Anda di halaman 1dari 1

Job Safety Analysis

Nama Pekerjaan Pembuatan Bahan Peledak Tanggal 24 oktober 2019 No. JSA Kelompok 2 (F1D11733)
Bagian Peledakan Dianalisa Oleh Nezha naufaldilla N
Seksi/Lokasi PIT FST Disetujui Oleh Johannes Cevin Ginting
Alat Pelindung Diri yang harus digunakan: Lengkap (Helm, Masker, Sarung Tangan, dan Sepatu safety

URAIAN LANGKAH PEKERJAAN BAHAYA YANG BISA TIMBUL TINDAKAN PENCEGAHAN/PENGENDALIAN


1 Pengecekan handak 1 Kontaminasi bahan Eliminasi (Pengecekan masa berlaku handak)
kimia pada handak Administrasi (Pembuatan keterangan masa berlaku handak)
APD (Lengkap)
2 Pengangkutan handak 1 Handak jatuh dan Eliminasi (Penutupan kemasan handak secara rapat)
tumpah Rekayasa Engineering (Pengangkutan menggunakan lori)
APD (Lengkap)
3 Persiapan alat dan Bahan 1 Handak terjatuh, Eliminasi (Pekerja dihimbau untuk berhati-hati)
Peledak terpijak dan tumpah Administrasi (Pembuatan area khusus dan rambu-rambu)
APD (Lengkap)
4 Perhitungan perbandingan 1 Salah Perhitungan Eliminasi (Melakukan perhitungan dengan fokus)
handak Rekayasa Engineering (Perhitungan dengan kalkulator)
APD (Lengkap)
5 Pencampuran handak 1 Handak tumpah Eliminasi (Hati-hati saat melakukan pencampuran)
2 Kelebihan handak Subtitusi (Menggunakan alat sesuai ukuran dan kegunaan)
Rekayasa Engineering (Penggunaan alat-alat khusus pencampuran)
APD (Lengkap)
6 Pengembalian alat dan bahan 1 Kontaminasi bahan Eliminasi (Penutupan kemasan handak secara rapat serta penempatan alat sesuai
peledak sisa ke gudang kimia pada handak pada tempatnya)
2 Handak jatuh dan Rekayasa Engineering (Pengangkutan menggunakan lori)
tumpah APD (Lengkap)

Anda mungkin juga menyukai