 org x12 Rp.2880000
6 nTempat-tempat Perindukan perindukan perinduka 100% Kerja Kesling 2014 96 oh dsx2 hr
nyamuk Nyamuk nyamuk n nyamuk Pkm Kader x30000
Anopheles anopheles
STANDAR OPERATIONAL PROSEDUR
(SOP) PROGRAM MALARIA
Pengertian Malaria merupakan penyakit yang disebabkan oleh infeksi parasit
Tujuan Mencegah terjadinya penularan Penyakit Malaria
Etiologi - Plasmodium vivax
(Penyebab) - Plasmodium malariae
- Plasmodium falcifarum
- Plasmodium ovale
Cara penularan Penyakit malaria ditularkan atau disebarkan melalui gigitan nyamuk
anopheles betina.Penyebab penyakit malaria adalah
plasmodium.Plasmodium hidup di dalam air liur nyamuk anopheles
betina.Ketika nyamuk anopheles betina menusuk dan menghisap
darah manusia,air liur nyamuk anopheles betina pindah ke aliran
darah manusia
Anamnesa -. Keluhan utama Pada penderita Malaria : Demam
,menggigil,berkeringat, dapat disertai dengan gejala lain: Sakit
kepala, mual dan muntah
- Riwayat berkunjung dan bermalam di daerah endemik malaria
sebelumnya
- Riwayat tinggal di daerah endemik malaria
LANJUTAN.
Pemeriksaan 1. Demam (pengukuran dengan temperatur >37,5C )
Fisik 2. Konjungtiva atau telapak tangan pucat
3. Pembesaran limfa
4. Pembesaran hati

Pemeriksaan - Ada tidaknya parasit malaria(positif atau negatif)


laboratium - Spesies dan stadium Plasmodium
- kepadatan Parasit

Pengobatan - ACT (Artemisini Combined Therapy) + Primaquin

Kriteria Sembuh 1. Penderita dikatakan sembuh apabila : gejala klinis (demam)


hilang dan parasit tidak ditemukan pada hari ke-4 sampai dengan
hari ke-28

Kebijakan/Lang 1. Melakukan kerja sama dengan lintas sektor yang terkait.


kah-langkah 2. Penyuluhan tentang informasi penyakit malaria pada masyarakat.
yang dilakukan 3. Penyediaan obat malaria di puskesmas
KAPAN PENDERITA MALARIA DIPERIKSA ULANG
DARAHNYA?
Untuk P. falsiparum, P. vivax dan jenis lainnya Hanya untuk P.
vivax

Hari
0 H H H H H H
3 7 1 2 2 9
4 1 8 0

Hari pertama Seperti


Periksa darah jari dengan pemeriksaan
diperiksa
mikroskop pada H 3 H
darah dan
Hitung kepadatan parasit 28.
terdiagnosis
Periksa keadaan klinis
malaria
penderita malaria
Periksa suhu badan dengan
termometer H 42
Bila
pakai
DHP
JUMLAH PENEMUAN KASUS
MALARIA BERDASRKAN DESA WILAYAH PUSKESMAS LANGSA TIMUR
TAHUN 2013
Positif
Malaria
NO DESA JUMLAH PENDUDUK Konfirmasi Lab

1 Alur Merbo 1490 12 0

2 Alur Pinang 1793 28 0

3 Buket Mdg Ara 411 2 0

4 Buket Metuah 965 11 0

5 Buket Pulo 225 6 0

6 Buket Rata 390 3 0

7 Cinta Raja 985 12 0

8 Mtg Cengai 570 3 0

9 Mtg Panyang 627 10 0

10 Mtg Setui 747 18 0

11 Senebok Antara 638 12 0

12 Simpang Wie 190 1 0

13 Sungai Lueng 1550 21 0

14 Sukarejo 1627 17 0

15 Kappa 634 10 0

16 Alue Pineng Timue 1965 0 0


JUMLAH KONFIRMASI LABORATORIUM DAN POSITIF
MALARIA DI WILAYAH PUSKESMAS LANGSA LAMA TAHUN
2013
INDIKATOR YANG TELAH DICAPAI
Pelaksanaan MFS di Desa Sidodadi

Anda mungkin juga menyukai