Anda di halaman 1dari 2

LAPORAN HASIL KEGIATAN TERAPI AKTIVITAS

KELOMPOK ULAR TANGGA PADA LANSIA


DI PANTI WERDHA PURI KEBAJIKAN

Struktur Organisasi

Waktu : Sabtu, 7 September 2019 (Pukul : 09.00 – 09.30 WIB


Tempat : Panti Werdha Puri Kebajikan
 Leader : Nira deviana, S.Kep
 Co. Leader : Indah Banuasih, S.Kep
 Observer : Dina astriana, S.Kep
 Fasilitator : Fitri, S.Kep
Fariz farte, S.Kep
Rismawati, S.Kep
Fitri dwi yona, S.Kep
Linda, S.Kep
Neli agustina, S.Kep
Susan, S.Kep
Muhammad Basirun, S.Kep
 Dokumentasi : Nurlailah, S.Kep

A. Tahap Persiapan
Sebelum kegiatan dimulai maka semua tempat dan media sudah disiapkan terlebih
dahulu. Kemudian mengadakan kontrak dengan klien berkaitan dengan tempat dan waktu
akan dilaksanakannya terapi aktivitas kelompok. Sedangkan alat dan media TAK sudah
dipersiapkan seperti paket permainan ular tangga.

B. Tahap Pelaksanaan
1. Acara pelaksanaan penyuluhan dimulai pada pukul 09.00 wib.
2. Kegiatan dilaksanakan oleh mahasiswa dan berperan sesuai dengan tugasnya masing-
masing.
C. Evaluasi
1. Evaluasi Struktur
a) Peserta yang mengikuti TAK sebanyak 6 orang
b) Setting tempat TAK sudah sesuai dengan setting tempat yang ditetapkan
c) Peserta dapat mengikuti kegiatan dari awal hingga akhir dengan tertib
d) Perlengkapan alat dan media yang digugnakan sudah lengkap sesuai dengan yang
sudah direncanakan yaitu : kertas bergambar dan pensil warna
e) Metode TAK sudah sesuai dengan yang direncanakan yaitu diskusi dan simulasi.
2. Evaluasi Proses
a) Klien tidak meninggalkan tempat selama kegiatan berlangsung
b) Klien dapat mengikuti kegiatan dari awal hingga akhir dengan tertib
c) Klien berpartisipasi aktif dalam permainan
d) Perorganisasian dapat terlaksana sesuai yang direncana
3. Evaluasi Hasil
a) Peserta dapat bermain dengan baik
b) Peserta dapat menjelaskan tujuan bermain ular tangga
c) Peserta dapat memperkenalkan diri

Anda mungkin juga menyukai