Anda di halaman 1dari 1

Pematangsiantar,13 Maret 2019

Kepada Yth ,Direktur PT. Tiara Kasih Sejati

Bapak Mulia Gunawan

Perihal : Pengajuan Jam Pelayanan Pemeriksaan Radiologi Ct-Scanning

Rumah Sakit Tiara Kasih Sejati.

Dengan hormat,

Atas nama jajaran Manajemen Rumah Sakit Tiara Kasih Sejati ,Kami meminta kepada

Bapak kiranya mempertimbangkan jam perubahan Pelayanan CT-Scann,yang semula kita

lakukan Setelah pukul 14.00 wib,dapat dipertimbangkan dengan jam pelaksanaan mulai pukul

10.00 wib sampai dengan pukul 16.00 wib,menimbang :

1. Jam Pelaksanaan Poliklinik

2. Pasien yang masuk pada malam hari ,dengan mempertimbangkan masa kritis terhadap
pasien untuk mendapatkan penanganan selanjutnya.

3. Pasien yang dirujuk dari daerah.

Dengan tetap mempertimbangkan dan Mempertahankan Mutu serta Pelayanan terhadap


Pasien dan Pihak lain yang berkerjasama dengan Rumah Sakit Tiara Kasih Sejati.

Sudi kiranya Bapak mempertimbangkan Pengajuan Jam Pelayanan yang diajukan oleh pihak
Manajemen.

Besar Harapan kami,supaya Rumah Sakit Tiara dapat Menjadi Pusat Pelayanan Radiodiagnostik
yang dapat dikenal luas dan dipercaya oleh Masyarakat Kota Pematangsiantar khususnya dan
Kabupaten dan sekitarnya.Dan tentunya juga memberikan Pemasukan untuk PT.Tiara Kasih
Sejati,dengan sistem Pelayanan yang dapat dijual dari segi Radiodiagnotik.

Anda mungkin juga menyukai