Anda di halaman 1dari 2

1.

Post Lobectomy
Pada post lobectomy tampak gambaran pergeseran mediastinum ke arah yang sakit atau
setelah dilakukan reseksi, elevasi dari diafragma pada daerah yang sakit, penurunan
volume thoraks pada daerah yang sakit.

Pre dan post Lobectomy1


C : Rontgen dada PA pasien wanita 69 tahun dengan adenocarsinoma paru yang akan
menjalani lobektomi paru kiri atas yang menunjukkan massa di lobus paru kiri atas. D :
Rontgen dada AP langsung setelah reseksi lobus paru kiri atas menunjukkan pergeseran
mid line ke kiri dan elevasi diafragma kiri dan pengurangan volume toraks kiri

2. Agenesis Paru
Pada agenesis paru tampak gambaran opaq pada sisi yang sakit, gambaran hiperinflasi
pada sisi yang sehat, peningkatan suara nafas pada sisi yang sehat, sesak saat aktifitas dan
peningkatan suara hipersonor pada saat pemeriksaan fisik perkusi.

Agenesis Paru2,3
Tampak gambaran opaq pada hemitoraks kiri dengan penurunan volume
1. Kim CW, Godelman A, Jain VR, Merav A, Haramati LB. Postlobectomy chest
radiographic changes: A quantitative analysis. Can Assoc Radiol J [Internet]. Elsevier
Inc.; 2011;62(4):280–7.
2. Arica V, Arica S, Yetim T, Bayarogullari H, Yalçin H. Congenital Agenesis of the Left
Lung: A Rare Case. J Clin Imaging Sci. 2011;1(1):47.
3. Kisku K, Panigrahi M, Sudhakar R, Nagarajan A, Ravikumar R, Daniel J. Agenesis of lung
- A report of two cases. Lung India. 2009;25(1):28.

Anda mungkin juga menyukai