Anda di halaman 1dari 428

PEMERINTAH KABUPATEN

KUTAI KARTANEGARA

PERATURAN BUPATI KUTAI KARTANEGARA


NOMOR 29 TAHUN 2017
2018

RENCANA KERJA
PEMERINTAH DAERAH

2017
PEMERINTAH KABUPATEN KUTAI KARTANEGARA

PERATURAN BUPATI KUTAI KARTANEGARA


NOMOR 29 TAHUN 2017

Tentang :

RENCANA KERJA PEMERINTAH DAERAH


TAHUN 2018

2017
BUPATI KUTAI KARTANEGARA

PROVINSI I{ALI}IANTAN TIMUR


PERATURAIT BUPATI KUTAI KARTANEGARA
ITOMOR 29 TAIilIJN 2OI7

TENTANG

RENCANA KIRJA PEMERINTAH DAERAH


I(ABUPATEN KUTAI KARTANEGARA TAHUN 2OIA

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

BUPATI KUTAI I(ARTANEGARA,


Menimbang a. bahwa dalam rangka mewujudkan perencanaan pembangunan
daerah yang transparan, resporlslf, efisiensi, efektif, akuntabel,
partisipasi, terukur, berkeadilan dan berkelanjutan guna
terselenggara.nya tata kelola kepemerintahan yang baik, perlu
disusun Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) yang
mengacu pada Rencana Pembangunan Jangka Menengah
Daerah (RPJMD) Teknokratik Kabupaten Kutai Kartanegara
?ahun 2016-2027 dan merupakan satu sistem perenc€Lnaan
pembangunan daerah;
b. bahwa Dokumen Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD)
Kabupaten Kutai Kartanegara Tahun 2018 merupakan pedoman
bagi Perangkat Daerah di lingkungan pemerintah daerah dalam
menJrusun prograrn pembangunan yang akan dilaksanakan pada
Tahun 2Ol8;
c. bahwa berdasarkan ketentuan dalam Pasal 129 ayat (2) dan (3)
Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia Nomor 54
Tahun 2OIO tentang Pelaksanaan Peraturan Pemerintah
Nomor 8 Tahun 2OO8 tentang Tahapan, Tata cara Penyusunan,
Pengendalian, dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan
Daerah Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD), disebutkan
Rencana Pembangunan Daerah Rencana Kerja Pemerintah
Daerah (RKPD) Kabupaten ditetapkan dengan Peraturan Bupati
setelah Rencana Pembangunan Daerah Rencana Kerja
Pemerintah Daerah (RKPD) Provinsi ditetapkan dan selanjutnya
menjadi landasan penyusunan Kebijakan Umum APBD (KUA)
dan Frioritas dan Pla-fon Anggaran Sementara (PPAS) dalam
rangka penyusunan Rancangan Anggaran Pendapatan dan
Belanja Daerah (RAPBD) Tahun 2Ol8:.
d. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud
dalam huruf a, huruf b dan huruf c diatas, perlu membentuk
Peraturan Bupati tentang Rencana Kerja Pemerintah Daerah
Kabupaten Kutai Kartanegara Tahun 2018.

Jalan Wolter Monginsidi Kode Pos 7551I Kalimantan Timur


Telp.66103t -661029-662088 Fax.( 0541 ) 66t094
Mengingat : 1. Pasal 18 ayat (6) Undang-Undang Dasar Negara Republik
Indonesia Tahun 1945;
2. Undang-UndangNomor 27 Tahun 1959 tentang Penetapan
Undang-Unda-ng Darurat Nomor 3 Tahun 1953 tentang
Pembentukan Daerah Tingkat II di Kalimantan Timur (Lembaran
Nega-ra Republik Indonesia Tahun 1953 Nomor 9) sebagai
Undang-Undalg (Lembaran Nega-ra Republik Indonesia Tahun
1959 Nomor 72, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 1820);
3. Undang-UndangNomor 17 Tahun 2OO3 tentang Keuangan
Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003
Nomor 47, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 4286);
4. Undang-Undalg Nomor 1 Tahun 2004 tentang perbendaharaan
Nega-ra (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004
Nomor 5, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 4355);
5. Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2O04 tentang pemeriksaan
Pengelolaan dan TanggungJawab Keuangan Negara (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2OO4 Nomor 66,
Tambahanlembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4400);
6. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2OO4 tentang Sistem
Perencanaan Pembangunan Nasional (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2OO4 Nomor lO4, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4421);
7. Undang-Undang Nomor lZ Tahun 2OOZ tentang Rencana
Pembangunarr Jangka panjang Nasional Tahun -2OO5_2O25
{Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 33,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 47OOl;
8. Undaag-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang pemerintahan
Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014
Nomor 244, "fambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5587) sebagaimana diubah berapa kali terakhir dengan
Undang-Undang Nomor 9 Ta,hun 2015 tentang perubahan
Kedua Atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2bl4 tentang
Pemerintahan Daerah (kmbaran Negara Republik Indonesii
Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 5679);
9. Peraturan Pemerintah Nomor 20 Tahun 2004 tentang Rencana
Kerja Pemerintah (Lembaran Nega_ra Republik Indoneiia Tahun
2004 No 74, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 4405);
10. Peraturan Pemerintah Nomor 58 tahun 2OOS tentang
Pengelolaan Keuangan Daerah (Lembaran Nega.ra Republii
Indonesia Tahun 2005 Nomor 140, Tambahanl_e mbaran tr,legrra
Republik Indonesia Nomor 4578);
11. Peraturan Pemerintah Nomor 39 Tahun 2006 tentalg Tata Cara
Pengendalian dan Evaluasi pelaksanaan Rencana pembangunan
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2006 Nomor 96,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4663);
12. Peraturan Pemerintah Nomor 3 Tahun 2OO7 tentang Laporan
Penyelenggaraan Pemerintah Daerah Kepada Pemerintah,
Laporan Keterangan Pertalggungjawaban Kepala Daerah Kepada
Dewan Perwakilan Rakyat Daerah dan Informasi Laporan
Penyelenggaraaa Pemerintah Daerah Kepada Masyarakat
embaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 19,
(t
Tambahan kmbaran Nega-ra Republik Indonesia Nomor 4693);
13. Peraturan Pemerintah Nomor 6 Tahun 2008 tentang pedoman
Evaluasi Penyelenggaraan Pemerintah Daerah (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 19, Tambahan l,embaran
Negara Republik Indonesia Nomor 4815);
14. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan,
Tata Ca-ra Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi pelaksanaan
Rencana Pembangunan Daerah (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 20O8 Nomor 21, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 4817);
15. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor lg Tahun 2016
tentang Perangkat Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2016 Nomor 114);
16. Peraturan Presiden Nomor 2 Tahun 2015 tentaag Rencana
Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) ZOtS_ZOtg
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2O15 Iriomor 3);
77. Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia Nomor 13
Tahun 2006 tentang pedoman pengelolaan Keuangan Daerah
sebagaimana telah beberapa kaji diubah terakhir dengan
Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 21 Tahun 2011 tenting
Perubahan Kedua Atas peraturan Menteri dalam Negeri Nomoi
13 Tahun 2006 tentang pedoman pengelolaan Xeuangaa Daerah
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 201 t Nomoi3 t0);
18. Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia Nomor 54
Tahun 20 10 tentang pelaksanaan peraturan pemerintah
Nomor 8 tahun 2008 tentang Tahapan, Tata Cara penyusunan,
Pengendalian dan Evaluasi pelaksaaaan Rencana pembangunan
Daerah (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 20 11
Nomor 517);
19. Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia Nomor 32
Tahun 2Ol7 tentartg penyusunan Rencana Ke4'a pemerintah
Daerah Tahun 2O18;
2O. Peraturan Daerah Provinsi Kalimantan Timur Nomor ls
Tahun 2008 tentalg Rencana pembangunan Jaagka panjang
Daerah Provinsi Kalimaltan Timur Tahun 2OOS-2O21 (Lembarai
Daerah Provinsi Kalimantan Timur Tahun 2OOg Nomor 15);
21. Peraturan Daerah Provinsi Kalimantan Timur Nomor Z
Tahun 2O14 tentang Rencana pembangunan Jangka Menengah
Daerah Provinsi Kalimantan Timur Tahun 2}l3_2}lg (Lembaran
Daerah Provinsi Kalimantan Timur Tahun 2Ol4 Nomor 7,
Tambahan Lembaran Daerah provinsi Kalimantan Timur
Nomor 66);
22. Peratluran Daerah Kabupaten Kutai Kartanegara Nomor 17
Tahun 2O10 tentang Rencana pembangunal Jangka panjang
Daerah (RPJPD) (Lembaran Daerah Kabupaten Kutai
Kartanegara Tahun 2010 Nomor l7);
23. Peraturan Daerah Kabupaten Kutai Kartanega-ra Nomor 7
Tahun 2016 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah
(RPJM) (Lembaran Daerah Kabupaten Kutai Ka,rtanegara Tahun
2016 Nomor 71);
24.Peraturan Daerah Kabupaten Kutai Kafianegara Nomor 8
Tahun 2016 Pemetaaa Urusal Pemerintahan yang Menjadi
Kewenangan Pemerintahan Kabupaten Kutai Kartanega-ra
(Lembaran Daerah Kabupaten Kutai Kartanegara Tahun 2016
Nomor 72);
25. Peraturan Daerah Kabupaten Kutai Kartanegara Nomor 9
Tahun 2016 tentang Pembentukan daa Susunan Perangkat
Daerah Kabupaten Kutai Kartanegara (Lembaran Daerah
Kabupaten Kutai Ka-rtanegara Tahun 2016 Nomor 73);
26. Peraturan Bupati Nomor 2l Tah:..lr,, 2OI2 tentang
Sistem
Perencalaan Pembangunan Daerah (Berita Daeralt Kabupaten
Kutai Kartanegara);

MEMUTUSKAN:

Menetapkan PERATURAN BUPATI TENTANG RENCANA KERJA


PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN KUTAI XARTANEGARA
TAHUN 2018.

BAB I
KETENTUAN UMUM

Pasal 1

Dalam Peraturan Bupati ini yarrg dima-ksud dengan:

1. Daerah ada-1ah Kabupaten Kutai Kartanegara.


2. Pemerintah Daerah adalah Kepala Daerah sebagai unsur
penyelenggara pemerintahan daerah yang memimpin
pelaksanaan urusan pemerintahan yang menjadi
kewenangan otonom.
3. Kepala Daerah selanjutnya disebut Bupati adalah Bupati
Kabupaten Kutai Kartanegara.
4. Sekretaris Daerah ada,lah Sekretaris Daerah Kabupaten
Kutai Kartanegara.
5. Perangkat Daerah adalah unsur pembantu Bupati dan
Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Kutai
Kartanegara dalam penyelenggaraan urusan pemerintahan
yang menjadi kewenangan Pemerintah Kabupaten Kutai
Kartanega-ra.
6. Tim Anggaran Pemerintai Daerah yang selanjutnya disingkat
TAPD adalah Tim yang dibentuk dengan Keputusan Bupati
dan dipimpin oleh Sekretaris Daerah yang mempunyai tugas
menyiapkan serta melaksanakan kebijakan Bupati dalam
ralgka penyusunan APBD, yang anggotanya terdiri dari
pejabat perencana daerah, PPKD dan pejabat iainnya sesuai
dengan kebutuhan.
7. Pejabat Pengelola Keuangan Daerah yang selanjutnya
disingkat PPKD adalah Kepala Satuan Keq'a Pengelola
Keuangan Daerah yang mempunyai tugas melaksana-kan
pengelolaan APBD dan bertindak sebagai bendahara umum
daerah.
8. Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah disingkat
dengal RPJMD adalah Dokumen Perencanaan untuk periode
5 (lima) tahun.
9. Kebijakan Umum APBD yang selanjutnya disingkat KUA
adalah dokumen yang memuat kebijakaa bidang
pendapataa, belanja dan pembiayaan serta asumsi yang
mendasarinya untuk periode 1 (satu) tahun.
1O. Prioritas dan Pla.fon Anggaran Sementara yang selanjutnya
disingkat PPAS adalah rancangan program prioritas dan
patokan batas maksimal anggaran yarlg diberikan kepada
Perangkat Daerah untuk setiap program sebagai acuan
dalam penyusunan RKA Perangkat Daerah sebelum
disepakati dengaa DPRD.
11. Rencana Kerja Pembangunan Daerah yang selanjutnya
disebut RKPD adalah dokumen perencanaan pembangunan
daerah untuk periode I (satu) tahun pada Tahun 2018.
12. Rencana Ke{a Perangkat Daerah yarrg selanjutnya disebut
Renja Perangkat Daerah adaiah Dokumen perencana€rn
untuk periode 1 (satu) tahun.
13. Rencana Kerja dan Anggaran Perangkat Daera.l. adalah
dokumen perencanaan dan penganggaran yang berisi
rencana pendapatan, rencana belanja program dan kegiatan
Perangkat Daerah serta rencana pembiayaan sebagai dasar
penyusunan APBD.
14. Rancangan Angga-ran Pendapatan dan Belanja Daerah yang
selanjutnya disingkat RAPBD adalah rencara keuangan
tahunan pemerintah daerah yang dibahas dan disetujui
bersama oleh pemerintah daerah dan DPRD dan ditetapkan
dengan Peraturan Daerah.

BAB II
MAKSUD DAN TUJUAN

Pasal 2

(1) Penl'usunan RKPD Tahun 2018 dengaa maksud:


a. menjadi pedoman setiap Perangkat Daerah dalam menyusun
Renja Perangkat Daerah Tahun 2018;
b. menjadi bahan penyusunan KUA darr Prioritas dan ppAS
Tahun 2018; dan
c. menjadi pedoman bagi Pemerintah Daerah dalam menl,usun
RAPBD Tahun 2018.
(2) RKPD Tahun 2018 bertujuan menciptakan sinkronisasi dan
integrasi program / kegiatan pembangunan antara Pemerintah
Pusat dan Provinsi dengan Pemerintai Daerah sehingga
pembangunan dapat dilaksanakal secara optimal dalam upaya
meningkatkan kesejahteraan rakyat.
BAB III
RENCANA KBRJA PEMERINTAH DAERAH

Pasal 3

RKPD Tahun 2078 merupakal Dokumen Perencanaan


Pembalgunan Daerah dalam jangka waktu 1 (satu) tahun yang
dimulai pada tanggal 1 Januari 2018 dan berakhir pada tanggal 31
Desember 2O18.

Pasal 4

Perangkat Daerah dalam penyusunan Renja Perangkat Daerah


Tahun 2018 sebagaimana dimaksud dalam Pasal 2 ayat (11,
menggunakan RKPD Tahun 2018, untuk:
a. menyusun rancangan akhir Renja Perangkat Daerah;dan
b, sebagai bahan untuk penyusunan pra RKA Perangkat Daerah.

Pasal 5

(1) RKPD dapat diubah jika tidak sesuai dengan perkembangan


keadaan dalam tahun be{alan.
(2) Perkembalgan keadaan dalam tahun berjalan sebagaimaaa
dimaksud pada ayat ( 1), seperti:
a. perkembangan yang tidak sesuai dengaa kerangka
pendanaal dan rencala program dan kegiatan prioritas
daerah;
b. keadaan yang menyebabkal saldo anggaran lebih tahun
angga,ran sebelumnya harus digunakan untuk tahun
berjalan; dan atau
c. keadaan darurat dal keadaan luar biasa sebagaimana
ditetapkan dalam peraturan perundalg-undangar.

Pasal 6

Uraian lebih lanjut mengenai Dokumen RKPD Tahun 2018


sebagaimana tercantum dalam lampiran ini, yang merupatan
bagian tidak terpisahkan dari Peraturan ini.
BAB IV
KBTBNTUAN PENUTUP

Pasal 7

Peraturan Bupati ini mulai berlaku pada tanggal diundangkan.


Agar setiap orang mengetahuinya, memerintahkan pengUndangan
Peraturan Bupati ini dengan penempatannya dalam Berita Daerah
Kabupaten Kutai Kartanegara.

Ditetapkan di Tenggarong
Mei 2Ol7

Diundangkan di Tenggarong
pada tanggal 31 Mei 2Ol7

SEKRETARIS
I{ABUPATEN

1 9o2 198802 1 002


BERITA I{ABUPATEN KUTAI I{ARTANEGARA TAHUN 2OT7 NOMOR 29
DAFTAR ISI
DAFTAR ISI I
DAFTAR TABEL .................................................................................................................................... III
DAFTAR GAMBAR .................................................................................................................................V
BAB I
PENDAHULUAN ..................................................................................................................................... 1
1.1. Latar Belakang ........................................................................................................................ 1
1.1.1. Pengertian RKPD ..................................................................................................................... 1
1.1.1.1. Proses Penyusunan RKPD ...................................................................................................... 1
1.1.1.2. Kedudukan RKPD terhadap RPJMD, Renstra Perangkat Daerah, Renja Perangkat Daerah . 2
1.1.1.3. Tindaklanjut terhadap Proses Penyusunan RAPBD ................................................................ 3
1.2. Dasar Hukum Penyusunan .................................................................................................... 3
1.3. Hubungan Antar Dokumen .................................................................................................... 4
1.4. Sistematika Dokumen RKPD ................................................................................................. 5
1.5. Maksud dan Tujuan ................................................................................................................ 5
BAB II
EVALUASI HASIL PELAKSANAAN RKPD TAHUN LALU DAN CAPAIAN KINERJA
PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN ...................................................................... 6
2.1. Gambaran Umum Kondisi Daerah ........................................................................................ 6
2.1.1. Aspek Geografi dan Demografi ................................................................................................ 6
2.2. Aspek Kesejahteraan Masyarakat ......................................................................................... 9
2.2.1. Kesejahteraan dan Pemerataan Ekonomi ................................................................................ 9
2.2.2. Kesejahteraan Sosial .............................................................................................................. 12
2.2.3. Seni Budaya dan Olahraga .................................................................................................... 16
2.3. Aspek Pelayanan Umum ...................................................................................................... 17
2.3.1. Urusan Wajib Pelayanan Dasar ............................................................................................. 17
2.3.2. Urusan Wajib yang Tidak Berkaitan dengan Pelayanan Dasar ............................................. 22
2.3.3. Urusan Pilihan ........................................................................................................................ 29
2.4. Aspek Daya Saing ................................................................................................................. 37
2.4.1. Fokus Kemampuan Ekonomi Daerah ..................................................................................... 37
2.4.2. Fokus Fasilitas Wilayah/Infrastruktur ...................................................................................... 41
2.4.3. Fokus Iklim Berinvestasi ......................................................................................................... 45
2.4.4. Fokus Sumber Daya Manusia ................................................................................................ 47
2.5. Permasalahan Pembangunan Daerah ................................................................................ 48
2.5.1. Permasalahan daerah yang berhubungan dengan prioritas dan sasaran pembangunan
daerah ..................................................................................................................................... 48
2.5.1.1. Telaah Pokok-Pokok Pikiran DPRD ....................................................................................... 48
2.5.1.2. Identifikasi Permasalahan Sasaran Pembangunan Daerah ................................................... 51
BAB III
RANCANGAN KERANGKA EKONOMI DAERAH DAN KEBIJAKAN KEUANGAN DAERAH ......... 55
3.1. Arah Kebijakan Ekonomi Daerah ........................................................................................ 55
3.1.1. Kondisi Ekonomi Daerah Tahun 2016 dan 2017 .................................................................... 55

I
3.1.1.1. Kinerja Perekonomian Daerah ............................................................................................... 55
3.1.1.2. Struktur Ekonomi Kabupaten Kutai Kartanegara ................................................................... 56
3.1.2. Tantangan dan Prospek Perekonomian Daerah Tahun 2017 dan Tahun 2018. ................... 57
3.1.2.1. Tantangan dan Prospek ......................................................................................................... 57
3.1.2.2. Target Kinerja Pembangunan Ekonomi Daerah Tahun 2018 ................................................ 58
3.2. Arah Kebijakan Keuangan Daerah ...................................................................................... 59
3.2.1. Proyeksi Keuangan Daerah dan Kerangka Pendanaan ......................................................... 59
3.2.1.1. Arah Kebijakan Pendapatan Daerah ...................................................................................... 59
3.2.2.2. Arah Kebijakan Belanja Daerah ............................................................................................. 61
3.2.2.3. Arah Kebijakan Pembiayaan Daerah ..................................................................................... 63
BAB IV
PRIORITAS DAN SASARAN PEMBANGUNAN DAERAH ................................................................. 65
4.1. Tema Pembangunan Kutai Kartanegara tahun 2018 ........................................................ 65
4.2. Tujuan dan Sasaran .............................................................................................................. 66
4.3. Prioritas Pembangunan Daerah .......................................................................................... 71
BAB V
RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN PRIORITAS DAERAH ....................................................... 93
BAB VI
PENUTUP

II
DAFTAR TABEL
Tabel 2.1. Luas wilayah berdasarkan kecamatan ............................................................................. 6
Tabel 2.2. Jumlah Penduduk Berdasarkan Kecamatan Tahun 2016 ................................................ 8
Tabel 2.3. Laju Pertumbuhan Ekonomi Kabupaten Kutai Kartanegara Tahun 2013 – 2016 ............ 9
Tabel 2.4 Indeks Gini Kabupaten Kutai Kartanegara Tahun 2010-2015 ........................................ 11
Tabel 2.5. Perkembangan APM dan APK Kabupaten Kutai Kartanegara Tahun 2014 – 2016 ...... 12
Tabel 2.6. Angka Kematian Bayi (AKB) Kabupaten Kutai Kartanegara 2010-2016 ........................ 13
Tabel 2.7. Balita Gizi Buruk Kabupaten Kutai Kartanegara 2013-2016 .......................................... 15
Tabel 2.8. Jumlah Penduduk Miskin Tahun 2013-2016* ................................................................. 15
Tabel 2.9. Tingkat Pengangguran Terbuka Tahun 2010-2015 ........................................................ 15
Tabel 2.10. Indeks Indeks Pembangunan Manusia Kutai Kartanegara Tahun 2010-2015 ............... 16
Tabel 2.11. Jumlah Kelompok Kesenian ........................................................................................... 17
Tabel 2.12. Gedung Sarana Olahraga Di Kabupaten Kutai Kartanegara .......................................... 17
Tabel 2.13. Capaian Pelayanan Umum Bidang Pendidikan .............................................................. 18
Tabel 2.14 Capaian Pelayanan Umum Bidang Kesehatan .............................................................. 18
Tabel 2.15. Panjang dan kondisi Jalan di Wilayah Kabupaten Kutai Kartanegara ............................ 19
Tabel 2.16. Kondisi Irigasi di Wilayah Kabupaten Kutai Kartanegara ............................................... 20
Tabel 2.17. Perkembangan Layanan Umum Perumahan ................................................................. 21
Tabel 2.18. Crime Rate Kabupaten Kutai Kartanegara 2013-2015 ................................................... 21
Tabel 2.19. Tingkat Partisipasi Angkatan Kerja Penduduk Berumur 15 Tahun ke atas .................... 22
Tabel 2.20. Tingkat Capaian Tertib Adminitrasi Kependudukan dan Catatan Sipil Kutai Kartanegara
2014-2016 ....................................................................................................................... 25
Tabel 2.21. Jumlah LPM Kutai Kartanegara 2015 ............................................................................. 25
Tabel 2.22. Tingkat Capaian Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana Kutai Kartanegara
2014-2016 ....................................................................................................................... 26
Tabel 2.23. Jumlah Angkutan Darat dan Penumpang Angkutan Darat Kutai Kartanegara 2014-
2016 ................................................................................................................................ 26
Tabel 2.24. Akses Terhadap Teknologi dan Informasi Kutai Kartanegara 2012-2014 ...................... 27
Tabel 2.25. Jumlah UMK dan Koperasi Kutai Kartanegara 2014-2016 ............................................. 27
Tabel 2.26. Investasi dan Daya Serap Tenaga Kerja Kutai Kartanegara 2013-2015........................ 27
Tabel 2.27. Fasilitas Kepemudaan dan Olah Raga Kutai Kartanegara 2015 .................................... 28
Tabel 2.28. Seni dan Budaya Kutai Kartanegara 2014-2016 ........................................................... 28
Tabel 2.29. Pengunjung Perpustakaan Kutai Kartanegara 2014-2015 ............................................. 29
Tabel 2.30. Penerapan Arsip Baku di Perangkat Daerah Kutai Kartanegara 2014-2015 ................. 29
Tabel 2.31. Jumlah Kunjungan Wisata Kutai Kartanegara 2016 ....................................................... 30
Tabel 2.32. Jumlah Luas Panen, Produktivitas dan Produksi Beras Kutai Kartanegara 2015 .......... 32
Tabel 2.33. Jumlah Luas Panen, Produktivitas dan Produksi Jagung dan Ubi Kayu Kutai
Kartanegara 2015 ........................................................................................................... 32
Tabel 2.34. Produksi Peternakan Kabupaten Kutai Kartanegara 2015 ............................................. 33
Tabel 2.35. Produksi Perkebunan Kabupaten Kutai Kartanegara 2015 ............................................ 33
Tabel 2.36. Luas Lahan Hutan Kabupaten Kutai Kartanegara 2015 ................................................. 34
Tabel 2.37. Laju Pertumbuhan NTB Pertambangan dan Penggalian Kabupaten Kutai Kartanegara
2013-2016 ....................................................................................................................... 35
Tabel 2.38. Pengeluaran Rata-Rata per Kapita Sebulan Menurut Daerah Kota dan Pedesaan, 2013-
2015 ................................................................................................................................ 37

III
Tabel 2.39. Penduduk Berumur 15 Tahun Keatas yang Bekerja Menurut Jenis Kelamin, Lapangan
Usaha, dan Pendidikan Tertinggi yang Ditamatkan, 2011 – 2015 ................................. 38
Tabel 2.40. Persentasi Konsumsi RT Non Pangan Kabupaten Kutai Kartanegara 2012-2014 ........ 39
Tabel 2.41. Produktivitas Per Sektor Kabupaten Kutai Kartanegara ................................................. 40
Tabel 2.42. Rasio Panjang Jalan Terhadap Jumlah Kendaraan Kabupaten Kutai Kartanegara 2009-
2011 ................................................................................................................................ 41
Tabel 2.43. Jumlah Orang/Barang Melalui Dermaga Kabupaten Kutai Kartanegara Tahun 2010-
2011 ................................................................................................................................ 41
Tabel 2.44. Persentase luas Wilayah Produktif Kabupaten Kutai Kartanegara Tahun 2008 s.d
2012 ................................................................................................................................ 42
Tabel 2.45. Nama dan Klasifikasi Hotel di Kabupaten Kutai Kartanegara Tahun 2014 ................... 43
Tabel 2.46. Rasio Penduduk dan Rumah Tangga Rumah Tangga Pengguna Air Bersih ................ 44
Tabel 2.47. Data Operasional PLN Wilayah Pengelolaan Rayon Tenggarong ................................. 45
Tabel 2.48. Akses Terhadap Teknologi dan Informasi ...................................................................... 45
Tabel 2.49. Angka Kriminalitas Selama 1 (satu) Tahun Kabupaten Kutai Kartanegara tahun 2010-
2015 ................................................................................................................................ 46
Tabel 2.50. Rasio lulusan S1/S2/S3 Kabupaten Kutai Kartanegara ................................................. 47
Tabel 2.51. Rasio Ketergantungan Kabupaten Kutai Kartanegara, 2013-2016 ................................ 48
Tabel 2.52. Pokok-Pokok Pikiran DPRD Kutai Kartanegara ............................................................. 49
Tabel 2.53. Permasalahan Pembangunan Daerah Berdasarkan Sasaran RPJMD .......................... 51
Tabel 3.1. Kinerja Perekonomian Daerah 2016 dan Proyeksi tahun 2017 ...................................... 56
Tabel 3.2. Perbandingan Kontribusi dan Pertumbuhan Pertanian, Kehutanan dan Perikanan,
Pertambangan dan Penggalian, dan Industri Pengolahan. ............................................ 57
Tabel 3.3. Kinerja Perekonomian Daerah 2016 dan Proyeksi tahun 2017 ...................................... 57
Tabel 3.4. Target Perekonomian Kutai Kartanegara 2018 .............................................................. 59
Tabel 3.5. Arah Kebijakan Pendapatan Keuangan Daerah 2018 .................................................... 60
Tabel 3.6. Realisasi dan Proyeksi/Target Pendapatan Kabupaten Kutai Kartanegara Tahun 2015
s.d tahun 2019 ................................................................................................................ 61
Tabel 3.7. Realisasi dan Proyeksi Belanja Daerah Tahun 2015 s.d Tahun 2019 ........................... 63
Tabel 3.8. Realisasi dan Proyeksi/Target Pembiayaan Daerah Tahun 2015 s.d Tahun 2019 ........ 63
Tabel 4.1. Keterkaitan Visi dan Misi Kabupaten Kutai Kartanegara Tahun 2016-2021 .................. 66
Tabel 4.2. Sasaran makro Kabupaten Kutai Kartanegara ............................................................... 67
Tabel 4.3. Misi, Tujuan dan Sasaran tahun 2018 ............................................................................ 67
Tabel 4.4. Keterkaitan Prioritas Pembangunan Kutai Kartanegara, Nawacita, Prioritas Nasional
dan Prioritas Provinsi Kalimantan Timur 2018 ............................................................... 71
Tabel 4.5. Program Prioritas Kabupaten Kutai Kartanegara Tahun 2018 ....................................... 73

IV
DAFTAR GAMBAR
Gambar 1.1. Proses Penyusunan RKPD Kabupaten Kutai Kartanegara 2018 ..................................... 2
Gambar 1.2. Hubungan RPJMD, Renstra PD, RKPD dan Renja PD .................................................... 2
Gambar 1.3. Tindaklanjut RKPD dalam Proses Penganggaran Daerah bersama DPRD..................... 3
Gambar 1.4. Hubungan RKPD dengan Dokumen Lainnya ................................................................... 4
Gambar 2.1. Peta Wilayah Administratif Kabupaten Kutai Kartanegara ............................................... 7
Gambar 2.2. Curah Hujan dan Hari Hujan Menurut Kecamatan ........................................................... 7
Gambar 2.3. Kepadatan Penduduk Berdasarkan Kecamatan Tahun 2016 .......................................... 8
Gambar 2.4. Perkembangan Inflasi Kabupaten Kutai Kartanegara Tahun 2013 – 2016 .................... 10
Gambar 2.5. Perkembangan PDRB Perkapita Kutai Kartanegara Tahun 2013 – 2015 ...................... 11
Gambar 2.6. Kurva Lorentz Kutai Kartanegara 2016 .......................................................................... 11
Gambar 2.7. Indeks Williamson Kabupaten Kutai Kartanegara Tahun 2013 - 2016 ........................... 12
Gambar 2.8. Perkembangan Rata-Rata Lama Sekolah Kabupaten Kutai Kartanegara Tahun 2014 –
2016 ................................................................................................................................ 13
Gambar 2.9. Angka Harapan Hidup Kabupaten Kutai Kartanegara Tahun 2010-2016 ...................... 14
Gambar 2.10. Angka Harapan Hidup Kabupaten Kutai Kartanegara Tahun 2010-2016 ...................... 16
Gambar 2.11. Ruang Terbuka Hijau Kabupaten Kutai Kartanegara Tahun 2015 ................................. 21
Gambar 2.12. Perkembangan Kasus Kekerasan Terhadap Perempuan dan Anak Kabupaten Kutai
Kartanegara .................................................................................................................... 22
Gambar 2.13. Perkembangan Pemberdayaan Perempuan Kabupaten Kutai Kartanegara .................. 23
Gambar 2.14. Perkembangan Ketersediaan Pangan Utama Kabupaten Kutai Kartanegara ............... 23
Gambar 2.15. Perkembangan Penyelesaian Kasus Lingkungan Hidup Kabupaten Kutai Kartanegara24
Gambar 2.16. Perkembangan Penyelesaian Kasus Lingkungan Hidup Kabupaten Kutai Kartanegara24
Gambar 2.17. Produksi Perikanan dan Konsumsi Ikan Kabupaten Kutai Kartanegara 2014 - 2016 .... 30
Gambar 2.18. Proporasi Kunjungan Wisata Berdasarkan Daya Tarik Wisata Kabupaten Kutai
Kartanegara 2014 - 2016 ................................................................................................ 31
Gambar 2.19. Kontribusi Sektor Pariwisata terhadap PDRB Kabupaten Kutai Kartanegara 2014 -
2016 ................................................................................................................................ 31
Gambar 2.20. Luas Hutan dan Lahan Kritis Kabupaten Kutai Kartanegara Tahun 2016 ..................... 35
Gambar 2.21. Pertumbuhan Pengadaan Listrik dan Gas Kabupaten Kutai Kartanegara Tahun 2016 . 36
Gambar 2.22. Pertumbuhan Nilai Tambah Bruto Industri Pengolaha Kabupaten Kutai Kartanegara
Tahun 2013 - 2016 ......................................................................................................... 36
Gambar 2.23. Perkembangan Transmigrasi Kabupaten Kutai Kartanegara Tahun 2012 - 2015 ......... 37
Gambar 2.24. Persentase Penduduk Menurut Golongan Pengeluaran Per Kapita Sebulan Kabupaten
Kutai Kartanegara 2014 .................................................................................................. 39
Gambar 2.25. Indeks Diterima Petani (It), Indeks Dibayar Petani (Ib) dan Nilai Tukar Petani (NTP)
Kabupaten Kutai Kartanegara, Januari-Desember 2015 ................................................ 40
Gambar 2.26. Persentase Rumah Tangga Menurut Sumber Air Minum Kabupaten Kutai Kartanegara
Tahun 2012 ..................................................................................................................... 44
Gambar 3.1. Struktur Ekonomi Kabupaten Kutai Kartanegara berdasarkan PDRB atas harga berlaku
tahun 2016 ...................................................................................................................... 56
Gambar 4.1. Tahapan Tema Pembangunan Kutai Kartanegara 2016-2021 ....................................... 65

V
BAB I
PENDAHULUAN
1.1. Latar Belakang
Pembangunan daerah merupakan suatu upaya sistemik menuju perubahan kehidupan masyarakat
yang lebih baik, yang dilakukan secara bertahap, gradual, fokus dan berkesinambungan.
Perencanaan pembangunan daerah merupakan bagian dari tanggung jawab pemerintahan daerah
dalam merespon permasalahan pembangunan daerah yang diwujudkan dengan langkah-langkah
masa depan dengan prinsip holistik, integratif, tematik dan spasial, dalam koridor sinergisitas dan
harmoni.
Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) merupakan dokumen rencana pembangunan periode
tahunan yang wajib disusun oleh Pemerintah Daerah berdasarkan kaedah-kaedah perencanaan
pembangunan daerah sebagaimana diatur dalam sistem perencanan pembangunan nasional.
1.1.1. Pengertian RKPD
Rencana Kerja Pemerintah Daerah, yang selanjutnya disebut RKPD, merupakan penjabaran
Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD), yang memuat rancangan kerangka
ekonomi Daerah, prioritas pembangunan Daerah, serta rencana kerja dan kerangka pendanaan
untuk jangka waktu 1 (satu) tahun yang disusun berpedoman pada Rencana Kerja
Pemerintah (RKP) dan program strategis nasional.

RKPD Kabupaten Kutai Kartanegara 2018 ditetapkan dengan Peraturan Bupati Kutai Kartanegara,
dengan berpedoman pada pencapaian visi, misi, tujuan, sasaran, strategi, arah kebijakan dan
program yang telah ditetapkan berdasarkan Peraturan Daerah Nomor 7 tahun 2016 tentang
RPJMD Kutai Kartanegara 2016-2021.
Proses Penyusunan RKPD
Penyusunan RKPD Kutai Kartanegara 2018, mengacu pada Peraturan Menteri Dalam Negeri
Nomor 54 Tahun 2010 dengan memperhatikan Undang-Undang nomor 23 tahun 2014, khususnya
terhadap penyelenggaraan urusan pemerintahan daerah.

Proses penyusunan RKPD, dilakukan dengan pendekatan teknokratik, partisipatif, politis, serta
atas-bawah dan bawah-atas. Pendekatan teknokratis dilakukan dengan menggunakan metode
dan kerangka berpikir ilmiah untuk mencapai tujuan dan sasaran pembangunan Daerah.
Pendekatan partisipatif dilaksanakan dengan melibatkan berbagai pemangku kepentingan.
Pendekatan politis dilaksanakan dengan menjabarkan RPJMD Kutai Kartanegara 2016-2021
yang telah menjadi dokumen rencana melalui pembahasan bersama dengan DPRD. Pendekatan
atas-bawah dan bawah-atas merupakan hasil perencanaan yang diselaraskan dalam
musyawarah pembangunan yang dilaksanakan mulai dari desa, kecamatan, kabupaten,
provinsi, hingga nasional.

Penyusunan RKPD Kabupaten Kutai Kartanegara dimulai dari analisis hasil evaluasi pencapaian
kinerja tahun sebelumnya, serta memperhatikan kondisi daerah, kebijakan nasional dan provinsi,
yang selanjutnya dirumuskan permasalahan-permasalahan pembangunan daerah melalui
pendekatan teknokratik yakni berupa analisis isu strategis daerah, sedangkan dari pendekatan
politis memperhatikan pokok-pokok pikiran DPRD sebagai representasi fungsi controling terhadap
pelaksanaan RPJMD 2016-2021. Selanjutnya dalam rangka menjamin keberhasilan
pembangunan yang menyentuh permasalahan dan kebutuhan daerah maka disusun prioritas
pembangunan daerah yang merupakan gambaran komitmen pemerintah daerah dalam merespon
isu strategis dan permasalahan pembangunan daerah. Wujud dari komitmen tersebut tergambar
dari program dan kegiatan pembangunan daerah.

RKPD 2018
1
Tahapan penyusunan RKPD 2018, diawali dengan penyusunan Rancangan Awal RKPD, dilanjutkan
dengan penyusunan Rancangan RKPD dan disempurnakan di dalam dokumen Rancangan Akhir
RKPD, tahap akhir dilakukan penyesuaian kembali terhadap Rencana Kerja Pemerintah (RKP)
2018 dan RKPD Provinsi Kalimantan Timur 2018, selanjutnya ditetapkan dengan Peraturan Bupati
Kutai Kartanegara. Adapun proses penyusunan RKPD dapat dilihat pada gambar 1.1. berikut :

Gambar 1.1. Proses Penyusunan RKPD Kabupaten Kutai Kartanegara 2018

Kedudukan RKPD terhadap RPJMD, Renstra Perangkat Daerah, Renja Perangkat


Daerah
RKPD 2018 berpedoman pada RPJMD 2016-2021, dengan melakukan beberapa penyesuaian,
diantaranya perubahan susunan perangkat daerah Kutai Kartanegara berdasarkan Peraturan
Daerah Nomor 9 tahun 2016.

RKPD 2018, merupakan penjabaran dari RPJMD pada periode ke -2. Selanjutnya RKPD
diterjemahkan lebih lanjut dalam Rencana Kerja Perangkat Daerah (renja-PD) untuk menjadi
dokumen rencana tahunan yang disusun secara simultan dan saling terkait, sehingga Renja PD
menjadi bahan RKPD dan sebaliknya RKPD menjadi dasar penetapan Renja PD. Berikut Skema
hubungan RPJMD, Renstra PD, RKPD dan Renja PD, dijelaskan dalam gambar 1.2. berikut:
Gambar 1.2. Hubungan RPJMD, Renstra PD, RKPD dan Renja PD

RKPD 2018
2
Tindaklanjut terhadap Proses Penyusunan RAPBD
Proses perencanaan dan penganggaran merupakan bagian dari proses kebijakan pemerintah
daerah yang saling terkait, sehingga diperlukan penguatan konsistensi perencanaan dan
penganggaran daerah, RKPD dijadikan dasar dalam penyusunan Kebijakan Umum Anggaran
Pendapatan dan Belanja Daerah (KU-APBD) dan Prioritas dan Plafon Anggaran Sementara (PPAS),
yang disampaikan kepada Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kutai Kartanegara yang
selanjutnya dibahas dan disepakati bersama antara Pemerintah Kabupaten Kutai Kartanegara dan
DPRD untuk menjadi pedoman dalam penyusunan Rancangan APBD yang disertai dengan
penyusunan Rencana Kerja Anggaran (RKA) Perangkat Daerah berdasarkan Analisis Standard
Belanja (ASB) dan Standard Harga Barang dan Jasa (SHBJ). Rancangan APBD tersebut selanjutnya
disampaikan oleh Pemerintah Kabupaten Kutai Kartanegara untuk dibahas, disetujui dan
ditetapkan oleh DPRD menjadi peraturan daerah, yang selanjutnya dijadikan sebagai instrumen
pengendalian dan evaluasi pembangunan daerah. Adapun hubungan antara perencanaan dan
penganggaran dapat dijelaskan pada gambar berikut:
Gambar 1.3. Tindaklanjut RKPD dalam Proses Penganggaran Daerah bersama DPRD

1.2. Dasar Hukum Penyusunan


Dasar hukum penyusunan mengacu pada peraturan perundang-undangan yang memuat secara
langsung penyusunan RKPD, adapun peraturan tersebut antara lain sebagai berikut:
a. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara;
b. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional;
c. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan
antara Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah;
d. Undang–Undang Republik Indonesia Nomor 17 Tahun 2007 tentang tentang Rencana
Pembangunan Jangka Panjang Nasional Tahun 2005-2025
e. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah;
f. Peraturan Pemerintah Nomor 6 Tahun 2008 Tentang Pedoman Evaluasi Penyelenggaraan
Pemerintahan Daerah;
g. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan,
Pengendalian, Dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah;
h. Peraturan Pemerintah Nomor 18 Tahun 2016 tentang Perangkat Daerah;
i. Peraturan Presiden Nomor 5 Tahun 2010 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah
Nasional Tahun 2010-2014;
j. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan
Keuangan Daerah sebagaimana telah diubah beberapa kali, terakhir dengan Peraturan Menteri
RKPD 2018
3
Dalam Negeri Nomor 21 Tahun 2011 tentang Perubahan Kedua Atas Peraturan Menteri Dalam
Negeri Nomor 13 Tahun 2006 Tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah;
k. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 54 Tahun 2010 tentang Pelaksanaan Peraturan
Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tata Cara Penyusunan, Pengendalian dan
Evaluasi Pelaksanaan Perencanaan Pembangunan Daerah;
l. Peraturan Menteri Dalam negeri 32 Tahun 2017 tentang Penyusunan Rencana Kerja
Pemerintah Daerah Tahun 2018;
m. Instruksi Menteri Dalam Negeri Nomor 061/2911/SJ Tahun 2016 tentang Tindak Lanjut
Peraturan Pemerintah Nomor 18 Tahun 2016 Tentang Perangkat Daerah.
n. Peraturan Daerah Nomor 17 tahun 2010 tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang
Kutai Kartanegara 2005-2025.
o. Peraturan Daerah Nomor 9 Tahun 2013 tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten Kutai
Kartanegara Tahun 2013-2033
p. Peraturan Daerah Nomor 7 Tahun 2016 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah
Kutai Kartanegara 2016-2021.
q. Peraturan Daerah Nomor 9 thn 2016 tentang Susunan Perangkat Daerah Kabupaten Kutai
Kartanengara.
r. Peraturan Bupati Nomor 21 Tahun 2012 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Daerah
Kabupaten Kutai Kartanegara.
1.3. Hubungan Antar Dokumen
Sebagai instrumen perencanaan pembangunan daerah, RKPD memiliki hubungan sistemik dalam
skema perencanaan pembangunan nasional. Hierarki tertinggi dokumen perencanaan
pembangunan nasional adalah Rencana Pembangunan Jangka Panjang Nasional (RPJPN) 2005-
2025, yang diacu oleh pemerintah Provinsi dalam bentuk Rencana Pembangunan Jangka Panjang
Daerah (RPJPD) 2005-2025, dan selanjutnya diacu oleh Pemerintah Kabupaten Kutai Kartanegara
dalam RPJPD Kabupaten Kutai Kartanegara 2005-2025.

Selanjutnya RPJPD Kutai Kartanegara 2005-2025 khususnya periode keempat (2016-2020)


menjadi pedoman dalam penyusunan RPJMD Kutai Kartanegara 2016-2021 dengan
memperhatikan Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten Kutai Kartanegara (RTRW) Tahun 2013-
2033, hingga akhirnya diturunkan secara periodik didalam RKPD. Hubungan antar dokumen
perencanaan pembangunan daerah dapat dilihat pada gambar 1.4. berikut:
Gambar 1.4. Hubungan RKPD dengan Dokumen Lainnya

RKPD 2018
4
1.4. Sistematika Dokumen RKPD
Sistematika RKPD, disusun sebagai berikut :
BAB I. PENDAHULUAN
Penjelasan mengenai gambaran umum penyusunan RKPD agar substansi pada bab-bab
berikutnya dapat dipahami dengan baik.
BAB II. EVALUASI HASIL PELAKSANAAN RKPD TAHUN LALU DAN CAPAIAN KINERJA
PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN
Evaluasi pelaksanaan RKPD tahun lalu menguraikan tentang hasil evaluasi RKPD tahun
lalu, selain itu juga memperhatikan dokumen RPJMD dan dokumen RKPD tahun berjalan
sebagai bahan acuan.
BAB III. RANCANGAN KERANGKA EKONOMI DAERAH DAN KEBIJAKAN KEUANGAN DAERAH
Memuat penjelasan tentang kondisi ekonomi tahun lalu dan perkiraan tahun berjalan, yang
antara lain mencakup indikator pertumbuhan ekonomi daerah, sumber-sumber
pendapatan dan kebijakan pemerintah daerah yang diperlukan dalam pembangunan
perekonomian daerah meliputi pendapatan daerah, belanja daerah dan pembiayaan
daerah
BAB IV. PRIORITAS DAN SASARAN PEMBANGUNAN DAERAH
Mengemukakan secara eksplisit perumusan prioritas dan sasaran pembangunan daerah
berdasarkan hasil analisis terhadap hasil evaluasi pelaksanaan RKPD tahun lalu dan
capaian kinerja yang direncanakan dalam RPJMD, identifikasi isu strategis dan masalah
mendesak ditingkat daerah dan nasional, rancangan kerangka ekonomi daerah beserta
kerangka pendanaan
BAB V. RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN PRIORITAS DAERAH
Mengemukakan secara eksplisit rencana program dan kegiatan prioritas daerah yang
disusun berdasarkan evaluasi pembangunan tahunan, kedudukan tahun rencana (RKPD)
dan capaian kinerja yang direncanakan dalam RPJMD. Rencana program dan kegiatan
prioritas harus mewakili aspirasi dan kepentingan masyarakat. Diuraikan dari program dan
kegiatan yang paling bermanfaat atau memiliki nilai kegunaan tinggi bagi masyarakat
BAB VI. PENUTUP
Penjelasan tahapan-tahapan sistematika penyajian rancangan awal pada bab-bab diatas,
sehingga memberikan gambaran Pemerintah Kutai Kartanegara dalam penyusunan RKPD
2018.
1.5. Maksud dan Tujuan
Maksud dan Tujuan Penyusunan RKPD Kutai Kartanegara tahun 2018, sebagai berikut :
a. Maksud:
Meningkatkan kualitas pembangunan daerah dengan memperhatikan potensi dan permasalahan
pembangunan daerah secara komprehensif.
b. Tujuan:
1) Menyediakan dokumen rencana pemerintah Kabupaten Kutai Kartanegara tahun 2018 yang
mengacu pada rencana kerja pemerintah dan rencana kerja pemerintah provinsi tahun 2018;
2) Menyediakan instrumen pengendalian dan evaluasi pembangunan Kabupaten Kutai
Kartanegara tahun 2018, terutama dalam rangka penilaian kinerja pembangunan daerah;
3) Sebagai pedoman penyusunan KUA dan PPAS tahun 2018.

RKPD 2018
5
BAB II
EVALUASI HASIL PELAKSANAAN RKPD TAHUN LALU DAN CAPAIAN
KINERJA PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN
2.1. Gambaran Umum Kondisi Daerah
2.1.1. Aspek Geografi dan Demografi
Kutai Kartanegara merupakan salah satu daerah otonom di Provinsi Kalimantan Timur, yang
memiliki karakteristik wilayah yang dapat dibagi menjadi 3 (tiga) zona, yakni: pertama, zona hulu
dengan karakteristik wilayah dataran, perbukitan dan perairan sungai dengan kecenderungan
potensi ekonomi pada pertanian, perkebunan dan perikanan tangkap dan budidaya perairan
sungai, yang terdiri dari 6 (enam) kecamatan, yakni Tabang, Kembang Janggut, Kenohan, Kota
Bangun, Muara Muntai dan Muara Wis, kedua, zona tengah dengan kecenderungan karakteristik
wilayah dataran, perbukitan dan perairan sungai, potensi ekonomi didominasi pertanian,
perikanan, perdagangan dan jasa, terdiri dari 6 (enam) kecamatan, yakni, Muara Kaman, Sebulu,
Tenggarong, Tenggarong Seberang, Loa Kulu dan Loa Janan, sedangkan ketiga, zona pesisir
dengan kecenderungan karakteristik wilayah dataran, perbukitan dan perairan laut dan muara,
potensi wilayah didominasi oleh pertanian dan perikanan, terdiri dari 6 (enam) kecamatan, yakni
Marangkayu, Muara Badak, Sanga-Sanga, Anggana, Muara Jawa dan Samboja.
a. Letak, Batas dan Luas Kabupaten Kutai Kartanegara.
Letak Kabupaten Kutai Kartanegara diantara 115o26’28” Bujur Timur/Longitude East 117o36’43”
Bujur Timur/Longitude East 1o28’21” Lintang Utara/Latitude North 1o08’ 06” Lintang
Selatan/Latitude South.
Kabupaten Kutai Kartanegara secara administratif berbatasan dengan, Sebelah Utara : Kabupaten
Bulungan, Kabupaten Kutai Timur dan Kota Bontang. Sebelah Timur : Selat Makasar. Sebelah
Selatan : Kabupaten Penajam Pasir Utara dan Kota Balikpapan. Sebelah Barat : Kabupaten Kutai
Barat. Selain dari itu wilayah Kabupaten Kutai Kartanegara mengelilingi wilayah Kota Samarinda.
Luas Kabupaten Kutai Kartanegara 27.263,10 Km2 , yang terbagi atas 18 kecamatan dengan luas
wilayah sebagai berikut :
Tabel 2.1. Luas wilayah berdasarkan kecamatan
Kecamatan Luas (Km2)
1. Samboja 1,045.90
2. Muara Jawa 754.50
3. Sanga-Sanga 233.40
4. Loa Janan 644.20
Wilayah
5. Loa Kulu 1,405.70 Pesisir
6. Muara Muntai 928.60 22%
Wilayah
7. Muara Wis 1,108.16 Hulu
8. Kota Bangun 1,143.74 Wilayah 52%
Tengah
9. Tenggarong 398.10 26%
10. Sebulu 859.50
11. Tenggarong Seberang 437.00
12. Anggana 1,798.80
13. Muara Badak 939.09
14. Marang Kayu 1,165.71
15. Muara Kaman 3,410.10
16. Kenohan 1,302.20
17. Kembang Janggut 1,923.90
18. Tabang 7,764.50
Total 27,263.10

RKPD 2018
6
Gambar 2.1. Peta Wilayah Administratif Kabupaten Kutai Kartanegara

b. Iklim
Wilayah Kabupaten Kutai Kartanegara beriklim tropis yang memilki dua musim yakni musim
penghujan dan musim kemarau, yang terlihat dari curah hujan yang tidak merata setiap tahun,
curah hujan tertinggi pada bulan februari dan April yaitu 330 mm dengan jumlah hari hujan 20 hari.
Wilayah kecamatan tertinggi curah hujan terdapat di kecamatan Tabang sebesar 215 mm dan
terendah di Kembang Janggut 85 mm, sedangkan hari hujan terbanyak di kecamatan sanga-sanga
yakni 14 hari.
Gambar 2.2. Curah Hujan dan Hari Hujan Menurut Kecamatan

250 16

14

200

12

10
150

100
6

50

0 0
Tenggaron
Muara Sanga Muara Kota Tenggaron Muara Marang Muara Kembang
Samboja Loa janan Loa Kulu Muara Wis Sebulu g Anggana Kenohan Tabang
Jawa Sanga Muntai Bangun g Badak Kayu kaman Janggut
Seberang
Curah Hujan 141 121 105 148 137 97 135 139 141 186 133 149 163 142 106 133 85 215

Hari Hujan 11 11 14 13 9 8 8 11 11 7 11 12 10 11 7 8 7 11

RKPD 2018
7
c. Penduduk
Penduduk merupakan titik sentral dalam proses pembangunan daerah, terutama dalam proses
pencapaian pembangunan yang berkelanjutan. Penduduk merupakan subjek dan sekaligus objek
pembangunan, sehingga proses pembangunan sangat dipengaruhi oleh kapasitas penduduk yang
bermukim di wilayah Kabupaten Kutai Kartanegara. Jumlah, pertumbuhan dan pola sebaran
penduduk menjadi bagian penting dalam perumusan kebijakan pembangunan daerah. Adapun
jumlah penduduk Kabupaten Kutai Kartanegara sampai dengan tahun 2016 sebesar 662.481
jiwa, dengan pertumbuhan penduduk sebesar 2,48% (BPS, 2016), sedangkan sebaran penduduk
cenderung terkonsentrasi di wilayah perkotaan dengan distribusi terbesar pada kecamatan
Tenggarong sebesar 14,8%, Loa Janan 9,4% dan Samboja 9,1%. Sedangkan kepadatan penduduk,
tertinggi di Kecamatan Tenggarong sebesar 248 jiwa per km2 , diikuti Kecamatan Tenggarong
Seberang 141 jiwa per km2 dan Kecamatan Loa Janan sebesar 97 jiwa per km2. Sedangkan
terendah di kecamatan Tabang dengan kepadatan penduduk sebesar 1 jiwa per km2.
Tabel 2.2. Jumlah Penduduk Berdasarkan Kecamatan Tahun 2016
Kecamatan Jumlah Penduduk 2016
Samboja 60,437
Muara Jawa 38,207
Sanga Sanga 18,805
Loa janan 62,365
Loa Kulu 46,951
Muara Muntai 18,891
Muara Wis 8,838
Kota Bangun 33,591
Tenggarong 98,534
Sebulu 37,707
Tenggarong Seberang 61,489
Anggana 31,445
Muara Badak 42,035
Marang Kayu 25,533
Muara kaman 34,636
Kenohan 10,944
Kembang Janggut 22,332
Tabang 9,741
Jumlah Penduduk Kukar 662,481
Sumber : Data LPPD 2017

Gambar 2.3. Kepadatan Penduduk Berdasarkan Kecamatan Tahun 2016

Kepadatan Penduduk
250
248

200

141
150

100 81 97 44

58 51
45
50 33 29 17 22 8
20 8 12
10
1.25
0

RKPD 2018
8
2.2. Aspek Kesejahteraan Masyarakat
2.2.1. Kesejahteraan dan Pemerataan Ekonomi
a. Pertumbuhan Ekonomi

Kinerja perekonomian Kabupaten Kutai Kartanegara berdasarkan trend laju pertumbuhan


ekonomi dalam tiga tahun terakhir secara umum mengalami kontraksi, namun demikian untuk
melihat kondisi perekonomian Kabupaten Kutai Kartanegara secara komprehensif dapat dilihat
dari 3 (tiga) pendekatan, yakni: Dengan Migas; Tanpa Migas; dan Tanpa Migas dan Batu Bara.
Adapun gambaran perkembangan perekonomian Kabupaten Kutai Kartyanegara secara umum
dapat dijabarkan sebagai berikut:

• Pertumbuhan ekonomi dengan migas, penurunan produksi pertambangan dan penggalian


memberikan pengaruh yang sangat signifikan terhadap kinerja perekonomian daerah,
mengingat rata-rata share pertambangan dan penggalian mencapai 64.68% terhadap PDRB.
Kinerja pertambangan dan penggalian sangat dipengaruhi oleh harga komoditas dan
permintaan pasar global, dalam tiga tahun terakhir harga komoditas migas dan batu bara
cenderung menurun secara drastis sehingga dapat disimpulkan bahwa penurunan produksi
pertambangan dan penggalian tidak terlepas dari efek instabilitas harga dan tingkat
permintaan. Kondisi ini berimplikasi pada laju pertumbuhan ekonomi pada tahun 2016
sebesar -1.71% sedangkan tahun 2015 sebesar -7,64%.
• Pertumbuhan ekonomi tanpa migas, perhitungan PDRB ini dilakukan dengan mengeluarkan
Nilai Tambah Bruto (NTB) sub kategori pertambangan minyak dan gas bumi sedangkan
subkategori pertambangan dan penggalian lainnya tetap menjadi bagian dari perhitungan
PDRB, pendekatan ini dilakukan untuk melihat kinerja perekonomian daerah dengan
mengeluarkan produksi komoditas migas dalam sistem perekonomian Kutai Kartanengara.
Melalui pendekatan ini laju pertumbuhan ekonomi Kutai Kartanegara juga mengalami
kontraksi yang cukup tinggi, pada tahun 2015 sebesar -10,72%, dan terus berlanjut ke tahun
2016 dengan pertumbuhan -2,28% hal ini terjadi karena produksi subkategori pertambangan
batubara dan lignit yang mendominasi dalam struktur ekonomi tanpa migas, mengalami
kontraksi sebesar -12,2 % pada tahun 2016.
• Pertumbuhan ekonomi tanpa migas dan batu bara, pendekatan perhitungan ini dilakukan
untuk melihat kinerja perekonomian daerah dengan mengeluarkan dua subkategori
unrenewable resources, yakni migas dan batu bara, perhitungan ini diasumsikan lebih
mendekati pada kondisi riil gambaran kinerja perekonomian daerah, khususnya terkait dengan
pencapaian proses transformasi struktur ekonomi daerah dari dominasi komoditas tak
terbarukan menuju optimalisasi komoditas terbarukan. Pada perhitungan ini laju pertumbuhan
ekonomi Kabupaten Kutai Kartanegara senantiasa bergerak positif, namun trend tiga tahun
terakhir cenderung melambat, yang terlihat pada tahun 2016 sebesar 2.02%, tahun 2015
tumbuh sebesar 3,02%, yang lebih rendah dibanding tahun 2014 yang tumbuh sebesar 5,62%
dan 2013 tumbuh sebesar 6,72%. Kecenderungan perlambatan tersebut dikarenakan
melambatnya pertumbuhan kategori pertanian yang saat ini memiliki kontribusi terbesar dalam
pembentukan PDRB Non Migas dan Batu Bara.
Tabel 2.3. Laju Pertumbuhan Ekonomi Kabupaten Kutai Kartanegara Tahun 2013 – 2016
LAPANGAN USAHA 2013 2014 2015 2016
1. Pertanian 9.42 4.67 7.44 2.07
2. Pertambangan dan Penggalian -1.67 -3.27 -10.61 -3.05
2.1. Pertambangan Minyak & Gas Bumi -6.72 -8.27 -1.87 -0.77

RKPD 2018
9
LAPANGAN USAHA 2013 2014 2015 2016
2.2. Pertambangan Batubara dan Lignit 3.69 1.44 -19.08 -5.72
2.3. Pertambangan Bijih Logam 0.76 -5.84 -4.33 -9.70
2.4. Pertambangan dan Penggalian Lainnya 2.30 2.03 1.36 0.30
3. Industri Pengolahan 6.23 5.45 4.91 8.59
4. Pengadaan Listrik Dan Gas 3.38 21.22 18.55 9.22
5. Pengadaan Air, Pengelolaan Sampah, Limbah dan Daur Ulang 7.02 6.28 5.81 7.04
6. Konstruksi 4.70 14.12 -0.03 -3.83
7. Perdagangan 4.91 2.19 3.85 3.24
8. Transportasi dan Pergudangan 7.63 6.65 4.43 6.50
9. Penyediaan Akomodasi & Makan Minum 6.87 6.85 5.99 6.65
10. Informasi dan Komunikasi 11.04 11.76 10.86 9.03
11. Jasa Keuangan 16.52 3.40 5.08 2.63
12. Real Estate 5.69 7.40 4.31 -1.30
13. Jasa Perusahaan 4.22 6.50 -1.77 -1.93
14. Administrasi Pemerintahan, Pertahanan, & Jaminan Sosial Wajib 5.08 8.90 13.87 -0.48
15. Jasa Pendidikan 14.81 11.91 4.82 11.54
16. Jasa Kesehatan & Kegiatan Sosial 6.06 9.59 6.26 10.54
17. Jasa Lainnya 4.54 9.19 9.12 9.97
PDRB 0.04 -1.08 -7.08 -1.71
PDRB Tanpa Migas 4.79 3.42 -9.97 -2.28
PDRB Tanpa Migas dan Batubara 6.72 6.79 4.74 2.02
Sumber : BPS Kutai Kartanegara (2017)

b. Laju Inflasi
Inflasi adalah kenaikan harga-harga secara umum dan terus menerus. Tingkat keparahan inflasi
terbagi atas: Inflasi ringan (<10% setahun); Inflasi sedang (10%-30% setahun); Inflasi berat (30%-
100% setahun); dan Hiperinflasi (>100% setahun).
Laju inflasi Kabupaten Kutai Kartanegara 3 (tiga) tahun terakhir terkendali dibawah satu digit,
dengan kecenderungan mengalami penurunan, pada tahun 2014 sebesar 6,94%, 2015 sebesar
4,12% dan tahun 2016 sebesar 3,60%. Berikut gambaran trend inflasi Kutai Kartanegara 2014-
2016, jika dibandingkan dengan pertumbuhan ekonomi daerah dengan migas.
Gambar 2.4. Perkembangan Inflasi Kabupaten Kutai Kartanegara Tahun 2013 – 2016

10 8.8
6.94
5 4.12 3.6
0.04 -1.08
0 -1.71

-5 -7.08

-10 Inflasi Pertumbuhan ekonomi

c. PDRB Perkapita
Pendapatan Domestik Regional Bruto (PDRB) Per kapita merupakan pendekatan perhitungan
kesejahteraan masyarakat dengan membandingkan PDRB terhadap jumlah penduduk, yang
diasumsikan bahwa setiap penduduk berkontribusi dalam pencapaian kinerja perekonomian
daerah, adapun nilai PDRB per Kapita Kabupaten Kutai Kartanegara periode 2010-2015,
cenderung menurun, seiring dengan penurunan PDRB dan meningkatnya jumlah penduduk
pertahun, berikut trend kecenderungan PDRB Kutai Kartanegara dengan migas dan trend jumlah
penduduk.

RKPD 2018
10
Gambar 2.5. Perkembangan PDRB Perkapita Kutai Kartanegara Tahun 2013 – 2015

250,000,000.00 740,000.00
720,000.00
200,000,000.00
700,000.00
150,000,000.00 680,000.00
660,000.00
100,000,000.00 640,000.00
620,000.00
50,000,000.00
600,000.00
- 580,000.00
2013 2014 2015
Harga Berlaku 236,608,060.82 223,720,938.48 179,066,455.68
Konstan 190,315,328.49 182,764,441.95 164,727,921.10
Jumlah Penduduk 626,680.00 700,439.00 717,788.00

Harga Berlaku Konstan Jumlah Penduduk

d. Indeks Gini
Tahun 2014, nilai indeks gini Kabupaten Kutai Kartanegara masih bertahan pada angka 0,31,
tetapi pada tahun 2015 nilai indeks gini kembali turun 0,02 poin menjadi 0,29 dan terakhir di
tahun 2016 kembali turun 0,02 poin menjadi 0,27. Kondisi menurunnya indeks gini pada tahun
terakhir ini mengindikasikan ketimpangan pendapatan penduduk Kabupaten Kutai Kartanegara
juga semakin menyempit.

Tabel 2.4 Indeks Gini Kabupaten Kutai Kartanegara Tahun 2010-2015


Distribusi Pembagian 2013 2014 2015 2016
Pendapatan
40% Rendah 21,6 21,48 22,11 22,93
40% sedang 36,81 36,93 38,98 40,15
20% Tinggi 41,59 41,6 38,92 36,92
Indeks Gini 0,31 0,31 0,29 0,27
Kategori Ketimpangan Rendah Rendah Rendah Rendah
Sumber : Kutai Kartanegara Dalam Angka

Gambar 2.6. Kurva Lorentz Kutai Kartanegara 2016

RKPD 2018
11
e. Indeks Williamson
Indeks Williamson Kutai Kartanegara merupakan salah satu pendekatan perhitungan ketimpangan
wilayah berdasarkan atas kinerja perekonomian berdasarkan daerah dibawahnya dalam hal ini
kecamatan, pendekatan perhitungan yang dilakukan adalah menggunakan proyeksi PDRB
Kecamatan tahun 2013 yang disesuaikan PDRB Kabupaten. Berdasarkan atas hasil analisis
Indeks Williamson, ketimpangan wilayah Kutai Kartanegara masih dalam kategori tinggi, mengingat
nilai PDRB kecamatan tertinggi saat ini masih didominasi wilayah pesisir sebagai daerah penghasil
migas, sedangkan daerah zona tengah dan hulu secara umum tidak memiliki potensi migas.
Namun demikian seriring dengan upaya pemerataan infrastruktur dan peningkatan aksesibilitas
dan konektivitas antar wilayah, kegiatan-kegaitan ekonomi saat ini cenderung merata yang
ditunjukkan dengan menurunnya angka Indeks Wiliamson pada tahun 2016, dengan nilai 0,60.
Berikut perkembangan Indeks Williamson Kutai Kartanegara 2013-2016.

Gambar 2.7. Indeks Williamson Kabupaten Kutai Kartanegara Tahun 2013 - 2016

0.75 0.71 0.70


0.64
0.65
0.60
0.55
2013 2014 2015 2016

2.2.2. Kesejahteraan Sosial


a. Pendidikan
a.1. Angka Partisipasi Murni dan Angka Partisipasi Kasar
Angka Partisipasi Kasar (APK) merupakan salah satu pendekatan pemenuhan pelayanan
pendidikan di suatu wilayah, dengan membandingkan jumlah penduduk bersekolah terhadap total
penduduk usia sekolah pada jenjang pendidikan, pendekatan indikator ini untuk melihat
kecenderungan penduduk yang bersekolah namun tidak sesuai dengan kisaran usia sekolah setiap
jenjang, hal ini terkait pula Pendidikan Non Formal (Paket A, Paket B, dan Paket C) . Sedangkan
Angka Partisipasi Murni (APM), merupakan perhitungan proporsi penduduk yang bersekolah sesuai
dengan usia sekolah pada jenjang sekolah tersebut, sehingga APM digunakan untuk melihat
partisipasi penduduk masa usia sekolah terhadap jenjang pendidikan yang harus diikutinya. APM
SD/MI pada tahun 2016 mengalami penurunan dibanding tahun 2015, kondisi ini menjadi
perhatian serius, mengingat pemerataan ketersediaan sarana dan prasarana sekolah di
Kabupaten Kutai Kartanegara masih belum optimal. Berikut trend perbandingan APK dan APM
Kutai Kabupaten Kutai Kartanegara 2014 - 2016.
Tabel 2.5. Perkembangan APM dan APK Kabupaten Kutai Kartanegara Tahun 2014 – 2016

2014 2015 2016


JENJANG PENDIDIKAN
APK APM APK APM APK APM
SD/MI/Paket A 111.36 98.42 117,58 99,47 114,34 96,34
SMP/MTs/Paket B 92.79 90.65 92,58 76,89 97,48 82,39
SMA/SMK/MA/Paket C 81,223 78.08 84,40 59,20 96,69 73,38
Dinas Pendidikan dan Kebudayaan

a.2.Rata-Rata Lama Sekolah


Rata-Rata Lama Sekolah merupakan indikator kinerja bidang pendidikan yang memberikan
gambaran tentang ukuran rata-rata tingkat pendidikan penduduk dalam suatu wilayah. Rata-Rata
RKPD 2018
12
Lama Sekolah Kabupaten Kutai Kartanegara mengalami kinerja yang meningkat, namun demikian
kita sadari bahwa tingkat pendidikan di Kabupaten Kutai Kartanegara belum mencapai target
nasional yakni minimal pendidikan dasar setingkat 9 (sembilan) tahun. Berikut perkembangan
Rata-Rata Lama Sekolah Kabupaten Kutai Kartanegara 2014-2016.
Gambar 2.8. Perkembangan Rata-Rata Lama Sekolah Kabupaten Kutai Kartanegara Tahun
2014 – 2016

8.8 8.71
8.68
8.7
8.6
8.5 8.46

8.4
8.3
Rata-rata Lama Sekolah (tahun)
2014 2015 2016

b. Kesehatan
b.1. Angka Kematian Bayi
Besaran Angka Kematian Bayi (AKB) di Kabupaten Kutai Kartanegara terus mengalami
peningkatan, hingga pada tahun 2015 AKB Kabupaten Kutai Kartanegara menjadi 16 atau
terdapat 16 kematian bayi per 1.000 kelahiran hidup.
Tabel 2.6. Angka Kematian Bayi (AKB)
Kabupaten Kutai Kartanegara 2010-2016
NO. KECAMATAN 2013 2014 2015
1 Samboja 9 12 10
2 Muara Jawa 15 10 30
3 Sanga Sanga 41 7 13
4 Loa Janan 11 6 13
5 Loa Kulu 6 14 18
6 Muara Muntai 18 0 19
7 Muara Wis 22 31 54
8 Kota Bangun 20 15 16
9 Tenggarong 9 18 7
10 Sebulu 33 29 10
11 Tenggarong Seberang 10 12 12
12 Anggana 1 5 10
13 Muara Badak 16 17 14
14 Marangkayu 33 19 25
15 Muara Kaman 30 12 38
16 Kenohan 14 20 18
17 Kembang Janggut 9 11 23
18 Tabang 28 21 5
Kutai Kartanegara 15 14 16
Sumber : Dinas Kesehatan Kabupaten Kutai Kartanegara, 2016

Peningkatan angka kematian bayi di Kabupaten Kutai Kartanegara perlu diwaspadai dan
semaksimal mungkin dapat ditekan. Penyebab kematian bayi adalah: Berat Badan Lahir Rendah
(BBLR), Aspexia, Lahir Prematur, Infeksi Neonatorum, Kelainan bawaan. Angka kematian bayi
RKPD 2018
13
tertinggi pada tahun 2015 terdapat di Kecamatan Muara Wis sebesar 54, selanjutnya diikuti keca-
matan Muara Kaman sebesar 38 dan kecamatan Muara Jawa sebesar 30, sedangkan AKB
terendah terdapat di kecamatan Tabang sebesar 5.
b.2. Angka Usia Harapan Hidup
Angka Usia Harapan Hidup merupakan rata-rata tahun hidup yang akan dijalani oleh bayi yang baru
lahir pada suatu tahun tertentu. Angka harapan hidup bermanfaat untuk mengevaluasi kinerja
pemerintah dalam meningkatkan kesejahteraan penduduk pada umumnya dan meningkatkan
derajat kesehatan pada khususnya. Angka harapan hidup dapat diketahui dengan asumsi tidak
ada perubahan pola mortalitas menurut umur. Angka harapan hidup Kabupaten Kutai Kartanegara
Tahun 2014-2016 disajikan pada gambar berikut.

Gambar 2.9. Angka Harapan Hidup Kabupaten Kutai Kartanegara Tahun 2010-2016

74.00 73.62 73.65 73.68


73.50
73.00
72.50 72.19
Kutai Kartanegara
72.00 71.60
71.50
71.50 Kalimantan Timur
71.00
70.50
70.00
2014 2015 2016

Angka usia harapan hidup dipengaruhi oleh berbagai faktor penentu seperti lingkungan, sarana
dan prasarana umum termasuk kesehatan. AHH yang terus meningkat ini mengindikasikan tingkat
kepedulian terhadap kesehatan masyarakat, ketersediaan fasilitas kesehatan di Kabupaten Kutai
Kartanegara semakin baik dan lingkungan tempat tinggal yang semakin baik pula. Namun
demikian untuk mengukur angka harapan hidup suatu daerah perlu dibandingkan dengan angka
harapan hidup di level yang lebih tinggi. Angka harapan hidup di Kalimantan Timur pada tahun
2016 adalah 73,68 tahun, sedangkan di Kabupaten Kutai Kartanegara sebesar 72,19 tahun. Guna
mencapai menurunkan gap dengan AHH Kalimatan Timur, maka perlu adanya dukungan berbagai
pihak dalam menjalankan program pembangunan kesehatan, program kesehatan lingkungan, gizi
dan kalori serta program pemberantasan kemiskinan.
b.3. Persentase Balita Gizi Buruk
Balita adalah anak usia di bawah 5 tahun (anak usia 0s/d 4 tahun 11 bulan) yang ada di
kabupaten/kota. Gizi buruk adalah status gizi menurut badan badan (BB) dan tinggi badan (TB)
dengan Z-score ≤3 dan atau dengan tanda-tanda klinis (marasmus,kwashiorkor, dan marasmus-
kwasiorkor).

Cakupan balita gizi buruk mendapat perawatan menurut petunjuk teknis SPM bidang kesehatan
kabupaten/kota yang diterbitkan oleh Kementerian Kesehatan tahun 2008 memiliki definisi
operasional yaitu balita gizi buruk yang ditangani di sarana pelayanan kesehatan sesuai
tatalaksana gizi buruk di satu wilayah kerja pada kurun waktu tertentu.
Kasus balita gizi buruk dari tahun 2013-2015 mengalami pasang surut dan kasus tertinggi terjadi
pada tahun 2013, yaitu sebanyak 110 kasus. Kasus balita gizi buruk yang terjadi setiap tahun
dapat tertangani secara keseluruhan, sehingga cakupan balita gizi buruk mendapat perawatan di
Kutai Kartanegara 100 persen Nilai yang sangat baik melihat semua kasus gizi buruk dapat
tertangani, ke depannya hal semacam ini dapat dipertahankan. Dengan demikian penduduk Kutai
Kartanegara memiliki taraf kehidupan dan kesehatan yang baik.

RKPD 2018
14
Tabel 2.7. Balita Gizi Buruk Kabupaten Kutai Kartanegara 2013-2016

URAIAN 2013 2014 2015 2016


Jumlah balita gizi buruk mendapat perawatan di 110 64 87 88
sarana Pelayanan Kesehatan
Jumlah seluruh balita gizi buruk buruk yang 110 64 87 88
ditemukan
Cakupan Balita Gizi Buruk mendapat perawatan 100 100 100 100

c. Kemiskinan

Mengukur kemiskinan, BPS menggunakan konsep kemampuan memenuhi kebutuhan dasar (basic
needs approach). Dengan pendekatan ini, kemiskinan dipandang sebagai ketidakmampuan dari
sisi ekonomi untuk memenuhi kebutuhan dasar makanan dan bukan makanan yang diukur dari
sisi pengeluaran. Dengan pendekatan ini, dapat dihitung Head Count Index (HCI), yaitu persentase
penduduk yang berada di bawah garis kemiskinan. Data persentase penduduk Kutai Kartanegara
di bawah garis kemiskinan disajikan pada Tabel dibawah ini.
Tabel 2.8. Jumlah Penduduk Miskin Tahun 2013-2016*

TAHUN PENDUDUK MISKIN GARIS KEMISKINAN PERSENTASE PENDUDUK MISKIN (P0)

2013 68.313 - 7.52


2014 52.530 371.791 7.43
2015 56.990 389.195 7.99
2016 55.820 424.717 7.63
Sumber: BPS Kabupaten Kutai Kartanegara

Kembali naiknya jumlah penduduk miskin di Kabupaten Kutai Kartanegara menunjukkan bahwa
program-program kemiskinan pemerintah harus lebih efektif dan mengarah pada akar
permaslahan kemiskinan Kutai Kartanegara, terlebih perekonomian Kabupaten Kutai Kartanegara
saat ini mengalami turbulensi oleh karena menurunnya harga komditas migas dan batu bara yang
disebabkan gejala instabilitas perekonomian global.
d. Tingkat Pengangguran Terbuka
Tingkat pengangguran terbuka Kabupaten Kutai Kartanegara, secara umum berada dikisaran 6-8
persen, angka TPT tertinggi pada tahun 2015 dengan nilai 8,74% dan terendah pada tahun 2013
dengan nilai 6,80%, meningkatnya TPT pada tahun 2015, merupakan ekses terhadap melemahnya
kondisi perekonomian nasional dan daerah yang berimbas pada menurunnya volumen produksi
pertambangan batu bara, sehingga terdapat beberapa kebijakan efisiensi yang dilakukan oleh
perusahaan yang mengakibatkan meningkatnya pemutusan hubungan kerja, selain daripada itu
Kabupaten Kutai Kartanegara merupakan daerah terbuka yang diminati oleh para pencari kerja
dari luar daerah, sehingga pendataan terhadap angkatan kerja Kabupaten Kutai Kartanegara
senantiasa meningkat yang tidak hanya dari penduduk lokal namun pula dari pendatang.
Tabel 2.9. Tingkat Pengangguran Terbuka Tahun 2010-2015
TAHUN LAKI-LAKI (%) PEREMPUAN (%) TPT LAKI-LAKI DAN PREMPUAN (%)
2010 7,99 19,20 11,53
2011 7,01 9,29 7,68
2012 6,95 10,42 7,89
2013 6,80 8,89 7,73
2014 7,82 7,27 7,65
2015 8,74 14,77 10,22

RKPD 2018
15
e. Indeks Pembangunan Manusia
Salah satu ukuran keberhasilan pembangunan manusia, dapat dilihat dari indeks pembangunan
manusia (IPM), pergeseran orientasi pembangunan saat ini yang memposisikan manusia tidak
hanya sebagai objek namun dipandang pula sebagai subjek, dan telah menjadi simbol
pembangunan dibeberapa negara maju. Pembangunan manusia di Kabupaten Kutai Kartanegara
berdasarkan angka IPM secara umum menunjukkan trend positif, setiap tahun nilai IPM terus
meningkat, yang diiringi pula peningkatan 4 (empat) komponen IPM, yani Angka Harapan Hidup,
Harapan Lama Sekolah, Rata-Rata Lama Sekolah dan Pengeluaran Perkapita Riil yang
Disesuaikan. Jika dibandingkan dengan 10 (sepuluh) Kabupaten/Kota di Kalimantan Timur,
Kabupaten Kutai Kartanegara menduduki posisi kelima, dibawah Kota Bontang, Kota Samarinda
Kota Balikpapan dan Kabupaten Berau. IPM Kabupaten Kutai Kartanegara dapat dilihat pada tabel
berikut :
Tabel 2.10. Indeks Indeks Pembangunan Manusia Kutai Kartanegara Tahun 2010-2015
Komponen 2014 2015 2016
Angka Harapan Hidup (tahun) 71,50 71,60 71,64
Harapan Lama Sekolah (tahun) 13,24 13,25 13,26
Rata-rata Lama Sekolah (tahun) 8,46 8,68 8,71
Pengeluaran Perkapita Riil yang Disesuaikan (ribuan) 9.984 10.250 10.593
IPM 71,20 71,78 72,19
Peringkat IPM Dalam Provinsi Kalimantan Timur 5 5 5

Kedudukan pembangunan manusia Kutai Kartanegara jika dibandingkan dengan Kalimantan


Timur tahun 2016, rata-rata masih dibawah Kalimantan Timur, baik IPM maupun komponen
pembentuk IPM. Berikut perbandingan IPM Kalimantan Timur dan Kutai Kartanegara.
Gambar 2.10. IPM Kabupaten Kutai Kartanegara dan Kalimantan Timur Tahun 2010-2016

2.2.3. Seni Budaya dan Olahraga


a. Kebudayaan
Di Kabupaten Kutai Kartanegara terdapat banyak suku-suku yang tersebar dari wilayah pesisir
hingga pedalaman dengan aneka ragam seni budaya daerah, antara lain:
1. Kesenian Keraton terdiri dari: Tari, Mulawarman, Ganjur Bini, Kenjar Laki, Tari Kanjal, Tari
Topeng, Tari Dewa.
2. Kesenian Penduduk asli terdiri dari: Patun, Ngelawai, Ngerangkau, Tari Leleng, Datun, Gong,
Kelian Anak, Hudo’ dan Pepatai (tari perang), Belian.

RKPD 2018
16
3. Kesenian Kutai Kartanegara Pedalaman terdiri dari: Kesenian Tingkilan, Tarsul, Pantun, Sair
Jepen dan Hadrah.
Kemajuan pembinaan seni dan budaya saat ini dapat dilihat dari perkembangan jumlah grup
kesenian yang eksis di wilayah Kabupaten Kutai Kartanegara. Berikut jumlah organisasi kesenian
di Kabupaten Kutai Kartanegara sampai dengan Tahun 2016.
Tabel 2.11. Jumlah Kelompok Kesenian
Tahun Jumlah
2013 123
2014 174
2015 183
2016 257
Sumber Data: Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kukar 2016

b. Pemuda dan Olahraga


Pembangunan pemuda sebagai salah satu unsur sumber daya manusia dan tulang punggung serta
penerus cita-cita bangsa, terus disiapkan dan dikembangkan kualitas kehidupannya melalui
peningkatan aspek pendidikan, kesejahteraan hidup dan tingkat kesehatan pembangunan dan
pembinaan olahraga disamping optimalisasi olahraga prestasi, dilakukan juga upaya membangun
budaya olahraga dalam masyarakat. Untuk meningkatkan pembinaan olahraga dimaksud masih
diperlukan dukungan sarana dan prasarana olahraga, baik olahraga masyarakat maupun sarana
olahraga terpadu dengan standar internasional.

Sarana dan prasarana olahraga dan pemuda di Kabupaten Kutai Kartanegara, sebagai berikut:
Tabel 2.12. Gedung Sarana Olahraga Di Kabupaten Kutai Kartanegara

NO PRASARANA FASILITAS LOKASI


1 Stadion Olahraga Lapangan Sepak bola Jl. Stadion Tenggarong
Rondong Demang Lapangan Tenis (outdoor)
Gedung Squas
Kolam Renang
Gedung Beladiri
2 Lapangan Pemuda Lapangan Sepak bola Jl. Mawar Tenggarong
Lapangan Tenis (outdoor)
3. Gedung Olahraga DPRD Lapangan Bulu Tangkis Jl. Patin Tenggarong
Lapangan Tenis (outdoor
& indoor)
4 Komplek Olahraga Lapangan Sepak Bola dan Atletik Desa Perjiwa Kec.
Perjiwa Lapangan Panahan Tenggarong Seberang
Gedung Beladiri
Velodroom
Lapangan berkuda
Sirkuit Cros BMX
Mess Atlit
5 Gedung KNPI Ruang Pertemuan dan Sekretariat Jl. Mawar Tenggarong
6 Gedung KONI Sekretariat Jln. Mulawarman
7 Gedung Bulu Tangkis/BPU Tersebar di 18 Kecamatan Di Kecamatan
2.3. Aspek Pelayanan Umum
2.3.1. Urusan Wajib Pelayanan Dasar
a. Pendidikan
Gambaran perkembangan pelayanan pendidikan di Kabupaten Kutai Kartanegara secara umum
tidak mengalami perubahan yang sangat signifikan, namun dibeberapa indikator mengalami
perkembangan yang sangat baik, seperti tingkat angka putus sekolah yang semakin menurun
kondisi ini mengindikasikan bahwa upaya-upaya pemerintah dalam mengurangi angka putus
RKPD 2018
17
sekolah cukup berhasil. Berikut Indikator capaian layanan pendidikan di Kabupaten Kutai
Kartanegara sampai dengan tahun 2015.
Tabel 2.13. Capaian Pelayanan Umum Bidang Pendidikan

INDIKATOR SEKOLAH DASAR SEKOLAH PERTAMA SEKOLAH MENENGAH


NO
PENDIDIKAN 2013 2014 2015 2013 2014 2015 2013 2014 2015
1 Rasio Ketersediaan Sekolah Terhadap Murid
Negeri 184 189 192 238 254 249 359 361 366
Swasta 201 221 239 109 100 114 74 74 68
Departemen Agama 302 309 309 395 429 444 232 242 266
Rata-Rata 229 240 247 247 261 269 222 226 233
2 Rasio Murid Terhadap Guru
Negeri 12 12 14 12 11 12 13 13 13
Swasta 12 13 8 10 8 5 3 4 6
Rata-Rata 12 13 11 11 10 9 8 9 10
Angka Putus Sekolah
3 0.01 0.01 0.01 0.05 0.01 0.01 0.35 0.20 0.14
(%)
4 Angka Kelulusan (%) 100.00 98.20 99.10 96.27 99.96 99.98 99.74 99.48 99.54

NO INDIKATOR PENDIDIKAN 2013 2014 2015

5 APK PAUD 46,95 76,80 53,51


6 Angka Melanjutkan
SD/MI - SMP/MTs 100.12 100.04 100.02
SMP/MTs - SMA/SMK/MA 99.14 99.39 99.23
7 Guru Yang Memenuhi Kualifikasi (S1/D-IV) n.a n.a. 89%
Daerah Dalam Angka, 2016

b. Kesehatan
Perkembangan penyelenggaraan urusan wajib kesehatan di Kabupaten Kutai Kartanegara dapat
dilihat dari progres pencapaian indikator-indikator yang diasumsikan sebagai representasi kondisi
kesehatan di Kabupaten Kutai Kartanegara. Peningkatan pelayanan di Kabupaten Kutai
Kartanegara terus berkembang, seperti cakupan kunjungan bayi ke puskesmas yang semakin
meningkat, persalinan yang ditangani oleh tenaga medis cenderung meningkat, serta cakupan
pelayanan yang diberikan kepada gizi buruk, penyakit DBD dan TB yang mencapai 100%, secara
rinci berikut gambaran pelayanan kesehatan di Kabupaten Kutai Kartanegara
Tabel 2.14. Capaian Pelayanan Umum Bidang Kesehatan

NO INDIKATOR PELAYANAN UMUM BIDANG KESEHATAN 2013 2014 2015


1 Rasio Posyandu Per Satuan Balita 8.27 8.29 9.93
2 Rasio Puskesmas, Poliklinik dan Pustu Per Satuan Penduduk - - 2.87
3 Rasio Rumah Sakit Per Satuan Penduduk 0.028 0.043 0.044
4 Rasio Tenaga Medis Per Satuan Penduduk
Dokter Spesialis 2,12 2,18 1,41
Tenaga Medis - - -
5 Cakupan Komplikasi Kebidanan Yang Ditangani 77,21 83,12 98,45
Jumlah komplikasi kebidanan yg mendapat penanganan 2.311 2.738 2.858
Jumlah ibu dgn komplikasi kebidanan 2.993 3.294 2.903

RKPD 2018
18
NO INDIKATOR PELAYANAN UMUM BIDANG KESEHATAN 2013 2014 2015
6 Cakupan Pertolongan Persalinan Oleh Tenaga Kesehatan 88,70 82,63 92,47
Jumlah ibu bersalin yg ditolong oleh tenaga kesehatan 12.648 12.994 12.839
Jumlah seluruh sasaran ibu bersalin 14.259 15.725 13.885
7 Cakupan Desa/Kelurahan Universal Child Immunization
Jumlah Desa/ Kelurahan UCI 117 177 175
Jumlah seluruh Desa/ Kelurahan 227 237 237
8 Cakupan Balita Gizi Buruk Mendapat Perawatan 100 100 100
Jumlah balita gizi buruk mendapat perawatan di sarana Pelayanan 110 64 87
Kesehatan
Jumlah seluruh balita gizi buruk buruk yang ditemukan 110 64 87
9 Cakupan Penemuan dan Penangananan Penderita Penyakit TB BTA Positif 100 100 100
(%)
Jumlah penderita baru TBC BTA (+) yang Ditemukan dan diobati 110 372 446
Jumlah perkiraan penderita baru TBC BTA (+) 110 372 446
10 Cakupan Penemuan dan Penanganan Penderita Panyakit DBD (%) 100 100 100
Jumlah Penderita DBD yang ditangani sesuai SOP 411 1142 886
Jumlah Penderita DBD yang ditemukan 411 1142 886
11 Cakupan Pelayanan Kesehatan Rujukan Pasien Masyarakat Miskin (%) 20.1 100 100
12 Cakupan Kunjungan Bayi (%) 57.61 75.4 82.9
Jumlah kunjungan bayi yang memperoleh pelayanan kesehatan 7,794 11,293 11,129
Jumlah seluruh bayi lahir hidup 13,529 14,977 13,424
RPJMD Kukar, 2016-2021

c. Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang


c.1. Proporsi Panjang Jaringan Jalan dalam Kondisi Baik
Panjang jalan di Kabupaten Kutai Kartanegara, berdasarkan atas status jalan terbagi atas; jalan
negara; jalan provinsi; dan jalan kabupaten, panjang jalan kabupaten sampai tahun 2015
mencapai 2,892,57 Km, dengan proporsi jalan dalam kondisi baik sebesar 72,2%, jalan sedang
11,3%, jalan rusak sebesar 4,9% dan jalan rusak berat sebesar 11,6%. Kondisi ini menjadi agar
pelayanan infrastruktur jalan lebih baik lagi.
Tabel 2.15. Panjang dan kondisi Jalan di Wilayah Kabupaten Kutai Kartanegara

PANJANG JALAN (KM)


NO. STATUS JALAN
2010 2011 2012 2013 2014 2015
1 Jalan Negara 367.55 367.55 367.55 367.55 367.55 367.55
2 Jalan Provinsi 353.90 353.90 353.90 353.90 353.90 353.90
3 Jalan Kabupaten 1,511.45 1,543.93 1,564.39 1,978.01 2,604.17 2,892.57

NO. KECAMATAN KONDISI JALAN MENURUT JENIS PERMUKAAN JALAN (KM) JUMLAH
ASPAL KERIKIL BATU TANAH BETON
1 Baik 326.95 398.64 188.19 530.97 644.39 2,089.14
2 Sedang 51.26 62.50 29.50 83.24 101.02 327.52
3 Rusak 21.97 26.78 12.64 35.68 43.30 140.37
4 Rusak Berat 52.51 64.03 30.23 85.28 103.50 335.54
2015 452.69 551.94 260.57 735.17 892.20 2,892.57
Jumlah 2014 444.62 483.18 258.84 727.00 690.54 2,604.17
2013 412.75 279.52 247.74 681.04 356.96 1,978.01

RKPD 2018
19
c.2. Luas Irigasi Dalam Kondisi Baik
Irigasi menjadi bagian penting dari proses pembangunan sektor pertanian, kondisi pelayanan
irigasi di Kabupaten Kutai Kartanegara sampai dengan tahun 2015 sebagai berikut luas irigasi
dalam kondisi baik mencapai 70,57% dengan total luas wilayah irigasi sebesar 20,287.99 Hektar.
Tabel 2.16. Kondisi Irigasi di Wilayah Kabupaten Kutai Kartanegara
URAIAN 2013 2014 2015
Luas irigasi kabupaten dalam kondisi baik (ha) 18.463,36 14.318 14.318
Luas irigasi kabupaten (ha) 20.287,99 20.287,99 20.287,99
Luas irigasi Kabupaten dalam kondisi baik (persen) 91,01 70,57 70,57

KONDISI 2015
NO KECAMATAN NAMA BANGUNAN RUSAK RUSAK JUMLAH
BAIK
RINGAN BERAT
1. Marangkayu Bendungan Besar - - - 1 Unit (Tahap
Pembangunan)
Cek Dam 2 3 1 6 Unit
Pintu Air 7 8 8 23 Unit
Pompanisasi 1 1 unit
Saluran Primer 3 17 20 Unit
Saluran Sekunder 35 35 Unit
2. Muara Wis Cek Dam 1 1 Unit
Saluran Primer 6 6 Unit
Saluran sekunder 7 7 Unit
3. Samboja Bendungan 1 1 1 3 Unit
Cek Dam 10 4 1 15 unit
Pintu Air 5 1 7 13 Unit
Pompanisasi 4 4 Unit
Saluran Primer 5 6 11 Unit
Saluran Sekunder 3 15 18 Unit
4. Tenggarong Bendungan 1 1 2 Unit
Seberang Cek Dam 4 2 2 8 Unit
Pintu Air 13 7 6 26 Unit
Pompanisasi 2 2 4 Unit
Saluran Primer 4 24 28 Unit
Saluran Sekunder 15 19 9 43 Unit
Anak Sungai 1 1 2 Buah
5. Kota Bendungan 1 1 Unit
Bangun Cek Dam 3 10 1 14 Unit
Pintu Air 6 2 3 11 Unit
Pompanisasi 1 3 2 6 Unit
Saluran Primer 2 13 15 Unit
Saluran Sekunder 1 37 38 Unit
Anak Sungai 2 2 Buah
6. Muara Jawa Saluran Primer 4 4 Unit
Saluran Sekunder 5 5 Unit
Sumber : Dinas Pekerjaan Umum, 2015

c.3. Penataan Ruang


Perhitungan Ruang Terbuka Hijau di Kabupaten, dihitung berdasarkan atas luasan wilayah ber
HPL/HGB, dengan luas total sebesar 39.912,873 M2 . Sedangkan Luas Ruang Terbuka Hijau pada
tahun 2015 sebesar 5.993,87 M2

RKPD 2018
20
RTH
15%

Luas Wilaya ber


HPL/HGB
RTH Luas Wilaya ber
85%
HPL/HGB

Gambar 2.11. Ruang Terbuka Hijau


Kabupaten Kutai Kartanegara Tahun 2015

c.4. Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman


Perkembangan layanan perumahan rakyat dan kawasan permukiman, secara umum terus
mengalami perbaikan, hal menandakan kesadaran masyarakat akan lingkungan perumahan yang
sehat telah mengalami peningkatan. Berikut gambaran perkembangan layanan umum perumahan
Kutai Kartanegara 2013-2016.
Tabel 2.17. Perkembangan Layanan Umum Perumahan
INDIKATOR LAYANAN UMUM
NO 2013 2014 2015 2016
PERUMAHAN
1 Rumah Tangga Pengguna Air Bersih (%) 40.84 34.49 89.15 89.57
2 Rumah Tangga Pengguna Listrik (%) 62.41 63.19 68.14
3 Rumah Tangga Ber-Sanitasi (%) 29.87 22.56 91.75 91.97
4 Lingkungan Pemukiman Kumuh (%) 0.28 5.76 6.33
5 Rumah Layak Huni (%) 92.00 88.07 89.53

d. Ketentraman dan Ketertiban Umum


Penyelenggaraan layanan urusan ketentraman dan ketertiban umum, diukur dengan
menggunakan pendekatan perhitungan resiko tindak kejahatan per 100.000 penduduk, yang
disebut dengan crime rate. Crime Rate Kabupaten Kutai Kartanegara tahun 2015 menurun
dibanding tahun 2014, dengan angka 146,84, dengan interpretasi bahwa dari 100.000 penduduk
terdapat 146 orang diantaranya beresiko untuk terkena tindak kejahatan. Oleh karenanya
kebijakan-kebijakan terkait ketentraman dan ketertiban umum terus dilakukan dalam rangka
mencegah resiko tindak kejahatan di Kutai Kartanegara. Berikut perkembangan crime rate Kutai
Kartanegara 2013-2015
Tabel 2.18. Crime Rate Kabupaten Kutai Kartanegara 2013-2015
URAIAN 2013 2014 2015
Jumlah Pendududk 683,131 700,439 717,788
Jumlah Tindak Kejahatan Yang Dilaporkan (Crime Total) 993 1,099 1,054
Crime Rate/100.000 Penduduk 145.36 156.90 146.84
e. Sosial
Masalah kesejahteraan sosial merupakan permasalahan yang cukup kompleks, banyak faktor yang
dapat memunculkan Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial (PMKS), diantaranya adalah
kemiskinan. Hal tersebut bukan sekedar disebabkan masalah keterampilan dan lapangan kerja,
tetapi yang faktor utama seseorang menjadi PMKS adalah masalah sikap mental. Esensi dari

RKPD 2018
21
permasalahan gelandangan adalah ketiadaan tempat tinggal bagi mereka yang terpaksa harus
tinggal di kawasan itu sehubungan dengan pekerjaan yang harus mereka lakukan disekitar tempat
tersebut. Penanganan kesejahteraan sosial tidak hanya menjadi tanggung jawab pemerintah
melainkan masyarakat dan dunia usaha juga mempunyai andil dan tanggung jawab dalam
penanganan PMKS.
Data yang bersumber dari LPPD menyebutkan bahwa pada Tahun 2016 penanganan PMKS
sebesar 93,86 persen. Hampir seluruh dari masalah PMKS yang ada di Kabupaten Kutai
Kartanegara dapat ditangai oleh Dinas Sosial.
Kedepannya Pemerintah dan Dinas Sosial dapat meningkatkan kinerjanya dengan mengurangi
lebih banyak Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial. Salah satu yang dapat dijadikan solusi
dalam melakukan penanganan PMKS adalah dengan memberikan rehabilitasi sosial dengan
sistem balai, rehabilitasi ini bertujuan untuk memberikan pelatihan dan keterampilan.
2.3.2. Urusan Wajib yang Tidak Berkaitan dengan Pelayanan Dasar
a. Tenaga Kerja
Ketenagakerjaan merupakan bagian penting dari proses pembangunan daerah, perluasan
lapangan pekerjaan dan ketersediaan sumber daya manusia yang kompeten menjadi prasyarat
utama dalam penyelesaian permasalahan ketenagakerjaan. Angkatan Kerja (AK) Kutai
Kartanegara setiap tahun menunjukkan peningkatan, dengan Tingkat Partisipasi Angkatan Kerja
(TPAK) yang berfluktuasi dan didominasi oleh jenis kelamin laki-laki. Berikut perkembangan AK dan
TPAK Kutai Kartanegara 2013-2015.
Tabel 2.19. Tingkat Partisipasi Angkatan Kerja Penduduk Berumur 15 Tahun ke atas
JENIS 2013 2014 2015
KELAMIN AK TPAK AK TPAK AK TPAK
Laki-Laki 218,037 84.40 221,830 83.00 231,836 85.41
Perempuan 83,191 36.67 96,669 41.00 75,310 31.40
Jumlah Total 01,228 62.08 318,499 64.00 307,146 60.07
b. Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak
Tingkat kekerasan terhadap perempuan dan anak, merupakan salah satu gambaran
terhadap upaya perlindungan perempuan dan anak di Kabupaten Kutai Kartanegara, berdasarkan
kasus yang terlaporkan pada Badan Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan
Perlindungan Anak, bahwa kasus kekerasan cenderung meningkat, total kasus tertangani pada
periode 2011-2015 sebanyak 367 kasus. Berikut data jumlah kasus tertangani periode 2011-
2015.
Gambar 2.12. Perkembangan Kasus Kekerasan Terhadap Perempuan dan Anak
Kabupaten Kutai Kartanegara
140
114
120
95
85
100 27
18
80
45 20
60
40 28 87
10 77
65
20 8
35
20
0
2011 2012 2013 2014 2015
Anak Perempuan Kasus

RKPD 2018
22
Dalam hal penguatan partisipasi perempuan dalam pembangunan daerah, saat ini dapat
diindikasikan dari pencapaian tingkat partisipasi perempuan dalam lembaga pemerintah dan
partisipasi angkatan kerja, dengan memperhatikan capaian angka melek huruf perempuan, secara
umum dari ketiga indikator tersebut sampai dengan tahun 2016, mengalami peningkatan kecuali
proporsi partisipasi perempuan dalam jabatan pemerintah yang sedikit mengalami penurunan,
namun masih cukup baik yakni diangka 44,8 %. Partisipasi perempuan secara proporsional dapat
dijelaskan pada gambar berikut.
Gambar 2.13. Perkembangan Pemberdayaan Perempuan Kabupaten Kutai Kartanegara

120.0
96.1 98.5 99.9
100.0

80.0

60.0
43.9 45.3 44.8
40.0
19.6 11.3 22.8
20.0

0.0

2014 2015 2016


Partisipasi perempuan di lembaga pemerintah (%) Angka melek huruf perempuan usia 15th keatas (%)

Partisipasi angkatan kerja perempuan (%)

c. Pangan
Ketersediaan pangan di Kabupaten Kutai Kartanegara cukup memadai hal ini terlihat dari jumlah
ketersediaan pangan utama (beras) setiap penduduk pertahun cukup besar, pada tahun 2010
sebesar 173.035,61 kilogram, kemudian mengalami naik turun setiap tahunnya, hingga pada
tahun 2015 meningkat mencapai 205.115,64 kilogram pertahun per penduduk. Berikut
perkembangan ketersediaan pangan utama sampai dengan tahun 2015.
Gambar 2.14. Perkembangan Ketersediaan Pangan Utama Kabupaten Kutai Kartanegara

250,000.00 205,115.64

175,035.61
200,000.00
133,235.32
150,000.00

100,000.00

50,000.00

-
2013 2014 2015

d. Pertanahan
Tanda kepemilikan lahan menjadi bagian penting dari tertib hak kepemilikan lahan, persentase
luas lahan yang memiliki sertifikat di Kabupaten Kutai Kartanegara sampai dengan tahun 2016,
sebesar 49.78%, dengan jumlah luas lahan sebesar 3.493,41, terhadap luas lahan yang harus
bersertifikat sebesar 7.018,39. Sehingga masih terdapat sekitar 50,22% yang belum memiliki
RKPD 2018
23
sertifikat, hal ini perlu penggalakan kesadaran masyarakat atas legalitas kepemilkan lahan yang
lebih kuat.
Dalam hal penyelesaian kasus pertanahan dari 21 kasus yang teridentifikasi 18 diantaranya dapat
diselesaikan pada tahun 2016 atau 85,71%, kondisi ini jauh lebih baik dibanding tahun 2015 yang
hanya dapat menyelesaikan sebesar 61,54% dari seluruh kasus sebesar 39 kasus.

e. Lingkungan Hidup
Dalam perpspektif peningkatan kualitas hidup manusia kondisi lingkungan menjadi bagian penting
dalam proses pembangunan daerah, Kabupaten Kutai Kartanegara sebagai daerah yang
didominasi oleh sektor ekonomi ekstraktif, cederung berisiko terhadap perubahan kondisi
lingkungan hidup, jika dilihat dari jumlah kasus lingkungan hidup yang dilaporkan terdapat
penurunan yang signifikan, pada tahun 2016 tercatat hanya 36 kasus, dan diselesaikan sebesar
94,44%, jauh lebih baik dari tahun 2015 yang tercata 65 kasus dan terselesaikan sebesar 87,69
%. Dengan serangkaian kebijakan strategis terkait lingkungan diharapkan tahun berikutnya kasus
lingkungan hidup akan semakin berkurang.

Gambar 2.15. Perkembangan Penyelesaian Kasus Lingkungan Hidup Kabupaten Kutai


Kartanegara

100 87.69
70 65 94.44

50 42.86 36

0
2014 2015 2016

Jumlah kasus lingkungan yang ada Penyelesaian Kasus (%)

Dari sisi pengelolaan persampahan, penanganan sampah di Kabupaten Kutai Kartanegara


mengalami perkembangan positif, volume sampah yang tercatat tahun 2016 sebanyak
550.327,20 meter kubik pertahun dan telah tertangani sebesar 57,43%. Kondisi ini meningkat
sangat signifikan dari volume sampah pada tahun 2015, yang sebanyak 368.005,02 meter kubik
dan tertangani sebesar 56,83%. Kinerja penanganan sampah ini harus menjadi perhatian serius
mengingat volume sampah akan terus bertambah seiring dengan meningkatnya jumlah penduduk.
Gambar 2.16. Perkembangan Penyelesaian Kasus Lingkungan Hidup Kabupaten Kutai
Kartanegara

57.50 57.43 600,000.00

400,000.00
57.00 368,005.02
56.83 550,327.20
200,000.00

56.50 -

Volume produksi sampah (m3) Penanganan sampah (%)

RKPD 2018
24
f. Adminitrasi Kependudukan dan Catatan Sipil
Perkembagan Kependudukan dan catatan sipil di Kabupaten Kutai Kartanegara setiap tahun terus
mengalami perkembangan positif, peningkatan jumlah penduduk dan proporsi kepemilikan KTP
menjadi bagian penting dari komitmen pelayanan tertib administrasi kependudukan, hingga tahun
2016 kepemilikan KTP mencapai 95,62%, sedangkan 88% telah memiliki akta kelahiran, kedepan
perbaikan sistem pelayanan harus terus dilakukan agar seluruh warga Kutai Kartanegara dapat
memiliki KTP dan akta kelahiran sesuai peraturan perundang-undangan yang berlaku.
Tabel 2.20. Tingkat Capaian Tertib Adminitrasi Kependudukan dan Catatan Sipil Kutai
Kartanegara 2014-2016
INDIKATOR KEPENDUDUKAN & CATATAN SIPIL 2014 2015 2016
Kepemilikan KTP 96.80% 94.64% 95.62%
Jumlah penduduk yang memiliki KTP 430.362 382.993 424.919
Jumlah penduduk wajib KTP (>17 dan atau
444.582 404.673 444.364
pernah/sudah menikah)
Kepemilikan Akta Kelahiran 87% 89% 88%
Jumlah penduduk memiliki akta kelahiran 569.308 581.313 585.717
Jumlah penduduk 652.273 655.167 662.481
LPPD, 2017

g. Pemberdayaan Masyarakat dan Desa


Lembaga Pemberdayaan Masyarakat (LPM) adalah lembaga atau wadah yang dibentuk atas
prakarsa masyarakat sebagai mitra pemerintah Desa atau Kelurahan dalam menampung dan
mewujudkan aspirasi dan kebutuhan masyarakat dibidang pembangunan. Rata-rata jumlah ke-
lompok binaan LPM adalah banyaknya kelompok binaan LPM dalam 1 tahun dibagi dengan jumlah
LPM.
Kelompok binaan LPM adalah kelompok masyarakat yang dibina oleh LPM sebagai mitra
pemerintah desa atau kelurahan dalam mewujudkan aspirasi dan kebutuhan masyarakat di bidang
pembangunan. Selanjutnya hasilnya sajikan dalam Tabel sebagai berikut:

Tabel 2.21. Jumlah LPM Kutai Kartanegara 2015


No. Kecamatan Jumlah Desa/Kelurahan LPM
1 Samboja 19 19
2 Muara Jawa 11 11
3 Sanga-Sanga 9 9
4 Loa Janan 13 13
5 Loa Kulu 7 7
6 Muara Muntai 21 21
7 Muara Wis 20 20
8 Kota Bangun 14 14
9 Tenggarong 18 18
10 Sebulu 14 14
11 Tenggarong Seberang 15 15
12 Anggana 8 8
13 Muara Badak 5 5
14 Marang Kayu 8 8
15 Muara Kaman 13 13
16 Kenohan 11 11
17 Kembang Janggut 8 8
18 Tabang 23 23
Jumlah 237 237

RKPD 2018
25
Data untuk menghitung Rata-Rata Jumlah Kelompok Binaan Lembaga Pemberdayaan Masyarakat
(LPM) tidak lengkap, data jumlah LPM binaan tidak tersedia, sehingga tidak dapat dilakukan
perhitungan. Data yang tersedia adalah data jumlah LPM. Jumlah LMP di Kabupaten Kutai
Kartanegara pada tahun 2015 sebanyak 237 buah LMP yang sesuai dengan banyak jumlah desa
yang ada. LPM terbanyak terletak di Kecamatan Muara Muntai dengan 21 LPM, sedangkan
terendah ada di Kecamatan Muara Badak (5 buah LPM). Semakin besar rata-rata jumlah kelompok
binaan LPM maka menggambarkan keaktifan masyarakat untuk ikut serta dalam pembangunan
daerah melalui LPM. Besarnya rata-rata jumlah kelompok binaan LPM juga menunjukkan besarnya
pelayanan penunjang yang dapat diciptakan oleh pemerintah daerah dalam pemberdayakan
masyarakat untuk berperan aktif dalam pembangunan daerah melalui pembentukan LPM.
h. Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana
Laju pertumbuhan Kabupaten Kutai Kartanegara rata-rata mencapai 3% pertahun, tingginya angka
pertumbuhan penduduk tersebut, salah satunya disebakan karena tingginya angka kelahiran di
wilayah Kabupaten Kutai Kartanegara. Keluarga Berencana dalam jangka panjang menjadi bagian
kebijakan pemerintah dalam menekan pertumbuhan penduduk. Perkembangan Program Keluarga
Berencana di Kabupaten Kutai Kartanegara saat ini terus berkembang dengan baik, tahun 2016
Prevalensi peserta KB aktif mencapai 76,08% atau meningkat dibanding tahun 2015 sebesar
73,08%, dan laju pertumbuhan penduduk tahun 2015 turun menjadi 2,48% yang sebelumnya
tahun 2014 sebesar 2,75%.
Tabel 2.22. Tingkat Capaian Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana Kutai Kartanegara
2014-2016
INDIKATOR KELUARGA BERENCANA 2014 2015 2016
Prevalensi peserta KB aktif 73.86 73.87 76.08
Ratio petugas lapangan KB/penyuluh KB
0.49 3.05 2.90
(PLKB/PKB)disetiap desa
Jumlah peserta program KB aktif 95,892 97,468 103,386
Jumlah pasangan usia subur 129,825 131,953 135,900
i. Perhubungan
Aksesibilitas perhubungan di wilayah Kabupaten Kutai Kartanegara, saat ini secara umum dilalui
melalui dua jalur transportasi yakni jalan darat dan perairan, dari aspek kemudahan aksesibilitas
jalan darat menjadi pilihan terbaik, mengingat biaya dan waktu tempuh yang lebih singkat, dengan
demikian untuk memberikan pelayanan terhadap aksesibiltas masyarakat maka keberadaan
angkutan darat menjadi tolok ukur tingkat aksesibilitas masyarakat, jumlah angkutan darat
Kabupaten Kutai Kartanegara hingga tahun 2016 mencapai 15.004 angkutan dengan jumlah
penumpang sebesar 141.548 orang.
Tabel 2.23. Jumlah Angkutan Darat dan Penumpang Angkutan Darat
Kutai Kartanegara 2014-2016

Indikator Perhubungan Darat 2014 2015 2016


Jumlah angkutan darat 562 14,918 15,004
Jumlah penumpang angkutan darat 197,333 154,448 141,548
j. Komunikasi dan Informatika
Berdasarkan data BPS Kutai Kartanegara terkait dengan hal teknologi dan informasi, diketahui
data akses teknologi komunikasi dilakukan melalui telepon rumah, telepon seluler, komputer
desktop, dan laptop. Rumah tangga yang memiliki akses telepon rumah di Kabupaten Kutai
Kartanegara pada tahun 2014 sebesar 4,02 persen. Sementara itu rumah tangga yang
menggunakan telepon seluler sebesar 96,37 persen. Sedangkan rumah tangga yang

RKPD 2018
26
menggunakan komputer desktop dan laptop sebesar 5,46 persen dan 25,25 persen pada tahun
yang sama.
Tabel 2.24. Akses Terhadap Teknologi dan Informasi Kutai Kartanegara 2012-2014
Akses Terhadap 2012 2013 2014
Teknologi dan Informasi
Telepon Rumah (%) 4,42 5,18 4,02
Telepon Seluler (%) 96,37 97,14 96,37
PC/Desktop (%) 8,96 6,90 5,46
Laptop/Notebook (%) 20,12 24,46 25,25
k. Koperasi dan UKM
Koperasi dan UKM merupakan penyangga perekonomian daerah yang memiliki peran strategis
dalam penguatan ekonomi kerakyatan, proporsi koperasi aktif sampai dengan tahun 2016 terus
meningkat hingga 82,09% dari jumlah total koperasi sebanyak 642 koperasi. Sedangkan
perkembangan usaha mikro dan kecil (UKM) hingga tahun 2016 berjumlah 38.361 unit. Kondisi
ini menjadi bagian penting dalam proses penguatan ekonomi berbasis masyarakat.
Tabel 2.25. Jumlah UMK dan Koperasi Kutai Kartanegara 2014-2016
INDIKATOR KOPERASI DAN UKM 2014 2015 2016
JUMLAH USAHA MIKRO DAN KECIL 2,738 38,631 38,361
JUMLAH KOPERASI AKTIF 444 480 527
JUMLAH SELURUH KOPERASI 558 597 642
PERSENTASE KOPERASI AKTIF 79.57% 80.40% 82.09%

l. Penanaman Modal
Investasi merupakan salah satu variabel pertumbuhan ekonomi daerah, tingkat investasi juga
menjadi salah satu ukuran tingkat daya saing daerah dalam penciptaan lapangan pekerjaan dan
investasi yang kondusif. Perkembangan investasi Kabupaten Kutai Kartanegara, hingga akhir
tahun 2015 tetap stabil pada kisaran di atas 5 Triliyun Rupiah untuk Penamaman Modal Dalam
Negeri dan diatas 2 Triliyun US Dollar terhadap penanaman modal Asing. Tenaga kerja yang dapat
diserap hingga tahun 2015 bertambah sebanyak 12.067 untuk pekerja Indonesia, dan 79 orang
untuk pekerja asing. Berikut perkembangan investasi Kutai Kartanegara dan daya serap tenaga
kerja hingga tahun 2015.
Tabel 2.26. Investasi dan Daya Serap Tenaga Kerja Kutai Kartanegara 2013-2015
Tahun Jumlah Modal (Rp) Tenaga Kerja
Proyek Indonesia Asing
2013 11 7.097.275.234.827 3.013 7
2014 9 6.493.558.100.000 - -
2015 31 5.492.555.486.386 5.647 24

Tahun Jumlah Investasi (US$) Tenaga Kerja


Proyek Indonesia Asing
2013 37 5 103 781 702 305 24.923 115
2014 24 2.571.589.532.672 - -
2015 24 2.199.617.509.403 6.420 55
m. Kepemudaan dan Olah Raga
Pembangunan pemuda sebagai salah satu unsur sumber daya manusia dan tulang punggung serta
penerus cita-cita bangsa, terus disiapkan dan dikembangkan kualitas kehidupannya melalui
peningkatan aspek pendidikan, kesejahteraan hidup dan tingkat kesehatan. Pembangunan dan

RKPD 2018
27
pembinaan olahraga disamping optimalisasi olahraga prestasi, dilakukan juga upaya membangun
budaya olahraga dalam masyarakat. Untuk meningkatkan pembinaan olahraga dimaksud masih
diperlukan dukungan sarana dan prasarana olahraga, baik olahraga masyarakat maupun sarana
olahraga terpadu dengan standar internasional.
Sarana dan prasarana olahraga dan pemuda di Kabupaten Kutai Kartanegara yang dibangun oleh
Pemerintah Kabupaten Kutai Kartanegara, sebagai berikut :

Tabel 2.27. Fasilitas Kepemudaan dan Olah Raga Kutai Kartanegara 2015
NO PRASARANA FASILITAS LOKASI
1 Stadion Olahraga Rondong Lapangan Sepak bola Jl. Stadion Tenggarong
Demang Lapangan Tenis (outdoor)
Gedung Squas
Kolam Renang
Gedung Beladiri
2 Lapangan Pemuda Lapangan Sepak bola Jl. Mawar Tenggarong
Lapangan Tenis (outdoor)
3. Gedung Olahraga DPRD Lapangan Bulu Tangkis Jl. Patin Tenggarong
Lapangan Tenis (outdoor & indoor)
4 Komplek Olahraga Perjiwa Lapangan Sepak Bola dan Atletik Desa Perjiwa Kec. Tenggarong
Lapangan Panahan Seberang
Gedung Beladiri
Velodroom
Lapangan berkuda
Sirkuit Cros BMX
Mess Atlit
5 Gedung KNPI Ruang Pertemuan dan Sekretariat Jl. Mawar Tenggarong
6 Gedung KONI Sekretariat Jln. Mulawarman
7 Gedung Bulu Tangkis/BPU Tersebar di 18 Kecamatan Di Kecamatan

n. Statistik
Indikator yang digunakan untuk menggambarkan urusan statistik berdasarkan lampiran
Permendagri No 54 tahun 2010 adalah ketersediaan dokumen perencanaan seperti :
1. Buku “Kabupaten Dalam Angka”
2. Buku “PDRB Kabupaten dan PDRB per Triwulan”
3. Buku “Suseda”
Ketiga dokumen diatas tersedia di Kabupaten Kutai Kartanegara, disusun oleh Badan Pusat
Statistik. Penyusunan kedua buku tersebut penting kaitannya dengan keberadaan data yang
digunakan dalam merancang kebijakan, dan penyusunan program kegiatan.
o. Kebudayaan
Kebudayaan menjadi bagian penting dalam proses pembangunan daerah, khususnya dalam
rangka mengedepankan kearifan lokal daerah, Kutai Kartanegara sebagai daerah yang memiliki
catatan sejarah dan keunikan budaya saat ini menjadi icon kekayaan budaya daerah dan nasional,
sehingga upaya pelestarian dan penguatan nilai-nilai budaya di Kabupaten Kutai Kartanegara terus
didorong dengan meningkatkan frekwensi penyelenggaraan festival seni dan budaya, serta
meningkatkan ketersediaan sarana penyeleggaraan seni dan budaya daerah. Berikut
perkembangan seni dan budaya Kutai Kartanegara tahun 2014sampai dengan 2016.
Tabel 2.28. Seni dan Budaya Kutai Kartanegara 2014-2016
INDIKATOR KEBUDAYAAN 2014 2015 2016
Jumlah penyelenggaraan festival seni dan budaya (kali) 107 75 76
Jumlah sarana penyelenggaraan seni dan budaya (unit) 6 11 18
Jumlah benda, situs dan kawasan cagar budaya yang 37 37 37
dilestarikan (Unit)
Total benda, situs & kawasan yang dimiliki daerah (Unit) 37 37 37
LPPD, 2017

RKPD 2018
28
p. Perpustakaan
Banyaknya jumlah pengunjung perpustakaan menggambarkan tingginya budaya baca di daerah.
Dengan jumlah pengunjung perpustakaan yang tinggi merupakan indikator kinerja pelayanan
perpustakaan di daerah. Besarnya jumlah perpustakaan juga menunjukkan ketersediaan fasilitas
penunjang penyelenggaraan pemerintahan daerah sebagai peluang untuk meningkatkan mutu
kehidupan masyarakat serta sebagai penunjang kelangsungan pelayanan mutu pendidikan. Data
jumlah pengunjung perpustakaan di Kutai Kartanegara dirinci per kunjungan setiap bulannya
disajikan pada Tabel berikut.
Tabel 2.29. Pengunjung Perpustakaan Kutai Kartanegara 2014-2015
BULAN ANGGOTA PEMINJAM PENGUNJUNG
1 Januari 152 1.529 2.000
2 Februari 143 1.488 1.763
3 Maret 249 1.802 2.466
4 April 105 1.328 1.653
5 Mei 122 1.121 1.528
6 Juni 90 879 1.166
7 Juli 70 419 597
8 Agustus 90 868 1.266
9 September 132 1.008 1.722
10 Oktober 121 899 1.430
11 Nopember 88 784 1.148
12 Desember 103 758 1.136
2015 1.465 12.883 17.875
Jumlah
2014 1.652 12.262 19.523

q. Kearsipan
Arsip berfungsi secara langsung dalam perencanaan, pelaksanaan, dan penyelenggaraan
kehidupan kebangsaaan serta dipergunakan pula dalam penyelenggaraan administrasi negara,
sehingga sistem kearsipan harus dapat berjalan dengan baik disetiap penyelenggaran
pemerintahan daerah. Salah satu ukuran yang dilakukan adalah penerapan kearsipan secara baku
di setiap perangkat daerah, saat ini 62 perangkat daerah telah menerapkan kearsipan secara baku
dari 101 perangkat daerah atau 61,39%, kondisi ini mengalami peningkatan dibanding tahun 2015
yang hanya 58,18%.
Tabel 2.30. Penerapan Arsip Baku di Perangkat Daerah Kutai Kartanegara 2014-2015
2014 2015 2016
Jumlah SKPD Yang Telah Menerapkan Arsip Secara Baku 62 64 62
Persentase 62.00 58.18 61.39

2.3.3. Urusan Pilihan


a. Kelautan dan Perikanan
Potensi kelautan dan perikanan di Kabupaten Kutai Kartanegara cukup melimpah, yang
ditunjukkan dengan tingginya produksi perikanan baik perikanan tangkap maupun budi daya,
hingga tahun 2016 produksi perikanan sebesar 146.000,55 Ton atau tumbuh sebesar 3,33%,
sedangkan trend konsumsi ikan Kabupaten Kutai Kartanegara tahun 2016 menurun menjadi 74,6
Kg/penduduk yang sebelumnya tahun 2015 mencapai 79,80 Kg/penduduk. Namun demikian
konsumsi ikan Kabupaten Kutai Kartanegara di atas rata-rata konsumsi nasional yakni sekitar 45
Kg/penduduk.

RKPD 2018
29
Gambar 2.17. Produksi Perikanan dan Konsumsi Ikan
Kabupaten Kutai Kartanegara 2014 - 2016

150,000.00 82.00
146,639.55
79.80 80.00
145,000.00
78.00
140,000.00
74.00 74.60 76.00
135,000.00
141,683.30 74.00
130,000.00 72.00
134,373.60
125,000.00 70.00
2014 2015 2016
Jumlah Produksi ikan (ton) Jumlah Konsumsi Ikan (kg)

b. Pariwisata
Kutai Kartanegara mendorong sektor pariwisata sebagai trigger dalam proses transformasi struktur
ekonomi dari dominasi sektor ekonomi tak terbarukan ke sektor ekonomi terbarukan, kekuatan
pariwisata Kutai Kartanegara saat ini terbagi menjadi 3 (tiga) kategori daya tarik, yakni: daya tarik
wisata alam, daya tarik wisata buatan dan daya tarik wisata budaya. Kunjungan wisatawan pada
tahun 2016 terbesar pada destinasi wisata buatan sebesar 63%, disusul wisata budaya 31% dan
wisata alam sebesar 6%. Adapun kontribusi terbesar dalam kunjungan wisatawan terdapat pada
Pulau Kumala dan Ladaya. Berikut proporsi kunjungan wisata Kutai Kartanegara berdasarkan daya
tarik wisata.
Tabel 2.31. Jumlah Kunjungan Wisata Kutai Kartanegara 2016
JUMLAH KUNJUNGAN WISATAWAN TAHUN 2016 JUMLAH (ORANG)
NAMA OBJEK WISATA
WISNUS (ORANG) WISMAN (ORANG)
Daya Tarik Wisata Alam
1 Bukit Bengkirai Samboja 34.311 705 35.016

2 Borneo Orang Utan Survival (BOS) 2.142 1.318 3.460

3 Pantai Tanah Merah Samboja 39.800 0 39.800

Daya Tarik Wisata Budaya

4 Museum Mulawarman 156.892 410 157.302

5 Museum Kayu 18.437 254 18.691

6 Situs Makam Raja Kutai 155.355 0 155.355

7 Situs Sanga sanga

Daya Tarik Wisata Khusus/Buatan

8 Waduk Panji Sukarame 38.300 218 38.518

9 Planetarium 31.848 218 32.066

10 Lamin Etam Ambors 68.810 13 68.823

11 Pulau Kumala 377.597 0 377.597

12 Ladaya 277.601 0 277.601

2016 1.818.236 4.050 1.822.286

2015 1.368.812 3.730 1.367.542

BPS, 2107

RKPD 2018
30
Gambar 2.18. Proporasi Kunjungan Wisata Berdasarkan Daya Tarik Wisata
Kabupaten Kutai Kartanegara 2014 - 2016

Daya Tarik
wisata Alam
6%

Daya Tarik
Wisata Budaya
31%
Daya Tarik
Wisata Buatan
63%

Pariwisata diharapkan menjadi penopang perekonomian daerah pada masa yang akan datang,
pendekatan kontribusi sektor pariwisata terhadap PDRB menjadi salah satu bagian penting dari
keberhasilan pencapaian pembnagunan pariwisata Kabupaten Kutai Kartanegara. Kontibusi
pariwisata tahun 2016 sebesar 6,13% dengan migas dan tanpa migas sebesar 9,14% kondisi ini
meningkat dibanding tahun 2015. Diharapakn sektor pariwisata akan terus berkembang dan
memberikan pengaruh yang kuat terhadap perekonomian daerah, salah satu kekuatan pariwisata
yang terus didorong adalah dengan memperkuat ekonomi kreatif daerah sebagai titik point krusial
dalam proses pembangunan pariwissata daerah.
Gambar 2.19. Kontribusi Sektor Pariwisata terhadap PDRB
Kabupaten Kutai Kartanegara 2014 - 2016

Dengan Migas Non Migas

20 9.14
8.58
15 6.96
10 5.53 6.13
4.05
5
0
2014 2015 2016

c. Pertanian
c.1. Pertanian Tanaman Pangan dan Holtikultura
Sebagai daerah lumbung pangan Kalimantan Timur, Kutai Kartanegara dihadapkan pada
tantangan yang besar dalam menyediakan pasokan pangan Kalimantan Timur. Sektor pertanian
setiap tahun cenderung meningkat yang ditunjukan dengan pertumbuhan pada tahun 2016
sebesar 2%, lebih lambat dibanding tahun 2015 yang mencapai 7%. Melambatnya pertumbuhan
sektor pertanian tersebut salah satunya adalah karena penurunan luas panen, namun disisi lain
pemanfaatan teknologi dan modernisasi alat produksi pertanian berkembang dengan baik,
sehingga produktivitas pertanian dapat terus dijaga. Komoditas unggulan sektor pertanian yang
menjadi perhatian saat ini selain beras dalah jagung dan ubi kayu. Berikut perkembangan
komoditas beras, jagung dan ubi kayu di Kabupaten Kutai Kartanegara tahun 2015.

RKPD 2018
31
Tabel 2.32. Jumlah Luas Panen, Produktivitas dan Produksi Beras Kutai Kartanegara 2015
Januari - Desember 2015
Kecamatan
Luas Panen (Ha) Produktivitas (Ku/Ha) Produksi (Ton)

Semboja 2.337 49,33 11.527


Marang Kayu 2.470 49,44 12.211
Kota Bangun 2.442 50,39 12.305
Sebulu 2.964 48,37 14.336
Muara Kaman 3.410 49,37 16.835
Tenggarong 3.136 53,77 16.861
Loa Kulu 6.703 50,10 33.584
Tenggarong Seberang 7.950 53,13 42.239
JUMLAH 31.412 50,90 159.899
Tabel 2.33. Jumlah Luas Panen, Produktivitas dan Produksi Jagung dan Ubi Kayu Kutai
Kartanegara 2015
JAGUNG UBI KAYU
LUAS
KECAMATAN LUAS PRODUKTIVITAS PRODUKSI PRODUKTIVITAS PRODUKSI
PANEN
PANEN (HA) (KW/HA) (TON) (KW/HA) (TON)
(HA)
SAMBOJA 177 35 627 26 231 602
MUARA JAWA - - - 19 236 449
SANGA-SANGA 1 33 3 12 213 256
LOA JANAN - - - 15 217 325
LOA KULU 11 34 37 18 228 411
MUARA MUNTAI - - - 65 212 1,381
MUARA WIS - - - 7 209 147
KOTA BANGUN - - - 208 217 4,518
TENGGARONG - - - 64 258 1,649
SEBULU - - - 112 226 2,535
TENGGARONG - - - 25 226 565
SEBERANG
ANGGANA - - - 38 231 877
MUARA BADAK - - - 25 230 575
MARANG KAYU 231 39 909 94 248 2,327
MUARA KAMAN - - - 79 215 1,696
KENOHAN - - - 21 211 443
KEMBANG JANGGUT - - - 75 223 1,670
TABANG - - - 55 232 1,274
Rata-Rata 2015 420 38 1,576 958 227 21,700
2014 249 32 834 1,161 199 23,260
2013 413 32 1,342 1,152 183 21,027

c.2. Peternakan
Pembangunan peternakan, menjadi bagian penting dalam pencapaian pembangunan pertanian
dalam arti luas, peternakan Kabupaten Kutai Kartanegara secara umum terus meningkat, seiring
dengan meningkatnya konsumsi daging di Kabupaten Kutai Kartanegara. Dalam rangka
mendorong swasembada ternak, maka diperlukan upaya-upaya konkrit dan terobosan yang tepat

RKPD 2018
32
dengan berpegang pada potensi pengembangan peternakan di masing-masing kecamatan. Berikut
perkembangan produksi ternak berdasarkan kecamatan di Kabupaten Kutai Kartanegara.
Tabel 2.34. Produksi Peternakan Kabupaten Kutai Kartanegara 2015
Kecamatan Sapi Potong Kerbau Kambing Babi
SAMBOJA 8,226 266 1,248 312
MUARA JAWA 672 15 150 -
SANGA-SANGA 281 - 173 14
LOA JANAN 570 25 242 795
LOA KULU 3,621 37 896 164
MUARA MUNTAI 588 906 33 -
MUARA WIS 876 959 63 179
KOTA BANGUN 2,626 235 1,698 83
TENGGARONG 1,400 24 382 236
SEBULU 866 121 420 156
TENGGARONG SEBERANG 2,198 96 1,382 301
ANGGANA 492 18 112 -
MUARA BADAK 897 26 385 510
MARANG KAYU 1,036 144 248 298
MUARA KAMAN 1,401 238 500 -
KENOHAN 993 56 39 352
KEMBANG JANGGUT 374 46 37 58
TABANG 391 3 59 1,128
Jumlah 2015 27,508 3,214 8,066 4,585
2014 26,198 3,061 7,682 4,367
2013 25,640 4,287 6,950 4,878
c.3. Perkebunan
Potensi perkebunan Kabupaten Kutai Kartanegara cukup tinggi yang didominasi oleh komoditas
kelapa sawit, kelapa dalam dan karet. Sebagian besar komoditas terdapat di perkebunan rakyat,
sedangkan untuk perkebunan besar hanya komoditas kelapa sawit. Produksi perkebunan hingga
tahun 2015 mengalami perbaikan daripada tahun 2014, sedangkan dari aspek penyerapan tenaga
kerja, jumlah rumah tangga petani untuk perkebunan rakyat pada tahun 2015 mencapai 32.010
rumah tangga petani. Kondisi ini diharapkan akan terus meningkat seiring dengan penguatan
subsektor perkebunan sebagai bagian dari sasaran proses transformasi struktur ekonomi daerah.

Tabel 2.35. Produksi Perkebunan Kabupaten Kutai Kartanegara 2015


Perkebunan Rakyat Perkebunan Besar
Jenis Tanaman Produktivitas Produktivitas
Produksi (ton) Petani (ruta) Produksi (Ton)
(kg/ha) (kg/ha)
Karet 9,083.61 1,093.35 9,283 - -
Kelapa 25,944.70 3,851.30 6,476 - -
Kelapa Sawit 225,942.66 15,360.30 10,642 1,280,969.87 9,473.35
Kopi 61.94 675.65 1,110 - -
kakao 69.66 1,179.30 218 - -
Cengkeh - - - - -
Lada 4,762.77 1,025.81 3,338 - -

RKPD 2018
33
Perkebunan Rakyat Perkebunan Besar
Jenis Tanaman Produktivitas Produktivitas
Produksi (ton) Petani (ruta) Produksi (Ton)
(kg/ha) (kg/ha)
Kapuk - - - - -
Vanili - - - - -
Kemiri 27.99 635.08 347 - -
Aren 62.19 1,308.71 596 - -
Jarak - - - - -
2015 265,955.52 25,129.50 32,010.00 1,280,969.87 9,473.35
2014 192,992.04 23,205.00 31,478.00 1,074,753.00 15,899.00
2013 161,769.70 28,887.14 28,426.00 999,854.00 19,146.29

d. Kehutanan
Pembangunan Kehutanan merupakan bagian dari proses pembangunan daerah dari aspek
keseimbangan lingkungan, hutan pada hakikatnya tidak terbatas pada fungsi ekonomi namun lebih
dari itu hutan memiliki fungsi yang lebih luas yakni sebagai penyangga kehidupan manusia dan
satwa di dalamnya sebagai bagian dari ekosistem. Kondisi hutan di Kabupaten Kutai Kartanegara
pada tahun 2015 mengalami penurunan luasan hutan yang sebelumnya tahun 2014 sebesar
2.807.152,00 Ha, pada tahun 2015 menjadi 2.735.055.83 Ha. Proporsi fungsi kawasan hutan
terbesar pada arela penggunaa lain sebesar 35.94%, hutan produksi 27.82% dan Hutan Produksi
Terbatas sebesar 27.82%. Sedangkan 7.68% di pergunakan untuk hutan lindung.
Tabel 2.36. Luas Lahan Hutan Kabupaten Kutai Kartanegara 2015

Fungsi Kawasan Hutan Luas (Ha) %


Cagar Alam 32,081.44 1.17
Taman Nasional 40,974.00 1.50
Taman Hutan Raya 61,599.56 2.25
Hutan Lindung 210,097.62 7.68
Hutan Produksi Terbatas 542,413.93 19.83
Hutan Produksi Tetap 760,799.20 27.82
Areal Penggunaan Lain 982,912.31 35.94
Perairan 104,177.77 3.81
2015 2,735,055.83
2014 2,807,152.00
2013 2,595,953.00

Permasalahan mendasar dalam pembangunan kehutanan adalah meningkatnya proses


deforestasi atau penurunan lahan hutan, salah satunya adalah maaslah lahan kritis, upaya
rehabilitasi lahan kritis setiap tahun senantiasa dilaksanakan, dengan melakukan serangkaian
kebijakan rehabilitasi dan sosialisasi kepada amsyarakat sekitar hutan. Sampai dengan tahun
2016 luas lahan kritis yang berhasil direhabilitasi sebesar 23.419,60 Ha atau 42% dari total lahan
kritis yang terdata, sehingga masih lebih dari setengah lahan kritis yang harus dilakukan
rehabilitasi demi menjaga fungsi-fungsi hutan berjalan secara optimal.

RKPD 2018
34
Gambar 2.20. Luas Hutan dan Lahan Kritis Kabupaten Kutai Kartanegara Tahun 2016

Luas hutan dan


lahan kritis,
32,622.63, 58%
Luas hutan dan
lahan kritis yang
direhabilitasi,
23,419.60, 42%

Luas hutan dan lahan kritis yang direhabilitasi Luas hutan dan lahan kritis

e. Energi dan Sumber Daya Mineral


Penyelenggaraan urusan energi dan sumber daya mineral di Kabupaten Kutai Kartanegara, jika
dilihat dari progres capaian kinerja pertumbuhan produksi mengalami masa-masa yang cukup sulit,
sebagai daerah yang memiliki potensi sumber daya mineral yang cukup melimpah proses
eksplorasi dan eksploitasi sumber daya mineral di Kabupaten Kutai Kartanegara 3 tahun terakhir
mengalami penurunan yang cukup signifikan, hal ini dikarenakan pengelolaan sumber daya
mineral termasuk dalam kategori pada modal, sehingga biaya produksi sangat tinggi, sedangkan
disatu sisi persaingan harga komoditas global mengalami fluktuasi dan cenderung tidak stabil,
yang mengakibatkan melemahnya produktivitas dan ekspansi pertambangan penggalian dalam
meningkatkan produksi , yang ditunjukkan dengan menurunnya volume produksi yang ditunjukkan
dengan pertumbuhan Nilai Tambah Bruto Pertambangan dan Penggalian yang setiap tahunnya
senantiasa menurun. Berikut Laju Pertumbuhan NTB Pertambangan Penggalian Kutai
Kartanegara.
Tabel 2.37. Laju Pertumbuhan NTB Pertambangan dan Penggalian
Kabupaten Kutai Kartanegara 2013-2016

KATEGORI 2013 2014 2015 2016


Pertambangan dan Penggalian -1.67 -3.27 -10.61 -3.05
- Pertambangan Minyak & Gas Bumi -6.72 -8.27 -1.87 -0.77
- Pertambangan Batubara dan Lignit 3.69 1.44 -19.08 -5.72
- Pertambangan Bijih Logam 0.76 -5.84 -4.33 -9.7
- Pertambangan dan Penggalian Lainnya 2.3 2.03 1.36 0.3

Dari sisi perkembangan ketersediaan energi listrik dan gas, dapat dilihat dari pertumbuhan
kategori pengadaan listrik dan gas. Setiap tahun mengalami pertumbuhan yang cukup tinggi,
mengingat kapasitas pasokan listrik di Kabupaten Kutai Kartanegara terus meningkat dan diiringi
pula dengan peningkatan konsumsi gas, perkembangan energi listrik ini memberikan gambaran
bahwa pelayanan ketengalistrikan telah berkembang dengan pesat.

RKPD 2018
35
Gambar 2.21. Pertumbuhan Pengadaan Listrik dan Gas
Kabupaten Kutai Kartanegara Tahun 2016

25
20 18.55
21.22
15
10 9.22
5
3.38
0
2013 2014 2015 2016

f. Perdagangan
Urusan perdagangan Kabupaten Kutai Kartanegara jika dilihat dari kinerja Nilai Tambah Bruto
Kategori Perdagangan, mengalami pertumbuhan positif hingga tahun 2016 dengan rata-rata
pertumbuhan sebesar 3% pertahun, pertumbuhan NTB perdagangan ini menjadi bagian penting
dari kebijakan pembangunan ekonomi daerah. Dalam perspektif pengembangan ekonomi regional
nilai eksport barang dan jasa menjadi bagian penting dari pengukuran tingkat keunggulan
komparativ dan kompetitiv komoditi eksport daerah. Nilai eksport bersih Kutai Kartanegara tahun
2016 mencapai 66,170,384,000,000.00 Rupiah.
g. Industri
Dalam upaya penguatan struktur ekonomi daerah, sektor industri menjadi fokus pembangunan
Kutai Kartanegara dalam konteks peningkatan nilai tambah. Perkembangan industri pengolahan
tiga tahun terakhir tumbuh positif dengan rata-rata 6% pertahun, tahun 2016 tumbuh sebesar
8,59% dan tertinggi semenjak tahun 2013, berdasarkan atas kondisi ini prospek industri
pengolahan di Kabupaten Kutai Kartanegara cukup menjanjikan, dan harus didukung oleh sektor
primer (pertanian) dan sektor lainnya seperti perdagangan dan jasa.
Gambar 2.22. Pertumbuhan Nilai Tambah Bruto Industri Pengolahan
Kabupaten Kutai Kartanegara Tahun 2013 - 2016

10
8.59
8
6.23
6 5.45 4.91

0
2013 2014 2015 2016

Dari sisi kontribusi indutri pengolahan dalam pembentukan PDRB Kabupaten Kutai Kartanegara
hingga tahun 2016 mencapai 3,90%.
h. Transmigrasi
Transmigrasi di Kabupaten Kutai Kartanegara berdasarkan data LPPD 2010-2015, berjumlah
sebesar 63.616 orang, sedangkan untuk transmigrasi swakarsa setiap tahunnya sekitar 24 ribu
orang. Transmigrasi swakarsa merupakan transmigrasi yang dilakukan karena keinginan sendiri,
tanpa adanya paksaan. Hal ini menggambarkan bahwa Kutai Kartanegara dianggap cukup baik
dalam melakukan pelayanan bagi seluruh transmigran.

RKPD 2018
36
Gambar 2.23. Perkembangan Transmigrasi
Kabupaten Kutai Kartanegara Tahun 2012 - 2015

Jumlah transmigran swakarsa Jumlah transmigran Persentase

39.00 38.32 38.36 38.43 100000


38.00
37.00 80000
36.00 63616
60000
35.00 63616 63616 63616
34.00
40000
33.00 33.03
32.00 20000
31.00 24378 24406 21011 24450
30.00 0
2012 2013 2014 2015

2.4. Aspek Daya Saing


Aspek daya saing daerah terdiri dari empat fokus penilaian yakni fokus kemampuan
ekonomi daerah, fokus fasilitas wilayah/infrastuktur, fokus iklim berinvestasi dan fokus sumber
daya manusia. Aspek daya saing daerah menjelaskan mengenai kesiapan suatu daerah untu maju
dan berkembang. Data yang tersedia untuk menjelaskkan sub bab ini tidak cukup banyak, serta
data untuk mengetahui capaian sumber daya manusia tidak tersedia sehingga tidak dapat
diketahui capaiannya. Capaian dari aspek daya saing daerah dapat diketahui dari ketiga fokus yang
tersedia datanya.
2.4.1. Fokus Kemampuan Ekonomi Daerah
a. Pengeluaran Konsumsi Rumah Tangga Per Kapita (Angka Konsumsi RT Per Kapita)
Konsumsi rumah tangga perKapita adalah pengeluaran rumah tangga yang digunakan
untuk keperluan makan dan bukan makan. Pengeluaran konsumsi rumah tangga per kapita dapat
menggambarkan pendapatan suatu rumah tangga, sehingga dengan kata lain pengeluaran
konsumsi rumah tangga dapat digunakan untuk mengetahui kesejahteraan suatu rumah tangga.
Pengeluaran konsumsi rumah tangga di negara berkembang seperti Indonesia banyak digunakan
untuk kategori makanan, berbeda dengan di negara maju yang pengeluaran untuk makanan lebih
sedikit.
Seperti dipublikasikan oleh BPS, pada tahun 2014 sebagian besar pengeluaran penduduk
di Kabupaten Kutai Kartanegara digunakan untuk memenuhi kebutuhan non makanan
(perumahan, sandang, aneka barang dan jasa, dan lain-lain) daripada makanan. Hal ini berbeda
dengan kondisi tahun 2013 yaitu pengeluaran untuk kebutuhan makanan lebih besar daripada
non makanan. Hal ini dapat dilihat dari persentase pengeluaran penduduk bulanan. Mereka
menghabiskan 47,58 persen dari pengeluarannya untuk makanan, dan 52,42 persen untuk non
makanan. Sedangkan pada tahun 2013, pengeluaran untuk kebutuhan makanan sebesar 48,3
persen dan pengeluaran non makanan sebesar 51,67 persen.
Berdasarkan tipe daerah, secara umum tingkat pengeluaran penduduk perkotaan jauh
lebih tinggi dibandingkan dengan penduduk pedesaan. Di perkotaan rata-rata pengeluaran per
kapita sebulan sebesar Rp.980.664,- sedangkan di pedesaan sekitar Rp. 837.073,-. Sementara
rata-rata total pengeluaran secara total di perkotaan dan pedesaan per kapita sebulan mencapai
Rp. 884.205,-.
Tabel 2.38. Pengeluaran Rata-Rata per Kapita Sebulan
Menurut Daerah Kota dan Pedesaan, 2013-2015
2013 2014 2015
URAIAN
RP % RP % RP %
1. Kota/Urban
a. Makanan/Food 465,527 46.08 431,195 43.97 484,618 47.18
b. Bukan Makanan/Non Food 544,625 53.92 549,468 56.03 542,454 52.82
RKPD 2018
37
2013 2014 2015
URAIAN
RP % RP % RP %
c. Jumlah/Total 1,010,151 100.00 980,664 100.00 1,027,072 100.00
2. Pedesaan/Rural
a. Makanan/Food 385,582 48.77 415,629 49.65 484,287 49.92
b. Bukan Makanan/Non Food 405,068 51.23 421,444 50.35 485,915 50.08
c. Jumlah/Total 790,650 100.00 837,073 100.00 970,202 100.00
3. Kota + Pedesaan/Urban + Rural
a. Makanan/Food 411,682 47.74 420,739 47.58 484,397 48.98
b. Bukan Makanan/Non Food 450,630 52.26 463,466 52.42 504,600 51.02
c. Jumlah/Total 862,312 100.00 884,205 100.00 988,996 100.00
Sumber : Kabupaten Kutai Kartanegara dalam angka, 2016

Pengeluaran perkapita rumah tangga tersebut masih didominasi pendapatan dari sektor
pertanian yang masih menjadi tumpuan pendapatan sebagian besar penduduk Kutai Kartanegara
yaitu 38%. Sektor perdagangan dan jasa masing-masing menempati urutan kedua dan ketiga
(dengan kontribusi masing-masing sebesar 17% dan 16%). Sementara sektor listrik, gas dan air
minum merupakan sektor penampung pekerja terendah yaitu kurang dari 1 % (persen) pekerja.

Tabel 2.39. Penduduk Berumur 15 Tahun Keatas yang Bekerja Menurut Jenis Kelamin, Lapangan
Usaha, dan Pendidikan Tertinggi yang Ditamatkan, 2011 – 2015
Jenis Kelompok Tidak/ belum SD SMP SMA Total
Kelamin Lapangan Usaha pernah sekolah & keatas
Tidak/ belum tamat
SD
Laki-Laki Primer (1,2) 10,811 38,310 20,315 50,045 119,481
Sekunder (3,4,5) 1,479 4,740 4,811 9,012 20,042
Tersier (6,7,8,9) 2,645 11,156 16,482 41,760 72,043
Total 2015 14,935 54,206 41,608 100,817 211,566
2014 23,119 65,684 45,840 69,830 204,473
2013 22,925 59,894 40,070 80,330 203,219
2012 28,651 63,580 38,694 75,553 206,478
2011 21,825 52,060 47,981 78,293 200,159
Perempuan Primer (1,2) 2,880 8,194 1,715 3,390 16,179
Sekunder (3,4,5) 708 2,408 3,179 772 7,067
Tersier (6,7,8,9) 2,123 6,219 4,711 27,884 40,937
Total 2015 5,711 16,821 9,605 32,046 64,183
2014 11,919 29,513 15,235 32,978 89,645
2013 11,626 19,349 14,612 30,207 75,794
2012 12,104 28,890 10,590 21,976 73,560
2011 14,193 24,515 13,514 30,278 82,500
Sumber : BPS Kabupaten Kutai Kartanegara

b. Pengeluaran Konsumsi Non Pangan Per Kapita (Persentase Konsumsi RT untuk Non Pangan)
Secara umum dapat dikatakan semakin tinggi tingkat kesejahteraan masyarakat akan
semakin berkurang pengeluaran yang dibelanjakan untuk makanan dan semakin meningkat
pengeluaran untuk bukan makanan. Menurut data Kabupaten Kutai Kartanegara dalam angka
tahun 2015, di Kabupaten Kutai Kartanegara mengalami peningkatan untuk konsumsi non
makanan sehingga menjadi sedikit lebih besar daripada konsumsi untuk makanan, yaitu sebesar
52 persen untuk pengeluaran non makanan dan untuk pengeluaran makanan sebesar 48 persen.
Di tahun 2012 sebagian besar pengeluaran penduduk di Kabupaten Kutai Kartanegara
digunakan untuk memenuhi kebutuhan makanan dari pada non makanan (perumahan, sandang,
aneka barang dan jasa, dan lain-lain). Hal ini dapat dilihat dari persentase pengeluaran penduduk
bulanan. Mereka menghabiskan 51,16 persen dari pengeluarannya untuk makanan, dan 48,84
persen untuk non makanan. Sedangkan pada tahun 2013, pengeluaran untuk kebutuhan
makanan sebesar 47,74 persen dan pengeluaran non makanan sebesar 52,26 persen.

RKPD 2018
38
Tabel 2.40. Persentasi Konsumsi RT Non Pangan Kabupaten Kutai Kartanegara 2012-2014
Uraian 2012 2013 2014
Total Pengeluaran Non Makanan 370.622 45.030 463.466
Total Pengeluaran 758.864 862.312 884.205
Rasio 0,49 0,05 0,52
Sumber: Kabupaten Kutai Kartanegara dalam angka 2015

Pengeluaran konsumsi non pangan per kapita dibuat untuk mengetahui pola konsumsi
rumah tangga di luar pangan. Pengeluaran konsumsi non pangan per kapita dapat dicari dengan
menghitung persentase konsumsi RT untuk non pangan, yaitu proporsi total pengeluaran rumah
tangga untuk non pangan terhadap total pengeluaran.

Gambar 2.24. Persentase Penduduk Menurut Golongan Pengeluaran Per Kapita Sebulan
Kabupaten Kutai Kartanegara 2014

53

52 52.42

51

50

49
47.58
48

47

46

45
MAKANAN NON MAKANAN

Sumber: Kabupaten Kutai Kartanegara dalam angka 2015

c. Produktivitas Total Daerah


Jika sektor-sektor yang ada di Kabupaten Kutai Kartanegara dikelompokan menjadi 3
sektor primer, sekunder, dan tersier, maka kelompok sektor primer sangat mendominasi dalam
penciptaan nilai tambah di Kabupaten Kutai Kartanegara seperti ditampilkan dalam PDRB
berdasarkan lapangan usaha yang sudah dibahas pada fokus kesejahteraan dan pemerataan
ekonomi. Total nilai tambah bruto atas dasar harga berlaku dari kelompok sektor primer di tahun
2011 mencapai Rp. 112,25 trilyun, atau meningkat 23,93% dibandingkan tahun sebelumnya
sebesar Rp.90,58 trilyun. Hal ini tidak dapat dipungkiri karena dipengaruhi oleh potensi sumber
daya alam (SDA) yang tersedia dan salah satu indikator yang sering digunakan untuk
menggambarkan struktur ekonomi suatu wilayah adalah distribusi persentase sektoral. Hal yang
perlu dicermati adalah bahwa sektor pertambangan memberi sumbangan terbesar dalam PDRB
Kabupaten Kutai Kartanegara, akan tetapi jika dilihat dari prosentase pekerja menurut lapangan
usaha maka sektor pertanianlah yang menjadi tumpuan bekerja bagi masyarakat Kabupaten Kutai
Kartanegara. Oleh karena itu harus diupayakan agar hasil yang diperoleh dari sektor pertambangan
dapat digunakan untuk meningkatkan pendapatan masyarakat setempat dengan intervensi
program yang berbasis kerakyatan.
Produktivitas total daerah dihitung untuk mengetahui tingkat produktivitas tiap sektor per
angkatan kerja yang menunjukan seberapa produktif tiap angkatan kerja dalam mendorong
ekonomi daerah per sektor. Produktivitas Total Daerah dapat diketahui dengan menghitung
RKPD 2018
39
produktivitas daerah per sektor yang merupakan jumlah PDRB dari setiap sektor dibagi dengan
jumlah angkatan kerja dalam sektor yang bersangkutan. Tabel produktivitas Kabupaten Kutai
Kartanegara disajikan dalam tabel sebagai berikut :
Tabel 2.41. Produktivitas Per Sektor Kabupaten Kutai Kartanegara
2014 2015
KATEGORI/SUB KATEGORI
Rp % Rp %
A. Pertanian 9.999.391,86 7,81 10.309.406,68 8,72
B. Pertambangan & Penggalian 99.552.122,88 77,77 88.880.613,87 75,17
C. Industri Pengolahan 3.296.209,31 2,57 3.447.050,80 2,92
D. Pengadaan Listrik, Gas 31.066,44 0,02 32.749,51 0,03
E. Pengadaan Air 31.476,28 0,02 33.004,13 0,03
F. Kontruksi 6.428.820,94 5,02 6.387.133,51 5,40
G. Perdagangan Besar Dan Eceran, Reparasi Dan
3.236.655,51 2,53 3.356.189,08 2,84
Perawatan Mobil Dan Sepeda Motor
H. Transportasi & Pergudangan 869.634,42 0,68 910.932,72 0,77
I. Penyediaan Akomodasi & Makan Minum 203.027,59 0,16 215.179,44 0,18
J. Informasi & Komunikasi 679.161,11 0,53 752.887,45 0,64
K. Jasa Keuangan Dan Asuransi 274.731,50 0,21 284.708,36 0,24
L. Real Estate 517.899,62 0,40 540.223,06 0,46
M,N. Jasa Perusahaan 33.084,32 0,03 33.048,34 0,03
O. Adminstrasi Pemerintahan, Pertahanan & Jaminan
1.430.192,42 1,12 1.531.513,60 1,30
Sosial Wajib
P. Jasa Pendidikan 776.590,17 0,61 824.479,60 0,70
Q. Jasa Kesehatan & Kegiatan Sosial 495.722,47 0,39 526.757,21 0,45
R,S,T,U. Jasa Lainnya 159.556,12 0,12 174.012,39 0,15
Produk Domestik Regional Bruto 128.015.342,96 100,00 118.239.889,75 100,00
Angkatan Kerja 318.499
Sumber : BPS Kabupaten Kutai Kartanegara

d. Nilai Tukar Petani


Nilai Tukar Petani (NTP), yang diperoleh dari perbandingan indeks harga yang diterima
petani terhadap indeks harga yang dibayar petani (dalam persen), merupakan salah satu indikator
yang berguna untuk mengukur tingkat kesejahteraan petani atau untuk melihat tingkat
kemampuan/daya beli petani di pedesaan. NTP juga menunjukan daya tukar (termoftrade) dari
produk pertanian dengan barang dan jasa yang dikonsumsi maupun untuk biaya produksi. Semakin
tinggi NTP, secara relatif semakin kuat pula tingkat kemampuan/daya beli petani.
Gambar 2.25. Indeks Diterima Petani (It), Indeks Dibayar Petani (Ib) dan Nilai Tukar Petani (NTP)
Kabupaten Kutai Kartanegara, Januari-Desember 2015

Sumber : BAPPEDA dan BPS Kabupaten Kutai Kartanegara 2016

RKPD 2018
40
2.4.2. Fokus Fasilitas Wilayah/Infrastruktur
Fokus kedua yang dibahas dari aspek daya saing daerah adalah folus fasilitas wila-
yah/infrastruktur. Fokus ini menganalisa upaya penyedian sarana dan prasaran oleh pemerintah
daerah dalam rangka menarik investor usaha agar berinvestasi dan membuka usahanya di
Kabupaten Kutai Kartanegara. Dari data yang tersedia untuk menganalisa fokus fasilitas
wilayah/infrastruktur diukur dari sub fokus otonomi daerah, pemerintahan umum, administrasi
keuangan daerah, perangkat daerah, kepegawaian dan persandian yang didetailkan lagi pada
Jenis, kelas dan jumlah kamar hotel.
Ketersediaan infrastruktur merupakan salah satu fasilitas yang sangat diperlukan dalam
meningkatkan daya saing daerah. Sarana dan prasarana wilayah pada dasarnya merupakan
elemen pendukung bagi berlangsungnya kehidupan suatu wilayah karena masyarakat yang tinggal
di suatu wilayah akan membutuhkan sarana prasarana untuk melangsungkan kegiatan.
a. Perhubungan
a.1. Rasio Panjang Jalan per Jumlah Kendaraan
Status jalan yang berada di Kabupaten Kutai Kartanegara terdiri dari Jalan Kabupaten
sepanjang 1.584,82 km, Jalan Provinsi sepanjang 353,90 km, dan Jalan Nasional sepanjang
367,55 km. Sehingga jumlah total panjang jalan di Kabupaten Kutai Kartanegara tahun 2011
adalah sepanjang 2,306.27 km. Rasio panjang jalan per jumlah kendaraan dari tahun ke tahun
semakin menurun, artinya bahwa dengan panjang jalan tetap, jumlah kendaraan semakin
bertambah, kepadatan kendaraan semakin bertambah. Jumlah kendaraan bermotor di Kabupaten
Kutai Kartanegara mengalami kenaikan yang sangat cepat yaitu sebesar 235.163 di Tahun 2011
atau hampir 7 kali dari jumlah semulayang hanya 30.809 pada tahun 2010.
Tabel 2.42. Rasio Panjang Jalan Terhadap Jumlah Kendaraan Kabupaten Kutai Kartanegara
2009-2011
NO URAIAN 2009 2010 2011
1 Panjang jalan 2.246,84 2.269,36 2.306,27
2 Jumlah kendaraan 27.086,00 30.809,00 235.163,00
3 Rasio 0,08 0,07 0,01
Sumber: BPS Kabupaten Kutai Kartanegara

a.2. Jumlah Orang/Barang Melalui Dermaga Per Tahun


Transportasi air di Kabupaten Kutai Kartanegara melalui 10 buah dermaga yang tersebar
di beberapa kecamatan. Data tahun 2011 menunjukkan terjadi peningkatan jumlah orang dan
barang yang tiba dan berangkat melalui dermaga dengan angkutan sungai dibandingkan tahun
2010. Pada tahun 2010 terangkut sebanyak 112.246 orang dan 16.887 barang, sedangkan tahun
2011 terangkut sebanyak 217.883 orang dan 290.717 barang. Data tahun 2012 menunjukkan
penurunan dibandingkan tahun sebelumnya, hal ini disajikan pada tabel dibawah.

Tabel 2.43. Jumlah Orang/Barang Melalui Dermaga Kabupaten Kutai Kartanegara


Tahun 2010-2011
NO URAIAN 2010 2011 2012
ORANG BARANG ORANG BARANG ORANG BARANG
1 Dermaga Hamdil II Muara Jawa 11.329 259 16.860 75.112 16.108 71.631
2 Demaga Sukmawira 19.558 14.463 62.761 190.290
3 Dermaga Sungai Meriam 21.118 27 19.985 18.034 16.108 74.121
4 Demaga Kota Bangun 4.996 367 13.219 3.815 20.823 31.000
5 Dermaga Muara Muntai 2.358 1.508 3.290 3.161
6 Dermaga Muara Kaman 148 15 232 4 17.624 1.194
7 Dermaga Pulau Kumala 48.850 - 97.776 - 5.030 2.795
8 Dermaga Tepian Pandan 3.511 - 3.447 3
9 Dermaga Muara Wis 347 233 280 254 344
10 Dermaga Sebulu 31 15 33 44
JUMLAH 112.246 16.887 217.883 290.717 76.037 180.741

RKPD 2018
41
Sumber: Kutai Kartanagera Dalam Angka Tahun 2012 dan 2013

b. Ketaatan Terhadap Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW)


Rencana Tata Rang Wilayah (RTRW) Kabupaten Kutai Kartanegara baru saja diperdakan
dikarenakan adanya verifikasi dokumen Padu serasi dengan RTRW Propinsi, sehingga belum
dilaksanakan evaluasi untuk menganasila presentase ketaatan pelaksanaan pembangunan
terhadap dokumen RTRW tersebut.

c. Luas Lahan Produktif


Luas lahan produktif di Kabupaten Kutai Kartanegara dari tahun 2008 – 2012 dapat dilihat
dari tabel berikut :
Tabel 2.44. Persentase luas Wilayah Produktif
Kabupaten Kutai Kartanegara Tahun 2008 s.d 2012
NO URAIAN 2008 2009 2010 2011 2012
1 Luas wilayah produktif 780.246 799.208 810.211 792.622 811.963
2 Luas seluruh wilayah 2.726.310 2.726.310 2.726.310 2.726.310 2.726.31
3 Rasio 0,29 0,29 0,30 0,29 0,30

d. Jenis dan jumlah bank


Data tahun 2012 mencatat sebanyak 14 bank beroperasi di Kutai Kartanegara, yang meliputi:
1. Bank Pembangunan Daerah (BPD)
2. Bank Nasional Indonesia (BNI 46)
3. Bank Rakyat Indonesi (BRI)
4. Bank Mandiri
5. Bank Syariah Mandiri (BSM)
6. Bank Perserikatan
7. Bank Danamon
8. Bank Lippo
9. Bank CIMB Niaga
10. Bank Perkreditan Rakyat (BPR)
11. Bank Central Asia (BCA)
12. Bank Mega
13. Bank Mega Syariah
14. Bank BTPN
Posisi kredit bank di Kutai Kartanegara yang disalurkan pada Tahun 2012 yang terbesar
adalah sektor pertanian sebesar Rp.44.437 milyar, kemudian sektor pertambangan Rp.22.595
milyar, sektor lainnya sebesar Rp.11.811 milyar, dan selebihnya adalah perdagangan, konstruksi,
listrik, gas dan air, jasa dunia usaha, perindustrian, jasa sosial masyarakat dan pengangkutan.
e. Jenis dan Jumlah Restoran dan Usaha Perjalanan Wisata
Berdasarkan data dari Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kabupaten Kutai Kartanegara,
terdapat sekitar 70 usaha restoran, 22 usaha bar/rumah minum, serta 9 usaha jasa boga/catering.
Pada periode yang sama, terdapat sekitar 61 usaha penyelenggaraan hiburan dan rekreasi.
Adapun jenis usaha perjalanan wisata yang terdapat di Kabupaten Kutai Kartanegara hingga Juni
2011 ada 13 unit usaha yang tersebar di Kecamatan Tenggarong sebanyak 12 unit dan di
Kecamatan Loa Janan sebanyak 1 unit. Jenis usaha perjalanan ini terbagi menjadi 5 unit usaha
biro perjalanan wisata dan 8 agen perjalanan wisata.
f. Jenis, kelas dan jumlah penginapan/hotel
Penginapan/hotel dibagi menjadi dua kategori yaitu hotel berbintang dan hotel melati (non
bintang). Hotel berbintang adalah suatu usaha jasa yang menggunakan suatu bangunan atau
sebagian bangunan yang disediakan secara khusus, dimana setiap orang dapat menginap, makan,
memperoleh pelayanan, dan menggunakan fasilitas lainnya dengan pembayaran, dan telah
RKPD 2018
42
memenuhi persyaratan sebagai hotel berbintang seperti yang telah ditentukan. Ciri khusus dari
hotel berbintang adalah mempunyai restoran yang dikelola langsung di bawah manajemen hotel
tersebut. Hotel Melati adalah suatu usaha yang menggunakan suatu bangunan atau sebagian
bangunan yang disediakan secara khusus, dimana setiap orang dapat menginap, makan,
memperoleh pelayanan dan menggunakan fasilitas lainnya dengan pembayaran, dan belum
memenuhi persyaratan sebagai hotel berbintang. Berikut tabel menyajikan kelas dan jumlah
kamar.
Tabel 2.45. Nama dan Klasifikasi Hotel di Kabupaten Kutai Kartanegara Tahun 2014
NO NAMA HOTEL KLASIFIKASI NO NAMA HOTEL KLASIFIKASI
1 Grand Elty Singgasana Setara Bintang 3 27 Senipah Resort Non Bintang
2 Elty Suite Lesong Batu Setara Bintang 4 28 Harapan Samboja Non Bintang
3 Pulau Kumala resort Setara Bintang 5 29 Gilang Samboja Non Bintang
4 Grand Fatma Setara Bintang 6 30 Pelangi Samboja Non Bintang
5 Andira Non Bintang 31 Darmawati Samboja Non Bintang
6 Grand Yuda Non Bintang 32 Musafir Samboja Non Bintang
7 Fatma Non Bintang 33 Dianalis Samboja Non Bintang
8 Batara Non Bintang 34 Gosyen Samboja Non Bintang
9 Tangga Arung Non Bintang 35 Home stay Cempaka Putih Muara Badak Non Bintang
10 Amanah Non Bintang 36 Leo Patra Muara Badak Non Bintang
11 Payung Asri Non Bintang 37 Kojo Muara Badak Non Bintang
12 Karya Tapin I Non Bintang 38 Rahmad Muara Badak Non Bintang
13 Karya Tapin II Non Bintang 39 Sekarini Muara Badak Non Bintang
14 Kendilo Non Bintang 40 Mawar Muara Jawa Non Bintang
15 Herlang Non Bintang 41 Handayani Muara jawa Non Bintang
16 Viladina Non Bintang 42 Losmen Primer Muara Jawa Non Bintang
17 Lizha Non Bintang 43 Putri Tunjung Muara Jawa Non Bintang
18 Syarifah Non Bintang 44 Wisma Surya Indah Muara Jawa Non Bintang
19 Pelangi Harapan Non Bintang 45 Telaga Indah Muara Jawa Non Bintang
20 Wisma PKK Non Bintang 46 Sri Kandi Muara Jawa Non Bintang
21 Simpang Handayani Non Bintang 47 Seroja Muara Jawa Non Bintang
22 Hotel Handayani Non Bintang 48 Hidayat Muara Jawa Non Bintang
23 Hotel Indonesia Non Bintang 49 Bintang Muara Jawa Non Bintang
24 Karmila Non Bintang 50 Al Barru Muara Jawa Non Bintang
25 Cottage Samboja Lodge Non Bintang 51 Putra Soppeng Marangkayu Non Bintang
26 Cottage Bukit Bengkirai Non Bintang 52 Penginapan Pammasa Marangkayu Non Bintang
Sumber: Kutai Kartanegara Dalam Angka 2015

Jumlah penginapan/hotel di Kabupaten Kutai Kartanegara diketahui dari Dinas Pariwisata


berjumlah 52 hotel/penginapan, 4 hotel di Kabupaten Kutai Kartanegara dan 48 hotel melati atau
non bintang. Perbedaan antara hotel berbintang dan melati (non bintang) adalah dilihat dari per-
syaratan dasar dan penilaian teknis operasional. Persyaratan Dasar : Perijinan (persetujuan Prinsip,
Ijin Usaha). Persyaratan Teknis : Unsur Fisik, Unsur Pengelolaan, Unsur Pelayanan. Penetapan
penilaian golongan kelas hotel bintang dilakukan dengan penggabungan dari nilai persyaratan
dasar dan persyaratan teknis. Penilaian penggolongan Hotel Bintang dilaksanakan oleh PHRI.
Penginapan yang memadai disuatu daerah akan memudahkan dalam pengembangan
pembangunan daerah khususnya Kabupaten Kutai Kartanegara. Sarana fasilitas penginapan dan
hotel menjadi salah satu fasilitas para investor yang akan berinvestasi di Kabupaten Kutai
Kartanegara, selain itu fasilitas penginapan akan memudahkan pengembangan pariwisata daerah.
Peningkatan pembangunan penginapan diperlukan akan tetapi diiringi dengan perizinan dan
amdal yang jelas.

g. Persentase Rumah Tangga (RT) yang Menggunakan Air Bersih


RKPD 2018
43
Kebutuhan akan air bersih merupakan hal penting yang harus diperhatikan
ketersediaannya, mengingat sumber air baku di Kabupaten Kutai Kartanegara bersumber dari
Sungai Mahakam yang di dalamnya juga mengalir air limbah baik dari perusahaan maupun dari
limbah rumah tangga. Besarnya persentase rumah tangga yang menggunakan air bersih akan
dapat menunjukkan gambaran tentang kondisi kesehatan suatu daerah. Sumber air bersih
diantaranya adalah air dalam kemasan, air isi ulang, air leding, pompa, mata air terlindung dan
sumur terlindung. Dengan melihat sumber air minum ini akan dapat menggambarkan tingkat
kesehatan rumah tangga/masyarakat suatu daerah.
Sesuai data terbaru, jumlah rumah tangga pengguna air bersih meningkat seiring dengan
peningkatan jumlah total rumah tangga yang ada di Kabupaten Kutai Kartanegara. Peningkatan
tersebut menyebabkan rasio rumah tangga pengguna air bersih juga mengalami peningkatan. Pada
tahun 2010, rasio rumah tangga pengguna air bersih sebesar 55,83 persen. Rasio tersebut
mengalami fluktuasi, pada tahun 2012 hanya sebesar 33,81 persen dan kembali meningkat
menjadi 57,92 persen pada tahun 2015.

Tabel 2.46. Rasio Penduduk dan Rumah Tangga Rumah Tangga Pengguna Air Bersih
Uraian 2010 2011 2012 2013 2014 2015
Jumlah Rumah Tangga Pengguna Air 80.552 80.552 55.434 55.434 98.759 111.508
Bersih
Jumlah Total Rumah Tangga 144.280 144.280 163.964 135.747 184.746 192.511
Rasio (%) 55,83 55,83 33,81 40,84 53,46 57,92

Penduduk Berakses Air Minum 296.708 313.734 215.138 419.888 367.482 -


Jumlah Penduduk 626.680 648.215 665.489 683.131 700.439 -
Rasio 47,35 48,40 32,33 61,47 52,46 -
Sumber: BPS Kutai Kartanegara

Gambar 2.26. Persentase Rumah Tangga Menurut Sumber Air Minum


Kabupaten Kutai Kartanegara Tahun 2012

Air kemasan bermerk 0.60


Air isi ulang 57.36
Leding meteran 21.62
Leding eceran 2.25
Sumur bor/pompa 3.30
Sumur terlindung 2.40
Sumur tak terlindung 1.35
Mata air terlindung 2.85
Mata air tidak terlindung 1.35
Air Sungai 6.31
Air Hujan 0.30
Lainnya 0.30

Sumber: BPS Kabupaten Kutai Kartanegara, Suseda 2012

h. Rasio ketersediaan daya listrik


Jaringan listrik sutet eksisting 150 KV menghubungkan Tenggarong-Tenggarong Seberang-
Samarinda sepanjang 30 Km dan eksisting 150 KV menghubungkan Samarinda–Loa Janan–
Samboja–Balikpapan sepanjang 90 Km, yang berasal dari PLTGU Tanjung Batu.
Sehubungan dengan bertambahnya penduduk dan pengembangan wilayah untuk
peningkatan infrastruktur sarana dan prasarana, Pemerintah Kabupaten Kutai Kartanegara akan
merencanakan pembangunan Power Plant di Senipah Kecamatan Samboja dan PLTA di
Kecamatan Tabang yang berkapasitas 360 MW yang masuk dalam jaringan transmisi Mahakam.
Secara lebih lengkap data operasional PLN wilayah pengelolaan rayon Tenggarong meliputi
5 kecamatan dapat dilihat pada tabel berikut:

RKPD 2018
44
Tabel 2.47. Data Operasional PLN Wilayah Pengelolaan Rayon Tenggarong
LOKASI PANJANG JUMLAH JUMLAH
NO KECAMATAN KWH
PEMBANGKIT JARINGAN PELANGGAN GARDU
1 Tenggarong 6.623.944 Tj. Batu / 246 Km 19.607 221 Unit
Embalut sambungan
2. Tenggarong 2.512.837 Tj. Batu / 143 Km 8.628 88 Unit
Seberang Embalut sambungan
3. Loa Kulu 1.462.253 Tj. Batu / 68 Km 3.025 55 Unit
Embalut sambungan
4. Sebulu 760.863 Senoni 84 Km 5.796 48 Unit
sambungan
5. Muara Kaman 236.140 Senoni 56 Km 1.870 22 Unit
sambungan
Sumber: PT. PLN Rayon Tenggarong, 2010

i. Persentase Penduduk yang Menggunakan HP, Telepon dan Komputer


Berdasarkan data BPS Kutai Kartanegara terkait dengan hal teknologi dan informasi,
diketahui data akses teknologi komunikasi dilakukan melalui telepon rumah, telepon seluler,
komputer desktop, dan laptop. Rumah tangga yang memiliki akses telepon rumah di Kabupaten
Kutai Kartanegara pada tahun 2014 sebesar 4,02 persen. Sementara itu rumah tangga yang
menggunakan telepon seluler sebesar 96,37 persen. Sedangkan rumah tangga yang
menggunakan komputer desktop dan laptop sebesar 5,46 persen dan 25,25 persen pada tahun
yang sama.
Tabel 2.48. Akses Terhadap Teknologi dan Informasi
Akses Terhadap Teknologi dan Informasi 2012 2013 2014
Telepon Rumah 4,42 5,18 4,02
Telepon Seluler 96,37 97,14 96,37
PC/Desktop 8,96 6,90 5,46
Laptop/Notebook 20,12 24,46 25,25
Sumber: BPS Kabupaten Kutai Kartanegara

2.4.3. Fokus Iklim Berinvestasi


Fokus terakhir yang dibahas pada aspek daya saing daerah adalah iklim berinvestasi. Fokus
iklim berinvestasi melihat kondisi Kabupaten Kutai Kartanegara apakah kondusif dalam
mendukung investasi riil yang masuk ataukah tidak. Penilaian fokus berinvestasi didukung oleh
data angka kriminalitas yang dijabarkan dibawah ini.
Peluang investasi di Kutai Kartanegara masih sangat terbuka, khususnya potensi investasi
pangan (pertanian dalam arti luas) dan potensi investasi sektor energi (batubara dan migas). Hal
ini ditunjukkan dengan meningkatnya minat para investor untuk menanamkan modalnya di Kutai
Kartanegara.
a. Angka Kriminalitas
Angka kriminalitas dihitung berdasarkan delik aduan dari penduduk korban kejahatan
dalam periode 1 (satu) tahun. Angka kriminalitas juga dapat diartikan rata-rata kejadian
kriminalitas dalam satu bulan pada tahun tertentu. Kegiatan yang termasuk tindak kriminal adalah
curanmor (pencurian motor), pembunuhan, pemerkosaan, pencurian dan lain sebagainya. Angka
kriminalitas bermanfaat untuk menilai tingkat keamanan di Kabupaten Kutai Kartanegara, karena
semakin tinggi angka kriminalitas maka Kabupaten Kutai Kartanegara semakin tidak aman, dan
semakin rendah angka kriminalitas maka Kabupaten Kutai Kertanegara semakin aman.
Dalam masyarakat semakin rendah angka kriminalitas, maka semakin tinggi rasa aman
yang dimiliki masyarakat, hal ini sangat diperlukan dalam menjamin iklim berinvestasi. Angka
kriminalitas yang tertangani adalah penanganan kriminal oleh aparat penegak hukum
(polisi/kejaksaan). Angka kriminalitas yang ditangani merupakan jumlah tindak kriminal yang
ditangani selama 1 tahun terhadap 10.000 penduduk. Kabupaten Kutai Kartanegara termasuk

RKPD 2018
45
daerah yang aman mengingat angka kriminalitasnya rendah, sebagaimana disajikan dalam tabel
dibawah ini.
Tabel 2.49. Angka Kriminalitas Selama 1 (satu) Tahun
Kabupaten Kutai Kartanegara tahun 2010-2015
Jumlah 2010 2011 2012 2013 2014 2015
Kriminalitas 889 1384 695 1001 1087 1102
Sumber: SIPD, 2017

b. Jumlah Demonstrasi
Jumlah demonstrasi adalah jumlah demonstrasi yang terjadi dalam periode 1 (satu) tahun.
Unjuk rasa atau demonstrasi ("demo") adalah sebuah gerakan protes yang dilakukan sekumpulan
orang di hadapan umum. Unjuk rasa biasanya dilakukan untuk menyatakan pendapat kelompok
tersebut atau penentang kebijakan yang dilaksanakan suatu pihak atau dapat pula dilakukan se-
bagai sebuah upaya penekanan secara politik oleh kepentingan kelompok. Jumlah demonstrasi di
Kabupaten Kutai Kartanegara pada tahun 2016 adalah sebanyak 32 kali, yakni di bidang politik
sebanyak 2 kali, bidang ekonomi 5 kali dan bidang lainnya sebanyak 25 kali.
c. Jumlah dan Macam Pajak dan Retribusi Daerah
Data tahun 2011 dan 2012 menunjukkan terdapat 10 macam pajak dan 31 macam
retribusi yang diberlakukan di Kutai Kartanegara. Data tersebut mengalami peningkatan dari
tahun 2010 yaitu 8 macam pajak dan 23 macam retribusi. Jumlah dan macam pajak dan
retribusi daerah pada tahun 2012 sebagai berikut:

A. Pajak
1. Pajak Hotel
2. Pajak Restoran
3. Pajak Hiburan
4. Pajak Reklame
5. Pajak Penerangan Jalan
6. Pajak Pengambilan Bahan Galian Golongan
7. Pajak Parkir
8. Pajak Air Tanah
9. Pajak Pengambilan Sarang Burung Walet
10. Bea Perolehan Hak Atas Tanah dan Bangunan
B. Retribusi Jasa Umum
1. Retribusi Pelayanan Kesehatan
2. Retribusi Pelayanan Persampahan/Kebersihan
3. Retribusi Penggantian Biaya KTP dan Akte Catatan Sipil
4. Retribusi Pelayananan Pemakaman dan PengabuanMayat
5. Retribusi Parkir Di Tepi Jalan Umum
6. Retribusi Pelayanan Pasar
7. Retribusi Pengujian Kendaraan Bermotor
8. Retribusi Pemeriksaan Alat Pemadam Kebakaran
9. Retribusi Penggantian Biaya Cetak Peta
10. Retribusi Penyediaan dan/Penyedotan Kakus
11. Retribusi Pengolahan Limbah Cair
12. Retribusi Pelayanan Tera/Tera Ulang
13. Retribusi Pelayanan Pendidikan
14. Retribusi Pengendalian Menara Komunikasi
C. Retribusi Jasa Usaha
1. Retribusi Pemakaian Kekayaan Daerah
2. Retribusi Pasar Grosir dan Pertokoan
3. Retribusi Tempat Pelelangan
4. Retribusi Terminal
RKPD 2018
46
5. Retribusi Tempat Khusus Parkir
6. Retribusi Tempat Penginapan/Pesanggrahan/Villa
7. Retribusi Rumah Potong Hewan
8. Retribusi Pelayanan Kepelabuhan
9. Retribusi Tempat Rekreasi dan Olah Raga
10. Retribusi Penyeberangan Di Atas Air
11. Retribusi Penjualan Produksi Usaha Daerah
12. Penjualan Produksi Usaha Daerah Bidang Perikanandan Kelautan
D. Retribusi Perizinan Tertentu
1. Retribusi Ijin Mendirikan Bangunan (IMB)
2. Retribusi Ijin Tempat Penjualan MinumanBeralkohol
3. Retribusi Ijin Gangguan
4. Retribusi Ijin Trayek
5. Retribusi Izin Usaha Perikanan

2.4.4. Fokus Sumber Daya Manusia


Sumber daya manusia merupakan salah satu faktor penting dalam meningkatkan daya
saing daerah. Indikator kualitas sumber daya manusia ditunjukan dengan Angkatan kerja, karena
di dalam kelompok angkatan kerja terdapat kelompok penduduk yang bertindak sebagai pelaku
ekonomi.Semakin besar jumlah tenaga kerja di dalam suatu daerah, semakin besar penawaran
tenaga kerjanya. Apabila hal ini tidak diikuti dengan peningkatan permintaan tenaga kerja
(kesempatan kerja) maka akan jadi pengangguran. Disamping itu, semakin besar jumlah tenaga
kerja maka semakin besar kapasitas penduduk usia kerja untuk menopang penduduk usia tidak
produktif, sehingga nilai rasio ketergantungan akan cenderung menurun, namun ini memerlukan
jumlah kesempatan kerja yang mencukupi.
a. Kualitas Tenaga Kerja (Rasio Lulusan S1/S2/S3)
Kualitas tenaga kerja dianalisa dari rasio tingkat pendidikan terhadap jumlah penduduk.
Rasio tingkat kelulusan di Kabupaten Kutai Kartanegara disajikan dalam tabel dibawah ini:
Tabel 2.50. Rasio lulusan S1/S2/S3 Kabupaten Kutai Kartanegara

Uraian 2013 2014 2015


XII. Jumlah Penduduk Berdasarkan Tingkat Pendidikan
850,791 640,988 654,717
**
1. Tidak/Belum Sekolah 171,065 130,880 164,539
2. Belum Tamat SD/Sederajat 133,651 103,139 112,238
3. Tamat SD/Sederajat 200,482 149,801 142,169
4. SLTP/Sederajat 128,606 95,105 86,969
5. SLTA/Sederajat 181,990 134,588 123,016
6. Diploma I/II 4,537 3,459 2,938
7. Akademi/Diploma III/S. Muda 7,671 5,704 5,167
8. Diploma IV/Strata I 21,404 17,186 16,627
9. Strata II 1,319 1,083 1,014
10. Strata III 66 43 40
Sumber: SIPD

b. Rasio Ketergantungan
Rasio ketergantungan atau angka beban tanggungan penduduk Kabupaten Kutai
Kartanegara tahun 2016 mencapai angka 42,31 persen, ini berarti bahwa setiap 100 orang yang
berusia produktif harus menanggung kurang lebih 43 orang usia tidak produktif baik itu usia 0-14
tahun dan usia 65 keatas.

RKPD 2018
47
Tabel 2.51. Rasio Ketergantungan Kabupaten Kutai Kartanegara, 2013-2016

Interval Usia 2013 2014 2015 2016


>15 206.330 152.850 193.121 161.068
15-64 558.150 437.247 398.620 434.715
>65 27.567 23.194 20.179 22.839
Rasio 41.91 40.26 53.51 42.31
Ketergantungan

2.5. Permasalahan Pembangunan Daerah


2.5.1. Permasalahan daerah yang berhubungan dengan prioritas dan sasaran pembangunan
daerah
Telaah Pokok-Pokok Pikiran DPRD
Perumusan permasalahan pembangunan daerah, dilakukan dengan pendekatan teknokratik dan
politis, dalam hal ini pandangan DPRD sebagai lembaga politik yang memiliki fungsi controling
menjadi bagian penting dalam memberikan masukan dalam proses pembangunan daerah yang
selama ini dilakukan, berikut hasil evaluasi DPRD :
1 Penurunan yang cukup signifikan pada Pendapatan daerah yang meliputi: Dana Perimbangan,
Transfer dari Provinsi;
2 PAD belum dapat memainkan peran sebagai tulang punggung belanja daerah;
3 Diperkirakan penurunan pendapatan daerah pada tahun-tahun mendatang akan semakin
tajam, sehingga diperlukan solusi cerdas;
4 Efek dari penurunan pendapatan akan mempengaruhi kemampuan belanja daerah;
5 Dituntut untuk melakukan belanja secara selektif dengan berpijak pada urusan wajib yang
menyentuh kebutuhan dasar masyarakat Kutai Kartanegara, dan juga berpedoman pada
upaya peningkatan Pendapatan Asli Daerah (PAD);
6 Beban belanja pegawai terlalu besar sehingga mempengaruhi kemampuan belanja modal
daerah;
7 Tidak adanya keberlanjutan program dari tahun ke tahun, kegiatan semestinya tidak hanya
mengejar tercapainya output, namun mengabaikan kualitas kegiatan;
8 Focus belanja dititikbertkan pada Belanja Multi Years Contract (MYC) sehingga sangat
mempengaruhi alokasi belanja di sektor lain bahkan alokasi belanja wajib;
9 Pembangunan infrastruktur tidak dibarengi dengan perhitungan nilai ekonomis, kebijakan
MYC atau proyek yang butuh dana besar harus dapat terukur dampak pada kesejahteraan
masyarakat;
10 Belum memiliki niat yang positif untuk menumbuhkembangkan kegiatan ekonomi kerakyatan
serta peningkatan pendapatan dari sektor yang dapat diperbarui;
Berdasarkan atas evaluasi maka fokus pembangunan Kutai Kartanegara 2018, diarahkan pada :
1. Menjadikan perencanaan sebagai ujung tombak pembangunan;
2. Optimalisasi pola penganggaran pembangunan di luar APBD dan APBN;
3. Optimilasasi pemanfaatan potensi sumber daya yang dimiliki Kabupaten Kutai Kartanegara
dalam upaya untuk meningkatkan Pendapatan Asli Daerah (PAD);
4. Optimalisasi Asset Kabupaten Kutai Kartanegara mulai dari Penataan, Penertiban dan
Pemanfaatanya;
5. Mengoptimalkan fungsi Perusda Kabupaten Kukar sebagai support bagi pendapatan
Kabupaten Kukar;
6. Meningkatkan sarana promosi investasi dan pemetaan kawasan investasi sesuai muatan
lokal;
7. Peningkatan mutu dan kwalitas pelayanan dasar pendidikan dengan program wajib belajar 12
tahun dan pelayanan kesehatan;
RKPD 2018
48
8. Pembangunan/peningkatan sarana prasarana jalur transportasi antar kecamatan dan ibukota
kecamatan ke ibukota Kabupaten;
9. Deregulasi dan Peningatan pembangunan sarana dan prasarana di kantong-kantong
kemiskinan disesuaikan dengan potensi local;
Adapun Pokok-Pokok Pikiran berdasarkan bidang dan misi RPJMD dapat dikelompokkan
sebagaimana tabel berikut:
Tabel 2.52. Pokok-Pokok Pikiran DPRD Kutai Kartanegara
NO MISI RPJMD POKOK POKOK PIKIRAN DPRD
1 Memantapkan Perencanaan Bappeda harus mampu mengawal pembangunan
Reformasi berdasarkan RPJPD dan RPJMD
Birokrasi Melakukan penyusunan RKPD, KUA & PPAS serta RAPBD
Untuk Rakyat secara tepat waktu berdasarkan Permendagri, demi
tertibnya administrasi pembahasan perencanaan anggaran
keuangan daerah.
Mempertajam strategi belanja publik yang tepat sasaran
serta mampu memberi efek balik bagi penerimaan daerah
Fokus Pada belanja wajib serta berimplikasi pada
peningkatan kesejahteraan masyarakat
Pengeloaan Aset Penataan aset daerah melalui kejelasan atas hak terhadap
aset yang secara fisik dikuasai tetapi dokumen tidak
dikuasai, fisik tidak dikuasai tetapi dokumen dikuasai,
maupun terhadap aset yang secara fisik dan dokumen
tidak dikuasai
penertiban terhadap aset yang dipakai oleh pihak ketiga
tanpa adanya perikatan yang jelas
Optimalisasi aset dalam rangka
pengelolaan/pemanfaatanya untuk peningkatan PAD,
utamanya terhadap aset-aset yang idle
Pemilahan terhadap aset yang murni untuk mendukung
Tupoksi SKPD dengan aset-aset idle
Dukungan Teknologi Informasi dalam pengelolaan dan
pengawasan aset daerah
Tata Kelola BUMD Pembuatan Blue Print pada setiap Perusda
Penataan terhadap Perusda sesuai dengan core bisnis
pada proses awal pendirian
Menjadikan Perusda sebagai respon pendorong bagi
program-program Pemerintah Kabupaten Kutai
Kartanegara
Memperkuat posisi perusda dalam peningkatan
perekonomian rakyat
Memacu kinerja dan memaksimalkan hasil/keuntungan
usaha untuk meningkatkan PAD
Antisipatif dan bersikap realistis terhadap kondisi kinerja
perusda
2 Meningkatkan Pendidikan Perlu keseriusan di dalam membangun / menyediakan
Sumber Daya infrastruktur / sarana prasarana sekolah,
Manusia Pemerataan mutu / kualitas sekolah, terdapat jurang
Berkompeten perbedaan kualitas yang cukup jauh antara sekolah yang
berada di perkotaan (Tenggarong) dengan sekolah yang
berada di kecamatan
Peningkatan Sumber daya manusia, dan perlunya
dilakukan pelatihan bagi tenaga pendidik secara bertahap
dan berkelanjutan
Melakukan pemerataan rasio jumlah guru di tiap-tiap
sekolah

RKPD 2018
49
NO MISI RPJMD POKOK POKOK PIKIRAN DPRD
Kesehatan Peningkatan sarana prasarana kesehatan di wilayah
perbatasan dan daerah terpencil
Segera mewujudkan pembangunan Rumah Sakit di wilayah
Kecamatan Marangkayu dan Kecamatan Muara Badak.
Peningkatan pelayanan pada Rumah Sakit dan Puskesmas
secara keseluruhan
Memprioritaskan alokasi coverage kesehatan gratis bagi
warga miskin dan penyandang penyakit berat
Mengupayakan pada pemerintah pusat untuk segera
merealisasikan PBI APBN dan mengupayakan peningkatan
kuota
Ketenagkerjaan Melakukan antisipasi atas dampak penurunan produksi
tambang dan terjadinya penutupan perusahaan tambang
Memberikan jaminan kepastian dan hak-hak pekerja
utamanya pekerja ousourcing
Perluasan dan penempatan Tenaga Kerja
Pengembangan hubungan industrial dan syarat kerja
Peningkatan kualitas dan produktifitas tenaga kerja.
pengawasan ketenagakerjaan dan perlindungan tenaga
kerja
3 Meningkatkan Investasi Merumuskan kebijakan investasi serta
Pembiayaan memperbaiki/menyusun regulasi investasi
Pembangunan Pemetaan kawasan investasi sesuai dengan keunggulan
Daerah masing-masing wilayah dengan tidak mengenyampingkan
kearifan lokal
Peningkatan sarana promosi investasi
Mengembangkan kemitraan (Partnership) dan membangun
bussiness networking
Pendapatan Daerah Kebijakan dalam optimalisasi pendapatan dengan
mempermudah pelayanan
Melakukan upaya peningkatan pendapatan diluar
penerimaan dana perimbangan melalui peningkatan
pendapatan pajak daerah, Sumbangan pihak ketiga
(Pendapatan lain-lain yang syah)
Melakukan peningkatan penerimaan daerah dari retribusi,
seperti retribusi parkir, BPHTB, retribusi pengendalian
menara telekomunikasi dan penerimaan pendapatan yang
lainnya
Berperan aktif dalam penciptaan peluang untuk
peningkatan pendapatan daerah
Alternatif Melakukan pendataan semua perusahaan yang beroperasi
Pembiayaan di wilayah Kabupaten Kutai Kartanegara beserta potensi
Pembangunan usahanya
Melalui CSR Melakukan pemetaan program kegiatan berdasarkan
tanggungjawab pendanaan (APBD Kabupaten, APBD
Provinsi, APBN serta dana CSR Perusahaan)
Melibatkan perusahaan secara aktif dalam setiap
perencanaan pembangunan
Bersikap tegas pada perusahaan migas (K3S) dengan
memilah kwajiban CSR perusahaan migas berdasarkan
Program Penunjang Operasi dan Community Development
Memanfaatkan CSR untuk turut berperan dalam program
kesehatan masyarakat melalui pembiayaan iuran BPJS
bagi warga di sekitar perusahaan

RKPD 2018
50
NO MISI RPJMD POKOK POKOK PIKIRAN DPRD
3 Meningkatkan Ekonomi Meningkatkan porsi anggaran pada sektor pertanian,
pengelolaan perkebunan, peternakan dan perikanan serta bidang-
pertanian dan bidang lain yang berkaitan dengan peningkatan taraf hidup
pariwisata masyarakat
untuk Pengembangan dan pemberdayaan masyarakat
percepatan
transformasi Menumbuhkembangkan jiwa berusaha bagi masyarakat
struktur dengan mengedapankan potensi lokal
ekonomi Pemberian pinjaman lunak tanpa bunga sebagai modal
daerah; usaha bagi masyarakat kurang mampu
4 Meningkatkan Infrastruktur Banyaknya kerusakan jalan antar desa maupun antar
keterpaduan kecamatan
pembangunan Peningkatan pemeliharaan jalan Kabupaten yang
infrastruktur menghubungkan antar kecamatan dan dari kecamatan ke
menuju daya Tenggarong sebagai ibu kota Kabupaten
saing daerah; Pencegahan dan kesiapsiagaan penanggulangan bencana
yang mengakibatkan putusnya urat transportasi
5 Meningkatkan Lingkungan Hidup Segera menyelesaikan persoalan lahan pasca tambang,
pengelolaan dengan melakukan pendataan galian bekas tambang dan
sumber daya segera melakukan upaya penutupan galian
alam yang Melakukan penertiban dan pengawasan serta kemudahan
berkelanjutan (Dengan tetap berpedoman pada aturan) dalam
dan memberikan izin tempat penyimpanan sementara dan
berwawasan tempat pengumpulan limbah bahan beracun berbahaya
lingkungan; (B3)
Paparan Ketua DPRD Kutai Kartanegara, diolah

Identifikasi Permasalahan Sasaran Pembangunan Daerah


Sasaran RPJMD merupakan komitmen pemerintah daerah dalam pencapaian visi dan misi,
berikut beberapa permasalahan pelaksanaan sasaran, sebagaimana tabel berikut :
Tabel 2.53. Permasalahan Pembangunan Daerah Berdasarkan Sasaran RPJMD
No Isu Strategis Sasaran Permasalahan
1 Tata kelola Meningkatkan kapasitas 1 Pola karier pegawai belum tertata dengan baik
Pemerintahan pemerintahan daerah 2 Belum tersedianya data IKM bagi sebagian OPD
dan Reformasi dari segi kelembagaan, yang melaksanakan pelayanan langsung kepada
Birokrasi profesionalisme masyarakat
Untuk Rakyat sumberdaya aparatur, 3 Rendahnya kapasitas aparatur di bidang
dan keuangan daerah perencanaan mulai tingkat desa hingga
dalam rangka pelayanan kabupaten
publik yang prima dan
kondusifitas daerah 4 Sistem pengendalian dan evaluasi belum
berjalan optimal
2 Optimalnya akuntabilitas 1 Rendahnya kapasitas SDM pengelola keuangan
dan pengawasan daerah daerah
3 Meningkatnya tertib 2 Belum optimalnya pelayanan administrasi
administrasi kependudukan di tingkat RT
kependudukan
masyarakat
4 Optimalnya pengendalian 1 Rendahnya pemahaman masyarakat akan arti
penduduk dan pelayanan penting program KB bagi kesejahteraan keluarga
keluarga berencana
5 Optimalnya kerjasama 1 Rendahnya koordinasi antar stakeholder sampai
pemerintah, masyarakat, tingkat desa
dan dunia usaha untuk 2 Rendahnya keamanan lingkungan berbasis
menjaga keamanan, warga

RKPD 2018
51
No Isu Strategis Sasaran Permasalahan
ketertiban, dan 3 Rendahnya sarana dan prasarana
kesiapsiagaan penanggulangan bencana di setiap kecamatan
penanggulangan
bencana
6 Kualitas Meningkatnya 1 Terbatasnya kapasitas sarana dan prasana
pembangunan Aksesibilitas, Kualitas belajar mengajar
manusia yang dan Manajemen
2 Ketersediaan pendidik dan tenaga kependidikan
berdaya saing Pendidikan
yang tidak merata
dan sejahtera
7 Meningkatnya budaya 1 Perpustakaan belum memanfaatkan kemajuan
baca masyarakat teknologi dan informasi secara optimal
2 Belum tersedianya Rumah Baca di setiap
desa/keluarahan
8 Meningkatnya akses dan 1 Belum optimalnya desa siaga terhadap
kualitas pelayanan pelayanan ibu hamil
kesehatan
2 Terbatasnya sistem transportasi terhadap akses
kesehatan
3 Mekanisme kontrol masyarakat terhadap
manajemen puskesmas belum optimal
4 Belum optimalnya peran posyandu
9 Meningkatnya daya saing 1 Rendahnya kompetensi angkatan kerja
tenaga kerja serta
kesempatan dan
perluasan kesempatan
kerja
10 Meningkatnya prestasi 1 Belum optimalnya pembinaan kepemudaan
dan kreativitas pemuda melalui sekolah dan kelompok masyarakat
dan olahraga
2 Rendahnya penyelenggaraan kegiatan olahraga
di tingkat kecamatan
11 Meningkatnya kapasitas 1 Belum optimalnya pembinaan keluarga miskin
masyarakat menuju desa melalui program desa berketahanan sosial
berketahanan sosial 2 Belum optimalnya sinergitas kebijakan
pengentasan kemiskinan antar SKPD
12 Meningkatnya 1 Rendahnya peran perusahaan dalm
penanganan masalah pembangunan kesejahteraan sosial
kesejahteraan sosial
2 Standard pelayanan kesejahteraan sosial belum
berjalan dengan baik
13 Meningkatnya 1 Lemahnya sinkronisasi program lintas OPD
keterpaduan dengan fungsionalisasi TKPKD
pengentasan kemiskinan
antar sektor antar
wilayah
14 Penguatan Meningkatnya daya saing 1 Belum optimalnya penerapan regulasi terkait
kerjasama investasi daerah kemudahan investasi daerah
pembiayaan
15 pembangunan Meningkatnya 1 Belum optimalnya pemanfaatan teknologi dan
daerah dan Pendapatan Asli Daerah informasi (layanan belum sepenuhnya berbasis
daya saing on line)
investasi
2 Keterbatasan sarana dan parasarana pendukung
di setiap kecamatan

RKPD 2018
52
No Isu Strategis Sasaran Permasalahan
16 Meningkatnya Kerjasama 1 Belum optimalnya peran forum CSR
Corporate Social
Responsibility (CSR)
dalam pembangunan
daerah
17 Keterpaduan Meningkatnya 1 Rendahnya kapasitas dan produktivitas SDM
pembangunan produktivitas, tata kelola, pertanian (pelatihan, fasilitasi, penyuluhan,
sektor-sektor dan pertumbuhan sektor pendampingan asistensi manajerial usaha, dll)
ekonomi pertanian dalam arti luas 2 Rendahnya kapasitas infrastruktur produksi
terbarukan
3 Belum optimalnya Pengelolaan sumber daya air
bagi
untuk irigasi pertanian yang dapat melayani
peningkatan
lahan sepanjang tahun
perekonomian
masyarakat 4 Terbatasnya ketersediaan demplot-demplot
dan daerah sebagai model pengembangan usaha pertanian
produktif
5 Terbatasnya akses layanan permodalan usaha
bagi pelaku usaha pertanian
18 Meningkatnya potensi 1 Belum optimalnya Kerjasama dengan sektor
dan daya dukung swasta pelaku pariwisata (Hotel, restoran, Travel
pariwisata daerah serta agent, asosiasi guide, dsbnya) untuk
kunjungan wisata di mengadakan pelatihan front line pelaku
Kutai Kartanegara pariwisata level elementary
2 Terbatasnya komunikasi dan market place untuk
kegiatan ekonomi kreatif digitalization,
Communication and Vizualitation Development,
art design and creativity product
3 Terbatasnya sarana dan prasarana destinasi
pariwsata
19 Meningkatnya 1 Rendahnya dukungan peralatan dan
pengembangan seni dan kelengkapan seni dan budaya secara regular bagi
budaya lokal dalam remaja dan pemuda
rangka mendukung
destinasi wisata dan
kelestarian tradisi
kehidupan masyarakat
20 Meningkatnya ekonomi 1 Rendahnya pelatihan teknis produksi dan
kerakyatan berbasis manajerial bagi UMKM terkait agro
industri kreatif dan
potensi daerah
21 Meningkatnya akses, 1 Belum optimalnya pemanfaatan potensi produk
tata niaga, dan unggulan daerah untuk kegiatan perdagangan
infrastruktur lintas daerah
perdagangan antar
wilayah dan antar daerah
22 Meningkatnya 1 Rendahnya pengembangan industri pengolah
pengembangan industri sebagai support system di sektor pertanian
pengolahan pangan, dalam arti luas
peternakan, perikanan,
pengolahan pakan, dan
potensi daerah yang
berdaya saing
23 Pemerataan Meningkatnya 1 Konentivitas antar desa/kecamatan belum
Infrastrutkur interkoneksitas antar sepenuhnya tersedia dengan baik
dasar, wilayah

RKPD 2018
53
No Isu Strategis Sasaran Permasalahan
24 konektivitas Meningkatnya 1 Rendahnya sarana dan prasarana perhubungan
dan aksesibilitas antar yang berhubungan dengan transportasi public
aksesibilitas wilayah serta kualitas
antar wilayah pelayanan perhubungan
25 Terwujudnya koneksitas 1 Belum sepenuhnya Desa/Keluarahan menikmati
jaringan komunikasi, jaringan internet
internet, dan
pengembangan kawasan
smart city.
26 Meningkatnya layanan 1 Masih terbatasnya ketersediaan air bersih
kebutuhan dasar 2 Masih rendahnya pengelolaan limbah rumah
perumahan dan kawasan tangga
permukiman perkotaan
dan perdesaan
27 Pengelolaan Meningkatnya 1 Belum optimalnya kerjasama antar stakeholders
sumber daya pencegahan
alam yang pencemaran dan
berkelanjutan perusakan lingkungan
dan serta pengendalian
berwawasan pembangunan
lingkungan berwawasan lingkungan
yang berkelanjutan
28 Meningkatnya 1 Sumber energi alternatif berbasis potensi lokal
ketersediaan sumber belum berkembang dan berjalan dengan baik
energi baru dan
terbarukan
29 Memperkuat Meningkatnya partisipasi 1 Terbatasnya kesempatan usaha produktif bagi
Peran perempuan dalam perempuan berbasis kelompok
Perempuan perempuan membangun, 2 Terbatasnya pemantauan dan pengawasan
dan hak-hak kualitas kesetaraan kegiatan di masyarakat yang berpotensi terjadi
anak gender, dan eksploitasi dan kekerasan terhadap anak
perlindungan perempuan
dan anak

RKPD 2018
54
BAB III
RANCANGAN KERANGKA EKONOMI DAERAH DAN
KEBIJAKAN KEUANGAN DAERAH
3.1. Arah Kebijakan Ekonomi Daerah
Arah kebijakan ekonomi Kabupaten Kutai Kartanegara tahun 2018 merupakan bagian dari
komitmen Pemerintah Kabupaten Kutai Kartanegara dalam rangka pencapaian visi, misi, tujuan
dan sasaran pembangunan daerah sebagaimana tertuang di dalam RPJMD Kabupaten Kutai
Kartanegara 2016-2021. Namun demikian dalam rangka pengintegrasian kebijakan dalam
pencapaian pembangunan nasional, maka kebijakan ekonomi Kabupaten Kutai Kartanegara tidak
terlepas dari arah kebijakan pembangunan nasional, terlebih perekonomian Kabupaten Kutai
Kartanegara masih didominasi oleh sektor pertambangan dan penggalian khususnya komoditas
minyak dan gas bumi serta batu bara, yang saat ini masih menjadi bagian dari tumpuan komoditas
eksport nasional, sehingga dalam perumusan kebijakan ekonomi daerah secara umum mengacu
pada asumsi-asumsi Rencana Kerja Pemerintah (RKP) 2018 dan Rencana Kerja Pemerintah
Daerah (RKPD) Provinsi Kalimantan Timur tahun 2018.
3.1.1. Kondisi Ekonomi Daerah Tahun 2016 dan 2017
3.1.1.1. Kinerja Perekonomian Daerah
Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) Kabupaten Kutai Kartanegara pada tahun 2016, jika
dilihat dari pendekatan harga berlaku mengalami peningkatan dibanding tahun 2015, kondisi ini
disebabkan karena pengaruh inflasi terhadap harga komoditas dalam perhitungan produksi,
sedangkan berdasarkan perhitungan harga konstan PDRB Kabupaten Kutai Kartanegara dengan
migas mengalami penurunan dibanding tahun 2015, sedangkan untuk PDRB tanpa migas pada
tahun 2016 juga menurun dibanding tahun 2015, mengingat struktur PDRB tanpa migas masih
didominasi pertambangan dan penggalian pada sub pertambangan batu bara dan lignit, khususnya
komoditas batu bara, sehingga produksi batu bara sangat besar memberikan pengaruh pada nilai
PDRB tanpa migas. Atas dasar tersebut proyeksi kinerja perekonomian daerah dengan migas pada
tahun berjalan (2017) mengalami kontraksi diangka minus 2,71%, namun jika perhitungan
mengeluarkan migas diperkirakan laju pertumbuhan ekonomi bergerak positif diangka 3,07%,
dengan asumsi produksi batu bara bergerak positif ditengah membaiknya harga komoditas di pasar
global.
Sebagai pendekatan proses penguatan sektor-sektor lainnya (non migas dan batu bara) maka
dilakukan perhitungan PDRB tanpa migas dan batu bara, yang dilakukan untuk melihat seberapa
jauh sektor-sektor lainnya dapat memberikan stimulus pada roda perekonomian daerah. Adapun
hasil perhitungan menunjukkan bahwa laju pertumbuhan ekonomi dengan perhitungan PDRB
tanpa migas dan batu bara dari tahun ke tahun selalu positif, tahun 2016 tumbuh sebesar 1,97%,
tahun 2017 diproyeksikan akan tumbuh sebesar 6,19%.
Dalam sisem perekonomian daerah, salah satu indikator penting dalam mengukur tingkat kinerja
perekonomian daerah adalah tingkat inflasi. Tingkat inflasi Kabupaten Kutai Kartanegara secara
umum dalam tiga tahun terakhir cenderung stabil, yakni kisaran 4 - 3,5%, sehingga dapat
disimpulkan bahwa harga barang/jasa di Kabupaten Kutai Kartanegara dapat dikendalikan secara
efektif, mengingat salah satu faktor penyebab inflasi di Kabupaten Kutai Kartanegara selian
permintaan adalah tingginya biaya distribusi barang, sehingga dengan membaiknya konektivitas
dan aksesibilitas kegiatan-kegiatan ekonomi daerah, maka biaya produksi dan distribusi dapat
ditekan. Berikut kinerja perekonomian tahun 2016 dan proyeksi tahun 2017.

RKPD 2018
55
Tabel 3.1. Kinerja Perekonomian Daerah 2016 dan Proyeksi tahun 2017
TAHUN
NO INIDKATOR
2016 2017*

1 PDRB Harga Berlaku


Dengan Migas 127,831,314.5 125,284,288.2
Tanpa Migas 85,713,313.0 88,420,318.1

Tanpa Migas dan Batu Bara 48,665,045.5 52,752,427.2

2 PDRB Harga Konstan


Dengan Migas 117,460,843.8 118,648,610.4
Tanpa Migas 72,789,034.6 79,389,359.3
Tanpa Migas dan Batu Bara 33,797,752.0 36,029,533.4

3 Pertumbuhan Ekonomi
Dengan Migas -1.71 -2.71
Tanpa Migas -2.28 3.07
Tanpa Migas dan Batu Bara 1.97 6.19

4 Laju Inflasi 3.6 3.5


Sumber: BPS, 2017 dan *Analisis Proyeksi 2017

3.1.1.2. Struktur Ekonomi Kabupaten Kutai Kartanegara


Struktur ekonomi menggambarkan kecenderungan karakteristik perekonomian suatu daerah.
Perekonomian Kabupaten Kutai Kartanegara hingga saat ini masih didominasi oleh pertambangan
dan penggalian dengan kontribusi sebesar 64,68%, disusul oleh pertanian, kehutanan dan
perikanan sebesar 12,70%, kontruksi sebesar 8,23%, dan sektor industri pengolahan sebesar
3,90%. Kondisi ini memberikan gambaran bahwa sektor primer (pertambangan dan penggalian,
dan pertanian, kehutanan dan perikanan) merupakan sektor andalan yang menjadi penopang roda
perekonomian daerah, namun demikian sektor primer terbagi atas sektor yang bersifat terbarukan
dan tak terbarukan, mengingat kontribusi terbesar adalah sektor pertambangan dan penggalian
yang dipahami sebagai sektor yang tak terbarukan, maka sektor pertanian, kehutanan dan
perikanan harus dapat menjadi leading sector perekonomian Kabupaten Kutai Kartanegara pada
masa yang akan datang. Adapun struktur ekonomi Kabupaten Kutai Kartanegara tahun 2016,
sebagaimana gambar berikut :
Gambar 3.1. Struktur Ekonomi Kabupaten Kutai Kartanegara berdasarkan PDRB atas harga
berlaku tahun 2016

Sumber : BPS 2017


RKPD 2018
56
Proyeksi struktur ekonomi tahun 2017, kontribusi pertambangan dan penggalian cenderung
mengalami penurunan sedangkan sektor lain yang menjadi fokus pembangunan Kutai Kartanegara
ke depan yakni pertanian, kehutanan dan perikanan cenderung meningkat, yang selanjutnya
didukung dengan pergerakan positif industri pengolahan yang menjadi bagian penting dalam
proses hilirisasi komoditas pertanian, kehutanan dan perikanan. Berikut perbandingan antara
pertumbuhan dan kontribusi untuk tiga sektor kunci perekonomian Kutai Kartanegara tahun 2016.
Tabel 3.2. Perbandingan Kontribusi dan Pertumbuhan Pertanian, Kehutanan dan Perikanan,
Pertambangan dan Penggalian, dan Industri Pengolahan.

Kontribusi Pertumbuhan

64.7
12.7

8.6
-3.1

3.9
2.1

Pertanian, Kehutanan, dan


Pertambangan dan Penggalian Industri Pengolahan
Perikanan
Kontribusi 12.7 64.7 3.9
Pertumbuhan 2.1 -3.1 8.6

Sumber : BPS, 2017 diolah

3.1.2. Tantangan dan Prospek Perekonomian Daerah Tahun 2017 dan Tahun 2018.
3.1.2.1. Tantangan dan Prospek
Tantangan dan prospek perekonomian daerah merupakan suatu analisis yang diasumsikan
sebagai faktor eksternal yang mempengaruhi secara langsung perekonomian daerah, berikut
tantangan dan prospek perekonomian daerah tahun 2017 dan 2018:
Tabel 3.3. Kinerja Perekonomian Daerah 2016 dan Proyeksi tahun 2017
TANTANGAN PROSPEK
1) Instabilitas perekonomian global terhadap harga 1) Trend perbaikan harga komoditas migas dan
komoditas migas dan batu bara batu bara

Sebagaimana dijelaskan sebelumnya bahwa struktur Harga migas dan batu bara, secara umum akan
perekonomian Kabupaten Kutai Kartanegara masih memberikan pengaruh pada penguatan investasi
didominasi oleh pertambangan dan penggalian, daerah dan selanjutnya menjadi stimulus dalam
sehingga pada saat harga komoditas pertambangan pertumbuhan ekonomi daerah. Selain dari pada itu
dan penggalian mengalami kontraksi, maka akan dengan meningkatnya harga komoditas migas dan
memberikan dampak yang sangat kuat terhadap batu bara berbanding lurus pada perbaikan belanja
kondisi sosial ekonomi daerah. pemerintah (government expenditure) khususnya
bersumber dari dana bagi hasil.
Harga batu bara berdasarkan data hingga maret
2017 tercatat sebesar US$81,9 per metrik ton,
lebih baik dari tahun 2016 sebesar US$51,62 per
metrik ton.
Sedangkan asumsi Indonesian Crude Price (ICP)
tahun 2018 diasumsikan oleh Pemerintah Pusat

RKPD 2018
57
TANTANGAN PROSPEK
menjadi US$55 barel per hari, sedangkan data per
maret 2017 ICP mencapai US$52,50 Per Barel,
sehingga tahun 2017 dan 2018, diperkirakan
industri migas lebih baik dari tahun 2016.
2) Penguatan sektor terbarukan 2) Optimalisasi potensi pertanian dan kebijakan
hilirisasi.
Pembangunan berkelanjutan menjadi bagian dari Penguatan hilirisasi telah menjadi kebijakan
tantangan perekonomian daerah, mengingat strategis nasional dan Kalimantan Timur, sehingga
pertambangan dan penggalian merupakan sektor tak kinerja sektor industri pengolahan menjadi bagian
terbarukan (unrenewable resources), sehingga penting dalam mendorong sektor pertanian untuk
diperlukan desain pembangunan berkelanjutan dapat tumbuh lebih positif.
secara tepat, yakni salah satunya dengan mendorong Di lain sisi modernisasi pengelolaan pertanian
sektor pertanian dalam arti luas yang terintegrasi berkembang dengan pesat, sedangkan Kutai
(hulu dan hilir), yang diiringi dengan penguatan Kartanegara memiliki sumber daya lahan yang
kepariwisataan sesuai dengan potensi daerah. cukup luas dan kondisi alam yang sangat baik
untuk pengembangan sektor pertanian
3) Pariwisata dan industri kreatif menjadi
alternatif penopang perekonomian daerah
Pariwisata merupakan salah satu penggerak
perekonomian nasional dan daerah, mengingat
industri pariwisata dilaksanakan dengan konsep
keterpaduan (linkage) antar sektor ekonomi.
Dengan berkembangnya destinasi dan event-event
pariwisata bertaraf internasional diharapkan akan
mengangkat industri pariwisata daerah secara
signifikan.
Selain daripada itu perkembangan teknologi dan
informasi dan kreatifitas penggiat seni dan budaya
diharapkan menjadi nilai tambah dalam
pengembangan ekonomi kreatif daerah.
3) Disparitas pembangunan wilayah 4) Perbaikan aksesibilitas dan konektivitas
Wilayah yang luas dan penduduk tersebar Infrastruktur jalan darat, saat ini secara bertahap
merupakan salah satu tantangan dalam proses terus membaik, tingkat konektivitas antar
pembangunan ekonomi daerah terutama terkait daya kecamatan diwilayah Kabupaten Kutai
beli masyarakat, keterbatasan aksesibilitas Kartanegara mengalami peningkatan hal ini seiring
transportasi antar wilayah, dapat menyebabkan dengan besarnya dana infrastrutkur jalan yang
tingkat inflasi menjadi tinggi khususnya di wilayah- dikeluarkan oleh Pemkab, Pemprov dan nasional
wilayah terpencil. dalam penyediaan jalan-jalan penghubung antar
wilayah, hal ini menjadi titik krusial dalam
pengendalian tingkat inflasi daerah yang
disebabkan karena inefisiensi distribusi barang
(contractional agregat supply).

3.1.2.2. Target Kinerja Pembangunan Ekonomi Daerah Tahun 2018


Berdasarkan atas pemutahiran data perekonomian daerah tahun 2016 dan proyeksi tahun 2017,
maka perekonomian Kabupaten Kutai Kartanegara pada tahun 2018 diasumsikan akan bergerak
positif, baik migas maupun non migas, hal ini berdasarkan optimistis perbaikan perekonomian
nasional yang secara umum akan memberikan dampak bagi perekonomian Kutai Kartanegara,
terutama terhadap eksistensi komoditas eksport Kutai Kartanegara di pasar dunia. Di lain sisi
penguatan sektor-sektor ekonomi yang memiliki daya dorong yang kuat terhadap pertumbuhan
ekonomi daerah seperti pertanian, perkebunan, peternakan, perikanan, industri pengolahan dan
sektor jasa lainnya, diperkirakan akan bergerak positif seiring dengan kebijakan pengembangan

RKPD 2018
58
pertanian dan pariwsata. Atas dasar tersebut dengan skenario optimistik perekonomian Kabupaten
Kutai Kartanegara secara umum digambarkan pada tabel berikut.
Tabel 3.4. Target Perekonomian Kutai Kartanegara 2018
2018
NO INDIKATOR EKONOMI
KUKAR KALTIM KALIMANTAN NASIONAL
1 PDRB Harga Berlaku
Dengan Migas 129,182,100.8 - -
Tanpa Migas 92,318,130.7 - -
Tanpa Migas dan Batu Bara 56,650,239.8 -
2 PDRB Harga Konstan
Dengan Migas 115,930,456.6 - -
Tanpa Migas 76,671,205.6 - -
Tanpa Migas dan Batu Bara 37,679,923.0 - -
3 Pertumbuhan Ekonomi
Dengan Migas 1.42 0,5± 4.37 6.1
Tanpa Migas 2.15 - -
Tanpa Migas dan Batu Bara 4.38 - - -
4 Laju Inflasi 3.5 ± 1 4±1 - 3.5 ± 1
5 ICP (USD/Barrel) - - - 55
6 Nilai Tukar Rupiah Terhadap - - - 13.700
Dollar
7 Lifting Minyak ( ribu barel per - - - 800.000
hari)
8 Lifting Gas (BOE per hari) - - - 1.200
Sumber : data olahan, RKP, RKPD Prov. Kaltim
3.2. Arah Kebijakan Keuangan Daerah
Arah kebijakan keuangan daerah, merupakan bagian dari komitmen pemerintahan daerah dalam
proses penyelenggaraan urusan pemerintahan dan pembangunan daerah, yang terbagi atas
kebijakan pendapatan daerah, pembiayaan daerah dan belanja daerah.
3.2.1. Proyeksi Keuangan Daerah dan Kerangka Pendanaan
Proyeksi keuangan daerah dan kerangka pendanaan Kabupaten Kutai Kartanegara tahun 2018,
merupakan gambaran kondisi keuangan daerah berdasarkan atas hasil analisis realisasi 3 (tiga)
tahun terakhir, serta memperhatikan kerangka pembangunan jangka menengah yang terdapat di
dalam RPJMD Kutai Kartanegara 2016-2021.
3.2.1.1. Arah Kebijakan Pendapatan Daerah
Arah Kebijakan Pendapatan Daerah dirumuskan sebagai gambaran kemampuan keuangan daerah
dalam pelaksanaan penyelenggaraan urusan pemerintahan dan program kegiatan strategis, yang
ditetapkan berdasarkan realisasi tahun-tahun sebelumnya, yang mencakup Pendapatan Asli
Daerah (PAD), Dana Perimbangan, dan lain-lain pendapatan yang sah.
Sumber pendapatan daerah yang berasal dari PAD, meliputi: Pendapatan pajak daerah,
Pendapatan retribusi daerah, Pendapatan hasil pengelolaan kekayaan daerah yang dipisahkan,
Lain-lain PAD yang sah, sedangkan Dana perimbangan, terdiri dari: Dana Bagi Hasil Pajak, Dana

RKPD 2018
59
Bagi Hasil Buka Pajak (Sumber daya Alam), Dana Alokasi Umum, dan Dana Alokasi Khusus, Dana
Penyesuaian.
Lain-lain Pendapatan yang sah, meliputi: dana hibah, dana darurat, bagi hasil pajak dari provinsi
dan pemerintah daerah lainnya.
Realisasi pendapatan daerah tahun 2016 sebesar Rp.3,986,348,811,667.26, lebih rendah dari
tahun 2015 dengan realisasi sebesar Rp.5,079,535,208,132.89 sedangkan pada tahun 2017
pendapatan daerah ditargetkan sebesar Rp 3,722,381,135,499.24 atau menurun, sebesar 7 %.
Dengan demikian berdasarkan atas kecenderungan realisasi tersebut berikut, arah kebijakan
pendapatan tahun 2018 dan target serta upaya-upaya yang dilakukan dalam mencapai target
pendapatan, tersaji pada tabel berikut,
Tabel 3.5. Arah Kebijakan Pendapatan Keuangan Daerah 2018
KOMPONEN PENDAPATAN UPAYA-UPAYA PENCAPAIAN
ARAH KEBIJAKAN 2018
DAERAH TARGET
Pendapatan Asli Daerah a) Penyediaan data dan informasi a) Penyusunan/Penerapan/
potensi pendapatan daerah implementasi Grand
Strategi/Roadmap
Pendapatan Asli Daerah
b) Pengembangan sistem PAD b) Memperkuat UPTD dan
online untuk semua layanan PAD kecamatan dalam proses
c) Penyediaan sarana prasarana pemungutan pajak
pendukung pungutan PAD yang /retribusi daerah (Secara
merata di Seluruh Kecamatan bertahap menyediakan unit
d) Peningkatan SDM aparatur layanan pungutan
pemungut PAD pajak/retribusi sampai
e) Pemberian insentif bagi aparatur dengan desa/kelurahan)
khususnya pemungut PAD di
daerah terpencil
f) Pemetaan potensi baru bagi
Pendapatan Asli Daerah
g) Kerjasama antar daerah yang c) Membangun komunikasi
berkaitan dengan upaya dengan Kabupaten/Kota
peningkatan sumber PAD yang berbasatan dengan
Kutai Kartanegara dalam
upaya peningkatan PAD
Dana Perimbangan a) Memperkuat Basis Data dalam a) Koordinasi secara intensif
rangka sinkronisasi kebijakan dengan Pemerintah Pusat
pusat dan daerah
b) Meningkatkan kesiapan usulan
kegiatan kewenangan daerah
yang terkait prioritas nasional
dalam mengoptimalkan
pendapatan bersumber dari
Dana Alokasi Khusus (DAK)
Lain-Lain Pendapatan a) Memperkuat Basis Data terkait a) Meningkatkan koordinasi
Daerah Yang Sah bagi hasil pajak provinsi dengan Pemerintah Provinsi

Selanjutnya berdasarkan atas arah kebijakan dan upaya-upaya pencapaian pendapatan daerah
tahun 2018 maka ditargetkan pendapatan daerah Kabupaten Kutai Kartanegara sebesar Rp.
3,833,657,046,441.00 dengan rincian sebagaimana dijelaskan pada tabel berikut.

RKPD 2018
60
Tabel 3.6. Realisasi dan Proyeksi/Target Pendapatan Kabupaten Kutai Kartanegara
Tahun 2015 s.d tahun 2019
JUMLAH

PROYEKSI/TARGET PROYEKSI/TARGET
NO. URAIAN REALISASI TAHUN (N-3) REALISASI TAHUN (N-2) TAHUN BERJALAN (N-1) PADA TAHUN RENCANA PADA TAHUN RENCANA
(N) (N+1)
2015 2016 2017 2018 2019 *)

PENDAPATAN ASLI
4.1 316,938,081,153.89 123,063,867,546.26 436,197,901,058.24 360,000,000,000.00 357,428,000,000.00
DAERAH
Pendapatan Pajak
4.1.1 61,812,433,308.37 51,620,170,632.71 59,592,000,000.00 65,000,000,000.00 56,156,000,000.00
Daerah
Hasil Retribusi
4.1.2 7,890,031,177.99 12,184,669,922.15 12,711,086,627.24 13,000,000,000.00 8,717,000,000.00
Daerah
Hasil Pengelolaan
4.1.3 Kekayaan Daerah 41,892,654,521.72 27,003,667,114.02 42,500,000,000.00 45,000,000,000.00 51,452,000,000.00
yang Dipisahkan
Lain-lain Pendapatan
4.1.4 205,342,962,145.81 32,255,359,877.38 321,394,814,431.00 306,298,079,458.00 241,103,000,000.00
Asli Daerah yang Sah

4.2 DANA PERIMBANGAN 3,959,745,506,629.00 3,431,406,942,122.00 2,867,423,631,441.00 3,050,057,046,441.00 4,189,006,000,000.00

Bagi Hasil Pajak/Bagi


4.2.1 3,959,745,506,629.00 3,100,024,932,002.00 2,374,821,731,441.00 2,908,062,931,441.00 4,189,006,000,000.00
Hasil Bukan Pajak

4.2.2 Dana Alokasi Umum - 111,881,557,000.00 141,994,115,000.00 141,994,115,000.00 -

4.2.3 Dana Alokasi Khusus - 219,500,453,120.00 350,607,785,000.00 - -

LAIN-LAIN
4.3 PENDAPATAN 802,851,620,350.00 431,878,001,999.00 418,759,603,000.00 423,600,000,000.00 804,462,000,000.00
DAERAH YANG SAH
Dana Bagi Hasil Pajak
dari Provinsi dan
4.3.3 341,522,579,350.00 218,705,776,000.00 231,900,716,000.00 248,600,000,000.00 440,679,000,000.00
Pemerintah Daerah
Lainnva
Dana Penyesuaian
4.3.4 328,981,341,000.00 117,458,734,749.00 162,151,907,000.00 175,000,000,000.00 155,819,000,000.00
dan Otonomi Khusus
Bantuan Keuangan
4.3.5 dari Provinsi atau 132,347,700,000.00 95,713,491,250.00 24,706,980,000.00 - 207,964,000,000.00
Pemerintah Daerah
JUMLAH
PENDAPATAN 5,079,535,208,132.89 3,986,348,811,667.26 3,722,381,135,499.24 3,833,657,046,441.00 5,350,896,000,000.00
DAERAH
Sumber : Data Realiasi, APBD 2017, Asumsi Bapenda Kutai Kartanegara, RPJMD Kutai Kartanegara 2016-2021
*) = Angka Proyeksi RPJMD

3.2.2.2. Arah Kebijakan Belanja Daerah


Arah Kebijakan Belanja Pemerintah Kabupaten Kutai Kartanegara tahun 2018, mengacu pada tata
kelola pengelolaan keuangan daerah sebagaimana peraturan perundang-undangan berlaku,
secara garis besar dibagi menjadi pengeloaan belanja langsung dan belanja tidak langsung. Dalam
upaya menjaga efektifitas pengelolaan keuangan daerah, maka terlebih dahulu dilakukan analisis
kebutuhan belanja yang wajib dikeluarkan, antara lain belanja pegawai, belanja bunga dan
pembayaran pokok pinjaman, belanja subsidi, serta belanja barang dan jasa yang wajib
dikeluarkan pada tahun yang bersangkutan. Selisih antara perkiraan dana yang tersedia dengan
jumlah belanja yang wajib dikeluarkan merupakan potensi dana yang dapat dialokasikan untuk
pagu indikatif bagi belanja langsung setiap OPD.
Belanja tidak langsung untuk belanja hibah, belanja sosial, dan belanja bantuan kepada
pemerintah desa, serta belanja tidak terduga disesuaikan dan diperhitungkan berdasarkan
ketersediaan dana dan kebutuhan belanja langsung.
Secara umum arah kebijakan belanja daerah berdasarkan atas pemenuhan prioritas belanja
daerah terbagi menjadi tiga prioritas yakni :
Prioritas I:
Prioritas I merupakan prioritas pembangunan daerah tahun rencana dengan tema atau program
unggulan (dedicated) Kepala Daerah sebagaimana diamanatkan dalam RPJMD (program
pembangunan daerah) dan amanat/kebijakan nasional yang definitif harus dilaksanakan oleh
daerah pada tahun rencana, termasuk untuk prioritas pendidikan 20% (duapuluh persen) yang
RKPD 2018
61
terangkum dalam prioritas dan sasaran pembangunan tahunan. Suatu prioritas I harus
berhubungan langsung dengan kepentingan publik, bersifat monumental, berskala besar, dan
memiliki kepentingan yang tinggi, memberikan dampak luas pada masyarakat dengan daya ungkit
yang tinggi pada capaian visi dan misi kepala daerah dan wakil kepala daerah. Di samping itu,
prioritas I juga diperuntukkan bagi prioritas belanja yang wajib oleh peraturan perundang-undangan
yang berlaku.
Prioritas II:
Prioritas II merupakan prioritas program ditingkat PD yang berhubungan dengan pencapaian
prioritas dan sasaran pembangunan daerah yang didalamnya telah mengandung penghitungan
alokasi pagu kewilayahan dan dengan memperhatikan prioritas I yang berhubungan dengan PD
terkait. Suatu prioritas II berhubungan dengan tema/program/kegiatan unggulan PD yang paling
berdampak luas pada masing-masing segmentasi masyarakat yang dilayani.
Prioritas III:
Prioritas III merupakan prioritas yang dimaksudkan untuk alokasi belanja tidak langsung, seperti:
tambahan penghasilan PNS, belanja hibah, belanja bantuan sosial organisasi kemasyarakatan,
belanja bantuan keuangan kepada pemerintahan desa, serta belanja tidak terduga.
Secara khusus arah kebijakan belanja Kabupaten Kutai Kartanegara tahun 2018, diarahkan untuk
pemenuhan belanja wajib/mengikat serta pemenuhan program/kegiatan strategis, yang
dijabarkan sebagai berikut :
1) Pemenuhan belanja wajib/mengikat, khususnya menyangkut pelayanan dasar wajib yang
diamanatkan oleh peraturan perundang-undangan dan kebutuhan operasional rutin
perkantoran yang harus diselenggarakan, diantaranya adalah :
a) Program/kegiatan yang menampung belanja honorarium PNS khusus untuk guru dan
tenaga medis.
b) Program/kegiatan yang menampung Belanja Beasiswa Pendidikan PNS;
c) Program/kegiatan yang menampung Belanja Jasa Kantor (khusus tagihan bulanan kantor
seperti listrik, air, telepon dan sejenisnya);
d) Program/kegiatan yang menampung Belanja sewa gedung kantor (yang telah ada kontrak
jangka panjangnya);
e) Program/kegiatan yang menampung Belanja sewa perlengkapan dan peralatan kantor
(yang telah ada kontrak jangka panjangnya);
2) Program/Kegiatan pencapaian Standard Pelayanan Minimal (SPM), khususnya yang telah
memilki SPM, seperti : bidang pendidikan, kesehatan, pekerjaan umum dan penataan ruang,
perumahan rakyat dan kawasan permukiman, bidang ketentraman, ketertiban umum dan
perlindungan masyarakat dan bidang sosial;
3) Pemenuhan program dan kegiatan yang telah terikat dengan pihak ketiga berdasaran atas
kontrak tahun jamak (MYC);
4) Program/Kegiatan lanjutan yang memiliki nilai strategis dalam pencapaian prioritas
pembangunan daerah;
5) Belanja Program/Kegiatan prioritas khususnya terkait pencapaian prioritas pembangunan
Kutai Kartanegara/Provinsi Kaltim/Nasional tahun 2018;
6) Belanja Program/Kegiatan terkait peningkatan kualitas penyelenggaraan urusan
pemerintahan daerah;

Berdasarkan hasil analisis dan perkiraan sumber-sumber pendapatan daerah dan realisasi serta
proyeksi pendapatan daerah dalam 3 (tiga) tahun terakhir, arah kebijakan yang terkait dengan
belanja daerah, berikut proyeksi/target belanja daerah tahun 2018 :

RKPD 2018
62
Tabel 3.7. Realisasi dan Proyeksi Belanja Daerah Tahun 2015 s.d Tahun 2019

JUMLAH
PROYEKSI/TARGET PROYEKSI/ TARGET
REALISASI TAHUN
NO URAIAN REALISASI TAHUN (N-2) TAHUN BERJALAN (N-1) PADA TAHUN RENCANA PADA TAHUN RENCANA
(N-3)
(N) (N+1) *)
2015 2016 2017* 2018 2019
5.1. BELANJA TIDAK
LANGSUNG
5.1.1.
Belanja Pegawai 1,744,774,028,761.38 1,854,231,348,564.95 1,813,594,883,419.92 1,619,520,415,419.92 1,958,170,000,000.00

5.1.2.
Belanja Bunga - - 19,573,317,794.00 41,527,744,911.15 -

5.1.3.
Belanja Subsidi 17,786,542,051.00 5,400,315,420.00 - - -

5.1.4.
Belanja Hibah 206,430,517,870.00 76,984,543,440.00 33,668,459,583.33 41,595,308,216.33 45,880,000,000.00

5.1.5.
Belanja Bantuan Sosial 31,571,123,000.00 3,971,200,000.00 3,147,000,000.00 3,147,000,000.00 16,596,000,000.00

5.1.7. Belanja Bantuan


Keuangan kepada
Provinsi/Kabupaten/Kota, 596,755,072,164.00 333,198,404,269.00 374,682,450,910.72 291,943,450,744.10 419,910,000,000.00
Pemerintahan Desa dan
Partai Politik
5.1.8.
Belanja Tidak Terduga 3,108,125,954.00 948,224,111.00 10,000,000,000.00 10,000,000,000 15,000,000,000.00

JUMLAH BELANJA TIDAK


2,600,425,409,800.38 2,274,734,035,804.95 2,254,666,111,707.97 2,007,733,919,291.50 2,455,556,000,000.00
LANGSUNG
5.2.
BELANJA LANGSUNG

5.2.1.
Belanja Pegawai 121,910,217,156.00 86,742,260,589.00 96,862,212,205.56

5.2.2.
Belanja Barang dan lasa 1,232,535,486,143.99 873,608,441,074.00 1,025,771,223,663.02 2,513,369,642,540.00 3,155,438,000,000.00

5. 2 . 3 .
Belanja Modal 2,820,501,942,493.60 586,485,911,551.00 739,843,581,375.29

JUMLAH BELANJA
4,174,947,645,793.59 1,546,836,613,214.00 1,862,477,017,243.87 2,513,369,642,540.00 3,155,438,000,000.00
LANGSUNG

BELANJA 6,775,373,055,593.97 3,821,570,649,018.95 4,117,143,128,951.84 4,521,103,561,831.50 5,610,994,000,000.00

Sumber : Data Realiasi, APBD 2017, Asumsi Bapenda Kutai Kartanegara, RPJMD Kutai Kartanegara 2016-2021
*) = Angka Proyeksi

3.2.2.3. Arah Kebijakan Pembiayaan Daerah


Arah Kebijakan Pembiayaan Daerah Kabupaten Kutai Kartanegara, terbagi atas:
a) Kebijakan penerimaan pembiayaan, secara umum untuk menutup defisit anggaran, dalam hal
ini dibatasi pada pemanfaatan sisa lebih perhitungan anggaran tahun sebelumnya (SILPA),
sedangkan untuk penerimaan pinjaman daerah, akan disesuaikan dengan kelayakan dan
kondisi keuangan daerah.
b) Kebijakan pengeluaran pembiayaan daerah, merupakan antisipasi surplus anggaran yang
mencakup pembentukan dana cadangan, penyertaan modal, untuk tahun 2018 tidak
dianggarkan seiring dengan rendahnya kapasitas riil belanja daerah, sedangkan untuk
pembayaran pokok utang akan disesuaikan dengan kebutuhan daerah berdasarkan peraturan
perundang-undangan yang berlaku.
Berikut proyeksi/target pembiayaan daerah, tahun 2018 dan 2019, berdasarkan atas realisasi
tahun 2015, 2016, dan target 2017.
Tabel 3.8. Realisasi dan Proyeksi/Target Pembiayaan Daerah Tahun 2015 s.d Tahun 2019
JUMLAH
PROYEKSI/TARGET PROYEKSI/TARGET
REALISASI TAHUN REALISASI TAHUN TAHUN BERJALAN
NO. URAIAN PADA TAHUN PADA TAHUN
(N-3) (N-2) (N-1)
RENCANA (N) RENCANA (N+1) *)
2015 2016 2017* 2018 2019
PENERIMAAN PEMBIAYAAN
6.1 1,931,074,544,573.14 217,198,999,211.06 394,761,993,452.60 687,446,515,390.50 320,977,000,000.00
DAERAH

RKPD 2018
63
JUMLAH
PROYEKSI/TARGET PROYEKSI/TARGET
REALISASI TAHUN REALISASI TAHUN TAHUN BERJALAN
NO. URAIAN PADA TAHUN PADA TAHUN
(N-3) (N-2) (N-1)
RENCANA (N) RENCANA (N+1) *)
2015 2016 2017* 2018 2019

Sisa Lebih Perhitungan


6.1.1 Anggaran Tahun Anggaran 1,931,074,544,573.14 217,198,999,211.06 14,761,993,452.60 116,732,289,390.50 275,098,000,000.00
Sebelumnya

Penerimaan Pinjaman
6.1.4 0.00 0.00 380,000,000,000.00 570,714,226,000.00 -
Daerah
PENGELUARAN PEMBIAYAAN
6.2 18,037,697,901.00 10,500,000,000.00 0.00 0.00 15,000,000,000.00
DAERAH
Penyertaan Modal
6.2.2 (Investasi) Pemerintah 5,000,000,000.00 10,500,000,000.00 0.00 0.00 15,000,000,000.00
Daerah
6.2.3 Pembayaran Pokok Utang 13,037,697,901.00 0.00 0.00 0.00 -

JUMLAH PEMBIAYAAN
1,913,036,846,672.14 206,698,999,211.06 394,761,993,452.60 687,446,515,390.50 260,098,000,000.00
NETTO
Sumber : Data Realiasi, APBD 2017, Asumsi Bapenda Kutai Kartanegara, RPJMD Kutai Kartanegara 2016-2021
*) = Angka Proyeksi

RKPD 2018
64
BAB IV
PRIORITAS DAN SASARAN PEMBANGUNAN DAERAH
4.1. Tema Pembangunan Kutai Kartanegara tahun 2018
Dalam upaya menjaga konsitensi dan keterpaduan pembangunan antar jenjang pemerintahan,
maka tema pembangunan Kabupaten Kutai Kartanegara 2018, disusun berdasarkan atas isu
strategis dan tema pembangunan nasional, adapun secara nasional tema Rencana Kerja
Pemerintah 2018 adalah “Memacu Investasi dan Infrastruktur Untuk Pertumbuhan dan
Pemerataan”. Dengan arah kebijakan pembangunan pada peningkatan kualitas Money Follow
Program dengan pendekatan Holistik, Tematik, Integratif dan Spasial. Selanjutnya pencapaian
pembangunan tahun 2018 tidak terlepas dari 5 (lima) mainstreaming RPJMN 2015-2019 yakni :
Revolusi Mental, Kesetaraan Gender, Perubahan Iklim, Pemerataan dan Tata Kelola Pemerintahan
Yang Baik.
Komitmen pembangunan Kabupaten Kutai Kartanegara sebagaimana tertuang dalam Rencana
Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) 2016-2021, disusun dalam semangat Gerakan
Pembangunan Rakyat Sejahtera (Gerbang Raja II), secara umum menetapkan dua arah
pembangunan jangka menengah yakni :
1. Percepatan transformasi struktur ekonomi dari sektor pertambangan dan penggalian menuju
optimalisasi sektor pertanian dalam arti luas dan pariwisata sebagai leading sector
perekonomian daerah pada masa yang akan datang.
2. Memperkuat pembangunan daerah dengan pendekatan potensi kewilayahan dalam
perspektif wilayah adminsitratif kecamatan, dengan mendorong setiap kecamatan untuk
tumbuh dan berkembang sesuai dengan potensi ekonomi dan karakteristik wilayah secara
sinergi dan terpadu.
Dalam upaya menjaga konsistensi pelaksanaan arah pembangunan Kabupaten Kutai Kartanegara
tersebut, telah ditetapkan tahapan pembangunan Kutai Kartanegara dalam jangka menengah
yang diterjemahkan dalam tema pembangunan tahunan sebagai arahan dalam penetapan
program-program prioritas pembangunan daerah. Berikut tahapan tema pembangunan Kutai
Kartanegara 2016-2021.

Gambar 4.1. Tahapan Tema Pembangunan Kutai Kartanegara 2016-2021

Dengan demikian tema RKPD Kutai Kartanegara Tahun 2018 Kutai Kartanegara adalah
“Pengembangan Ekonomi Produktif dan Ekonomi Kreatif dengan Daya
RKPD 2018
65
Dukung Pemerataan Infrastruktur dan Pemanfaatan Potensi Daerah secara
Terpadu”. Tahap ini memperkuat landasan bagi percepatan (akselerasi) dan pembaharuan
(transformasi) pembangunan Kabupaten Kutai Kartanegara dengan kebijakan umum sebagai
berikut:
1. Pengembangan potensi unggulan daerah lintas sektor dan dari hulu-hilir;
2. Penguatan peran usaha kecil dalam mendukung perekonomian daerah;
3. Penguatan pembangunan pertanian, peternakan, perikanan, dan pariwisata sebagai sumber
utama peningkatan produktivitas, nilai tambah, dan pendapatan masyarakat.
4. Pemerataan pembangunan infrastruktur khususnya yang mendukung sentra produksi, daerah
potensi unggulan daerah, dan infrastruktur pendukung perekonomian daerah;
5. Mengembangkan interkoneksitas antar wilayah khususnya antar desa antar kecamatan.
4.2. Tujuan dan Sasaran
RPJMD Kabupaten Kutai Kartanegara 2016-2021, disusun berdasarkan atas semangat GERBANG
RAJA II, Memperhatikan visi serta perubahan paradigma dan kondisi yang akan dihadapi pada
masa yang akan datang, maka dalam upaya mewujudkan Visi pembangunan Kabupaten Kutai
Kartanegara Tahun 2016- 2021, maka ditetapkan Misi pembangunan sebagai berikut:
1. Memantapkan reformasi birokrasi untuk rakyat;
2. Meningkatkan sumber daya manusia yang berkompeten;
3. Meningkatkan pembiayaan pembangunan daerah;
4. Meningkatkan pengelolaan pertanian dan pariwisata untuk percepatan transformasi struktur
ekonomi daerah;
5. Meningkatkan keterpaduan pembangunan infrastruktur menuju daya saing daerah;
6. Meningkatkan pengelolaan sumber daya alam yang berkelanjutan dan berwawasan
lingkungan;
7. Meningkatkan partisipasi perempuan dalam pembangunan serta penguatan perlindungan
anak.
Adapun keterkaitan visi dan misi dapat dijelaskan pada tabel berikut:
Tabel 4.1. Keterkaitan Visi dan Misi Kabupaten Kutai Kartanegara Tahun 2016-2021
POKOK-
VISI MISI
POKOK VISI
Terwujudnya Maju Misi 1:
Kabupaten Kutai Memantapkan reformasi birokrasi untuk rakyat
Kartanegara yang Mandiri Misi 3:
Maju, Mandiri, Meningkatkan pembiayaan pembangunan daerah
Sejahtera, dan Misi 4:
Berkeadilan Meningkatkan pengelolaan pertanian dan pariwisata
untuk percepatan transformasi struktur ekonomi
daerah
Misi 5:
Meningkatkan keterpaduan pembangunan
infrastruktur menuju daya saing daerah
Misi 6:
Meningkatkan pengelolaan sumber daya alam yang
berkelanjutan dan berwawasan lingkungan
Sejahtera Misi 2:
Meningkatkan sumber daya manusia yang
berkompeten
Berkeadilan Misi 7:
Meningkatkan partisipasi perempuan dalam
pembangunan serta penguatan perlindungan anak

RKPD 2018
66
Berdasarkan atas penelaahan terhadap visi dan misi tersebut maka disusun sasaran
pembangunan Kabupaten Kutai Kartanegara yang terbagi atas :

1) Sasaran Makro RPJMD, yakni gambaran keberhasilan pembangunan daerah dengan


menggunakan indikator makro pembangunan daerah, yang diasumsikan tidak bisa dicapai
melalui satu misi namun memerlukan keterpaduan pembangunan yang saling terkait. Target
sasaran makro Kutai Kartanegara sebagaimana tabel berikut :
Tabel 4.2. Sasaran makro Kabupaten Kutai Kartanegara
2018 2021
SASARAN MAKRO
RPJMD RKPD RPJMD
Laju Pertumbuhan Ekonomi 4,28 1.42 4,27
Laju Pertumbuhan Ekonomi Tanpa Migas 5,08 2.15 5,65
Laju Pertumbuhan Ekonomi Tanpa Migas &Batubara 6,03 4.38 7,04
Laju Inflasi 7,06 3,5 6,94
Indeks Pembangunan Manusia (IPM) : 74,64 74,64 77,21
1.Angka Harapan Hidup (AHH) 71,68 71,68 71,79
2.Angka Harapan Lama Sekolah (EYS) 14,62 14,62 15,74
3.Angka Rata-Rata Lama Sekolah (MYS) 9,10 9,10 9,56
4.Nilai Pengeluaran Perkapita 11,062.57 11,062.57 11,805.07
Gini Rasio 0,28 0,28 0,27
Persentase tingkat Kemiskinan 6,22 6,59 4,23
Tingkat Pengangguran Terbuka 8,93 8,93 8,86
Indeks Kesenjangan Wilayah/Indeks Williamson (Non
0,51 0,51 0,45
Migas)

2) Sasaran RPJMD, yakni penjabaran dari misi dan tujuan RPJMD, sasaran disisni dijadikan
sebagai ukuran keberhasilan pencapaian misi RPJMD yang telah menjadi komitmen
pembangunan Kabupaten Kutai Kartanegara hingga tahun 2021, target sasaran
mempedomani RPJMD dengan melakukan pemutahiran atas data realisasi capaian terakhir,
berikut hubungan misi, tujuan, sasaran dan target tahun 2018.
Tabel 4.3. Misi, Tujuan dan Sasaran tahun 2018
2018 2021
MISI TUJUAN SASARAN INDIKATOR
RPJMD RKPD RPJMD
Memantap Meningkatkan Meningkatnya Predikat Kinerja Sangat Sangat Sangat
kan reformasi penyelenggara kapasitas Penyelenggaraan Tinggi Tinggi Tinggi (3,48)
birokrasi an pemerintahan Pemerintah Daerah (3,33) (3,33)
untuk rakyat pemerintahan daerah dari segi Indeks Kepuasan 80 80 87 (Sangat
dan kualitas kelembagaan, Masyarakat (Sangat (Sangat Baik)
pelayanan profesionalisme Baik) Baik)
publik sumberdaya Indeks Partisipasi 80 80 87 (Sangat
aparatur, dan Masyarakat (Sangat) (Sangat) Baik)
keuangan Baik) Baik)
daerah dalam
rangka
pelayanan
publik yang
prima dan
kondusifitas
daerah
Optimalnya Opini BPK WTP WTP WTP
akuntabilitas Indek Persepsi 6,0 6,0 6,9
dan Korupsi
pengawasan Predikat Akuntabilitas BB BB AA
daerah Kinerja

RKPD 2018
67
2018 2021
MISI TUJUAN SASARAN INDIKATOR
RPJMD RKPD RPJMD
Meningkatnya Cakupan e-KTP 93% 93% 100%
tertib
administrasi
kependudukan
masyarakat
Optimalnya Peserta KB Aktif 73.90% 73.90% 73,93%
pengendalian
penduduk dan
pelayanan
keluarga
berencana
Optimalnya Rasio Penduduk 149 149 145
kerjasama Terkena Tindak
pemerintah, Pidana (Crime Rate)
masyarakat, per 100.000
dan dunia penduduk
usaha untuk Indeks Risiko 123 123 102
menjaga Bencana
keamanan,
ketertiban, dan
kesiapsiagaan
penanggulangan
bencana
Meningkatkan Mewujudkan Meningkatnya Angka Harapan Lama 14,62 14,62 15,74
sumber daya sumber daya Aksesibilitas, Sekolah
manusia yang manusia (SDM) Kualitas dan Rata-Rata Lama 9,10 9,10 9,56
berkompeten yang kompeten, Manajemen Sekolah
sehat, Pendidikan
berpendidikan Meningkatnya Pertumbuhan 3,89% 3,89% 4,35%
terampilan, budaya baca Kunjungan
berakhlak dan masyarakat masyarakat ke
berperilaku perpustakaan
mulia Meningkatnya Angka Harapan Hidup 71,68 71,68 71,79
akses dan Angka Kematian Ibu 26 26 23
kualitas Melahirkan
pelayanan Angka Kematian Bayi 179 179 146
kesehatan
Meningkatnya Rasio Kesempatan 0,95 0,95 0,99
daya saing Kerja
tenaga kerja
serta kesem-
patan dan
perluasan
kesempatan
kerja
Meningkatnya Persentase Pemuda 4% 4% 5,5%
prestasi dan yang menjadi
kreativitas Wirausaha Mandiri.
pemuda dan Indeks Pembangunan 55% 55% 75%
olahraga Olah Raga (Sport
Development Index)
Meningkatnya Jumlah Desa 100 100 237
kapasitas Berketahanan Sosial Desa/ Desa/ Desa/kel
masyarakat kel kel
menuju desa Persentase Pusat 41% 41% 100%
berketahanan Kesejahteraan Sosial
sosial yang berfungsi
optimal
Indeks Kemandirian 0.65 0.65 0.87
Desa

RKPD 2018
68
2018 2021
MISI TUJUAN SASARAN INDIKATOR
RPJMD RKPD RPJMD
Meningkatnya Cakupan 40% 40% 85%
penanganan Penanganan
masalah Penyandang Masalah
kesejahteraan KesejahteraanSosial
sosial
Meningkatnya Tingkat Kedalaman 0,42 0,42 0,35
keterpaduan Kemiskinan (P1)
pengentasan Tingkat Keparahan 0,04 0,04 0,01
kemiskinan Kemiskinan (P2)
antar sektor Cakupan Rumah 91.47 91.47 93.53
antar wilayah Layak Huni
Meningkatkan Meningkatkan Meningkatnya Tingkat Pertumbuhan 5,05% 5,05% 6,46%
pembiayaan kemandirian daya saing Nilai Investasi
pembangunan fiskal daerah investasi daerah
daerah dan kerjasama Meningkatnya Pertumbuhan PAD 7.81% 7.81% 11.29%
pembangunan Pendapatan Asli (tahun dasar 2015)
daerah Daerah
Meningkatnya Cakupan Fasilitasi 7% 7% 17%
Kerjasama CSR (Perusahaan
Corporate Social Wajib CSR Bermitra
Responsibility Dengan Pemkab)
(CSR) dalam
pembangunan
daerah
Meningkatkan Mewujudkan Meningkatnya Pertumbuhan sektor 8,72% 8,72% 11,12%
pengelolaan percepatan produktivitas, pertanian
pertanian dan kedaulatan tata kelola, dan
pariwisata pangan dan dan
untuk revolusi pertumbuhan
percepatan pembangunan sektor pertanian
transformasi pertanian dalam arti luas
struktur dalam arti luas
ekonomi sebagai daya
daerah ungkit
pertumbuhan
ekonomi
daerah
Mewujudkan Meningkatnya Pertumbuhan sektor 7,61% 7,61% 9,44%
Kutai potensi dan pariwisata
Kartanegara daya dukung
sebagai pariwisata
branding daerah serta
pariwisata kunjungan
unggulan di wisata di Kutai
Kalimantan Kartanegara
Timur Meningkatnya Pertumbuhan Grup 6% 6% 5%
pengembangan Seni dan Budaya
seni dan budaya
lokal dalam
rangka
mendukung
destinasi wisata
dan kelestarian
tradisi
kehidupan
masyarakat
Mewujudkan Meningkatnya Persentase koperasi 81.13% 81.13% 81.43%
ekonomi ekonomi aktif
perdesaan kerakyatan Pertumbuhan Tingkat 2.84% 2.84% 3.78%
berbasis berbasis industri Kelas UMKM
kelompok dan kreatif dan
kewirausahaan potensi daerah

RKPD 2018
69
2018 2021
MISI TUJUAN SASARAN INDIKATOR
RPJMD RKPD RPJMD
yang didukung Meningkatnya Pertumbuhan Eksport 12% 12% 7%
industri dan akses, tata Bersih Non Migas dan
perdagangan niaga, dan Batu Bara
potensial infrastruktur
daerah berbasis perdagangan
keterkaitan dan antar wilayah
keterpaduan dan antar
potensi antar daerah
wilayah Meningkatnya Pertumbuhan Sektor 6,48% 6,48% 8,13%
(Integrated pengembangan Industri Pengolahan
Territorial industri
Development) pengolahan
pangan,
peternakan,
perikanan,
pengolahan
pakan, dan
potensi daerah
yang berdaya
saing
Meningkatkan Menurunkan Meningkatnya Persentase jalan 80,2% 80,2% 100%
keterpaduan kesenjangan interkoneksitas dengan kondisi baik
pembangunan pembangunan antar wilayah
infrastruktur antar wilayah Meningkatnya Cakupan aksesbilitas 75% 75% 87.5%
menuju daya aksesibilitas antar wilayah
saing daerah antar wilayah
serta kualitas
pelayanan
perhubungan
Terwujudnya Cakupan koneksi 65% 65% 100%
koneksitas internet
jaringan Kecamatan/Desa/Kel
komunikasi,
internet, dan
pengembangan
kawasan smart
city.
Jumlah Kawasan 1 Kawa- 1 Kawa- 2 Kawasan
Berbasis Teknologi san san
Informasi
Meningkatnya Cakupan Lingkungan 32.37% 32.37% 0%
layanan Permukiman Kumuh
kebutuhan Persentase cakupan 90.20% 90.20% 100.00%
dasar layanan air minum
perumahan dan Rumah Tangga
kawasan
permukiman
perkotaan dan
perdesaan
Meningkatkan Meningkatkan Meningkatnya Indeks Kualitas 71.50 71.50 73.00
pengelolaan pemanfaatan pencegahan Lingkungan Hidup
sumber daya potensi sumber pencemaran
alam yang daya alam dan dan perusakan
berkelanjutan lingkungan lingkungan serta
dan hidup pengendalian
berwawasan pembangunan
lingkungan berwawasan
lingkungan yang
berkelanjutan

RKPD 2018
70
2018 2021
MISI TUJUAN SASARAN INDIKATOR
RPJMD RKPD RPJMD
Meningkatnya Persentase Rumah 3.33% 3.33% 5.00%
ketersediaan Tangga yang
sumber energi Menggunakan Energi
baru dan Baru Terbarukan.
terbarukan
Meningkatkan Meningkatnya Meningkatnya IPG 84.00% 84.00% 90.00%
partisipasi peran serta partisipasi IDG 54.21% 54.21% 59.17%
perempuan perempuan perempuan Cakupan perempuan 100% 100% 100%
dalam segala bidang dalam dan anak korban
pembangunan pembangunan perempuan kekerasan yang
serta dan membangun, mendapatkan
penguatan perlindungan kualitas penanganan
perlindungan anak kesetaraan pengaduan oleh
anak gender, dan pertugas terlatih di
perlindungan dalam unit pelayanan
perempuan dan terpadu (%)
anak Kasus Tindak 160 (- 160 (- 90 -
Kekerasan Terhadap 19%) 19%) 3%)
Perempuan dan
Anak.

4.3. Prioritas Pembangunan Daerah


Prioritas Pembangunan Kabupaten Kutai Kartanegara dirumuskan untuk menjawab isu strategis,
dan permasalahan pembangunan daerah yang disesuaikan dengan arah pembangunan
Kabupaten Kutai Kartanegara berdasarkan RPJMD Kutai Kartanegara 2016-2021. Adapun
penetapan prioritas Pembangunan Kutai Kartanegara tahun 2018 sebagai berikut :

1. Reformasi Birokrasi;
2. Daya Saing Sumber Daya Manusia;
3. Investasi dan Kerjasama Pembiayaan Pembangunan Daerah;
4. Pertanian, Industri Pengolahan dan Pariwisata;
5. Pemerataan Infrastruktur;
6. Pengelolaan Sumber Daya Alama dan Lingkungan Hidup; dan
7. Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak

Prioritas pembangunan Kutai Kartanegara 2018, secara prinsip tidak terlepas dari prioritas
pembangunan Nasional dan Provinsi Kalimantan Timur, berikut keterkaitan Prioritas
Pembangunan Kutai Kartanegara, Nawacita, Prioritas Nasional 2018 dan Prioritas Provinsi
Kalimantan Timur 2018.

Tabel 4.4. Keterkaitan Prioritas Pembangunan Kutai Kartanegara, Nawacita, Prioritas Nasional
dan Prioritas Provinsi Kalimantan Timur 2018

No Nawacita Prioritas Kutai Prioritas Prioritas


Kartanegara Nasional Kalimantan
Timur
1 Menghadirkan kembali 1. Reformasi Politik, Hukum, Reformasi
negara untuk Birokrasi Pertanahan & Birokrasi dan
melindungi segenap Keamanan Tata Kelola
bangsa dan Pemerintahan
memberikan rasa aman
kepada seluruh
warga negara

RKPD 2018
71
No Nawacita Prioritas Kutai Prioritas Prioritas
Kartanegara Nasional Kalimantan
Timur
2 Membuat Pemerintah
selalu hadir dengan
membangun tata kelola
pemerintahan yang
bersih, efektif,
demokratis, dan
terpercaya
3 Memperkuat kehadiran
negara dalam melakukan
reformasi sistem dan
penegakan hukum yang
bebas korupsi,
bermartabat, dan
terpercaya
4 Memperteguh 2. Daya Saing Pendidikan Peningkatan
kebhinekaan dan Sumber Daya akses dan
memperkuat restorasi Manusia mutu
sosial Indonesia pelayanan
pendidikan
5 Melakukan revolusi 7. Pemberdayaan Kesehatan Peningkatan
karakter bangsa Perempuan Kualitas
dan Pelayanan
Perlindungan Kesehatan
6 Meningkatkan kualitas Anak Penanggulangan Percepatan
hidup manusia dan Kemiskinan Pengentasan
masyarakat Indonesia Kemiskinan
7 Meningkatkan Peningkatan
produktivitas rakyat dan dan Perluasan
daya saing di pasar Kesempatan
Internasional Kerja
sehingga bangsa
Indonesia bisa maju
dan bangkit bersama
bangsa-bangsa
Asia lainnya
8 Mewujudkan 3. Investasi dan Pengembangan Pengendalian
kemandirian ekonomi Kerjasama Dunia Usaha inflasi dan
dengan menggerakkan Pembiayaan dan Pariwisata pemberdayaan
sektor-sektor Pembangunan (Perbaikan Iklim ekonomi
strategis ekonomi Daerah Investasi dan masyarakat
domestik Lapangan Kerja)
4. Pertanian, Ketahanan Peningkatan
Industri Pangan Skala
Pengolahan Produksi
dan Pariwisata Pertanian

RKPD 2018
72
No Nawacita Prioritas Kutai Prioritas Prioritas
Kartanegara Nasional Kalimantan
Timur
Percepatan
Transformasi
Ekonomi
Peningkatan
Produksi
Pangan
9 Membangun Indonesia 5. Pemerataan Infrastruktur, Peningkatan
dari pinggiran dengan Infrastruktur Konektivitas, Kualitas
memperkuat daerah- Dan Infrastruktur
daerah dan desa dalam Kemaritiman Dasar
kesatuan kerangka Pembangunan
negara Wilayah
6. Pengelolaan Ketahanan Pemenuhan
Sumber Daya Energi Kebutuhan
Alam dan Energi Ramah
Lingkungan Lingkungan
Hidup Peningkatan
Kualitas
Lingkungan
Hidup

Selanjutnya masing-masing prioritas pembangunan daerah dijelaskan dalam program prioritas,


sebagai berikut :
Tabel 4.5. Program Prioritas Kabupaten Kutai Kartanegara Tahun 2018
1. Prioritas Kutai Kartanegara : Reformasi Birokrasi
Prioritas Kalimantan Timur : Reformasi Birokrasi dan Tata Kelola Pemerintahan
Prioritas Nasional : Politik, Hukum, Pertahanan & Keamanan

Sasaran Arah Kebijakan 2018 Urusan Program/Pembangunan PD

Meningkatkan kapasitas Penguatan koordinasi Pendukung Urusan Program Pemantapan Sekretariat


pemerintahan daerah dari segi kebijakan antar SKPD Pemerintahan: Reformasi Birokrasi Daerah
kelembagaan, profesionalisme Sekretariat Daerah
sumberdaya aparatur, dan Pengukuran IKM di
keuangan daerah dalam rangka setiap SKPD Pelayanan
pelayanan publik yang prima dan
kondusifitas daerah

Program Penataan
Daerah Otonomi Baru

Program Penataan
Peraturan Perundang-
Undangan

RKPD 2018
73
Sasaran Arah Kebijakan 2018 Urusan Program/Pembangunan PD

Program
Mengintensifkan
Penanganan
Pengaduan Masyarakat
Program Peningkatan
Kerjasama Antar
Pemerintah Daerah
Program Pembinaan
dan Pengembangan
Aparatur
Program Keprotokolan
Daerah
Program Fasilitasi
Pengadaan
Barang/Jasa
Pemerintah
Program Peningkatan
Pelayanan Publik
Penerapan standarisasi Urusan Wajib Program Optimalisasi Diskominfo
keamanan informasi Persandian Pemanfaatan Teknologi
daerah yang bersifat Informasi
rahasia negara

Penerapan tertib Urusan Wajib Program Pembangunan Dinas


administrasi Pertanahan Sisitem Pendaftaran Pertanahan
pertanahan Tanah & Tata
Program Penataan Ruang
Penguasaan, Pemilikan,
Penggunaan dan
Pemanfaatan Tanah
Program Penyelesaian
Konflik-Konflik
Pertanahan
Penguatan kapasitas Pendukung Urusan Program Peningkatan Sekretariat
eksekutif dan legislatif Pemerintahan: Kapasitas Lembaga DPRD
Sekretariat DPRD Perwakilan Rakyat
Daerah

Penerapan pengelolaan Urusan Wajib Program Penyelamatan Sekretariat


arsip secara baik di Kearsipan dan Pelestarian KORPRI
seluruh perangkat Dokumen/ Arsip
daerah Daerah

Program peningkatan Dinas


kualitas pelayanan Kearsipan
informasi dan
Perpustaka
an
Penerapan Standar Pendukung Urusan Program Peningkatan Badan
Kompetensi Jabatan Pemerintah an Kapasitas Sumber Daya Kepegawai
Pimpinan Tinggi Kepegawaian Aparatur (Kabupaten) an,
Pratama; Penyusunan Program Layanan Pendidikan
Kelas Jabatan Administrasi dan
(Evakuasi Jabatan); dan Kepegawaian Pelatihan
Penyusunan Pola Karier Daerah
Pegawai Program Pembinaan
dan Pengembangan
Aparatur

Perbaikan IKM Urusan Wajib Program Peningkatan Dinas


Pelayanan Perizinan Penanaman Modal Kualitas Pelayanan dan Penanama
dan Non Perizinan Pengembangan Sistem n Modal
Pelayanan dan

RKPD 2018
74
Sasaran Arah Kebijakan 2018 Urusan Program/Pembangunan PD

Pelayanan
Terpadu
Satu Pintu
Peningkatan kualitas Urusan Wajib Program Peningkatan Dinas
pengelolaan dana desa Pemberdayaan Kapasitas Aparatur Pemberday
mulai dari perencanaan Masyarakat dan Pemerintah Desa aan
sampai dengan Desa Masyarakat
pertanggungjawaban dan Desa
melalui buku panduan
pengelolaan dana desa
serta peningkatan
keterampilan aparat
desa dalam
penyusunan dokumen
perencanaan desa
Penguatan penelitian Pendukung Urusan Program Sistem Inovasi Badan
dan pengembangan Pemerintahan Daerah Penelitian
bagi proses Penelitian dan dan
pembangunan terpadu Pengembangan Pengemba
antar sektor antar ngan
wilayah Daerah

Program Penelitian
Umum

Peningkatan partispasi Pendukung Urusan Program Badan


dan peran masyarakat Pemerintah an pengembangan Perencana
dalam pembangunan Perencanaan data/informasi an
daerah Pembangu
Peningkatan kapasitas Program perencanaan nan Daerah
SDM perencana di tiap pembangunan daerah
perangkat daerah
Pengembangan sistem
perencanaan terpadu
berbasis IT
Pembangunan baseline Program Pengendalian
data dari tingkat dan evaluasi
kecamatan sampai Pembangunan Daerah
kabupaten untuk Program Perencanaan
perencanaan, Pembangunan Ekonomi
penganggaran,
monitoring evaluasi dan
pelaporan, dan LKJiP Program perencanaan
dengan predikat B bidang Sumber Daya
Manusia dan
Kesejahteraan Rakyat
Pengembangan Program Perencanaan
kerjasama antara prasarana wilayah dan
pemerintah, sumber daya alam
masyarakat dan dunia
Program Perencanaan
usaha dalam
pembangunan daerah Pemerintahan dan
Aparatur

RKPD 2018
75
Sasaran Arah Kebijakan 2018 Urusan Program/Pembangunan PD

Pemanfaatan data dan Urusan Wajib Program Dinas


informasi, serta analisis Statistik pengembangan Komunikasi
statistik daerah dalam data/informasi/statistik dan
memperkuat daerah Informatika
perencanaan, prioritas , Statistik
penganggaran, dan dan
evaluasi pembangunan Persandian
Penguatan Kecamatan Program Peningkatan Seluruh
kewenangan Kualitas Pelayanan Kecamatan
kecamatan dalam Masyarakat
pelayanan dan peran Program Peningkatan
pembangunan Partisipasi Masyarakat
kewilayahan Dalam Membangun
Kecamatan/Kelurahan
Program Peningkatan
Pelayanan Publik
Penerapan SAP Pendukung Urusan Program Peningkatan Badan
berbasis Akrual di Pemerintahan dan Pengembangan Pengelola
seluruh perangkat Keuangan Pengelolaan Keuangan Keuangan
daerah secara online Daerah dan Aset
Program peningkatan Daerah
pelayanan kedinasan
kepala daerah/wakil
kepala Daerah
Pendukung Urusan Program Peningkatan Sekretariat
Pemerintah an: dan Pengembangan Daerah
Sekretariat Daerah Pengelolaan Keuangan
Daerah
Program Peningkatan
Pelayanan Kedinasan
kepala Daerah/Wakil
Kepala Daerah
Program Peningkatan
Sistem pengawasan
Internal dan
pengendalian
pelaksanaan Kebijakan
KDH
Peningkatan Sistem Inspektorat Program Peningkatan Inspektorat
Pengawasan Internal Sistem Pengawasan
dan Pengendalian Internal dan
Kebijakan Kepala Pengendalian
Daerah, dan Pelaksanaan Kebijakan
Peningkatan KDH
Profesionalisme Tenaga
Pemeriksa dan
Aparatur Pengawasan Program Peningkatan
Profesionalisme Tenaga
Pemeriksa dan
Aparatur Pengawasan
Program Koordinasi
Monitoring dan Evaluasi
Pemberantasan Tindak
Pidana Korupsi
Optimalnya akuntabilitas dan Penguatan SDM Seluruh Urusan/ Program Peningkatan Seluruh PD
pengawasan daerah pengelola keuangan Penunjang Pengembangan Sistem
daerah Pelaporan Capaian
Kinerja dan Keuangan

Meningkatnya tertib administrasi Pengembangan Urusan Wajib Program Penataan Dinas


kependudukan masyarakat pelayanan administrasi Administrasi Administrasi Kependudu
kependudukan di kependudukan dan Kependudukan kan dan
tingkat RT pencatatan sipil Pencatatan
Sosialisasi dan Sipil
pendataan berkala

RKPD 2018
76
Sasaran Arah Kebijakan 2018 Urusan Program/Pembangunan PD

Pemberdayaan
pemerintah desa terkait
tertib administrasi
kependudukan
masyarakat

Optimalnya kerjasama Peningkatan koordinasi Urusan Wajib Program Peningkatan Badan


pemerintah, masyarakat, dan antar stakeholder Ketenteraman, Keamanan dan Kesbangpol
dunia usaha untuk menjaga sampai dengan tingkat ketertiban umum, Kenyamanan dan Linmas
keamanan, ketertiban, dan desa dan pelindungan Lingkungan
kesiapsiagaan penanggulangan masyarakat
bencana
Pengadaan sarana Program Peningkatan
prasana komunikasi Pemberantasan
terpadu Penyakit Masyarakat
(Pekat)
Penguatan kapasitas Program Pendidikan
keamanan lingkungan Politik Masyarakat
berbasis masyarakat
Penyediaan sarana
prasarana
penanggulangan
bencana di tiap Program
kecamatan Pengembangan
Wawasan Kebangsaan
Program Peningkatan Dinas
Kesiapsiagaan dan Pemadam
Pencegahan Bahaya Kebakaran
Kebakaran dan
Program Pencegahan Penanggula
dan Kesiapsiagaan ngan
Penanggulangan Bencana
Bencana
Program pencegahan
dini dan
penanggulangan
korban bencana alam
Program Tanggap
Darurat
Penanggulangan
Bencana
Program Rehabilitasi
dan Rekonstruksi
Program perbaikan
perumahan akibat
bencana alam/sosial

2. Prioritas Kutai Kartanegara : Daya Saing Sumber Daya Manusia


Prioritas Kalimantan Timur : - Peningkatan Kualitas Sistem Penyelenggaraan Pendidikan
: - Peningkatan kualitas pelayanan kesehatan
: - Percepatan Pengentasan kemiskinan
: - Peningkatan dan perluasan kesempatan kerja
Prioritas Nasional : - Pendidikan
: - Kesehatan
: - Penanggulangan Kemiskinan

RKPD 2018
77
Sasaran Arah Kebijakan 2018 Urusan Program/Pembangunan OPD

Meningkatnya Aksesibilitas, Kualitas Pendirian sekolah baru Urusan Wajib Program Pendidikan Dinas
dan Manajemen Pendidikan Pendidikan Anak Usia Dini Pendidikan
dan
Kebudayaan
Melakukan pemenuhan Program Wajib Belajar
target rehabilitasi Pendidikan Dasar
sekolah, pengadaan Sembilan Tahun
mebeluair, penataan
dan pemerataan
pendidik dan tenaga
kependidikan
Pemantapan kurikulum Program Pendidikan Non
sesuai dengan tingkat Formal
satuan pendidikan,
penguatan Tim
pengembang
kurikulum, penguatan
KKG dan MGMP
berbasis teknologi
informasi
Peningkatan kualitas Program Peningkatan
guru kepala sekolah, Mutu Pendidik dan
pengawas sekolah dan Tenaga Kependidikan
PTK PAUDNI
Pemantapan kualitas Program Manajemen
penyelenggaraan Layanan Pendidikan
pendidikan non formal
dan informal lintas
SKPD
Meningkatnya budaya baca Pengembangan Rumah Urusan Wajib Program Pengembangan Dinas
masyarakat Baca tiap Perpustakaan Budaya Baca dan Kearsipan
Desa/Kelurahan sesuai Pembinaan dan
dengan potensi Perpustakaan Perpustaka
wilayah. an
Pembangunan Taman
Bacaan (Taman Pintar)
Optimalisasi pelayanan
Perpustakaan Keliling
Pengembangan
Perpustakaan Digital
Meningkatnya akses dan kualitas Optimalisasi peran Urusan Wajib Program Upaya Dinas
pelayanan kesehatan desa siaga untuk Kesehatan Kesehatan Masyarakat Kesehatan
mendorong percepatan Program Perbaikan Gizi
pelayanan kesehatan Masyarakat
terutama ibu hamil
Program Pengendalian
Penyakit dan Surveilans
Program Pengadaan
Peningkatan dan
Perbaikan Sarana dan
Prasarana Puskesmas/
Puskesmas Pembantu
dan Jaringannya
Program obat dan
perbekalan Kesehatan
Pengembangan sistem Program Pengawasan
transportasi setempat Obat dan makanan
untuk mempermudah
akses terhadap layanan Program Promosi
kesehatan Kesehatan dan
Pemberdayaan
Masyarakat
Program Pengembangan
Lingkungan Sehat
Peningkatan sarana
dan prasarana
kesehatan

RKPD 2018
78
Sasaran Arah Kebijakan 2018 Urusan Program/Pembangunan OPD

Peningkatan Program Pencegahan


ketersediaan obat- dan Penanggulangan
abatan Penyakit Menular

Peningkatan
ketersediaan peralatan
kesehatan
Peningkatan kebutuhan Program pencegahan
nakes dan dan penanggulangan
pendistribusian secara Penyakit Tidak Menular
proporsional sesuai
kebutuhan wilayah
Peningkatan Program
kompetensi dukun Penanggulangan
sebagai mitra bidan Kejadian Luar Biasa
(KLB) dan
Bencana/Wabah
Program Pembinaan
Pelayanan Kesehatan
Ibu dan Reproduksi
Meningkatkan akses
ibu hamil pada layanan
puskesmas

Pengembangan basis Program Pembinaan


data dan informasi ibu Pelayanan Kesehatan
hamil berbasis desa Anak
Peningkatan layanan Program Peningkatan
puskesmas pada Pelayanan Kesehatan
daerah permukiman Lansia
terpencil

Peningkatan peran Program Standarisasi


posyandu menjadi Pelayanan Kesehatan
RUMAH SEHAT DESA

Penerapan standar Program Kebijakan dan


norma dan standar Manajemen Kesehatan
pelayanan unit layanan
kesehatan

Penerapan mekanisme
penanganan keluhan
pada unit layanan
kesehatan

Penerapan standar
pelayanan publik

Meningkatnya daya saing tenaga Peningkatan Urusan Wajib Program Peningkatan Dinas
kerja serta kesempatan dan kompetensi angkatan Ketenagakerjaan Kompentensi Tenaga Transmigrasi
perluasan kesempatan kerja kerja potensial Kerja dan Produktifitas dan Tenaga
Penempatan Angkatan Kerja
Kerja
Penciptaan lapangan Program Penempatan
usaha dan lapangan Pemberdayaan Tenaga
kerja yang berbasis Kerja
potensi kecamatan
Fasilitasi Sinkronisasi Program Pengembangan
Kebijakan Hubungan Industrial dan
Pembangunan Peningkatan Jaminan
Ketenagakerjaan Sosial Tenaga Kerja

RKPD 2018
79
Sasaran Arah Kebijakan 2018 Urusan Program/Pembangunan OPD

Meningkatnya prestasi dan Pembinaan Urusan Wajib Program Peningkatan Dinas


kreativitas pemuda dan olahraga kepemudaan melalui Pemuda dan Peran Serta Kepemudaan
sekolah dan kelompok Olahraga Kepemudaan dan Olah
masyarakat Raga
Pemberdayaan karang Program Pembinaan dan
taruna di tiap desa Pengembangan
Organisasi
Kepramukaan
Pemberian bantuan Program Peningkatan
sarana dan prasarana Upaya Penumbuhan
olahraga Kewirausahaan dan
Fasilitasi Kecakapan Hidup
penyelenggaraan Pemuda
kegiatan olahraga di
masing-masing wilayah
kecamatan
Optimalisasi Insentif Program Upaya
Berbasis Prestasi bagi Pencegahan
atlet Penyalahgunaan
Narkoba
Fasilitasi kegiatan Program Pembinaan dan
olahraga melalui even- Pemasyarakatan Olah
even lokal, regional, Raga
nasional, dan bahkan
internasional
Program Pengembangan
Kebijakan dan
Manajemen Olah Raga
Program Peningkatan
Sarana dan Prasarana
Olah Raga
Program Peningkatan
Sarana dan Prasarana
Kepemudaan
Program Pemeliharaan
Sarana dan Prasarana
Olah Raga
Meningkatnya kapasitas Replikasi Urusan Wajib Sosial Program Bena Kampong Dinas Sosial
masyarakat menuju desa Pembangunan Desa Etam (Desa
berketahanan sosial Berketahanan Sosial Berketahanan Sosial)
Pemantapan Urusan Wajib Program Pengembangan Dinas
pembinaan keluarga Pemberdayaan Lembaga-Lembaga Pemberdaya
miskin Masyarakat dan Desa an
Pemantapan sinergitas Desa Program Peningkatan Masyarakat
kebijakan TASKIN yang Keberdayaan dan Desa
ada di tiap SKPD terkait Masyarakat Perdesaan
Program Pengembagan
Lembaga Ekonomi
Pedesaan

Program Peningkatan
Pendayagunaan
Teknologi Tepat Guna
(TTG)
Program Desa
Pemberdayaan
Masyarakat

Meningkatnya penanganan masalah Pemantapan peran Urusan Wajib Sosial Program pembinaan Dinas Sosial
kesejahteraan sosial perusahaan dalam panti asuhan/ panti
pembangunan jompo
kesejahteraan social

RKPD 2018
80
Sasaran Arah Kebijakan 2018 Urusan Program/Pembangunan OPD

Pemantapan Program Bantuan dan


sinkronisasi dan Jaminan Kesejahteraan
sinergitas kebijakan Sosial
pembangunan
kesejahteraan social
Pemantapan Program Pelayanan dan
penyelenggaraan Rehabilitasi
standar pelayanan Kesejahteraan Sosial
kesejahteraan sosial
Program Pemberdayaan
Fakir Miskin, Komunitas
Adat Terpencil (KAT) dan
Penyandang Masalah
Kesejahteraan Sosial
(PMKS) lainnya
Program Pembinaan
Para Penyandang Cacat
dan Trauma
Program Pembinaan Eks
Penyandang Penyakit
Sosial (eks narapidana,
PSK, narkoba dan
penyakit sosial lainnya)
Program Pemberdayaan
Kelembagaan
Kesejahteraan Sosial
Program Pelestarian
Nilai-nilai Kejuangan,
Keperintisan dan
Kesetiakawanan Sosial
Meningkat nya keterpaduan Sinkronisasi program Urusan Pilihan Program Dinas
pengentasan kemiskinan antar lintas SKPD di daerah Kelautan dan Penanggulangan Kelautan dan
sektor antar wilayah dengan fungsionalisasi perikanan Kemiskinan Masyarakat Perikanan
TKPKD Kelautan dan Perikanan

Pengembangan Sistem Urusan Wajib Program Bedah Rumah Dinas


Informasi Perumahan rakyat Perumahan
Penanggulangan dan kawasan dan
Kemiskinan Daerah permukiman Kawasan
Optimalisasi APBD yang Permukiman
Pro Job, Pro Poor, Pro
Growth, dan Pro
Environment

3. Prioritas Kutai Kartanegara : Investasi dan Kerjasama Pembiayaan Pembangunan Daerah


Prioritas Kalimantan Timur : Pengembangan Ekonomi Kerakyatan
Prioritas Nasional : Pengembangan Dunia Usaha dan Pariwisata (Perbaikan Iklim
Investasi dan Lapangan Kerja)

Arah Kebijakan
Sasaran Urusan Program/Pembangunan OPD
2018
Meningkat nya daya saing investasi Mendorong terciptanya Urusan Wajib Program Peningkatan Dinas
daerah iklim usaha yang Penanaman Modal Iklim Investasi dan Penanaman
kondusif dan Realisasi Investasi Modal dan
mempercepat Pelayanan
peningkatan Terpadu Satu
penanaman modal Pintu
Penerapan regulasi
terkait kebijakan

RKPD 2018
81
Arah Kebijakan
Sasaran Urusan Program/Pembangunan OPD
2018
membuka kemudahan Program Peningkatan
investasi daerah Promosi dan Kerjasama
Investasi
Meningkat nya Pendapatan Asli Penyediaan data dan Pendukung Urusan Program Peningkatan Badan
Daerah informasi potensi Pemerintahan PAD Pendapatan
pendapatan daerah Keuangan Daerah

Pengembangan sistem
PAD online untuk
semua layanan PAD
Penyediaan sarana
prasarana pendukung
pungutan PAD yang
merata di Seluruh
Kecamatan
Peningkatan SDM
aparatur pemungut
PAD
Pemberian insentif bagi
aparatur khususnya
pemungut PAD di
daerah terpencil
Pemetaan potensi baru
bagi Pendapatan Asli
Daerah
Kerjasama antar
daerah yang berkaitan
dengan upaya
peningkatan sumber
PAD
Meningkat nya Kerjasama Pembentukan Forum Pendukung Urusan Program Kerjasama Badan
Corporate Social Responsibility CSR Pemerintah an Pembiayaan Perencanaan
(CSR) dalam pembangun an daerah Perencanaan Pembangunan Daerah Pembanguna
Pelaksanaan n Daerah
komunikasi melalui
“Gala Dinner” atau
Silaturahmi berkala
dengan pelaku usaha

Pembangunan sistem
aplikasi CSR

Pelibatan pelaku usaha


dalam usulan
pembangunan melalui
musrenbang

Pendataan program
kegiatan CSR dari
pelaku usaha

RKPD 2018
82
Arah Kebijakan
Sasaran Urusan Program/Pembangunan OPD
2018
Memfasilitasi data
informasi kondisi
daerah untuk
dipergunakan oleh
pelaku usaha melalui
CSR

4. Prioritas Kutai Kartanegara : Pertanian, Industri Pengolahan dan Pariwisata


Prioritas Kalimantan Timur : - Pengembangan Ekonomi Kerakyatan
- Pengembangan Agribisnis
Prioritas Nasional : - Pengembangan Dunia Usaha dan Pariwisata
- Ketahanan Pangan

Sasaran Arah Kebijakan 2018 Urusan Program/Pembangunan PD

Meningkatnya produktivitas, tata Peningkatan kapasitas Urusan Wajib Dinas


kelola, dan dan pertumbuhan sektor dan produktivitas SDM Pangan Ketahan an
pertanian dalam arti luas pertanian (pelatihan, Program Peningkatan Pangan
fasilitasi, penyuluhan, Ketahanan Pangan
pendampingan (pertanian/ perkebunan)
asistensi manajerial
usaha, dll)
Penetapan PERDA
pemanfaatan lahan
bekas tambang untuk Program Peningkatan
produksi agro dan Penerapan Teknologi
PERDA kawasan Pertanian
Pertanian/Perkebunan
yang masuk dalam KBK
Distribusi pupuk tepat
waktu bekerjasama
dengan mitra strategis Program Peningkatan
(koperasi petani, kios Pemasaran Hasil
dan agen saprodi lokal, Produksi Pertanian
kelompok usaha
bersama, Gapoktan)
Perbaikan infrastruktur
produksi (pengadaan
dan perbaikan jalan Program Peningkatan
usaha tani, pasar, Kesejahteraan Petani
lantai jemur dan
gudang pertanian)
Optimalisasi RPU
Program Peningkatan
dengan perbaikan
Produksi Pertanian
manajemen dan SDM
Promosi penanaman
modal pada pengusaha Program Peningkatan
lokal, regional dan Penerapan Teknologi
nasional untuk sektor Penyuluhan
agro
Pengelolaan sumber
daya air untuk irigasi
pertanian yang dapat
Program Pengembangan
melayani lahan
Komoditas Spesifik
sepanjang tahun
Lokasi/Tanaman Lokal
melalui pembangunan
waduk, jaringan irigasi,
jalan usahatani

RKPD 2018
83
Sasaran Arah Kebijakan 2018 Urusan Program/Pembangunan PD

Penyediaan dan Urusan Pilihan Dinas


pengembangan sistem Kelautan dan Kelautan dan
Program Pengembangan
dan jaringan informasi perikanan Perikan an
Perikanan Tangkap
perikanan, termasuk
informasi cuaca
Penetapan dan
Program Pengembangan
pengembangan
Perikanan Budidaya
program konservasi
Penambahan secara
gradual jumlah armada
Program Pengembangan
kapal ikan yang lebih
Ikan Spesifik Lokal
besar (terutama 5 s/d
>10 GT)
Program Optimalisasi
Penetapan sentra
Pengelolaan dan
pengembangan
Pemasaran Produksi
perikanan tangkap
Perikanan
Pengadaan alat bantu
Program Pengembangan
penangkapan ikan
Sumberdaya Kelautan
seperti GPS,
dan Perikanan
ecosounder, fishfinder.

Penetapan potensi Program Peningkatan


daerah tangkapan bagi Kesejahteraan Nelayan
nelayan dan Budidaya

Penyiapan SDM dengan Program Peningkatan


pendididkan dan Kesadaran dan
pelatihan untuk Penegakan Hukum Dalam
menjadi nelayan lepas Pendayagunaan
pantai Sumberdaya Laut

Penetapan dan Program Pengelolaan dan


pengembangan Pengembangan Kawasan
kawasan minapolitan Konservasi
perikana tangkap di
perairan umum dan
laut
Penetapan kawasan
pengembangan untuk
perikanan, baik tawar,
payau maupun laut.
Penetapan dan
pengembangan
komoditas unggulan
yang akan
dikembangkan .
Pendidikan, pelatihan
dan pendampingan
dalam pengelolaan
usaha, teknis, dan
permodalan
Fasilitasi sarana
prasarana perikanan
(BBI, Irigasi perikanan,
saprokan)
Peningkapan jumlah
dan kapasitas penyuluh
lapang pada kawasan
pengembangan secara
bertahap
Penyusunan rencana
detail dan
pembangunan kawasan
pengembangan
pengolahan ikan baik
untuk perikanan tawar,

RKPD 2018
84
Sasaran Arah Kebijakan 2018 Urusan Program/Pembangunan PD

laut maupun payau,


yang sinergi dengan
kawasan produksi
(minapolitan)

Pengembangn Pasar
dan pemasaran produk
melalui promosi,
sehingga tidak hanya
mengandalkan pasar
lokal dan pasar
regional, tetapi juga
antar pulau dan ekspor.
Pendampingan dan
fasilitasi permodalan,
teknis dan manajerial
usaha dan
Pengembangan
program inovasi produk
Mengkoleksi calon
indukan spesifikasi
lokal
Monitoring rutin
kawasan sumberdaya
perikanan yang terkena
dampak aktivitas
perusahaan
Urusan Pilihan Dinas
Membuka lahan Program Peningkatan
Pertanian Perkebunan
perkebunan baru Kesejahteraan Pekebun
Membangun demplot-
demplot sebagai model Program Peningkatan
pengmebangan usaha Produksi Perkebunan
pertanian produktif
Meningkatkan akses
Program Peningkatan
layanan permodalan
Pemasaran Hasil
usaha bagi pelaku
Produksi Perkebunan
usaha pertanian

Program Peningkatan
Penerapan Teknologi
Perkebunan

Program Perluasan
Komoditas Perkebunan

Program Peningkatan
Sarana dan Prasarana
Perkebunan

Program Pengendalian
Organisme Pengganggu
Tanaman (OPT)
Perkebunan

Program Penanganan
Konflik dan Gangguan
Usaha Perkebunan

Mengembangkan Urusan Pilihan Dinas


Pertanian Program Peningkatan Pertanian
breeding center ternak
Penerapan Teknologi dan
(sapi, kerbau dan
Peternakan Peternakan
unggas unggulan);

Menintroduksi Program Pencegahan dan


teknologi budidaya Penanggulangan Penyakit
ternak; Ternak

RKPD 2018
85
Sasaran Arah Kebijakan 2018 Urusan Program/Pembangunan PD

Mengintensifkan Program Peningkatan


pelayanan kesehatan Produksi Hasil
ternak Peternakan
Meningkatkan populasi
ternak unggulan (sapi,
kerbau dan unggas)
dengan pendanaan
pemerintah dan CSR,
Mengembangkan SDM
peternakan
(penyuluhan,
pendampingan,
magang, dll)
Program Peningkatan
Pemasaran Hasil
Produksi Peternakan
Pembangunan sistim
irigasi untuk lahan- Urusan Wajib
Program Peningkatan Dinas
lahan baru dan Pekerjaan umum
Sistem Jaringan Irigasi Pekerjaan
perawatan sistim irigasi dan penataan
Pertanian Umum
yang telah ada secara ruang
kontinyu.

Dinas
Program Pengembangan
Urusan Pilihan Transmigrasi
Kawasan/ Desa/
Ketransmigrasian dan Tenaga
Kimtrans
Kerja

Meningkatnya potensi dan daya Menetapkan peraturan Urusan Pilihan Dinas


Program Pengembangan
dukung pariwisata daerah serta daerah perencanaan Pariwisata Pariwisa ta
Destinasi Wisata
kunjungan wisata di Kutai pariwisata Kukar
Kartanega ra Kajian potensi eks
Program Pengembangan
lokasi tambang sebagai
Pemasaran Pariwisata
destinasi wisata
Pelaksanaan studi Program Pengembangan
multiplier effect Kemitraan
pariwisata Kukar
melaksanakan kajian
pemasaran dan
kerjasama antar
daerah bagi
pengembangan kluster
pariwisata
Pengembangan paket
wisata MICE dengan
memanfaatkan sarana
pada ODTW terpilih
Bekerjasama dengan
SKPD Pendidikan
mengembangkan
kurikulum muatan lokal
bagi pendidikan dasar
untuk pengenalan
budaya dan sejarah
Bekerjasama dengan
SKPD Pendidikan
mengembangkan paket
wisata pendidikan bagi
murid SD dan SMP se
Kabupaten Kukar
koordinasi
pembangunan sarana
dan prasarana ODTW
kepada SKPD terkait

RKPD 2018
86
Sasaran Arah Kebijakan 2018 Urusan Program/Pembangunan PD

Menetapkan program
pembangunan
prasarana dengan
SKPD bidang Pekerjaan
Umum (bina marga,
cipta karya, air bersih
dan jaringan listrik)
pada ODTW terpilih di
wilayah tengah
Pengembangan Pusat-
Pusat Kebudayaan
(Waduk Panji Sukarame
dan Museum Kayu,
Museum Mulawarman)
Merumuskan paket
investasi dan
kerjasama dengan
sektor swasta dalam
pengembangan sarana
wisata MICE pada
ODTW terpilih di wilayah
tengah
Mengembangkan paket
investasi dan
kerjasama dengan
sektor swasta
pengembangan sarana
wisata MICE bagi ODTW
terpilih di wilayah
tengah
Pelaksanaan sertifikasi
kompetensi pelaku
usaha kepariwisataan
kampanye Sapta
Pesona dan Pendidikan
kritis peran warga
dalam pariwisata
Pengembangan
kelompok sadar wisata
sebagai basis bagi
pengembangan
pariwisata berbasis
komunitas
Pengembangan paket
pelatihan bagi front line
pelaku pariwisata level
elementary
Kerjasama dengan
sektor swasta pelaku
pariwisata (Hotel,
restoran, Travel agent,
asosiasi guide, dsbnya)
untuk mengadakan
pelatihan front line
pelaku pariwisata level
elementary
Pengadaan berbagai
peralatan pendukung
pusat komunitas kreatif
Pengembangan paket
pelatihan dan
pendidikan usaha
ekonomi kreatif
Bimbingan teknis bagi
pelaku usaha ekonomi
kreatif untuk
pengembangan pasar
dan pemasaran
ekonomi kreatif
RKPD 2018
87
Sasaran Arah Kebijakan 2018 Urusan Program/Pembangunan PD

pengembangan market
place untuk pilot
project kegiatan
ekonomi kreatif
digitalization,
Communication and
Vizualitation
Development, art
design and creativity
product
Promosi kegiatan
ekonomi kreatif pada
berbagai event-event
daerah maupun
regional
Meningkatnya pengembangan seni Pelatihan dan Urusan Wajib Dinas
dan budaya lokal dalam rangka dukungan peralatan Kebudayaan Pendidik an
mendukung destinasi wisata dan dan kelengkapan seni Program Pengembangan dan
kelestarian tradisi kehidupan dan budaya secara Nilai Budaya Kebudayaan
masyarakat regular bagi remaja dan
pemuda
Pemberian dukungan
Program Pengelolaan
hardware dan software
Keragaman Budaya
bagi pusat kebudayaan
Program Pengelolaan
Kekayaan Budaya
Meningkatnya ekonomi kerakyatan Pelatihan teknis Urusan Wajib Dinas
berbasis industri kreatif dan potensi Koperasi, usaha Program Peningkatan Koperasi dan
produksi dan
daerah kecil, dan Kualitas Kelembagaan Usaha Kecil
manajerial bagi UMKM
menengah Koperasi Meneng ah
terkait agro

Pendataan, pembinaan, Program Pengembangan


dan fasilitasi kegiatan Sistem Pendukung Usaha
Koperasi dan UKM Bagi Usaha Mikro Kecil
setiap tahun Menengah

Program Pengembangan
Peningkatan SDM
Kewirausahaan dan
pengurus koperasi dan
Keunggulan Kompetitif
UKM aktif
Usaha Kecil Menengah

Meningkatnya akses, tata niaga, Urusan Pilihan Dinas


dan infrastruktur perdagangan antar Pembangunan dan Perdagangan Program Peningkatan Perindustrian
wilayah dan antar daerah rehabilitasi pasar Efisiensi Perdagangan dan
daerah Dalam Negri Perdagangan
Penyediaan sarana dan
Program Peningkatan dan
prasarana outlet
Pengembangan Ekspor
perdagangan
Penguatan sisten
pengelolaan pasar yang Program pembinaan
terintegrasi dengan pedagang kaki lima dan
pusat atau sentra asongan
produk unggulan
Penyusunan kajian,
Program Perlindungan
kebijakan, dan regulasi
Konsumen dan
kerjasama
Pengamanan
perdagangan antar
Perdagangan
daerah
Mapping potensi Urusan Wajib Program Peningkatan Dinas
produk unggulan Pekerjaan umum Efisiensi Perdagangan Pekerjaan
daerah untuk kegiatan dan penataan Dalam Negeri Umum
perdagangan lintas ruang
daerah

RKPD 2018
88
Sasaran Arah Kebijakan 2018 Urusan Program/Pembangunan PD

Pengendalian,
pengawasan, dan
monitoring kegiatan
keluar masuk produk di
sektor perdagangan
Meningkatnya pengembangan Pengembangan industri Urusan Pilihan Dinas
industri pengolahan pangan, pengolah sebagai Perindustri an Program Pengembangan Perindustrian
peternakan, perikanan, pengolahan support system di Sentra-Sentra Industri dan
pakan, dan potensi daerah yang sektor pertanian dalam Potensial Perdagangan
berdaya saing arti luas
Pengembangan industri Program Pengembangan
pasca panen produksi Industri Kecil dan
pertanian Menengah
Dukungan kebijakan Program Peningkatan
bagi pengembangan Kemampuan Teknologi
industri potensial yang Industri
akan menyerap tenaga
kerja skala besar
Fasilitasi kegiatan
industri dengan
informasi ketersediaan
bahan baku dan pelaku
usaha masyarakat

5. Prioritas Kutai Kartanegara : Pemerataan Infrastrukur


Prioritas Kalimantan Timur : Peningkatan Kualitas Infrastruktur Dasar
Prioritas Nasional : - Infrastruktur, Konektivitas, Dan Kemaritiman
- Pembangunan Wilayah

Sasaran Arah Kebijakan 2018 Urusan Program/ Pembangunan PD

Meningkatnya interkoneksitas antar Membangun dan Urusan Wajib Program Pengelolaan Dinas
wilayah meningkat kan Pekerjaan umum Sumber Daya Air Pekerjaan
infrastruktur jalan dan dan penataan Umum
jembatan ruang
Interkonek sitas jalan Program Pembangunan
tembus desa Jalan dan Jembatan

Program peningkatan
Jalan dan Jembatan
Program peningkatan
sarana dan prasarana
kebinamargaan
Program Pengendalian
Banjir
Program pembangunan
saluran drainase/gorong-
gorong
Program pembangunan
turap/talud/bronjong
Program penataan
penguasaan, pemilikan,
penggunaan dan
pemanfaatan tanah
Program Inspeksi Kondisi
Jalan dan Jembatan
Program peningkatan Dinas
Jalan dan Jembatan Perumahan

RKPD 2018
89
Sasaran Arah Kebijakan 2018 Urusan Program/ Pembangunan PD

Program dan
Rehabilitasi/Pemeliharaan Kawasan
Jalan dan Jembatan Permukiman
Program Pengembangan
Kinerja Pengelolaan
Persampahan
Program Perencanaan Dinas
Tata Ruang Pertanahan
Program Pemanfaatan dan
Ruang Penataan
Program Pengendalian Ruang
Pemanfaatan Ruang
Program pembangunan Dinas
saluran drainase/gorong- Perumahan
gorong dan
Program pembangunan Kawasan
turap/talud/bronjong Permukiman

Program pengelolaan
areal pemakaman
Program pengelolaan
ruang terbuka hijau
Program Pembangunan / Dinas
Peningkatan Bangunan Pekerjaan
Negara Umum
Program Pembangunan Seluruh
Saluran Drainase/Gorong- Kecamatan
Gorong
Kecamatan/Kelurahan
Program Pembangunan
Infrastruktur Kecamatan/
Kelurahan
Program Pembangunan
Jalan dan Jembatan
Kecamatan/ Kelurahan
Program
Rehabilitasi/Pemeliharaan
Jalan dan Jembatan
Kecamatan/Kelurahan
Meningkatnya aksesibilitas antar Pengembangan jasa Urusan Wajib Program peningkatan Dinas
wilayah serta kualitas pelayanan layamam transportasi Perhubungan pelayanan angkutan Perhubungan
perhubungan kota (dermaga)
Pengembangan layanan Program rehabilitasi dan
transportasi kota pemeliharaan prasarana
Pembangunan sarana fasilitas LLAJ
dan prasarana
perhubungan yang
Program pembangunan
berhubungan dengan
sarana dan prasarana
transportasi public
Perhubungan
Program peningkatan dan
pengamanan lalu lintas

Program peningkatan
kelayakan pengoprasian
kendaraan bermotor
Terwujudnya koneksitas jaringan Memperluas jaringan Urusan Wajib Program Penyebarluasan Dinas
komunikasi, internet, dan internet untuk public Komunikasi dan Informasi Pembangunan Komunikasi
pengembangan kawasan smart city. Informatika Daerah dan
Pembangunan Tower Program Pengembangan Informatika,
Pintar Komunikasi, Informasi Statistik dan
Penyiapan kebijakan dan Media Massa Persandian
dan payung hukum
pembangunan smart
Program Fasilitasi
city
Peningkatan SDM Bidang
Komunikasi dan
Informatika

RKPD 2018
90
Sasaran Arah Kebijakan 2018 Urusan Program/ Pembangunan PD

Program Penguatan
Kelembagaan Komunikasi
Meningkatnya layanan kebutuhan Pembangunan dan Urusan Wajib Program Pengembangan Dinas
dasar perumahan dan kawasan peningkatan Perumahan rakyat Kinerja Pengelolaan Air Perumahan
permukiman perkotaan dan ketersediaan air bersih dan kawasan Minum dan Air Limbah dan
perdesaan Peningkatan permukim an Kawasan
pengelolaan Permukiman
persampahan yang
dapat melayani seluruh
penduduk
Pembangunan dan
peningkatan
pengelolaan limbah
rumah tangga
Peningkatan Program Lingkungan
pengelolaan drainase Sehat Perumahan

6. Prioritas Kutai Kartanegara : Pengelolaan Sumber Daya Alam dan Lingkungan Hiduu
Prioritas Kalimantan Timur : - Pemenuhan Kebutuhan Energi Ramah Lingkungan
- Peningkatan Kualitas Lingkungan Hidup
Prioritas Nasional : - Ketahanan Energi

Sasaran Arah Kebijakan 2018 Urusan Program/ Pembangunan PD

Meningkatnya pencegahan Penetapan kawasan Urusan Wajib Program Pengembangan Dinas


pencemaran dan perusakan khusus Lingkungan Kinerja Pengelolaan Lingkungan
lingkungan serta pengendalian Hidup Persampahan Hidup dan
pembangunan berwawasan Penetapan kawasan Program Pengendalian Kehutanan
lingkungan yang berkelanjutan strategis kabupaten Pencemaran dan Perusakan
Lingkungan Hidup
Pengendalian Program Rehabilitasi dan
Pencemaran Pemulihan Cadangan
Sumber Daya Alam
Konservasi lahan Program Peningkatan
bekas tambang Kualitas dan Akses Informasi
Sumber Daya Alam dan
Lingkungan Hidup

Pencegahan Program Perencanaan


kerusakan dan Perlindungan dan
pencemaran Pengelolaan Lingkungan
lingkungan hidup Hidup

Program Perlindungan dan


Konservasi Sumber Daya
Alam dan Pengendalian
Kerusakan Lingkungan

Meningkatnya ketersediaan Pengembangan Energi Urusan Pilihan Program Pembinaan dan Dinas Energi
sumber energi baru dan bagi wilayah yang Energi dan Pengembangan Bidang dan Sumber
terbarukan belum terjangkau sumber daya Ketenagalistrikan Daya Mineral
listrik mineral
Pembangunan sarana Program Pemanfaatan
dan prasarana Sumber Air Bawah Tanah
kelistrikan
Pengembangan Program Pengembangan
sumber energi Data/Informasi
alternatif berbasis Pertambangan
potensi lokal. Program Pembinaan dan
Pengembangan Panas Bumi

RKPD 2018
91
Sasaran Arah Kebijakan 2018 Urusan Program/ Pembangunan PD

Program Penyediaan Data &


Informasi BBM Tertentu &
LPG
Program Pemeliharaan dan
Pengembangan Lampu
Penerangan Jalan

7. Prioritas Kutai Kartanegara : Pemberdayaan Perempuan Dan Perlindungan Anak


Prioritas Kalimantan Timur : - Peningkatan Kualitas Sistem Penyelenggaraan Pendidikan
: - Peningkatan kualitas pelayanan kesehatan
: - Percepatan Pengentasan kemiskinan
: - Peningkatan dan perluasan kesempatan kerja
Prioritas Nasional : - Pendidikan
: - Kesehatan
: - Penanggulangan Kemiskinan

Sasaran Arah Kebijakan 2018 Urusan Program/Pembangunan PD

Meningkatnya partisipasi Pembinaan kelompok- Urusan Wajib Program Penguatan Dinas


perempuan dalam kelompok perempuan Pemberdayaan Kelembagaan Pemberdayaan
perempuan membangun, perempuan dan Pengarusutamaan Gender Perempuan dan
kualitas kesetaraan Optimalisasi perlindungan anak dan Anak Perlindungan Anak
gender, dan perlindungan kesempatan usaha
perempuan dan anak produktif bagi
perempuan berbasis
kelompok
Perlindungan terhadap Program Peningkatan
perempuan dari Kualitas Hidup dan
kekerasan dan Perlindungan Perempuan
pelecehan
Peningkatan arus Program keserasian
komunikasi kelompok kebijakan peningkatan
perempuan melalui kualitas anak dan
forum kelompok perempuan
perempuan
Dukungan kebijakan Program Pemenuhan hak -
terkait gender dalam hak anak
pelaksanaan
pembangunan daerah
Optimalisasi Kinerja tim Program Pemberdayaan
terpadu terkait Ekonomi Perempuan
perlindungan anak
Pemantauan dan
pengawasan kegiatan di
masyarakat yang
berpotensi terjadi
eksploitasi dan
kekerasan terhadap
anak

RKPD 2018
92
BAB V
RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN PRIORITAS DAERAH
Rencana program dan kegiatan disusun berdasarkan atas arah kebijakan dan prioritas
pembangunan daerah tahun 2018 sesuai dengan koridor penyelenggaraan urusan kewenangan
pemerintahan daerah. Berikut rincian program dan kegiatan RKPD tahun 2018 berdasarkan
urusan pemerintahan daerah.

RKPD 2018

93
Tabel 5.1. Program dan Kegiatan RKPD
Kabupaten Kutai Kartanegara Tahun 2018
Indikator kinerja
Hasil Program (Outcome) Keluaran Kegiatan (Output) Rencana Tahun Rencana Tahun
No Prioritas Daerah Sasaran Prioritas Program/Kegiatan Lokasi Detail SKPD
2018 (N) 2019 (N+1)
Tolok Ukur/Indikator Target Tolok Ukur/Indikator Target

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
-
Reformasi Birokrasi Meningkatkan kapasitas Program Pelayanan Administrasi Cakupan Layanan 100 % Badan
pemerintahan daerah dari Perkantoran Administrasi Perkantoran Perencanaan
segi kelembagaan, Pembangunan
profesionalisme, Daerah (2016,
sumberdaya aparatur, dan 2017)
keuangan daerah dalam
kerangka pelayanan publik
yang primas dan
kondusifitas daerah

Penyediaan komponen instalasi SKPD Jumlah dan jenis 12 Bulan 36,752,125 87,907,380 Badan
listrik/penerangan bangunan kantor komponen instalasi Perencanaan
listrik/penerangan Pembangunan
bangunan kantor yang Daerah (2016,
disediakan 12 Bulan 2017)

Penyediaan makanan dan minuman SKPD Jumlah porsi makanan 11.708 porsi 300,000,000 470,055,967 Badan
dan minuman yang Perencanaan
disediakan 11.708 Pembangunan
porsi Daerah (2016,
2017)

Rapat-rapat koordinasi dan SKPD Jumlah rapat 150 O/H 823,038,558 1,200,000,000 Badan
konsultasi ke dalam daerah dan ke koordinasi dan Perencanaan
luar daerah konsultasi 150 O/H Pembangunan
Daerah (2016,
2017)
Penyediaan jasa administrasi SKPD Jumlah tenaga 22 orang 239,000,000 323,400,000 Badan
Teknis Perkantoran pendukung non PNS 22 Perencanaan
orang Pembangunan
Daerah (2016,
2017)
Penyediaan jasa komunikasi, SKPD Jumlah periode 4 Bulan 1,353,751,516 1,325,311,000 Badan
sumber daya air dan listrik pembayaran jasa Perencanaan
komunikasi, sumber Pembangunan
daya air dan listrik 4 Daerah (2016,
Bulan 2017)

Penyediaan jasa pemeliharaan dan SKPD Jumlah Kendaraan 11 Unit 23,760,000 17,424,000 Badan
perizinan kendaraan Dinas/Oprasional yang Perencanaan
dinas/operasional mendapatkan Pembangunan
pemeliharaan dan Daerah (2016,
perijinan 11 Unit 2017)

_______________________
94
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan jasa administrasi SKPD Jumlah Periode 216 orang 500,000,000 739,905,800 Badan
keuangan Penyediaan Jasa Perencanaan
Administrasi Keuangan Pembangunan
216 orang Daerah (2016,
2017)
Penyediaan jasa kebersihan kantor SKPD Jumlah Periode 12 Bulan 239,742,974 244,956,500 Badan
Penyediaan Jasa Perencanaan
Kebersihan Kantor 12 Pembangunan
Bulan Daerah (2016,
2017)
Penyediaan Alat Tulis Kantor SKPD Jumlah unit kerja yang 1.500 171,525,279 230,000,000 Badan
disediakan ATK 1.500 Unit/Buah Perencanaan
Unit/Buah Pembangunan
Daerah (2016,
2017)
Penyediaan barang cetakan dan SKPD Jumlah barang cetakan 49.236 Lembar 173,053,193 184,209,750 Badan
penggandaan dan penggandaan Perencanaan
49.236 Lembar Pembangunan
Daerah (2016,
2017)
Program Peningkatan Sarana dan Cakupan Layanan 88 % Badan
Prasarana Aparatur Sarana dan Prasarana Perencanaan
Aparatur Pembangunan
Daerah (2016,
2017)
Pengadaan peralatan gedung SKPD Jumlah peralatan 9 Unit 300,000,000 1,290,837,700 Badan
kantor gedung kantor 9 Unit Perencanaan
Pembangunan
Daerah (2016,
2017)
Pemeliharaan rutin/berkala gedung SKPD Jumlah pengelola 1 Paket 141,436,325 655,146,360 Badan
kantor program TB yang di Perencanaan
bina 1 Paket Pembangunan
Daerah (2016,
2017)
Pemeliharaan rutin/berkala SKPD Jumlah kendaraan 9 Unit 104,586,763 598,319,581 Badan
kendaraan dinas/operasional operasional 9 Unit Perencanaan
Pembangunan
Daerah (2016,
2017)
Pemeliharaan rutin/berkala SKPD Jumlah peralatan 1 Paket 221,811,550 845,286,107 Badan
peralatan gedung kantor gedung kantor 1 Paket Perencanaan
Pembangunan
Daerah (2016,
2017)
Program Pelayanan Administrasi Cakupan layanan 100 % Badan Kesatuan
Perkantoran administrasi perkantoran Bangsa, Politik
dan Masyarakat
(2016, 2017)

Penyediaan Jasa Surat Menyurat SKPD Jumlah jasa surat 500 Lembar 2,400,000 4,800,000 Badan Kesatuan
menyurat 500 Lembar Bangsa, Politik dan
Masyarakat (2016,
2017)

_______________________
95
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan Makanan dan Minuman SKPD Jumlah makanan dan 127 Paket 10,000,000 43,000,000 Badan Kesatuan
minuman 127 Paket Bangsa, Politik dan
Masyarakat (2016,
2017)
Rapat-Rapat Koordinasi dan SKPD Jumlah kegiatan rapat- 256 O/H 75,000,000 500,000,000 Badan Kesatuan
Konsultasi ke Dalam dan ke Luar rapat dan koordinasi Bangsa, Politik dan
Daerah 256 O/H Masyarakat (2016,
2017)
Penyediaan Jasa Administrasi SKPD Jumlah jasa 276 241,295,040 249,534,720 Badan Kesatuan
Teknis Perkantoran administrasi teknis Orang/bulan Bangsa, Politik dan
perkantoran 276 Masyarakat (2016,
Orang/bulan 2017)

Penyediaan Jasa Komunikasi, SKPD Jumlah jasa 146 Rekening 180,000,000 200,000,000 Badan Kesatuan
Sumber Daya Air dan Listrik komunikasi, sumber Bangsa, Politik dan
daya air dan listrik 146 Masyarakat (2016,
Rekening 2017)

Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan SKPD Jumlah kendaraan 42 Unit 13,050,000 18,250,000 Badan Kesatuan
Perizinan Kendaraan dinas/operasional yang Bangsa, Politik dan
Dinas/Operasional dipelihara 42 Unit Masyarakat (2016,
2017)

Penyediaan Jasa Administrasi SKPD Jumlah jasa 180 99,600,000 258,500,000 Badan Kesatuan
Keuangan administrasi keuangan Orang/Bulan Bangsa, Politik dan
180 Orang/Bulan Masyarakat (2016,
2017)

Penyediaan Jasa Perbaikan SKPD Jumlah unit peralatan 25 Unit 10,000,000 27,000,000 Badan Kesatuan
Peralatan Kerja kerja Bangsa, Politik dan
diperbaiki/dipelihara Masyarakat (2016,
25 Unit 2017)

Penyediaan Alat Tulis Kantor SKPD Jumlah alat tulis kantor 27 item 25,614,651 42,615,280 Badan Kesatuan
27 item Bangsa, Politik dan
Masyarakat (2016,
2017)
Penyediaan Barang Cetakan dan SKPD Jumlah barang cetakan 8 cetakan 15,000,000 50,000,000 Badan Kesatuan
Penggandaan 8 cetakan Bangsa, Politik dan
Masyarakat (2016,
2017)
Program Peningkatan Sarana dan Cakupan layanan sarana 100 % Badan Kesatuan
Prasarana Aparatur dan prasarana aparatur Bangsa, Politik
dan Masyarakat
(2016, 2017)

Pengadaan Peralatan Gedung SKPD Jumlah peralatan 2 Unit 35,000,000 33,000,000 Badan Kesatuan
Kantor gedung kantor 2 Unit Bangsa, Politik dan
Masyarakat (2016,
2017)
Pemeliharaan Rutin/Berkala SKPD Jumlah kendaraan 36 Unit 50,000,000 200,000,000 Badan Kesatuan
Kendaraan Dinas/Operasional yang dipelihara 36 Unit Bangsa, Politik dan
Masyarakat (2016,
2017)

_______________________
96
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Peningkatan Tingkat ketepatan waktu 100 % Badan Kesatuan
Pengembangan Sistem Pelaporan pelaporan capaian Bangsa, Politik
Capaian Kinerja dan Keuangan kinerja dan keuangan dan Masyarakat
(2016, 2017)

Penyusunan Laporan Keuangan SKPD Jumlah laporan 5 Dokumen 10,000,000 45,000,000 Badan Kesatuan
keuangan 5 Dokumen Bangsa, Politik dan
Masyarakat (2016,
2017)
Penyusunan Dokumen SKPD Jumlah dokumen 6 6 Dokumen 20,000,000 90,540,000 Badan Kesatuan
Perencanaan dan Laporan Kinerja Dokumen Bangsa, Politik dan
serta Monev Masyarakat (2016,
2017)
Program Pelayanan Administrasi cakupan layanan 100 % Badan Pengelola
Perkantoran administrasi perkantoran Keuangan dan
Aset Daerah (2016-
2017)

Fasilitasi Kegiatan Unit Pengelola Jumlah periode 12 bulan 600,000,000 800,000,000 Badan Pengelola
Rumah Tangga Pimpinan pembayaran Air, Listrik, Keuangan dan Aset
Pemerintah Kabupaten Kutai Telepon dan lainnya 12 Daerah (2016-
Kartanegara bulan 2017)

Penyediaan jasa komunikasi, SKPD Terpenuhinya 12 bulan 100,000,000 150,000,000 Badan Pengelola
sumber daya air dan listrik pembayaran Keuangan dan Aset
komunikasi, sumber Daerah (2016-
daya air dan listrik 12 2017)
bulan

Penyediaan jasa administrasi SKPD Tersedianya gaji 12 bulan 970,285,440 1,500,000,000 Badan Pengelola
Teknis Perkantoran personil THL, Jasa Keuangan dan Aset
wakar, Jasa Supir dan Daerah (2016-
Jasa Kebersihan 12 2017)
bulan

Penataan Kearsipan Kepegawaian SKPD Tersedianya arsip 2 Dokumen 100,000,000 160,648,800 Badan Pengelola
pegawai BPKAD 2 Keuangan dan Aset
Dokumen Daerah (2016-
2017)
Penataan Sistem Administrasi SKPD Tersedianya data 1 Dokumen 175,000,000 212,148,800 Badan Pengelola
Laporan Harian Kerja Pegawai Laporan Harian Kerja Keuangan dan Aset
Pegawai 1 Dokumen Daerah (2016-
2017)
Penyediaan jasa administrasi SKPD Tersedianya 224 orang 1,945,564,000 2,500,000,000 Badan Pengelola
keuangan penatausahaan Keuangan dan Aset
keuangan daerah yang Daerah (2016-
baik 224 orang 2017)

Pengarsipan bantuan keuangan SKPD Jumlah Dokumen 4 dokumen 51,500,000 100,000,000 Badan Pengelola
hibah, bansos, subsidi alokasi dana laporan SPJ yang telah Keuangan dan Aset
desa diarsipkan 4 dokumen Daerah (2016-
2017)

_______________________
97
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan alat tulis kantor SKPD Terpenuhinya ATK 1 paket 400,454,664 750,000,000 Badan Pengelola
BPKAD 1 paket Keuangan dan Aset
Daerah (2016-
2017)
Penyediaan barang cetakan dan SKPD terpenuhinya 1 paket 100,000,000 150,000,000 Badan Pengelola
penggandaan kebutuhan barang Keuangan dan Aset
cetakan dan Daerah (2016-
penggandaan 1 paket 2017)

Penyediaan makanan dan minuman SKPD tersedianya makan 1 paket 200,000,000 500,000,000 Badan Pengelola
dan minum rapat dan Keuangan dan Aset
tamu di SKPD 1 paket Daerah (2016-
2017)

Pengelolaan Website BPKAD SKPD Jumlah Website 1 1 Aplikasi 25,000,000 100,000,000 Badan Pengelola
Aplikasi Keuangan dan Aset
Daerah (2016-
2017)
Rapat-rapat koordinasi dan terpenuhinya 40 kali 400,000,000 850,000,000 Badan Pengelola
konsultasi ke luar daerah kebutuhan koordinasi Keuangan dan Aset
dan kosnsultasi ke luar Daerah (2016-
daerah 40 kali 2017)

Rapat-rapat koordinasi dan Kabupaten terpenuhinya 50 kali 100,000,000 500,000,000 Badan Pengelola
konsultasi ke dalam daerah kebutuhan koordinasi Keuangan dan Aset
dan kosnsultasi ke Daerah (2016-
dalamdaerah 50 kali 2017)

Program Peningkatan Sarana dan Cakupan peningkatan 100 % Badan Pengelola


Prasarana Aparatur sarana dan prasarana Keuangan dan
aparatur Aset Daerah (2016-
2017)

Pemeliharaan rutin/berkala SKPD Terpenuhinya BBM, 12 bulan 250,000,000 330,780,000 Badan Pengelola
kendaraan dinas/operasional pelumas dan Sparepart Keuangan dan Aset
12 bulan Daerah (2016-
2017)
Pemeliharaan Rutin/Berkala Mess/ SKPD Terpeliharanya Mess/ 12 bulan 400,000,000 500,000,000 Badan Pengelola
Wisma Unit Pengelola Rumah Wisma Unit Pengelola Keuangan dan Aset
Tangga Pimpinan Rumah Tangga Daerah (2016-
Pimpinan 12 bulan 2017)

Penyediaan Informasi dan Publikasi SKPD Tersedianya Informasi 2 kali 50,000,000 450,000,000 Badan Pengelola
dan Publikasi 2 kali Keuangan dan Aset
Daerah (2016-
2017)
Program Peningkatan Disiplin FALSE FALSE Badan Pengelola
Aparatur Keuangan dan
Aset Daerah (2016-
2017)

Evaluasi Disiplin dan Kinerja SKPD Jumlah Dokumen 1 1 Dokumen 75,000,000 160,648,800 Badan Pengelola
Pegawai Dokumen Keuangan dan Aset
Daerah (2016-
2017)
_______________________
98
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Peningkatan Kapasitas Cakupan peningkatan 75 % Badan Pengelola
Sumber Daya Aparatur kapasitas sumber daya Keuangan dan
aparatur Aset Daerah (2016-
2017)

Penguatan Kapasitas Aparatur Sub SKPD Meningkatnya 0 100,000,000 250,000,000 Badan Pengelola
Bidang Belanja Langsung kualitas pelayanan Keuangan dan Aset
Aparatur di bidang Daerah (2016-
Belanja Langsung 0 2017)

Program Peningkatan Tingkat ketepatan waktu 90 % Badan Pengelola


Pengembangan Sistem Pelaporan pelaporan capaian Keuangan dan
Capaian Kinerja dan Keuangan kinerja dan keuangan Aset Daerah (2016-
2017)

Fasilitasi Penyusunan Laporan SKPD Jumlah Laporan 1 1 Laporan 150,000,000 250,000,000 Badan Pengelola
Dana Bantuan Keuangan, Dana Laporan Keuangan dan Aset
Alokasi Khusus dan Dana Transfer Daerah (2016-
2017)
Fasilitasi Monitoring Realisasi diluar SKPD Tingkat Opini BPK RI 60 buku 150,000,000 350,000,000 Badan Pengelola
RKUD 60 buku Keuangan dan Aset
Daerah (2016-
2017)
Reviu Dokumen Renstra SKPD tersusunnya dokumen 1 Dokumen 75,000,000 200,000,000 Badan Pengelola
rancangan awal renstra Keuangan dan Aset
1 Dokumen Daerah (2016-
2017)

Monitoring dan Evaluasi SKPD Tersedianya dokumen 4 Dokumen 54,730,000 150,000,000 Badan Pengelola
Pelaksanaan Program dan Kegiatan realisasi keuangan dan Keuangan dan Aset
BPKAD fisik kegiatan 4 Daerah (2016-
Dokumen 2017)

Penatausahaan dan Pengelolaan SKPD Tersedianya laporan 12 Bulan 75,500,000 100,000,000 Badan Pengelola
Dokumen Pertanggungjawaban Pertanggungjawaban Keuangan dan Aset
Bendahara Pengeluaran bendahara Daerah (2016-
pengeluaran 12 Bulan 2017)

Koordinasi Teknis Pelaporan terwujudnya 40 Orang 250,000,000 550,000,000 Badan Pengelola


Keuangan Daerah peningkatan dan Keuangan dan Aset
pengembangan Daerah (2016-
pengelolaan daerah 2017)
yang akuntabel tahun
2016 40 Orang

Fasilitasi Penyusunan Laporan SKPD Terwujudnya laporan 1 Laporan 400,000,000 750,000,000 Badan Pengelola
Keuangan Pemerintah Daerah keuangan pemerintah Keuangan dan Aset
daerah sesuai Daerah (2016-
akuntansi berbasis 2017)
akrual 1 Laporan

_______________________
99
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyusunan Dokumen SKPD Jumlah dokumen 7 Dokumen 150,000,000 250,000,000 Badan Pengelola
Perencanaan dan Perjanjian Kinerja perencanaan dan Keuangan dan Aset
BPKAD perjanjian kinerja Daerah (2016-
BPKAD 7 Dokumen 2017)

Penyusunan Laporan Kinerja dan SKPD Laporan Kinerja dan 4 Dokumen 226,400,000 425,000,000 Badan Pengelola
Keuangan Keuangan 4 Dokumen Keuangan dan Aset
Daerah (2016-
2017)
Program Pelayanan Administrasi Cakupan Pelayanan 9.000 Lembar; Dinas
Perkantoran Administrasi 48 Pemberdayaan
Perkantoran; Cakupan Bulan/Rekenin Masyarakat dan
Pelayanan Administrasi g; 27 Orang; 35 Desa (2017-br
Perkantoran; Cakupan jenis barang;
Pelayanan Administrasi 73.000 Item
Perkantoran; Cakupan dan Lembar;
Pelayanan Administrasi 3.780 Exmplar;
Perkantoran ; Cakupan 25 Jenis
Pelayanan Administrasi barang; 1.410
Perkantoran ; Cakupan Porsi; 124
Pelayanan Administrasi Orang/hari; 53
Perkantoran ; Cakupan Orang; 6
Pelayanan Administrasi Kegiatan
Perkantoran ; Cakupan
Pelayanan Administrasi
Perkantoran ; Cakupan
Pelayanan Administrasi
Perkantoran ; Cakupan
Pelayanan Administrasi
Perkantoran ; Cakupan
Pelayanan Administrasi
Perkantoran

Penyediaan Jasa Administrasi SKPD Jumlah Pegawai Harian 53 orang/bulan 583,135,680 600,000,000 Dinas
Teknis Perkantoran Lepas 53 orang/bulan Pemberdayaan
Masyarakat dan
Desa (2017-br
Penyediaan Jasa Surat Menyurat SKPD Perangko,Materai dan 9.000 Lembar - - Dinas
benda lainnya yang Pemberdayaan
disedikan 9.000 Masyarakat dan
Lembar Desa (2017-br

Penyediaan Perlengkapan Kegiatan Kabupaten, Sanga- Jumlah Even/kegiatan 6 kegiatan - 259,270,000 Dinas
Hari-hari tertentu sanga, Tenggarong, partisipasi yang Pemberdayaan
Tenggarong Seberang dilaksanakan 6 Masyarakat dan
kegiatan Desa (2017-br

_______________________
100
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan Jasa Komunikasi,Air SKPD Waktu Jasa 48 50,000,000 75,000,000 Dinas
dan Listrik komunikasi,Air dan Rekening/bulan Pemberdayaan
Listrik yang disediakan Masyarakat dan
48 Rekening/bulan Desa (2017-br

Penyediaan Jasa Administrasi SKPD Honorarium Kegiatan 18 Orang/bulan 190,951,200 297,439,200 Dinas
Keuangan 18 Orang/bulan Pemberdayaan
Masyarakat dan
Desa (2017-br
Penyediaan Alat Tulis Kantor SKPD Jenis Alat Tulis Kantor 35 jenis barang 40,000,000 197,850,000 Dinas
yang disediakan 35 Pemberdayaan
jenis barang Masyarakat dan
Desa (2017-br

Penyediaan Barang Cetakan dan SKPD Photocoy dan Barang 73.000 Cetak 31,548,000 104,955,000 Dinas
Penggandaan cetakan yang disediaka dan Lembar Pemberdayaan
73.000 Cetak dan Masyarakat dan
Lembar Desa (2017-br

Penyediaan Bahan Bacaan dan SKPD Surat Kabar/Bahan 3 Surat Kabar - 81,120,000 Dinas
Peraturan Perundang-undangan Bacaan dan Peraturan Pemberdayaan
Perundang-undangan Masyarakat dan
yang disediakan 3 Desa (2017-br
Surat Kabar

Penyediaan Bahan Logistik Kantor SKPD Bahan /Jenis Logistik 25 jenis barang 23,935,000 33,935,000 Dinas
Kantor yang disediakan Pemberdayaan
25 jenis barang Masyarakat dan
Desa (2017-br

Penyediaan Makanan dan Minuman SKPD Makan minum rapat 1.410 porsi 55,300,000 214,650,000 Dinas
dan makan minum Pemberdayaan
tamu 1.410 porsi Masyarakat dan
Desa (2017-br
Rapat-rapat Koordinasi dan Kabupaten, Kembang Rapat-rapat Koordinasi 124 orang 250,000,000 731,224,834 Dinas
Konsultasi Ke Luar Daerah Janggut, Muara dan Konsultasi Ke Luar Pemberdayaan
Badak, Marang Kayu, Daerah 124 orang Masyarakat dan
Kenohan, Tenggarong, Desa (2017-br
Sebulu, Muara Wis,
Anggana, Muara
Kaman, Kota Bangun,
Samboja, Tenggarong
Seberang, Loa Janan,
Muara Jawa, Muara
Muntai, Sanga-sanga,
Tabang, Loa Kulu

_______________________
101
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Peningkatan Sarana dan Cakupan Peningkatan 50 Unit, Dinas
Prasarana Aparatur Sarana dan Prasarana barang; 40 Pemberdayaan
Aparatur; Cakupan Item; 48 Unit Masyarakat dan
Peningkatan Sarana dan kendaraan Desa (2017-br
Prasarana Aparatur ;
Cakupan Peningkatan
Sarana dan Prasarana
Aparatur

Pemeliharaan Rutin / Berkala Kabupaten, SKPD, Terpeliharanya Unit 5 item - 55,000,000 Dinas
Peralatan Gedung Kantor Tenggarong Rutin / Berkala Pemberdayaan
Peralatan Gedung Masyarakat dan
Kantor 5 item Desa (2017-br

Pemeliharaan Rutin / Berkala Kabupaten, SKPD Terpeliharannya 44 unit - 331,000,000 Dinas


Kendaraan Dinas Operasional Kendaraan Rutin / Pemberdayaan
Berkala Kendaraan Masyarakat dan
Dinas Operasional 44 Desa (2017-br
unit

Program Peningkatan Kapasitas Persentase sumber daya 124 Orang Dinas


Sumber Daya Aparatur aparatur yang memiliki Pemberdayaan
kompetensi sesuai Masyarakat dan
bidangnya Desa (2017-br

Pembinaan Mental Spritual bagi SKPD Kegiatan Pembinaan 12 bulan - 175,000,000 Dinas
aparatur Mental Spritual Pemberdayaan
Pegawai Bapemas dan Masyarakat dan
Pemdes 12 bulan Desa (2017-br

Penyusunan Analisa dan Kabupaten, SKPD Tersusunnya Laporan 12 laporan 50,000,000 350,000,000 Dinas
Peningkatan Kompentensi ASN Kompentensi ASN Pemberdayaan
Intern OPD Intern SKPD 12 laporan Masyarakat dan
Desa (2017-br

Program Peningkatan Tingkat ketepatan waktu 100 % Dinas


Pengembangan Sistem Pelaporan pelaporan capaian Pemberdayaan
Capaian Kinerja dan Keuangan kinerja dan keuangan Masyarakat dan
Desa (2017-br

Penyusunan Laporan Capaian SKPD Laporan yang disusun 1 Laporan 12,440,000 20,000,000 Dinas
Kinerja dan Ikhtisar Realisasi 1 Laporan Pemberdayaan
Kinerja OPD Masyarakat dan
Desa (2017-br
Penyusunan Laporan Keuangan SKPD Laporan yang disusun 1 Laporan 23,280,000 26,000,000 Dinas
Akhir Tahun 1 Laporan Pemberdayaan
Masyarakat dan
Desa (2017-br
Penyusunan Laporan Keuangan SKPD Laporan yang disusun 1 Laporan - 26,000,000 Dinas
Semesteran 1 Laporan Pemberdayaan
Masyarakat dan
Desa (2017-br

_______________________
102
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyusunan Laporan (LPPD dan SKPD Laporan yang disusun 2 Dokumen 22,071,400 20,000,000 Dinas
LAKjIP )- OPD 2 Dokumen Pemberdayaan
Masyarakat dan
Desa (2017-br
Penyusunan Dokumen SKPD Laporan yang disusun 6 Dokumen 50,319,400 50,000,000 Dinas
Perencanaan dan Anggaran 6 Dokumen Pemberdayaan
Kegiatan OPD Masyarakat dan
Desa (2017-br
Pengelolaan Administrasi SKPD Laporan yang disusun 12 Laporan 28,000,000 48,000,000 Dinas
Perpajakan Dinas PMD 12 Laporan Pemberdayaan
Masyarakat dan
Desa (2017-br
Penyusunan Rencana strategis SKPD Jumlah Dokumen 1 Dokumen - 50,000,000 Dinas
(Renstra ) OPD Renstra 1 Dokumen Pemberdayaan
Masyarakat dan
Desa (2017-br
Monitoring ,Evaluasi dan Pelaporan Kabupaten Jumlah Desa yang 39 desa - - Dinas
kegiatan dilingkungan Intern OPD dimonitoring 39 desa Pemberdayaan
Masyarakat dan
Desa (2017-br
Program Pelayanan Administrasi Cakupan Layanan 100 % Badan Penelitian
Perkantoran Administrasi Perkantoran dan
Pengembangan
Daerah (2016-
2017)
Penyediaan jasa komunikasi, SKPD Jumlah komunikasi, 24 Rekening 69,600,000 69,600,000 Badan Penelitian
sumber daya air dan listrik sumber daya air dan dan
listrik 24 Rekening Pengembangan
Daerah (2016-
2017)
Penyediaan jasa pemeliharaan dan SKPD Jumlah Kendaraan 33 Unit 25,000,000 25,000,000 Badan Penelitian
perijinan kendaraan Dinas/Operasional dan
dinas/operasional yang dipelihara 33 Unit Pengembangan
Daerah (2016-
2017)
Pengelolaan Web Site Balitbangda SKPD Jumlah website 1 Web 1 Web 25,000,000 25,000,000 Badan Penelitian
Kutai Kartanegara dan
Pengembangan
Daerah (2016-
2017)
Penyediaan jasa administrasi SKPD Jumlah jasa 23 orang/bulan 124,103,400 215,936,700 Badan Penelitian
keuangan administrasi keuangan dan
23 orang/bulan Pengembangan
Daerah (2016-
2017)
Penyediaan alat tulis kantor SKPD Jumlah Alat Tulis 1 Paket 60,000,000 150,000,000 Badan Penelitian
Kantor 1 Paket dan
Pengembangan
Daerah (2016-
2017)
Penyediaan barang cetakan dan SKPD Jumlah Barang 3.000 Buah 36,297,123 50,000,000 Badan Penelitian
penggandaan Cetakan dan dan
Penggandaan 3.000 Pengembangan
Buah Daerah (2016-
2017)

_______________________
103
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan bahan bacaan dan SKPD Jumlah Bahan 377 Eks 14,340,000 28,680,000 Badan Penelitian
peraturan perundang‑undangan Bacaaan Surat Kabar, dan
Majalah dan Buku Pengembangan
Perundang-Undangan Daerah (2016-
377 Eks 2017)

Penyediaan bahan logistik kantor SKPD Jumlah Bahan Logistik 500 Jenis/Buah 20,000,000 31,500,000 Badan Penelitian
Kantor 500 Jenis/Buah dan
Pengembangan
Daerah (2016-
2017)
Penyediaan makanan dan minuman SKPD Jumlah Makanan dan 1.500 Porsi 37,500,000 45,000,000 Badan Penelitian
Minuman 1.500 Porsi dan
Pengembangan
Daerah (2016-
2017)
Penyediaan jasa administrasi SKPD Jumlah Jasa 32 Orang Bulan 353,264,640 353,128,320 Badan Penelitian
Teknis Perkantoran Administrasi dan
Perkantoran 32 Orang Pengembangan
Bulan Daerah (2016-
2017)
Rapat‑rapat koordinasi dan SKPD Jumlah Kegiatan rapat- 110 Orang Hari 200,000,000 250,000,000 Badan Penelitian
konsultasi ke dalam daerah dan ke rapat dan koordinasi dan
luar daerah 110 Orang Hari Pengembangan
Daerah (2016-
2017)
Program Peningkatan Sarana dan Cakupan Peningkatan 100 % Badan Penelitian
Prasarana Aparatur Sarana dan Prasarana dan
Aparatur Pengembangan
Daerah (2016-
2017)
Penerbitan Buletin dan Jurnal Ilmiah SKPD Jumlah Penerbitan 1.000 Expl 75,000,000 250,000,000 Badan Penelitian
Sebagai Media Komunikasi Buletin dan Jurnal dan
1.000 Expl Pengembangan
Daerah (2016-
2017)
Pemeliharaan rutin/berkala SKPD Pemeliharaan 25 Unit 10,000,000 70,000,000 Badan Penelitian
perlengkapan gedung kantor rutin/berkala gedung dan
kantor 25 Unit Pengembangan
Daerah (2016-
2017)
Pemeliharaan rutin/berkala SKPD Jumlah kendaraan 0 Unit 80,000,000 175,000,000 Badan Penelitian
kendaraan dinas jabatan dinas/operasional yang dan
di pelihara 0 Unit Pengembangan
Daerah (2016-
2017)
Pengadaan perlengkapan gedung SKPD Jumlah perlengkapan 0 Unit 40,000,000 300,000,000 Badan Penelitian
kantor gedung kantor 0 Unit dan
Pengembangan
Daerah (2016-
2017)
Pengadaan peralatan gedung SKPD Jumlah Peralatan 30 Unit 60,000,000 600,000,000 Badan Penelitian
kantor Gedung Kantor 30 Unit dan
Pengembangan
Daerah (2016-
2017)
_______________________
104
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pemeliharaan rutin/berkala SKPD Jumlah Kendaraan 35 Unit 30,000,000 30,000,000 Badan Penelitian
kendaraan dinas/operasional Dinas/Operasional dan
yang dipelihara 35 Unit Pengembangan
Daerah (2016-
2017)
Pemeliharaan rutin/berkala SKPD Pemeliharaan 25 Unit 30,000,000 150,000,000 Badan Penelitian
peralatan gedung kantor Rutin/Berkala Gedung dan
Kantor 25 Unit Pengembangan
Daerah (2016-
2017)
Program Peningkatan Kapasitas Cakupan Peningkatan 0% Badan Penelitian
Sumber Daya Aparatur Kapasitas Sumber Daya dan
Aparatur Pengembangan
Daerah (2016-
2017)
Penguatan Perpustakaan E-Library SKPD Jumlah Unit 1 Unit 1 Unit 75,000,000 300,000,000 Badan Penelitian
dan
Pengembangan
Daerah (2016-
2017)
Fasilitasi Manajemen Perubahan SKPD Jumlah 12 Kegiatan 12 Kegiatan 80,000,000 100,000,000 Badan Penelitian
dan
Pengembangan
Daerah (2016-
2017)
Program Peningkatan Tingkat Ketepatan 0% Badan Penelitian
Pengembangan Sistem Pelaporan Waktu Pelaporan dan
Capaian Kinerja dan Keuangan Capaian Kinerja dan Pengembangan
Keuangan Daerah (2016-
2017)
Penyusunan dokumen SKPD Jumlah dokumen 6 6 Dokumen 100,000,000 153,952,000 Badan Penelitian
perenacanaan serta dan laporan Dokumen dan
kinerja Pengembangan
Daerah (2016-
2017)
Penyusunan Laporan Keuangan SKPD Jumlah buku/dokumen 10 60,000,000 150,000,000 Badan Penelitian
laporan keungan 10 Buku/dokumen dan
Buku/dokumen Pengembangan
Daerah (2016-
2017)
Program Pelayanan Administrasi Tingkat pelayanan 100 % Inspektorat (2016,
Perkantoran administrasi perkantoran 2017)

Penyediaan jasa surat menyurat SKPD Jumlah Materai yang 900 Lembar 5,000,000 27,084,519 Inspektorat (2016,
dibeli 900 Lembar 2017)

Penyediaan makanan dan SKPD Jumlah Porsi makanan 2.000 Porsi 75,000,000 357,806,075 Inspektorat (2016,
minuman dan minuman 2.000 2017)
Porsi

Rapat-rapat koordinasi dan SKPD Aparatur yang 103 Aparatur 566,728,840 1,331,000,000 Inspektorat (2016,
konsultasi ke dalam daerah dan ke melaksankan 2017)
luar daerah Perjalanan Dinas
103 Aparatur

_______________________
105
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan Jasa administrasi SKPD Jasa Administrasi 12 Bulan 390,476,160 801,794,400 Inspektorat (2016,
teknis Perkantoran Perkantoran 12 2017)
Bulan

Penyediaan jasa komunikasi, SKPD Jumlah Tagihan 12 Bulan 200,000,000 406,221,466 Inspektorat (2016,
sumber daya air dan listrik Telpon, Listrik, Air dan 2017)
Internet yang
terbayar 12 Bulan

Penyediaan jasa administrasi SKPD Jumlah Aparatur 12 bulan 267,795,000 812,782,337 Inspektorat (2016,
keuangan Administrasi 2017)
Keuangan 12 bulan

Penyediaan jasa perbaikan SKPD Jumlah Peralatan Kerja 5 Paket 100,000,000 313,523,705 Inspektorat (2016,
peralatan kerja yang diperbaiki 5 2017)
Paket

Penyediaan alat tulis kantor SKPD Jumlah ATK yang 1 Paket 150,000,000 271,473,489 Inspektorat (2016,
dibeli 1 Paket 2017)

Penyediaan barang cetakan dan SKPD Jumlah Blako yang di 1 Paket 50,000,000 195,997,071 Inspektorat (2016,
penggandaan Cetak dan Dokumen 2017)
yang digandakan 1
Paket

Penyediaan komponen instalasi SKPD Jumlah Komponen 5 Macam 10,000,000 14,569,126 Inspektorat (2016,
listrik/penerangan bangunan Penerangan Listrik 5 2017)
kantor Macam

Penyediaan bahan bacaan dan SKPD Jumlah Buku dan 1 Paket 25,000,000 87,954,477 Inspektorat (2016,
peraturan perundang-undangan Jumlah Surat 2017)
Kabar/Majalah 1
Paket

Penyediaan bahan logistik kantor SKPD Jumlah Logistik yang 1 Paket 10,000,000 66,550,000 Inspektorat (2016,
diadakan 1 Paket 2017)

Program Peningkatan Sarana dan Tingkat ketersediaan 100 % Inspektorat (2016,


Prasarana Aparatur sarana prasarana 2017)
aparatur dibandingkan
dengan kebutuhan

Pengadaan peralatan gedung SKPD Jumlah Peralatan 6 Paket 100,000,000 711,235,755 Inspektorat (2016,
kantor gedung kantor yang 2017)
diadakan 6 Paket

Pemeliharaan rutin/berkala rumah SKPD Jumlah rumah jabatan 1 Paket 25,000,000 100,000,000 Inspektorat (2016,
jabatan Inspektorat yang 2017)
dipelihara 1 Paket

Pemeliharaan rutin/berkala gedung SKPD Jumlah Gedung Kantor 1 paket 100,000,000 449,828,753 Inspektorat (2016,
kantor yang dipelihara 1 2017)
paket

_______________________
106
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pemeliharaan rutin/berkala SKPD Jumlah Kendaraan 20 Unit 100,000,000 332,750,000 Inspektorat (2016,
kendaraan dinas/operasional Dinas yang dilakukan 2017)
Pemeliharaan 20
Unit

Rehabilitasi sedang gedung SKPD Jumlah Sarana dan 1 Paket 100,000,000 100,000,000 Inspektorat (2016,
kantor Prasarana yang 2017)
diperbaiki 1 Paket

Program Peningkatan Tingkat capaian kinerja 100 % Inspektorat (2016,


Pengembangan Sistem Pelaporan otonomi daerah, 2017)
Capaian Kinerja dan Keuangan pemerintahan umum,
dan persandian

Penyusunan dokumen perencanaan SKPD Jumlah Laporan Renja, 6 Dokumen 150,000,000 226,270,000 Inspektorat (2016,
dan laporan kinerja serta Monev, LKJip, LPPD dll 2017)
Monev yang disusun 6
Dokumen

Program Pelayanan Administrasi Cakupan layanan 40 % Dinas Ketahanan


Perkantoran administrasi perkantoran Pangan (2017)-br

Penyediaan Bahan Bacaan dan Kabupaten, SKPD Jumlah Ketersediaan 3 Jenis 8,640,000 30,000,000 Dinas Ketahanan
Peraturan Perundang - Undangan Buku, Koran, Majalah Pangan (2017)-br
3 Jenis

Penyediaan Makanan dan Minuman Kabupaten, SKPD Jumlah Makanan dan 480 Kotak 24,000,000 50,000,000 Dinas Ketahanan
Minuman Kotak 480 480 Kotak Pangan (2017)-br
Kotak
Jumlah Snack Kotak
480 Kotak

Rapat - rapat Koordinasi dan Kabupaten, SKPD Jumlah Aparatur yang 1 Paket 216,083,733 598,485,040 Dinas Ketahanan
Konsultasi ke dalam daerah dan Ke Mengikuti Rapat Pangan (2017)-br
Luar Daerah Koordinasi dan
Konsultasi Dalam Luar
Daerah 1 Paket

Penyediaan Jasa Administrasi Kabupaten, SKPD Jumlah Jasa Tenaga 40 orang 374,295,360 673,896,960 Dinas Ketahanan
Teknis Perkantoran Honorer yang Tersedia Pangan (2017)-br
40 orang

Penyediaan Jasa Komunikasi Kabupaten, SKPD Jumlah Rekening 2 Rekening 15,000,000 30,000,000 Dinas Ketahanan
Sumberdaya Air dan Listrik Telpon 2 Rekening Pangan (2017)-br

Penyediaan Jasa Adminitrasi Kabupaten, SKPD Jumlah Tenaga 12 orang 27,151,500 225,000,000 Dinas Ketahanan
Keuangan Administrasi Keuangan Pangan (2017)-br
12 orang

Penyediaan Jasa Perbaikan Kabupaten, SKPD Jumlah Unit Peralatan 4 Jenis 10,000,000 30,000,000 Dinas Ketahanan
Peralatan Kerja yang Diprerbaiki 4 Jenis Pangan (2017)-br

_______________________
107
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan Alat Tulis Kantor Kabupaten, SKPD Tersediannya Alat Tulis 30 Jenis 30,000,000 50,000,000 Dinas Ketahanan
Kantor 30 Jenis Pangan (2017)-br

Penyediaan Barang Cetakan dan Kabupaten, SKPD Jumlah Ketersediaan 12 Jenis 15,000,000 20,048,000 Dinas Ketahanan
Penggandaan Barang Cetakan dan Pangan (2017)-br
Penggandaan 12 Jenis

Program Peningkatan Sarana dan Meningkatnya sarana 40 % Dinas Ketahanan


Prasarana Aparatur dan prasarana aparatur Pangan (2017)-br

Pemeliharaan Rutin/ Berkala Mobil Kabupaten, SKPD JUmlah Pemeliharaan 2 Unit 10,000,000 60,000,000 Dinas Ketahanan
Jabatan rutin/ berkala mobil Pangan (2017)-br
Jabatan 2 Unit

Pemeliharaan Rutin / Berkala Kabupaten, SKPD Jumlah Kendaran 4 Unit 15,000,000 650,000,000 Dinas Ketahanan
Kendaraan Dinas/Operasional Dinas/ Operasional 4 Pangan (2017)-br
Unit

Program Peningkatan Meningkatnya sistem 100 % Dinas Ketahanan


Pengembangan Sistem Pelaporan pelaporan capaian Pangan (2017)-br
Capaian Kinerja dan Keuangan kinerja dan keuangan

Penyusunan Laporan Capaian Kabupaten, SKPD Jumlah Laporan 6 Laporan 50,000,000 118,770,000 Dinas Ketahanan
Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Capaian Kinerja yang 72 Buku Pangan (2017)-br
Kinerja OPD dibuat 6 Laporan
Jumlah Buku yang
dicetak 72 Buku

Program Pelayanan Administrasi Cakupan Layanan 100 % Dinas


Perkantoran Administrasi Perkantoran Kependudukan
dan Pencatatan
Sipil (2016, 2017)

Penyediaan Jasa Surat Menyurat SKPD Jumlah Jasa Surat 300 Lembar 1,800,000 3,600,000 Dinas
Menyurat 300 Lembar Kependudukan
dan Pencatatan
Sipil (2016, 2017)

Penyediaan Makan dan Minum SKPD Jumlah Makanan dan 200 Kotak 10,000,000 150,000,000 Dinas
Minuman 200 Kotak Kependudukan
dan Pencatatan
Sipil (2016, 2017)

Rapat - Rapat Koordinasi dan SKPD Jumlah kegiatan rapat- 57 Orang 375,000,000 1,300,000,000 Dinas
Konsultasi ke Dalam Daerah dan ke rapat dan Koordinasi Kependudukan
Luar Daerah 57 Orang dan Pencatatan
Sipil (2016, 2017)

Penyediaan Jasa Administrasi SKPD Jumlah jasa 39 Orang 425,379,840 425,379,840 Dinas
Teknis Perkantoran administrasi Teknis Kependudukan
Perkantoran 39 Orang dan Pencatatan
Sipil (2016, 2017)

_______________________
108
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan Jasa Perumahan SKPD, Kota Bangun, Jumlah jasa 2 UPT 70,000,000 72,000,000 Dinas
Kembang Janggut perumahan 2 UPT Kependudukan
dan Pencatatan
Sipil (2016, 2017)

Penyediaan Jasa Komunikasi , SKPD, Kembang Jumlah Jasa 3 Rekening 66,200,000 136,200,000 Dinas
Sumber Daya Air dan Listrik Janggut, Kota Bangun, Komunikasi, Sumber Kependudukan
Muara Badak, Muara Daya Air dan Listrik 3 dan Pencatatan
Jawa Rekening Sipil (2016, 2017)

Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan SKPD Jumlah Kendaraan 10 Unit 20,000,000 75,000,000 Dinas
Perizinan Kendaraan Dinas / Dinas/Operasional Kependudukan
Operasional yang dipelihara 10 Unit dan Pencatatan
Sipil (2016, 2017)

Penyediaan Jasa Administrasi SKPD Jumlah jasa 31 Orang 200,247,800 325,000,000 Dinas
Keuangan administrasi keuangan Kependudukan
31 Orang dan Pencatatan
Sipil (2016, 2017)

Penyediaan Alat Tulis Kantor SKPD Jumlah Alat Tulis 15 Jenis 195,000,000 205,000,000 Dinas
Kantor 15 Jenis Kependudukan
dan Pencatatan
Sipil (2016, 2017)

Penyediaan Barang Cetakan dan SKPD Jumlah Barang 6 Jenis 155,914,054 700,000,000 Dinas
Penggandaan Cetakan dan Kependudukan
Penggandaan 6 Jenis dan Pencatatan
Sipil (2016, 2017)

Penyediaan Bahan Bacaan dan SKPD Jumlah Bahan Bacaan 1.152 15,840,000 145,440,000 Dinas
Peraturan Perundang-Undangan 1.152 Eksemplar Eksemplar Kependudukan
dan Pencatatan
Sipil (2016, 2017)

Program Peningkatan Sarana dan Cakupan Layanan 100 % Dinas


Prasarana Aparatur Sarana Prasarana Kependudukan
Aparatur dan Pencatatan
Sipil (2016, 2017)

Jumlah pengadaan peralatan SKPD Jumlah pengadaan 300 Unit 4,370,000,000 24,595,000,000 Dinas
gedung kantor peralatan gedung Kependudukan
kantor 300 Unit dan Pencatatan
Sipil (2016, 2017)

Pemeliharaan Rutin/Berkala SKPD Jumlah Kendaraan 10 Unit 20,000,000 450,000,000 Dinas


Kendaraan Dinas / Operasional Dinas/Operasional Kependudukan
yang dipelihara 10 Unit dan Pencatatan
Sipil (2016, 2017)

_______________________
109
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Peningkatan Kapasitas Cakupan Peningkatan 100 % Dinas
Sumber Daya Aparatur Kapasitas Aparatur Kependudukan
dan Pencatatan
Sipil (2016, 2017)

Sertifikasi ISO 9001:2008 SKPD Jumlah peserta 4 Peserta 105,000,000 250,000,000 Dinas
sertifikasi 4 Peserta Kependudukan
dan Pencatatan
Sipil (2016, 2017)

Program Peningkatan Tingkat Ketepatan 100 % Dinas


Pengembangan Sistem Pelaporan Waktu Pelaporan Kependudukan
Capaian Kinerja dan Keuangan Capaian Kinerja dan dan Pencatatan
Keuangan Sipil (2016, 2017)

Penyusunan Dokumen SKPD Jumlah dokumen 7 7 Dokumen 55,000,000 140,000,000 Dinas


Perencanaan dan Laporan Kinerja Dokumen Kependudukan
Serta Monitoring dan Evaluasi dan Pencatatan
Sipil (2016, 2017)

Program Pelayanan Administrasi Cakupan Layanan 100 % Dinas Komunikasi


Perkantoran Administrasi Perkantoran dan Informatika,
Statistik dan
Persandian (2017)
br

Penyediaan Jasa Surat Menyurat SKPD Jumlah Materai 600 600 Lembar 3,000,000 25,900,000 Dinas Komunikasi
Lembar dan Informatika,
Statistik dan
Persandian (2017)
br

Rapat-rapat koordinasi dan SKPD Jumlah rapat-rapat 30 Kali 150,000,000 2,000,000,000 Dinas Komunikasi
konsultasi ke luar dan dalam koordinasi 30 Kali dan Informatika,
daerah Statistik dan
Persandian (2017)
br

Penyediaan Jasa Administrasi SKPD Jumlah bulan Adm. 12 Bulan 1,146,563,200 1,500,000,000 Dinas Komunikasi
Teknis dan Perkantoran Teknis perkantoran 12 dan Informatika,
Bulan Statistik dan
Persandian (2017)
br

Penyediaan Bandwith SKPD MBps 200 MBps 200 MBps 1,400,000,000 5,000,000,000 Dinas Komunikasi
dan Informatika,
Statistik dan
Persandian (2017)
br

_______________________
110
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan Jasa Komunikasi SKPD Jumlah Bulan Air dan 12 Bulan 675,000,000 1,000,000,000 Dinas Komunikasi
Sumber Daya Air dan Listrik Listrik 12 Bulan dan Informatika,
Statistik dan
Persandian (2017)
br

Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan SKPD Jumlah Kendaraan 28 Unit 10,000,000 35,000,000 Dinas Komunikasi
Perizininan Kendaraan Dinas 28 Unit dan Informatika,
Dinas/Operasional Statistik dan
Persandian (2017)
br

Penyediaan Jasa Administrasi SKPD Jumlah Administrasi 51 Orang 441,995,000 1,000,000,000 Dinas Komunikasi
Keuangan Keuangan 51 Orang dan Informatika,
Statistik dan
Persandian (2017)
br

Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor SKPD Jumlah Jenis 25 Jenis 30,000,000 150,000,000 Dinas Komunikasi
Kebersihan Kantor 25 dan Informatika,
Jenis Statistik dan
Persandian (2017)
br

Penyediaan Alat Tulis Kantor SKPD Jumlah Jenis Alat Tulis 35 Jenis 90,387,254 120,000,000 Dinas Komunikasi
Kantor 35 Jenis dan Informatika,
Statistik dan
Persandian (2017)
br

Penyediaan Barang Cetakan dan SKPD Jumlah Cetakan dan 50.000 Lembar 30,000,000 400,000,000 Dinas Komunikasi
Penggandaan Penggandaan 50.000 dan Informatika,
Lembar Statistik dan
Persandian (2017)
br

Penyediaan Makanan dan Minuman SKPD Jumlah Makanan dan 6.000 Kotak 35,000,000 300,000,000 Dinas Komunikasi
Minuman 6.000 Kotak dan Informatika,
Statistik dan
Persandian (2017)
br

Program Peningkatan Sarana dan Cakupan layanan 100 % Dinas Komunikasi


Prasarana Aparatur Sarana dan Prasarana dan Informatika,
Aparatur Statistik dan
Persandian (2017)
br

Pemeliharaan Rutin Berkala Kabupaten Jumble SKPD yang 100 SKPD 150,000,000 1,000,000,000 Dinas Komunikasi
Peralatan Jaringan ICT terpelihara dengan dan Informatika,
jaringan ICT 100 SKPD Statistik dan
Persandian (2017)
br

_______________________
111
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pemeliharaan dan Peningkatan SST Kabupaten Jumlah Kecamatan 18 Kecamatan 100,000,000 1,000,000,000 Dinas Komunikasi
dan Mecanical Electrical yang terpelihara 18 dan Informatika,
Kecamatan Statistik dan
Persandian (2017)
br

Pemeliharaan Rutin/Berkala SKPD Jumlah peralatan 12 Bulan 15,000,000 350,000,000 Dinas Komunikasi
Peralatan Gedung Kantor gedung yang dan Informatika,
terpelihara 12 Bulan Statistik dan
Persandian (2017)
br

Pengadaan Peralatan Gedung SKPD Jumlah Jenis Pelaratan 5 Jenis 30,000,000 1,091,058,575 Dinas Komunikasi
Kantor Kantor 5 Jenis dan Informatika,
Statistik dan
Persandian (2017)
br

Pemeliharaan Rutin/Berkala SKPD Jumlah Kendaraan 26 Unit 100,000,000 250,000,000 Dinas Komunikasi
Kendaraan Dinas/Operasional yang terpelihara 26 dan Informatika,
Unit Statistik dan
Persandian (2017)
br

Program Peningkatan Tingkat ketepatan waktu 100 % Dinas Komunikasi


Pengembangan Sistem Pelaporan pelaporan capaian dan Informatika,
Capaian Kinerja dan Keuangan kinerja dan keuangan Statistik dan
Persandian (2017)
br

Pengelolaan Administrasi SKPD Jumlah Administrasi 12 Laporan 50,000,000 50,000,000 Dinas Komunikasi
Perpajakan SKPD Diskominfo Perpajakan 12 Laporan dan Informatika,
Statistik dan
Persandian (2017)
br

Penyusunan Renstra, Dokumen SKPD Jumlah Dokumen 1 1 Dokumen 50,000,000 371,238,500 Dinas Komunikasi
Perencanaan, Laporan Kinerja dan Dokumen 5 Dokumen dan Informatika,
Monev Jumlah Dokumen 5 12 Berkas Statistik dan
Dokumen Persandian (2017)
Jumlah berkas laporan br
keuangan 12 Berkas

Program Pelayanan Administrasi cakupan layanan 100 % Dinas


Perkantoran administrasi perkantoran Kepemudaan dan
Olahraga
(2016,2017)
Penyediaan Jasa Komunikasi, SKPD Jumlah Pembayaran 4 rekening 3,560,707,300 4,305,000,000 Dinas Kepemudaan
Sumber Daya Air dan Listrik Rekening telpon, dan Olahraga
air,listrik dan internet 4 (2016,2017)
rekening

_______________________
112
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Rapat‑rapat koordinasi dan SKPD Jumlah Koordinasi dan 2 kegiatan 463,550,000 975,000,000 Dinas Kepemudaan
konsultasi ke dalam daerah dan ke konsultansi 2 kegiatan dan Olahraga
luar daerah (2016,2017)

Penyediaan jasa administrasi SKPD Jumlah Tenaga Harian 93 orang 1,148,204,160 1,750,584,000 Dinas Kepemudaan
Perkantoran Lepas 93 orang dan Olahraga
(2016,2017)

Penyediaan Perlengkapan Kegiatan SKPD Jumlah Kegiatan 2 kegiatan 131,971,740 367,500,000 Dinas Kepemudaan
Hari‑hari Tertentu Pameran 2 kegiatan dan Olahraga
(2016,2017)

Operasional UPT Pengelola SKPD Jumlah kegiatan yang 1 kegiatan 50,000,000 150,000,000 Dinas Kepemudaan
Kompleks Olahraga dilaksanakan UPTD 1 dan Olahraga
kegiatan (2016,2017)

Operasional UPT PPLPD SKPD Jumlah kegiatan yang 1 kegiatan 50,000,000 150,000,000 Dinas Kepemudaan
dilaksanakan UPTD 1 dan Olahraga
kegiatan (2016,2017)

Penyediaan Alat Kebersihan Kantor SKPD Jumlah Alat 1 paket 49,000,000 200,000,000 Dinas Kepemudaan
Kebersihan Kantor 1 dan Olahraga
paket (2016,2017)

Penyediaan jasa administrasi SKPD Jumlah Aparatur 44 orang 254,929,200 635,047,900 Dinas Kepemudaan
keuangan Administrasi Keuangan dan Olahraga
dan Aparatur yang (2016,2017)
pendukung 44 orang

Penyediaan jasa perbaikan SKPD Jumlah Barang yang 140 unit 50,000,000 179,300,000 Dinas Kepemudaan
peralatan kerja diperbaiki 140 unit dan Olahraga
(2016,2017)

Penyediaan alat tulis kantor SKPD Jumlah Alat Tulis 1 paket 100,000,000 229,950,000 Dinas Kepemudaan
Kantor 1 paket dan Olahraga
(2016,2017)

Penyediaan barang cetakan dan SKPD Jumlah Barang 1 paket 49,000,000 184,400,000 Dinas Kepemudaan
penggandaan Cetakan dan penjilidan dan Olahraga
1 paket (2016,2017)

Penyediaan komponen instalasi SKPD Jumlah Komponen 885 komponen 42,000,000 188,500,000 Dinas Kepemudaan
listrik/penerangan bangunan kantor Listrik 885 komponen dan Olahraga
(2016,2017)

Penyediaan bahan bacaan dan SKPD Jumlah Bahan Bacaan 14.640 17,280,000 193,000,000 Dinas Kepemudaan
peraturan perundang‑undangan 14.640 eksemplar eksemplar dan Olahraga
(2016,2017)

Penyediaan makanan dan minuman SKPD Jumlah Kebutuhan 10 jenis 99,400,000 200,000,000 Dinas Kepemudaan
Makan Minum 10 jenis dan Olahraga
(2016,2017)

_______________________
113
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Peningkatan Sarana dan cakupan layanan sarana 100 % Dinas
Prasarana Aparatur dan prasarana aparatur Kepemudaan dan
Olahraga
(2016,2017)
Pengadaan perlengkapan gedung SKPD Jumlah Pengadaan 3 unit 52,000,000 1,124,567,468 Dinas Kepemudaan
kantor Perlengkapan Kantor 3 dan Olahraga
unit (2016,2017)

Pemeliharaan rutin/berkala SKPD Pemeliharaan 60 unit 600,000,000 1,027,416,000 Dinas Kepemudaan


kendaraan dinas/operasional rutin/berkala gedung dan Olahraga
kantor 60 unit (2016,2017)

Program Peningkatan Kapasitas persentase sumber daya 100 % Dinas


Sumber Daya Aparatur aparatur yang memiliki Kepemudaan dan
kompetensi sesuai Olahraga
bidangnya (2016,2017)

Workshop Penyusunan dan SKPD Jumlah Peserta 25 peserta 74,176,900 185,000,000 Dinas Kepemudaan
pengembangan SP dan SOP Workshop 25 peserta dan Olahraga
(2016,2017)

Program Peningkatan tingkat ketepatan waktu 100 % Dinas


Pengembangan Sistem Pelaporan pelaporan capaian Kepemudaan dan
Capaian Kinerja dan Keuangan kinerja dan keuangan Olahraga
(2016,2017)
Penyusunan pelaporan keuangan SKPD Tersedianya Laporan 2 dokumen 25,000,000 20,000,000 Dinas Kepemudaan
semesteran dan prognosis realisasi Prognosis Realisasi dan Olahraga
anggaran Anggaran 2 dokumen (2016,2017)

Pengelolaan Website SKPD Tersedianya Media 1 website 60,000,000 110,000,000 Dinas Kepemudaan
Informasi dan dan Olahraga
Komunikasi dalam (2016,2017)
Teknologi Informatika 1
website

Fasilitasi Penyusunan Rencana SKPD Tersedianya Dokumen 1 dokumen 150,000,000 100,000,000 Dinas Kepemudaan
Strategis SKPD (Reviue) rencana strategis SKPD dan Olahraga
1 dokumen (2016,2017)

Penyusunan Pelaporan Keuangan SKPD Tersedianya Laporan 1 dokumen 46,488,000 50,000,000 Dinas Kepemudaan
akhir tahun Akhir Tahun 1 dokumen dan Olahraga
(2016,2017)

Penyusunan Laporan Capaian SKPD Jumlah Laporan 4 dokumen 30,000,000 55,000,000 Dinas Kepemudaan
Kinerja dan Pemantauan Capaian Kinerja dan dan Olahraga
Pelaksanaan Kegiatan SKPD Pemantauan (2016,2017)
Pelaksanaan Kegiatan
SKPD 4 dokumen

Penyusunan dokumen pelaporan SKPD Tersedianya Dokumen 3 dokumen 150,000,000 150,000,000 Dinas Kepemudaan
dan evaluasi SKPD pelaporan dan evaluasi dan Olahraga
SKPD 3 dokumen (2016,2017)

_______________________
114
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Pelayanan Administrasi Jumlah pelayanan 12 bulan Dinas Pendidikan
Perkantoran administrasi perkantoran dan Kebudayaan
selama 12 bulan (2017)- br

Penyediaan jasa komunikasi, SKPD Jumlah Kebutuhan 4 rekening 780,000,000 780,000,000 Dinas Pendidikan
sumber daya air dan listrik Dasar Operasional Unit dan Kebudayaan
Kerja SKPD Dalam (2017)- br
Mendukung Tugas
Pokok dan Fungsinya
Tahun 2018 4 rekening

Penyediaan bahan logistik kantor SKPD Jumlah Kebutuhan 80 buah 100,000,000 100,000,000 Dinas Pendidikan
Bahan Logistik Kantor dan Kebudayaan
80 buah (2017)- br

Penyediaan makanan dan minuman SKPD Jumlah Kebutuhan 16.000 kotak 350,000,000 450,000,000 Dinas Pendidikan
Dasar Operasional Unit dan Kebudayaan
Kerja SKPD dalam (2017)- br
Mendukung Tugas
Pokok dan Fungsinya
Tahun 2018 16.000
kotak

Rapat-rapat koordinasi dan SKPD Jumlah Sarana dan 2 paket 1,132,229,200 2,132,229,200 Dinas Pendidikan
konsultasi ke dalam daerah dan ke Prasarana untuk dan Kebudayaan
luar daerah Mendukung Kepada (2017)- br
Pelayanan Masyarakat
2018 2 paket

Penyediaan jasa administrasi SKPD Jumlah Kesejahteraan 6.000 orang 83,757,715,000 87,787,855,000 Dinas Pendidikan
Teknis Perkantoran bagi Pegawai Non PNS : dan Kebudayaan
Guru, Dosen, Pegawai (2017)- br
Administrasi dan
Pegawai Tehnis
Lainnya. 6.000 orang

Fasilitasi Unit Pelaksana Teknis Muara Kaman Jumlah 12 bulan 150,000,000 420,000,000 Dinas Pendidikan
(UPT) Dinas Pendidikan Kecamatan Penyelenggaraan dan Kebudayaan
Muara Kaman Pelayanan UPT 12 (2017)- br
bulan

Fasilitasi Unit Pelaksana Teknis Muara Badak Jumlah 12 bulan 150,000,000 450,000,000 Dinas Pendidikan
(UPT) Dinas Pendidikan Kecamatan Penyelenggaraan dan Kebudayaan
Muara Badak Pelayanan UPT 12 (2017)- br
bulan

Fasilitasi Unit Pelaksana Teknis Kota Bangun Jumlah 12 bulan 150,000,000 430,000,000 Dinas Pendidikan
(UPT) Dinas Pendidikan Kecamatan Penyelenggaraan dan Kebudayaan
Kota Bangun Pelayanan UPT 12 (2017)- br
bulan

_______________________
115
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Fasilitasi Unit Pelaksana Teknis Marang Kayu Jumlah 12 bulan 150,000,000 340,000,000 Dinas Pendidikan
(UPT) Dinas Pendidikan Kecamatan Penyelenggaraan dan Kebudayaan
Marang Kayu Pelayanan UPT 12 (2017)- br
bulan

Fasilitasi Unit Pelaksana Teknis Muara Wis Jumlah 12 bulan 165,000,000 330,000,000 Dinas Pendidikan
(UPT) Dinas Pendidikan Kecamatan Penyelenggaraan dan Kebudayaan
Muara Wis Pelayanan UPT 12 (2017)- br
bulan

Fasilitasi Unit Pelaksana Teknis Muara Muntai Jumlah 12 bulan 170,000,000 340,000,000 Dinas Pendidikan
(UPT) Dinas Pendidikan Kecamatan Penyelenggaraan dan Kebudayaan
Muara Muntai Pelayanan UPT 12 (2017)- br
bulan

Penyediaan jasa peralatan dan SKPD Jumlah Kebutuhan 55 unit 100,000,000 86,000,000 Dinas Pendidikan
perlengkapan kantor Dasar Operasional Unit dan Kebudayaan
Kerja SKPD dalam (2017)- br
Mendukung Tugas
Pokok dan Fungsinya
Tahun 2018 55 unit

Fasilitasi Sanggar Kegiatan Belajar Kota Bangun Jumlah 12 bulan - - Dinas Pendidikan
(SKB) Dinas Pendidikan Kecamatan Penyelenggaraan dan Kebudayaan
Kota Bangun Pelayanan SKB 12 (2017)- br
bulan

Fasilitasi Unit Pelaksana Teknis Kenohan Jumlah 12 bulan 180,000,000 315,000,000 Dinas Pendidikan
(UPT) Dinas Pendidikan Kecamatan Penyelenggaraan dan Kebudayaan
Kenohan Pelayanan SKB 12 (2017)- br
bulan

Fasilitasi Sanggar Kegiatan Belajar Muara Jawa Jumlah 12 bulan - - Dinas Pendidikan
(SKB) Dinas Pendidikan Kecamatan Penyelenggaraan dan Kebudayaan
Muara Jawa Pelayanan UPT 12 (2017)- br
bulan

Fasilitasi Unit Pelaksana Teknis Kembang Janggut Jumlah 12 bulan 190,000,000 350,000,000 Dinas Pendidikan
(UPT) Dinas Pendidikan Kecamatan Penyelenggaraan dan Kebudayaan
Kembang Janggut Pelayanan UPT 12 (2017)- br
bulan

Fasilitasi Unit Pelaksana Teknis Tenggarong Jumlah 12 bulan 150,000,000 340,000,000 Dinas Pendidikan
(UPT) Dinas Pendidikan Kecamatan Penyelenggaraan dan Kebudayaan
Tenggarong Pelayanan UPT12 12 (2017)- br
bulan

Fasilitasi Unit Pelaksana Teknis Tabang Jumlah 12 bulan 200,000,000 360,000,000 Dinas Pendidikan
(UPT) Dinas Pendidikan Kecamatan Penyelenggaraan dan Kebudayaan
Tabang Pelayanan UPT 12 (2017)- br
bulan

_______________________
116
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Fasilitasi Unit Pelaksana Teknis Tenggarong Seberang Jumlah 12 bulan 150,000,000 310,000,000 Dinas Pendidikan
(UPT) Dinas Pendidikan Kecamatan Penyelenggaraan dan Kebudayaan
Tenggarong Seberang Pelayanan UPT 12 (2017)- br
bulan

Fasilitasi Unit Pelaksana Teknis Anggana Jumlah 12 bulan 150,000,000 345,000,000 Dinas Pendidikan
(UPT) Dinas Pendidikan Kecamatan Penyelenggaraan dan Kebudayaan
Anggana Pelayanan UPT 12 (2017)- br
bulan

Fasilitasi Unit Pelaksana Teknis Loa Kulu Jumlah 12 bulan 150,000,000 315,000,000 Dinas Pendidikan
(UPT) Dinas Pendidikan Kecamatan Penyelenggaraan dan Kebudayaan
Loa Kulu Pelayanan UPT 12 (2017)- br
bulan

Fasilitasi Unit Pelaksana Teknis Sanga-sanga Jumlah 12 bulan 150,000,000 345,000,000 Dinas Pendidikan
(UPT) Dinas Pendidikan Kecamatan Penyelenggaraan dan Kebudayaan
Sanga Sanga Pelayanan UPT 12 (2017)- br
bulan

Penyediaan jasa pemeliharaan dan SKPD Jumlah Kebutuhan 10 buah 21,280,000 21,280,000 Dinas Pendidikan
perizinan kendaraan Dasar Operasional Unit dan Kebudayaan
dinas/operasional Kerja SKPD dalam (2017)- br
Mendukung Tugas
Pokok dan Fungsinya
Tahun 2018 10 buah

Fasilitasi Unit Pelaksana Teknis Loa Janan Jumlah 12 bulan 150,000,000 315,000,000 Dinas Pendidikan
(UPT) Dinas Pendidikan Kecamatan Penyelenggaraan dan Kebudayaan
Loa Janan Pelayanan UPT 12 (2017)- br
bulan

Fasilitasi Unit Pelaksana Teknis Samboja Jumlah 12 bulan 150,000,000 345,000,000 Dinas Pendidikan
(UPT) Dinas Pendidikan Kecamatan Penyelenggaraan dan Kebudayaan
Samboja Pelayanan UPT 12 (2017)- br
bulan

Fasilitasi Unit Pelaksana Teknis Sebulu Jumlah 12 bulan 150,000,000 320,000,000 Dinas Pendidikan
(UPT) Dinas Pendidikan Kecamatan Penyelenggaraan dan Kebudayaan
Sebulu Pelayanan UPT 12 (2017)- br
bulan

Fasilitasi Unit Pelaksana Teknis Muara Jawa Jumlah 12 bulan 150,000,000 350,000,000 Dinas Pendidikan
(UPT) Dinas Pendidikan Kecamatan Penyelenggaraan dan Kebudayaan
Muara Jawa Pelayanan UPT 12 (2017)- br
bulan

Penyediaan jasa administrasi SKPD Jumlah Pembayaran 50 orang 1,272,325,800 1,272,325,800 Dinas Pendidikan
keuangan Jasa Administrasi dan Kebudayaan
Keuangan 50 orang (2017)- br

_______________________
117
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Fasilitasi Sanggar Kegiatan Belajar Tenggarong Jumlah 12 bulan - - Dinas Pendidikan
(SKB) Dinas Pendidikan Kecamatan Penyelenggaraan dan Kebudayaan
Tenggarong Pelayanan SKB 12 (2017)- br
bulan

Penyediaan jasa kebersihan kantor SKPD Jumlah Kebutuhan 300 orang + 300,000,000 300,000,000 Dinas Pendidikan
Dasar Operasional Unit bulan dan Kebudayaan
Kerja SKPD dalam (2017)- br
Mendukung Tugas
Pokok dan Fungsinya
Tahun 2018 300 orang
+ bulan

Penyediaan alat tulis kantor SKPD Jumlah Kebutuhan 1 paket 600,000,000 663,086,200 Dinas Pendidikan
Dasar Operasional Unit dan Kebudayaan
Kerja SKPD dalam (2017)- br
Mendukung Tugas
Pokok dan Fungsinya
Tahun 2018 1 paket

Penyediaan barang cetakan dan SKPD Jumlah Kebutuhan 116.360 lembar 150,000,000 126,323,000 Dinas Pendidikan
penggandaan Dasar Operasional Unit dan Kebudayaan
Kerja SKPD dalam (2017)- br
Mendukung Tugas
Pokok dan Fungsinya
Tahun 2018 116.360
lembar

Penyediaan komponen instalasi SKPD Jumlah Kebutuhan 100 buah 25,000,000 25,000,000 Dinas Pendidikan
listrik/penerangan bangunan kantor Dasar Operasional Unit dan Kebudayaan
Kerja SKPD dalam (2017)- br
Mendukung Tugas
Pokok dan Fungsinya
Tahun 2018 100 buah

Penyediaan bahan bacaan dan SKPD Jumlah Kebutuhan 700 surat kabar 100,000,000 235,000,000 Dinas Pendidikan
peraturan perundang-undangan Dasar Operasional Unit dan Kebudayaan
Kerja SKPD dalam (2017)- br
Mendukung Tugas
Pokok dan Fungsinya
Tahun 2018 700 surat
kabar

Program Peningkatan Sarana dan Jumlah sarana dan 12 bulan Dinas Pendidikan
Prasarana Aparatur prasarana aparatur dan Kebudayaan
selama 12 bulan (2017)- br

_______________________
118
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pengadaan peralatan gedung SKPD Jumlah Kebutuhan 28 unit 150,000,000 143,330,000 Dinas Pendidikan
kantor Dasar Operasional Unit dan Kebudayaan
Kerja SKPD dalam (2017)- br
Mendukung Tugas
Pokok dan Fungsinya
Tahun 2018 28 unit

Pemeliharaan rutin/berkala gedung SKPD Jumlah Sarana dan 1.800 m2 333,200,000 150,000,000 Dinas Pendidikan
kantor Prasarana untuk dan Kebudayaan
mendukung kepada (2017)- br
pelayanan masyarakat
2018 1.800 m2

Pemeliharaan rutin/berkala SKPD Jumlah Kebutuhan 480 unit 335,000,000 150,000,000 Dinas Pendidikan
kendaraan dinas/operasional Dasar Operasional Unit dan Kebudayaan
Kerja SKPD dalam (2017)- br
Mendukung Tugas
Pokok dan Fungsinya
Tahun 2018 480 unit

Pemeliharaan rutin/berkala SKPD Jumlah Kebutuhan 90 unit 167,720,000 100,000,000 Dinas Pendidikan
peralatan gedung kantor Dasar Operasional Unit dan Kebudayaan
Kerja SKPD dalam (2017)- br
Mendukung Tugas
Pokok dan Fungsinya
Tahun 2018 90 unit

Pengadaan Peralatan Taman SKPD Jumlah Peralatan 5 jenis - 41,800,000 Dinas Pendidikan
Rumah Tangga dan dan Kebudayaan
Taman 5 jenis (2017)- br

Program Peningkatan Kapasitas Jumlah dokumen 12 bulan Dinas Pendidikan


Sumber Daya Aparatur kapasitas aparatur dan Kebudayaan
selama 12 bulan (2017)- br

Pelatihan Pengadministrasian, Tenggarong Meningkatnya sumber 60 Orang 200,000,000 - Dinas Pendidikan


pengelolaan dan analis daya manusia aparatur dan Kebudayaan
kepegawaian Dinas Pendidikan dan pengelolaan dan (2017)- br
Kebudayaan pengadministrasian
kepegawaian 60 Orang

Review Perda No. 15 Tahun 2010 Tenggarong Tersedianya perda dan 4 Perda dan 300,000,000 - Dinas Pendidikan
Tentang Sistem Penyelenggaraan peraturan bupati Perbup dan Kebudayaan
Pendidikan dan penyusunan Perbub sebagai dasar hukum (2017)- br
kebijakan Dinas
Pendidikan 4 Perda
dan Perbup

_______________________
119
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyusunan SOP, SP, Perjanjian Tenggarong Tersedianya SOP, SP 3 Dokumen 150,000,000 - Dinas Pendidikan
Kinerja dan Keterbukaan Informasi dan Keterbukaan dan Kebudayaan
Publik Informasi Publik pada (2017)- br
Dinas Pendidikan dan
Kebudayaan 3
Dokumen

Penguatan Standar Pelayanan Tenggarong Tersedianya Standar 1 Dokumen 175,000,000 - Dinas Pendidikan
Minimal (SPM) pada Dinas Pelayanan Minimal dan Kebudayaan
Pendidikan dan Kebudayaan (SPM) pada Dinas (2017)- br
Pendidikan dan
Kebudayaan 1
Dokumen

Pelatihan Sistem Pengelolaan Tenggarong Jumlah Sistem 132 orang 300,000,000 - Dinas Pendidikan
Keuangan Daerah Dinas Pendidikan Pengelolaan Keuangan dan Kebudayaan
sesuai dengan (2017)- br
Peraturan perundang
undangan 132 orang

Peningkatan Kapasitas SDM Kabupaten Jumlah SDM 33 orang 300,000,000 - Dinas Pendidikan
Pengelolaan Keuangan Dinas Administrasi dan Kebudayaan
Pendidikan Pengelolaan Keuangan (2017)- br
33 orang

Pendidikan dan Pelatihan Kabupaten Jumlah Peserta Diklat 18 orang 250,000,000 - Dinas Pendidikan
Perencanaan Dinas Perencanaan 18 orang dan Kebudayaan
(2017)- br

Pelatihan Penilaian Angka Kredit SKPD, Tenggarong Peningkatan Sumber 60 orang 200,000,000 - Dinas Pendidikan
Kenaikan Pangkat jabatan Daya Aparatur dan Kebudayaan
Fungsional Tertentu Dinas Disdikbud yang (2017)- br
Pendidikan dan Kebudayaan Profesional 60 orang

Evaluasi dan Pembinaan Kabupaten Terwujudnya Aparatur 200 orang 250,000,000 - Dinas Pendidikan
Kepegawaian aparatur sipil negara Sipil Negara yang dan Kebudayaan
Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Disiplin dan taat aturan. (2017)- br
200 orang

Pengelolaan Sistem Informasi Tenggarong Tersajinya informasi 6.262 Orang 200,000,000 - Dinas Pendidikan
Manajemen Kepegawaian data kepegawai Dinas dan Kebudayaan
(SIMPEG)Dinas Pendidikan dan Pendidikan dan (2017)- br
Kebudayaan. Kebudayaan 6.262
Orang

Pengelolaan Kenaikan pangkat Tenggarong Terlaksananya 1.200 Orang 300,000,000 - Dinas Pendidikan
jabatan Fungsional Umum dan pengelolaan kenaikan dan Kebudayaan
Khusus serta penilaian Angka Kredit pangkat JFU dan JFT (2017)- br
( PAK) Guru PAUD/PNFI,SD dan Dinas Pendidikan dan
SMP. Kebudayaan 1.200
Orang

_______________________
120
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Peningkatan Jumlah dokumen 12 bulan Dinas Pendidikan
Pengembangan Sistem Pelaporan pelaporan selama 12 dan Kebudayaan
Capaian Kinerja dan Keuangan bulan (2017)- br

Penyusunan Laporan Keuangan SKPD Jumlah Laporan 1 dokumen 120,000,000 120,000,000 Dinas Pendidikan
Keuangan yang dan Kebudayaan
Akuntabel 1 dokumen (2017)- br

Penyusunan dokumen perencanaan SKPD Jumlah Dokumen 4 dokumen 250,000,000 360,000,000 Dinas Pendidikan
dan laporan kinerja serta Monev RKT/Renja, LPPD, dan Kebudayaan
LAKIP dan Monev Dinas (2017)- br
Pendidikan yang
akuntabel 4 dokumen

Penataan Aset Dinas SKPD Jumlah Penataan Aset 600 unit 300,000,000 300,000,000 Dinas Pendidikan
yang ditata 600 unit dan Kebudayaan
(2017)- br

Program Pelayanan Administrasi Cakupan layanan 100 % Dinas


Perkantoran administrasi perkantoran Perhubungan
(2016, 2017)
Penyediaan Makanan dan Minuman SKPD Jumlah Nasi Kotak, 40.128 Kotak 73,268,294 200,000,000 Dinas Perhubungan
Snack, air mineral dan dan Kaleng (2016, 2017)
minuman kaleng
40.128 Kotak dan
Kaleng

Rapat-Rapat Koordinasi dan Kabupaten Terlaksananya rapat 1 Paket 150,000,000 600,000,000 Dinas Perhubungan
Konsultasi ke Luar Daerah rapat koordinasi dan Kegiatan (2016, 2017)
konsultasi keluar Perjalanan
daerah dan dalam Dinas
daerah 1 Paket
Kegiatan Perjalanan
Dinas

Penyediaan Jasa Administrasi SKPD Jumlah jasa 12 Bulan 2,634,740,160 2,634,740,160 Dinas Perhubungan
Teknis Perkantoran administrasi (2016, 2017)
perkantoran/ Jasa THL
12 Bulan

Penyediaan jasa komunikasi, SKPD Waktu Penyediaan 12 Bulan 651,104,640 750,000,000 Dinas Perhubungan
sumber daya air dan listrik jasa komunikasi, (2016, 2017)
sumber daya air dan
listrik 12 Bulan

Penyediaan Jasa Administrasi SKPD Jumlah Jasa 12 Bulan 36,383,495 800,000,000 Dinas Perhubungan
Keuangan Administrasi Keuangan (2016, 2017)
12 Bulan

Penyediaan jasa kebersihan kantor SKPD Tersedianya Jasa 12 Bulan 259,742,974 300,000,000 Dinas Perhubungan
Cleaning Service 12 (2016, 2017)
Bulan

_______________________
121
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan Alat Tulis Kantor SKPD Tersedianya Alat Tulis 1 Paket 161,156,435 200,000,000 Dinas Perhubungan
kantor 1 Paket (2016, 2017)

Penyedian Barang Cetakan dan Kabupaten Jumlah Barang 2.623 73,720,079 250,000,000 Dinas Perhubungan
Penggandaan Cetakan dan Lembar/Dokum (2016, 2017)
Penggandaan 2.623 en
Lembar/Dokumen

Program Peningkatan Sarana dan Cakupan layanan sarana 100 % Dinas


Prasarana Aparatur dan prasarana aparatur Perhubungan
(2016, 2017)
Pemeliharaan rutin/berkala SKPD Jumlah Pemeliharaan 85 Unit 279,432,060 600,000,000 Dinas Perhubungan
kendaraan dinas/operasional Kendaraan Dinas / (2016, 2017)
operasional 85 Unit

Program Pelayanan Administrasi Cakupan Periode 12 Bulan Dinas Perikanan


Perkantoran layanan administrasi dan Kelautan
perkantoran (2016, 2017)

Penyediaan Jasa Komunikasi, Kabupaten, Jumlah Rekening Air, 4 rekening 300,000,000 300,000,000 Dinas Perikanan
Sumberdaya Air dan Listrik Tenggarong Listrik dan Telepon dan Kelautan
Terbayarkan. 4 (2016, 2017)
rekening

Penyediaan Makan dan Minuman SKPD Jumlah Ketersediaan 1.500 kotak 60,000,000 60,000,000 Dinas Perikanan
Kotak Makanan dan dan Kelautan
Dus Minuman 1.500 (2016, 2017)
kotak

Rapat-Rapat Koordinasi dan Kabupaten, SKPD Jumlah Aparatur yang 150 aparatur 650,000,000 650,000,000 Dinas Perikanan
Konsultasi Luar Daerah Mengikuti Rapat dan Kelautan
Koordinasi dan (2016, 2017)
Konsultasi Dalam dan
Luar Daerah 150
aparatur

Penyediaan Jasa Administrasi Kabupaten, SKPD Jumlah Tenaga 85 Orang 1,224,000,000 1,326,000,000 Dinas Perikanan
Teknis Honorer Tersedia 85 dan Kelautan
Orang (2016, 2017)

Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Kabupaten Jumlah Perpanjangan 71 30,000,000 30,000,000 Dinas Perikanan
Perijinan Kendaraan STNK Kendaraan Dinas 3 unit dan Kelautan
Dinas/Operasional Jabatan dan (2016, 2017)
Operasional 71
Jumlah Perpanjangan
Ijin KIR Kendaraan
Dinas Jabatan dan
Operasional 3 unit

Penyediaan Jasa Administrasi Kabupaten Jumlah Ketersediaan 35 orang 600,000,000 600,000,000 Dinas Perikanan
Keuangan Tenaga Administrasi dan Kelautan
Keuangan 35 orang (2016, 2017)

_______________________
122
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan Jasa Perbaikan Kabupaten Jumlah Unit Peralatan 100 unit 100,000,000 110,060,000 Dinas Perikanan
Peralatan Kerja Kerja Diperbaik 100 dan Kelautan
unit (2016, 2017)

Penyediaan Alat Tulis Kantor Kabupaten Jumlah Ketersediaan 50 jenis atk 100,000,000 100,000,000 Dinas Perikanan
Alat Tulis Kantor 50 dan Kelautan
jenis atk (2016, 2017)

Penyediaan Barang Cetakan dan Kabupaten Jumlah Ketersediaan 10 jenis 91,000,000 91,000,000 Dinas Perikanan
Penggandaan Barang Cetakan dan Cetakan dan Kelautan
Penggandaan 10 jenis (2016, 2017)
Cetakan

Penyediaan Komponen Instalasi Kabupaten Jumlah Ketersediaan 180 buah 10,000,000 10,000,000 Dinas Perikanan
Listrik/Penerangan Bangunan Unit Komponen dan Kelautan
Kantor Instalasi Listrik (2016, 2017)
(Baterai, Bola Lampu
dan Senter) 180 buah

Program Peningkatan Sarana dan Cakupan Aparatur Dinas 140 Aparatur Dinas Perikanan
Prasarana Aparatur Kelautan dan Perikanan dan Kelautan
Terfasilitasi Sarana dan (2016, 2017)
Prasarana Kerja

Pemeliharaan Rutin / Berkala Kabupaten Jumlah Unit 35 unit 100,000,000 100,000,000 Dinas Perikanan
Perlengkapan Gedung Kantor Perlengkapan Gedung dan Kelautan
Kantor Berfungsi Baik (2016, 2017)
35 unit

Pemeliharaan Rutin/Berkala Mobil Kabupaten Jumlah Unit Mobil 6 unit 150,000,000 180,000,000 Dinas Perikanan
Jabatan Jabatan Berfungsi Baik dan Kelautan
6 unit (2016, 2017)

Pemeliharaan Rutin/Berkala Kabupaten Jumlah Unit 82 unit 100,000,000 125,000,000 Dinas Perikanan
Kendaraan Dinas/Operasional Kendaraan dan Kelautan
Dinas/Operasional (2016, 2017)
Berfungsi Baik. 82 unit

Pemeliharaan Rutin/Berkala Kabupaten Jumlah Unit Peralatan 25 Unit 25,000,000 25,000,000 Dinas Perikanan
Peralatan Gedung Kantor Gedung Kanntor dan Kelautan
Berfungsi Baik. 25 Unit (2016, 2017)

Pengadaan Perlengkapan Rumah Kabupaten Jumlah Unit 2 unit 25,000,000 - Dinas Perikanan
Jabatan / Dinas Perlengkapan Rumah dan Kelautan
Jabatan 2 unit (2016, 2017)

Pengadaan Perlengkapan Gedung Kabupaten Jumlah Unit 4 unit 50,000,000 43,430,000 Dinas Perikanan
Kantor Perlengkapan Gedung dan Kelautan
Kantor 4 unit (2016, 2017)

_______________________
123
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pengadaan Peralatan Rumah Kabupaten Jumlah Unit Peralatan 10 unit 100,000,000 100,000,000 Dinas Perikanan
Jabatan / Dinas Rumah Jabatan 10 unit dan Kelautan
(2016, 2017)

Pemeliharaan Rutin/Berkala Rumah Kabupaten Jumlah Unit Rumah 1 unit 50,000,000 50,000,000 Dinas Perikanan
Jabatan Jabatan Terpelihara 1 dan Kelautan
unit (2016, 2017)

Pemeliharaan Rutin/Berkala Kabupaten Jumlah Unit Gedung 3 unit 200,000,000 200,000,000 Dinas Perikanan
Gedung Kantor Kantor Terpelihara 3 dan Kelautan
unit (2016, 2017)

Program Peningkatan Kapasitas Persentase Aparatur 85 Persen Dinas Perikanan


Sumber Daya Aparatur Dinas Kelautan dan dan Kelautan
Perikanan mengisi (2016, 2017)
Jabatan Fungsional
sesuai dengan bidang
keahliannya.

Bimbingan Teknis Kelautan Dan Kabupaten Jumlah Aparatur 10 Aparatur 100,000,000 109,180,000 Dinas Perikanan
Perikanan mengikuti dan Kelautan
Pendidikan/Pelatihan (2016, 2017)
10 Aparatur

Program Peningkatan Cakupan Ketersediaan 7 Dokumen Dinas Perikanan


Pengembangan Sistem Pelaporan Dokumen Pelaporan dan Kelautan
Capaian Kinerja dan Keuangan Capaian Kinerja dan (2016, 2017)
Keuangan

Penyusunan Pelaporan Capaian SKPD Jumlah Dokumen 2 dokumen 25,000,000 35,000,000 Dinas Perikanan
Kinerja Laporan Capaian dan Kelautan
Kinerja 2 dokumen (2016, 2017)

Penyusunan Dokumen SKPD Jumlah Dokumen 2 dokumen 250,000,000 100,000,000 Dinas Perikanan
Perencanaan dan Monev Perencanaan 2 dan Kelautan
dokumen (2016, 2017)

Operasional Web Site Dinas SKPD Jumlah Web Site aktif 1 website 25,000,000 28,770,000 Dinas Perikanan
Kelautan dan Perikanan 1 website dan Kelautan
(2016, 2017)
Penyusunan Data Statistik Kabupaten Dokumen Data 3 Dokumen 250,000,000 300,000,000 Dinas Perikanan
Perikanan Statistik 3 Dokumen dan Kelautan
(2016, 2017)
Pendampingan Keg. APBD I dan Kabupaten Jumlah Kegiatan 7 Kegiatan 100,000,000 300,000,000 Dinas Perikanan
APBN Terdampingi 7 Kegiatan dan Kelautan
(2016, 2017)

Program Pelayanan Administrasi Cakupan Periode 12 Bulan Dinas Perkebunan


Perkantoran Layanan Administrasi (2017) br
Perkantoran

_______________________
124
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan Bahan Bacaan dan SKPD, Muara Muntai, Jumlah bahan bacaan 10.000 30,000,000 40,000,000 Dinas Perkebunan
Peraturan Perundang-Undangan Kenohan, Muara Wis, dan peraturan Eksemplar (2017) br
Kota Bangun, perundang- undangan
Samboja, Loa Janan, yang disediakan
Sanga-sanga, Loa 10.000 Eksemplar
Kulu, Sebulu, Marang
Kayu, Tabang, Muara
Badak, Tenggarong,
Muara Jawa, Anggana,
Muara Kaman,
Kembang Janggut,
Tenggarong Seberang

Penyediaan Makanan dan Minuman Tenggarong Jumlah makanan dan 4.600 Porsi 150,000,000 170,000,000 Dinas Perkebunan
minuman 4.600 Porsi (2017) br

Rapat-rapat Koordinasi dan Kabupaten, SKPD Jumlah orang yang 600 Orang/Hari 600,000,000 688,794,122 Dinas Perkebunan
Konsultasi Ke Dalam Daerah dan mengikuti Rapat, (2017) br
Ke Luar Daerah Koordinasi dan
Konsultasi Ke Dalam
Daerah dan Ke Luar
Daerah 600 Orang/Hari

Penyediaan Jasa Administrasi SKPD, Sanga-sanga, Jumlah Tenaga 80 Orang 842,853,318 842,853,318 Dinas Perkebunan
Teknis Perkantoran Loa Kulu, Sebulu, Pendukung teknis (2017) br
Marang Kayu, Tabang, administrasi perkantor
Muara Badak, 80 Orang
Tenggarong, Muara
Jawa, Anggana, Muara
Kaman, Kembang
Janggut, Kenohan,
Muara Muntai,
Tenggarong Seberang,
Kota Bangun, Muara
Wis, Samboja, Loa
Janan

Penyediaan Jasa Komunikasi SKPD, Tenggarong Jumlah Rekening 924 Rekening 384,000,000 434,000,000 Dinas Perkebunan
Sumber Daya Air dan Listrik Seberang, Kota Listrik, Air, Telpon 924 (2017) br
Bangun, Muara Wis, Rekening
Loa Janan, Samboja,
Loa Kulu, Sanga-
sanga, Marang Kayu,
Tabang, Sebulu,
Muara Badak, Muara
Jawa, Tenggarong,
Anggana, Muara
Kaman, Kembang
Janggut, Muara
Muntai, Kenohan

_______________________
125
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan SKPD, Sanga-sanga, Jumlah dan jenis 143 Unit 52,000,000 52,000,000 Dinas Perkebunan
Perizinan Kendaraan Loa Kulu, Tenggarong kendaraan (2017) br
Dinas/Operasional Seberang, Sebulu, dinas/operasional yang
Marang Kayu, Tabang, disediakan jasa
Muara Badak, pemeliharaan dan
Tenggarong, Muara perizinan 143 Unit
Jawa, Anggana, Muara
Kaman, Kembang
Janggut, Muara
Muntai, Kenohan,
Muara Wis, Kota
Bangun, Samboja, Loa
Janan

Penyediaan Jasa Administrasi SKPD Jumlah Jasa 230 Orang 170,000,000 450,000,000 Dinas Perkebunan
Keuangan Administrasi (2017) br
Keuangan/Orang 230
Orang

Penyediaan Alat Tulis Kantor SKPD, Tabang, Muara Jumlah dan jenis alat 71 Jenis 150,000,000 175,000,000 Dinas Perkebunan
Badak, Tenggarong, tulis kantor yang (2017) br
Muara Jawa, Anggana, disediakan 71 Jenis
Muara Kaman,
Kembang Janggut,
Tenggarong Seberang,
Muara Muntai,
Kenohan, Muara Wis,
Kota Bangun,
Samboja, Loa Janan,
Sanga-sanga, Loa
Kulu, Sebulu, Marang
Kayu

Penyediaan Barang Cetakan dan SKPD Jumlah dan jenis 4 Jenis 50,000,000 60,000,000 Dinas Perkebunan
Penggandaan barang cetakan dan (2017) br
penggandaan yang
disediakan 4 Jenis

Program Peningkatan Sarana dan Cakupan Peningkatan 140 Aparatur Dinas Perkebunan
Prasarana Aparatur Sarana dan Prasarana (2017) br
Aparatur

Pemeliharaan Rutin/ Berkala SKPD Jumlah gedung kantor 6 Bangunan 90,000,000 40,000,000 Dinas Perkebunan
Gedung Kantor yang dipelihara (2017) br
rutin/berkala 6
Bangunan

_______________________
126
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pemeliharaan Rutin/ Berkala SKPD, Tabang, Muara Jumlah dan jenis 14 Unit 146,521,882 190,000,000 Dinas Perkebunan
Kendaraan Dinas/Operasional Badak, Tenggarong, kendaraan (2017) br
Muara Jawa, Anggana, dinas/operasional yang
Muara Kaman, dipelihara rutin/berkala
Kembang Janggut, 14 Unit
Muara Muntai,
Kenohan, Muara Wis,
Kota Bangun,
Samboja, Loa Janan,
Sanga-sanga, Loa
Kulu, Sebulu,
Tenggarong Seberang,
Marang Kayu

Program Peningkatan Tingkat Ketepatan 70 Angka & Dinas Perkebunan


Pengembangan Sistem Pelaporan Waktu Pelaporan Huruf (2017) br
Capaian Kinerja dan Keuangan Capaian Kinerja dan
Keuangan
Penyusunan Dokumen Muara Muntai, Jumlah Dokumen 6 Dokumen 50,000,000 125,540,000 Dinas Perkebunan
Perencanaan dan Laporan Kinerja Kenohan, Muara Wis, Perencanaan, Capaian (2017) br
Serta Monev Kota Bangun, Kinerja dan Monev 6
Samboja, Loa Janan, Dokumen
Sanga-sanga, Loa
Kulu, Sebulu, Marang
Kayu, Tabang, Muara
Badak, Tenggarong,
Muara Jawa, Anggana,
Tenggarong Seberang,
Muara Kaman,
Kembang Janggut

Program Pelayanan Administrasi Cakupan Periode 12 Bulan Dinas Pertanian


Perkantoran Layanan Administrasi dan Peternakan
Perkantoran (2017)-br

Penyediaan Jasa Surat Menyurat SKPD Jumlah Dokumen 1.250 Lembar 7,850,000 5,850,000 Dinas Pertanian
Bermaterai 1.250 dan Peternakan
Lembar (2017)-br

Penyediaan Bahan Bacaan dan SKPD Jumlah bahan bacaan 850 exp/buku 91,858,180 94,788,250 Dinas Pertanian
Peraturan Perundang-Undangan 850 exp/buku dan Peternakan
(2017)-br

Penyediaan Bahan Logistik Kantor SKPD Waktu dalam 12 bulan 82,700,000 84,989,000 Dinas Pertanian
Penyediaan Bahan dan Peternakan
logistik kantor yang (2017)-br
disediakan 12 bulan

Penyediaan Makanan dan Minuman SKPD waktu dalam 2.200 Porsi 143,000,000 166,630,000 Dinas Pertanian
Penyediaan makanan dan Peternakan
dan minuman 2.200 (2017)-br
Porsi

_______________________
127
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Rapat-Rapat Koordinasi dan SKPD Jumlah rapat 580 OH 1,000,000,000 600,000,000 Dinas Pertanian
Konsultasi Kedalam Daerah dan koordinasi antar dan Peternakan
Keluar Daerah kab/kota serta (2017)-br
konsultasi ke
pemerintah pusat 580
OH

Penyediaan jasa administrasi SKPD Jumlah penyediaan 277 Orang 3,145,816,160 3,145,816,160 Dinas Pertanian
Teknis Perkantoran jasa administrasi dan Peternakan
perkantoran 277 Orang (2017)-br

Operasional UPTD Penyuluhan Tenggarong, Muara "Jumlah kelompok tani 1.662 3,600,000,000 3,600,000,000 Dinas Pertanian
Pertanian dan Peternakan Jawa, Anggana, / peternak " 1.662 Kelompok dan Peternakan
Kecamatan Tenggarong Seberang, Kelompok (2017)-br
Muara Kaman,
Kembang Janggut,
Muara Muntai,
Kenohan, Muara Wis,
Kota Bangun,
Samboja, Loa Janan,
Sanga-sanga, Loa
Kulu, Sebulu, Marang
Kayu, Tabang, Muara
Badak

Operasional UPTD Pertanian Muara Muntai, Jumlah Kecamtan 72 72 Kelompok 800,000,000 800,000,000 Dinas Pertanian
Tanaman Pangan dan Hortikultura Kenohan, Muara Wis, Kelompok dan Peternakan
Balai Benih Pembantu dan Proteksi Kota Bangun, (2017)-br
Samboja, Loa Janan,
Sanga-sanga, Loa
Kulu, Sebulu, Marang
Kayu, Tabang, Muara
Badak, Tenggarong,
Muara Jawa, Anggana,
Tenggarong Seberang,
Muara Kaman,
Kembang Janggut

UPT Rumah Potong Hewan dan , Kota Bangun, Muara Jumlah TPH yang 0 Kabupaten 450,000,000 450,000,000 Dinas Pertanian
Pasar Hewan Badak, Muara Kaman, Mendapat Pembinaan dan Peternakan
Samboja, Tenggarong 0 Kabupaten (2017)-br
Seberang()

Penyediaan Jasa Komunikasi, SKPD Jumlah bulan 12 Bulan 693,240,000 632,395,500 Dinas Pertanian
Sumber Daya Air dan Listrik penyediaan kebutuhan dan Peternakan
air, listrik, telepon 12 (2017)-br
Bulan

_______________________
128
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan SKPD Jumlah dan jenis 25 Unit 100,000,000 155,000,000 Dinas Pertanian
Perizinan Kendaraan kendaraan dan Peternakan
Dinas/Operasional dinas/operasional yang (2017)-br
disediakan jasa
pemeliharaan dan
perizinan 25 Unit

Penyediaan Jasa Administrasi SKPD Jumlah bulan 12 bulan 500,000,000 1,034,543,200 Dinas Pertanian
Keuangan penyediaan dan Peternakan
pengadministrasian (2017)-br
kegiatan kantor 12
bulan

Penyediaan Jasa Perbaikan SKPD Jumlah dan jenis 109 Unit 32,700,000 34,989,000 Dinas Pertanian
Peralatan Kerja peralatan kerja yang dan Peternakan
diperbaiki 109 Unit (2017)-br

Penyediaan Alat Tulis Kantor SKPD waktu Penyediaan alat 12 bulan 200,000,000 316,630,000 Dinas Pertanian
tulis kantor yang dan Peternakan
disediakan 12 bulan (2017)-br

Penyediaan Barang Cetakan dan SKPD Jumlah dan jenis 6 Jenis 170,500,000 170,500,000 Dinas Pertanian
Penggandaan barang cetakan dan dan Peternakan
penggandaan yang (2017)-br
disediakan 6 Jenis

Penyediaan Komponen Instalasi SKPD Jumlah dan jenis 35 Jenis 120,000,000 132,472,500 Dinas Pertanian
Listrik/Penerangan Bangunan komponen instalasi dan Peternakan
Kantor listrik/penerangan (2017)-br
bangunan kantor yang
disediakan 35 Jenis

Penyediaan Peralatan dan SKPD Waktu dalam 12 bulan 318,500,000 331,471,000 Dinas Pertanian
Perlengkapan Kantor Penyediaan peralatan dan Peternakan
dan perlengkapan (2017)-br
kantor yang disediakan
12 bulan

Program Peningkatan Sarana dan Cakupan layanan sarana 523 Jenis Dinas Pertanian
Prasarana Aparatur dan prasarana aparatur dan Peternakan
(2017)-br

Pembangunan Gedung Kantor Kabupaten Jumlah Bangunan 3 unit 2,439,210,722 2,200,000,000 Dinas Pertanian
Gedung Kantor 3 unit dan Peternakan
(2017)-br

_______________________
129
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pemeliharaan Rutin/Berkala SKPD, Sanga-sanga, Jumlah gedung kantor 2 Unit / Jenis 30,000,000 30,000,000 Dinas Pertanian
Gedung Kantor Loa Kulu, Sebulu, yang dipelihara dan Peternakan
Marang Kayu, Tabang, rutin/berkala 2 Unit / (2017)-br
Muara Badak, Jenis
Anggana, Tenggarong,
Muara Jawa, Kembang
Janggut, Tenggarong
Seberang, Muara
Kaman, Kenohan,
Muara Muntai, Kota
Bangun, Muara Wis,
Samboja, Loa Janan

Pemeliharaan Rutin / Berkala Mobil SKPD Jumlah mobil jabatan 2 Unit 75,000,000 75,000,000 Dinas Pertanian
Jabatan yang dipelihara rutin / dan Peternakan
berkala 2 Unit (2017)-br

Pemeliharaan Rutin / Berkala SKPD, Tenggarong Jumlah pemeliharaan 25 unit 68,750,000 72,187,500 Dinas Pertanian
Kendaraan Dinas / Operasional Seberang, Muara berkala kendaraan dan Peternakan
Kaman, Kembang dinas 25 unit (2017)-br
Janggut, Muara
Muntai, Kenohan,
Muara Wis, Kota
Bangun, Samboja, Loa
Janan, Sanga-sanga,
Loa Kulu, Sebulu,
Marang Kayu, Tabang,
Muara Badak,
Tenggarong, Muara
Jawa, Anggana

Program Peningkatan Tingkat ketepatan waktu 70 % Dinas Pertanian


Pengembangan Sistem Pelaporan pelaporan capaian dan Peternakan
Capaian Kinerja dan Keuangan kinerja dan keuangan (2017)-br

Penyusunan laporan capaian Kabupaten Jumlah dokumen 8 8 Laporan - 60,000,000 Dinas Pertanian
kinerja dan ikhtisar realisasi kinerja Laporan dan Peternakan
SKPD (2017)-br
Penyusunan Laporan Keuangan SKPD Jumlah Laporan 1 Dokumen 150,000,000 150,000,000 Dinas Pertanian
Keuangan 1 Dokumen dan Peternakan
(2017)-br

Program Pelayanan Administrasi Cakupan layanan 100 % Dinas Sosial


Perkantoran administrasi perkantoran (2016, 2017)

Penyediaan Alat Tulis Kantor SKPD Jumlah alat tulis kantor 45 jenis 59,100,900 154,000,000 Dinas Sosial (2016,
yang disediakan (jenis) 2017)
45 jenis

Penyediaan Komponen Instalasi SKPD Jumlah Komponen 11 jenis 6,000,000 25,000,000 Dinas Sosial (2016,
Listrik/Penerangan Bangunan Instalasi Listrik (jenis) 2017)
Kantor 11 jenis

_______________________
130
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan Jasa administrasi SKPD Jumlah tenaga THL/ 588 OB 417,109,440 550,000,000 Dinas Sosial (2016,
Teknis Perkantoran non PNS yang dibayar 2017)
588 OB

Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan SKPD Jumlah perizinan 44 unit 25,000,000 27,000,000 Dinas Sosial (2016,
Perizinan Kendaraan Dinas/ kendaraan dinas/ 2017)
Operasional operasional yang
dibayar/ diperpanjang
44 unit

Penyediaan Jasa Administrasi SKPD Jumlah tenaga 320 OB 295,673,000 400,000,000 Dinas Sosial (2016,
Keuangan administrasi keuangan 2017)
320 OB

Penyediaan Jasa Perbaikan SKPD Presentase perbaikan 100% 30,000,000 70,000,000 Dinas Sosial (2016,
Peralatan Kerja peralatan kerja 100 % 2017)

Penyediaan Bahan Bacaan dan SKPD Jumlah Bahan Bacaan 8.064 8,500,000 30,000,000 Dinas Sosial (2016,
Peraturan Perundang-undangan 8.064 eksemplar eksemplar 2017)

Penyediaan Barang Cetakan dan SKPD Jumlah barang cetakan 7 jenis 12,000,000 58,450,000 Dinas Sosial (2016,
Penggandaan (jenis) 7 jenis 2017)

Penyediaan Bahan Logistik Kantor SKPD Jumlah bahan logistik 34 jenis 8,000,000 45,000,000 Dinas Sosial (2016,
kantor 34 jenis 2017)

Penyediaan Makanan dan Minuman SKPD Jumlah makanan dan 771 porsi 20,000,000 60,000,000 Dinas Sosial (2016,
minuman 771 porsi 2017)

Penyediaan Jasa surat Menyurat SKPD Jumlah Surat 1.200 1.200 buah 4,200,000 6,000,000 Dinas Sosial (2016,
buah 2017)

Rapat-rapat Koordinasi dan SKPD Jumlah rapat 350 OH 110,000,000 450,000,000 Dinas Sosial (2016,
Konsultasi kedalam dan keluar koordinasi dan 2017)
daerah konsultasi ke dalam
dan ke luar daerah 350
OH

Penyediaan Jasa Komunikasi, SKPD Jumlah rekening listrik, 24 rek/bln 210,000,000 275,000,000 Dinas Sosial (2016,
Sumber Daya Air dan Listrik air, telepon dan 2017)
internet 24 rek/bln

Program Peningkatan Sarana dan Cakupan peningkatan 100 % Dinas Sosial


Prasarana Aparatur sarana prasarana (2016, 2017)
aparatur
Pemeliharaan Rutin/ Berkala SKPD Presentase 100% 149,500,660 200,000,000 Dinas Sosial (2016,
Kendara Dinas Operasional pemeliharaan 2017)
kendaraan Dinas
Operasional 100 %

_______________________
131
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pemeliharaan Rutin/ Berkala SKPD Presentase 100% 40,000,000 200,000,000 Dinas Sosial (2016,
Perlengkapan Gedung Kantor pemeliharaan 2017)
perlengkapan gedung
kantor 100 %

Pengadaan Perlengkapan Gedung SKPD Jumlah perlengkapan 9 jenis 32,916,000 900,000,000 Dinas Sosial (2016,
Kantor gedung kantor 9 jenis 2017)

Program Peningkatan Kapasitas Cakupan peningkatan 100 % Dinas Sosial


Sumber Daya Aparatur kapasitas sumber daya (2016, 2017)
aparatur

Digitalisasi Data Kepegawaian SKPD Jumlah Data 74 orang 60,000,000 100,000,000 Dinas Sosial (2016,
Kepegawaian 74 orang 2017)

Program Peningkatan Tingkat ketepatan waktu 100 % Dinas Sosial


Pengembangan Sistem Pelaporan pelaporan capaian (2016, 2017)
Capaian Kinerja dan Keuangan kinerja dan keuangan

Penyusunan Laporan Capaian SKPD Jumlah dokumen 3 dokumen 36,432,125 70,000,000 Dinas Sosial (2016,
Kinerja dan Ikhtisar Realisasi laporan capaian kinerja 2017)
Kinerja SKPD (LKjIP, LPPD, Evaluasi 3 dokumen
Kinerja)
Penyusunan Laporan Keuangan SKPD Jumlah dokumen 3 dokumen 76,563,225 75,000,000 Dinas Sosial (2016,
(Prognosis, Laporan Semester, laporan keuangan 3 2017)
Laporan Tahunan) dokumen

Pengelolaan Arsip Digitalisasi SKPD Jumlah arsip digital 2.152 lembar 98,595,525 70,000,000 Dinas Sosial (2016,
Administrasi Keuangan dokumen administrasi 2017)
keuangan 2.152
lembar

Penyusunan Rencana Strategis SKPD Jumlah dokumen 1 1 dokumen 41,809,125 82,000,000 Dinas Sosial (2016,
Dinas Sosial dokumen 2017)

Penyusunan Dokumen Rencana SKPD Jumlah dokumen RKA, 4 dokumen 41,600,000 50,000,000 Dinas Sosial (2016,
Kegiatan dan Anggaran DPA, RKA-P, DPA-P 4 2017)
dokumen

Program Pelayanan Administrasi Meningkatnya 100 persen Dinas Tenaga


Perkantoran pelayanan publik Kerja dan
Transmigrasi
(2016,2017)
Penyediaan jasa komunikasi SKPD Jumlah rekening yang 12 Bulan / 208,000,000 215,000,000 Dinas Tenaga Kerja
sumber daya dan listrik di bayar 12 Bulan / Rekening dan Transmigrasi
Rekening (2016,2017)

Penyediaan jasa surat menyurat SKPD jumlah metrai dan 400 Lembar 1,000,000 1,000,000 Dinas Tenaga Kerja
perangko dan Transmigrasi
yangdisediakan 400 (2016,2017)
Lembar

_______________________
132
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan logistik Kantor SKPD Jumlah peralatan 7 Jenis 600,000 10,000,000 Dinas Tenaga Kerja
rumah tangga dan dan Transmigrasi
kebersihan kantor 7 (2016,2017)
Jenis

Penyediaan makan dan minuman SKPD Jumlah Makanan dan 816 5,000,000 20,000,000 Dinas Tenaga Kerja
Minuman Aparatur dan Kotak/porsi/do dan Transmigrasi
Tamu 816 s (2016,2017)
Kotak/porsi/dos

Rapat rapat kordinasi konsultasi SKPD Jumlah Aparatur yang 513 Oh 151,150,000 865,430,000 Dinas Tenaga Kerja
luar daerah dan dlm daerah mengikuti Rapat‑rapat dan Transmigrasi
Koordinasi dan (2016,2017)
Konsultasi Dalam dan
Luar Daerah 513 Oh

Penyediaan jasa administrasi SKPD Tersedianya Jasa 34 OB 374,692,800 374,692,000 Dinas Tenaga Kerja
perkantoran Tenaga Pendukung dan Transmigrasi
Non PNS 34 OB (2016,2017)

Penyediaan jasa pemeliharaan dan SKPD Jumlah jasa KIR dan 33 Unit R2/R4 22,400,000 22,000,000 Dinas Tenaga Kerja
perijinan kendaraan operasional pajak kendaraan dan Transmigrasi
bermotor 33 Unit (2016,2017)
R2/R4

Penyediaan jasa administrasi SKPD Jumlah honorarium 1.867 Oh 5,000,000 315,000,000 Dinas Tenaga Kerja
keuangan kepanitiaan dan dan Transmigrasi
pengelola kegiatan (2016,2017)
1.867 Oh

Penyediaan Jasa Perbaikan SKPD Jumlah Komponen 173 3,000,000 45,000,000 Dinas Tenaga Kerja
Peralatan Kerja Instalasi dan Transmigrasi
Listrik/Penerangan (2016,2017)
Bangunan Kanto 173

Penyediaan Alat Tulis Kantor SKPD Jumlah ATK yang 62 Jenis 30,000,000 90,000,000 Dinas Tenaga Kerja
disediakan 62 Jenis dan Transmigrasi
(2016,2017)

Penyediaan Barang Cetakkan dan SKPD Jumlah barang cetakan 18 jenis 26,987,969 100,000,000 Dinas Tenaga Kerja
Penggandaan dan penggandaan 18 dan Transmigrasi
jenis (2016,2017)

Penyediaan Komponen Instalasi SKPD Jumlah Komponen 182 5,000,000 35,000,000 Dinas Tenaga Kerja
Listrik/Penerangan Kantor Instalasi dan Transmigrasi
Listrik/Penerangan (2016,2017)
Bangunan Kantor 182

Program Peningkatan Sarana dan Meningkatnya kerapian 0 unit Dinas Tenaga


Prasarana Aparatur kebersihan dan Kerja dan
keselamatan pegawai Transmigrasi
(2016,2017)
_______________________
133
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
pemeliharaan rutin /berkala SKPD Jumlah kendaraan 28.036 Unit 14,000,000 300,000,000 Dinas Tenaga Kerja
kendaraan dinas/ operasional 28.036 Unit /LIter/Bulan/Ka dan Transmigrasi
/LIter/Bulan/Kali li (2016,2017)

Program Peningkatan Terpenuhinya 1 Dinas Tenaga


Pengembangan Sistem Pelaporan kebutuhan dasar Kerja dan
Capaian Kinerja dan Keuangan operasional unit kerja Transmigrasi
SKPD dalam mendukung (2016,2017)
TUPOKSI

Operasional sistem informasi SKPD Tersedianya honor 2 Orang - 43,300,000 Dinas Tenaga Kerja
ketenagakerjaan dan transmigrasi operator 2 Orang dan Transmigrasi
(2016,2017)

Program Pelayanan Administrasi Cakupan Layanan 100 % Sekretariat


Perkantoran Administrasi Perkantoran KORPRI (2016,
2017)
Penyediaan Jasa Komunikasi SKPD Jumlah Jasa 12 Bulan 26,000,000 37,000,000 Sekretariat KORPRI
Sumber Daya Air dan Listrik Komunikasi Sumber (2016, 2017)
Daya Air dan Listrik 12
Bulan

Penyediaan Jasa Administrasi SKPD Jumlah Jasa 22 Orang 230,461,440 229,819,200 Sekretariat KORPRI
Teknis Perkantoran Administrasi (2016, 2017)
Perkantoran 22 Orang

Penyediaan Jasa Administrasi SKPD Jumlah Jasa 25 Orang 36,513,200 240,000,000 Sekretariat KORPRI
Keuangan Administrasi Keuangan (2016, 2017)
25 Orang

Penyediaan Jasa Perbaikan SKPD Jumlah Peralatan yang 28 Unit 10,000,000 65,000,000 Sekretariat KORPRI
Peralatan Kerja Diperbaiki 28 Unit (2016, 2017)

Penyediaan Alat Tulis Kantor SKPD Jumlah Alat Tulis 30 Jenis 120,867,326 160,000,000 Sekretariat KORPRI
Kantor 30 Jenis (2016, 2017)

Penyediaan Barang Cetak dan SKPD Jumlah Barang Cetak 1 Paket 10,000,000 120,000,000 Sekretariat KORPRI
Penggandaan dan Penggandaan 1 (2016, 2017)
Paket

Penyediaan Makanan dan Minuman SKPD Jumlah Makanan dan 600 Porsi 25,274,049 50,000,000 Sekretariat KORPRI
Minuman 600 Porsi (2016, 2017)

Rapat-rapat Koordinasi dan SKPD Jumlah kegiatan rapat 2 Paket 12,174,041 600,000,000 Sekretariat KORPRI
Konsultasi Kedalam dan Keluar dan Koordinasi 2 Paket (2016, 2017)
Daerah

Program Peningkatan Sarana dan Tingkat Ketersediaan 100 % Sekretariat


Prasarana Aparatur Sarana dan Prasarana KORPRI (2016,
Aparatur dibandingkan 2017)
dengan Kebutuhan

_______________________
134
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pemeliharaan Rutin/Berkala SKPD Jumlah Kendaraan 4 Unit 25,614,605 220,000,000 Sekretariat KORPRI
Kendaraan Dinas/ Operasional Dinas/ Operasional (2016, 2017)
yang dipelihara 4 Unit

Pengadaan Obat-Obat dan Kabupaten Jumlah Pasien yang 2.500 Orang 200,000,000 520,000,000 Sekretariat KORPRI
Perbekalan Kesehatan berobat 2.500 Orang (2016, 2017)

Program Pelayanan Administrasi Cakupan pelayanan 100 % Dinas Pemadam


Perkantoran administrasi perkantoran Kebakaran dan
Penanggulangan
Bencana (2017) br

Penyedian Jasa Surat menyurat SKPD Jumlah Materai 6000 275 lembar 1,550,000 4,800,000 Dinas Pemadam
dan 3000 275 lembar Kebakaran dan
Penanggulangan
Bencana (2017) br

Penyediaan Bahan Logistik kantor SKPD Jumlah Bahan Logistik 487 Item 10,000,000 55,000,000 Dinas Pemadam
kantor 487 Item Kebakaran dan
Penanggulangan
Bencana (2017) br

Penyediaan makanan dan minuman SKPD Jumlah makanan dan 3.000 Kotakan 54,000,000 198,000,000 Dinas Pemadam
minuman Rapat 3.000 Kebakaran dan
Kotakan Penanggulangan
Bencana (2017) br

Penyediaan Jasa Administrasi SKPD Jumlah Jasa 225 Orang 2,300,623,360 2,300,623,360 Dinas Pemadam
Teknis Perkantoran Administrasi Teknis Kebakaran dan
Perkantoran 225 Penanggulangan
Orang Bencana (2017) br

Rapat Rapat Koordinasi dan Kabupaten, SKPD Jumlah aparatur yang 50 OK/OB 741,592,106 1,364,290,155 Dinas Pemadam
Konsultasi Dalam dan Luar daerah melaksanakan Kebakaran dan
Koordinasi dan Penanggulangan
Konsultasi Dalam dan Bencana (2017) br
Luar daerah 50 OK/OB

Penyediaan Bahan Bacaan dan SKPD Jumlah Bahan Bacaan 2.190 58,400,000 58,400,000 Dinas Pemadam
Peraturan Perundang Undangan dan Peraturan Eksemplar Kebakaran dan
Perundang Undangan Penanggulangan
2.190 Eksemplar Bencana (2017) br

Perlindungan/Asuransi Satgas SKPD Jumlah Satgas yang di 225 Orang 100,000,000 100,000,000 Dinas Pemadam
Penanggulangan Bencana Asuransi kan 225 Kebakaran dan
Orang Penanggulangan
Bencana (2017) br

Penyediaan Jasa Komunikasi, SKPD Jumlah Rekening 14 Rekening 192,000,000 242,800,000 Dinas Pemadam
sumberdaya air dan listrik Pembayaran 14 Kebakaran dan
Rekening 14 Rekening Penanggulangan
Bencana (2017) br

_______________________
135
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan Jasa Peralatan dan SKPD Jumlah Peralatan dan 30 Unit 15,000,000 162,000,000 Dinas Pemadam
perlengkapan kantor perlengkapan kantor Kebakaran dan
30 Unit Penanggulangan
Bencana (2017) br

Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan SKPD Jumlah Kendaraan 36 Unit 30,000,000 95,000,000 Dinas Pemadam
Perijinan kendaraan Dinas /Operasional 36 Kebakaran dan
dinas/operasional Unit Penanggulangan
Bencana (2017) br

Penyediaan Jasa Administrasi SKPD Jumlah Aparatur yang 33 275,000,000 417,873,400 Dinas Pemadam
keuangan dibayar 33 Aparatur/Orang Kebakaran dan
Aparatur/Orang Penanggulangan
Bencana (2017) br

Penyediaan Jasa Perbaikan SKPD Jumlah Peralatan 20 Unit 6,200,000 79,200,000 Dinas Pemadam
peralatan Kerja Kantor 20 Unit Kebakaran dan
Penanggulangan
Bencana (2017) br

Penyediaan Alat Tulis Kantor SKPD Jumlah Alat Tulis 3.045 Item 91,213,085 195,263,085 Dinas Pemadam
Kantor 3.045 Item Kebakaran dan
Penanggulangan
Bencana (2017) br

Penyediaan Barang Cetakan dan SKPD Jumlah barang cetakan 2.765 Lembar 42,750,000 135,750,000 Dinas Pemadam
penggandaan dan penggandaan Kebakaran dan
2.765 Lembar Penanggulangan
Bencana (2017) br

Penyediaan Komponen Instalasi SKPD Jumlah Komponen 100% 2,500,000 20,500,000 Dinas Pemadam
Listrik/Penerangan bangunan Instalasi Kebakaran dan
kantor Listrik/Penerangan Penanggulangan
bangunan kantor 100 Bencana (2017) br
%

Program Peningkatan Sarana dan Cakupan peningkatan 100 % Dinas Pemadam


Prasarana Aparatur sarana dan prasarana Kebakaran dan
aparatur Penanggulangan
Bencana (2017) br

Pemeliharaan Rutin/Berkala SKPD Jumlah Pemeliharaan 30 Unit 810,000,000 1,423,000,000 Dinas Pemadam
Kendaraan Dinas/Operasional Kendaraan Kebakaran dan
Dinas/Operasional 30 Penanggulangan
Unit Bencana (2017) br

Pengelolaan Website BPBD SKPD Jumlah Website BPBD 1 Paket 50,000,000 155,000,000 Dinas Pemadam
1 Paket Kebakaran dan
Penanggulangan
Bencana (2017) br

_______________________
136
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pemeliharaan Rutin/Berkala SKPD Jumlah Pemeliharaan 3 Unit 15,000,000 76,532,500 Dinas Pemadam
Perlengkapan Gedung Kantor Rutin/Berkala Kebakaran dan
Perlengkapan Gedung Penanggulangan
Kantor 3 Unit Bencana (2017) br

Pengadaan Peralatan Gedung SKPD Jumlah Pengadaan 50 Unit 412,204,809 1,641,425,290 Dinas Pemadam
Kantor Peralatan Gedung Kebakaran dan
Kantor 50 Unit Penanggulangan
Bencana (2017) br

Rehabilitasi sedang/berat Gedung SKPD Jumlah Rehabilitasi 1 Paket 200,000,000 1,064,800,000 Dinas Pemadam
kantor sedang/berat Gedung Kebakaran dan
kantor 1 Paket Penanggulangan
Bencana (2017) br

Semenisasi Halaman Gedung SKPD Jumlah Halaman Parkir 1 Paket 1,290,000,000 1,600,000,000 Dinas Pemadam
Kantor dan Pos Penanggulangan Kendaraan Damkar Kebakaran dan
Bencana Daerah dan Penanggulangan Penanggulangan
Bencana 1 Paket Bencana (2017) br

Program Peningkatan Disiplin Tingkat Kepatuhan 100 % Dinas Pemadam


Aparatur Aparatur Kebakaran dan
Penanggulangan
Bencana (2017) br

Pengadaan Pakaian Khusus hari - SKPD Jumlah Pakaian 325 Stell 414,000,000 1,914,000,000 Dinas Pemadam
hari tertentu Khusus hari - hari Kebakaran dan
tertentu 325 Stell Penanggulangan
Bencana (2017) br

Pengadaan pakaian dinas berserta SKPD Jumlah pakaian dinas 325 Stell 364,640,000 439,956,000 Dinas Pemadam
kelengkapannya berserta Kebakaran dan
kelengkapannya 325 Penanggulangan
Stell Bencana (2017) br

Program Peningkatan Kapasitas Cakupan Peningkatan 100 % Dinas Pemadam


Sumber Daya Aparatur Kapasitas Sumber Daya Kebakaran dan
Aparatur Penanggulangan
Bencana (2017) br

Bimbingan Teknis Sumber Daya SKPD Jumlah Pegawai yang 10 Orang 100,000,000 210,000,000 Dinas Pemadam
Aparatur mengikuti Pendidikan Kebakaran dan
dan pelatihan Formal Penanggulangan
10 Orang Bencana (2017) br

Pembinaan Jasmani dan Rohani SKPD Jumlah Satgas 100 Orang 75,000,000 110,000,000 Dinas Pemadam
bagi Aparatur Penanggulangan Kebakaran dan
Bencana yang Penanggulangan
mengikuti pembinaan Bencana (2017) br
Jasmani dan Siraman
Rohani 100 Orang

_______________________
137
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Peningkatan Tingkat ketepatan waktu 100 % Dinas Pemadam
Pengembangan Sistem Pelaporan Pelaporan Capaian Kebakaran dan
Capaian Kinerja dan Keuangan Kinerja dan Keuangan Penanggulangan
Bencana (2017) br

Penyusunan Laporan keuangan SKPD Jumlah Laporan 1 Dokumen 55,000,000 80,000,000 Dinas Pemadam
keuangan 1 Dokumen Kebakaran dan
Penanggulangan
Bencana (2017) br

Penyusunan Dokumen Kabupaten, SKPD Jumlah Dokumen 6 Dokumen 130,000,000 115,000,000 Dinas Pemadam
perencanaan dan laporan kinerja TAPKIN, RKT/Renja, Kebakaran dan
LPPD,LKjP/Lakip, Penanggulangan
RKA/DPA dan Bencana (2017) br
Dokumen Tingkat
Kepuasan Masyarakat
6 Dokumen

Monitoring dan Evaluasi Kegiatan Kabupaten Jumlah Monitoring dan 1 Dokumen 90,000,000 140,000,000 Dinas Pemadam
SKPD Badan Penanggulangan Evaluasi Kegiatan Kebakaran dan
Bencana Daerah SKPD Badan Penanggulangan
Penanggulangan Bencana (2017) br
Bencana Daerah 1
Dokumen

Fasilitasi pendampingan SKPD Jumlah Dokumen 1 Dokumen 70,000,000 125,000,000 Dinas Pemadam
Pertanggungjawaban Keuangan Pertanggungjawaban Kebakaran dan
SKPD Keuangan SKPD 1 Penanggulangan
Dokumen Bencana (2017) br

Publikasi Kinerja SKPD SKPD, Tenggarong, Jumlah Pameran/ 2 Pameran 65,000,000 150,000,000 Dinas Pemadam
Sanga-sanga Publikasi Kinerja SKPD Kebakaran dan
2 Pameran Penanggulangan
Bencana (2017) br

Program Pelayanan Administrasi Terpenuhinya 100 % RSU AM PARIKESIT


Perkantoran kebutuhan administrasi (2016, 2017)
perkantoran unit kerja
dalam mendukung tugas
dan fungsinya

Penyediaan jasa administrasi SKPD Tersedianya jasa 12 Bulan/Paket 29,388,114,360 36,167,085,548 RSU AM PARIKESIT
Teknis Perkantoran administrasi Teknis (2016, 2017)
Perkantoran 12
Bulan/Paket

Penyediaan Jasa Keamanan dan SKPD Jumlah jasa 12 Bulan/ 3,300,000,000 3,300,000,000 RSU AM PARIKESIT
Ketertiban Rumah Sakit Keamanan dan paket (2016, 2017)
Ketertiban di RSUD AM
Parikesit 12 Bulan/
paket

_______________________
138
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan Jasa Pramusaji SKPD Tersedianya Jasa 12 Bulan/Paket 1,500,000,000 1,320,000,000 RSU AM PARIKESIT
Pramusaji RSUD AM. (2016, 2017)
Parikesit 12
Bulan/Paket

Penyediaan jasa komunikasi, SKPD Jumlah Jasa 12 bulan untuk 3,996,000,000 7,986,000,000 RSU AM PARIKESIT
sumber daya air dan listrik Komunikasi, Air, Listrik, 4 Rek (2016, 2017)
Internet ( Speedy ), dan
TV Kabel 12 bulan
untuk 4 Rek

Penyediaan jasa administrasi SKPD Jumlah tim honorarium 55 Orang/Bulan 890,948,100 890,948,100 RSU AM PARIKESIT
keuangan jasa administrasi (2016, 2017)
keuangan RSUD. AM.
Parikesit 55
Orang/Bulan

Penyediaan jasa kebersihan Rumah SKPD Terlaksana kegiatan 12 8,500,000,000 12,672,000,000 RSU AM PARIKESIT
Sakit cleaning service oleh bulan/Komplek (2016, 2017)
penyedia di RSUD AM
Parikesit 12
bulan/Komplek

Program Peningkatan Kapasitas Terwujudnya 75 %; 1,5 Skor RSU AM PARIKESIT


Sumber Daya Aparatur Pengelelolaan SDM yang JPK; 80 %; 3 (2016, 2017)
baik; Rata-rata jam Skor
pelatihan/karyawan ;
Terlaksananya sistem
reward and punishment
melalui sistem
remunerasi yang
transparan, akurat,
dapat
dipertanggungjawabkan
dan menunjang
peningkatan kinerja;
Persentase Kepuasan
Pegawai

Pelaksanaan Pendidikan dan SKPD Terlaksananya 150 Orang 2,657,358,580 7,000,000,000 RSU AM PARIKESIT
Pelatihan peningkatan (2016, 2017)
kompetensi sesuai
dengan dokumen
perencanaan
pendidikan dan
pelatihan 150 Orang

Program Pelayanan Administrasi Tingkat pelayanan 100 Persen SEKRETARIAT


Perkantoran administrasi perkantoran DAERAH BAGIAN
HUKUM (2016,
2017)

_______________________
139
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Rapat Koordinasi dan Konsultasi ke Kabupaten Jumlah Rapat 20 Kali 200,000,000 300,000,000 SEKRETARIAT
Dalam Daerah dan Luar Daerah Koordinasi / Konsultasi DAERAH BAGIAN
20 Kali HUKUM (2016,
2017)
Program Pelayanan Administrasi cakupan layanan 100 Persen SEKRETARIAT
Perkantoran administrasi perkantoran DAERAH BAGIAN
HUMAS PROTOKOL
(2016,2017)

Penyediaan bahan bacaan dan SKPD jumlah bahan bacaan 10 bahan 100,000,000 498,181,000 SEKRETARIAT
peraturan perundang - undangan dan peraturan bacaan DAERAH BAGIAN
perundang undangan HUMAS PROTOKOL
10 bahan bacaan (2016,2017)

Program Pelayanan Administrasi Cakupan Layanan 12 Bagian; SEKRETARIAT


Perkantoran Administrasi 100 % DAERAH BAGIAN
Perkantoran; Cakupan PERLENGKAPAN
pelayanan administrasi (2016,2017)
perkantoran

Penyediaan Alat Tulis Kantor SKPD Jumlah ATK yang 139 Item 1,396,544,100 6,000,000,000 SEKRETARIAT
disediakan 139 Item DAERAH BAGIAN
PERLENGKAPAN
(2016,2017)
Penyediaan Barang Cetakan dan SKPD Jumlah Barang 16 Jenis 280,000,000 2,500,000,000 SEKRETARIAT
Penggandaan Cetakan dan DAERAH BAGIAN
penggandaan 16 Jenis PERLENGKAPAN
(2016,2017)

Program Peningkatan Sarana dan Cakupan Layanan 12 Bagian SEKRETARIAT


Prasarana Aparatur Sarana dan Prasarana DAERAH BAGIAN
Aparatur PERLENGKAPAN
(2016,2017)

Pengadaan souvenir/plakat SKPD Jumlah Pengadaan 2 Jenis 204,462,900 1,000,000,000 SEKRETARIAT


Souvenir / Plakat 2 DAERAH BAGIAN
Jenis PERLENGKAPAN
(2016,2017)
Pengadaan Peralatan Rumah SKPD Jumlah Peralatan 9 Unit 80,000,000 2,500,000,000 SEKRETARIAT
Jabatan / Dinas Rumah Jabatan/dinas DAERAH BAGIAN
9 Unit PERLENGKAPAN
(2016,2017)
Pengadaan Perlengkapan gedung SKPD Jumlah Perlengkapan 304 Unit 145,000,000 2,500,000,000 SEKRETARIAT
kantor gedung kantor 304 Unit DAERAH BAGIAN
PERLENGKAPAN
(2016,2017)
Labelisasi hasil pengadaan BMD SKPD Jumlah Labelisasi 2.500 Lembar 70,000,000 600,000,000 SEKRETARIAT
Aset Setkab Kukar Hasil Pengadaan BMD DAERAH BAGIAN
Aset Setkab Kukar PERLENGKAPAN
2.500 Lembar (2016,2017)

Pengadaan peralatan gedung SKPD Jumlah Pengadaan 24 Unit 380,793,000 2,500,000,000 SEKRETARIAT
kantor Peralatan gedung DAERAH BAGIAN
kantor 24 Unit PERLENGKAPAN
(2016,2017)

_______________________
140
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Peningkatan Kapasitas Presentase Sumber 300 SEKRETARIAT
Sumber Daya Aparatur Daya Aparatur yang Orang/SKPD DAERAH BAGIAN
memiliki kompetensi di PERLENGKAPAN
bidangnya (2016,2017)

Peningkatan Sumber Daya Aparatur SKPD Jumlah aparatur yang 10 orang 100,000,000 - SEKRETARIAT
Daerah melalui pengelolaan, mengikuti 10 orang DAERAH BAGIAN
penatausahaan BMD berbasis PERLENGKAPAN
Aktual dan Persiapan Audit Badan (2016,2017)
Pemeriksa Keuangan (BPK)

Sosialisasi Analisa Standar Belanja Kabupaten Jumlah Aparatur yang 300 Orang 150,000,000 500,000,000 SEKRETARIAT
(ASB) & Standar Biaya dan Standar mengikuti Sosialisasi DAERAH BAGIAN
Harga Barang dan Jasa dalam 300 Orang PERLENGKAPAN
Penyusunan Rencana Kerja dan (2016,2017)
Anggaran
Peningkatan Kapasitas Sumber Jumlah Aparatur Sub 20 Orang - 500,000,000 SEKRETARIAT
daya Aparatur dalam Mengikuti Bag Analisa Kebutuhan DAERAH BAGIAN
Bimbingan Teknis Analisa yang mengikuti Bimtek PERLENGKAPAN
Kebutuhan barang milik Daerah 20 Orang (2016,2017)

Peningkatan Kapasitas Sumber SKPD Jumlah Peserta 22 22 Orang - - SEKRETARIAT


Daya Aparatur Melalui Analisis Orang DAERAH BAGIAN
Kebutuhan PERLENGKAPAN
(2016,2017)
Peningkatan Kapasitas Sumber SKPD Jumlah Peserta 18 18 Orang 100,000,000 - SEKRETARIAT
Daya Aparatur dalam mendukung Orang DAERAH BAGIAN
kinerja pengelolaan BMD PERLENGKAPAN
Sekretariat Daerah Kab. Kukar (2016,2017)
berdasarkan Standar Akuntansi
Pemerintah
Program Peningkatan Tingkat ketepatan waktu 1 Dokumen SEKRETARIAT
Pengembangan Sistem Pelaporan pelaporan capaian DAERAH BAGIAN
Capaian Kinerja dan Keuangan kinerja dan keuangan PERLENGKAPAN
(2016,2017)

Penyusunan Laporan Pencapaian SKPD Jumlah Penyusunan 21 Kegiatan 40,000,000 150,000,000 SEKRETARIAT
dan Penyusunan Suplemen Laporan Pencapaian DAERAH BAGIAN
Akuntabilitas Kinerja Instansi dan Penyusunan PERLENGKAPAN
Pemerintah Bagian Perlengkapan. Suplemen Akuntabilitas (2016,2017)
Kinerja Instansi
Pemerintah Bagian
Perlengkapan. 21
Kegiatan

Identifikasi Data serta Fisik Tanah Kabupaten Jumlah data serta fisik 50 Data 70,000,000 - SEKRETARIAT
milik Pemerintah Kabupaten Kutai tanah 50 Data DAERAH BAGIAN
Kartanegara di Kecamatan PERLENGKAPAN
pembebasan Tahun 2006 - 2008 (2016,2017)

Penataan Kartu Inventaris Ruangan SKPD Jumlah KIR Lingkup 12 KIR 65,000,000 - SEKRETARIAT
(KIR) lingkup Setkab Kutai Setkab Kukar di 12 DAERAH BAGIAN
Kartanegara (12 Bagian) Bagian 12 KIR PERLENGKAPAN
(2016,2017)

_______________________
141
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penguraian data yang tercatat Kabupaten Jumlah barang yang 70 Unit 60,000,000 - SEKRETARIAT
secara gelondongan dalam SIMDA belum diuraikan DAERAH BAGIAN
BMD Sekretariat Daerah, bersifat masih PERLENGKAPAN
Berdasarkan Barang, Lokasi serta gelondongan 70 Unit (2016,2017)
Unsur Pengguna
Pengangkutan barang inventaris SKPD Jumlah barang 200 Unit 70,000,000 - SEKRETARIAT
hasil pengadaan Bagian inventaris 200 Unit DAERAH BAGIAN
Perlengkapan yang berada pada PERLENGKAPAN
Gudang Setkab Kutai Kartanegara (2016,2017)

Penataan dan Pengelolaan Barang- SKPD Jumlah Barang Gudang 500 Unit 65,000,000 150,000,000 SEKRETARIAT
barang yang ada didalam Gudang 500 Unit DAERAH BAGIAN
Pemkab Kukar PERLENGKAPAN
(2016,2017)
Penelusuran Data serta Fisik Kabupaten Jumlah Kendaraan 55 Unit 70,000,000 - SEKRETARIAT
Kendaraan Roda 4 dan Roda 2 milik roda 4 dan roda 2 55 DAERAH BAGIAN
Pemerintah Kabupaten Kutai Unit PERLENGKAPAN
Kartanegara Lingkup Kecamatan (2016,2017)
Kabupaten Kutai Kartanegara

Program Pelayanan Administrasi Cakupan layanan 100 % Dinas Kearsipan


Perkantoran administrasi perkantoran dan Perpustakaan
(2017)-

Penyediaan jasa surat menyurat. SKPD Jumlah materai 200 200 lembar 543,000 1,000,000 Dinas Kearsipan
lembar dan Perpustakaan
(2017)-

Penyediaan bahan logistik SKPD Jumlah bahan logistik 5 jenis 1,000,000 5,000,000 Dinas Kearsipan
kantor 5 jenis dan Perpustakaan
(2017)-

Penyediaan makanan dan minuman SKPD Jumlah makanan dan 500 5,000,000 15,000,000 Dinas Kearsipan
minuman 500 Kotak/duz/kale dan Perpustakaan
Kotak/duz/kaleng/bua ng/buah (2017)-
h

Rapat-rapat koordinasi dan Kabupaten Rapat-rapat koordinasi 30 kali 75,000,000 150,000,000 Dinas Kearsipan
konsultasi ke dalam daerah dan ke dan konsultasi ke luar dan Perpustakaan
luar daerah daerah 30 kali (2017)-

Penyediaan jasa administrai SKPD Jumlah jasa 444 OB 391,568,640 317,390,400 Dinas Kearsipan
Tehknis perkantoran administrai teknis dan Perpustakaan
perkantoran 444 OB (2017)-

Peningkatan informasi melalui Kabupaten Jumlah pameran yang 0 kali - 257,000,000 Dinas Kearsipan
pameran diikuti 0 kali dan Perpustakaan
(2017)-

Penyediaan jasa komunikasi, SKPD Jumlah Jasa 36 Rekening 150,000,000 200,000,000 Dinas Kearsipan
sumber daya air dan listrik Komunikasi, Sumber dan Perpustakaan
Daya Air dan Listrik 36 (2017)-
Rekening

_______________________
142
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan jasa pemeliharaan dan SKPD Jumlah Kendaraan 7 unit 7,000,000 8,500,000 Dinas Kearsipan
perizinan kendaraan Dinas/Operasional dan Perpustakaan
dinas/operasional yang dipelihara 7 unit (2017)-

Penyediaan jasa administrasi SKPD Penyediaan jasa 276 OB 170,000,000 250,000,000 Dinas Kearsipan
keuangan administrasi keuangan dan Perpustakaan
276 OB (2017)-

Penyediaan alat tulis kantor SKPD Jumlah alat tulis kantor 56 jenis 87,276,876 109,280,280 Dinas Kearsipan
56 jenis dan Perpustakaan
(2017)-

Penyediaan barang cetakan dan SKPD Jumlah barang cetakan 22 jenis 49,637,400 142,079,000 Dinas Kearsipan
penggandaaan dan penggandaan 22 dan Perpustakaan
jenis (2017)-

Program Peningkatan Sarana dan Cakupan layanan sarana 100 % Dinas Kearsipan
Prasarana Aparatur dan prasarana aparatur dan Perpustakaan
(2017)-

Pemeliharaan rutin/berkala SKPD Jumlah kendaraan 7 Unit 93,150,000 200,000,000 Dinas Kearsipan
kendaraan dinas/operasional dinas/operasional yang dan Perpustakaan
dipelihara 7 Unit (2017)-

Program Peningkatan Tingkat ketepatan 100 % Dinas Kearsipan


Pengembangan Sistem Pelaporan waktu pelaporan dan Perpustakaan
Capaian Kinerja dan Keuangan capaian kinerja dan (2017)-
keuangan
Penyusunan Laporan Keuangan SKPD Jumlah laporan 3 3 laporan 42,048,800 75,000,000 Dinas Kearsipan
laporan dan Perpustakaan
(2017)-

Penyusunan dokumen perencanaan Kabupaten Jumlah Dokumen 7 7 Dokumen 57,500,000 88,770,000 Dinas Kearsipan
dan laporan kinerja serta monev Dokumen dan Perpustakaan
(2017)-

Review Renstra SKPD Jumlah Dokumen 1 1 Dokumen - 70,000,000 Dinas Kearsipan


Dokumen dan Perpustakaan
(2017)-

Program Pelayanan Administrasi Cakupan layanan 100 % Dinas Kesehatan


Perkantoran administrasi perkantoran (2016, 2017)

Penyediaan Jasa Surat Menyurat SKPD Jumlah Dokumen 1.200 lembar 5,000,000 20,330,000 Dinas Kesehatan
bermaterai 1.200 (2016, 2017)
lembar

Penyediaan Bahan Bacaan dan SKPD Terlaksananya 30.000 30,000,000 175,000,000 Dinas Kesehatan
Peraturan Perundang-Undangan penyediaan eksemplar (2016, 2017)
administrasi jasa
keuangan 30.000
eksemplar

_______________________
143
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan Makanan dan minuman Kabupaten, SKPD Jumlah orang yang 5.000 orang 250,000,000 325,000,000 Dinas Kesehatan
disediakan makanan (2016, 2017)
dan minuman 5.000
orang

Rapat-rapat Koordinasi dan SKPD Jumlah Rapat rapat 1 Paket 2,100,000,000 6,000,000,000 Dinas Kesehatan
Konsultasi Dalam dan Luar Daerah yang diikuti 1 Paket (2016, 2017)

Penyediaan peralatan rumah tangga SKPD Jumlah dan jenis 1 paket 150,000,000 125,000,000 Dinas Kesehatan
peralatan rumah (2016, 2017)
tangga untuk
Puskesmas Rawat
Inap/UGD 24 jam yang
disediakan 1 paket

Penyediaan jasa tenaga pendukung SKPD Jumlah Tenaga 1.200 orang 31,079,000,000 33,000,000,000 Dinas Kesehatan
administrasi perkantoran/teknis Pendukung teknis (2016, 2017)
perkantoran administrasi
perkantoran 1.200
orang

Penyediaan Jasa Komunikasi, SKPD Waktu penyediaan jasa 12 bulan 650,000,000 600,000,000 Dinas Kesehatan
Sumber Daya Air dan Listrik komunikasi, sumber (2016, 2017)
daya air dan listrik 12
bulan

Penyediaan Jasa Peralatan dan SKPD Waktu penyediaan jasa 12 bulan 400,000,000 250,000,000 Dinas Kesehatan
Perlengkapan Kantor komunikasi,Sumber (2016, 2017)
Daya air dan Listrik 12
bulan

Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan SKPD Jumlah dan jenis 210 paket 125,000,000 300,000,000 Dinas Kesehatan
Perizinan Kendaraan kendJumlah (2016, 2017)
Dinas/Operasional pemeliharaan dan
perizinan kendaraan
bermotor 210 paket

Penyediaan Jasa Administrasi SKPD Waktu penyediaan 12 bulan 1,000,000,000 2,704,000,000 Dinas Kesehatan
Keuangan (honor PA, KPA, administrasi jasa (2016, 2017)
Bendahara pengeluaran, bend keuangan 12 bulan
pengeluaran pembantu, honor
pemeriksa kerusakan barang)
Penyediaan Alat Tulis Kantor SKPD Jumlah dan jenis alat 1 paket 250,000,000 500,000,000 Dinas Kesehatan
tulis kantor yang (2016, 2017)
disediakan 1 paket

Penyediaan Barang Cetakan, SKPD Jumlah dan jenis 90.000 paket 125,000,000 125,000,000 Dinas Kesehatan
Penggandaan dan Penjilidan barang cetakan dan (2016, 2017)
penggandaan yang
disediakan 90.000
paket

_______________________
144
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan komponen instalasi SKPD Jumlah Kegiatan 1 Paket 60,000,000 150,000,000 Dinas Kesehatan
listrik/penerangan bangunan kantor Pemasangan listrik dan (2016, 2017)
penerangan kantor
dinas kesehatan 1
Paket

Program Peningkatan Sarana dan Cakupan peningkatan 75 % Dinas Kesehatan


Prasarana Aparatur sarana dan prasarana (2016, 2017)
aparatur

Pengadaan perlengkapan gedung SKPD Jumlah dan jenis 1 paket 1,146,298,003 300,000,000 Dinas Kesehatan
kantor perlengkapan gedung (2016, 2017)
kantor yang diadakan 1
paket

Pengadaan Kendaraan Dinas SKPD Jumlah Kendaraan 2 unit 1,000,000,000 1,000,000,000 Dinas Kesehatan
Operasional Dinas yang diadakan 2 (2016, 2017)
unit

Pemeliharaan Rutin/Berkala SKPD Jumlah gedung kantor 3 paket 450,000,000 1,932,270,000 Dinas Kesehatan
Gedung Kantor yang dipelihara (2016, 2017)
rutin/berkala 3 paket

Pemeliharaan Rutin/Berkala SKPD Jumlah dan jenis 1 paket 500,000,000 500,000,000 Dinas Kesehatan
Kendaraan Dinas/Operasional kendaraan (2016, 2017)
dinas/operasionalyang
dipelihara rutin/berkala
1 paket

Pembangunan Gedung Dinas SKPD Pembangunan Lift 1 1 paket 16,768,000,000 - Dinas Kesehatan
Kesehatan paket (2016, 2017)

Program Peningkatan Disiplin Tingkat kepatuhan 100 % Dinas Kesehatan


Aparatur aparatur (2016, 2017)

Pengadaan pakaian dinas berserta SKPD Jumlah pakaian dinas 2.000 set 500,000,000 - Dinas Kesehatan
perlengkapannya PDH beserta (2016, 2017)
perlengkapannya yang
diadakan 2.000 set

Pengadaan/Rekruitmen Tenaga SKPD Jumlah tenaga yang 1 paket 150,000,000 100,000,000 Dinas Kesehatan
Kontrak UPTD dan Dinas Kesehatan dikontrak 1 paket (2016, 2017)

Program Peningkatan Kapasitas Cakupan peningkatan 65 % Dinas Kesehatan


Sumber Daya Aparatur kapasitas sumber daya (2016, 2017)
aparatur

Penilaian nakes teladan SKPD Jumlah nakes yang 27 orang 150,000,000 335,130,000 Dinas Kesehatan
dinilai 27 orang (2016, 2017)

Monitoring Kepegawaian SKPD Frekuensi kegiatan 40 paket 350,000,000 100,000,000 Dinas Kesehatan
monitoring evaluasi (2016, 2017)
tugas belajar 40 paket

_______________________
145
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Peningkatan Tingkat Ketepatan 100 % Dinas Kesehatan
Pengembangan Sistem Pelaporan Waktu Pelaporan (2016, 2017)
Capaian Kinerja dan Keuangan Capaian Kinerja dan
Keuangan
Penyusunan dokumen perencanaan SKPD Jumlah laporan 1 Dokumen 439,000,000 175,540,000 Dinas Kesehatan
dan laporan kinerja serta monev capaian kinerja dan (2016, 2017)
ikhtisar realisasi kinerja
SKPD 1 Dokumen

Program Pelayanan Administrasi Terlaksananya 100 % RSU AJI BATARA


Perkantoran Administrasi Pelayanan AGUNG DEWA
Perkantoran SAKTI (2016,
2017)
Penyediaan Jasa Perbaikan dan SKPD Jasa Perbaikan dan 5 jenis - 200,000,000 RSU AJI BATARA
Peralatan Kantor Perlengkapan Kantor 5 AGUNG DEWA
jenis SAKTI (2016,
2017)
Penyediaan Jasa Keamanan Kantor SKPD jumlah tenaga 28 orang 1,190,712,200 1,700,000,000 RSU AJI BATARA
pengamanan 28 orang AGUNG DEWA
SAKTI (2016,
2017)
Penyediaan Alat Tulis Kantor SKPD Jumlah dan jenis alat 100 Jenis 390,000,000 390,000,000 RSU AJI BATARA
tulis kantor yang AGUNG DEWA
disediakan 100 Jenis SAKTI (2016,
2017)
Penyediaan jasa kebersihan kantor SKPD Jumlah penyediaan 12 bulan 2,126,712,200 2,155,000,000 RSU AJI BATARA
jasa kebersihan kantor AGUNG DEWA
12 bulan SAKTI (2016,
2017)
Penyediaan bahan bacaan dan SKPD Jumlah bahan bacaan 210 eksampler 79,627,500 40,000,000 RSU AJI BATARA
peraturan perundang undangan dan peraturan AGUNG DEWA
perundang - undangan SAKTI (2016,
yang disediakan 210 2017)
eksampler

Penyediaan barang cetakan dan SKPD Jumlah dan jenis 75 buku 395,000,000 395,000,000 RSU AJI BATARA
penggandaan barang cetakan dan AGUNG DEWA
penggandaan yang SAKTI (2016,
disediakan 75 buku 2017)

Penyediaan jasa surat menyurat SKPD Jumlah dokumen yang 700 lembar - 5,000,000 RSU AJI BATARA
bermaterai 700 lembar AGUNG DEWA
SAKTI (2016,
2017)
Penyediaan makanan dan minuman SKPD Jumlah pasien dan 76.650 porsi 1,793,912,200 1,400,000,000 RSU AJI BATARA
petugas yang AGUNG DEWA
disediakan makanan SAKTI (2016,
dan minuman 76.650 2017)
porsi

_______________________
146
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Rapat rapat koordinasi dan SKPD Jumlah r apat - rapat 285 paket 1,000,000,000 2,500,000,000 RSU AJI BATARA
konsultasi ke dalam daerah dan ke koordinasi dan AGUNG DEWA
luar daerah konsultasi ke luar SAKTI (2016,
daerah 285 paket 2017)

Penyediaan jasa tenaga pendukung SKPD Jumlah Tenaga 306 org/bulan 12,785,410,320 11,700,000,000 RSU AJI BATARA
Non PNS Pendukung teknis AGUNG DEWA
administrasi perkantor SAKTI (2016,
306 org/bulan 2017)

Penyediaan jasa komunikasi, SKPD Waktu penyediaan jasa 12 bulan 1,242,000,000 910,000,000 RSU AJI BATARA
sumber daya air dan listrik komunikasi, sumber AGUNG DEWA
daya air dan listrik 12 SAKTI (2016,
bulan 2017)

Penyediaan jasa peralatan dan SKPD Waktu penyediaan j 12 bulan 275,000,000 1,000,000,000 RSU AJI BATARA
perlengkapan kantor asa peralatan dan AGUNG DEWA
perlengkapan kantor SAKTI (2016,
12 bulan 2017)

Penyediaan jasa pemeliharaan dan SKPD Jumlah dan jenis 13 kendaraan 27,300,000 22,000,000 RSU AJI BATARA
perizinan kendaraan kendaraan roda 4 AGUNG DEWA
dinas/operasional dinas/operasional yang SAKTI (2016,
disediakan jasa 2017)
pemeliharaan dan
perizinan 13
kendaraan roda 4

Penyediaan jasa administrasi SKPD Waktu penyediaan 12 bulan 197,552,400 280,000,000 RSU AJI BATARA
keuangan administrasi jasa AGUNG DEWA
keuangan 12 bulan SAKTI (2016,
2017)
Program Peningkatan Sarana dan Terlaksananya 100 % RSU AJI BATARA
Prasarana Aparatur Peningkatan Sarana dan AGUNG DEWA
Prasarana Aparatur SAKTI (2016,
2017)
pengadaan Kendaraan SKPD Jumlah dan jenis 3 unit 90,000,000 400,000,000 RSU AJI BATARA
dinas/operasional kendaraan AGUNG DEWA
dinas/operasional SAKTI (2016,
(sepeda motor) yang 2017)
diadakan 3 unit

Pengadaan perlengkapan gedung SKPD Jumlah dan jenis 7 jenis 197,078,100 400,000,000 RSU AJI BATARA
kantor perlengkapan gedung AGUNG DEWA
kantor yang diadakan 7 SAKTI (2016,
jenis 2017)

Pemeliharaan rutin/berkala rumah SKPD Jumlah rumah dinas 2 unit - 130,000,000 RSU AJI BATARA
dinas yang dipelihara r AGUNG DEWA
utin/berkala 2 unit SAKTI (2016,
2017)

_______________________
147
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pemeliharaan rutin/berkala gedung SKPD Jumlah gedung kantor 1 gedung - 100,000,000 RSU AJI BATARA
kantor yang dipelihara r AGUNG DEWA
utin/berkala 1 gedung SAKTI (2016,
2017)

Pemeliharaan rutin/berkala mobil SKPD Jumlah mobil jabatan 11 Mobil dan 6 165,877,200 265,000,000 RSU AJI BATARA
jabatan yang dipelihara r Motor AGUNG DEWA
utin/berkala 11 Mobil SAKTI (2016,
dan 6 Motor 2017)

Pemeliharaan rutin/berkala SKPD Jumlah dan jenis 10 Kendaraan 81,557,800 425,000,000 RSU AJI BATARA
kendaraan dinas/operasional kendaraan Dinas AGUNG DEWA
dinas/operasionalyang SAKTI (2016,
dipelihara r 2017)
utin/berkala 10
Kendaraan Dinas

Pelatihan Ponek SKPD Terlaksananya 4 org - 50,000,000 RSU AJI BATARA


pelatihan ponek 4 org AGUNG DEWA
SAKTI (2016,
2017)
Pengadaan dan Pengembangan SKPD Terlaksananya 2 set - 300,000,000 RSU AJI BATARA
Peralatan Ponek pengadaan dan AGUNG DEWA
pengembangan SAKTI (2016,
peralatan ponek 2 set 2017)

Program Peningkatan Kapasitas Terpenuhinya Jumlah 75 Orang RSU AJI BATARA


Sumber Daya Aparatur Tenaga / SDM Sesuai AGUNG DEWA
Dengan Standar SAKTI (2016,
2017)
Pendidikan dan Pelatihan Formal SKPD Jumlah Pendidikan 100% 834,471,900 834,471,900 RSU AJI BATARA
Dan Pelatihan 100 % AGUNG DEWA
SAKTI (2016,
2017)
Analisis kebutuhan SDM SKPD Tersedianya dokumen 1 dok - - RSU AJI BATARA
berdasarkan jumlah, jenis, dan hasil perhitungan / AGUNG DEWA
kualifikasi analisa beban kerja SAKTI (2016,
dan analisa jabatan 1 2017)
dok

Penyusunan Dokumen Tersedianya dokumen 1 Dokumen - - RSU AJI BATARA


Perencanaan SDM di tingkat hasil Perencanaan AGUNG DEWA
rumah sakit dan unit SDM 1 Dokumen SAKTI (2016,
2017)

Pengadaan Rekrutmen SDM SKPD Terlaksananya 320 orang - 150,000,000 RSU AJI BATARA
pengadaan rekrutmen AGUNG DEWA
SDM 320 orang SAKTI (2016,
2017)

Pengadaan Perhitungan Beban SKPD Terlaksananya 1 Dokumen - - RSU AJI BATARA


Kerja berdasarkan Time Motion Perhitungan Beban AGUNG DEWA
Study padasetiap unit Kerja pada setiap unit 1 SAKTI (2016,
Dokumen 2017)

_______________________
148
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pelatihan fungsional dan manajerial SKPD Terlaksananya 30 orang 374,215,000 2,000,000,000 RSU AJI BATARA
(termasuk ESQ) berdasarkan hasil pelatihan fungsional AGUNG DEWA
TNA untuksetiap unit dan jenis dan manajerial untuk SAKTI (2016,
tenaga setiap unit dan jenis 2017)
tenaga 30 orang

Pelatihan Ponek SKPD Terlaksananya 4 org 20,000,000 50,000,000 RSU AJI BATARA
pelatihan ponek 4 org AGUNG DEWA
SAKTI (2016,
2017)
pelatihansoft skill untuk SKPD Terlaksananya 300 orang - - RSU AJI BATARA
membangun teamwork pelatihan soft skill 300 AGUNG DEWA
orang SAKTI (2016,
2017)
Program Peningkatan Tersedianya Dokumen 100 Dok RSU AJI BATARA
Pengembangan Sistem Pelaporan Keuangan, Perencanaan AGUNG DEWA
Capaian Kinerja dan Keuangan dan Audit TataKelola SAKTI (2016,
Keuangan BLUD 2017)

Penyusunan dokumen dan audit SKPD Tersedianya dokumen 1 Dokumen - 100,000,000 RSU AJI BATARA
tatakelola keuangan BLUD dan audit tatakelola AGUNG DEWA
keuangan BLUD 1 SAKTI (2016,
Dokumen 2017)

Penyusunan Laporan Keuangan SKPD Tersedianya laporan 1 Dokumen - 30,000,000 RSU AJI BATARA
keuangan 1 Dokumen AGUNG DEWA
SAKTI (2016,
2017)
Penyusunan Dokumen SKPD Tersedianya dokumen 5 Dokumen 110,037,200 500,000,000 RSU AJI BATARA
Perencanaan dan laporan kinerja perencanaan 5 AGUNG DEWA
serta monev Dokumen SAKTI (2016,
2017)

Pelatihan keuangan dengan sistem SKPD Tersedianya sistem 20 orang - 100,000,000 RSU AJI BATARA
INA CBG keuangan dengan AGUNG DEWA
sistem INA CBG-S 20 SAKTI (2016,
orang 2017)

Program Pelayanan Administrasi Cakupan pelayanan 100 % RSU DAYAKU RAJA


Perkantoran administrasi perkantoran (2016,2017)

Penyediaan Makan Dan Minum SKPD Jumlah Makanan dan 1.000 Kotak 300,000,000 352,000,000 RSU DAYAKU RAJA
Minuman Rapat dan (2016,2017)
Tamu 1.000 Kotak

Rapat-Rapat Koordinasi dan SKPD Jumlah Rapat-rapat 3 Paket 190,180,878 2,000,000,000 RSU DAYAKU RAJA
Konsultasi dalam dan luar daerah Koordinasi dan (2016,2017)
konsultasi 3 Paket

Penyediian Jasa Administrasi SKPD Jumlah Karyawan non 1 Paket 20,000,000,000 20,000,000,000 RSU DAYAKU RAJA
Perkantoran PNS RSUD Dayaku Raja (2016,2017)
Kota Bangun 1 Paket

_______________________
149
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyedia jasa keamanan SKPD Jumlah gedung yang di 12 gedung 1,300,000,000 1,500,000,000 RSU DAYAKU RAJA
jaga 12 gedung (2016,2017)

Fasilitasi Kehumasan Rumah Sakit SKPD Jumlah Dekorasi, 3 Jenis 150,000,000 150,000,000 RSU DAYAKU RAJA
Publikasi dan (2016,2017)
Dokumentasi yang
Tersedia 3 Jenis

Penyedia jasa komunikasi sumber SKPD Jasa Komunikasi, Air, 4 rekening 200,000,000 200,000,000 RSU DAYAKU RAJA
daya air dan listrik Listrik dan Internet 4 (2016,2017)
rekening

Penyedia jasa pemeliharaan dan SKPD Jumlah Perpanjangan 12 unit 17,000,000 20,000,000 RSU DAYAKU RAJA
perijinan kendaraan operasional Perizinan Kendaraan (2016,2017)
Dinas/Operasional 12
unit

Penyedia jasa administrasi SKPD Jumlah Tim 23 orang 150,000,000 632,000,000 RSU DAYAKU RAJA
keuangan Honorarium Jasa (2016,2017)
Administrasi Keuangan
RSU Dayaku Raja Kota
Bangun 23 orang

Penyedia jasa kebersihan kantor SKPD Jumlah gedung Yang 12 gedung 2,000,000,000 2,500,000,000 RSU DAYAKU RAJA
Dibersihkan 12 gedung (2016,2017)

Penyediaan Barang Cetak Dan SKPD Jumlah Barang 1 ls 150,493,929 200,000,000 RSU DAYAKU RAJA
Penggandaan cetakkan, pengadaaan 192.000 (2016,2017)
dan penjilidan 1 ls Lembar
Jumlah Barang 150 buku
cetakkan, pengadaaan
dan penjilidan 192.000
Lembar
Jumlah Barang
cetakkan, pengadaaan
dan penjilidan 150
buku

Penyedia alat tulis kantor SKPD Meningkatkan 64 jenis 200,000,000 500,000,000 RSU DAYAKU RAJA
Pelayanan Administrasi (2016,2017)
Kantoran dan
Fungsinya 64 jenis

Program Peningkatan Sarana dan Cakupan peningkatan 70 % RSU DAYAKU RAJA


Prasarana Aparatur sarana dan prasarana (2016,2017)
aparatur

_______________________
150
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pemeliharaan rutin/berkala SKPD Jumlah Kendaraan 14 Unit 452,255,656 600,000,000 RSU DAYAKU RAJA
kendaraan dinas/operasional yang dipelihara 14 Unit (2016,2017)

Pemeliharaan rutin/berkala SKPD Meningkatkan sarana 2 Paket 2,700,000,000 300,000,000 RSU DAYAKU RAJA
perlengkapan gedung kantor dan prasarana untk (2016,2017)
mendukung pelayanan
kepada masyarakat 2
Paket

Program Peningkatan Kapasitas Jumlah, jenis, dan 70 % RSU DAYAKU RAJA


Sumber Daya Aparatur kualifikasi SDM yang (2016,2017)
sesuai dengan standar

Kerja sama penepatan dokter SKPD Tepenuhinya mutu 100% 2,500,000,000 3,000,000,000 RSU DAYAKU RAJA
spesialis/residen sumber daya manusia (2016,2017)
kesehatan 100 %

Pelatihan fungsional di setiap unit SKPD Terpenuhinya mutu 50% 750,000,000 750,000,000 RSU DAYAKU RAJA
sumber daya manusia (2016,2017)
kesehatan 50 %

Pelatihan manegerial dan softskill di SKPD Terpenuhinya mutu 60% 750,000,000 750,000,000 RSU DAYAKU RAJA
setiap unit sumber daya manusia (2016,2017)
kesehatan 60 %

Program Pelayanan Administrasi Tingkat pelayanan 100 Persen SEKRETARIAT


Perkantoran administrasi perkantoran DAERAH BAGIAN
ADMINISTRASI
PENATAUSAHAAN
KEUANGAN (SKPD)
(2016,2017)

Penyediaan Jasa Administrasi SKPD Jumlah Jasa 160 org 600,000,000 2,739,790,000 SEKRETARIAT
Keuangan Administrasi Keuangan DAERAH BAGIAN
160 org ADMINISTRASI
PENATAUSAHAAN
KEUANGAN (SKPD)
(2016,2017)

Monitoring Evaluasi Pelaporan SKPD Jumlah Pelaporan 12 Bagian 50,000,000 75,000,000 SEKRETARIAT
Kondisi situasi Dokumen arsip Kondisi situasi DAERAH BAGIAN
Bagian Penatausahaan Keuangan Dokumen arsip 12 ADMINISTRASI
Bagian PENATAUSAHAAN
KEUANGAN (SKPD)
(2016,2017)

_______________________
151
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Rapat-Rapat Kordinasi dan SKPD Jumlah Rapat 12 Bagian 50,000,000 100,000,000 SEKRETARIAT
Singkronisasi Perencanaan Perencanaan Anggaran DAERAH BAGIAN
Anggaran 12 Bagian Sekretariat 12 Bagian ADMINISTRASI
Daerah TA.2018 PENATAUSAHAAN
KEUANGAN (SKPD)
(2016,2017)

Penyediaan Jasa Administrasi SKPD Jumlah Jasa 387 Orang 3,938,482,020 4,768,056,420 SEKRETARIAT
Teknis Perkantoran Administrasi DAERAH BAGIAN
Perkantoran 387 Orang ADMINISTRASI
PENATAUSAHAAN
KEUANGAN (SKPD)
(2016,2017)

Peningkatan Management SKPD - 150,000,000 SEKRETARIAT


Pengelolaan Tata Kearsipan dan DAERAH BAGIAN
Persuratan pada PPK-SKPD Seda ADMINISTRASI
Kab. Kukar PENATAUSAHAAN
KEUANGAN (SKPD)
(2016,2017)

Pengelolaan Arsip Realisasi SP2D SKPD - 75,000,000 SEKRETARIAT


untuk Gaji, Up,TU,LS pada 12 DAERAH BAGIAN
Bagian Setda Kab. Kukar ADMINISTRASI
PENATAUSAHAAN
KEUANGAN (SKPD)
(2016,2017)

Management Tata Kearsipan dan SKPD Terlaksananya Tata 12 Bagian 50,000,000 75,000,000 SEKRETARIAT
Persuratan Bagian Administrasi Kearsipan di Setkab DAERAH BAGIAN
Penatausahaan Keuangan Kukar 12 Bagian ADMINISTRASI
PENATAUSAHAAN
KEUANGAN (SKPD)
(2016,2017)

Rekapitulasi Berkas Posting Jurnal SKPD Tercapainya Posting 12 Bagian 50,000,000 100,000,000 SEKRETARIAT
Persetujuan Sebelum dilakukan Jurnal Belanja 12 DAERAH BAGIAN
Posting Belanja 12 Bendahara Bendahara ADMINISTRASI
Pengeluaran Pembntu Setkab. Pengeluaran Pembantu PENATAUSAHAAN
Kukar 12 Bagian KEUANGAN (SKPD)
(2016,2017)

Pengelolaan Arsip Gaji, Tunjangan, SKPD Jumlah Laporan 2 Semester 50,000,000 150,000,000 SEKRETARIAT
Rapel, Gaji 13, SPT Setda Kab. Persemester Realisasi DAERAH BAGIAN
Kukar Gaji pada Setda.Kab. ADMINISTRASI
Kukar 2 Semester PENATAUSAHAAN
KEUANGAN (SKPD)
(2016,2017)

Pengumpulan pendataan dan SKPD Jumlah data dan 12 Bagian 50,000,000 100,000,000 SEKRETARIAT
penataan Dokumen /Arsip Dokumen Sekretariat DAERAH BAGIAN
Sekretariat Daerah Kab. Kukar 12 Bagian ADMINISTRASI
PENATAUSAHAAN
KEUANGAN (SKPD)
(2016,2017)

_______________________
152
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Peningkatan Kapasitas Cakupan peningkatan 70 Persen SEKRETARIAT
Sumber Daya Aparatur kapasitas pegawai DAERAH BAGIAN
ADMINISTRASI
PENATAUSAHAAN
KEUANGAN (SKPD)
(2016,2017)

Fasilitas Rapat Koordinsasi SKPD Jumlah Rapat 12 Rapat 100,000,000 500,000,000 SEKRETARIAT
Singkronisasi dan Konsultasi Serta koordiansi dan DAERAH BAGIAN
Peningkatan SDM dalam Rangka SIngkronisasi ADMINISTRASI
tindak lanjut Instruksi Bupati, Wakil Konsultasi Dalam PENATAUSAHAAN
Bupati, Setda dan Assisten Rangka Tindak Lanjut KEUANGAN (SKPD)
Instruksi 12 Rapat (2016,2017)

Penghimpunan dan Fasilitasi usulan SKPD Jumlah Penghimpunan 12 Bagian 75,000,000 150,000,000 SEKRETARIAT
kegiatan 12 Bagian Sekretariat Data Usulan Kegiatan DAERAH BAGIAN
Daerah TA. 2018 12 Bagian ADMINISTRASI
PENATAUSAHAAN
KEUANGAN (SKPD)
(2016,2017)

Bimtek Manajeman Perencanaan SKPD - 300,000,000 SEKRETARIAT


Anggaran 12 Bagian Sekretariat DAERAH BAGIAN
Daerah TA. 2018 ADMINISTRASI
PENATAUSAHAAN
KEUANGAN (SKPD)
(2016,2017)

Program Peningkatan Tingkat capaian kinerja 100 Persen SEKRETARIAT


Pengembangan Sistem Pelaporan pemerintahan umum, DAERAH BAGIAN
Capaian Kinerja dan Keuangan ADMINISTRASI
PENATAUSAHAAN
KEUANGAN (SKPD)
(2016,2017)

Rekonsiliasi kas bendahara SKPD Jumlah Rekonsiliasi 50 Orang 75,000,000 200,000,000 SEKRETARIAT
pengeluaran dan bendahara Kas dan Peserta DAERAH BAGIAN
pengeluaran pembantu Rekonsiliasi 50 Orang ADMINISTRASI
PENATAUSAHAAN
KEUANGAN (SKPD)
(2016,2017)

Fasilitasi Peningkatan Kinerja 12 SKPD Jumlah Peningkatan 12 Bagian 50,000,000 75,000,000 SEKRETARIAT
Bagian Bendahara Pengeluaran Kinerja Bendahara DAERAH BAGIAN
Pembantu dalam rangka Pengeluaran Pembantu ADMINISTRASI
pemahaman peraturan di bidang 12 Bagian PENATAUSAHAAN
penatausahaan keuangan di KEUANGAN (SKPD)
lengkungan SKPD Setda. kab. (2016,2017)
Kukar

_______________________
153
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Fasilitasi Penyusunan Laporan SKPD Jumlah Laporan 12 Bagian 50,000,000 100,000,000 SEKRETARIAT
Keuangan 12 bagian setda. Kab. Keuangan 12 Bagian DAERAH BAGIAN
Kukar ADMINISTRASI
PENATAUSAHAAN
KEUANGAN (SKPD)
(2016,2017)

Idifikasi Realisasi Belanja 12 bagian SKPD Jumlah Dokumen 12 Dokumen 75,000,000 75,000,000 SEKRETARIAT
Sekretarai Daerah Kab. Kutai Laporan Realisasi DAERAH BAGIAN
Kartanegara Keuangan 12 Dokumen ADMINISTRASI
PENATAUSAHAAN
KEUANGAN (SKPD)
(2016,2017)

Penunjang Penyusunan Laporan SKPD Laporan Keuangan 12 Dokumen 75,000,000 100,000,000 SEKRETARIAT
Bulanan Kinerja Keuangan pada Bendahara DAERAH BAGIAN
Bendaharan Pengeluaran Setda. Pengeluaran 12 ADMINISTRASI
Kab. Kukar Dokumen PENATAUSAHAAN
KEUANGAN (SKPD)
(2016,2017)

Kegiatan Pelaporan dan Konsultasi SKPD - 50,000,000 SEKRETARIAT


Pajakserta Sosialisasi Perpajakan DAERAH BAGIAN
pada Sekratraiat Daerah ADMINISTRASI
PENATAUSAHAAN
KEUANGAN (SKPD)
(2016,2017)

Pengelolaan dan Validasi data SKPD Data Pembayaran 12 Bagian 50,000,000 100,000,000 SEKRETARIAT
Pembayaran Gaji,Tunjangan, DAERAH BAGIAN
Gaji,Tunjangan,Rapelan dan Gaji 13 Rapelan, 12 Bagian ADMINISTRASI
PNSD dilingkungan Setda. Kab. PENATAUSAHAAN
Kukar KEUANGAN (SKPD)
(2016,2017)

Penyusunan Laporan Bulanan SKPD Laporan Kinerja 12 Laporan 75,000,000 100,000,000 SEKRETARIAT
Kinerja Keuangan pada Bendahara Keuangan 12 Laporan DAERAH BAGIAN
Pengeluran Pembantu Bagian ADMINISTRASI
Penatausahaan Keuangan TA. 2018 PENATAUSAHAAN
KEUANGAN (SKPD)
(2016,2017)

Penunjang Kelancaran Kegiatan SKPD Jumlah Apartur yang 11 Orang 85,000,000 75,000,000 SEKRETARIAT
Bendahara Pengeluaran Bupati / Melakukan Kelancaran DAERAH BAGIAN
Wakil Bupati Kegiatan Bendahara ADMINISTRASI
Pengeluaran Bupati PENATAUSAHAAN
dan wakil Bupati 11 KEUANGAN (SKPD)
Orang (2016,2017)

Program Pelayanan Administrasi Cakupan layanan 100 % SEKRETARIAT


Perkantoran administrasi perkantoran DAERAH BAGIAN
PEREKONOMIAN
(2016,2017)

_______________________
154
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pendampingan Regulasi Bidang SKPD Jumlah Koordinasi 10 150,000,000 300,000,000 SEKRETARIAT
Ekonomi dan Konsultasi Pendampingan DAERAH BAGIAN
Pendampingan Kegiatan PEREKONOMIAN
Regulasi Bidang (2016,2017)
Ekonomi 10
Pendampingan
Kegiatan

Program Peningkatan Kapasitas Persentase sumber daya 100 % SEKRETARIAT


Sumber Daya Aparatur aparatur yang memiliki DAERAH BAGIAN
kompetensi sesuai PEREKONOMIAN
bidangnya (2016,2017)

Monitoring dan Evaluasi Kabupaten, SKPD Terhamonisasikan 4 Regulasi 100,000,000 150,000,000 SEKRETARIAT
Implementasi Peraturan Daerah antara Peraturan DAERAH BAGIAN
dan Peraturan Bupati Daerah dan Peraturan PEREKONOMIAN
lainnya 4 Regulasi (2016,2017)

Program Pelayanan Administrasi Tingkat pelayanan 100 Persen SEKRETARIAT


Perkantoran administrasi perkantoran DAERAH BAGIAN
ORGANISASI
(2016,2017)

Rapat Koordinasi dan Konsultasi ke Kabupaten Terlaksananya Rapat 24 Kali 115,000,000 300,000,000 SEKRETARIAT
Dalam Daerah dan Luar Daerah Koordinasi/Konsultasi DAERAH BAGIAN
24 Kali ORGANISASI
(2016,2017)
Program Peningkatan Disiplin Cakupan peningkatan 75 Persen SEKRETARIAT
Aparatur kapasitas pegawai DAERAH BAGIAN
ORGANISASI
(2016,2017)

Fasilitasi Pelaksanaan Reformasi Kabupaten Jumlah SKPD yang 101 SKPD 1,400,000,000 6,500,000,000 SEKRETARIAT
Birokrasi Kabupaten Kutai difasilitasi Reformasi DAERAH BAGIAN
Kartanegara Birokrasi 101 SKPD ORGANISASI
(2016,2017)
Fasilitasi ISO Sekretariat Daerah SKPD Belanja Stadar 12 Bulan 300,000,000 450,000,000 SEKRETARIAT
Kabupaten Kutai Kartanegara Manajemen mutu ISO DAERAH BAGIAN
Setda 12 Bulan ORGANISASI
(2016,2017)
Program Peningkatan Tingkat capaian kinerja 100 Persen SEKRETARIAT
Pengembangan Sistem Pelaporan pemerintahan umum DAERAH BAGIAN
Capaian Kinerja dan Keuangan ORGANISASI
(2016,2017)

Penyusuanan Perjanjian Kinerja dan Kabupaten Jumlah Dokumen yang 2 Dokumen 250,000,000 550,000,000 SEKRETARIAT
LAKIP Sekretariat Daerah Dan disusun 2 Dokumen DAERAH BAGIAN
Kabupaten ORGANISASI
(2016,2017)
Program Pelayanan Administrasi Cakupan pelayanan 100 % SEKRETARIAT
Perkantoran administrasi perkantoran DAERAH BAGIAN
PEMERINTAHAN
(2016,2017)

_______________________
155
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Fasilitasi Peringatan Hari Besar SKPD Pelaksanaan rapat 7 Rapat 128,412,100 235,288,400 SEKRETARIAT
Nasional Dan Daerah koordinasi SKPD 7 koordinasi DAERAH BAGIAN
Rapat koordinasi PEMERINTAHAN
(2016,2017)
Program Peningkatan Kapasitas Persentase sumber daya 100 % SEKRETARIAT
Sumber Daya Aparatur aparatur yang memiliki DAERAH BAGIAN
kompetensi sesuai PEMERINTAHAN
bidangnya (2016,2017)

Fasilitasi Rapat Koordinasi/ Bimtek/ SKPD Presentase Sumber 11 Orang 111,737,600 200,450,000 SEKRETARIAT
Konsultasi Bidang Otonomi Daerah Daya Aparatur Yang Aparatur DAERAH BAGIAN
dan Pemerintahan Umum Memiliki Kompetensi PEMERINTAHAN
Sesuai Bidangnya 11 (2016,2017)
Orang Aparatur

Program Peningkatan Tingkat ketepatan waktu 100 % SEKRETARIAT


Pengembangan Sistem Pelaporan pelaporan capaian DAERAH BAGIAN
Capaian Kinerja dan Keuangan kinerja dan keuangan PEMERINTAHAN
(2016,2017)

Monitoring dan Evaluasi Kinerja Kabupaten Jumlah Sumber Daya 5 Kec/Kel 136,134,400 400,000,000 SEKRETARIAT
Penyelenggaraan di Kecamatan dan Aparatur Yang Memiliki DAERAH BAGIAN
Kelurahan Kompetensi Sesuai PEMERINTAHAN
Bidangnya (Kecamatan (2016,2017)
dan Kelurahan) 5
Kec/Kel

Penyusunanan LPPD Sekretariat SKPD Tersedianya LPPD 1 Laporan 122,929,400 200,000,000 SEKRETARIAT
Kabupaten Kutai kartanegara Sekretariat Kab. Kukar DAERAH BAGIAN
setiap Tahunnya 1 PEMERINTAHAN
Laporan (2016,2017)

Program Peningkatan Kapasitas Bimtek / Pelatihan 10 Orang; 20 SEKRETARIAT


Sumber Daya Aparatur Peningkatan Sumber Orang DAERAH BAGIAN
Daya Aparatur Bagian KESRA
Adm. Kesra; Rapat - (2016,2017)
Rapat Koordinasi dan
Konsultasi Dalam dan
Luar Daerah

Rapat - Rapat Koordinasi dan Kabupaten 300,000,000 300,000,000 SEKRETARIAT


Konsultasi Dalam dan Luar Daerah DAERAH BAGIAN
KESRA
(2016,2017)
Program Pelayanan Administrasi Tingkat Pelayanan 100 Persen SEKRETARIAT
Perkantoran Administrasi Perkantoran DAERAH BAGIAN
PEMBANGUNAN
(2016,2017)

_______________________
156
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Rapat-Rapat Koordinasi dan Kabupaten, SKPD Jumlah Rapat yang 8 Rapat 300,000,000 300,000,000 SEKRETARIAT
Konsultasi ke Dalam dan Luar dilaksanakan 8 Rapat 35 org kali DAERAH BAGIAN
Daerah Jumlah Perjalanan 12 org kali PEMBANGUNAN
Dinas Dalam Daerah (2016,2017)
35 org kali
Jumlah Perjalanan
Dinas Luar Daerah 12
org kali

Program Peningkatan Tingkat Capaian Kinerja 100 Persen SEKRETARIAT


Pengembangan Sistem Pelaporan Pemerintahan Umum DAERAH BAGIAN
Capaian Kinerja dan Keuangan PEMBANGUNAN
(2016,2017)

Pengembangan Sistem Pelaporan E- Kabupaten, SKPD Jumlah Aplikasi E- 1 Aplikasi 120,000,000 132,300,000 SEKRETARIAT
Development Development yang DAERAH BAGIAN
dikembangkan 1 PEMBANGUNAN
Aplikasi (2016,2017)

Penghimpunan Laporan Capaian Kabupaten Jumlah Laporan yang 4 Laporan 50,000,000 50,000,000 SEKRETARIAT
Kinerja Sekretariat Daerah dihimpun 4 Laporan DAERAH BAGIAN
PEMBANGUNAN
(2016,2017)
Penghimpunan Laporan Capaian Kabupaten, SKPD Jumlah Laporan yang 4 Laporan 100,000,000 100,000,000 SEKRETARIAT
Kinerja SKPD Kab.Kukar DiHImpun 4 Laporan DAERAH BAGIAN
PEMBANGUNAN
(2016,2017)
Program Pelayanan Administrasi Cakupan Layanan 100 % SEKRETARIAT
Perkantoran Administrasi Perkantoran DAERAH BAGIAN
UMUM
(2016,2017)
Penyediaan jasa surat menyurat SKPD Tersedianya Jasa Surat 12 bulan 25,000,000 25,000,000 SEKRETARIAT
menyurat 12 bulan DAERAH BAGIAN
UMUM
(2016,2017)
Rapat-rapat koordinasi dan SKPD Jumlah pegawai yang 3.086 1,655,000,000 5,600,000,000 SEKRETARIAT
konsultasi ke luar daerah melaksanakan orang/hari/kegi DAERAH BAGIAN
perjalanan dinas 3.086 atan UMUM
orang/hari/kegiatan (2016,2017)

Penyediaan jasa komunikasi, SKPD Waktu penyediaan jasa 12 Bulan 7,165,000,000 11,407,864,000 SEKRETARIAT
sumber daya air dan listrik komunikasi, sumber DAERAH BAGIAN
daya air dan listrik 12 UMUM
Bulan (2016,2017)

Penyediaan jasa peralatan dan SKPD Waktu penyediaan jasa 12 Bulan 500,000,000 2,500,000,000 SEKRETARIAT
perlengkapan kantor peralatan dan DAERAH BAGIAN
perlengkapan kantor UMUM
12 Bulan (2016,2017)

_______________________
157
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan jasa pemeliharaan dan SKPD Jumlah dan jenis 118 Unit 180,000,000 1,500,000,000 SEKRETARIAT
perizinan kendaraan kendaraan DAERAH BAGIAN
dinas/operasional dinas/operasional yang UMUM
disediakan jasa (2016,2017)
pemeliharaan dan
perizinan 118 Unit

Penyediaan jasa kebersihan kantor SKPD Waktu penyediaan jasa 12 Bulan 2,146,684,000 4,500,000,000 SEKRETARIAT
kebersihan kantor 12 DAERAH BAGIAN
Bulan UMUM
(2016,2017)
Penyediaan jasa perbaikan SKPD Jumlah Dokumen 1 1 Dokumen 300,000,000 1,750,000,000 SEKRETARIAT
peralatan kerja Dokumen DAERAH BAGIAN
UMUM
(2016,2017)
Penyediaan makanan dan minuman SKPD Tersedianya makanan 233.100 Porsi 2,200,000,000 7,369,136,400 SEKRETARIAT
dan minuman tamu DAERAH BAGIAN
dan rapat untuk UMUM
kegiatan acara (2016,2017)
Pemerintah Kabupaten
Kutai Kartanegara
233.100 Porsi

Program Peningkatan Sarana dan Cakupan layanan sarana 100 % SEKRETARIAT


Prasarana Aparatur dan prasarana aparatur DAERAH BAGIAN
UMUM
(2016,2017)
Pemeliharaan rutin/berkala rumah SKPD Jumlah rumah jabatan 10 Unit 1,000,000,000 2,227,532,800 SEKRETARIAT
jabatan yang dipelihara DAERAH BAGIAN
rutin/berkala 10 Unit UMUM
(2016,2017)

Pemeliharaan dan Perawatan SKPD Terselengaranya 12 Bulan 100,000,000 250,000,000 SEKRETARIAT


Sarana dan Prasarana Fingerprint layanan pemerintah DAERAH BAGIAN
yang di dukung dengan UMUM
terpeliharanya jaringan (2016,2017)
fingerprint pada bagian
administrasi umum 12
Bulan

Pemeliharaan rutin/berkala gedung SKPD Jumlah gedung 16 Unit 1,692,850,000 6,932,408,789 SEKRETARIAT
kantor kantoryang dipelihara DAERAH BAGIAN
rutin/berkala 16 Unit UMUM
(2016,2017)
Pemeliharaan rutin/berkala SKPD Jumlah dan jenis 98 Unit 1,469,066,873 5,250,000,000 SEKRETARIAT
kendaraan dinas/operasional kendaraan DAERAH BAGIAN
dinas/operasionalyang UMUM
dipelihara rutin/berkala (2016,2017)
98 Unit

_______________________
158
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pemeliharaan Rutin/Berkala SKPD Jumlah rumah jabatan 10.000 M2 766,000,000 2,556,458,675 SEKRETARIAT
Halaman, Taman, dan Tempat yang dipelihara 10.000 DAERAH BAGIAN
Parkir Gedung Kantor dan Rumah M2 UMUM
Jabatan (2016,2017)
Program Pelayanan Administrasi Cakupan layanan 100 % SEKRETARIAT
Perkantoran administrasi perkantoran DAERAH BAGIAN
ADMINISTRASI
SUMBER DAYA
ALAM
(2016,2017)

Rapat koordinasi/konsultasi Kabupaten Terlakasanaya Rapat 6 Rapat 97,000,000 230,000,000 SEKRETARIAT


dalam/luar daerah bidang Sumber koordinasi/konsultasi koordinasi/kons DAERAH BAGIAN
Daya Alam dalam/luar daerah ultasi ADMINISTRASI
bidang Sumber Daya SUMBER DAYA
Alam 6 Rapat ALAM (2016,2017)
koordinasi/konsultasi

Program Pelayanan Administrasi Cakupan layanan 100 % SEKRETARIAT


Perkantoran administrasi perkantoran DEWAN
(2016,2017)
Penyediaan Jasa Surat Menyurat SKPD terlaksananya tertib 875 Surat 9,391,000 10,663,200 SEKRETARIAT
Administrasi surat DEWAN
masuk dan keluar 875 (2016,2017)
Surat

Penyediaan Jasa Administrasi SKPD Terlaksananya Jasa 12 Bulan 2,499,099,840 2,277,006,080 SEKRETARIAT
Teknis Perkantor Administrasi Tekhnis DEWAN
Perkantoran 12 Bulan (2016,2017)

Penyediaan Perlengkapan Kegiatan SKPD Jumlah kegiatan Hari- 1 Kegiatan 99,517,300 66,720,000 SEKRETARIAT
hari - heri tertentu Hari tertentu 1 DEWAN
Kegiatan (2016,2017)

Pamdal Sekretariat DPRD SKPD Terlaksananya 12 bulan 640,000,000 1,454,149,600 SEKRETARIAT


Pengamanan Dalam 12 DEWAN
bulan (2016,2017)

Penyusunan Perencanaan SKPD Tersedianya Dokumen 1 Dokumen 85,598,400 85,598,400 SEKRETARIAT


Sekretariat Dewan Perencanaan DEWAN
sekretariat DPRD 1 (2016,2017)
Dokumen

Penyediaan Jasa Komunikasi, SKPD Terlaksananya Jasa 12 Bulan 2,115,000,000 1,992,949,175 SEKRETARIAT
Sumber Daya Air dan Listrik Komunikasi, Sumber DEWAN
Daya Air dan Listrik 12 (2016,2017)
Bulan

Penyediaan jasa kebersihan kantor SKPD Terlaksananya 12 Bulan 890,340,000 890,340,000 SEKRETARIAT
Kebersihan Kantor DEWAN
Sekretariat DPRD 12 (2016,2017)
Bulan

_______________________
159
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan Jasa Administrasi SKPD Tersedianya Jasa 30 Orang 143,640,000 700,664,200 SEKRETARIAT
Keuangan Administrasi Keuangan DEWAN
30 Orang (2016,2017)

Penyediaan Alat Tulis Kantor SKPD Tersedianya Alat Tulis 12 Bulan 1,125,000,000 880,111,000 SEKRETARIAT
Kantor 12 Bulan DEWAN
(2016,2017)

Penyediaan Barang Cetakan dan SKPD Tersedianya 487 Jenis 494,098,000 430,490,000 SEKRETARIAT
Penggandaan Penggandaan dan DEWAN
Barang Cetakan 487 (2016,2017)
Jenis

Penyediaan Bahan Bacaan dan SKPD Tersedianya Bahan 200 Buku 225,000,000 700,000,000 SEKRETARIAT
Peraturan Perundang - undangan Bacaan dan Peraturan DEWAN
Perundang-Undangan (2016,2017)
200 Buku

Penyediaan Makanan dan Minuman SKPD Tersedianya Makanan 1.377 Porsi 1,396,000,000 1,016,923,373 SEKRETARIAT
dan Minuman 1.377 DEWAN
Porsi (2016,2017)

Rapat - rapat Koordinasi dan SKPD Terlaksananya Rapat- 219 Orang 540,995,400 2,084,615,000 SEKRETARIAT
Konsultasi Ke Dalam dan Luar Rapat Koordinasi dan DEWAN
Daerah Konsultasi 219 Orang (2016,2017)

Program Peningkatan Sarana dan Cakupan peningkatan 100 % SEKRETARIAT


Prasarana Aparatur sarana dan prasarana DEWAN
aparatur (2016,2017)

Pemeliharaan Rutin / Berkala SKPD Terpeliharanya Meubel 200 Buah 168,910,000 131,040,000 SEKRETARIAT
Mebeleur 200 Buah DEWAN
(2016,2017)
Pengadaan Perlengkapan Gedung SKPD Tersedianya 21 Paket/Jenis 846,000,000 1,763,158,000 SEKRETARIAT
Kantor Perlengkapan Gedung DEWAN
Kantor 21 Paket/Jenis (2016,2017)

Pengadaan Peralatan Gedung SKPD Tersedianya Peralatan 15 Paket/Jenis 933,500,000 1,161,584,100 SEKRETARIAT
Kantor Gedung Kantor 15 DEWAN
Paket/Jenis (2016,2017)

Pemeliharaan Rutin / Berkala SKPD Terpeliharanya Gedung 13 Unit 855,514,000 1,705,486,800 SEKRETARIAT
Gedung Kantor Kantor 13 Unit DEWAN
(2016,2017)

Pemeliharaan Rutin / Berkala SKPD Terpeliharanya 20 Unit 295,726,785 1,087,720,000 SEKRETARIAT


Kendaraan Dinas / Operasional Kendaraan DEWAN
Dinas/Operasional 20 (2016,2017)
Unit

_______________________
160
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pemeliharaan Rutin / Berkala SKPD Terpeliharanya 200 Unit 883,017,000 358,464,000 SEKRETARIAT
Perlengkapan Rumah Jabatan / Perlengkapan Rumah DEWAN
Dinas Jabatan/Dinas 200 Unit (2016,2017)

Program Peningkatan Disiplin Tingkat kepatuhan 100 % SEKRETARIAT


Aparatur aparatur DEWAN
(2016,2017)
Penyediaan pakaian dinas anggota SKPD Tersedianya Pakaian 166 Steel 119,330,000 190,000,000 SEKRETARIAT
DPRD dan pengadaan pakaian Dinas Anggota DPRD DEWAN
khusus hari-hari tertentu 166 Steel (2016,2017)

Program Peningkatan Tingkat ketepatan waktu 100 % SEKRETARIAT


Pengembangan Sistem Pelaporan pelaporan capaian DEWAN
Capaian Kinerja dan Keuangan kinerja dan keuangan (2016,2017)

Penyusunan Laporan Capaian Tersedianya Dokumen 1 Dokumen 56,573,000 75,000,000 SEKRETARIAT


Kinerja & Ikhtisar Realisasi Kinerja Laporan Capaian DEWAN
SKPD Kinerja 1 Dokumen (2016,2017)

Penyusunan Laporan SKPD Tersedianya Dokumen 1 Dokumen 70,000,000 125,000,000 SEKRETARIAT


Penyelenggaraan Keuangan Daerah LPPD Sekretariat DPRD DEWAN
(LPPD) Set. DPRD Kab. Kutai 1 Dokumen (2016,2017)
Kartanegara

Penyusunan Pelaporan Keuangan SKPD Tersedianya Dokumen 1 Dokumen 101,578,800 34,595,000 SEKRETARIAT
Akhir Tahun Pelaporan Keuangan DEWAN
Akhir Tahun 1 (2016,2017)
Dokumen

Penyusunan Penetapan Kinerja SKPD Tersedianya Dokumen 1 Dokumen 44,999,800 44,999,800 SEKRETARIAT
(TAPKIN) Penetapan Kinerja ( DEWAN
Tapkin ) 1 Dokumen (2016,2017)

Penyusunan LAKIP / LKjIP Set. SKPD Tersedianya Dokumen 1 Dokumen 56,573,000 149,999,800 SEKRETARIAT
DPRD Kab. Kukar LAKIP/LKJIP 1 DEWAN
Dokumen (2016,2017)

Penyusunan Rencana Kerja SKPD Tersedianya Dokumen 1 Dokumen 65,000,000 65,000,000 SEKRETARIAT
Tahunan (RKT) Set. DPRD Kab. Rencana Kerja 1 DEWAN
Kukar Dokumen (2016,2017)

Program Pelayanan Administrasi Tingkat pelayanan 100 % SATPOL PP (2016,


Perkantoran administrasi perkantoran 2017)

Penyediaan jasa surat menyurat SKPD Jumlah Dokumen 2.500 lembar 12,750,000 15,000,000 SATPOL PP (2016,
Bermaterai 2.500 materai 2017)
lembar materai

Penyediaan makanan dan minuman SKPD Jumlah Makanan dan 5.000 porsi 95,040,000 170,000,000 SATPOL PP (2016,
Minuman 5.000 porsi 2017)

_______________________
161
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Rapat rapat koordinasi dan SKPD Jumlah rapat-rapat 2 paket 100,000,000 1,250,000,000 SATPOL PP (2016,
konsultasi ke dalam daerah dan ke koordinasi dan 2017)
luar daerah konsultasi ke luar
daerah 2 paket

Penyediaan jasa administrasi SKPD Jumlah jasa 274 orang 6,110,688,000 6,110,688,000 SATPOL PP (2016,
Teknis Perkantoran administrasi Teknis 2017)
Perkantoran 274 orang

Penyediaan jasa komunikasi, SKPD Waktu penyediaan jasa 2 rekening 21,390,000 23,529,000 SATPOL PP (2016,
sumber daya air dan listrik komunikasi, sumber telepon 2017)
daya air dan listrik 2 2 rekening
rekening telepon internet
Waktu penyediaan jasa
komunikasi, sumber
daya air dan listrik 2
rekening internet

Penyediaan jasa pemeliharaan dan SKPD Jumlah Kendaraan 75 unit 20,850,000 120,000,000 SATPOL PP (2016,
perizinan kendaraan Dinas/Operasional 2017)
dinas/operasional yang dipelihara 75 unit

Penyediaan jasa administrasi SKPD Waktu penyediaan 12 bulan 276,056,232 2,629,460,240 SATPOL PP (2016,
keuangan administrasi jasa 2017)
keuangan 12 bulan

Penyediaan jasa perbaikan SKPD Jumlah dan jenis 145 unit 19,960,000 180,000,000 SATPOL PP (2016,
peralatan kerja peralatan kerja yang 2017)
diperbaiki/dipelihara
145 unit

Penyediaan alat tulis kantor SKPD Jumlah dan jenis alat 1 paket 75,070,306 200,000,000 SATPOL PP (2016,
tulis kantor yang 2017)
disediakan 1 paket

Penyediaan barang cetakan dan SKPD Jumlah barang cetakan 3 paket 10,000,000 130,000,000 SATPOL PP (2016,
penggandaan dan penggandaan yang 2017)
tersedia 3 paket

Program Peningkatan Sarana dan Tingkat ketersediaan 100 % SATPOL PP (2016,


Prasarana Aparatur sarana prasarana 2017)
aparatur dibandingkan
dengan kebutuhan

Pemeliharaan rutin/berkala SKPD Jumlah dan jenis 75 unit 174,903,400 821,995,000 SATPOL PP (2016,
kendaraan dinas/operasional kendaraan 2017)
dinas/operasionalyang
dipelihara rutin/berkala
75 unit

_______________________
162
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Peningkatan Tingkat capaian kinerja 100 % SATPOL PP (2016,
Pengembangan Sistem Pelaporan 2017)
Capaian Kinerja dan Keuangan

Penyusunan Pelaporan Keuangan SKPD Jumlah laporan 1 dokumen 17,438,800 50,000,000 SATPOL PP (2016,
Akhir Tahun keuangan akhir tahun 2017)
1 dokumen

Penyusunan RENJA, LAKIP, LPPD SKPD Jumlah dokumen 3 3 dokumen 43,907,800 110,000,000 SATPOL PP (2016,
Satpol PP dokumen 2017)

Pengawasan dan pengendalian Kabupaten Jumlah pengawasan 53 kegiatan - 220,000,000 SATPOL PP (2016,
serta evaluasi kegiatan Satpol PP dan pengendalian 53 SATPOL PP 2017)
kegiatan SATPOL PP

Program Pelayanan Administrasi cakupan layanan 100 % Dinas


Perkantoran administrasi perkantoran Pemberdayaan
Perempuan dan
Perlindungan Anak
(2017)

Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan SKPD Jumlah Kendaraan 27 Kendaraan 8,550,000 45,000,000 Dinas
Perizinan kendaraan Dinas 27 Kendaraan Pemberdayaan
dinas/operasional Perempuan dan
Perlindungan Anak
(2017)
Penyedian Jasa Komunikasi, SKPD Jumlah Jasa 12 bulan 12,000,000 35,000,000 Dinas
Sumber Daya Air dan Listrik Komunikasi dan Pemberdayaan
Informasi 12 bulan Perempuan dan
Perlindungan Anak
(2017)
Penyediaan Jasa Administrasi SKPD Jumlah Tenaga 19 orang 218,306,880 954,554,850 Dinas
Teknis Perkantoran Honorer 19 orang Pemberdayaan
Perempuan dan
Perlindungan Anak
(2017)
Fasilitasi Memperingati Hari-hari Kabupaten, Sanga- Jumlah Pameran 2 2 Pameran 35,000,000 125,000,000 Dinas
Besar tertentu (Pameran) sanga Pameran Pemberdayaan
Perempuan dan
Perlindungan Anak
(2017)
Penyediaan Jasa Administrasi SKPD Jumlah Aparatur 11 11 Orang 137,628,000 166,804,000 Dinas
Keuangan Orang Pemberdayaan
Perempuan dan
Perlindungan Anak
(2017)
Penyediaan Jasa Perbaikan SKPD Jumlah Perbaikan 52 jenis 10,000,000 50,000,000 Dinas
Peralatan Kerja peralatan Kerja 52 Pemberdayaan
jenis Perempuan dan
Perlindungan Anak
(2017)
Penyediaan Alat Tulis Kantor SKPD Jumlah Penyediaan 48 Jenis 75,000,000 175,000,000 Dinas
Alat Tulis Kantor 48 Pemberdayaan
Jenis Perempuan dan
Perlindungan Anak
(2017)
_______________________
163
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan Barang Cetakan dan SKPD Jumlah Barang 1.518 Cetakan/ 5,562,970 37,000,000 Dinas
Penggandaan Cetakan dan Penggandaan Pemberdayaan
penggandaan 1.518 Perempuan dan
Cetakan/ Penggandaan Perlindungan Anak
(2017)

Penyediaan Bahan Bacaan dan SKPD Jumlah bahan bacaan 1.584 Exemplar 6,336,000 25,000,000 Dinas
Peraturan Perundang-Undangan 1.584 Exemplar Pemberdayaan
Perempuan dan
Perlindungan Anak
(2017)
Penyediaan Makanan dan Minuman SKPD jumlah makan minum 12 Bulan 25,000,000 65,000,000 Dinas
12 Bulan Pemberdayaan
Perempuan dan
Perlindungan Anak
(2017)
Rapat-Rapat Koordinasi dan SKPD Jumlah Aparatur Yang 55 Orang 250,000,000 800,000,000 Dinas
Konsultasi dalam daerah dan ke Melaksanakan Pemberdayaan
luar daerah Perjalanan Dinas 55 Perempuan dan
Orang Perlindungan Anak
(2017)
Penyediaan Bahan Logistik Kantor SKPD Jumlah peralatan 10 Jenis 5,000,000 25,000,000 Dinas
kebersihan dan bahan Pemberdayaan
pembersih 10 Jenis Perempuan dan
Perlindungan Anak
(2017)
Program Peningkatan Sarana dan Persentase sarana dan 100 % Dinas
Prasarana Aparatur prasarana kantor Pemberdayaan
Perempuan dan
Perlindungan Anak
(2017)

Pemeliharaan Rutin Berkala SKPD Jumlah Pemeliharaan 27 Unit 41,577,350 175,000,000 Dinas
Kendaraan Dinas / Opersional Kendaraan Dinas/ Pemberdayaan
Operasional 27 Unit Perempuan dan
Perlindungan Anak
(2017)
Program Peningkatan Tingkat Capaian 100 % Dinas
Pengembangan Sistem Pelaporan Akuntabilitas Kinerja Pemberdayaan
Capaian Kinerja dan Keuangan Perempuan dan
Perlindungan Anak
(2017)

Penyusunan Dokumen Rencana SKPD Jumlah Dokumen 6 6 Dokumentasi 14,538,800 200,000,000 Dinas
Laporan Keuangan dan Kinerja Dokumentasi Pemberdayaan
Perempuan dan
Perlindungan Anak
(2017)
Program Pelayanan Administrasi JUMLAH PELAYANAN 100 % Dinas Koperasi
Perkantoran ADMINISTRASI dan Usaha Kecil
PERKANTORAN Menengah (2017)

_______________________
164
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan Bahan Bacaan Dan SKPD Jumlah Bahan Bacaan 3.600 18,000,000 85,000,000 Dinas Koperasi dan
Peraturan Perundang - Undangan Dan Peraturan Eksemplar Usaha Kecil
Perundang - Undangan Menengah (2017)
Yang Telah tersedia
3.600 Eksemplar

Penyediaan Makanan Dan SKPD Jumlah Porsi Makanan 500 Porsi 15,000,000 150,000,000 Dinas Koperasi dan
Minuman Dan Minuman 500 Usaha Kecil
Porsi Menengah (2017)

Penyediaan Jasa Komunikasi, SKPD Penyediaan Jasa 4 Rekening 170,880,000 325,000,000 Dinas Koperasi dan
Sumber Daya Air Dan Listrik Rekening Komunikasi, Usaha Kecil
Sumber Daya Air Dan Menengah (2017)
Listrik 4 Rekening

Penyediaan Jasa Peralatan Dan SKPD Jumlah Jenis / Unit / 2 Jenis 37,500,000 95,000,000 Dinas Koperasi dan
Perlengkapan Kantor Buah Peralatan Dan Usaha Kecil
Perlengkapan Kantor 2 Menengah (2017)
Jenis

Rapat - Rapat Koordinasi Dan SKPD Jumlah Paket Rapat - 210 OH 303,380,000 1,160,825,000 Dinas Koperasi dan
Konsultasi Ke Dalam Dan Ke Luar Rapat Koordinasi Dan Usaha Kecil
Daerah Konsultasi Dalam Dan Menengah (2017)
Luar Daerah 210 OH

Penyediaan Jasa Pemeliharaan Dan SKPD Jumlah Perijinan 34 unit 12,150,000 46,300,000 Dinas Koperasi dan
Perijinan Kendaraan Dinas / Kendaraan Dinas / Usaha Kecil
Operasional Operasional Yang Telah Menengah (2017)
Selesai Diurus 34 unit

Penyediaan Jasa Administrasi SKPD Jumlah Orang Jasa 38 Orang 315,000,000 565,800,000 Dinas Koperasi dan
Keuangan Administrasi Keuangan Usaha Kecil
38 Orang Menengah (2017)

Penyediaan Jasa Surat Menyurat SKPD Jumlah Lembar Surat 195 Lembar 1,200,000 1,200,000 Dinas Koperasi dan
Menyurat Yang Telah Usaha Kecil
Disediakan 195 Menengah (2017)
Lembar

Penyediaaan Jasa Administrasi SKPD Jumlah Jasa 44 Orang 514,000,000 909,578,880 Dinas Koperasi dan
Perkantoran Teknis Administrasi Usaha Kecil
Perkantoran 44 Orang Menengah (2017)

Penyediaan Alat Tulis Kantor SKPD Tersedianya Alat Tulis 1 75,000,000 125,000,000 Dinas Koperasi dan
Kantor 1 kegiatan/tahun Usaha Kecil
kegiatan/tahun Menengah (2017)

_______________________
165
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan Bahan Cetakan Dan SKPD Jumlah Jenis / Lembar 105.000 lembar 60,000,000 110,000,000 Dinas Koperasi dan
Penggandaan / Buku Barang Cetakan Usaha Kecil
Dan Penggandaan Menengah (2017)
105.000 lembar

Penyediaan Komponen Instalasi SKPD Jumlah Jenis 1 paket 50,000,000 25,000,000 Dinas Koperasi dan
Listrik / Penerangan Bangunan Komponen Instalasi Usaha Kecil
Kantor Listrik / Penerangan Menengah (2017)
Bangunan Kantor 1
paket

Program Peningkatan Sarana dan JUMLAH PENINGKATAN 100 % Dinas Koperasi


Prasarana Aparatur SARANA DAN dan Usaha Kecil
PRASARANA APARATUR Menengah (2017)

Pemeliharaan Rutin / Berkala SKPD Jumlah Unit 34 unit 81,300,000 485,367,400 Dinas Koperasi dan
Kendaraan Dinas / Operasional Kendaraan Dinas / Usaha Kecil
Operasional Yang Telah Menengah (2017)
Dapat Pemeliharaan
Rutin / Berkala 34 unit

Pemeliharaan Rutin / Berkala SKPD Jumlah Jenis 2 Jenis 8,000,000 57,420,600 Dinas Koperasi dan
Perlengkapan Gedung Kantor Perlengkapan Gedung Usaha Kecil
Kantor Yang Telah Menengah (2017)
Dapat Pemeliharaan
Rutin / Berkala 2 Jenis

Pemeliharaan Rutin / Berkala SKPD Jumlah Unit Peralatan 3 Jenis 7,500,000 38,750,000 Dinas Koperasi dan
Peralatan Gedung Kantor Gedung Kantor Yang Usaha Kecil
Telat Dapat Menengah (2017)
Pemeliharaan Rutin /
Berkala 3 Jenis

Pengadaan Perlengkapan Gedung SKPD Tersedianya 5 Jenis 87,100,000 135,500,000 Dinas Koperasi dan
Kantor Perlengkapan Gedung Usaha Kecil
Kantor 5 Jenis Menengah (2017)

Pengadaan Peralatan Gedung SKPD Tersedianya Peralatan 5 Jenis 127,870,521 95,000,000 Dinas Koperasi dan
Kantor Gedung Kantor 5 Jenis Usaha Kecil
Menengah (2017)

Pemeliharaan Rutin / Berkala SKPD Terpeliharanya Gedung 1 Paket 57,332,387 105,750,000 Dinas Koperasi dan
Gedung Kantor Kantor 1 Paket Usaha Kecil
Menengah (2017)

_______________________
166
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Peningkatan JUMLAH PENINGKATAN 100 % Dinas Koperasi
Pengembangan Sistem Pelaporan PENGEMBANGAN dan Usaha Kecil
Capaian Kinerja dan Keuangan SISTEM PELAPORAN Menengah (2017)
CAPAIAN KINERJA DAN
KEUANGAN

Penyusunan Dokumen Renstra SKPD Jumlah Dokumen 1 Dokumen 103,900,000 78,900,000 Dinas Koperasi dan
Renstra Yang Telah Di Usaha Kecil
Susun 1 Dokumen Menengah (2017)

Pendampingan Gender SKPD Jumlah Kegiatan 3 3 Kegiatan 15,000,000 85,000,000 Dinas Koperasi dan
Kegiatan Usaha Kecil
Menengah (2017)

Publikasi Kinerja Pembangunan SKPD Jumlah Event Publikasi 3 Event 90,000,000 85,000,000 Dinas Koperasi dan
Perindagkop Pada / Event 3 Event Usaha Kecil
Pembangunan Daerah Menengah (2017)

Program Pelayanan Administrasi Cakupan Layanan 100 % Dinas Pertanahan


Perkantoran Administrasi Perkantoran dan Penataan
Ruang (2017)

Penyediaan jasa Administrasi SKPD Jumlah penerima jasa 3 Orang 5,721,900 565,000,000 Dinas Pertanahan
Keuangan administrasi keuangan dan Penataan
3 Orang Ruang (2017)

Penyediaan Alat Tulis Kantor SKPD Jumlah alat tulis kantor 1 Paket 45,000,000 271,425,000 Dinas Pertanahan
1 Paket dan Penataan
Ruang (2017)
Penyediaan Jasa Komunikasi, SKPD Jumlah Bulan 12 Bulan 12 Bulan 157,200,000 221,067,000 Dinas Pertanahan
Sumber Daya Air dan Listrik dan Penataan
Ruang (2017)
Penyediaan Jasa Administrasi SKPD Tersedianya 55 Orang 590,916,720 590,916,720 Dinas Pertanahan
Teknis Honorarium Bulanan dan Penataan
Tenaga Harian Lepas Ruang (2017)
55 Orang

Penyediaan Barang Cetakan dan SKPD Jumlah Kebutuhan 8 Jenis 25,000,000 82,500,000 Dinas Pertanahan
Penggandaan barang cetakan 8 Jenis 65.000 Lembar dan Penataan
Jumlah Kebutuhan Ruang (2017)
barang cetakan 65.000
Lembar

Penyediaan Makanan dan Minuman SKPD Jumlah Makanan dan 480 Kotak 25,000,000 65,000,000 Dinas Pertanahan
minuman yang tersedia 120 Jenis dan Penataan
480 Kotak Ruang (2017)
Jumlah Makanan dan
minuman yang tersedia
120 Jenis

Rapat Rapat Koordinasi dan Kabupaten Jumlah Rapat-rapat 10 Kali 50,000,000 300,000,000 Dinas Pertanahan
Konsultasi Dalam dan Luar Daerah Koordinasi dan dan Penataan
Konsultasi yang Ruang (2017)
dilakukan 10 Kali

_______________________
167
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Peningkatan Sarana dan Cakupan Peningkatan 100 % Dinas Pertanahan
Prasarana Aparatur Sumber Daya Aparatur dan Penataan
Ruang (2017)

Pemeliharaan Rutin/Berkala SKPD Jumlah Gedung Kantor 1 Paket - - Dinas Pertanahan


Gedung Kantor yang Terpelihara 1 dan Penataan
Paket Ruang (2017)

Program Pengadaan Mebeuler SKPD Jumlah Pengadaan 8 Jenis - - Dinas Pertanahan


Mebeleur 8 Jenis dan Penataan
Ruang (2017)
Program Pelayanan Administrasi Cakupan layanan 100 % Dinas Pekerjaan
Perkantoran administrasi perkantoran Umum (2017)

Penunjang Expo Pameran SKPD tersedianya Penunjang 4 kegiatan 200,000,000 200,000,000 Dinas Pekerjaan
Expo Pameran 4 Umum (2017)
kegiatan

peningkatan jaringan internet dinas SKPD tersediannya jaringan 1 kegiatan 230,000,000 - Dinas Pekerjaan
pekerjaan umum internet di dinas 1 Umum (2017)
kegiatan

Pengadaan personal computer (PC), SKPD tersedianya 1 kegiatan 800,000,000 800,000,000 Dinas Pekerjaan
printer dan scanner dinas Pengadaan personal Umum (2017)
computer (PC), printer
dan scanner dinas 1
kegiatan

Penyediaan jasa komunukasi, SKPD tersedianya jasa 30 rekening 500,000,000 500,000,000 Dinas Pekerjaan
sumber daya air dan listrik komunukasi, sumber Umum (2017)
daya air dan listrik 30
rekening

pengadaan sistem aplikasi bank SKPD tersedianya sistem 1 kegiatan 200,000,000 - Dinas Pekerjaan
data pegawai (SIMBADAPEG) aplikasi bank data Umum (2017)
pegawai (SIMBADAPEG)
1 kegiatan

Penyediaan Perlengkapan Kegiatan SKPD tersedianya 1 kegiatan 80,000,000 80,000,000 Dinas Pekerjaan
Hari-hari tertentu Perlengkapan Kegiatan Umum (2017)
Hari-hari tertentu 1
kegiatan

Sewa Tempat Penyimpanan SKPD tersedianya Tempat 10 unit 1,000,000,000 1,000,000,000 Dinas Pekerjaan
Peralatan Kantor, Perlengkapan Penyimpanan Peralatan Umum (2017)
Kantor dan Arsip Kantor, Perlengkapan
Kantor dan Arsip 10
unit

Penyediaan jasa pemeliharaan dan SKPD tersedianya 40 unit 400,000,000 400,000,000 Dinas Pekerjaan
perizinan kendaraan pemeliharaan dan Umum (2017)
dinas/operasional perizinan kendaraan
dinas/operasional 40
unit

_______________________
168
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan jasa kebersihan kantor SKPD, Tenggarong tersedianya jasa 1 kegiatan 500,000,000 500,000,000 Dinas Pekerjaan
kebersihan kantor 1 Umum (2017)
kegiatan

Penyediaan alat tulis kantor SKPD, Tenggarong tersedianya alat tulis 140 buah 1,100,000,000 1,100,000,000 Dinas Pekerjaan
kantor 140 buah Umum (2017)

Penyediaan makanan dan minuman SKPD, Tenggarong tersedianya makanan 2.600 porsi 500,000,000 500,000,000 Dinas Pekerjaan
dan minuman 2.600 Umum (2017)
porsi

Penyediaan jasa administrasi SKPD tersedianya 90 orang 1,500,000,000 1,500,000,000 Dinas Pekerjaan
tekhnis perkantoran administrasi tekhnis Umum (2017)
perkantoran 90 orang

penyediaan barang cetakan dan SKPD tersedianya barang 1 kegiatan 200,000,000 200,000,000 Dinas Pekerjaan
penggandaan cetakan dan Umum (2017)
penggandaan 1
kegiatan

Rapat-rapat koordinasi dan SKPD, Tenggarong tersedianya koordinasi 210 kali 1,200,000,000 1,200,000,000 Dinas Pekerjaan
konsultasi ke dalam daerah dan ke dan konsultasi ke Umum (2017)
luar daerah dalam daerah dan ke
luar daerah 210 kali

Program Peningkatan Sarana dan Cakupan Peningkatan 100 % Dinas Pekerjaan


Prasarana Aparatur Kapasitas Sumber Daya Umum (2017)
Aparatur

Penataan Kearsipan Keuangan. SKPD Tertatatnya kearsipan 1 kegiantan 220,000,000 220,000,000 Dinas Pekerjaan
keuangan 1 kegiantan Umum (2017)

inventarisasi aset barang milik SKPD tersedianya data 12 bulan 150,000,000 150,000,000 Dinas Pekerjaan
daerah inventaris aset barang Umum (2017)
milik daerah 12 bulan

Pengadaan Baju Dinas SKPD Tersedianya baju dinas 3 kegiatan 920,000,000 920,000,000 Dinas Pekerjaan
3 kegiatan Umum (2017)

Pengadaan peralatan kePUan SKPD tersedianya peralatan 1 kegiatan 1,000,000,000 - Dinas Pekerjaan
kePUan 1 kegiatan Umum (2017)

Pengadaan papan informasi SKPD tersedianya papan 1 kegiatan 500,000,000 - Dinas Pekerjaan
elektronik dinas informasi elektronik Umum (2017)
dinas 1 kegiatan

Pemeliharaan Rutin/Berkala SKPD, Tenggarong Terpeliharanya 41 kali 60,000,000 60,000,000 Dinas Pekerjaan
Peralatan Gedung Kantor Peralatan Gedung Umum (2017)
Kantor 41 kali

_______________________
169
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Peningkatan FALSE FALSE Dinas Pekerjaan
Pengembangan Sistem Pelaporan Umum (2017)
Capaian Kinerja dan Keuangan

Pendampingan Jasa Advokasi SKPD Terfasilitasinya jasa 22 kegiatan 90,000,000 90,000,000 Dinas Pekerjaan
advokasi 22 kegiatan Umum (2017)

Penyusunan Laporan Keuangan SKPD tersusunnya Laporan 4 dokumen 50,000,000 50,000,000 Dinas Pekerjaan
Semester dan Akhir Tahun. Keuangan Semester Umum (2017)
dan Akhir Tahun. 4
dokumen

Penyusunan LPPD dan Pelaporan SKPD tersusunnya LPPD dan 2 dokumen 50,000,000 50,000,000 Dinas Pekerjaan
Capaian Kinerja DPU. Pelaporan Capaian Umum (2017)
Kinerja DPU. 2
dokumen

Penyusunan Perencanaan Strategik SKPD Tersusunnya rencana 10 dokumen 300,000,000 300,000,000 Dinas Pekerjaan
strategik 10 dokumen Umum (2017)

Program Pelayanan Administrasi Cakupan Layanan 100 % Dinas Perumahan


Perkantoran Administrasi Perkantoran dan Kawasan
Pemukiman
(2017)

Penyediaan jasa Komunikasi, SKPD Jumlah Rekening Yang 3 Rekening 3,457,000,000 4,500,000,000 Dinas Perumahan
Sumber Daya Air dan Listrik di Bayar 3 Rekening dan Kawasan
Pemukiman (2017)

Penyediaan bahan logistik kantor SKPD Jumlah bahan logistik 1 paket 152,788,000 150,000,000 Dinas Perumahan
kantor Yang Tersedia 1 dan Kawasan
paket Pemukiman (2017)

Penyediaan makanan dan minuman SKPD Jumlah penyediaan 18.960 250,000,000 350,000,000 Dinas Perumahan
makanan dan minuman Kotak/Kaleng dan Kawasan
18.960 Kotak/Kaleng Paket Pemukiman (2017)
Paket

Rapat-rapat koordinasi dan SKPD Jumlah rapat-rapat 0 400,000,000 900,000,000 Dinas Perumahan
konsultasi ke dalam daerah dan ke koordinasi dan dan Kawasan
luar daerah konsultasi ke dalam Pemukiman (2017)
daerah dan ke luar
daerah / ke luar
daerah 0

Penyediaan jasa administrasi SKPD Jumlah penyediaan 552.766 24,262,090,080 29,000,000,000 Dinas Perumahan
Teknis Perkantoran jasa administrasi teknis org/bln/ship dan Kawasan
perkantoran 552.766 Pemukiman (2017)
org/bln/ship

_______________________
170
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan Jasa Jaminan SKPD Jumlah Petugas 806 orang 200,000,000 250,000,000 Dinas Perumahan
Pemeliharaan Kesehatan Non PNS Kebersihan Yang dan Kawasan
mendapatkan jaminan Pemukiman (2017)
pemeliharaan
kesehatan 806 orang

Penyediaan Perlengkapan Hari Hari Kabupaten, SKPD 129,597,520 79,597,520 Dinas Perumahan
Tentu dan Kawasan
Pemukiman (2017)

Penyediaan jasa pemeliharaan dan SKPD Jumlah Kendaraan 225 unit 100,000,000 200,000,000 Dinas Perumahan
perizinan kendaraan yang di Pelihara / izin dan Kawasan
dinas/operasional kendaraan 225 unit Pemukiman (2017)

Penyediaan jasa administrasi SKPD Jumlah jasa 12 bulan 1,267,171,200 3,400,000,000 Dinas Perumahan
keuangan penyediaan dan Kawasan
administrasi keuangan Pemukiman (2017)
12 bulan

Penyediaan jasa kebersihan kantor SKPD Luas Lantai Area kerja 0 250,000,000 300,000,000 Dinas Perumahan
Yang di bersihkan 0 dan Kawasan
Pemukiman (2017)

Penyediaan alat tulis kantor SKPD Jumlah alat tulis kantor 10.587 Rim, 250,000,000 550,000,000 Dinas Perumahan
Yang di Sediakan Box, Pak, Lusin, dan Kawasan
10.587 Rim, Box, Pak, Unit, Buah, Pemukiman (2017)
Lusin, Unit, Buah, Kotak, Roll
Kotak, Roll

Penyediaan barang cetakan dan SKPD Jumlah barang cetakan 11.115 Blok, 300,000,000 550,000,000 Dinas Perumahan
penggandaan dan penggandaan Rim, Lembar dan Kawasan
Yang di Sediakan / Pemukiman (2017)
cetakan dan
penggandaan 11.115
Blok, Rim, Lembar

Penyediaan bahan bacaan dan SKPD Jumlah bahan bacaan 30.000 100,000,000 150,000,000 Dinas Perumahan
peraturan perundang-undangan dan peraturan Eksemplar dan Kawasan
perundang-undangan Pemukiman (2017)
Yang Tersedia /
peraturan perundang
undangan 30.000
Eksemplar

Program Peningkatan Sarana dan Tingkat kepatuhan 100 % Dinas Perumahan


Prasarana Aparatur aparatur dan Kawasan
Pemukiman
(2017)

Pengadaan peralatan gedung SKPD Jumlah peralatan 300 buah 70,000,000 500,000,000 Dinas Perumahan
kantor pengadaan gedung dan Kawasan
kantor 300 buah Pemukiman (2017)

_______________________
171
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pemeliharaan rutin/berkala SKPD Jumlah kendaraan 225 unit 1,340,353,200 2,500,000,000 Dinas Perumahan
kendaraan dinas/operasional dinas yang dan Kawasan
mendapatkan Pemukiman (2017)
pemeliharaan rutin
berkala 225 unit

Pemeliharaan rutin/berkala SKPD umlah pemeliharaan 225 150,000,000 450,000,000 Dinas Perumahan
peralatan gedung kantor rutin / berkala Buah/Unit/Kali dan Kawasan
peralatan gedung Pemukiman (2017)
kantor 225
Buah/Unit/Kali

Pengadaan Hardware dan Software SKPD 2,000,000,000 - Dinas Perumahan


Untuk Sistem Inventarisasi dan dan Kawasan
Pelaporan Berbasis Website Pemukiman (2017)
(SIMINPEL)
Program Peningkatan Kapasitas Cakupan Peningkatan 100 % Dinas Perumahan
Sumber Daya Aparatur Kapasitas Sumber Daya dan Kawasan
Aparatur Pemukiman
(2017)

Sosialisasi dalam rangka Serttifikasi SKPD 250,000,000 - Dinas Perumahan


ISO dan Pembinaan Spritual (ESQ) dan Kawasan
PNS di lingkungan Dinas Pemukiman (2017)
Perumahan dan Kawasan
Permukiman
Bimtek pelaksanaan teknis SKPD 120,000,000 - Dinas Perumahan
Pengolahan, Penyusunan dan dan Kawasan
Pelaporan data berbasis website Pemukiman (2017)

Bimtek Pelaksanaan Pelatihan SKPD 80,000,000 - Dinas Perumahan


Teknis Pengendalian dan dan Kawasan
Pengawasan Pemukiman (2017)

Bimtek peningkatan pemahaman 137,500,000 - Dinas Perumahan


metode dan tehnik penyusunan dan Kawasan
Renstra,Renja,Lakip,dan PPRG Pemukiman (2017)
Ta.2017
Bimtek Penyusunan Laporan 137,500,000 - Dinas Perumahan
Berbasis Acrual dan Pengelolaan dan Kawasan
Aset/Barang Milik Daerah Pemukiman (2017)

Program Peningkatan Tingkat ketepatan waktu 100 % Dinas Perumahan


Pengembangan Sistem Pelaporan pelaporan capaian dan Kawasan
Capaian Kinerja dan Keuangan kinerja dan keuangan Pemukiman
(2017)

Fasilitasi dan Koordinasi Lintas SKPD 161,000,000 170,000,000 Dinas Perumahan


Bidang dan Kawasan
Pemukiman (2017)

_______________________
172
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyusunan Laporan Sistem SKPD 100,000,000 - Dinas Perumahan
Pengendalian Interen Pemerintah dan Kawasan
(SPIP) di Lingkup Di Lingkup Dinas Pemukiman (2017)
Perumahan dan Kawasan
Perumahan dan Kawasan
Permukiman
Penyusunan Renstra Dinas SKPD 100,000,000 - Dinas Perumahan
Perumahan dan Kawasan dan Kawasan
Perumahan Pemukiman (2017)

Program Pelayanan Administrasi Cakupan layanan 100 % Dinas Lingkungan


Perkantoran administrasi perkantoran Hidup dan
Kehutanan (2017)

Penyediaan Jasa Komunikasi SKPD Tersedianya jasa 12 bulan 252,000,000 252,500,000 Dinas Lingkungan
Sumber Daya Air dan Listrik komunikasi, sumber Hidup dan
daya air, listrik dan Kehutanan (2017)
internet 12 bulan

Penyediaan Makan dan Minuman SKPD Tersedianya makan 0 Jenis 12,000,000 33,450,000 Dinas Lingkungan
dan minum rapat tamu 14 Hidup dan
0 Jenis Kehutanan (2017)
14

Rapat-Rapat Koordinasi dan SKPD Tercapainya koordinasi 30 kali rapat 150,000,000 150,000,000 Dinas Lingkungan
Konsultasi ke dalam dan keluar dan sinkronisasi Hidup dan
daerah program dan kegiatan Kehutanan (2017)
30 kali rapat

Penyediaan Jasa Administrasi SKPD Tersedianya jasa 12 bulan 820,000,000 615,000,000 Dinas Lingkungan
Keuangan teknis keuangan 12 Hidup dan
bulan Kehutanan (2017)

Penyediaan Alat Tulis Kantor SKPD Tersedianya 52 Jenis 75,000,000 89,000,000 Dinas Lingkungan
perlengkapan alat tulis Hidup dan
kantor 52 Jenis Kehutanan (2017)

Penyediaan Barang Cetakan dan SKPD Tersedianya barang 4 Jenis 18,923,489 32,241,850 Dinas Lingkungan
Penggandaan cetakan dan Hidup dan
penggandaan 4 Jenis Kehutanan (2017)

Penyediaan Komponen Instalasi SKPD Tersedianya 200 Jenis 5,000,000 10,000,000 Dinas Lingkungan
listrik/Penerangan bangunan kantor komponen instalasi Hidup dan
listrik 200 Jenis Kehutanan (2017)

Penyediaan Bahan Bacaan dan SKPD Tersedianya bahan 11.520 15,000,000 70,000,000 Dinas Lingkungan
Peraturan Perundang-undangan bacaan 11.520 Exemplar Hidup dan
Exemplar Kehutanan (2017)

_______________________
173
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan bahan logistik kantor SKPD Meningkatnya 12 Bulan 10,000,000 10,000,000 Dinas Lingkungan
kebersihan kantor 12 Hidup dan
Bulan Kehutanan (2017)

Program Peningkatan Sarana dan Cakupan peningkatan 100 % Dinas Lingkungan


Prasarana Aparatur sarana dan prasarana Hidup dan
aparatur Kehutanan (2017)

Pemeliharaan rutin/berkala SKPD Jumlah perbaikan 10 10 jenis 75,000,000 75,000,000 Dinas Lingkungan
peralatan gedung kantor jenis perbaikan perbaikan Hidup dan
Kehutanan (2017)

Program Peningkatan Kapasitas Cakupan peningkatan 100 % Dinas Lingkungan


Sumber Daya Aparatur kapasitas sumber daya Hidup dan
aparatur Kehutanan (2017)

Pendidikan dan Pelatihan formal SKPD Meningkatnya 19 orang 100,000,000 400,000,000 Dinas Lingkungan
analis laboratorium dan kapasitas sumber daya Hidup dan
pengelolaan lingkungan hidup aparatur dan kualitas Kehutanan (2017)
pengawasan dibidang
lingkungan hidup 19
orang

Program Peningkatan Tingkat ketepatan waktu 100 % Dinas Lingkungan


Pengembangan Sistem Pelaporan pelaporan capaian Hidup dan
Capaian Kinerja dan Keuangan kinerja dan keuangan Kehutanan (2017)

Penyusunan laporan keuangan SKPD Terpenuhinya 12 Bulan 50,000,000 131,000,000 Dinas Lingkungan
semesteran pelayanan administrasi Hidup dan
keuangan internal dan Kehutanan (2017)
eksternal 12 Bulan

Penyusunan Dokumen SKPD Tersedianya Dokumen 5 Dokumen 50,000,000 180,000,000 Dinas Lingkungan
Perencanaan, Laporan Kinerja serta (Renstra, Renja, LKJIP, Hidup dan
Monev LPPD, dan Monev) 5 Kehutanan (2017)
Dokumen

Program Pelayanan Administrasi Persentase pelayanan 100 Persen Dinas


Perkantoran administrasi perkantoran Pengendalian
Penduduk dan
Keluarga
Berencana (2017)

_______________________
174
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan SKPD Jumlah kendaraan 124 Unit 24,000,000 24,000,000 Dinas
Perizinan kendaraan Dinas 124 Unit Pengendalian
dinas/operasional Penduduk dan
Keluarga
Berencana (2017)

Penyediaan Bahan Logistik Kantor SKPD jumlah peralata dan 35 alat 10,000,000 10,000,000 Dinas
kebersihan dan bahan Pengendalian
pembersih 35 alat Penduduk dan
Keluarga
Berencana (2017)

Penyedian Jasa Komunikasi, SKPD jumlah jasa 3 rekening 115,200,000 115,200,000 Dinas
Sumber Daya Air dan Listrik komunikasi , sumber Pengendalian
daya air dan listrik 3 Penduduk dan
rekening Keluarga
Berencana (2017)

Jasa Administrasi Teknis SKPD Jumlah tenaga Honorer 58 THL 854,420,160 854,420,160 Dinas
Perkantoran 58 THL Pengendalian
Penduduk dan
Keluarga
Berencana (2017)

Penyediaan Jasa Administrasi SKPD Terpenuhinya 15 orang 136,366,700 136,366,700 Dinas


Keuangan kebutuhan aparatur Pengendalian
dalam mendukung Penduduk dan
topuksi tahun 2018 15 Keluarga
orang Berencana (2017)

Penyediaan Jasa Perbaikan SKPD Jumalah Perbaikan 1 paket 14,504,897 14,504,897 Dinas
Peralatan Kerja peralatan Kerja 1 paket Pengendalian
Penduduk dan
Keluarga
Berencana (2017)

Penyediaan Alat Tulis Kantor SKPD jumlah penyediaan 35 jenis 40,000,000 40,000,000 Dinas
ATK 35 jenis Pengendalian
Penduduk dan
Keluarga
Berencana (2017)

Penyediaan Barang Cetakan dan SKPD jumlah cetakan dan 16.667 lembar 5,000,000 5,000,000 Dinas
Penggandaan Penggandaan 16.667 Pengendalian
lembar Penduduk dan
Keluarga
Berencana (2017)

Penyediaan Bahan Bacaan dan SKPD JUMLAH BAHAN 360 exemplar 2,500,000 2,500,000 Dinas
Peraturan Perundang-Undangan BACAAN 360 exemplar Pengendalian
Penduduk dan
Keluarga
Berencana (2017)

_______________________
175
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan Makanan dan Minuman SKPD jumlah makan minum 12 bulan 20,000,000 20,000,000 Dinas
12 bulan Pengendalian
Penduduk dan
Keluarga
Berencana (2017)

Rapat-Rapat Koordinasi dan SKPD JUMLAH APARATUR 122 Orang - - Dinas


Konsultasi dalam daerah dan ke 122 Orang Pengendalian
luar daerah Penduduk dan
Keluarga
Berencana (2017)

Program Peningkatan Sarana dan Persentase sarana dan 100 Persen Dinas
Prasarana Aparatur prasarana kantor Pengendalian
Penduduk dan
Keluarga
Berencana (2017)

Pemeliharaan Rutin Berkala SKPD pemeliharaan 115 unit 35,000,000 35,000,000 Dinas
Kendaraan Dinas / Opersional kendaraan dinas / Pengendalian
operasional DP2KB Penduduk dan
115 unit Keluarga
Berencana (2017)

Program Peningkatan Tingkat Capaian 100 persen Dinas


Pengembangan Sistem Pelaporan Akuntabilitas Kinerja Pengendalian
Capaian Kinerja dan Keuangan Penduduk dan
Keluarga
Berencana (2017)

Penyusunan Dokumen Rencana SKPD JUMLAH DOKUMEN 6 6 LAPORAN - - Dinas


Laporan Keuangan dan Kinerja LAPORAN Pengendalian
Penduduk dan
Keluarga
Berencana (2017)

Program Pelayanan Administrasi Cakupan Layanan 100 % Dinas


Perkantoran Pelayanan Administrasi Perindustrian dan
Perkantoran Perdagangan
(2017)

Penyediaan jasa administrasi SKPD Jumlah jasa 186 orang 3,004,520,640 3,123,847,040 Dinas Perindustrian
perkantoran teknis administrasi tekhnis dan Perdagangan
perkantoran 186 orang (2017)

Penyediaan jasa kebersihan kantor SKPD Jumlah Gedung dan 6 gedung 81,183,785 135,400,000 Dinas Perindustrian
jasa kebersihan kantor dan Perdagangan
6 gedung (2017)

Penyediaan alat tulis kantor SKPD Tersedianya alat Tulis 50 jenis 100,000,000 175,000,000 Dinas Perindustrian
Kantor 50 jenis dan Perdagangan
(2017)

_______________________
176
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan bahan cetakan dan SKPD Jumlah Cetakan dan 35 jenis, 200,000,000 150,750,000 Dinas Perindustrian
penggandaan pengadaan 35 jenis, lembar, buku dan Perdagangan
lembar, buku (2017)

Penyediaan komponen instalasi SKPD Jumlah jenis 20 jenis 718,400,000 35,000,000 Dinas Perindustrian
listrik/penerangan bangunan kantor komponen instalasi dan Perdagangan
listrik 20 jenis (2017)

Penyediaan bahan obat-obatan SKPD Jumlah obat air IPAL 1 1 jenis 25,000,000 175,500,000 Dinas Perindustrian
jenis dan Perdagangan
(2017)

Penyediaan logistik kantor SKPD Jumlah bahan logistik 18 jenis 160,000,000 136,950,000 Dinas Perindustrian
yang tersedia 18 jenis dan Perdagangan
(2017)

Penyediaan makanan dan minuman SKPD Jumlah porsi makanan 490 porsi 40,000,000 175,287,500 Dinas Perindustrian
dan minuman 490 dan Perdagangan
porsi (2017)

Rapat-rapat koordinasi dan SKPD Jumlah rapat-rapat 75 kali 275,000,000 1,360,825,000 Dinas Perindustrian
konsultasi ke dalam dan luar koordinasi dalam/luar dan Perdagangan
daerah daerah 75 kali (2017)

Penyediaan jasa peralatan dan SKPD Jumlah jenis peralatan 11 unit 10,000,000 134,500,000 Dinas Perindustrian
perlengkapan kantor dan perlengkapan dan Perdagangan
kantor 11 unit (2017)

Penyediaan jasa pemeliharaan dan SKPD Jumlah perizinan 81 unit 36,000,000 56,300,000 Dinas Perindustrian
perizinan kendaraan kendaraan dan Perdagangan
dinas/operasional dinas/operasional 81 (2017)
unit

Penyediaan administrasi keuangan SKPD Penyediaan Jasa 25 orang 192,876,000 765,650,000 Dinas Perindustrian
administrasi keuangan dan Perdagangan
25 orang (2017)

Program Peningkatan Sarana dan Cakupan peningkatan 100 % Dinas


Prasarana Aparatur sarana dan prasarana Perindustrian dan
aparatur Perdagangan
(2017)

Pemeliharaan rutin/berkala SKPD Jumlah unit kendaraan 29 kendaraan 465,640,000 685,367,400 Dinas Perindustrian
kendaraan dinas/operasional dinas/operasional 29 0 dan Perdagangan
kendaraan (2017)
0

Pemeliharaan rutin/berkala gedung SKPD Terpeliharanya gedung 1 unit 135,000,000 57,420,600 Dinas Perindustrian
kantor kantor 1 unit dan Perdagangan
(2017)

_______________________
177
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pemeliharaan rutin/berkala SKPD Jumlah Jenis Peralatan 10 unit 10,000,000 41,320,600 Dinas Perindustrian
peralatan gedung kantor gedung kantor 10 unit dan Perdagangan
(2017)

Pengadaan perlengkapan gedung SKPD Tersedianya 46 unit 47,000,000 205,593,400 Dinas Perindustrian
kantor Perlengkapan gedung dan Perdagangan
kantor 46 unit (2017)

Pengadaan peralatan gedung SKPD tersedianya Peralatan 33 unit 175,000,000 204,416,000 Dinas Perindustrian
kantor Gedung Kantor 33 unit dan Perdagangan
(2017)

Program Peningkatan Disiplin Cakupan Peningkatan 100 % Dinas


Aparatur Disiplin Apatatur Perindustrian dan
Perdagangan
(2017)

Pengadaan Pakaian kerja Lapangan SKPD Tersedianya Pakaian 95 stel 32,100,000 32,100,000 Dinas Perindustrian
Kerja Lapangan 95 stel dan Perdagangan
(2017)

Bimtek Pengolahan IPAL (Pasar) SKPD Jumlah peserta bimtek 2 orang 30,000,000 30,000,000 Dinas Perindustrian
2 orang dan Perdagangan
(2017)

Program Pelayanan Administrasi Cakupan Layanan 100 % Dinas Penanaman


Perkantoran Administrasi Perkantoran Modal dan
Pelayanan
Terpadu Satu
Pintu (2017)

Penyediaan Jasa Waktu penyediaan jasa 30.000.000 50,000,000 325,000,000 Dinas Penanaman
Komunikasi,Sumber Daya & Listrik komunikasi sumber Bulan Modal dan
daya air dan listrik Pelayanan Terpadu
30.000.000 Bulan Satu Pintu (2017)

Penyediaan Jasa Administrasi SKPD Jumlah Tenaga 51 Orang 549,187,656 549,187,656 Dinas Penanaman
Perkantoran Pendukung Non PNS Modal dan
51 Orang Pelayanan Terpadu
Satu Pintu (2017)

Rapat-rapat Koordinasi dan Kabupaten Jumlah Pegawai yang 70 Orang 325,000,000 1,000,000,000 Dinas Penanaman
Konsultasi ke Dalam Daerah,Luar Melakukan Koordinasi Modal dan
Daerah dan Luar Negeri dan Konsultasi Didalam Pelayanan Terpadu
Daerah,Diluar Daerah Satu Pintu (2017)
dan Luar Negeri 70
Orang

_______________________
178
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan Makanan dan Minuman SKPD Jumlah Orang yang 1.400 Kotak 85,000,000 275,000,000 Dinas Penanaman
disediakan makanan 600 Kaleng Modal dan
dan minuman 1.400 600 Bungkus Pelayanan Terpadu
Kotak Satu Pintu (2017)
Jumlah Orang yang
disediakan makanan
dan minuman 600
Kaleng
Jumlah Orang yang
disediakan makanan
dan minuman 600
Bungkus

Penyediaan jasa perbaikan 48,000,000 45,000,000 Dinas Penanaman


peralatan kerja Modal dan
Pelayanan Terpadu
Satu Pintu (2017)

Penyediaan Jasa Surat Menyurat 1,950,000 2,400,000 Dinas Penanaman


Modal dan
Pelayanan Terpadu
Satu Pintu (2017)

Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan SKPD Terbayarnya pajak 58 unit 25,000,000 23,651,000 Dinas Penanaman
Perizinan Kendaraan perizinan kendaraan Modal dan
Dinas/Operasional dinas operasional 58 Pelayanan Terpadu
unit Satu Pintu (2017)

Penyediaan Jasa Administrasi SKPD Jumlah tenaga 22 orang 215,571,600 250,000,000 Dinas Penanaman
Keuangan pendukung Modal dan
administrasi keuangan Pelayanan Terpadu
22 orang Satu Pintu (2017)

Penyediaan Alat Tulis Kantor SKPD Jumlah dan jenis alat 52 jenis 76,234,824 175,000,000 Dinas Penanaman
tulis kantor yang Modal dan
disediakan 52 jenis Pelayanan Terpadu
Satu Pintu (2017)

Penyediaan Barang Cetakan dan SKPD Jumlah dan jenis 29 Jenis 65,000,000 175,000,000 Dinas Penanaman
Penggandaan barang cetakan dan Modal dan
penggandaan yang Pelayanan Terpadu
disediakan 29 Jenis Satu Pintu (2017)

Penyediaan Bahan Logistik Kantor SKPD Jumlah dan jenis 29 Jenis 10,000,000 125,000,000 Dinas Penanaman
bahan kantor yang Modal dan
disediakan 29 Jenis Pelayanan Terpadu
Satu Pintu (2017)

_______________________
179
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan Bahan bacaan dan SKPD Jumlah Bahan Bacaan 440.000 Eks 11,000,000 82,200,000 Dinas Penanaman
Peraturan Perundang-undangan dan Peraturan Modal dan
Perundang-Undangan Pelayanan Terpadu
yang disediakan Satu Pintu (2017)
440.000 Eks

Program Peningkatan Sarana dan Meningkatnya sarana 171 unit Dinas Penanaman
Prasarana Aparatur dan prasarana aparatur Modal dan
Pelayanan
Terpadu Satu
Pintu (2017)

Pemeliharaan Rutin/ Berkala SKPD Jumlah gedung kantor 30 Unit 45,000,000 225,000,000 Dinas Penanaman
Perlengkapan Gedung Kantor yang dipelihara Modal dan
rutin/berkala 30 Unit Pelayanan Terpadu
Satu Pintu (2017)

Pemeliharaan Rutin/ Berkala SKPD Jumlah dan jenis 46 Unit 160,000,000 275,000,000 Dinas Penanaman
Kendaraan Dinas/ Operasional Kendaraan Dinas/ Modal dan
Operasional yang Pelayanan Terpadu
dipelihara rutin/berkala Satu Pintu (2017)
46 Unit

Program Peningkatan Kapasitas Cakupan aparatur yang 52 orang Dinas Penanaman


Sumber Daya Aparatur mengikuti pendidikan Modal dan
dan latihan Pelayanan
Terpadu Satu
Pintu (2017)

Penyusunan Kompetensi ASN Intern Tersusunnya laporan 80% 50,000,000 100,000,000 Dinas Penanaman
OPD Kompetensi ASN Intern Modal dan
OPD 80 % Pelayanan Terpadu
Satu Pintu (2017)

Program Peningkatan Jumlah dokumen 8 dokumen Dinas Penanaman


Pengembangan Sistem Pelaporan laporan capaian kinerja Modal dan
Capaian Kinerja dan Keuangan dan keuangan Pelayanan
Terpadu Satu
Pintu (2017)

Penyusunan Laporan Keuangan SKPD, Kembang Jumlah dokumen 7 dokumen - 150,000,000 Dinas Penanaman
Janggut, Sanga-sanga, laporan keuangan 7 Modal dan
Tenggarong Seberang, dokumen Pelayanan Terpadu
Kota Bangun, Loa Satu Pintu (2017)
Janan, Marang Kayu,
Muara Badak, Muara
Jawa, Muara Muntai,
Samboja

_______________________
180
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyusunan Dokumen Kabupaten, SKPD, Loa Jumlah Dokumen 7 dokumen 124,310,000 350,000,000 Dinas Penanaman
Perencanaan dan Laporan Kinerja Kulu, Sanga-sanga, Laporan perenecanaan, Modal dan
serta Monev Marang Kayu, laporan kinerja dan Pelayanan Terpadu
Tenggarong, Anggana, keuangan serta monev Satu Pintu (2017)
Sebulu, Kembang 7 dokumen
Janggut, Tabang,
Kenohan, Muara
Badak, Muara Jawa,
Kota Bangun, Muara
Kaman, Tenggarong
Seberang, Loa Janan,
Muara Wis, Samboja,
Muara Muntai

Program Pelayanan Administrasi Meningkatnya 80 % Badan


Perkantoran Pelayanan Administrasi Pendapatan
Perkantoran Daerah (2017)

Penyediaan Jasa Administrasi SKPD 350,000,000 658,393,950 Badan Pendapatan


Keuangan Daerah (2017)

Penyediaan Jasa Surat Menyurat SKPD 15,000,000 30,000,000 Badan Pendapatan


Daerah (2017)

Penyediaan Alat Tulis Kantor SKPD 150,000,000 600,000,000 Badan Pendapatan


Daerah (2017)

Penyediaan Barang Cetakan dan SKPD 200,000,000 700,000,000 Badan Pendapatan


Penggandaan Daerah (2017)

Penyediaan Bahan Bacaan dan SKPD 80,000,000 124,668,000 Badan Pendapatan


Peraturan Perundang-Undangan Daerah (2017)

Rapat Koordinasi dan Konsultasi ke SKPD 866,441,440 7,000,000,000 Badan Pendapatan


dalam dan ke Luar Daerah Daerah (2017)

Penyediaan Jasa Komunikasi SKPD 800,000,000 1,196,535,000 Badan Pendapatan


Sumber Daya Air dan Listrik Daerah (2017)

Penyediaan Jasa Administrasi SKPD 811,441,440 811,441,440 Badan Pendapatan


Tekhnis Perkantoran Daerah (2017)

Program Peningkatan Sarana dan Meningkatnya Sarana 80 % Badan


Prasarana Aparatur dan Prasarana Aparatur Pendapatan
Daerah (2017)
Pengembangan Sistem PAD online SKPD 1,200,000,000 1,200,000,000 Badan Pendapatan
untuk semua layanan PAD yang Daerah (2017)
terintegrasi
Pemeliharaan Rutin/Berkala SKPD Jumlah Pemeliharaan 12 Bulan 200,000,000 650,000,000 Badan Pendapatan
Perlengkapan Gedung Kantor Gedung Kantor 12 Daerah (2017)
Bulan

Pemeliharaan Rutin/Berkala SKPD 375,000,000 750,000,000 Badan Pendapatan


Gedung Kantor Daerah (2017)

_______________________
181
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan Gedung Tempat Kerja SKPD 50,000,000 150,000,000 Badan Pendapatan
Daerah (2017)

Pengadaan Peralatan dan SKPD 500,000,000 1,001,397,516 Badan Pendapatan


Perlengkapan Kantor Daerah (2017)

Program Peningkatan Kapasitas Meningkatnya Kapasitas 80 % Badan


Sumber Daya Aparatur Sumber Daya Aparatur Pendapatan
Daerah (2017)
Pameran dan Promosi Dispenda SKPD 40,000,000 200,000,000 Badan Pendapatan
Daerah (2017)

Program Peningkatan Tercapainya 80 % Badan


Pengembangan Sistem Pelaporan Peningkatan Pendapatan
Capaian Kinerja dan Keuangan Pengembangan Sistem Daerah (2017)
Pelaporan Capaian
Kinerja dan Keuangan

Reviuw Rencana Strategis SKPD 123,097,800 180,000,000 Badan Pendapatan


(RENSTRA) dan IKU Daerah (2017)

Peningkatan Manajemen Asset SKPD 100,000,000 300,000,000 Badan Pendapatan


Barang Daerah (2017)

Penyusunan Prognosis dan Laporan SKPD 75,000,000 115,499,900 Badan Pendapatan


Keuangan Daerah (2017)

Penyusunan IKM (Indeks Kepuasan SKPD 250,000,000 350,000,000 Badan Pendapatan


Masyarakat) Daerah (2017)

Perubahan Perbup Pajak Daerah SKPD 250,000,000 500,000,000 Badan Pendapatan


Menyesuaikan Momenklatur Daerah (2017)
Dispenda Menjadi Bapenda
Validasi dan Konfirmasi Data SKPD 100,000,000 130,000,000 Badan Pendapatan
Penerimaan Pendapatan Asli Daerah (2017)
Daerah Pada Bendahara
Penerimaan
Penyusunan Laporan Kinerja SKPD 111,697,800 155,697,800 Badan Pendapatan
Instansi Pemerintah (LKIP) Daerah (2017)

Penyusunan Rencana Kerja SKPD 99,203,744 155,000,000 Badan Pendapatan


(RENJA),RKA dan DPA/DPPA Daerah (2017)

Penyusunan perjanjian kinerja dan SKPD 54,869,400 137,000,000 Badan Pendapatan


LPPD Daerah (2017)

Validasi Data dan Informasi SKPD 100,000,000 158,000,000 Badan Pendapatan


Kepegawaian Daerah (2017)

Program Pelayanan Administrasi Tingkat Pelayanan 100 % Badan


Perkantoran Administrasi perkantoran Kepegawaian
Daerah,
Pendidikan dan
Pelatihan Daerah
(2017)

_______________________
182
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan jasa komunikasi, SKPD , Kota Bangun, Muara 108 rekening 139,550,000 479,400,000 Badan
sumber daya air dan listrik Badak, Muara Kaman, Kepegawaian
Samboja, Tenggarong Daerah, Pendidikan
SeberangJumlah dan Pelatihan
pembayaran rekening Daerah (2017)
telepon,air dan listrik
108 rekening

Penyediaan jasa pemeliharaan dan SKPD Jumlah kendaraan 16 kendaraan 9,000,000 12,150,000 Badan
perizinan kendaraan dinas perizinan Kepegawaian
dinas/operasional perpanjangan STNK 16 Daerah, Pendidikan
kendaraan dan Pelatihan
Daerah (2017)

Penyediaan jasa perbaikan SKPD, Tenggarong Jumlah peralatan kerja 15 unit 15,000,000 242,500,000 Badan
peralatan kerja yg diperbaiki 15 unit Kepegawaian
Daerah, Pendidikan
dan Pelatihan
Daerah (2017)

Penyediaan alat tulis kantor SKPD Jumlah jenis alat tulis 1 Paket 126,661,900 250,000,000 Badan
kantor 1 Paket Kepegawaian
Daerah, Pendidikan
dan Pelatihan
Daerah (2017)

Penyediaan barang cetakan dan SKPD Jumlah Barang 3 Paket 102,722,426 345,000,000 Badan
penggandaan cetakan dan 0 Kepegawaian
penggandaan 3 Paket Daerah, Pendidikan
0 dan Pelatihan
Daerah (2017)

Penyediaan bahan bacaan dan SKPD jumlah bahan bacaan 10.000 15,000,000 60,170,000 Badan
peraturan perundang-undangan dan perbup 10.000 Eksemplar Kepegawaian
Eksemplar Daerah, Pendidikan
dan Pelatihan
Daerah (2017)

Penyediaan makanan dan minuman SKPD Jumlah Makan dan 2 Paket 97,691,000 42,000,000 Badan
Minum 2 Paket Kepegawaian
Daerah, Pendidikan
dan Pelatihan
Daerah (2017)

Rapat-rapat koordinasi dan Kabupaten Jumlah Kegiatan Rapat 206 orang 665,000,000 550,000,000 Badan
konsultasi ke dalam daerah dan ke Rapat dan Koordinasi Kepegawaian
luar daerah 206 orang Daerah, Pendidikan
dan Pelatihan
Daerah (2017)

_______________________
183
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan jasa administrasi SKPD Jumlah Jasa 276 orang 305,400,960 310,000,000 Badan
Teknis Perkantoran Administrasi Teknis Kepegawaian
Perkantoran 276 orang Daerah, Pendidikan
dan Pelatihan
Daerah (2017)

Penyediaan jasa surat menyurat SKPD, Tenggarong Jumlah Jasa Surat 12 Bulan 12,954,284 22,000,000 Badan
Menyurat 12 Bulan Kepegawaian
Daerah, Pendidikan
dan Pelatihan
Daerah (2017)

Penyediaan jasa administrasi SKPD Jumlah Jasa 264 orang 167,125,400 489,663,400 Badan
keuangan Administrasi Keuangan Kepegawaian
264 orang Daerah, Pendidikan
dan Pelatihan
Daerah (2017)

Program Peningkatan Tingkat Capaian Kinerja 100 % Badan


Pengembangan Sistem Pelaporan Otonomi Daerah, Kepegawaian
Capaian Kinerja dan Keuangan Pemerintahan Umum, Daerah,
dan Persandian Pendidikan dan
Pelatihan Daerah
(2017)
Penyusunan dokumen perencanaan SKPD Jumlah dokumen 6 6 dokumen 150,000,000 150,000,000 Badan
dan laporan kinerja dokumen Kepegawaian
Daerah, Pendidikan
dan Pelatihan
Daerah (2017)

Program Pelayanan Administrasi Cakupan layanan 100 % Dinas Energi dan


Perkantoran administrasi perkantoran Sumber Daya
Mineral (2017)

Penyediaan jasa surat menyurat SKPD Penyediaan Materai 800 Buah 5,200,000 5,200,000 Dinas Energi dan
800 Buah Sumber Daya
Mineral (2017)
Penyediaan Bahan Logistik Kantor SKPD Tersedianya bahan 10 Jenis 5,456,640 5,456,640 Dinas Energi dan
logistik kantor 10 Jenis Sumber Daya
Mineral (2017)

Penyediaan Makanan dan Minuman SKPD Tersedianya makanan 1.400 Porsi 57,500,000 70,000,000 Dinas Energi dan
dan minuman Rapat Sumber Daya
1.400 Porsi Mineral (2017)

Rapat-rapat Koordinasi dan SKPD Terlaksanya koordinasi 1 Tahun 600,000,000 600,000,000 Dinas Energi dan
Konsultasi Dalam dan Luar Daerah dan konsultasi ke Sumber Daya
Propinsi dan Mineral (2017)
Pemerintah Pusat 1
Tahun

_______________________
184
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan Jasa Administrasi SKPD Tersedianya Jasa 1 Tahun 380,719,680 399,783,360 Dinas Energi dan
Teknis Perkantoran (Penyediaan Administrasi Sumber Daya
Jasa Tenaga Pendukung Non PNS) Perkantoran 1 Tahun Mineral (2017)

Penyediaan jasa Pemeliharaan dan SKPD Jumlah Kendaraan 27 Unit 40,000,000 40,000,000 Dinas Energi dan
perijinan kendaraan Dinas yang dipelihara Sumber Daya
27 Unit Mineral (2017)

Penyediaan Jasa Administrasi SKPD 1) Jumlah Pengelola 1 Tahun 284,188,800 365,000,000 Dinas Energi dan
Keuangan Administrasi Kegiatan Sumber Daya
2) Fasilitas Jasa Mineral (2017)
Administrasi Keuangan
1 Tahun

Penyediaan Jasa Perbaikan SKPD Perbaikan dan 29 Unit 43,000,000 29,000,000 Dinas Energi dan
Peralatan kerja Penggantian Sumber Daya
Komponen Peralatan Mineral (2017)
komputer, mesin tik
dan mesin foto copy 29
Unit

Penyediaan Alat Tulis Kantor SKPD Tersedianya ATK 50 50 Jenis 60,000,000 60,000,000 Dinas Energi dan
Jenis Sumber Daya
Mineral (2017)
Penyediaan Barang Cetakan dan SKPD Tersedianya barang 8 Jenis 65,160,000 70,000,000 Dinas Energi dan
Penggandaan cetakan 8 Jenis Sumber Daya
Mineral (2017)
Penyediaan Peralatan dan SKPD Tersediannya 4 Unit 69,085,000 132,600,000 Dinas Energi dan
Perlengkapan Kantor peralatan dan Sumber Daya
perlengkapan kantor 4 Mineral (2017)
Unit

Penyediaan Bahan Bacaan dan SKPD Tersedianya bahan 12 Bulan 7,136,402 33,000,000 Dinas Energi dan
Peraturan Perundang - undangan bacaaan 12 Bulan Sumber Daya
Mineral (2017)
Program Peningkatan Sarana dan Cakupan layanan sarana 100 % Dinas Energi dan
Prasarana Aparatur dan prasarana aparatur Sumber Daya
Mineral (2017)

Pemeliharaan rutin/berkala SKPD terlaksananya 12 Bln, 8 unit 150,000,000 138,000,000 Dinas Energi dan
kendaraan dinas/operasional pemeliharaan rutin Roda 4 Sumber Daya
kendaraan 12 Bln, 8 Mineral (2017)
unit Roda 4

Program Peningkatan Disiplin Persentase Kehadiran 90 % Dinas Energi dan


Aparatur Aparatur Setiap Tahun Sumber Daya
Mineral (2017)

Pengadaan Pakaian Khusus Hari- SKPD Tersedianya Pakaian 109 Orang 122,471,600 342,945,500 Dinas Energi dan
hari tententu Khusus pegawai 109 Sumber Daya
Orang Mineral (2017)

Program Peningkatan Tingkat ketepatan waktu 100 % Dinas Energi dan


Pengembangan Sistem Pelaporan pelaporan capaian Sumber Daya
Capaian Kinerja dan Keuangan kinerja dan keuangan Mineral (2017)

_______________________
185
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyusunan dokumen perencanaan SKPD Tersedianya Dokumen 6 Dokumen 115,000,000 115,000,000 Dinas Energi dan
dan laporan kinerja serta Monev (LKjIP, Tapkin, LPPD, Sumber Daya
LKPJ, Laporan Kinerja. Mineral (2017)
Renja SKPD) 6
Dokumen

Penyusunan Pelaporan Keuangan SKPD Tersedianya laporan 25 Laporan 50,000,000 50,000,000 Dinas Energi dan
Akhir Tahun keuangan akhir tahun Sumber Daya
25 Laporan Mineral (2017)

Penyusunan Buku Profile SKPD SKPD Tersedianya Brosur 200 Buku 54,800,000 - Dinas Energi dan
Profil SKPD 200 Buku Sumber Daya
Mineral (2017)

Program Pelayanan Administrasi ckupan layanan 100 % Dinas Pariwisata


Perkantoran administrasi perkantoran (2017)

Penyediaan makanan dan minuman SKPD Jumlah orang yang 1.150 orang 61,000,000 358,792,968 Dinas Pariwisata
disediakan makanan (2017)
dan minuman 1.150
orang

Rapat-rapat koordinasi dan SKPD Jumlah rapat-rapat 71 kali 115,000,000 803,109,643 Dinas Pariwisata
konsultasi ke dalam daerah dan ke koordinasi dan (2017)
luar daerah konsultasi ke dalam
dan luar daerah 71 kali

Penyediaan jasa administrasi SKPD Jumlah Tenaga 100 orang 1,916,912,640 1,020,152,640 Dinas Pariwisata
Teknis Perkantoran Pendukung teknis (2017)
administrasi perkantor
100 orang

Penyediaan jasa komunikasi, SKPD, Tenggarong Waktu penyediaan jasa 12 Bulan 1,024,200,000 463,781,250 Dinas Pariwisata
sumber daya air dan listrik komunikasi, sumber (2017)
daya air dan listrik 12
Bulan

Penyediaan jasa peralatan dan SKPD Waktu penyediaan jasa 12 Bulan 25,000,000 444,921,875 Dinas Pariwisata
perlengkapan kantor peralatan dan (2017)
perlengkapan kantor
12 Bulan

Penyediaan jasa pemeliharaan dan SKPD Jumlah dan jenis 25 unit 27,400,000 36,390,625 Dinas Pariwisata
perizinan kendaraan kendaraan (2017)
dinas/operasional dinas/operasional yang
disediakan jasa
pemeliharaan dan
perizinan 25 unit

Penyediaan jasa administrasi SKPD Waktu penyediaan 12 Bulan 26,835,463 378,034,312 Dinas Pariwisata
keuangan administrasi jasa (2017)
keuangan 12 Bulan

_______________________
186
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan jasa perbaikan SKPD Jumlah dan jenis 30 unit 50,000,000 147,421,875 Dinas Pariwisata
peralatan kerja peralatan kerja yang (2017)
diperbaiki 30 unit

Penyediaan alat tulis kantor SKPD Jumlah dan jenis alat 35 jenis 75,000,000 250,000,000 Dinas Pariwisata
tulis kantor yang (2017)
disediakan 35 jenis

Penyediaan barang cetakan dan SKPD Jumlah dan jenis 8.000 lembar 67,994,272 265,625,000 Dinas Pariwisata
penggandaan barang cetakan dan (2017)
penggandaan yang
disediakan 8.000
lembar

Program Peningkatan Sarana dan Cakupan peningkatan 100 % Dinas Pariwisata


Prasarana Aparatur sarana dan prasarana (2017)
aparatur

Pengadaan kendaraan Kabupaten, SKPD Jumlah dan jenis 1 unit 42,000,000 - Dinas Pariwisata
Dinas/Operasional kendaraan (2017)
dinas/operasional yang
diadakan 1 unit

Pemeliharaan Rutin/Berkala SKPD Jumlah kendaraan 25 unit 250,000,000 487,393,500 Dinas Pariwisata
Kendaraan Operasional dinas 25 unit (2017)

Program Pelayanan Administrasi Tingkat Cakupan 100 % SEKRETARIAT


Perkantoran pelayanan administrasi DAERAH BAGIAN
perkantoran LAYANAN
PENGADAAN
(2017)

Penyediaan Jasa Surat Menyurat SKPD Tersedianya Jasa Surat 1 Paket - - SEKRETARIAT
(Test) Menyurat 1 Paket DAERAH BAGIAN
LAYANAN
PENGADAAN
(2017)
Program Peningkatan Sarana dan Cakupan pelayanan 100 % SEKRETARIAT
Prasarana Aparatur sarana dan prasarana DAERAH BAGIAN
aparatur LAYANAN
PENGADAAN
(2017)

Penunjang Kegiatan Pengadaan SKPD Tersedianya 100 460,935,000 460,935,000 SEKRETARIAT


Barang dan Jasa Pemerintah Penunjang kegiatan Administrasi DAERAH BAGIAN
Kabupaten Kutai Kartanegara Pengadaan Barang dan dan Pokja BLP LAYANAN
Jasa Pemerintah PENGADAAN
Kabupaten Kutai (2017)
Kartanegara 100
Administrasi dan Pokja
BLP

_______________________
187
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Peningkatan Kapasitas Peningkatan Kapasitas 100 % SEKRETARIAT
Sumber Daya Aparatur Sumber Daya Aparatur DAERAH BAGIAN
Dalam Mengikuti LAYANAN
Bimbingan Teknis pada PENGADAAN
Bidang Pengadaan (2017)
Barang/Jasa Pemerintah

Peningkatan Kapasitas Sumber SKPD Meningkatnya 30 org 208,872,000 208,872,000 SEKRETARIAT


Daya Aparatur Dalam Mengikuti Kapasitas Sumber Daya DAERAH BAGIAN
Bimbingan Teknis pada Bidang Aparatur Dalam LAYANAN
Pengadaan Barang/Jasa Pengelolaan Layanan PENGADAAN
Pemerintah Pengadaan (2017)
Barang/Jasa
Pemerintah Kab. Kutai
Kartanegara 30 org

Program Pelayanan Administrasi Cakupan Pelayanan 100 % Kecamatan


Perkantoran administrasi Perkantoran Anggana

Penyediaan komponen instalasi Jumlah Komponen 247 - 10,000,000 Kecamatan


listrik/penerangan bangunan kantor Listrik dan Penerangan Kotak/buah Anggana
Bangunan Kantor 247
Kotak/buah

Penyediaan bahan logistik kantor Anggana Jumlah Bahan Logistik 2.314 - 30,000,000 Kecamatan
Kantor 2.314 Buah/Botol/Kot Anggana
Buah/Botol/Kotak ak

Penyediaan makanan dan minuman Anggana Jumlah Makanan dan 488 14,000,000 36,278,000 Kecamatan
Minuman 488 Kotak/Gelas Anggana
Kotak/Gelas

Rapat-rapat koordinasi dan Anggana Jumlah kegiatan rapat- 149 orang/kali 285,000,000 500,000,000 Kecamatan
konsultasi ke dalam daerah dan ke rapat dan Koordinasi Anggana
luar daerah 149 orang/kali

Penyediaan jasa administrasi Anggana Jumlah Tenaga 11 Orang 115,000,000 115,031,040 Kecamatan
Teknis Perkantoran Pendukung non PNS Anggana
11 Orang

Penyediaan jasa komunikasi, Jumlah Jasa 10 Rekening 160,000,000 160,000,000 Kecamatan


sumber daya air dan listrik Komunikasi, Sumber Anggana
Daya Air dan Listrik 10
Rekening

Penyediaan Jasa Surat Menyurat Jumlah Jasa Surat 500 Lembar - 3,000,000 Kecamatan
Menyurat 500 Lembar Anggana

_______________________
188
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan jasa peralatan dan Anggana Jumlah Peralatan dan 120 - 3,480,000 Kecamatan
perlengkapan kantor perlengkapan Gedung Liter/Tabung Anggana
Kantor 120
Liter/Tabung

Penyediaan jasa pemeliharaan dan Jumlah Kendaraan 10 Unit 6,000,000 6,000,000 Kecamatan
perizinan kendaraan Dinas/Operasional 10 Anggana
dinas/operasional Unit

Penyediaan jasa administrasi Anggana Jumlah Petugas 10 Orang 16,000,000 133,517,400 Kecamatan
keuangan administrasi keuangan Anggana
10 Orang

Penyediaan jasa kebersihan kantor Jumlah Petugas 5 Orang 48,000,000 48,000,000 Kecamatan
kebersihan kantor 5 Anggana
Orang

Penyediaan jasa perbaikan Anggana Jumlah Peralatan yang 49 kali/unit - 30,000,000 Kecamatan
peralatan kerja diperbaiki 49 kali/unit Anggana

Penyediaan alat tulis kantor Anggana Jumlah Alat Tulis 1 Paket 28,000,000 50,000,000 Kecamatan
Kantor 1 Paket Anggana

Penyediaan barang cetakan dan Anggana Jumlah Barang 5.000 10,000,000 5,000,000 Kecamatan
penggandaan Cetakan 5.000 meter/paket/le Anggana
meter/paket/lembar/b mbar/buku
uku

Program Peningkatan Sarana dan Cakupan layanan sarana 100 % Kecamatan


Prasarana Aparatur dan prasarana aparatur Anggana

Pemeliharaan rutin/berkala Anggana Jumlah Kendaraan 9 Unit 25,000,000 75,000,000 Kecamatan


kendaraan dinas operasional Dinas Jabatan 9 Unit Anggana

Pengadaan Peralatan Gedung Anggana Jumlah Peralatan 6 unit/set/buah 95,000,000 95,000,000 Kecamatan
kantor Gedung Kantor 6 Anggana
unit/set/buah

Pemeliharaan rutin/berkala gedung Anggana Jumlah Gedung Kantor 1 m2/Unit 100,000,000 100,000,000 Kecamatan
kantor 1 m2/Unit Anggana

Program Peningkatan Tingkat ketepatan waktu 100 %; 100 % Kecamatan


Pengembangan Sistem Pelaporan pelaporan capaian Anggana
Capaian Kinerja dan Keuangan kinerja dan keuangan;
Tingkat Capaian Kinerja

Penyusunan dokumen perencanaan Anggana Jumlah dokumen 10 Dokumen 10,000,000 10,000,000 Kecamatan
dan laporan kinerja serta Monev laporan 10 Dokumen Anggana

Penyusunan Laporan Keuangan Anggana Jumlah Laporan 10 Dokumen 10,000,000 10,000,000 Kecamatan
Keuangan 10 Anggana
Dokumen

_______________________
189
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Pelayanan Administrasi Cakupan Pelayanan 100 % Kecamatan
Perkantoran Administrasi Perkantoran Kembang Janggut

Penyediaan Bahan Logistik Kantor Jumlah bahan logistik 180 4,000,000 5,000,000 Kecamatan
kantor 180 Botol/Kaleng/B Kembang Janggut
Botol/Kaleng/Buah uah

Penyediaan Makanan dan Minuman Kembang Janggut Jumlah Makanan dan 575 Kotak 15,000,000 20,000,000 Kecamatan
Minuman Yang /porsi Kembang Janggut
Disediakan Untuk
Rapat Dan Tamu 575
Kotak /porsi

Rapat Rapat Koordinasi dan Kembang Janggut Jumlah kegiatan rapat- 32 Orang/Kali 65,000,000 1,049,210,000 Kecamatan
Konsultasi Kedalam Daerah dan rapat dan koordinasi Kembang Janggut
Keluar Daerah 32 Orang/Kali

Penyediaan Jasa Administrasi Kembang Janggut Jumlah tenaga 192 100,000,000 175,000,000 Kecamatan
Teknis Perkantoran pendukung non PNS Orang/Bulan Kembang Janggut
192 Orang/Bulan

Penyediaan Jasa Komunikasi, Kembang Janggut Jumlah jasa 106 rekening / 143,600,000 250,000,000 Kecamatan
Sumber Daya Air dan Listrik komunikasi, sumber bulan Kembang Janggut
daya air dan listrik 106
rekening / bulan

Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Kembang Janggut Jumlah kendaraan 9 Unit Roda 4 10,500,000 31,680,000 Kecamatan
Perizinan Kendaraan dinas/operasional 9 dan 2 Kembang Janggut
Dinas/Operasional Unit Roda 4 dan 2

Penyediaan Jasa Administrasi Kembang Janggut Terlaksananya jasa 132 orang / 3,000,000 200,000,000 Kecamatan
Keuangan administrasi keuangan bulan Kembang Janggut
132 orang / bulan

Penyediaan Jasa Perbaikan Kembang Janggut Jumlah penggantian 14 Unit 7,500,000 15,000,000 Kecamatan
Peralatan Kerja komponen dan jasa Peralatan Kembang Janggut
service 14 Unit Kantor
Peralatan Kantor

Penyediaan Alat Tulis Kantor Kembang Janggut Jumlah alat tulis kantor 510 rim /botol 30,000,000 40,000,000 Kecamatan
510 rim /botol /kotak /kotak /buah Kembang Janggut
/buah /blok /pak /lusin /blok /pak
/lusin

Penyediaan Barang Cetakan dan Kembang Janggut Jumlah barang cetakan 3.100 lembar 350,000 3,000,000 Kecamatan
Penggandaan 3.100 lembar /eksemplar Kembang Janggut
/eksemplar /buah /buah

Program Peningkatan Sarana dan Cakupan peningkatan 100 % Kecamatan


Prasarana Aparatur sarana dan prasarana Kembang Janggut
aparatur

_______________________
190
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pemeliharaan Rutin/Berkala Kembang Janggut Jumlah Kendaraan 4 Unit 43,000,000 115,530,000 Kecamatan
Kendaraan Dinas/Operasional Dinas/Operasional 4 Kembang Janggut
Unit

Pengadaan Perlengkapan Gedung Kembang Janggut Jumlah Perlengkapan 3 Unit /set 30,000,000 - Kecamatan
Kantor Gedung Kantor 3 Unit /buah Kembang Janggut
/set /buah

Program Peningkatan Tingkat ketepatan waktu 100 % Kecamatan


Pengembangan Sistem Pelaporan pelaporan capaian Kembang Janggut
Capaian Kinerja dan Keuangan kinerja dan keuangan

Penyusunan Dokumen Kembang Janggut Jumlah dokumen 40 Dokumen 29,400,000 41,000,000 Kecamatan
Perencanaan dan Laporan Kinerja perencanaan, laporan Kembang Janggut
Serta Monev kinerja dan monev 40
Dokumen

Program Pelayanan Administrasi Cakupan pelayanan 100 % Kecamatan


Perkantoran administrasi perkantoran Kenohan

Rapat Rapat Koordinasi dan Kenohan Jumlah kegiatan rapat- 15 Orang 28,500,000 600,000,000 Kecamatan
Konsultasi Kedalam Daerah dan rapat dan Koordinasi Kenohan
Keluar Daerah 15 Orang

Penyediaan Jasa Administrasi Kenohan Jumlah jasa 26 Orang 197,646,720 209,646,720 Kecamatan
Teknis Perkantoran administrasi teknis Kenohan
perkantoran 26 Orang

Penyediaan jasa komunikasi, Kenohan Jumlah Jasa 2 Item 213,800,000 213,800,000 Kecamatan
sumber daya air dan listrik Komunikasi, Sumber Kenohan
Daya Air dan Listrik 2
Item

Penyediaan jasa pemeliharaan dan Kenohan Jumlah Kendaraan 3 Item 7,975,000 25,379,750 Kecamatan
perizinan kendaraan Dinas/Operasional Kenohan
dinas/operasional yang dipelihara 3 Item

Penyediaan jasa administrasi Kenohan Jumlah jasa 9 Orang 23,252,681 134,370,750 Kecamatan
keuangan administrasi keuangan Kenohan
9 Orang

Penyediaan Alat Tulis Kantor Kenohan Jumlah alat tulis kantor 12 Item 40,289,109 50,000,000 Kecamatan
12 Item Kenohan

Penyediaan Barang Cetakan dan Kenohan Jumlah barang cetakan 15.000 Lembar 1,900,000 4,500,000 Kecamatan
Penggandaan dan penggandaan Kenohan
15.000 Lembar

Penyediaan Makanan dan Minuman Kenohan Jumlah makanan dan 2 Item 15,000,000 15,000,000 Kecamatan
minuman 2 Item Kenohan

Program Peningkatan Sarana dan Cakupan layanan sarana 100 % Kecamatan


Prasarana Aparatur prasarana aparatur Kenohan

_______________________
191
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pemeliharaan rutin/berkala Kenohan Jumlah Kendaraan 2 Item 110,000,000 110,000,000 Kecamatan
kendaraan dinas/operasional Dinas/Operasional Kenohan
yang dipelihara 2 Item

Program Pelayanan Administrasi Cakupan layanan 100 % Kecamatan Kota


Perkantoran administrasi perkantoran Bangun

Penyediaan jasa komunikasi, Kota Bangun Waktu penyediaan jasa 12 Bulan 702,360,000 807,714,000 Kecamatan Kota
sumber daya air dan listrik komunikasi, sumber Bangun
daya air dan listrik 12
Bulan

Penyediaan jasa pemeliharaan dan Kota Bangun Jumlah dan jenis 1 Unit 2,500,000 2,875,000 Kecamatan Kota
perizinan kendaraan dinas kendaraan Bangun
operasional dinas/operasional yang
disediakan jasa
pemeliharaan dan
perizinan 1 Unit

Penyediaan jasa administrasi Kota Bangun Jumlah Aparatur 1 Bulan 10,937,859 12,578,538 Kecamatan Kota
keuangan Keuangan 1 Bulan Bangun

Penyediaan alat tulis kantor Kota Bangun Jumlah Alat Tulis 1 Paket 40,000,000 46,000,000 Kecamatan Kota
Kantor 1 Paket Bangun

Penyediaan makanan dan minuman Kota Bangun Jumlah Makanan dan 1.560 Kotak 39,200,000 45,080,000 Kecamatan Kota
Minuman 1.560 Kotak Bangun

Penyediaan jasa administrasi teknis Kota Bangun Jumlah Tenaga 35 Orang/bulan 310,565,760 357,150,624 Kecamatan Kota
perkantoran Pendukung non PNS Bangun
35 Orang/bulan

Penyediaan barang cetakan dan Kota Bangun 46.500 Lembar 46.500 Lembar 20,000,000 23,000,000 Kecamatan Kota
penggandaan 40 Buku 40 Buku Bangun

Rapat-rapat koordinasi dan Kota Bangun Jumlah kegiatan rapat- 1 Paket 25,000,000 28,750,000 Kecamatan Kota
konsultasi ke dalam daerah dan ke rapat dan koordinasi 1 Bangun
luar daerah Paket

Program Peningkatan Sarana dan Cakupan layanan sarana 100 % Kecamatan Kota
Prasarana Aparatur dan prasarana aparatur Bangun

Pemeliharaan rutin berkala Kota Bangun Jumlah Kendaraan 17 Unit 48,262,581 55,501,968 Kecamatan Kota
kendaraan dinas operasional DInas yang terpelihara Bangun
17 Unit

Program Pelayanan Administrasi Cakupan layanan 100 % Kecamatan Loa


Perkantoran administrasi perkantoran Janan

Penyediaan jasa surat menyurat Loa Janan Jumlah Jasa Surat 900 lembar 1,500,000 8,000,000 Kecamatan Loa
Menyurat 900 lembar Janan

_______________________
192
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan bahan bacaan dan Loa Janan Jumlah Bahan Bacaan 720 eksemplar 7,200,000 13,416,480 Kecamatan Loa
peraturan perundang undangan 720 eksemplar Janan

Penyediaan bahan logistik kantor Loa Janan Jumlah Bahan Logistik 75 jenis 11,760,000 15,652,560 Kecamatan Loa
Kantor 75 jenis Janan

Penyediaan makanan dan minuman Loa Janan Jumlah Makanan dan 1.272 kotak 87,864,800 42,000,000 Kecamatan Loa
Minuman 1.272 kotak Janan

Rapat rapat koordinasi dan Loa Janan, Bakungan, Jumlah kegiatan rapat- 400 kali 146,000,000 600,000,000 Kecamatan Loa
konsultasi ke dalam daerah dan ke Batuah, Loa Duri Ilir, rapat dan Koordinasi Janan
luar daerah Loa Duri Ulu, Loa 400 kali
Janan Ulu, Purwajaya,
Tani Bakti, Tani
Harapan
Penyediaan jasa administrasi Loa Janan Jumlah Tenaga 360 296,762,400 295,821,600 Kecamatan Loa
Teknis Perkantoran Pendukung non PNS orang/bulan Janan
360 orang/bulan

Penyediaan Jasa Jaminan Barang Loa Janan Jumlah Dokumen 1 1 Dokumen 45,600,000 24,000,000 Kecamatan Loa
Milik Daerah Dokumen Janan

Penyelenggaraan Humas dan Loa Janan Jumlah Dokumen 1 1 Dokumen 117,500,000 50,000,000 Kecamatan Loa
Protokoler Dokumen Janan

Penyediaan Peralatan Rumah Loa Janan Peralatan Rumah 1 Paket 20,000,000 20,000,000 Kecamatan Loa
Tangga Tangga 1 Paket Janan

Penyediaan jasa komunikasi, Loa Janan Jumlah Jasa 36 rekening 138,000,000 183,678,000 Kecamatan Loa
sumber daya air dan listrik Komunikasi, Sumber Janan
Daya Air dan Listrik 36
rekening

Penyediaan jasa pemeliharaan dan Loa Janan Jumlah Kendaraan 10 unit 53,000,000 13,000,000 Kecamatan Loa
perizinan kendaraan Dinas/Operasional 10 Janan
dinas/operasional unit

Penyediaan jasa administrasi Loa Janan Terlaksananya jasa 192 160,000,000 145,243,200 Kecamatan Loa
keuangan administrasi keuangan orang/bulan Janan
192 orang/bulan

Penyediaan jasa perbaikan Loa Janan Jumlah Peralatan yang 10 unit 5,000,000 53,240,000 Kecamatan Loa
peralatan kerja diperbaiki 10 unit Janan

Penyediaan alat tulis kantor Jumlah Alat Tulis 50 jenis 63,000,000 81,494,468 Kecamatan Loa
Kantor 50 jenis Janan

Penyediaan barang cetakan dan Loa Janan Jumlah Barang 6 jenis 6,099,200 30,000,000 Kecamatan Loa
penggandaan Cetakan 6 jenis Janan

_______________________
193
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan komponen instalasi Loa Janan Jumlah Komponen 7 jenis 6,000,000 16,218,235 Kecamatan Loa
listrik/penerangan bangunan kantor Listrik dan Penerangan Janan
Bangunan Kantor 7
jenis

Penyediaan Peralatan dan Loa Janan Jumlah Peralatan dan 25 Unit 200,000,000 60,500,000 Kecamatan Loa
Perlengkapan Kantor Perlengkapan Kantor Janan
25 Unit

Program Peningkatan Sarana dan Cakupan peningkatan 100 % Kecamatan Loa


Prasarana Aparatur sarana dan prasarana Janan
aparatur

Pemeliharaan Rutin/Berkala Loa Janan Jumlah Gedung Kantor 1 paket 100,000,000 50,000,000 Kecamatan Loa
Gedung Kantor 1 paket Janan

Pemeliharaan Rutin/Berkala Mobil Loa Janan Jumlah Kendaraan 3 unit 25,000,000 120,000,000 Kecamatan Loa
Jabatan Jabatan 3 unit Janan

Pembangunan Jembatan Loa Janan Jembatan Penghubung 1 Paket 200,000,000 - Kecamatan Loa
Penghubung Kantor Camat ke BPU Kantor Camat ke BPU 1 Janan
Paket

Pemeliharaan Rutin/Berkala Loa Janan Jumlah Kendaraan 8 unit 10,000,000 90,000,000 Kecamatan Loa
Kendaraan Dinas/Operasional Dinas/Operasional 8 Janan
unit

Pengadaan Perlengkapan gedung Loa Janan Jumlah Perlengkapan 30 unit 25,000,000 15,000,000 Kecamatan Loa
Kantor Gedung Kantor 30 unit Janan

Pengadaan Meubeleur Loa Janan Jumlah meubeleur 15 15 unit 30,000,000 119,000,000 Kecamatan Loa
unit Janan

Program Peningkatan Kapasitas Persentase sumber daya 100 % Kecamatan Loa


Sumber Daya Aparatur aparatur yang memiliki Janan
kompetensi sesuai
bidangnya

Sosialisasi Peraturan Perundang- Loa Janan Jumlah aparatur yang 50 orang 20,000,000 20,000,000 Kecamatan Loa
Undangan mengikuti Sosialisasi Janan
50 orang

Program Peningkatan Tingkat Capaian Kinerja 100 % Kecamatan Loa


Pengembangan Sistem Pelaporan Janan
Capaian Kinerja dan Keuangan

Penyusunan pelaporan keuangan Loa Janan Jumlah dokumen 1 dokumen 12,500,000 32,000,000 Kecamatan Loa
akhir tahun perencanaan 1 Janan
dokumen

_______________________
194
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyusunan Pelaporan Capaian Loa Janan Dokumen 5 dokumen 35,313,600 29,500,000 Kecamatan Loa
Kinerja dan Ikhtisar Realisasi perencanaan dan Janan
Kinerja OPD laporan kinerja 5
dokumen

Penyusunan Laporan Prognosis Dokumen renstra 1 1 dokumen 15,400,000 27,000,000 Kecamatan Loa
Realisasi Anggaran dokumen Janan

Program Pelayanan Administrasi Cakupan Layanan 100 % Kecamatan Loa


Perkantoran Administrasi Perkantoran Kulu

Penyediaan Jasa Surat Menyurat Loa Kulu 2,000,000 4,500,000 Kecamatan Loa
Kulu
Penyediaan Jasa Komunikasi, Loa Kulu Jumlah Jasa 3 Rekening 100,000,000 121,968,000 Kecamatan Loa
Sumber Daya Air dan Listrik Komunikasi, Sumber Kulu
Daya Air dan Listrik 3
Rekening

Penyediaan Jasa Administrasi Loa Kulu - 191,784,258 Kecamatan Loa


Keuangan Kulu
Penyediaan Jasa Peralatan dan Loa Kulu Jumlah Jasa Peralatan 2 Jenis 2,000,000 13,200,000 Kecamatan Loa
Perlengkapan Kantor dan Perlengkapan Kulu
Kantor 2 Jenis

Penyediaan Jasa Perbaikan Loa Kulu Jumlah Peralatan Yang 6 Jenis 14,000,000 49,500,000 Kecamatan Loa
Peralatan Kerja Diperbaiki/Dipelihara 6 Kulu
Jenis

Penyediaan Alat Tulis Kantor Loa Kulu Jumlah Alat Tulis 1 Paket 40,000,000 82,500,000 Kecamatan Loa
Kantor 1 Paket Kulu

Penyediaan Barang Cetakan dan Loa Kulu Jumlah Barang 10.700 Lembar, 18,962,434 50,325,000 Kecamatan Loa
Penggandaan Cetakan dan Eksemplar Kulu
Penggandaan 10.700
Lembar, Eksemplar

Penyediaan Bahan Logistik Kantor Loa Kulu Jumlah Bahan Logistik 22 Jenis 10,000,000 12,500,000 Kecamatan Loa
Kantor 22 Jenis Kulu

Penyediaan Bahan Bacaan dan Jumlah Bahan Bacaan 4.000 - 20,000,000 Kecamatan Loa
Peraturan Perundang-Undangan 4.000 Eksemplar Eksemplar Kulu

Penyediaan Makanan dan Minuman Loa Kulu Jumlah Makanan dan 500 Kotak, 25,000,000 150,000,000 Kecamatan Loa
Minuman 500 Kotak, Dus/dus Kulu
Dus/dus

Penyediaan Perlengkapan Kegiatan Loa Kulu Jumlah Baliho, 2 Unit 2 Unit - 190,000,000 Kecamatan Loa
Hari-Hari tertentu Kulu
Rapat-Rapat Koordinasi dan Loa Kulu Jumlah Kegiatan Rapat- 70 orang 25,000,000 550,000,000 Kecamatan Loa
Konsultasi Ke Dalam dan Ke Luar Rapat dan Koordinasi Kulu
Daerah 70 orang

_______________________
195
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan Komponen Instalasi Loa Kulu Jumlah Komponen 4 Jenis 2,000,000 8,806,380 Kecamatan Loa
Listrik/Penerangan Bangunan Listrik dan Penerangan Kulu
Kantor Bangunan Kantor 4
Jenis

Penyediaan Jasa Administrasi Loa Kulu Jumlah Jasa 492 OB 469,291,400 492,755,970 Kecamatan Loa
Teknis Perkantoran Administrasi Teknis Kulu
Perkantoran 492 OB

Program Peningkatan Sarana dan Cakupan Peningkatan 100 % Kecamatan Loa


Prasarana Aparatur Sarana dan Prasarana Kulu
Aparatur

Pengadaan Perlengkapan Gedung Loa Kulu Jumlah Perlengkapan 6 Jenis 2,000,000 100,000,000 Kecamatan Loa
Kantor Gedung Kantor 6 Jenis Kulu

Pengadaan Kendaraan Jumlah Kendaraan 3 Unit - - Kecamatan Loa


Dinas/Operasional Dinas/Operasional 3 Kulu
Unit

Pengadaan Peralatan Gedung Loa Kulu Jumlah Peralatan 5 Jenis 10,000,000 137,500,000 Kecamatan Loa
Kantor Gedung Kantor 5 Jenis Kulu

Pemeliharaan Rutin/Berkala Loa Kulu Jumlah Kendaraan 4 Unit 160,000,000 250,000,000 Kecamatan Loa
Kendaraan Dinas/Operasional Dinas/Operasional Kulu
Yang Dipelihara 4 Unit

Pemeliharaan Rutin/Berkala Loa Kulu Jumlah Gedung Kantor 1 Paket 2,000,000 50,000,000 Kecamatan Loa
Gedung Kantor Yang Dipelihara 1 Paket Kulu

Rehab Plafon Gedung Loa Kulu Jumlah Unit 2 Unit 2 Unit - - Kecamatan Loa
Kulu
Rehab Atap Gedung Jumlah Unit 1 Unit 1 Unit - - Kecamatan Loa
Kulu
Program Peningkatan Disiplin Tingkat Kepatuhan 100 % Kecamatan Loa
Aparatur Apratur Kulu
Pengadaan Pakaian Dinas Beserta Jumlah Pakaian Dinas 66 Stel - - Kecamatan Loa
Perlengkapannya Beserta Kulu
Perlengkapannya 66
Stel

Pengadaan Pakaian Khusus Hari- Loa Kulu Jumlah Pakaian 66 Stel - 100,000,000 Kecamatan Loa
Hari Tertentu Khusus Hari-Hari Kulu
Tertentu 66 Stel

Program Peningkatan Kapasitas Cakupan Peningkatan 0% Kecamatan Loa


Sumber Daya Aparatur Kapasitas Sumber daya Kulu
Aparatur

_______________________
196
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Fasilitasi Pelatihan SATLINMAS Loa Kulu Jumlah Peserta 31 31 Orang - - Kecamatan Loa
Orang Kulu

Fasilitasi Pelatihan Teknis Loa Kulu Jumlah Peserta 5 5 Orang - - Kecamatan Loa
Pengukuran dan Pemetaan Bidang Orang Kulu
Tanah
Program Peningkatan Tingkat Ketepatan 100 % Kecamatan Loa
Pengembangan Sistem Pelaporan Waktu Pelaporan Kulu
Capaian Kinerja dan Keuangan Capaian Kinerja dan
Keuangan
Penyusunan Pelaporan Keuangan Loa Kulu Jumlah Laporan 1 Dokumen 10,000,000 26,432,450 Kecamatan Loa
Keuangan 1 Dokumen Kulu

Penyusunan Dokumen Jumlah Dokumen 2 2 Dokumen - 27,170,000 Kecamatan Loa


Perencanaan dan Laporan Kinerja Dokumen Kulu
Serta Monev
Penyusunan Potensi Kewilayahan Loa Kulu Jumlah dokumen 1 1 Dokumen - - Kecamatan Loa
Kecamatan Dokumen Kulu

Fasilitasi Pengelolaan Website Loa Kulu Jumlah Dokumen 1 1 Dokumen - 30,000,000 Kecamatan Loa
Kecamatan Dokumen Kulu

Program Pelayanan Administrasi Cakupan layanan 100 % Kecamatan


Perkantoran administrasi perkantoran Marang Kayu

Penyediaan makanan dan minuman Marang Kayu Jumlah makanan dan 448 Kotak 14,000,000 104,569,500 Kecamatan Marang
minuman 448 Kotak Kayu

Rapat rapat koordinasi dan Marang Kayu Jumlah kegiatan rapat- 26 orang 20,000,000 578,812,500 Kecamatan Marang
konsultasi ke dalam daerah dan ke rapat dan Koordinasi Kayu
luar daerah 26 orang

Penyediaan jasa administrasi Marang Kayu Jumlah jasa 20 orang 240,000,000 285,763,713 Kecamatan Marang
Teknis Perkantoran administrasi Teknis Kayu
Perkantoran 20 orang

Penyediaan jasa Marang Kayu Jumlah jasa 3 Rekening 297,600,000 349,760,543 Kecamatan Marang
komunikasi,sumber daya air dan komunikasi,sumber Kayu
listrik daya air dan listrik 3
Rekening

Penyediaan jasa pemeliharaan dan Marang Kayu Jumlah kendaraan 16 Unit 15,000,000 17,364,375 Kecamatan Marang
perizinan kendaraan dinas/operasional yang Kayu
dinas/operasional dipelihara 16 Unit

Penyediaan alat tulis kantor Marang Kayu Jumlah alat tulis kantor 16 Jenis 30,000,000 75,245,625 Kecamatan Marang
16 Jenis Kayu

Penyediaan barang cetakan dan Marang Kayu Jumlah barang cetakan 6 Jenis 25,000,000 34,728,750 Kecamatan Marang
penggandaan dan penggandaan 6 Kayu
Jenis

_______________________
197
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Peningkatan Sarana dan Cakupan peningkatan 100 % Kecamatan
Prasarana Aparatur sarana dan prasarana Marang Kayu
aparatur

Pemeliharaan Rutin/Berkala Marang Kayu Jumlah Kendaraan 3 Jenis 45,000,000 126,000,000 Kecamatan Marang
Kendaraan Dinas/Operasional Dinas/Operasional Kayu
yang dipelihara 3 Jenis

Program Pelayanan Administrasi Cakupan Pelayanan 100 % Kecamatan Muara


Perkantoran adminstrasi perkantoran Badak

Penyediaan jasa surat menyurat Muara Badak Terpenuhinya jasa 580 Lembar 4,400,000 4,400,000 Kecamatan Muara
surat menyurat 580 Badak
Lembar

Penyediaan jasa komunikasi , Muara Badak, Batu- Tersedianya jasa 6 Jenis 426,000,000 489,160,000 Kecamatan Muara
sumber daya air dan listrik Batu komunikasi sumber Badak
daya air dan listrik 6
Jenis

Penyediaan jasa peralatan dan Muara Badak Terpenuhinya Jasa 3 jenis 42,335,000 46,568,500 Kecamatan Muara
perlengkapan gedung kantor Peralatan dan Badak
Perlengkapan Kantor 3
jenis

Penyediaan jasa administrasi Muara Badak Terpenuhinya jasa 13 org 172,596,400 172,596,400 Kecamatan Muara
keuangan administrasi keuangan Badak
13 org

Penyediaan jasa perbaikan Muara Badak, Batu- Terpenuhinya Jasa 7 jenis 49,600,000 49,730,500 Kecamatan Muara
peralatan kerja Batu Perbaikan Peralatan Badak
Kerja 7 jenis

Penyediaan alat tulis kantor Muara Badak, Batu- Tersedianya alat tulis 44 jenis 56,290,660 57,573,460 Kecamatan Muara
Batu perkantoran 44 jenis Badak

penyediaan bahan logistik kantor Muara Badak, Batu- Tersedianya alat 18 jenis 7,446,500 9,079,000 Kecamatan Muara
Batu kebersihan Badak
perkantoran 18 jenis

penyediaan makanan dan minuman Muara Badak, Batu- Tersedianya makanan 2.162 kotak 46,055,000 47,967,500 Kecamatan Muara
Batu dan minuman kantor Badak
2.162 kotak

Rapat-rapat koordinasi dan Muara Badak, Batu- Terlaksanannya Rapat 20 pegawai 482,500,000 518,550,000 Kecamatan Muara
konsultasi dalam dan liuar daerah Batu Koordinasi Dalam dan Badak
Luar Daerah Tahun
2018 20 pegawai

Penyediaan jasa administrasi teknis Muara Badak, Batu- Tersedianya tenaga 25 orang 356,127,360 356,127,360 Kecamatan Muara
perkantoran Batu teknis perkantoran 25 Badak
orang

_______________________
198
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
penyediaan barang cetakan dan Muara Badak, Batu- Tersedianya barang 9 jenis 7,380,200 28,393,250 Kecamatan Muara
pengadaan Batu cetakan dan Badak
penggandaan
perkantoran 9 jenis

Penyediaan komponen instalasi Muara Badak, Batu- Tersedianya alat 14 jenis 12,087,000 16,141,520 Kecamatan Muara
listrik / penerangan bangunan Batu listerik kantor 14 jenis Badak
kantor

Penyediaan bahan bacaan dan Muara Badak, Batu- Tersedianya bahan 5 exemplar 6,000,000 6,400,000 Kecamatan Muara
peraturan perundang undangan Batu bacaan dan perundang- Badak
undangan 5 exemplar

Program Peningkatan Sarana dan Cakupan layanan sarana 0 % Kecamatan Muara


Prasarana Aparatur dan prasarana kantor Badak

Pengadaan Peralatan Gedung Muara Badak, Batu- Tersedianya peralatan 9 Jenis 252,990,000 162,661,030 Kecamatan Muara
Kantor Batu gedung kantor 9 Jenis Badak

Pengadaan Perlengkapan Gedung Muara Badak, Batu- Tersedianya 29 jenis 499,896,900 964,989,340 Kecamatan Muara
Kantor Batu perlengkapan gedung Badak
kantor 29 jenis

Pengadaan meubelair Muara Badak, Batu- Tersedianya Meubelair 4 Unit 135,800,000 150,000,000 Kecamatan Muara
Batu kantor 4 Unit Badak

Pemeliharaan rutin berkala gedung Muara Badak, Batu- Terpeliharanya sarana 2 kegiatan 108,500,000 114,891,470 Kecamatan Muara
kantor Batu dan prasarana aparatur Badak
2 kegiatan

Pemeliharaan rutin berkala rumah Muara Badak, Batu- Terpeliharanya sarana 3 unit 174,000,000 76,690,000 Kecamatan Muara
dinas Batu dan prasarana aparatur Badak
3 unit

Pemeliharaan rutin berkala Muara Badak, Batu- Terpeliharanya 12 unit 221,058,000 192,160,100 Kecamatan Muara
kendaraan dinas/ operasional Batu kendaraan dinas / Badak
operasional 12 unit

Pemeliharaan Rutin/Berkala Muara Badak, Batu- Terpeliharanya 156 Titik 144,332,000 130,000,000 Kecamatan Muara
Prasarana Umum Pemerintah (PJU) Batu Prasarana Umum Badak
Kantor 156 Titik

Program Peningkatan Disiplin Prosentase sumber daya 0 % Kecamatan Muara


Aparatur aparatur yang memiliki Badak
kompetensi di bidangnya

Pengadaan pakaian dinas beserta Muara Badak, Batu- Tersedianya 50 Steel 63,700,000 69,300,000 Kecamatan Muara
perlengkapannya Batu pengadaan pakaian Badak
dinas beserta
perlengkapannya 50
Steel

_______________________
199
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Implementasi Reformasi Birokrasi Muara Badak, Batu- Terlaksananya 10 pegawai 22,100,000 23,100,000 Kecamatan Muara
Batu manajemen reformasi Badak
birokrasi di tingkat
SKPD 10 pegawai

Program Peningkatan Kapasitas Tingkat ketepatan waktu 0 % Kecamatan Muara


Sumber Daya Aparatur pelaporan kecamatan Badak

Pembekalan Etika Profesi dan Etika Muara Badak Meningkatnya 57 pegawai 56,000,000 124,690,500 Kecamatan Muara
Organisasi Aparatur Kantor Camat kapasitas aparatur 57 Badak
pegawai

Bimbingan Teknis Pelayanan Prima Muara Badak, Batu- Jumlah Peserta Bimtek 50 orang 24,690,000 30,000,000 Kecamatan Muara
Batu 50 orang Badak

Program Peningkatan Tingkat ketepatan waktu 0 % Kecamatan Muara


Pengembangan Sistem Pelaporan pelaporan kecamatan Badak
Capaian Kinerja dan Keuangan

Penyusunan Laporan Keuangan Muara Badak, Batu- Tersedianya laporan 2 dokumen 24,360,000 24,835,000 Kecamatan Muara
Batu capaian kinerja serta Badak
relalisasi SKPD 2
dokumen

Penyusunan RKA dan DPA Muara Badak, Batu- Tersedianya laporan 4 dokumen 25,020,000 26,033,100 Kecamatan Muara
Batu keuangan tahun SKPD Badak
4 dokumen

Penyusunan dokumen perencanaan Muara Badak, Batu- Tersedianya dokumen 2 dokumen 12,892,500 13,118,800 Kecamatan Muara
dan laporan kinerja serta monev Batu perencanaan laporan Badak
kinerja dan keuangan
2 dokumen

Penyusunan Renja Muara Badak, Batu- Tersusunnya dokumen 2 dokumen 14,237,500 14,702,000 Kecamatan Muara
Batu renja dan renstra 2 Badak
dokumen

Penyusunan LAKIP dan LPPD Muara Badak, Batu- Tersedianya laporan 2 dokumen 14,135,000 15,150,000 Kecamatan Muara
Batu capaian kinerja dan 2 dokumen Badak
keuangan 2 dokumen
Tersedianya laporan
kegiatan SKPD 2
dokumen

Program Pelayanan Administrasi Cakupan layanan 100 % Kecamatan Muara


Perkantoran administrasi perkantoran Jawa

_______________________
200
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan jasa surat menyurat MUARA KEMBANG, Jumlah Dokumen 9.250 lembar 46,500,000 51,000,000 Kecamatan Muara
TAMAPOLE, Bermaterai 9.250 Jawa
DONDANG, MUARA lembar
JAWA ILIR, MUARA
JAWA PESISIR, MUARA
JAWA TENGAH, MUARA
JAWA ULU, TELUK
DALAM (MUARA JAWA)

Penyediaan Makanan dan Minuman MUARA JAWA ILIR, Jumlah orang yang 2.990 155,400,000 155,400,000 Kecamatan Muara
MUARA JAWA PESISIR, disediakan makanan kotak/porsi/duz Jawa
MUARA JAWA TENGAH, dan minuman 2.990 /botol
TELUK DALAM (MUARA kotak/porsi/duz/botol
JAWA), MUARA JAWA
ULU, MUARA
KEMBANG,
TAMAPOLE, DONDANG

Rapat rapat koordinasi dan MUARA JAWA PESISIR, Jumlah rapat-rapat 912 Kali 729,000,000 729,000,000 Kecamatan Muara
konsultasi ke dalam daerah dan ke MUARA JAWA TENGAH, koordinasi dan Jawa
luar daerah MUARA JAWA ULU, konsultasi ke luar
MUARA KEMBANG, daera 912 Kali
TAMAPOLE, TELUK
DALAM (MUARA JAWA),
DONDANG, MUARA
JAWA ILIR

Penyediaan Tenaga Pendukung MUARA JAWA ILIR, Jumlah Tenaga 12 bulan 1,189,838,400 1,189,838,400 Kecamatan Muara
teknis administrasi perkantor MUARA JAWA PESISIR, Pendukung teknis Jawa
MUARA JAWA TENGAH, administrasi perkantor
MUARA JAWA ULU, 12 bulan
MUARA KEMBANG,
TELUK DALAM (MUARA
JAWA), TAMAPOLE,
DONDANG

Penyediaan jasa komunikasi, MUARA JAWA ULU, Waktu penyediaan jasa 12 bulan 960,000,000 960,000,000 Kecamatan Muara
sumber daya air dan listrik MUARA KEMBANG, komunikasi, sumber Jawa
TELUK DALAM (MUARA daya air dan listri 12
JAWA), TAMAPOLE, bulan
DONDANG, MUARA
JAWA ILIR, MUARA
JAWA PESISIR, MUARA
JAWA TENGAH

_______________________
201
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan jasa pemeliharaan dan TAMAPOLE, TELUK Jumlah dan jenis 84 Unit 22,950,000 22,950,000 Kecamatan Muara
perizinan kendaraan DALAM (MUARA JAWA), kendaraan Jawa
dinas/operasional MUARA JAWA TENGAH, dinas/operasional yang
MUARA JAWA ULU, disediakan jasa
MUARA KEMBANG, pemeliharaan dan
MUARA JAWA PESISIR, perizinan 84 Unit
MUARA JAWA ILIR,
DONDANG

Penyediaan jasa administrasi MUARA JAWA PESISIR, Waktu penyediaan 12 bulan 300,436,800 300,436,800 Kecamatan Muara
keuangan MUARA JAWA TENGAH, administrasi jasa Jawa
MUARA JAWA ULU, keuangan 12 bulan
MUARA KEMBANG,
TAMAPOLE, TELUK
DALAM (MUARA JAWA),
DONDANG, MUARA
JAWA ILIR

Penyediaan jasa perbaikan MUARA JAWA ILIR, Jumlah Peralatan yang 293 unit 159,628,100 159,628,100 Kecamatan Muara
peralatan kerja MUARA JAWA PESISIR, diperbaiki 293 unit Jawa
MUARA JAWA TENGAH,
MUARA JAWA ULU,
MUARA KEMBANG,
TAMAPOLE,
DONDANG, TELUK
DALAM (MUARA JAWA)

Penyediaan alat tulis kantor MUARA JAWA PESISIR, Jumlah Alat Tulis 34 jenis 195,500,000 195,500,000 Kecamatan Muara
MUARA JAWA TENGAH, Kantor 34 jenis Jawa
MUARA JAWA ULU,
MUARA KEMBANG,
TAMAPOLE, TELUK
DALAM (MUARA JAWA),
DONDANG, MUARA
JAWA ILIR

Penyediaan barang cetakan dan MUARA JAWA ILIR, Jumlah Barang 30 jenis 78,000,000 78,000,000 Kecamatan Muara
penggandaan MUARA JAWA PESISIR, Cetakan 30 jenis Jawa
MUARA JAWA TENGAH,
MUARA JAWA ULU,
TELUK DALAM (MUARA
JAWA), MUARA
KEMBANG,
TAMAPOLE, DONDANG

Penyediaan komponen instalasi DONDANG, MUARA Jumlah Komponen 7 jenis 72,301,000 72,301,000 Kecamatan Muara
listrik/penerangan bangunan kantor JAWA ILIR, MUARA Listrik dan Penerangan Jawa
JAWA PESISIR, MUARA Bangunan Kantor 7
JAWA TENGAH, MUARA jenis
JAWA ULU, MUARA
KEMBANG, TELUK
DALAM (MUARA JAWA),
TAMAPOLE

_______________________
202
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan bahan logistik kantor DONDANG, MUARA Jumlah Bahan Logistik 21 jenis 100,000,000 100,000,000 Kecamatan Muara
JAWA ILIR, MUARA Kantor 21 jenis Jawa
JAWA PESISIR, TELUK
DALAM (MUARA JAWA),
MUARA JAWA TENGAH,
MUARA JAWA ULU,
MUARA KEMBANG,
TAMAPOLE

Penyediaan bahan bacaan dan MUARA KEMBANG, Jumlah Bahan Bacaan 7.068 38,760,000 38,760,000 Kecamatan Muara
peraturan perundang-undangan MUARA JAWA PESISIR, 7.068 eksemplar eksemplar Jawa
TAMAPOLE, TELUK
DALAM (MUARA JAWA),
MUARA JAWA TENGAH,
DONDANG, MUARA
JAWA ULU, MUARA
JAWA ILIR

Program Peningkatan Sarana dan Cakupan Peningkatan 100 % Kecamatan Muara


Prasarana Aparatur Kapasitas Sumber Daya Jawa
Aparatur

Pengadaan peralatan gedung MUARA JAWA PESISIR, Jumlah dan jenis 563 unit 558,782,200 319,000,000 Kecamatan Muara
kantor MUARA JAWA TENGAH, peralatan gedung Jawa
MUARA JAWA ULU, kantoryang diadakan
MUARA KEMBANG, 563 unit
TAMAPOLE, TELUK
DALAM (MUARA JAWA),
DONDANG, MUARA
JAWA ILIR

Pemeliharaan rutin/berkala rumah Jumlah Rumah 1 unit 150,000,000 165,000,000 Kecamatan Muara
jabatan Jabatan yang dipelihara Jawa
1 unit

Pemeliharaan rutin/berkala gedung MUARA JAWA TENGAH, Jumlah Gedung Kantor 9 unit 810,000,000 810,000,000 Kecamatan Muara
kantor DONDANG, MUARA yang dipelihara 9 unit Jawa
JAWA ULU, MUARA
JAWA ILIR, MUARA
KEMBANG, MUARA
JAWA PESISIR,
TAMAPOLE, TELUK
DALAM (MUARA JAWA)

Pemeliharaan Rutin/Berkala MUARA JAWA TENGAH, Jumlah Kendaraan 88 Unit 241,750,000 241,750,000 Kecamatan Muara
Kendaraan Dinas/Operasional MUARA JAWA ILIR, Dinas/Operasionalyang Jawa
MUARA JAWA ULU, dipelihara 88 Unit
MUARA JAWA PESISIR,
MUARA KEMBANG,
TAMAPOLE, DONDANG

_______________________
203
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pemeliharaan Rutin/berkala MUARA JAWA ILIR, Jumlah Prasarana 275 titik 12 300,000,000 220,000,000 Kecamatan Muara
Prasarana Umum Pemerintah MUARA JAWA PESISIR, Umum Pemerintah bulan Jawa
MUARA JAWA TENGAH, yang dipelihara 275
MUARA JAWA ULU titik 12 bulan

Program Peningkatan Disiplin Tingkat kepatuhan 100 % Kecamatan Muara


Aparatur aparatur Jawa
Pengadaan Pakaian Dinas Beserta MUARA JAWA ULU, Jumlah pakaian dinas 126 pasang 126,000,000 138,600,000 Kecamatan Muara
Perlengkapannya MUARA KEMBANG, beserta Jawa
TAMAPOLE, TELUK perlengkapannyayang
DALAM (MUARA JAWA), diadakan 126 pasang
DONDANG, MUARA
JAWA ILIR, MUARA
JAWA PESISIR, MUARA
JAWA TENGAH

Pengadaan Pakaian Khusus Hari TAMAPOLE, TELUK Jumlah pakaian 126 pasang 126,000,000 138,600,000 Kecamatan Muara
Hari Tertentu DALAM (MUARA JAWA), khusus hari-hari Jawa
DONDANG, MUARA tertentuyang diadakan
JAWA ILIR, MUARA 126 pasang
JAWA PESISIR, MUARA
JAWA TENGAH, MUARA
JAWA ULU, MUARA
KEMBANG

Pengadaan Pakaian Olahraga TELUK DALAM (MUARA Jumlah Pakaian 126 Pasang 63,000,000 69,300,000 Kecamatan Muara
JAWA), DONDANG, Olahraga yang Jawa
MUARA JAWA ILIR, diadakan 126 Pasang
MUARA JAWA PESISIR,
MUARA JAWA TENGAH,
MUARA JAWA ULU,
MUARA KEMBANG,
TAMAPOLE

Program Peningkatan Tingkat ketepatan waktu 100 % Kecamatan Muara


Pengembangan Sistem Pelaporan pelaporan capaian Jawa
Capaian Kinerja dan Keuangan kinerja dan keuangan

Penyusunan Laporan Keuangan Jumlah Dokumen 1 dokumen 15,000,000 15,000,000 Kecamatan Muara
laporan 1 dokumen Jawa

Penyusunan Profil Kecamatan Jumlah dokumen yang 1 dokumen 15,000,000 15,000,000 Kecamatan Muara
dibuat 1 dokumen Jawa

Program Pelayanan Administrasi Cakupan layanan 100 % Kecamatan Muara


Perkantoran administrasi perkantoran Kaman

Penyediaan jasa pemeliharaan dan Muara Kaman Jumlah kendaraan 3 Unit 10,000,000 10,000,000 Kecamatan Muara
perizinan kendaraan Dinas 3 Unit Kaman
dinas/operasional
Rapat-Rapat Koordinasi dan Muara Kaman Jumlah peserta Rapat 58 Orang 19,000,000 - Kecamatan Muara
Konsultasi ke Dalam Daerah dan ke 58 Orang Kaman
Luar Daerah

_______________________
204
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
penyediaan komponen instalasi Muara Kaman Tambah daya listrik 1 1 paket - - Kecamatan Muara
listrik / penerangan bangunan paket Kaman
kantor
penyediaan peralatan rumah tangga Muara Kaman jumlah peralatan 52 jenis - - Kecamatan Muara
rumah tangga 52 jenis Kaman

penyediaan jasa perbaikan Muara Kaman peralatan kerja 22 unit 22 unit - - Kecamatan Muara
peralatan kerja Kaman

Penyediaan Jasa Komunikasi, Muara Kaman Jumlah jasa 36 rekening 370,000,000 370,000,000 Kecamatan Muara
Sumber Daya Air dan Listrik Komunikasi, SDA dan Kaman
Listrik 36 rekening

Penyediaan Jasa Administrasi Muara Kaman Jumlah jasa 2 Orang 15,000,000 15,000,000 Kecamatan Muara
Keuangan Administrasi keuangan Kaman
2 Orang

Penyediaan Alat Tulis Kantor Muara Kaman Jumlah alat Tulis 21 jenis 15,000,000 - Kecamatan Muara
kantor 21 jenis Kaman

Penyediaan Barang Cetakan dan Muara Kaman Jumlah Barang Cetak 6 item 14,000,000 - Kecamatan Muara
Penggandaan dan penggandaan 6 Kaman
item

Pengadaan Peralatan dan Muara Kaman Jumlah Peralatan dan 42 Unit - - Kecamatan Muara
Perlengkapan Kantor perlengkapan kantor Kaman
42 Unit

penyediaan bahan logistik kantor Muara Kaman cakupan layanan 18 jenis - - Kecamatan Muara
administrasi Kaman
perkantoran 18 jenis

Penyediaan Makanan dan Minuman Muara Kaman Jumlah Porsi Makan 625 Porsi 14,000,000 - Kecamatan Muara
dan minum 625 Porsi Kaman

Penyediaan Jasa Administrasi Muara Kaman Jumlah Administrasi 32 Orang 343,000,000 - Kecamatan Muara
Tekhnis Perkantoran Teknis perkantoran 32 Kaman
Orang

Program Peningkatan Sarana dan FALSE FALSE Kecamatan Muara


Prasarana Aparatur Kaman

pemeliharaan rutin/ berkala rumah Muara Kaman cakupan peningkatan 486 M3 - - Kecamatan Muara
jabatan /dinas camat sarana dan prasarana Kaman
aparatur 486 M3

pemeliharaan rutin/ berkala gedung Muara Kaman cakupan peningkatan 375 M3 - - Kecamatan Muara
kantor sarana dan prasarana Kaman
375 M3

_______________________
205
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
pemeliharaan rutin/ berkala gedung Muara Kaman cakupan peningkatan 336 M3 - - Kecamatan Muara
pertemuan ( BPU ) Kecamatan sarana dan prasarana Kaman
aparatur 336 M3

pemeliharaan rutin / berkala pentas Muara Kaman cakupan peningkatan 121 M3 - - Kecamatan Muara
abadi sarana dan prasarana Kaman
aparatur 121 M3

instalasi listrik rumah jabatan camat Muara Kaman cakupan peningkatan 32 titik - - Kecamatan Muara
sarana dan prasarana Kaman
aparatur 32 titik

Pemeliharaan Rutin/Berkala Muara Kaman Jumlah pemeliharaan 3 Unit 39,000,000 - Kecamatan Muara
Kendaraan Dinas/Operasional kendaraan dinas 3 Unit Kaman

Pengadaan perlengkapan Rumah Muara Kaman Jumlah Perlengkapan 10 stell - - Kecamatan Muara
Jabatan/Dinas Rumah dinas 10 stell Kaman

Program Peningkatan FALSE FALSE Kecamatan Muara


Pengembangan Sistem Pelaporan Kaman
Capaian Kinerja dan Keuangan

penyusunan anggaran (RKA dan Muara Kaman cakupan peningkatan 2 dokumen - - Kecamatan Muara
DPA OPD) pengembangan sistem Kaman
pelaporan capaian
kinerja dan keuangan 2
dokumen

fasilitasi reviu penyusunan renstra Muara Kaman cakupan peningkatan 1 dokumen - - Kecamatan Muara
tahun 2016 - 2021 pengembangan sistem Kaman
palaporan capaian
kinerja dan keuangan 1
dokumen

penyusunan profil kecamatan Muara Kaman cakupan peningkatan 20 desa - - Kecamatan Muara
pengembangan sistem Kaman
pelaporan capaian
kinerja dan keuangan
20 desa

fasilitasi rapat koordinasi aparatur Muara Kaman cakupan peningkatan 150 orang - - Kecamatan Muara
kecamatan pengembangan sistem Kaman
pelaporan 150 orang

_______________________
206
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
pendampingan pendataan aset Muara Kaman cakupan peningkatan 20 desa - - Kecamatan Muara
barang milik daerah ( BMD ) pengembangan sistem Kaman
pelaporan capaian
kinerja dan keuangan
20 desa

Penyusunan laporan keuangan Muara Kaman Jumlah laporan 4 dokumen - - Kecamatan Muara
keuangan 4 dokumen Kaman

Penyusunan Dokumen Muara Kaman Jumlah dokumen dan 4 dokumen - - Kecamatan Muara
Perencanaan dan Laporan Kinerja laporan Kinerja 4 Kaman
Serta Monev dokumen

Program Pelayanan Administrasi Tingkat pelayanan 100 % Kecamatan Muara


Perkantoran administrasi perkantoran Muntai

Penyediaan Jasa Surat Menyurat Muara Muntai Jumlah Jasa Surat 490 Lembar - 17,085,938 Kecamatan Muara
Menyurat 490 Lembar Muntai

Penyediaan makanan dan minuman Muara Muntai Jumlah Makanan dan 400 Kotak 14,000,000 22,781,250 Kecamatan Muara
Minuman 400 Kotak Muntai

Rapat-rapat koordinasi dan Muara Muntai Jumlah kegiatan rapat- 40 Kali 25,000,000 1,321,312,500 Kecamatan Muara
konsultasi ke dalam daerah dan ke rapat dan Koordinasi Muntai
luar daerah 40 Kali

Penyediaan jasa administrasi Muara Muntai Jumlah jasa 312 OB 216,933,120 494,200,764 Kecamatan Muara
Teknis Perkantoran administrasi Teknis Muntai
Perkantoran 312 OB

Penyediaan jasa komunikasi, Muara Muntai Jumlah Jasa 28 Rekening 478,000,000 1,088,943,750 Kecamatan Muara
sumber daya air dan listrik Komunikasi, Sumber Muntai
Daya Air dan Listrik 28
Rekening

Penyediaan jasa pemeliharaan dan Muara Muntai Jumlah Kendaraan 15 Unit - 19,364,063 Kecamatan Muara
perizinan kendaraan Dinas/Operasional Muntai
dinas/operasional yang dipelihara 15 Unit

Penyediaan jasa administrasi Muara Muntai Jumlah jasa 13 Orang 4,000,000 243,942,081 Kecamatan Muara
keuangan administrasi keuangan Muntai
13 Orang

Penyediaan jasa kebersihan kantor Muara Muntai Jumlah jasa 3 Unit 30,000,000 91,125,000 Kecamatan Muara
kebersihan kantor 3 Muntai
Unit

Penyediaan jasa perbaikan Muara Muntai Jumlah Peralatan yang 15 Unit - 22,781,250 Kecamatan Muara
peralatan kerja diperbaiki/dipelihara Muntai
15 Unit

_______________________
207
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan alat tulis kantor Muara Muntai Jumlah Alat Tulis 30 Jenis 44,000,000 125,296,875 Kecamatan Muara
Kantor 30 Jenis Muntai

Penyediaan barang cetakan dan Muara Muntai Jumlah Barang 8 Jenis 19,000,000 102,515,625 Kecamatan Muara
penggandaan Cetakan dan Muntai
Penggandaan 8 Jenis

Penyediaan komponen instalasi Muara Muntai Jumlah Komponen 10 Jenis - 116,808,399 Kecamatan Muara
listrik/penerangan bangunan kantor Listrik dan Penerangan Muntai
Bangunan Kantor 10
Jenis

Program Peningkatan Sarana dan Tingkat ketersediaan 15 100 Kecamatan Muara


Prasarana Aparatur sarana prasarana Muntai
aparatur dibandingkan
dengan kebutuhan

Pemeliharaan rutin/berkala gedung Muara Muntai Jumlah Gedung Kantor 2 Unit - 455,625,000 Kecamatan Muara
kantor yang dipelihara 2 Unit Muntai

Pemeliharaan rutin/berkala mobil Muara Muntai Jumlah Mobil Jabatan 3 Unit - 68,343,750 Kecamatan Muara
jabatan yang dipelihara 3 Unit Muntai

Pemeliharaan rutin/berkala Muara Muntai Jumlah Kendaraan 1 Unit 16,000,000 79,734,375 Kecamatan Muara
kendaraan dinas/operasional Dinas/Operasional Muntai
yang dipelihara 1 Unit

Pemeliharaan rutin/berkala rumah Muara Muntai Jumlah Rumah 2 Unit - 273,375,000 Kecamatan Muara
jabatan Jabatan yang dipelihara Muntai
2 Unit

Program Pelayanan Administrasi Cakupan layanan 100 %; 100 Kecamatan Sebulu


Perkantoran administrasi
perkantoran; ???
Penyedian barang cetakan dan Sebulu jumlah jenis barang 2 jenis 3,000,000 - Kecamatan Sebulu
penggandaan cetakan dan
penggandaan 2 jenis

Penyediaan makanan dan minuman Sebulu Jumlah porsi/kotak 815 Kotak 14,000,000 - Kecamatan Sebulu
815 Kotak

Rapat rapat koordinasi dan Sebulu Jumlah Aparatur yang 56 Orang / Hari 28,000,000 - Kecamatan Sebulu
konsultasi ke dalam daerah dan ke melakukan perjalanan
luar daerah Dinas 56 Orang / Hari

Penyediaan jasa administrasi Sebulu Jumlah Tenaga 84 orang/Bulan 67,200,000 67,200,000 Kecamatan Sebulu
Teknis Perkantoran Jasa,Pelayan Kantor
dan THL 84
orang/Bulan

_______________________
208
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan jasa komunikasi, Sebulu Jumlah rekening yang 60 rekening 282,900,000 282,900,000 Kecamatan Sebulu
sumber daya air dan listrik di bayar 60 rekening

Penyediaan jasa pemeliharaan dan Sebulu Jumlah 15 unit/tahun 10,000,000 10,000,000 Kecamatan Sebulu
perizinan kendaraan Kendaraandinas yang
dinas/operasional terpelihara 15
unit/tahun

Penyediaan jasa administrasi Sebulu Jumlah jasa 6 orang/bln 8,000,000 8,139,775 Kecamatan Sebulu
keuangan administrasi keuangan
6 orang/bln

Penyediaan alat tulis kantor Sebulu Jumlah Alat Tulis 1 paket 40,000,000 - Kecamatan Sebulu
Kantor 1 paket

Program Peningkatan Sarana dan Tingkat ketersediaan 100 % Kecamatan Sebulu


Prasarana Aparatur sarana prasarana
aparatur dibandingkan
dengan kebutuhan

Pemeliharaan Rutin/Berkala Sebulu Jumlah Kendaraan 16 unit 46,000,000 - Kecamatan Sebulu


Kendaraan Dinas/Operasional Dinas yang di pelihara
16 unit

Program Peningkatan Tingkat Capaian Kinerja 100 % Kecamatan Sebulu


Pengembangan Sistem Pelaporan
Capaian Kinerja dan Keuangan

Penyusunan Laporan Keuangan Jumlah Laporan 10 dokumen - - Kecamatan Sebulu


Keuangan 10
dokumen

Program Pelayanan Administrasi Cakupan layanan 100 % Kecamatan


Perkantoran administrasi perkantoran Samboja

_______________________
209
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan jasa surat menyurat SAMBOJA KUALA, Jumlah Jasa Surat 10.000 lembar 15,000,000 50,432,800 Kecamatan
HANDIL BARU, Menyurat 10.000 Samboja
SANIPAH, HANDIL lembar
BARU DARAT, SUNGAI
MERDEKA, KAMPUNG
LAMA, SUNGAI
SELUANG, KARYA
MERDEKA,
WONOTIRTO, TANJUNG
HARAPAN,
AMBARAWANG DARAT,
MARGO MULYO,
TELUK PEMEDAS,
AMBARAWANG LAUT,
MUARA SEMBILANG,
ARGOSARI, SALOK API
DARAT, BUKIT
MERDEKA, SALOK API
LAUT

Penyediaan bahan bacaan dan Samboja, SUNGAI Jumlah Bahan Bacaan 12 bulan, 20 - 120,000,000 Kecamatan
peraturan perundang-undangan MERDEKA, KAMPUNG 12 bulan, 20 opd, 2 opd, 2 jenis Samboja
LAMA, SUNGAI jenis
SELUANG, KARYA
MERDEKA,
WONOTIRTO, TANJUNG
HARAPAN, MARGO
MULYO,
AMBARAWANG DARAT,
TELUK PEMEDAS,
MUARA SEMBILANG,
AMBARAWANG LAUT,
SALOK API DARAT,
ARGOSARI, SALOK API
LAUT, BUKIT
MERDEKA, SAMBOJA
KUALA, HANDIL BARU,
SANIPAH, HANDIL
BARU DARAT

_______________________
210
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan bahan logistik kantor BUKIT MERDEKA, Jumlah Bahan Logistik 1 Paket 20,000,000 100,000,000 Kecamatan
SALOK API LAUT, Kantor 1 Paket Samboja
HANDIL BARU,
SAMBOJA KUALA,
HANDIL BARU DARAT,
SANIPAH, KAMPUNG
LAMA, SUNGAI
MERDEKA, KARYA
MERDEKA, SUNGAI
SELUANG, MARGO
MULYO,
AMBARAWANG DARAT,
TANJUNG HARAPAN,
MUARA SEMBILANG,
AMBARAWANG LAUT,
TELUK PEMEDAS,
ARGOSARI,
WONOTIRTO, SALOK
API DARAT

Penyediaan Makanan dan Minuman TELUK PEMEDAS, Jumlah orang yang 8.000 Porsi 150,000,000 220,657,000 Kecamatan
KAMPUNG LAMA, disediakan makanan Samboja
WONOTIRTO, SUNGAI dan minuman 8.000
MERDEKA, KARYA Porsi
MERDEKA, SUNGAI
SELUANG,
AMBARAWANG DARAT,
MARGO MULYO,
SAMBOJA KUALA,
TANJUNG HARAPAN,
AMBARAWANG LAUT,
MUARA SEMBILANG,
SANIPAH, ARGOSARI,
SALOK API DARAT,
BUKIT MERDEKA,
SALOK API LAUT,
HANDIL BARU, HANDIL
BARU DARAT

_______________________
211
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Rapat rapat koordinasi dan MUARA SEMBILANG, Jumlah rapat-rapat 1 paket 564,000,000 900,000,000 Kecamatan
konsultasi ke dalam daerah dan ke SUNGAI SELUANG, koordinasi dan Samboja
luar daerah SALOK API DARAT, konsultasi ke luar
AMBARAWANG DARAT, daerah 1 paket
BUKIT MERDEKA,
TANJUNG HARAPAN,
SALOK API LAUT,
HANDIL BARU, TELUK
PEMEDAS, SAMBOJA
KUALA, HANDIL BARU
DARAT, WONOTIRTO,
SANIPAH,
AMBARAWANG LAUT,
KAMPUNG LAMA,
SUNGAI MERDEKA,
KARYA MERDEKA,
ARGOSARI, MARGO
MULYO

Penyediaan Jasa Administrasi SAMBOJA KUALA, Jumlah Tenaga 180 Orang, 12 1,983,783,340 2,400,000,000 Kecamatan
Teknis Perkantoran KARYA MERDEKA, Pendukung Non PNS bulan Samboja
WONOTIRTO, BUKIT 180 Orang, 12 bulan
MERDEKA, SANIPAH,
MARGO MULYO,
AMBARAWANG DARAT,
SUNGAI MERDEKA,
SUNGAI SELUANG,
MUARA SEMBILANG,
HANDIL BARU,
TANJUNG HARAPAN,
SALOK API DARAT,
HANDIL BARU DARAT,
AMBARAWANG LAUT,
SALOK API LAUT,
KAMPUNG LAMA,
TELUK PEMEDAS,
ARGOSARI

_______________________
212
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan Perlengkapan Kegiatan MUARA SEMBILANG, Jumlah Baliho dan 200 umbul- - 30,000,000 Kecamatan
hari- hari tertentu AMBARAWANG DARAT, Umbul Umbul 200 umbul, 1 baliho Samboja
BUKIT MERDEKA, umbul- umbul, 1 baliho
TELUK PEMEDAS,
SALOK API DARAT,
Bukit Raya,
WONOTIRTO, SALOK
API LAUT, HANDIL
BARU, SAMBOJA
KUALA, HANDIL BARU
DARAT, SANIPAH,
KAMPUNG LAMA,
SUNGAI MERDEKA,
AMBARAWANG LAUT,
Karya Jaya, SUNGAI
SELUANG, ARGOSARI,
KARYA MERDEKA, Tani
Bakti, Beringin Agung,
MARGO MULYO,
TANJUNG HARAPAN

Penyediaan jasa komunikasi, SUNGAI MERDEKA, Waktu penyediaan jasa 20 rek, 12 1,558,400,000 2,299,612,370 Kecamatan
sumber daya air dan listrik KAMPUNG LAMA, komunikasi, sumber bulan Samboja
SUNGAI SELUANG, daya air dan listrik 20
KARYA MERDEKA, rek, 12 bulan
TANJUNG HARAPAN,
MARGO MULYO,
AMBARAWANG DARAT,
TELUK PEMEDAS,
MUARA SEMBILANG,
AMBARAWANG LAUT,
WONOTIRTO, SALOK
API DARAT, ARGOSARI,
SALOK API LAUT,
BUKIT MERDEKA,
SAMBOJA KUALA,
HANDIL BARU,
SANIPAH, HANDIL
BARU DARAT

_______________________
213
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan jasa peralatan dan BUKIT MERDEKA, Jumlah Minyak Solar 5.000 Liter 10,000,000 60,000,000 Kecamatan
perlengkapan kantor SALOK API LAUT, 5.000 Liter Samboja
HANDIL BARU,
SAMBOJA KUALA,
HANDIL BARU DARAT,
SANIPAH, KAMPUNG
LAMA, SUNGAI
MERDEKA, KARYA
MERDEKA, SUNGAI
SELUANG, MARGO
MULYO,
AMBARAWANG DARAT,
TANJUNG HARAPAN,
MUARA SEMBILANG,
AMBARAWANG LAUT,
TELUK PEMEDAS,
SALOK API DARAT,
ARGOSARI,
WONOTIRTO

Penyediaan jasa pemeliharaan dan SUNGAI SELUANG, Jumlah dan jenis 100 Unit Roda 10,000,000 58,382,500 Kecamatan
perizinan kendaraan KARYA MERDEKA, kendaraan 2, 5 Unit roda 4 Samboja
dinas/operasional TANJUNG HARAPAN, dinas/operasional yang
MARGO MULYO, disediakan jasa
AMBARAWANG DARAT, pemeliharaan dan
TELUK PEMEDAS, perizinan 100 Unit
MUARA SEMBILANG, Roda 2, 5 Unit roda 4
AMBARAWANG LAUT,
WONOTIRTO, SALOK
API DARAT, ARGOSARI,
SALOK API LAUT,
BUKIT MERDEKA,
SAMBOJA KUALA,
HANDIL BARU,
SANIPAH, HANDIL
BARU DARAT, SUNGAI
MERDEKA, KAMPUNG
LAMA

_______________________
214
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan jasa administrasi SALOK API DARAT, Waktu penyediaan 64 - 1,096,898,154 Kecamatan
keuangan ARGOSARI, SALOK API administrasi jasa Orang/Paket/B Samboja
LAUT, BUKIT keuangan 64 ulan
MERDEKA, SAMBOJA Orang/Paket/Bulan
KUALA, HANDIL BARU,
SANIPAH, HANDIL
BARU DARAT,
WONOTIRTO, SUNGAI
MERDEKA, KAMPUNG
LAMA, SUNGAI
SELUANG, KARYA
MERDEKA, TANJUNG
HARAPAN, MARGO
MULYO,
AMBARAWANG DARAT,
TELUK PEMEDAS,
MUARA SEMBILANG,
AMBARAWANG LAUT

Penyediaan jasa perbaikan SANIPAH, HANDIL Jumlah Peralatan yang 7 Jenis, 50 Unit 20,000,000 220,000,000 Kecamatan
peralatan kerja BARU DARAT, SUNGAI diperbaiki 7 Jenis, 50 Samboja
MERDEKA, KAMPUNG Unit
LAMA, SUNGAI
SELUANG, KARYA
MERDEKA,
AMBARAWANG DARAT,
TANJUNG HARAPAN,
MARGO MULYO,
AMBARAWANG LAUT,
TELUK PEMEDAS,
MUARA SEMBILANG,
ARGOSARI,
WONOTIRTO, SALOK
API DARAT, BUKIT
MERDEKA, SALOK API
LAUT, SAMBOJA
KUALA, HANDIL BARU

_______________________
215
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan alat tulis kantor TANJUNG HARAPAN, Jumlah Alat Tulis 1 paket 429,484,498 415,030,000 Kecamatan
MARGO MULYO, Kantor 1 paket Samboja
AMBARAWANG DARAT,
TELUK PEMEDAS,
MUARA SEMBILANG,
AMBARAWANG LAUT,
WONOTIRTO, SALOK
API DARAT, ARGOSARI,
SALOK API LAUT,
BUKIT MERDEKA,
SAMBOJA KUALA,
HANDIL BARU,
SANIPAH, HANDIL
BARU DARAT, SUNGAI
MERDEKA, KAMPUNG
LAMA, SUNGAI
SELUANG, KARYA
MERDEKA

Penyediaan barang cetakan dan AMBARAWANG LAUT, Jumlah Barang 1 paket, 20000 58,000,000 259,134,810 Kecamatan
penggandaan TELUK PEMEDAS, Cetakan 1 paket, lembar, 200 Samboja
MUARA SEMBILANG, 20000 lembar, 200 buku
ARGOSARI, SALOK API buku
DARAT, BUKIT
MERDEKA,
WONOTIRTO, SALOK
API LAUT, HANDIL
BARU, SAMBOJA
KUALA, HANDIL BARU
DARAT, SANIPAH,
KAMPUNG LAMA,
SUNGAI MERDEKA,
KARYA MERDEKA,
SUNGAI SELUANG,
MARGO MULYO,
AMBARAWANG DARAT,
TANJUNG HARAPAN

_______________________
216
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan komponen instalasi SUNGAI MERDEKA, Jumlah Komponen 1 paket 10,000,000 20,000,000 Kecamatan
listrik/penerangan bangunan kantor KAMPUNG LAMA, Listrik dan Penerangan Samboja
WONOTIRTO, SUNGAI Bangunan Kantor 1
SELUANG, KARYA paket
MERDEKA, TANJUNG
HARAPAN, MARGO
MULYO,
AMBARAWANG DARAT,
TELUK PEMEDAS,
MUARA SEMBILANG,
AMBARAWANG LAUT,
SALOK API DARAT,
ARGOSARI, SALOK API
LAUT, BUKIT
MERDEKA, SAMBOJA
KUALA, HANDIL BARU,
SANIPAH, HANDIL
BARU DARAT

Program Peningkatan Sarana dan Cakupan peningkatan 100 % Kecamatan


Prasarana Aparatur sarana prasarana Samboja
aparatur
Pengadaan peralatan gedung MARGO MULYO, Jumlah dan jenis 5 jenis, 20 Unit 50,000,000 110,000,000 Kecamatan
kantor WONOTIRTO, peralatan gedung Samboja
AMBARAWANG DARAT, kantor yang diadakan 5
TANJUNG HARAPAN, jenis, 20 Unit
MUARA SEMBILANG,
AMBARAWANG LAUT,
TELUK PEMEDAS,
SALOK API DARAT,
ARGOSARI, SALOK API
LAUT, BUKIT
MERDEKA, SAMBOJA
KUALA, HANDIL BARU,
SANIPAH, HANDIL
BARU DARAT, SUNGAI
MERDEKA, KAMPUNG
LAMA, SUNGAI
SELUANG, KARYA
MERDEKA

_______________________
217
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pengadaan Perlengkapan gedung Samboja, SUNGAI Jumlah Perlengkapan 3 Jenis, 65 Unit - 121,000,000 Kecamatan
Kantor MERDEKA, KAMPUNG Gedung Kantor 3 Jenis, Samboja
LAMA, SUNGAI 65 Unit
SELUANG, KARYA
MERDEKA, TANJUNG
HARAPAN, MARGO
MULYO,
AMBARAWANG DARAT,
TELUK PEMEDAS,
MUARA SEMBILANG,
AMBARAWANG LAUT,
WONOTIRTO, SALOK
API DARAT, ARGOSARI,
SALOK API LAUT,
BUKIT MERDEKA,
SAMBOJA KUALA,
HANDIL BARU,
SANIPAH, HANDIL
BARU DARAT

Pengadaan Meubeleur ARGOSARI, SALOK API Jumlah meubeleur 4 4 jenis, 104 unit 25,000,000 121,000,000 Kecamatan
DARAT, BUKIT jenis, 104 unit Samboja
MERDEKA, SALOK API
LAUT, HANDIL BARU,
SAMBOJA KUALA,
HANDIL BARU DARAT,
SANIPAH, KAMPUNG
LAMA, WONOTIRTO,
SUNGAI MERDEKA,
KARYA MERDEKA,
SUNGAI SELUANG,
MARGO MULYO,
AMBARAWANG DARAT,
TANJUNG HARAPAN,
AMBARAWANG LAUT,
TELUK PEMEDAS,
MUARA SEMBILANG

Pengadaan Perlengkapan Rumah Jumlah Perlengkapan 14 jenis, 29 25,000,000 60,500,000 Kecamatan


Dinas/Jabatan Camat Rumah Dinas/Jabatan unit/Set Samboja
Camat 14 jenis, 29
unit/Set

Pengadaan Kendaraan/Dinas Samboja Jumlah Kendaraan 5 buah 150,000,000 175,750,000 Kecamatan


/Operasional Dinas/ Operasional 5 Samboja
buah

Pemeliharaan rutin/berkala rumah Samboja Jumlah Rumah Dinas 1 unit 50,000,000 60,500,000 Kecamatan
jabatan yang dipelihara 1 unit Samboja

Pemeliharaan rutin/berkala gedung Samboja Jumlah Gedung Kantor 89 M2 100,000,000 110,000,000 Kecamatan
kantor yang dipelihara 89 M2 Samboja

_______________________
218
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pemeliharaan Rutin/Berkala BUKIT MERDEKA, Jumlah Kendaraan 32 unit 34,000,000 110,000,000 Kecamatan
Kendaraan Dinas/Operasional TELUK PEMEDAS, Dinas/Operasional Samboja
HANDIL BARU, HANDIL yang dipelihara 32 unit
BARU DARAT, SUNGAI
MERDEKA, SALOK API
LAUT, KAMPUNG
LAMA, SUNGAI
SELUANG, SANIPAH,
KARYA MERDEKA,
WONOTIRTO, MARGO
MULYO, SALOK API
DARAT, AMBARAWANG
DARAT, MUARA
SEMBILANG, TANJUNG
HARAPAN,
AMBARAWANG LAUT,
SAMBOJA KUALA,
ARGOSARI

Pemeliharaan Rutin/berkala Samboja, MARGO Jumlah Prasarana 270 Titik Lampu 200,000,000 242,000,000 Kecamatan
Prasarana Umum Pemerintah MULYO, Umum Pemerintah Samboja
AMBARAWANG DARAT, yang dipelihara 270
TANJUNG HARAPAN, Titik Lampu
MUARA SEMBILANG,
AMBARAWANG LAUT,
WONOTIRTO, SUNGAI
MERDEKA, SALOK API
DARAT, ARGOSARI,
SALOK API LAUT,
BUKIT MERDEKA,
SUNGAI SELUANG,
SAMBOJA KUALA,
HANDIL BARU,
SANIPAH, HANDIL
BARU DARAT,
KAMPUNG LAMA,
TELUK PEMEDAS,
KARYA MERDEKA

_______________________
219
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pengadaan Tarup/Tenda Kec. SAMBOJA KUALA, Jumlah Tarup/Tenda 1 Paket - 93,170,000 Kecamatan
Samboja HANDIL BARU, Kec. Samboja 1 Paket Samboja
SANIPAH, HANDIL
BARU DARAT, SUNGAI
MERDEKA, KAMPUNG
LAMA, SUNGAI
SELUANG, KARYA
MERDEKA, TANJUNG
HARAPAN, MARGO
MULYO,
AMBARAWANG DARAT,
TELUK PEMEDAS,
MUARA SEMBILANG,
AMBARAWANG LAUT,
WONOTIRTO, SALOK
API DARAT, ARGOSARI,
SALOK API LAUT,
BUKIT MERDEKA

Program Peningkatan Disiplin Cakupan peningkatan 100 % Kecamatan


Aparatur kapasitas pegawai Samboja

Pengadaan Pakaian Dinas Beserta SUNGAI SELUANG, Jumlah Pakaian Dinas 400 stel - 110,000,000 Kecamatan
Perlengkapannya KARYA MERDEKA, Beserta Samboja
AMBARAWANG DARAT, Perlengkapannya yang
TANJUNG HARAPAN, diadakan 400 stel
MARGO MULYO,
AMBARAWANG LAUT,
TELUK PEMEDAS,
MUARA SEMBILANG,
ARGOSARI,
WONOTIRTO, SALOK
API DARAT, BUKIT
MERDEKA, SALOK API
LAUT, HANDIL BARU,
SAMBOJA KUALA,
HANDIL BARU DARAT,
SANIPAH, KAMPUNG
LAMA, SUNGAI
MERDEKA

_______________________
220
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pengadaan Pakaian Khusus Hari WONOTIRTO, MARGO Jumlah Pakaian 400 Stel - 220,000,000 Kecamatan
Hari Tertentu MULYO, Beringin Khusus Hari-hari Samboja
Agung, SANIPAH, Tertentu Yang
MUARA SEMBILANG, Diadakan 400 Stel
BUKIT MERDEKA,
SALOK API DARAT,
SUNGAI MERDEKA,
Bukit Raya, SALOK API
LAUT, SUNGAI
SELUANG, HANDIL
BARU, SAMBOJA
KUALA, Tani Bakti,
HANDIL BARU DARAT,
TANJUNG HARAPAN,
KAMPUNG LAMA,
AMBARAWANG DARAT,
Karya Jaya,
AMBARAWANG LAUT,
TELUK PEMEDAS,
KARYA MERDEKA,
ARGOSARI

Pengadaan Pakaian Korpri Jumlah Pakaian 400 stel - 60,500,000 Kecamatan


KORPRI Yang Diadakan Samboja
400 stel

Pengadaan Pakaian Olahraga Jumlah Pakaian 400 stel - 70,000,000 Kecamatan


Olahraga Yang Samboja
Diadakan 400 stel

Program Peningkatan Kapasitas Cakupan peningkatan 10 Jumlah Kecamatan


Sumber Daya Aparatur sumber daya aparatur Samboja

Pendidikan dan Pelatihan Formal Jumlah Aparatur yang 11 Kegiatan,49 - 300,000,000 Kecamatan
mengikuti Bimtek 11 Orang Samboja
Kegiatan,49 Orang

Sosialisasi Peraturan Perundang- Jumlah aparatur yang 50 Orang - 24,200,000 Kecamatan


Undangan mengikuti Sosialisasi Samboja
50 Orang

Sosialisasi Peningkatan Pelayanan Jumlah aparatur yang 50 Orang - 24,200,000 Kecamatan


Masyarakat mengikuti Sosialisasi Samboja
50 Orang

Program Peningkatan Tingkat ketepatan waktu 80 % Kecamatan


Pengembangan Sistem Pelaporan pelaporan capaian Samboja
Capaian Kinerja dan Keuangan kinerja dan keuangan

Penyusunan pelaporan keuangan Jumlah Laporan 1 Dokumen 10,350,000 55,103,400 Kecamatan


Keuangan 1 Dokumen Samboja

_______________________
221
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyusunan Dokumen Jumlah Dokumen 1 Dokumen - 55,103,400 Kecamatan
Perencanaan dan Laporan Kinerja Perencanaan dan Samboja
Serta Monev Monev 1 Dokumen

Penyusunan Dokumen Renstra Jumlah Dokumen 1 Dokumen 10,350,000 13,775,850 Kecamatan


RENSTRA 1 Dokumen Samboja

kegiatan penyusunan potensi Jumlah Dokumen 1 Dokumen - 60,000,000 Kecamatan


kewilayahan kecamatan Potensi Kecamatan 1 Samboja
Dokumen

Program Pelayanan Administrasi Cakupan layanan 100 % Kecamatan Sanga-


Perkantoran administrasi perkantoran Sanga

Belanja Jasa Surat Menyurat Sanga-sanga Jumlah Jasa Surat 1.620 lembar 6,000,000 13,557,500 Kecamatan Sanga-
Menyurat 1.620 lembar Sanga

Penyediaan bahan logistik kantor Sanga-sanga Jumlah Bahan Logistik 110 jenis 36,364,650 38,096,300 Kecamatan Sanga-
Kantor 110 jenis Sanga

Penyediaan makanan dan minuman Sanga-sanga Jumlah Makanan dan 4.800 kotak 40,000,000 130,950,000 Kecamatan Sanga-
Minuman 4.800 kotak Sanga

Rapat rapat koordinasi dan Sanga-sanga Jumlah kegiatan rapat- 1.637 OH 200,000,000 1,741,566,572 Kecamatan Sanga-
konsultasi ke dalam daerah dan ke rapat dan Koordinasi Sanga
luar daerah 1.637 OH

Penyediaan jasa administrasi Sanga-sanga Jumlah Tenaga 50 orang 536,993,280 675,559,000 Kecamatan Sanga-
Teknis Perkantoran Pendukung non PNS Sanga
50 orang

Penyediaan Jasa Komunikasi, Sanga-sanga Jumlah Jasa 216 rekening 204,960,000 540,760,000 Kecamatan Sanga-
Sumber Daya Air dan Listrik Komunikasi, Sumber Sanga
Daya Air dan Listrik 216
rekening

Penyediaan Jasa Administrasi Sanga-sanga Terlaksananya jasa 17 orang 184,724,400 130,000,000 Kecamatan Sanga-
Keuangan administrasi keuangan Sanga
17 orang

Penyediaan jasa perbaikan Sanga-sanga Jumlah Peralatan yang 300 unit 30,000,000 49,000,000 Kecamatan Sanga-
peralatan kerja diperbaiki 300 unit Sanga

Penyediaan jasa pemeliharaan dan Sanga-sanga Jumlah Kendaraan 42 unit 15,000,000 14,000,000 Kecamatan Sanga-
perizinan kendaraan Dinas/ Operasional 42 Sanga
dinas/operasional unit

Penyediaan alat tulis kantor Sanga-sanga Jumlah Alat Tulis 75 jenis 160,226,366 289,265,808 Kecamatan Sanga-
Kantor 75 jenis Sanga

_______________________
222
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan barang cetakan dan Sanga-sanga Jumlah Barang 18 jenis 37,000,000 43,939,620 Kecamatan Sanga-
penggandaan Cetakan 18 jenis Sanga

Penyediaan komponen instalasi Sanga-sanga Jumlah Komponen 119 jenis 11,319,200 11,319,200 Kecamatan Sanga-
listrik/ penerangan bangunan Listrik dan Penerangan Sanga
kantor Bangunan Kantor 119
jenis

Penyediaan bahan bacaan dan Sanga-sanga Jumlah Bahan Bacaan 2.172 koran 10,378,000 10,396,000 Kecamatan Sanga-
peraturan perundang undangan 2.172 koran Sanga

Program Peningkatan Sarana dan Cakupan peningkatan 100 % Kecamatan Sanga-


Prasarana Aparatur sarana dan prasarana Sanga
aparatur

Pengadaan Peralatan Gedung Sanga-sanga Jumlah Gedung Kantor 100% 67,000,000 68,070,000 Kecamatan Sanga-
kantor 100 % Sanga

Pemeliharaan Rutin/ berkala Sanga-sanga luas Rumah Dinas 100% 30,000,000 35,000,000 Kecamatan Sanga-
Rumah Dinas yang direhab 100 % Sanga

Pemeliharaan Rutin/ berkala Sanga-sanga Jumlah Peralatan 100% 30,000,000 57,000,000 Kecamatan Sanga-
Gedung kantor Gedung Kantor 100 % Sanga

Pemeliharaan Rutin/ Berkala Sanga-sanga Jumlah Kendaraan 100% 55,966,100 55,000,000 Kecamatan Sanga-
Kendaraan Dinas /operasional Dinas/Operasional 100 Sanga
%

Program Peningkatan Tingkat ketepatan waktu 100 % Kecamatan Sanga-


Pengembangan Sistem Pelaporan pelaporan capaian Sanga
Capaian Kinerja dan Keuangan kinerja dan keuangan

Penyusunan Laporan Keuangan, Sanga-sanga Jumlah Dokumen 6 Dokumen 30,000,000 50,000,000 Kecamatan Sanga-
dan monev Laporan Keuangan 6 Sanga
Dokumen

Penyusunan Dokumen Sanga-sanga Tersusunnya dokumen 9 Dokumen 45,000,000 48,000,000 Kecamatan Sanga-
Perencanaan dan Laporan Kinerja RKT/Renja, LKjIP, dan Sanga
LPPD 9 Dokumen

Penyusunan Dokumen Reviw Sanga-sanga Jumlah dokumen reviw 1 Dokumen 15,000,000 17,500,000 Kecamatan Sanga-
RENSTRA renstra 1 Dokumen Sanga

Penyusunan potensi kewilayahan Sanga-sanga Jumlah Dokumen 6 Dokumen 54,300,000 57,390,000 Kecamatan Sanga-
Kecamatan potensi Kecamatan dan Sanga
kelurahan 6 Dokumen

Program Pelayanan Administrasi Cakupan layanan 100 % Kecamatan


Perkantoran administrasi perkantoran Tenggarong

_______________________
223
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan Bahan Logistik Kantor Jumlah Bahan Logistik 29 Jenis 24,000,000 131,774,873 Kecamatan
Kecamatan dan Kelurahan Kantor 29 Jenis Tenggarong

Penyediaan makanan dan minuman Tenggarong Jumlah Porsi makanan 6.166 Porsi 100,000,000 617,237,520 Kecamatan
dan minum 6.166 Porsi Tenggarong

Rapat-rapat Koordinasi dan Tenggarong Jumlah peserta rapat 1.001 Orang 185,000,000 3,381,157,440 Kecamatan
Konsultasi Dalam Daerah dan 1.001 Orang Tenggarong
Keluar Daerah
Penyediaan Jasa Administrasi Jumlah Tenaga 260 Orang 2,136,895,020 2,618,572,392 Kecamatan
Perkantoran Kecamatan dan Administrasi Tenggarong
Kelurahan Perkantoran 260 Orang

Penyediaan Jasa Komunikasi Tenggarong Jumlah Rekening 57 Jaringan 720,488,800 917,146,560 Kecamatan
Sumber Daya Air dan Listrik Telepon, Air, Listrik dan Instalasi Tenggarong
Kecamatan dan Kelurahan Internet 57 Jaringan
Instalasi

Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Jumlah Kendaraan 32 Unit 27,083,300 136,254,874 Kecamatan
Perizinan Kendaraan Dinas / Dinas/Operasional Tenggarong
Operasional Kecamatan dan yang terpelihara 32
Kelurahan Unit

Penyediaan Jasa Administrasi Tenggarong Terlaksananya 1.412 Orang 436,438,400 2,208,185,040 Kecamatan
Keuangan Kecamatan dan Kegiatan Administrasi Tenggarong
Kelurahan Keuangan 1.412 Orang

Penyediaan Jasa Perbaikan Jumlah Peralatan yang 135 Unit 70,852,258 476,821,183 Kecamatan
Peralatan Kerja diperbaiki 135 Unit Tenggarong

Penyediaan Alat Tulis Kantor Tenggarong, PANJI, Jumlah Alat Tulis 49 Jenis 400,000,000 773,872,360 Kecamatan
Kecamatan dan Kelurahan MANGKURAWANG, Kantor 49 Jenis Tenggarong
LOA IPUH DARAT,
MELAYU, LOA TEBU,
MALUHU, LOA IPUH,
BARU, JAHAB, BUKIT
BIRU, TIMBAU,
SUKARAME
Penyediaan Barang Cetakan dan JAHAB, LOA IPUH, Jumlah Barang 13 Jenis 120,000,000 537,252,640 Kecamatan
Penggandaan Kecamatan dan SUKARAME, LOA IPUH Cetakan dan Tenggarong
Kelurahan DARAT, LOA TEBU, Penggandaan 13 Jenis
TIMBAU, PANJI,
MALUHU,
MANGKURAWANG,
BARU, MELAYU, BUKIT
BIRU
Program Peningkatan Sarana dan Cakupan Peningkatan 100 % Kecamatan
Prasarana Aparatur Sarana dan Prasarana Tenggarong
Aparatur

_______________________
224
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pemeliharaan rutin/berkala Jumlah 109 Unit 109 Unit 125,000,000 428,763,120 Kecamatan
kendaraan dinas/operasional Tenggarong
Kecamatan dan Kelurahan
Program Pelayanan Administrasi Cakupan Layanan 100 % Kecamatan
Perkantoran Adminsitrasi Perkantoran Tenggarong
Seberang
Penyediaan Jasa Surat Menyurat Tenggarong Seberang Jumlah surat menyurat 1.148 lembar 7,196,000 7,196,000 Kecamatan
1.148 lembar Tenggarong
Seberang

Penyediaan Makanan dan Minuman Tenggarong Seberang Jumlah Porsi Makan 965 porsi 53,075,000 53,075,000 Kecamatan
dan Minum 965 porsi Tenggarong
Seberang
Rapat-rapat Koordinasi dan Tenggarong Seberang Jumlah Pegawai yang 29 orang 287,680,000 287,680,000 Kecamatan
Konsultasike dalam Daerah dan melaksanakan Tenggarong
Keluar Daerah perjalanan 29 orang Seberang

Penyediaan Jasa Administrasi Tenggarong Seberang Jumlah Jasa 20 orang 294,511,560 294,708,840 Kecamatan
Teknis Perkantoran Administrasi Tekhnis Tenggarong
Perkantoran 20 orang Seberang

Penyediaan Bahan Bacaan dan Tenggarong Seberang Jumlah bahan bacaan 756 eksemplar 45,360,000 45,360,000 Kecamatan
Peraturan Perundang-Undangan dan perundang- Tenggarong
undangan 756 Seberang
eksemplar

Penyediaan Biaya Kegiatan Satpol Tenggarong Seberang Jumlah orang 58 orang 58 orang 23,760,000 96,000,000 Kecamatan
PP Patroli Keliling Tenggarong
Seberang
Penyediaan Jasa Komunikasi, Tenggarong Seberang Jumlah rekening 12 12 rekening 94,800,000 94,800,000 Kecamatan
Sumber Daya Air dan Listrik rekening Tenggarong
Seberang
Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Tenggarong Seberang Jumlah Perijinan dan 5 Unit 17,000,000 17,000,000 Kecamatan
Perizinan Kendaraan Pemeliharaan Tenggarong
Dinas/Operasional Kendaraan Dinas 5 Unit Seberang

Penyediaan Jasa Administrasi Tenggarong Seberang Jumlah Jasa 16 orang 190,382,600 216,555,200 Kecamatan
Keuangan Administrasi Keuangan Tenggarong
16 orang Seberang

Penyediaan Jasa Perbaikan Tenggarong Seberang Jumlah peralatan kerja 36 unit 36,600,000 36,600,000 Kecamatan
Peralatan Kerja yang diperbaiki 36 unit Tenggarong
Seberang

Pemeliharaan Rutin/Berkala Tenggarong Seberang Jumlah Kendaraan 19 unit 452,570,212 452,570,212 Kecamatan
Kendaraan Dinas/Operasional yang dipelihara 19 unit Tenggarong
Seberang

Penyediaan Alat Tulis Kantor Tenggarong Seberang Jumlah Alat Tulis 47 unit 165,047,920 165,047,920 Kecamatan
Kantor 47 unit Tenggarong
Seberang
Penyediaan Barang Cetakan dan Tenggarong Seberang Jumlah Barang 6 jenis 70,155,000 70,155,000 Kecamatan
Pengadaan Cetakan dan Tenggarong
Penggandaan 6 jenis Seberang

_______________________
225
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan Komponen Instalasi Tenggarong Seberang Jumlah komponen 6 jenis 10,479,000 10,479,000 Kecamatan
Listrik/Penerangan Bangunan instalasi listrik 6 jenis Tenggarong
Kantor Seberang

Penyediaan Bahan Logistik Tenggarong Seberang Jumlah bahan logisitik 29 item 27,790,800 27,790,800 Kecamatan
29 item Tenggarong
Seberang
Program Peningkatan Sarana dan Cakupan Peningkatan 100 % Kecamatan
Prasarana Aparatur Sarana dan Prasarana Tenggarong
Aparatur Seberang

Pengadaan Perlengkapan Gedung Tenggarong Seberang Jumlah perlengkapan 2 Jenis 12,939,600 12,939,600 Kecamatan
Kantor kantor 2 Jenis Tenggarong
Seberang
Pengadaan Peralatan Gedung Tenggarong Seberang Jumlah peralatan 6 Jenis 91,912,600 294,500,000 Kecamatan
Kantor gedung kantor 6 Jenis Tenggarong
Seberang

Pengadaan Meubeleir Tenggarong Seberang Jumlah meubelair 8 8 Unit 21,265,000 21,265,000 Kecamatan
Unit Tenggarong
Seberang
Pemeliharaan Rutin/Berkala Tenggarong Seberang Jumlah Gedung Kantor 1 Unit 50,000,000 50,000,000 Kecamatan
Gedung kantor yang dipeliharan 1 Unit Tenggarong
Seberang

Program Peningkatan Disiplin Tingkat Kepatuhan 100 % Kecamatan


Aparatur Aparatur Tenggarong
Seberang
Pengadaan Pakaian Dinas Beserta Tenggarong Seberang Jumlah pakaian dinas 3 Jenis 106,400,000 106,400,000 Kecamatan
Kelengkapannya beserta Tenggarong
perlengkapannya 3 Seberang
Jenis

Program Peningkatan Tingkat ketepatan waktu 100 % Kecamatan


Pengembangan Sistem Pelaporan pelaporan capaian Tenggarong
Capaian Kinerja dan Keuangan kinerja dan keuangan Seberang

Penyusunan Profil Kecamatan Tenggarong Seberang Jumlah dokumen 5 5 dok 10,000,000 75,000,000 Kecamatan
dok Tenggarong
Seberang
Penyusunan Dokumen Renstra dan Tenggarong Seberang Jumlah dokumen 5 5 dok 7,000,000 7,000,000 Kecamatan
Renja dok Tenggarong
Seberang
Penyusunan Pelaporan Keuangan Tenggarong Seberang Jumlah laporan 3 Dokumen 10,000,000 10,000,000 Kecamatan
Akhir Tahun keuangan akhir tahun Tenggarong
3 Dokumen Seberang

Program Pelayanan Administrasi Cakupan layanan 100 % Kecamatan Muara


Perkantoran administrasi perkantoran Wis

Penyediaan jasa surat menyurat Muara Wis Jumlah Dokumen 250 lembar 1,350,000 18,000,000 Kecamatan Muara
Bermaterai 250 lembar Wis

_______________________
226
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan makanan dan minuman Muara Wis Jumlah Makanan dan 1.096 Kotak 27,400,000 160,000,000 Kecamatan Muara
Minuman 1.096 Kotak Wis

Rapat rapat koordinasi dan Muara Wis Jumlah kegiatan rapat- 114 kali 60,300,000 1,200,000,000 Kecamatan Muara
konsultasi ke dalam daerah dan ke rapat dan Koordinasi Wis
luar daerah 114 kali

Penyediaan jasa administrasi Muara Wis Jumlah Tenaga 156 128,304,960 220,000,000 Kecamatan Muara
Teknis Perkantoran Pendukung non PNS orang/bulan Wis
156 orang/bulan

Penyediaan jasa komunikasi, Muara Wis Waktu penyediaan jasa 12 bulan 283,800,000 460,000,000 Kecamatan Muara
sumber daya air dan listrik komunikasi, sumber Wis
daya air dan listrik 12
bulan

Penyediaan jasa pemeliharaan dan Muara Wis Jumlah dan jenis 8 unit 8,000,000 30,000,000 Kecamatan Muara
perizinan kendaraan kendaraan Wis
dinas/operasional dinas/operasional yang
disediakan jasa
pemeliharaan dan
perizinan 8 unit

Penyediaan jasa administrasi Muara Wis Waktu penyediaan 156 113,715,600 220,000,000 Kecamatan Muara
keuangan administrasi jasa orang/bulan Wis
keuangan 156
orang/bulan

Penyediaan jasa kebersihan kantor Muara Wis Waktu penyediaan jasa 12 bulan 18,000,000 48,000,000 Kecamatan Muara
kebersihan kantor 12 Wis
bulan

Penyediaan alat tulis kantor Muara Wis Jumlah Alat Tulis 22 jenis 25,084,840 148,670,000 Kecamatan Muara
Kantor 22 jenis Wis

Penyediaan barang cetakan dan Muara Wis Jumlah Barang 140 4,000,000 30,000,000 Kecamatan Muara
penggandaan Cetakan 140 kotak/blok/lem Wis
kotak/blok/lembar bar

Program Peningkatan Sarana dan Cakupan layanan sarana 100 % Kecamatan Muara
Prasarana Aparatur dan prasarana aparatur Wis

Pemeliharaan Rutin/Berkala Muara Wis Jumlah Kendaraan 13 Unit 55,275,200 130,000,000 Kecamatan Muara
Kendaraan Dinas/Operasional Dinas/Operasional Wis
Yang Dipelihara
Rutin/Berkala 13 Unit

Pendidikan
Daya Saing Sumber Daya Meningkatnya Program Pendidikan Anak Usia Cakupan ketersediaan, 86 persen Dinas Pendidikan
Manusia aksesibilitas, kualitas dan Dini (PAUD) kepastian dan dan Kebudayaan
manajemen pendidikan pemerataan pendidikan (2017)- br
anak usia dini

_______________________
227
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Bimtek Implementasi Kurikulum Tenggarong Meningkatnya 100 orang 200,000,000 - Dinas Pendidikan
2013 PAUD implementasi dan Kebudayaan
Kurikulum 2013 PAUD (2017)- br
dari 30% pada tahun
2017 menjadi 100% di
tahun 2021 100 orang

Pembuatan Kurikulum Muatan Tenggarong Tersedianya 40 orang 300,000,000 - Dinas Pendidikan


Lokal (Lagu-lagu Kutai untuk Anak- Kurikulum Muatan dan Kebudayaan
Anak) Lokal yang (2017)- br
mengakomodasi
kekhasan Daerah Kutai
Kartanegara yakni lagu
anak-anak dalam
bahasa Kutai 40 orang

Pendampingan Pendataan Anak Sebulu, Marang Kayu, Meningkatya APK PNFI 500 anak 150,000,000 - Dinas Pendidikan
Usia Sekolah yang Tidak Sekolah Tabang, Muara Badak, Kabupaten Kutai dan Kebudayaan
(ATS) 18 Kecamatan Tenggarong, Muara Kartanegara 500 anak (2017)- br
Jawa, Anggana,
Tenggarong Seberang,
Muara Kaman,
Kembang Janggut,
Muara Muntai,
Kenohan, Muara Wis,
Kota Bangun,
Samboja, Loa Janan,
Sanga-sanga, Loa Kulu

Pekan Olahraga dan Seni PAUD Tenggarong Meningkatnya Kwalitas 50 org/anak 150,000,000 - Dinas Pendidikan
(PORSENI PAUD) Siswa Dan Tenaga dan Kebudayaan
Pendidik PAUD Tahun (2017)- br
2017 50 org/anak

Festival Perlombaan Permainan Tenggarong Peningkatan Bakat 75 org/anak - - Dinas Pendidikan


Tradisional Anak Nusantara dan Kreativitas Peserta dan Kebudayaan
Didik 75 org/anak (2017)- br

Fasilitasi Program Wajib PAUD 1 Tenggarong Tersedianya Pendidik 35 orang 150,000,000 - Dinas Pendidikan
Tahun Paud yang memenuhi dan Kebudayaan
standar Pendidik (2017)- br
tenaga kependidikan
35 orang

Deteksi Dini Anak Berkebutuhan Tenggarong Tersedianya Pendidik 50 orang 200,000,000 - Dinas Pendidikan
Khusus (ABK) Paud yang memenuhi dan Kebudayaan
standar Pendidik (2017)- br
tenaga kependidikan
50 orang

_______________________
228
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Bimtek dan Monitoring Evaluasi Samboja, Loa Janan, Terwujudnya 570 Lembaga 350,000,000 - Dinas Pendidikan
BOP Sanga-sanga, Loa Peningkatan Dan dan Kebudayaan
Kulu, Sebulu, Marang Pengawasan (2017)- br
Kayu, Tabang, Muara Pengelolaan Bantuan
Badak, Tenggarong, Tutor PAUD 570
Muara Jawa, Anggana, Lembaga
Tenggarong Seberang,
Muara Kaman,
Kembang Janggut,
Muara Muntai,
Kenohan, Muara Wis,
Kota Bangun

Bimtek Pendidikan Karakter Guru Tenggarong Tersedianya Guru 60 pendidik 250,000,000 - Dinas Pendidikan
PAUD PAUD yg Berkualitas 60 dan Kebudayaan
pendidik (2017)- br

Pembinaan Bunda PAUD se Marang Kayu, Tabang, Terwujudnya 18 kecamatan 350,000,000 - Dinas Pendidikan
Kabupaten Kutai Kartanegara Muara Badak, Peningkatan Mutu dan Kebudayaan
Tenggarong, Muara Bunda PAUD 18 (2017)- br
Jawa, Anggana, kecamatan
Tenggarong Seberang,
Muara Kaman,
Kembang Janggut,
Muara Muntai,
Kenohan, Muara Wis,
Kota Bangun,
Samboja, Loa Janan,
Sanga-sanga, Loa
Kulu, Sebulu

Penguatan Pendidikan Karakter Kabupaten Tersedianya Pendidik 40 orang 150,000,000 - Dinas Pendidikan
Pada Anak Usia Dini Paud yang memenuhi dan Kebudayaan
standar Pendidik (2017)- br
tenaga kependidikan
40 orang

Rehabilitasi Ruang Kelas TK Samboja Jumlah Ruang Kelas 1 lembaga 225,000,000 - Dinas Pendidikan
yang direhabilitasi (TK dan Kebudayaan
Kenangan Samboja) 1 (2017)- br
lembaga

Pengadaan Prasarana APE PAUD Tenggarong Jumlah Pengadaan 20 set 325,000,000 - Dinas Pendidikan
APE PAUD (dalam dan dan Kebudayaan
Luar APE PAUD 20 set (2017)- br

Pengadaan Meubelair TK Negeri Kabupaten Sarana penunjang 5 lembaga 275,000,000 - Dinas Pendidikan
kegiatan TK Negeri dan dan Kebudayaan
TK Negeri 01 Sanga- (2017)- br
Sanga 5 lembaga

_______________________
229
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Semenisasi/Paving Blok TK Negeri Tenggarong Jumlah Semenisasi 1 lembaga 200,000,000 - Dinas Pendidikan
dan Paving Blok (TK dan Kebudayaan
Negeri 01 Tenggarong) (2017)- br
1 lembaga

Pendampingan akreditasi Lembaga Kabupaten, Lembaga PAUD dan 100 lembaga 150,000,000 - Dinas Pendidikan
PAUD dan PNFI Tenggarong PNFI yang terakreditasi dan Kebudayaan
100 lembaga (2017)- br

Pendampingan proses Penegerian Kabupaten Jumlah TK Negeri yang 5 lembaga 100,000,000 - Dinas Pendidikan
TK terbentuk di setiap dan Kebudayaan
kecamatan 5 lembaga (2017)- br

Pendampingan dan Bimtek Kabupaten Terselenggaranya 4 kecamatan 250,000,000 - Dinas Pendidikan


Kepramukaan Kepramukaan di dan Kebudayaan
Kabupaten Kutai (2017)- br
Kartanegara 4
kecamatan

Pembinaan Pusat Kegiatan Gugus Kabupaten, PKG PAUD yang 18 kecamatan 150,000,000 - Dinas Pendidikan
PAUD di Kabupaten Kutai Tenggarong Seberang, menjalankan tugas, dan Kebudayaan
Kartanegara Muara Kaman, pokok dan fungsi 18 (2017)- br
Kembang Janggut, kecamatan
Muara Muntai,
Kenohan, Muara Wis,
Kota Bangun,
Samboja, Loa Janan,
Sanga-sanga, Loa
Kulu, Sebulu, Marang
Kayu, Tabang, Muara
Badak, Anggana,
Tenggarong, Muara
Jawa

Monitoring, Evaluasi dan Visitasi Ijin Kabupaten, Samboja, Lembaga PAUD dan 18 kecamatan 200,000,000 - Dinas Pendidikan
Pendirian dan Ijin Operasional Loa Janan, Sanga- PNFI yang memiliki dan Kebudayaan
Lembaga sanga, Loa Kulu, legalitas perijinan 18 (2017)- br
Sebulu, Marang Kayu, kecamatan
Tabang, Muara Badak,
Tenggarong, Muara
Jawa, Anggana,
Tenggarong Seberang,
Muara Kaman,
Kembang Janggut,
Muara Muntai,
Kenohan, Muara Wis,
Kota Bangun

_______________________
230
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pengadaan Sarana Prasarana Tenggarong Sarana Prasarana 1 paket 250,000,000 - Dinas Pendidikan
Perijinan PAUD dan PNFI Penunjang Layanan dan Kebudayaan
Umum Perijinan PAUD (2017)- br
dan PNFI 1 paket

Pendampingan dan Lomba Sekolah Kabupaten, Terlaksananya Sekolah 18 kecamatan 200,000,000 - Dinas Pendidikan
Sehat dan Adiwiyata PAUD dan PNFI Tenggarong, Anggana, Sehat dan Adiwiyata dan Kebudayaan
Muara Jawa, PAUD dan PNFI 18 (2017)- br
Tenggarong Seberang, kecamatan
Kembang Janggut,
Muara Kaman,
Kenohan, Muara
Muntai, Muara Wis,
Kota Bangun,
Samboja, Loa Janan,
Sanga-sanga, Loa
Kulu, Sebulu, Marang
Kayu, Tabang, Muara
Badak

Rakor Kegiatan Kelembagaan dan Tenggarong Program Kegiatan 50 lembaga 100,000,000 - Dinas Pendidikan
Sarpras PAUD Kelembagaan dan dan Kebudayaan
Sarpras PAUD yang (2017)- br
maksimal 50 lembaga

Pengadaan Sarana Prasarana Kabupaten Sarana dan Prasarana 1 paket 150,000,000 - Dinas Pendidikan
Kepramukaan PAUD Pendukung kegiatan dan Kebudayaan
Kepramukaan 1 paket (2017)- br

Monitoring, Evaluasi dan Bimtek Kabupaten, Sanga- Lembaga PAUD dan 18 kecamatan 150,000,000 - Dinas Pendidikan
Akreditasi PAUD dan PNFI sanga, Loa Kulu, PNFI yang terakreditasi dan Kebudayaan
Sebulu, Marang Kayu, 18 kecamatan (2017)- br
Tabang, Muara Badak,
Tenggarong, Muara
Jawa, Anggana,
Tenggarong Seberang,
Muara Kaman,
Kembang Janggut,
Muara Muntai,
Kenohan, Muara Wis,
Kota Bangun,
Samboja, Loa Janan

Pemetaan dan Analisa Tingkat Kabupaten Hasil Pemetaan dan 18 kecamatan 150,000,000 - Dinas Pendidikan
Kebutuhan Sarpras PAUD Analisa Kebutuhan dan Kebudayaan
Sapras PAUD 18 (2017)- br
kecamatan

_______________________
231
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Wajib Belajar Pendidikan Cakupan ketersediaan, 0 ; 100 %; 95 Dinas Pendidikan
Dasar Sembilan Tahun kepastian dan %; 99,68 %; 92 dan Kebudayaan
pemerataan pendidikan %; 100 %; 0 %; (2017)- br
dasar sembilan tahun; 0,08 %; 0 %; 0
Angka Partisipasi Kasar %; 0 %; 0 %; 35
SD/MI/Paket A; Angka %; 75 %
Partisipasi Kasar
SMP/MTs/Paket B;
Angka Partisipasi Murni
SD/MI/Paket A; Angka
Partisipasi Murni
SMP/MTs/Paket B;
Angka Melanjutkan SD
ke SMP; Angka Putus
Sekolah SD/MI; Angka
Putus Sekolah SMP/MI;
Rasio ketersediaan
sekolah terhadap
penduduk usia sekolah
SD/MI; Rasio
ketersediaan sekolah
terhadap pendiuk usia
sekolah SMP/MTs; Rasio
Guru/ Murid SD; Rasio
Guru/ Murid SMP;
Bangunan SD kondisi
baik; Bangunan SMP
kondisi baik

Festival Lomba Seni Siswa Nasional SKPD, Tenggarong Jumlah Bakat dan 150 peserta 200,000,000 200,000,000 Dinas Pendidikan
(FLS2N) SD Kreativitas Siswa dan Kebudayaan
Dalam Berkesenian (2017)- br
150 peserta

Festival Lomba Seni Siswa Nasional Kabupaten Jumlah Bakat dan 150 Peserta - - Dinas Pendidikan
(FLS2N) SD Kreativitas Siswa 50 orang dan Kebudayaan
Dalam Berkesenian (2017)- br
150 Peserta
Meningkatnya Kwalitas
Siswa Dan Tenaga
Pendidik PAUD Tahun
2017 50 orang

Pembinaan Trias UKS di Sekolah Kabupaten Jumlah Sekolah se 50 SMP 165,000,000 - Dinas Pendidikan
(SMP) Kab. Kukar 50 SMP dan Kebudayaan
(2017)- br
Pemetaan dan Analisa Tingkat Kabupaten Jumlah Sekolah se 141 SMP 486,056,500 - Dinas Pendidikan
Kebutuhan sekolah (SMP) Kab. Kukar 141 SMP dan Kebudayaan
(2017)- br
Pengadaan perlengkapan dan Kabupaten Jumlah sekolah se 10 SMP 269,500,000 - Dinas Pendidikan
peralatan (sarana) kepramukaan Kab. Kukar 10 SMP dan Kebudayaan
(2017)- br
_______________________
232
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Survey dan Pembuatan Sertifikat Kabupaten Jumlah sertifikat tanah 20 Dokumen 200,000,000 - Dinas Pendidikan
Lahan SMP 20 Dokumen dan Kebudayaan
(2017)- br
Pengadaan Meubelair Siswa SMP Kabupaten Jumlah pengadaan 495 paket 1,034,550,000 - Dinas Pendidikan
meubelair siswa 495 dan Kebudayaan
paket (2017)- br

Pengadaan Meubelair Guru SMP Kabupaten Jumlah pengadaan 7 SMP 192,500,000 - Dinas Pendidikan
meubelair guru 7 SMP dan Kebudayaan
(2017)- br

Pengadaan Meubelair Ruang Kabupaten Jumlah pengadaan 4 SMP 220,000,000 - Dinas Pendidikan
Perpustakaan meubelair dan Kebudayaan
Perpustakaan 4 SMP (2017)- br

Pembangunan Ruang UKS dan Kabupaten Jumlah sekolah 2 SMP 2 SMP 385,000,000 - Dinas Pendidikan
perabotnya SMP dan Kebudayaan
(2017)- br
Penataan lingkungan dan Kabupaten Jumlah sekolah 4 SMP 4 SMP 880,000,000 - Dinas Pendidikan
keamanan sekolah (penghijauan dan Kebudayaan
dan pagar/gapura) (2017)- br
Pembangunan Toilet dan Kabupaten Jumlah Toilet 10 Toilet 10 Toilet 550,000,000 - Dinas Pendidikan
perabotnya untuk toilet Siswa dan dan Kebudayaan
Toilet Guru (2017)- br
Lanjutan Pembangunan Ruang Tenggarong Jumlah Pembangunan 1 Sekolah 25,000,000,000 - Dinas Pendidikan
Kelas SMP Gedung SMPN 1 dan Kebudayaan
Tenggarong 1 Sekolah (2017)- br

Penyelenggaran Ujian Nasional SMP Kabupaten, Samboja, Terselenggaranya Ujian 175 sekolah 300,000,000 - Dinas Pendidikan
Loa Janan, Sanga- Nasional SMP 175 dan Kebudayaan
sanga, Loa Kulu, sekolah (2017)- br
Sebulu, Marang Kayu,
Tabang, Muara Badak,
Anggana, Tenggarong,
Muara Jawa, Kembang
Janggut, Tenggarong
Seberang, Muara
Kaman, Kenohan,
Muara Muntai, Kota
Bangun, Muara Wis

Penguatan Peningkatan Mutu Kabupaten Adanya peningkatan 4 Sekolah 135,000,000 - Dinas Pendidikan
Manajemen SMP manajemen sekolah 4 dan Kebudayaan
Sekolah (2017)- br

Fasilitasi Pengembangan Sekolah Kabupaten Adanya sekolah 18 Sekolah 100,000,000 - Dinas Pendidikan
model dan sekolah rujukan SMP rujukan dan sekolah dan Kebudayaan
model di beberapa (2017)- br
kecamatan 18 Sekolah

_______________________
233
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pembangunan Pagar SD Muara Muntai, Tersedianya 7 Sekolah 1,500,000,000 - Dinas Pendidikan
Anggana, Kembang Pembangunan Pagar dan Kebudayaan
Janggut, Loa Kulu, SDN 7 Sekolah (2017)- br
Tenggarong, Samboja

Pembangunan Pagar SMP Sanga-sanga, Muara Tersedianya 3 Sekolah 750,000,000 - Dinas Pendidikan
Muntai, Muara Jawa Semenisasi/Paving dan Kebudayaan
Blok halaman sekolah (2017)- br
dan pelataran sekolah
SD 3 Sekolah

Olimpiade Olah Raga Siswa SKPD, Tenggarong Jumlah Bakat dan 300 peserta - 300,000,000 Dinas Pendidikan
Nasional (O2SN) SD Kreativitas Siswa dan Kebudayaan
Dalam Berolahraga 300 (2017)- br
peserta

Olimpiade Olahraga Siswa Nasional Kabupaten, Jumlah Bakat dan 300 Peserta 300,000,000 - Dinas Pendidikan
(O2SN) SD Tenggarong Kreativitas Siswa dan Kebudayaan
Dalam Berolahraga 300 (2017)- br
Peserta

Bantuan Operasional Sekolah (BOS) SKPD Jumlah Penerima 110.686 siswa 75,000,000,000 78,000,000,000 Dinas Pendidikan
Kabupaten Bantuan Bagi Sekolah dan Kebudayaan
Penerima Dana BOS (2017)- br
Kabupaten 110.686
siswa

Olimpiade Sains Nasional (OSN) SD SKPD Jumlah Siswa bidang 108 peserta - 150,000,000 Dinas Pendidikan
Sains Yang Berkualitas dan Kebudayaan
108 peserta (2017)- br

Olimpiade Sains Nasional (OSN) SD Kabupaten, Jumlah Siswa bidang 108 Peserta 150,000,000 - Dinas Pendidikan
Tenggarong Sains Yang Berkualitas dan Kebudayaan
108 Peserta (2017)- br

Pembinaan Minat Bakat dan Tenggarong Jumlah Guru / Pelatih 60 orang 300,000,000 - Dinas Pendidikan
Kreativitas Siswa SD Ekstrakurikuler dan Kebudayaan
Olahraga dan Seni SD (2017)- br
yang mengikuti
pembinaan 60 orang

Penguatan Pendataan Persiapan Kabupaten Jumlah pendataan 487 sekolah 100,000,000 - Dinas Pendidikan
Ujian SD/MI untuk seluruh peserta dan Kebudayaan
Ujian SD/MI sesuai (2017)- br
dengan aturan
pendataan yang
berlaku 487 sekolah

_______________________
234
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyelenggaraan Ujian Sekolah Kabupaten, Terselenggaranya Ujian 14.150 siswa 800,000,000 - Dinas Pendidikan
SD/MI Tahun Pelajaran 2017/2018 Tenggarong, Muara Sekolah SD/MI Tahun dan Kebudayaan
Jawa, Anggana, Pelajaran 2017/2018 (2017)- br
Tenggarong Seberang, dengan lancar 14.150
Muara Kaman, siswa
Kembang Janggut,
Muara Muntai,
Kenohan, Muara Wis,
Kota Bangun,
Samboja, Loa Janan,
Sanga-sanga, Loa
Kulu, Sebulu, Marang
Kayu, Tabang, Muara
Badak

Penyusunan Naskah Soal Ujian Kabupaten, Muara Tersusunnya naskah 28 orang 40,000,000 - Dinas Pendidikan
Sekolah SD/MI Muntai, Kenohan, soal Ujian Sekolah dan Kebudayaan
Kota Bangun, Muara SD/MI 28 orang (2017)- br
Wis, Loa Janan,
Samboja, Loa Kulu,
Sanga-sanga, Marang
Kayu, Sebulu, Tabang,
Muara Badak,
Tenggarong, Muara
Jawa, Anggana,
Tenggarong Seberang,
Muara Kaman,
Kembang Janggut

Lomba Sekolah Sehat dan Sekolah Kabupaten Jumlah SD yang 23 sekolah 250,000,000 - Dinas Pendidikan
Adiwiyata Jenjang SD mengikuti lomba 23 dan Kebudayaan
sekolah (2017)- br

Lomba Budaya Mutu Tingkat SD Kabupaten Jumlah SD yang 20 sekolah 150,000,000 - Dinas Pendidikan
mengikuti lomba 20 dan Kebudayaan
sekolah (2017)- br

Lomba Tata Kelola Bantuan Kabupaten Jumlah SD yang 18 sekolah 50,000,000 - Dinas Pendidikan
Operasional Sekolah Dasar mengikuti lomba 18 dan Kebudayaan
sekolah (2017)- br

Penguatan Implementasi Kabupaten Jumlah SD yang 56 sekolah 200,000,000 - Dinas Pendidikan


Pelaksanaan Kurikulum 2013 SD mengikuti penguatan dan Kebudayaan
56 sekolah (2017)- br

Pendampingan Sekolah Model SD Kabupaten Terlaksananya Sekolah 32 sekolah 66,250,000 - Dinas Pendidikan
Model SD yang baik 32 dan Kebudayaan
sekolah (2017)- br

Penguatan Pendidikan Karakter Kabupaten Meningkatnya Jumlah 75 orang 250,000,000 - Dinas Pendidikan
Peserta Didik Tingkat SD Peserta Didik dalam dan Kebudayaan
Penguatan (2017)- br
Pembangunan Karakter
75 orang

_______________________
235
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Olimpiade Sains Nasional (OSN) Kabupaten, Meningkatnya kualitas 342 Siswa 525,000,000 - Dinas Pendidikan
Siswa SMP Tenggarong dan prestasi siswa SMP dan Kebudayaan
di bidang akademik (2017)- br
342 Siswa

Olimpiade Olahraga Siswa Nasional Kabupaten Meningkatnya kualitas 310 Siswa 400,000,000 - Dinas Pendidikan
(O2SN) Siswa SMP dan prestasi siswa SMP dan Kebudayaan
di bidang olah raga (2017)- br
310 Siswa

Festival dan Lomba Seni Siswa Kabupaten Meningkatnya kualitas 275 Siswa 300,000,000 - Dinas Pendidikan
Nasional (FLS2N) Siswa SMP dan prestasi siswa SMP dan Kebudayaan
di bidang seni dan (2017)- br
budaya 275 Siswa

Pelaksanaan Penerimaan Peserta Kabupaten Terpenuhinya 10 sekolah 250,000,000 - Dinas Pendidikan


Didik Baru (PPDB) Berbasis Online informasi dan dan Kebudayaan
SMP pendaftaran berbasis (2017)- br
online bagi siswa SMP
10 sekolah

Implementasi Pengembangan dan Sebulu, Muara Badak, Meningkatnya 564 Orang 400,000,000 - Dinas Pendidikan
Pembangunan Karakter Guru SMP Anggana, Muara Jawa, Pengembangan dan dan Kebudayaan
Kembang Janggut, Pembangunan Karakter (2017)- br
Muara Kaman, Guru 564 Orang
Samboja, Kenohan,
Muara Muntai,
Tenggarong, Kota
Bangun, Muara Wis,
Loa Janan, Sanga-
sanga, Loa Kulu,
Marang Kayu, Tabang,
Tenggarong Seberang

Monitoring, evaluasi dan Bimbingan Kabupaten Jumlah SMP 50 SMP 50 SMP 160,000,000 - Dinas Pendidikan
Teknis Kegiatan Akreditasi SMP dan Kebudayaan
(2017)- br

_______________________
236
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Peningkatan Mutu Cakupan kualitas 0 ; 99,13 %; Dinas Pendidikan
Pendidik dan Tenaga pendidik dan tenaga 99,99 %; dan Kebudayaan
Kependidikan kependidikan; Angka 99,57 %; (2017)- br
Lulusan SD/MI; Angka 66,25 %;
Lulusan SMP/Mts; Angka 60,13 %; 65 %;
Lulusan SMA/SMK/MA; 58 %; 93 %;
Rata- rata Nilai UN 96,5 %; 99 %;
SD/MI; Rata- rata Nilai 0 %; 100 %; 75
UN SMP/MTs; Rata- rata %; 80 %; 0 %;
Nilai UN SMA/MA/SMK; 30 %; 84 %; 87
Guru PAUD memenuhi %
kualifikasi S1/ D4; Guru
SD memenuhi kualifikasi
S1/ D4; Guru SMP
memenuhi kualifikasi
S1/ D4; Guru SMA/SMK
memenuhi kualifikasi
S1/ D4; Guru PAUD
bersertifikasi Pendidik;
Guru SD bersertifikasi
Pendidik; Guru SMP
bersertifikasi Pendidik;
Guru SMA/SMK
bersertifikasi Pendidik;
Kepala Sekolah PAUD
memiliki NUKS; Kepala
Sekolah SD memiliki
NUKS; Kepala Sekolah
SMP memiliki NUKS;
Kepala Sekolah
SMA/SMK memiliki
NUKS

Pemilihan Guru Kepala Sekolah dan Tenggarong Jumlah Guru, Kepala 30 orang 150,000,000 - Dinas Pendidikan
Pengawas Berprestasi SD Sekolah, dan Pengawas dan Kebudayaan
SD/MI yang berprestasi (2017)- br
30 orang

Seleksi dan Diklat Penyiapan Calon Tenggarong Terpenuhinya Calon 30 orang 500,000,000 - Dinas Pendidikan
Kepala Sekolah Dasar Kepala Sekolah yang dan Kebudayaan
bersertifikat Kepala (2017)- br
Sekolah 30 orang

Peningkatan Kompetensi Pengawas Tenggarong Meningkatnya 36 orang 150,000,000 - Dinas Pendidikan


Sekolah Kompetensi Pengawas dan Kebudayaan
36 orang (2017)- br

Pelatihan Bimbingan Konseling bagi Tenggarong Jumlah Guru SD yang 36 orang 150,000,000 - Dinas Pendidikan
Guru Sekolah Dasar memiliki kemampuan dan Kebudayaan
Bimbingan konseling (2017)- br
36 orang

_______________________
237
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Bimtek Pemberdayaan KKG Tenggarong KKG berfungsi secara 36 orang 150,000,000 - Dinas Pendidikan
maksimal 36 orang dan Kebudayaan
(2017)- br

Bimtek Bagi Petugas Pengelola Tenggarong Meningkatnya 36 orang 150,000,000 - Dinas Pendidikan
Perpustakaan Sekolah kemampuan pengelola dan Kebudayaan
perpustakaan 36 orang (2017)- br

Bimtek bagi Petugas Pengelola Tenggarong Meningkatnya 22 orang 100,000,000 - Dinas Pendidikan
Usaha kesehatan Sekolah ( UKS ) kemampuan Pengelola dan Kebudayaan
Usaha Kesehatan (2017)- br
Sekolah (UKS) 22
orang

Peningkatan Kompetensi Penilik Tenggarong Meningkatnya 27 orang 100,000,000 - Dinas Pendidikan


dan Pamong Belajar Kompetensi Penilik dan dan Kebudayaan
Pamong Belajar 27 (2017)- br
orang

Pemetaan dan Pemerataan Guru Tenggarong Tersebarnya Guru 36 Orang 150,000,000 - Dinas Pendidikan
secara merata 36 dan Kebudayaan
Orang (2017)- br

Pelatihan Guru Inklusi Tenggarong Meningkatnya 36 orang 150,000,000 - Dinas Pendidikan


kemampuan Guru dan Kebudayaan
Inklusi 36 orang (2017)- br

Pelatihan dan Penguatan Program Tenggarong Meningkatnya 36 orang 150,000,000 - Dinas Pendidikan
Pengembangan Keprofesian kemampuan Guru Mata dan Kebudayaan
Berkelanjutan (PKB) KKKS TK, Pelajaran 36 orang (2017)- br
KKKS SD, MKKS SMP dan PS
DIKDAS
Pelatihan dan Penguatan Program Tenggarong Meningkatnya 36 orang 150,000,000 - Dinas Pendidikan
Pengembangan Keprofesian kemampuan Guru Mata dan Kebudayaan
Berkelanjutan (PKB) MGMP IPA Pelajaran 36 orang (2017)- br

Pelatihan dan Penguatan Program Tenggarong Meningkatnya 36 orang 150,000,000 - Dinas Pendidikan
Pengembangan Keprofesian kemampuan Guru Mata dan Kebudayaan
Berkelanjutan (PKB) MGMP Bahasa Pelajaran 36 orang (2017)- br
Indonesia

Pelatihan dan Penguatan Program Tenggarong Meningkatnya 36 orang 150,000,000 - Dinas Pendidikan
Pengembangan Keprofesian kemampuan Guru Mata dan Kebudayaan
Berkelanjutan (PKB) MGMP Bahasa Pelajaran 36 orang (2017)- br
Inggris

Pelatihan dan Penguatan Program Tenggarong Meningkatnya 36 orang 150,000,000 - Dinas Pendidikan
Pengembangan Keprofesian kemampuan Guru Mata dan Kebudayaan
Berkelanjutan (PKB) MGMP IPS Pelajaran 36 orang (2017)- br

_______________________
238
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pelatihan dan Penguatan Program Tenggarong Meningkatnya 36 orang 150,000,000 - Dinas Pendidikan
Pengembangan Keprofesian kemampuan Guru Mata dan Kebudayaan
Berkelanjutan (PKB) MGMP PKn Pelajaran 36 orang (2017)- br

Pelatihan dan Penguatan Program Tenggarong Meningkatnya 36 orang 150,000,000 - Dinas Pendidikan
Pengembangan Keprofesian kemampuan Guru Mata dan Kebudayaan
Berkelanjutan (PKB) MGMP Pelajaran 36 orang (2017)- br
Matematika

Pelatihan dan Penguatan Program Tenggarong Meningkatnya 36 orang 150,000,000 - Dinas Pendidikan
Pengembangan Keprofesian kemampuan Guru Mata dan Kebudayaan
Berkelanjutan (PKB) KKG SD dan Pelajaran 36 orang (2017)- br
MGMP PJOK

Apresiasi (Lomba) GTK PAUD dan Tenggarong Meningkatnya GTK 45 orang 150,000,000 - Dinas Pendidikan
Dikmas Tingkat Kabupaten Kutai PAUD dan Dikmas 45 dan Kebudayaan
Kartanegara orang (2017)- br

Pelatihan dan Penguatan Program Tenggarong Meningkatnya 30 orang - - Dinas Pendidikan


Pengembangan Keprofesian kemampuan Guru Mata dan Kebudayaan
Berkelanjutan (PKB) MGMP Seni Pelajaran 30 orang (2017)- br
Budaya Musik, Seni Rupa, Teater
dan Tari
Pelatihan dan Pendidikan Tenggarong Meningkatnya 36 orang 150,000,000 - Dinas Pendidikan
Manajemen Wakil Kepala Sekolah Kemampuan Wakil dan Kebudayaan
SMP Kepala Sekolah 36 (2017)- br
orang

Pelatihan Penguatan Pendidikan Tenggarong Guru dan Kepala 50 orang 200,000,000 - Dinas Pendidikan
Karaketer Guru dan Kepala TK, SD Sekolah TK, SD, dan dan Kebudayaan
dan SMP SMP yang berkarakter (2017)- br
50 orang

Peningkatan Kompetensi Guru Tenggarong Tersosialisasikannya 45 orang 150,000,000 - Dinas Pendidikan


Agama SD dan SMP Permendiknas No. 28 dan Kebudayaan
Tahun 2010 45 orang (2017)- br

Bimtek Program Pengembangan Tenggarong Meningkatnya 22 orang 100,000,000 - Dinas Pendidikan


Keprofesian Berkelanjutan (PKB) kemampuan Operator dan Kebudayaan
bagi Operator UPT. Layanan UPT. Layanan (2017)- br
Kependidikan Kecamatan Kependidikan
Kecamatan 22 orang

Bimtek Tenaga Administrasi Tenggarong Meningkatnya 43 orang 150,000,000 - Dinas Pendidikan


Sekolah (TAS) bagi TU PAUD, SD dan kemampuan TAS bagi dan Kebudayaan
SMP TU PAUD, SD dan SMP (2017)- br
43 orang

Pelatihan dan Penguatan Asesor Tenggarong Meningkatnya 36 orang 150,000,000 - Dinas Pendidikan
Akreditasi SD/MI, SMP/Mts kemampuan Asesor dan Kebudayaan
Akreditasi SD / MI dan (2017)- br
SMP / Mts 36 orang

_______________________
239
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Manajemen Layanan Meningkatnya 0 ; 93 %; Dinas Pendidikan
Pendidikan manajemen layanan 94,96 %; 96 %; dan Kebudayaan
pendidikan ; Sekolah 13 % (2017)- br
Dasar Terakreditasi;
Sekolah Menengah
Pertama Terakreditasi;
Sekolah Menengah Atas/
Kejuruan Terakreditasi;
Sistem Informasi
Manajemen Pendidikan
Terpadu

Pendampingan dan Monitoring Loa Janan, Muara Wis, Jumlah sekolah dalam 706 sekolah 800,000,000 - Dinas Pendidikan
Pelaksanaan Dana Bantuan Tenggarong, Samboja, mempertanggungjawab dan Kebudayaan
Operasional Sekolah (BOS dan Loa Kulu, Tenggarong kan dana BOS dan (2017)- br
BOSNAS) Seberang, Marang BOSNAS pada tahun
Kayu, Muara Badak, 2018 706 sekolah
Anggana, Muara Jawa,
Sanga-sanga,
Kembang Janggut,
Muara Kaman, Sebulu,
Kenohan, Tabang,
Kota Bangun, Muara
Muntai

Penyelenggaraan Rapat Koordinasi Tenggarong Jumlah rencana kerja 90 2 kali Rakor 650,000,000 - Dinas Pendidikan
Pembangunan Pendidikan pendidikan dengan dan 1 dan Kebudayaan
program pembangunan Musrembang (2017)- br
bidang pendidikan 90 2 Kecamatan
kali Rakor dan 1
Musrembang
Kecamatan

Pelaksanaan Akreditasi Sekolah Kabupaten Meningkatnya Jumlah 35 sekolah 150,000,000 - Dinas Pendidikan
Dasar SD/MI yang dan Kebudayaan
terakreditasi 35 (2017)- br
sekolah

Validasi dan Penetapan Sekolah Kabupaten Tersedianya Laporan 30 sekolah 200,000,000 - Dinas Pendidikan
Penerima Bantuan Gambar dan lainnya dan Kebudayaan
melalui Aplikasi TAKOLA (2017)- br
oleh KEMENDIKBUD 30
sekolah

Pembinaan pengelola Usaha Kabupaten Jumlah pengelola 40 Orang 100,000,000 - Dinas Pendidikan
Kesehatan Sekolah (UKS) SD Usaha Kesehatan dan Kebudayaan
Sekolah (UKS) SD yang (2017)- br
mengikuti pembinaan
40 Orang

_______________________
240
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pelatihan Operator sekolah terkait Tenggarong Terlatihnya operator 1.007 orang 600,000,000 - Dinas Pendidikan
dengan pemanfaatan Sistem satuan pendidikan dan Kebudayaan
Informasi Pendidikan Kutai dalam memanfaatkan (2017)- br
Kartanegara ( SIPENDEKAR ) aplikasi Sistem
Informasi pendidikan
Kutai Kartanegara (
Sipendekar ) 1.007
orang

Monitoring dan Evaluasi sistem Muara Wis, Kota Terpeliharanya sistem 1 paket 200,000,000 - Dinas Pendidikan
Jaringan Bangun, Samboja, Loa jaringan SSO 1 paket dan Kebudayaan
Janan, Sanga-sanga, (2017)- br
Loa Kulu, Sebulu,
Marang Kayu, Tabang,
Muara Badak,
Tenggarong, Muara
Jawa, Anggana,
Tenggarong Seberang,
Muara Kaman,
Kembang Janggut,
Muara Muntai,
Kenohan

Pemenuhan keperluan Tenggarong Tersedianya peralatan 1 Paket 50,000,000 - Dinas Pendidikan


perlengkapan publikasi dan yang mendukung dan Kebudayaan
pendataan proses pengumpulan (2017)- br
data dan publikasi
pendidikan 1 Paket

Verifikasi guru penerima tunjangan Kabupaten Jumlah data guru 4 Kecamatan 350,000,000 350,000,000 Dinas Pendidikan
tambahan penghasilan guru daerah penerima tunjangan dan Kebudayaan
terpencil tambahan penghasilan (2017)- br
guru daerah terpencil di
Kukar 4 Kecamatan

Manajemen berbasis sekolah Muara Muntai, Jumlah Peserta 35.000 orang 652,933,792 - Dinas Pendidikan
menggunakan BalanceScorecard Kenohan, Muara Wis, Manajemen berbasis dan Kebudayaan
Kota Bangun, sekolah menggunakan (2017)- br
Samboja, Loa Janan, BalanceScorecard
Sanga-sanga, Loa 35.000 orang
Kulu, Sebulu, Marang
Kayu, Tabang, Muara
Badak, Tenggarong,
Muara Jawa, Anggana,
Tenggarong Seberang,
Muara Kaman,
Kembang Janggut

_______________________
241
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Asistensi Program Indonesia Pintar Kabupaten Jumlah Penerima 465 Sekolah 300,000,000 - Dinas Pendidikan
SD Sekolah yang dan Kebudayaan
mendapat Bantuan (2017)- br
Program Indonesia
Pintar (Bea Siswa
Miskin) 465 Sekolah

Pameran Pendidikan Sanga-sanga, Jumlah pameran 2 Kegiatan 150,000,000 - Dinas Pendidikan


Tenggarong pendidikan 2 Kegiatan dan Kebudayaan
(2017)- br

Pengelolaan Pelayanan Informasi Tenggarong Jumlah layanan 22 Orang 150,000,000 - Dinas Pendidikan
dan Komunikasi Bidang Pendidikan informasi dan dan Kebudayaan
komunikasi bidang (2017)- br
pendidikan 22 Orang

Program Pendidikan Non Formal Angka Melek huruf 99,92 persen Dinas Pendidikan
dan Kebudayaan
(2017)- br

Pembuatan Kurikulum Muatan Tenggarong Tersedianya Kurikulum 20 orang 200,000,000 - Dinas Pendidikan
Lokal (Pendidikan Kecakapan Hidup Muatan Lokal dan Kebudayaan
pada Pendidikan Kesetaraan) kecakapan Hidup (life (2017)- br
Skill) dalam rangka
menyiapkan Lulusan
Pendidikan 20 orang

Bimtek Tutor Life Skill Pendidikan Tenggarong Meningkatnya 40 orang 200,000,000 - Dinas Pendidikan
Kesetaraan Paket A, Paket B dan kompetensi kecakapan dan Kebudayaan
Paket C hidup para tutor (2017)- br
Pendidikan kesetaraan
khususnya 40 orang

Penyelenggaraan Ujian Sekolah Kabupaten Terselenggaranya Ujian 15 lembaga 250,000,000 - Dinas Pendidikan
Berstandar Nasional (USBN) Paket Sekolah Berstandar dan Kebudayaan
A dan Ujian Nasional Paket B Nasional (USBN) paket (2017)- br
A dan Ujian Nasional
paket B di 15 Lembaga
baik SKB maupun
PKBM yang ada di
Kutai Kartanegara
mulai persiapan,
pelaksanaan hingga
pelaporan 15 lembaga

_______________________
242
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyelenggaraan Ujian Sekolah Kabupaten Terselenggaranya Ujian 15 lembaga 225,000,000 - Dinas Pendidikan
Berstandar Nasional (USBN) Paket Nasional paket C di 15 dan Kebudayaan
C Lembaga baik SKB (2017)- br
maupun PKBM yang
ada di Kutai
Kartanegara dengan
mengutamakan
kualitas
penyelenggaraan mulai
persiapan,
pelaksanaan hingga
pelaporan 15 lembaga

Penuntasan Pendidikan Muara Muntai, Tuntasnya program 1.000 orang 650,000,000 - Dinas Pendidikan
Keaksaraan Fungsional di 18 Kenohan, Muara Wis, Pendidikan Keaksaraan dan Kebudayaan
Kecamatan Kota Bangun, fungsional selama 6 (2017)- br
Samboja, Loa Janan, bulan di 18 kecamatan
Sanga-sanga, Loa dari 3000 orang pada
Kulu, Sebulu, Marang tahun 2017 menjadi 0
Kayu, Tabang, Muara di tahun 2019 1.000
Badak, Tenggarong, orang
Anggana, Muara Jawa,
Tenggarong Seberang,
Kembang Janggut,
Muara Kaman

Pendataan dan Pemetaan Muara Jawa, Anggana, Tuntasnya pendataan 1.000 orang 500,000,000 - Dinas Pendidikan
Keaksaraan Fungsional Tenggarong, Muara dan pemetaan peserta dan Kebudayaan
Kaman, Kembang Keaksaraan Fungsional (2017)- br
Janggut, Tenggarong di 18 kecamatan
Seberang, Muara secara akurat (by name
Muntai, Kenohan, and by address) 1.000
Muara Wis, Kota orang
Bangun, Samboja, Loa
Janan, Sanga-sanga,
Loa Kulu, Sebulu,
Marang Kayu, Tabang,
Muara Badak

Bimtek Pendidikan Karakter Tutor Tenggarong Tersedianya 30 100,000,000 - Dinas Pendidikan


Kesetaraan Instruktur/Tutor yg Tutor/pendidik/ dan Kebudayaan
Berkualitas 30 Instruktur (2017)- br
Tutor/pendidik/Instrukt
ur

Penguatan Pendidikan Keluarga Tenggarong Terselenggaranya 180 Peserta/ 100,000,000 - Dinas Pendidikan
Peserta Didik PAUD dan PNFI Pendidikan Pada Orang Tua dan Kebudayaan
Lembaga Pendidikan (2017)- br
Anak Usia Dini 180
Peserta/ Orang Tua

_______________________
243
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pendampingan kasus untuk Sebulu, Marang Kayu, Tersedianya Pendidik 30 Kasus 60,000,000 - Dinas Pendidikan
masalah Psikososial Tabang, Muara Badak, Paud yang memenuhi dan Kebudayaan
Tenggarong, Muara standar Pendidik (2017)- br
Jawa, Anggana, tenaga kependidikan
Tenggarong Seberang, 30 Kasus
Muara Kaman,
Kembang Janggut,
Muara Muntai,
Kenohan, Muara Wis,
Kota Bangun,
Samboja, Loa Janan,
Sanga-sanga, Loa Kulu

Pelatihan KHA (Konveksi Hak Anak) Tenggarong Meningkatnya tenaga 60 200,000,000 - Dinas Pendidikan
sebagai Implementasi Kota Layak terlatih KHA 60 Orang/Pendidik dan Kebudayaan
Anak (KLA) Orang/Pendidik (2017)- br

Lomba Kompetensi Peserta Didik Kabupaten Meningkatnya Kwalitas 50 orang 100,000,000 - Dinas Pendidikan
Paket C Vokasi Siswa Dan Tenaga dan Kebudayaan
Pendidik PAUD Tahun (2017)- br
2017 50 orang

Pengadaan Komputer PC untuk SKB Kota Bangun, Muara Jumlah Pengadaan 90 unit 900,000,000 - Dinas Pendidikan
Kota Bangun, SKB Tenggarong dan Jawa, Tenggarong Sarana penunjang Ujian dan Kebudayaan
SKB Muara Jawa Seberang Nasional Berbasis (2017)- br
Komputer 90 unit

Pengadaan Jaringan Internet untuk Muara Jawa, Jumlah Pengadaan 3 paket 125,000,000 - Dinas Pendidikan
3 SKB Tenggarong Seberang, Fasilitas pendukung dan Kebudayaan
Kota Bangun Ujian Nasional Berbasis (2017)- br
Komputer 3 paket

Bimbingan Teknis Pusat Kegiatan Tenggarong PKBM yang layak dan 30 lembaga 100,000,000 - Dinas Pendidikan
Belajar Masyarakat (PKBM) mempunyai standar dan Kebudayaan
mutu yan baik 30 (2017)- br
lembaga

Pengarusutamaan Gender Sebulu, Marang Kayu, Keluarga 50 orang 200,000,000 - Dinas Pendidikan
Pendidikan Keterampilan Keluarga Tabang, Muara Badak, Pengarusutamaan dan Kebudayaan
Tenggarong, Muara Gender yang (2017)- br
Jawa, Anggana, berketerampilan 50
Tenggarong Seberang, orang
Muara Kaman,
Kembang Janggut,
Muara Muntai,
Kenohan, Muara Wis,
Kota Bangun,
Samboja, Loa Janan,
Sanga-sanga, Loa Kulu

_______________________
244
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pendidikan dan Pelatihan Pengelola Kabupaten Lembaga Kursus dan 30 lembaga 100,000,000 - Dinas Pendidikan
Kursus dan Pelatihan (LKP) Pelatihan yang layak dan Kebudayaan
dan berstandar mutu (2017)- br
yang baik 30 lembaga

Bimbingan Teknis TOT Gender Tenggarong TOT Gender bagi 54 lembaga 150,000,000 - Dinas Pendidikan
lembaga PAUD dan dan Kebudayaan
PNFI 54 lembaga (2017)- br

Rintisan Lembaga Kursus dan Kabupaten Lembaga Kursus dan 4 lembaga 100,000,000 - Dinas Pendidikan
Pelatihan (LKP) Pelatihan yang dan Kebudayaan
membantu di bidang (2017)- br
pendidikan 4 lembaga

Pengadaan Peralatan dan Muara Jawa, Jumlah Pengadaan 15 Unit (9 Unit 140,000,000 - Dinas Pendidikan
Perlengkapan SKB Tenggarong Seberang, dan Perlengkapan SKB AC + 6 Unit) dan Kebudayaan
Kota Bangun 15 Unit (9 Unit AC + 6 (2017)- br
Unit)

Pembangunan Toilet SKB Tenggarong Seberang, Jumlah Pembangunan 6 unit 375,000,000 - Dinas Pendidikan
Kota Bangun, Muara Prasaran pendukung dan Kebudayaan
Jawa kegiatan SKB 6 unit (2017)- br

Pengadaan Meubelair Sanggar Tenggarong Jumlah Sarana 3 paket 600,000,000 - Dinas Pendidikan
Kegiatan Belajar penunjang kegiatan dan Kebudayaan
SPNF SKB 3 paket (2017)- br

Kesehatan
Meningkatnya kualitas dan Program Peningkatan Mutu FALSE FALSE RS AJI BATARA
akses layanan kesehatan Pelayanan Kesehatan BLUD AGUNG DEWA
SAKTI (BLUD)
(2016, 2017)
Pelayanan Operasional BLUD SKPD Jumlah Pelayanan 12 Bulan 31,500,000,000 31,000,000,000 RS AJI BATARA
Operasional BLUD 12 AGUNG DEWA
Bulan SAKTI (BLUD)
(2016, 2017)
Program Peningkatan Mutu Terlaksananya 12 bulan RSU AM PARIKESIT
Pelayanan Kesehatan BLUD pelayanan kesehatan (BLUD) (2016,
paripurna yang 2017)
berkualitas
Belanja Pegawai SKPD Terwujudnya SDM yang 12 Bulan 52,500,000,000 57,500,000,000 RSU AM PARIKESIT
memberikan pelayanan (BLUD) (2016,
secara profesional 12 2017)
Bulan

Belanja Barang Jasa SKPD Terlaksananya 12 Bulan 47,250,000,000 53,301,000,000 RSU AM PARIKESIT
Operasional Rumah (BLUD) (2016,
Sakit yang optimal 12 2017)
Bulan

Belanja Modal BLUD SKPD Terpenuhinya Sarana 10 Paket 10,250,000,000 4,199,000,000 RSU AM PARIKESIT
Prasarana Rumah Sakit (BLUD) (2016,
10 Paket 2017)

_______________________
245
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Obat dan Pembekalan Persentase Penggunaan 100 % Dinas Kesehatan
Kesehatan Obat dan Perbekalan (2016, 2017)
Kesehatan di Fasilitas
Kesehatan Tingkat
Pertama (FKTP)

Pembinaan Pelayanan Kefarmasian SKPD Jumlah fasilitas 134 fasyankes 150,000,000 447,000,000 Dinas Kesehatan
pelayanan kesehatan (2016, 2017)
yang dilakukan
pembinaan 134
fasyankes

Operasional UPT. Dinkes Gudang SKPD Paket operasional 1 1 paket 400,000,000 465,000,000 Dinas Kesehatan
Farmasi Kabupaten paket (2016, 2017)

Operasional UPT. Elektromedik SKPD Paket operasional 1 1 paket 400,000,000 465,000,000 Dinas Kesehatan
Daerah Kabupaten paket (2016, 2017)

Pengadaan Perbekalan Kesehatan SKPD Paket perbekalan 1 paket 300,000,000 2,000,000,000 Dinas Kesehatan
kesehatan yang (2016, 2017)
diadakan 1 paket

Pengadaan Obat SKPD Paket obat yang 1 paket 4,000,000,000 9,500,000,000 Dinas Kesehatan
diadakan 1 paket (2016, 2017)

Fasiltasi Peningkatan Mutu SKPD Jumlah petugas 36 orang 100,000,000 250,000,000 Dinas Kesehatan
Penggunaan Obat farmasi yang dilatih 36 (2016, 2017)
orang

Fasilitasi Peningkatan Mutu SKPD Jumlah pengelola alat 36 orang 150,000,000 250,000,000 Dinas Kesehatan
Penggunaan Alat Kesehatan kesehatan yang dilatih (2016, 2017)
36 orang

Fasilitasi Peningkatan Mutu SKPD Jumlah peserta 108 orang 100,000,000 400,000,000 Dinas Kesehatan
Pelayanan Kefarmasian pertemuan 108 orang (2016, 2017)

Program Upaya Kesehatan Indeks Kepuasan 80 Dinas Kesehatan


Masyarakat Masyarakat (2016, 2017)

Peningkatan pelayanan kesehatan Muara Kaman, Bunga Jumlah masyarakat 18.103 orang 404,119,000 725,000,000 Dinas Kesehatan
puskesmas Bunga Jadi Jadi yang dilayani 18.103 (2016, 2017)
orang

Peningkatan pelayanan kesehatan Muara Kaman Jumlah masyarakat 36.252 orang 422,961,000 828,000,000 Dinas Kesehatan
puskesmas muara kaman yang dilayani 36.252 (2016, 2017)
orang

Peningkatan pelayanan kesehatan Marang Kayu Jumlah masyarakat 17.469 orang 308,418,000 717,000,000 Dinas Kesehatan
puskesmas marang kayu yang dilayani 17.469 (2016, 2017)
orang

_______________________
246
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Peningkatan pelayanan kesehatan Kenohan Jumlah masyarakat 10.828 orang 425,195,000 680,000,000 Dinas Kesehatan
puskesmas kahala yang dilayani 10.828 (2016, 2017)
orang

Peningkatan pelayanan kesehatan Tabang, Ritan Baru Jumlah masyarakat 5.931,3 orang 345,325,000 657,400,000 Dinas Kesehatan
puskesmas ritan yang dilayani 5.931,3 (2016, 2017)
orang

Peningkatan pelayanan kesehatan Muara Wis Jumlah masyarakat 10.046 orang 360,048,000 694,000,000 Dinas Kesehatan
puskesmas muara wis yang dilayani 10.046 (2016, 2017)
orang

Peningkatan pelayanan kesehatan Anggana Jumlah masyarakat 88.676 orang 432,312,000 819,100,000 Dinas Kesehatan
puskesmas sungai meriam yang dilayani 88.676 (2016, 2017)
orang

Peningkatan pelayanan kesehatan Loa Kulu Jumlah masyarakat 47.350 orang 479,566,000 893,000,000 Dinas Kesehatan
puskesmas loa kulu yang dilayani 47.350 (2016, 2017)
orang

Peningkatan pelayanan kesehatan Muara Muntai Jumlah masyarakat 18.972 orang 373,510,000 727,000,000 Dinas Kesehatan
puskesmas muara muntai yang dilayani 18.972 (2016, 2017)
orang

Peningkatan pelayanan kesehatan Tenggarong Jumlah masyarakat 35.139 orang 321,088,000 821,000,000 Dinas Kesehatan
puskesmas mangkurawang yang dilayani 35.139 (2016, 2017)
orang

Peningkatan pelayanan kesehatan Batuah Jumlah masyarakat 9.872,6 orang 184,066,000 675,000,000 Dinas Kesehatan
puskesmas Batuah yang dilayani 9.872,6 (2016, 2017)
orang

Peningkatan pelayanan kesehatan Marang Kayu, Jumlah masyarakat 10.545 orang 291,443,000 679,500,000 Dinas Kesehatan
puskesmas prangat Perangat Baru yang dilayani 10.545 (2016, 2017)
orang

Peningkatan pelayanan kesehatan Tabang Jumlah masyarakat 5.625,3 orang 319,669,000 609,000,000 Dinas Kesehatan
puskesmas Tabang yang dilayani 5.625,3 (2016, 2017)
orang

Peningkatan pelayanan kesehatan Muara Jawa Jumlah masyarakat 42.247 orang 456,454,000 863,000,000 Dinas Kesehatan
puskesmas muara jawa yang dilayani 42.247 (2016, 2017)
orang

Peningkatan pelayanan kesehatan Tenggarong Seberang, Jumlah masyarakat 38.051 orang 386,650,000 838,000,000 Dinas Kesehatan
puskesmas teluk dalam TELUK DALAM yang dilayani 38.051 (2016, 2017)
(Tenggarong orang
Seberang)
Peningkatan pelayanan kesehatan Tenggarong Jumlah masyarakat 31.327 orang 309,800,000 799,000,000 Dinas Kesehatan
puskesmas loa ipuh yang dilayani 31.327 (2016, 2017)
orang

Peningkatan pelayanan kesehatan Samboja Jumlah masyarakat 24.762 orang 368,877,000 761,000,000 Dinas Kesehatan
puskesmas handil baru yang dilayani 24.762 (2016, 2017)
orang

_______________________
247
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Peningkatan pelayanan kesehatan Kota Bangun Jumlah masyarakat 22.700 jiwa 383,511,000 749,000,000 Dinas Kesehatan
puskesmas kota bangun yang dilayani 22.700 (2016, 2017)
jiwa

Peningkatan pelayanan kesehatan Tenggarong Seberang, Jumlah masyarakat 27.440 orang 228,344,000 776,000,000 Dinas Kesehatan
puskesmas separi 3 SEPARI yang dilayani 27.440 (2016, 2017)
orang

Peningkatan pelayanan kesehatan Loa Janan Jumlah masyarakat 22.350 orang 266,672,000 746,000,000 Dinas Kesehatan
puskesmas loa janan yang dilayani 22.350 (2016, 2017)
orang

Peningkatan pelayanan kesehatan Sebulu Jumlah masyarakat 15.243 orang 215,870,000 705,000,000 Dinas Kesehatan
puskesmas sebulu 2 yang dilayani 15.243 (2016, 2017)
orang

Peningkatan pelayanan kesehatan Samboja Jumlah masyarakat 16.736 orang 335,247,000 713,000,000 Dinas Kesehatan
puskesmas samboja yang dilayani 16.736 (2016, 2017)
orang

Peningkatan pelayanan kesehatan Muara Badak, Badak Jumlah masyarakat 16.097 orang 270,464,000 714,300,000 Dinas Kesehatan
puskesmas badak baru Baru yang dilayani 16.097 (2016, 2017)
orang

Peningkatan pelayanan kesehatan Kembang Janggut Jumlah masyarakat 26.873 orang 450,313,000 773,000,000 Dinas Kesehatan
puskesmas kembang janggut yang dilayani 26.873 (2016, 2017)
orang

Peningkatan pelayanan kesehatan Samboja, SUNGAI Jumlah masyarakat 19.273 orang 298,275,000 729,000,000 Dinas Kesehatan
puskesmas sei merdeka MERDEKA yang dilayani 19.273 (2016, 2017)
orang

Peningkatan pelayanan kesehatan Sebulu, Sebulu Ilir Jumlah masyarakat 33.704 orang 420,711,000 813,000,000 Dinas Kesehatan
puskesmas sebulu 1 yang dilayani 33.704 (2016, 2017)
orang

Peningkatan pelayanan kesehatan Muara Muntai Jumlah masyarakat 0 orang 500,000,000 597,000,000 Dinas Kesehatan
puskesmas Jantur yang dilayani 0 orang (2016, 2017)

Peningkatan pelayanan kesehatan Anggana Jumlah masyarakat 0 orang 500,000,000 597,000,000 Dinas Kesehatan
puskesmas Muara Pantuan yang dilayani 0 orang (2016, 2017)

Peningkatan Upaya kesehatan SKPD Jumlah Puskesmas 34 puskesmas 450,000,000 1,200,000,000 Dinas Kesehatan
dasar di Puskesmas dan dan jaringannya yang (2016, 2017)
jaringannya dilakukan peningkatan
34 puskesmas

Peningkatan Pelayanan Kesehatan SKPD Jumlah Puskesmas 34 puskesmas 1,137,404,000 610,000,000 Dinas Kesehatan
Khusus yang mendapatkan (2016, 2017)
pelayanan kesehatan
khusus 34 puskesmas

_______________________
248
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Peningkatan pelayanan kesehatan Kota Bangun Jumlah masyarakat 11.549 orang 311,283,000 686,500,000 Dinas Kesehatan
puskesmas rimba ayu yang dilayani 11.549 (2016, 2017)
orang

Peningkatan Kompetensi Tehnis SKPD Jumlah pelatihan 3 orang 750,000,000 4,200,000,000 Dinas Kesehatan
Tenaga Kesehatan tehnis yang (2016, 2017)
dilaksanakan oleh
tenaga kesehatan 3
orang

Pelayanan Kesehatan Event - event SKPD Jumlah event-event 7 event 200,000,000 600,000,000 Dinas Kesehatan
tertentu tertentu 7 event (2016, 2017)

Pelayanan Kesehatan Keluarga SKPD ################# 100 orang 100,000,000 950,000,000 Dinas Kesehatan
Miskin 150 anak (2016, 2017)
0 anak
0 kacamata
0 Alat Bantu
Dengar/ABD
5 orang
5 orang
10 kursi roda

Penilaian Fasilitas Kesehatan SKPD Jumlah Fasilitas 12 Puskesmas 250,000,000 900,000,000 Dinas Kesehatan
Tingkat Pertama Kesehatan Tingkat (2016, 2017)
Pertama yang dinilai 12
Puskesmas

Fasilitasi Pelayanan Kesehatan SKPD Jumlah fasilitas 25 unit 200,000,000 534,400,000 Dinas Kesehatan
Swasta/Klinik/ Institusi pelayanan kesehatan (2016, 2017)
swasta/Klinik yang
telah difasilitasi 25 unit

Peningkatan pelayanan kesehatan Loa Kulu, Jonggon Jumlah masyarakat 13.212 orang 284,362,000 696,500,000 Dinas Kesehatan
puskesmas jonggon jaya Jaya yang dilayani 13.212 (2016, 2017)
orang

Fasilitasi Petugas Kesehatan Kerja SKPD Jumlah Petugas yang 32 orang 300,000,000 - Dinas Kesehatan
& Olah raga difasilitasi 32 orang (2016, 2017)

Orientasi Kesehtan olah raga bagi SKPD Jamaah haji yang 1 kegiatan 300,000,000 - Dinas Kesehatan
Jamaah Haji ditinjau kesehatan olah (2016, 2017)
raga 1 kegiatan

Pengukuran kebugaran Jasmani SKPD Jamaah haji yang 1 kegiatan 200,000,000 - Dinas Kesehatan
Bagi Jamaah Haji diukur kebugaran (2016, 2017)
jasaminya 1 kegiatan

Bimbingan tekhnis & Monitoring SKPD Jumlah Puskesmas 32 puskesmas 100,000,000 - Dinas Kesehatan
evaluasi Kesehatan kerja Olah Raga yang di bimtek 32 (2016, 2017)
Puskesmas puskesmas

Sosialisasi program Kesjaor kepada SKPD Jumlah OPD yang 0 75,000,000 - Dinas Kesehatan
OPD disosialisasi 0 (2016, 2017)

_______________________
249
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Peningkatan pelayanan kesehatan Muara Badak, Badak Jumlah masyarakat 28.626 orang 365,064,000 783,000,000 Dinas Kesehatan
puskesmas muara badak Mekar yang dilayani 28.626 (2016, 2017)
orang

Peningkatan pelayanan kesehatan Loa Janan, Loa Duri Ilir Jumlah masyarakat 29.707 orang 240,455,000 790,000,000 Dinas Kesehatan
puskesmas loa duri yang dilayani 29.707 (2016, 2017)
orang

Peningkatan pelayanan kesehatan Tenggarong Jumlah masyarakat 41.036 orang 282,151,000 855,000,000 Dinas Kesehatan
puskesmas rapak mahang yang dilayani 41.036 (2016, 2017)
orang

Peningkatan pelayanan kesehatan Sanga-sanga Jumlah masyarakat 19.789 orang 285,364,000 731,000,000 Dinas Kesehatan
puskesmas sanga-sanga yang dilayani 19.789 (2016, 2017)
orang

Program Pengawasan Obat dan Persentase Fasilitas 100 % Dinas Kesehatan


Makanan Kesehatan Tingkat (2016, 2017)
Pertama (FKTP) yang
melakukan Pengawasan
Obat

Peningkatan Pemberdayaaan Kabupaten, SKPD Jumlah pertemuan 36 100,000,000 200,000,000 Dinas Kesehatan
Konsumen /Masyarakat di Bidang dan pengawasan di UPT/Apotek/To (2016, 2017)
Obat dan Makanan bidang obat dan ko Obat/Toko
makanan di sarana /Sara IRTP
Produksi dan Distribusi
Sediaan Farmas dan
Industri Rumah Tangga
Pangan 36
UPT/Apotek/Toko
Obat/Toko /Sara IRTP

Pemeriksaan dan Pemusnahan Kabupaten, SKPD Frekuensi kegiatan 3 Kegiatan 50,000,000 50,000,000 Dinas Kesehatan
obat-obatan dan makanan yang yang dilakukan 3 (2016, 2017)
mengandung bahan berbahaya Kegiatan

Program Promosi Kesehatan dan Cakupan desa Siaga 71 % Dinas Kesehatan


Pemberdayaan masyarakat aktif/desa sehat mandiri (2016, 2017)

Pengadaan sarana Promosi SKPD Paket Sarana dan 16 paket 150,000,000 135,800,000 Dinas Kesehatan
Kesehatan Prasana Promosi (2016, 2017)
Kesehatan di
puskesmas 16 paket

Pameran Promosi Kesehatan Kabupaten, SKPD Jumlah Pameran 3 kali 3 kali 180,000,000 180,000,000 Dinas Kesehatan
(2016, 2017)

Pertemuan Koordinasi Tenaga Kabupaten, SKPD Jumlah pertemuan 1 1 kali 150,000,000 300,000,000 Dinas Kesehatan
Petugas Promosi Puskesmas kali (2016, 2017)

Peringatan even hari kesehatan SKPD Jumlah Kegiatan 0 kali 0 kali 150,000,000 - Dinas Kesehatan
(2016, 2017)

_______________________
250
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pengembangan Media Promosi dan SKPD Jumlah Media Promosi 10 media 200,000,000 186,000,000 Dinas Kesehatan
informasi Sadar Hidup Sehat 10 media (2016, 2017)

Monitoring dan evaluasi program SKPD Frekuensi kegiatan 2 2 kali 152,750,000 152,750,000 Dinas Kesehatan
promosi kesehatan ke puskesmas kali (2016, 2017)

Program Perbaikan Gizi Persentase Perawatan 100 % Dinas Kesehatan


Masyarakat Gizi Balita (2016, 2017)

Pencegahan dan Penanggulangan SKPD Jumlah bumil KEK yang 200 orang 300,000,000 1,500,000,000 Dinas Kesehatan
anemia gizi, KVA dan GAKY (bumil mendapatkan 25 % (2016, 2017)
KEK) makanan tambahan 87,5 %
200 orang 89 %
Persentase remaja
putri yang mendapat
TTD 25 %
Persentase ibu nifas
yang mendapatkan
vitamin A 87,5 %
Persentase ibu hamil
mendapat 90 tablet Fe
89 %

Bimtek dan Monev Gizi Kabupaten, SKPD Jumlah Puskesmas 32 puskesmas 100,000,000 - Dinas Kesehatan
yang di bimtek dan (2016, 2017)
Monev 32 puskesmas

Fasilitasi Percepatan Program ASI Kabupaten, SKPD Jumlah ibu menyusui 120 ibu 200,000,000 400,000,000 Dinas Kesehatan
Eksklusif (Kawal ASI di RS, award yang mendapatkan menyusui (2016, 2017)
Ayah ASI, seminar) konseling 120 ibu 0 kali
menyusui 0 kali
Frekuensi pemilihan
Ayah ASI tingkat
kabupaten 0 kali
Frekuensi pertemuan
para konselor ASI 0 kali

Pencegahan dan Penanggulangan Kabupaten, SKPD Jumlah kasus gizi 120 kasus 400,000,000 1,900,000,000 Dinas Kesehatan
Gizi Buruk/KEP buruk yang 60 orang (2016, 2017)
mendapatkan penderita
perawatan 120 kasus
Jumlah penderita TB
KEP yang mndapatkan
makanan tambahan 60
orang penderita

Peningkatan kapasitas tatalaksana Kabupaten, SKPD Jumlah petugas 24 Petugas 300,000,000 - Dinas Kesehatan
gizi buruk pada anak terlatih penanganan (2016, 2017)
balita stunting/kretin
24 Petugas

_______________________
251
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Peningkatan kapasitas petugas SKPD Jumlah petugas yang 24 orang 300,000,000 300,000,000 Dinas Kesehatan
dalam pemantauan pertumbuhan terlatih pemantauan (2016, 2017)
pada balita pertumbuhan balita 24
orang

Pengadaan Buku KIA dan GPA Kabupaten, SKPD Jumlah Buku yang 20.000 buku 200,000,000 1,000,000,000 Dinas Kesehatan
diadakan 20.000 buku (2016, 2017)

Program Pengembangan Persentase 53 %; 67 % Dinas Kesehatan


Lingkungan Sehat desa/kelurahan yang (2016, 2017)
melakukan Sanitasi Total
Berbasis Masyarakat
(STBM); Persentase
Tatanan Kawasan Sehat

Pemeriksaan Cholinesterase darah SKPD Jumlah Petani/pekerja 100 orang 75,000,000 - Dinas Kesehatan
petani dan pekerja yang dilakukan (2016, 2017)
pemeriksaan
cholinesterase darah
100 orang

Pelatihan Kader Kesehatan SKPD Jumlah kader 600 orang 250,000,000 97,800,000 Dinas Kesehatan
Lingkungan kesehatan lingkungan (2016, 2017)
terlatih 600 orang

Pengadaan Alat Sanitarian Kit , SKPD Jumlah Alat / Jenis alat 25 Kit 400,000,000 - Dinas Kesehatan
Simple Water Tes Kit, Food 25 Kit (2016, 2017)
Contamination Tes Kit,
Cholinesterase Kit
Operasional Fasilitasi Pencapaian Kabupaten Operasional Fasilitasi 18 kecamatan 500,000,000 1,000,000,000 Dinas Kesehatan
Kabupaten Sehat Pencapaian Kabupaten (2016, 2017)
Sehat 18 kecamatan

Monev/Bimtek Penyehatan SKPD Jumlah Desa/ 28 desa/kel 505,000,000 200,000,000 Dinas Kesehatan
Lingkungan Kelurahan Yang (2016, 2017)
Melaksanakan STBM
28 desa/kel

Verifikasi Desa/Kel Stop Buang Air Kabupaten, SKPD Jumlah Desa/Kel Stop 28 desa/kel. 100,000,000 165,000,000 Dinas Kesehatan
Besar Sembarangan (BABS) Buang Air Besar (2016, 2017)
Sembarangan (BABS)
28 desa/kel.

Peningkatan Kapasitas Petugas SKPD Jumlah Petugas Yang 6 orang 108,000,000 108,000,000 Dinas Kesehatan
Sanitasi dilatih 6 orang (2016, 2017)

_______________________
252
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pembinaan dan Pemantauan SKPD Jumlah sarana air 180 Sarana 130,000,000 130,000,000 Dinas Kesehatan
Kualitas Air Minum minum yang dilakukan (2016, 2017)
pemantauan
(pemeriksaaan
laboratorium) 180
Sarana

Program Pencegahan dan Persentase Penemuan 60 %; 85 % Dinas Kesehatan


Penanggulangan Penyakit Menular Kasus Penyakit Menular ; (2016, 2017)
Persentase
Desa/Kelurahan
Universal Child
Immunization (UCI)

Fasilitasi Peningkatan Kabupaten, SKPD % Cakupan 100% 450,000,000 300,000,000 Dinas Kesehatan
Penanggulangan penyakit menular penanggulangan (2016, 2017)
penyakit menular 100
%

Pertemuan Monitoring dan Evaluasi Kabupaten, SKPD Jumlah koordinator 37% 200,000,000 200,000,000 Dinas Kesehatan
program Imunisasi imunisasi yang (2016, 2017)
mengikuti monev 37 %

Pembinaan pengelola program , SKPD Jumlah pengelola 34 orang 350,000,000 390,000,000 Dinas Kesehatan
Cold Chain, dan Vaksinator program cold chain dan (2016, 2017)
Imunisasi vaksinator imunisasi
yang di bina 34 orang

Program Standarisasi Pelayanan Persentase Cakupan 100 % Dinas Kesehatan


Kesehatan Fasilitas Kesehatan (2016, 2017)
Tingkat Pertama (FKTP)
yang melaksanakan
pelayanan yang
terstandarisasi

Fasiltasi sertifikasi/perijinan tenaga SKPD Persentase Fasilitas 100% 291,270,000 291,270,000 Dinas Kesehatan
kesehatan, fasilitas kesehatan dan kesehatan yang (2016, 2017)
fasilitas penunjang pelayanan memiliki sertifikat ijin
kesehatan 100 %

Fasilitasi akreditasi puskesmas SKPD Jumlah Puskesmas 9 Puskesmas 530,000,000 1,030,000,000 Dinas Kesehatan
terakreditasi 9 (2016, 2017)
Puskesmas

Fasilitasi surveylance Dinkes ISO Kabupaten Jumlah unit kerja yang 1 unit 269,000,000 200,000,000 Dinas Kesehatan
dan puskesmas ISO dilakukan surveylance (2016, 2017)
1 unit

Penyusunan Regulasi Bidang SKPD Jumlah 1 paket 300,000,000 100,000,000 Dinas Kesehatan
Kesehatan Perda/Perbup/SK (2016, 2017)
Bupati disusun 1 paket

_______________________
253
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Fasilitas pelaksanaan sistem SKPD Jumlah puskesmas 34 Puskesmas 1,400,000,000 900,000,000 Dinas Kesehatan
akuntansi pada puskesmas PPK yang menerapkan (2016, 2017)
BLUD BLUD 34 Puskesmas

Program Pengadaan, Peningkatan Persentase Fasilitas 68 % Dinas Kesehatan


dan Perbaikan Sarana dan Kesehatan Tingkat (2016, 2017)
Prasarana Pertama (FKTP) dan
Puskesmas/Puskesmas jaringannya yang
Pembantu dan Jaringannya terakreditasi

Pembangunan Puskesmas Kabupaten, SKPD Jumlah puskesmas 2 Puskesmas 4,878,815,000 12,500,000,000 Dinas Kesehatan
yang dibangun 2 (2016, 2017)
Puskesmas

Pavingisasi dan pemagaran Kabupaten, SKPD Jumlah puskesmas 3 Puskesmas 1,150,000,000 3,000,000,000 Dinas Kesehatan
puskesmas yang dilakukan (2016, 2017)
pavingisasi dan
pemagaran 3
Puskesmas

Pengadaan Peralatan dan Kabupaten, SKPD Jumlah puskesmas 14 Puskesmas 1,500,000,000 5,000,000,000 Dinas Kesehatan
Perlengkapan Puskesmas yang mendapat (2016, 2017)
peralatan dan
perlengkapan 14
Puskesmas

Pengadaan Sarana dan Prasarana Kabupaten, SKPD Jumlah puskesmas 177 Puskesmas 2,000,000,000 4,500,000,000 Dinas Kesehatan
Puskesmas Pembantu pembantu yang (2016, 2017)
mendapatkan sarana
dan prasarana 177
Puskesmas

Pembangunan Puskesmas Kabupaten Jumlah Pustu yang 5 Puskesmas 3,919,716,000 9,000,000,000 Dinas Kesehatan
Pembantu dibangun 5 Puskesmas Pembantu (2016, 2017)
Pembantu

Monitoring, evaluasi dan pelaporan SKPD Frekuensi kegiatan 36 Puskesmas 300,000,000 800,000,000 Dinas Kesehatan
sarana dan prasarana kesehatan monitoring, evaluasi (2016, 2017)
dan pelaporan sarana
dan prasarana
kesehatan 36
Puskesmas

Rehabilitasi Total Puskesmas SKPD Jumlah Puskesmas 3 Puskesmas 36,000,000,000 18,486,000,000 Dinas Kesehatan
yang direhab Total 3 (2016, 2017)
Puskesmas

Pengadaan mobil Ambulance SKPD Jumlah mobil 4 unit 2,200,000,000 5,000,000,000 Dinas Kesehatan
Puskesmas ambulance puskesmas (2016, 2017)
yang diadakan 4 unit

_______________________
254
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pengadaan Generator / Pembangkit Kabupaten, SKPD Jumlah 30 unit 200,000,000 500,000,000 Dinas Kesehatan
listrik Puskesmas dan Puskesmas generator/pembangkit (2016, 2017)
Pembantu listrik puskesmas dan
puskesmas pembantu
yang diadakan 30 unit

Pengadaan Kendaraan roda 2 Kabupaten, SKPD Jumlah sarana 50 unit 800,000,000 3,000,000,000 Dinas Kesehatan
untuk puskesmas dan puskesmas transportasi roda 2 (2016, 2017)
pembantu untuk puskesmas dan
puskesmas pembantu
yang diadakan 50 unit

Renovasi puskesmas Kabupaten, SKPD Jumlah Puskesmas 2 Puskesmas 8,500,000,000 9,210,473,960 Dinas Kesehatan
yang dilakukan (2016, 2017)
renovasi 2 Puskesmas

Penyediaan Sewa Gedung / Kantor Kabupaten, SKPD Jumlah lokasi 5 unit 400,000,000 400,000,000 Dinas Kesehatan
Puskesmas penyewaan (2016, 2017)
gedung/kantor
puskesmas 5 unit

Pengadaan Alat Kesehatan SKPD Jumlah alat kesehatan 1 paket 15,000,000,000 10,000,000,000 Dinas Kesehatan
yang diadakan 1 paket (2016, 2017)

Pengadaan Mebelair Kabupaten, SKPD Jumlah paket mebelair 1 paket 3,000,000,000 6,750,000,000 Dinas Kesehatan
yang diadakan 1 paket (2016, 2017)

Pemasangan listrik dan Kabupaten, SKPD Jumlah paket 1 paket 500,000,000 500,000,000 Dinas Kesehatan
penambahan daya listrik pemasangan dan (2016, 2017)
puskesmas dan Puskesmas penambahan daya
pembantu listrik untuk puskesmas
1 paket

Penyusunan studi kelayakan dan SKPD Jumlah Dokumen studi 0 dokumen 750,000,000 - Dinas Kesehatan
Dokumen Lingkungan Puskesmas kelayakan dan (2016, 2017)
Lingkungan disusun 0
dokumen

Fasilitasi Relokasi Puskesmas Kabupaten, SKPD Jumlah puskesmas 2 Puskesmas 8,500,000,000 - Dinas Kesehatan
yang dilakukan relokasi (2016, 2017)
2 Puskesmas

Pembangunan rumah Dinas Kabupaten, SKPD Jumlah bangunan 2 unit 8,000,000,000 - Dinas Kesehatan
Paramedis puskesmas rumah Dinas (2016, 2017)
Paramedis puskesmas
yang dibangun 2 unit

_______________________
255
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Perbaikan/Pemeliharaan sarana Kabupaten, SKPD jumlah puskesmas 10 Puskesmas 500,000,000 500,000,000 Dinas Kesehatan
prasarana puskesmas yang dilakukan (2016, 2017)
perbaikan/pemeliharaa
n 10 Puskesmas

Pemeliharaan rutin/ berkala Kabupaten, SKPD jumlah puskesmas 20 pustu 600,000,000 600,000,000 Dinas Kesehatan
Puskesmas Pembantu pembantu yang (2016, 2017)
dilakukan perbaikan/
pemeliharaan 20
pustu

Rehabilitasi sedang/ berat Kabupaten, SKPD Jumlah puskesmas 4 Puskesmas 400,000,000 1,500,000,000 Dinas Kesehatan
Puskesmas mendapatkan (2016, 2017)
rehabilitasi sedang/
berat 4 Puskesmas

Perluasan Puskesmas Kabupaten, SKPD Jumlah puskesmas 2 Puskesmas 10,000,000,000 - Dinas Kesehatan
yang dilakukan (2016, 2017)
perluasan 2
Puskesmas

Perencanaan Pembangunan/ Kabupaten, SKPD Jumlah Dokumen 20 dokumen 500,000,000 1,500,000,000 Dinas Kesehatan
Rehab/, renovasi dan perluasan perencanaan (2016, 2017)
Puskesmas Pembantu pembangunan/ rehab /
renovasi dan perluasan
puskesmas pembantu
20 dokumen

Program Peningkatan Pelayanan Persentase Fasilitas 55 % Dinas Kesehatan


Kesehatan Lansia Kesehatan Tingkat (2016, 2017)
Pertama (FKTP) dan
Jaringannya yang
melaksanakan
pelayanan kesehatan
lansia

Pelatihan Implementasi Program Kabupaten, SKPD Jumlah peserta 32 orang 250,000,000 - Dinas Kesehatan
Kesehatan Lansia pelatihan 32 orang (2016, 2017)

Pengadaan Buku Kesehatan Lansia SKPD Jumlah Buku 0 paket 150,000,000 190,000,000 Dinas Kesehatan
Kesehatan Lansia 0 (2016, 2017)
paket

_______________________
256
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Kebijakan dan Persentase Fasilitas 77 %; 100 %; Dinas Kesehatan
Manajemen Kesehatan Kesehatan Tingkat 100 % (2016, 2017)
Pertama (FKTP) dan
UPTD yang menerapkan
sistem manajemen
mutu; Persentase
Fasilitasi Kesehatan
Tingkat Pertama (FKTP)
yang menerapkan Pola
Pengelolaan Keuangan-
Badan Layanan Umum
Daerah (PPK-BLUD);
Persentase Pemberian
Tunjangan Penghasilan
Tenaga Kesehatan di
daerah terpencil dan
pedalaman

Fasilitasi Kehumasan bidang SKPD Jumlah dokumen 4 dokumen 150,000,000 500,000,000 Dinas Kesehatan
kesehatan iklan/ profil digital 3 jenis media (2016, 2017)
kehumasan 4 dokumen 75 liputan
Jumlah media informasi
untuk fasilitas
kehumasan bidang
kesehatan 3 jenis
media
Jumlah liputan Web 75
liputan

Fasilitasi Pengembangan dan SKPD Persentasi tersedianya 100 % 500,000,000 500,000,000 Dinas Kesehatan
pemutakhiran data dasar standar data dasar bidang 85 % (2016, 2017)
pelayanan kesehatan kesehatan 100 %
Persentasi tersedianya
laporan simpus Rajal
Offline 85 %

Fasilitasi Peningkatan Kualitas SKPD Jumlah dokumen profil 37 dokumen 500,000,000 500,000,000 Dinas Kesehatan
Informasi kesehatan kesehatan kab dan 50 % (2016, 2017)
puskesmas 37
dokumen
Persentase puskesmas
menerapkan Sistem
informasi kesehatan
berbasis teknologi
informatika 50 %

_______________________
257
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pelatihan Tenaga terampil Kabupaten, SKPD Jumlah Tenaga 0 puskesmas 150,000,000 - Dinas Kesehatan
Puskesmas Tentang Website Puskesmas yang dilatih (2016, 2017)
0 puskesmas

Pemeliharaan peralatan pendukung SKPD Paket pemeliharaan 1 paket 114,760,000 114,760,000 Dinas Kesehatan
sistem informasi kesehatan di peralatan pendukung (2016, 2017)
dinkes kabupaten, puskesmas dan sistem informasi
jaringannya kesehatan di dinkes
kabupaten, puskesmas
dan jaringannya 1
paket

Program Pembinaan Pelayanan Persentase Kunjungan 91 %; 92 %; Dinas Kesehatan


Kesehatan Ibu dan Reproduksi Ibu Hamil (K4); 86 %; 64 % (2016, 2017)
Persentase Pelayanan
Ibu Nifas; Persentase
Pelayanan Bayi;
Persentase Peserta KB
Aktif

Fasilitasi Audit Verbal Kematian Ibu SKPD Jumlah kasus 30 kasus 150,000,000 200,000,000 Dinas Kesehatan
Maternal, Bayi dan Balita kematian yang kematian (2016, 2017)
dilakukan audit 30
kasus kematian

Monitoring dan Evaluasi SKPD Frekuensi 1 kali 150,000,000 200,000,000 Dinas Kesehatan
Pelaksanaan Manual Rujukan pelaksanaan 1 kali (2016, 2017)

Peningkatan Fasilitas Pelayanan SKPD Jumlah perlengkapan 32 puskesmas 250,000,000 250,000,000 Dinas Kesehatan
Kesehatan Ibu dan Reproduksi media KIE, pencatatan (2016, 2017)
dan pelaporan yang
diberikan 32
puskesmas

Kunjungan dokter spesialis SKPD Frekuensi kunjungan 15 kali 200,000,000 600,000,000 Dinas Kesehatan
kandungan secara berkala ke dokter spesialis (2016, 2017)
kecamatan kandungan 15 kali

Evaluasi Program Kesehatan Ibu SKPD Jumlah peserta 100 orang 300,000,000 538,000,000 Dinas Kesehatan
dan Anak/KIA evaluasi 100 orang (2016, 2017)

Program Pembinaan Pelayanan Persentase Stimulasi, 77,2 % Dinas Kesehatan


Kesehatan Anak Intervensi dan Deteksi (2016, 2017)
Dini Tumbang Kembang
Anak (SDIDTK)

Lomba Balita Sehat Kabupaten, SKPD Jumlah peserta lomba 30 orang 250,000,000 350,000,000 Dinas Kesehatan
30 orang (2016, 2017)

Orientasi Helping Babies Breath SKPD Jumlah peserta 20 orag 200,000,000 220,000,000 Dinas Kesehatan
(HBB) orientasi 20 orag (2016, 2017)

_______________________
258
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Pengendalian Penyakit Persentase 100 % Dinas Kesehatan
dan Surveilans desa/kelurahan yang (2016, 2017)
mengalami KLB yang
dilakukan penyelidikan <
24 jam

Surveilan aktif petugas Kabupaten Kabupaten, SKPD Data penyakit potensi 12 bulan 50,000,000 50,000,000 Dinas Kesehatan
ke RSUD, BPS KLB dan penyakit PD3I (2016, 2017)
12 bulan

Penyelidikan Epidemiologi (Penyakit Kabupaten, SKPD Cakupan 100% 350,000,000 877,200,000 Dinas Kesehatan
Menular, tdk menular, KIPI desa/kelurahan yang (2016, 2017)
keracunan makanan dll) mengalami KLB yang
dilakukan penyelidikan
< 24 jam 100 %

Monitoring dan Evaluasi program Kabupaten, SKPD Jumlah petugas 34 orang 100,000,000 130,000,000 Dinas Kesehatan
Surveilans suveilans Puskesmas (2016, 2017)
dan RS yang mengikuti
Monev 34 orang

Program penanggulangan kejadian Persentase Penanganan 100 % Dinas Kesehatan


luar biasa (KLB) dan KLB (2016, 2017)
bencana/wabah
Fasilitasi penanggulangan Wabah Kabupaten, SKPD Jumlah 273 600,000,000 700,000,000 Dinas Kesehatan
KLB kelurahan/desa KLB kelurahan/desa (2016, 2017)
yang ditangani 273
kelurahan/desa

Fasilitasi Penanggulangan Bencana SKPD Bencana yang 1 paket 150,000,000 - Dinas Kesehatan
ditanggulangi 1 paket (2016, 2017)

Program Pencegahan dan Persentase Fasilitasi 85 % Dinas Kesehatan


Penanggulangan Penyakit tidak Kesehatan Tingkat (2016, 2017)
Menular Pertama (FKTP) yang
melaksanakan
Pelayanan Pencegahan
dan Penanggulangan
Penyakit Tidak Menular
(PTM)

Penanggulangan penyakit tidak SKPD Persentase Penemuan 100% 550,000,000 200,000,000 Dinas Kesehatan
menular dan pengobatan (2016, 2017)
penyakit tidak menular
100 %

Program Upaya Kesehatan Terlaksananya edukasi 70 % RSU AJI BATARA


Masyarakat tentang pelayanan AGUNG DEWA
kesehatan yang akan SAKTI (2016,
diberikan 2017)

_______________________
259
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
sosialisasi dan promosi pelayanan SKPD Terlaksananya 50% 178,795,600 30,000,000 RSU AJI BATARA
kesehatan masyarakat sosialisasi promkes 50 AGUNG DEWA
% SAKTI (2016,
2017)
Pelaksanaan audit medik SKPD Terlaksananya 100% - 50,000,000 RSU AJI BATARA
Pelaksanaan audit AGUNG DEWA
medik 100 % SAKTI (2016,
2017)
Pelaksanaan audit keperawatan SKPD Terlaksananya 50% - 40,000,000 RSU AJI BATARA
Pelaksanaan audit AGUNG DEWA
keperawatan 50 % SAKTI (2016,
2017)
Pelaksanaan audit terapirasional SKPD Terlaksananya 50% - 40,000,000 RSU AJI BATARA
Pelaksanaan audit AGUNG DEWA
terapirasional 50 % SAKTI (2016,
2017)
Pelaksanaan surveilance ISO SKPD Terlaksananya 50% - 40,000,000 RSU AJI BATARA
Pelaksanaan AGUNG DEWA
surveilance ISO 50 % SAKTI (2016,
2017)
Pelaksanaan audit mutu klinik SKPD Terlaksananya 100% - 110,000,000 RSU AJI BATARA
pelayanan Pelaksanaan audit AGUNG DEWA
mutu klinik pelayanan SAKTI (2016,
100 % 2017)

Pelaksanaan audit mutu SKPD Pelaksanaan 100% - 110,000,000 RSU AJI BATARA
pembiayaan pelayanan unit Terlaksananya audit AGUNG DEWA
mutu pembiayaan SAKTI (2016,
pelayanan unit 100 % 2017)

Pelaksanaan survey kepuasanstaf SKPD Terlaksananya 100% - 110,000,000 RSU AJI BATARA
Pelaksanaan survey AGUNG DEWA
kepuasanstaf 100 % SAKTI (2016,
2017)
Pelaksanaan survey kepuasan SKPD Terlaksananya 85% - 50,000,000 RSU AJI BATARA
pelanggan Pelaksanaan survey AGUNG DEWA
kepuasan pelanggan SAKTI (2016,
85 % 2017)

Pelatihan dan pendampingan SKPD Terlaksananya 30 orang 200,000,000 300,000,000 RSU AJI BATARA
patient safety Pelatihan dan AGUNG DEWA
pendampingan patient SAKTI (2016,
safety 30 orang 2017)

Program Pencegahan dan Cakupan Pelayanan 85 % RSU AJI BATARA


Penanggulangan Penyakit Menular (Penemuan dan AGUNG DEWA
Penanganan) HIV, AIDS, SAKTI (2016,
TB Paru dan Malaria 2017)

Pelatihan Surveilens SKPD Tersedianya SDM yang 20 orang 50,000,000 100,000,000 RSU AJI BATARA
handal 20 orang AGUNG DEWA
SAKTI (2016,
2017)

_______________________
260
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pengembangan Minimal Invasive SKPD Terlaksananya 1 Dokumen - 30,000,000 RSU AJI BATARA
Surgery Pengembangan AGUNG DEWA
Minimal Invasive SAKTI (2016,
Surgery 1 Dokumen 2017)

Pengembangan SIM RS yang SKPD Tersedianya SIMRS di 1 SIM - 100,000,000 RSU AJI BATARA
terkoneksii antar unit di RS dan tiap unit 1 SIM AGUNG DEWA
Lintas sektor SAKTI (2016,
2017)
Monitoring dan Evaluasi Kasus HIV SKPD Tersedianya data dan 100% - 50,000,000 RSU AJI BATARA
AIDS, TB Paru dan Malaria laporan Kasus HIV AGUNG DEWA
AIDS, TB Paru dan SAKTI (2016,
Malaria 100 % 2017)

Program Standarisasi Pelayanan Terakreditasinya Rumah 100 % RSU AJI BATARA


Kesehatan Sakit Oleh Komite AGUNG DEWA
Akreditasi Rumah Sakit SAKTI (2016,
(KARS) dan Tersusunnya 2017)
Dokumen Kebijakan

Pengembangan SOP Pelayanan di SKPD Tersedianya Dokumen 1 Dokumen - 30,000,000 RSU AJI BATARA
RS Pengembangan SOP AGUNG DEWA
Pelayanan di RS 1 SAKTI (2016,
Dokumen 2017)

Pelaksanaan Monitoring dan SKPD Terlaksananya 1 Dokumen - 30,000,000 RSU AJI BATARA
evaluasi terhadap Tingkat Monitoring dan AGUNG DEWA
Kepatuhan terhadap SOP evaluasi terhadap SAKTI (2016,
Tingkat Kepatuhan 2017)
terhadap SOP 1
Dokumen

Pengembangan Pelayanan Trauma SKPD Terlaksananya 1 Paket - 30,000,000 RSU AJI BATARA
Centre Pengembangan AGUNG DEWA
Pelayanan Trauma SAKTI (2016,
Centre 1 Paket 2017)

Penyusunan dokumentatakelola SKPD Tersedianya dokumen 1 Dokumen - - RSU AJI BATARA


(HBL, MSBL, dan SPM) RumahSakit tata kelola (HBL, MSBL, AGUNG DEWA
dan SPM) RumahSakit SAKTI (2016,
1 Dokumen 2017)

Penyusunan Dokumen Standar SKPD Tersedianya Dokumen 1 Dokumen - - RSU AJI BATARA
Pelayanan Minimal (SPM) Standar Pelayanan AGUNG DEWA
Minimal (SPM) 1 SAKTI (2016,
Dokumen 2017)

Penyusunan Dokumen Pencapaian SKPD Tersedianya Dokumen 1 Dokumen - 10,000,000 RSU AJI BATARA
Kinerja Pencapaian Kinerja 1 AGUNG DEWA
Dokumen SAKTI (2016,
2017)

_______________________
261
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pengumpulan data SKPD Tersedianya data risiko 1 Dokumen - 100,000,000 RSU AJI BATARA
risikoklinisberbasisbukti klinis berbasis bukti 1 AGUNG DEWA
Dokumen SAKTI (2016,
2017)
Penyusunanclinical pathway SKPD Tersedianya dokumen 1 Dokumen - 80,000,000 RSU AJI BATARA
clinical pathway 1 AGUNG DEWA
Dokumen SAKTI (2016,
2017)
Pendampingan dan survey SKPD Terlaksananya 1 Dokumen - 200,000,000 RSU AJI BATARA
akreditasi dari KARS Pendampingan dan AGUNG DEWA
survey akreditasi dari SAKTI (2016,
KARS dan ISO 1 2017)
Dokumen

Evaluasi dan Pengembangan SKPD Terlaksananya 1 Dokumen - 200,000,000 RSU AJI BATARA
Standar Pelayanan Kesehatan Pendampingan dan AGUNG DEWA
survey akreditasi dari SAKTI (2016,
KARS dan ISO 1 2017)
Dokumen

Penyusunan dokumen SOP SKPD Tersedianya dokumen 1 Dokumen - 30,000,000 RSU AJI BATARA
Pelayanan RS SOP Pelayanan RS 1 AGUNG DEWA
Dokumen SAKTI (2016,
2017)

Program Pengadaan, Peningkatan Persentase Kesesuaian 75 % RSU AJI BATARA


Sarana dan Prasarana Rumah Sarana dan Prasarana AGUNG DEWA
Sakit/Rumah Sakit Jiwa/Rumah Sesuai Standar SAKTI (2016,
Sakit Paru-Paru/Rumah Sakit Permenkes dan 2017)
Mata Akreditasi

Pembangunan /Pengembangan SKPD Terbangunnya Gedung 500 M2 - - RSU AJI BATARA


Gedung IGD IGD 500 M2 AGUNG DEWA
SAKTI (2016,
2017)
Pembuatan Jalan Lingkar Tahap III SKPD Terlaksananya 400 M 200,000,000 - RSU AJI BATARA
Pembuatan Jalan AGUNG DEWA
Lingkar RS 400 M SAKTI (2016,
2017)
Pengadaan Mebeulair Rumah Sakit SKPD Terlaksananya 1 paket 500,000,000 1,000,000,000 RSU AJI BATARA
pengadaan mebeulair AGUNG DEWA
RS 1 paket SAKTI (2016,
2017)
Peningkatan Parkir Rumah Sakit SKPD Meningkatnya Kualitas 1.000 M2 200,000,000 - RSU AJI BATARA
Parkir Rumah Sakit AGUNG DEWA
1.000 M2 SAKTI (2016,
2017)

Pengadaan alat-alat Kesehatan SKPD Tersedianya alat - alat 13 Jenis 505,638,700 10,000,000,000 RSU AJI BATARA
Rumah Sakit kesehatan rumah sakit AGUNG DEWA
13 Jenis SAKTI (2016,
2017)
Pembangunan /Pengembangan SKPD Terbangunnya Gedung 1 unit 2,500,000,000 - RSU AJI BATARA
Gedung IPRS / Workshop IPRS / Workshop 1 unit AGUNG DEWA
SAKTI (2016,
2017)
_______________________
262
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pengembangan SIMRS SKPD Terlaksananya 1 paket - - RSU AJI BATARA
pengembangan SIMRS AGUNG DEWA
1 paket SAKTI (2016,
2017)
Pembangunan /Pengembangan SKPD Terbangunnya Gedung 275 M2 - - RSU AJI BATARA
Gedung Mortuary Mortuary 275 M2 AGUNG DEWA
SAKTI (2016,
2017)
Pembangunan /Pengembangan SKPD Terbangunnya Gedung 280 M2 285,123,780 - RSU AJI BATARA
Gedung Loundry Loundry 280 M2 AGUNG DEWA
SAKTI (2016,
2017)
Rehabilitasi Sedang / Berat Ruang SKPD Terlaksananya 500 M2 - - RSU AJI BATARA
Penunjang Pelayanan Rehabilitasi Sedang / AGUNG DEWA
Berat Ruang Penunjang SAKTI (2016,
Pelayanan 500 M2 2017)

Pembangunan /Pengembangan SKPD Terbangunnya Gedung 240 M2 - - RSU AJI BATARA


Gedung Instalasi Farmasi Instalasi Farmasi 240 AGUNG DEWA
M2 SAKTI (2016,
2017)
Program Pemeliharaan Saran dan Terpeliharanya Sarana 100 % RSU AJI BATARA
Prasarana Rumah Sakit/Rumah Dan Prasarana Sesuai AGUNG DEWA
Sakit Jiwa/Rumah Sakit Paru- Standar Akreditasi SAKTI (2016,
Paru/Rumah Sakit Mata 2017)

Pemeliharaan Rutin / Berkala SKPD Terpeliharanya Gedung 1 gedung 206,574,900 350,000,000 RSU AJI BATARA
Gedung Rumah Sakit Rumah Sakit 1 gedung AGUNG DEWA
SAKTI (2016,
2017)
Pemeliharaan Rutin / Berkala Alat SKPD Terpeliharanya Alat 140 jenis 304,656,300 350,000,000 RSU AJI BATARA
Kesehatan Rumah Sakit Kesehatan Rumah AGUNG DEWA
Sakit 140 jenis SAKTI (2016,
2017)
Pemeliharaan Rutin / Berkala Mesin SKPD Terpeliharanya Mesin 4 unit 494,515,700 400,000,000 RSU AJI BATARA
Genset dan Incenerator Genset dan Incenerator AGUNG DEWA
4 unit SAKTI (2016,
2017)
Pemeliharaan Rutin / Berkala Mobil SKPD Terpeliharanya Mobil 5 unit 239,174,400 420,000,000 RSU AJI BATARA
Ambulance dan Jenazah Ambulance dan AGUNG DEWA
Jenazah 5 unit SAKTI (2016,
2017)
Program Kemitraan Peningkatan Terlaksananya 100 % RSU AJI BATARA
Pelayanan Kesehatan Kerjasama Dokter AGUNG DEWA
Spesialis dalam SAKTI (2016,
Menunjang Pelayanan 2017)
Kesehatan

Kemitraan alih teknologi SKPD Meningkatnya 5 dokter - 800,000,000 RSU AJI BATARA
kedokteran dan kesehatan Pendayagunaan spesialis AGUNG DEWA
Aparatur Kesehatan 5 SAKTI (2016,
dokter spesialis 2017)

_______________________
263
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Peningkatan Pelayanan Terlaksananya 100 % RSU AJI BATARA
Medis, Paramedis dan Non Medis implementasi AGUNG DEWA
manajemen obat dan SAKTI (2016,
logistik Rumah Sakit 2017)

Pengadaan dan implementasi SKPD Tersedianya obat dan 20 orang - 100,000,000 RSU AJI BATARA
manajemen obat dan logistik RS logistik RS 20 orang AGUNG DEWA
SAKTI (2016,
2017)
Pelatihan manajemen obat dan SKPD Tersedianya obat dan 20 orang - 100,000,000 RSU AJI BATARA
logistik logistik RS 20 orang AGUNG DEWA
SAKTI (2016,
2017)
Program Obat dan Pembekalan Penggunaan obat sesuai 90 % RSU DAYAKU RAJA
Kesehatan rumah sakit kelas C (2016,2017)

Pengadaaan logistik (obat-obatan, SKPD Terpenuhinya 1 Paket 7,000,000,000 7,500,000,000 RSU DAYAKU RAJA
dan BHP Medis ) Kebutuhan Obat obatan (2016,2017)
dan BHP Rumah Sakit
1 Paket

Program Upaya Kesehatan Tingkat kepuasan 70 % RSU DAYAKU RAJA


Masyarakat Pasien (2016,2017)

Pelayanan rujukan pasien SKPD Jumlah Rujukan 1 1 Paket 400,000,000 135,000,000 RSU DAYAKU RAJA
Paket (2016,2017)

Program Standarisasi Pelayanan Rumah Sakit Umum 60 % RSU DAYAKU RAJA


Kesehatan Daerah yang (2016,2017)
terakreditasi oleh Komite
Akreditasi Rumah Sakit
(KARS)
Pemeriksaan Kualitas Lingkungan SKPD Prosentase 100% 100,000,000 100,000,000 RSU DAYAKU RAJA
Pemeriksaan Kualitas (2016,2017)
Lingkungan Rumah
Sakit 100 %

Pemusnahan Limbah Bahan SKPD Prosentase 100% 700,000,000 700,000,000 RSU DAYAKU RAJA
Berbahaya Beracun Pemeriksaan Kualitas (2016,2017)
Lingkungn Rumah Sakit
100 %

Program Pengadaan, Peningkatan Jumlah lama hari rawat 60 % RSU DAYAKU RAJA
Sarana dan Prasarana Rumah / Lengt Of Stay (LOS) (2016,2017)
Sakit/Rumah Sakit Jiwa/Rumah
Sakit Paru-Paru/Rumah Sakit
Mata

Pembangunan sarana penunjang SKPD Meningkatkan sarana 1 Paket 500,000,000 200,000,000 RSU DAYAKU RAJA
(mini market,dsb) dan prasarana untuk (2016,2017)
mendukung pelayanan
kepada masyarakat 1
Paket

_______________________
264
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pemeliharaan Peralatan SKPD Meningkatkan sarana 1 Paket 400,000,000 750,000,000 RSU DAYAKU RAJA
(penggunaan sesuai SOP, kalibrasi dan prasarana untuk (2016,2017)
alat) mendukung pelayanan
kepada masyarakat 1
Paket

Pengadaan Darah SKPD Terpenuhinya 100% 500,000,000 500,000,000 RSU DAYAKU RAJA
Persediaan Darah 100 (2016,2017)
%

Pengadaan Logistik Rumah Sakit SKPD Terpenuhinya 100% 2,000,000,000 2,000,000,000 RSU DAYAKU RAJA
Kebutuhan Makan dan (2016,2017)
Minum Pasien 100 %

Program Pemeliharaan Saran dan prosentasi sarana dan 60 % RSU DAYAKU RAJA
Prasarana Rumah Sakit/Rumah prasarana yang sesuai (2016,2017)
Sakit Jiwa/Rumah Sakit Paru- standar dan dipelihara
Paru/Rumah Sakit Mata

Pemeliharaan sarana SKPD Meningkatkan Sarana 100% 800,000,000 1,500,000,000 RSU DAYAKU RAJA
Dan Prasarana Untuk (2016,2017)
Mendukung Pelayanan
Kepada Masyarakat
100 %

Pemeliharaan prasarana SKPD Meningkatkan Sarana 80% 800,000,000 1,500,000,000 RSU DAYAKU RAJA
dan Prasarana Untuk (2016,2017)
Mendukung Pelayanan
Kepada Masyarakat 80
%

Program Upaya Kesehatan Indeks Kepuasan 80 PUSKESMAS


Masyarakat Masyarakat (BLUD)
Peningkatan kesehatan masyarakat Muara Badak, Badak Terlaksananya 0 jiwa 724,694,638 - PUSKESMAS
Puskesmas Badak Baru (BLUD) Baru Peningkatan (BLUD)
Kesehatan Masyarakat
0 jiwa

Peningkatan kesehatan masyarakat Loa Kulu Terlaksananya 0 jiwa 969,005,870 - PUSKESMAS


Puskesmas Loa Kulu (BLUD) Peningkatan (BLUD)
Kesehatan Masyarakat
0 jiwa

Peningkatan kesehatan masyarakat Tenggarong Tewrlaksananya 0 jiwa 931,228,313 - PUSKESMAS


Puskesmas Mangkurawang (BLUD) Peningkatan (BLUD)
Kesehatan Masyarakat
0 jiwa

Peningkatan kesehatan masyarakat Muara Jawa Terlaksananya 0 jiwa 1,259,541,002 - PUSKESMAS


Puskesmas Muara Jawa (BLUD) Peningkatan (BLUD)
Kesehatan Masyarakat
0 jiwa

_______________________
265
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Peningkatan kesehatan masyarakat Muara Muntai Terlaksanya 0 jiwa 486,757,510 - PUSKESMAS
Puskesmas Muara Muntai (BLUD) Peningkatan (BLUD)
Kesehatan Masyarakat
0 jiwa

Peningkatan kesehatan masyarakat Marang Kayu Terlaksananya 0 jiwa 438,352,055 - PUSKESMAS


Puskesmas Perangat (BLUD) Peningkatan (BLUD)
Kesehatan Masyarakat
0 jiwa

Peningkatan kesehatan masyarakat Tenggarong Terlaksananya 0 jiwa 1,433,922,408 - PUSKESMAS


Puskesmas Rapak Mahang peningkatan kesehatan (BLUD)
masyarakat 0 jiwa

Peningkatan kesehatan masyarakat Kota Bangun Terpenuhinya jaminan 0 jiwa 584,698,985 - PUSKESMAS
Puskesmas Rimba Ayu (BLUD) kesehatan masyarakat (BLUD)
0 jiwa

Peningkatan kesehatan masyarakat Samboja Terlaksananya 0 jiwa 1,280,737,175 - PUSKESMAS


Puskesmas Samboja (BLUD) Peningkatan (BLUD)
Kesehatan Masyarakat
0 jiwa

Peningkatan kesehatan masyarakat Sanga-sanga Terlaksananya 0 jiwa 665,888,065 - PUSKESMAS


Puskesmas Sanga sanga (BLUD) Peningkatan (BLUD)
Kesehatan Masyarakat
0 jiwa

Peningkatan kesehatan masyarakat Sebulu Terlaksanya 0 jiwa 834,445,894 - PUSKESMAS


Puskesmas Sebulu 2 (BLUD) Peningkatan (BLUD)
Kesehatan Masyarakat
0 jiwa

Peningkatan kesehatan masyarakat Anggana Terlaksananya 0 jiwa 1,167,659,440 - PUSKESMAS


Puskesmas Sungai Meriam (BLUD) Peningkatan Pelayanan (BLUD)
Kesehatan 0 jiwa

Peningkatan kesehatan masyarakat Samboja, HANDIL Terlaksananya 0 jiwa 837,193,531 - PUSKESMAS


Puskesmas Handil Baru (BLUD) BARU Peningkatan (BLUD)
Kesehatan Masyarakat
0 jiwa

Peningkatan kesehatan masyarakat Tenggarong Seberang Terlaksananya 0 jiwa 1,060,446,972 - PUSKESMAS


Puskesmas Teluk Dalam (BLUD) Peningkatan (BLUD)
Kesehatan Masyarakat
0 jiwa

Peningkatan kesehatan masyarakat Tabang Terlaksananya 0 jiwa 214,463,500 - PUSKESMAS


Puskesmas Tabang (BLUD) Peningkatan (BLUD)
Kesehatan Masyarakat
0 jiwa

_______________________
266
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Peningkatan kesehatan masyarakat Tabang Terlaksananya 0 jiwa 117,596,700 - PUSKESMAS
Puskesmas Ritan Baru (BLUD) Peningkatan (BLUD)
Kesehatan Masyarakat
0 jiwa

Peningkatan kesehatan masyarakat Loa Janan Terlaksananya 0 jiwa 803,506,725 - PUSKESMAS


Puskesmas Loa Janan (BLUD) Peningkatan (BLUD)
Kesehatan Masyarakat
0 jiwa

Peningkatan kesehatan masyarakat Muara Badak Terlaksanya 0 jiwa 757,038,503 - PUSKESMAS


Puskesmas Muara Badak (BLUD) Peningkatan (BLUD)
Kesehatan Masyarakat
0 jiwa

Peningkatan kesehatan masyarakat Marang Kayu Terlaksananya 0 jiwa 551,004,819 - PUSKESMAS


Puskesmas Marang Kayu (BLUD) Peningkatan (BLUD)
Kesehatan Masyarakat
0 jiwa

Peningkatan kesehatan masyarakat Muara Kaman Terlaksananya 0 jiwa 895,960,299 - PUSKESMAS


Puskesmas Muara Kaman (BLUD) Peningkatan (BLUD)
Kesehatan Masyarakat
0 jiwa

Peningkatan kesehatan masyarakat Muara Wis Terlaksananya 0 jiwa 272,949,906 - PUSKESMAS


Puskesmas Muara wis (BLUD) Peningkatan kesehatan (BLUD)
Masyarakat 0 jiwa

Peningkatan kesehatan masyarakat Loa Janan Terlaksananya 0 jiwa 278,437,891 - PUSKESMAS


Puskesmas Batuah (BLUD) peningkatan kesehatan (BLUD)
masyarakat 0 jiwa

Peningkatan kesehatan masyarakat Samboja Terlaksananya 0 jiwa 546,733,644 - PUSKESMAS


Puskesmas Sungai Merdeka (BLUD) Peningkatan (BLUD)
Kesehatan Masyarakat
0 jiwa

Peningkatan kesehatan masyarakat Loa Kulu Terlaksanya 0 jiwa 611,912,447 - PUSKESMAS


Puskesmas Jonggon Jaya (BLUD) Peningkatan (BLUD)
Kesehatan Masyarakat
0 jiwa

Peningkatan kesehatan masyarakat Sebulu Terlaksanannya 0 jiwa 940,142,135 - PUSKESMAS


Puskesmas Sebulu 1 (BLUD) Peningkatan (BLUD)
Kesehatan Masyarakat
0 jiwa

Peningkatan kesehatan masyarakat Muara Kaman Terlaksanya 0 jiwa 444,622,200 - PUSKESMAS


Puskesmas Bunga Jadi (BLUD) Peningkatan (BLUD)
Kesehatan Masyarakat
0 jiwa

_______________________
267
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Peningkatan kesehatan masyarakat Tenggarong Seberang Terlaksananya 0 jiwa 441,269,950 - PUSKESMAS
Puskesmas Separi 3 (BLUD) Peningkatan (BLUD)
Kesehatan Masyarakat
0 jiwa

Peningkatan kesehatan masyarakat Kenohan Terlaksananya 0 jiwa 468,915,375 - PUSKESMAS


Puskesmas Kahala (BLUD) Peningkatan (BLUD)
Kesehatan Masyarakat
0 jiwa

Peningkatan kesehatan masyarakat Kembang Janggut Terlaksananya 0 jiwa 1,333,854,389 - PUSKESMAS


Puskesmas Kembang Janggut Peningkatan Pelayanan (BLUD)
(BLUD) Kesehatan 0 jiwa

Peningkatan kesehatan masyarakat Kota Bangun Terlaksanya 0 jiwa 1,064,908,726 - PUSKESMAS


Puskesmas Kota Bangun (BLUD) Peningkatan (BLUD)
Kesehatan Masyarakat
0 jiwa

Peningkatan kesehatan masyarakat Loa Janan Terlaksananya 0 jiwa 781,968,433 - PUSKESMAS


Puskesmas Loa Duri (BLUD) Peningkatan Pelayanan (BLUD)
Kesehatan 0 jiwa

Peningkatan kesehatan masyarakat Tenggarong Terlaksananya 0 jiwa 1,236,871,725 - PUSKESMAS


Puskesmas Loa Ipuh (BLUD) Peningkatan (BLUD)
Kesehatan Masyarakat
0 jiwa

Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang


Pemerataan Infrastruktur Daerah Meningkatnya intekoneksi Program Perencanaan Tata Ruang Jumlah Kecamatan Yang 100 % Dinas Pertanahan
antar wilayah Memiliki RDRT dan Penataan
Ruang (2017)

Pembuatan Peta Desa Kabupaten Tersusunnya peta desa 4 Dokumen - - Dinas Pertanahan
4 Dokumen dan Penataan
Ruang (2017)
Program Pemanfaatan Ruang Jumlah Kecamatan yang 17 Kecamatan Dinas Pertanahan
memanfaatkan RDTR dan Penataan
Ruang (2017)

Updating Tata Guna Lahan Kabupaten Mendapatkan data 1 Dokumen - - Dinas Pertanahan
tata guna lahan dan Penataan
terupdate setiap tahun Ruang (2017)
dan perubahan/
deviasi terhadap
rencana tata ruang
yang sudah ditetapkan
1 Dokumen

_______________________
268
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Fasilitasi Rapat Koordinasi Tata SKPD Terlaksananya Rapat 1 Kegiatan - - Dinas Pertanahan
Ruang Se Kalimantan Timur Koordinasi Tata Ruang dan Penataan
Se Kalimantan Timur 1 Ruang (2017)
Kegiatan

Program Pembangunan Jalan dan Prosentase 892 %; 80 km; Dinas Pekerjaan


Jembatan terhubungnya antar 15 % Umum (2017)
wilayah di Kabupaten
Kutai Kartanegara;
Panjang Jalan Kolektor
yang dibangun (KM);
Panjang Jalan menuju
Pelabuhan Perikanan
(KM)

Lanjutan Pembangunan Akses Jalan Tenggarong, Loa Terbangunnya jalan 7.000 meter 48,898,965,000 65,017,430,000 Dinas Pekerjaan
Tenggarong-Loa Kulu-Batuah Loa Janan, Loa Kulu 7.000 meter Umum (2017)
Janan Section 2 (Multiyears)

Lanjutan Pembangunan Menuju Samboja Terbangunnya jalan 13.000 meter 34,037,398,000 45,087,967,500 Dinas Pekerjaan
Akses Pelabuhan Samboja 13.000 meter Umum (2017)
(Multiyears)
Lanjutan Pembangunan Akses Jalan Tenggarong, Loa Kulu, Terbangunnya jalan 6.000 meter 32,394,633,000 44,847,884,000 Dinas Pekerjaan
Tenggarong-Loa Kulu-Batuah Loa Loa Janan 6.000 meter Umum (2017)
Janan Section 4 (Multiyears)

Lanjutan Pembangunan Akses Jalan Loa Janan, Loa Kulu, Terbangunnya jalan 8.000 meter 48,903,584,000 65,030,677,000 Dinas Pekerjaan
Tenggarong-Loa Kulu-Batuah Loa Tenggarong 8.000 meter Umum (2017)
Janan Section 1 (Multiyears)

Lanjutan Pembangunan Akses Jalan Loa Janan, Terbangunnya jalan 5.000 meter 32,865,182,000 46,197,591,000 Dinas Pekerjaan
Tenggarong-Loa Kulu-Batuah Loa Tenggarong, Loa Kulu 5.000 meter Umum (2017)
Janan Section 3 (Multiyears)

Lanjutan Pembangunan Central Tenggarong Terbangunnya jalan 8,2 Hektar 51,484,700,737 51,484,700,737 Dinas Pekerjaan
Bisnis Distrik (Multiyears) 8,2 Hektar Umum (2017)

Pembangunan Jalan Kontruksi Pile Kota Bangun Terbangunnya jalan 1.750 meter 95,000,000,000 95,000,000,000 Dinas Pekerjaan
Slab Penghubung Jembatan Pela 1.750 meter Umum (2017)
(Section 1)
Pembangunan Jalan Kontruksi Pile Kota Bangun Terbangunnya jalan 1.750 meter 95,000,000,000 95,000,000,000 Dinas Pekerjaan
Slab Penghubung Jembatan Pela 1.750 meter Umum (2017)
(Section 2)
Pembangunan Jalan Kontruksi Pile Kota Bangun Terbangunnya jalan 1.750 meter 95,000,000,000 95,000,000,000 Dinas Pekerjaan
Slab Penghubung Jembatan Pela 1.750 meter Umum (2017)
(Section 3)
Pengawasan Pembangunan Jalan Kota Bangun Terbangunnya jalan 1.750 meter 1,200,000,000 1,200,000,000 Dinas Pekerjaan
Konstruksi Pile Slab Penghubung 1.750 meter Umum (2017)
Jembatan Pela (Section 1)

Pengawasan Pembangunan Jalan Kota Bangun Terbangunnya jalan 1.750 meter 1,200,000,000 1,200,000,000 Dinas Pekerjaan
Konstruksi Pile Slab Penghubung 1.750 meter Umum (2017)
Jembatan Pela (Section 2)

_______________________
269
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pembangunan Jalan Kontruksi Pile Kota Bangun Terbangunnya jalan 1.750 meter 95,000,000,000 95,000,000,000 Dinas Pekerjaan
Slab Penghubung Jembatan Pela 1.750 meter Umum (2017)
(Section 4)
Pengawasan Pembangunan Jalan Kota Bangun Terbangunnya jalan 1.750 meter 1,500,000,000 1,500,000,000 Dinas Pekerjaan
Konstruksi Pile Slab Penghubung 1.750 meter Umum (2017)
Jembatan Pela (Section 4)

Pengawasan Pembangunan Jalan Kota Bangun Terbangunnya jalan 1.750 meter 1,500,000,000 1,500,000,000 Dinas Pekerjaan
Konstruksi Pile Slab Penghubung 1.750 meter Umum (2017)
Jembatan Pela (Section 3)

Pembangunan Jalan Di Kecamatan Sebulu Terbangunnya jalan 1 1 dokumen 1,500,000,000 - Dinas Pekerjaan
Sebulu dokumen Umum (2017)

Pembangunan Jembatan Di Loa Janan Terbangunnya 1 unit 9,600,000,000 - Dinas Pekerjaan


Kecamatan Loa Janan Jembatan 1 unit Umum (2017)

Program Pembangunan Saluran Cakupan 0 Dinas Pekerjaan


Drainase/Gorong-gorong drainase/gorong-gorong Umum (2017)
dalam kondisi baik

Pembangunan Saluran Drainase / Tenggarong terbangunnya Saluran 800 meter 2,500,000,000 - Dinas Pekerjaan
Gorong-gorong Di Kecamatan Drainase / Gorong- Umum (2017)
Tenggarong gorong 800 meter

Program Pembangunan Cakupan 0 Dinas Pekerjaan


Turap/Talud/Bronjong Turap/Talud/Bronjong Umum (2017)
dalam kondisi baik

Penanganan Longsoran Tanah Kabupaten, Muara Tertanganinya 7 titik 1,830,000,000 - Dinas Pekerjaan
Datar Kec. Muara Badak Badak Longsoran Tanah Datar Umum (2017)
Kec. Muara Badak 7
titik

Pembangunan Turap / Talud / Tenggarong Seberang terbangunnya Turap / 2 titik 5,400,000,000 - Dinas Pekerjaan
Bronjong Di Kecamatan Tenggarong Talud / Bronjong 2 titik Umum (2017)
Seberang

Pembangunan Turap / Talud / Loa Kulu terbangunnya Turap / 8 titik 3,000,000,000 - Dinas Pekerjaan
Bronjong Di Kecamatan Loa Kulu Talud / Bronjong 8 titik Umum (2017)

Pembangunan Turap / Talud / Marang Kayu terbangunnya Turap / 3 titik 3,500,000,000 - Dinas Pekerjaan
Bronjong Di Kecamatan Marang Talud / Bronjong 3 titik Umum (2017)
Kayu

Pembangunan Turap / Talud / Muara Badak Terbangunnya Turap / 3 titik 7,500,000,000 - Dinas Pekerjaan
Bronjong Di Kecamatan Muara Talud / Bronjong 3 titik Umum (2017)
Badak

Program inspeksi kondisi Jalan FALSE FALSE Dinas Pekerjaan


dan Jembatan Umum (2017)

_______________________
270
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
monitoring dan evaluasi jalan Kabupaten, SKPD tersedianya monitoring 1 kegiatan 500,000,000 - Dinas Pekerjaan
dan evaluasi jalan 1 Umum (2017)
kegiatan

monitoring dan evaluasi jembatan Kabupaten, SKPD tersedianya monitoring 1 kegiatan 400,000,000 400,000,000 Dinas Pekerjaan
dan evaluasi jembatan Umum (2017)
1 kegiatan

monitoring dan evaluasi PU Kabupaten, SKPD tersedianya monitoring 1 kegiatan 420,000,000 420,000,000 Dinas Pekerjaan
dan evaluasi PU 1 Umum (2017)
kegiatan

sistem informasi pemeliharaan Kabupaten, SKPD tersedianya sistem 1 kegiatan 500,000,000 - Dinas Pekerjaan
jalan informasi pemeliharaan Umum (2017)
jalan 1 kegiatan

survey dan penajaman usulan PU Kabupaten, SKPD tersedianya survey dan 1 kegiatan 450,000,000 450,000,000 Dinas Pekerjaan
penajaman usulan PU 1 Umum (2017)
kegiatan

sistem pelaporan terintegrasi Kabupaten, SKPD tersedianya sistem 1 kegiatan 400,000,000 - Dinas Pekerjaan
pelaporan terintegrasi 1 Umum (2017)
kegiatan

Program peningkatan sarana dan FALSE FALSE Dinas Pekerjaan


prasarana kebinamargaan Umum (2017)

Pemutahiran Data SK Ruas Jalan SKPD tersedianya 1 kegiatan 200,000,000 200,000,000 Dinas Pekerjaan
Kab. Kutai Kartanegara Pemutahiran Data SK Umum (2017)
Ruas Jalan Kab. Kutai
Kartanegara 1 kegiatan

Survey HSPK dan HSBGN SKPD tersedianya harga 1 kegiatan 200,000,000 200,000,000 Dinas Pekerjaan
satuan 1 kegiatan Umum (2017)

Pengadaan Drone SKPD tersedianya Drone 1 1 kegiatan 300,000,000 - Dinas Pekerjaan


kegiatan Umum (2017)

Penamaan Jembatan SKPD terdapat nama-nama 1 kegiatan 200,000,000 200,000,000 Dinas Pekerjaan
untuk Jembatan 1 Umum (2017)
kegiatan

Pemasangan Patok BM Geodetik SKPD Terpasangnya Patok 1 kegiatan 2,000,000,000 2,000,000,000 Dinas Pekerjaan
BM Geodetik 1 Umum (2017)
kegiatan

Program pengendalian banjir FALSE FALSE Dinas Pekerjaan


Umum (2017)

_______________________
271
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pengendalian Banjir Di Kecamatan Tabang Terkendalinya Banjir 2 2 dokumen 1,700,000,000 - Dinas Pekerjaan
Tabang dokumen Umum (2017)

Pengendalian Banjir Di Kecamatan Tenggarong Terkendalinya Banjir 1 1 dokumen 750,000,000 - Dinas Pekerjaan
Tenggarong dokumen Umum (2017)

Pengendalian Banjir Di Kecamatan Kenohan Terkendalinya Banjir 2 2 dokumen 1,450,000,000 - Dinas Pekerjaan
Kenohan dokumen Umum (2017)

Pengendalian Banjir Di Kecamatan Kota Bangun Terkendalinya Banjir 2 2 dokumen 1,250,000,000 - Dinas Pekerjaan
Kota Bangun dokumen Umum (2017)

Pengendalian Banjir Di Kecamatan Marang Kayu Terkendalinya Banjir 1 1 dokumen 500,000,000 - Dinas Pekerjaan
Marang Kayu dokumen Umum (2017)

Program Pembangunan Sarana Cakupan bangunan 0 Dinas Pekerjaan


Prasarana Kepariwisataan kepariwisataan dalam Umum (2017)
kondisi baik
Pembangunan Sarana Prasarana Tabang Terbangunnya sarana 2 unit 4,300,000,000 - Dinas Pekerjaan
Kepariwisataan Di Kecamatan perkantoran Umum (2017)
Tabang Pemerintah Daerah
Kukar 2 unit

Pembangunan Sarana Prasarana Tenggarong Terbangunnya sarana 3 unit 5,000,000,000 - Dinas Pekerjaan
Kepariwisataan Di Kecamatan perkantoran Umum (2017)
Tenggarong Pemerintah Daerah
Kukar 3 unit

Pembangunan Sarana Prasarana Kembang Janggut Terbangunnya sarana 1 unit 400,000,000 - Dinas Pekerjaan
Kepariwisataan Di Kecamatan perkantoran Umum (2017)
Kembang Janggut Pemerintah Daerah
Kukar 1 unit

Program Peningkatan Jalan & Cakupan jalan dan 0;0;0;0;0 Dinas Pekerjaan
Jembatan jembatan dalam kondisi Umum (2017)
baik; Cakupan jalan dan
jembatan kepariwisataan
dalam kondisi baik;
Cakupan jalan dan
jembatan pendidikan
dalam kondisi baik;
Cakupan jalan dan
jembatan kesehatan
dalam kondisi baik;
Cakupan jalan dan
jembatan industri dalam
kondisi baik

Lanjutan Peningkatan Jalan Tuana Kenohan Meningkatnya Kondisi 12.000 meter 43,150,135,000 55,214,099,000 Dinas Pekerjaan
Tuha - Sebelimbingan Tahap 3 Jalan 12.000 meter Umum (2017)
(Multiyears)

_______________________
272
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Rehabilitasi Jembatan Martadipura Kabupaten, Kota tersedianya 1 unit 24,355,000,000 24,355,000,000 Dinas Pekerjaan
Bangun Pemeliharaan Umum (2017)
Jembatan Martadipura
1 unit

Peningkatan Jalan Di Kecamatan Anggana Meningkatnya Kondisi 833,33 meter 2,500,000,000 - Dinas Pekerjaan
Anggana Jalan 833,33 meter Umum (2017)

Peningkatan Jalan Di Kecamatan Sebulu Meningkatnya Kondisi 1.000 meter 3,000,000,000 - Dinas Pekerjaan
Sebulu Jalan 1.000 meter Umum (2017)

Peningkatan Jalan Di Kecamatan Tenggarong Meningkatnya Kondisi 4.500 meter 13,500,000,000 - Dinas Pekerjaan
Tenggarong Jalan 4.500 meter Umum (2017)

Peningkatan Jalan Di Kecamatan Tenggarong Seberang Meningkatnya Kondisi 600 meter 2,000,000,000 - Dinas Pekerjaan
Tenggarong Seberang Jalan kepariwisataan Umum (2017)
600 meter

Peningkatan Jalan Di Kecamatan Loa Kulu Meningkatnya Kondisi 1.000 meter 3,000,000,000 - Dinas Pekerjaan
Loa Kulu Jalan Kepariwisataan Umum (2017)
1.000 meter

Program Kecukupan sarana 0 Dinas Pekerjaan


pembangunan/peningkatan perkantoran Pemerintah Umum (2017)
bangunan negara Daerah Kukar

pembangunan interior dan SKPD terbangunnya interior 1 kegiatan 7,000,000,000 - Dinas Pekerjaan
meubeler dinas PU dan meubeler dinas PU Umum (2017)
1 kegiatan

Pembangunan Sekolah Polisi Kabupaten, Loa Kulu, Terbangunnya Sekolah 1 Komplek 51,200,000,000 51,200,000,000 Dinas Pekerjaan
Negara Tenggarong Polisi Negara 1 Umum (2017)
Komplek

Pembangunan / Peningkatan Muara Kaman terbangunnya 1 unit 1,000,000,000 - Dinas Pekerjaan


Bangunan Negara Di Kecamatan bangunan negara 1 Umum (2017)
Muara Kaman unit

Pembangunan / Peningkatan Muara Muntai terbangunnya 1 Unit 500,000,000 - Dinas Pekerjaan


Bangunan Negara Di Kecamatan bangunan negara 1 Umum (2017)
Muara Muntai Unit

Pembangunan / Peningkatan Samboja terbangunnya 1 unit 1,000,000,000 - Dinas Pekerjaan


Bangunan Negara Di Kecamatan bangunan negara 1 Umum (2017)
Samboja unit

Pembangunan / Peningkatan Sanga-sanga terbangunnya 1 unit 1,000,000,000 - Dinas Pekerjaan


Bangunan Negara Di Kecamatan bangunan negara 1 Umum (2017)
Sanga-sanga unit

_______________________
273
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pembangunan / Peningkatan Sebulu terbangunnya 1 unit 1,500,000,000 - Dinas Pekerjaan
Bangunan Negara Di Kecamatan bangunan negara 1 Umum (2017)
Sebulu unit

Pembangunan / Peningkatan Tenggarong terbangunnya 7 Unit 10,000,000,000 - Dinas Pekerjaan


Bangunan Negara Di Kecamatan bangunan negara 7 Umum (2017)
Tenggarong Unit

Pembangunan / Peningkatan Tenggarong Seberang terbangunnya 2 unit 2,000,000,000 - Dinas Pekerjaan


Bangunan Negara Di Kecamatan bangunan negara 2 Umum (2017)
Tenggarong Seberang unit

Pembangunan / Peningkatan Kembang Janggut terbangunnya 1 unit 750,000,000 - Dinas Pekerjaan


Bangunan Negara Di Kecamatan bangunan negara 1 Umum (2017)
Kembang Janggut unit

Pembangunan / Peningkatan Kenohan terbangunnya 1 unit 500,000,000 - Dinas Pekerjaan


Bangunan Negara Di Kecamatan bangunan negara 1 Umum (2017)
Kenohan unit

Pembangunan / Peningkatan Loa Janan terbangunnya 1 unit 500,000,000 - Dinas Pekerjaan


Bangunan Negara Di Kecamatan bangunan negara 1 Umum (2017)
Loa Janan unit

Pembangunan / Peningkatan Marang Kayu terbangunnya 5 unit 2,000,000,000 - Dinas Pekerjaan


Bangunan Negara Di Kecamatan bangunan negara 5 Umum (2017)
Marang Kayu unit

Pembangunan / Peningkatan Muara Badak terbangunnya 2 unit 1,850,000,000 - Dinas Pekerjaan


Bangunan Negara Di Kecamatan bangunan negara 2 Umum (2017)
Muara badak unit

Pembangunan / Peningkatan Muara Jawa terbangunnya 1 unit 1,500,000,000 - Dinas Pekerjaan


Bangunan Negara Di Kecamatan bangunan negara 1 Umum (2017)
Muara Jawa unit

Program Pengelolaan Sumber Cakupan sumber daya 0 Dinas Pekerjaan


Daya Air air yang di kelola Umum (2017)

Pengelolaan Sumber Daya Air Di Kabupaten, SKPD, terkelolanya sumber 1 dokumen 1,150,000,000 - Dinas Pekerjaan
Kabupaten Kutai Kartanegara Samboja, Loa Janan, daya air 1 dokumen 2 kegiatan Umum (2017)
Sanga-sanga, Loa terkelolanya sumber
Kulu, Sebulu, Marang daya air 2 kegiatan
Kayu, Tabang, Muara
Badak, Anggana,
Tenggarong, Muara
Jawa, Kembang
Janggut, Muara
Kaman, Kenohan,
Muara Muntai,
Tenggarong Seberang,
Muara Wis, Kota
Bangun

_______________________
274
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pengelolaan Sumber Daya Air Di Anggana terkelolanya sumber 1.000 meter 1,000,000,000 - Dinas Pekerjaan
Kecamatan Anggana daya air 1.000 meter Umum (2017)

Pengelolaan Sumber Daya Air Di Tenggarong terkelolanya sumber 700 meter 1,900,000,000 - Dinas Pekerjaan
Kecamatan Tenggarong daya air 700 meter 1 dokumen Umum (2017)
terkelolanya sumber
daya air 1 dokumen

Pengelolaan Sumber Daya Air Di Tenggarong Seberang terkelolanya sumber 2 dokumen 3,499,287,833 - Dinas Pekerjaan
Kecamatan Tenggarong Seberang daya air 2 dokumen 850 meter Umum (2017)
terkelolanya sumber
daya air 850 meter

Pengelolaan Sumber Daya Air Di Kota Bangun terkelolanya sumber 200 meter 750,000,000 - Dinas Pekerjaan
Kecamatan Kota bangun daya air 200 meter Umum (2017)

Pengelolaan Sumber Daya Air Di Loa Kulu terkelolanya sumber 500 meter 1,000,000,000 - Dinas Pekerjaan
Kecamatan Loa Kulu daya air 500 meter Umum (2017)

Pengelolaan Sumber Daya Air Di Marang Kayu terkelolanya sumber 1.500 meter 1,000,000,000 - Dinas Pekerjaan
Kecamatan Marang Kayu daya air 1.500 meter Umum (2017)

Pengelolaan Sumber Daya Air Di Muara Badak terkelolanya sumber 1.500 meter 1,000,000,000 - Dinas Pekerjaan
Kecamatan Muara Badak daya air 1.500 meter Umum (2017)

Pengelolaan Sumber Daya Air Di Muara Jawa terkelolanya sumber 2 unit 1,000,000,000 - Dinas Pekerjaan
Kecamatan Muara Jawa daya air 2 unit Umum (2017)

Program Pembangunan Saluran Cakupan 68,41 % Dinas Perumahan


Drainase/Gorong-gorong drainase/gorong-gorong dan Kawasan
dalam kondisi baik Pemukiman
(2017)

Pembuatan Drainase Lingkungan Muara Jawa Panjang Drainase Yang 122 Meter 402,150,000 - Dinas Perumahan
Permukiman Kecamatan Muara Terbangun 122 Meter dan Kawasan
jawa Pemukiman (2017)

Pembuatan Drainase Lingkungan Sanga-sanga Panjang Drainase Yang 500 Meter 210,646,700 - Dinas Perumahan
Permukiman Kecamatan Sanga- Terbangun 500 Meter dan Kawasan
Sanga Pemukiman (2017)

Program Pembangunan Cakupan 26,09 % Dinas Perumahan


Turap/Talud/Bronjong Turap/talud/bronjong dan Kawasan
dalam kondisi baik Pemukiman
(2017)

Pembuatan Turap Jalan Karya, Kel. Muara Jawa, TELUK Panjang Turap Yang 141 Meter 466,327,300 - Dinas Perumahan
Teluk Dalam Muara Jawa DALAM (MUARA JAWA) Terbangun 141 Meter dan Kawasan
Pemukiman (2017)

Program Persentase jalan yang 26,09 % Dinas Perumahan


rehabilitasi/pemeliharaan Jalan dipelihara dan Kawasan
dan Jembatan Pemukiman
(2017)

_______________________
275
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pembangunan Jalan dan jembatan Muara Muntai, Muara Terbangunnya 250 Meter 1,950,000,000 - Dinas Perumahan
Ulin Kec.Muara Muntai Muntai Ilir Pembangunan Jalan dan Kawasan
dan jembatan Ulin Pemukiman (2017)
Kec.Muara Muntai 250
Meter

Pembangunan Jalan dan jembatan Tenggarong, LOA IPUH 115,000,000 - Dinas Perumahan
Permukiman Kelurahan Loa Ipuh dan Kawasan
Kecamatan Tenggarong Pemukiman (2017)

Pembangunan Jalan dan jembatan Muara Jawa 2,283,175,000 - Dinas Perumahan


Permukiman Kecamatan Muara dan Kawasan
Jawa Pemukiman (2017)

Pembangunan Jalan dan jembatan Loa Kulu 460,000,000 - Dinas Perumahan


Permukiman Kecamatan Loa Kulu dan Kawasan
Pemukiman (2017)

Pembangunan Jalan dan jembatan Kembang Janggut 451,440,799 - Dinas Perumahan


Permukiman Kecamatan Kembang dan Kawasan
Janggut Pemukiman (2017)

Pembangunan Jalan dan jembatan Muara Kaman 287,250,000 - Dinas Perumahan


Permukiman Kecamatan Muara dan Kawasan
Kaman Pemukiman (2017)

Pembangunan Jalan dan jembatan Sanga-sanga 305,023,000 - Dinas Perumahan


Permukiman Kecamatan Sanga- dan Kawasan
sanga Pemukiman (2017)

Inventarisasi dan penyusunan SKPD 200,000,000 - Dinas Perumahan


Sistem Informasi Jaringan Jalan dan dan Kawasan
Jembatan Pada Kawasan Pemukiman (2017)
Permukiman
Pembangunan Jalan dan jembatan Kota Bangun Terbangunnya 0 Meter 1,500,000,000 - Dinas Perumahan
Ulin Kec. Kota Bangun Pembangunan Jalan dan Kawasan
dan jembatan Ulin Kec. Pemukiman (2017)
Kota Bangun 0 Meter

Pembangunan Jalan dan jembatan Tenggarong Terbangunnya 200 Meter 461,280,000 - Dinas Perumahan
Permukiman Kecamatan Pembangunan Jalan dan Kawasan
Tenggarong dan jembatan Pemukiman (2017)
Permukiman
Kecamatan Tenggarong
200 Meter

Program Peningkatan Jalan & Cakupan jalan 68,41 % Dinas Perumahan


Jembatan lingkungan dan jembatan dan Kawasan
dalam kondisi baik Pemukiman
(2017)

_______________________
276
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Peningkatan Jalan dan jembatan Muara Kaman, Sido Terbangunnya Jalan 230 Meter 459,600,000 - Dinas Perumahan
Permukiman Kecamatan Muara Mukti dan jembatan dan Kawasan
Kaman Permukiman Pemukiman (2017)
Kecamatan Muara
Kaman 230 Meter

Peningkatan Jalan dan jembatan Tenggarong, TIMBAU Terbangunnya Jalan 150 Meter 205,000,000 - Dinas Perumahan
Permukiman Kelurahan Timbau dan jembatan dan Kawasan
Kecamatan Tenggarong Permukiman Kelurahan Pemukiman (2017)
Timbau Kecamatan
Tenggarong 150 Meter

Peningkatan Jalan dan jembatan Tenggarong, LOA IPUH Terbangunnya Jalan 500 Meter 804,300,000 - Dinas Perumahan
Permukiman Kelurahan Loa Ipuh dan jembatan dan Kawasan
Kecamatan Tenggarong Permukiman Kelurahan Pemukiman (2017)
Loa Ipuh Kecamatan
Tenggarong 500
Meter

Peningkatan Jalan dan jembatan Tenggarong, LOA IPUH, Terbangunnya Jalan 300 Meter 536,320,000 - Dinas Perumahan
Permukiman Kecamatan BARU dan jembatan dan Kawasan
Tenggarong Permukiman Pemukiman (2017)
Kecamatan Tenggarong
300 Meter

Peningkatan Jalan dan jembatan Muara Jawa, MUARA Terbangunnya Jalan 504 Meter 804,500,000 - Dinas Perumahan
Permukiman Kecamatan Muara JAWA PESISIR, MUARA dan jembatan dan Kawasan
Jawa JAWA ULU Permukiman Pemukiman (2017)
Kecamatan Muara
Jawa 504 Meter

Peningkatan Jalan dan jembatan Loa Kulu Terbangunnya Jalan 350 Meter 402,150,000 - Dinas Perumahan
Permukiman Kecamatan Loa Kulu dan jembatan dan Kawasan
Permukiman Pemukiman (2017)
Kecamatan Loa Kulu
350 Meter

Program Pembangunan Lanjutan Pembangunan 2% Kecamatan


Infrastruktur Kecamatan / Pagar Sekolah Anggana
Kelurahan ***
pembangunan portal jembatan desa banyak portal 2 Unit 2 Unit 25,000,000 - Kecamatan
Kutai Lama Anggana
pembangunan bundaran arus lalu Sungai Merian Luas Bundaran 0 0 Meter 150,000,000 - Kecamatan
lintas Desa Sungai Mariam Meter Anggana

Rehab Gedung Tani Baru, Sepatin Jmlah Gedung 1 1 Gedung 210,000,000 400,000,000 Kecamatan
Gedung Anggana

_______________________
277
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program pembangunan jalan dan Cakupan pembangunan 27 % Kecamatan
jembatan Kecamatan/ Kelurahan--- jalan dan jembatan Anggana
- Kecamatan/ Kelurahan
Dalam Kondisi Baik

pembangunan jalan jembatan Muara Pantuan panjang jalan 90 meter 200,000,000 - Kecamatan
RT.08 - RT.12 jembatan 90 meter Anggana

Pembangunan Jembatan Anggana Panjang Jembatan 400 400 Meter 800,000,000 800,000,000 Kecamatan
Meter Anggana

Program Persentase 19 % Kecamatan


rehabilitasi/pemeliharaan jalan Rehabilitasi/Pemeliharaa Anggana
dan jembatan Kecamatan/ n Jalan dan Jembatan
Kelurahan--- Kondisi Baik

Semenisasi Jalan dan Gang Anggana Panjang Jalan dan 100 Meter 200,000,000 200,000,000 Kecamatan
Jembatan 100 Meter Anggana

Rehab Jembatan Anggana Panjang jembatan 200 200 Meter 400,000,000 400,000,000 Kecamatan
Meter Anggana

Pengerasan Jalan Anggana Panjang Jalan 200 200 Meter 400,000,000 400,000,000 Kecamatan
Meter Anggana

Program pembangunan saluran Cakupan Saluran 20 % Kecamatan


drainase/gorong-gorong Drainase/Gorong-Gorong Anggana
Kecamatan/ Kelurahan--- Kecamatan/Kelurahan
Dalam Kondisi Baik

Pembangunan Parit, Drainase dan Anggana panjang parit 150 150 meter 320,000,000 300,000,000 Kecamatan
Gorong-Gorong meter Anggana

Program pembangunan Cakupan 20 % Kecamatan


turap/talud/bronjong Kecamatan/ Turap/Talud/Bronjong Anggana
Kelurahan---- Kecamatan/Kelurahan
Dalam Kondisi Baik

Pembangunan Turap Anggana Panjang Turap 400 400 Meter 1,000,000,000 800,000,000 Kecamatan
Meter Anggana

Program Pembangunan Persentase 0% Kecamatan


Infrastruktur Kecamatan / insfrastruktur diwilayah Kembang Janggut
Kelurahan *** kecamatan

Lanjutan Pembangunan Gedung Genting Tanah Gedung BPU 200 m2 200 m2 107,500,000 - Kecamatan
BPU RT. 12 Kembang Janggut
Pembuatan TPA Sampah Desa Kembang Janggut Tanah Yang 2 Ha 117,500,000 - Kecamatan
Kembang Janggut dibebaskan 2 Ha Kembang Janggut

_______________________
278
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Persentase jalan dan 0% Kecamatan
rehabilitasi/pemeliharaan jalan jembatan dalam kondisi Kembang Janggut
dan jembatan Kecamatan/ baik
Kelurahan---
Semenisasi Jalan Dermaga Ke Long Long Beleh Modang Panjang Jalan 40 M3 40 M3 105,000,000 - Kecamatan
Tahap Kembang Janggut
Peningkatan Jalan Desa Kelekat Kelekat Panjang Jalan yang 40 M3 104,000,000 - Kecamatan
dibangun 40 M3 Kembang Janggut

Peningkatan Badan Jalan Antara Muai Panjang Jalan 400 M3 400 M3 101,500,000 - Kecamatan
Desa Muai Dan Desa Perdana Kembang Janggut

Peningkatan Jalan Pulau Desa Long Long Beleh Haloq Panjang Jalan 30 M3 30 M3 115,000,000 - Kecamatan
Beleh Haloq Kembang Janggut
Lanjutan Semenisasi Jalan RT. 16 Hambau Panjang Jalan 80 M3 80 M3 175,000,000 - Kecamatan
Kembang Janggut
Semenisasi Jalan Desa Pulau Pulau Pinang Panjang Jalan 80 M3 80 M3 175,000,000 - Kecamatan
Pinang Kembang Janggut
Program Pembangunan Saluran Cakupan Saluran 100 % Kecamatan
Drainase/Gorong-gorong Drainase/Gorong-Gorong Kenohan
Kecamatan/Kelurahan
Dalam Kondisi Baik

Pembuatan Parit Beton Jalan Desa Kenohan Jumlah Panjang Parit 50 M 85,000,000 - Kecamatan
50 M Kenohan

Pembangunan Drainase Desa Kenohan Jumlah Panjang 40 M 75,000,000 - Kecamatan


Lamin Pulut Drainase 40 M Kenohan

Program pembangunan jalan dan Cakupan panjang Jalan 100 % Kecamatan


jembatan Kecamatan/ Kelurahan--- dan Jembatan di Kenohan
- Kecamatan
Lanjutan Pembangunan Jalan Kenohan Jumlah Panjang Jalan 100 M 123,000,000 - Kecamatan
Jembatan Ulin Umum 100 M Kenohan

Program Persentase persentase 100 % Kecamatan


rehabilitasi/pemeliharaan jalan Jalan dan Jembatan Kenohan
dan jembatan Kecamatan/ dalam kondisi baik
Kelurahan---
Pengurukan Jalan Desa Menuju Kenohan Jumlah Panjang Jalan 2.972 M2 123,000,000 - Kecamatan
Jalan Poros 2.972 M2 Kenohan

Lanjutan Semenisasi Jalan Desa Kenohan Jumlah Panjang Jalan 15.000 M2 88,185,500 - Kecamatan
Kahala Menuju Desa Tuana Tuha 15.000 M2 Kenohan

Rehabilitasi Kantor Desa Kahala Ilir Kenohan Jumlah Luas 1 Paket 100,000,000 - Kecamatan
Bangunan 1 Paket Kenohan

Lanjutan Pembangunan Jalan Kenohan Jumlah Panjang Jalan 100 M 123,000,000 - Kecamatan
Jembatan Ulin Desa Lamin Telihan 100 M Kenohan

Peningkatan Jembatan Ulin Kenohan Jumlah Panjang 8.000 M2 123,000,000 - Kecamatan


Jembatan 8.000 M2 Kenohan

_______________________
279
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Pembangunan Saluran Cakupan Saluran 0% Kota Bangun
Drainase/Gorong-gorong Drainase/Gorong-Gorong
Kecamatan/Kelurahan
Dalam Kondisi Baik

Pembangunan Drainase Jalan Poros Wonosari Panjang Drainase 1 1 Paket 124,230,000 142,864,500 Kota Bangun
RT 2 Desa Wonosari Kec. Kota Paket
Bangun
Program Pembangunan Persentase Infrastruktur 10 % Kota Bangun
Infrastruktur Kecamatan / di Wilayah Kecamatan
Kelurahan ***
Lanjutan Pembangunan Balai Loleng Luas Bangunan 1 1 Paket 124,230,000 142,864,500 Kota Bangun
Dusun Desa Loleng Kec. Kota Paket
Bangun
Pembangunan Sarana Air Bersih RT Kota Bangun I Jumlah Infrastruktur 1 Paket 124,230,000 142,864,500 Kota Bangun
I dan RT 8 Desa Kota Bangun I Kec terbangun 1 Paket
Kota Bangun
Rehabilitasi Gedung Serba Guna Kota Bangun Ilir Gedung yang 1 Paket 200,000,000 - Kota Bangun
(Aula) Desa Kota Bangun Ilir direhabilitasi 1 Paket

Program pembangunan jalan dan Pembangunan Jalan dan 20 % Kota Bangun


jembatan Kecamatan/ Kelurahan--- Jembatan di wilayah
- Kecamatan

Lanjutan Pembangunan Jembatan Muhuran Panjang Jembatan 1 1 Paket 124,230,000 142,864,500 Kota Bangun
Ulin RT.1 Desa Muhuran Kec. Kota Paket
Bangun
Lanjutan Pembangunan Jalan Muhuran Panjang jembatan 1 Paket 124,230,000 - Kota Bangun
Jembatan Ulin RT 5 Desa Muhuran Yang dibangun 1 Paket
Kec. Kota Bangun

Pembangunan Jalan Jembatan Kota Bangun Panjang jembatan 1 Paket 124,230,000 142,864,500 Kota Bangun
Gang Pak Hartono RT.12 Desa Kota Seberang Yang dibangun 1 Paket
Bangun Seberang Kec. Kota
Bangun
Lanjutan Pembangunan Jembatan Kedang Murung Panjang jembatan 1 Paket 124,230,000 142,864,500 Kota Bangun
Ulin Sungai Gelombang RT.3 Desa Yang dibangun 1 Paket
Kedang Murung Kec. Kota Bangun

Pembangunan Jalan Jembatan Ulin Kota Bangun Ilir Panjang jembatan 1 1 Paket 124,230,000 142,864,500 Kota Bangun
RT.2 Desa Kota Bangun Ilir Kec. Paket
Kota Bangun
Pembangunan Jalan Jembatan Liang Panjang jembatan 1 Paket 124,230,000 142,864,500 Kota Bangun
Usaha Tani Kayu Ulin Rt 04 Desa Yang dibangun 1 Paket
Liang Kec. Kota Bangun

Program Cakupan jalan dalam 25 % Kota Bangun


rehabilitasi/pemeliharaan jalan kondisi baik
dan jembatan Kecamatan/
Kelurahan---
Semenisasi Jalan Desa KB II Kec. Kota Bangun II Panjang Jalan 1 Paket 1 Paket 124,230,000 142,864,500 Kota Bangun
Kota Bangun

_______________________
280
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Semenisasi Jalan Desa RT.9 s.d. Sumber Sari (Kota Panjang Semenisasi 1 1 Paket 124,230,000 142,864,500 Kota Bangun
RT.10 Desa Sumber Sari Kec. Kota Bangun) Paket
Bangun
Peningkatan Jalan Usaha Tani Kedang Ipil Panjang Jalan 95 Meter 200,000,000 - Kota Bangun
Sama Rasa RT. 01 Desa Kedang Ipil Terbangun 95 Meter

Semenisasi Jalan Pepaya I Desa Wonosari Jalan yang 100 Meter 200,000,000 - Kota Bangun
Wonosari disemenisasi 100
Meter

Semenisasi Jalan Kenanga RT. 20 Kota Bangun Ulu Panjang Jalan yang 619 Meter 200,000,000 - Kota Bangun
Desa Kota Bangun Ulu disemenisasi 619
Meter

Semenisasi Jalan Cemara I RT.20 Kota Bangun Ulu Panjang Jalan yang 300 Meter 145,000,000 - Kota Bangun
Desa Kota Bangun Ulu disemenisasi 300
Meter

Semenisasi Jalan Cemara II RT. 20 Kota Bangun Ulu Panjang Jalan yang 150 Meter 145,000,000 - Kota Bangun
Desa Kota Bangun Ulu disemenisasi 150
Meter

Pengerasan Jalan Kuburan Baho Kedang Ipil Panjang Pengerasan 1 Paket 145,725,000 - Kota Bangun
Tongan RT. 10 Desa Kedang Ipil jalan 1 Paket

Lanjutan Pembangunan Jembatan Kota Bangun Ilir Panjang Jembatan 1 Paket 200,000,000 - Kota Bangun
Gang H. Akhmadi RT. 04 Desa Kota yang dibangun 1 Paket
Bangun Ilir

Program pembangunan FALSE FALSE Kota Bangun


turap/talud/bronjong Kecamatan/
Kelurahan----
Pembangunan Parit Pasang Batu Wonosari Panjang Parit 1 Paket 200,000,000 - Kota Bangun
Jalan Poros Desa Wonosari Terbangun 1 Paket

Pembangunan Turap Beton Jalan Wonosari Panjang Turap 1 Paket 200,000,000 - Kota Bangun
Ramania III Desa Wonosari Terbangun 1 Paket

Program Pembangunan Pembangunan 10 % Kecamatan Loa


Infrastruktur Kecamatan / infrastruktur kecamatan Janan
Kelurahan ***
Pembanguan Pasar Desa Tani Bakti Pasar desa 1 unit 1 unit - 1,000,000,000 Kecamatan Loa
Janan
Pembangunan Gudang Tempat Loa Duri Ilir Gudang Pengelolaan 1 Unit - - Kecamatan Loa
Pengelolaan Sampah Desa Sampah 1 Unit Janan

Rehab BPU Desa Purwajaya Purwajaya Gedung BPU 1 Paket 1 Paket 125,000,000 - Kecamatan Loa
Janan
Pembangunan Gedung Sekretariat Loa Janan Ulu Gedung Sekretariat 1 Unit 125,000,000 - Kecamatan Loa
Bersama Desa Loa Janan Ulu Bersama 1 Unit Janan

Pembangunan Bak Penampungan Purwajaya Jumlah Bak 1 Paket 65,000,000 - Kecamatan Loa
Air RT. 17 Dusun Beringin Jaya Penampungan Air 1 Janan
Desa Purwajaya Paket

_______________________
281
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Cakupan jalan dan 8% Kecamatan Loa
rehabilitasi/pemeliharaan jalan jembatan dalam kondisi Janan
dan jembatan Kecamatan/ baik
Kelurahan---
Peningkatan Jalan RT 02 Desa Batuah Panjang Jalan 50 50 Meter 125,000,000 - Kecamatan Loa
Batuah Meter Janan

Peningkatan Jalan Turi menuju Loa Duri Ulu Panjang Jalan 1 Paket 1 Paket 125,000,000 - Kecamatan Loa
Jalan Cempaka RT. 3 Desa Loa Duri Janan
Ulu
Semenisasi Pasar Desa RT. 05 Tani Bakti Luas Pasar disemen 0 0 Meter 125,000,000 - Kecamatan Loa
Desa Tani Bhakti Meter Janan

Peningkatan JALAN MASUK KE Loa Duri Ilir Panjang Jalan 60 60 Meter 125,000,000 - Kecamatan Loa
SDN.013 Desa Loa Duri Ilir Meter Janan

Pembangunan Jembatan Ulin Bakungan Panjang Jemabatan 80 80 Meter 125,000,000 - Kecamatan Loa
Dusun 7 Desa Bakungan Meter Janan

Program pembangunan Cakupan 9% Kecamatan Loa


turap/talud/bronjong Kecamatan/ Turap/Talud/Bronjong Janan
Kelurahan---- Kecamatan/Kelurahan
Dalam Kondisi Baik

Pembangunan Turap Jalan Bukit Tani Harapan Panjang Turap 30 30 Meter 125,000,000 - Kecamatan Loa
Indah RT. 5 Desa Tani Harapan Meter Janan

Program Pembangunan Persentase Infrastruktur 10 % Kecamatan Loa


Infrastruktur Kecamatan / di Wilayah Kecamatan Kulu
Kelurahan ***
Pengurukan Halaman Kantor Jumlah Luas Halaman 23,4 M2 - 124,000,000 Kecamatan Loa
23,4 M2 Kulu

Pembangunan Gedung Jumlah Luas Gedung 84 M2 - 200,000,000 Kecamatan Loa


84 M2 Kulu

Rehab Gedung Loa Kulu Jumlah Luas Gedung 84 M2 - 200,000,000 Kecamatan Loa
84 M2 Kulu

Pembuatan Plang Penunjuk Jalan Jumlah Pembuatan 30 Unit - 200,000,000 Kecamatan Loa
Plang Penunjuk Jalan Kulu
30 Unit

Pembuatan Pentas Jumlah Pembuatan 1 1 Unit - 200,000,000 Kecamatan Loa


Unit Kulu

Program pembangunan jalan dan Jumlah Panjang Jalan 10 % Kecamatan Loa


jembatan Kecamatan/ Kelurahan--- dan Jembatan Kulu
-
Pembuatan Badan Jalan Jumlah Panjang Jalan 1.635 Meter - 2,000,000,000 Kecamatan Loa
1.635 Meter Kulu

Pembuatan Jembatan Jumlah Panjang 188 Meter - 500,000,000 Kecamatan Loa


Jembatan 188 Meter Kulu

_______________________
282
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Persentase Jalan dan 5% Kecamatan Loa
rehabilitasi/pemeliharaan jalan Jembatan dalam Kondisi Kulu
dan jembatan Kecamatan/ Baik
Kelurahan---
Lanjutan Jalan Semenisasi Jl. Melati Margahayu Jumlah Panjang jalan 70 Meter 91,296,000 - Kecamatan Loa
Desa Margahayu 70 Meter Kulu

Lanjutan Semenisasi Jl. Ukung Desa Jembayan Terbangunnya jalan 70 70 Meter 91,296,000 - Kecamatan Loa
Jembayan Meter Kulu

Peningkatan Jalan gang Bola RT.02 Jembayan Jumlah Panjang Jalan 70 Meter 91,296,000 - Kecamatan Loa
Desa Jembayan 70 Meter Kulu

Semenisasi Jalan Jembatan Dusun SUNGAI PAYANG Jumlah Panjang Jalan 75 Meter 91,296,000 - Kecamatan Loa
Rempanga dan Jembatan 75 Kulu
Meter

Semenisasi Jalan Amin Daduk Desa Lung Anai Jumlah Panjang Jalan 50 Meter 91,296,000 - Kecamatan Loa
Lung Anai 50 Meter Kulu

Semenisasi Jalan gang Baru RT 01 Jembayan Dalam Jumlah panjang 70 70 Meter 91,296,000 - Kecamatan Loa
Desa Jembayan Dalam Meter Kulu

Lanjutan Peningkatan Jalan Jongkang Jumlah Panjang Jalan 30 Meter 91,296,000 - Kecamatan Loa
Kendiwah Desa Jonkang 30 Meter Kulu

Semenisasi Jalan RT.14 Desa Jonggon Jaya Jumlah Panjang Jalan 50 Meter 91,296,000 - Kecamatan Loa
Jonggon Jaya 50 Meter Kulu

Lanjutan Peningkatan Jalan RT.14 Jonggon Desa Jumlah panjang Jalan 50 Meter 91,296,000 - Kecamatan Loa
Desa Jonggon 50 Meter Kulu

Lanjutan Semenisasi Jalan RT.03 Loh Sumber Jumlah Panjang Jalan 50 Meter 91,296,000 - Kecamatan Loa
Menuju RT.06 Desa Loh Sumber 50 Meter Kulu

Lanjutan Semenisasi Jalan Dusun Loa Kulu Kota Jumlah Panjang Jalan 70 Meter 91,296,000 - Kecamatan Loa
Loa gagak Desa Loa Kulu Kota 70 Meter Kulu

Lanjutan Peningkatan Jalan RT.14 Jonggon Desa Jumlah panjang Jalan 00 - - Kecamatan Loa
Desa Jonggon 00 Kulu

Lanjutan Peningkatan Badan Jalan Rempanga Jumlah Panjang Jalan 50 Meter 128,526,666 - Kecamatan Loa
Syahlul Ukel RT.05 Desa Rempanga 50 Meter Kulu

Program pembangunan saluran Cakupan Saluran 8% Kecamatan Loa


drainase/gorong-gorong Drainase/Gorong-Gorong Kulu
Kecamatan/ Kelurahan--- yang dibangun

Pembuatan Saluran Drainase Jumlah Panjang 144,4 Meter - 147,750,000 Kecamatan Loa
Saluran Drainase 144,4 Kulu
Meter

Pembuatan Parit Jumlah Panjang Parit 1.967,6 Meter - 2,000,000,000 Kecamatan Loa
1.967,6 Meter Kulu

_______________________
283
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Box Culverdan Parit Jalan Manuggal Ponoragan Jumlah Panjang Parit 1 1 Paket 91,296,000 - Kecamatan Loa
RT.03 Desa Ponoragan Paket Kulu

Lanjutan Pembuatan Parit Sumber Sari (Loa Jumlah Panjang Parit 70 Meter 91,296,000 - Kecamatan Loa
Pasangan Jl.Poros RT.06 menuju Kulu) 70 Meter Kulu
RT.01 Desa Sumber Sari
Program pembangunan Cakupan 8% Kecamatan Loa
turap/talud/bronjong Kecamatan/ Turap/Talud/Brojong Kulu
Kelurahan---- Kecamatan/Kelurahan
Dalam Kondisi Baik

Pembuatan Turap Jumlah Panjang Turap 588 Meter - 1,500,000,000 Kecamatan Loa
588 Meter Kulu

Program Pembangunan Persentase Infrastruktur 15 % Kecamatan


Infrastruktur Kecamatan / di Wilayah Kecamatan Marang Kayu
Kelurahan ***
Pembangunan Gedung Rapat Marang Kayu Jumalah Luas Gedung 48 m2 186,887,014 - Kecamatan Marang
Kantor Camat 48 m2 Kayu

Pembangunan gedung UKM center Sebuntal jumlah luas gedung 48 48 meter 200,000,000 - Kecamatan Marang
desa sebuntal meter persegi persegi Kayu

rehab bangunan gedung kantor Marang Kayu jumlah luas gedung 48 48 meter 200,000,000 - Kecamatan Marang
camat marangkayu (ruang camat) meter persegi persegi Kayu

pembangunan tempat parkir kantor Marang Kayu jumlah luas bangunan 500 meter 188,112,986 - Kecamatan Marang
camat 500 meter persegi persegi Kayu

Pembangunan Gedung LPTQ Marang Kayu jumlah luas gedung 48 48 m2 200,000,000 - Kecamatan Marang
Kecamatan Marangkayu m2 Kayu

Pembangunan rumah dinas staf Marang Kayu Jumlah Luas Gedung 48 m2 200,000,000 - Kecamatan Marang
kantor camat 48 m2 Kayu

Pembangunan Pagar Teralis Marang Kayu Jumlah Panjang Pagar 10 Meter 30,000,000 - Kecamatan Marang
Musholla Kecamatan 10 Meter Kayu

Program pembangunan jalan dan jumlah panjang dan 10 % Kecamatan


jembatan Kecamatan/ Kelurahan--- jalan Marang Kayu
-
Pembangunan Jembatan Ulin RT.12 Perangkat Selatan jumlah Panjang 8 Meter 200,000,000 - Kecamatan Marang
Desa Prangat Selatan Jembatan 8 Meter Kayu

Pembangunan Badan Jalan RT.01 Kersik Jumlah Panjang Jalan 300 Meter 200,000,000 - Kecamatan Marang
Desa Kersik 300 Meter Kayu

Pembangunan Jembatan RT.07 dan Santan Tengah Jumlah Panjang 10 Meter 200,000,000 - Kecamatan Marang
RT.08 Desa Santan Tengah Jembatan 10 Meter Kayu

Pembuatan jembatan Santan Santan Tengah jumlah panjang 10 meter 200,000,000 - Kecamatan Marang
Tengah rt 3 dn rt 4 jembatan 10 meter Kayu

_______________________
284
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Persentase Jalan dan 10 % Kecamatan
rehabilitasi/pemeliharaan jalan Jembatan dalam kondisi Marang Kayu
dan jembatan Kecamatan/ baik
Kelurahan---
lanjutan semenisasi jalan kedesa Kersik jumlah panjang jalan 400 meter 200,000,000 - Kecamatan Marang
santan ulu di RT 2 Desa Kersik 400 meter Kayu

peningkatan jalan produksi desa Makarti jumlah panjang jalan 200 meter 200,000,000 - Kecamatan Marang
makarti 200 meter Kayu

peningkatan jalan produksi koptan Bunga Putih jumlah panjang jalan 800 meter 200,000,000 - Kecamatan Marang
1-4 Bunga Putih 800 meter Kayu

Semenisasi jalan penghubung RT 1 - Perangkat Selatan jumlah panjang jalan 250 meter 200,000,000 - Kecamatan Marang
RT3 desa prangat selatan 250 meter Kayu

lanj semenisasi jalan dari desa Santan Ulu jumlah panjang jalan 200 meter 200,000,000 - Kecamatan Marang
santan ulu RT 1,2,3,dan 18 menuju 200 meter Kayu
santan ilir
Semenisasi Jalan gang desa Sambera Baru jumlah panjang jalan 400 meter 200,000,000 - Kecamatan Marang
sambera baru 400 meter Kayu

Semenisasi jalan RT 09 dan 10 Perangat Baru jumlah panjang jalan 400 meter 200,000,000 - Kecamatan Marang
desa Prangat baru 400 meter Kayu

Peningkatan badan jalan RT 5 desa Santan Ilir jumlah panjang jalan 200 meter 200,000,000 - Kecamatan Marang
Santan ilir 200 meter Kayu

Peningkatan Jalan RT.14 Menuju Sambera Baru Jumlah Panjang Jalan 130 Meter 200,000,000 - Kecamatan Marang
RT.15 Desa Sambera Baru 130 Meter Kayu

Lanjutan Peningkatan Jalan Menuju Semangkok Jumlah Panjang Jalan 50 Meter 130,000,000 - Kecamatan Marang
Kuburan Desa Semangko 50 Meter Kayu

Lanjutan Peningkatan Jalan Menuju Santan Ilir Jumlah Panjang Jalan 4.000 meter 200,000,000 - Kecamatan Marang
Pantai RT.10 Desa Santan ilir 4.000 meter Kayu

Program pembangunan saluran Cakupan Saluran 10 % Kecamatan


drainase/gorong-gorong Drainase/Gorong-Gorong Marang Kayu
Kecamatan/ Kelurahan--- yang dibangun

Pembuatan Parit Jalan Poros Desa Bunga Putih jumlah panjang parit 400 meter 200,000,000 - Kecamatan Marang
Bunga Putih 400 meter Kayu

Program pembangunan Cakupan 4% Kecamatan


turap/talud/bronjong Kecamatan/ turap/talud/bronjong Marang Kayu
Kelurahan---- kecamatan/kelurahan
dalam kondisi baik

Penurapan Jalan Bhayangkara RT.1 Sebuntal jumlah panjang turap 200 meter 200,000,000 - Kecamatan Marang
Desa Sebuntal 200 meter Kayu

Penurapan Jalan Bina Tani RT 3 Semangkok jumlah panjang turap 200 meter 200,000,000 - Kecamatan Marang
dan RT 11 Desa Semangko 200 meter Kayu

_______________________
285
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Pembangunan Panjang turap dan talud 0% Kecamatan Muara
Turap/Talud/Bronjong yang dibangun Badak
Penurapan Jalan RT,03 dan RT.04 Muara Badak, Badak Terpeliharanya badan 100 meter 200,000,000 - Kecamatan Muara
Desa Badak Mekar Kec.Muara Mekar jalan 100 meter Badak
Badak
Program Pembangunan Cakupan pembangunan 0% Kecamatan Muara
Infrastruktur Kecamatan / infrastruktur kecamatan Badak
Kelurahan ***

Pembangunan pagar kantor camat Muara Badak, Batu- Terciptanya keamanan 300 Meter 200,000,000 - Kecamatan Muara
Batu lingkungan gedung Badak
kantor camat 300
Meter

Rehab Toilet Umum Kantor Camat Muara Badak terpeliharanya fasilitas 1 unit 49,470,000 - Kecamatan Muara
Muara Badak kantor 1 unit Badak

Rehab Rumah Dinas Camat Muara Muara Badak, Muara terpeliharanya 1 unit 200,000,000 - Kecamatan Muara
Badak Badak Ulu bangunan rumah Badak
negara 1 unit

Pembangunan pos jaga pintu Muara Badak, Batu- Meningkatnya 2 Unit 170,000,000 - Kecamatan Muara
masuk dan pintu keluar kantor Batu keamanan kantor Badak
camat camat 2 Unit

Program pembangunan jalan dan Panjang jalan dan 0% Kecamatan Muara


jembatan Kecamatan/ Kelurahan--- jembatan yang dibangun Badak
-
Pembangunan Jalan jembatan Ulin Muara Badak, Muara terbangunnya jalan 200 meter 200,000,000 - Kecamatan Muara
Tanah Abdul Wahab Rt.12 Desa Badak Ilir jembatan ulin 200 Badak
Muara Badak Ilir Kec.Muara Badak meter

Pembangunan Badan jalan RT.12 Muara Badak, Tanah terbangunnya badan 0 meter 200,000,000 - Kecamatan Muara
menuju salo Bandang Desa Tanah Datar jalan 0 meter Badak
Datar Kec.Muara Badak

Pembangunan jalan usaha Tani Muara Badak, Badak terbangunannya badan 0 meter 200,000,000 - Kecamatan Muara
Desa Badak Badak Baru dan Desa Baru, Tanjung Limau jalan 0 meter Badak
Tanjung Limau Kec.Muara Badak

Program pembangunan saluran Volume parit dan gorong- 0 % Kecamatan Muara


drainase/gorong-gorong gorong yang dibangun Badak
Kecamatan/ Kelurahan---

Pembangunan Drainnase RT.04 dan Muara Badak, Gas terbangunnya 400 meter 200,000,000 - Kecamatan Muara
RT.06 Kp.Tator Desa Gas Alam Alam Badak I drainnase saluran air Badak
Badak I Kec.Muara Badak 400 meter

Program Pembangunan Persentase Infrastruktur 15 % Kecamatan Muara


Infrastruktur Kecamatan / di wilayah Kecamatan/ Jawa
Kelurahan *** Kelurahan

_______________________
286
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pembangunan Sarana Prasarana MUARA JAWA PESISIR, Jumlah Jenis Sarana 8 Jenis 639,478,000 700,000,000 Kecamatan Muara
Umum Masyarakat MUARA JAWA TENGAH, Umum yang dibangun 8 Bangunan Jawa
MUARA JAWA ULU, Jenis Bangunan
MUARA KEMBANG,
TAMAPOLE, TELUK
DALAM (MUARA JAWA),
DONDANG, MUARA
JAWA ILIR

Program pembangunan jalan dan Jumlah Panjang Jalan 10 % Kecamatan Muara


jembatan Kecamatan/ Kelurahan--- dan Jembatan Jawa
-
Pembangunan Jembatan Kelurahan DONDANG, MUARA Panjang Jembatan 30 Meter 550,000,000 550,000,000 Kecamatan Muara
JAWA ILIR, MUARA yang dibangun 30 Jawa
JAWA PESISIR, MUARA Meter
JAWA TENGAH, TELUK
DALAM (MUARA JAWA),
TAMAPOLE, MUARA
JAWA ULU, MUARA
KEMBANG

Pembangunan Jalan/Gang MUARA JAWA PESISIR, Panjang Jalan yang 500 meter 550,000,000 550,000,000 Kecamatan Muara
Kelurahan MUARA JAWA TENGAH, dibangun 500 meter Jawa
TELUK DALAM (MUARA
JAWA), MUARA JAWA
ULU, MUARA JAWA
ILIR, MUARA
KEMBANG,
TAMAPOLE, DONDANG

Program Persentase Jalan dan 10 % Kecamatan Muara


rehabilitasi/pemeliharaan jalan Jembatan dalam kondisi Jawa
dan jembatan Kecamatan/ baik
Kelurahan---
Pemeliharaan Jalan/Gang MUARA JAWA TENGAH, Panjang Jalan yang di 370 Meter 1,330,000,000 1,500,000,000 Kecamatan Muara
Kelurahan MUARA JAWA ULU, pelihara 370 Meter Jawa
MUARA KEMBANG,
TAMAPOLE, TELUK
DALAM (MUARA JAWA),
DONDANG, MUARA
JAWA ILIR, MUARA
JAWA PESISIR

Pemeliharaan Jembatan Kelurahan MUARA JAWA TENGAH, Panjang Jembatan 32 meter 887,444,700 450,000,000 Kecamatan Muara
MUARA JAWA ULU, yang dipelihara 32 Jawa
MUARA KEMBANG, meter
TAMAPOLE, TELUK
DALAM (MUARA JAWA),
DONDANG, MUARA
JAWA ILIR, MUARA
JAWA PESISIR

_______________________
287
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program pembangunan saluran Cakupan Saluran 10 % Kecamatan Muara
drainase/gorong-gorong Drainase/Gorong-gorong Jawa
Kecamatan/ Kelurahan--- yang dibangun

Pembangunan Saluran MUARA JAWA ILIR, Panjang 300 meter 430,000,000 430,000,000 Kecamatan Muara
Drainase/Gorong-Gorong Kelurahan MUARA JAWA PESISIR, Drainase/Gorong- Jawa
MUARA JAWA TENGAH, gorong yang dibangun
MUARA JAWA ULU, 300 meter
MUARA KEMBANG,
TAMAPOLE, TELUK
DALAM (MUARA JAWA),
DONDANG

Program pembangunan Cakupan 10 % Kecamatan Muara


turap/talud/bronjong Kecamatan/ Turap/Talud/Bronjong Jawa
Kelurahan---- Kecamatan/Kelurahan
Dalam Kondisi Baik

Pembangunan Turap/Talud/brojong MUARA JAWA PESISIR, Panjang Turap/Talud 100 Meter 150,000,000 200,000,000 Kecamatan Muara
Kelurahan MUARA JAWA TENGAH, yang dibangun 100 Jawa
MUARA JAWA ULU, Meter
MUARA KEMBANG,
TAMAPOLE,
DONDANG, TELUK
DALAM (MUARA JAWA),
MUARA JAWA ILIR

Program FALSE FALSE Kecamatan Muara


rehabilitasi/pemeliharaan jalan Kaman
dan jembatan Kecamatan/
Kelurahan---
Pembangunan dan rehabilitasi jalan Sabintulung, Panjang Jalan 770 770 Meter - 200,000,000 Kecamatan Muara
Sedulang, Benua Meter Kaman
Puhun, Kupang Baru,
Menamang Kiri, Muara
Kaman Ilir, Puan
Cepak, Rantau
Hempang
Program Pembangunan Persentase Infrastruktur 15 % Kecamatan Muara
Infrastruktur Kecamatan / di Wilayah Kecamatan Muntai
Kelurahan ***
Pembangunan Pelantaran Dan Muara Muntai Ulu Panjang Pagar 95 Meter 215,000,000 - Kecamatan Muara
Pemagaran Ponpes Al Mu Bangunan 95 Meter Muntai

Program pembangunan jalan dan Cakupan panjang Jalan 15 % Kecamatan Muara


jembatan Kecamatan/ Kelurahan--- dan Jembatan di Muntai
- Kecamatan
Pembangunan Jalan Jembatan Ulin Muara Muntai Ilir Panjang Jalan dan 80 Meter 300,000,000 - Kecamatan Muara
Jl. Gajah Mada RT.01 Jembatan 80 Meter Muntai

Pembangunan jembatan ulin Jl. Muara Muntai Ulu Panjang Jalan 50 Meter 185,000,000 1,000,000,000 Kecamatan Muara
Gerbang Dayaku Lebar 4 Meter Jembatan 50 Meter Muntai
(Lanjutan)

_______________________
288
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Persentase Jalan dan 25 % Kecamatan Muara
rehabilitasi/pemeliharaan jalan Jembatan dalam kondisi Muntai
dan jembatan Kecamatan/ baik
Kelurahan---
Rehab berat peninggian dan Muara Muntai Ulu Panjang Jalan dan 100 Meter 400,000,000 - Kecamatan Muara
pelebaran jalan jembatan ulin 4 Jembatan 100 Meter Muntai
meter menjadi 6 meter (jalan
Pangeran Antasari dan jalan KH.
Dewantara)
Rehabilitasi Jalan Jembatan Ulin Muara Muntai Ilir Panjang Jalan 50 Meter 180,000,000 1,000,000,000 Kecamatan Muara
Jalan FL.Tobing RT.01 Lebar 4 Jembatan 50 Meter Muntai
Meter
Rehabilitasi Berat Jalan Jembatan Muara Muntai Ulu Panjang Jalan 52 Meter 190,000,000 - Kecamatan Muara
Ulin Jalan Gerbang Dayaku Lebar 4 Jembatan 52 Meter Muntai
Meter
Program pembangunan jalan dan Pemeliharaan jalan dan 20 % Kecamatan Sebulu
jembatan Kecamatan/ Kelurahan--- jembatan di wilayah
- kecamatan
Pembuatan Jalan Jembatan Sanggulan Panjang Jembatan 158 158 Meter 200,000,000 200,000,000 Kecamatan Sebulu
Kelompok Tani Daya Benua RT.9 Meter
Desa Sanggulan
Pembuatan Jalan Jembatan Lekaq Kidau Panjang Jembatan 158 158 Meter 200,000,000 - Kecamatan Sebulu
Kelompok Tani Bawagna RT,2 Desa Meter
Lekaq Kidau
Program Cakupan jalan dalam 20 % Kecamatan Sebulu
rehabilitasi/pemeliharaan jalan kondisi baik
dan jembatan Kecamatan/
Kelurahan---
Peningkatan Jalan Usaha Tani RT.9 Beloro Meningkatnya jalan 96 Meter 200,000,000 - Kecamatan Sebulu
Desa Beloro Kecamatan 96 Meter

Peningkatan Jalan Usaha Tani Tanjung Harapan Meningkatnya jalan 70 meter 200,000,000 - Kecamatan Sebulu
Gapoktan Desa Tanjung Harapan (sebulu) Kecamatan 70 meter

Peningkatan Badan jalan RT.9 Giri Agung Meningkatnya Jalan 70 meter 200,000,000 - Kecamatan Sebulu
Desa Giri Agung Kecamatan 70 meter

Program pembangunan saluran FALSE FALSE Kecamatan Sebulu


drainase/gorong-gorong
Kecamatan/ Kelurahan---

Pembuatan Gorong-Gorong Desa Beloro gorong-gorong 1 1 Kegiatan - - Kecamatan Sebulu


Beloro Kegiatan

Program Pembangunan Persentase Infrastruktur 80 % Kecamatan


Infrastruktur Kecamatan / di wilayah Kecamatan Samboja
Kelurahan ***

_______________________
289
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pembangunan sarana prasarana Beringin Agung, Jumlah jenis sarana 10 Jenis 2,300,000,000 1,000,000,000 Kecamatan
umum masyarakat KAMPUNG LAMA, umum yang dibangun Bangunan Samboja
SANIPAH, SUNGAI 10 Jenis Bangunan
SELUANG, KARYA
MERDEKA, Bukit Raya,
HANDIL BARU, MUARA
SEMBILANG, HANDIL
BARU DARAT, BUKIT
MERDEKA, TANJUNG
HARAPAN, Karya Jaya,
WONOTIRTO, SALOK
API DARAT, MARGO
MULYO, SUNGAI
MERDEKA,
AMBARAWANG DARAT,
TELUK PEMEDAS,
SAMBOJA KUALA,
AMBARAWANG LAUT,
Tani Bakti, SALOK API
LAUT, ARGOSARI

Program pembangunan jalan dan Jumlah panjang Jalan 80 % Kecamatan


jembatan Kecamatan/ Kelurahan--- dan Jembatan Samboja
-
Pembangunan Jembatan Kelurahan Tani Bakti, MARGO Panjang Jembatan 5 Meter 1,000,000,000 1,100,000,000 Kecamatan
MULYO, Beringin yang dibangun 5 Meter Samboja
Agung, TANJUNG
HARAPAN, MUARA
SEMBILANG, BUKIT
MERDEKA, TELUK
PEMEDAS, SALOK API
DARAT, Bukit Raya,
WONOTIRTO, SALOK
API LAUT, HANDIL
BARU, SAMBOJA
KUALA, HANDIL BARU
DARAT, AMBARAWANG
DARAT, SANIPAH,
KAMPUNG LAMA,
AMBARAWANG LAUT,
SUNGAI MERDEKA,
Karya Jaya, ARGOSARI,
SUNGAI SELUANG,
KARYA MERDEKA

_______________________
290
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pembangunan Jalan Gang SUNGAI SELUANG, Panjang jalan yang 2.000 Meter 900,000,000 1,110,000,000 Kecamatan
Kelurahan KARYA MERDEKA, dibangun 2.000 Meter Samboja
ARGOSARI, Tani Bakti,
MARGO MULYO,
Beringin Agung,
TANJUNG HARAPAN,
MUARA SEMBILANG,
BUKIT MERDEKA,
TELUK PEMEDAS,
SALOK API DARAT,
Bukit Raya,
WONOTIRTO, SALOK
API LAUT, HANDIL
BARU, SAMBOJA
KUALA, HANDIL BARU
DARAT, SANIPAH,
KAMPUNG LAMA,
AMBARAWANG DARAT,
SUNGAI MERDEKA,
Karya Jaya,
AMBARAWANG LAUT

Program Persentase Jalan dan 80 % Kecamatan


rehabilitasi/pemeliharaan jalan Jembatan dalam kondisi Samboja
dan jembatan Kecamatan/ baik
Kelurahan---
Pemeliharaan Jalan/Gang KAMPUNG LAMA, Panjang jalan yang 1.000 Meter 2,511,000,000 1,110,000,000 Kecamatan
kelurahan AMBARAWANG DARAT, dipelihara 1.000 Meter Samboja
SANIPAH, Karya Jaya,
AMBARAWANG LAUT,
SUNGAI MERDEKA,
KARYA MERDEKA,
ARGOSARI, SUNGAI
SELUANG, MARGO
MULYO, Beringin
Agung, Tani Bakti,
MUARA SEMBILANG,
BUKIT MERDEKA,
TANJUNG HARAPAN,
SALOK API DARAT,
Bukit Raya, TELUK
PEMEDAS, SALOK API
LAUT, HANDIL BARU,
WONOTIRTO, SAMBOJA
KUALA, HANDIL BARU
DARAT

_______________________
291
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pemeliharaan Jembatan Kelurahan AMBARAWANG DARAT, Panjang jembatan 5 Meter 900,000,000 1,110,000,000 Kecamatan
Karya Jaya, SUNGAI yang dipelihara 5 Meter Samboja
MERDEKA,
AMBARAWANG LAUT,
KARYA MERDEKA,
SUNGAI SELUANG,
ARGOSARI, MARGO
MULYO, Beringin
Agung, Tani Bakti,
MUARA SEMBILANG,
BUKIT MERDEKA,
TANJUNG HARAPAN,
SALOK API DARAT,
Bukit Raya, TELUK
PEMEDAS, SALOK API
LAUT, HANDIL BARU,
WONOTIRTO, SAMBOJA
KUALA, HANDIL BARU
DARAT, KAMPUNG
LAMA, SANIPAH

Program pembangunan saluran Cakupan Drainase/ 80 % Kecamatan


drainase/gorong-gorong gorong-gorong yang Samboja
Kecamatan/ Kelurahan--- dibangun

Pembangunan Saluran Drainase / AMBARAWANG LAUT, Panjang Drainase / 1.000 Meter 1,200,000,000 750,000,000 Kecamatan
Gorong-gorong Kelurahan TELUK PEMEDAS, Gorong-gorong yang Samboja
MUARA SEMBILANG, dibangun 1.000 Meter
ARGOSARI,
WONOTIRTO, SALOK
API DARAT, BUKIT
MERDEKA, SALOK API
LAUT, HANDIL BARU,
SAMBOJA KUALA,
HANDIL BARU DARAT,
SANIPAH, KAMPUNG
LAMA, SUNGAI
MERDEKA, KARYA
MERDEKA, SUNGAI
SELUANG, MARGO
MULYO,
AMBARAWANG DARAT,
TANJUNG HARAPAN

Program pembangunan Cakupan Turap 70 % Kecamatan


turap/talud/bronjong Kecamatan/ /Talud/Brojong Samboja
Kelurahan---- Kecamatan / Kelurahan

_______________________
292
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pembangunan Turap / Talud / SUNGAI MERDEKA, Panjang Turap / Talud 500 Meter 900,000,000 500,000,000 Kecamatan
Bronjong Kelurahan Karya Jaya, / Bronjong yang Samboja
AMBARAWANG LAUT, dibangun 500 Meter
SUNGAI SELUANG,
KARYA MERDEKA,
ARGOSARI, Tani Bakti,
MARGO MULYO,
Beringin Agung,
TANJUNG HARAPAN,
MUARA SEMBILANG,
BUKIT MERDEKA,
TELUK PEMEDAS,
SALOK API DARAT,
Bukit Raya,
WONOTIRTO, SALOK
API LAUT, HANDIL
BARU, SAMBOJA
KUALA, HANDIL BARU
DARAT, AMBARAWANG
DARAT, SANIPAH,
KAMPUNG LAMA

Program Pembangunan Saluran Cakupan saluran 5% Kecamatan Sanga-


Drainase/Gorong-gorong drainase /gorong-gorong Sanga
yang terbangun

Lanjutan Pembuatan Drainase Sanga-sanga, Panjang Drainase yang 300 Meter 217,500,000 - Kecamatan Sanga-
Perumahan RT.09 dan RT. 10 SARIJAYA terbangun 300 Meter Sanga
Kelurahan Sarijaya

Program Persentase jalan dan 12 % Kecamatan Sanga-


rehabilitasi/pemeliharaan jalan jembatan dalam kondisi Sanga
dan jembatan Kecamatan/ baik
Kelurahan---
Rehab Berat Jalan Jembatan RT.03 SANGA-SANGA MUARA Panjang Jalan 500 M2 500 M2 207,000,000 - Kecamatan Sanga-
Kel. Sangasanga Muara Sanga

Peningkatan Jalan Gang Durian PENDINGIN Panjang Jalan 300 M2 300 M2 200,979,500 - Kecamatan Sanga-
RT.12 Kel. Pendingin Sanga

Rehab Jembatan RT.10 Kel. SANGA-SANGA DALAM Panjang Jalan 194 M2 194 M2 117,200,000 - Kecamatan Sanga-
Sangasanga Dalam Sanga

Rehab Jalan Jembatan RT.08 Kel. SANGA-SANGA DALAM Panjang Jalan 170 M2 170 M2 110,500,000 - Kecamatan Sanga-
Sangasanga Dalam Sanga

Lanjutan Peningkatan Jalan Usaha JAWA Panjang Jalan 400 M2 400 M2 218,000,000 - Kecamatan Sanga-
Tani RT.01 Kel. Jawa Sanga

Program Pembangunan Persentase Infrastruktur 15 % Kecamatan


Infrastruktur Kecamatan / di Wilayah Kecamatan Tenggarong
Kelurahan ***
Pengadaan Tong Sampah Rumah Banyaknya 220 Buah 220 Buah 65,206,357 - Kecamatan
Tangga Tenggarong

_______________________
293
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Rehab Kantor Kel.Mangkurawang MANGKURAWANG Paket 1 Unit 1 Unit 200,000,000 - Kecamatan
RT.8 Tenggarong
Program pembangunan jalan dan Jumlah Panjang Jalan 10 % Kecamatan
jembatan Kecamatan/ Kelurahan--- dan Jembatan Tenggarong
-
Pembangunan Jalan dan Jembatan LOA IPUH DARAT Panjang jalan 22 Meter 22 Meter 65,000,000 - Kecamatan
Ulin Gg. Sumber Baru 5 RT.11 Tenggarong
Kel.Loa Ipuh Darat
Pembuatan Jembatan Ulin PANJI Panjang Jembatan 35 35 Meter 150,000,000 - Kecamatan
Jln.KH.Dewantara gang 4 Kel.Panji Meter Tenggarong

Pembuatan Jembatan Sungai LOA IPUH DARAT Panjang Jembatan 12 12 Meter 125,000,000 - Kecamatan
Dusun Bensamar Meter Tenggarong

Program Persentase Jalan dan 5% Kecamatan


rehabilitasi/pemeliharaan jalan Jembatan Dalam Kondisi Tenggarong
dan jembatan Kecamatan/ Baik
Kelurahan---
Peningkatan Jalan Gg.10 RT.9 BARU Panjang Jalan 270 270 Meter 82,603,179 - Kecamatan
Kel.Baru Meter Tenggarong

Semenisasi Jalan belida 3 RT.30 LOA IPUH Panjang Jalan 175 175 Meter 175,000,000 - Kecamatan
Kel. Loa Ipuh Meter Tenggarong

Semenisasi Jalan Rumah Ibadah LOA IPUH Panjang jalan 50 Meter 50 Meter 150,000,000 - Kecamatan
RT.72.Kel.Loa Ipuh Tenggarong

Peningkatan Badan Jalan Gang LOA IPUH Panjang jalan 150 150 Meter 150,000,000 - Kecamatan
Chiara RT.55 Kel.Loa Ipuh Meter Tenggarong

Peningkatan Badan Jalan Gunung LOA IPUH Panjang jalan 400 400 Meter 100,000,000 - Kecamatan
Beniris Menuju Area Pemakaman Meter Tenggarong
RT.55 Kel.Loa Ipuh
Semenisasi jalan Gunung Penetak LOA IPUH Panjang Jalan 300 300 Meter 150,000,000 - Kecamatan
RT.64 Kel.Loa Ipuh Meter Tenggarong

pembuatan Parit Beton Jalan MALUHU Panjang Parit 150 150 Meter 150,000,000 - Kecamatan
sidodadi RT.16 Kel.Maluhu Meter Tenggarong

Peningkatan gang Kenangan II MALUHU Panjang jalan 225 225 Meter 150,000,000 - Kecamatan
RT.19 Kel.Maluhu Meter Tenggarong

Semenisasi Dan Penurapan Gang PANJI Panjang jalan 300 300 Meter 150,000,000 - Kecamatan
Kubur RT.19 Kel.Panji Meter Tenggarong

Pembuatan Parit jalan Serindit SUKARAME Panjang Parit 500 500 Meter 200,000,000 - Kecamatan
RT.07 Kel.Sukarame Meter Tenggarong

Semenisasi Jalan Cor Beton Jalan SUKARAME Panjang Jalan 75 75 Meter 175,000,000 - Kecamatan
Tiung Menuju Jalan Raja Udang Meter Tenggarong
RT.09 Kel.Sukarame
Semenisasi gang Syarifuddin 3 BARU Panjang Jalan 115 115 Meter 200,000,000 - Kecamatan
RT.14 Kel.Baru Meter Tenggarong

_______________________
294
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Semenisasi Jalan Kuburan RT.15 MANGKURAWANG Panjang jalan 400 400 Meter 156,158,674 - Kecamatan
Kel.Mangkurawang Meter Tenggarong

Semenisasi Gang Borneo RT.15 LOA TEBU Panjang Jalan 100 100 Meter 200,000,000 - Kecamatan
Kel.Loa Tebu Meter Tenggarong

Semenisasi Gang Usaha Tani RT.06 LOA IPUH DARAT Panjang jalan 150 150 Meter 200,000,000 - Kecamatan
Kel.Loa Ipuh Darat Meter Tenggarong

Semenisasi Jalan Usaha Tani RT.19 LOA TEBU Panjang jalan 1.000 1.000 Meter 200,000,000 - Kecamatan
Kel.Loa Tebu Meter Tenggarong

Semnisasi Jalan Markisa RT.07 RAPAK LAMBUR Panjang jalan 300 300 Meter 200,000,000 - Kecamatan
Desa Rapak Lambur Meter Tenggarong

Pengerasan Jalan Temanggung RAPAK LAMBUR Panjang jalan 300 300 Meter 200,000,000 - Kecamatan
RT.33 Desa Rapak Lambur Meter Tenggarong

Peningkatan Usaha Tani Desa RAPAK LAMBUR Panjang Jalan 320 320 Meter 132,603,179 - Kecamatan
Bendang Raya Meter Tenggarong

Peningkatan Jalan Tiung Menuju Panjang Jalan 60 60 Meter 132,603,179 - Kecamatan


Jalan udang Meter Tenggarong

Peningkatan Jalan Poros LOA TEBU Panjang Jalan 60 60 Meter 132,603,179 - Kecamatan
Bengkinang Kel.Loa Tebu Meter Tenggarong

Peningkatan Jalan Gg.Alif RT.11 MALUHU Panjang Jalan 85 85 Meter 132,603,179 - Kecamatan
Kel.Maluhu Meter Tenggarong

Peningkatan Jalan Usaha Tani KKN JAHAB Panjang Jalan 400 400 Meter 132,603,179 - Kecamatan
Kel.Jahab Meter Tenggarong

Lanjutan Peningkatan Gg.Nandha 1 PANJI Panjang Jalan 85 85 Meter 132,603,179 - Kecamatan


RT.14 Kel.Panji Meter Tenggarong

Peningkatan Jalan Gg.Masjid Al- LOA IPUH DARAT Panjang Jalan 150 150 Meter 67,603,179 - Kecamatan
Mujahidin RT.4 Kel.Loa Ipuh Meter Tenggarong

Lanjutan Peningkatan jalan TIMBAU Panjang Jalan 130 130 Meter 50,000,000 - Kecamatan
Gg.Amanah Kel.Timbau Meter Tenggarong

Peningkatan Jalan Beringin 5 RT.40 MELAYU Panjang Jalan 60 60 Meter 132,603,179 - Kecamatan
Kel.Melayu Meter Tenggarong

Peningkatan Jalan Karya Bakti RAPAK LAMBUR Panjang Jalan 320 320 Meter 132,603,179 - Kecamatan
RT.11 Desa Rapak Lambur Meter Tenggarong

Program pembangunan saluran Cakupan Saluran 10 % Kecamatan


drainase/gorong-gorong Drainase / Gorong- Tenggarong
Kecamatan/ Kelurahan--- gorong yang dibangun

Pembangunan Drainase Kel.Loa LOA IPUH Panjang Drainaes 340 340 Meter 132,603,179 - Kecamatan
Ipuh Meter Tenggarong

_______________________
295
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pengurukan Dan Pembuatan Parit TIMBAU Panjang Urukan 200 200 Meter 200,000,000 - Kecamatan
Jalan Dul Haji RT.30 Kel. Timbau Meter 200 Meter Tenggarong
Panjang Parit 200
Meter

Pembuatan parit Gang Sawit RT.30 LOA IPUH Panjang Parit 70 Meter 70 Meter 175,000,000 - Kecamatan
Kel.Loa Ipuh Tenggarong

Pembuatan Gorong-gorong Kantor TIMBAU Box Culvert 0 0 50,000,000 - Kecamatan


Kelurahan Timbau Tenggarong
Program pembangunan Cakupan 5% Kecamatan
turap/talud/bronjong Kecamatan/ Turap/Talud/Bronjong Tenggarong
Kelurahan---- Kecamatan/Kelurahan
Dalam Kondisi Baik

Penurapan Jalan RT.20 Kel.Bukit BUKIT BIRU Panjang Jalan 50 50 Meter 70,000,000 - Kecamatan
Biru Meter Tenggarong

Pembuatan Turap Gang Sawah MALUHU 100,000,000 - Kecamatan


RT.21 Kel.Maluhu Tenggarong
Program Pembangunan Persentase Infrastruktur 30,2 % Kecamatan
Infrastruktur Kecamatan / di Wilayah Kecamatan Tenggarong
Kelurahan *** Seberang
Pengadaan lahan untuk Bangunan Tenggarong Seberang, Luas lahan 100 m2 100 m2 295,000,000 - Kecamatan
BPU Desa Tanjung Batu TANJUNG BATU Tenggarong
Seberang
Program pembangunan jalan dan Jumlah panjang jalan 43,99 Km Kecamatan
jembatan Kecamatan/ Kelurahan--- dan jembatan Tenggarong
- Seberang
Pembuatan Jembatan Jalan Desa Tenggarong Seberang, Jumlah jembatan jalan 2 unit 371,085,708 860,000,000 Kecamatan
SEPARI, desa 2 unit Tenggarong
MULAWARMAN Seberang
Program Persentase Jalan dan 10,2 % Kecamatan
rehabilitasi/pemeliharaan jalan Jembatan dalam kondisi Tenggarong
dan jembatan Kecamatan/ baik Seberang
Kelurahan---
Peningkatan Jalan Desa Tenggarong Seberang, Panjang jalan desa 200 (Meter) 200,000,000 2,700,000,000 Kecamatan
PERJIWA 200 (Meter) Tenggarong
Seberang
Program pembangunan saluran Cakupan saluaran 38,47 Km Kecamatan
drainase/gorong-gorong drainase/gorong-gorong Tenggarong
Kecamatan/ Kelurahan--- yang dibangun Seberang

Pembuatan Gorong Gorong Jalan Tenggarong Seberang, Panjang gorong-gorong 4 Meter 100,000,000 300,000,000 Kecamatan
Desa LOA PARI jalan desa 4 Meter Tenggarong
Seberang

Pembuatan Parit Drainase Jalan Tenggarong Seberang, Panjang Drainase 900 900 Meter 450,000,000 540,000,000 Kecamatan
Desa TANJUNG BATU, Meter Tenggarong
KARANG TUNGGAL, Seberang
MANUNGGAL JAYA

_______________________
296
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program pembangunan Cakupan Turap 44 % Kecamatan
turap/talud/bronjong Kecamatan/ /Talud/Brojong Tenggarong
Kelurahan---- Kecamatan/Kelurahan Seberang
dalam Kondisi baik

Penurapan Jalan Usaha Tani Tenggarong Seberang, Panjang penurapan 300 Meter 300,000,000 720,000,000 Kecamatan
BANGUN REJO, jalan usaha tani 300 Tenggarong
KARANG TUNGGAL Meter Seberang

Program Pembangunan Persentase Infrastruktur 10 % Kecamatan Muara


Infrastruktur Kecamatan / di Wilayah Kecamatan Wis
Kelurahan ***
Pembangunan Pagar Melintang Panjang Pagar Yang 440 meter 200,000,000 - Kecamatan Muara
Dibangun 440 meter Wis

Program pembangunan jalan dan Pembangunan jalan dan 8 % Kecamatan Muara


jembatan Kecamatan/ Kelurahan--- jembatan di wilayah Wis
- kecamatan
Pembangunan Jembatan Muara Wis, Panjang Jembatan 228 meter 374,000,000 200,000,000 Kecamatan Muara
Sebemban, Lebak Yang Dibangun 228 Wis
Cilong meter

Program Cakupan jalan dalam 8% Kecamatan Muara


rehabilitasi/pemeliharaan jalan kondisi baik Wis
dan jembatan Kecamatan/
Kelurahan---
Rehab Jembatan Muara Enggelam Panjang Jembatan 100 meter 175,000,000 200,000,000 Kecamatan Muara
Yang Direhab 100 Wis
meter

Program pembangunan saluran Cakupan Saluran 20 % Kecamatan Muara


drainase/gorong-gorong Drainase/Gorong-Gorong Wis
Kecamatan/ Kelurahan--- Kecamatan/Kelurahan
Dalam Kondisi Baik

Pembangunan Parit Lebak Mantan Panjang Parit Yang 200 meter 150,000,000 200,000,000 Kecamatan Muara
Dibangun 200 meter Wis

Meningkatnya layanan Program pengembangan kinerja Persentase penduduk 90,2 %; 48,15 Dinas Perumahan
kebutuhan dasar pengelolaan air minum dan air berakses air bersih; % dan Kawasan
perumahan dan kawasan limbah Cakupan Penduduk Pemukiman
permukiman perkotaan Berakses Air Minum (2017)
dan perdesaan Berbasis Masyarakat

FS Peningkatan Kapasitas Instalasi Tenggarong, 500,000,000 - Dinas Perumahan


Pengelolaan Air Bersih (IPA) SUKARAME dan Kawasan
Kapasitas 200 Liter/Detik Beserta Pemukiman (2017)
Sarana Pendukungnya Di Kelurahan
Sukarame Kecamatan Tenggarong.

Pengembangan dan Optimalisasi Sebulu 878,100,000 - Dinas Perumahan


Pamsimas Desa Leka Kidau Agung dan Kawasan
Kec. Sebulu Pemukiman (2017)

_______________________
297
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pendampingan Kegiatan PAMSIMAS Kabupaten 2,075,530,000 - Dinas Perumahan
Regional III dan Kawasan
Pemukiman (2017)

BOP/Fasilitasi Pendampingan SKPD 300,000,000 - Dinas Perumahan


Kegiatan Air Bersih dan Kawasan
Pemukiman (2017)

BOP/Fasilitasi Pendampingan SKPD 200,000,000 - Dinas Perumahan


Kegiatan Sanitasi dan Kawasan
Pemukiman (2017)

Pelatihan/Fasilitasi Keteknisan SKPD 275,000,000 - Dinas Perumahan


Bidang Penyehatan Lingkungan dan Kawasan
Pemukiman (2017)

Pelatihan Teknis Pengembangan SKPD 368,570,000 - Dinas Perumahan


bagi KKM Pengelola PAMSIMAS dan Kawasan
Pemukiman (2017)

Monitoring Pengawasan dan SKPD 350,000,000 - Dinas Perumahan


Pengendalian Kegiatan Di Dinas dan Kawasan
Perumahan dan Kawasan Pemukiman (2017)
Permukiman
Pengembangan dan Optimalisasi Anggana, Handil 878,100,000 - Dinas Perumahan
Pamsimas Desa Handil Terusan Terusan dan Kawasan
Kec. Anggana Pemukiman (2017)

Pengembangan dan Optimalisasi Samboja, Tani Bakti 878,250,000 - Dinas Perumahan


Pamsimas Desa Tani Bahkti Kec. dan Kawasan
Samboja Pemukiman (2017)

Pengembangan dan Optimalisasi Kota Bangun, Benua 878,100,000 - Dinas Perumahan


Pamsimas Desa Benua Baru Kec. Baru dan Kawasan
Kota Bangun Pemukiman (2017)

Pengembangan dan Optimalisasi Kota Bangun, Kedang 878,100,000 - Dinas Perumahan


Pamsimas Desa Kedang Ipil Kec. Ipil dan Kawasan
Kota Bangun Pemukiman (2017)

Pengembangan dan Optimalisasi Kota Bangun, Loleng 978,100,000 - Dinas Perumahan


Pamsimas Desa Loleng Kec. Kota dan Kawasan
Bangun Pemukiman (2017)

Pengembangan dan Optimalisasi Kota Bangun, 978,100,000 - Dinas Perumahan


Pamsimas Desa Sedulang Kec. Sedulang dan Kawasan
Kota Bangun Pemukiman (2017)

Pengembangan dan Optimalisasi Loa Janan, Tani 977,750,000 - Dinas Perumahan


Pamsimas Desa Tani Harapan Kec. Harapan dan Kawasan
Loa Janan Pemukiman (2017)

Pengembangan dan Optimalisasi Muara Badak, Seliki 978,150,000 - Dinas Perumahan


Pamsimas Desa Seliki Kec. Muara dan Kawasan
Badak Pemukiman (2017)

_______________________
298
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pengembangan dan Optimalisasi Muara Badak, Badak 978,150,000 - Dinas Perumahan
Pamsimas Desa Badak Mekar Kec. Mekar dan Kawasan
Muara Badak Pemukiman (2017)

Pertanian, Industri Pengolahan Meningkatnya Program Peningkatan Sistem Persentase Jaringan 0 Dinas Pekerjaan
dan Pariwisata produktivitas, tata kelola Jaringan Irigasi Pertanian Irigasi Kondisi Baik Umum (2017)
dan pertumbuhan sektor
pertanian dalam arti luas

Peningkatan Sistem Jaringan Irigasi Kabupaten, SKPD, Terbangunnya jaringan 2 dokumen 4,000,000,000 - Dinas Pekerjaan
Pertanian Di Kabupaten Kutai Muara Jawa, Anggana, irigasi pertanian 2 Umum (2017)
Kartanegara Muara Kaman, dokumen
Kembang Janggut,
Muara Muntai,
Kenohan, Muara Wis,
Tenggarong Seberang,
Kota Bangun,
Samboja, Loa Janan,
Sanga-sanga, Loa
Kulu, Tenggarong,
Sebulu, Marang Kayu,
Tabang, Muara Badak

Peningkatan Sistem Jaringan Irigasi Tabang Terbangunnya jaringan 1.000 meter 2,000,000,000 - Dinas Pekerjaan
Pertanian Di Kecamatan Tabang irigasi pertanian 1.000 Umum (2017)
meter

Peningkatan Sistem Jaringan Irigasi Tenggarong Terbangunnya jaringan 1.000 meter 2,000,000,000 - Dinas Pekerjaan
Pertanian Di Kecamatan irigasi pertanian 1.000 Umum (2017)
Tenggarong meter

Peningkatan Sistem Jaringan Irigasi Tenggarong Seberang Terbangunnya jaringan 2 dokumen 1,000,000,000 - Dinas Pekerjaan
Pertanian Di Kecamatan irigasi pertanian 2 Umum (2017)
Tenggarong Seberang dokumen

Peningkatan Sistem Jaringan Irigasi Kota Bangun Terbangunnya jaringan 1 dokumen 1,000,000,000 - Dinas Pekerjaan
Pertanian Di Kecamatan Kota irigasi pertanian 1 Umum (2017)
Bangun dokumen

Peningkatan Sistem Jaringan Irigasi Loa Kulu terbangunnya jaringan 3.500 meter 7,000,000,000 - Dinas Pekerjaan
Pertanian Di Kecamatan Loa Kulu irigasi pertanian 3.500 Umum (2017)
meter

Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman

_______________________
299
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pemerataan Infrastruktur Daerah Meningkatnya layanan Program Lingkungan Sehat Rumah Tangga 78 %; 72,71 Dinas Perumahan
kebutuhan dasar Perumahan Bersanitasi; Cakupan %; 32,37 % dan Kawasan
perumahan dan kawasan Penduduk Berakses Air Pemukiman
permukiman perkotaan Minum Berbasis (2017)
dan perdesaan Masyarakat ; Cakupan
Lingkungan Permukiman
Kumuh

Pembuatan Drainase Permukiman Tenggarong, TIMBAU 1,200,000,000 - Dinas Perumahan


di Jalan Belida 1, 2 dan 3 Kelurahan dan Kawasan
Timbau Pemukiman (2017)

Pembangunan dan Rehabilitasi Tenggarong 1,500,000,000 - Dinas Perumahan


Drainase di Pulau Kumala Kec. dan Kawasan
Tenggarong Pemukiman (2017)

Pembangunan Toilet Sehat di Pulau Tenggarong 1,300,000,000 - Dinas Perumahan


Kumala dan Kawasan
Pemukiman (2017)

Rehabilitasi Drainase Permukiman Tenggarong, TIMBAU 1,000,000,000 - Dinas Perumahan


Jalan Arwana Kelurahan Timbau dan Kawasan
Tenggarong Pemukiman (2017)

Survey Data Kondisi Exsisting SKPD 500,000,000 - Dinas Perumahan


Permukiman Layak dan Tidak Layak dan Kawasan
Huni Kecamatan Marangkayu, Pemukiman (2017)
Muara Jawa dan Muara Badak

Survey Data Kondisi Exsisting Jalan SKPD 500,000,000 - Dinas Perumahan


dan Drainase Kawasan Perumahan dan Kawasan
dan Permukiman Kecamatan Pemukiman (2017)
Marangkayu, Muara Jawa dan
Muara Badak
Penyusunan Masterplan Kabupaten 900,000,000 - Dinas Perumahan
Perencanaan Kawasan dan Kawasan
Permukiman Terpadu Pemukiman (2017)

Fasilitasi Pembinaan Perumahan / SKPD 350,000,000 - Dinas Perumahan


Fasilitasi Pembinaan Permukiman dan Kawasan
Perumahan Pemukiman (2017)

Fasilitasi Bantuan Stimulan SKPD 150,000,000 - Dinas Perumahan


Perumahan Swadaya (BSPS) dan Kawasan
Pemukiman (2017)

Fasilitasi Pengelolaan Rumah Sewa Tenggarong 500,000,000 - Dinas Perumahan


Mangkurawang dan Kawasan
Pemukiman (2017)

Perda Kawasan Kumuh SKPD 500,000,000 - Dinas Perumahan


dan Kawasan
Pemukiman (2017)

_______________________
300
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Perencanaan Penataan Kawasan Muara Jawa Terciptanya Penataan 1 Paket 1,200,000,000 - Dinas Perumahan
Kumuh Kecamatan Muara Badak Kawasan Kumuh dan Kawasan
dan Kecamatan Muara Jawa Kecamatan Muara Pemukiman (2017)
Badak dan Kecamatan
Muara Jawa 1 Paket

Perencanaan Penataan Kawasan Loa Kulu Terciptanya Penataan 1 Paket 1,000,000,000 - Dinas Perumahan
Kumuh Kecamatan Kota Bangun, Kawasan Kumuh dan Kawasan
Kec, Tenggarong Seberang dan Kec. Kecamatan Kota Pemukiman (2017)
Loa Kulu Bangun, Kec,
Tenggarong Seberang
dan Kec. Loa Kulu 1
Paket

Penyusunan HSPK Dinas SKPD 100,000,000 - Dinas Perumahan


Perumahan dan Kawasan dan Kawasan
Permukiman Pemukiman (2017)

Program pengelolaan areal Rasio tempat 0% Dinas Perumahan


pemakaman pemakaman umum per dan Kawasan
satuan penduduk Pemukiman
(2017)

Pembangunan Sarana dan Sebulu 100,000,000 - Dinas Perumahan


Prasarana Kuburan Muslimin Kec. dan Kawasan
Sebulu (Tahap 1) Pemukiman (2017)

Pembangunan Sarana dan Tenggarong 150,000,000 - Dinas Perumahan


Prasarana Kuburan muslimin dan Kawasan
Kelambu Kuning Pemukiman (2017)

Pembangunan Sarana dan Tenggarong 150,000,000 - Dinas Perumahan


Prasarana Kuburan muslimin Gang dan Kawasan
Kubur Pemukiman (2017)

Pembuatan gapura kuburan se- Tenggarong 200,000,000 - Dinas Perumahan


Kelurahan Maluhu RT. dan Kawasan
02,03,04,05,10 dan 19 Pemukiman (2017)

Pengecatan Kuburan Muslimin 100,000,000 - Dinas Perumahan


dan Kawasan
Pemukiman (2017)

Pembangunan Sarana dan Tenggarong 300,000,000 - Dinas Perumahan


Prasarana Tempat Pemakaman dan Kawasan
Umum Beniris Kelurahan Loa Ipuh Pemukiman (2017)
Kec. Tenggarong (Tahap 1)
Pengadaan Sarana dan Prasarana SKPD 100,000,000 - Dinas Perumahan
Pemakaman dan Kawasan
Pemukiman (2017)

Lanjutan Pembangunan Sarana dan Tenggarong 200,000,000 - Dinas Perumahan


Prasarana Kuburan di Kel. Timbau dan Kawasan
Kec. Tenggarong Pemukiman (2017)

_______________________
301
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pendataan Luasan Kebutuhan Areal SKPD 150,000,000 - Dinas Perumahan
Pemakaman Kab. Kukar dan Kawasan
Pemukiman (2017)

Bimtek Tata Kelola (Pertamanan SKPD 150,000,000 - Dinas Perumahan


dan Pemakaman) dan Kawasan
Pemukiman (2017)

Reformasi Birokrasi Optimalnya kerjasama Program perbaikan perumahan Hunian yang mendapat 100 % Dinas Pemadam
pemerintah, masyarakat akibat bencana alam/sosial bantuan Kebakaran dan
dan dunia usaha untuk Penanggulangan
menjaga keamanan, Bencana (2017) br
ketertiban dan
kesiapsiagaan
penanggulangan bencana

Verifikasi Dan Pendataan Pasca Kabupaten Cakupan Verifikasi dan 75 Unit/Rumah 200,000,000 300,000,000 Dinas Pemadam
Bencana pendataan Kebakaran dan
pascabencana 75 Penanggulangan
Unit/Rumah Bencana (2017) br

Monitoring dan Evaluasi atas Kabupaten, SKPD Jumlah Monitoring dan 70 Paket 100,000,000 100,000,000 Dinas Pemadam
pemberian, pelaksanaan, Evaluasi 70 Paket Kebakaran dan
pertanggungjawaban dan pelaporan Penanggulangan
belanja bantuan sosial tidak Bencana (2017) br
terencana
Pemberian bantuan perbaikan Kabupaten, SKPD Jumlah hunian yang 60 Unit/Rumah 100,000,000 133,100,000 Dinas Pemadam
rumah masyarakat dibantu 60 Unit/Rumah Kebakaran dan
Penanggulangan
Bencana (2017) br

Program peningkatan kesiagaan Cakupan Pelayanan 100 % Dinas Pemadam


dan pencegahan bahaya Bencana kebakaran Kebakaran dan
kebakaran Penanggulangan
Bencana (2017) br

Pemenuhan Sarana Damkar SKPD, Muara Muntai, Jumlah Sarana 50 Buah 345,000,000 1,315,000,000 Dinas Pemadam
Loa Kulu Peralatan dan Kebakaran dan
Perlengkapan Damkar Penanggulangan
50 Buah Bencana (2017) br

Koordinasi Pengawasan Kabupaten Jumlah pengamanan 6 Hari Hari 100,000,000 300,000,000 Dinas Pemadam
Pengendalian Operasional hari – hari besar/ Besar Kebakaran dan
Penanggulangan Kebakaran tertentu 6 Hari Hari Penanggulangan
Besar Bencana (2017) br

Sekolah Siaga Bencana Kabupaten, Jumlah Sekolah Siaga 3 Sekolah 140,000,000 200,000,000 Dinas Pemadam
Tenggarong Seberang, Bencana 3 Sekolah Kebakaran dan
Tenggarong Penanggulangan
Bencana (2017) br

Perencanaan Pembangunan

_______________________
302
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Meningkatkan kapasitas Program Pengembangan Tingkat keterisian data 60 % Badan
pemerintahan daerah dari data/informasi pembangunan Perencanaan
segi kelembagaan, Pembangunan
profesionalisme, Daerah (2016,
sumberdaya aparatur, dan 2017)
keuangan daerah dalam
kerangka pelayanan publik
yang primas dan
kondusifitas daerah

Penyusunan Profil Daerah (Sistem SKPD Tersusunnya dokumen 1 Dokumen 200,000,000 250,000,000 Badan
Informasi Pembangunan) Profil Kabupaten Kutai Perencanaan
Kabupaten Kutai Kartanegara Kartanegara 1 Pembangunan
Dokumen Daerah (2016,
2017)

Pengelolaan Studio Data dan SKPD Jumlah kegiatan 7 Sistem 400,000,000 400,000,000 Badan
Pemeliharaan Sistem Informasi pengelolaan studio Informasi Perencanaan
Pembangunan data dan pemeliharaan Pembangunan Pembangunan
Sistem Informasi Daerah (2016,
Pembangunan 7 2017)
Sistem Informasi
Pembangunan

Program perencanaan Tingkat kesesuaian 75 % Badan


pembangunan daerah antara RPJMD-RKPD Perencanaan
Pembangunan
Daerah (2016,
2017)
Penyusunan dan Penetapan SKPD Persentase usulan 2 Dokumen 950,000,000 1,000,000,000 Badan
Perubahan RKPD 2018 dan RKPD aspirasi masyarakat Perencanaan
2019 yang diakomodir 2 Pembangunan
Dokumen Daerah (2016,
2017)
Fasilitasi Koordinasi Perencanaan SKPD Fasilitasi Koordinasi 6 Kali 650,000,000 450,000,000 Badan
Lintas Bidang Perencanaan Lintas Perencanaan
Bidang 6 Kali Pembangunan
Daerah (2016,
2017)
Koordinasi pembiayaan SKPD Jumlah dokumen 0 0 350,000,000 - Badan
Pembangunan Daerah Kabupaten Perencanaan
Kutai Kartanegara (*) Pembangunan
Daerah (2016,
2017)
Revisi RPJPD kab kukar (*) SKPD Jumlah dokumen 1 1 Dokumen 500,000,000 - Badan
Dokumen Perencanaan
Pembangunan
Daerah (2016,
2017)

_______________________
303
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Revisi RPJMD (*) Kabupaten Dokumen 2 2 800,000,000 - Badan
Perencanaan
Pembangunan
Daerah (2016,
2017)
Program perencanaan Rata-Rata Tingkat 78 % Badan
pembangunan ekonomi capaian pembangunan Perencanaan
Bidang Ekonomi Pembangunan
Daerah (2016,
2017)
Koordinasi dan Fasilitasi Kabupaten 300,000,000 - Badan
Perencanaan Ekonomi Regional dan Perencanaan
Keuangan Daerah (*) Pembangunan
Daerah (2016,
2017)
Koordinasi & Fasilitasi Perencanan Kabupaten Frekuensi Koordinasi 5 5 Dokumen 350,000,000 500,000,000 Badan
Pertanian dan Sumber Daya Alam Dokumen Perencanaan
Pembangunan
Daerah (2016,
2017)
Evaluasi dan Perubahan Rencana Kabupaten Jumlah Dokumen 1 Dokumen 400,000,000 - Badan
Induk (Grand Desain) Rencana Induk Perencanaan
Pembangunan Pertanian Pembangunan Pembangunan
Pertanian 1 Dokumen Daerah (2016,
2017)

Koordinasi dan Fasilitasi Kabupaten Jumlah Dokumen 4 4 Dokumen 300,000,000 500,000,000 Badan
Perencanaan Pengembangan Dunia Dokumen Perencanaan
Usaha dan Pariwisata Pembangunan
Daerah (2016,
2017)
Road Map Pengembangan Ekonomi Kabupaten Dokumen Road Map 1 1 Dokumen 300,000,000 - Badan
Kreatif (*) Dokumen Perencanaan
Pembangunan
Daerah (2016,
2017)
Program perencanaan prasarana Rata-Rata Tingkat 78 % Badan
wilayah dan sumber daya alam capaian pembangunan Perencanaan
Bidang Sarana Pembangunan
Prasarana dan Daerah (2016,
pengembangan wilayah 2017)

Koordinasi dan Fasilitasi Kabupaten Jumlah Koordinasi dan 25 Kali 350,000,000 400,000,000 Badan
Perencanaan Pembangunan Fasilitasi 25 Kali Perencanaan
Wilayah Kecamatan Pembangunan
Daerah (2016,
2017)
Koordinasi dan Fasilitasi Kabupaten Jumlah Koordinasi dan 25 Kali 200,000,000 400,000,000 Badan
Perencanaan Infrastruktur Wilayah Fasilitasi 25 Kali Perencanaan
Pembangunan
Daerah (2016,
2017)

_______________________
304
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Evaluasi Kegiatan Tahun Jamak (*) Kabupaten 200,000,000 - Badan
Perencanaan
Pembangunan
Daerah (2016,
2017)
Fasilitasi Penyusunan Profil Kabupaten - - Badan
Kecamatan (*) Perencanaan
Pembangunan
Daerah (2016,
2017)
Koordinasi dan Fasilitasi Kegiatan Kabupaten 200,000,000 - Badan
Penataan Ruang (*) Perencanaan
Pembangunan
Daerah (2016,
2017)
Penyusunan Grand Desain Kabupaten - - Badan
Kawasan Strategis Kabupaten (*) Perencanaan
Pembangunan
Daerah (2016,
2017)
Perencanaan Kawasan Strategis Kabupaten 375,000,000 - Badan
Wilayah Perbatasan Kukar - Perencanaan
Balikpapan (*) Pembangunan
Daerah (2016,
2017)
Perencanaan Kawasan Strategis Kabupaten - - Badan
Wilayah Perbatasan Kutai Perencanaan
Kartanegara - Kutai Barat (*) Pembangunan
Daerah (2016,
2017)
Penyusunan Rencana Aksi Daerah Kabupaten 375,000,000 - Badan
Penurunan Emisi Gas Rumah Kaca Perencanaan
(RAD-GRK) Kabupaten Kutai Pembangunan
Kartanegara (*) Daerah (2016,
2017)
Koordinasi dan Fasilitasi Kabupaten Jumlah Koordinasi dan 25 Pertemuan 250,000,000 - Badan
Perencanaan Pemanfaatan Ruang Fasilitasi 25 Kali 25 Perencanaan
dan Pemukiman (*) Pertemuan Pembangunan
Daerah (2016,
2017)
Program Perencanaan Rata-Rata Tingkat 78 % Badan
Pemerintahan dan Aparatur capaian pembangunan Perencanaan
Bidang Pemerintahan Pembangunan
dan Aparatur Daerah (2016,
2017)

Fasilitasi dan Koordinasi Aksi Kabupaten Jumlah fasilitasi dan 1 100,000,000 300,000,000 Badan
Pencegahan Pemberantasan koordinasi 1 laporan/dokum Perencanaan
Korupsi Kab. Kutai Kartanegara laporan/dokumen en Pembangunan
Daerah (2016,
2017)
Coaching Clinic Penyusunan RPJM Kabupaten Jumlah Desa yang 70 desa 250,000,000 - Badan
Desa mengikuti coaching Perencanaan
clinic 70 desa Pembangunan
Daerah (2016,
2017)
_______________________
305
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Fasilitasi Tim Koordinasi Kabupaten Jumlah Fasilitasi Tim 20 kali 250,000,000 250,000,000 Badan
Pembangunan Kawasan Pedesaan Koordinasi Perencanaan
Pembangunan Pembangunan
Kawasan Pedesaan 20 Daerah (2016,
kali 2017)

Sinkronisasi RPJM-Desa dengan Kabupaten Jumlah Desa yang 70 Desa 250,000,000 - Badan
RPJMD Kab. Kukar 2016-2021 (*) mengikuti sosialisasi Perencanaan
RPJM-Desa dengan Pembangunan
RPJMD Kab. Kukar Daerah (2016,
2016-2020 70 Desa 2017)

Program pengendalian dan Tingkat capaian kinerja 75 Persen Badan


evaluasi pembangunan daerah fisik pembangunan Perencanaan
daerah Pembangunan
Daerah (2016,
2017)
Monitoring dan Pelaporan SKPD Jumlah dokumen 1 dokumen 500,000,000 1,500,000,000 Badan
Pelaksanaan APBD Tahun Anggaran laporan pelaksanaan Perencanaan
2018 pembangunan daerah Pembangunan
1 dokumen Daerah (2016,
2017)
Fasilitasi TEPRA SKPD Jumlah dokumen 1 Dokumen 100,000,000 200,000,000 Badan
Laporan Evaluasi Perencanaan
Percepatan Realisasi Pembangunan
Anggaran 1 Dokumen Daerah (2016,
2017)
Koordinasi Penyusunan Laporan SKPD Jumlah Laporan 1 Dokumen 100,000,000 200,000,000 Badan
Keterangan Pertanggungjawaban Keterangan Perencanaan
(LKPJ) Pertanggungjawaban Pembangunan
(LKPJ) 1 Dokumen Daerah (2016,
2017)
Penyusunan Laporan SKPD Jumlah Laporan 1 Dokumen 850,000,000 1,000,000,000 Badan
Penyelenggaraan Pemerintahan Penyelenggaraan Perencanaan
Daerah (LPPD) Akhir Tahun Pemerintahan Daerah Pembangunan
(LPPD) 1 Dokumen Daerah (2016,
2017)
Pengendalian dan Evaluasi SKPD Jumlah Laporan 1 Dokumen 150,000,000 250,000,000 Badan
Rencana Kerja Pembangunan Penyelenggaraan Perencanaan
Daerah Pemerintahan Daerah Pembangunan
(LPPD) 1 Dokumen Daerah (2016,
2017)
Program perencanaan sosial dan Program perencanaan 0% Badan
budaya bidang Sumber Daya Perencanaan
Manusia dan Pembangunan
Kesejahteraan Rakyat Daerah (2016,
2017)

Penyusunan Dokumen Indeks SKPD Persentase Indeks 0 250,000,000 600,000,000 Badan


Paritispasi Masyarakat (IPM) Partisipasi Masyarakat Perencanaan
0 Pembangunan
Daerah (2016,
2017)

_______________________
306
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Koordinasi dan Fasilitasi Bidang Kabupaten Jumlah koordinasi dan 13 OPD dan 200,000,000 375,000,000 Badan
Perencanaan Pengembangan fasilitasi Perencanaan Bagian Setkab Perencanaan
Pemerintahan dan Aparatur Pemerintahan 13 OPD Pembangunan
dan Bagian Setkab Daerah (2016,
2017)

Koordinasi dan Fasilitasi Bidang Kabupaten Jumlah koordinasi dan 1 Dokumen 250,000,000 300,000,000 Badan
Perencanaan Pengembangan fasilitasi Perencanaan Perencanaan
Sumber Daya Manusia dan Aparatur 1 Dokumen Pembangunan
Kebudayaan Daerah (2016,
2017)
Koordinasi dan Fasilitasi Bidang Kabupaten Koordinasi dan 1 Dokumen 250,000,000 500,000,000 Badan
Perencanaan Sosial Fasilitasi Perencanaan
Kemasyarakatan Kesejahteraan Kesejahteraan Rakyat Pembangunan
Rakyat 1 Dokumen Daerah (2016,
2017)
Fasilitasi Tim Koordinasi Kabupaten Jumlah Dokumen 3 Dokumen 300,000,000 500,000,000 Badan
Penanggulangan Kemiskinan LP2KD dan SPKD 3 Perencanaan
Daerah (Penyusunan Draft UPTD Dokumen Pembangunan
dan Regulasinya Perda dan Perbup Daerah (2016,
Serta Penyusunan Laporan Evaluasi 2017)
Program Kemiskinan Kukar)

Fasilitasi Perencanaan Kabupaten Jumlah Fasilitasi 1 Dokumen 150,000,000 500,000,000 Badan


Penganggaran Responsif Gender Perencanaan Perencanaan
Penganggaran Pembangunan
Responsif Gender Daerah (2016,
(PPRG) 1 Dokumen 2017)

program Penelitian Umum Ketersediaan 0 %; 0 %; 0 %; Badan Penelitian


Rekomendasi Kebijakan 0 %; 0 % dan
Daerah; Cakupan Pengembangan
Penelitian Di Bidang Daerah (2016-
Pemerintahan dan 2017)
Hukum; Cakupan
Penelitian Di Bidang
Ekonomi dan Keuangan;
Cakupan Penelitian Di
Bidang SDA dan
Teknologi; Cakupan
Penelitian Di Bidang
Sosial Budaya dan
Kemasyarakatan

Riset Cepat Tentang Isu Strategis Kabupaten Jumlah dokumen 1 1 Dokumen 175,000,000 500,000,000 Badan Penelitian
dan Isu Aktual Dokumen dan
Pengembangan
Daerah (2016-
2017)
Penguatan Kebijakan Strategis Kabupaten Jumlah Dokumen 1 1 Dokumen 125,000,000 1,000,000,000 Badan Penelitian
Penelitian dan Pengembangan Dokumen dan
Daerah Pengembangan
Daerah (2016-
2017)
_______________________
307
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Kajian pola dan strategi tata niaga Kabupaten Jumlah dokumen 1 1 Dokumen 235,000,000 350,000,000 Badan Penelitian
pemasaran jagung dalam rangka Dokumen dan
mendukung program revolusi Pengembangan
jagung Daerah (2016-
2017)
Kajian peranan pemerintah dalam Kabupaten Jumlah dokumen 1 1 Dokumen 235,000,000 300,000,000 Badan Penelitian
upaya perlindungan perempuan dan Dokumen dan
anak Pengembangan
Daerah (2016-
2017)
Kajian Penyusunan Dokumen Kabupaten Jumlah dokumen 1 1 Dokumen 235,000,000 450,000,000 Badan Penelitian
Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM) Dokumen dan
di Kab. Kukar Pengembangan
Daerah (2016-
2017)
Kajian Analiss Kebutuhan dan Kabupaten Jumlah dokumen 1 1 Dokumen 150,000,000 150,000,000 Badan Penelitian
Penataan ASN di Kutai Kartanegara Dokumen dan
Pengembangan
Daerah (2016-
2017)
Perhubungan
Pemerataan Infrastruktur Daerah Meningkatnya aksesibilitas Program Pembangunan Sarana Indikator RPJMD : 7 Unit; 88 %; Dinas
antar wilayah serta dan Prasarana Perhubungan Jumlah Pelabuhan Laut / 100 % Perhubungan
kualitas pelayanan Udara / Terminal / Bis; (2016, 2017)
perhubungan Prosentase Cakupan
Sarana dan Prasarana
Perhubungan antar
kecamatan ( Pelabuhan/
Dermaga ); Persentase
Cakupan Kegiatan
Penunjang sarana dan
prasarana Perhubungan

Pembangunan Pelabuhan Umum Muara Badak Jumlah pelabuhan 1 1 Pelabuhan 89,000,000,000 231,000,000,000 Dinas Perhubungan
Desa Muara Badak Ilir Pelabuhan (2016, 2017)

Program peningkatan kelaikan Prosentase cakupan 100 %; 100 % Dinas


pengoperasian kendaraan Kelaikan pengoperasian Perhubungan
bermotor kendaraan Bermotor; (2016, 2017)
Persentase Kontribusi
PAD Sektor Perhubungan

Pengadaan material PKB, Parkir Kabupaten, SKPD Buku Uji, Peneng, Cat 3.800 Buah 255,781,760 650,000,000 Dinas Perhubungan
Kendaraan bermotor dan retribusi Semprot, Karcis Parkir (2016, 2017)
tambat kapal dan Karcis Retribusi
Tambat Kapal 3.800
Buah

_______________________
308
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program peningkatan dan Indikator RPJMD: 43 %; 83 %; Dinas
pengamanan lalu lintas Kelengkapan rambu- 100 % Perhubungan
rambu lalulintas menuju (2016, 2017)
obyek wisata (sesuai
RIPDA); Prosentase
Cakupan Ketersediaan
Rambu Laut/ Rambu
Sungai, danau dan
Penyeberangan;
Prosentase Cakupan
kegiatan Manajemen
pengamanan lalu Lintas

Pengerukan Sungai Belayan Kembang Janggut Luasan yang Dikeruk 20.000 M3 112,000,000,000 48,000,000,000 Dinas Perhubungan
20.000 M3 (2016, 2017)

Lingkungan Hidup
Sumberdaya Alam dan Meningkatnya pencegahan Program Pengembangan Kinerja Persentase penanganan 63,55 % Dinas Perumahan
Lingkungan Hidup pencemaran dan Pengelolaan Persampahan sampah dan Kawasan
perusakan lingkungan Pemukiman
serta pengendalian (2017)
pembangunan berwawasan
lingkungan yang
berkelanjutan

Pengadaan Jembatan Timbang 500,000,000 - Dinas Perumahan


Mobile di TPA Bekotok dan Kawasan
Pemukiman (2017)

FS dan DED TPA Kecamatan Loa SKPD, Loa Janan 900,000,000 - Dinas Perumahan
Janan dan Kawasan
Pemukiman (2017)

Pengadaan Dump Truck Sampah 1,740,000,000 - Dinas Perumahan


dan Kawasan
Pemukiman (2017)

Pengurukan Tanah uruk TPA 220,000,000 - Dinas Perumahan


Bekotok dan Kawasan
Pemukiman (2017)

Peningatan Jalan TPA Bekotok 220,000,000 - Dinas Perumahan


dan Kawasan
Pemukiman (2017)

Peningkatan Pelayanan Kebersihan 100,000,000 - Dinas Perumahan


dan Kawasan
Pemukiman (2017)

_______________________
309
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pembangunan Drainase di TPA 200,000,000 - Dinas Perumahan
Bekotok dan Kawasan
Pemukiman (2017)

Rehab Gudang TPA Bekotok 50,000,000 - Dinas Perumahan


dan Kawasan
Pemukiman (2017)

Pengadan Truck Arm Roll Sampah 500,000,000 - Dinas Perumahan


dan Kawasan
Pemukiman (2017)

Pengadaan Peralatan Penunjang 120,000,000 - Dinas Perumahan


TPA Bekotok dan Kawasan
Pemukiman (2017)

Pergantian Bak Dump Truck SKPD 275,000,000 - Dinas Perumahan


Sampah dan Kawasan
Pemukiman (2017)

Pengadaan Bak Sampah 75,000,000 - Dinas Perumahan


dan Kawasan
Pemukiman (2017)

Program Pengelolaan ruang Prosentase pemenuhan 92,22 % Dinas Perumahan


terbuka hijau (RTH) Ruang Terbuka Hijau dan Kawasan
terhadap luas perkotaan Pemukiman
(2017)

Penataan Taman Burung Enggang SKPD 240,000,000 - Dinas Perumahan


tepi sungai Mahakam dan sarana dan Kawasan
penunjangnya Pemukiman (2017)

Perawatan/Pemeliharaan Taman - SKPD 700,000,000 - Dinas Perumahan


taman Ruang Terbuka Hijau (RTH) dan Kawasan
Pemukiman (2017)

Pemangkasan dan penebangan Tenggarong 80,000,000 - Dinas Perumahan


pohon rawan tumbang dalam kota dan Kawasan
Tenggarong Pemukiman (2017)

Pembuatan DED Program SKPD 70,000,000 - Dinas Perumahan


Pengembangan Kota Hijau (P2KH) dan Kawasan
Kukar Pemukiman (2017)

Pembuatan pos kontrol dan toilet SKPD 170,000,000 - Dinas Perumahan


taman sempadan sungai dan dan Kawasan
sarana penunjangnya Pemukiman (2017)

Fasilitasi dan koordinasi Adipura SKPD 120,000,000 - Dinas Perumahan


dan Kota Hijau Kab. Kutai dan Kawasan
Kartanegara tahun 2017/2018 Pemukiman (2017)

_______________________
310
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Perencanaan entrance park SKPD 60,000,000 - Dinas Perumahan
Tenggarong Seberang Taman dan Kawasan
Kartanegara Pemukiman (2017)

Penanaman bibit pohon peneduh SKPD 90,000,000 - Dinas Perumahan


Kutai Kartanegara dan Kawasan
Pemukiman (2017)

Pembuatan taman pulau jalan Loa Kulu 80,000,000 - Dinas Perumahan


Tanah Habang desa Bakungan Kec. dan Kawasan
Loa Kulu Pemukiman (2017)

Pembuatan taman pulau jalan Muara Badak 240,000,000 - Dinas Perumahan


simpang Muara Badak dan Kawasan
Pemukiman (2017)

Pembuatan Perda Ruang Terbuka SKPD 350,000,000 - Dinas Perumahan


Hijau (RTH) Kutai Kartanegara dan Kawasan
Pemukiman (2017)

Study dan observasi pengelolaan SKPD 100,000,000 - Dinas Perumahan


kebun raya dan kebun binatang dan Kawasan
Kutai Kartanegara Pemukiman (2017)

Pengadaan sarana dan prasarana SKPD 100,000,000 - Dinas Perumahan


pertamanan dan Kawasan
Pemukiman (2017)

Program Pengembangan Kinerja Persentase Bank 15 % Dinas Lingkungan


Pengelolaan Persampahan Sampah yang terbentuk Hidup dan
disetiap desa/Kelurahan Kehutanan (2017)

Workshop penanganan sampah Kabupaten Jumlah pengelolaan 100 Pelaku 75,000,000 100,000,000 Dinas Lingkungan
produsen/industri TPS, TPST dan TPA 100 Usaha Hidup dan
Pelaku Usaha Kehutanan (2017)

Program Pengendalian Cakupan Pengawasan 38 % Dinas Lingkungan


Pencemaran dan Perusakan Terhadap Pelaksanaan Hidup dan
Lingkungan Hidup AMDAL Kehutanan (2017)

Monitoring dan evaluasi ijin Kabupaten Ketaatan pelaku usaha 190 Ijin 200,000,000 750,000,000 Dinas Lingkungan
lingkungan dan pengelolaan terhadap pengelolaan Hidup dan
lingkungan hidup lingkungan hidup yang Kehutanan (2017)
sesuai dengan
rekomendasi dan ijin
lingkungan 190 Ijin

Koordinasi dan fasilitasi Kabupaten Ijin lingkungan 190 Ijin 190 Ijin 75,000,000 500,000,000 Dinas Lingkungan
penyusunan dokumen lingkungan Hidup dan
hidup Kehutanan (2017)

_______________________
311
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Fasilitasi penilaian kota Tenggarong Terlaksananya 18 kecamatan 75,000,000 650,000,000 Dinas Lingkungan
sehat/adipura koordinasi penilaian Hidup dan
kota sehat/adipura 18 Kehutanan (2017)
kecamatan

Pengumpulan Bahan Keterangan Kabupaten Prosentase jumlah 10 Jumlah 100,000,000 350,000,000 Dinas Lingkungan
(PULBAKET) penerapan sanksi pengaduan masyarakat Pengaduan Hidup dan
administratif atas pelanggaran Kehutanan (2017)
pengelolaan lingkungan
hidup 10 Jumlah
Pengaduan

Kegiatan Pemantauan Kualitas SKPD Pendektesian 20 Titik Pantau 100,000,000 250,000,000 Dinas Lingkungan
Udara, Air Permukaan dan Tanah Pencemaran Udara 20 Hidup dan
Titik Pantau Kehutanan (2017)

Penerapan Sanksi Administratif SKPD Prosentase jumlah 10 Pelaku 100,000,000 350,000,000 Dinas Lingkungan
bidang perlindungan dan pengaduan masyarakat usaha Hidup dan
pengelolaan lingkungan Hidup terhadap pelanggaran Kehutanan (2017)
pengelolaan lingkungan
hidup 10 Pelaku usaha

Peningkatan peringkat kinerja SKPD Meningkatnya kualitas 70 Pelaku 75,000,000 850,000,000 Dinas Lingkungan
perusahaan (PROPPER) dan Pengelolaan usaha Hidup dan
Lingkungan Hidup Kehutanan (2017)
Perusahaan wajib
Propper Lokal,Properda
dan propernas 70
Pelaku usaha

Inventarisasi Usaha/Kegiatan Skala SKPD Teratasinya masalah 120 Pelaku 50,000,000 300,000,000 Dinas Lingkungan
Menengah Kebawah Penghasil pengelolaan lingkungan Usaha Hidup dan
Limbah B3 dan terkendalinya Kehutanan (2017)
limbah domestik dan
limbah B3 120 Pelaku
Usaha

Program Perlindungan dan Luasan Wilayah Pesisir 20 ha; 35 % Dinas Lingkungan


Konservasi Sumber Daya Alam yang dikonsrvasi; Hidup dan
dan Pengendalian Kerusakan Penurunan emisi gas Kehutanan (2017)
Lingkungan rumah kaca (Co2)

Inventarisasi dan identifikasi SKPD Peningkatan kualitas 1 Dokumen 75,000,000 300,000,000 Dinas Lingkungan
kerusakan ekosistem perairan darat mutu sumber daya Hidup dan
pesisir dan laut alam dan lingkungan Kehutanan (2017)
hidup 1 Dokumen

_______________________
312
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Rencana Aksi Penurunan Emisi Gas SKPD Tersusunnya dokumen 1 Dokumen 75,000,000 400,000,000 Dinas Lingkungan
Rumah Kaca informasi tentang Hidup dan
indeks kualitas Kehutanan (2017)
lingkungan hidup 1
Dokumen

Program Rehabilitasi dan Pemenuhan status mutu 38 % Dinas Lingkungan


Pemulihan Cadangan Sumber air Hidup dan
daya Alam Kehutanan (2017)

Peningkatan peran serta SKPD Terlaksananya 1 Penghargaan 60,000,000 500,000,000 Dinas Lingkungan
masyarakat dalam pelestarian penerima penghargaan Hidup dan
lingkungan hidup (kalpataru) kalpataru 1 Kehutanan (2017)
Penghargaan

Program Peningkatan Kualitas dan Persentase luasan lahan 84 % Dinas Lingkungan


Akses Informasi Sumber Daya dan/atau tanah untuk Hidup dan
Alam dan Lingkungan Hidup produksi biomassa yang Kehutanan (2017)
telah ditetapkan dan
diinformasikan status
kerusakannya

Penyusunan Laporan Status SKPD Memberikan informasi 1 Dokumen 100,000,000 350,000,000 Dinas Lingkungan
Lingkungan Hidup Daerah (SLHD) dan gambaran secara Hidup dan
Kabupaten objektif tentang data Kehutanan (2017)
permasalahan
lingkungan hidup 1
Dokumen

Pengelolaan Halaman Website SKPD Meningkatnya data 6 data 31,000,000 125,000,000 Dinas Lingkungan
DLHK informasi dan sistem Hidup dan
pelayanan lingkungan Kehutanan (2017)
hidup 6 data

Penanganan Pengaduan dan SKPD Ketaatan Penanggung 75 Sengketa 200,000,000 600,000,000 Dinas Lingkungan
Pelaporan Masyarakat Tentang jawab usaha dan/atau lingkungan Hidup dan
Lingkungan Hidup kegiatan terhadap Kehutanan (2017)
peraturan perundang-
undangan 75 Sengketa
lingkungan

Pengendalian perusakan SKPD Terwujudnya 1 Dokumen 75,000,000 300,000,000 Dinas Lingkungan


lahan/tanah untuk produksi prosentase Hidup dan
biomassa lahan/tanah untuk Kehutanan (2017)
produksi biomas 1
Dokumen

_______________________
313
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Fasilitasi Event Lingkungan Hidup Kabupaten Terlaksananya 4 Pameran 58,000,000 700,000,000 Dinas Lingkungan
kegiatan pameran Hidup dan
lingkungan hidup 4 Kehutanan (2017)
Pameran

Program Perencanaan Prosentase Jumlah 71 % Dinas Lingkungan


Perlindungan dan Pengelolaan Usaha dan/atau Hidup dan
Lingkungan Hidup kegiatan sumber tidak Kehutanan (2017)
bergerak yang memenuhi
persyaratan administratif
dan teknis pencegahan
pencemaran udara

Penguatan Perencanaan Program Kabupaten, SKPD Peningkatan 3 Laporan 75,000,000 700,000,000 Dinas Lingkungan
Lingkungan antar Daerah Provinsi Perencanaan Program 6 Dokumen Hidup dan
dan Pusat dan Laporan serta Kehutanan (2017)
terlaksannya
pengawasan dan
evaluasi program SKPD
3 Laporan
Peningkatan
Perencanaan Program
dan Laporan serta
terlaksannya
pengawasan dan
evaluasi program SKPD
6 Dokumen

Program pengembangan kinerja FALSE FALSE Dinas Lingkungan


pengelolaan Bank Sampah Hidup dan
Kehutanan (2017)

Workshop Pengelolaan Bank Kabupaten Prosentase Bank 18 Kecamatan 100,000,000 200,000,000 Dinas Lingkungan
Sampah,sampah lingkungan sampah di setiap Hidup dan
desa/kelurahan di Kehutanan (2017)
Kecamatan 18
Kecamatan

Pertanahan
Reformasi Birokrasi Meningkatkan kapasitas Program pembangunan sistem cakupan tata tertib 100 % Dinas Pertanahan
pemerintahan daerah dari pendaftaran tanah administrasi dan Penataan
segi kelembagaan, Ruang (2017)
profesionalisme,
sumberdaya aparatur, dan
keuangan daerah dalam
kerangka pelayanan publik
yang primas dan
kondusifitas daerah

_______________________
314
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pembinaan dan Pengendalian Samboja, Tabang, Jumlah Kecamatan 18 18 Kecamatan - - Dinas Pertanahan
Administrasi Penguasaan Tanah di Muara Wis, Marang Kecamatan dan Penataan
Kecamatan dan Kelurahan/Desa Kayu, Muara Badak, Ruang (2017)
Anggana, Kembang
Janggut, Kenohan,
Sanga-sanga,
Tenggarong, Kota
Bangun, Sebulu,
Muara Jawa, Muara
Muntai, Loa Janan,
Tenggarong Seberang,
Loa Kulu, Muara
Kaman
Sertifikasi Tanah Aset Pemerintah SKPD Jumlah sertifikat 5 5 Sertifikat - 200,000,000 Dinas Pertanahan
Kab.Kutai Kartanegara Sertifikat dan Penataan
Ruang (2017)
Fasilitasi dan Koordinasi SKPD Jumlah Pengadaan 12 Dokumen - - Dinas Pertanahan
Penyelenggaraan Pengadaan Tanah Tanah 12 Dokumen dan Penataan
Ruang (2017)
Penataan Data-data dan dokumen SKPD Jumlah Dokumen yang 50 Dokumen - - Dinas Pertanahan
pertanahan tertata 50 Dokumen dan Penataan
Ruang (2017)

Monitoring dan Evaluasi Izin Lokasi Muara Jawa, Muara Izin Lokasi 20 20 Dokumen - 173,250,000 Dinas Pertanahan
dan Izin Penetapan Lokasi Kaman, Anggana, Dokumen dan Penataan
Muara Muntai, Muara Ruang (2017)
Wis, Tenggarong
Seberang, Kembang
Janggut, Samboja,
Kenohan, Sanga-
sanga, Loa Kulu,
Sebulu, Marang Kayu,
Kota Bangun, Tabang,
Muara Badak, Loa
Janan, Tenggarong

Program Penataan penguasaan, persentase luas lahan 100 % Dinas Pertanahan


pemilikan, penggunaan dan bersertifikat dan Penataan
pemanfaatan tanah Ruang (2017)

Kegiatan Fasilitasi IP4T (Identifikasi Sebulu, Marang Kayu, Teridentifkasinya 18 Kecamatan - - Dinas Pertanahan
Penguasaan, Penggunaan, Anggana, Tabang, Penguasaan, dan Penataan
Pemanfaatan dan Pemilikan Tanah) Muara Badak, Penggunaan, Ruang (2017)
Tenggarong, Muara Pemanfaatan dan
Jawa, Tenggarong Pemilikan Tanah 18
Seberang, Muara Kecamatan
Kaman, Kembang
Janggut, Muara
Muntai, Kenohan,
Muara Wis, Kota
Bangun, Samboja, Loa
Janan, Sanga-sanga,
Loa Kulu

_______________________
315
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pembebasan Tanah, Tanam Tenggarong Luas Tanah yang harus 7,5 Hektar 9,000,000,000 - Dinas Pertanahan
Tumbuh, untuk Pembangunan dibebaskan 7,5 Hektar dan Penataan
Pasar Mangkurawang Ruang (2017)

Pembebasan lahan jalan Jongkang Jongkang Luas tanah yang harus 0 Hektar 62,000,000,000 - Dinas Pertanahan
dibebaskan 0 Hektar dan Penataan
Ruang (2017)

Pengadaan Lahan Jalan Ahmad Tenggarong Luas Tanah yang harus 0 Hektar 12,000,000,000 - Dinas Pertanahan
Dahlan-Mangkurawang dibebaskan 0 Hektar dan Penataan
Ruang (2017)

Pembebasan Lahan Bakungan Loa Loa Janan Luas tanah yang harus 0 Hektar 2,500,000,000 - Dinas Pertanahan
janan dibebaskan 0 Hektar dan Penataan
Ruang (2017)

Program Penyelesaian konflik- persentase 100 jumlah Dinas Pertanahan


konflik pertanahan penyelesaiaan kasus dan Penataan
pertanahan Ruang (2017)

Fasilitasi Penyelesaiaan Sengketa Kabupaten Jumlah yang difasilitasi 35 Kasus - 231,000,000 Dinas Pertanahan
Pertanahan 35 Kasus dan Penataan
Ruang (2017)
Fasilitasi Penyuluhan Administrasi Kabupaten Jumlah yang difasilitasi 35 Kasus - - Dinas Pertanahan
Hukum Pertanahan 35 Kasus dan Penataan
Ruang (2017)
Program Penataan penguasaan, Presentase 0 Dinas Pekerjaan
pemilikan, penggunaan dan ketersediaan lahan Umum (2017)
pemanfaatan tanah untuk jalan dan
jembatan
Pengadaan lahan Pembangunan Tenggarong, Loa tersedianya lahan 1 dokumen 12,000,000,000 - Dinas Pekerjaan
Akses Jalan Tenggarong-Loa Kulu- Janan, Loa Kulu untuk jalan dan Umum (2017)
Batuah Loa Janan jembatan 1 dokumen

Pengadaan lahan Pembangunan Tenggarong tersedianya lahan 1 dokumen 10,000,000,000 - Dinas Pekerjaan
Central Bisnis Distrik untuk jalan dan Umum (2017)
jembatan 1 dokumen

Pengadaan lahan jalan lais kec. Tenggarong tersedianya lahan 1 dokumen 12,000,000,000 - Dinas Pekerjaan
Tenggarong untuk jalan dan Umum (2017)
jembatan 1 dokumen

Pengadaan Tanah untuk Kota Bangun tersedianya lahan 1 dokumen 6,000,000,000 - Dinas Pekerjaan
Pembangunan Jalan Konstruksi Pile untuk jalan dan Umum (2017)
Slab Penghubung Jembatan Pela jembatan 1 dokumen

Pengadaan Lahan Akses Jalan Loa Kulu tersedianya lahan 1 dokumen 10,700,000,000 - Dinas Pekerjaan
Jongkang (Loa Kulu) menuju untuk jalan dan Umum (2017)
Ringroad Karang Paci Samarinda jembatan 1 dokumen

Pengadaan lahan peningkatan jalur Tenggarong tersedianya lahan 1 dokumen 1,500,000,000 - Dinas Pekerjaan
pasar mangkurawang menuju jalan untuk jalan dan Umum (2017)
pemuda jembatan 1 dokumen

_______________________
316
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pengadaan Lahan Workshop UPT Kabupaten tersedianya lahan 1 dokumen 1,000,000,000 - Dinas Pekerjaan
Peralatan dan Laboratorium untuk jalan dan Umum (2017)
jembatan 1 dokumen

Pengadaan Lahan Jembatan Jahuq Loa Kulu tersedianya lahan 1 dokumen 700,000,000 - Dinas Pekerjaan
untuk jalan dan Umum (2017)
jembatan 1 dokumen

Pengadaan Lahan Pengendalian Muara Badak tersedianya lahan 1 dokumen 3,500,000,000 - Dinas Pekerjaan
Banjir Kec. Muara Badak untuk jalan dan Umum (2017)
jembatan 1 dokumen

Pengadaan Lahan Lanjutan Samboja tersedianya lahan 1 dokumen 10,000,000,000 - Dinas Pekerjaan
Pembangunan Menuju Akses untuk jalan dan Umum (2017)
Pelabuhan Samboja jembatan 1 dokumen

Penyusunan Dokumen Sebulu tersedianya lahan 1 dokumen 1,000,000,000 - Dinas Pekerjaan


Perencanaan Lahan Jembatan untuk jalan dan Umum (2017)
Sebulu jembatan 1 dokumen

pengadaan lahan bendungan Marang Kayu tersedianya lahan 50 ha 10,000,000,000 - Dinas Pekerjaan
marang kayu bendungan marang Umum (2017)
kayu 50 ha

Administrasi Kependudukan dan Pencatatan Sipil


Meningkatnya tertib Program Penataan Administrasi Rasio Penduduk ber KTP 90 %; 100 %; Dinas
administrasi Kependudukan elektronik persatuan 73 %; 50 %; 95 Kependudukan
kependudukan masyarakat penduduk; Masyarakat %; 1.931 Unit; dan Pencatatan
yang memiliki Kartu 1.931 RT; Sipil (2016, 2017)
Keluarga; Rasio 1.931 RT
Pasangan Non Muslim
berAkta Nikah;
Persentase Kepemilikan
Akta Kematian;
Persentase Kepemilikan
Akta Kelahiran; Cakupan
RT memiliki laptop;
Cakupan RT yang
menguasai Aplikasi
Teknis Kependudukan;
Cakupan Pelayanan
Administrasi
Kependudukan ditingkat
RT berbasis SIAK

Operasional Pelayanan KTP SKPD Jumlah layanan KTP 18 Kecamatan 105,000,000 250,000,000 Dinas
Elektronik 18 Kecamatan Kependudukan
dan Pencatatan
Sipil (2016, 2017)

_______________________
317
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Peningkatan Kepemilikan Akta SKPD Jumlah Dokumen Akta 110.668 105,000,000 - Dinas
Kelahiran se-Kabupaten Kutai yang di entry 110.668 Berkas Akta Kependudukan
Kartanegara Berkas Akta Kelahiran Kelahiran dan Pencatatan
Sipil (2016, 2017)

Bimbingan Teknis Aplikasi Teknis SKPD Jumlah peserta 300 300 Orang 405,000,000 - Dinas
Kependudukan Rukun Tetangga Orang Kependudukan
(RT) se-Kabupaten Kutai dan Pencatatan
Kartanegara Sipil (2016, 2017)

Operasional Pelayanan Kartu SKPD Jumlah layanan Kartu 31.705 Lembar 105,000,000 250,000,000 Dinas
Identitas Anak (KIA) Identitas Anak (KIA) KIA Kependudukan
31.705 Lembar KIA dan Pencatatan
Sipil (2016, 2017)

Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak


Pemberdayaan Perempuan dan Meningkatnya kualitas Program keserasian kebijakan Kabupaten Layak Anak ( 50 %; 26 %; Dinas
Perlindungan Anak hidup perempuan dan peningkatan kualitas Anak dan KLA ); Persentase calon 50 Orang Pemberdayaan
anak Perempuan Legislatif dan Legislatif Perempuan dan
perempuan; Jumlah Perlindungan Anak
Kader Perempuan (2017)
Jabatan Publik dan
Politik

Fasilitasi Kabupaten Layak Anak Kabupaten Kecamatan yg 2 kec 100,000,000 250,000,000 Dinas
(KLA) menginisiasi KLA 2 kec Pemberdayaan
Perempuan dan
Perlindungan Anak
(2017)
Program Penguatan Kelembagaan Persentase SKPD yang 83,72 %; Dinas
Pengarusutamaan Gender dan Melaksanakan ARG dan 42,65 % Pemberdayaan
Anak PPRG; Partisipasi anak Perempuan dan
dalam pembangunan Perlindungan Anak
(musrenbang) (2017)

Penyusunan Data Terpilah Gender Kabupaten Jumlah Dokumen 1 1 Dokumen 60,000,000 150,000,000 Dinas
Dokumen Pemberdayaan
Perempuan dan
Perlindungan Anak
(2017)
Fasilitasi Forum anak Muara Wis, Tabang Jumlah Forum Anak 2 Forum 50,000,000 200,000,000 Dinas
(Pengarusutamaan Hak anak) Yang Terbentuk 2 Pemberdayaan
Forum Perempuan dan
Perlindungan Anak
(2017)
Fasilitasi Hari Besar Anak Kabupaten Terlaksananya 500 Anak 50,000,000 200,000,000 Dinas
Peringatan Hari Besar Pemberdayaan
Anak 500 Anak Perempuan dan
Perlindungan Anak
(2017)

_______________________
318
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Workshop Peningkatan Peran Kabupaten Terlaksananya 30 Orang 50,000,000 220,000,000 Dinas
Perempuan dalam Pengambilan Workshop Peran Pemberdayaan
Keputusan ( Jabatan Politik dan Perempuan dalam Perempuan dan
Jabatan Publik) Pengambilan Perlindungan Anak
Keputusan 30 Orang (2017)

Penguatan Pokja PUG Kabupaten Terlaksananya 12 OPD 175,000,000 175,000,000 Dinas


Penguatan POKJA PUG Pemberdayaan
12 OPD Perempuan dan
Perlindungan Anak
(2017)
Fasilitasi Pengembangan Pusat Kabupaten Persentase Pengaduan 100% 300,000,000 350,000,000 Dinas
Pelayanan Terpadu Pemberdayaan yang Terlayani 100 % Pemberdayaan
Perempuan dan Perlindungan Anak Perempuan dan
(P2TP2A) Perlindungan Anak
(2017)
Program Peningkatan Kualitas Cakupan Perempuan 68,31 %; 50 Dinas
Hidup dan Perlindungan Korban Kekerasan/KDRT %; 41,67 % Pemberdayaan
Perempuan yang Ditangani; Cakupan Perempuan dan
Partisipasi Tenaga Kerja Perlindungan Anak
Perempuan Sektor (2017)
Formal; Cakupan
Partisipasi Tenaga Kerja
Perempuan Sektor Non
Formal

Fasilitasi Upaya Perlindungan Kabupaten Terlaksananya 75 korban 65,000,000 300,000,000 Dinas


Perempuan Terhadap Tindak Fasilitasi Upaya kekerasan Pemberdayaan
Kekerasan Perlindungan Perempuan dan
Perempuan Terhadap Perlindungan Anak
Tindak Kekerasan 75 (2017)
korban kekerasan

Program pemberdayaan ekonomi Persentase Kelompok 63,6 % Dinas


perempuan Usaha Bersama Pemberdayaan
Perempuan (KUBP) Aktif Perempuan dan
Perlindungan Anak
(2017)

Bimbingan Manajemen Usaha Bagi Kabupaten Jumlah Kelompok Yang 50 KUBP 115,000,000 345,000,000 Dinas
Kelompok Usaha Bersama Bina 50 KUBP Pemberdayaan
Perempuan (KUBP) Perempuan dan
Perlindungan Anak
(2017)
Program Pemenuhan Hak - Hak Presentase anak korban 68,31 %; 50 Dinas
Anak kekerasan yang di layani %; 43,35 % Pemberdayaan
; Persentase Ruang Perempuan dan
Publik Ramah Anak Perlindungan Anak
(RPRA) tingkat (2017)
kecamatan; Persentase
fasilitasi layanan Anak
Berkebutuhan Khusus
(ABK)

_______________________
319
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Fasilitasi Forum ABK Kabupaten Jumlah Peserta 60 Org 60 Org 50,000,000 250,000,000 Dinas
Pemberdayaan
Perempuan dan
Perlindungan Anak
(2017)
Sosialisasi masalah sosial anak Kabupaten Jumlah peserta yang 300 orang 60,000,000 300,000,000 Dinas
mengikuti sosiaisasi di Pemberdayaan
sekolah 300 orang Perempuan dan
Perlindungan Anak
(2017)
Fasilitasi Penanganan masalah Kabupaten, Marang Jumlah anak korban 300 Orang 75,000,000 300,000,000 Dinas
kekerasan terhadap anak Kayu kekerasan yang di Pemberdayaan
layani 300 Orang Perempuan dan
Perlindungan Anak
(2017)
Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana
Reformasi Birokrasi Optimalnya pengendalian Program Ketahanan dan Cakupan Pus Peserta 87 Persen; Dinas
penduduk dan pelayanan Pemberdayaan Keluarga KB Anggota Peningkatan 60,5 Persen Pengendalian
keluarga berencana Pendapatan Keluarga Penduduk dan
Sejahtera (UPPKS) yg Ber- Keluarga
KB; Cakupan Keluarga Berencana (2017)
Anggota BKB, BKR, BKL
yang ber KB

Peningkatan Ketrampilan Kader SKPD KADER 15 kader 15 kader - - Dinas


dan anggota Kelompok UPPKS Pengendalian
Penduduk dan
Keluarga
Berencana (2017)

Program Pembinaan Kesertaan Cakupan Pelayanan KB 28,49 %; 30 % Dinas


ber-KB Jalur Pemerintah Keluarga Miskin; Pengendalian
Cakupan penyediaan alat Penduduk dan
dan obat Kontrasepsi Keluarga
untuk memenuhi Berencana (2017)

Pelayanan KB Gratis bagi keluarga SKPD JUMLAH PESERTA 100 100 peserta - - Dinas
miskin peserta Pengendalian
Penduduk dan
Keluarga
Berencana (2017)

Fasilitasi kegiatan TIM KB Keliling SKPD JUMLAH PESERTA 75 75 jumlah alat - - Dinas
(TKBK)Kecamatan ke Desa jumlah alat kontrasespsi Pengendalian
kontrasespsi Penduduk dan
Keluarga
Berencana (2017)

Program Peningkatan Kualitas Prosentase Peserta KB 7.390 %; 4 % Dinas


Kesehatan Reproduksi Aktif; Cakupan Pasangan Pengendalian
Usia subur yg isterinya Penduduk dan
dibawah 20 thn Keluarga
Berencana (2017)

_______________________
320
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Advokasi dan Komunikasi Informasi SKPD JUMLAH PESERTA 100 100 orang - - Dinas
dan Edukasi ( KIE ) tentang orang Pengendalian
Penyiapan kehidupan Berkeluarga Penduduk dan
Bagi Remaja (PKBR) Keluarga
Berencana (2017)

Program Peningkatan Kesertaan Tingkat Ketersediaan 3 Jumlah Dinas


KB Galciltas, wilayah khusus dan Kampung KB Pengendalian
sasaran khusus Penduduk dan
Keluarga
Berencana (2017)

Sosialisasi dan pembentukan SKPD JUMLAH KECAMATAN 5 5 kecamatan - - Dinas


Kampung KB kecamatan Pengendalian
Penduduk dan
Keluarga
Berencana (2017)

Program Advokasi, Pergerakan Cakupan penyediaan 100 % Dinas


dan Informasi informasi data mikro Pengendalian
keluarga di setiap Penduduk dan
Desa/Kelurahan 100% Keluarga
setiap tahun Berencana (2017)

Penyediaan data dan informasi SKPD JUMLAH MEDIA KIE 2 2 media KIE - - Dinas
media KIE Pengendalian
Penduduk dan
Keluarga
Berencana (2017)

Pendataan Keluarga SKPD JUMLAH DESA 3 desa 3 desa - - Dinas


Pengendalian
Penduduk dan
Keluarga
Berencana (2017)

Sosial
Daya Saing Sumber Daya Meningkatnya penanganan Program Pemberdayaan Fakir Persentase 20 % Dinas Sosial
Manusia masalah kesejahteraan Miskin, Komunitas Adat Terpencil pemberdayaan sosial (2016, 2017)
sosial (KAT) dan Penyandang Masalah bagi penyandang
Kesejahteraan Sosial (PMKS) masalah kesejahteraan
Lainnya sosial (PMKS)

Peningkatan kapasitas bagi SKPD Jumlah peserta 30 orang 75,000,000 95,000,000 Dinas Sosial (2016,
Pendamping Pemberdayaan Sosial peningkatan kapasitas 2017)
30 orang

Pemutakhiran Data Wanita Rawan Kabupaten Jumlah wanita rawan 125 orang 100,000,000 135,000,000 Dinas Sosial (2016,
Sosial Ekenomi sosial ekonomi (WRSE) 2017)
125 orang

_______________________
321
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Pelayanan dan Persentase rehabilitasi 60 % Dinas Sosial
Rehabilitasi Kesejahteraan Sosial sosial bagi korban (2016, 2017)
bencana, korban tindak
kekerasan dan
perlakuan salah

pelayanan rehabilitasi Psikososial di Kabupaten Jumlah anak dan 50 orang 350,000,000 800,000,000 Dinas Sosial (2016,
Rumah perlindungan dan Trauma perempuan korban 2017)
Centre ( RPTC ) tindak kekerasan dan
perlakuan salah yang
menerima rehabilitasi
psikososial 50 orang

Program pembinaan para Persentase pembinaan 13 % Dinas Sosial


penyandang cacat dan trauma sosial bagi penyandang (2016, 2017)
cacat dan eks trauma

Rehabilitasi sosial dan medis bagi SKPD jumlah penyandang 20 anak 50,000,000 200,000,000 Dinas Sosial (2016,
penyandang cacat dan eks trauma cacat dan eks trauma 2017)
penerima rehabilitasi
sosial dan medis 20
anak

Fasilitasi Operasional UPT Loka Bina SKPD Cakupan operasional 12 bulan 70,000,000 100,000,000 Dinas Sosial (2016,
Karya UPT Loka Bina Karya 2017)
12 bulan

Rehabilitasi Vokasional Orang SKPD Jumlah peserta 20 Orang 58,000,000 300,000,000 Dinas Sosial (2016,
Dengan Kecacatan (ODK) melalui rehabilitasi vokasional 2017)
UPT Loka Bina Karya 20 Orang

Pelayanan Kesejahteraan Sosial SKPD jumlah anak dengan 40 anak 200,000,000 400,000,000 Dinas Sosial (2016,
bagi Anak dengan Kecacatan kecacatan penerima 2017)
melalui panti pelayanan 40 anak

Program pembinaan panti Ketersediaan sarana 15 unit Dinas Sosial


asuhan/ panti jompo dan prasarana sosial (2016, 2017)
(panti asuhan, panti
jompo dan panti
rehabilitasi)

Operasional Pelayanan Anak SKPD Operasional UPT Panti 12 bulan 85,000,000 300,000,000 Dinas Sosial (2016,
melalui UPT Panti Sosial Asuhan Sosial Asuhan Anak 2017)
Anak Kutai Kartenagara Kutai Kartanegara 12
bulan

Pelayanan anak pada UPT Panti SKPD Jumlah anak asuh UPT 50 anak 1,015,000,000 1,400,000,000 Dinas Sosial (2016,
Sosial Asuhan Anak Kutai Panti Sosial Asuhan 2017)
Kartaneara Anak Kab. Kutai
Kartanegara penerima
pelayanan sosial 50
anak

_______________________
322
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Fasilitasi pelayanan sosial Lembaga SKPD Jumlah LKSA yang 15 LKSA 150,000,000 806,310,000 Dinas Sosial (2016,
Kesejahteraan Sosial Anak menerima bantuan 2017)
permakanan bagi anak
asuh 15 LKSA

Program pembinaan eks Persentase pelayanan 25 100% Dinas Sosial


penyandang penyakit sosial (eks rehabilitasi sosial bagi (2016, 2017)
narapidana, PSK, narkoba dan penyandang Tuna Sosial
penyakit sosial lainnya)

Pelayanan dan Pemulangan Orang Kabupaten, SKPD Jumlah pemulangan 300 Orang 200,000,000 600,000,000 Dinas Sosial (2016,
Terlantar (OT), Eks Napi, Eks OT, eks napi, eks 2017)
Rehabilitasi PSK dan keluarga rehabilitasi PSK dan
pasien miskin ke daerah asalnya keluarga pasien miskin
ke daerah asal 300
Orang

Program Pemberdayaan Persentase partisipasi 15 % Dinas Sosial


Kelembagaan Kesejahteraan Potensi Sumber (2016, 2017)
Sosial Kesejahteraan Sosial
(PSKS) dalam
penyelenggaraan
kesejahteraan sosial

Pembinaan Tenaga Kesejahteraan Kabupaten Jumlah TKSM dan 12 OB 207,000,000 200,000,000 Dinas Sosial (2016,
Sosial dalam Penyelenggaraan TKSK 12 OB 2017)
Kesejahteraan Sosial

Program Bantuan dan jaminan Persentase korban 100 % Dinas Sosial


kesejahteraan sosial bencana dan kelompok (2016, 2017)
rentan yang menerima
bantuan dan jaminan
kesejahteraan sosial

Penunjang Operasional Unit SKPD Operasional UPPKH 12 bulan 350,000,000 800,000,000 Dinas Sosial (2016,
Pelaksana Program Keluarga Kabupaten Kutai 2017)
Harapan (UPPKH) Kartanegara 12 bulan

Pendampingan Program Beras Kabupaten Jumlah rumah tangga 23.443 RTS 2,400,000,000 2,600,000,000 Dinas Sosial (2016,
Sejahtera (Rastra) penerima manfaat 2017)
23.443 RTS

Penanganan masalah-masalah Kabupaten Persentase korban 5.000 KK 400,000,000 700,000,000 Dinas Sosial (2016,
strategis yang menyangkut tanggap bencana yang 2017)
cepat darurat dan kejadian luar menerima bantuan
biasa selama masa tanggap
darurat 5.000 KK

Program Pelestarian nilai-nilai Persentase pelestarian 100 % Dinas Sosial


kejuangan, keperintisan dan nilai-nilai keperintisan (2016, 2017)
kesetiakawanan sosial dan kesetiakawanan
sosial

_______________________
323
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pemeliharaan Museum Perjuangan Muara Jawa, Samboja, Jumlah Museum 3.000 m2 15,000,000 650,000,000 Dinas Sosial (2016,
Merah Putih dan Taman Makam Tenggarong, Sanga- Perjuangan dan Taman 2017)
Pahlawan sanga Makam Pahlawan yang
dipelihara 3.000 m2

Penunjang Pelayanan Kabupaten Jumlah veteran dan 207 orang 150,000,000 300,000,000 Dinas Sosial (2016,
Kesejahteraan veteran dan Janda janda vetaran penerima 2017)
Veteran di Kabupaten Kutai santunan 207 orang
Kartanegara

Program Bena Kampung Etam Presentase Desa 21 % Dinas Sosial


(Desa Berketahanan Sosial Berketahanan Sosial (2016, 2017)

Operasional Sekretariat Unit SKPD Persentase layanan 12 bulan 125,000,000 500,000,000 Dinas Sosial (2016,
Pelaksana Program Bena Kampong rujukan terpadu yang 2017)
Etam Kabupaten Kutai Kartanegara ditindak lanjuti 12
(Sekretariat Teknis SLRT Kab Kutai bulan
Kartanegara)
Program Bedah Rumah Cakupan Rumah Tidak 430 unit Dinas Perumahan
Layak Huni yang di dan Kawasan
Renovasi Pemukiman
(2017)

Rehabilitasi Rumah tidak Layak Kabupaten Terbangunnya 100 Unit 1,500,000,000 - Dinas Perumahan
Huni Rehabilitasi Rumah dan Kawasan
tidak Layak Huni 100 Pemukiman (2017)
Unit

Tenaga Kerja
Meningkatnya daya saing Program Peningkatan Kompetensi Cakupan pencaker yang 3 %; 3 % Dinas Tenaga
tenaga kerja serta Tenaga Kerja dan Produktivitas dilatih berbasis Kerja dan
kesempatan dan perluasan kompetensi di 9 KLU ; Transmigrasi
kesempatan kerja Cakupan pencaker yang (2016,2017)
ditingkatan
produktivitasnya dengan
berbasis kewirausahaan
di 9 KLU

kegiatan Pelatihan keahlian / Anggana, Muara Jumlah pencari kerja 32 Orang 421,710,271 1,300,000,000 Dinas Tenaga Kerja
keterampilan tenaga kerja berbasis Muntai, Kota Bangun, yang mengikuti dan Transmigrasi
kompetensi Tenggarong, Loa Kulu pelatihan berbasis (2016,2017)
kompetensi 32 Orang

Kegiatan pelatihan produktivitas SKPD prosentase 145 orang - 1,620,000,000 Dinas Tenaga Kerja
tenaga kerja daerah peningkatan dan Transmigrasi
produktivitas tenaga (2016,2017)
kerja daerah 145 orang

_______________________
324
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Penempatan dan Cakupan tenaga kerja 0% Dinas Tenaga
Pemberdayaan Tenaga Kerja yang mendapat fasilitasi Kerja dan
penemptan dan Transmigrasi
pemberdayaan tenaga (2016,2017)
kerja

Kegiatan Pemberdayaan SKPD Peningkatan 15 - 325,000,000 Dinas Tenaga Kerja


Masyarakat melalui Tenaga Kerja kemampuan dan Transmigrasi
Mandiri (TKM) Masyarakat melalui (2016,2017)
kegiatan Tenaga Kerja
Mandiri (TKM) 15

Kegiatan Pengendalian pelayanan SKPD peningkatan 1 Paket 49,995,000 200,000,000 Dinas Tenaga Kerja
angkatan kerja AK 1 berstandart pelayanan berstandart dan Transmigrasi
ISO 2001-2008 di lingkungan ISO 2001-2008 1 Paket (2016,2017)
disnakertrans

Program Pengembangan Cakupan pekerja buruh 100 %; 100 Dinas Tenaga


Hubungan Industrial dan yang menjadi peserta Persen Kerja dan
Peningkatan Jaminan Sosial jamsostek aktif ; Transmigrasi
Tenaga Kerja Cakupan Pelayanan (2016,2017)
Kepesertaan Jamsostek

Kegiatan Fasilitasi penyelesaian SKPD Jumlah anjuran yang 100 Dokumen - 210,000,000 Dinas Tenaga Kerja
Prosedure, Penyelesaian dibuat oleh mediator dan Transmigrasi
Perselisihan hubungan industrial 100 Dokumen (2016,2017)

Kegiatan Pengumpulan data SKPD Jumlah Dokumen 4 Dokumen 76,000,000 256,000,000 Dinas Tenaga Kerja
kebutuhan hidup layak (KHL) dan Rekomendasi dan Transmigrasi
petapan upah minimum sektor Ketetapan UMK dan (2016,2017)
kabupaten (UMK dan UMSK) UMSK 4 Dokumen

Kegiatan Deteksi dini perselisihan SKPD Jumlah dokumen 44 30,000,000 - Dinas Tenaga Kerja
hubungan industrial dan mogok kerawanan HI di dan Transmigrasi
kerja perusahaan 44 (2016,2017)

Pertanian, Industri Pengolahan Meningkatnya Program Pengembangan Cakupan 1% Dinas Tenaga


dan Pariwisata produktivitas, tata kelola Kawasan/Desa/Kimtrans kawasan/desa/kimtrans Kerja dan
dan pertumbuhan sektor yang telah Transmigrasi
pertanian dalam arti luas ditata/dibangun (2016,2017)

Kegiatan pengembangan sosekbud Jumlah SP/KPB yang 0 - 75,000,000 Dinas Tenaga Kerja
Kimtrans/desa difasilitasi pengolahan dan Transmigrasi
dan pengembanganya (2016,2017)
0

kegiatan Penyelesaian SKPD jumlah masalah yang 11 kasus 50,000,000 80,000,000 Dinas Tenaga Kerja
permasalahan unit pemukiman diselesaikan 11 kasus dan Transmigrasi
transmigrasi (2016,2017)

_______________________
325
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
kegiatan Identifikasi potensi SKPD Jumlah dokumen 1 Desa - 134,000,000 Dinas Tenaga Kerja
pengembangan wilayah perencanaan dan Transmigrasi
transmigrasi swakarsa mandiri pengembangan wilayah (2016,2017)
Gerbang Raja 1 Desa

Kegiata Pembinaan Transmigrasi SKPD Cakupan Bina 150 Warga - 42,578,210 Dinas Tenaga Kerja
Swakarsa Mandiri Gerbang Raja Transmigran swakarsa dan Transmigrasi
Mandiri Gerbang Raja (2016,2017)
150 Warga

kegiatan Penyusunan Rencana SKPD Jumlah 1 Dokumen 450,000,000 500,000,000 Dinas Tenaga Kerja
kawasan desa/kimtrans (RKT) Kajian/perencanaan dan Transmigrasi
pengembangan (2016,2017)
kawasan Transmigrasi
menjadi kimtrans/desa
Mandiri 1 Dokumen

Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah


Meningkatnya ekonomi Program Pengembangan Cakupan Lembaga 13 Koperasi; 3 Dinas Koperasi
kerakyatan berbasis Kewirausahaan dan Keunggulan Keuangan Non LKM/ Koperasi; 300 dan Usaha Kecil
industri kreatif dan potensi Kompetitif Usaha Kecil Menengah LKM Terbentuk; Jumlah Koperasi Menengah (2017)
daerah LKM; Pertumbuhan
UMKM Tani dan Nelayan

Bintek Managemen Usaha Koperasi Kabupaten Jumlah Koperasi Yang 10 Koperasi 75,000,000 300,000,000 Dinas Koperasi dan
Di Bintek 10 Koperasi Usaha Kecil
Menengah (2017)

Bintek Pengembangan Usaha Kabupaten Jumlah koperasi Yang 3 Koperasi 50,000,000 450,000,000 Dinas Koperasi dan
Komoditi Jagung Bagi Koperasi Menangani Pasca Usaha Kecil
Panen Jagung 3 Menengah (2017)
Koperasi

Pelatihan Bisnis Plan Bagi koperasi Kabupaten Jumlah Koperasi Yang 30 Koperasi 75,000,000 200,000,000 Dinas Koperasi dan
Dan UMKM Mempunyai Usaha Kecil
Perencanaan 30 Menengah (2017)
Koperasi

Monitoring Dan Evaluasi Koperasi Muara Wis, Kota Jumlah koperasi Yang 29,93 150,000,000 176,000,000 Dinas Koperasi dan
Penerima Dana Bergulir Dan Bangun, Samboja, Loa Di Monitor 29,93 Koperasi/LPD Usaha Kecil
Pengelolaan Dana KUKP Tahun Janan, Sanga-sanga, Koperasi/LPD Menengah (2017)
2006 Loa Kulu, Sebulu,
Marang Kayu,
Tenggarong, Muara
Badak, Anggana,
Tenggarong Seberang,
Muara Jawa, Muara
Kaman, Kembang
Janggut, Muara
Muntai, Kenohan

_______________________
326
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Monitoring Dan Evaluasi Usaha Muara Muntai, Jumlah Usaha 64 Koperasi 100,000,000 310,750,000 Dinas Koperasi dan
Koperasi Kenohan, Muara Wis, Koperasi Yang Di Usaha Kecil
Kota Bangun, Monev 64 Koperasi Menengah (2017)
Samboja, Loa Janan,
Sanga-sanga, Loa
Kulu, Sebulu,
Anggana, Marang
Kayu, Tabang, Muara
Badak, Tenggarong,
Muara Jawa, Muara
Kaman, Kembang
Janggut, Tenggarong
Seberang

Fasilitasi Pembiayaan Modal Sebulu, Tenggarong, Jumlah Koperasi Dan 36,14 100,000,000 250,000,000 Dinas Koperasi dan
Melalui LK Dan CSR Loa Janan, Loa Kulu, UMKM Yang Mengikuti Koperasi/UMK Usaha Kecil
Tenggarong Seberang Fasilitasi Pembiayaan M Menengah (2017)
Dari LK Dan CSR 36,14
Koperasi/UMKM

Program Pengembangan Sistem Jumlah Kemitraan 5 Koperasi; Dinas Koperasi


Pendukung Usaha Bagi Usaha Koperasi dengan Bank; 1.644 UMKM dan Usaha Kecil
Mikro Kecil Menengah Cakupan Bina UMKM Menengah (2017)

Pendampingan Pembangunan PLUT Kabupaten Jumlah sarana 1 Sistem 50,000,000 - Dinas Koperasi dan
(Pusat Layanan Usaha Terpadu) pendukung PLUT 1 Usaha Kecil
Sistem Menengah (2017)

Pendampingan Pembangunan Kabupaten Jumlah sarana 1 Unit 50,000,000 - Dinas Koperasi dan
Pasar Koperasi pendukung 1 Unit Usaha Kecil
Menengah (2017)

Pendampingan Penerbitan IUMK Samboja, Muara Jumlah IUMK 100 100 Koperasi 222,186,600 25,000,000 Dinas Koperasi dan
Dan Pengembangan UKM Center Badak Koperasi Usaha Kecil
Menengah (2017)

Pendampingan Pelatihan Anggana, Sebulu, Loa Jumlah wirausaha yang 120 Orang 75,000,000 75,000,000 Dinas Koperasi dan
Wirausaha Bagi UMKM Janan dilatih 120 Orang Usaha Kecil
Menengah (2017)

Fasilitasi Jaringan Kemitraan Bagi Loa Kulu, Kota Jumlah Kemitraan 60 60 UMKM 75,000,000 150,000,000 Dinas Koperasi dan
UMKM Bangun, Loa Janan UMKM Usaha Kecil
Menengah (2017)

_______________________
327
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pendataan Wira Usaha Baru, Tani Loa Kulu, Marang Jumlah WUB, UMK Tani 180 WUB, Tani, 132,500,000 200,000,000 Dinas Koperasi dan
Nelayan Dan Pelatihan Peningkatan Kayu, Samboja, Muara dan Nelayan 180 WUB, Nelayan Usaha Kecil
Usaha Kecil Badak, Muara Jawa, Tani, Nelayan Menengah (2017)
Kembang Janggut,
Sebulu, Muara Kaman,
Kenohan, Tabang,
Muara Muntai, Sanga-
sanga, Kota Bangun,
Tenggarong, Muara
Wis, Anggana,
Tenggarong Seberang,
Loa Janan

Pelatihan Kewirausahaan Bagi Usia Samboja, Muara Wis Jumlah Wirausaha 40 wub 100,000,000 350,000,000 Dinas Koperasi dan
Produktif Dan Masyarakat Miskin Baru 40 wub Usaha Kecil
Menengah (2017)

Program Peningkatan Kualitas Pertumbuhan Koperasi; 659 Koperasi; Dinas Koperasi


Kelembagaan Koperasi Jumlah Koperasi Aktif; 535 Koperasi; dan Usaha Kecil
Jumlah Koperasi 33 Koperasi; Menengah (2017)
Berprestasi; Cakupan 329 Koperasi
Bina Koperasi

Revitalisasi Organisasi dan tata Kabupaten, Sanga- Jumlah Koperasi Yang 50 Koperasi 100,000,000 487,500,000 Dinas Koperasi dan
laksana koperasi sanga, Loa Kulu, Di Revitalisasi 50 Usaha Kecil
Sebulu, Marang Kayu, Koperasi Menengah (2017)
Tabang, Muara Badak,
Tenggarong, Muara
Jawa, Anggana, Muara
Kaman, Kembang
Janggut, Tenggarong
Seberang, Muara
Muntai, Kenohan,
Muara Wis, Kota
Bangun, Samboja, Loa
Janan

Fasilitasi Dekopinda Dan Bantuan Kabupaten, Jumlah Fasilitasi Dan 1,1 Kegiatan, 138,430,479 500,000,000 Dinas Koperasi dan
Modal Untuk Koperasi Kelurahan Tenggarong Sarana Prasarana Paket Usaha Kecil
Tenggarong Penunjang Kegiatan Menengah (2017)
Usaha Koperasi 1,1
Kegiatan, Paket

Sosialisasi Pemahaman Prinsip- Kenohan, Tenggarong Jumlah Peserta Dan 60 Orang 95,000,000 150,000,000 Dinas Koperasi dan
Prinsip Perkoperasian Dan Seberang Hari Serta Jumlah Usaha Kecil
Pelatihan Pengurus Koperasi Pengurus Koperasi Menengah (2017)
Dikecamatan Sanga - Sanga Terlatih 60 Orang

Pengawasan dan Pemeriksaan Kabupaten Jumlah koperasi Yang 15 Koperasi 75,000,000 112,500,000 Dinas Koperasi dan
Koperasi Di Awasi 15 Koperasi Usaha Kecil
Menengah (2017)

_______________________
328
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pengawasan dan Pemeriksaan Kabupaten Jumlah KSP / USP 15 KSP / USP 75,000,000 112,500,000 Dinas Koperasi dan
KSP/USP Yang Di Awasi 15 KSP / Usaha Kecil
USP Menengah (2017)

Rapat Koordinasi Pengawasan Kabupaten Jumlah Rapat 9 9 Kegiatan 50,000,000 90,000,000 Dinas Koperasi dan
Kegiatan Usaha Kecil
Menengah (2017)

Penilaian Kinerja Koperasi Kabupaten Jumlah Koperasi Yang 20 Koperasi 100,000,000 350,000,000 Dinas Koperasi dan
Sesuai SPJ Koperasi 20 Usaha Kecil
Koperasi Menengah (2017)

Penanaman Modal
Investasi dan Kerjasama Miningkatnya daya saing Program Peningkatan Promosi dan Jumlah Investor 65 % Dinas Penanaman
Pembiayaan Pembangunan investasi daerah Kerjasama Investasi berskala nasional Modal dan
Daerah (PMDN/PMA) Pelayanan
Terpadu Satu
Pintu (2017)

Pameran Promosi Dalam Daerah, SKPD, Tenggarong, Jumlah Event 4 Event 75,000,000 1,500,000,000 Dinas Penanaman
Dalam Negeri, Luar Negeri, dan Sanga-sanga, Pameran Dalam Modal dan
Forum Bisnis Tenggarong Seberang Daerah 4 Event Pelayanan Terpadu
Satu Pintu (2017)

Program Peningkatan Iklim Tingkat Pertumbuhan 45 % Dinas Penanaman


Investasi dan Realisasi Investasi Nilai Investasi Modal dan
Pelayanan
Terpadu Satu
Pintu (2017)

Pemantauan Pelaksanaan SKPD Jumlah perusahaan 50 perusahaan 125,000,000 200,000,000 Dinas Penanaman
Penanaman Modal yang dipantau 50 Modal dan
perusahaan Pelayanan Terpadu
Satu Pintu (2017)

Kebudayaan
Pertanian, Industri Pengolahan Meningkatnya Program Pengembangan Nilai FALSE FALSE Dinas Pendidikan
dan Pariwisata pengembangan seni dan Budaya dan Kebudayaan
budaya lokal dalam rangka (2017)- br
mendukung destinasi
wisata dan kelestarian
tradisi kehidupan
masyarakat

Pelestarian dan aktualisasi Adat Kabupaten jumlah kelompok adat 3 upacara adat 250,000,000 - Dinas Pendidikan
Budaya Daerah 3 upacara adat dan Kebudayaan
(2017)- br
Ekspedisi situs cagar budaya Kabupaten Jumlah yang mengikuti 90 orang 100,000,000 - Dinas Pendidikan
Ekspedisi 90 orang dan Kebudayaan
(2017)- br

_______________________
329
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Lawatan Sejarah Kabupaten jumlah siswa 100 100 orang 100,000,000 - Dinas Pendidikan
orang dan Kebudayaan
(2017)- br
Program Pengelolaan Kekayaan FALSE FALSE Dinas Pendidikan
Budaya dan Kebudayaan
(2017)- br

Pengelolaan Museum Kayu dan Muara Kaman, Jumlah Museum yang 2 Museum 200,000,000 - Dinas Pendidikan
Museum Muara Kaman Tenggarong dikelola 2 Museum dan Kebudayaan
(2017)- br

Pengelolaan Cagar Budaya Muara Kaman, Jumlah yang di kelola 25 Cagar 200,000,000 - Dinas Pendidikan
Tenggarong 25 Cagar Budaya Budaya dan Kebudayaan
(2017)- br
Zonasi kawasan situs cagar budaya Kabupaten Jumlah Dokumen 1 1 Kawasan 100,000,000 - Dinas Pendidikan
kutai kartanegara Kawasan dan Kebudayaan
(2017)- br
Pelestarian dan Pemanfaatan Situs Kabupaten jumlah kawasan 4 4 Kawasan 200,000,000 - Dinas Pendidikan
cagar budaya Kawasan dan Kebudayaan
(2017)- br
Sosialisasi Kebudayaan Pada Kabupaten jumlah peserta 100 100 orang 100,000,000 - Dinas Pendidikan
Bidang Pendidikan orang dan Kebudayaan
(2017)- br
Registrasi Cagar Budaya Kab.Kutai Kabupaten jumlah cagar budaya 37 Cagar 100,000,000 - Dinas Pendidikan
Kartanegara 37 Cagar Budaya Budaya dan Kebudayaan
(2017)- br
Program Pengelolaan Keragaman FALSE FALSE Dinas Pendidikan
Budaya dan Kebudayaan
(2017)- br

Pergelaran Kesenian Daerah Kabupaten Jumlah Kelompok seni 5 Pergelaran 200,000,000 - Dinas Pendidikan
yang melaksanakan dan Kebudayaan
pergelaran 5 (2017)- br
Pergelaran

Fasilitasi Hibah Daerah Kabupaten Jumlah Kelompok seni 10 Kelompok 100,000,000 - Dinas Pendidikan
10 Kelompok Seni Seni dan Kebudayaan
(2017)- br

Pembinaan Kesenian Daerah Kabupaten Jumlah Kelompok seni 100 orang 200,000,000 - Dinas Pendidikan
yang mengikuti dan Kebudayaan
pembinaan kesenian (2017)- br
daerah 100 orang

Pembinaan dan Pengembangan Kabupaten Jumlah siswa yang 100 orang 150,000,000 - Dinas Pendidikan
Bahasa dan Sastra Daerah mengikuti pembinaan dan Kebudayaan
100 orang (2017)- br

Rapat koordinasi dan Konsultasi Kabupaten Jumlah rapat dan 5 Kegiatan 200,000,000 - Dinas Pendidikan
koordinasi yang di dan Kebudayaan
laksanakan 5 Kegiatan (2017)- br

_______________________
330
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyusunan Kurikulum Muatan Kabupaten Dokumen kurikulum 1 Dokumen 300,000,000 - Dinas Pendidikan
lokal Bahasa Kutai Mulok bahasa kutai 1 dan Kebudayaan
Dokumen (2017)- br

Misi Kesenian Daerah Kabupaten Jumlah seni yang di 2 Event 1,500,000,000 - Dinas Pendidikan
tampilkan 2 Event dan Kebudayaan
(2017)- br
Kepemudaan dan Olahraga
Daya Saing Sumber Daya Meningkatnya prestasi dan Program Pengembangan tenaga keolahragaan 90 orang Dinas
Manusia kreativitas pemuda dan Kebijakan dan Manajemen Olah yang bersertifikasi Kepemudaan dan
olahraga Raga Olahraga
(2016,2017)
Pelatihan IPTEK Keolahragaan SKPD Jumlah guru olahraga 30 orang 145,000,000 150,000,000 Dinas Kepemudaan
yang memiliki wawasan dan Olahraga
IPTEK 30 orang (2016,2017)

Pelatihan Instruktur Senam SKPD Jumlah pelaku 30 orang 145,000,000 150,000,000 Dinas Kepemudaan
Kesegaran Jasmani olahraga yang memiliki dan Olahraga
kompetensi 30 orang (2016,2017)

Program peningkatan peran serta cakupan bina 18,7 % Dinas


kepemudaan kepemudaan Kepemudaan dan
Olahraga
(2016,2017)
Penyelenggaraan Paskibraka SKPD Jumlah Peserta Seleksi 630 peserta 1,850,000,000 2,900,000,000 Dinas Kepemudaan
dan Diklat Paskibraka dan Olahraga
630 peserta (2016,2017)

Pembinaan dan Penilaian pemuda SKPD Jumlah Pemuda 5 pemuda 100,000,000 350,000,000 Dinas Kepemudaan
Pelopor Pelopor 5 pemuda dan Olahraga
(2016,2017)

Jambore Pemuda SKPD Jumlah peserta 60 peserta 100,000,000 500,000,000 Dinas Kepemudaan
jambore pemuda JPI, dan Olahraga
BPAP, JPD 60 peserta (2016,2017)

Peningkatan Keimanan dan SKPD Jumlah pemuda yang 50 peserta 125,000,000 250,000,000 Dinas Kepemudaan
Ketaqwaan Kepemudaan dilatih 50 peserta dan Olahraga
(2016,2017)

Program peningkatan upaya fasiltasi penumbuhan 1.000 orang; 5 Dinas


penumbuhan kewirausahaan dan wirausaha pemuda orang Kepemudaan dan
kecakapan hidup pemuda mandiri; fasilitasi Olahraga
pengembangan (2016,2017)
wirausaha pemuda
menjadi usaha yang
mandiri

Pelatihan Kewirausahaan Pemuda SKPD Jumlah Peserta 300 orang 150,000,000 350,000,000 Dinas Kepemudaan
Pelatihan Pemuda 300 dan Olahraga
orang (2016,2017)

_______________________
331
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pelatihan Keterampilan Pemuda SKPD Jumlah Peserta 20 orang 175,000,000 800,000,000 Dinas Kepemudaan
Pelatihan Keterampilan dan Olahraga
Pemuda 20 orang (2016,2017)

Program upaya pencegahan fasilitasi pemuda dalam 4 % Dinas


penyalahgunaan narkoba pembangunan karakter Kepemudaan dan
dan peningkatan kualitas Olahraga
jasmani (2016,2017)

Penyuluhan Tentang Bahaya SKPD Jumlah Pemuda 100 pemuda 130,000,000 400,000,000 Dinas Kepemudaan
Narkoba Bagi Pemuda (Pelajar) yang dan Olahraga
mengikuti Penyuluha (2016,2017)
Narkoba 100 pemuda

Program Peningkatan Sarana dan persentase 95,49 % Dinas


Prasarana Olah Raga ketersediaan sarana dan Kepemudaan dan
prasarana olahraga Olahraga
(2016,2017)
Fasilitasi Penyediaan Sarana dan Tenggarong, Loa Kulu, Jumlah Sarana 26 sarana 230,000,000 500,000,000 Dinas Kepemudaan
Prasarana Olahraga Muara Jawa, Samboja, Olahraga Yang olahraga dan Olahraga
Loa Janan, Kota Diserahkan (2016,2017)
Bangun, Kembang Kemasyarakat 26
Janggut, Kenohan sarana olahraga

Program Peningkatan Sarana dan kecamatan yang 3 unit Dinas


Prasarana Kepemudaan memiliki sarana dan Kepemudaan dan
prasarana kepemudaan Olahraga
(2016,2017)
Fasilitasi Penyediaan Sarana Tenggarong Seberang, Jumlah Sarana 10 sarana 135,000,000 300,000,000 Dinas Kepemudaan
Penunjang Kegiatan Kepemudaan Kenohan, Muara Jawa, Pemuda Yang dan Olahraga
Muara Kaman, Sebulu, Diserahkan (2016,2017)
Muara Muntai, Sanga- Kemasyarakat 10
sanga, Tenggarong, sarana
Muara Wis, Samboja

Program Pemeliharaan Sarana persentase sarana dan 100 % Dinas


Prasarana Olahraga prasarana olahraga yang Kepemudaan dan
dipelihara Olahraga
(2016,2017)
Pemeliharaan Gedung Komplek SKPD Jumlah Sarana dan 1 sarana 1,150,000,000 2,700,000,000 Dinas Kepemudaan
Stadion Rondong Demang Prasarana yang dan Olahraga
Tenggarong dipelihara 1 sarana (2016,2017)

Pemeliharaan Gedung Komplek SKPD Jumlah Sarana dan 1 sarana 1,290,000,000 4,700,000,000 Dinas Kepemudaan
Stadion Aji Imbut Tenggarong Prasarana Gedung dan Olahraga
Seberang Stadion Aji Imbut 1 (2016,2017)
sarana

_______________________
332
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Pembinaan dan cakupan bina atlit lokal; 30 %; 56 Dinas
Pemasyarakatan Olah Raga atlit pelajar yang dibina; orang; 35 Kepemudaan dan
atlit olahraga tradisional orang; 77 % Olahraga
yang berprestasi; (2016,2017)
persentase penduduk
yang melakukan
kegiatan olahraga

Pusat Pembinaan dan Latihan SKPD jumlah atlit pelajar 40 atlet pelajar 2,100,000,000 4,000,000,000 Dinas Kepemudaan
Olahraga Pelajar Daerah Kukar yang dibina 40 atlet dan Olahraga
(PPLPD-Kukar) pelajar (2016,2017)

Fasilitasi Olahraga Masyarakat SKPD Jumlah Atlet Olahraga 30 atlet 100,000,000 370,000,000 Dinas Kepemudaan
Tradisional 30 atlet dan Olahraga
(2016,2017)

Pemanduan Bakat Olahraga (Sport SKPD Jumlah bibit 200 atlet 150,000,000 150,000,000 Dinas Kepemudaan
Talent Scouting); olahragawan yang dan Olahraga
berbakat 200 atlet (2016,2017)

Lomba Olahraga Tradisional (Oltrad) SKPD Jumlah Atlet Olah raga 900 atlet 635,000,000 635,000,000 Dinas Kepemudaan
Tradisional yang dan Olahraga
berprestasi 900 atlet (2016,2017)

Program Pembinaan dan FALSE FALSE Dinas


Pengembangan Organisasi Kepemudaan dan
Kepramukaan Olahraga
(2016,2017)
Pendidikan Pelatihan dan Kursus - SKPD jumlah peserta 400 peserta 135,000,000 1,500,000,000 Dinas Kepemudaan
kursus Kepramukaan pendidikan pelatihan dan Olahraga
dan kursus (2016,2017)
kepramukaan 400
peserta

Program Peningkatan Sarana dan FALSE FALSE Dinas Pekerjaan


Prasarana Olah Raga Umum (2017)

Peningkatan Sarana dan Prasarana Kabupaten, Tersedianya Sarana 1 dokumen 500,000,000 - Dinas Pekerjaan
Olahraga Kecamatan Tenggarong 1 Tenggarong dan Prasarana Umum (2017)
Olahraga Kecamatan
Tenggarong 1 dokumen

Ketentraman, Ketertiban Umum dan Perlindungan Masyarakat


Reformasi Birokrasi Optimalnya kerjasama Program peningkatan keamanan Cakupan Penanganan 100 %; 100 % Badan Kesatuan
pemerintah, masyarakat dan kenyamanan lingkungan Gejolak Masyarakat; Bangsa, Politik
dan dunia usaha untuk Cakupan Penanganan dan Masyarakat
menjaga keamanan, Konflik (2016, 2017)
ketertiban dan
kesiapsiagaan
penanggulangan bencana

_______________________
333
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Fasilitasi Kewaspadaan di Daerah Muara Wis, Loa Janan, Jumlah dokumen 25 Dokumen 150,000,000 520,000,000 Badan Kesatuan
Samboja, Loa Kulu, penanganan konflik 25 Bangsa, Politik dan
Sanga-sanga, Marang Dokumen Masyarakat (2016,
Kayu, Sebulu, Muara 2017)
Badak, Anggana,
Tabang, Kembang
Janggut, Tenggarong,
Muara Jawa, Kenohan,
Tenggarong Seberang,
Muara Kaman, Muara
Muntai, Kota Bangun

Pemantauan Dampak Sebulu, Marang Kayu, Jumlah lokasi 18 Kecamatan 75,000,000 220,000,000 Badan Kesatuan
Kenaikan/Kelangkaan Harga dan Tabang, Muara Badak, pemantauan 18 Bangsa, Politik dan
Barang Pasar Tenggarong, Muara Kecamatan Masyarakat (2016,
Jawa, Kembang 2017)
Janggut, Muara
Kaman, Kenohan,
Muara Muntai,
Anggana, Kota
Bangun, Tenggarong
Seberang, Muara Wis,
Samboja, Loa Janan,
Sanga-sanga, Loa Kulu

Program pengembangan wawasan Persentase Aparatur dan 40 %; 40 % Badan Kesatuan


kebangsaan Masyarakat Yang Bangsa, Politik
Memiliki Pemahaman dan Masyarakat
Ketahanan Ekososbud; (2016, 2017)
Persentase Aparatur dan
Masyarakat Yang
Memiliki Pemahaman
Wasbang

Pembinaan Pembauran dan Marang Kayu Jumlah peserta 100 100 orang 75,000,000 160,000,000 Badan Kesatuan
Kewarganegaraan orang Bangsa, Politik dan
Masyarakat (2016,
2017)
Program peningkatan Jumlah kasus penyakit 210 kasus Badan Kesatuan
pemberantasan penyakit masyarakat Bangsa, Politik
masyarakat (pekat) dan Masyarakat
(2016, 2017)

Penyuluhan Pencegahan Penyakit Loa Janan Jumlah peserta 100 orang 75,000,000 250,000,000 Badan Kesatuan
Masyarakat di Bidang Sosial Budaya penyuluhan 100 orang Bangsa, Politik dan
Masyarakat (2016,
2017)

_______________________
334
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program pendidikan politik Partisipasi Masyarakat 67 %; 75 %; Badan Kesatuan
masyarakat Dalam Pemilu; 100 % Bangsa, Politik
Persentase Ormas Yang dan Masyarakat
Tertib Administrasi; (2016, 2017)
Persentase Parpol Yang
Tertib Administrasi

Fasilitasi Pelaksanaan Pemilihan Anggana, Tabang, Jumlah peserta 100 100 orang 100,000,000 531,970,000 Badan Kesatuan
Umum Muara Badak, orang 18 kecamatan Bangsa, Politik dan
Kembang Janggut, Jumlah lokasi Masyarakat (2016,
Tenggarong, Muara monitoring 18 2017)
Jawa, Kenohan, kecamatan
Tenggarong Seberang,
Muara Kaman, Kota
Bangun, Muara
Muntai, Loa Janan,
Loa Kulu, Muara Wis,
Samboja, Sanga-
sanga, Sebulu,
Marang Kayu

Fasilitasi, Verifikasi dan Monev Kembang Janggut, Jumlah Ormas 30 30 Ormas 50,000,000 234,050,000 Badan Kesatuan
Hibah dan Bantuan Sosial Ormas Tenggarong Seberang, Ormas Bangsa, Politik dan
Muara Kaman, Masyarakat (2016,
Kenohan, Muara 2017)
Muntai, Kota Bangun,
Muara Wis, Loa Janan,
Samboja, Loa Kulu,
Sanga-sanga, Marang
Kayu, Sebulu, Muara
Badak, Tabang,
Anggana, Tenggarong,
Muara Jawa

Fasilitasi, Verifikasi dan Monev SKPD, Muara Wis, Jumlah dokumen dan 8 Dokumen 100,000,000 234,050,000 Badan Kesatuan
Bantuan Keuangan dan Kegiatan Kota Bangun, monev 8 Dokumen Bangsa, Politik dan
Partai Politik Samboja, Loa Janan, Masyarakat (2016,
Sanga-sanga, Loa 2017)
Kulu, Sebulu, Marang
Kayu, Tabang, Muara
Badak, Tenggarong,
Muara Jawa, Anggana,
Tenggarong Seberang,
Muara Kaman,
Kembang Janggut,
Muara Muntai,
Kenohan

_______________________
335
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program pencegahan dini dan Cakupan Deteksi Dini 100 %; 100 % Dinas Pemadam
penanggulangan korban bencana bencana alam; Cakupan Kebakaran dan
alam pelayanan penanganan Penanggulangan
korban bencana alam Bencana (2017) br

Sosialisasi dan Penyuluhan SKPD, Kenohan, Jumlah masyarakat 120 Orang 140,000,000 250,000,000 Dinas Pemadam
Kebencanaan Marang Kayu, Kota yang mengikuti Kebakaran dan
Bangun sosialisasi dan Penanggulangan
penyuluhan 120 Orang Bencana (2017) br

Fasilitasi persiapan Desa Tangguh Kota Bangun, Muara Desa Tangguh 2 Desa 200,000,000 532,400,000 Dinas Pemadam
Bencana Kaman Bencana 2 Desa Kebakaran dan
Penanggulangan
Bencana (2017) br

Program rehabilitasi dan Cakupan Rehabilitasi 100 % Dinas Pemadam


rekonstruksi penanggulangan dan Rekonstruks Kebakaran dan
bencana Penanggulangan
Bencana (2017) br

Rehabilitasi bagi korban bencana Kabupaten, SKPD Jumlah persentase 11 Persen 70,000,000 181,500,000 Dinas Pemadam
Kegiatan rehabilitasi Kebakaran dan
dan Rekontruksi 11 Penanggulangan
Persen Bencana (2017) br

Program pencegahan dan FALSE FALSE Dinas Pemadam


kesiapsiagaan penanggulangan Kebakaran dan
bencana Penanggulangan
Bencana (2017) br

Pembuatan Baliho Informasi Kabupaten Papan Informasi 4 Buah 100,000,000 263,175,000 Dinas Pemadam
Kebencanaan Kebencanaan 4 Buah Kebakaran dan
Penanggulangan
Bencana (2017) br

Program Tanggap Darurat Persentase penanganan 100 % Dinas Pemadam


Penanggulangan Bencana bencana Kebakaran dan
Penanggulangan
Bencana (2017) br

Tanggap Darurat Bencana Kabupaten Jumlah Persentase 100 Persen 1,000,000,000 2,000,000,000 Dinas Pemadam
Kebakaran tanggap darurat Kebakaran dan
bencana 100 Persen Penanggulangan
Bencana (2017) br

Tanggap Darurat Bencana Alam/ Kabupaten Jumlah tingkat waktu 100 Persen 650,000,000 1,750,000,000 Dinas Pemadam
Non Alam tanggap darurat Kebakaran dan
bencana 100 Persen Penanggulangan
Bencana (2017) br

_______________________
336
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pengerahan Peralatan/Logistik dan Kabupaten Jumlah Paket Bantuan 220 Paket 500,000,000 1,331,000,000 Dinas Pemadam
Pemenuhan Kebutuhan dasar Logistik dan kebutuhan Kebakaran dan
dasar 220 Paket Penanggulangan
Bencana (2017) br

Otonomi Daerah, Pemerintahan Umum dan Perangkat Daerah


Meningkatkan kapasitas Program Peningkatan dan Penyampaian LKPD 1 dokumen; 1 Badan Pengelola
pemerintahan daerah dari Pengembangan Pengelolaan tepat waktu; Tertib dokumen; 100 Keuangan dan
segi kelembagaan, Keuangan Daerah---- administrasi BMD; %; 100 % Aset Daerah (2016-
profesionalisme, Cakupan pemanfaatan 2017)
sumberdaya aparatur, dan BMDyang potensial;
keuangan daerah dalam Tingkat standarisasi
kerangka pelayanan publik belanja SKPD
yang primas dan
kondusifitas daerah

Koordinasi Teknis Pengelolaan Kas Meningkatkan Kwalitas 30 orang 200,000,000 350,000,000 Badan Pengelola
Daerah Pelayanan Pengelolaan Keuangan dan Aset
Kas Daerah 30 orang Daerah (2016-
2017)

Penyusunan rancangan peraturan SKPD Terwujudnya 1 Perda 150,000,000 300,000,000 Badan Pengelola
daerah tentang Penyampaian Keuangan dan Aset
pertanggungjawaban pelaksanaan Pertanggungjawaban Daerah (2016-
APBD Kepala Daerah Kepada 2017)
DPRD Tepat Waktu 1
Perda

Fasilitasi dan koordinasi penyertaan SKPD tersedianya data dan 0 Laporan 150,000,000 325,000,000 Badan Pengelola
modal laporan atas Keuangan dan Aset
pelaksanaan Daerah (2016-
penyertaan modal 0 2017)
Laporan

Fasilitasi dan Koordinasi SKPD Meningkatnya kualitas 54 SKPD 150,000,000 1,000,000,000 Badan Pengelola
Pengelolaan SPP SKPKD pelayanan dan Keuangan dan Aset
pengelolaan SPP Daerah (2016-
SKPKD 54 SKPD 2017)

Fasilitasi dan Koordinasi Bidang SKPD Jumlah cakupan 75 orang 200,000,000 650,000,000 Badan Pengelola
Perbendaharaan Fasiltasi dan Keuangan dan Aset
Koordinasi 75 orang Daerah (2016-
2017)
Rekonsiliasi Penerimaan dan SKPD Meningkatnya opini 1 Dokumen 74,000,000 200,000,000 Badan Pengelola
Belanja secara berkala yang diberikan BPK-RI Keuangan dan Aset
atas LKPD Kab Kukar 1 Daerah (2016-
Dokumen 2017)

Fasilitasi Pelayanan dan Kabupaten Tersedianya Fasilitasi 54 SKPD 500,000,000 1,050,000,000 Badan Pengelola
Pengelolaan LKDSE Pelayanan Keuangan Keuangan dan Aset
Secara Elektronik 54 Daerah (2016-
SKPD 2017)

_______________________
337
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyusunan Peraturan Daerah SKPD Terlaksananya 1 Perda 1,250,000,000 2,500,000,000 Badan Pengelola
Tentang Perubahan APBD Pengelolaan Keuangan Keuangan dan Aset
Daerah 1 Perda Daerah (2016-
2017)

Penyusunan Peraturan Bupati SKPD Terlaksananya 1 Perbup 400,000,000 1,350,000,000 Badan Pengelola
Tentang Penjabaran APBD Pengelolaan Keuangan Keuangan dan Aset
Daerah 1 Perbup Daerah (2016-
2017)

Penyusunan Peraturan Bupati SKPD Terlaksananya 1 Perbup 400,000,000 1,050,000,000 Badan Pengelola
Tentang Penjabaran Perubahan Pengelolaan Keuangan Keuangan dan Aset
APBD Daerah 1 Perbup Daerah (2016-
2017)

Koordinasi Teknis Pengelolaan Tersedianya Aparatur 100 orang 300,000,000 900,000,000 Badan Pengelola
Keuangan Daerah Yang Handal 100 orang Keuangan dan Aset
Daerah (2016-
2017)
Penyusunan Surat Edaran Kepala SKPD Terlaksananya 200 buku 350,000,000 600,000,000 Badan Pengelola
Daerah Tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Keuangan dan Aset
Penyusunan RKA-SKPD/PPKD daerah 200 buku Daerah (2016-
2017)

Evaluasi Rancangan Peraturan SKPD Terlaksananya 1 SK Gubernur 150,000,000 1,187,745,000 Badan Pengelola
Daerah Tentang APBD Pengelolaan Keuangan Keuangan dan Aset
daerah 1 SK Gubernur Daerah (2016-
2017)

Sosialisasi Surat Edaran Bupati Kabupaten Terlaksananya 2 kali 400,000,000 650,000,000 Badan Pengelola
tentang Pedoman Penyusunan Pengelolaan Keuangan Keuangan dan Aset
RKA/RKAP-SKPD dan DPA/DPPA- daerah 2 kali Daerah (2016-
SKPD 2017)

Fasilitasi dan Koordinasi SKPD Jumlah orang yg 35 orang 113,870,000 300,000,000 Badan Pengelola
Pengelolaan Keuangan Pada PPK- melaksanakan Keuangan dan Aset
SKPD BPKAD Koordinasi 35 orang Daerah (2016-
2017)
Rekonsiliasi Penganggaran Daerah SKPD Terlaksananya 101 SKPD 200,000,000 650,000,000 Badan Pengelola
Pengelolaan Keuangan Keuangan dan Aset
daerah 101 SKPD Daerah (2016-
2017)

Peningkatan Pelayanan di Sub SKPD Terlaksananya 0 100,000,000 300,000,000 Badan Pengelola


Pelayanan Belanja Langsung Pengelolaan Keuangan Keuangan dan Aset
Daerah 0 Daerah (2016-
2017)
Tata Kelola Kearsipan Bidang SKPD Terlaksananya 0 200,000,000 600,000,000 Badan Pengelola
Perbendaharaan pengelolaan dokumen Keuangan dan Aset
aset daerah 0 Daerah (2016-
2017)

_______________________
338
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Peningkatan Pengelolaan Cakupan Pengelolaan 85 % Badan Pengelola
dan Pengembangan Aset daerah dan Pengembangan Aset Keuangan dan
daerah Aset Daerah (2016-
2017)

Fasilitasi Pengamanan Barang Milik Jumlah BMD yang 1 BMD 150,000,000 500,000,000 Badan Pengelola
Daerah diamankan 1 BMD Keuangan dan Aset
Daerah (2016-
2017)
Inventarisasi Aset Pengelola Kabupaten Jumlah Laporan 1 Dokumen 100,000,000 - Badan Pengelola
didalam dan diluar Wilayh Kab. Inventarisasi Aset 1 Keuangan dan Aset
Kukar Dokumen Daerah (2016-
2017)
Fasilitasi Penghapusan BMD SKPD Jumlah BMD yang 1.000 bmd 200,000,000 323,000,000 Badan Pengelola
dihapus 1.000 bmd Keuangan dan Aset
Daerah (2016-
2017)
Pemeliharaan /Perawatan Rutin/ Kabupaten jumlah BMD yang 5 BMD 1,000,000,000 1,000,000,000 Badan Pengelola
Berkala Aset Pengelola dipelihara 5 BMD Keuangan dan Aset
Daerah (2016-
2017)
Fasilitasi Surat Ijin Penghunian SKPD Jumlah SIP 100 SIP 100 SIP 75,000,000 75,000,000 Badan Pengelola
Rumah Dinas Keuangan dan Aset
Daerah (2016-
2017)
Penilaian Aset Dalam Rangka Kabupaten meningkatnya Jumlah 10 lokasi 50,000,000 50,000,000 Badan Pengelola
Penyusunan Neraca aset yang telah Keuangan dan Aset
dilakukan penilaian Daerah (2016-
pada masing-masing 2017)
SKPD se Kab. Kukar 10
lokasi

Sinkronisasi Data BMD SKPD Meningkatnya 4 Laporan 250,000,000 400,000,000 Badan Pengelola
pengelolaan laporan Keuangan dan Aset
BMD untuk 101 SKPD Daerah (2016-
4 Laporan 2017)

Monitoring dan evaluasi Kabupaten Tingkat dayaguna BMD 100 BMD 100,000,000 400,000,000 Badan Pengelola
pemanfaatan aset daerah 100 BMD Keuangan dan Aset
Daerah (2016-
2017)
Fasilitasi Penjualan BMD SKPD meningkatnya kualitas 30 BMD 100,000,000 323,000,000 Badan Pengelola
pelayanan terhadap Keuangan dan Aset
pengembangan BMD Daerah (2016-
30 BMD 2017)

Tindak lanjut penyelesaian hasil Kabupaten terselesainya Data 50 titik 100,000,000 - Badan Pengelola
sensus tahun 2013 terhadap aset yang hilang, rusak Keuangan dan Aset
barang rusak berat, diserahkan ke berat dan diserahkan Daerah (2016-
masyarakat dan hilang/masih ke masyarakat tanpa 2017)
dalam penelusuran berita acara pada
pemkab kukar 50 titik

_______________________
339
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Fasilitasi Sewa BMD SKPD Terlaksananya 15 BMD 100,000,000 100,000,000 Badan Pengelola
pengelolaan BMD Keuangan dan Aset
(BMD) 15 BMD Daerah (2016-
2017)
Penyusunan RKBMD dan RKPBMD, Kabupaten meningkatnya 4 Dokumen 50,000,000 100,000,000 Badan Pengelola
DKBMD dan DKPBMD se Kab. pengelolaan Keuangan dan Aset
Kukar perencanaan BMD Daerah (2016-
untuk 101 SKPD 4 2017)
Dokumen

Monitoring dan Evaluasi Sewa BMD Kabupaten Meningkatnya 120 BMD 50,000,000 150,000,000 Badan Pengelola
dayaguna BMD 120 Keuangan dan Aset
BMD Daerah (2016-
2017)
Fasilitasi Pinjam Pakai BMD SKPD Terlaksananya 10 bmd 30,000,000 50,000,000 Badan Pengelola
pengelolaan BMD Keuangan dan Aset
(BMD) 10 bmd Daerah (2016-
2017)
Fasilitasi Penilaian untuk SKPD Jumlah Laporan 1 1 Laporan 150,000,000 482,000,000 Badan Pengelola
Pemanfaatan dan Laporan Keuangan dan Aset
Pemindahtanganan BMD Daerah (2016-
2017)
Fasilitasi Pemindahtanganan SKPD Jumlah 7 bmd 50,000,000 126,000,000 Badan Pengelola
Ruislaq, Hibah, Penyertaan Modal Pemindahtanganan Keuangan dan Aset
BMD Ruislag, Hibah, Daerah (2016-
Penyertaan Modal 7 2017)
bmd

Penyempurnaan Aplikasi sistem SKPD meningkatnya sarana 1 aplikasi 100,000,000 100,000,000 Badan Pengelola
Simda BMD dan prasarana Keuangan dan Aset
penunjang operasional Daerah (2016-
unit kerja dalam 2017)
mendukung tugas
pokok dan fungsinya 1
aplikasi

Program Sistem Inovasi Daerah Cakupan Sistem 0 %; 0 %; 0 %; Badan Penelitian


Inovasi; Persentase 0 %; 0 % dan
Kajian Penguatan Pengembangan
Kecamatan; Jumlah Daerah (2016-
Kawasan Pertanian Yang 2017)
Menerapkan Siklikal
Terpadu; Cakupan Paket
Teknologi Budidaya
Tanaman Jagung;
Cakupan aketan
Teknologi Pasca Panen
dan Agroindustri
Komoditas Jagung

Penyusunan Roadmap Sistem SKPD Jumlah dokumen 1 1 Dokumen 235,000,000 250,000,000 Badan Penelitian
Inovasi Daerah Dokumen dan
Pengembangan
Daerah (2016-
2017)
_______________________
340
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Peningkatan Sistem Cakupan Pengawasan 100 %; 100 %; Inspektorat (2016,
Pengawasan Internal dan terhadap pegelolaan 100 %; 100 %; 2017)
Pengendalian Pelaksanaan tugas dan fungsi, 100 %; 60 %;
Kebijakan KDH keuangan, barang, 100 %; 100 %
kepegawaian dan
peyelenggaraan urusan
pemerintah daerah.;
Cakupan implementasi
SPKD ; Cakupan
review dokumen
Anggaran SKPD dan
reviu LKPD, ; Cakupan
Evaluasi SAKIP SKPD;
Cakupan Monitoring
LPPD SKPD; Tindak
Lanjut Hasil Pengawasan
BPK RI; Tindak Lanjut
Hasil Pengawasan
APIP; Cakupan
Implementasi SPIP

Pelaksanaan pengawasan Internal SKPD Laporan Hasil 158 Laporan 1,250,000,000 7,842,698,800 Inspektorat (2016,
secara berkala Pemeriksaan BOSDA, Hasil 2017)
Pemeriksaan ADD, Pemeriksaan
Pemeriksaan SKPD
158 Laporan Hasil
Pemeriksaan

Tindak Lanjut Hasil Pengawasan SKPD Jumlah Rekomendasi 200 200,000,000 834,791,354 Inspektorat (2016,
BPK RI yang terselesaikan Rekomendasi 2017)
200 Rekomendasi

Inventarisasi temuan pengawasan SKPD Jumlah Data Temuan 200 Dokumen 75,000,000 449,145,950 Inspektorat (2016,
dan Distribusi LHP Hasil Pengawasan dan 2017)
Laporan Hasil
Pengawasan yang
terdistribusikan 200
Dokumen

Tindak Lanjut Hasil Pengawasan SKPD Jumlah Rekomendasi 700 200,000,000 1,301,287,022 Inspektorat (2016,
APIP yang terselesaikan Rekomendasi 2017)
700 Rekomendasi

Penanganan Kasus TP-TGR SKPD Jumlah Perkara yang 22 50,000,000 254,051,830 Inspektorat (2016,
disidangkan 22 Kasus/Permerik 2017)
Kasus/Permeriksaan saan Khusus
Khusus

Implementasi SPIP SKPD Jumlah SKPD yang 13 SKPD 150,000,000 543,000,000 Inspektorat (2016,
telah menerapkan 2017)
SPIP 13 SKPD

_______________________
341
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pengawasan Penilaian Mandiri SKPD Jumlah Laporan 1 laporan 50,000,000 476,284,641 Inspektorat (2016,
Pelaksanaan RB PMPRB 1 laporan 2017)

Evaluasi Zona Intergritas SKPD Jumlah Laporan 5 Laporan 50,000,000 1,331,000,000 Inspektorat (2016,
Evaluasi Zona 2017)
Integritas 5 Laporan

Penanganan pengaduan SKPD Jumlah Pengaduan 30 Kasus 750,000,000 1,633,941,167 Inspektorat (2016,
masyarakat dan pemeriksaan yang ditindak Lanjuti 2017)
dengan tujuan tertentu 30 Kasus

Reviu Laporan Keuangan SKPD, SKPD Jumlah Laporan 48 Laporan 500,000,000 2,206,450,000 Inspektorat (2016,
Laporan Keuangan Pemerintah Keuangan SKPD dan 2017)
Daerah, Pendampingan BPK RI Laporan Keuangan
Pemerintah Daerah
yang direview 48
Laporan

Evaluasi SAKIP SKPD dan SKPD Laporan Hasil Evaluasi 55 LHE 300,000,000 1,433,036,323 Inspektorat (2016,
Pemerintah Daerah SAKIP SKPD 55 LHE 2017)

Pendampingan/Monitoring LPPD SKPD Jumlah 37 SKPD 100,000,000 828,592,255 Inspektorat (2016,


dan Pemda Pendampingan/Monitor 2017)
ing LPPD SKPD 37
SKPD

Program Peningkatan Cakupan peningkatan 100 % Inspektorat (2016,


Profesionalism Tenaga Pemeriksa kualitas dan kompetensi 2017)
dan Aparatur Pengawasan SDM Aparatur
Pengawas

Pelatihan pengembangan tenaga SKPD "Jumlah tenaga 80 Aparatur 250,000,000 4,658,500,000 Inspektorat (2016,
pemeriksa dan aparatur pemeriksa yang 2017)
pengawasan bersertifi
bersertifikasi" 80
Aparatur

Pelatihan Kantor Sendiri (PKS) SKPD Jumlah Pelatihan 28 orang 150,000,000 399,300,000 Inspektorat (2016,
Bidang Pengembangan Keahlian Aparatur Pengawas 2017)
Pengawasan 28 orang

Program Koordinasi Monitoring Tingkat kepatuhan 100 % Inspektorat (2016,


dan Evaluasi Pemberantasan terhadap peraturan 2017)
Tindak Pidana Korupsi perundang-undangan

Penyusunan dan Pelaporan Aksi SKPD Jumlah Laporan 4 Laporan 100,000,000 351,631,965 Inspektorat (2016,
Pencegahan dan Pemberantasan Penyusunan Aksi 2017)
Korupsi di Kabupaten Kutai Pencegahan dan
Kartanegara Pemberantasan
Korupsi 4 Laporan

_______________________
342
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penanganan Sapu Bersih Pungutan Kabupaten Jumlah Laporan Hasil 1 laporan 450,000,000 750,000,000 Inspektorat (2016,
Liar (Saberpungli) Pengawasan Saber 2017)
Pungli 1 laporan

Program Penataan Peraturan Prosentase Peraturan 100 Persen SEKRETARIAT


Perundang-undangan Daerah / Peraturan DAERAH BAGIAN
Bupati yang HUKUM (2016,
disosialisasikan 2017)

Pendampingan Evaluasi dan Kabupaten JumlahPerdes yang 100 Perdes 150,000,000 150,000,000 SEKRETARIAT
Klarifikasi Peraturan Desa dievaluasi 100 Perdes DAERAH BAGIAN
HUKUM (2016,
2017)
Legislasi Rancangan Peraturan Kabupaten Jumlah Rancangan 10 Perbup / 250,000,000 450,000,000 SEKRETARIAT
Perundang-Undangan Peraturan 10 Perbup / Perda DAERAH BAGIAN
Perda HUKUM (2016,
2017)
Koordinasi Penyelesaian SKPD OPD 10 OPD 10 OPD 150,000,000 300,000,000 SEKRETARIAT
Permasalaham Hukum Di Daerah DAERAH BAGIAN
HUKUM (2016,
2017)
Penanganan Perkara Perdata, TUN SKPD Jumlah Perkara 11 11 Perkara.TUN 250,000,000 450,000,000 SEKRETARIAT
dan Pidana Perkara.TUN dan dan Pidana DAERAH BAGIAN
Pidana HUKUM (2016,
2017)
Pengembangan dan Pengelolaan SKPD OPD 1 Data Base 1 Data Base 200,000,000 350,000,000 SEKRETARIAT
WEBSITE serta Penataan Kearsipan DAERAH BAGIAN
JDIH Bag. HUKUM HUKUM (2016,
2017)
Program Peningkatan Pelayanan Cakupan Peningkatan 100 Persen SEKRETARIAT
Kedinasan Kepala Daerah/Wakil Pelayanan Kedinasan DAERAH BAGIAN
Kepala Daerah Kepala Daerah/ Wakil HUMAS PROTOKOL
Kepala Daerah (2016,2017)

Rapat Koordinasi unsur muspida / Kabupaten Jumlah rakor unsur 3 rakor 193,411,500 812,950,000 SEKRETARIAT
Forum Koordinasi Pimpinan Daerah muspida dan forum 12 bulan DAERAH BAGIAN
Kutai Kartanegara koordinasi pimpinan HUMAS PROTOKOL
daerah 3 rakor (2016,2017)
12 bulan

Pendampingan dan pelayanan Kabupaten jumlah petugas 12 bulan 781,451,600 812,950,000 SEKRETARIAT
Tugas Tugas KDH atau pejabat Lain pendampingan pejabat DAERAH BAGIAN
yang mewakili 12 bulan HUMAS PROTOKOL
(2016,2017)

fasilitasi rangkaian kegiatan Kabupaten jumlah hut ri 7 7 kegiatan 811,011,400 920,711,400 SEKRETARIAT
peringatan HUT kemerdekaan RI kegiatan DAERAH BAGIAN
HUMAS PROTOKOL
(2016,2017)

Program Optimalisasi Cakupan Optimalisasi 100 Persen SEKRETARIAT


Pemanfaatan Teknologi Informasi Pemanfaatan Teknologi DAERAH BAGIAN
Informasi HUMAS PROTOKOL
(2016,2017)

_______________________
343
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
publikasi event daerah dari media Kabupaten jumlah progran dan 15 media 385,000,000 2,084,254,697 SEKRETARIAT
cetak dan online event daerah melalui DAERAH BAGIAN
media cetak dan online HUMAS PROTOKOL
15 media (2016,2017)

PPID pembantu sekretariat daerah SKPD Ketersediaan 12 bagian 75,000,000 100,000,000 SEKRETARIAT
dokumentasi kegiatan DAERAH BAGIAN
Pemkab 12 bagian HUMAS PROTOKOL
(2016,2017)

pengelolaan data dan informasi Kabupaten, SKPD cetak buku internal 12 bulan 100,000,000 529,000,000 SEKRETARIAT
daerah dan majalah DAERAH BAGIAN
internal/dan fan fage HUMAS PROTOKOL
facebook 12 bulan (2016,2017)

pengelolaan informasi melalui cetak Kabupaten jumlah diseminasi 500 meter 64,360,100 350,000,000 SEKRETARIAT
dan media display informasi media dan display baliho DAERAH BAGIAN
informasi 500 meter 180 artikel HUMAS PROTOKOL
baliho (2016,2017)
180 artikel

pameran pembangunan merah Kabupaten, Sanga- jumlah kegiatan 1 kali pameran 180,113,800 270,250,000 SEKRETARIAT
putih sanga sanga dan pawai sanga pameran pembangunan DAERAH BAGIAN
pembangunan pembangunan 1 kali 1 kali pawai HUMAS PROTOKOL
pameran pembangunan (2016,2017)
pembangunan 17 agustus
1 kali pawai
pembangunan 17
agustus

pengoprasian TV kabel protokol dan Kabupaten jumlah kegiatan 750 artikel 100,000,000 220,000,000 SEKRETARIAT
komunikasi publik operasional TV kabel elektronik DAERAH BAGIAN
protokol dan HUMAS PROTOKOL
komunikasi publik 750 (2016,2017)
artikel elektronik

pendampingan dalam rangka Kabupaten jumlah pendampingan 40 luar daerah 604,046,000 1,168,276,000 SEKRETARIAT
penyiapan pembuatan bahan kegiatan pemkab kukar 95 dalam DAERAH BAGIAN
dokumentasi dan publikasi kegiatan 40 luar daerah daerah HUMAS PROTOKOL
pemkab 95 dalam daerah (2016,2017)

Pengelolaan Halaman Website Kabupaten jumlah informasi untuk 1 paket desain 125,000,000 200,000,000 SEKRETARIAT
protokol dan komunikasi publik website protokol dan banner DAERAH BAGIAN
komunikasi publik 1 25 artikel video HUMAS PROTOKOL
paket desain banner (2016,2017)
25 artikel video

pengelolaan issue media dan Kabupaten jumlah peliputan 30 penulisan 100,000,000 500,000,000 SEKRETARIAT
agenda setting daerah pengelolaan issue artikel DAERAH BAGIAN
media 30 penulisan HUMAS PROTOKOL
artikel (2016,2017)

_______________________
344
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
publikasi program dan event daerah Kabupaten jumlah informasi 3 TV dan radio 100,000,000 1,460,000,000 SEKRETARIAT
melalui media elektronik melalui media nasional/lokal/ DAERAH BAGIAN
elektronik 3 TV dan swasta HUMAS PROTOKOL
radio (2016,2017)
nasional/lokal/swasta

Program Keprotokolan Daerah Cakupan Pelayanan 100 Persen SEKRETARIAT


Keprotokolan Daerah DAERAH BAGIAN
HUMAS PROTOKOL
(2016,2017)

Penunjang Acara Pemerintah SKPD jumlah penunjang 300 keg/tahun 281,471,700 1,350,441,900 SEKRETARIAT
Kabupaten kegiatan acara pemkab DAERAH BAGIAN
300 keg/tahun HUMAS PROTOKOL
(2016,2017)

Persiapan Proses Acara Pemerintah Kabupaten Jumlah pelayanan 390 421,263,900 560,240,000 SEKRETARIAT
Kabupaten prosesi acara kegiatan/tahun DAERAH BAGIAN
pemerintah 390 HUMAS PROTOKOL
kegiatan/tahun (2016,2017)

Fasilitas Tamu dan Prosesi Acara Kabupaten Jumlah fasilitasi tamu 46 Kegiatan 412,870,000 794,000,000 SEKRETARIAT
Pemerintah Kabupaten dan kegiatan prosesi 12 bulan DAERAH BAGIAN
acara resmi pemkab 46 HUMAS PROTOKOL
Kegiatan (2016,2017)
12 bulan

Program Peningkatan dan Rasio Pengelolaan 1 Dokumen SEKRETARIAT


Pengembangan Pengelolaan Keuangan dan Aset DAERAH BAGIAN
Keuangan Daerah---- Daerah PERLENGKAPAN
(2016,2017)

Upgrade Analisa Standar Belanja Kabupaten Jumlah Dokumen yang 130 Buku 200,000,000 650,000,000 SEKRETARIAT
(ASB) dihasilkan 130 Buku DAERAH BAGIAN
PERLENGKAPAN
(2016,2017)
Fasilitasi Penghapusan Barang Milik SKPD Jumlah Barang yang 300 Unit 65,000,000 250,000,000 SEKRETARIAT
Daerah diusulkan dihapus DAERAH BAGIAN
Lingkup Setkab Kukar PERLENGKAPAN
300 Unit (2016,2017)

Pembuatan Aplikasi Perencanaan SKPD Jumlah Aplikasi 1 1 Apikasi - - SEKRETARIAT


dan Pengelolaan Kebutuhan Barang Apikasi DAERAH BAGIAN
Milik Daerah Lingkup Sekretariat PERLENGKAPAN
Daerah Kab. Kutai Kartanegara (2016,2017)

Fasilitasi Penataan dan SKPD Jumlah Kendaraan 250 Unit 75,000,000 - SEKRETARIAT
Pengelolaan Kendaraan Dinas Roda Dinas Roda 4 dan Roda DAERAH BAGIAN
4 dan Roda 2 milik Setkab Kutai 2 250 Unit PERLENGKAPAN
Kartanegara (2016,2017)
Upgrade Sim ASB Kabupaten Jumlah Sim ASB yang 1 Aplikasi 100,000,000 150,000,000 SEKRETARIAT
terupgrade 1 Aplikasi DAERAH BAGIAN
PERLENGKAPAN
(2016,2017)

_______________________
345
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Fasilitasi Pengadaan Aplikasi SKPD Jumlah Aplikasi 1 Aplikasi 70,000,000 - SEKRETARIAT
Manajemen Kendaraan Dinas Roda Kendaraan Dinas Roda DAERAH BAGIAN
2 dan 4 milik Setkab Kutai 4 dan Roda 2 Setkab 1 PERLENGKAPAN
Kartanegara Aplikasi (2016,2017)

Fasilitasi Pengadaan Aplikasi Kabupaten Jumlah Aplikasi Barang 1 Aplikasi 70,000,000 - SEKRETARIAT
Manajemen Barang Inventaris Milik Inventaris 1 Aplikasi DAERAH BAGIAN
Daerah Setkab Kutai Kartanegara PERLENGKAPAN
(2016,2017)
Penyusunan Standar Biaya dan Kabupaten Jumlah Dokumen yang 130 Buku 300,000,000 700,000,000 SEKRETARIAT
Standarisasi Satuan Harga Barang dihasilkan 130 Buku DAERAH BAGIAN
Dan Jasa PERLENGKAPAN
(2016,2017)
Penyusunan Rencana Kebutuhan SKPD Jumlah 70 Buku 183,200,000 150,000,000 SEKRETARIAT
Barang Milik Daerah (RKBMD) dan RKBMD,RKPBMD,DKB DAERAH BAGIAN
Rencana Kebutuhan Pemeliharaan MD dan DKPMD 70 PERLENGKAPAN
Barang Milik Daerah dan Buku (2016,2017)
Penyusunan Daftar Kebutuhan
Barang Milik Daerah (DKBMD) dan
DKPBMD
Fasilitasi Pendampingan SKPD Jumlah Orang yang 20 Orang 150,000,000 450,000,000 SEKRETARIAT
Penyusunan Regulasi difasilitasi dalam DAERAH BAGIAN
penyusunan Regulasi PERLENGKAPAN
20 Orang (2016,2017)

Program Penataan dan Cakupan obyek kegiatan 100 Persen SEKRETARIAT


Penyempurnaan kebijakan sistem dan anggaran yang DAERAH BAGIAN
dan prosedur pengawasan diawasi ADMINISTRASI
PENATAUSAHAAN
KEUANGAN (SKPD)
(2016,2017)

Monitoring dan Evaluasi SKPD Monitoring dan 12 Bagian 75,000,000 150,000,000 SEKRETARIAT
Penganggaran di Sekretariat Daerah Evaluasi Penganggaran DAERAH BAGIAN
Kab. Kukar 12 Bagian ADMINISTRASI
PENATAUSAHAAN
KEUANGAN (SKPD)
(2016,2017)

Program fasiliasi pengadaan Pelayanan Pengadaan 100 persen SEKRETARIAT


barang/jasa pemerintah Barang/Jasa Pemerintah DAERAH BAGIAN
ADMINISTRASI
PENATAUSAHAAN
KEUANGAN (SKPD)
(2016,2017)

Pengadaan Peralatan sarana SKPD - 500,000,000 SEKRETARIAT


Penyimpanan arsip dan DAERAH BAGIAN
perlangkapan Bagian ADMINISTRASI
Penatausahaan Keuangan (sub. PENATAUSAHAAN
Bagian Pengendalian Dokumen) KEUANGAN (SKPD)
Setda.Kukar (2016,2017)

_______________________
346
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Peningkatan Sistem Meningkatnya Sistem 100 % SEKRETARIAT
Pengawasan Internal dan Pengawasan Internal dan DAERAH BAGIAN
Pengendalian Pelaksanaan Pengendalian PEREKONOMIAN
Kebijakan KDH Pelaksanaan Kebijakan (2016,2017)
KDH

Koordinasi dan Fasilitasi Kabupaten, SKPD Jumlah Kebutuhan 5 Kecamatan 75,000,000 200,000,000 SEKRETARIAT
Pengawasan Pupuk Bersubsidi Pupuk Bersubsidi dan DAERAH BAGIAN
HET tentang PEREKONOMIAN
Perlindungan (2016,2017)
Konsumen 5
Kecamatan

Rapat Koordinasi Peningkatan Kabupaten, SKPD Terlaksananya Rakor 1 125,000,000 200,000,000 SEKRETARIAT
UMKM Peningkatan UMKM 1 Penyelenggaraa DAERAH BAGIAN
Penyelenggaraan n PEREKONOMIAN
(2016,2017)
Koordinasi, Fasilitasi dan Evaluasi Kabupaten, SKPD Jumlah Kecamatan 17 Kecamatan 150,000,000 175,000,000 SEKRETARIAT
Tim Kualitas Air Baku dan Air yang di Evaluasi DAERAH BAGIAN
Produksi PDAM Tirta Mahakam Kualitas Air Baku dan PEREKONOMIAN
Kutai Kartanegara Air Produksi PDAM 17 (2016,2017)
Kecamatan

Koordinasi Pengawasan dan Kabupaten, SKPD Jumlah objek 5 Kecamatan 100,000,000 200,000,000 SEKRETARIAT
Penindakan Peredaran Pangan dan pengawasan peredaran DAERAH BAGIAN
Barang Yang Mengandung Bahan pangan dan bahan PEREKONOMIAN
Berbahaya di Kab. Kukar yang mengandung (2016,2017)
bahan berbahaya 5
Kecamatan

Koordinasi dan Fasilitasi Penguatan Kabupaten, SKPD Meningkanya 1 Kegiatan 75,000,000 250,000,000 SEKRETARIAT
Komisi Pengawas Pupuk dan Penguatan Komisi DAERAH BAGIAN
Pestisida (KPPP) Kabupaten Kutai Pengawas Pupuk dan PEREKONOMIAN
Kartanegara Pestisida (KPPP) (2016,2017)
Kabupaten Kutai
Kartanegara 1 Kegiatan

Program Penataan dan FALSE FALSE SEKRETARIAT


Penyempurnaan kebijakan sistem DAERAH BAGIAN
dan prosedur pengawasan PEREKONOMIAN
(2016,2017)

Koordinasi Fasilitasi dan Evaluasi Kabupaten Jumlah aparatur 0 org 125,000,000 200,000,000 SEKRETARIAT
Peningkatan Pengelolaan Koperasi pengawas 0 org DAERAH BAGIAN
PEREKONOMIAN
(2016,2017)
Program Penataan Peraturan Presentase Peraturan 100 Persen SEKRETARIAT
Perundang-undangan Daerah / Peraturan DAERAH BAGIAN
Bupati yang ORGANISASI
disosialisasikan (2016,2017)

_______________________
347
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Evaluasi Kelembagaan dan Tata SKPD Jumlah Evaluasi 2 2 Sekretariat 100,000,000 250,000,000 SEKRETARIAT
Kerja Sekretariat Daerah dan Sekretariat DAERAH BAGIAN
Sekretariat DPRD ORGANISASI
(2016,2017)
Evaluasi Kelembagaan dan Tata Kabupaten, SKPD, Jumlah Evaluasi 0 0 Kecamatan 100,000,000 350,000,000 SEKRETARIAT
Kerja Kecamatan Muara Jawa, Kecamatan DAERAH BAGIAN
Tenggarong Seberang, ORGANISASI
Marang Kayu, Loa (2016,2017)
Janan, Anggana, Loa
Kulu, Kembang
Janggut, Samboja,
Muara Kaman, Sanga-
sanga, Muara Muntai,
Kota Bangun, Muara
Badak, Sebulu, Muara
Wis, Tabang, Kenohan,
Tenggarong

Evaluasi Kelembagaan dan Tata SKPD Jumlah Evaluasi 33 33 Dinas dan 100,000,000 350,000,000 SEKRETARIAT
Kerja Dinas dan Badan Dinas dan Badan Badan DAERAH BAGIAN
ORGANISASI
(2016,2017)
Penyusunan Evaluasi Jabatan SKPD Jumlah Dokumen 1 1 Dokumen 100,000,000 200,000,000 SEKRETARIAT
Dokumen DAERAH BAGIAN
ORGANISASI
(2016,2017)
Penyusunan Peraturan Bupati di Kabupaten, SKPD Jumlah Dokumen 4 4 Dokumen 100,000,000 150,000,000 SEKRETARIAT
Bidang Ketatalaksanaan Dokumen DAERAH BAGIAN
ORGANISASI
(2016,2017)
Pemantapan reformasi birokrasi meningkatnya SEKRETARIAT
kepatuhan terhadap 14.800.000.00 DAERAH BAGIAN
pengelolaan keuangan 0 ORGANISASI
negara (2016,2017)

Fasilitasi penyusunan Laporan Kabupaten, SKPD Jumlah Dokumen 15 15 SKPD 125,000,000 350,000,000 SEKRETARIAT
Standar Pelayanan Minimal SKPD DAERAH BAGIAN
ORGANISASI
(2016,2017)
Pendampingan Pembangunan Zona Kabupaten Jumlah Zona 5 Zona 5 Zona 125,000,000 1,500,000,000 SEKRETARIAT
Integritas menuju WBKWBBM DAERAH BAGIAN
ORGANISASI
(2016,2017)
Fasilitasi Evaluasi SOP Kabupaten Kabupaten Jumlah Dokumen 10 10 Dokumen 125,000,000 350,000,000 SEKRETARIAT
Dokumen DAERAH BAGIAN
ORGANISASI
(2016,2017)
Fasilitasi LHKPN Kabupaten Kabupaten Jumlah Dokumen 101 101 SKPD 125,000,000 450,000,000 SEKRETARIAT
SKPD DAERAH BAGIAN
ORGANISASI
(2016,2017)

_______________________
348
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Fasilitasi Penyusunan SP Kabupaten Jumlah Dokumen 38 38 SKPD 125,000,000 350,000,000 SEKRETARIAT
Kabupaten SKPD DAERAH BAGIAN
ORGANISASI
(2016,2017)
Evaluasi Analisa Jabatan dan SKPD Jumlah Jabatan 37 37 Jabatan 250,000,000 950,000,000 SEKRETARIAT
Analisa Beban Kerja Jabatan DAERAH BAGIAN
ORGANISASI
(2016,2017)
Program Mengintensifkan cakupan penanganan 10 Kasus SEKRETARIAT
Penanganan Pengaduan laporan masyarakat DAERAH BAGIAN
Masyarakat PEMERINTAHAN
(2016,2017)

Fasilitasi Penanganan Kabupaten, SKPD Terlaksananya 4 Kasus 129,931,000 200,000,000 SEKRETARIAT


Permasalahan/ Kasus-kasus di Penyelesaian DAERAH BAGIAN
bidang Pemerintahan Umum Pengaduan masyarakat PEMERINTAHAN
yang ditangani 4 Kasus (2016,2017)

Program Peningkatan Kerjasama cakupan kerjasama 5 Mou SEKRETARIAT


Antar Pemerintah Daerah antar daerah yang DAERAH BAGIAN
terwujud PEMERINTAHAN
(2016,2017)

Konsultasi dan Koordinasi Bidang Kabupaten, SKPD Cakupan Kerjasama 15 Orang/Kali 152,477,063 300,000,000 SEKRETARIAT
Pemerintahan ke Propinsi dan Antar Daerah yang DAERAH BAGIAN
Pusat Terwujud 15 Orang/Kali PEMERINTAHAN
(2016,2017)

Program Penataan Peraturan cakupan perundangan 4 Regulasi SEKRETARIAT


Perundang-undangan yang disusun DAERAH BAGIAN
PEMERINTAHAN
(2016,2017)

Fasilitasi dan Penyusunan Regulasi Kabupaten, SKPD Cakupan Perundangan 1 Regulasi 200,530,000 500,000,000 SEKRETARIAT
Bidang Pemerintahan Daerah dan yang disusun 1 DAERAH BAGIAN
Desa (Otda, Pelimpahan) Regulasi PEMERINTAHAN
(2016,2017)
Program Penataan Daerah persentase jumlah 100 % SEKRETARIAT
Otonomi Baru penyelesaian batas DAERAH BAGIAN
PEMERINTAHAN
(2016,2017)

Penataan Wilayah Kabupaten Kutai Kabupaten Tertatanya Batas 6 430,670,550 300,000,000 SEKRETARIAT
Kartanegara Wilayah di Kab. Kukar 6 Rakor/Pelacaka DAERAH BAGIAN
Rakor/Pelacakan/Fasili n/Fasilitasi PEMERINTAHAN
tasi (2016,2017)

_______________________
349
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Penataan Peraturan Fasilitasi Penyusunan 2 Rancangan; SEKRETARIAT
Perundang-undangan Rancangan Peraturan 2 Rancangan; DAERAH BAGIAN
Bupati / Peraturan 2 Rancangan; KESRA
Daerah Bidang 1 Rancangan; (2016,2017)
Pendidikan; Fasilitasi 500 Orang;
Penyusunam Rancangan 250 Orang;
Peraturan Bupati / 250 Orang; 18
Peraturan Daerah Bidang Kecamatan
Kesehatan; Fasilitasi
Penyusunam Rancangan
Peraturan Bupati /
Peraturan Daerah Bidang
Keagamaan; Fasilitasi
Penyusunam Rancangan
Peraturan Bupati /
Peraturan Daerah Hibah
dan Bansos; Sosialisasi
Peraturan Bupati /
Peraturan Daerah Bidang
Pendidikan; Sosialisasi
Peraturan Bupati /
Peraturan Daerah Bidang
Kesehatan; Sosialisasi
Peraturan Bupati /
Peraturan Daerah Bidang
Keagamaan; Sosialisasi
Peraturan Bupati /
Peraturan Daerah Hibah
dan Bansos

Fasilitasi Penyusunan Rancangan Kabupaten 150,000,000 400,000,000 SEKRETARIAT


Peraturan Bupati / Peraturan DAERAH BAGIAN
Daerah Bidang Keagamaan KESRA
(2016,2017)
Fasilitasi Penyusunan Rancangan Kabupaten 250,000,000 200,000,000 SEKRETARIAT
Peraturan Bupati / Peraturan DAERAH BAGIAN
Daerah Hibah Dan Bansos KESRA
(2016,2017)

_______________________
350
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Peningkatan Pelayanan Fasilitasi Olah Raga 12 Bagian; 18 SEKRETARIAT
Publik Sekretariat; Fasilitasi Tim Kecamatan; DAERAH BAGIAN
Pembina UKS Kab. 8.000 KESRA
Kukar; Fasilitasi Program Pelajar/Mahasi (2016,2017)
Beasiswa Gerbang Raja swa; 16
Kab. Kutai Kartanegara; Asrama; 35
Fasilitasi Asrama Pelayanan
Mahasiswa dan Pelajar Kesehatan; 18
Kab. Kutai Kartanegara; Kecamatan;
Fasilitasi BadanLayanan 100 %; 1
Umum Daerah; Fasilitasi Kegiatan; 18
Penyampaian Informasi Kecamatan;
Bantuan Sosial dan 450 Berkas;
Hibah Provinsi dan Kab. 500 Orang;
Kukar; Fasilitasi 250 Ekor; 11
Pendampingan Kegiatan Kegiatan; 450
Merah Putih di Sanga - Berkas; 18
Sanga; Fasilitasi Upacara Kecamatan; 3
Peringatan Hari Kegiatan; 18
Kesehatan dan Kecamatan; 18
Keselamatan Kerja ( K3 Kecamatan; 18
); Fasilitasi Data Bantuan Kecamatan; 2
Korban Penanggulangan Kegiatan;
Bencana di Kab. Kukar; 3.000
Verivikasi dan Validasi Pelajar/Mahasi
Data Bantuan Sosial dan swa; 1
Hibah Keagamaan Kab. Dokumen; 18
Kukar; FAsilitasi Kecamatan; 18
Manasik, Kecamatan; 2
Pemberangkatan dan Kegiatan
Pemulangan Haji;
Fasilitasi Penyaluran
Hewan Kurban; Fasilitasi
Monitoring Korban Penanggulangan Marang Kayu, 100,000,000 150,000,000 SEKRETARIAT
Bencana Alam di Kab. Kukar Kembang Janggut, Loa DAERAH BAGIAN
Kulu, Muara Jawa, Loa KESRA
Janan, Kenohan, Kota (2016,2017)
Bangun, Muara
Kaman, Tabang,
Muara Wis, Muara
Muntai, Tenggarong
Seberang, Sebulu,
Tenggarong, Samboja,
Anggana, Sanga-
sanga, Muara Badak

_______________________
351
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Fasilitasi Pendampingan Muara Wis, Kembang 100,000,000 150,000,000 SEKRETARIAT
Penanggulangan Bencana Alam Janggut, Samboja, DAERAH BAGIAN
Kab. Kukar Muara Kaman, KESRA
Anggana, Sanga- (2016,2017)
sanga, Muara Muntai,
Loa Janan, Sebulu,
Loa Kulu, Marang
Kayu, Tabang, Kota
Bangun, Tenggarong,
Muara Badak, Muara
Jawa, Kenohan,
Tenggarong Seberang

Verifikasi dan Validasi Data Bantuan Sebulu, Anggana, 500,000,000 350,000,000 SEKRETARIAT
Sosial dan Hibah Keagamaan Kab. Tabang, Muara Badak, DAERAH BAGIAN
Kukar Tenggarong, Muara KESRA
Jawa, Kembang (2016,2017)
Janggut, Tenggarong
Seberang, Muara
Kaman, Kenohan,
Muara Muntai, Kota
Bangun, Muara Wis,
Loa Janan, Loa Kulu,
Samboja, Marang
Kayu, Sanga-sanga

Fasilitasi Manasik, Pemberangkatan Kabupaten 1,150,000,000 800,000,000 SEKRETARIAT


dan Pemulangan Haji DAERAH BAGIAN
KESRA
(2016,2017)
Fasilitasi Hari - Hari Besar SKPD 550,000,000 1,000,000,000 SEKRETARIAT
Keagamaan DAERAH BAGIAN
KESRA
(2016,2017)
Fasilitasi Komisi Penanggulangan Anggana, Sanga- 50,000,000 350,000,000 SEKRETARIAT
AIDS Daerah ( KPAD ) sanga, Loa Kulu, DAERAH BAGIAN
Sebulu, Marang Kayu, KESRA
Tenggarong, Tabang, (2016,2017)
Muara Badak,
Tenggarong Seberang,
Muara Jawa, Muara
Kaman, Kembang
Janggut, Muara
Muntai, Kenohan,
Muara Wis, Kota
Bangun, Samboja, Loa
Janan

_______________________
352
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Fasilitasi Safari Ramadhan / Syawal Loa Janan, Loa Kulu, 750,000,000 1,500,000,000 SEKRETARIAT
Muara Badak, Sanga- DAERAH BAGIAN
sanga, Marang Kayu, KESRA
Muara Jawa, Sebulu, (2016,2017)
Muara Kaman,
Tabang, Tenggarong,
Kembang Janggut,
Tenggarong Seberang,
Muara Muntai,
Kenohan, Anggana,
Muara Wis, Kota
Bangun, Samboja

Fasilitasi Tim Pembina UKS Kab. Sanga-sanga, Loa 300,000,000 350,000,000 SEKRETARIAT
Kukar Kulu, Sebulu, Marang DAERAH BAGIAN
Kayu, Tabang, Muara KESRA
Badak, Tenggarong, (2016,2017)
Muara Jawa, Anggana,
Tenggarong Seberang,
Muara Kaman,
Kembang Janggut,
Muara Muntai,
Kenohan, Muara Wis,
Kota Bangun,
Samboja, Loa Janan

Fasilitasi Badan Narkotika Marang Kayu, Sebulu, 100,000,000 200,000,000 SEKRETARIAT


Kabupaten Kutai Kartanegara Muara Badak, Tabang, DAERAH BAGIAN
Muara Jawa, Anggana, KESRA
Tenggarong, Muara (2016,2017)
Kaman, Kembang
Janggut, Muara
Muntai, Kenohan,
Muara Wis, Kota
Bangun, Loa Janan,
Tenggarong Seberang,
Samboja, Loa Kulu,
Sanga-sanga

Fasilitasi LPTQ / MTQ Kabupaten Kabupaten 2,000,000,000 250,000,000 SEKRETARIAT


Kutai Kartanegara DAERAH BAGIAN
KESRA
(2016,2017)
Fasilitasi Program Beasiswa SKPD 2,500,000,000 30,000,000,000 SEKRETARIAT
Gerbang Raja Kab. Kutai DAERAH BAGIAN
Kartanegara KESRA
(2016,2017)
Fasilitasi Asrama Mahasiswa dan Kabupaten 750,000,000 1,500,000,000 SEKRETARIAT
Pelajar Kab. Kutai Kartanegara DAERAH BAGIAN
KESRA
(2016,2017)
_______________________
353
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Fasiltasi Badan Layanan Umum SKPD 525,000,000 1,500,000,000 SEKRETARIAT
Daerah ( BLUD ) DAERAH BAGIAN
KESRA
(2016,2017)
Fasilitasi Penyampaian Informasi Kabupaten, 50,000,000 150,000,000 SEKRETARIAT
Bantuan Sosial dan Hibah Provinsi Tenggarong, Kota DAERAH BAGIAN
dan Kab. Kukar Bangun, Muara Wis, KESRA
Tenggarong Seberang, (2016,2017)
Samboja, Loa Janan,
Sanga-sanga, Loa
Kulu, Marang Kayu,
Muara Badak, Muara
Jawa, Anggana,
Sebulu, Muara Kaman,
Kembang Janggut,
Tabang, Kenohan,
Muara Muntai

Fasilitasi Pendampingan Kegiatan Kabupaten, Sanga- 100,000,000 200,000,000 SEKRETARIAT


Merah Putih di Sanga - Sanga sanga DAERAH BAGIAN
KESRA
(2016,2017)
Fasilitasi Data Bantuan Korban Tenggarong, Loa 50,000,000 150,000,000 SEKRETARIAT
Penanggulangan Bencana di Kab. Janan, Sanga-sanga, DAERAH BAGIAN
Kukar Loa Kulu, Sebulu, KESRA
Marang Kayu, Muara (2016,2017)
Wis, Muara Badak,
Anggana, Muara Jawa,
Kembang Janggut,
Muara Kaman,
Kenohan, Muara
Muntai, Tabang,
Tenggarong Seberang,
Kota Bangun, Samboja

Program Peningkatan Sistem Cakupan Peningkatan 100 Persen SEKRETARIAT


Pengawasan Internal dan Pelaksanaan Kebijakan DAERAH BAGIAN
Pengendalian Pelaksanaan KDH PEMBANGUNAN
Kebijakan KDH (2016,2017)

Monitoring dan Pengendalian Kabupaten, SKPD Jumlah OPD yang 18 Kecamatan 305,000,000 305,000,000 SEKRETARIAT
Pembangunan Daerah Kabupaten Dikendalikan 18 DAERAH BAGIAN
Kutai Kartanegara Kecamatan PEMBANGUNAN
(2016,2017)
Fasilitasi Kegiatan Operasional Kabupaten 1 paket dan 205,000,000 205,000,000 SEKRETARIAT
exsternal dan Internal Bagian Terhimpunnya,terdoku layanan DAERAH BAGIAN
Pembangunan mentasinya fasilitasi PEMBANGUNAN
dan operasional (2016,2017)
kegiatan di bagian
Pembangunan 1 paket
dan layanan

_______________________
354
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Fasilitasi Koordinasi Infrastruktur Kabupaten, SKPD Koordinasi dan 12 Pelayanan 100,000,000 100,000,000 SEKRETARIAT
Swasta Regulasi 12 Pelayanan DAERAH BAGIAN
PEMBANGUNAN
(2016,2017)
Monitoring dan Evaluasi Pelaporan Kabupaten, SKPD Monitoring Evaluasi 18 200,000,000 200,000,000 SEKRETARIAT
Pelaksanaan Pembangunan Daerah yang dilaksanakan 18 kecamatan/Des DAERAH BAGIAN
Kab Kukar kecamatan/Desa/Kelur a/Kelurahan PEMBANGUNAN
ahan (2016,2017)

Fasilitasi Pembinaan Jasa Kontruksi Kabupaten, SKPD Jumlah Tenaga Yang 100 Orang 100,000,000 100,000,000 SEKRETARIAT
Kabupaten Kutai Kartanegara difasilitasi 100 Orang DAERAH BAGIAN
PEMBANGUNAN
(2016,2017)
Fasilitasi Evaluasi Kegiatan Tahun Kabupaten, SKPD Memfasilitasi kegiatan 8 270,000,000 270,000,000 SEKRETARIAT
Jamak Tahun jamak yang OPD/KECAMATA DAERAH BAGIAN
dilaksanakan 8 N PEMBANGUNAN
OPD/KECAMATAN (2016,2017)

Fasilitasi Kelompok Kerja Anggaran Kabupaten, SKPD Fasilitasi Pokja 12 Bagian 100,000,000 100,000,000 SEKRETARIAT
(Pokja) Sekretariat Anggaran yang DAERAH BAGIAN
dilaksanakan 12 PEMBANGUNAN
Bagian (2016,2017)

Pengendalian Intern Sekretariat Kabupaten, SKPD terkendalinya kegiatan 12 Bagian 150,000,000 150,000,000 SEKRETARIAT
Daerah Kab. Kutai Kartanegara 12 Bagian DAERAH BAGIAN
PEMBANGUNAN
(2016,2017)
Fasilitasi Pendampingan Forum Kabupaten, SKPD Fasilitasi Musrenbang 18 Kecamatan 125,000,000 125,000,000 SEKRETARIAT
Musrenbang Tingkat yang dilaksanakan 18 DAERAH BAGIAN
Kecamatan,Kabupaten,Provinsi dan Kecamatan PEMBANGUNAN
Nasional (2016,2017)

Program Penataan Peraturan Prosentase Peratuaran 100 Persen SEKRETARIAT


Perundang-undangan yang di sosialisasikan DAERAH BAGIAN
PEMBANGUNAN
(2016,2017)

Penyusunan Peraturan-Peraturan Kabupaten, SKPD Jumlah Peraturan Yang 2 Dokumen 150,000,000 150,000,000 SEKRETARIAT
Bidang Pembangunan susun 2 Dokumen DAERAH BAGIAN
PEMBANGUNAN
(2016,2017)
Program Peningkatan dan Rasio Laporan 100 % SEKRETARIAT
Pengembangan Pengelolaan Pengelolaan Aset dan DAERAH BAGIAN
Keuangan Daerah---- Keuangan UMUM
(2016,2017)
Manajemen Tata Kearsipan SKPD Jumlah dokumen 5.000 Dokumen 30,000,000 80,000,000 SEKRETARIAT
Dokumen Perjalanan Dinas perjalanan dinas 5.000 DAERAH BAGIAN
Dokumen UMUM
(2016,2017)

_______________________
355
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Fasilitasi Pengelolaan Administarsi SKPD Jumlah Inventarisasi 12 Bulan 25,000,000 180,000,000 SEKRETARIAT
Hibah Bansos 18 Kecamatan dan Rekapitulasi DAERAH BAGIAN
Kabupaten Kutai Kartanegara Administrasi Hibah dan UMUM
Bantuan Sosial di Kutai (2016,2017)
Kartanegara 12 Bulan

Pengelolaan Dan Validasi Data SKPD Jumlah PNS yang 785 Orang PNS 40,000,000 100,000,000 SEKRETARIAT
Kehadiran PNS Pada 12 Bagian Di dikelola dan validasi DAERAH BAGIAN
Lingkungan Sekretariat Daerah 785 Orang PNS UMUM
Kabupaten Kutai Kartanegara (2016,2017)

Manajemen Tata Kearsipan SKPD Jumlah dokumen PNS 785 Orang PNS 30,000,000 75,000,000 SEKRETARIAT
Dokumen PNS Pada 12 Bagian Di 785 Orang PNS DAERAH BAGIAN
Lingkungan Sekretariat Daerah UMUM
Kabupaten Kutai Kartanegara (2016,2017)

Program Peningkatan Sistem Jumlah lokasi 100 % SEKRETARIAT


Pengawasan Internal dan Implementasi Regulasi DAERAH BAGIAN
Pengendalian Pelaksanaan ADMINISTRASI
Kebijakan KDH SUMBER DAYA
ALAM
(2016,2017)

Evaluasi Implementasi Regulasi Kabupaten Koordinasi 6 Kecamatan 61,000,000 684,393,750 SEKRETARIAT


(Perda/ Perbup) bidang Ketahanan Implementasi Regulasi DAERAH BAGIAN
Pangan, Kelautan dan Perikanan ( Perda/Perbup) bidang ADMINISTRASI
Ketahanan Pangan, SUMBER DAYA
Kelautan dan ALAM (2016,2017)
Perikanan 6
Kecamatan

Koordinasi Implementasi Regulasi Kabupaten Terlaksananya 11 Kecamatan 105,000,000 363,223,123 SEKRETARIAT


(Peraturan Daerah / Peraturan Koordinasi DAERAH BAGIAN
Bupati) Lingkungan Hidup dan Implementasi Regulasi ADMINISTRASI
Sumber Daya Mineral ( Perda/Perbup) bidang SUMBER DAYA
Pertambangan Dan ALAM (2016,2017)
Lingkungan Hidup 11
Kecamatan

Koordinasi Implementasi Regulasi Kabupaten Terlaksananya 6 Kecamatan 58,000,000 669,845,592 SEKRETARIAT


(Peraturan Daerah / Peraturan Koordinasi DAERAH BAGIAN
Bupati) Bidang Pertanian, Implementasi Regulasi ADMINISTRASI
Peternakan dan Perkebunan (Peraturan Daerah / SUMBER DAYA
Peraturan Bupati) ALAM (2016,2017)
Bidang Pertanian,
Peternakan dan
Perkebunan 6
Kecamatan

_______________________
356
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pengawasan Dan Pemantauan Kabupaten Terlaksananya 11 Kecamatan 128,000,000 240,959,450 SEKRETARIAT
Pengelolaan Program CSR Pengawasan Dan DAERAH BAGIAN
(Corporate Social Responsibility) Pemantauan ADMINISTRASI
Pengelolaan Program SUMBER DAYA
CSR (Corporate Social ALAM (2016,2017)
Responsibility) 11
Kecamatan

Program Penataan Peraturan Tersusunnya Rancangan 100 % SEKRETARIAT


Perundang-undangan Peraturan Daerah dan DAERAH BAGIAN
Rancangan Peraturan ADMINISTRASI
Bupati SUMBER DAYA
ALAM
(2016,2017)

Fasilitasi penyusunan dan Kabupaten Terlaksananya 1 Raperbup 75,000,000 198,375,000 SEKRETARIAT


perumusan rancangan peraturan Penyusunan dan DAERAH BAGIAN
Bupati Sektor Perternakan Perumusan Rancangan ADMINISTRASI
Peraturan Bupati SUMBER DAYA
Tentang Syarat - Syarat ALAM (2016,2017)
Permohonan
Perpanjangan Izin
Usaha Peternakan 1
Raperbup

Fasilitasi Penyusunan dan Kabupaten Tersusunnya Peraturan 1 Raperbup 100,000,000 150,000,000 SEKRETARIAT
Perumusan Rancangan Peraturan Bupati Tentang DAERAH BAGIAN
Bupati Sektor Perkebunan Terlaksananya ADMINISTRASI
Penyusunan dan SUMBER DAYA
Perumusan Peraturan ALAM (2016,2017)
Bupati Tentang
Penilaian Fisik Kebun
Kelapa Sawit Rakyat
Pola Kemitraan Non
Fasilitas Program
Revitalisasi
Perkebunan di
Kabupaten Kutai
Kartanegara 1
Raperbup

Fasilitasi penyusunan peraturan Kabupaten Draf Peraturan Bupati 2 Dokumen 172,000,000 200,000,000 SEKRETARIAT
Bupati Sektor Perikanan tentang Pemberdayaan Raperbup DAERAH BAGIAN
dan Partisipasi ADMINISTRASI
Masyarakat dan Draf SUMBER DAYA
Peraturan Bupati ALAM (2016,2017)
tentang Perlindungan
dan Pengelolaan
Ekosistem Gambut 2
Dokumen Raperbup

_______________________
357
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Peningkatan Kapasitas Tingkat Kinerja 100 % SEKRETARIAT
Lembaga Perwakilan Rakyat Pelayanan pada Alat DEWAN
Daerah Kelengkapan dan (2016,2017)
Anggota DPRD
Fasilitasi Pendampingan Rapat- Kabupaten, SKPD Terfasilitasi 150 Orang 1,213,723,375 1,213,723,375 SEKRETARIAT
Rapat Kerja Alat Kelengkapan Pendampingan Rapat- DEWAN
Komisi Rapat Kerja Alat (2016,2017)
Kelengkapan Komisi
150 Orang

Rapat-rapat Kerja Alat Kelengkapan SKPD Terlaksananya Rapat- 35 Kali 3,000,000,000 3,000,000,000 SEKRETARIAT
Komisi I Rapat Alat DEWAN
Kelengkapan Komisi I (2016,2017)
35 Kali

Rapat-rapat Kerja Alat Kelengkapan SKPD Terlaksananya Rapat- 35 Kali 3,000,000,000 3,000,000,000 SEKRETARIAT
Komisi II Rapat Alat DEWAN
Kelengkapan Komisi II (2016,2017)
35 Kali

Rapat-rapat Kerja Alat Kelengkapan Terlaksananya Rapat- 35 Kali 3,000,000,000 3,000,000,000 SEKRETARIAT
Komisi III Rapat Alat DEWAN
Kelengkapan Komisi III (2016,2017)
35 Kali

Rapat-rapat Kerja Alat Kelengkapan SKPD Terlaksananya Rapat- 35 Kali 3,000,000,000 3,000,000,000 SEKRETARIAT
Komisi IV Rapat Alat DEWAN
Kelengkapan Komisi IV (2016,2017)
35 Kali

Desiminasi, Sosialisasi dan Uji Petik SKPD Terlaksananya 1 Raperda/Non 635,699,600 750,000,000 SEKRETARIAT
Raperda dan Non Raperda Desimenisasi Raperda DEWAN
Sosialisasi dan Uji Petik (2016,2017)
Raperda dan Non
Raperda 1
Raperda/Non Raperda

Penyusunan Raperda Prakasa dan SKPD Terlaksananya 2 Raperda 1,500,000,000 900,000,000 SEKRETARIAT
Non Raperda Penyusunan Raperda DEWAN
Prakasa dan Non (2016,2017)
Raperda 2 Raperda

Study Komperatif Pansus Raperda, SKPD Terlaksananya Study 35 Kali 5,000,000,000 6,805,121,400 SEKRETARIAT
Inisiatif dan Non Raperda Komperatif Pansus DEWAN
Raperda, Inisiatif dan (2016,2017)
Non Raperda 35 Kali

Rapat - rapat Koordinasi bagi Kabupaten, SKPD Terlaksananya Rapat - 35 Kegiatan 4,500,000,000 4,236,389,700 SEKRETARIAT
Pimpinan rapat Koordinasi bagi DEWAN
Pimpinan 35 Kegiatan (2016,2017)

_______________________
358
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Seminar, Workshop dan Lokakarya Kabupaten, SKPD Terlaksananya 90 Orang 1,479,998,500 2,115,000,000 SEKRETARIAT
Seminar, Workshop dan DEWAN
Lokakarya 90 Orang (2016,2017)

Fasilitasi Pendampingan Rapat- Kabupaten, SKPD Terfasilitasi 150 Orang 188,665,575 286,020,600 SEKRETARIAT
Rapat Koordinasi Bagi Pimpinan Pendampingan Rapat- DEWAN
Rapat Koordinasi Bagi (2016,2017)
Pimpinan 150 Orang

Pembuatan aplikasi informasi SKPD Tersedianya aplikasi 1 Software 168,140,000 168,140,000 SEKRETARIAT
produk DPRD informasi produk DPRD DEWAN
1 Software (2016,2017)

Penyusunan Bahan Bacaan Garda SKPD Terlaksananya 1 Website 100,000,000 127,393,250 SEKRETARIAT
Rakyat dan Website DPRD Kutai Penyusunan Bahan DEWAN
Kartanegara. Bacaan Garda Rakyat (2016,2017)
dan Website DPRD
Kutai Kartanegara. 1
Website

Fasilitasi Pelayanan Keprotokoleran Kabupaten, SKPD Terfasilitasi Pelayanan 32 Kali 371,550,000 538,525,000 SEKRETARIAT
Pimpinan dan Anggota DPRD Keprotokoleran DEWAN
Pimpinan dan Anggota (2016,2017)
DPRD 32 Kali

Penyebarluasan Informasi Kegiatan SKPD Terlaksananya 8 Media Massa 4,500,000,000 3,000,000,000 SEKRETARIAT
DPRD Pada Media Massa Penyebarluasan DEWAN
Informasi Kegiatan (2016,2017)
DPRD Pada Media
Massa 8 Media Massa

Hearing/dialog dan Koordinasi Kabupaten, SKPD, Terlaksananya 50 Kali 870,950,000 1,372,470,000 SEKRETARIAT
dengan Pejabat Pemerintah Daerah Muara Badak, Tabang, Hearing/dialog dan DEWAN
dan Tokoh Masyarakat/Tokoh Tenggarong, Samboja, Koordinasi dengan (2016,2017)
Agama Kota Bangun, Pejabat Pemerintah
Anggana, Muara Jawa, Daerah dan Tokoh
Loa Kulu, Tenggarong Masyarakat/Tokoh
Seberang, Muara Wis, Agama 50 Kali
Loa Janan, Sanga-
sanga, Muara Kaman,
Marang Kayu, Sebulu,
Kenohan, Muara
Muntai, Kembang
Janggut

Rapat - rapat Alat Kelengkapan SKPD Terlaksananya Rapat - 180 Kali 995,200,000 909,701,400 SEKRETARIAT
Dewan rapat Alat Kelengkapan DEWAN
Dewan 180 Kali (2016,2017)

_______________________
359
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Rapat - rapat Paripurna SKPD Terlaksananya Rapat - 51 Kali 1,158,784,000 1,897,530,000 SEKRETARIAT
rapat Paripurna 51 Kali DEWAN
(2016,2017)

Kegiatan Reses Kota Bangun, Loa Terlaksananya 3 Kegiatan 4,500,000,000 4,896,665,200 SEKRETARIAT
Janan, Muara Wis, Loa Kegiatan Reses 3 DEWAN
Kulu, Samboja, Kegiatan (2016,2017)
Marang Kayu,
Tenggarong, Sanga-
sanga, Muara Badak,
Tenggarong Seberang,
Sebulu, Muara Jawa,
Anggana, Tabang,
Muara Kaman,
Kembang Janggut,
Muara Muntai,
Kenohan

Program Perencanaan, Evaluasi Indeks Kepuasan 87 % Dinas Penanaman


dan Pengendalian Pelayanan Masyarakat Modal dan
Perizinan Pelayanan
Terpadu Satu
Pintu (2017)

Fasilitasi Pelayanan Perizinan dan 75,000,000 600,000,000 Dinas Penanaman


Peningkatan Kualitas Pelayanan Modal dan
Pelayanan Terpadu
Satu Pintu (2017)

Program Pembinaan dan Prosentase pegawai 64 %; 2 % Badan


Pengembangan Aparatur yang ditempatkan dalam Kepegawaian
jabatan berdasarkan Daerah,
merit system; Prosentase Pendidikan dan
Batas Pelanggaran Pelatihan Daerah
Disiplin Pegawai (2017)

Penilaian Kompetensi PNS/Pejabat SKPD Jumlah PNS 20 orang 20 orang 145,299,250 360,000,000 Badan
Struktural Kepegawaian
Daerah, Pendidikan
dan Pelatihan
Daerah (2017)

Program Layanan Administrasi Cakupan layanan 38 % Badan


Kepegawaian administrasi Kepegawaian
kepegawaian ASN Daerah,
Pendidikan dan
Pelatihan Daerah
(2017)
Proses Penyelenggaraan SKPD Jumlah Administrasi 3.000 250,000,000 600,000,000 Badan
Administrasi Kenaikan Pangkat PNS kenaikan pangkat PNS orang/pns Kepegawaian
3.000 orang/pns Daerah, Pendidikan
dan Pelatihan
Daerah (2017)

_______________________
360
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Proses Penyelenggaraan SKPD Jumlah SK Pensiun 400 orang 80,000,000 6,000,000,000 Badan
Administrasi Pensiun PNS, SK MPP dan SK Kepegawaian
Pemberhentian dari Daerah, Pendidikan
Jabatan / PNS 400 dan Pelatihan
orang Daerah (2017)

Proses layanan Usul KARPEG, SKPD Jumlah administrasi 200 aparatur 50,000,000 100,000,000 Badan
KARIS, KARSU dan TASPEN bagi Karpeg/Karis/Karsu/Ta sipil negara Kepegawaian
PNS dilingkungan Pemkab. Kutai spen/KPE 200 Daerah, Pendidikan
Kartanegara aparatur sipil negara dan Pelatihan
Daerah (2017)

Program peningkatan kapasitas 1. Prosentase 100 % Badan


sumber daya aparatur (t) peningkatan Kepegawaian
kemampuan manejerial, Daerah,
keahlian dan Pendidikan dan
ketrampilan pegawai Pelatihan Daerah
(2017)
Pendidikan dan pelatihan SKPD Jumlah peserta 48 48 orang 435,000,000 - Badan
prajabatan bagi calon PNS Daerah orang Kepegawaian
Daerah, Pendidikan
dan Pelatihan
Daerah (2017)

Pendidikan dan pelatihan struktural SKPD Jumlah peserta 40 40 orang 420,000,000 3,650,000,000 Badan
bagi PNS Daerah orang Kepegawaian
Daerah, Pendidikan
dan Pelatihan
Daerah (2017)

Pendidikan dan pelatihan teknis SKPD Jumlah peserta 8 8 peserta 150,000,000 45,000,000 Badan
tugas dan fungsi bagi PNS Daerah peserta Kepegawaian
Daerah, Pendidikan
dan Pelatihan
Daerah (2017)

Pemberian bantuan tugas belajar SKPD Jumlah peserta 17 17 orang 880,000,000 1,700,000,000 Badan
dan ikatan dinas orang Kepegawaian
Daerah, Pendidikan
dan Pelatihan
Daerah (2017)

Program fasiliasi pengadaan Cakupan Peningkatan 100 % SEKRETARIAT


barang/jasa pemerintah fasilitasi pengadaan DAERAH BAGIAN
barang/jasa pemerintah LAYANAN
PENGADAAN
(2017)

Fasilitasi Pengadaan Barang/Jasa SKPD Tersedianya Fasiltasi 100% 130,193,000 130,193,000 SEKRETARIAT
Pemerintah Kegiatan Layanan DAERAH BAGIAN
Pengadaan LAYANAN
Barang/Jasa PENGADAAN
Pemerintah 100 % (2017)

_______________________
361
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Peningkatan Kualitas Cakupan pelayanan 100 Kecamatan
Pelayanan Masyarakat--- perijinan dan non Anggana
perijinan di Kecamatan

Fasilitasi Kegiatan PATEN Anggana Jumlah Pelayanan 1 1 Dokumen 50,000,000 50,000,000 Kecamatan
Dokumen Anggana

Program Peningkatan Kualitas Predikat Kinerja 100 % Kecamatan Loa


Pelayanan Masyarakat--- Kecamatan Janan

Penyusunan Data/Informasi Bidang Loa Janan, Tani Bakti, Jumlah Dokumen 1 1 dokumen 25,000,000 25,000,000 Kecamatan Loa
Kesos Bakungan, Batuah, dokumen Janan
Loa Duri Ilir, Loa Duri
Ulu, Loa Janan Ulu,
Tani Harapan,
Purwajaya
Penyusunan Data/Informasi Bidang Loa Janan Jumlah Dokumen 1 1 Dokumen 25,000,000 38,000,000 Kecamatan Loa
Tramtib Dokumen Janan

Penyusunan Profil Kecamatan Loa Janan Jumlah Dokumen 1 dokumen 100,000,000 200,000,000 Kecamatan Loa
potensi Kecamatan Janan
(profil) 1 dokumen

Penyusunan Data/Informasi Bidang Loa Janan Jumlah Dokumen 1 1 dokumen 25,000,000 20,000,000 Kecamatan Loa
Pelayanan Umum dokumen Janan

Penyusunan Data/Informasi Bidang Loa Janan, Purwajaya, jumlah dokumen 1 1 dokumen 25,000,000 50,000,000 Kecamatan Loa
Pemerintahan Tani Bakti, Tani dokumen Janan
Harapan, Bakungan,
Batuah, Loa Duri Ilir,
Loa Duri Ulu, Loa
Janan Ulu

Penyusunan Data/Informasi Bidang Loa Janan, Tani Bakti, Jumlah Dokumen 1 1 dokumen 25,000,000 20,000,000 Kecamatan Loa
PMD Tani Harapan, dokumen Janan
Bakungan, Batuah,
Loa Duri Ilir, Loa Duri
Ulu, Loa Janan Ulu,
Purwajaya
Program Peningkatan Kualitas Cakupan Layanan 8 %; 100 % Kecamatan Loa
Pelayanan Masyarakat--- Perijinan dan Non Kulu
Perijinan; Rata-rata
Kinerja Kecamatan
Fasilitasi Pelaksanaan PATEN Loa Kulu Jumlah Pelayanan 1 1 Dokumen - 117,678,000 Kecamatan Loa
Dokumen Kulu

Fasilitasi Penyelesaian Konflik- Loa Kulu Jumlah Dokumen 1 1 Dokumen - 61,946,720 Kecamatan Loa
Konflik Pertanahan Dokumen Kulu

Fasilitasi Evaluasi Kegiatan APBDes Loa Kulu Jumlah Dokumen 1 1 Dokumen - 75,000,000 Kecamatan Loa
Dokumen Kulu

Fasilitasi Penataan Administrasi Loa Kulu Jumlah Dokumen 1 1 Dokumen - 40,000,000 Kecamatan Loa
Identitas Kependudukan Dokumen Kulu

_______________________
362
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Fasilitasi Unit Pengelolaan Jumlah Dokumen 1 1 Dokumen - 16,000,000 Kecamatan Loa
Kearsipan Dokumen Kulu

Program Peningkatan Kualitas cakupan pelayanan 100 % Kecamatan


Pelayanan Masyarakat--- perijinan dan non Marang Kayu
perijinan ( Kecamatan )

fasilitasi pelaksanaan MTQ Marang Kayu jumlah peserta 45 stel 45 stel 35,000,000 49,612,500 Kecamatan Marang
Kayu

Program Peningkatan Kualitas FALSE FALSE Kecamatan Muara


Pelayanan Masyarakat--- Badak

Fasilitasi Pelaksanaan PATEN Muara Badak, Batu- Meningkatnya 20 Orang 118,565,000 120,204,000 Kecamatan Muara
Batu pelayanan masyarakat Badak
20 Orang

Pemasangan Patok Tanah Pemda Muara Badak, Batu- Tertibnya administrasi 1 kegiatan 22,300,000 - Kecamatan Muara
Batu aset tanah Pemda 1 Badak
kegiatan

Penertiban Perijinan Dalam Muara Badak, Batu- Tertibnya administrasi 13 desa 15,060,000 16,862,620 Kecamatan Muara
Kecamatan Muara Badak Batu dalam perijinan dan Badak
rekomendasi di
kecamatan 13 desa

Pendampingan tim evaluasi Muara Badak, Batu- Meningkatnya tertib 13 Desa 288,735,000 295,193,700 Kecamatan Muara
kecamatan pelaksanaan kegiatan Batu administrasi APBDesa Badak
APBDesa 13 Desa

Program Peningkatan Kualitas Cakupan pelayanan 15 % Kecamatan Muara


Pelayanan Masyarakat--- perijinan dan non Muntai
perijinan
Fasilitasi Sarana dan Prasarana Muara Muntai Jumlah Sarana dan 18 Jenis - 91,125,000 Kecamatan Muara
Kegiatan PATEN Prasarana 18 Jenis Muntai

Fasilitasi Pendataan dan Penertiban Muara Muntai Jumlah Dokumen 1 1 Dokumen - 91,125,000 Kecamatan Muara
Pemungutan Retribusi Dokumen Muntai

Program Peningkatan Kualitas Cakupan pelayanan 100 %; 100 % Kecamatan Sanga-


Pelayanan Masyarakat--- perijinan dan non Sanga
perijinan (Kecamatan);
Rata-rata Kinerja
Kecamatan

Peningkatan Pelayanan Terpadu Sanga-sanga Jumlah Perijinan dan 1 Kegiatan 25,000,000 35,000,000 Kecamatan Sanga-
Kecamatan Non Perijinan yang Sanga
diterbitkan di
Kecamatan 1 Kegiatan

_______________________
363
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pelaksanaan Peringatan MERAH Sanga-sanga Terwujudnya 1 Kegiatan 600,000,000 650,000,000 Kecamatan Sanga-
PUTIH Pelaksanaan Sanga
Peringatan Merah Putih
1 Kegiatan

Pelaksanaan Peringatan 17 Agustus Sanga-sanga Terwujudnya 1 Kegiatan 20,000,000 50,000,000 Kecamatan Sanga-
Pelaksanaan Sanga
Peringatan 17 Agustus
1 Kegiatan

Fasilitasi Kegiatan Pengembangan JAWA Jumlah Pembinaan 5 Kegiatan 15,000,000 25,000,000 Kecamatan Sanga-
Kelompok Ekonomi Masyarakat Kegiatan yang Sanga
dilaksanakan 5
Kegiatan

Monitoring dan Evaluasi Sanga-sanga Jumlah Dokumen data 3 Dokumen 7,500,000 23,750,000 Kecamatan Sanga-
Pembangunan di Wilayah Pembangunan di Sanga
Kecamatan wilayah kecamatan dan
Kelurahan 3 Dokumen

Program Peningkatan Kualitas Cakupan pelayanan 100 %; 100 % Kecamatan


Pelayanan Masyarakat--- perijinan dan non Tenggarong
perijinan (Kecamatan);
Rata-rata Kinerja
Kecamatan

Fasilitasi Pelaksanaan PATEN Jumlah pelaksanaan 6 Bulan 132,000,000 124,753,996 Kecamatan


PATEN yang difasilitasi Tenggarong
6 Bulan

Pangan
Pertanian, Industri Pengolahan Meningkatnya Program Peningkatan Ketahanan Ketersediaan Pangan 13.071 %; Dinas Ketahanan
dan Pariwisata produktivitas, tata kelola Pangan (Pertanian/Perkebunan) Utama; Skor Pola 9.204 skor; Pangan (2017)-br
dan pertumbuhan sektor Konsumsi Pangan 2.194 %;
pertanian dalam arti luas Harapan (PPH) 9.190 skor; 84
Ketersediaan; Desa %; 1 dokumen;
berstatus swasembada 1.941 %
pangan; Skor Pola
Konsumsi Pangan
Harapan (PPH)
Konsumsi; Cakupan
keamanan panga segar;
Cakupan regulasi
ketahanan pangan;
Cakupan desa mandiri
pangan

Monitoring dan Evaluasi Kegiatan Kabupaten, SKPD Jumlah Dokumen 4 4 Dokumen 50,000,000 175,000,000 Dinas Ketahanan
Ketahanan Pangan Dokumen Pangan (2017)-br

Penyusunan Program dan Kegiatan Kabupaten, SKPD Jumlah dokumen 3 3 dokumen 50,000,000 100,000,000 Dinas Ketahanan
Ketahanan Pangan dokumen Pangan (2017)-br

_______________________
364
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Survey Pola Pangan Harapan (PPH) Kabupaten, SKPD Terlaksananya 540 keluarga 50,000,000 200,000,000 Dinas Ketahanan
kegiatan survey rumah Pangan (2017)-br
tangga sebagai bahan
untuk melakukan
analisis Pola Pangan
Harapan (PPH) 540
keluarga

Penyusunan Neraca Bahan SKPD, Marang Kayu, Tersusunnya Neraca 1 75,000,000 100,000,000 Dinas Ketahanan
Makanan (NBM) Kenohan, Loa Janan Bahan Makanan (NBM) Dokumen/Lapo Pangan (2017)-br
Tahun 2018 1 ran
Dokumen/Laporan

Pengembangan Promosi Konsumsi Kabupaten, SKPD Terlaksananya Promosi 2 Pameran 30,000,000 100,000,000 Dinas Ketahanan
Pangan B2SA Berbasis Sumber atas Hasil 1 Kali Pangan (2017)-br
Daya Lokal Pertanian/Perkebunan
Unggulan 2 Pameran
Lomba Cipta Menu 1
Kali

Pengembangan Lumbung Pangan Kabupaten, SKPD, Jumlah Lembaga 7 Kelompok 50,000,000 650,000,000 Dinas Ketahanan
Masyarakat Kota Bangun, Loa Pangan Masyarakat Pangan (2017)-br
Kulu, Muara Kaman, yang dibina 7
Samboja, Tenggarong Kelompok
Seberang

Pengembangan Pangan Lokal Kabupaten, SKPD, Bertambahnya Jumlah 4 Jenis 100,000,000 100,000,000 Dinas Ketahanan
Samboja Pengembangan Pangan Pangan (2017)-br
Lokal 4 Jenis

Pemantauan dan Pembinaan Kabupaten, SKPD, Jumlah Kelembagaan 14 Kelompok 50,000,000 100,000,000 Dinas Ketahanan
Kelembagaan Pangan Segar Samboja, Sebulu, Pangan Segar yang Pangan (2017)-br
Muara Badak, dibina 14 Kelompok
Tenggarong, Loa
Janan, Tenggarong
Seberang, Loa Kulu
Pengujian Pangan Segar Kabupaten, SKPD, Jumlah Sampel 90 Sampel 50,000,000 100,000,000 Dinas Ketahanan
Muara Jawa, Muara Pangan Segar yang diuji Pangan (2017)-br
Muntai, Tenggarong 90 Sampel
Seberang, Sanga-
sanga, Anggana,
Kembang Janggut,
Kota Bangun,
Tenggarong, Loa Kulu,
Marang Kayu
Optimalisasi Pemanfaatan SKPD, Kota Bangun Terlaksananya 1 Kecamatan 30,000,000 100,000,000 Dinas Ketahanan
Pekarangan Gerakan Pemanfaatan Pangan (2017)-br
Pekarangan dalam
Rangka Pengendalian
Harga Pangan 1
Kecamatan

_______________________
365
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pemantauan Distribusi Pangan Kabupaten, SKPD, Terlaksananya 4 Dokumen 50,000,000 100,000,000 Dinas Ketahanan
Muara Jawa, Kembang Pemantauan Distribusi Pangan (2017)-br
Janggut, Kota Bangun, pangan di 6 Kecamatan
Muara Badak, 4 Dokumen
Anggana, Tenggarong
Seberang

Pengembangan Media Informasi Kabupaten, SKPD, Loa Jumlah Media yang 4 Jenis Media 50,000,000 100,000,000 Dinas Ketahanan
Keamanan Pangan Janan, Tenggarong, Disampaikan/disebark Pangan (2017)-br
Loa Kulu, Kota an 4 Jenis Media
Bangun, Anggana,
Tenggarong Seberang

Pemantauan dan Analisis Harga Kabupaten, SKPD Tersedianya Data 9 Kecamatan 50,000,000 100,000,000 Dinas Ketahanan
Pangan Harga Pasar Bahan Pangan (2017)-br
Pangan Pokok 9
Kecamatan

Penanganan dan Pemantauan Kabupaten, SKPD Penurunan Jumlah 18 Kecamatan 75,000,000 675,000,000 Dinas Ketahanan
Daerah Rawan Pangan Desa Rawan Pangan Pangan (2017)-br
18 Kecamatan

Fasilitasi Dewan Ketahanan Pangan Kabupaten, SKPD Terselenggaranya 2 Rekomendasi 80,000,000 200,000,000 Dinas Ketahanan
Daerah Rapat Koordinasi Pangan (2017)-br
Dewan Ketahanan
Pangan 2
Rekomendasi

Pemberdayaan Masyarakat dan Desa


Daya Saing Sumber Daya Meningkatnya kapasitas Program Peningkatan Cakupan Fasilitasi 40 % Dinas
Manusia masyarakat menuju desa Keberdayaan Masyarakat Pembinaan Pemberdayaan
berketahanan sosial Pedesaan Pemberdayaan Masyarakat dan
Lembaga Kemasyarakat Desa (2017-br
yang aktif

Pembinaan dan Penguatan Kinerja Kabupaten Jumlah TP. PKK yang 10 Kecamatan 100,000,000 150,000,000 Dinas
TP. PKK Kecamatan, Desa dan dibina 10 Kecamatan Pemberdayaan
Kelurahan Masyarakat dan
Desa (2017-br
Pembinaan Jaringan Remaja Kabupaten Jumlah yang dibina 25 25 orang - - Dinas
Waspada Penyalahgunaan Narkoba orang Pemberdayaan
(JAWASNABA) dan Sosialisasi Pola Masyarakat dan
Asuh Anak bagi orang tua dan guru Desa (2017-br

Identifikasi Potensi Sumber Daya Kabupaten Jumlah Data Potensi 30 Desa/Kel 100,000,000 200,000,000 Dinas
Alam di Perdesaan Sumber Daya Alam di Pemberdayaan
Perdesaan 30 Masyarakat dan
Desa/Kel Desa (2017-br

Pelaksanaan HKG PKK Tingkat Kabupaten Jumlah Event yang 1 - - Dinas


Kabupaten, Provinsi dan Nasional dilaksanakan 1 event/kegiatan Pemberdayaan
event/kegiatan Masyarakat dan
Desa (2017-br

_______________________
366
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Posyandu Percontohan Terpadu Kabupaten Jumlah Posyandu 1 unit - - Dinas
Terpadu 1 unit Pemberdayaan
Masyarakat dan
Desa (2017-br
SMEP dan Penilaian Panji-Panji Kabupaten Jumlah Panji yang 1 Panji - - Dinas
Keberhasilan (Pemberdayaan diterima 1 Panji Keberhasilan Pemberdayaan
Kesejahteraan Keluarga) Keberhasilan Masyarakat dan
Desa (2017-br
Rapat Konsultasi (RAKON) PKK Kabupaten Jumlah event yang 2 - - Dinas
Tingkat Kabupaten dan Provinsi dilaksanakan dan event/kegiatan Pemberdayaan
diikuti 2 event/kegiatan Masyarakat dan
Desa (2017-br

Bimtek Pedoman Umum Gizi Kabupaten Jumlah Peserta 25 25 orang - - Dinas


Seimbang (PUGS) bagi PKK orang Pemberdayaan
Kecamatan dan Desa Masyarakat dan
Desa (2017-br
Pelatihan Sistem Informasi Kabupaten Jumlah Peserta 40 orang - - Dinas
Manajemen (SIM) PKK Pelatihan 40 orang Pemberdayaan
Masyarakat dan
Desa (2017-br
Pelatihan dan Pembinaan Dasa Kabupaten Jumlah peserta 150 orang - - Dinas
Wisma pelatihan 150 orang Pemberdayaan
Masyarakat dan
Desa (2017-br
Lomba Posyandu, PKK-KB Kes dan Kabupaten Jumlah Posyandu dan 18 Kec - - Dinas
PHBS Tingkat Kabupaten, Provinsi Kader terbaik 18 Kec Pemberdayaan
dan Nasional Masyarakat dan
Desa (2017-br
Program Pengembangan Lembaga Cakupan Fasilitasi 40 % Dinas
Ekonomi Pedesaan Pembentukan, Pemberdayaan
Pelembagaan, Masyarakat dan
Pengembangan, dan Desa (2017-br
Pemasaran Hasil Usaha
serta Kewirausahaan

Identifikasi Kelompok Usaha Kabupaten Jumlah Data Kelompok 1 dokumen 100,000,000 100,000,000 Dinas
Masyarakat Usaha Masyarakat 1 Pemberdayaan
dokumen Masyarakat dan
Desa (2017-br

Pemutakhiran Data Pasar Desa SKPD Jumlah Data Pasar 1 dokumen 100,000,000 100,000,000 Dinas
Desa 1 dokumen Pemberdayaan
Masyarakat dan
Desa (2017-br
Pendampingan dan penataan BKAD Kabupaten Jumlah Kelompok 40 Kelompok 100,000,000 200,000,000 Dinas
(Badan Kerjasama Antar Desa) dan Usaha Hasil Kegiatan Usaha Pemberdayaan
UPK (Unit Pelaksana Kegiatan) Ex PNPM Mandiri 40 Masyarakat dan
PNPM Mandiri Perdesaan Kelompok Usaha Desa (2017-br

Fasilitasi Pembentukan BUM Desa Kabupaten Jumlah Desa yang di 10 Desa 100,000,000 250,000,000 Dinas
fasilitasi untuk Pemberdayaan
membentuk BUM Desa Masyarakat dan
10 Desa Desa (2017-br

_______________________
367
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Peningkatan Kapasitas Cakupan Fasilitasi 40 % Dinas
Aparatur Pemerintah Desa Penyelenggaraan Pemberdayaan
Pengembangan Masyarakat dan
Kapasitas Aparatur Desa (2017-br
pemerintahan Desa
Pemilihan dan Pelantikan Anggota Kabupaten Jumlah BPD yang 40 BPD (Desa) 100,000,000 450,000,000 Dinas
BPD terpilih dan dilantik 40 Pemberdayaan
BPD (Desa) Masyarakat dan
Desa (2017-br
Pemilihan dan Pelantikan Kepala Kabupaten Jumlah Kepala Desa 41 Kepala Desa - - Dinas
Desa Serentak terpilih dan dilantik 41 Pemberdayaan
Kepala Desa Masyarakat dan
Desa (2017-br
Lomba Desa dan Kelurahan Tingkat Kabupaten Terlaksananya Lomba 237 Desa dan 100,000,000 250,000,000 Dinas
Kabupaten, Provinsi dan Nasional Desa dan Evaluasi Kelurahan Pemberdayaan
Perkembangan Desa Masyarakat dan
dan Kelurahan 237 Desa (2017-br
Desa dan Kelurahan

Program Peningkatan Cakupan Fasilitasi dan 40 % Dinas


Pendayagunaan Tehnologi Tepat Peningkatan Pemberdayaan
Guna (TTG) Pendayagunaan Masyarakat dan
Teknologi Tepat Guna Desa (2017-br
(TTG)
Pengembangan dan Kabupaten Jumlah TTG yang di 10 50,000,000 250,000,000 Dinas
Pendayagunaan Teknologi Tepat kembangkan 10 POSYANTEKDES Pemberdayaan
Guna (TTG) Pedesaan POSYANTEKDES Masyarakat dan
Desa (2017-br
Pemetaan Kebutuhan Teknologi Kabupaten Jumlah Data 1 dokumen 50,000,000 100,000,000 Dinas
Tepat Guna (TTG) Pedesaan Kebutuhan TTG 1 Pemberdayaan
dokumen Masyarakat dan
Desa (2017-br

_______________________
368
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Pengembangan Lembaga- Cakupan Fasilitasi dan 40 %; 40 % Dinas
Lembaga Desa partisipasi Lembaga Pemberdayaan
Pemerintahan Desa (BPD Masyarakat dan
dan Pemerintahan Desa (2017-br
Desa), Pemilihan Kepala
Desa, Penyaringan
Perangkat Desa,
Pembentukan BPD dan
lembaga
Kemasyarakatan
(RT,LPM,PKK,Karang
Taruna,Lembaga Adat)
dalam Musyawarah
Pembangunan Desa /
Kelurahan; Cakupan
Fasilitasi dan partisipasi
Lembaga Pemerintahan
Desa (BPD dan
Pemerintahan Desa),
Pemilihan Kepala Desa,
Penyaringan Perangkat
Desa, Pembentukan BPD
dan lembaga
Kemasyarakatan
(RT,LPM,PKK,Karang
Taruna,Lembaga Adat)
dalam Musyawarah
Pembangunan Desa /
Kelurahan

Pembinaan Ketahanan Masyarakat Kabupaten Jumlah Lembaga yang 125 Lembaga 100,000,000 250,000,000 Dinas
Desa dibina 125 Lembaga Pemberdayaan
Masyarakat dan
Desa (2017-br
Pemdampingan Musrenbang Kabupaten Jumlah Desa dan 20 Desa dan 100,000,000 300,000,000 Dinas
Kecamatan yang Kec Pemberdayaan
didampingi dalam Masyarakat dan
Musrenbangdes 20 Desa (2017-br
Desa dan Kec

Program Desa Pemberdayaan Cakupan Peningkatan 40 % Dinas


Masyarakat Koordinasi dan Pemberdayaan
Pengendalian Masyarakat dan
Pembangunan Desa dan Desa (2017-br
pemberdayaan Desa/kel

Fasilitasi Pembentukan Kelompok Kabupaten Jumlah Kelompok 10 Desa 100,000,000 150,000,000 Dinas
Pengelolaan Sarana Prasarana Sarana Prasarana Pemberdayaan
Desa/Kel (KPP) Perdesaan yang Masyarakat dan
dibentuk 10 Desa Desa (2017-br

_______________________
369
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Peningkatan Partisipasi Cakupan Lembaga 100 % Kecamatan
Masyarakat Dalam Membangun Kemasyarakatan Yang Anggana
Kecamatan / Kelurahan--- Aktif

Fasilitasi Pelayanan RT dan Linmas Anggana Jumlah Linmas 31 31 Orang 200,000,000 201,000,000 Kecamatan
Orang Anggana

Musrenbang Kecamatan Anggana Jumlah Peserta 60 Orang 25,000,000 20,000,000 Kecamatan


Musrenbang 60 Orang Anggana

Fasilitasi/ Lembaga organisasi Anggana Jumlah Dokumen 2 2 Dokumen 150,000,000 154,200,000 Kecamatan
kemasyarakatan Tingkat Dokumen Anggana
Kecamatan/ Kelurahan
Fasilitasi Pelaksanaan MTQ Anggana Jumlah Peserta dan 100 Orang 60,000,000 30,000,000 Kecamatan
Panitia 100 Orang Anggana

Fasilitasi Kegiatan Upacara dan Anggana Jumlah Kegiatan 3 3 60,000,000 60,000,000 Kecamatan
Lomba HUT Kemerdekaan RI Kegiatan/perlombaan Kegiatan/perlo Anggana
mbaan

Program Peningkatan Partisipasi Cakupan lembaga 100 %; 100 %; Kecamatan


Masyarakat Dalam Membangun kemasyarakatan yang 100 % Kembang Janggut
Kecamatan / Kelurahan--- aktif; Cakupan lembaga
kemasyarakatan yang
aktif; Cakupan lembaga
kemasyarakatan yang
aktif

Musrenbang Kecamatan Kembang Janggut Jumlah Peserta 33 Peserta 25,000,000 19,402,020 Kecamatan
Musrenbang 33 Kembang Janggut
Peserta

Fasilitasi/ Lembaga organisasi Kembang Janggut Jumlah Dokumen 10 10 Dokumen 150,000,000 158,620,000 Kecamatan
kemasyarakatan Tingkat Dokumen Kembang Janggut
Kecamatan/ Kelurahan
Fasilitasi Pelayanan RT dan Linmas Kembang Janggut Jumlah Linmas 31 31 Orang 190,000,000 204,600,000 Kecamatan
Orang Kembang Janggut

Fasilitasi Pelaksanaan MTQ Kembang Janggut Jumlah Peserta dan 75 Orang 27,000,000 35,000,000 Kecamatan
Panitia 75 Orang Kembang Janggut

Fasilitasi Pelaksanaan ERAU Kembang Janggut Jumlah Peserta dan 30 Orang 23,000,000 25,000,000 Kecamatan
Panitia 30 Orang Kembang Janggut

Program Peningkatan Partisipasi Cakupan Lembaga 100 % Kecamatan


Masyarakat Dalam Membangun Kemasyarakatan yang Kenohan
Kecamatan / Kelurahan--- aktif

Musrenbang Kenohan Jumlah Peserta 70 70 Peserta 25,000,000 25,000,000 Kecamatan


Peserta Kenohan

Fasilitasi/ Lembaga organisasi Kenohan Jumlah lembaga aktif 12 Dokumen 154,200,000 154,200,000 Kecamatan
kemasyarakatan Tingkat 12 Dokumen Kenohan
Kecamatan/ Kelurahan
_______________________
370
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Fasilitasi Pelayanan RT dan Linmas Kenohan Jumlah Linmas 31 31 Orang 201,000,000 201,000,000 Kecamatan
Orang Kenohan

Program Peningkatan Partisipasi Swadaya Masyarakat 100 %; 100 % Kecamatan Kota


Masyarakat Dalam Membangun terhadap Program Bangun
Kecamatan / Kelurahan--- pemberdayaan
masyarakat; Jumlah
usulan masyarakat
dalam musrenbang
desa/ kelurahan

Fasilitasi Pelaksanaan MTQ Kota Bangun Jumlah Orang Yang 30 Orang 27,000,000 31,050,000 Kecamatan Kota
Mengikuti Festival Bangun
Budaya Daerah 30
Orang

Fasiltasi pelayanan rt dan linmas Kota Bangun Jumlah Linmas 31 Orang/bulan 201,000,000 231,150,000 Kecamatan Kota
Kecamatan 31 Bangun
Orang/bulan

Fasilitasi/lembaga organisasi Kota Bangun Jumlah Laporan 3 Jenis Laporan 138,673,800 159,474,870 Kecamatan Kota
kemasyarakatan tingkat Lembaga Organisasi Bangun
kecamatan/kelurahan Kemasyarakatan 3
Jenis Laporan

Musrenbang kecamatan Kota Bangun Jumlah peserta 150 Orang 15,000,000 17,250,000 Kecamatan Kota
Musrenbang 150 Bangun
Orang

Program Peningkatan Partisipasi Swadaya Masyarakat 100 % Kecamatan Loa


Masyarakat Dalam Membangun terhadap Program Janan
Kecamatan / Kelurahan--- pemberdayaan
masyarakat

Fasilitasi Kegiatan PKK Kecamatan Loa Janan, Bakungan, Jumlah PKK 1 PKK 1 PKK 15,000,000 25,000,000 Kecamatan Loa
Batuah, Loa Duri Ilir, Janan
Loa Duri Ulu, Tani
Harapan, Loa Janan
Ulu, Purwajaya, Tani
Bakti

Fasilitasi Kegiatan Dharma Wanita Loa Janan Jumlah Dharma Wanita 1 darma wanita 10,000,000 25,000,000 Kecamatan Loa
Kecamatan 1 darma wanita Janan

Pelaksanaan musyawarah Loa Janan, Loa Duri Jumlah Peserta 8 desa 30,000,000 49,000,000 Kecamatan Loa
pembangunan desa Ilir, Loa Duri Ulu, Loa Musrenbang 8 desa Janan
Janan Ulu, Purwajaya,
Tani Bakti, Tani
Harapan, Bakungan,
Batuah

_______________________
371
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Fasilitasi/ Lembaga organisasi Loa Janan, Bakungan, Jumlah Dokumen 12 12 dokumen 25,000,000 39,000,000 Kecamatan Loa
kemasyarakatan Tingkat Batuah, Loa Duri Ilir, dokumen Janan
Kecamatan/ Kelurahan Loa Duri Ulu, Loa
Janan Ulu, Tani
Harapan, Purwajaya,
Tani Bakti

Fasilitasi Pelaksanaan MTQ Loa Janan, Bakungan, Jumlah Peserta dan 100 orang 65,000,000 72,000,000 Kecamatan Loa
Batuah, Loa Duri Ilir, Panitia 100 orang Janan
Loa Duri Ulu, Loa
Janan Ulu, Purwajaya,
Tani Bakti, Tani
Harapan
Fasilitasi Pelaksanaan ERAU Batuah, Loa Duri Ilir, Jumlah Peserta dan 100 orang 35,000,000 40,000,000 Kecamatan Loa
Loa Duri Ulu, Loa Panitia 100 orang Janan
Janan Ulu, Purwajaya,
Tani Bakti, Tani
Harapan, Bakungan

Fasilitasi Lomba Desa Loa Janan, Batuah, Jumlah Desa 8 desa 8 desa 25,000,000 25,000,000 Kecamatan Loa
Loa Duri Ilir, Loa Duri Janan
Ulu, Loa Janan Ulu,
Purwajaya, Tani Bakti,
Tani Harapan,
Bakungan
Program Peningkatan Partisipasi Cakupan Lembaga 10 % Kecamatan Loa
Masyarakat Dalam Membangun Kemasyarakatan yang Kulu
Kecamatan / Kelurahan--- Aktif

Fasilitasi Perayaan Hari Besar dan Loa Kulu Jumlah hari-hari Besar 1 Kegiatan 163,050,000 385,000,000 Kecamatan Loa
Kemasyarakatan Nasional 1 Kegiatan Kulu

Fasilitasi, Koordinasi dan Loa Kulu Jumlah Peserta 70 70 Orang 102,982,000 495,000,000 Kecamatan Loa
Konsolidasi Tilawatil Qur Orang Kulu

Fasilitasi Pelayanan RT dan Linmas Loa Kulu Jumlah RT dan Linmas 31 Orang 193,593,000 221,100,000 Kecamatan Loa
31 Orang Kulu

MUSRENBANG Loa Kulu Jumlah Peserta 100 100 Orang 10,000,000 15,000,000 Kecamatan Loa
Orang Kulu

Fasilitasi/Lembaga Organisasi Loa Kulu Jumlah Dokumen 1 1 Dokumen 104,246,500 169,620,000 Kecamatan Loa
Kemasyarakatan Tingkat Dokumen Kulu
Kecamatan/Kelurahan
Fasilitasi Pelaksanaan Event Loa Kulu Jumlah Peserta 30 30 Orang - 75,000,000 Kecamatan Loa
Olahraga Orang Kulu

Program Peningkatan Partisipasi Cakupan Lembaga 100 % Kecamatan


Masyarakat Dalam Membangun Kemasyarakatan yang Marang Kayu
Kecamatan / Kelurahan--- aktif

Fasilitasi Pelayanan RT dan Linmas Marang Kayu Jumlah Linmas 31 31 orang 3,800,000 201,000,000 Kecamatan Marang
orang Kayu

_______________________
372
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Musrenbang Marang Kayu Jumlah Peserta 100 orang 25,000,000 12,500,000 Kecamatan Marang
Musrenbang 100 orang Kayu

Program Peningkatan Partisipasi Cakuoan lembaga 0% Kecamatan Muara


Masyarakat Dalam Membangun kemasyarakatan yang Badak
Kecamatan / Kelurahan--- aktif

Fasilitasi pelayanan RT dan LINMAS Muara Badak, Batu- Meningkatnya 31 orang 201,000,000 201,000,000 Kecamatan Muara
Batu partisipasi masyarakat Badak
31 orang

Fasilitasi/lembaga organisasi Muara Badak, Batu- Meningkatnya 12 bulan 32,000,000 35,200,000 Kecamatan Muara
kemasyarakatan tingkat kantor Batu partisipasi masyarakat Badak
camat/kelurahan 12 bulan

Fasilitasi Pelaksanaan MTQ tingkat Muara Badak, Batu- Meningkatnya 65 Orang 80,351,000 82,344,000 Kecamatan Muara
kecamatan Batu partisipasi masyarakat Badak
65 Orang

Fasilitasi pelaksanaan MTO tingkat Muara Badak, Batu- Meningkatnya 121 Orang 146,580,000 156,383,550 Kecamatan Muara
Kabupaten Batu partisipasi masyarakat Badak
121 Orang

Lomba Posyandu Muara Badak, Batu- Meningkatnya 4 Posyandu 13,240,500 14,603,490 Kecamatan Muara
Batu partisipasi masyarakat Badak
4 Posyandu

Musrenbang RKPD 2017 Muara Badak, Batu- Meningkatnya 150 orang 40,087,000 43,600,000 Kecamatan Muara
Batu partisipasi masyarakat Badak
dalam perencanaan
pembangunan 150
orang

Fasilitasi Kegiatan Peringatan 17 Muara Badak, Batu- Meningkatnya 1 kegiatan 112,050,000 114,827,700 Kecamatan Muara
Agustus 2018 Batu partisipasi masyarakat Badak
dalam merayakan hari
kemerdekaan 1
kegiatan

Fasilitasi dan KoordinasiKegiatan Muara Badak, Batu- Meningkatnya 4 desa 20,559,000 24,001,000 Kecamatan Muara
Lomba Desa Batu pelayanan administrasi Badak
desa 4 desa

Fasilitasi dan Koordinasi Kegiatan Muara Badak, Batu- Meningkatnya 4 desa 16,528,000 21,084,250 Kecamatan Muara
Lomba Gotong Royong Batu kesadaran masyarakat Badak
dalam bergotong-
royong 4 desa

_______________________
373
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Peningkatan Partisipasi Cakupan Lembaga 100 % Kecamatan Muara
Masyarakat Dalam Membangun Kemasyarakatan yang Jawa
Kecamatan / Kelurahan--- aktif

Penyelenggaraan musrenbang Muara Jawa, MUARA Jumlah Peserta 200 200 orang 60,000,000 60,000,000 Kecamatan Muara
RKPD JAWA TENGAH, MUARA orang Jawa
JAWA PESISIR, MUARA
JAWA ILIR, DONDANG,
TELUK DALAM (MUARA
JAWA), TAMAPOLE,
MUARA KEMBANG,
MUARA JAWA ULU

Fasiltasi Pelayanan RT dan Linmas MUARA JAWA PESISIR, Jumlah Pengurus RT 136 RT 3,229,400,000 3,229,400,000 Kecamatan Muara
MUARA JAWA TENGAH, dan anggota linmas Jawa
MUARA JAWA ULU, 136 RT
TAMAPOLE, MUARA
KEMBANG, TELUK
DALAM (MUARA JAWA),
DONDANG, MUARA
JAWA ILIR

Fasilitasi/ Lembaga organisasi MUARA JAWA ULU, Jumlah Lembaga 6 lembaga 1,365,850,000 1,365,850,000 Kecamatan Muara
kemasyarakatan Tingkat DONDANG, MUARA Organisasi 6 lembaga Jawa
Kecamatan/ Kelurahan JAWA ILIR, MUARA
KEMBANG, MUARA
JAWA PESISIR,
TAMAPOLE, MUARA
JAWA TENGAH, TELUK
DALAM (MUARA JAWA)

Fasiltasi Pelayanan Posyandu MUARA JAWA PESISIR, Jumlah Posyandu 39 39 Pos 625,800,000 625,800,000 Kecamatan Muara
Tingkat Kelurahan MUARA JAWA TENGAH, Pos Jawa
MUARA JAWA ULU,
MUARA KEMBANG,
TAMAPOLE, TELUK
DALAM (MUARA JAWA),
DONDANG, MUARA
JAWA ILIR

Fasilitasi Pelaksanaan MTQ Jumlah Peserta 65 orang 200,000,000 200,000,000 Kecamatan Muara
Kontingen 65 orang Jawa

Fasilitasi Pelaksanaan ERAU Jumlah Peserta Erau 30 orang/hari 100,000,000 100,000,000 Kecamatan Muara
30 orang/hari Jawa

_______________________
374
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Fasilitasi Lomba Desa/Kelurahan MUARA KEMBANG, Jumlah Kelurahan 8 8 Kelurahan 155,000,000 200,000,000 Kecamatan Muara
DONDANG, MUARA Kelurahan Jawa
JAWA ILIR, MUARA
JAWA PESISIR, MUARA
JAWA TENGAH,
TAMAPOLE, TELUK
DALAM (MUARA JAWA),
MUARA JAWA ULU

Program Peningkatan Partisipasi FALSE FALSE Kecamatan Muara


Masyarakat Dalam Membangun Kaman
Kecamatan / Kelurahan---

fasilitasi pelaksanaan pelayanan Muara Kaman cakupan peningkatan 1 kegiatan - - Kecamatan Muara
terpadu ( PATEN ) partisipasi masyarakat Kaman
dalam membangun
kecamatan/ kelurahan
1 kegiatan

fasilitasi hari-hari besar islam di Muara Kaman cakupan peningkatan 1 kegiatan - - Kecamatan Muara
kecamatan partisipasi masyarakat Kaman
dalam membangun
kecamatan/kelurahan
1 kegiatan

fasilitasi acara budaya adat kutai di Muara Kaman cakupan peningkatan 100 orang - - Kecamatan Muara
kabupaten partisipasi masyarakat Kaman
dalam membangun
kecamatan/ kelurahan
100 orang

fasilitasi hari hari besar nasional di Muara Kaman fartisipasi masyarakat 1 kegiatan - - Kecamatan Muara
kecamatan dalam membangun Kaman
kecamatan / kelurahan
1 kegiatan

fasilitasi olahraga masyarakat Muara Kaman cakupan peningkatan 70 orang - - Kecamatan Muara
partisipasi masyarakat Kaman
dalam membangun
kecamatan /kelurahan
70 orang

Fasilitasi Pelaksanaan MTQ Muara Kaman Kegiatan Peserta MTQ 100 orang 27,000,000 27,000,000 Kecamatan Muara
100 orang Kaman

_______________________
375
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyelenggaraan Musrenbang Muara Kaman Kegiatan Musrenbang 1 Kegiatan 25,000,000 25,000,000 Kecamatan Muara
Kecamatan 1 Kegiatan Kaman

Fasilitasi Pemberdayaan PKK Muara Kaman Kegiatan 1 Kegiatan - - Kecamatan Muara


Pemberdayaan PKK 1 Kaman
Kegiatan

Fasiltasi Pelayanan RT dan Linmas Muara Kaman Kegiatan RT dan 31 orang 220,000,000 220,000,000 Kecamatan Muara
Linmas 31 orang Kaman

Fasilitasi/ Lembaga organisasi Muara Kaman Jumlah Orang 65 65 Orang / bln 170,000,000 170,000,000 Kecamatan Muara
kemasyarakatan Tingkat Orang / bln Kaman
Kecamatan/ Kelurahan
Program Peningkatan Partisipasi Cakupan Lembaga 15 % Kecamatan Muara
Masyarakat Dalam Membangun Kemasyarakatan yang Muntai
Kecamatan / Kelurahan--- aktif

Musrenbang Muara Muntai Jumlah Peserta 300 300 Orang 25,000,000 75,000,000 Kecamatan Muara
Orang Muntai

Fasiltasi Pelayanan RT dan Linmas Muara Muntai Jumlah LIMNAS 372 372 201,000,000 457,903,125 Kecamatan Muara
Orang/Bulan Orang/Bulan Muntai

Fasilitasi/ Lembaga organisasi Muara Muntai Jumlah Ormas 2 Ormas 2 Ormas 32,000,000 72,900,000 Kecamatan Muara
kemasyarakatan Tingkat Muntai
Kecamatan/ Kelurahan
Fasilitasi Kegiatan Upacara dan Muara Muntai Jumlah Kegiatan 2 2 Kegiatan - 200,000,000 Kecamatan Muara
Lomba HUT Kemerdekaan RI Kegiatan Muntai

Fasilitasi Pelaksanaan MTQ Muara Muntai Jumlah Peserta 150 150 Orang 27,000,000 136,687,500 Kecamatan Muara
Orang Muntai

Fasilitasi Pelaksanaan ERAU Muara Muntai Jumlah Peserta 350 350 Orang - 136,687,500 Kecamatan Muara
Orang Muntai

Program Peningkatan Partisipasi Swadaya Masyarakat 100 % Kecamatan Sebulu


Masyarakat Dalam Membangun terhadap Program
Kecamatan / Kelurahan--- pemberdayaan
masyarakat

Fasilitasi Pelayanan RT dan Linmas Sebulu jumlah Linmas yang 31 orang / 201,000,000 201,000,000 Kecamatan Sebulu
dipasilitasi 31 orang / bulan
bulan

Fasilitasi/ Lembaga organisasi Sebulu jumlah ormas yang 2 ormas 21,000,000 21,000,000 Kecamatan Sebulu
kemasyarakatan Tingkat dipasilitasi 2 ormas
Kecamatan/ Kelurahan
Fasilitasi Pelaksanaan MTQ Tk Sebulu jumlah peserta 100 100 orang 27,000,000 27,000,000 Kecamatan Sebulu
Kabupaten orang

Program Peningkatan Partisipasi Cakupan lembaga 80 % Kecamatan


Masyarakat Dalam Membangun kemasyarakatan yang Samboja
Kecamatan / Kelurahan--- aktif

_______________________
376
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Fasilitasi Pelaksanaan Safari Jumlah Desa 1 1 Kegiatan 20,000,000 55,000,000 Kecamatan
Ramadhan Kegiatan Samboja

Fasilitasi Lomba Desa Jumlah Desa 23 23 Kel/Desa 20,000,000 60,000,000 Kecamatan


Kel/Desa Samboja

Fasilitasi Pelaksanaan Kegiatan Jumlah Kegiatan 5 Kegiatan 50,000,000 110,000,000 Kecamatan


Olahraga Olahraga 5 Kegiatan Samboja

Fasilitasi Pelaksanaan Kegiatan Jumlah Kegiatan 5 Kegiatan - 110,000,000 Kecamatan


Kesenian Kesenian 5 Kegiatan Samboja

Fasilitasi Pelaksanaan Kegiatan Jumlah Kegiatan 4 Kegiatan 20,000,000 60,000,000 Kecamatan


Pramuka Pramuka 4 Kegiatan Samboja

Fasilitasi Pelaksanaan Kegiatan Jumlah Kegiatan 3 Kegiatan 20,000,000 60,000,000 Kecamatan


Kepemudaan Kepemudaan 3 Samboja
Kegiatan

Fasilitasi Kegiatan PKK Kecamatan Jumlah PKK 12 12 Kegiatan - 66,000,000 Kecamatan


Kegiatan Samboja

Fasilitasi Kegiatan Dharma Wanita Jumlah Dharma Wanita 12 Kegiatan - 66,000,000 Kecamatan
Kecamatan 12 Kegiatan Samboja

Penyelenggaraan musrenbang HANDIL BARU DARAT, Jumlah Peserta 1.200 Peserta 125,000,000 220,000,000 Kecamatan
SANIPAH, KAMPUNG Musrenbang 1.200 Samboja
LAMA, SUNGAI Peserta
MERDEKA,
AMBARAWANG DARAT,
KARYA MERDEKA,
SUNGAI SELUANG,
BUKIT MERDEKA,
MARGO MULYO,
MUARA SEMBILANG,
TANJUNG HARAPAN,
AMBARAWANG LAUT,
SALOK API DARAT,
TELUK PEMEDAS,
HANDIL BARU,
WONOTIRTO, SALOK
API LAUT, ARGOSARI,
SAMBOJA KUALA

Fasiltasi Pelayanan RT dan Linmas Jumlah RT dan Linmas 12 ob 5,464,990,000 6,679,684,000 Kecamatan
12 ob Samboja

Fasilitasi/ Lembaga organisasi Jumlah Lembaga 12 12 Lembaga 3,368,664,000 4,415,653,000 Kecamatan


kemasyarakatan Tingkat Lembaga Samboja
Kecamatan/ Kelurahan
Fasiltasi Pelayanan Posyandu Jumlah posyandu 12 12 Unit 782,024,000 860,915,000 Kecamatan
Tingkat Kelurahan Unit Samboja

Fasilitasi Pelaksanaan MTQ Jumlah Peserta dan 200 Peserta 332,000,000 220,000,000 Kecamatan
Panitia 200 Peserta Samboja

_______________________
377
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Fasilitasi Pelaksanaan ERAU Jumlah Peserta dan 100 orang 20,000,000 60,000,000 Kecamatan
Panitia 100 orang Samboja

Fasilitasi Pelaksanaan Hari-hari Jumlah Hari-hari besar 2 kegiatan 100,000,000 165,000,000 Kecamatan
Besar Nasional nasional 2 kegiatan Samboja

Fasilitasi Pelaksanaan Hari-hari Jumlah Hari-hari besar 5 Kegiatan 100,000,000 110,000,000 Kecamatan
Besar Keagamaan keagamaan 5 Kegiatan Samboja

Program Peningkatan Partisipasi Cakupan Lembaga 100 % Kecamatan Sanga-


Masyarakat Dalam Membangun Kemasyarakatan yang Sanga
Kecamatan / Kelurahan--- aktif

Pelaksanaan Musrenbang SANGA-SANGA DALAM, Jumlah Peserta 410 orang 55,000,000 70,000,000 Kecamatan Sanga-
SANGA-SANGA MUARA, Musrenbang 410 Sanga
JAWA, SARIJAYA, orang
PENDINGIN

Fasilitasi Pelayanan RT dan Linmas Sanga-sanga, SANGA- Prosentase RT dan 12 bulan 1,690,200,000 1,753,530,000 Kecamatan Sanga-
SANGA MUARA, Linmas Aktif 12 bulan Sanga
PENDINGIN, SANGA-
SANGA DALAM, JAWA,
SARIJAYA
Fasilitasi / Lembaga Organisasi Sanga-sanga, Prosentase Lembaga 12 bulan 525,000,000 585,540,000 Kecamatan Sanga-
kemasyarakatan Tingkat SARIJAYA, JAWA, Kemasyarakatan aktif Sanga
Kecamatan / Kelurahan SANGA-SANGA MUARA, 12 bulan
PENDINGIN, SANGA-
SANGA DALAM

Fasilitasi Pelayanan Posyandu SARIJAYA, JAWA, Persentase Posyandu 12 bulan 344,320,000 381,000,000 Kecamatan Sanga-
Tingkat Kelurahan PENDINGIN, SANGA- Aktif 12 bulan Sanga
SANGA DALAM, SANGA-
SANGA MUARA

Fasilitasi Kegiatan Lomba Desa / JAWA, SANGA-SANGA Jumlah Kelurahan 5 kelurahan 25,000,000 45,900,000 Kecamatan Sanga-
Kelurahan DALAM, SANGA-SANGA yang dinilai 5 kelurahan Sanga
MUARA, PENDINGIN,
SARIJAYA

Fasilitasi Kegiatan Lomba Gotong JAWA, SANGA-SANGA Jumlah Kunjungan 20 kali 20,000,000 40,500,000 Kecamatan Sanga-
Rorong Masyarakat DALAM, SANGA-SANGA dalam rangka Fasilitasi kunjungan Sanga
MUARA, SARIJAYA, Kegiatan Gotong
PENDINGIN Royong Masyarakat
Kelurahan 20 kali
kunjungan

Fasilitasi Kegiatan MTQ Sanga-sanga Jumlah Peserta dan 100 Orang 25,000,000 35,500,000 Kecamatan Sanga-
Pendamping MTQ 100 Sanga
Orang

_______________________
378
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Peningkatan Partisipasi Cakupan Lembaga 100 % Kecamatan
Masyarakat Dalam Membangun Kemasyarakatan Yang Tenggarong
Kecamatan / Kelurahan--- Aktif

Fasilitasi Pelayanan RT dan Linmas Jumlah Laporan RT 12 12 Bulan 6,569,102,000 7,445,028,960 Kecamatan
Bulan Tenggarong

Fasilitasi Pelaksanaan MTQ TK. LOA IPUH DARAT, LOA Jumlah Peserta MTQ 424 Orang 300,000,000 950,884,560 Kecamatan
Kecamatan, Kabupaten dan TEBU, MALUHU, 424 Orang Tenggarong
Kelurahan MANGKURAWANG,
BARU, MELAYU, BUKIT
BIRU, PANJI, JAHAB,
SUKARAME, LOA IPUH,
TIMBAU
Fasilitasi Lembaga Organisasi Jumlah Laporan 12 12 Bulan 2,234,110,800 2,680,932,960 Kecamatan
Kemasyarakatan Tingkat Bulan Tenggarong
Kecamatan / Kelurahan
Fasilitasi Pelayanan Posyandu Jumlah Laporan 12 Bulan 1,261,610,800 1,263,492,960 Kecamatan
Tingkat Kelurahan Posyandu 12 Bulan Tenggarong

MUSRENBANG MELAYU, BARU, PANJI, Jumlah peserta yang 825 Orang 50,000,000 420,000,000 Kecamatan
BUKIT BIRU, mengikuti musrenbang Tenggarong
SUKARAME, JAHAB, 825 Orang
TIMBAU, LOA IPUH,
LOA IPUH DARAT, LOA
TEBU, MALUHU,
MANGKURAWANG
Program Peningkatan Partisipasi Cakupan Lembaga 60 % Kecamatan
Masyarakat Dalam Membangun Kemasyarakatan yang Tenggarong
Kecamatan / Kelurahan--- aktif Seberang

Pembinaan Penyusunan Profil Desa, Tenggarong Seberang Jumlah orang yang 40 orang 25,000,000 25,000,000 Kecamatan
Penilaian Tingkat Perkembangan dibina 40 orang Tenggarong
Desa dan Fasilitasi Lomba Desa Seberang

Musrenbang di Kecamatan Tenggarong Seberang Jumlah Peserta dan 100 orang 50,000,000 50,000,000 Kecamatan
Panitia 100 orang Tenggarong
Seberang
Fasilitasi Pelaksanaan Hari - Hari Tenggarong Seberang jumlah kegiatan yang 3 Kegiatan 195,000,000 60,000,000 Kecamatan
Besar, Pelaksanaan Erau dan MTQ difasilitasi 3 Kegiatan Tenggarong
Seberang
Program Peningkatan Partisipasi Swadaya Masyarakat 100 %; 100 % Kecamatan Muara
Masyarakat Dalam Membangun terhadap Program Wis
Kecamatan / Kelurahan--- pemberdayaan
masyarakat; Jumlah
usulan masyarakat
dalam musrenbang
desa/ kelurahan

Fasilitasi Pelayanan RT dan Linmas Muara Wis Jumlah Linmas 372 190,000,000 201,000,000 Kecamatan Muara
Kecamatan 372 orang/bulan Wis
orang/bulan

_______________________
379
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Fasilitasi/ Lembaga organisasi Muara Wis Jumlah Lembaga 2 lembaga 33,669,400 154,200,000 Kecamatan Muara
kemasyarakatan Tingkat Organisasi Wis
Kecamatan/ Kelurahan Kemasyarakatan 2
lembaga

Fasilitasi Pelaksanaan MTQ Muara Wis Jumlah Peserta MTQ 50 orang 15,000,000 70,000,000 Kecamatan Muara
50 orang Wis

Fasilitasi Pelaksanaan ERAU Muara Wis Jumlah Peserta ERAU 50 orang 15,000,000 70,000,000 Kecamatan Muara
50 orang Wis

Statistik
Reformasi Birokrasi Meningkatkan kapasitas Program Pengembangan Cakupan Statistik 100 % Dinas Komunikasi
pemerintahan daerah dari Data/Informasi/Statistik Daerah Daerah dan Informatika,
segi kelembagaan, Statistik dan
profesionalisme, Persandian (2017)
sumberdaya aparatur, dan br
keuangan daerah dalam
kerangka pelayanan publik
yang primas dan
kondusifitas daerah

Penyusunan dan Pengumpulan Kabupaten Buku Data dan 1 Dokumen 200,000,000 300,000,000 Dinas Komunikasi
Data dan Statistik Daerah Statistik Daerah 1 dan Informatika,
Dokumen Statistik dan
Persandian (2017)
br

Penyusunan dan Pengumpulan data Kabupaten Buku PDRB Kabupaten 1 Dokumen 250,000,000 400,000,000 Dinas Komunikasi
PDRB Kutai Kartanegara dan Informatika,
Tahun 2017 1 Statistik dan
Dokumen Persandian (2017)
br

Penyusunan Indikator Pembangun Kabupaten Buku Laporan Hasil 1 Dokumen 250,000,000 400,000,000 Dinas Komunikasi
Ekonomi Daerah Kabupaten Kutai Kegiatan 1 Dokumen dan Informatika,
Kartanegara Statistik dan
Persandian (2017)
br

Kearsipan
Program Penyelamatan dan Jumlah Informasi Arsip 10.020 Dinas Kearsipan
Pelestarian Dokumen/Arsip Daerah; Jumlah arsip Dokumen; dan Perpustakaan
Daerah yang dilestarikan 4.570 (2017)-
Dokumen
Penyusunan Jadwal Retensi Arsip Kabupaten Jumlah Dokumen JRA 1 Dokumen 47,333,000 - Dinas Kearsipan
(JRA) Perubahan 1 Dokumen dan Perpustakaan
(2017)-

_______________________
380
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pemeliharaan dan perawatan SKPD Jumlah Dokumen arsip 3.500 Dokumen - 150,000,000 Dinas Kearsipan
dokumen arsip in-aktif dan statis yang dan Perpustakaan
dipelihara pada (2017)-
BARPUS 3.500
Dokumen

Program Peningkatan Kualitas Persentase SKPD yang 70 %; 4 SDM/ Dinas Kearsipan


Pelayanan Informasi menerapkan 10 SKPD dan Perpustakaan
pengelolaan arsip secara (2017)-
baku; Rasio Kecukupan
SDM Pengelola
Kearsipan SKPD

Pembinaan Kearsipan OPD Kabupaten Jumlah SKPD yang 20 SKPD 76,000,000 135,000,000 Dinas Kearsipan
dibina 20 SKPD dan Perpustakaan
(2017)-

Komunikasi dan Informatika


Pemerataan Infrastruktur Daerah Terwujudnya koneksitas Program Pengembangan Cakupan Layanan E- 68 %; 46 %; Dinas Komunikasi
jaringan komunikasi, Komunikasi, Informasi dan Media Goverment; Cakupan 61 %; 100 %; dan Informatika,
internet, dan Massa wilayah yang terlayani 100 %; 61 %; Statistik dan
pengembangan kawasan Jaringan Telekomunikasi 65 % Persandian (2017)
smart city Seluler; Cakupan br
layanan Internet ke
Sekolah-sekolah; Tingkat
Penerapan E-
Procurement dalam
Pengadaan Barang dan
Jasa; Rasio Wartel /
Warnet terhadap
Penduduk; Cakupan
Layanan POS dan
Telekomunikasi;
Cakupan layanan
Internet di
Kecamatan/Desa/Kelura
han

Pengembangan Smart City Tenggarong Jumlah kawasan 1 1 Kawasan 500,000,000 - Dinas Komunikasi
Kawasan dan Informatika,
Statistik dan
Persandian (2017)
br

Audit ISO 9001 : 2008 LPSE SKPD Jumlah dokumen audit 1 Dokumen 40,000,000 50,000,000 Dinas Komunikasi
ISO 9001 : 2008 LPSE dan Informatika,
1 Dokumen Statistik dan
Persandian (2017)
br

_______________________
381
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Penyebarluasan Pelaksanaan Diseminasi 100 % Dinas Komunikasi
Informasi Pembangunan Daerah dan Pendistribusian dan Informatika,
Informasi Nasional Statistik dan
Persandian (2017)
br

Implementasi PPID Kab. Kutai Kabupaten Jumlah Implementasi 10 Kali 100,000,000 200,000,000 Dinas Komunikasi
Kartanegara PPID 10 Kali dan Informatika,
Statistik dan
Persandian (2017)
br

Diseminasi Program dan Kebijakan Kabupaten Penyediaan Sarana 15 Media 2,700,000,000 3,000,000,000 Dinas Komunikasi
Pemerintah Kabupaten melalui Informasi/Publikasi dan Informatika,
Blocking Space Melalui Media Massa Statistik dan
15 Media Persandian (2017)
br

Perpustakaan
Daya Saing Sumber Daya Meningkatnya budaya baca Program Pengembangan Budaya Jumlah pengunjung 30.000 Orang; Dinas Kearsipan
Manusia masyarakat Baca dan Pembinaan perpustakaan per tahun; 32 dan Perpustakaan
Perpustakaan Meningkatnya jumlah Perpustakaan; (2017)-
perpustakaan; Tingkat 55 %; 2.000
Ketersediaan Sapras Eksemplar
Perpustakaan
Desa/Kelurahan
(Kampong Pintar);
Meningkatnya jumlah
koleksi buku yang
tersedia di perpustakan
daerah

Layanan Perpustakaan Keliling Kabupaten Jumlah kunjungan 300 Kali 76,000,000 350,000,000 Dinas Kearsipan
perpustakaan keliling dan Perpustakaan
300 Kali (2017)-

Pembinaan Pengelolaan Kabupaten Jumlah Perpustakaan 15 - 336,870,000 Dinas Kearsipan


Perpustakaan yang dibina 15 Perpustakaan dan Perpustakaan
Perpustakaan (2017)-

Pengembangan sarana dan Kabupaten, Kenohan Jumlah Sapras 1 Perpustakaan 180,000,000 250,000,000 Dinas Kearsipan
Prasarana Perpustakaan Digital perpustakaan Digital dan Perpustakaan
Desa / Kelurahan (Kampong Pintar) Desa / Kelurahan 1 (2017)-
Perpustakaan

Pengadaan Bahan Pustaka SKPD Jumlah Pengadaan 1 Paket 100,000,000 275,000,000 Dinas Kearsipan
Perpustakaan Digital Bahan Pustaka Digital dan Perpustakaan
Perpustakaan Daerah 1 (2017)-
Paket

_______________________
382
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pengembangan sarana dan Kabupaten, Kenohan Jumlah Sapras 1 paket - 1,250,000,000 Dinas Kearsipan
Prasarana Perpustakaan Desa / perpustakaan Desa / dan Perpustakaan
Kelurahan (Kampong Pintar) Kelurahan / Taman (2017)-
Bacaan 1 paket

Pertanian
Pertanian, Industri Pengolahan Meningkatnya Program Pengendalian Organisme Persentase Penurunan 145 Ha Dinas Perkebunan
dan Pariwisata produktivitas, tata kelola Pengganggu Tanaman (OPT) Serangan Organisme (2017) br
dan pertumbuhan sektor Perkebunan Pengganggu Tanaman
pertanian dalam arti luas (OPT) Perkebunan

Identifikasi dan Pengendalian Loa Janan, Sanga- Jumlah Titik Lokasi 35 Lokasi 150,000,000 300,000,000 Dinas Perkebunan
Hama, Penyakit dan Gulma sanga, Loa Kulu, Identifikasi dan (2017) br
Sebulu, Marang Kayu, Pengendalian Hama
Tabang, Muara Badak, Penyakit dan Gulma 35
Tenggarong, Muara Lokasi
Jawa, Anggana,
Tenggarong Seberang,
Muara Kaman,
Kembang Janggut,
Muara Muntai,
Kenohan, Muara Wis,
Kota Bangun, Samboja

Program peningkatan sarana dan Cakupan Sarana dan 19 Km & Unit Dinas Perkebunan
prasarana perkebunan Prasarana Perkebunan (2017) br

Pembangunan Jalan Produksi Kembang Janggut, Loa Panjang Jalan Produksi 35 Meter 60,495,930 3,000,000,000 Dinas Perkebunan
Sakoh Komoditi Perkebunan (2017) br
35 Meter

Fasilitasi Kegiatan Pintu Air, Dam Muara Jawa, MUARA Jumlah kegiatan yang 600 meter 44,000,000 360,000,000 Dinas Perkebunan
Parit dan Saluran Parit Kebun KEMBANG dibangun 600 meter (2017) br

Program Peningkatan Pemasaran Pertumbuhan Nilai Dinas Perkebunan


Hasil Produksi Perkebunan Produk Komoditi 2.960.000.000 (2017) br
Perkebunan .000 Rupiah

Pengelolaan Informasi Harga Pasar Muara Badak, Muara Jumlah Survei atau 6 Lokasi 50,000,000 200,000,000 Dinas Perkebunan
Hasil Komoditas Perkebunan Kaman, Samboja, Monitoring Informasi (2017) br
Kembang Janggut, Harga Pasar 6 Lokasi
Kota Bangun, Loa
Janan
Program Peningkatan Penerapan Pertumbuhan 24.835 Dinas Perkebunan
Teknologi Perkebunan Produktivitas Komoditi kg/ha/thn (2017) br
Perkebunan

Bimbingan Teknis Budidaya dan Sanga-sanga Jumlah Petani Yang 30 Orang 33,000,000 340,000,000 Dinas Perkebunan
Teknologi Pengelolaan Perkebunan Mendapatkan Bintak (2017) br
30 Orang

_______________________
383
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pilot Projek Komoditas Tanaman Kenohan, Tuana Tuha Jumlah Produksi 30 Orang 70,522,870 1,140,850,000 Dinas Perkebunan
Lokal (Aren) Komoditas Tanaman (2017) br
Lokal (Aren) 30 Orang

Program Peningkatan Produksi Pertumbuhan Produksi 1.803.644 Dinas Perkebunan


Perkebunan Komoditi Perkebunan Ton (2017) br

Pengadaan Sarana Produksi Berupa Muara Jawa, Sanga- Jumlah Saprodi (Pupuk 0 Kg & Liter 104,500,000 3,150,000,000 Dinas Perkebunan
Pupuk dan Herbisida Untuk sanga Organik, Pupuk Kimia (2017) br
Intesifikasi Tanaman Perkebunan dan Herbisida) 0 Kg &
Liter

Pengadaan Pupuk dan Pestisida Muara Badak, Sungai Jumlah Pupuk Organik 63 Liter 55,000,000 2,132,500,000 Dinas Perkebunan
Organik (Lada) Bawang dan Pestisida Organik (2017) br
63 Liter

Peyediaan Sarana Panen Muara Jawa, Jumlah bantuan alat 400 Unit 22,000,000 3,079,300,000 Dinas Perkebunan
Pekebunan DONDANG Panen 400 Unit (2017) br

Rehab/Peremajaan Tanaman Lada Loa Janan, Tani Jumlah Peremajaan 7 Ha 61,600,000 2,848,000,000 Dinas Perkebunan
Rakyat Harapan Tanaman Lada 7 Ha (2017) br

Rehab/Peremajaan Tanaman Muara Jawa, MUARA Jumlah Peremajaan 3,2 Ha 5,500,000 1,825,000,000 Dinas Perkebunan
Kelapa Dalam Rakyat JAWA PESISIR Tanaman Kelapa (2017) br
Dalam 3,2 Ha

Program peningkatan Pertumbuhan Nilai 101,6 Persen; Dinas Perkebunan


kesejahteraan pekebun Tukar Petani (NTP) 50.565 KK (2017) br
Pekebun; Pertumbuhan
Jumlah Petani Pekebun

Pengembangan Data Base Kembang Janggut, Loa Data dan Peta Sebaran 1 Dokumen 100,000,000 260,000,000 Dinas Perkebunan
Perkebunan Janan, Marang Kayu 1 Dokumen Data Base Data Base (2017) br

Pengelolaan Data Statistik Kabupaten, SKPD Jumlah Dokumen Data 1 Dokumen 50,000,000 280,000,000 Dinas Perkebunan
Perkebunan Statistik 1 Dokumen Data Statistik (2017) br
Data Statistik

Program Peningkatan Cakupan Kelompoktani 100 Dinas Pertanian


Kesejahteraan Petani dalam satu kecamatan Kecamatan; dan Peternakan
yang terbina; Indeks Nilai 115 Persen (2017)-br
Tukar petani Peternak

Operasional UPTD Penyuluhan Loa Janan Jumlah kelompok tani 108 kelompok - - Dinas Pertanian
Pertanian dan Peternakan / peternak 108 dan Peternakan
Kecamatan Loa Janan kelompok (2017)-br

Operasional UPTD Penyuluhan Loa Kulu Jumlah kelompok tani 175 kelompok - - Dinas Pertanian
Pertanian dan Peternakan / peternak 175 dan Peternakan
Kecamatan Loa Kulu kelompok (2017)-br

_______________________
384
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Operasional UPTD Pertanian dan Tenggarong Jumlah kelompok tani 135 Kelompok - - Dinas Pertanian
Peternakan Kecamatan Tenggarong / peternak 135 dan Peternakan
Kelompok (2017)-br

Operasional UPTD Penyuluhan Tenggarong Seberang Jumlah kelompok tani 194 Kelompok - - Dinas Pertanian
Pertanian dan Peternakan / peternak 194 dan Peternakan
Kecamatan Tenggarong Seberang Kelompok (2017)-br

Operasional UPTD Penyuluhan Sebulu Jumlah kelompk tani / 95 kelompok - - Dinas Pertanian
Pertanian dan Peternakan peternak 95 kelompok dan Peternakan
Kecamatan Sebulu (2017)-br

Operasional UPTD Penyuluhan Muara Kaman Jumlah kelompok tani 70 kelompok - - Dinas Pertanian
Pertanian dan Peternakan / peternak 70 dan Peternakan
Kecamatan Muara Kaman kelompok (2017)-br

Operasional UPTD Penyuluhan Kota Bangun Jumlah kelompok tani 109 kelompok - - Dinas Pertanian
Pertanian dan Peternakan / peternak 109 dan Peternakan
Kecamatan Kota Bangun kelompok (2017)-br

Operasional UPTD Penyuluhan Muara Wis Jumlah kelompok tani 58 kelompok - - Dinas Pertanian
Pertanian dan Peternakan / peternak 58 dan Peternakan
Kecamatan Muara Wis kelompok (2017)-br

Operasional UPTD Penyuluhan Muara Muntai Jumlah kelompok tani 25 kelompok - - Dinas Pertanian
Pertanian dan Peternakan / peternak 25 dan Peternakan
Kecamatan Muara Muntai kelompok (2017)-br

Operasional UPTD Pertanian Kenohan Jumlah Paket 1 Kecamatan - - Dinas Pertanian


Tanaman Pangan dan Hortikultura Operasional UPTD 1 dan Peternakan
Kecamatan Kenohan Kecamatan (2017)-br

Operasional UPTD Penyuluhan Kembang Janggut Jumlah kelompk tani / 23 kelompok - - Dinas Pertanian
Pertanian dan Peternakan peternak 23 kelompok dan Peternakan
Kecamatan Kembang Jangut (2017)-br

Operasional UPTD Penyuluhan Tabang Jumlah kelompok tani 68 kelompok - - Dinas Pertanian
Pertanian dan Peternakan / peternak 68 dan Peternakan
Kecamatan Tabang kelompok (2017)-br

Operasional UPTD Pertanian Anggana, Tenggarong, Jumlah Kecamtan 18 18 Kecamatan - - Dinas Pertanian
Tanaman Pangan dan Hortikultura Muara Jawa, Kembang Kecamatan dan Peternakan
Balai Benih Pembantu Padi Janggut, Tenggarong (2017)-br
Seberang, Muara
Kaman, Kenohan,
Muara Muntai, Kota
Bangun, Muara Wis,
Loa Janan, Samboja,
Loa Kulu, Sanga-
sanga, Marang Kayu,
Sebulu, Tabang,
Muara Badak

_______________________
385
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Operasional UPTD Pertanian Sebulu, Marang Kayu, Kecamatan 18 18 Kecamatan - - Dinas Pertanian
Tanaman Pangan dan Hortikultura Tabang, Muara Badak, Kecamatan dan Peternakan
Balai Benih Pembantu Palawija Tenggarong, Muara (2017)-br
Jawa, Anggana,
Tenggarong Seberang,
Muara Kaman,
Kembang Janggut,
Muara Muntai,
Kenohan, Muara Wis,
Kota Bangun,
Samboja, Loa Janan,
Sanga-sanga, Loa Kulu

Operasional UPTD Pertanian Samboja, Loa Janan, Kecamatan 18 18 Kecamatan - - Dinas Pertanian
Tanaman Pangan dan Hortikultura Sanga-sanga, Loa Kecamatan dan Peternakan
Balai Benih Pembantu Hortikultura Kulu, Sebulu, Marang (2017)-br
Kayu, Tabang, Muara
Badak, Anggana,
Tenggarong, Muara
Jawa, Kembang
Janggut, Tenggarong
Seberang, Muara
Kaman, Kenohan,
Muara Muntai, Muara
Wis, Kota Bangun

Operasional UPTD Pertanian Muara Muntai, Jumlah Kecamatan 18 18 Kecamatan - - Dinas Pertanian
Tanaman Pangan dan Hortikultura Kenohan, Muara Wis, Kecamatan dan Peternakan
Balai Proteksi Tanaman Kota Bangun, (2017)-br
Samboja, Loa Janan,
Sanga-sanga, Loa
Kulu, Sebulu, Marang
Kayu, Tabang, Muara
Badak, Tenggarong,
Muara Jawa, Anggana,
Muara Kaman,
Tenggarong Seberang,
Kembang Janggut

Penyuluhan Calon Penggaduh Tenggarong, Muara Penggaduh yang 600 orang 250,000,000 250,000,000 Dinas Pertanian
Ternak Jawa, Anggana, mendapat penyuluhan dan Peternakan
Tenggarong Seberang, 600 orang (2017)-br
Muara Kaman,
Kembang Janggut,
Muara Muntai,
Kenohan, Muara Wis,
Kota Bangun,
Samboja, Loa Janan,
Sanga-sanga, Loa
Kulu, Sebulu, Marang
Kayu, Tabang, Muara
Badak

_______________________
386
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Verifikasi Kelompok dan Calon Marang Kayu, Sebulu, kelompok dan calon 400 orang 250,000,000 250,000,000 Dinas Pertanian
Penerima Ternak Pemerintah Muara Badak, Tabang, penerima ternak yang dan Peternakan
Muara Jawa, Anggana, di verifikasi 400 orang (2017)-br
Tenggarong, Muara
Kaman, Kembang
Janggut, Tenggarong
Seberang, Muara
Muntai, Kenohan,
Muara Wis, Kota
Bangun, Samboja, Loa
Janan, Sanga-sanga,
Loa Kulu

UPT Rumah Potong Hewan dan Kabupaten Jumlah TPH yang 12 Bulan - - Dinas Pertanian
Pasar Hewan Tenggarong Mendapat Pembinaan dan Peternakan
12 Bulan (2017)-br

Pembinaan kelompok Agribisnis Samboja, Loa Janan, kelembagaan ternak 40 kelompok 200,000,000 400,000,000 Dinas Pertanian
Peternakan Sanga-sanga, Loa yang di bina 40 dan Peternakan
Kulu, Sebulu, Marang kelompok (2017)-br
Kayu, Tabang, Muara
Badak, Tenggarong,
Muara Jawa, Anggana,
Tenggarong Seberang,
Muara Kaman,
Kembang Janggut,
Muara Muntai,
Kenohan, Muara Wis,
Kota Bangun

UPT Pusat Kesehatan Hewan Samboja Jumlah kelompok 12 Bulan - - Dinas Pertanian
Samboja ternak yang mendapat dan Peternakan
pelayanan dan (2017)-br
pembinaan 12 Bulan

UPT Pembibitan Sapi Potong Muara Muara Kaman Jumlah kelompok 12 Bulan - - Dinas Pertanian
Kaman Desa Lebaho Ulaq ternak yang mendapat dan Peternakan
pelayanan dan (2017)-br
pembinaan 12 Bulan

UPT Pusat Kesehatan Hewan Muara Muara Badak Jumlah kelompok 12 Bulan - - Dinas Pertanian
Badak ternak yang mendapat dan Peternakan
pelayanan dan (2017)-br
pembinaan 12 Bulan

_______________________
387
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
UPT Pusat Kesehatan Hewan Tenggarong Seberang Jumlah kelompok 12 Bulan - - Dinas Pertanian
Tenggarong Seberang ternak yang mendapat dan Peternakan
pelayanan dan (2017)-br
pembinaan 12 Bulan

UPT Pusat Kesehatan Hewan Kota Kota Bangun Jumlah kelompok 12 Bulan - - Dinas Pertanian
Bangun ternak yang mendapat dan Peternakan
pelayanan dan (2017)-br
pembinaan 12 Bulan

Pertemuan dan Pembinaan Pelaku Muara Wis, Kota Jumlah Kelompok yang 40 Kelompok 100,000,000 300,000,000 Dinas Pertanian
Usaha Peternakan Bangun, Samboja, Loa mendapat pembinaan dan Peternakan
Janan, Sanga-sanga, pelaku usaha 40 (2017)-br
Loa Kulu, Sebulu, Kelompok
Marang Kayu, Tabang,
Muara Badak,
Tenggarong, Muara
Jawa, Anggana,
Kembang Janggut,
Tenggarong Seberang,
Muara Kaman, Muara
Muntai, Kenohan

Operasional UPTD Penyuluhan Marang Kayu Jumlah kelompok tani 134 kelompok - - Dinas Pertanian
Pertanian dan Peternakan / peternak 134 dan Peternakan
Kecamatan Marang Kayu kelompok (2017)-br

Bimbingan dan Pertemuan Sanga-sanga, Loa Jumlah Kelompok yang 40 Kelompok 150,000,000 150,000,000 Dinas Pertanian
Kelompok Peternak Kulu, Sebulu, Marang mendapat bimbingan dan Peternakan
Kayu, Tabang, Muara 40 Kelompok (2017)-br
Badak, Tenggarong,
Muara Jawa, Anggana,
Tenggarong Seberang,
Muara Kaman,
Kembang Janggut,
Muara Muntai,
Kenohan, Muara Wis,
Kota Bangun,
Samboja, Loa Janan

Operasional UPTD Penyuluhan Muara Badak Jumlah kelompok tani 126 kelompok - - Dinas Pertanian
Pertanian dan Peternakan / peternak 126 dan Peternakan
Kecamatan Muara Badak kelompok (2017)-br

Operasional UPTD Penyuluhan Anggana Jumlah kelompok tani 91 kelompok - - Dinas Pertanian
Pertanian dan Peternakan / peternak 91 dan Peternakan
Kecamatan Anggana kelompok (2017)-br

_______________________
388
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Operasional UPTD Penyuluhan Samboja Jumlah kelompok tani 114 Kelompok - - Dinas Pertanian
Pertanian dan Peternakan / peternak 114 dan Peternakan
Kecamatan Samboja Kelompok (2017)-br

Operasional UPTD Penyuluhan Muara Jawa Jumlah kelompok tani 91 kelompok - - Dinas Pertanian
Pertanian dan Peternakan / peternak 91 dan Peternakan
Kecamatan Muara Jawa kelompok (2017)-br

Operasional UPTD Penyuluhan Sanga-sanga Jumlah kelompok tani 21 kelompok - - Dinas Pertanian
Pertanian dan Peternakan / peternak 21 dan Peternakan
Kecamatan Sanga Sanga kelompok (2017)-br

Program Peningkatan Pemasaran Cakupan nilai Dinas Pertanian


Hasil Produksi pertanian pemasaran hasil 3.393.847.660 dan Peternakan
pertanian tanaman .258 Rupiah (2017)-br
pangan dan hortikultura

Peningkatan informasi pemasaran SKPD Jumlah Pertemuan 2 kali 200,000,000 400,000,000 Dinas Pertanian
hasil pertanian tanaman pangan antara Petani Tanaman dan Peternakan
dan hortikultura Pangan dan (2017)-br
Hortikultura dengan
pelaku usaha 2 kali

Program Peningkatan Penerapan Cakupan penerapan 61,88 % Dinas Pertanian


Teknologi Pertanian teknologi budidaya, dan Peternakan
panen dan pasca panen (2017)-br
tanaman pangan dan
hortikultura (Rasio
ketersediaan Alsintan)

Pengadaan Sarana dan Prasarana Muara Kaman, Jumlah bantuan 163 Unit 2,000,000,000 2,859,689,011 Dinas Pertanian
Teknologi Pertanian Tepat Guna Kembang Janggut, ALSINTAN (Unit) 163 dan Peternakan
Muara Muntai, Unit (2017)-br
Kenohan, Muara Wis,
Kota Bangun,
Samboja, Loa Janan,
Sanga-sanga, Loa
Kulu, Tenggarong
Seberang, Sebulu,
Marang Kayu, Tabang,
Muara Badak,
Tenggarong, Muara
Jawa, Anggana

_______________________
389
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Peningkatan Produksi Produktivitas padi atau 0 ; 52,63 Dinas Pertanian
Pertanian bahan pangan utama (Kwt/Ha); dan Peternakan
lokal lainnya per hektar; 34,09 (2017)-br
Padi Sawah ; Padi (Kwt/Ha);
Ladang; Kedelai ; Kacang 14,44
Tanah ; Ubi Kayu ; (Kwt/Ha);
Pertumbuhan Produksi 12,92
Tanaman Pangan dan (Kwt/Ha);
Hortikultura:; Padi Sawah 238,9
; Padi Ladang; Kedelai ; (Kwt/Ha); 0 ;
'Kacang tanah ; Ubi Kayu 205.644 (Ton);
; Ubi Jalar ; 'Tanaman 15.000 (Ton);
Buah ; 'Tanaman 446 (Ton); 659
Sayuran Dataran Rendah (Ton); 27.006
(Ton) ; 6.041
(Kwt/Ha);
63.230 (Ton) ;
32.389 (Ton)

Pengembangan Perbenihan / Kabupaten, Muara Jumlah Kelompok Tani 6,407 565,648,800 - Dinas Pertanian
Pembibitan Tanaman Pangan Wis, Samboja, Penangkar benih kelompok, Kg dan Peternakan
Melintang, Sebemban Tanaman Pangan, (2017)-br
Jumlah Pengadaan
Benih/bibit 6,407
kelompok, Kg

Sosialisasi Kebijakan dan Kabupaten Jumlah Peserta 200 Orang 275,000,000 396,000,000 Dinas Pertanian
Koordinasi Perencanaan dan Sosialisasi Kebijakan dan Peternakan
Evaluasi Pupuk Bersubsidi Pupuk Bersubsidi 200 (2017)-br
Orang

Intensifikasi Pengembangan Padi Kabupaten Luas Lahan Padi 4.500 Hektar 1,000,000,000 4,000,000,000 Dinas Pertanian
sawah Sawah 4.500 Hektar dan Peternakan
(2017)-br
Penyediaan Pupuk dan Pestisida Kabupaten Jumlah Pupuk, 128.000 Kg 1,027,500,000 2,040,000,000 Dinas Pertanian
Pembenah Tanah & dan Peternakan
Pestisida 128.000 Kg (2017)-br

Pengendalian OPT Pada Daerah Kabupaten, Muara Cakupan Luas Lahan 1.000 Hektar 305,000,000 390,000,000 Dinas Pertanian
Endemis Dan Pemasyarakatan PHT Muntai, Muara Leka Pertanian Yang 600 Liter dan Peternakan
Dikendalikan Pada (2017)-br
Lahan Pertanian TPH
1.000 Hektar
Jumlah Racun dan Alat
Semprot 600 Liter

_______________________
390
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pemutakhiran Data Statistik Loa Kulu, Sanga- Data Base Pertanian 1 Dokumen 350,000,000 350,000,000 Dinas Pertanian
Pertanian sanga, Sebulu, Peternakan 1 Dokumen dan Peternakan
Samboja, Anggana, (2017)-br
Marang Kayu,
Kembang Janggut,
Tabang, Muara Badak,
Kenohan, Muara Jawa,
Muara Kaman, Kota
Bangun, Muara
Muntai, Tenggarong,
Muara Wis,
Tenggarong Seberang,
Loa Janan

Penyusunan dokumen perencanaan Muara Muntai, Cakupan Kegiatan 100 Persen 200,000,000 500,000,000 Dinas Pertanian
dan laporan kinerja serta Monev Kenohan, Muara Wis, yang dimonitoring 100 dan Peternakan
Kota Bangun, Persen (2017)-br
Samboja, Loa Janan,
Sanga-sanga, Loa
Kulu, Sebulu, Marang
Kayu, Tabang, Muara
Badak, Tenggarong,
Anggana, Muara Jawa,
Tenggarong Seberang,
Kembang Janggut,
Muara Kaman

Pendampingan UPSUS Padi, Jagung Kabupaten Luasan Target Upsus 20.000 Ha 300,000,000 300,000,000 Dinas Pertanian
dan Kedelai 20.000 Ha dan Peternakan
(2017)-br
Pengembangan budidaya tanaman Kabupaten ################# 250 Hektar 500,000,000 4,945,875,000 Dinas Pertanian
buah-buahan unggul 40 Hektar dan Peternakan
35 Hektar (2017)-br
35 Hektar
35 Hektar
35 Hektar
35 Hektar
50 Hektar

Pengembangan budidaya tanaman Kabupaten Jumlah Luasan 10 10 Hektar 250,000,000 750,000,000 Dinas Pertanian
sayuran, tanaman hias dan Hektar dan Peternakan
biofarmaka (2017)-br
Sekolah Lapang Iklim dan Loa Kulu, Tenggarong, Jumlah petani peserta 200 300,000,000 470,000,000 Dinas Pertanian
Pengendalian Hama Terpadu Marang Kayu, Sekolah Lapang Petani/Orang dan Peternakan
(SLPHT) Tenggarong Seberang, PHT/Iklim 200 (2017)-br
Samboja, Anggana, Petani/Orang
Kota Bangun, Sebulu,
Loa Janan

_______________________
391
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Pemberdayaan Penyuluh Cakupan Bina Kelompok 93 Persen; 83 Dinas Pertanian
Pertanian Lapangan Tani (Madya dan Utama); Persen; 10 dan Peternakan
kelas Madya; Kelas Persen; 75 (2017)-br
Utama; Cakupan Persen; 75
Pelayanan Penyuluhan Persen
Pertanian Satu Desa
Satu Penyuluh; Cakupan
Pelayanan Penyuluhan
Pertanian Satu Desa
Satu Penyuluh

Peningkatan Kemampuan Lembaga Kabupaten Jumlah kelompok Tani- 1.854 250,000,000 250,000,000 Dinas Pertanian
Petani-Nelayan Nelayan 1.854 Kelompok dan Peternakan
Kelompok (2017)-br

Program Pencegahan dan Outcome: Persentase 0 %; 12.815 Dinas Pertanian


Penanggulangan Penyakit Ternak derajat Kesehatan Persen dan Peternakan
Ternak Sapi potong pada (2017)-br
Masayarakat 35%/tahun;
ersentase derajat
Kesehatan Ternak Sapi
potong pada
Masayarakat 35%/tahun

Penceggahan dan Pemberantasan Kembang Janggut, Jumlah Jenis penyakit 6 Jenis 250,000,000 500,000,000 Dinas Pertanian
Penyakit Ternak/Hewan Muara Kaman, yang dan Peternakan
Kenohan, Muara dikendalikan/Vaksin 6 (2017)-br
Muntai, Kota Bangun, Jenis
Muara Wis, Loa Janan,
Samboja, Tenggarong,
Loa Kulu, Sanga-
sanga, Tenggarong
Seberang, Marang
Kayu, Sebulu, Muara
Badak, Tabang, Muara
Jawa, Anggana

Pengadaan Obat-obatan Tenggarong Jumlah Obat-Obatan 34 Jenis 450,000,000 1,000,000,000 Dinas Pertanian
Peternakan dan peralatan medis dan Peternakan
peternakan 34 Jenis (2017)-br

Pengadaan Peralatan Medis Tenggarong Jumlah peralatan 25 Unit 50,000,000 500,000,000 Dinas Pertanian
Peternakan medis peternakan 25 dan Peternakan
Unit (2017)-br

_______________________
392
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Peningkatan Produksi pertumbuhan populasi 39.085 Dinas Pertanian
Hasil Peternakan ternak sapi Potong Persen; dan Peternakan
(ekor); pertumbuhan 21.543 14165 (2017)-br
Produksi daging ternak ; 5.357 Persen
15% per tahun(ton);
pertumbuhan Produksi
telur 15% per tahun (ton)

Pembangunan Sarana dan Loa Janan, Sebulu, Sarana dan Prasarana 18 Unit 710,000,000 100,000,000 Dinas Pertanian
Prasarana Ternak Loa Kulu, Tenggarong, Pembibitan Ternak 18 dan Peternakan
Marang Kayu, Muara Unit (2017)-br
Badak, Muara Jawa,
Muara Wis, Muara
Kaman, Samboja,
Muara Muntai,
Anggana, Sanga-
sanga, Kota Bangun

Pengembangan Ternak Ruminansia Muara Kaman, Muara ternak sapi Potong 615 ekor 4,545,320,666 16,000,000,000 Dinas Pertanian
Muntai, Anggana, 615 ekor 100 ekor dan Peternakan
Muara Wis, Kota ternak kerbau 100 500 ekor (2017)-br
Bangun, Tenggarong, ekor
Samboja, Loa Janan, ternak Kambing 500
Tenggarong Seberang, ekor
Sanga-sanga, Loa
Kulu, Sebulu, Marang
Kayu, Muara Badak,
Muara Jawa

Pembinaan Usaha Kecil Menengah Kabupaten, Loa Kelompok yang dibina 200 Orang 75,000,000 350,000,000 Dinas Pertanian
Masyarakat Peternakan Janan, Samboja, 200 Orang dan Peternakan
Muara Kaman (2017)-br
Pusat Perbibitan (Breeding Center) Kabupaten, BUANA Operasional Ayam 12 ekor 300,000,000 500,000,000 Dinas Pertanian
Ayam Lokal JAYA Kampung 12 ekor dan Peternakan
(2017)-br
Pusat Pembibitan (Breeding Center) Lebaho Ulaq Operasional Breeding 12 Bulan 1,000,000,000 500,000,000 Dinas Pertanian
sapi Bali 12 Bulan dan Peternakan
(2017)-br
Pengembangan Kawasan Sapi Samboja, Kota Kawasan sapi potong 3 3 kawasan 250,000,000 3,000,000,000 Dinas Pertanian
Potong Bangun, Marang Kayu kawasan dan Peternakan
(2017)-br

_______________________
393
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pendampingan Program UPSUS dan Muara Jawa, Anggana, Jumlah Yang 5 kegiatan 350,000,000 750,000,000 Dinas Pertanian
SIWAB Tenggarong Seberang, didampingi 5 kegiatan dan Peternakan
Tenggarong, Muara (2017)-br
Kaman, Kembang
Janggut, Muara
Muntai, Kenohan,
Muara Wis, Kota
Bangun, Samboja, Loa
Janan, Sanga-sanga,
Loa Kulu, Sebulu,
Marang Kayu, Muara
Badak, Tabang

Program Peningkatan Pemasaran Cakupan Usaha 43 Persen Dinas Pertanian


Hasil Produksi Peternakan Pengolahan Hasil Produk dan Peternakan
Peternakan 15%/tahun (2017)-br
(klp)
Promosi Atas Hasil Produksi Tenggarong, Sanga- Jumlah event promosi 6 350,000,000 450,000,000 Dinas Pertanian
Peternakan Unggulan Daerah sanga yang diikuti 6 event/Pameran dan Peternakan
event/Pameran (2017)-br

Pengembangan Pemasaran Hasil Kabupaten, Muara Jumlah pembinaan 250 Orang 150,000,000 450,000,000 Dinas Pertanian
Produk Peternakan Jawa, Samboja, pasca Panen dan dan Peternakan
Tenggarong, Kota Pengolahan 250 Orang (2017)-br
Bangun, Muara Badak

Program Peningkatan Penerapan Rumah Tangga 70 Persen Dinas Pertanian


Teknologi Peternakan Peternakan yang dan Peternakan
menerapkan Teknologi (2017)-br
(RTP/tahun)

Pengadaan Alat dan Mesin Samboja, Loa Janan, Jumlah Alat dan Mesin 5 Unit 100,000,000 500,000,000 Dinas Pertanian
Peternakan Sanga-sanga, Loa Peternakan 5 Unit dan Peternakan
Kulu, Tenggarong (2017)-br
Seberang, Sebulu,
Marang Kayu, Tabang,
Muara Badak,
Anggana, Tenggarong,
Muara Jawa, Kembang
Janggut, Muara
Kaman, Kenohan,
Muara Muntai, Muara
Wis, Kota Bangun

Pengembangan Inseminasi Buatan Kota Bangun, Marang Ternak Yang 6.000 Ekor 500,000,000 1,000,000,000 Dinas Pertanian
(IB) Kayu, Muara Jawa, Inseminasi Buatan (IB) dan Peternakan
Samboja, Sebulu, 6.000 Ekor (2017)-br
Anggana
Program penyediaan dan Penambahan luas areal 3,12 % Dinas Pertanian
pengembangan prasarana dan pertanian yang terlayani dan Peternakan
sarana pertanian jaringan irigasi dan jalan (2017)-br
pertanian

_______________________
394
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pembuatan / peningkatan Muara Kaman, Jumlah Bangunan 18 Unit 987,500,000 1,825,000,000 Dinas Pertanian
prasarana irigasi pertanian tesier / Kembang Janggut, Irigasi Tersier / JITUT 5.000 Meter dan Peternakan
JITUT Muara Muntai, Terbangun Pada Lahan (2017)-br
Kenohan, Muara Wis, Pertanian TPH 18 Unit
Kota Bangun, Panjang Saluran Irigasi
Tenggarong, Samboja, Tersier/JITUT
Loa Janan, Terbangun Pada Lahan
Tenggarong Seberang, Pertanian TPH 5.000
Sanga-sanga, Loa Meter
Kulu, Sebulu, Marang
Kayu, Tabang, Muara
Badak, Muara Jawa,
Anggana

Perencanaan Pembuatan / Sebulu, Marang Kayu, Jumlah dokumen 6 Dukumen 300,000,000 300,000,000 Dinas Pertanian
Peningkatan Prasarana dan Sarana Tabang, Muara Badak, rencana pembuatan / dan Peternakan
Pertanian Tenggarong, Muara peningkatan prasarana (2017)-br
Jawa, Anggana, dan Sarana pertanian 6
Tenggarong Seberang, Dukumen
Muara Kaman,
Kembang Janggut,
Muara Muntai,
Kenohan, Muara Wis,
Kota Bangun,
Samboja, Loa Janan,
Sanga-sanga, Loa Kulu

Pembinaan pengelolaan prasarana Anggana, Tenggarong, Jumlah Kelompok Tani 20 Kelompok 225,000,000 225,000,000 Dinas Pertanian
& sarana pertanian Muara Jawa, Kembang Pelaksana dan Peternakan
Janggut, Tenggarong Pengembangan Lahan (2017)-br
Seberang, Muara dan Irigasi Yang Dibina
Kaman, Kenohan, 20 Kelompok
Muara Muntai, Kota
Bangun, Muara Wis,
Loa Janan, Samboja,
Loa Kulu, Sanga-
sanga, Marang Kayu,
Sebulu, Muara Badak,
Tabang

Peningkatan / Pembuatan Jalan Loa Kulu, Marang Ma.Wis (2 x 100 m), 600 Meter 361,698,000 361,698,000 Dinas Pertanian
usaha Pertanian (JUT) Kayu, Muara Wis Loa Kulu (1,5 x 50 m), dan Peternakan
(3 x 50 m), marang (2017)-br
Kayu ( 4 x 400 meter)
600 Meter

_______________________
395
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Sosialisasi perlindungan lahan Anggana, Tenggarong, Jumlah Petani Peserta 360 Orang 360,000,000 396,000,000 Dinas Pertanian
pertanian pangan berkelanjutan Muara Kaman, Sosialisasi PLPPB 360 dan Peternakan
Kembang Janggut, Orang (2017)-br
Tenggarong Seberang,
Muara Muntai,
Kenohan, Kota
Bangun, Muara Wis,
Loa Janan, Samboja,
Loa Kulu, Sanga-
sanga, Marang Kayu,
Sebulu, Muara Badak,
Tabang, Muara Jawa

Program pengembangan Luas tanam komoditas 75 Ha Dinas Pertanian


komoditas spesifikasi tanaman buah dan Peternakan
lokasi/tanaman lokal lokal/spesifik lokasi (2017)-br

Pengembangan dan Pelatihan Loa Janan Jumlah bibit Lai 300 pohon 50,000,000 50,000,000 Dinas Pertanian
Teknis Tanaman pangan dan Mahakam 300 pohon dan Peternakan
Hortikltura Lokal (2017)-br
Program Revolusi Jagung Pertumbuhan Produksi 70 %; 3 %; Dinas Pertanian
tanaman jagung ; 201,12 Ton dan Peternakan
Pertumbuhan (2017)-br
Produktivitas Tanaman
Jagung; NTP Komoditas
Palawija (Jagung).
Diusulkan diganti
dengan "Indeks Harga
yang diterima Petani
Palawija", karena data
BPS hanya NTP Tanaman
Pangan dan NTP
Hortikultura (Tdk ada
NTP Jagung/Palawija)

Pengembangan dan Penerapan Loa Kulu, Marang ################# 893 Hektar 4,000,000,000 6,693,170,000 Dinas Pertanian
Teknologi Budidaya Jagung Kayu, Muara Badak, 13,395 dan Peternakan
Muara Jawa, 357,2 (2017)-br
Tenggarong, Muara 893
Muntai, Anggana, 250
Tenggarong Seberang, 1,634
Muara Wis, Kenohan,
Samboja, Kota
Bangun, Sebulu, Loa
Janan

_______________________
396
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan ALSINTAN budidaya dan Muara Muntai, Jumlah bantuan 85 Unit 1,700,000,000 9,576,933,333 Dinas Pertanian
pasca panen jagung Kenohan, Muara Wis, alsintan mendukung dan Peternakan
Kota Bangun, budidaya jagung 85 (2017)-br
Samboja, Loa Janan, Unit
Sebulu, Loa Kulu,
Marang Kayu,
Tenggarong, Muara
Badak, Tenggarong
Seberang, Muara
Jawa, Anggana, Muara
Kaman
Fasilitasi pembukaan lahan Muara Jawa, Operasional traktor 1 Paket 500,000,000 500,000,000 Dinas Pertanian
budidaya jagung (operasional Tenggarong Seberang, roda 4 untuk dan Peternakan
traktor roda 4) Muara Kaman, pembukaan lahan (2017)-br
Anggana, Muara jagung 1 Paket
Muntai, Kenohan,
Muara Wis, Kota
Bangun, Samboja, Loa
Janan, Sebulu, Loa
Kulu, Tenggarong,
Marang Kayu, Muara
Badak
Pengumpulan/analisis harga pasar Kabupaten Jumlah Dokumen 1 Dokumen 150,000,000 600,000,000 Dinas Pertanian
dan harga standar komoditas Informasi Harga Pasar dan Peternakan
jagung 1 Dokumen (2017)-br

Program peningkatan penerapan Cakupan Demplot 65 Persen; 70 Dinas Pertanian


teknologi penyuluhan pertanian Budidaya Tanaman Persen; 65 dan Peternakan
Jagung; Cakupan Paket Persen; 70 (2017)-br
Teknologi Budidaya Persen; 65
Tanaman Jagung; Persen; 65
Cakupan Paket Teknologi Persen; 65
Pasca Panen Dan Persen
Agroindustri Komoditas
Jagung; Cakupan
Teknologi Budidaya Yang
Diterapkan (Padi,
Kedelai); Cakupan Paket
Teknologi Budidaya dan
Penanganan Pasca
Panen Tanaman Pangan
& Hortikultura; Cakupan
Teknologi Budidaya Yang
Diterapkan (Aren);
Cakupan Paket Teknologi
Integrasi Budidaya
Tanaman Sawit dengan
Sapi Potong

_______________________
397
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pelatihan Penerapan Teknologi Loa Janan Jumlah Peserta 125 125 Orang 5,000,000 400,000,000 Dinas Pertanian
Budidaya dan Pengolahan Tanaman Orang dan Peternakan
Pangan dan Hortikultura (2017)-br

Temu Teknologi Pengembangan Kabupaten Jumlah Peseta 30 30 Orang 350,000,000 350,000,000 Dinas Pertanian
Pertanian dan Peternakan Orang dan Peternakan
(2017)-br
Kehutanan
Sumberdaya Alam dan Meningkatnya pencegahan Program Perluasan Komoditas Pertumbuhan Luas Areal 271.892 Ha Dinas Perkebunan
Lingkungan Hidup pencemaran dan Perkebunan Komoditi Perkebunan (2017) br
perusakan lingkungan
serta pengendalian
pembangunan berwawasan
lingkungan yang
berkelanjutan

Pengembangan Kelapa Sawit Marang Kayu, Muara Jumlah Areal 133 Ha 1,197,306,000 3,003,000,000 Dinas Perkebunan
Rakyat Badak, Muara Jawa, Pengembangan Kelapa (2017) br
Samboja, Sanga- Sawit Rakyat 133 Ha
sanga, Tabang,
Kembang Janggut,
Kenohan, Kota
Bangun
Pengembangan Tanaman Karet Muara Jawa, Jumlah Areal 5,6 Ha 67,100,000 3,945,000,000 Dinas Perkebunan
Rakyat Tenggarong Pengembangan Kelapa (2017) br
Karet Rakyat 5,6 Ha

Pengembangan Tanaman Lada Loa Janan, Muara Jumlah Areal 4,6 Ha 127,600,000 1,500,300,000 Dinas Perkebunan
Rakyat (Organik) Jawa Pengembangan Lada (2017) br
Rakyat 4,6 Ha

Program Penanganan Konflik dan Persentase Penurunan 21 Kasus Dinas Perkebunan


Gangguan Usaha Perkebunan Komplik dan Gangguan (2017) br
Usaha Perkebunan

Pembinaan, Pengawasan, dan Muara Muntai, Jumlah Perkebunan 21 PBS 100,000,000 250,000,000 Dinas Perkebunan
Pengendalian Usaha Perkebunan Kenohan, Muara Wis, Besar Swasta (PBS) (2017) br
Besar Swasta (PBS) Kota Bangun, Yang Dibina dan
Samboja, Loa Janan, Diawasi 21 PBS
Sanga-sanga, Loa
Kulu, Sebulu, Marang
Kayu, Tenggarong,
Tabang, Muara Badak,
Tenggarong Seberang,
Muara Jawa, Anggana,
Muara Kaman,
Kembang Janggut

_______________________
398
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program pemanfaatan potensi pertumbuhan Produksi 0% Dinas Lingkungan
hasil hutan bukan kayu (HHBK) Hasil Hutan Bukan Kayu Hidup dan
Kehutanan (2017)

Perencanaan Pembangunan Tahura Muara Wis, Kenohan, Jumlah Dokumen 1 Dokumen 250,000,000 - Dinas Lingkungan
Kota Bangun, Muara Perencanaan Hidup dan
Kaman Pembangunan Tahura Kehutanan (2017)
1 Dokumen

Energi dan Sumber Daya Mineral


Meningkatnya Program Pembinaan dan Persentase Rumah 77 % Dinas Energi dan
ketersediaan sumber Pengembangan Bidang Tangga Berlistrik Sumber Daya
energi baru dan terbarkan Ketenagalistrikan Mineral (2017)

Inventarisasi Data Rumah Tangga Sanga-sanga, Jumlah Dokumen 1 1 Dokumen 200,000,000 300,000,000 Dinas Energi dan
Berlistrik Tenggarong, Muara Dokumen Sumber Daya
Jawa, Anggana, Mineral (2017)
Kembang Janggut,
Tenggarong Seberang,
Kenohan, Muara
Kaman, Kota Bangun,
Muara Muntai, Loa
Janan, Muara Wis,
Tabang, Loa Kulu,
Sebulu, Samboja,
Muara Badak, Marang
Kayu
Program Pemeliharaan dan Cakupan Pemelihiaraan 100 % Dinas Energi dan
Pengembangan Lampu LPJU Dan Cakupan Sumber Daya
Penerangan Jalan Pengembangan LPJU Mineral (2017)

Pemeliharaan PJU Loa Janan, Loa Kulu, Terpeliharanya PJU 3.969 Unit 1,000,000,000 1,200,000,000 Dinas Energi dan
Tenggarong Seberang, 3.969 Unit Sumber Daya
Tenggarong Mineral (2017)

Pengadaan Material LPJU Loa Janan, Loa Kulu, Tersedianya Material 1 Paket 800,000,000 2,200,000,000 Dinas Energi dan
Tenggarong, LPJU 1 Paket Sumber Daya
Tenggarong Seberang Mineral (2017)

Pembayaran Rekening PJU Loa Janan, Loa Kulu, Jumlah Rekening 12 12 Bulan 7,500,000,000 9,000,000,000 Dinas Energi dan
Tenggarong, Bulan Sumber Daya
Tenggarong Seberang Mineral (2017)

Program Pengembangan Cakupan Jenis Data 100 % Dinas Energi dan


Data/Informasi Bidang hasil Tambang (Data Sumber Daya
Pertambangan Produksi, Penjualan dan Mineral (2017)
kewajiban royalty hasil
tambang)

_______________________
399
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Dukungan Penyebaran luas Jumlah 3 Pameran 100,000,000 100,000,000 Dinas Energi dan
informasi melalui Pameran dan event/promosi/pamera Sumber Daya
Promosi n/ Potensi, Mineral (2017)
dokumentasi dan
Investasi ESDM yang
diikuti/dilaksanakan 3
Pameran

Program Pemanfaatan Sumber Air Cakupan Penyediaan Air 20 % Dinas Energi dan
Bawah Tanah Bersih Melalui Sumber Daya
Pengeboran Air Tanah Mineral (2017)

Pengadaan Sumor Bor Loa Kulu, Muara Jumlah Titik/ Sumur 8 Titik 1,000,000,000 2,200,000,000 Dinas Energi dan
Kaman, Sebulu Bor yang dibangun Sumber Daya
untuk kebutuhan Mineral (2017)
masyarakat 8 Titik

Identifikasi Potensi Air Tanah SKPD, Sebulu, SUNGAI Dokumen Data 1 Dokumen 200,000,000 320,000,000 Dinas Energi dan
PAYANG Potensi 1 Dokumen Sumber Daya
Mineral (2017)
Program pembinaan dan Cakupan Perusahaan 3 Dokumen Dinas Energi dan
pengembangan panas bumi berizin yang meningkat Sumber Daya
secara kualitas maupun Mineral (2017)
kuantitas

Survey dan Identifikasi Panas Bumi SKPD, Tabang, Jumlah Titik yang 14 Titik 300,000,000 400,000,000 Dinas Energi dan
dan Penyusunan Dokumen Anggana, Tenggarong berpotensi 14 Titik Sumber Daya
Perencanaan/Kajian Seberang, Kembang Mineral (2017)
Pengembangan Energi Baru Janggut, Loa Janan,
Terbaharukan Panas Bumi Marang Kayu, Muara
Badak, Muara Jawa,
Samboja, Sanga-sanga

Sosialisasi Pemanfaatan Panas Kabupaten Jumlah Peserta 100 100 Orang 100,000,000 150,000,000 Dinas Energi dan
Bumi Orang Sumber Daya
Mineral (2017)
Program penyediaan data dan Cakupan Jenis Data 100 % Dinas Energi dan
informasi BBM tertentu dan LPG Informasi Sumber Daya
Mineral (2017)

Pendataan pendistribusian Harga Titik Pendataan 18 18 Kecamatan 125,000,000 250,000,000 Dinas Energi dan
Eceran Tertinggi, BBM Tertentu , Kecamatan Sumber Daya
Distribusi Elpiji 3 Kg Mineral (2017)
Prognosa, Rekonsiliasi dan Lifting Jumlah Dokumen 4 4 Laporan 75,000,000 100,000,000 Dinas Energi dan
Migas Laporan Sumber Daya
Mineral (2017)
Pariwisata

_______________________
400
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pertanian, Industri Pengolahan Meningkatnya potensi dan Program Pengembangan Pertumbuhan 21 %; 10 Dinas Pariwisata
dan Pariwisata daya dukung pariwisata Pemasaran Pariwisata Kunjungan Wisatawan; dokumen; 4 (2017)
daerah serta kunjungan Jumlah Penyedia data dokumen; 171
wisata di Kutai dan informasi pariwisata; jumlah; 10
Kartanegara Jumlah analisis pasar jumlah; 3
pariwisata; Jumlah jumlah
Aktifitas Ekonomi kreatif
berbasis seni budaya;
Jumlah Aktifitas Ekonomi
kreatif berbasis Media,
Desain dan Iptek; Jumlah
fasilitasi kerjasama
pengembangan ekonomi
kreatif

Pelaksanaan Promosi Pariwisata Kabupaten Jumlah pelaksanaan 10 kali 135,000,000 1,608,109,009 Dinas Pariwisata
promosi 10 kali (2017)

Analisis Pasar Pariwisata Kabupaten jumlah dokumen 1 1 dokumen 25,000,000 500,000,000 Dinas Pariwisata
dokumen (2017)

Fasilitasi Event Budaya Kabupaten Jumlah Aktifitas 28 28 kali 3,594,750,000 9,799,208,921 Dinas Pariwisata
kali (2017)

Pembinaan ekonomi kreatif Kabupaten jumlah aktifitas 5 kali 5 kali 25,000,000 363,000,000 Dinas Pariwisata
berbasis media, desain dam iptek (2017)

fasilitasi event pentas seni dan Kabupaten, Loa Kulu, Jumlah Aktifitas 40 kali 40 kali 50,000,000 798,600,000 Dinas Pariwisata
komunitas Marang Kayu, Muara (2017)
Badak, Sebulu, Muara
Kaman, Tabang,
Muara Wis, Samboja,
Kota Bangun

Fasilitasi wisata mice Kabupaten Jumlah peserta mice 150 orang 50,000,000 600,000,000 Dinas Pariwisata
150 orang (2017)

Peningkatan Pemanfaatan Kabupaten, SKPD, Jumlah kunjungan 295 orang 54,050,000 411,935,000 Dinas Pariwisata
Terknologi Informasi Dalam Tenggarong website 295 orang (2017)
Pemasaran Pariwisata
Pengembangan Statistik Kabupaten Jenis data Statistik 150 buku 20,950,000 669,728,000 Dinas Pariwisata
Kepariwisataan Kepariwisataan 150 (2017)
buku

_______________________
401
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Pengembangan Destinasi Jumlah Aktifitas 50 ujp; 35 Dinas Pariwisata
Pariwisata pembinaan Usaha Jasa usp; 5 klp; 21 (2017)
Pariwisata; Jumlah daya tarik
Aktifitas pembinaan wisata; 4 %
Usaha sarana Pariwisata;
Jumlah aktifitas
pembinaan asosiasi
industri pariwisata;
Jumlah Daya Tarik
Wisata Yang
Dikembangkan;
Presentase Kontribusi
PAD Sektor Pariwisata

Pelatihan dan sertifikasi tenaga Kabupaten Jumlah Usaha Sarana 80 USP 25,000,000 350,000,000 Dinas Pariwisata
kerja usaha sarana pariwisata Pariwisata 80 USP (2017)

Fasilitasi Forum Asosiasi Kabupaten Jumlah forum 80 orang 25,000,000 350,000,000 Dinas Pariwisata
Kepariwisataan Daerah assosiasi yang (2017)
dipasilitasi 80 orang

Pembinaan Desa Wisata Kabupaten, Loa Jumlah desa wisata 25 desa 25,000,000 450,000,000 Dinas Pariwisata
Janan, Loa Kulu, yang dibina 25 desa (2017)
Marang Kayu,
Anggana, Sanga-
sanga, Muara Kaman,
Kota Bangun

Peningkatan sarana dan prasarana Kabupaten, Jumlah Obyek & 3 daya tarik 100,000,000 320,000,000 Dinas Pariwisata
waduk panji sukarame Tenggarong sarana yang dibangun (2017)
3 daya tarik

Pelatihan pelaku usaha jasa Kabupaten Jumlah Usaha Jasa 100 orang 25,000,000 400,000,000 Dinas Pariwisata
pariwisata Pariwisata 100 orang (2017)

Peningkatan sarana dan prasarana Kabupaten Jumlah Taman yang 6 sarana 151,700,000 3,000,000,000 Dinas Pariwisata
di pulau kumala dibangun 6 sarana (2017)

Tim Terpadu Pengembangan Kabupaten Jumlah Tim 1 tim 1 tim 25,000,000 200,000,000 Dinas Pariwisata
Kepariwisataan Daerah (2017)
Pengelolaan Obyek Wisata Kabupaten Jumlah obyek yang 6 obyek wisata 200,000,000 798,354,000 Dinas Pariwisata
dikelola 6 obyek wisata (2017)

Pengelolaan pulau kumala Kabupaten Jumalah Obyek yang 1 paket 200,000,000 3,750,000,000 Dinas Pariwisata
dikelola 1 paket (2017)

Pembinaan dan pengawasan Kabupaten Jumlah Usaha Sarana 80 USP 20,000,000 350,000,000 Dinas Pariwisata
standarisasi usaha sarana Pariwisata 80 USP (2017)
pariwisata
Program Pengembangan jumlah mitra kelompok 8 jumlah Dinas Pariwisata
Kemitraan (2017)

_______________________
402
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Sosialisasi,Pembentukan dan Kabupaten, Muara Jumlah kelompok 3 kelompok 30,000,000 350,000,000 Dinas Pariwisata
pembinaan POKDARWIS Kaman, Samboja, sadar wisata di (2017)
Sebulu, Tabang, masyarakat 3
Tenggarong Seberang, kelompok
Muara Badak, Lebaho
Ulaq
Kelautan dan Perikanan
Sumberdaya Alam dan Meningkatnya pencegahan Program Pengelolaan dan Cakupan Kawasan 1 Kawasan Dinas Perikanan
Lingkungan Hidup pencemaran dan Pengembangan Kawasan Konservasi Yang Dikelola dan Kelautan
perusakan lingkungan Konservasi Secara Berkelanjutan (2016, 2017)
serta pengendalian
pembangunan berwawasan
lingkungan yang
berkelanjutan

Peningkatan Fungsi dan Sarana Kota Bangun, Muara Jumlah Benih 442.680 Ekor 1,425,000,000 1,425,000,000 Dinas Perikanan
Prasarana Reservat Kaman, Muara Muntai Direstocking 442.680 1 Unit dan Kelautan
Ekor 3 Paket (2016, 2017)
Perahu Pengawasan 1
Unit
Jumlah Pagar Reservat
3 Paket

Pertanian, Industri Pengolahan Meningkatnya Program Peningkatan Kesadaran Cakupan Penurunan 50 Kasus Dinas Perikanan
dan Pariwisata produktivitas, tata kelola dan Penegakan Hukum Dalam Kasus Ilegal Fishing dan Kelautan
dan pertumbuhan sektor Pendayagunaan Sumberdaya Laut (2016, 2017)
pertanian dalam arti luas

Sosialisasi Dampak Ilegal Fishing Kenohan, Kota Jumlah Peserta 250 Orang 275,000,000 125,000,000 Dinas Perikanan
Bangun, Muara Sosialisasi 250 Orang dan Kelautan
Kaman, Muara (2016, 2017)
Muntai, Muara Wis,
Kembang Janggut

_______________________
403
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Pengembangan Budidaya Pertumbuhan Produksi 92.000 Ton; Dinas Perikanan
Perikanan Perikanan Budidaya; 51.226 Ton; dan Kelautan
Pertumbuhan Produksi 36.816 Ton; (2016, 2017)
Perikanan Budidaya 737 Ton; 469
Keramba (Ton/Tahun); Ton; 2.752
Pertumbuhan Produksi Ton;
Perikanan Budidaya 350.535.232
Tambak; Pertumbuhan Ekor Benih
Produksi Perikanan
Budidaya Kolam
(Ton/Tahun);
Pertumbuhan Produksi
Perikanan Budidaya
Kolam Terpal
(Ton/Tahun);
Pertumbuhan Produksi
Perikanan Budidaya Laut
(Ton/Tahun);
Pertumbuhan Produksi
Benih (Ekor/Tahun)

Pembinaa dan Fasilitasi POKDAKAN Kota Bangun, Loa Jumlah POKDAKAN 50 POKDAKAN 300,000,000 350,000,000 Dinas Perikanan
Janan Terbina 50 POKDAKAN dan Kelautan
(2016, 2017)

Pengembangan Unit Pembenihan Muara Jawa, Muara Jumlah Bak 2 Unit 1,155,000,000 1,155,000,000 Dinas Perikanan
Rakyat (UPR) Kaman, Samboja, Pembenihan dan 1 Unit dan Kelautan
Anggana, Tenggarong, Gudang Pakan 2 Unit 250 Kg (2016, 2017)
Kota Bangun, Jumlah Peralatan 5.000 Kg
Tenggarong Seberang, Pembenihan 1 Unit 2 UPR
Loa Janan, Loa Kulu, Jumlah Induk Ikan 250
Marang Kayu, Muara Kg
Badak Jumlah Pakan Ikan
5.000 Kg
Jumlah UPR
direhabilitasi Kolamnya
2 UPR

Pemantauan dan Pengendalian Kabupaten Frekuensi 20 Kali 275,000,000 275,000,000 Dinas Perikanan
Kesehatan Ikan dan Lingkungan Pemeriksaan dan Kelautan
Pembudidayaan Ikan Kesehatan Ikan dan (2016, 2017)
Lingkungan 20 Kali

Pengembangan Budidaya Ikan Tenggarong, Kota Jumlah Keramba 100 100 Unit 5,275,000,000 2,119,000,000 Dinas Perikanan
Dalam Keramba Bangun, Tenggarong Unit 250.000 ekor dan Kelautan
Seberang, Loa Janan, Jumlah Benih 250.000 50.000 Kg (2016, 2017)
Loa Kulu, Muara ekor
Kaman, Muara Jumlah Pakan Ikan
Muntai, Muara Wis, 50.000 Kg
Sebulu, Kembang
Janggut, Tabang,
Kenohan
_______________________
404
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pengembangan Budidaya Ikan Anggana, Marang Panjang Saluran 1.500 Meter 5,000,000,000 2,000,000,000 Dinas Perikanan
Dalam Tambak Kayu, Muara Badak, Tambak yang 10.000.000 dan Kelautan
Muara Jawa, Samboja direhabilitasi 1.500 Ekor (2016, 2017)
Meter
Jumlah Benur Dan
Nener 10.000.000
Ekor

Pengembangan Budidaya Ikan Tenggarong Seberang, Luasan Kolam 10 Ha 1,800,000,000 1,315,000,000 Dinas Perikanan
Dalam Kolam Loa Kulu, Marang direhabilitasi 10 Ha 500.000 Ekor dan Kelautan
Kayu, Muara Badak, Benih Ikan 500.000 15.000 Kg (2016, 2017)
Muara Kaman, Ekor
Samboja, Sebulu, jumlah Pakan Ikan
Tabang, Kota Bangun, 15.000 Kg
Tenggarong, Loa
Janan

Intensifikasi Budidaya Rumput Laut Kabupaten Jumlah Armada 250 Unit 650,000,000 650,000,000 Dinas Perikanan
Penangkapan (perahu 35 unit dan Kelautan
Penangkapan Perairan (2016, 2017)
Umum) 250 Unit
Jml Armada
Penangkapan Ikan 35
unit

Pengembangan Budidaya Ikan di Sebulu, Tabang, Kota Jumlah Kolam Terpal 50 Unit 870,000,000 875,000,000 Dinas Perikanan
Kolam Terpal Bangun, Tenggarong, 50 Unit 100.000 Ekor dan Kelautan
Loa Janan, jumlah Benih Ikan 25.000 Kg (2016, 2017)
Tenggarong Seberang, 100.000 Ekor
Loa Kulu, Marang Jumlah Pakan Ikan
Kayu, Muara Badak, 25.000 Kg
Muara Kaman,
Samboja
Program Pengembangan Pertumbuhan Produksi 72.533 Ton; Dinas Perikanan
Perikanan Tangkap Perikanan Tangkap; 33.901 Ton; dan Kelautan
Pertumbuhan Produksi 35.178 Ton; 1 (2016, 2017)
Perikanan Tangkap Per. Unit; 1 Persen
Umum ; Pertumbuhan
Produksi Perikanan
Tangkap Perairan Laut;
Cakupan Tempat
Pelelangan Ikan; Rasio
Ketersediaan Armada
Modern

Pembinaan KUB (Kelompok Usaha Kabupaten jumlah KUB 10 KUB 10 KUB 300,000,000 300,000,000 Dinas Perikanan
Bersama) Nelayan dan Kelautan
(2016, 2017)

_______________________
405
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pengadaan Alat Penangkapan Ikan Kenohan, Kota Jumlah Alat 15 Unit 3,710,594,430 5,525,000,000 Dinas Perikanan
Bangun, Muara Penangkapan Ikan Uk 180 Unit dan Kelautan
Kaman, Muara >5GT 15 Unit 1.000 unit (2016, 2017)
Muntai, Muara Wis Jumlah Alat
Penangkapan Ikan
180 Unit
Jumlah Alat
Penangkapan Ikan
Perairan Umum 1.000
unit

Pembangunan Jembatan Tambat Anggana, Marang Jumlah Jetty 3 unit 3 unit 1,050,000,000 1,050,000,000 Dinas Perikanan
(Jetty) Kayu, Muara Badak, dan Kelautan
Muara Jawa, Samboja, (2016, 2017)
Sanga-sanga

Pengadaan Armada Penangkapan Kabupaten Jml Armada 35 unit 1,885,000,000 1,885,000,000 Dinas Perikanan
Ikan Penangkapan Ikan 35 250 Unit dan Kelautan
unit (2016, 2017)
Jumlah Armada
Penangkapan (perahu
Penangkapan Perairan
Umum) 250 Unit

Pengadaan Alat Bantu Tenggarong Seberang, Volume Caren 1.000 M3 1,100,000,000 1,100,000,000 Dinas Perikanan
Penangkapan Ikan Loa Janan, Loa Kulu, direhabilitasi 1.000 M3 50.000 Ekor dan Kelautan
Marang Kayu Benih Ikan 50.000 Ekor 2.500 Kg (2016, 2017)
Jumlah Pakan Ikan
2.500 Kg

Penyusunan dan Review Dokumen Kota Bangun, Marang Jumlah Dokumen 3 Dokumen 650,000,000 - Dinas Perikanan
Perencanaan (FS) Kayu, Muara Badak Perencanaan (FS ) 3 dan Kelautan
Dokumen (2016, 2017)

Program Optimalisasi Pengelolaan Pertumbuhan Produksi 6.892 Ton; Dinas Perikanan


dan Pemasaran Produksi Olahan Hasil Perikanan; 377.452.030.5 dan Kelautan
Perikanan Pertumbuhan Nilai 92 Rupiah; 93 (2016, 2017)
Produk Kelautan dan %; 3 %; 1
Perikanan; Persentase Kelompok
Penurunan Disparitas
Harga Tingkat Produsen
dan Konsumen;
Persentase UPI yang
Memenuhi Persyaratan
dan Keamanan Pangan;
Cakupan Kenaikan
Tingkatan Kelas
POKLAHSAR

_______________________
406
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Temu Kemitraan Usaha Perikanan Tenggarong Jumlah Peserta Temu 75 Peserta 300,000,000 150,000,000 Dinas Perikanan
Kemitraan 75 Peserta dan Kelautan
(2016, 2017)

Sosialisasi Ijin Perikanan Marang Kayu, Muara Jumlah Peserta 300 peserta 250,000,000 100,000,000 Dinas Perikanan
Badak, Muara Jawa, Sosialisasi 300 peserta dan Kelautan
Anggana, Muara (2016, 2017)
Kaman, Kenohan,
Muara Muntai, Kota
Bangun, Muara Wis,
Loa Janan, Samboja,
Sanga-sanga, Loa
Kulu, Tenggarong
Program pengembangan Persentase Kelompok 10 Persen Dinas Perikanan
sumberdaya kelautan dan Masyarakat Kelautan dan Kelautan
perikanan Perikanan yang Terbina (2016, 2017)

Pelatihan Pembuatan Kapal Kabupaten Jumlah Peserta 125 Peserta 250,000,000 250,000,000 Dinas Perikanan
Penangkap Ikan Bagi Nelayan Pelatihan 125 Peserta dan Kelautan
(2016, 2017)

Pelatihan Pembuatan Pakan dan Kabupaten Jumlah Peserta 100 peserta 420,000,000 420,000,000 Dinas Perikanan
Pembenihan Ikan Pelatihan Pembuatan 100 peserta dan Kelautan
Pakan 100 peserta (2016, 2017)
Jumlah Peserta
Pelatihan Pembenihan
Ikan 100 peserta

Sosialisasi Tentang Kemitraan Kabupaten Jumlah Peserta 450 KUB 200,000,000 200,000,000 Dinas Perikanan
Usaha dan Akses Informasi Bagi Sosialisasi 450 KUB dan Kelautan
Nelayan Kecil (2016, 2017)
Program pengembangan ikan Pertumbuhan Produksi 1.500 Kg; 1 Dinas Perikanan
spesifikasi lokal Budidaya Ikan Spesifik Komoditi dan Kelautan
Lokal; Cakupan Jenis (2016, 2017)
Komoditas Ikan Lokal
dibudidayakan

Pengembangan Budidaya Ikan Muara Muntai, Muara Jumlah Keramba 20 20 Unit 1,300,000,000 1,040,000,000 Dinas Perikanan
spesifik lokal Wis, Tenggarong, Unit 100.000 ekor dan Kelautan
Tenggarong Seberang, Jumlah Benih Ikan 20.000 Kg (2016, 2017)
Kenohan, Kota 100.000 ekor
Bangun, Muara Jumlah Pakan Ikan
Kaman 20.000 Kg

Program Penanggulangan Cakupan Nelayan Kecil 100 Nelayan Dinas Perikanan


Kemiskinan Masyarakat Kelautan Yang Mendapat Bantuan Miskin; 100 dan Kelautan
dan Perikanan Modal Usaha; Cakupan Pembudidaya (2016, 2017)
Pembudidaya Kecil Yang Miskin
Mendapat Bantuan
Modal Usaha

_______________________
407
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Penyediaan Saprokan Desa Mandiri Kabupaten Jumlah Pembudidaya 100 1,800,000,000 1,800,000,000 Dinas Perikanan
Pangan Kelautan dan Perikanan Kecil Terfasilitasi 100 Pembudidaya dan Kelautan
Pembudidaya (2016, 2017)

Pendampingan Program Sertifikasi Kabupaten Jumlah Pembudidaya 100 Orang 372,000,000 372,000,000 Dinas Perikanan
Hak Atas Tanah (PRASEHATKAN) yang mendapatkan dan Kelautan
Bidang Budidaya Sertifikat 100 Orang (2016, 2017)

Program Peningkatan FALSE FALSE Dinas Perikanan


Kesejahteraan Nelayan dan dan Kelautan
Budidaya (2016, 2017)

Fasilitasi Pengembangan Sumber Kota Bangun Terselengggaranya 12 bulan 200,000,000 250,000,000 Dinas Perikanan
Daya Perikanan UPTD (Reservat) Aktifitas Reservat 12 dan Kelautan
bulan (2016, 2017)

Fasilitasi Pengembangan Sumber Tenggarong Seberang Terselenggaranya 12 Bulan 300,000,000 300,000,000 Dinas Perikanan
Daya Perikanan d UPTD Balai Benih Aktifitas Balai Benih dan Kelautan
Ikan Ikan 12 Bulan (2016, 2017)

Fasilitasi Pengembangan Sumber Muara Badak Terselengggaranya 12 Bulan 300,000,000 300,000,000 Dinas Perikanan
Daya Perikanan UPTD (Satelite Aktifitas Satelite Station dan Kelautan
Station Bumi Muara Badak) Bumi Muara Badak 12 (2016, 2017)
Bulan

Fasilitasi Pengembangan Sumber Marang Kayu Terselengggaranya 12 Bulan 150,000,000 150,000,000 Dinas Perikanan
Daya Perikanan UPTD (Tempat Aktifitas Tempat dan Kelautan
Pelelangan Ikan) Pelelangan Ikan 12 (2016, 2017)
Bulan

Fasilitasi Pengembangan Sumber Muara Jawa Terselengggaranya 12 Bulan 200,000,000 250,000,000 Dinas Perikanan
Daya Perikanan UPTD (Budidaya Air Aktifitas dan Kelautan
Payau) Pengembangan (2016, 2017)
Budidaya Air Payau 12
Bulan

Fasilitasi Pengembangan Sumber Loa Kulu Terselengggaranya 12 Bulan 200,000,000 200,000,000 Dinas Perikanan
Daya Perikanan UPTD (Budidaya Air Aktifitas dan Kelautan
Tawar) Pengembangan (2016, 2017)
Budidaya Air Tawar 12
Bulan

Perdagangan
Meningkatnya akses, tata Program Perlindungan Konsumen Cakupan penyelesaian 18 Dinas
niaga dan infrastruktur dan Pengamanan Perdagangan masalah pengaduan kecamatan; 18 Perindustrian dan
perdagangan antar wilayah konsumen ; Cakupan kecamatan Perdagangan
dan antar daerah Stabilitas harga bahan (2017)
pokok (stabilitas harga
jagung)

Pengawasan alat ukur takar, Jumlah alat UTTP yang 1.000 alat 100,000,000 150,000,000 Dinas Perindustrian
timbang dan perlengkapannya diawasi 1.000 alat dan Perdagangan
(UTTP) (2017)

_______________________
408
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Tera ulang alat UTTP Jumlah alat UTTP yang 1.000 alat 100,000,000 350,000,000 Dinas Perindustrian
ditera 1.000 alat dan Perdagangan
(2017)

Pengadaan sarana meterologi legal Jumlah sarana 1 unit 1 unit 190,000,000 500,000,000 Dinas Perindustrian
dan Perdagangan
(2017)

Program Peningkatan dan Cakupan presentase Dinas


Pengembangan Ekspor pertumbuhan nilai 2.466.772.368 Perindustrian dan
ekspor n/a Perdagangan
(2017)

Peningkatan Ekspor dan Jumlah pertemuan dan 1 Kali 75,000,000 100,000,000 Dinas Perindustrian
peningkatan investasi daerah ( orientasi lapangan 1 dan Perdagangan
PEPIDA ) Kali (2017)

Program Peningkatan Efisiensi Cakupan jumlah pasar 15 angka; Dinas


Perdagangan Dalam Negri yang dibangun di 508.690.000 Perindustrian dan
Kecamatan, Kelurahan angka; 3 Perdagangan
dan Desa; Cakupan Daerah (2017)
persentase kontribusi
PAD perdagangan;
Cakupan jaringan
pemasaran/kemitraan
produk pertanian dalam
arti luas

Review DED Pasar Mangkurawang Jumlah Dokumen 1 Dokumen 600,000,000 - Dinas Perindustrian
Perencanaan 1 dan Perdagangan
Dokumen (2017)

Pembinaan Pedagang Kreatif Jumlah titik Lokasi 8 8 kecamatan 175,000,000 - Dinas Perindustrian
Lapangan kecamatan dan Perdagangan
(2017)

Operasi Pasar murah barang jumlah titik 15 titik 400,000,000 - Dinas Perindustrian
kebutuhan pokok pelaksanaan 15 titik pelaksanaan dan Perdagangan
pelaksanaan (2017)

Monitoring harga dan kesediaan Sanga-sanga, Muara Jumlah pelaksanaan 18 kecamatan 100,000,000 - Dinas Perindustrian
stok bahan pokok Muntai, Marang Kayu, monitoring 18 dan Perdagangan
Anggana, Sebulu, kecamatan (2017)
Muara Wis, Muara
Badak, Kembang
Janggut, Tabang,
Samboja, Muara Jawa,
Kenohan, Muara
Kaman, Kota Bangun,
Tenggarong, Loa
Janan, Tenggarong
Seberang, Loa Kulu

_______________________
409
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Program Pembinaan Pedagang Cakupan bina kelompok 19,99 % Dinas
Kaki Lima dan Asongan pedagang/usaha Perindustrian dan
informal Perdagangan
(2017)

Optimalisasi Pengawasan UP Pasar Jumlah UP yang 4 kecamatan 150,000,000 150,000,000 Dinas Perindustrian
diawasi 4 kecamatan dan Perdagangan
(2017)

Perindustrian
Meningkatnya Program Pengembangan Industri Cakupan jumlah 0 angka; Dinas
pengembangan industri Kecil dan Menengah kemitraan IKM dengan 9.226 angka; Perindustrian dan
pengolahan pangan, BANK; Cakupan jumlah 18.452 angka; Perdagangan
peternakan, perikanan, unit usaha industri kecil 3 angka; (2017)
pengolahan pakan dan dan menengah (IKM); 23.876 angka
potensi daerah yang Cakupan jumlah jenis
berdayasaing usaha industri kecil dan
menengah; Cakupan
jumlah IKM yang
berkembang; Cakupan
jumlah tenaga kerja yang
terserap pada IKM

Bimtek Pengolahan Jagung Jumlah peserta bimtek 50 orang 160,000,000 - Dinas Perindustrian
50 orang dan Perdagangan
(2017)

Bimtek Pengolahan Sabut Kelapa Jumlah peserta bimtek 20 orang 100,000,000 - Dinas Perindustrian
20 orang dan Perdagangan
(2017)

Partisifasi Promosi produk industri Jumlah Eveb Gelar 5 even 200,000,000 - Dinas Perindustrian
dalam dan Luar Daerah Produk IKM 5 even dan Perdagangan
(2017)

Partisipasi Temu Bisnis / Misi Jumlah Kesepakatan 2 MoU 100,000,000 - Dinas Perindustrian
Dagang dalam antar Pulau 2 MoU dan Perdagangan
(2017)

Pengawasan Standarisasi dan Jumlah Lokasi 10 10 Lokasi 100,000,000 - Dinas Perindustrian


penggunaan Bahan tambahan IKM Lokasi dan Perdagangan
(2017)

Pengawasan Depo Air Minum Jumlah Lokasi 5 Lokasi 100,000,000 - Dinas Perindustrian
Pengawasan 5 Lokasi dan Perdagangan
(2017)

Monev Bantuan Peralatan Jumlah Titik 15 titik lokasi 75,000,000 - Dinas Perindustrian
Prokduksi IKM Pengawasan 15 titik dan Perdagangan
lokasi (2017)

_______________________
410
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Fasilitasi produksi industri rumah Kabupaten Jumlah sertifikasi 6 6 Dokumen 100,000,000 225,000,000 Dinas Perindustrian
tangga (PIRT) dan halal Dokumen dan Perdagangan
(2017)

Pendampingan IKM/KUB memasuki Kabupaten Jumlah IKM/KUB dan 40 IKM/KUB 75,000,000 200,000,000 Dinas Perindustrian
pasar modern zona 40 IKM/KUB dan Perdagangan
(2017)

Identifikasi data IKM SKPD Jumlah data IKM 138 138 IKM 75,000,000 400,000,000 Dinas Perindustrian
IKM dan Perdagangan
(2017)

Pendampingan Dekranasda Kabupaten Jumlah kegiatan yang 2 Even 100,000,000 215,000,000 Dinas Perindustrian
diikuti 2 Even dan Perdagangan
(2017)

Program Peningkatan Kemampuan Cakupan bina 0 Dinas


Teknologi Industri industri/perusahaan Perindustrian dan
Perdagangan
(2017)

Konvensi gugus kendali mutu Kabupaten Jumlah konvensi GKM 2 Kegiatan 100,000,000 225,000,000 Dinas Perindustrian
tingkat Kabupaten dan Provinsi 2 Kegiatan dan Perdagangan
(2017)

Program Pengembangan Sentra- Cakupan persentase 4,57 angka; Dinas


Sentra Industri Potensial kontribusi PAD sektor 12 angka; Perindustrian dan
perindustrian; Cakupan 5.625 angka; Perdagangan
ratio sentra IKM 156.011.000.0 (2017)
terhadap ODTW; 00 angka;
Cakupan pertumbuhan 5.624 angka;
IKM berbasis komoditas 139.876.000.0
pertanian; Cakupan 00 angka
pertumbuhan omzet IKM
berbasis komoditas
pertanian; Cakupan
pertumbuhan industri
kecil rumah tangga
berbasis komoditas
pertanian; Cakupan
pertumbuhan omzet
insudtri kecil rumah
tangga berbasis
komoditas pertanian

Identifikasi kemitraan sentra SKPD JUmlah kemitraan dan 4 kecamatan 75,000,000 900,000,000 Dinas Perindustrian
IKM/KUB dengan ODTW ODTW 4 kecamatan dan Perdagangan
(2017)

Keuangan

_______________________
411
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Investasi dan Kerjasama Meningkatnya PAD Program Peningkatan Pendapatan Meningkatnya 80 % Badan
Pembiayaan Pembangunan Asli Daerah Pendapatan Asli Daerah Pendapatan
Daerah Daerah (2017)
Monitoring dan Evaluasi SKPD Jumlah kegiatan 18 Kecamatan 60,000,000 300,000,000 Badan Pendapatan
Pembukuan Penerimaan monev pembukuan dan Instansi Daerah (2017)
Pendapatan Daerah pendapatan daerah 18 Terkait
Kecamatan dan
Instansi Terkait

Pemutakhiran Data WP Daerah di SKPD Jumlah WP 6.019 WP 6.019 WP 50,000,000 400,000,000 Badan Pendapatan
Wilayah UPT Kota Bangun Daerah (2017)

Pendataan WP Daerah di Wilayah SKPD Jumlah WP 350 WP 350 WP 50,000,000 300,000,000 Badan Pendapatan
UPT Muara Jawa Daerah (2017)

Pemutakhiran Data WP Daerah di SKPD JUmlah WP 718 WP 718 WP 50,000,000 200,000,000 Badan Pendapatan
Wilayah UPT Tenggarong Daerah (2017)

Pemutakhiran Data WP Daerah di SKPD Jumlah WP 155 WP 155 WP 50,000,000 250,000,000 Badan Pendapatan
Wilayah UPT Loa Janan Daerah (2017)

Pemutakhiran Data WP Daerah di SKPD Jumlah WP 3.518 WP 3.518 WP 50,000,000 300,000,000 Badan Pendapatan
Wilayah UPT Muara Badak Daerah (2017)

Evaluasi dan Monitoring SKPD Jumlah Jenis Benda 13 Benda 100,000,000 80,000,000 Badan Pendapatan
Penerimaan/ Penyetoran Benda Berharga 13 Benda Berharga Daerah (2017)
Berharga Berharga

Pendataan WP Daerah di wilayah SKPD Jumlah WP 6.897 WP 6.897 WP 50,000,000 200,000,000 Badan Pendapatan
UPT Sebulu Daerah (2017)

Pendataan WP Daerah di wilayah SKPD Jumlah WP 2.005 2.005 Laporan 50,000,000 200,000,000 Badan Pendapatan
UPT Muara Muntai Laporan Daerah (2017)

Pendataan WP Daerah di wilayah SKPD Jumlah WP 1.949 WP 1.949 WP 50,000,000 200,000,000 Badan Pendapatan
UPT Sanga Sanga Daerah (2017)

Pendataan WP Daerah di wilayah SKPD Jumlah WP 135 WP 135 WP 50,000,000 200,000,000 Badan Pendapatan
UPT Kembang Janggut Daerah (2017)

Rekonsiliasi Penerimaan dan SKPD Jumlah Laporan 12 Laporan 140,000,000 250,000,000 Badan Pendapatan
Piutang Pendapatan Daerah Pendapatan 12 Daerah (2017)
Laporan
Monitoring dan Evaluasi Data SKPD 75,000,000 - Badan Pendapatan
Penagihan Non Pajak/Retribusi Daerah (2017)

Penagihan Tunggakan Pajak Serta SKPD 150,000,000 - Badan Pendapatan


Koordinasi Penyelesaian Daerah (2017)
Permasalahan Pajak
Perencanaan, Monitoring dan SKPD 300,000,000 - Badan Pendapatan
Evaluasi Pengembangan Potensi Daerah (2017)
Pajak Daerah
Koordinasi dan Konsultasi 75,000,000 - Badan Pendapatan
Mengenai Keberatan dan Restitusi Daerah (2017)
Serta Penghapusan Pajak

_______________________
412
BAB VI
PENUTUP

RKPD Kabupaten Kutai Kartanegara 2018 disusun dalam upaya menjawab permasalahan
pembangunan daerah berdasarkan atas isu strategis, potensi dan kemampuan keuangan daerah,
serta menjaga konsistensi pelaksanaan RPJMD Kutai Kartanegara 2016-2021. Selanjutnya
dokumen RKPD dijadikan sebagai instrumen kebijakan Kepala Daerah, mulai dari perencanaan,
pelaksanaan hingga pengendalian dan evaluasi pelaksanaan pembangunan tahun 2018.
Dalam rangka menjaga konsistensi perencanaan dan penganggaran, maka RKPD 2018
selanjutnya menjadi pedoman dalam penyusunan Kebijakan Umum Anggaran Pendapatan dan
Belanja Daerah (KUA) dan Prioritas dan Plafon Anggaran Sementara (PPAS) tahun 2018.
Dalam upaya meningkatkan sinergisitas seluruh stakeholders, diharapkan dokumen RKPD 2018
menajdi bagian dari panduan perencanaan pembangunan Kutai Kartanegara, baik bagi
pemerintah, DPRD, masyarakat dan pelaku usaha, agar tercipta sebuah proses pembangunan
yang sinergi dan harmoni.

BUPATI KUTAI KARTANEGARA


ttd
RITA WIDYASARI, Ph.D

413

Anda mungkin juga menyukai