Anda di halaman 1dari 9

SOAL LATIHAN LINGKARAN DAN BAGIAN-BAGIANNYA

1. Unsur-unsur lingkaran

Garis lengkung A ke C disebut BUSUR AC

Garis lengkung B ke C disebut BUSUR BC

Busur AC + Busur BC + Busur BD + Busur DA = Keliling lingkaran


Tulislah nama/unsur lingkaran berikut ini!

O =____________________________

AB =____________________________

OB =___________________________

Lengkung AC =__________________________

Daerah BOC =__________________________________

Busur AC + Busur CB + Busur BA =___________________________

Tulislah unsur lingkaran!

AO =_____________________________________

Lengkung AF =____________________________________

Daerah AOF =_____________________________________

O =_______________________________

FG =__________________________________

Lengkung BC =___________________________
Diameter =___________________

Radius/jari-jari=__________________

Garis busur =_____________________

Titik pusat lingkaran =____________________

Juring =_______________________

Keliling lingkaran =_________________________________________


Pilihlah jawaban yang tepat

1. Titik pada tengah lingkaran tepat disebut


a. Busur
b. Titik pusat
c. Tali busur
d. Diameter
2. Dua titik yang dihubungkan garis melalui titik pusat lingkaran disebut
a. Diameter
b. Busur
c. Jari-jari
d. Juring
3. Daerah dalam lingkaran yang diapit dua jari-jari disebut
a. Juring
b. Busur
c. Tembereng
d. Diameter
4. Berikut ini adalah undur0undur lingkaran kecuali
a. Juring
b. Diameter
c. Titik pusat
d. Titik focus
5. Hitunglah keliling dari bangun berikut ini! Dengan jari-jari 14 cm

6. Dengan jari-jari 10 cm

7. Dengan jari-jari 7 cm
8. Sebuah prisma segitiga dengan ukuran sebagai berikut . Hitung volumenya!

9. Panjang jari-jari lingkaran 14 cm. Cerilah luasnya!

10. Dua buah lingkarna masing masing jari-jarinya 6 cm dan 8 cm. Cari selisih luasnya!

11. Diameter sebuah lingkaran adalah 56 cm. Carilah luasnya!

12. Sebuah lingkaran dengan luas 1386 cm2 , pi =22/7. Carilah jari-jarinya!

13. Keliling sebuah lingkaran adalah 132 cm2. Jika pi = 22/7 tentukan luasnya!

14. Luas lingkaran 2464 cm2. Tentukan kelilingnya!

15. Sebuah prisma segitiga dengan alas 7 cm tinggi alas 10 cm dan tinggi prisma 12 cm.
Hitung volumenya!
16. Diameter sebuah roda adalah 40 cm, Roda tersebut digelindingkan 200 kali, Berapa
cm jarak yang ditempuh ?
17.

Anda mungkin juga menyukai