Anda di halaman 1dari 1

SOAL FISIKA

KELAS X IA 3 - 4

1. Sebuah benda diukur menggunakan jangka sorong dan mikrometer sekrup. Laporkan hasil
pengukuran yang ditunjukan sebagai berikut.

a. b.

2. Hitunglah sesuai dengan aturan pembulatan angka penting:


a. 2,46 x 10³ g + 5,4 x 10³ kg
b. 5,87 x 106 — 2,83 x 106
c. 9,45 x 108 : 1,2 x 105
d. (6,2 x 10-2 cm) x (2,2 x 10⁴ m)

3. Dua buah vektor masing-masing F1 = 15 N dan F2 = 10 N mengapit sudut 60°. Tentukan besar
resultan kedua vektor!

4. Seorang siswa diminta berlari di lapangan sepak bola. Dari


titik pojok lapangan dia berlari ke timur hingga sejauh 80 m dalam waktu 25 s. Kemudian melanjutkan ke
arah utara hingga sejauh 60 m dalam waktu 15 s. Tentukan:

a. Jarak tempuh dan perpindahan siswa

b. Kecepatan dan kelajuan rata-rata siswa

5. Posisi sebuah sepeda dinyatakan oleh x = 2t² + 5t — 1 dengan x dalam meter dan t dalam sekon.
Hitung kecepatan sepeda pada t = 1 s.

Anda mungkin juga menyukai