Anda di halaman 1dari 1

TEKNIK TRACING

1. Manual tracing

Meletakkan gambar asli di bawah kertas kalkir, lembaran acetate. Mika susu/kodaktis, boleh
kertas doorslag, atau kertas roti, lalu digambar menggunakan tinta cina, rapido, atau

2. Digital Tracing
Tracing digital saat ini banyak dikerjakan dengan bantuan computer. Gambar asli discan, lalu
dijiplak lewat bantuan prinanti lunak semacam Adobe Illustrator, Adobe Freehand, Adobe
Photoshop, coreldraw atau corel painter.

Berikut merupakan cara untuk mengubah gambar bitmap menjadi vector menggunakan
coreldraw X6 :
1. Masukkan gambar/image bitmaps ke dalam coreldraw,
2. Klik foto yang telah dimasukkan pada coreldraw.
3. Lalu pilih trace Bitmap pada toolbar, muncul pilihan:
4. Jika ingin melakukan Trace otomatis maka pilih Quick Trace
5. Hasil akhir
6. Jika memilih outline trace maka aka nada pilihan
7. Disini yang dipilih adalah line art, maka akan uncul kotak preview untuk mengatur trace
sebelah kiri adalah gambar asli dan sebelah kanan preview gambar trace vector.

Pada tampilan menu options:

a. Type of images, pilih salah satu ( missal pilih logo atau yang lain dan lihat perubahan pada
tampilan vektornya)
b. Atur smoothing dan detail sesuai keinginan lihat perubahan pada tampilannya
c. Color mode akan menentukan mode warna pada gambar vector hasil trace
d. Pada menu options, kotak delete original images, jika diaktifkan maka nanti gambar bitmap
akan tehapus diganti gambar vector pada halaman corel draw-nya
8. Setelah disetting, lalu klik ok
9. Hasil akhir
10. Maka pada halaman corel draw, gambar bitmap akan tertumpuk dengan gambar vector dan
bisa diubah warna, di un group, dan lain-lain.
 Selain itu gambar vector juga bisa diubah menjadi bitmap, masih menggunakan
CorelDraw X6 langkah-langkah:
1. Buka file gambar vector pada Coreldraw X6, misal logo Telkomsel
2. Lalu klik menu File-export(ctrl+E) pilih ekstensi yang biasanya digunakan pada file
bitmap misal *jpg.
3. Terakhir klik export.

BAYAR 

Anda mungkin juga menyukai