Anda di halaman 1dari 7

TUGAS 1.

5
INSTRUMEN EVALUASI
PERAWATAN SISTEM KOPLING

OLEH :

M. BUDI SATRIA WAHYU HIDAYAT

KELAS : A

PROGRAM DARING PPG DALAM JABATAN


JURUSAN TEKNIK OTOMOTIF
UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR
2019
INSTRUMEN
PENILAIAN
SISTEM KOPLING
XI TKR
KISI KISI SOAL

Sekolah : SMK Negeri 3 Selong


Kelas/Jurusan : XI/Teknik Kendaraan Ringan
Mata Pelajaran : Menerapkan Cara Perawatan Kopling
Bentuk soal : Pilhan Ganda
Tahun pelajaran : 2019

No Kompetensi Kelas Materi Indikator Level No. Bentuk


Dasar Kognitif Soal Soal
1 2 3 4 5 6 7 8
1. Menerapkan XI  Prosedur  Siswa mampu  L1/C1 1,2 Pilihan
cara dan teknik mengidentifikasi Ganda
perawatan komponen plat
perawatan
Kopling
sistem kopling
kopling fungsinya.
 Siswa mampu
 L3/C4 3,4, Pilihan
 Teknik menganalisa
5 Ganda
gangguan pada
perawatan
sistem kopling.
Komponen  L2/C3 6,7, Pilihan
 Siswa mampu
sistem 8,9, ganda
menerapkan
kopling 10
pemeriksaan
kopling dengan
alat ukur.

Level kognitif
Level 1 (L1) : Mengingat (C1), dan Memahami (C2)
Level 2 (L2) : Mengaplikasikan (C3)
Level 3 (L3) : Menganalisis (C4), Mengevaluasi (C5), dan Mencipta (C6)
Soal :

1. Bagian plat kopling yang berfungsi untuk meredam hentakan/puntiran saat


kopling mulai menghubungkan/meneruskan putaran dan pada saat akselerasi
maupun deselerasi adalah……..

a. Facing
b. Disc Plate
c. Clutch Hub
d. Torsion Dumper
e. Cushion plate

2. Bagian plat kopling yang berfungsi untuk menyatukan kampas kopling dan
cushion plate serta menyatukan cushion plate dan disc plate adalah…….
a. Clutch Hub
b. Torsion dumper
c. Rivet/paku keling
d. Facing
e. Disc plate

3. Gangguan pada kopling yang disebabkan oleh bantalan pembebas yang aus
atau kotor adalah……..
a. Kopling slip
b. Kopling bergetar
c. Perpindahan gigi sulit
d. Transmisi loncat
e. Kopling berisik

4. Penyebab terjadinya kopling slip adalah………


a. Tekanan pegas penekan terlalu kuat
b. Jarak antara pedal kopling dengan lantai terlalu pendek
c. Kampas kopling baru dipasang
d. Permukaan plat penekan tidak rata
e. Terdapat kebocoran pada saluran hidroliknya
5. Di bawah ini beberapa hal yang bukan disebabkan oleh kampas kopling yang
telah habis adalah……..
a. Suara berisik yang tidak lazim
b. Mobil tidak kuat menanjak
c. Perpindahan gigi keras
d. Suara mesin berdengung
e. Perpindahan gigi susah

6. Di bawah ini adalah langkah-langkah pemeriksaan pedal kopling, kecuali…….


a. Ukur tinggi pedal kopling
b. Periksa gerak bebas pedal kopling
c. Periksa clearance
d. Periksa locknut
e. Periksa coil spring

7. Di bawah ini yang bukan merupakan hal-hal dalam pemeriksaan komponen


kopling mekanis adalah…….
a. Kondisi kampas kopling
b. Kondisi keausan pegas diafragma
c. Kondisi release bearing
d. Kondisi garpu penekan
e. Kondisi minyak hidrolis

8. Pemeriksaan dan pengukuran kedalaman pegas diafragma adalah……..


a. 0,2 mm
b. 0,3 mm
c. 0,4 mm
d. 0,5 mm
e. 0,6 mm

9. Pemeriksaan dan pengukuran kedalaman kampas dan paku keling dengan


menggunakan jangka sorong, batas kedalaman paku keling adalah……….
a. 0,2 mm
b. 0,3 mm
c. 0,4 mm
d. 0,5 mm
e. 0,6 mm

10. Di bawah ini merupakan pemeriksaan yang dilakukan saat overhaul sistem
kopling, kecuali…………
a. Memeriksa keausan plat kopling
b. Memeriksa keolengan plat kopling
c. Memeriksa keausan bantalan pembebas
d. Memeriksa keolengan fly wheel
e. Memeriksa keausan pegas diafragma
KUNCI JAWABAN DAN PEDOMAN PENSKORAN SOAL PILIHAN GANDA

No Kunci jawaban Skor


1 d. Torsion Dumper 1
2 c. Rivet/paku keling 1
3 e. Kopling berisik 1
4 b. Jarak antara pedal kopling dengan lantai terlalu pendek 1
5 a. Suara berisik yang tidak lazim 1
6 d. Periksa locknut 1
7 e. Kondisi minyak hidrolis 1
8 e. 0,6 mm 1
9 b. 0,3 mm 1
10 c. Memeriksa keausan bantalan pembebas 1
Jumlah skor 10

𝑱𝒖𝒎𝒍𝒂𝒉 𝒔𝒌𝒐𝒓 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒅𝒊𝒑𝒆𝒓𝒐𝒍𝒆𝒉


Nilai = × 𝟏𝟎𝟎
𝟏𝟎

Mengetahui, Selong, ……………… 2019


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran

Abdul Wahid, S.Pd M. Budi Satria W.H, ST


NIP. 196705281990031004 NIP.

Anda mungkin juga menyukai