Anda di halaman 1dari 1

JUDUL : Kadek Darmawan1 I Wayan Suartana2 ( 2018) Tingkat Kecukupan Modal, Pertumbuhan Kredit,

dan Risiko Operasional Pada Profitabilitas Lembaga Perkreditan Desa

ISU PENELITIAN :

TUJUAN PENELITIAN: untuk mengetahui apakah kecukupan modal, pertumbuhan kredit, dan risiko
operasional berpengaruh terhadap kemampuan LPD di Kabupaten Gianyar dalam memperoleh laba di
tahun 2015-2017

TEORI YANG DIGUNAKAN :

METODE

LOKASI : Kabupaten Gianyar

VARIABEL DAN PENGUKURAN :

INDEPENDEN : Kecukupan Modal (X1), Pertumbuhan Kredit (X2), Risiko Operasional (X3)

DEPENDEN : Profitabilitas(Y)

PENGUKURAN: Tingkat kecukupan modal = Total Modal ATMR x 100%, PK = kredit periode sekarang-
kredit periode sebelumnya kredit periode sebelumnya x 100%, Rasio BOPO = Beban Operasional
Pendapatan Operasional x 100%

POPULASI DAN SAMPEL : 213 sampel LPD di kabupaten gianyar, epurposive sampling

JENIS DAN SUMBER DATA: Jenis data yang digunakan adalah data kuantitatif. Sumber data sekunder
didapatkan dari Laporan Keuangan Gabungan yang diperoleh dari Lembaga Pemberdayaan Lembaga
Perkreditan Desa (LPLPD)

METODE PENGUMPULAN DATA: metode dokumentasi

TEKNIK ANALISIS DATA : regresi linear berganda

HASIL PENELITIAN : hasil uji F dan Hasil uji t menunjukkan bahwa kecukupan modal, dan pertumbuhan
kredit berpengaruh positif dan risiko operasional berpengaruh negative pada profitabilitas Lembaga
Perkreditan Desa (LPD) di Kabupaten Gianyar periode 2015-2017.

Anda mungkin juga menyukai